STANDAR KOMPETENSI ILMU KEDOKTERAN GIGI FKG UNPAD Analisis Instruksional Domain
Kompetensi Utama
II. PENGUASAAN ILMU PENGETAHUAN KEDOKTERAN DAN KEDOKTERAN GIGI Mampu memahami ilmu kedokteran dasar dan klinik, kedokteran gigi dasar dan klinik yang relevan sebagai dasar profesionalisme serta pengembangan ilmu kedokteran gigi.
5.1.1. Mampu mengintegrasikan ilmu biomedik yang relevan dengan bidang kedokteran gigi untuk menegakkan diagnosis, prognosis dan merencanakan tindakan medis
1) Pengantar parasitologi medis Memahami parasit-parasit yang terdapat di dalam tubuh manusia yang dapat menimbulkan kelainan dan penyakit secara sistemik
2) Nematoda Membedakan nematoda usus dan jaringan untuk menegakkan diagnosa, prognosis dan merencanakan tindakan medis kedokteran gigi
3)Cestoda Membedakan cestoda usus dan jaringan untuk menegakkan diagnosa, prognosa, dan merencanakan tindakan medis kedok gigi
Kompetensi Penunjang (Level Kompetensi)
Kemampuan Dasar (Foundation Abilities)
a.Mampu menjelaskan dasar-dasar parasitologi (C2, A2) b.Mampu mengklasifikasikan/mengelompokka n parasit-parasit yang dapat hidup di dalam tubuh manusia (C2, A2)
Mampu menghubungkan ilmu parasitologi medis dengan kesehatan tubuh manusia.(C4,A3)
a. Mampu menjelaskan morfologi
Menghubungkan patogenesis nematoda usus dan jaringan dengan kesehatan fisik secara umum, kesehatan mental dan keadaan klinis rongga mulut. (C4,A3)
dan siklus hidup nematoda usus dan jaringan (C2, P1, A2) b. Mampu mendiskusikan kelainankelainan yang mungkin timbul akibat adanya nematoda usus dan jaringan di dalam tubuh (C2, A2)
a.Mampu menjelaskan morfologi,epidemiologi dan siklus hidup cestoda usus dan jaringan (C2,P1,A2) b. Mampu mendiskusikan kelainan2 yang dapat timbul akibat infeksi
Menghubungkan patogenesis dan gejala infeksi cestoda jaringan dan cestoda usus dengan keseht
Bidang Ilmu Terkait (Prediksi)
Waktu Pembelajaran, Bahan Ajar, Metoda Pembelajaran, Lokasi Belajar
Biologi,anatomi,fisi o
Kuliah besar
kelas
Diskusi kel (Tutorial) Kuliah
Diskusi kelomp (Tutorial ) Kuliah
cestoda usus dan jaringan (C2,A2)
4)Protozoa rongga mulut Memahami protozoa yang hidup sbg parasit di dalam rongga mulut untuk menegakkan diagnosis, prognosis dan merencanakan tindakan medis kedok gigi
5)Sporozoa Memahami sporozoa yg hidup sbg parasit di dalam tubuh untuk menagakkan diagnosis ,prognosis dan merencanakan tindakan medis kedok gigi
6) Mikologi Memahami dan membedakan spesies jamur yang hidup sbg parasit di dalam tubuh untuk dapat menegakkan diagnosis, prognosis dan merencanakan tindakan medis kedokteran gigi.
a.mampu menjelaskan morfologi, epidemiologi dan siklus hidup protozoa rongga mulut (C2,P2,A2) b. mampu menjelaskan peranan protozoa rongga mulut di dalam kesehatan mulut dan jaringan sekitarnya (C2,A2)
a.Mampu menjelaskan morfologi,epidemiologi dan siklus hidup sporozoa yang hidup sebagai parasit di dalam tubuh (C2,P2,A2) b. mampu menjelaskan pengaruh sporozoa darah thd kesehatan tubuh
a. Mampu menjelaskan perbedaan morfologi setiap spesies jamur yang hidup sebagai parasit di dalam tubuh manusia b. Mampu menjelaskan epidemiologi infeksi jamur
fisik, mental, keadaan klinis r.mulut serta efek samping obat penghilang gejala yg digunakan thd kesehat r.mulut (C4,A3) Menghubungkan patogenesis dan siklus hidup protozoa r mulut dengan diagnosis, prognosis dan rencana perawatan penyakit jaringan lunak dan jar keras rongga mulut (C4,A3)
Menghubungkan patogenesis dan siklus hidup sporozoa darah (Plasmodium) dengan keseh fisik, khususnya keseh. rongga mulut (C4,A3)
Menghubungkan patogenesis infeksi jamur dengan kesehatan secara umum, khususnya kesehatan rongga mulut
Diskusi kelomp (Tutorial) Kuliah
Diskusi kelomp Kuliah
Diskusi kelompok kuliah
dan
Jadwal kegiatan BMSP 3/Parasitologi No 1.
Hari dan tanggal Senin, 30 – 5 - 2012
Kegiatan Tutorial I kasus 1
Waktu 08.00 - 10.00
Keterangan
2.
Senin, 6 - 5 - 2012
Tutorial II kasus 1
08.00 - 10.00, 10.30 – 12.30
Break 30 mnt (10.00 – 10.30)
Ishoma
12.30 – 13.30
Pleno dan mini lecture
13.30 – 15.00
Tutorial I kasus 2
08.00 – 10.00
Lab skill group 1
11.00 – 13.00
Lab skill group 2
13.00 – 15.00
Tutorial II kasus 2
08.00 – 10.00, 10.30 – 12.30
Ishoma
12.30 – 13.30
Pleno dan mini lecture
13.30 – 15.00
Tutorial I kasus 3
08.00 - 10.00
Lab skill group 1
11.00 – 13.00
Lab skill group 2
13.00 – 15.00
Tutorial II kasus 3
08.00 – 10.00, 10.30 – 12.30
Ishoma
12.30 – 13.30
Pleno dan mini lecture
13.30 – 15.00
3.
4.
5.
6.
Senin, 13 – 5 - 2012
Senin, 20 – 5 - 2012
Senin, 27 – 5 - 2012
Senin, 3 -6 - 2012
Break 30 mnt (10.00 – 10.30)
Break 30 mnt (10.00 – 10.30)
PENILAIAN No 1.
Kegiatan Partisipasi dan kehadiran
Presentasi 5%
2.
Tugas di rumah (flip chart)
5%
3.
Presentasi
10%
4.
Laporan akhir
10%
5.
Praktikum
20%
6.
UTS
20%
7.
UAS
30%
Jumlah
100%
Catatan:
UTS akan dilaksanakan di antara kegiatan dan jadwal akan diumumkan kemudian Mahasiswa dituntut untuk menghadiri kegiatan sebanyak minimal 90% Absensi dengan alasan yang dapat diterima memerlukan surat ijin dari yang berwenang. Absensi yang tidak ada alasan tidak akan ditoleransi. Mahasiswa yang tidak dapat memenuhi kehadiran 90 % diwajibkan mengulang
Please download full document at www.DOCFOC.com Thanks