SKRIPSI
KEBIJAKAN PENGAWASAN PENYELENGGARAAN APOTEK OLEH PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL
Diajukan Oleh : Nama
: PRIMA PALAPHAN BAGASKARA
NIM
: 20120610025
Fakultas
: Hukum
Jurusan
: Ilmu Hukum
Bagian
: HTN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA FAKULTAS HUKUM 2016
HALAMAN PERSETUJUAN SKRIPSI KEBIJAKAN PENGAWASAN PENYELENGGARAAN APOTEK OLEH PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL
Diajukan Oleh : Nama
:
Prima Palaphan Bagaskara
NIM
:
20120610025
Telah disetujui oleh dosen pembimbing pada tanggal: 7 Mei 2016
Penelaah I
Penelaah II
Nanik Prasetyoningsih S.H.,M.H.
Iwan Satriawan,S.H.,MCL.
NIK. 19740415200004153043
NIK. 19700706199904153039
ii
HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI KEBIJAKAN PENGAWASAN PENYELENGGARAAN APOTEK OLEH PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL
Skripsi ini telah dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pada tanggal : 19 Agustus 2016 Ketua
Nasrullah, S.H.,S.Ag.,MCL. NIK. 19700817200004153045
Penelaah I
Penelaah II
Nanik Prasetyoningsih S.H.,M.H.
Iwan Satriawan,S.H.,MCL.
NIP. 19740415200004153043
NIP.19700706199904153039
MENGESAHKAN Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta
Dr. Trisno Raharjo,S.H.,M.Hum. NIP. 19710409199702153028
iii
HALAMAN PERNYATAAN Bismillahirrahmanirrahim
Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama: Prima Palaphan Bagaskara NIM : 20120610025 Judul Skripsi: KEBIJAKAN PENGAWASAN PENYELENGGARAAN APOTEK OLEH PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL.
Menyatakan dengan sebenarnya bahwa penulisan skripsi ini berdasarkan hasil penelitian, pemikiran, dan pemaparan dari diri saya sendiri. Jika terdapat karya orang lain, saya mencantumkan sumber yang jelas. Selain itu, tidak ada bagian dari skripsi ini yang telah saya gunakan sebelumnya untuk memperoleh gelar atau sertifikat akademik. Apabila di kemudian hari ternyata terdapat penyimpangan dalam pernyataan ini, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku di Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya, tanpa ada paksaan dari pihak manapun.
Yogyakarta, 2016 Yang menyatakan
Prima Palaphan Bagaskara
iv
ABSTRAK KEBIJAKAN PENGAWASAN PENYELENGGARAAN APOTEK OLEH PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL Oleh : Prima Palaphan Bagaskara 20120610025
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kebijakan pengawasan penyelenggaraan apotek oleh Pemerintah Dearah Kabupaten Bantul yang tugasnya diemban oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul. Penelitian ini merupakan penelitian normatif dan empiris yang menggunakan metode pendekatan undang-undang dan bagaimana undang-undang tersebut di implementasikan di lapangan dengan menelaah undang-undang dan regulasi dengan isu yang ditangani. Sedangkan teknik yang digunakan dalam pengumpulan data wawancara dengan menggunakan kuisioner yang dilakukan dari dua sisi yaitu Dinas Kesehatan dan Apotek. Hasil dari penelitian meliputi pengawasan yang dilakukan Dinas Kesehatan ada 3 jenis yaitu: Pengawasan pembinaan, pengawasan periodik dan terjadwal dan pengawasan dengan tinjauan langsung berdasarkan laporan. Hasil penelitian menunjukan bahwa, pengawasan yang di lakukan oleh Dinas Kesehatan dalam pengawasan penyelenggaraan apotek sudah dilakukan dengan baik karena sudah berhasil menekan angka pelanggaran yang dilakukan oleh apotek di Kabupaten bantul dalam kurun waktu 2 (dua) tahun terakhir. Dengan demikian dinas kesehatan Kabupaten Bantul telah berhasil menerapkan regulasi peraturan di bidang kesehatan dalam pengawasan penyelenggaraan apotek di Kabupaten Bantul.
Kata kunci : Pengawasan, Penyelenggaraan Apotek
v
HALAMAN MOTTO
“Hai segala manusia, sungguh telah datang kepadamu pengajaran dari Tuhanmu dan menyembuhkan apa yang dalam dada (hati), lagi petunjuk dan rahmat bagi orang-orang yang beriman” (Q.S.Yunus ayat 57)
Usamah bin Syarik berkata, ada seorang arab badawi berkata kepada Nabi Shallallahu „alaihi wa sallam: “ Wahai Rosululloh, apakah kita berobat?, Nabi bersabda, “berobatlah, karena sesungguhnya Allah tidak menurunkan penyakit, kecuali pasti menurunkan obatnya, kecuali satu penyakit (yang tidak ada obatnya),” mereka bertanya,” apa itu” Nabi bersabda,” penyakit tua.” (HR. Tirmidzi)
vi
HALAMAN PERSEMBAHAN
Skripsi ini penulis persembahkan sebagi wujud rasa hormat dan terima kasih yang tak terhingga kepada :
Ayahanda Agus Tri Widiyantara dan Ibunda Rini Astuti Adikku Adhitama Pangestu Azhari Almamaterku
vii
KATA PENGANTAR
Assalamu’ alaikum Wr. Wb Dengan memanjatkan puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat Hidayat beserta ‘InayahNya bagi penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi/tugas akhir dengan judul “KEBIJAKAN PENGAWASAN PENYELENGGARAAN APOTEK OLEH PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN BANTUL”, yang merupakan syarat untuk menyelesaikan studi jenjang program Strata Satu (S1) pada Jurusan Ilmu Hukum Fakultas Muhammadiyah Yogyakarta serta sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Hukum (S.H). Tidak lupa penulis mengucapkan rasa terima kasih yang sebesar-besarnya kepada berbagai pihak yang telah membantu dan membimbing dengan kesabaran sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini, terutama pada : 1.
2.
3.
4. 5. 6. 7. 8. 9.
Allah Subhanahu Wa Ta’ala, yang telah memberikan kepada hamba nikmat kehidupan, kesehatan, kemampuan, akal fikiran serta selalu melindungi hamba dari segala mara bahaya sehingga dapat menyelesaikan tugas akhir ini dengan lancar. Nabi Muhammad SAW yang telah membimbing kita dari semua kegelapan hingga zaman yang penuh peradaban yang bermartabat sehingga kita dapat menerima pendidikan yang baik dan berakhlak Islami. Ayahanda Agus Tri Widiyantara dan Ibunda Rini Astuti serta adikku Adhitama Pangestu, terima kasih atas segala kasih sayang selama ini untuk memberi semangat, dorongan, motivasi dan nasehat yang telah kalian limpahkan kepadaku yang tak akan pernah bisa kubalas sampai akhir hayat menjemput nanti. Dr. Trisno Raharjo, S.H., M.Hum, selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Dr. Leli Joko Suryono, S.H., M.Hum., selaku Kepala Program Studi Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Yogyakarta. Nanik Prasetyoningsih, S.H., M.H., selaku Dosen Pembimbing I. Iwan Satriawan, S.H., MCL., selaku Dosen Pembimbing II. Nitakrit Rumantiningsih, S.Farm., selaku Kepala Seksi Penyelenggaraan Regulasi Kesehatan Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul. Rasa terima kasih juga saya haturkan kepada calon pendamping hidup saya Sangkani Dewi Puspitasari yang selalu memberi dorongan semangat dan
viii
motivasi dari jauh disana sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini. 10. Sahabat-sahabatku yang selalu menemani berjuang dari awal hingga saat ini terima kasih PB Guyup Rukun Taufiqurahhman, Febri Setiawan, Widhiarto Indra, Avie Yoga, M. Farid, M. Nanang Kurniawan, Mayang, Ridho Darco, Anis Rahman Wijaya, Elgebri Pangestu dan seluruh teman-teman yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu.
ix
DAFTAR ISI .JUDUL…………………………………………………………………………….. HALAMAN PERSETUJUAN…………………………………………………….ii HALAMAN PENGESAHAN……………………………………………………iii HALAMAN PERNYATAAN……………………………………………………iv ABSTRAK………….……………………………………………………………..v HALAMAN MOTTO…………………………………………………………….vi HALAMAN PERSEMBAHAN…………………………………………………vii KATA PENGANTAR…………………………………………………………..viii DAFTAR ISI………………………………………………………………………x BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah……………………………………………….1 B. Perumusan Masalah……………………………………………………7 C. Tujuan Penelitian………………………………………………............7 D. Manfaat Penelitian……………………………………………..............7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Apotek…………………………………………………………………9
x
1. Standar Pelayanan Kefarmasian Apotek………………………..9 2. Pengertian……………………………………………………….9 B. Pengawasan…………………………………………………………...16 1. Pengawasan Menurut Hukum Tata Negara (HTN)……………15 2. Pengawasan Berdasarkan Penyelenggaraan Apotek…………..18 3. Pengawasan Berdasarkan Kamus Besar Bahasa Indonesia……19 4. Hubungan Pengawasan Dalam Penyelenggaraan Apotek Berdasarkan Hukum Tata Negara (HTN)…………….19 C. Dinas Kesehatan………………………………………………………20 1. Kedudukan…………………………………………………….20 2. Fungsi………………………………………………………….20 3. Tujuan………………………………………………………….20 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian……………………………………………………….22 B. Metode Pendekatan…………………………………………………..23 C. Lokasi Penelitian……………………………………………………...23 D. Teknik Pengumpulan Data……………………………………………24
xi
E. Teknik Pengolahan Data………………………………………………26 F. Analisis Data………………………………………………………..27 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS A.
Pengawasan Dalam Penyelenggaraan Apotek di Lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Bantul…………………………......................................................28 1. Pengaturan Pengawasan Penyelenggaraan Apotek di Kabupaten Bantul…….……………………………………..28 2. Pelaksanaan Fungsi Pengawasan Terhadap Penyelenggaraan Apotek di Kabupaten Bantul……………………….……….28 3. Analisis Terhadap Pelaksanaan Pengawasan Penyelenggaraan Apotek di Kabupaten Bantul………………………..………28
B.
Sanksi Dalam Pelanggaran Pengawasan Penyelenggaraan Apotek di Lingkup Pemerintah Daerah Kabupaten Bantul……………………………………………………………..46
BAB V PENUTUP A. Kesimpulan…………………………………………………………..69 B. Saran…………………………………………………………………70 DAFTAR PUSTAKA
xii