PROPOSAL PRAKTEK KERJA LAPANGAN
Disusun Oleh :
Syifa Aulia NIM : 8335118326
DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA 2014
PROPOSAL
PRAKTEK KERJA LAPANGAN MAHASISWI UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA A. Dasar Pemikiran Universitas Negeri Jakarta merupakan universitas yang memiliki keunggulan kompetitif dalam membangun masyarakat Indonesia yang maju, demokratis dan sejahtera yang mampu menyiapkan tenaga akademik dan atau professional yang bermutu, bertanggungjawab dan mandiri dibidang pendidikan dan non kependidikan guna menghadapi berbagai tantangan di masa depan.
Oleh karena itu untuk
mewujudkan pencapaian tersebut diadakan kegiatan program pengalaman kerja lapangan berupa praktek kerja lapangan. Praktek Kerja Lapangan (PKL) merupakan salah satu program pengalaman kerja lapangan yang ditugaskan kepada mahasiswa untuk memperoleh pengalaman belajar di masyarakat, meningkatkan wawasan, pengetahuan dan keterampilan mahasiswa serta menjadi persyaratan untuk menyelesaikan studi di UniversitasNegeri Jakarta. Untuk mendukung penyelenggaraan PKL ini, Universitas Negeri Jakarta mengharapkan bantuan dan dukungan dunia usaha dan industri,terutama di dalam memberikan kesempatan kepada para mahasiswa untuk melaksanakan PKL tersebut. B. Nama dan Tujuan 1. Nama kegiatan : Praktek Kerja Lapangan 2. Tujuan Praktek Kerja Lapangan : a. Memberikan Kesempatan kepada mahasiswa untuk menambah pengalaman, pengetahuan dan keterampilan praktek serta kerjasama tim. b. Memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk mengaktualisasikan diri dalam berprilaku professional dalam lingkungan kerja. c. Memperoleh masukan bagi penyempurnaan kurikulum yang sesuai dengan kebutuhan lapangan kerja.
d. Membinadan meningkatkan kerjasama antara lembaga dengan dunia usahadan industri. e. Mendapatkan pengalaman kerja sebelum memasuki dunia kerja, serta memperoleh surat keterangan kerja (refrensi) dari Instansi. C. Waktu dan Tempat Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan akan dilaksanakan pada: bulan Juli s.d. September 2014 (selama 8 minggu) Tempat: Dunia usaha atau Industri yang telah memberikan kesediaan sumber daya atau menjalin kerjasama dengan Universitas Negeri Jakarta D. Lama Pelaksanaan 1. Praktek Kerja Lapangan dilaksanakan selama 2 bulan ( 8 minggu/40 hari efektif/320 jam kerja efektif). 2. Kegiatan Praktek Kerja Lapangan dilaksanakan setiap Senin s.d. Jumat selama 8 jam kerja/hari. Waktu kerja setiap hari disesuaikan dengan jam kerja institusi tempat Praktek Kerja Lapangan dan dapat dibicarakan dengan Pembimbing Lapangan. E. Uraian Tugas Praktek Kerja Lapangan 1. Tugas Peserta Praktek Kerja Lapangan a. Melaksanakan Praktek Kerja Lapangan di perusahaan. b. Melaksanakan tugas-tugas teknisi/maintenance umumnya, dan khususnya tugas-tugas akuntan c. Menyusun Laporan Praktek Kerja Lapangan d. Konsultasi pada pembimbing materi dan lapangan e. Menunjukan prilaku professional di tempat kerja f. Mematuhi peraturan yang berlaku di tempat Praktek Kerja Lapangan g. Melaksanakan tugas-tugas seorang akuntan
Tugas-tugas diatas akan bervariasi untuk setiap organisasi/ perusahaan dan dapat disesuaikan dengan kondisi masing-masing. 2. Tugas Institusi Praktek Kerja Lapangan ( Pihak Perusahaan) 1. Menempatkan peserta Praktek Kerja Lapangan pada unit kerja 2. Memberikan bimbingan dan pengarahan agar kegiatan Praktek Kerja Lapangan berjalan dengan baik dan lancer serta bermanfaat bagi kedua belah pihak. 3. Memberikan kesempatan kepada peserta Praktek Kerja Lapangan untuk melaksanakan tugas-tugas yang berhubungan dengan akuntansi 4. Menciptakan suasana kondusif agar peserta Praktek Kerja Lapangan mengerti secara mendalam mengenai situasi pekerjaan mereka dalam aktifitas sehari-hari 5. Menentukan tugas-tugas mana yang tidak boleh dilakukan oleh peserta terutama yang berhubungan dengan kerahasiaan perusahaan. 3. Pembimbing Kuliah kerja praktek Untuk membantu kelancaran pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan ,maka setiap peserta mendapat bimbingan dari Pembimbing Materi (PM) Pembimbing Lapangan (PL). a. PembimbingMateri (PM) Setiap dosen pembimbing materi wajib melaksanakan konsultasi minimal 7 kali selama pelaksanaan kuliah kerja praktek (bimbingan dilaksanakan minimal 1 minggu sekali) yang waktunya disepakati antara peserta Praktek Kerja Lapangan dengan pembimbing.
Tugas Pembimbing Materi peserta Praktek Kerja Lapangan adalah : 1) Memberikan bimbingan untuk penyelesaian maslah-masalah yang dihadapi selama praktek kerja.
2) Memberikan bimbingan dalam menyusun laporan akhir Praktek Kerja Lapangan 3) Memberikan penilaian terhadap laporan akhir peserta Praktek Kerja Lapangan b. Pembimbing Lapangan Pembimbing Lapangan (PL) ditunjuk oleh institusi Kuliah Kerja Praktek atau pejabat yang berwenang untuk memberikan bimbingan dan pengawasan kepada peserta Praktek Kerja Lapangan. .Diharapkan syarat pendidikan pembimbing lapangan adalah minimal Strata 1 (S1), dan bila memungkinkan sesuai dengan jurusan Mahasiswa peserta Praktek KerjaLapangan, yaitu Akuntansi Tugas Pembimbing lapangan : 1) Memberikan informasi mengenai perusahaan (bagian-bagian, bidang kegiatan, dsb.) kepada peserta PKL 2) Menempatkan peserta PKL pada dept./unit/bagian sesuai dengan bidang mahasiswa. 3) Membimbing,
mengawasi
,menilai
dan
mengesahkan
tugas-tugas
keterampilan akuntan 4) Membimbing, mengawasi dan menilai penerapan perilaku professional dari peserta PKL 5) Membimbing peserta PKL dalam menyusun laporan akhir terutama yang berhubungan dengan kebenaran isi dan data-data yang digunakan. 6) Menilai kinerja peserta PKL secara keseluruhan. F. Tata tertib peserta Praktek Kerja Lapangan 1. Kehadiran; minimal 90% dari masa PKL
2. Penampilan Diri: rapi, sopan, dsb. Tidak dibenarkan memakai Jeans, T Shirt, dan Sandal/Sandal Sepatu. 3. Perilaku peserta PKL harus memperhatikan disiplin waktu, sopan santun danetika, peraturan perusahaan, petunjuk PL, dan ketentuanketentuan dari UNJ 4. Memiliki etika PKL: antara lain memperhatikan kerahasiaan perusahaan, tidak mendiskusikan kelemahan/kekurangan perusahaan dengan pihak-pihak program PKL, dan sebagainya. Sanksi PKL diberikan kepada yang tidak mematuhi ketentuan, peraturan, atau tata tertib PKL, berupa: 1. Teguran lisan 2. Teguran tertulis 3. Pemberian tugas tambahan 4. Pengurangan nilai 5. Pembatalan/penghentian kegiatan PKL G. Penyerahan Laporan Laporan pelaksanaan Kuliah Kerja Praktek terdiri dari : 1) Laporan selama pelaksanaan PKL : a. Laporan Kegiatan Harian tiap 2 minggu sekali b. Laporan Daftar Hadir tiap 2 minggu sekali 2) Laporan Akhir PKL : Laporan ini harus dijilid dengan rapi dan dibuat rangkap tiga yaitu: a. 1 eksemplar untuk Pembimbing Lapangan/Perusahaan. b. 1 eksemplar untuk Pembimbing materi c. 1 eksemplar untuk peserta PKL
H. Penilaian Penilaian dilakukan terhadap : 1) Perilaku Profesional (dilakukan oleh Pembimbing Lapangan/Intuisi PKL). 2) Penilaian Keterampilan (dilakukan oleh Pembimbing Lapangan). 3) Penilaian Laporan Akhir (dilakukan oleh Pembimbing Materi).
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA FAKULTAS EKONOMI Gedung R Jalan Rawamangun Muka Jakarta 13220 Telp : (021) 4721227, Fax : (021) 4706285 www.unj.ac.id/fe
PENILAIAN PRAKTIK KERJA LAPANGAN PROGRAM SARJANA (S1) ……. SKS Nama
: ……………………………………….
No.Registrasi
: ……………………………………….
Program Studi
: ……………………………………….
Tempat Praktik
: ……………………………………….
Alamat Praktik/Telp : ……………………………………….
1
Kehadiran
SKOR KETERANGAN 50-100 …………. 1.Keterangan Penilaian :
2
Kedisiplinan
………….
Skor
3
Sikap dan Kepribadian
………….
80-100
A
Sangat baik
4
Kemampuan Dasar
………….
70-79
B
Baik
60-69
C
Cukup
5
Ketrampilan Menggunakan Fasilitas
…………. 55-59
D
Kurang
6
Kemampuan
NO
ASPEK YANG DINILAI
Membaca
Situasi
Nilai
Predikat
dan …………. 2.Alokasi Waktu Praktik :
Mengambil 2 sks : 90-120 jam kerja efektif 7
Keputusan
………….
8
Partisipasi dan Hubungan Antar Karyawan
………….
9
Aktivitas dan Kreativitas
………….
Kecepatan Waktu Penyelesaian Tugas
………….
3 sks : 135-175 jam kerja
10
efektif
Nilai Rata-rata :
……………. = ............... 10 (sepuluh)
Hasil Pekerjaan
Nilai Akhir :
Angka bulat Jumlah
huruf
………….
Jakarta,……………………….. Penilai,
(………………………………) Catatan : Mohon legalitas dengan membubuhi cap Instansi/Perusahaan
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA FAKULTAS EKONOMI Gedung R Jalan Rawamangun Muka Jakarta 13220 Telp : (021) 4721227, Fax : (021) 4706285 www.unj.ac.id/fe
DAFTAR HADIR PRAKTEK KERJA LAPANGAN ……. SKS Nama
: ……………………………………
No. Registrasi
: ……………………………………
Program Studi
: ……………………………………
Tempat Praktik
: ……………………………………
Alamat Praktik/Telp : …………………………………… NO
HARI/TANGGAL
1.
………………………………………….
2.
………………………………………….
3.
………………………………………….
4.
………………………………………….
5.
………………………………………….
6.
………………………………………….
7.
………………………………………….
8.
………………………………………….
9.
………………………………………….
10. …………………………………………. 11. …………………………………………. 12. …………………………………………. 13. …………………………………………. 14. …………………………………………. 15. ………………………………………….
PARAF
KETERANGAN
1………… 2…………. 3…………. 4…………. 5…………. 6…………. 7…………. 8…………. 9………….. 10………… 11…………. 12………... 13…………. 14………... 15………….
Jakarta,………………………… Penilai,
(………………………………...)
Catatan : Format ini dapat diperbanyak sesuai kebutuhan Mohon legalitas dengan membubuhi cap Instansi/Perusahaan