Proposal A2 PHK 2007 Jurusan Teknik Elektro UMM
Bab 4 RENCANA IMPLEMENTASI PROGRAM 4.1 Organisasi Pelaksana Program Program Hibah Kompetisi A2 Jurusan Teknik Elektro dilakukan di tingkat Jurusan. Penanggung jawab program adalah Dekan Fakultas Teknik dan Ketua Jurusan Teknik Elektro. Struktur organisasi untuk pengelolaan program dirancang seperti Gambar 4.1. Pembina REKTOR Drs. Muhadjir Effendy, MAp
Penanggung Jawab DEKAN FAKULTAS TEKNIK Ir. Sunarto, MT
Ketua Program Implementasi PHK A2 Ir. Ermanu Azizul Hakim, MT
PIC Peningkatan Mutu lulusan dalam memasuki dunia kerja Ir. Nur Alif M, MT
KAJUR TEKNIK ELEKTRO Ir. Diding Suhardi, MT
PIC Peningkatan Penelitian dan Pengabdian Masy. Dosen & Mahasiswa Ir. Lailis Syafa’ah, MT
PIC Pengembangan Basis Data dan Sistem Manajemen Ir. M. Irfan, MT
PIC Peningkatan Efisiensi & Produktifitas Proses Belajar Mengajar Ir. M. Chasrun H., MT
Gambar 4.1 Struktur Organisasi Pelaksana Program Penasehat REKTOR
Pembina DEKAN FAK. TEKNIK
Penanggung Jawab KAJUR TEKNIK ELEKTRO
Ketua Tim Penyusun Ir. Ermanu A. H, MT Sekretaris Zulfatman, ST
Koord. Program Akademik Ir. Nur Alif M, MT :
Koord. Manajemen Sumber Daya Ir. M. Irfan, MT
Gambar 4.2 Struktur Organisasi Task Force
Bab 4 – Rencana Implementasi Program
36
Proposal A2 PHK 2007 Jurusan Teknik Elektro UMM
Adapun struktur organisasi tim penyusun proposal diuraikan dalam bentuk bagan sebagaimana Gambar 4.2. Mekanisme kerja tim diuraikan sebagai berikut : 1). Ketua tim penyusun bersama Ketua Jurusan Teknik Elektro bertanggungjawab kepada Dekan Fakultas Teknik, bertugas menyusun rancangan kerja, mengkoordinasi pelaksanaan kerja dan memonitor perkembangan kerja tim secara keseluruhan, 2). Bagianbagian tim bertanggung kepada Wakil dan Ketua Tim atas hasil pekerjaan sesuai dengan pembagian bidangnya. Uraian Tugas dan Tanggung Jawab Adapun rincian tugas dan tanggung jawab personil secara rinci diuraikan sebagai berikut : þ Penasehat, memberikan masukan tentang misi, visi dan arah kebijakan pembangunan UMM dalam jangka pendek, menengah dan panjang, serta memberikan petunjuk teknis program implementasinya. Disamping itu juga berperan sebagai penjaminan mutu dari program hibah ini. þ Pembina, memberikan masukan tentang misi, visi dan arah kebijakan pembangunan Fakultas Teknik UMM dan prioritas program pengembangan dalam jangka pendek, menengah dan panjang, serta memberikan petunjuk pelaksanaan program implementasinya. þ Penanggung jawab, bertugas dan bertanggung jawab dalam : Merumuskan aspekaspek pengembangan kapasitas dan kualitas penyelenggaraan pendidikan untuk meningkatkan efisiensi internal sesuai dengan misi, visi dan arah kebijakan pembangunan fakultas dan universitas. Berkoordinasi dengan Ketua Tim Penyusun Proposal dalam memantau perkembangan pekerjaan tim, dan bertanggung jawab atas kebenaran hasil pekerjaan yang telah disusun serta memfasilitasi segala keperluan tim. þ Ketua Tim, bertugas dan bertanggung jawab dalam : Merumuskan rencana kerja tim, mengatur pembagian tugas personil dan mengkoordinasi tim serta konsultasi dengan Ketua Jurusan dan Dekan. Secara berkala mengevaluasi, editing dan kontrol akhir dari laporan hasil kerja tim. þ Sekretaris, bertugas dan bertanggung jawab dalam : Mempersiapkan dokumen yang diperlukan untuk penyusunan studi. Pengarsipan dokumen dan suratmenyurat. Melaksanakan pengelolaan keuangan tim. þ Koordinator Akademik dan Sumber Daya, bertugas dan bertanggung jawab dalam : Merumuskan desain survai untuk pengambilan data akademik. Melakukan dan mengkoordinasi pelaksanaan pengambilan data, lalu merekap dan membuat tabulasi data. Menyusun program pengembangan akademik berdasarkan akar permasalahan yang timbul dan alternatif solusi yang ditemukan sesuai dengan isuisu strategis. þ Bagian Pengembangan dan Implementasi Program (PIC), bertugas dan bertanggung jawab dalam : Menyusun rencana program pengembangan sesuai berdasarkan akar permasalahan yang timbul dan alternatif solusi yang ditemukan sesuai dengan isu isu strategis. Mengidentifikasi prioritas kegiatan dan sub kegiatan, skedul, perkiraan biaya dan indikator kinerja program pengembangan sesuai dengan isu strategis. Merumuskan dan menyusun implementasi program. Menyusun laporan hasil analisa pengembangan dan implementasi program. 4.2 Aktivitas dan Penjadwalan Pelaksanaan Seluruh Aktifitas program dilakukan berdasarkan jadwal pelaksanaan aktifitas sesuai yang tercantum pada Tabel 4.1.
Bab 4 – Rencana Implementasi Program
37
Proposal A2 PHK 2007 Jurusan Teknik Elektro UMM
Tabel 4.1 Jadwal Aktivitas Keseluruhan
1
Isu Aktivitas Strategis Meningkatkan Mutu Lulusan R
2
A
No
Tahun Pertama
Tahun ke dua
Tahun ke tiga
dalam memasuki dunia kerja R.1.Menerapkan Kurikulum Berbasis Kompetensi Industri R.2.Menerapkan Pembelajaran Menggunakan B. Inggris Meningkatkan Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat untuk Meningkatkan Interaksi Dosen dan Mahasiswa A.1.Memberdayakan Dosen untuk Membina Penelitian Mahasiswa A.2 Memberdayakan Dosen untuk Meningkatkan Kemampuan Dalam Pengabdian kepada Masyarakat A.3.Meningkatkan Kemampuan Publikasi Tenaga Pengajar / Dosen A.4.Meningkatkan Kemampuan Dosen untuk Membuat HKI
Bab 4 – Rencana Implementasi Program
38
Proposal A2 PHK 2007 Jurusan Teknik Elektro UMM
No 3
Isu Aktivitas Strategis Mengembangkan dan I
4
E
Tahun Pertama
Tahun ke Dua
Tahun ke Tiga
Memfungsikan Basis Data dan Sistem Informasi Manajemen. I.1.Meningkatan keahlian manajemen basis data bagi dosen dan karyawan I.2.Meningkatkan Sistem Informasi Manajemen Meningkatkan Efisiensi dan Produktifitas Proses Belajar Mengajar E.1. Meningkatkan Efisiensi dan Produktifitas Pembelajaran di Kelas E.2. Meningkatkan Efisiensi dan Produktifitas Pembelajaran di Lab.
Bab 4 – Rencana Implementasi Program
39
Proposal A2 PHK 2007 Jurusan Teknik Elektro UMM
4.3. Mekanisme Monitoring dan Evaluasi Untuk menjamin tercapainya pelaksanaan program sesuai rencana, Mekanisme Monitoring dan evaluasi adalah memantau dan mengevaluasi persiapan, pelaksanaan dan mengidentifikasi kendalakendala yang mungkin terjadi dalam implementasi program. Skema monitoring dan evaluasi ditunjukkan pada Tabel 4.2. Tim monitoring dan evaluasi akan mengumpulkan data dari dosen, staf administrasi dan mahasiswa melalui observasi, kuisioner dan interview. Hasil monitoring dan evaluasi selanjutnya akan digunakan sebagai masukan (feedback) untuk implementasi program/aktivitas berikutnya. Tabel 4.2 Mekanisme Monitoring dan Evaluasi PERSIAPAN MONITORING DAN EVALUASI Monitoring dan Evaluasi : Mendefinisikan aspek monitoring dan evaluasi program. Memformulasikan item evaluasi dan monitoring yang relevan dengan program.
PELAKSANAAN MONITORING DAN IMPLEMENTASI PERSIAPAN PROGRAM HASIL PROGRAM PROGRAM IMPLEMENTASI IMPLEMENTASI IMPLEMENTASI Monitoring dan Monitoring dan Monitoring dan evaluasi pada evaluasi tentang : evaluasi hasil proses : Efektivitas program dan Penyusunan program dampak yang rancangan implementasi. ditimbulkan : program Efisiensi Kuantitas (%) implementasi pelaksanaan rancangan program Perumusan program. yang tim kerja. diimplem entasikan. Proses Dampak/pengaruh negosiasi. dari rancangan program.
Bab 4 – Rencana Implementasi Program
HASIL MONITORING DAN IMPLEMENTASI. Memberikan masukan saran danrekom endasi ide baru untuk implementasi program berikutnya. Mengembangkn program berkelanjutan yang relevan. Pengembangan program monitoring dan evaluasi.
40