SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
ADMIN PRODI/FAKULTAS/ PERGURUAN TINGGI
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
DAFTAR ISI
DAFTAR ISI....................................................................................... i DAFTAR GAMBAR............................................................................ iii QUICK START SIMPEG..................................................................... 1 LOGIN.............................................................................................. 3 MENU-MENU SIMPEG ...................................................................... 5 MENU UTAMA .................................................................................. 7 4.1. 4.2. 4.3.
Meja Kerja............................................................................... 7 Profilku ................................................................................... 7 Logout .................................................................................. 10
MENU DUPAK................................................................................. 11 5.1. 5.2.
Penjadwalan Dupak................................................................ 11 Penilaian Dupak ..................................................................... 14
i
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
DAFTAR GAMBAR Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar Gambar
1.1 2.1 2.2 2.3 3.1 4.1 4.2 4.3 4.4 4.5 4.6 4.7 4.8 5.1 5.2 5.3 5.4 5.5 5.6 5.7 5.8 5.9
Halaman Utama web SIMPEG ............................................................ 1 Tombol login SIMPEG ....................................................................... 3 Halaman login SIMPEG...................................................................... 4 Kesalahan memasukkan ID User atau password ................................. 4 Tab menu yang dimiliki aplikasi web SIMPEG ..................................... 5 Tab Menu Utama .............................................................................. 7 Menu Meja Kerja .............................................................................. 7 Menu Profilku ................................................................................... 8 Form profil pengguna ....................................................................... 8 Hak akses pengguna......................................................................... 8 Mengubah informasi ID dan kontak ................................................... 9 Mengubah password ......................................................................... 9 Menu Logout ...................................................................................10 Menu Dupak....................................................................................11 Penjadwalan Dupak .........................................................................11 Daftar Pengusul DUPAK ...................................................................12 Halaman Disposisi Usulan.................................................................12 Daftar Jadwal Penilaian ....................................................................13 Daftar Pengusul DUPAK ...................................................................13 Penilaian Dupak...............................................................................14 Daftar Pengusul DUPAK ...................................................................14 Entri Penilaian DUPAK ......................................................................15
iii
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
1 QUICK START SIMPEG Untuk mengakses/menjalankan aplikasi SIMPEG, buka browser (Internet Explorer, Firefox Mozilla, Opera, dan sebagainya) kemudian ketikkan alamat SIMPEG (http://simpegropeg.depdiknas.go.id). Lihat dalam Gambar 1.1 di bawah ini.
http://simpegropeg.depdiknas.go.id
Gambar 1.1 Halaman Utama web SIMPEG
1
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
2 LOGIN Aplikasi membutuhkan validasi user setiap kali menjalankan aplikasi SIMPEG. Proses ini dilakukan dengan cara login terlebih dahulu. Login adalah gerbang user untuk masuk ke dalam sistem. Di dalam sistem ini ada beberapa tipe user yang memiliki hak dan tanggung jawab yang berbedabeda. Tiap tipe user mempunyai menu yang berbeda-beda, sesuai dengan tanggungjawabnya dalam sistem. Untuk melakukan login, klik tombol “Login SIMPEG” pada halaman utama aplikasi web SIMPEG, seperti yang terlihat dalam Gambar 2.1. Setelah tombol tersebut ini diklik, akan muncul form login seperti Gambar 2.2.
Gambar 2.1 Tombol login SIMPEG
3
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Gambar 2.2 Halaman login SIMPEG
Pada form login ini terdapat dua kolom isian yaitu: 1.
User ID
:
Nama user login
2.
Password
:
Password user yang bersangkutan
Jika login dan password user diisi dengan benar, maka akan muncul form utama beserta daftar menu yang dapat diakses oleh user berdasarkan tipenya. Nama pengguna dan password yang dimasukkan bersifat case sensitive, yang berarti bahwa membedakan antara huruf besar (kapital) dan huruf kecil. Jika nama user atau password salah, maka akan muncul pesan kesalahan seperti pada Gambar 2.3.
Gambar 2.3 Kesalahan memasukkan ID User atau password
4
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
3 MENUMENU-MENU SIMPEG Aplikasi web SIMPEG memiliki beberapa menu yang dapat diakses berdasarkan hak akses masing-masing user. Menu-menu tersebut antara lain: •
Menu Utama, dan
•
Dupak
Tampilan menu-menu tersebut dapat dilihat dalam gambar berikut ini.
Menu yang dimiliki web SIMPEG dengan user Admin Prodi/Fakultas/Perguruan Tinggi
Gambar 3.1 Tab menu yang dimiliki aplikasi web SIMPEG
5
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
4 MENU UTAMA Menu ini menampilkan menu utama dalam Sistem Informasi Kepegawaian. Untuk mengakses menu ini, klik pada tab Menu Utama seperti yang ada pada Gambar 4.1.
Gambar 4.1 Tab Menu Utama
4.1. Meja Kerja Menu ini digunakan untuk menampilkan meja kerja atau halaman utama. Untuk mengakses menu Meja Kerja ini, klik pada menu Menu Utama Meja Kerja seperti yang ada pada Gambar 4.2.
Gambar 4.2 Menu Meja Kerja
4.2. Profilku Menu ini digunakan untuk menampilkan profil atau biodata user yang bersangkutan. Untuk mengakses menu Profilku ini, klik pada menu Menu Utama Profilku seperti yang ada pada Gambar 4.3.
7
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Gambar 4.3 Menu Profilku
Maka, form ditampilkan.
profil
pengguna
seperti
pada
Gambar
4.4
akan
Gambar 4.4 Form profil pengguna
Gambar 4.5 Hak akses pengguna
Untuk mengubah informasi ID dan informasi Kontak profil yang bersangkutan, klik tombol 8
. Maka, form profil pengguna akan
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
menjadi seperti Gambar 4.6 berikut ini. Untuk menyimpan perubahan informasi profil, klik tombol
.
Gambar 4.6 Mengubah informasi ID dan kontak
Sedangkan untuk mengubah password, klik tombol Masukkan password lama dan password baru.
.
Gambar 4.7 Mengubah password
9
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Klik tombol tombol
untuk menyimpan perubahan, atau
untuk membatalkan perubahan password.
4.3. Logout Menu ini digunakan untuk logout dari aplikasi SIMPEG. Untuk mengakses menu Logout ini, klik pada menu Menu Utama Logout seperti yang ada pada Gambar 4.8.
Gambar 4.8 Menu Logout
10
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
5 MENU DUPAK Menu ini berfungsi untuk memasukkan jadwaldan penilaian DUPAK, menindaklanjuti dari pengusulan DUPAK yang diajukan oleh dosen. Untuk mengakses menu ini, klik pada tab Dupak, seperti yang terlihat pada Gambar 5.1 berikut ini.
Gambar 5.1 Menu Dupak
5.1. Penjadwalan Dupak Menu ini digunakan untuk membuat penjadwalan DUPAK, setelah dosen melakukan pengusulan Dupak. Untuk membuat jadwal baru, klik pada menu Dupak Penjadwalan Dupak, seperti yang terlihat dalam Gambar 5.2 berikut ini.
Gambar 5.2 Penjadwalan Dupak
Selanjutnya, untuk membuat jadwal baru, tekan pada link tulisan Buat Jadwal Baru seperti pada Gambar 5.3 di bawah ini.
11
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Gambar 5.3 Daftar Pengusul DUPAK
Kemudian, buat jadwal baru. Isikan Tanggal, Kota dan Undangan. Klik tanda untuk menyimpan atau tanda jadwal baru.
untuk membatalkan pembuatan
Gambar 5.4 Mengisi Jadwal Penilaian
Klik tanda
untuk menampilkan NIP Tim Penilai. Untuk mengisikan
NIP Tim Penilai, klik tanda untuk menyimpan atau tanda
12
. Lihat Gambar 5.5 berikut ini. Klik tanda untuk membatalkan.
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Gambar 5.5 Daftar Jadwal Penilaian
Untuk menjadwalkan pengusul, beri tanda centang () pada bagian . Maka, yang diusulkan. Pilih jadwal, kemudian tekan tombol pengusul akan masuk grid di bawahnya yaitu daftar yang sudah terdaftar.
Gambar 5.6 Daftar Pengusul DUPAK
Kemudian, masukkan nilai Dupak pada bagian 5.2 Penilaian Dupak.
13
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
5.2. Penilaian Penilaian Dupak Menu ini berfungsi untuk memasukkan nilai Dupak. Untuk dapat mengakses menu ini, klik pada menu Dupak Penilaian Dupak. Lihat pada Gambar 5.7 berikut ini.
Gambar 5.7 Penilaian Dupak
Selanjutnya, pilih pengusul yang akan dimasukkan nilainya. Tekan pada link tulisan Masukkan Penilaian, seperti yang terlihat dalam Gambar 5.8.
Gambar 5.8 Daftar Pengusul DUPAK
Masukkan nilainya, lalu tekan tombol 5.9 berikut ini.
14
. Lihat pada Gambar
SISTEM INFORMASI KEPEGAWAIAN – DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
Gambar 5.9 Entri Penilaian DUPAK
15