PEMANTAUAN KUALITAS UDARA AMBIEN DENGAN METODE PASSIVE SAMPLER TAHUN 2016
Jakarta, Maret 2016 DIREKTORAT PENGENDALIAN PENCEMARAN UDARA DIREKTORAT JENDERAL PENGENDALIAN PENCEMARAN DAN KERUSAKAN LINGKUNGAN KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUATANAN
PASSIVE SAMPLER Salah satu metode sederhana dan murah untuk pengukuran kualitas udara ambien adalah metode passive sampler dengan parameter ukur SO2 dan NO2. yang menggunakan sistem penyerapan gas secara difusi melalui media yang dipaparkan dalam waktu tertentu tanpa menggunakan pompa penghisap dengan memanfaatkan sifat fisis gas yang berdifusi dari konsentrasi tinggi ke konsentrasi rendah.
Gambar Perpindahan Gas secara Difusi
PEMANTAUAN PASSIVE SAMPLER
PEMANTAUAN PASSIVE SAMPLER TAHUN 2015 – LOKASI PEMANTAUAN
Lokasi detail dapat diakses di http://ppkl.menlhk.go.id/index.php?gis=on
PEMANTAUAN PASSIVE SAMPLER TAHUN 2015 – HASIL PEMANTAUAN
Lokasi detail dapat diakses di http://ppkl.menlhk.go.id/index.php?gis=on
TATA CARA PENGAMBILAN SAMPLER DENGAN METODE PEMANTAUAN PASSIVE SAMPLER 1. Siapkan peralatan dan Pasang tiang sampler setinggi ± 2.5 meter secara permanen, tiang harus kuat dan tidak mudah roboh (bagian bawah di cor). Peralatan pemantauan sampel passive dapat dilihat melalui gambar dibawah ini:
Passive sampler
Shelter
Tiang sampler
Gambar Peralatan Pemantuan Passive Sampler
TATA CARA PENGAMBILAN SAMPLER DENGAN METODE PEMANTAUAN PASSIVE SAMPLER 2. Keluarkan sampler dari tabung dan plastiknya masing-masing satu buah untuk NO2 dan SO2 sesuai dengan kode sampler yang telah ditentukan. Pasangkan keduanya dengan shelter dengan posisi kawat kassa ke bagian bawah, lalu gantungkan pada tiang yang telah disiapkan. Untuk menghindari kontaminasi gunakan sarung tangan latex pada saat melakukan pemasangan alat passive sampler. Simpan tabung dan plastik ber-seal untuk digunakan kembali saat mengirim sampel ke lab.
Gambar Panduan Penentuan Kode Sampel
Gambar Cara Pemasangan Passive Sampler
TATA CARA PENGAMBILAN SAMPLER DENGAN METODE PEMANTAUAN PASSIVE SAMPLER 3. Catat dalam formulir sampling data-data pada saat pemasangan yaitu data-data: kode sampel, nama lokasi, koordinat, waktu, hari/tanggal, kondisi cuaca, denah lokasi, serta keterangan lainnya pada saat pemasangan alat pemantauan kualitas udara ambien dengan metode passive sampler. 4. Paparkan sampler selama 2 minggu. 5. Ambil sampler dan catat data: waktu, hari/tanggal, kondisi cuaca serta keterangan lainnya pada saat pengambilan sampler pada formulir sampling 6. Masukkan sampel ke tabungnya sesuai kode sampler kemudian masukkan tabung ke plastik berperekat. 7. Pastikan label pada sampler dan tabung sesuai. 8. Masukkan alat pasif pada wadah yang telah digunakan sebelumnya, kemudian masukkan alat pasif, blanko perjalanan, dan formulir isian data ke dalam amplop yang sudah disediakan untuk pegembalian sampler ke laboratorium.
Gambar Pengemasan sebelum Pengiriman Alat ke Laboratorium
LOKASI PEMASANGAN SAMPLER Berikut klasifikasi pemilihan lokasi pemantauan kualitas udara ambien dengan metode passive sampler: 1. Transportasi 2. Industri 3. Pemukiman
4. Perkantoran
Acuan penetapan lokasi sampling adalah sesuai dengan Kepka Bapedal No. 205 tahun 1996 tentang Pedoman Teknis Pengendalian Pencemaran Udara Sumber Tidak Bergerak dan SNI 19-71196.2005
JADWAL KEGIATAN PEMANTAUAN KUALITAS UDARA AMBIEN DENGAN METODE PASSIVE SAMPLER
No
J A D W A L B I M T E K
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34
Maret V
April I
II
III
VI
Mei I
Tanggal 28 - 30 Maret 2016 28 - 30 Maret 2016 31 Maret - 2 April 2016 31 Maret - 2 April 2016 4 - 6 April 2016 4 - 6 April 2016 4 - 6 April 2016 7 - 9 April 2016 7 - 9 April 2016 7 - 9 April 2016 11 - 13 April 2016 11 - 13 April 2016 11 - 13 April 2016 14 - 16 April 2016 14 - 16 April 2016 14 - 16 April 2016 18 - 19 April 2016 18 - 19 April 2016 18 - 19 April 2016 21 - 23 April 2016 21 - 23 April 2016 21 - 23 April 2016 25 - 27 April 2016 25 - 27 April 2016 25 - 27 April 2016 29 - 30 April 2016 29 - 30 April 2016 29 - 30 April 2016 28 - 30 April 2016 28 - 30 April 2016 28 - 30 April 2016 2 - 4 Mei 2016 2 - 4 Mei 2016 2 - 4 Mei 2016
Provinsi Kepri DKI Jakarta Sumatera Selatan Lampung Yogyakarta Bengkulu Sumatera Barat Bangka Belitung Jawa Barat Sumatera Utara Nanggoe Aceh Darussalam Banten Riau Nusa Tenggara Timur Nusa Tenggara Barat Jawa Timur Kalimantan Barat Kalimantan Utara Kalimantan Selatan Kalimantan Timur Kalimantan Tengah Jambi Maluku Utara Maluku Papua Papua Barat Jawa Tengah Bali Sulawesi Tengah Sulawesi Tenggara Sulawesi Selatan Sulawesi Barat Sulawesi Utara Gorontalo
Kota Batam Jakarta Pusat Palembang Bandar lampung Yogyakarta Bengkulu Padang Pangkal Pinang Bandung Medan Aceh Serang Pekanbaru Kupang Mataram Surabaya Pontianak Tanjung Selor Banjarmasin Samarinda Palangkaraya Jambi Ternate Ambon Jayapura Manokwari Semarang Denpasar Mamuju Kendari Makasar Palu Manado Gorontalo
Untuk update jadwal CP: Nisa 0811-1311307 /
[email protected]
TITIK PEMANTAUAN YANG TELAH DILAPORKAN
Provinsi Aceh Bali Bangka Belitung Banten Bengkulu DI Yogyakarta DKI Jakarta Gorontalo Jambi Jawa Barat Jawa Tengah Jawa Timur Kalimantan Barat Kalimantan Selatan Kalimantan Tengah Kalimantan Timur Kalimantan Utara
Jumlah Kab/Kota 2015 2016 8 11 10 9 5 1 3 4 5 1 1 1 5 3 9 5 15 15 6 5 9 7 1 4 1 -
Provinsi Kepulauan Riau Lampung Maluku Maluku Utara NTB NTT Papua Papua Barat Riau Sulawesi Barat Sulawesi Selatan Sulawesi Tengah Sulawesi Tenggara Sulawesi Utara Sumatera Barat Sumatera Selatan Sumatera Utara TOTAL
Jumlah Kab/Kota 2015 2016 3 4 7 13 6 1 6 5 2 1 6 9 24 3 3 5 2 10 9 10 10 155 128
HASIL ANALISA PASSIVE SAMPLER 2015
TERIMAKASIH