PEMAKNAAN PENGGUNA JALAN RAYA TERHADAP PEMBERITAAN AKTIVITAS GENG MOTOR DI MEDIA ONLINE SURABAYAPAGI.COM
SKRIPSI
OLEH: ANDRE HERMAWAN 1423012115
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA SURABAYA 2016
PEMAKNAAN PENGGUNA JALAN RAYA TERHADAP PEMBERITAAN AKTIVITAS GENG MOTOR DI MEDIA ONLINE SURABAYAPAGI.COM SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Dalam Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya
OLEH: ANDRE HERMAWAN 1423012115
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA SURABAYA
2016 i
ii
iii
iv
v
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis persembahkan kehadirat Yesus Kristus atas segala berkat, kasih, karunia serta pimpinan-Nya membuat penulisan tugas akhir ini dapat diselesaikan oleh penulis dengan baik yang berjudul Pemaknaan Pengguna Jalan Raya Terhadap Pemberitaan Aktivitas Geng Motor di Media Online Surabayapagi.com Penulisan skripsi ini diajukan untuk memenuhi salah satu syarat kelulusan dalam jenjang perkuliahan Strata I (S-1) di Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Walaupun banyak rintangan dan kesulitan yang dihadapi dan menyita banyak pikiran, tenaga dan waktu, namun berkat bimbingan , bantuan dan saran dari berbagai pihak, segala kesulitan akhirnya dapat diatasi dengan baik. Penulis hendak mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada berbagai pihak yaitu: 1.
Kedua orang tua (Johannes Handoko dan Sri Wahyuni) dan Yulia Eprilina Insani sebagai kakak penulis yang sudah mendukung, memberikan semangat serta doanya setiap hari tanpa mengenal lelah.
2.
Selaku dosen pembimbing I
Theresia Intan Putri Hartiana,
S.Sos.,M.I.Kom yang telah meluangkan waktu, tenaga, pikiran serta selalu memberi saran dan dorongan dalam penyusunan skripsi ini. 3.
Selaku dosen pembimbing II Maria Yuliastuti, S.Sos.,M.Med.Kom yang telah meluangkan waktu, tenaga, pikiran serta selalu memberi saran dan dorongan dalam penyusunan skripsi ini.
4.
Teman-teman yang selalu memberi dukungan dan dorongan hingga skripsi ini selesai yaitu Yani Lusiana, Nyo, Lambe, Kepo, Alverio, Daus Ciban dan keluarga BFS (Be Freedom Soul) Surabaya.
vi
Serta semua pihak yang berkepentingan yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu, yang telah turut membantu selama masa studi dan dalam penyelesaian tugas akhir ini. Dalam penulisan skripsi ini jauh dari sempurna yang disebabkan keterbatasan pengetahuan dan ketrampilan yang dimiliki penulis. Untuk itu penulis tidak menutup diri untuk menerima saran dan kritik yang membangun agar dapat menunjang perbaikan penulisan selanjutnya. Penulis sangat berharap semoga tugas akhir ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang membutuhkan.
Surabaya, Desember 2016
Penulis
vii
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL DALAM ................................................
i
PERNYATAAN KEASLIAN KARYA ILMIAH ........................
ii
HALAMAN PERSETUJUAN .....................................................
iii
HALAMAN PENGESAHAN......................................................
iv
HALAMAN PERSETUJUAN PUBLIKASI ................................
v
KATA PENGANTAR .................................................................
vi
DAFTAR ISI ...............................................................................
viii
DAFTAR TABEL .......................................................................
x
DAFTAR GAMBER ...................................................................
xi
DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................
xii
ABSTRAK ..................................................................................
xiii
ABSTRACT .................................................................................
xiv
BAB I. PENDAHULUAN I.1. Latar Belakang ...........................................................
1
I.2. Perumusan Masalah ...................................................
7
I.3. Tujuan Penelitian .......................................................
7
I.4. Manfaat Penelitian .....................................................
8
I.5. Batasan Masalah .........................................................
8
BAB II. PERSPEKTIF TEORITIS II.1.
Kekerasan ................................................................
9
II.2.
Media Online ...........................................................
11
II.3.
Reception Analysis ...................................................
15
BAB III. METODE PENELITIAN III.1. Pendekatan dan Jenis Penelitian .................................
18
III.2. Metode ......................................................................
19
viii
III.3. Subjek Penelitian ........................................................
19
III.4. Unit Analisis ..............................................................
20
III.5. Teknik Pengumpulan Data ..........................................
20
III.6. Teknik Analisis Data ..................................................
22
BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN IV.1. Gambaran Subjek Penelitian .....................................
23
IV.2. Profil Informan Penelitian ........................................
24
IV.3. Temuan Data dan Pembahasan .................................
27
IV.4. Kekerasan dalam Aktivitas Geng Motor ...................
40
BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN V.1.
Kesimpulan ..............................................................
42
V.2.
Saran ........................................................................
42
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
ix
DAFTAR TABEL Tabel 1.1.Perbandingan Berita dari tiga Media Online .................
6
Tabel 2.1 Karakteristik Tindak Kekerasan Dalam Masyarakat .....
10
Tabel 4.1 Profil Subjek Penelitian................................................
26
Tabel 4.2 Pemaknaan Pengguna Jalan Raya Terhadap Aktivitas Geng MotorDi Media Online Surabayapagi.com ..........
31
Tabel 4.3 Mengenai Aksi Balap Liar hal ......................................
35
Tabel 4.4 Hasil Pengelompokan Jawaban Narasumber MengenaiPemberitaan Geng Motr Mencuri Di Minimarket .........
x
39
DAFTAR GAMBAR Gambar 1.1 Mahasiswa Unair Dikeroyok Geng Motor .......................... 4 Gambar 1.2 Pelaku Pembunuhan Mahasiswa Unair Berhasil Ditangkap .............................................................................................. 4 Gambar 4.1 Pemberitaan Kekerasan Geng Motor di Surabayapagi.com ................................................................................. 27 Gambar 4.2 Pemberitaan Geng Motor Melakukan Balapan Liar ............ 32 Gambar 4.3 Pemberitaan Geng Motor Tentang Mencuri Di Minimarket ......................................................................... 36
xi
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Transkrip Hasil Wawancara
xii
ABSTRAK Andre Hermawan NRP : 1423012115. Pemaknaan Pengguna Jalan Raya Terhadap Pemberitaan Aktivitas Geng Motor Di Media Online Surabayapagi.com. Penelitian ini mengungkap bagaimana pemaknaan pengguna jalan raya terhadap pemberitaan aktivitas geng motor di media online surabayapagi.com. Peneliti menggunakan metode RA (reception analysis) dengan menggunakan jenis pendekatan indepth interview atau wawancara mendalam dengan narasumber. Hal ini berkaitan dengan banyaknya aktivitas geng motor yang meresahkan masyarakat. Dengan menggunakan Reception analysis, peneliti menemukan jawaban-jawaban yang dibagi atas dominant, negotiated, dan opposite. Dominan khalayak yang sepakat pada pesan media biasa disebut dengan dominant reading atau preferred reading. Negotiated khalayak membuat interpretasi berbeda dengan apa yang ada pada pesan media. Opposite khalayak membuat interpretasi berlawanan dengan isi pesan media dan menentang preferred reading atau dominant reading. Kata Kunci : Reception analysis, indepth interview, kekerasan geng motor, media online.
xiii
ABSTRACT Andre Hermawan NRP: 1423012115. Reception Highway Users Against Coverage Motorcycle Gang Activity In Online Media Surabayapagi.com. This study reveals how the meaning of the highway to the preaching of the motorcycle gang activity in online media surabayapagi.com. Researcher using RA (reception analysis) using this type of approach indepth interview or in-depth interviews with sources. This is related to the number of motorcycle gang activity plaguing the society. By using Reception analysis, researchers find answers divided into dominant, negotiated, and the opposite. Dominant audience agree on media messages commonly called the dominant reading or preferred reading. Negotiated audience gave a different interpretation to what is in the media message. Opposite the audience makes the interpretation contrary to the content of media messages and oppose the dominant preferred reading or reading. Keywords: Reception analysis, in-depth interview, a motorcycle gang violence, media online.
xiv