PEDOMAN PELAKSANAAN PENGABDIAN kepada MASYARAKAT DOSEN STMIK AKAKOM
PUSLITBANG DAN PPM SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AKAKOM YOGYAKARTA 2014 i
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena dengan rahmatnya, penulis telah berhasil menyelesaikan Pedoman Pelaksanaan Pengabdian kepada Masyartakat bagi dosen di lingkungan STMIK AKAKOM. Penytusunan buku ini mengacu buku pedoman Penelitian dan Pengabdian kepoada Masyarakat edisi 9 yang diterbitkan oleh Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DP2M ) Dirjen DIKTI. Buku ini memuat tentang tatacara penyusunan proposal pengabdian kepada masyarakat disertai contoh cara penyusunannya. Pengabdian dimaksud adalah kegiatan pengabdian dosen yang didanai dengan dana internal STMIK AKAKOM, melalui baik untuk pengabdian dengan skim mandiri maupum skim kelompok. Penerbitan Buku Pedoman ini dimaksudkan untuk memberi keseragaman dan kemudahan dosen dalam melakukan penyusunan proposal pengabdian. Disamping sekaligus sebagai pedoman bagi Puslitbang PPM dalam menilai kelayakan kegiatan pengabdian yang diusulkan oleh dosen. Kami menyadari bahwa penulisan buku ini masih jauh dari sempurna, Untuk itu saran perbaikan dari berbagai pihak senantiasa kami harapkan. Semoga buku ini bermanfaat.
Yogyakarta, Desember 2014
Puslitbang PPM
1
PROSEDUR PENGAJUAN PENGABDIAN
A. Kriteria dan persyaratan umum pengusulan pengabdian adalah:
a. Pengabdian dapat dilakukan secara mandiri atau kelompok/tim b. jangka waktu pengabdian minimum empat bulan dan maksimum satu tahun; c. jika pengabdian dilakukan secara kelompok, maka jumlah tim pelaksana maksimum lima orang; d. dana pengabdian maksimum Rp. 500.000 untuk pengabdian mandiri dan Rp 2.500.000,- untuk pengabdian kelompok d. tiap pengusul hanya boleh mengusulkan satu usulan sebagai ketua dan satu usulan sebagai anggota pada skema dan tahun yang sama. e. usulan pengabdian berupa hardcopy dikumpulkan di Puslitbang dan PPM.
B. Sistematika Usulan Pengabdian
Usulan Pengabdian maksimum berjumlah 15 halaman (tidak termasuk halaman sampul, halaman pengesahan, dan lampiran), yang ditulis menggunakan font Times New Roman ukuran 12 dengan jarak baris 1,5 spasi dan ukuran kertas A-4 serta mengikuti sistematika sebagai berikut. a. HALAMAN SAMPUL (Lampiran 1) b. HALAMAN PENGESAHAN (Lampiran 2) c. DAFTAR ISI d. RINGKASAN (maksimum satu halaman) Kemukakan tujuan dan target khusus yang ingin dicapai serta metode yang akan dipakai dalam pencapaian tujuan tersebut. Ringkasan harus mampu menguraikan secara cermat dan singkat tentang rencana kegiatan yang diusulkan dan ditulis dengan jarak satu spasi.
2
BAB 1 PENDAHULUAN Pada bab ini diuraikan analisis situasi yang mencakup hal-hal berikut. 1. Untuk Masyarakat Umum • Jelaskan aspek sosial, budaya, religi, kesehatan, mutu layanan atau kehidupan bermasyarakat. • Ungkapkan persoalan yang dihadapi saat ini (SDM, sarana dan prasarana, kebutuhan TIK , kebutuhan air bersih, premanisme, buta bahasa dan lain-lain). • Permasalahan khusus yang dihadapi oleh mitra. 2. Untuk Pengusaha Mikro/Jasa Layanan • Uraikan aspek produksi dan manajemen usaha mitra. • Ungkapkan selengkap mungkin termasuk seluruh persoalan yang dihadapi mitra 3. Untuk Masyarakat Calon Pengusaha • Jelaskan potensi dan peluang usahanya. • Uraian juga mengenai aspek produksi dan manajemen usaha. • Ungkapkan seluruh persoalan keberadaan sumberdaya saat ini.
4. Mengacu kepada butir Analisis Situasi, uraikan permasalahan mitra yang mencakup hal-hal berikut ini.
Untuk Masyarakat Umum : nyatakan persoalan prioritas mitra dalam aspek sosial, SDM, budaya, religi, mutu layanan atau kehidupan bermasyarakat.
Untuk Pengusaha Mikro/Jasa Layanan : penentuan permasalahan prioritas mitra baik dari aspek produksi maupun manajemen yang telah disepakati bersama .
Untuk kelompok calon wirausaha baru : penentuan permasalahan prioritas mitra baik produksi maupun manajemen untuk berwirausaha yang telah disepakati bersama
5. Tuliskan secara jelas justifikasi pengusul bersama mitra dalam menentukan persoalan prioritas yang disepakati untuk diselesaikan selama pelaksanaan program pengabdian 3
6. Usahakan permasalahannya bersifat spesifik, konkret serta benar-benar merupakan permasalahan prioritas mitra.
BAB 2. TARGET DAN LUARAN Tuliskan jenis luaran yang akan dihasilkan sesuai dengan rencana kegiatan baik dalam aspek produksi maupun manajemen usaha (atau dua aspek utama). Jika luaran berupa produk atau barang atau sertifikat dan sejenisnya, nyatakan juga spesifikasinya.
BAB 3. METODE PELAKSANAAN Metode pelaksanaan kegiatan menjelaskan solusi yang ditawarkan untuk mengatasi permasalahan yang memuat hal-hal berikut ini. 1. Untuk Pengusaha Mikro/Jasa Layanan, penentuan permasalahan prioritas mitra baik produksi maupun manajemen yang telah disepakati bersama. 2. Untuk Kelompok Calon Wirausaha Baru, penentuan permasalahan prioritas mitra baik produksi maupun manajemen untuk berwirausaha yang telah disepakati bersama. 3. Untuk Masyarakat Umum, nyatakan persoalan prioritas mitra dalam aspek sosial, budaya, religi, mutu layanan atau kehidupan bermasyarakat. 4. Uraikan secara jelas justifikasi pengusul bersama mitra dalam menentukan persoalan prioritas yang disepakati untuk diselesaikan
selama
pelaksanaan
program
pengabdian Permasalahan bersifat spesifik, konkrit serta benar-benar merupakan permasalahan prioritas mitra. 5. Uraikan metode pendekatan yang ditawarkan untuk menyelesaikan persoalan mitra program yang telah disepakati bersama untuk kedua aspek utama dalam kurun waktu realisasi program pengabdian, (untuk mitra usaha mikro atau calon wirausaha).
4
6. Uraikan metode pendekatan yang ditawarkan untuk menyelesaikan persoalan sosial, budaya, religi dan lain-lain yang telah disepakati bersama (untuk mitra masyarakat non produktif secara ekonomis), 7. Uraikan prosedur kerja untuk mendukung realisasi metode yang ditawarkan, 8. Tuliskan rencana kegiatan yang menunjukkan langkah-langkah solusi atas persoalan pada kedua aspek utama, 9. Uraikan bagaimana partisipasi mitra dalam pelaksanaan program, 10. Tuliskan jenis luaran yang akan dihasilkan sesuai dengan rencana kegiatan baik dalam aspek produksi maupun manajemen usaha (atau dua aspek utama), dan 11. Jika luaran berupa produk atau barang atau sertifikat dan sejenisnya, nyatakan juga spesifikasinya.
BAB 4. KELAYAKAN PERGURUAN TINGGI Hal-hal yang harus dilakukan pada bagian ini adalah sebagai berikut. 1. Uraikan kinerja Puslitbang PPM dalam kegiatan PPM satu tahun terakhir. 2. Jelaskan jenis kepakaran yang diperlukan dalam menyelesaikan seluruh persoalan atau kebutuhan mitra, dan nyatakan siapa pakarnya masing-masing.
BAB 5. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN Anggaran Biaya Ringkasan anggaran biaya yang diajukan dalam bentuk tabel dengan komponen seperti Tabel 1.
5
Tabel.1. Format Ringkasan Anggaran Biaya Program Pengabdian yang Diajukan No
Komponen
Biaya yang Diusulkan (Rp)
1
Honorarium (Maks. 30%)
2
Bahan habis pakai dan peralatan
3
Perjalanan (termasuk biaya seminar hasil) (Maks. 15%)
4
Lain-lain: publikasi, laporan, lainnya sebutkan
Jumlah
Jadwal Kegiatan Jadwal kegiatan disusun dalam bentuk bar chart untuk rencana pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat yang diajukan dan sesuai dengan format pada Lampiran 3.
DAFTAR PUSTAKA Daftar Pustaka disusun berdasarkan sistem nama dan tahun, dengan urutan abjad nama pengarang, tahun, judul tulisan, dan sumber. Hanya pustaka yang dikutip dan diacu dalam usulan pengabdian yang dicantumkan dalam Daftar Pustaka.
6
LAMPIRAN-LAMPIRAN
LAMPIRAN 1. Format Halaman Sampul
USULAN PROGRAM PENGABDIAN PADA MASYARAKAT
Judul Pengabdian
Oleh:
Nama_Pengabdi (lengkap dengan gelar) NIDN NPP/NIP
Diajukan Guna Mendapat Bantuan Biaya Pengabdian dari Puslitbang dan PPM Semester Ganjil/Genap Tahun_Akademik
Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer AKAKOM Yogyakarta Tahun_Pengusulan 7
LAMPIRAN 2. Format Halaman Pengesahan HALAMAN PENGESAHAN Judul Pengabdian : 1. Nama Mitra Program Pengabdian 2.
3.
4.
5. 6. 7.
: ……………………………………………….
Ketua Tim Pengusul a. Nama b. NIDN c. Jabatan/golongan d. Jurusan/Fakultas e. Bidang Keahlian
: ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ……………………………………………….
Anggota Tim Pengusul a. Jumlah anggota b. Nama anggota I/bidang keahlian c. Mahasiswa yang terlibat Lokasi kegiatan/Mitra a. Wilayah Mitra (Desa/Kecamatan) b. Kabupaten/Kota c. Propinsi d. Jarak PT ke lokasi mitra (km)
: ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ………………………………………………. : ……………………………………………….
Luaran yang dihasilkan Jangka waktu pelaksanaan Biaya total
Kota, tanggal, bulan, tahun
Mengetahui, Ketua Program Studi ……………….
Ketua Pengusul
tanda tangan
tanda tangan
(Nama jelas) NIP/NIDN
(Nama jelas) NIP/NIDN Menyetujui, Ketua Lembaga Penelitian cap dan tanda tangan (Nama Jelas) NIP/NIDN 8
LAMPIRAN 3. Format Jadwal Kegiatan
No
Jenis Kegiatan
1
Kegiatan 1
2
Kegiatan 2
3
.................
4
Kegiatan ke-n
Tahun 1 Kuartal I
Kuartal II
9
Kuartal III
LAMPIRAN 4. Format Biodata A. IDENTITAS DIRI 1
Nama Lengkap (dengan gelar)
2
Jenis Kelamin
3
Jabatan Fungsional
4
NIP/NIK/Identitas lainnya
5
NIDN
6
Tempat, Tanggal Lahir
7
E-mail
8
Nomor Telepon/HP
9
Alamat Kantor
10 Nomor Telepon/Faks 11 Lulusan yang Telah Dihasilkan D3=………orang S1=…..orang 1. 12. Mata kuliah yang diampu
2. 3. 4. dst
B. Riwayat Pendidikan S-1 Nama Perguruan Tinggi Bidang Ilmu Tahun Masuk-Lulus Judul Skripsi/Tesis/Disertasi Nama Pembimbing/Promotor
10
S-2
S-3
C.Pengalaman Penelitian Dalam 5 (Bukan Skripsi, Tesis, maupun Disertasi)
Tahun
Terakhir
Pendanaan No. Tahun
Judul Penelitian
Sumber*
Jml (Juta Rp)
1 2 Dst. *tuliskan sumber pendanaan D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir Pendanaan No. Tahun
Judul Pengabdian Kepada Masyarakat
Sumber*
Jml (Juta Rp)
1 2 Dst. E. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir No.
Judul Artikel Ilmiah
Nama Jurnal
Volume/Nomor/Tahun
1 2 Dst. F. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir No.
Nama Pertemuan Ilmiah / Seminar
Judul Artikel Ilmiah
1 2 11
Waktu dan Tempat
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu
persyaratan
pengajuan……………………………………………..
Kota, tanggal-bulan-tahun Pengusul, ttd (Nama jelas) NIDN/NIP
12
dalam