Nama Diklat : PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PRAJABATAN CPNS K2 GOLONGAN III ANGKATAN 29 KABUPATEN BANYUMAS TAHUN 2015 Tanggal Penyelenggaraan : 11 Maret s/d. 17 Maret 2015
PEMRINTAH KABUPATEN BANYUMAS
KANTOR PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TAHUN 2015
KATA PENGANTAR
Puji syukur kita panjatkan kehadirat Allah SWT. karena atas rahmat dan karunia-Nya penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan
Prajabatan CPNS K2
Golongan III Angkatan 29 Kabupaten Banyumas Tahun 2015 telah dapat berlangsung dengan lancar, aman dan tertib. Lancar, aman dan tertibnya penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan tersebut antara lain adalah berkat kerja keras, kebersamaan dan atas dasar peraturan pelaksanaan yang berlaku dan dilaksanakan dengan konsisten dari semua unsur penyelenggara Pendidikan dan Pelatihan, para Pengajar/Fasilitator maupun peran aktif para peserta Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Kabupaten Banyumas Tahun 2015. Berkaitan dengan hal tersebut di atas, kami sungguh merasa bersyukur, dengan segala keterbatasan yang ada kami telah dapat menyusun Buku Evaluasi Tenaga Pengajar dan Penyelenggaraan Diklat Oleh Peserta Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Kabupaten Banyumas Tahun 2015. Semoga Buku Evaluasi Tenaga Pengajar dan Penyelenggaraan Diklat ini bisa bermanfaat bagi kita semua. Amien ya robbal ‘alamien.
KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
ii
DAFTAR ISI
Halaman Judul .................................................................................... Kata Pengantar ................................................................................... Daftar Isi ...............................................................................................
i ii iii
BAB I
PENDAHULUAN .............................................................. A. Latar Belakang ........................................................ B. Dasar Hukum ........................................................... C. Metodologi Evaluasi .................................................
1 1 1 3
BAB II
LAPORAN HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR/ WIDYAISWARA A. Data Penyelenggaraan Diklat ................................ B. Nilai Rerata ................................................................ C. Komentar dan Saran-Saran ....................................
BAB III
4 4 4 6
HASIL EVALUASI PENYELENGGARAAN DIKLAT ..... A. Data Penyelenggaraan Diklat ................................ B. Aspek Umum ............................................................ 1. Pernyataan Bidang Akademis ....................... 2. Pernyataan Bidang Non-Akademis ...............
9 9 9 9 11
BAB IV PENUTUP .........................................................................
15
LAMPIRAN - LAMPIRAN
iii
BAB I PENDAHULUAN A.
Latar Belakang Berdasarkan Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, yang salah satu peraturan pelaksanaannya adalah Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentang Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah, mengatur bahwa pembinaan dan pengawasan penyelenggaraan pemerintahan daerah, meliputi salah satunya adalah Pendidikan dan pelatihan. Diklat salah
satu
instrumen
pembinaan
atas
penyelenggaraan
pemerintahan
daerah
diselenggarakan oleh Lembaga Diklat secara profesional untuk menjawab kebutuhan kompetensi aparatur guna peningkatan kinerja individu dan organisasi. Untuk itu diperlukan rumusan strategi kediklatan cara dan arah untuk perubahan dan peningkatan sistem diklat yang menjadi dasar dalam upaya pencapaian standar kompetensi aparatur yang salah satu tujuan rumusan tersebut adalah memberikan arah bagi perbaikan kelemahan-kelemahan penyelenggaraan diklat. Adapun strategi kediklatan tersebut mencakup unsur-unsur : a. Manajemen Diklat b. Kualitas Tenaga Kediklatan c. Anggaran d. Sarana dan Prasarana Kediklatan Untuk itu perlu dilakukan pengendalian kualitas (quality control) melalui kegiatan pemantauan dan evaluasi terhadap aktivitas penyelenggaraan diklat secara keseluruhan yang meliputi aspek : penyediaan sarana dan prasarana diklat, proses pembelajaran, panitia penyelenggara, dan tenaga pengajar. B.
Dasar Hukum 1. Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan Undang Undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua atas Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republiki Indonesia Nomor 4884 );
1 Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
2. Undang Undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2014 tanggal 15 Januari 2014 tentang Aparatur Sipil Negara 3. Peraturan Pemerintah Nomor 101 Tahun 2000 tentang Pendidikan dan Pelatihan Jabatan Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 198, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4019); 4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 31 Tahun 2007 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pendidikan dan Pelatihan di Lingkungan Departemen Dalam Negeri dan Pemerintah Daerah 5. Peraturan Kepala Lembaga Administrasi Negara Nomor 18 Tahun 20114 Tentang Pedoman Penyelenggaran Pendidikan dan Pelatihan Prajabatan CPNS Golongan I, Golongan II dan Golongan III yang diangkat dari Tenaga Honorer ; 6. Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 27 Tahun 2009 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Banyumas ( Lembaran Daerah Kabupaten Banyumas Tahun 2009 Nomor 3 Seri D) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 2 Tahun 2011 tentang Perubahan atas Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 27 Tahun 2009 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Banyumas (Lembaran Daerah Kabupaten Banyumas Tahun 2011 Nomor 1 Seri D) ; 7. Peraturan Daerah Kabupaten Banyumas Nomor 23 Tahun 2014 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Banyumas Tahun 2015 (Lembaran Daerah Kabupaten Banyumas Tahun 2015 Nomor 3
Seri A) ;
8. Peraturan Bupati Banyumas Nomor 35 Tahun 2010 tentang Penjabaran Tugas dan Fungsi Kantor Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Banyumas ;
2
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
C.
Metodologi Evaluasi Evaluasi Tenaga Pengajar dan Evaluasi Penyelenggaraan Diklat ini menggunakan metode deskriptif yang menggambarkan kondisi / keadaan dari manajemen diklat, tenaga kediklatan dan penyediaan sarana prasarana kediklatan saat ini Tehnik pengumpulan data yang digunakan studi lapangan dengan cara menyebarkan kuesioner evaluasi penyelenggaraan diklat kepada responden / peserta Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Kabupaten Banyumas Tahun 2015.
3
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
BAB II LAPORAN HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA A.
B.
DATA PENYELENGGARAAN DIKLAT 1. Jenis Diklat
:
Diklat Prajabatan
2. Nama Diklat
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
3. Waktu
:
11 Maret s/d. 17 Maret 2015
4. Jumlah Peserta
:
30 orang
5. Tempat Diklat
:
Kantor Diklat Kabupaten Banyumas
NILAI RERATA 1 Penilaian Berdasarkan data yang masuk, di peroleh nilai rata-rata rerata akhir dari para tenaga pengajar / widyaiswara sebagaimana lampiran 1, maka dapat dilaporkan sebagai berikut : Nilai rata rata rerata akhir
:
91,39
atau
Sangat Memuaskan
a. Nilai Indikator : Berdasarkan data yang masuk, di peroleh nilai rata-rata rerata hasil evaluasi tenaga pengajar / widyaiswara sebagaimana lampiran 1 maka dapat dilaporkan sebagai berikut : 1). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Sistematika penyajian adalah : 90,24
atau
Sangat Memuaskan
2). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Kemampuan menyajikan adalah : 91,13
atau
Sangat Memuaskan
3). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Ketepatan waktu dan kehadiran adalah: 91,09
atau
Sangat Memuaskan
4). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Penggunaan metode dan sarana diklat adalah: 90,86
atau
Sangat Memuaskan
5). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Sikap dan perilaku adalah : 92,56
atau
Sangat Memuaskan
4 Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
6). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Cara menjawab pertanyaan dari peserta adalah : 91,03
atau
Sangat Memuaskan
7). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Penggunaan Bahasa adalah : 91,48
atau
Sangat Memuaskan
8). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Pemberian Motivasi kepada peserta adalah : 91,51
atau
Sangat Memuaskan
9). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Kerapian berpakaian adalah : 92,61
atau
Sangat Memuaskan
10). Rerata nilai tenaga pengajar pada indikator Kerjasama antar Widyaiswara adalah :
b. Nilai Tenaga Pengajar / Widyaiswara : Berdasarkan data yang masuk, di peroleh nilai rerata akhir dari para tenaga pengajar / widyaiswara sebagaimana lampiran 1, maka dapat dilaporkan sebagai berikut : 1). Ir. ACHMAD HUSEIN Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
93,89
2). Drs. NURHASYIM, MM. Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
92,61
3). BAMBANG WIDOYOKO, SH. Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
92,53
4). GOTO KUSWANTO, S.IP, MM Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
91,81
5). Drs. JOELIONO Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
91,76 5
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
6). Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
90,61
7). Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
91,45
8). Drs. ABDUROKHMAN, M.Pd. Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Sangat Memuaskan
90,24
9). ANJAR SUTADI, S.Sos. Dalam penyampaian materi dinilai oleh peserta atau dengan nilai
Memuaskan
87,63
Berdasarkan nilai akhir yang diperoleh oleh tenaga pengajar / widyaiswara adalah : 1. Terpuji
:
0 orang
2. Sangat Memuaskan
:
8 orang
3. Memuaskan
:
1 orang
4. Sangat Baik
:
0 orang
5. Baik
:
0 orang
6. Cukup Baik
:
0 orang
7. Cukup
:
0 orang
:
9 orang
JUMLAH C.
Komentar dan Saran - Saran : 1. Ir. ACHMAD HUSEIN 2. Drs. NURHASYIM, MM. - Mohon ada selingan/nyanyi/film/permainan untuk membuang ngantuk - Bimbinglah kami agar menjadi lebih baik lagi - Pembelajaran ini mengingatkan agar kita tidak korupsi dalam bentuk apapun - Sudah cukup baik - Sudah bagus
6
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
3. BAMBANG WIDOYOKO, SH. - Aktifkan peserta secara individual - Serius belajar dan penuh kedinamisan - Pembelajaran menyenangkan dan sangat memberikan pencerahan,dipertahankan - Kami menjadi lebih tahu tentang hal-hal yang berhubungan dengan korupsi - Jadi tahu tentang hal-hal yang masuk tindakan korupsi dan endemik di negeri ini 4. GOTO KUSWANTO, S.IP, MM - Baik - Memuaskan 5. Drs. JOELIONO - Memuaskan - Baik 6. Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. - Memuaskan - Mohon untuk diselingi senam ringan/tepuk agar memperlancar peredaran darah - Tingkatkan - Baik 7. Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. - Memuaskan - Mohon untuk diselingi senam ringan/tepuk agar memperlancar peredaran darah - Tingkatkan - Baik 8. Drs. ABDUROKHMAN, M.Pd. - Memuaskan - Sudah baik - Pertahankan - Sangat Baik - Dalam penyampaian materi semua sudah memuaskan, tingkatkan
7
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
9. ANJAR SUTADI, S.Sos. - Semoga lebih baik lagi - Penyajian materi sudah sistematis - Penyajian materi sudah bagus - Penyampaian sudah bagus dan jelas - Sudah baik - Sudah baik - Sudah baik - Tetap menghargai dan pertahankan - Mohon dipertahankan - Memuaskan, tingkatkan - Memuaskan, tingkatkan
8 Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
BAB III HASIL EVALUASI PENYELENGGARAAN DIKLAT A.
Data Penyelenggaraan Diklat
B.
JENIS DIKLAT
:
Diklat Prajabatan
NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
PENYELENGGARA
:
Badan Diklat Provinsi Jawa Tengah Kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Banyumas
LOKASI
:
Kantor Diklat Kabupaten Banyumas
TANGGAL PELAKSANAAN
:
11 Maret s/d. 17 Maret 2015
JUMLAH PESERTA
:
30 orang
Aspek Umum
1 a No
Pernyataan Bidang Akademis Manfaat Program Diklat Pernyataan
Relevan
Jawaban Responden Kurang Relevan
Tidak relevan
1
Relevansi program Diklat dengan unit kerja peserta
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
2
Relevansi program diklat untuk meningkatkan kompetensi peserta
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
3
Relevansi program diklat dengan tugas pokok dan fungsi peserta
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
4
Relevansi program diklat dalam mendukung tugas tambahan
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0
Saran Manfaat Program Diklat Peserta yang memberikan saran terhadap Manfaat Program Diklat sebanyak 23 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan ditingkatkan sehingga manfaat program diklat lebih optimal. b. No 5
Bahan Ajar (Modul / Makalah / Diktat / Bahan Paparan) Pernyataan Penyediaan bahan ajar diberikan sebelum pembelajaran
Ya
Jawaban Responden Sebagian
Tidak
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
Bahan ajar yang tersedia dapat membantu 6 pemahaman saudara terhadap materi yang disajikan
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
7 Kualitas isi bahan ajar sudah baik
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
8 Kualitas tampilan bahan ajar sudah baik
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
9 Ketersediaan bahan dan alat praktek di kelas
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
9
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
Saran Bahan Ajar Peserta yang memberikan saran terhadap Bahan Ajar (Modul/Makalah/Diktat/Bahan Paparan) sebanyak 18 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi. c. No
Penjadwalan Pernyataan
Sesuai
Penyelenggaraan diklat sesuai dengan jumlah 10 30 atau 100 % hari yang telah ditetapkan Pemberian materi sesuai dengan sekuen yang 11 30 atau 100 % telah ditetapkan 12 Alokasi waktu ISHOMA sudah sesuai
30 atau 100 %
Jawaban Responden Kurang Sesuai
Tidak Sesuai
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
Saran - Penjadwalan Peserta yang memberikan saran terhadap Penjadwalan sebanyak 17 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi. Berikut ini merupakan rekapitulasi secara keseluruhan bidang akademis, yang menyangkup beberapa penilaian, yaitu penilaian terhadap manfaat program diklat yang diikuti peserta, bahan ajar terkait dengan penilaian terhadap kualitas isi maupun tampilan bahan ajar yang diterima oleh peserta, serta penjadwalan dalam pengalokasian waktu pembelajaran. Kategori penilaian akhir terbagi dalam 3 (tiga) kategori yaitu, Baik, Kurang Baik, dan Tidak Baik. Analisis terhadap hasil setiap item pertanyaan tetap dilakukan untuk menyimpulkan rekomendasi akhir. REKAPITULASI BIDANG AKADEMIK Kategori Penilaian Baik (Pilihan A)
100
%
Kategori Penilaian Kurang Baik (Pilihan B)
0,0
%
Kategori Penilaian Tidak Baik (Pilihan C)
0,0
%
100
%
0,0
REKAPITULASI BIDANG AKADEMIK 0,0
100
Kategori Penilaian Baik (Pilihan A) Kategori Penilaian Kurang Baik (Pilihan B) Kategori Penilaian Tidak Baik (Pilihan C)
10
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
Rekomendasi akhir : Penyelenggaraan diklat secara keseluruhan bidang akademis dinilai oleh peserta sudah baik. Terlihat pada diagram diatas, menunjukkan 100% peserta menilai Baik. Hanya saja, ada beberapa hal yang harus diperhatikan yaitu (1) Pemberian materi supaya sesuai dengan sekuen yang telh ditetapkan, (2) Waktu untuk ishoma dinilai masih kurang, perlu untuk diperpanjang 2 a.
Pernyataan Bidang Non-Akademis Pelayanan Petugas Jawaban Responden
No
Pernyataan
Baik
Kurang Baik
Tidak Baik
1 Pelayanan petugas registrasi / pendaftaran
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
2 Pelayanan petugas asrama
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
3 Pelayanan petugas sekretariat penyelenggara
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
4 Pelayanan petugas kesehatan di poliklinik
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
Saran Pelayanan Petugas Peserta yang memberikan saran terhadap Pelayanan Petugas sebanyak 14 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi sehingga terwujud pelayanan prima. b.
Perlengkapan Peserta
No
Pernyataan
Jawaban Responden Kurang Tidak Tersedia Berkualitas
Berkualitas
5 Buku Petunjuk
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
6 Tanda Peserta
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
7 Tas
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
8 Block Note
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
9 Alat Tulis
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
Saran Perlengkapan Peserta Peserta yang memberikan saran terhadap Perlengkapan Peserta sebanyak 16 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi. c. Sarana dan Prasarana Ruang Kelas No
Pernyataan
Jawaban Responden Kurang Baik Tidak Tersedia 0 atau 0,0 % 0 atau 0,0 %
10 LCD Projector
Baik 30 atau 100 %
11 Laptop / Komputer untuk mengajar
30 atau 100 %
0
atau
12 Wi-Fi
0
atau
0
%
4
atau 13,3 % 26 atau 86,7 %
13 White Board
29 atau
97
%
1
atau
3,3
%
0
atau
0,0 %
14 Spidol White Board
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
15 Penghapus White Board
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
16 Flipchart
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
17 Sound System
14 atau
47
% 16 atau 53,3 %
0
atau
0,0 %
18 Jam Dinding
3
10
% 26 atau 86,7 %
1
atau
3,3 %
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
11 Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
Saran Sarana dan Prasarana Ruang Kelas Peserta yang memberikan saran terhadap Sarana dan Prasarana Ruang Kelas sebanyak 20 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi, namun demikian ada yang perlu diperhatikan yaitu jam dinding dan sound system di kelas agar diperbaiki dan para peserta mengharapkan agar bisa mengakses internet/Wi-Fi. d. No
Kebersihan Pernyataan
Jawaban Responden Kurang Bersih 0 atau 0,0 % 0
19 Kebersihan ruang kelas
Bersih 30 atau 100 %
20 Kebersihan ruang makan
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
21 Kebersihan toilet di gedung pendidikan
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
22 Kebersihan asrama
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
23 Kebersihan lingkungan kampus
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
28 atau
1
atau
3,3
%
1
atau
3,3 %
24
Kebersihan kelengkapan tempat tidur (kasur, selimut, seprei)
25 Kebersihan tempat ibadah
93
%
Kotor atau 0,0 %
Saran Kebersihan Peserta yang memberikan saran terhadap Kebersihan sebanyak 20 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi, namun demikian ada yang perlu diperhatikan yaitu atap yang bocor agar diperhatikan pemeliharaannya. e. No
Tempat Ibadah di Tempat Penyelenggaraan Diklat Jawaban Responden Kurang Bagus Tidak Tersedia Kondisinya
Bagus Kondisinya
Pernyataan
26 Ketersediaan tempat ibadah
30 atau 100 %
0
atau
%
0
atau
27 Kelengkapan alat ibadah
15 atau
%
6
atau 20,0 %
9
atau 30,0 %
28 Ketersediaan air bersih di tempat ibadah
30 atau 100 %
0
atau
0
atau
50
0,0 0,0
%
0,0 % 0,0 %
Saran Fasilitas Ibadah Peserta yang memberikan saran terhadap Tempat Ibadah di Tempat Penyelenggaraan Diklat sebanyak 15 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi, namun demikian ada yang perlu diperhatikan yaitu kelengkapan alat ibadah adar dipenuhi. f. No
Ketersediaan Sarana Prasarana Olahraga, Rekreasi dan Kesehatan Jawaban Responden Bagus Kurang Bagus Pernyataan Tidak Tersedia Kondisinya Kondisinya
29 Sarana dan prasarana olah raga
9
atau
30
%
2
atau
6,7
% 19 atau 63,3 %
30 Sarana dan prasarana hiburan
27 atau
90
%
0
atau
0,0
%
3
atau 10,0 %
31 Sarana dan prasarana kesehatan
28 atau
93
%
0
atau
0,0
%
2
atau
6,7 %
Saran Fasilitas Olahraga, Rekreasi dan Kesehatan Peserta yang memberikan saran terhadap Ketersediaan Sarana Prasarana Olahraga, Rekreasi dan Kesehatan sebanyak 9 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi, namun demikian ada yang perlu diperhatikan yaitu agar disediakan sarana dan prasarana olahraga. 12
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
g.
Ketersediaan Obat
No
Pernyataan
Jawaban Responden Tidak Memadai Tidak Tersedia
Tersedia
32 Obat-obatan ringan yang tersedia di Poliklinik
2
atau 6,7 %
1
atau
3,3
% 27 atau 90,0 %
Saran Fasilitas Olahraga, Rekreasi dan Kesehatan Peserta yang memberikan saran terhadap Ketersediaan Obat sebanyak 12 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi, namun demikian ada yang perlu diperhatikan yaitu agar disediakan obat-obatan. h.
Catering
No
Pernyataan
Jawaban Responden Kurang Baik Tidak Baik 0 atau 0,0 % 0 atau 0,0 %
33 Variasi menu makanan yang disajikan
Baik 30 atau 100 %
34 Hyiegenis menu makanan
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
35 Kecukupan penyajian porsi makanan
29 atau
%
1
atau
3,3
%
0
atau
0,0 %
30 atau 100 %
0
atau
0,0
%
0
atau
0,0 %
36
Kebersihan peralatan makan (piring, gelas, sendok, garpu)
97
Saran Catering Peserta yang memberikan saran terhadap Ketersediaan Obat sebanyak 10 peserta, inti dari saran adalah agar dipertahankan dan lebih ditingkatkan lagi. Berikut ini merupakan rekapitulasi secara keseluruhan bidang non-akademis, yang menyangkup beberapa penilaian, yaitu penilaian terhadap pelayanan petugas, perlengkapan peserta, sarana pembelajaran, kebersihan, tempat ibadah, sarana dan prasarana olahraga, rekreasi, dan kesehatan, ketersediaan obat, dan catering. REKAPITULASI PENILAIAN NON AKADEMIS Kategori Penilaian Baik (Pilihan A) Kategori Penilaian Kurang Baik (Pilihan B) Kategori Penilaian Tidak Baik (Pilihan C) JUMLAH……………………………………………………………………..
86,5 5,4 8,1 100
% % % %
REKAPITULASI PENILAIAN NON AKADEMIS
5,4
8,1
Kategori Penilaian Baik (Pilihan A)
86,5
Kategori Penilaian Kurang Baik (Pilihan B)
Kategori Penilaian Tidak Baik (Pilihan C)
13 Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
Rekomendasi Akhir : Bidang Non Akademik dinilai oleh peserta sudah baik. Terlihat pada diagram rekapitulasi diatas, dimana 86,5% peserta menilai bidang non-akademis sudah baik, 5.4% peserta menilai kurang baik, dan 8,1% peserta menilai tidak baik selama diklat berlangsung. Namun, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan, yaitu : (1) sarana dan prasarana kelas, (2) sarana dan prasarana olah raga dan hiburan, (3) Kelengkapan alat ibadah (4) Peserta agar bisa mengakses Internet/Wi-Fi (5) Ketersediaan obat-obatan.
14
Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
BAB IV PENUTUP A.
KESIMPULAN Berdasarkan hasil evaluasi penyelenggaraan Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 yang dilaksanakan di Kantor Diklat Kabupaten Banyumas, dari bidang akademis maupun bidang non - akademis, dinilai oleh peserta diklat : Baik. Evaluasi terhadap penyelenggaraan diklat juga dilakukan terhadap tenaga pengajar dan materi pelajaran. Tenaga pengajar dinilai berdasarkan dari 10 item penilaian dengan 75 sebagai nilai terendah dan 100 sebagai nilai tertinggi. Berdasarkan hasil rekapitulasi terhadap tenaga pengajar, peserta menilai secara keseluruhan Sangat Memuaskan Penilaian peserta pada evaluasi ini tidak menutup kemungkinan bagi Kantor Diklat Kabupaten Banyumas untuk terus melakukan upaya pengembangan baik dari segi akademis maupun non akademis dengan mengacu pada saran yang diberikan oleh peserta agar dapat memenuhi kebutuhan peserta diklat.
B.
SARAN Meskipun penyelenggaraan diklat dinilai oleh peserta secara keseluruhan baik, namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan. Dengan mengacu pada saran yang diberikan oleh peserta diklat, yaitu sebagai berikut : Aspek Akademis 1
Bahan ajar, agar lebih diperbaharui dari segi isi supaya lebih update dengan perkembangan.
2
Penjadwalan, pemberian materi supaya diberikan sesuai dengan sekuen yang sudah ditetapkan dan agar waktu Ishoma agar ditambah.
Aspek Non Akademis 1
Sarana Pembelajaran, Laptop atau komputer, Jam dinding dan sound system supaya disediakan dengan keadaan yang baik.
2
Sarana dan Prasarana Olah Raga, Rekreasi dan Kesehatan, supaya disediakan dan agar disediakan obat-obatan. KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007 15 Diklat Prajabatan Golongan III K2Angkatan 29 Tahun 2015
LAMPIRAN : 1
NO
NAMA TENAGA PENGAJAR
Rekapitulasi Hasil Evaluasi Tenaga Pengajar / Widyaiswara Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Kabupaten Banyumas Tahun 2015 NILAI RERATA HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA MATERI 1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
NILAI RERATA AKHIR
PREDIKAT
RANKING
1
Drs. JOELIONO
Pola Pikir ASN sebagai Pelayan Masyarakat
90,90
91,60
90,53
92,57
92,73
91,23
91,50
91,43
93,33
0,00
91,76
Sangat Memuaskan
5
2
Drs. ABDUROKHMAN, M.Pd.
Dinamika Kelompok
89,73
90,47
91,17
89,77
91,03
90,00
90,20
90,33
89,43
0,00
90,24
Sangat Memuaskan
8
3
BAMBANG WIDOYOKO, SH.
Percepatan Pemberantasan Korupsi
90,63
92,03
94,13
91,97
92,23
92,23
92,30
93,57
93,67
0,00
92,53
Sangat Memuaskan
3
4
Drs. NURHASYIM, MM.
Percepatan Pemberantasan Korupsi
90,63
92,03
94,13
91,97
92,73
92,23
92,30
93,67
93,77
0,00
92,61
Sangat Memuaskan
2
5
GOTO KUSWANTO, S.IP, MM
Pola Pikir ASN sebagai Pelayan Masyarakat
90,90
91,83
90,53
92,57
92,73
91,30
91,50
91,50
93,43
0,00
91,81
Sangat Memuaskan
4
6
Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT.
Wawasan Kebangsaan dalam Kerangka NKRI
89,13
89,77
91,37
89,37
92,90
89,17
90,73
90,63
92,43
0,00
90,61
Sangat Memuaskan
7
7
Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT.
Manajemen Aparatur Sipil Negara
89,70
91,10
90,83
90,47
93,27
91,37
91,43
90,93
93,93
0,00
91,45
Sangat Memuaskan
6
8
ANJAR SUTADI, S.Sos.
Pengarahan Program
87,20
87,33
83,30
86,33
90,90
88,13
88,83
87,33
89,27
0,00
87,63
Memuaskan
9
9
Ir. ACHMAD HUSEIN
Jam Pimpinan
93,37
94,03
93,80
92,73
94,50
93,63
94,50
94,20
94,20
0,00
93,89
Sangat Memuaskan
1
JUMLAH RATA - RATA
812,2 90,24
820,2 91,13
819,8 91,09
817,7 90,86
833,0 92,56
819,3 91,03
823,3 91,48
823,6 91,51
833,5 92,61
0,0 0,00
822,5 91,39
Sangat Memuaskan
KETERANGAN UNSUR PENILAIAN : 1 Sistematika penyajian
6 Cara menjawab pertanyaan dari peserta
2 Kemampuan menyajikan
7 Penggunaan Bahasa
3 Ketepatan waktu dan kehadiran
8 Pemberian Motivasi kepada peserta
4 Penggunaan metode dan sarana diklat 5 Sikap dan perilaku
9 Kerapian berpakaian 10 Kerjasama antar Widyaiswara
Kualifikasi penilaian terhadap tenaga pengajar Terpuji = 0 orang Sangat Memuaskan = 8 orang Memuaskan = 1 orang Sangat Baik = 0 orang Baik = 0 orang Cukup Baik = 0 orang Cukup
13 Kerjasama / koordinasi antar Pengajar
Jumlah ….
= =
0 9
orang orang
KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S, Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: : :
Drs. JOELIONO Pola Pikir ASN sebagai Pelayan Masyarakat Sabtu/14 Maret 2015
HARI / TANGGAL
NO
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
90,90
Sangat Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
91,60
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
90,53
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
92,57
Sangat Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
92,73
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
91,23
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
91,50
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
91,43
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
93,33
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
825,83
NILAI RERATA AKHIR …….
91,76
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: : :
Drs. ABDUROKHMAN, M.Pd. Dinamika Kelompok Rabu/11 Maret 2015
HARI / TANGGAL
NO
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
89,73
Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
90,47
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
91,17
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
89,77
Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
91,03
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
90,00
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
90,20
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
90,33
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
89,43
Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
812,13
NILAI RERATA AKHIR …….
90,24
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: : :
BAMBANG WIDOYOKO, SH. Percepatan Pemberantasan Korupsi Kamis/12 Maret 2015
HARI / TANGGAL
NO
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
90,63
Sangat Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
92,03
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
94,13
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
91,97
Sangat Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
92,23
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
92,23
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
92,30
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
93,57
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
93,67
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
832,77
NILAI RERATA AKHIR …….
92,53
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA
NO
NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: :
Drs. NURHASYIM, MM. Percepatan Pemberantasan Korupsi
HARI / TANGGAL
:
Jumat/13 Maret 2015
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
90,63
Sangat Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
92,03
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
94,13
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
91,97
Sangat Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
92,73
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
92,23
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
92,30
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
93,67
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
93,77
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
833,47
NILAI RERATA AKHIR …….
92,61
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA
NO
NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: :
GOTO KUSWANTO, S.IP, MM Pola Pikir ASN sebagai Pelayan Masyarakat
HARI / TANGGAL
:
Sesin/16 Maret 2015
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
90,90
Sangat Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
91,83
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
90,53
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
92,57
Sangat Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
92,73
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
91,30
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
91,50
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
91,50
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
93,43
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
826,30
NILAI RERATA AKHIR …….
91,81
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA
NO
NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATERI
: : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan Tahun 2015 Ir. WAHYU29 KUSNOWIBOWO, MT. Wawasan Kebangsaan dalam Kerangka NKRI
HARI / TANGGAL
:
Kamis/12 Maret 2015
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
89,13
Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
89,77
Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
91,37
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
89,37
Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
92,90
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
89,17
Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
90,73
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
90,63
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
92,43
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
815,50
NILAI RERATA AKHIR …….
90,61
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: : :
Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. Manajemen Aparatur Sipil Negara Kamis/12 Maret 2015
HARI / TANGGAL
NO
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
89,70
Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
91,10
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
90,83
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
90,47
Sangat Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
93,27
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
91,37
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
91,43
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
90,93
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
93,93
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
823,03
NILAI RERATA AKHIR …….
91,45
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: : :
ANJAR SUTADI, S.Sos. Pengarahan Program Rabu/11 Maret 2015
HARI / TANGGAL
NO
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
87,20
Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
87,33
Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
83,30
Sangat Baik
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
86,33
Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
90,90
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
88,13
Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
88,83
Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
87,33
Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
89,27
Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
788,63 87,63
Memuaskan
JUMLAH …………. NILAI RERATA AKHIR …….
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Lampiran : 2 HASIL EVALUASI TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA
NO
NAMA DIKLAT
:
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015
NAMA PENGAJAR MATERI
: :
Ir. ACHMAD HUSEIN Jam Pimpinan
HARI / TANGGAL
:
Senin, 12 Februari 2014
UNSUR YANG DINILAI
JUMLAH RESPONDEN
REAKSI RESPONDEN
NILAI RERATA HASIL EVALUASI
KETERANGAN
1
Sistematika penyajian
30
30
93,37
Sangat Memuaskan
2
Kemampuan menyajikan
30
30
94,03
Sangat Memuaskan
3
Ketepatan waktu dan kehadiran
30
30
93,80
Sangat Memuaskan
4
Penggunaan metode dan sarana diklat
30
30
92,73
Sangat Memuaskan
5
Sikap dan perilaku
30
30
94,50
Sangat Memuaskan
6
Cara menjawab pertanyaan dari peserta
30
30
93,63
Sangat Memuaskan
7
Penggunaan Bahasa
30
30
94,50
Sangat Memuaskan
8
Pemberian Motivasi kepada peserta
30
30
94,20
Sangat Memuaskan
9
Kerapian berpakaian
30
30
94,20
Sangat Memuaskan
10
Kerjasama antar Widyaiswara (dalam Tim)
30
30
0,00
Kurang
JUMLAH ………….
844,97
NILAI RERATA AKHIR …….
93,89
Sangat Memuaskan
A.n KEPALA KANTOR DIKLAT KAB. BANYUMAS Kasi Renjibang Diklat,
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 ANJAR SUTADI, S.Sos. Pengarahan Program Rabu/11 Maret 2015 PENILAIAN
NO
2 90 90 86 89 90 86 86 80 90 85 81 91 85 85 80 83 92 80 89 95 95 95 90 82 80 90 85 90 90 90
3 80 80 85 80 80 80 78 80 90 85 78 85 80 80 80 75 100 80 88 95 95 92 80 81 80 80 85 85 82 80
4 85 85 80 72 85 85 88 80 85 85 85 96 85 75 85 75 95 80 90 95 96 95 80 85 87 90 96 92 93 85
5 95 95 95 89 90 90 85 80 90 90 88 95 85 90 80 85 95 85 90 96 96 95 91 95 95 95 95 95 90 92
6 90 90 89 89 82 90 83 78 90 90 91 100 85 80 80 85 95 85 85 95 92 96 86 92 90 80 85 90 90 91
7 95 95 95 85 90 88 80 78 85 85 93 95 80 85 80 85 92 85 85 95 96 95 85 92 90 90 96 93 90 87
8 90 90 85 89 80 85 75 80 90 85 83 90 80 85 80 78 91 83 90 95 96 95 91 85 95 95 85 89 92 93
9 95 90 90 92 85 90 87 80 85 90 95 100 80 85 75 80 91 85 87 96 95 95 85 93 95 85 96 90 95 91
10
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
1 95 95 87 82 86 85 85 80 90 90 85 91 80 80 75 78 90 80 89 93 93 92 90 82 85 85 95 95 92 91
JUMLAH
2.616
2.620
2.499
2.590
2.727
2.644
2.665
2.620
2.678
-
RERATA
87,20
87,33
83,30
86,33
90,90
88,13
88,83
87,33
89,27
11
12
JUMLAH 815 810 792 767 768 779 747 716 795 785 779 843 740 745 715 724 841 743 793 855 854 850 778 787 797 790 818 819 814 709
-
-
23.568 87,63 Memuask an
KET. :
1. 2. 3. 4. 5.
A+
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
A
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
SARAN-SARAN 1 Semoga lebih baik lagi 2 Penyajian materi sudah sistematis 3 Penyajian materi sudah bagus 4 Penyampaian sudah bagus dan jelas 5 Sudah baik 6 Sudah baik
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007 7 8 9 10 11
Sudah baik Tetap menghargai dan pertahankan Mohon dipertahankan Memuaskan, tingkatkan Memuaskan, tingkatkan
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Drs. ABDUROKHMAN, M.Pd. Dinamika Kelompok Rabu/11 Maret 2015 PENILAIAN
NO
2 90 96 80 93 92 85 90 95 95 95 90 89 93 91 90 82 94 95 95 92 95 93 85 85 93 93 85 85 85 93
3 95 95 90 90 92 85 95 90 92 92 90 85 90 95 95 91 82 90 90 85 90 90 92 92 95 96 92 92 92 95
4 90 95 80 90 87 80 93 90 92 90 90 90 85 87 93 85 95 95 85 93 93 88 91 91 91 90 91 91 91 91
5 90 95 90 90 85 85 95 96 95 95 95 90 94 90 95 80 92 93 95 91 92 94 85 90 92 90 90 85 90 92
6 90 95 90 90 86 80 93 95 92 90 90 90 95 90 90 80 91 90 90 90 90 91 87 92 91 90 92 87 92 91
7 90 95 80 90 85 80 90 97 95 95 90 87 95 91 92 82 92 91 95 90 92 91 90 90 90 91 90 90 90 90
8 90 96 85 90 85 80 90 90 93 95 95 89 90 94 90 85 92 93 90 92 92 94 92 89 89 91 89 92 89 89
9 90 95 90 85 83 78 87 90 90 95 85 90 95 90 90 85 94 89 85 90 95 85 88 92 91 93 92 88 92 91
10
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
1 90 95 80 90 86 85 87 95 95 95 90 87 92 93 93 81 90 92 90 91 92 90 85 88 92 92 88 88 88 92
JUMLAH
2.692
2.714
2.735
2.693
2.731
2.700
2.706
2.710
2.683
-
RERATA
89,73
90,47
91,17
89,77
91,03
90,00
90,20
90,33
89,43
11
12
JUMLAH 815 857 765 808 781 738 820 838 839 842 815 797 829 728 828 751 822 828 815 814 739 816 795 809 824 826 809 798 809 824
-
-
24.179 90,24 Sangat Memuaskan
KET. :
1. 2. 3. 4. 5.
A+
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
A
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007 Saran : 1 2 3 4 5
Memuaskan Sudah baik Pertahankan Sangat Baik Dalam penyampaian materi semua sudah memuaskan, tingkatkan
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. Wawasan Kebangsaan dalam Kerangka NKRI Kamis/12 Maret 2015 PENILAIAN
NO
1 95 90 90 91 92 80 90 80 92 93 80 90 92 83 90 95 85 92 94 95 81 95 88 83 90 93 92 95 83 85
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 JUMLAH
2.674
RERATA
89,13
2 85 90 90 89 94 80 90 80 95 95 90 90 92 90 90 95 86 88 86 95 84 95 85 85 95 93 97 95 88 86
3 90 85 90 99 97 85 95 90 92 95 85 95 92 93 90 95 92 92 83 95 85 90 92 100 85 95 91 95 90 88
4 85 85 90 94 81 85 95 85 90 88 90 95 90 90 92 95 87 90 91 90 80 93 90 85 85 95 95 95 90 85
5 90 90 90 98 96 85 95 95 95 90 90 95 92 95 90 95 93 95 90 95 91 95 93 90 90 95 96 95 93 95
6 85 82 85 85 95 80 85 95 90 92 90 90 90 89 92 96 87 95 86 93 80 93 90 90 85 90 95 95 85 90
7 90 90 90 92 90 85 92 95 92 90 85 92 90 90 90 95 86 98 91 90 80 95 92 85 95 95 90 95 86 96
8 90 82 95 95 90 80 95 90 85 95 85 90 90 95 95 96 87 89 86 86 91 93 95 90 90 97 95 90 95 87
9 90 90 90 89 100 85 95 80 95 93 90 95 95 90 90 97 88 98 90 95 80 95 95 95 97 95 98 95 92 96
10
2.693
2.741
2.681
2.787
2.675
2.722
2.719
2.773
-
89,77
91,37
89,37
92,90
89,17
90,73
90,63
92,43
11
12
JUMLAH 800 784 810 832 835 745 832 790 826 831 785 832 823 815 819 859 791 837 797 834 752 844 820 803 812 848 849 850 802 808
-
-
24.465 90,61 Sangat Memuaskan
KET. : A + A
1. 2. 3. 4. 5.
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007 Saran-saran 1 Memuaskan 2 Mohon untuk diselingi senam ringan/tepuk agar memperlancar peredaran darah 3 Tingkatkan Baik
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Ir. WAHYU KUSNOWIBOWO, MT. Manajemen Aparatur Sipil Negara Kamis/12 Maret 2015 PENILAIAN
NO 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
1 90 90 93 90 91 85 80 85 95 90 90 90 92 85 90 90 85 90 90 95 95 95 90 86 85 92 95 80 95 92
2 92 90 91 93 91 85 85 85 95 90 90 90 92 90 92 93 93 90 95 95 95 85 95 94 85 95 97 90 90 90
3 85 83 85 95 90 85 95 85 90 90 93 93 94 95 95 95 87 88 90 95 95 85 90 95 87 90 95 90 95 95
4 87 90 90 95 92 90 90 90 92 90 90 90 90 95 90 95 82 90 95 95 90 90 85 85 90 90 96 80 95
JUMLAH
2.691
2.733
2.725
RERATA
89,70
91,10
90,83
JUMLAH
5 95 93 90 95 93 90 95 90 95 95 95 95 95 95 95 90 92 90 90 97 95 95 85 91 88 98 97 90 98 96
6 90 92 88 93 95 85 90 90 92 98 92 90 90 95 90 95 83 90 95 97 90 85 95 85 97 90 96 95 90 88
7 92 93 91 95 91 85 95 90 95 98 90 92 90 90 93 90 88 90 95 90 95 85 90 92 86 90 97 95 90 90
8 90 95 86 95 93 80 90 90 95 95 85 90 90 90 90 95 95 90 95 90 95 85 90 87 88 90 96 90 95 93
9 95 95 90 96 95 90 95 90 95 98 90 95 95 95 95 95 95 87 85 97 95 95 98 95 90 95 97 95 95 95
10
2.714
2.798
2.741
2.743
2.728
2.818
-
90,47
93,27
91,37
91,43
90,93
93,93
95
11
12 816 821 804 847 831 775 815 795 844 844 815 825 828 830 830 838 800 805 830 851 845 800 818 810 796 830 866 805 843 834
-
-
24.691 91,45 Sangat Memuaskan
KET. : A + A
1. 2. 3. 4. 5.
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Saran : 1. 2. 3. 4.
Memuaskan Mohon untuk diselingi senam ringan/tepuk agar memperlancar peredaran darah Tingkatkan Baik
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 BAMBANG WIDOYOKO, SH. Percepatan Pemberantasan Korupsi Jumat/13 Maret 2015 PENILAIAN
NO
1 89 81 92 95 92 86 92 93 95 96 95 92 94 85 90 92 95 93 96 95 88 78 90 83 94 91 95 85 90 87
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 JUMLAH
2.719
RERATA
90,63
2 92 85 83 95 95 94 95 95 95 95 95 94 94 92 95 95 95 96 95 95 85 75 90 90 92 92 95 90 93 89
3 91 81 91 95 95 96 95 96 95 97 95 94 95 96 92 97 95 98 96 95 92 94 96 92 93 92 95 95 95 95
4 91 85 88 94 93 94 95 93 95 98 95 95 93 88 90 98 90 97 97 90 95 80 93 89 90 85 90 91 95 92
5 90 90 94 95 95 90 90 95 95 95 95 92 95 96 95 98 85 98 95 90 86 84 87 90 90 90 90 91 96 95
6 93 88 89 94 94 96 95 92 95 98 95 90 94 94 92 97 90 98 95 95 85 80 90 90 96 90 95 87 90 90
7 92 82 88 90 95 95 94 93 95 97 95 95 92 88 95 97 95 97 95 90 91 90 92 87 90 90 90 90 95 94
8 92 91 78 90 92 94 95 96 95 95 95 94 95 94 95 98 95 98 97 95 94 86 92 92 96 95 95 92 95 96
9 90 85 82 90 95 97 96 96 95 95 95 92 95 96 92 92 95 97 98 95 95 90 96 93 96 95 95 91 95 96
10
2.761
2.824
2.759
2.767
2.767
2.769
2.807
2.810
-
92,03
94,13
91,97
92,23
92,23
92,30
93,57
93,67
11
12
JUMLAH 820 768 785 838 846 842 847 849 855 866 855 838 847 829 836 864 835 872 864 840 811 757 826 806 837 820 840 812 844 834
-
-
24.983 92,53 Sangat Memuaskan
KET. : A + A 1. 2. 3. 4. 5.
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Saran : 1. 2. 3. 4. 5.
Aktifkan peserta secara individual Serius belajar dan penuh kedinamisan Pembelajaran menyenangkan dan sangat memberikan pencerahan, dipertahankan Kami menjadi lebih tahu tentang hal-hal yang berhubungan dengan korupsi Jadi tahu tentang hal-hal yang masuk tindakan korupsi dan endemik di negeri ini
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Drs. NURHASYIM, MM. Percepatan Pemberantasan Korupsi Jumat/13 Maret 2015 PENILAIAN
NO
1 89 81 92 95 92 86 92 93 95 96 95 92 94 85 90 92 95 93 96 95 88 78 90 83 94 91 95 85 90 87
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 JUMLAH
2.719
RERATA
90,63
2 92 85 83 95 95 94 95 95 95 95 95 94 94 92 95 95 95 96 95 95 85 75 90 90 92 92 95 90 93 89
3 91 81 91 95 95 96 95 96 95 97 95 94 95 96 92 97 95 98 96 95 92 94 96 92 93 92 95 95 95 95
4 91 85 88 94 93 94 95 93 95 98 95 95 93 88 90 98 90 97 97 90 95 80 93 89 90 85 90 91 95 92
5 90 90 94 95 95 96 96 95 95 98 95 92 95 96 95 98 85 98 95 90 86 84 87 90 90 90 90 91 96 95
6 93 88 89 94 94 96 95 92 95 98 95 90 94 94 92 97 90 98 95 95 85 80 90 90 96 90 95 87 90 90
7 92 82 88 90 95 95 94 93 95 97 95 95 92 88 95 97 95 97 95 90 91 90 92 87 90 90 90 90 95 94
8 92 91 78 90 92 94 95 96 95 98 95 94 95 94 95 98 95 98 97 95 94 86 92 92 96 95 95 92 95 96
9 90 85 82 90 95 97 96 96 95 98 95 92 95 96 92 92 95 97 98 95 95 90 96 93 96 95 95 91 95 96
10
2.761
2.824
2.759
2.782
2.767
2.769
2.810
2.813
-
92,03
94,13
91,97
92,73
92,23
92,30
93,67
93,77
11
12
JUMLAH 820 768 785 838 846 762 853 849 855 875 855 838 847 829 836 864 835 872 864 840 811 757 826 806 837 820 840 812 844 834
-
-
24.918 92,61 Sangat Memuaskan
KET. : A + A 1. 2. 3. 4. 5.
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Saran-saran 1. Mohon ada selingan/nyanyi/film/permainan untuk membuang ngantuk 2. Bimbinglah kami agar menjadi lebih baik lagi 3. Pembelajaran ini mengingatkan agar kita tidak korupsi dalam bentuk apapun 4. Sudah cukup baik 5. Sudah bagus
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Drs. JOELIONO Pola Pikir ASN sebagai Pelayan Masyarakat Sabtu/14 Maret 2015 PENILAIAN
NO
1 95 91 90 90 92 88 85 88 90 91 89 92 92 95 91 90 90 90 91 87 95 90 90 85 85 95 95 95 96 94
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 JUMLAH
2.727
RERATA
90,90
2 95 90 90 92 92 90 85 89 95 93 89 90 95 95 93 93 90 93 92 92 95 95 90 85 85 95 95 95 90 90
3 95 88 90 95 90 92 80 86 95 91 90 95 92 90 90 90 90 95 90 90 93 95 90 85 85 92 95 85 92 90
4 97 90 87 91 95 95 95 90 92 92 89 95 90 95 92 92 90 93 95 91 95 95 93 90 90 93 95 97 93 90
5 97 90 89 94 95 90 90 90 93 93 92 90 95 95 95 95 95 95 95 93 95 95 90 90 90 95 92 90 95 89
6 95 91 88 92 95 93 90 87 95 92 89 91 92 90 90 92 92 90 90 87 92 90 90 90 90 93 92 95 95 89
7 95 91 90 90 95 95 85 90 92 91 90 85 95 90 90 95 93 93 91 91 95 95 93 90 92 93 90 85 95 90
8 95 88 90 90 90 90 85 88 95 91 89 95 90 95 95 92 95 93 95 88 92 95 90 90 92 90 90 95 95 85
9 97 90 90 92 95 98 85 90 92 93 90 98 95 95 94 95 95 95 95 92 95 95 95 90 92 90 92 95 95 95
10
2.748
2.716
2.777
2.782
2.737
2.745
2.743
2.800
-
91,60
90,53
92,57
92,73
91,23
91,50
91,43
93,33
11
12
JUMLAH 861 809 804 826 839 831 780 798 839 827 807 831 836 840 830 834 830 837 834 811 847 845 731 795 801 836 836 832 846 812
-
-
24.685 91,76 Sangat Memuaskan
KETERANGAN A+ : A
1. 2. 3. 4. 5.
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
Saran : 1 Baik 2 Memuaskan
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Ir. ACHMAD HUSEIN Jam Pimpinan Senin, 12 Februari 2014 PENILAIAN
NO
1 94 94 96 90 90 95 96 95 95 82 96 95 94 95 95 92 95 95 95 90 92 90 94 95 95 90 95 95 95 91
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 JUMLAH
2.801
RERATA
93,37
2 95 95 95 90 90 96 96 92 97 85 96 95 94 96 96 93 95 98 96 95 93 95 97 95 95 90 95 90 96 90
3 93 93 96 90 90 95 95 97 95 85 96 95 95 96 97 93 95 100 95 95 93 95 95 95 96 90 95 91 98 80
4 90 90 95 90 90 95 95 95 98 85 96 95 96 95 93 93 96 95 95 85 93 90 92 93 92 90 95 95 95 85
5 95 94 93 90 90 97 97 98 98 90 95 95 96 96 95 97 98 95 95 95 93 95 95 95 95 90 96 90 95 92
6 95 90 92 90 90 92 95 92 98 85 95 95 97 96 96 98 95 95 95 95 93 92 95 96 93 90 98 90 95 91
7 96 95 95 90 90 95 96 97 97 85 94 95 94 98 96 98 98 95 98 95 93 95 94 95 95 90 96 98 95 87
8 95 98 94 90 90 95 95 91 95 85 97 95 92 95 96 99 98 95 98 85 93 90 98 96 96 95 95 96 96 93
9 95 98 93 90 90 96 95 92 95 85 96 95 94 96 96 97 95 95 98 95 93 95 96 92 95 90 96 97 95 91
10
2.821
2.814
2.782
2.835
2.809
2.835
2.826
2.826
-
94,03
93,80
92,73
94,50
93,63
94,50
94,20
94,20
11
12
JUMLAH 848 847 849 810 810 856 860 849 868 767 861 855 852 863 860 860 865 863 865 830 836 837 856 852 852 815 861 842 860 800
-
-
25.349 93,89 Sangat Memuaskan
KET. :
1. 2. 3. 4. 5.
A+
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
A
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
Saran
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007
TABULASI EVALUASI PENILAIAN PESERTA TERHADAP TENAGA PENGAJAR / WIDYAISWARA NAMA DIKLAT NAMA PENGAJAR MATA PELAJARAN HARI / TANGGAL
: : : :
Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 GOTO KUSWANTO, S.IP, MM Pola Pikir ASN sebagai Pelayan Masyarakat Sesin/16 Maret 2015 PENILAIAN
NO
2 95 90 90 92 92 90 85 89 95 93 89 90 95 95 93 93 90 93 92 92 95 95 90 85 85 95 95 95 97 90
3 95 88 90 95 90 92 80 86 95 91 90 95 92 90 90 90 90 95 90 90 93 95 90 85 85 92 95 85 92 90
4 97 90 87 91 95 95 95 90 92 92 89 95 90 95 92 92 90 93 95 91 95 95 93 90 90 93 95 97 93 90
5 97 90 89 94 95 90 90 90 93 93 92 90 95 95 95 95 95 95 95 93 95 95 90 90 90 95 92 90 95 89
6 95 91 88 92 95 93 90 87 95 92 89 91 92 90 90 92 92 90 90 87 92 90 90 90 90 93 92 95 97 89
7 95 91 90 90 95 95 85 90 92 91 90 85 95 90 90 95 93 93 91 91 95 95 93 90 92 93 90 85 95 90
8 95 88 90 90 90 90 85 88 95 91 89 95 90 95 95 92 95 93 95 88 92 95 90 90 92 90 90 95 97 85
9 97 90 90 92 95 98 85 90 92 93 90 98 95 95 94 95 95 95 95 92 95 95 95 90 92 90 92 95 98 95
10
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30
1 95 91 90 90 92 88 85 88 90 91 89 92 92 95 91 90 90 90 91 87 95 90 90 85 85 95 95 95 96 94
JUMLAH
2.727
2.755
2.716
2.777
2.782
2.739
2.745
2.745
2.803
-
RERATA
90,90
91,83
90,53
92,57
92,73
91,30
91,50
91,50
11
12
JUMLAH 861 809 804 826 839 831 780 798 839 827 807 831 836 840 830 834 830 837 834 811 847 845 821 795 801 836 836 832 860 812
-
-
93,43
24.789 91,81 Sangat Memuaskan
KET. :
1. 2. 3. 4. 5.
A+
: Terpuji
B+
: Memuaskan
C+
: Baik
D+
A
: Sangat Memuaskan
B
: Sangat Baik
C
: Cukup Baik
D
Unsur yang dinilai : Sistematika penyajian Kemampuan menyajikan Ketepatan waktu dan kehadiran Penggunaan metode dan sarana diklat Sikap dan perilaku
6. 7. 8. 9. 10.
Cara menjawab pertanyaan dari peserta Penggunaan Bahasa Pemberian Motivasi kepada peserta Kerapian berpakaian Kerjasama antar Widyaiswara KASI RENJIBANG DIKLAT
Saran :
ANJAR SUTADI, S.Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007 1. Baik 2. Memuaskan
REKAPITULASI JAWABAN EVALUASI PENYELENGGARAAN DIKLAT Jenis Diklat Nama Diklat Penyelenggara Lokasi Diklat Tanggal Pelaksanaan Jumlah Peserta
: : : : : :
Diklat Prajabatan Diklat Prajabatan CPNS K2 Golongan III Angkatan 29 Tahun 2015 Badan Diklat Provinsi Jawa Tengah Kerjasama dengan Pemerintah Kabupaten Banyumas Kantor Diklat Kabupaten Banyumas 11 Maret s/d. 17 Maret 2015 30 orang
JAWABAN BIDANG AKADEMIS A. TUJUAN DAN MANFAAT PROGRAM DIKLAT NO
RESPONDEN KE 1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
1 2 3 4
3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - TUJUAN DAN MANFAAT PROGRAM DIKLAT 1 Mohon ditingkatkan 2 Sesuai dan relevan 3 Mohon dipertahankan dan ditingkatkan 4 Tingkatkan kembali 5 Sudah relevan semua namun perlu ditingkatkan 6 Pertahankan dan tingkatkan agar manfaat program diklat lebih optimal 7 Tingkatkan dan pertahankan B. BAHAN AJAR 5 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 6 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 7 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 8 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 9 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - BAHAN AJAR 1 Mohon ditingkatkan 2 Sudah baik, untuk lebih ditingkatkan lagi 3 Tingkatkan dan pertahankan 4 Pertahankan dan tingkatkan 5 Pertahankan dan tingkatkan 6 Pertahankan dan tingkatkan 7 Tingkatkan terus
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30
A
B
C
JML
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
30 30 30 30
0 0 0 0
0 0 0 0
30 30 30 30
8 9 10 11 12 13 14 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 8 9 10 11 12 13 14
15 16 17 18 19 20 21
Ditingkatkan Mohon ditingkatkan Ditingkatkan lagi Mohon ditingkat lagi Perlu ditingkatkan Mohon ditingkatkan Tingkatkan dan pertahankan 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 15 16 17 18
Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan Pertahankan Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan untuk yang sudah baik Ditingkatkan
22 23
Tingkatkan dan pertahankan Pertahankan dan tingkatkan untuk lebih baik lagi Tingkatkan dan pertahankan Ditingkatkan lagi Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
30 30 30 30 30
0 0 0 0 0
0 0 0 0 0
30 30 30 30 30
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
30 30 30
0 0 0
0 0 0
30 30 30
Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan Diperbaiki dan ditingkatkan Ditingkatkan
C. PENJADWALAN 10 11 12
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3
SARAN - PENJADWALAN 1 Mohon ditingkatkan 2 Sudah sesuai 3 Tingkatkan dan pertahankan 4 Pertahankan dan tingkatkan 5 Pertahankan dan tingkatkan 6 Dipertahankan 7 Tolong dipertahankan dan ditingkatkan terus JAWABAN BIDANG NON - AKADEMIS A. PELAYANAN PETUGAS 13 3 3 3 3 3 3 3 3 14 3 3 3 3 3 3 3 3 15 3 3 3 3 3 3 3 3 16 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - PELAYANAN PETUGAS 1 Mohon ditingkatkan 2 Tingkatkan dan pertahankan 3 Ditingkatkan 4 Sudah sangat baik dan perlu ditingkatkan kembali 5 Pertahankan dan tingkatkan 6 Pertahankan dan tingkatkan 7 Baik B. PERLENGKAPAN PESERTA 17 3 3 3 3 3 3 3 3 18 3 3 3 3 3 3 3 3 19 3 3 3 3 3 3 3 3 20 3 3 3 3 3 3 3 3 21 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - PERLENGKAPAN PESERTA 1 Mohon ditingkatkan 2 Sudah baik 3 Pertahankan dan tingkatkan 4 Kualitas perlu ditingkatkan 5 Pertahankan dan tingkatkan 6 Dipertahankan 7 Baik C. SARANA DAN PRASARANA RUANG KELAS 22 3 3 3 3 3 3 3 3 23 3 3 3 3 3 3 3 3 24 2 1 1 1 1 1 1 1 25 3 3 3 3 3 3 3 3 26 3 3 3 3 3 3 3 3 27 3 3 3 3 3 3 3 3 28 3 3 3 3 3 3 3 3 29 3 2 2 2 3 2 2 3 30 2 2 2 2 3 2 2 3
8 9 10 11 12 13 14
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3 8 9 10 11 12 13 14
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 8 9 10 11 12 13 14
3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 3 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 3 2
3 3 1 3 3 3 3 3 2
Lebih ditingkatkan lagi Diperhatikan Pertahankan Pertahankan Pertahankan Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
15 16 17
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
Pertahankan dan tingkatkan Diperbaiki dan ditingkatkan Ditingkatkan
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
30 30 30 30
0 0 0 0
0 0 0 0
30 30 30 30
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
30 30 30 30 30
0 0 0 0 0
0 0 0 0 0
30 30 30 30 30
3 3 1 2 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 3 2
3 3 1 3 3 3 3 3 2
30 30 0 29 30 30 30 14 3
0 0 4 1 0 0 0 16 26
0 0 26 0 0 0 0 0 1
30 30 30 30 30 30 30 30 30
Pertahankan dan tingkatkan Lebih ditingkatkan lagi untuk pelayanan prima Tingkatkan dan pertahankan Pertahankan dan tingkatkan Tingkatkan pelayanannya Diperbaiki dan ditingkatkan Ditingkatkan 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
3 3 3 3 3
Ditingkatkan Pertahankan Pertahankan Ditingkatkan lagi supaya lebih baik Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan 3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 3 1
3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
15 16
3 3 2 3 3 3 3 3 2
3 3 2 3 3 3 3 3 3
3 3 2 3 3 3 3 3 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
Diperbaiki dan ditingkatkan Ditingkatkan
3 3 1 3 3 3 3 3 2
3 3 1 3 3 3 3 3 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
3 3 1 3 3 3 3 2 2
SARAN - SARANA DAN PRASARANA RUANG KELAS 1 Mohon ditingkatkan sarana yang belum tercukupi 2 Lebih ditingkat lagi guna kemajuan pembelajaran 3 Mohon ditingkatkan 4 Pertahankan dan tingkatkan 5 Perlu ditambah sarana lain yang mendukung 6 Dipenuhi dan ditingkatkan lagi 7 Mohon untuk Wi-Fi dan batere jam dinding dilengkapi D. KEBERSIHAN 31 3 3 3 3 3 3 3 3 3 32 3 3 3 3 3 3 3 3 3 33 3 3 3 3 3 3 3 3 3 34 3 3 3 3 3 3 3 3 3 35 3 3 3 3 3 3 3 3 3 36 3 3 3 3 3 3 3 3 3 37 3 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - KEBERSIHAN 1 Mohon ditingkatkan 2 Tingkatkan dan pertahankan 3 Pertahankan dan tingkatkan 4 Untuk ditingkatkan kembali 5 Ditingka kembali 6 Dipertahankan 7 Baik F. TEMPAT IBADAH DI TEMPAT PENYELENGGARAAN DIKLAT 38 3 3 3 3 3 3 3 3 3 39 3 2 1 1 3 3 3 3 1 40 3 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - TEMPAT IBADAH 1 Mohon ditingkatkan 2 Alat sholat untuk dilengkapi seperti mukena 3 Mohon ditingkatkan 4 Ditingkatkan 5 Sudah bagus kondisinya 6 Dilengkapi dan dipertahankan 7 Dipertahankan F. SARANA PRASARANA OLAHRAGA KESEHATAN DAN REKREASI 41 1 3 1 3 1 1 3 3 2 42 1 3 3 3 3 3 3 3 3 43 3 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - SARANA DAN PRASARANA OLAHRAGA DAN REKREASI 1 Mohon ditingkatkan 2 Mohon ditingkatkan 3 Perlu diadakan sarana OR untuk kesehatan 4 Dilengkapi dan ditingkatkan 5 Dilengkapi sarana aula olah raga
8 9 10 11 12 13
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3 8 9 10 11 12 13 14
3 3 3
3 1 3
3 3 3
3 3 3
3 3 3 8 9 10 11 12 13 14
2 3 3
1 3 3
1 3 3
3 3 1
3 3 3 6 7 8 9
Dipertahankan Baik Perlu dicek setiap jam dinding yang ada di ruangan Dipasang Wi-Fi supaya bisa mengakses internet Pertahankan Pertahankan dan tingkatkan
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 1
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
14 15 16 17 18 19 20 3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
Kamar yang bocor untuk diperhatikan pemeliharaannya Kebersihan mohon ditingkatkan Pertahankan Pertahankan Pertahankan dan tingkatkan Atap yang bocor agar diperbaiki Pertahankan dan tingkatkan 3 2 3
3 3 3
3 3 3
3 2 3
3 3 3
3 2 3
3 2 3
3 3 3
15 16 17 18
3 2 3
Dipertahankan Dipertahankan Pertahankan yang baik dan tingkatkan lagi Ditingkatkan Alat ibadah agar diadakan Dipertahankan, ditambahkan kelengkapan alat ibadah Kelengkapan alat dipenuhi 1 3 1
1 3 3
1 3 3
1 3 3
3 3 3
Baik Tingkatkan dan pertahankan Dilengkapi sarana dan prasarana OR Ditingkatkan
1 1 3
1 1 3
1 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 15
3 3 3
1 3 3
Secara umum sudah bagus perbaiki yang masih kurang Pertahankan dan tingkatkan Mohon dilengkapi Wi-Fi dimaksimalkan, sounsystem dan jam dinding agar diperbaiki Disediakan sarana Wi-Fi Mohon untuk dilengkapi Ditingkatkan 3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 3
3 3 3 3 3 3 2
3 3 3 3 3 3 3
30 30 30 30 30 30 28
0 0 0 0 0 0 1
0 0 0 0 0 0 1
30 30 30 30 30 30 30
3 1 3
3 1 3
3 1 3
30 15 30
0 6 0
0 9 0
30 30 30
1 3 3
1 3 3
3 3 3
9 27 28
2 0 0
19 3 2
30 30 30
Ditingkatkan Pertahankan dan tingkatkan Ditingkatkan Ditingkatkan
3 3 3
3 1 3
3 1 3
Dilengkapi, disediakan
1 3 3
1 3 3
1 3 3
H. KETERSEDIAAN OBAT 44 2 1 1 1 1 1 1 1 1 SARAN - SARANA DAN PRASARANA OLAHRAGA DAN REKREASI 1 Sediakan obat-obatan ringan untuk jaga-jaga 2 Perlu ditingkatkan 3 Perlu ditingkatkan 4 Perlu dan penting untuk ketersediaan obat 5 Ketersediaan obat untuk diperhatikan 6 Disediakan 7 Sebaiknya diberi H. CATERING 45 3 3 3 3 3 3 3 3 3 46 3 3 3 3 3 3 3 3 3 47 3 3 3 3 3 3 3 3 3 48 3 3 3 3 3 3 3 3 3 SARAN - CATERING 1 Mohon ditingkatkan 2 Pertahankan dan tingkatkan 3 Ditingkatkan 4 Sudah sangat baik 5 Ditingkatkan dan dipertahankan 6 Dipertahankan 7 Baik
1
1
1
1
1 8 9 10 11 12
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3 8 9 10
1
1
1
1
1
1
3
3
1
1
1
1
1
1
1
1
2
1
27
30
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
30 30 29 30
0 0 1 0
0 0 0 0
30 30 30 30
Tidak tersedia poliklinik Disediakan obat-obatan dipoliklinik Pertahankan dan tingkatkan disediakan obat-obatan Disediakan
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 3 3
3 3 2 3
3 3 3 3
Pertahankan dan tingkatkan Pertahankan dan tingkatkan Ditingkatkan
KASI RENJIBANG DIKLAT
ANJAR SUTADI, S, Sos. Penata Tingkat I NIP. 19660301 199203 1 007