Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
A. LATAR BELAKANG Penyelengaraan Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo (UNG) telah berlangsung sejak tahun 2001 yang diawali dengan kerjasama antara UNG dengan berbagai perguruan tinggi, antara lain dengan Universitas Negeri Jakarta, Universitas Hasanuddin Makassar, Universitas Sebelas Maret Surakarta, Universitas Gadjah Mada dan Universitas Negeri Makasar dan berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor: 10 Tahun 2005 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Negeri Gorontalo (OTK). 1. SKB antara IKIP Negeri Gorontalo dengan UNJ Jakarta masing-masing: Nomor: 1285/K15.2/OT/2001 dan Nomor: 19/PT26.H/G/2001, Tgl: 21 Juni 2001 2. SKB PPS UNHAS dengan IKIP Negeri Gorontalo masing-masing: Nomor: 8967/104.17/LH.03/2001 dan Nomor: 1506/K15/KM/2001, tgl: 15 Agustus 2001 3. SKB PPS UNS dengan PPS UNG masing-masing: Nomor: 327/KLS.A2/LL/2005 dan Nomor: 1063/J27.4.14/PP/2005, tanggal 25 Mei 2005 4. SKB
antara
UNG
dengan
UNM
Makassar
masing-masing,
nomor:
416/K15.A2/LL/2005 dan nomor: 2968/J38.H/KL/2005, tanggal : 18 Juli 2005. 5. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor: 10 Tahun 2005 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Negeri Gorontalo (OTK) yang menjelaskan tentang Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo yang tercantum dalam BAB VI Pasal 25, Pasal 26, Pasal 27, dan Pasal 28
B. VISI DAN MISI Visi Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo adalah “Menjadi Pascasarjana yang inovatif,
professional dan kompetitif dalam pengembangan
kebudayaan di Asia Tenggara pada tahun 2035”.
Misi Program Pascasarjana Universitas Negeri Gorontalo sebagai berikut. a. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran inovatif dan profesional yang lebih akseleratif. b. Menyelenggarakan penelitian yang inovatif dan profesional dalam menghasilkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni (IPTEKS) sebagai akselerasi terhadap peningkatan harkat dan martabat manusia.
1
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
c. Menyelenggarakan pengabdian pada masyarakat yang lebih inovatif dan profesional melalui upaya diseminasi dan penerapan hasil-hasil penelitian dan teknologi untuk mendukung akselerasi pembangunan nasional dan daerah d. Menyelenggarakan partnership dan kemitraan program yang inovatif dan akseleratif. C. TUJUAN DAN SASARAN Secara umum tujuan PPs UNG adalah mewujudkan sumber daya manusia yang berkualitas dalam arti manusia profesional yang religius dan menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik lndonesia. Secara khusus tujuan UNG adalah: a. menghasilkan lulusan yang berkualitas yang mampu mengembangkan dan menerapkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni. b. Menghasilkan karya-karya penelitian yang bermutu dan dipublikasikan secara nasional maupun internasional. c. Menghasilkan karya-karya pengabdian kepada masyarakat yang memberikan kontribusi nyata kepada masyarakat d. Menjadi Pascasarjana yang dapat memberikan kekuatan moral dan intelektual bagi masyarakat sebagai bentuk komitraan melalui kegiatan pendidikan, penelitian dan pengabdian masyarakat yang bermutu.
D. KEBIJAKAN DAN PROGRAM Penataan Kelembagaan Kebijakan yang ditempuh agar terwujud good governance dalam penataan kelembagaan di UNG antara lain penetapan Standard Operational Procedure (SOP), rekrutmen dan penempatan personil pada setiap unit sesuai keahlian dan kemampuan, pengganggaran berbasis akreditasi program studi, pemberian reward dan punishment, dan pengembangan sistem kesejahteraan yang dapat memotivasi peningkatan kinerja tenaga akademik maupun non akademik. Kebijakan ini diwujudkan dalam program-program sebagai berikut: 1. Melakuian pembaharuan sistem perencanaan kegiatan masing-masing unitsesuai SOP; 2. Melakukan analisis jabatan;
2
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
3. Mengoptimalkan potensi sumber daya yang ada untuk mendukung kegiatan masing-masing unit melalui monitoring dan evaluasi kinerja yang berkelanjutan; 4. Memberikan penghargaan dan sanksi; 5. Meningkatkan kapasitas sumberdaya manusia; 6. Mengembangkan sistem insentif untuk meningkatkan kinerja SDM; 7. Menerapkan sistem evaluasi berbasis kinerja bagi tenaga dosen dan administrasi, sehingga berdampak terhadap perbaikan kesejahteraannya; 8. Menata sistem pengembangan karier. Ketercapaian program tersebut dapat dilihat pada indikator sebagaiberikut: 1. Pemahaman tupoksi masing-masing unit meningkat; 2. Menguatnya
penyelenggaraan
tugas
pokok,
fungsi
dan
sinergitas
dalampenyelenggaraan PPs UNG; 3. Terwujudnya good governance dalam penyelenggaraan PPs UNG; 4. Terwujudnya pemberian apresiasi bagi dosen dan tenaga akademik yang berprestasi dan sanksi bagi yang lalai; 5. Selesainya sejumlah dosen yang mengikuti program S3 dalam berbagai disiplin ilmu, dan lahirnya guru besar baru di PPs UNG; 6. Terlaksananya
sistem
insentif
pegawai
berbasis
prestasi
kerja
yang
secarabertahap meningkat; 7. Terselenggaranya evaluasi kinerja secara periodik bagi dosen dan tenaga administrasi melalui penilaian secara terpadu oleh pimpinan unit dan mahasiswa pada setiap semester; 8. Diberlakukannya rotasi dan mutasi sesuai dengan hasil penilaian kinerja sebagai pelaksanaan sistem pengembangan karier berbasis kinerja.
Pendidikan dan Pengajaran Kebijakan untukmeningkatkan
dalam
pendidikan
kualitas
akademik
dan dan
pengajaran
profesionalisme
diorientasikan guna
mencapai
unggulankompetitif melalui penetapan Standard Operational Procedure (SOP), pembukaan program studi baru yang relevan berdasarkan analisis kebutuhan, menyempurnakan dan memantapkan program studi dan kurikulum, meningkatan mutu proses dan hasil belajar mengajar (PBM). Kebijakan di atas diwujudkan dalam sejumlah program sebagai berikut:
3
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
1. Penerapan SOP dalam pengelolaan pendidikan dan pengajaran di PPs UNG; 2. Melakukan pembaharuan sistem dan mekanisme penerimaan mahasiswa untuk berbagai program studi di PPs UNG; 3. Meningkatkan daya tampung beberapa program studi dengan mempertimbangkan ketersediaan tenaga dan fasilitas; 4. Melakukan pembinaan
secara terus menerus kepada mahasiswa untuk
penyelesaian studi di PPs UNG; 5. Mengoptimalkan potensi sumber daya yang ada untuk mendukung kegiatan pendidikan dan pengajaran di PPs UNG; 6. Melakukan review dan rekonstruksi kurikulum, silabus, dan kalender akademik, sesuai aturan dan laju perkembangan di lapangan secara berkelajutan dan yang relevan dengan pasar kerja. 7. Membuka program studi yang mendukung pengembangan ilmu-ilmu murni dan ilmu dasar sesuai kebutuhan; 8. Mengikutsertakan tenaga pendukung akademik dalam berbagai kegiatan pelatihan dan seminar, workshop, lokakarya akademik, dan penulisan buku ajar dan modul bahan ajar yang berskala lokal, nasional maupun internasional; 9. Modernisasi sistem informasi pendidikan dan pengajaran melalui peningkatkan mutu program, proses serta hasil pembelajaran. Ketercapaian realisasi program tersebut dapat dilihat pada indikatorberikut: 1. Meningkatnya mutu pengelolaan pendidikan dan pengajaran; 2. Meningkatnya
jumlah
mahasiswa
yang
ditandai
semakin
besarnya
jumlahmahasiswa PPS UNG; 3. Terbentuknya program studi baru di PPs UNG yang memiliki daya saingyang kuat di tingkat regional dan nasional; 4. Meningkatnya prosentase lulusan setiap tahun; 5. Meningkatnya kompetensi lulusan yang mampu bersaing di pasar kerja danmenciptakan lapangan kerja; 6. Tersusunnya kurikulum baru (revisi) untuk setiap program studi yangberorientasi kawasan dan perkembangan IPTEKS, tersusunnya silabus untuk semua mata kuliah; 7. Meningkatnya sarana dan prasana akademik; 8. Rata-rata IPK lulusan minimal 3,00; 9. Rata-rata lama penyelesaian studi di PPs UNG lima semester; 4
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
10. Terakreditasinya seluruh program studi dengan predikat baik (A atau B); 11. Terbangunnya sistem layanan akademik yang mempercepat proses pelayanan mahasiswa di semua bidang.
Penelitian Kebijakan penelitian difokuskan untuk menumbuh-kembangkan penelitian yang bermutu dan dikelola secara profesional melalui penetapan SOP pelaksanaan penelitian bagi dosen dan mahasiswa; adanya MOU dan MOA dalam kegiatan penelitian dengan stakeholder lokal, regional, nasional maupun internasional; pengembangan wadah dan intensitas publikasi hasil penelitian; pengembangan pusatpusat studi; peningkatan biaya penelitian. Kebijakan di atas diwujudkan dalam sejumlah program sebagai berikut: 1. Menyelenggarakan pelatihan penelitan bagi dosen dan mahasiswa; 2. Membentuk kelompok-kelompok peneliti berdasarkan keahlian; 3. Mengembangkan penelitian payung untuk kelompok dosen dan mahasiswa; 4. Mengintensifkan kerjasama kemitraan penelitian dengan pihak ketiga baikyang berskala lokal, regional, nasional maupun internasional; 5. Mengadakan kompetisi berbagai jenis penelitian yang relevan dengan kebutuhan nasional dan global; 6. Mengadakan penelitian akademik mahasiswa; 7. Mengadakan pelatihan penulisan jurnal penelitian; 8. Mengadakan jurnal penelitian yang terakreditasi di setiap program studi 9. Melakukan publikasi dan implementasi hasil-hasil penelitian baik mahasiswa maupun dosen. Ketercapaian realisasi program-program tersebut dapat dilihat melalui indikator sebagai berikut: 1.
Prosentase jumlah penelitian dosen dan mahasiswa meningkat;
2.
Penelitian yang dibiayai oleh pihak ketiga baik yang berskala lokal, regional,nasional serta internasional meningkat;
3.
Publikasi ilmiah pada jurnal terakreditasi meningkat;
4.
Meningkatnya jumlah dosen yang terlatih dalam metodologi penelitian sehingga dapat memenangkan berbagai penelitian hibah yang dikompetisikan;
5
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
5.
Adanya
penelitian
kerjasama
dengan
pihak
ketiga
baik
pemerintah,
swasta,maupun perguruan tinggi di daerah, nasional maupun internasional; 6.
Meningkatnya jurnal penelitian yang terakreditasi secara nasional;
7.
Meningkatnya jumlah penelitian dosen yang dipublikasikan melalui jurnalyang terakreditasi.
Pengabdian Kepada Masyarakat Kebijakan
pengabdian
kepada
masyarakat
difokuskan
untuk
mendorongterwujudnya pengabdian yang bermutu dan sinergis melalui menetapkan SOP kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM), sehingga melahirkankegiatan dan hasil pengabdian yang memperkuat kemitraan dengan pemerintah pusat, daerah dan atau swasta. Kebijakan di atas diwujudkan dengan sejumlah program sebagai berikut: 1. Mengadakan pengabdian masyarakat oleh dosen dan mahasiswa; 2. Mengintensifkan kerjasama kemitraan pengabdian masyarakat denganpihak ketiga baik yang berskala lokal, regional, nasional maupun internasional; 3. Mengadakan
kompetisi
berbagai
jenis
pengabdian
masyarakat
yang
relevandengan kebutuhan nasional dan global; 4. Mengoptimalkan pengabdian masyarakat oleh mahasiswa; 5. Mengadakan penulisan jumal pengabdian masyarakat; 6. Melakukan publikasi hasil-hasil pengabdian masyarakat bagi dosen dan mahasiswa; 7. Memberikan layanan pendidikan kepada masyarakat baik melalui sekolah maupun luar sekolah. Ketercapaian realisasi program-program tersebut dapat dilihat melalui indikator berikut: 1. Terlaksananya pengabdian kepada masyarakat baik oleh dosen maupun mahasiswa; 2. Menguatnya jaringan kemitraan UNG melalui pengabdian pada masyarakat berbasis kemitraan dengan pemerintah pusat, daerah, serta swasta; 3. Terserapnya hasil kajian, penelitian dan temuan bidang lpteks di masyarakat 4. Terlaksananya program layanan pendidikan kepada masyarakat melalui sekolah maupun luar sekolah.
6
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
Kerjasama Kebijakan yang berhubungan peningkatan kerjasama difokuskan pada penetapkan SOP kegiatan kemitraan, adanya Memorandum Of Understanding (MOU) dan Memorandum Of Agreement (MOA) dengan berbagai pihak, dan menetapkan jenis kegiatan prioritas pengembangan PPs UNG yang segera dicapai melalui kemitraan. Kebijakan di atas diwujudkan dalam sejumlah program sebagai berikut: 1.
Menyusun, mensosialisasikan dan menerapkan SOP kemitraan;
2.
Melakukan kegiatan promosi unggulan PPs UNG;
3.
Melakukan kemitraan internal dan eksternal. Ketercapaian
realisasi
program-program
tersebut
dapat
dilihat
melaluiindikator berikut: 1. Terwujudnya SOP kemitraan; 2. Meningkatnya jumlah dan ragam kegiatan kerjasama internal dan eksternal; 3. Terlaksananya MOU yang sudah ditandatangani; 4. Terselenggaranya kerjasama dengan lembaga lokal, nasional daninternasional.
7
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
A. RENCANA KINERJA TAHUNAN NO
PROGRAM
1
PENJAMINAN MUTU (QUALITY ASSURANCE)
RENCANA KEGIATAN A. Pendidikan dan Pembelajaran: 1. Rekrutmen dan sosialiasi Prodi 2. Kegiatan pembelajaran (a) Penyusunan SAP dan Sillabus, (b) Penyusunan bahan ajar dan buku ajar/e-books berbasis e-learning (c) Penyusunan perangkat dan media pembelajaran berbasis ICT (d) Proses belajar mengajar 3. Kepenasehatan akademik 4. Seminar Proposal Tesis 5. Seminar Hasil Penelitian Tesis 6. Ujian Komprehensif tesis 7. Penasehat akademik 8. Pendidikan dan Pelatihan Staf 9. Praktek Kerja Lapangan 10. Monitoring dan evaluasi/pelaporan akademik 11. Akreditasi Program Studi 12. Pembukaan program studi baru B. Peningkatan Kualitas Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat 1. Penelitian bidang studi pada setiap program studi 2. Penerbitan Jurnal Penelitian PPs UNG 3. Seminar nasional dan internasional 4. Bakti akademik dosen dan mahasiswa C. Peningkatan mutu akademik melalui sarana dan prasarana: 1. Pembangunan pusat pelayanan akademik dan E-learning 2. Pengadaan peralatan kantor 3. Pengadaan peralatan media pembelajaran (laptop dan infocus permanen di kelas) 4. Rehab ruang kantor Prodi 5. Pengadaan meubelar 6. Pengadaan mobil dinas
NO
PROGRAM
RENCANA KEGIATAN
2
SOFT SKILL
Peningkatan Prestasi Mahasiswa 1. Pembentukan forkom mahasiswa. 2. Pembentukan Ikatan alumni 3. Pembinaan bakat dan minat 4. Pengembangan softskill dan karakter
3
ICT
Peningkatan Sarana dan Parsarana Pelayanan Akademik berbasis ICT 1. Pengembangan jaringan internet pada setiap ruang kuliah 2. Pengembangan students self access centers 3. Pengambangan lab multimedia dan sains 4. Pengembangan website PPs 5. Pengembangan ruang perkuliahan berbasis ICT
4
ENVIRONMENT (LINGKUNGAN)
Pengembangan Atmosfir Akademik dan lingkungan 1. Pengambangan air conditioner pada setiap tuanng kuliah dan ruang kerja staff 2. Penataan dan pengembangan parkir 3. Penataan halaman kampus dan taman bunga kampus.
8
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
5
PENCITRAAN
Pengembangan pengelolaan, pencitraan dan Pelayanan Publik 1. Penyediaan layanan administrasi akademik dan keuangan: a. Sosialisasi/publikasi program pascasarjana melalui media cetak dan elektronik. b. Penerimaan mahasiswa baru c. Perencanaan anggaran dan pengelolaan keuangan (Renstra, Renja, RBA, LAKIP, ) 2. Koordinasi kelembagaan/pertemuan/Diklat: a. Perjalanan dinas pimpinan b. Perjalanan tenaga penunjang akademik 3. Operasional dan pemeliharaan perkantoran: a. Penyelenggaraan operasional perkantoran dan fasilitas b. Pemeliharaan perkantoran
B. RENCANA OPERASIONAL TAHUN 2015 PENETAPAN KINERJA PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS NEGERI GORONTALO NO 1
SASARAN STRATEGIS Peningkatan mutu pendidikan dan pembelajaran melalui: - peningkatan kualitas layanan dan pengelolaan manajemen serta pengembangan sarana prasarana
- Peningkatan kualitas pendidikan dan pengajaran
INDIKATOR KINERJA
TARGET
- Adanya pengembangan dan pemeliharaan operasional perkantoran - Terlaksananya penyusunan rencana dan serapan anggaran (RBA, LAKIP, RENSTRA, dan SAI) - Meningkatnya pelayanan administrasi akademik
- Tersedianya operasinal perkantoran
- Meningkatnya kualitas pembelajaran
- Tersedianya Bahan dan Perangkat pembelajaran - Terlaksananya proses pembelajaran yang berkualitas, dan hasil belajar yang maksimal - Terselenggaranya kepenasehatan akademik dan Pembimbingan tesis - Terselenggaranya ujian komprehensif, seminar proposal, seminar hasil, ujian tesis dan wisuda.
- Adanyanya peningkatan percepatan penyelesaian studi mahasiswa
- Meningkatnya kualitas hasil belajar mahasiswa yang dtunjang oleh perencanaan
ANGGARAN
Rp. I50.000.000 Rp. 35.000.000
- Tersusunnya laporan Renstra, RBA, LAKIP Rp. 320.000.000 - Terlaksananya pengelolaan manajemen PPs
Rp . 180.000.000 Rp. 970.000.000
Rp. 280.000.000 Rp. 1.115.000.000
Rp.
20.000.000
Rp.
20.000.000
- Tersedianya buku pedoman akademik dan penulisan
9
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
dan pelaksanaan pembelajaran yang berkualitas
2
Pengembangan Program Pascasarjana - Prodi memenuhi standar mutu akademik
- Peningkatan mutu akademik Prodi melalui peningkatan kualitas penelitian dan pengabdian pada masyarakat oleh dosen dan mahasiswa - Pengembangan dan Peningkatan mutu program studi
3
Peningkatan Pencitraan dan pelayanan public serta kerjasama
- Adanya pengembangan kurikulum - Meningkatnya softskill dan karakter mahasiswa
- Adanya hasil penelitian dan pengabdian masyarakat oleh dosen dan mahasiswa yang berkualitas
Peningkatan pelayanan akademik melalui: - sarana dan prasarana berbasis ICT
- Pengembangan atmosfir akademik dan penataan lingkungan
- Terlaksananya Seminar / Workshop / Sosialisasi / Pelatihan / Lokakarya / Kuliah Umum - Terlaksananya kegiatan kemahasiswaan
- Adanya proposal usulan pendirian prodi baru - Meningkatnya pencitraan dan pelayanan public dan kerjasama PPs UNG. - Meningkatnya kualitas SDM Tenaga akademik dan Penunjang Akademik
- Dibukanya program studi baru. - terlaksananya koordinasi, pertemuan dan kerjasama PPs UNG. - Terlaksananya kegiatan Seminar/Diklat bagi Tenaga akademik dan Penunjang Akademik - Terlaksananya sosialisai dan rekrutmen mahasiswa baru - Tersedianya jaringan internet pada setiap ruang kuliah - Difungsikannya self access centers berbasis ICT - Tersedianya lab multimedia - Tersedianya infocus dan multimedia lainnya dalam ruang kelas/belajar.
Meningkatnya pelayanan akademik melalui
Rp. 100.000.000
- Tersedianya: laporan penelitian dosen Rp. 60.000.000 dan mahasiswa, laporan pengabdian pada masyarakat Rp. 75.000.000 - terakreditasinya Program studi
Meningkatnya pelayanan akademik melalui sarana dan prasarana berbasis ICT
Rp. 50.000.000
Rp. 300.000.000
- Adanya keberlanjutan program studi
- Meningkatnya jumlahmahasiswa PPs 4
tesis - Terbitnya jurnal pendidikan PPs
- Bertambahnya ruang kuliah
Rp. 85.000.000
Rp. 250.000.000 Rp. 250.000.000
Rp. 100.000.000
Rp. 15.000.000 Rp. 200.000.000 Rp. 150.000.000 Rp. 110.000.000
Rp. 300.000.000 RP. 35.000.000
10
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
- Pengembangan sarana dan perasaranan
pengembangan atmosfir akademik dan penataan lingkungan serta taman bunga kampus Berkembangnya sarana dan prasarana dalam rangka peningkatan mutu layanan akademik Jumlah
dan perkantoran - Tersedianya AC yang menunjang atmosfir belajar mengajar dosen dan mahasiswa dalam setiap ruangan - Bertambahnya operasional pelayanan akademik dan perkantoran
Rp. 350.000.000
Rp.5.520.000.000
D. ANALISIS CAPAIAN SASARAN 1. Kerjasama dengan Pemda untuk pengembangan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan. 2. Penandatangan MOU dengan enam perguruan tinggi dalam negeri dan lima perguruan tinggi luar negeri. 3. Pemanfaatan gedung perkuliahan dan perkantoran baru pascasarjana. 4. Memfasilitasi dosen dalam pengusulan proposal penelitian hibah. 5. Pengajuan akreditasi untuk 8 program studi. 6. Penyediaan dana Pengabdian masyarakat dosen sebanyak dua belas judul dalam PNBP pascasarjana. 7. Penyediaan dana penelitian bersama dosen dan mahasiswa sebanyak enam belas judul dalam PNBP pascasarjana. 8. Memfasilitasi dosen dalam pengusulan proposal hibah pengabdian masyarakat. 9. Persiapan Penerapan Sistem Informasi Akademik online: KRS, KHS, jadwal, nilai dan pendaftaran wisuda. 10. Penerapan sistem informasi tata usaha online: Absensi, manajemen surat dan sistem kepegawaian. 11. Pengadaan 30 judul buku perpustakaan pascasarjana. 12. Pertemuan alumni 13. Pengoperasian sistem rencana belanja anggaran berbasis ICT 14. Penambahan jumlah mahasiswa setiap program studi diupayakan makin meningkat 15. Menerbitkan/mempublikasikan temuan-temuan penelitian dosen dan mahasiswa melalui penerbitan jurnal NORMALITA dan PORTAL GARUDA, Jurnal Nasional dan Internasional.
11
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
E. AKUNTABILITAS KEUANGAN Berdasarkan program kerja tahun 2015 PPs UNG menetapkan anggaran kinerja sebesar Rp. 5.520.000.000.- Namun pagu anggaran yang direalisasikan dari Universitas yang bersumber dari PNBP sesuai dengan DIPA Nomor: SP-023.04.2.415196-00/AG/2015 tanggal 5 Desember 2014 , pada triwulan kedua program Pascasarjana mendapatkan Pagu Anggaran sebesar Rp. 3.053.015.000.-. Dari pagu yang ada, sesuai dengan rencana belanja anggaran, program kerja di PPs UNG menyerap dana sebesar Rp. 2.953.430.000.- dengan demikian anggaran belanja yang tersisa sebesar Rp. 99.585.000,- Sehingga realisasi serapan anggaran PPs UNG tahun 2015 dapat dipersentasikan sebesar 96.73 % (Laporan Realisasi Anggaran Tahun 2015 Terlampir)
12
Rencana Operasional Pascasarjana UNG 2015
F. PENUTUP Rencana Operasional tahun 2015 merupakan pertanggungjawaban atas kinerja dalam mencapai tujuan dan sasaran yang ditetapkan dalam RENSTRA PPs UNG tahun 2011 – 2015 yang di dalamnya diuraikan tentang capaian indikator kinerja utama sebagaimana yang telah ditetapkan dalam program kerja PPs UNG tahun 2015. Mengacu pada sasaran yang ada pada program kerja PPs UNG 2015, sebagaimana yang diuraikan pada akuntabilitas keuangan, dengan pagu anggaran PNBP tahun 2015 sebesar Rp. 3.053.015.000,- Program kerja di PPs UNG menyerap dana sebesar Rp.
2.953.430.000,-
dengan
demikian
anggaran
belanja
yang
tersisa
sebesar
Rp. 99.585.000,- Sehingga realisasi serapan anggaran PPs UNG tahun 2015 dapat dipersentasikan sebesar 96.7%. Dengan kata lain pencapaian kinerja PPs UNG sudah baik. Adapun 3,3 % anggaran yang tidak terserap adalah dana untuk operasional/pemeliharaan dan belanja barang dan jasa BLU lainnya. Secara umum pencapaian sasaran strategis telah sesuai dengan target yang telah ditetapkan, meskipun masih ada hal-hal lain yang harus diperhatikan misalnya penyelesaian studi tepat waktu oleh mahasiswa. Demikian Laporan Akuntabilitas Kinerja PPs UNG Tahun 2015. Semoga ini dapat menjadi acuan dalam memaparkan kinerja PPs UNG tahun 2016, dan dapat menjadi pedoman perbaikan kinerja PPs UNG ditahun selanjutnya.
Gorontalo, Desember 2015 Program Pascasarjana UNG Direktur,
Prof. Dr. Hj. Moon H. Otoluwa, M. Hum NIP. 195909021985032001
13