1 1. KEPUTUSAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT NOMOR : 633/BPBD/2015 TENTANG PENETAPAN STATUS SIAGA DARURAT PENANGANAN BENCANA ASAP AKIBAT KEBAKARAN HUTAN D...
1. KEPUTUSAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT NOMOR : 633/BPBD/2015 TENTANG PENETAPAN STATUS SIAGA DARURAT PENANGANAN BENCANA ASAP AKIBAT KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI PROVINSI KALIMANTAN BARAT DARI 8 JULI 2015 – 30 NOVEMBER 2015 2. KEPUTUSAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT NOMOR : 641/BPBD/2015 TENTANG PEMBENTUKAN KOMANDO PENANGANAN DARURAT BENCANA ASAP AKIBAT KEBAKARAN HUTAN DAN LAHAN DI PROVINSI KALIMANTAN BARAT TAHUN 2015
LAPORAN HARIAN SATUAN TUGAS OPERASI UDARA BIDANG WATER BOMBING TANGGAL 29 SEPTEMBER 2015
BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH PROVINSI KALIMANTAN BARAT PONTIANAK, 2015
LAPORAN HARIAN SATUAN TUGAS OPERASI UDARA BIDANG WATER BOMBING TANGGAL 29 SEPTEMBER 2015
I.
PERKEMBANGAN TERKINI 1.1. Hotspot Perkembangan titik panas atau hotspot pada tanggal 29 September 2015 per pukul 05.00 berdasarkan pemantauan melalui web http://sipongi.menlhk.go.id/ yang menggunakan satelit NOAA-18 menunjukkan ada 13 titik hotspot yang terdeteksi, sedangkan pemantauan melalui data Modis yang menggunakan satelit Aqua-Terra melalui web satelit.bmkg.go.id menunjukkan 38 titik hotspot yang terdeteksi di Kab. Ketapang (33), Kab. Kayong Utara (5). Titik hotspot tersebut dapat dilihat pada gambar berikut :
1.2. Jarak Pandang (Visibility) Data sementara menunjukkan visibility pada tanggal 28 September 2015 per pukul 07.00-20.30 di Bandara Supadio adalah antara 1.2 - 3.0 Km, sedangkan di Bandara lain terlampir.
No 1 2 3 4 5
Bandara/Stasiun
Angin Waktu Pengamatan Arah (dari) Kecepatan (km/jam)
Jarak Pandang (km)
Cuaca
Tenang
3.0
Berasap
7.4
6.0
Cerah - berawan
Supadio - Pontianak
20:30 WIB
Rahadi Osman - Ketapang
19:00 WIB
Susilo - Sintang
19:00 WIB
Tenang
1.0
Berasap
Nanga Pinoh
19:00 WIB
Tenang
1.0
Berasap
Pangsuma - Putussibau
19:00 WIB
Tenang
1.0
Berasap
Selatan
1.3. Cuaca Informasi dari BMKG: kondisi cuaca di daerah Provinsi Kalimantan Barat hari ini menunjukkan bahwa diperkirakan hujan ringan dan berawan di seluruh wilayah Kabupaten/Kota secara merata.
1.4. Upaya yang Telah Dilaksanakan Untuk hari ini, Traffic penerbangan di Bandara Supadio kembali lancar dan tidak terjadi penundaan maupun pembatalan jadwal. Untuk mengurangi hotspot dan kabut asap upaya yang dilaksanakan adalah melaksanakan water bombing di Radius 0-30 NM agar Lapangan Udara bebas dari kabut asap dan tidak terjadi penundaan (delay) pesawat. Berdasarkan briefing pagi 2 9 September 2015 jam 09.00 dengan Satgas Water Bombing, Pilot dan TRC maka Heli BO-105 PK-EAG DAN Heli Kamov Ka-32A melaksanakan water bombing di Area Kabupaten Kubu Raya
1.5.
Indeks Standar Pencemaran Udara (ISPU) Berdasarkan perkembangan ISPU terakhir pukul 20.00 menunjukkan sebesar 355.06 u gram yang artinya masih dalam tahap sangat tidak sehat sehingga sampai dengan hari ini ini jumlah penderita ISPA berjumlah 23.487 Jiwa.
1.6. Potensi Lahan Terbakar Berdasarkan data BMKG potensi lahan terbakar mulai berlaku 29 September 2015, dapat dilihat di gambar berikut.
1.7. Prakiraan Angin Pada tanggal 30 September 2015 Di wilayah Kalbar umumnya angin bertiup dari arah Tenggara – Selatan dengan Kecepatan berkisar 15-25 knots (sekitar 30 km/jam).
1.8. Kendala dan Usulan a. Kendala - Visibility pagi hari 1.2 KM (pukul 07.00 Wib) dan 3.0 KM (pukul 20.00 Wib) b. Usulan - Perlunya pengadaan dan mobilisasi Avtur untuk pelaksanaan Water Bombing di atas 100 NM - Pembuatan embung/waduk/tempat penampungan air untuk pemadaman water bombing dan operasi darat 1.9. Penutup Demikian laporan ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya. Pontianak, 29 September 2015 Ketua Bidang Satuan Tugas Water Bombing
Ir. Bosman D. Hutahaean., MM Pembina Tk. I NIP. 19631019 198903 1 015
Cc: Arsip
NO
LAT 109.451 -0.418 -0.445 -1.091
LONG -0.533 109.481 110.155 110.14
FLIGHT PLAN KAMOV Ka-32A PK-IKR 29 September 2015 CONFIDENCY KAB/KOTA AREA 100.0 KAB. KUBU RAYA KUBU 38.0 KAB. KUBU RAYA TERENTANG NOAA18 KETAPANG SIMPANG HULU 76.0 KAB. KAYONG UTARA SIMPANG HILIR
S S 0°31'58.8" S 0°25'04.8" S 0°26'42.0" S 01°05'27.6"
E E 109°27'03.6" E 109°28'51.6" E 110°09'18.0" E 110°08'24.0"
APRROVAL FLIGHT PLAN 29 September 2015
NO 1 2 3 4 5
LAT 109.429 109.417 109.428 109.218 109.133
LONG -0.27 -0.272 -0.274 -0.28 -0.479
FLIGHT PLAN BOLKOW BO-105 PK-EAG 29 September 2015 CONFIDENCY KAB/KOTA AREA 100.0 KAB. KUBU RAYA RASAUJAYA 65.0 KAB. KUBU RAYA RASAUJAYA 89.0 KAB. KUBU RAYA RASAUJAYA 65.0 KAB. KUBU RAYA TELUK PAKEDAI 57.0 KAB. KUBU RAYA TELUK PAKEDAI
BO-105 RADIAL 160˚-210˚-250˚ PRIORITY TO BOMBING DISTANCE 5-50 NM
S/N E S 0°16'12.0" E 109°25'44.4" S 0°16'19.2" E 109°25'01.2" S 0°16'26.4" E 109°25'40.8" S 0°16'48.0" E 109°13'04.8" S 0°28'44.4" S 109°07'58.8" APRROVAL FLIGHT PLAN 29 September 2015