LAPAN LAPORAN KEGIATAN APRIL-MEI 2012 PKPP 2012 JUDUL
PERANCANGAN INSTRUMEN TELEMETRI UNTUK OBSERVASI METEO VERTIKAL
PROGRAM INSENTIF RISET TERAPAN Fokus Bidang Prioritas : Teknologi Informasi dan Komunikasi Kode Produk Target : 5.05 Kode Kegiatan : 5.05.02 Peneliti Utama : Ir. Lalu Husnan Wijaya
PUSAT SAINS ANTARIKSA LEMBAGA PENERBANGAN DNA ANTARIKSA NASIONAL (LAPAN) Jalan Raya Watukosek PO.Box 4 Gempol Pasuruan 67155 Jawa Timur Mei 2012
Kegiatan perekayasaan dengan judul PERANCANGAN INSTRUMEN TELEMETRI UNTUK OBSERVASI METEO VERTIKAL, sampai saat ini terdapat dua kegiatan penting antara lain: mengikuti presentasi program PKPP RISTEK yang diadakan oleh Balitbangda propinsi Jawa Timur pada tanggal 26 April 2012 dan kegiatan di lokus penelitian Balai Pengamatan Dirgantara LAPAN Watukosek tentang pembuatan beberapa piranti keras antara lain; antenna UHF (penerima) dan Pre-Amplifier. Kegiatan tersebut dituliskan dalam rangkaian berikut; 1. Presentasi Program Intensif Riset Terapan PKPP di Balitbangda Pemprop. Jatim tanggal 26 April 2012 2. BIODATA peneliti utama dan peneliti.
1. Presentasi Program Intensif Riset Terapan PKPP di Balitbangda Pemprop. Jatim, tgl 26 April 2012. Pengamatan parameter-parameter atmosfer vertikal telah dilakukan secara rutin setiap bulan di Balai Pengamatan Dirgantara LAPAN Watukosek.
Kegitan di atas akan
dikembangkan dengan merancang instrumen pengamatan atmosfer vertikal secara mobile. Berkaitan dengan beberapa program Intensif Riset Terapan RISTEK terdistribusi di beberapa lokus pemerintah propinsi, maka pada tanggal 26 April 2012 telah dilakukan sosialisasi dan presentasi yang ditempatkan di Balitbangda Pemprop. Jatim. Acara tersebut telah dihadiri oleh saudara Toni Subiakto, ST (peneliti anggota) yang telah mempresentasikan materi “Perancangan instrumen telemetri untuk observasi meteo vertikal daerah Sidoarjo-Surabaya”. dengan penjabaran sebagai berikut.
Halaman 1 BAHAN PRESENTASI PROGRAM INSENTIF RISET TERAPAN PENINGKATAN KEMAMPUAN PENELITI DAN PEREKAYASA ( PKPP ) TAHUN 2012 DI BALINGDA PROPINSI JATIM SURABAYA Tanggal 26 April 2012
Judul : PERANCANGAN INSTRUMENT TELEMETRI UNTUK OBSERVASI METEO VERTIKAL DAERAH SIDOARJO – SURABAYA
Personil : Ir. Lalu Husnan Wijaya Ir. Nanang Widodo, M. Si. Ir. Bambang Setiahadi M.Sc. Ir. Eko Ribut Supriyanto Dra. Ambar Susi Hardini Toni Subiakto, S.T Hari Susanto Tohirin Drs.Dwi Witanto
Halaman 2. Menjelaskan judul perekayasaan, personil yang mendukung program ristek PKPP tahun 2012
Halaman 3 Menjelaskan sasaran perekayasaan yang menekankan penguasaan perancangan sistem telemetri untuk observasi meteo vertikal yang dapat dipindah-tempatkan.
Halaman 4 Menjelaskan lokasi groundbase riset atmosfer BPD LAPAN Watukosek sebagai tempat kegiatan perancangan instrument telemetri
Halaman 5 Menjelaskan pengamatan atmosfer dengan balon stratosfer di BPD LAPAN Watukosek
Halaman 6 Menjelaskan latar belakang perlunya instrumen meteo vertikal yang mobile sebagai tuntutan kemajuan pengamatan atmosfer.
Halaman 7 Menjelaskan urutan kegiatan persiapan dan pengukuran data meteo vertikal di BPD LAPAN Watukosek
Halaman 8 Menjelaskan rangkaian elektronik intrumen Pre-Amplifier yang berfungsi penguat sinyal dari beberapa parameter atmosfer vertikal.
Halaman 9 Menjelaskan beberapa instrumen telemetri untuk meteo vertikal berikut hasil amatannya.
Halaman 10 Menjelaskan blog diagram perancangan instrument meteo vertikal, dari beberapa instrumen yang diintegrasikan untuk pengukuran parameter-parameter atmosfer.
Halaman 11 Menjelaskan hasil observasi meteo vertikal dengan instrumen statis di BPD LAPAN Watukosek. Berikut grafik data tekanan vs ketinggian, temperature vs ketinggian, kelembaban vs ketinggian dan konsentrasi ozon vs ketinggian.
Halaman 12 Menjelaskan daftar pustaka yang digunakan.
2. BIODATA peneliti utama dan peneliti.
BIODATA 1.
Nama
: Ir. Lalu Husnan Wijaya
2.
NIP
: 19550518 198503 1004
3.
Jabatan
: Peneliti Utama
4.
No Telp
: 085655060486
5.
Alamat email
:
[email protected] BIODATA
1.
Nama
: Ir. Nanang Widodo, M.Si
2.
NIP
: 19630210 198912 1002
3.
Jabatan
: Peneliti
4.
No Telp
: 081333 307090
5.
Alamat email
:
[email protected] BIODATA
1.
Nama
: Ir. Bambang Setiahadi, M.Sc
2.
NIP
: 19570214 198603 1002
3.
Jabatan
: Peneliti
4.
No Telp
: 087856 962017
5.
Alamat email
:
[email protected] BIODATA
1.
Nama
: Dra. Ambar Susi Hardini
2.
NIP
: 19661004 199312 2001
3.
Jabatan
: Peneliti
4.
No Telp
: 081231 34915
5.
Alamat email
:
BIODATA 1.
Nama
: Ir. Eko Ribut Supriyanto
2.
NIP
: 19630512 198603 1008
3.
Jabatan
: Peneliti
4.
No Telp
: 081551 47336
5.
Alamat email
:
[email protected]