Kuat Karena Mengakar
KAMIS,14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
HARGA: RP 3.000
www.radarsukabumi.com
60 Warga Sukabumi Gabung Gafatar Mantan Ketua Gafatar Bantah Aliran Sesat SUKABUMI - Organisasi Masyarakat (Ormas) Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) saat ini menjadi sorotan di berbagai kalangan. Lantaran aksi mereka yang dianggap menyimpang dari ajaran agama Islam. Gafatar yang terbentuk sejak 2011 dan mulai berkembang beberapa tahun terakhir ini tidak hanya melebarkan sayapnya di kota-kota besar. Namun keberadaannya itu sudah masuk di Sukabumi pada 2012 si-
lam. Mantan Ketua DPC Gafatar Sukabumi, Supono mengaku, organisasinya itu tidak merasa menyimpang dari ajaran agama Islam. Terlebih, kegiatannya lebih dominan dalam kegiatan sosial seperti donor darah dan kegiatan positif lainnya. “Gafatar bukanlah aliran sesat yang selama ini diisukan oleh masyarakat. Awal
60 WARGA..Baca Hal 4
Diselidiki Pemda SUKABUMI - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) dan Kota Sukabumi menyelidiki kejelasan Organisasi Masyarakat (Ormas) Gerakan Fajar Nusantara (Gafatar) di Sukabumi. Sementara ini, pemkab mengimbau agar masyarakat mewaspadai keberadaan ormas tersebut, serta tidak main hakim sendiri. Pasalnya, keberadaan Gafatar di Sukabumi belum dapat dipastikan menjadi salah satu ormas yang radikal atau menyesatkan. Perlu identifikasi secara menyeluruh, serta melibatkan semua pihak. Agar, semua anggota yang sudah bergabung menjadi anggota dan pengurus Gafatar Sukabumi tidak menjadi anggota masyarakat yang dikucilkan di lingkungannya.
„Mewaspadai Ormas Gafatar yang berada di Sukabumi itu harus, tapi masyarakat jangan main hakim sendiri. Serta, jangan pernah mengucilkan serta menjauhi semua anggota yang dikabarkan sebanyak 60 orang tersebut di tengah-tengah masyarakat Kabupaten Sukabumi,‰
Sempat Ditolak Kesbangpol
ALI ISKANDAR
DISELIDIKI..Baca Hal 4
Kepala Bidang (Kabid) Sarana Keagamaan Pemkab Sukabumi
SUKABUMI - Organisasi Gafatar yang diduga beraliran sesat, ternyata sempat mendaftarkan diri sebagai salah satu organisasi kemasyarakatan ke Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kota Sukabumi, beberapa waktu lalu. Namun, ditolak. Tak hanya itu, pantauan
1*
$ 5 $ 5/
Radar Sukabumi, berbagai aktivitas Gafatar sempat terdeteksi saat akan melakukan kegiatan sosial. “Kita juga mendapatkan surat edaran (SE) dari Ditjen Kesbangpol, agar jangan sampai organisasi tersebut terdaftar di
SEMPAT..Baca Hal 4
SEPI: Kondisi Rumdin Wabup Kabupaten Sukabumi nampak sepi dan terlihat tak terurus di Jalan Siliwangi, kemarin (13/1).
7(
FOTO:IKBAL/RADARSUKABUMI.
Tak Sabar Ingin Gunakan Rumdin Wabup SUKABUMI - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Sukabumi, Hanafie Zein sudah mempersiapkan berkas untuk melakukan ruislag yang disetujui Bupati dan Wakil Bupati
Sukabumi terpilih, Marwan Hamami dan Adjo Sardjono. Terlebih, persetujuan tersebut juga mendapat restu dari Ketua
TAK..Baca Hal 4
GRAFIS:YUZHARDWIKA.RADARSUKABUMI
AGENDA
Hari Ini
Lebih Dekat dengan Dirjen Kebudayaan Hilmar Farid
Hary Tanoe Siap Lantik DPD Perindo Sukabumi
BUNYAMIN ( Pembina DPD Perindo Kota Sukabumi)
SUKABUMI - Ketua Umum Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Hary Tanoesoedibjo, hari ini (14/1), dipastikan berkunjung kembali ke Sukabumi. Kunjungannya tersebut untuk melantik jajaran pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) dan dan Dewan Pimpinan Ranting (DPRt) Partai Persatuan Indonesia (Perindo) se-Kota dan
HARY..Baca Hal 4
SUBUH
04:26
Budayawan Pertama Non-PNS yang Duduk di Birokrasi sebagai Dirjen Kebudayaan, kementerian yang mendapat sambutan seperti Hilmar. Sebab, Hilmar menjadi budayawan pertama non-PNS yang ditunjuk duduk di birokrasi. Sebuah harapan bagi budayawan untuk mendapat perhatian yang lebih baik dari pemerintah melalui Kemendikbud. Pria kelahiran Bonn, Jerman, 8 Maret 1968, itu tidak sendirian dilantik sebagai pejabat Kemendikbud. Jajaran eselon I lain yang dilantik adalah Kepala
Umumnya, kursi direktur jenderal (dirjen) diisi oleh pejabat karir. Tapi, kemendikbud mendobrak tradisi tersebut. Hilman Farid menjadi budayawan pertama yang menempati posisi tersebut. M. HILMI SETIAWAN, Jakarta
KAMIS, 31 Desember 2015, merupakan momen spesial bagi Hilmar Farid. Hari itu dia dilantik Anies Baswedan sebagai Dirjen Kebudayaan Kemendikbud. Ucapan selamat bertebaran di medsos, baik Twitter maupun Facebook. Terutama dari para budayawan yang mendapat harapan baru dengan ditunjuknya Hilmar
METROPOLIS Tak Berizin, Satpol PP Segel Gudang Kaca „Teu Aya Pamasukan Mereun... Sok Atuh Geura....‰
SUKABUMI EKSPRES PKL ‘Dibiarkan’ Menjamur „Tartibkeun Atuh Pa.... Tong Dikatalangsarakeun.....!!!‰
BUDAYAWAN..Baca Hal 4
SEKARANG KLIMIS: Hilmar Farid, budayawan yang dulu senang berambut panjang, kini tampil rapi. Terlebih setelah ditunjuk menjadi Dirjen kebudayaan. FOTO:MIFTAHULHAYAT/JAWA POS
DZUHUR
12:03
ASHAR
15:29
MAGRIB
18:17
ISYA
19:32
Email:
[email protected]
NASIONAL
HALAMAN 2
RADAR SUKABUMI
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
Jelang JK Bersaksi, Pengamanan Diperketat JAKARTA - Wakil Presi d e n Ju s u f K a l l a a k a n member ikan kesaksian meringankan untuk terdakwa kor upsi mantan Menteri ESDM Jero Wacik d i P e n g a d i l a n Ti p i k o r Ja k a r t a , K a m i s ( 1 4 / 1 ) . Pengamanan Pengadilan Tipikor diperketat. “Protokolnya ke sini (pengadilan) kemarin,” kata Koordinator Pengamanan Pengadilan Negeri
Jakarta Pusat Wachidin, Rabu (13/1). Dia mengatakan, sterilisasi sudah dilakukan. Mulai dari tempat parkir, hingga ruang tunggu sudah disiapkan. “Pintu masuk juga diperketat,” katanya. Rencananya, JK akan member ikan kesaksian di ruang Kartika I Pengadilan Tipikor. Ruangan juga sudah dicek. “Kema-
rin sudah mengecek ruang sidang,” ungkapnya. Rencananya sidang akan dimulai pukul 10.00. Sugiyono, Kuasa Hukum Jero mengatakan bahwa JK dipastikan akan hadir memberikan kesaksian. “Pak JK insyaallah hadir dan belum ada perubahan,” katanya dikonfirmasi, Rabu (13/1). (boy/ jpnn)
Ilustrasi pengamanan
FIGUR
IKO UWAIS
Ditegur Guru Anak BAKAT silat Iko Uwais, tampaknya, sudah menurun kepada putrinya, Atreya Syahla Putri Uwais. Buktinya, gadis cilik itu terlihat mahir mempraktikkan gerakan-gerakan silat Iko. Menurut laporan guru di sekolah, Atreya kerap memamerkan jurus silatnya tersebut kepada teman di sekolahnya. Melihat hal itu, guru Atreya justru ngeri sendiri. Maklum, usia Atreya baru menginjak dua tahun. Gara-gara ulah putrinya itu, Iko pun kena tegur sang guru. Iko bercerita, beberapa waktu lalu, dirinya baru menerima rapor Atreya. Dalam buku rapor tersebut, guru Atreya berpesan kepada Iko dan Audy. ’’Pesannya begini, coba mama dan papanya perhatikan, gerakan silat jangan digunakan dengan temannya. Sama istri saya, tulisannya dimasukin ke media sosial,’’ ungkap Iko, lalu tertawa. Iko paham betul alasan di balik teguran itu. Dia sadar anaknya memang masih terlalu muda untuk melakukan silat. Secara pribadi, Iko pun mengaku heran. Selama ini, dia tidak pernah mengajari putrinya gerakan silat. Usut punya usut, Atreya ternyata meniru gerakan Iko melalui video. ’’Dia suka lihat dari handphone ibunya. Mungkin ada gerakan saya saat fighting,’’ ujarnya. Tidak ingin kejadian tersebut terulang, Iko pun mulai waspada. Dia akan berhati-hati untuk menyimpan rekaman video gerakan silat di ponsel. Dia juga bakal meminta Audy untuk menghapus video-video fighting-nya yang tersimpan di ponsel agar Atreya tidak mencuri-curi melihat dan mempraktikkan gerakan-gerakan silat itu. (and/c19/end)
WAJAH BANGSA
FOTO: JPNN
Masyarakat Iran melancarkan protes kepada Arab Saudi yang telah mengeksekusi ulama Syiah Nimr al-Nimr sambil membakar foto pangeran Sultan bin Abdul Aziz al-Saud.
Target Ambisius Dubes RI untuk Iran JAKARTA--Dubes LBBP RI untuk Republik Islam Iran merangkap Turkmenistan Octavian Alimudin mengaku ingin mempererat hubungan Indonesia dengan negara konflik tersebut. Octavian
berharap bisa menjalankan misi Indonesia untuk mendamaikan Arab Saudi dan Iran. “Menlu juga saat ini sedang lakukan pembicaraan. Jadi dalam konteks ini tentunya kami akan mengikuti arahan
dari presiden dan menlu. Yang utama adalah perkuat hubungan bilateral antara Indonesia dengan Iran dan Turkmenistan,” ujar Octavian di Istana Negara, Jakarta, Rabu (13/1). Menurutnya, Indonesia memiliki banyak modal untuk membantu perdamaian Arab-Iran. Salah satunya karena Indonesia termasuk negara dengan penduduk
pemeluk agama Islam terbanyak. Ditambah Indonesia bergabung dengan OKI bersama dua negara tersebut. “Modal kita berdasarkan keanggotaan di organisasi internasional ataupun secara bilateral bisa digunakan untuk membantu,” imbuhnya. Octavian ini mengatakan, saat ini Menteri Luar Negeri Retno LP. Marsudi sedang mengadakan pertemuan
tingkat tinggi dengan pemerintah Iran untuk membahas langkah perdamaian. Ia enggan menyebut dasar konflik kedua negara itu karena saat ini masih berproses mencari solusi perdamaian. “Harapannya akan ada poin-poin yang nanti bisa ditindaklanjuti juga dari dubes dengan melakukan pendekatan,” tandas Octavian. (flo/jpnn)
Oknum TNI Penganiaya Bakal Dilaporkan ke Presiden JAKARTA – Menteri Pemberdayaan Perlindungan Perempuan dan Anak (PPPA) Yohanna Yambise memastikan akan melaporkan penganiayaan yang menimpa Thorik (13) ke Presiden Joko Widodo. Hal itu disampaikan Yo-
hanna setelah menjenguk dan melihat kondisi Thorik di Rumah Sakit Prikasih, Pondok Labu, Jakarta, Rabu (13/1). “Tugas saya adalah pembantu presiden, dimana ada kekerasan terhadap anak maka negara hadir dan me-
lihat. Saya akan lapor ke presiden,” kata Yohanna. Yohanna menegaskan, akan melawan siapapun yang melakukan kekerasan serta eksploitasi pada anak. Begitu pun kasus penganiayaan yang dilakukan oleh oknum tentara pada Thorik.
Menurut Yohanna, Kementerian PPPA akan terus mengawasi Thorik beserta keluarganya. Tak sampai disitu, bahkan Yohanna akan membentuk tim khusus untuk menyelidiki penganiyaan yang dilakukan oknum prajurit marinir.
“Saya akan kembali lagi dengan tim saya dari pemberdayaan perempuan dan anak. Itu tugas kami, karena ada deputi pertumbuhan anak dan perkembangan anak. Mereka berdua akan bertemu saya dan akan kaji ini,” ujarnya.(Mg4/jpnn)
ILUSTRASI:BAGUS/JAWA POS
Melirik Karya Tulis Bloger
Telat Semenit, Potong Tunjangan PEMKOT Banjarmasin, Kalimantan Selatan, memperketat pengawasan terhadap pegawai. Kini mereka diwajibkan melakukan presensi dengan sidik jari tiga kali sehari. Telat satu menit saja, tunjangan kinerja mereka bakal dipotong. Aturan tersebut berlaku sejak 7 Januari lalu berdasar surat edaran dari Badan Kepegawaian Daerah (BKD) dan Diklat Kota Banjarmasin. Namun, sebelum diberlakukan, aturan itu sempat diuji coba pada Desember lalu.Hanya, saat itu para PNS di lingkungan DPRD Kota Banjarmasin melakukan presensi empat kali. Yakni, pukul 08.00, pukul 12.00, pukul 14.00, dan pukul 16.30 Wita. Sementara itu, PNS lain hanya melakukan presensi tiga kali pada pukul 08.00, pukul 13.00– 14.00, dan pukul 16.30 Wita.’’Ya capek sih kalau sampai presensi empat kali. Repot juga. Untung sekarang ini tidak lagi,’’ kata salah seorang PNS di DPRD Kota Banjarmasin Muhammad Ilmi.Di sisi lain, Sekretaris DPRD Kota Banjarmasin Faturrahim mengakui, soal presensi PNS di DPRD Kota Banjarmasin hanya salah paham. ’’Tafsiran kami presensi itu empat kali. Ternyata cuma tiga kali,’’ ungkapnya.Menurut dia, salah paham mengenai presensi itu hanya terjadi pada Desember. Pada awal Januari, aturan presensi sudah diperbaiki. ’’Lucu juga sih PNS lain cuma tiga kali, tapi kami empat,’’ ucapnya.Presensi, tambah Faturrahim, diperketat agar PNS bisa disipilin di kantor. ’’Besarannya dari 1 persen hingga 1,5 persen,’’ jelasnya. (eka/JPG/c15/diq)
Heboh Surat Terbuka Perempuan Muda soal Biduan Mesum NETRI Yeni mengirim surat terbuka kepada Walikota Pariaman tentang persoalan maraknya pentas orgen tunggal dengan biduan berpakaian minim. Sontak, surat terbuka perempuan muda yang aktif menulis di blog itu bikin heboh netizen. Siapa sebenarnya Netri ini? Mengapa ia berani menulis surat terbuka dengan memposisikan diri sebagai kemenakan? Berikut pertemuan Padang Ekspres (Jawa Pos Group) dengan perempuan murah senyum tersebut. Zikriniati ZN--Pariaman MENGAWALI pejumpaan dengan Padang Ekspres, Netri Yeni, 24, yang saat ini berprofesisebagaipenulislepas,takmenyangkatulisannyaitumendapat tanggapan positif dari berbagai kalangan. Tulisan itu sebenarnya dibuat pada tahun 2013 lalu, berawal karena kerisauannya melihat maraknya orgen tunggal dengan biduan berpakaian minim dimana-mana. Padahal saat itu Pemko Pariaman sedang gembar-gembornya dengan gerakan maghrib mengaji. Ia berharap gerakan positif Pemko Pariaman itu akan mengurangi kegiatan orgen tunggal mesum itu. Hingga niat untuk memuat tulisan di blognya itu ia undur
saja, dengan harapan situasi berubah, orgen tunggal mesum ditinggalkan orang. “Saat menulis itu saya sedang PL di SMPN 3 Pariaman, sebagai mahasiswa STKIP YDB Lubuk Alung.Jadimungkinbanyakyang mengira saya seorang guru. Saat ini keseharian saya adalah penulis lepas, saya belum mengajar,” ujarnya sekaligus ingin mengklarifikasi pemberitaan media yang menyebutkan ia seorang guru. Harapannyatentang“Maghrib Mengaji” bisa menekan maraknya pentas orgen tunggal berbiduan seksi, jauh panggang dari api. Alih-alih berkurang, kehadiran orgen maksiat itu menjadi-jadi.
FOTO: IST FOR PADANG EKSPRES/JPG
Netri Yeni.
Netri tak menyangka, di kota kecil kelahirannya, hal tersebut seakan sudah biasa. Padahal saat hidup di kota besar, anak keempatdarilimabersaudaraini tak pernah menemui “hiburan” yang lebih mirip diskotik jalanan ini. Justru di kampungnya dengan mudah ia temui, saat mengunjungi pesta pernikahan tetangga, teman, kerabat dan lainnya. “Kalau saya tanya ke yang punyapesta,kenapaharuspakaiorgenbegini.Katamerekakalautak begini tak ramai, saya cuma bisa tersenyum kecut saja,” ujarnya. Yang membuat hatinya pedih, saat sedang menyapu di pagi hari,diamendengarobrolandua bocahingusanberpakaianSDse-
dangberceritaperkaraartisorgen yang oleh pria mabuk diselipkan uang ke bagian tubuhnya. Ditambah lagi kerisauan teman-teman sebayanya yang tak dapat tidur kalau sudah musim baralek, karna orgen mesum beraksi hingga jelang subuh. Ibaratnya, azan subuh saja yang sanggup menghentikan aksi orgen mesum itu. Sengaja, kata Netri, dalam tulisan surat terbuka kepada Walikota Pariaman itu ia memposisikan diri sebagai kemenakan. Alasannya, hubungan mamak kemenakan lebih dekat dibandingkan hubungan Pak Walikota dengan warga. Netri sadar, sebagai pengambil kebijakan Pemko Pariaman, wa-
likotasudahberupayamembuat kebijakan dengan membuat Perdatentangbatasanmaksimal orgentunggalhinggapukul00.00 dan biduan menggunakan pakaian sopan. Namun memang realitanya, Perda itu memang belum maksimal aplikasinya di lapangan. Untuk itu ia berharap dengan surat terbuka itu, jeritan hatinya didengar. Menurutnya, maraknya orgen tunggal mesum itu sudah sampai pada batas yang tak bisa ditolerasi lagi. “Makanya tulisan itu kemudian saya posting di blog saya beberapa waktu lalu.Sayaberharapadagebrakan besar di sini. Sebagai generasi muda, jika diperlukan saya siap membantu,” ujarnya. Secara terpisah, Wakil Wali Kota Pariaman Genius Umar menyebutkan Pemerintah Kota Pariamansudahbanyakberbuat untuk mengatasi permasalahan ini. Bahkan Genius mengaku sering seorang diri datang ke pesta pernikahan yang menggelar orgen maksiat tersebut dan menghentikannya saat itu juga. “Hal itu sering saya lakukan, sayalihatdisiniperanmasyarakat cukup besar. Kalau masyarakat tak setuju ini tentu bisa dihentikan, berikan sanksi sosial kepada yang membuat orgen mesum tersebut,” ujar Genius. (*)
MIMBAR PUBLIK
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
Gurandil Pongkor ‘Hijrah’ ke Sukabumi
Kirimkan Foto atau Unek-unek Anda terhadap layanan publik seperti PLN, PDAM, PT Pos, Telepon, Jalan Rusak, Pungli, Kemacetan, Pembuatan KK/K T P / S I M / Pa s p o r /
Sertifikat Tanah, dll. Ketik :
MPB(spasi)isipesan Kirim ke
0857-2163-9400 Layanan ini bertarif normal
atau kirimkan melalui E-mail :
[email protected] telp : 0266 - 219 204 fax: 0266-210 615
Cantukan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan (untuk layanan PDAM/ PLN/Telkom) dan lampirkan fotokopi KTP. Kirimkan ke Redaksi Radar Sukabumi, Jl. Salabintana KM 3,5 Panjalu Sukabumi
Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggungjawab atas dampak langsung maupun tidak, pasca pemuatan tulisan.
Jadi Gak Diangkat PNS SAYA istri dari Honorer K2 Dinas Perhubungan Komunikasi dan Informasi (Dishubkominfo) Kabupaten Sukabumi. Jadi gak diangkat Pegawai Negeri Sipil (PNS)? terasa pusing pisan. Kalau
perintah tugas kerja lebih dari ke PNS. Padahal, TKS tidak di gaji sepeser pun. Makan anak dan istri mengandalkan uang Rp 20 ribu tapi kerja tiga hari sekali. Itu juga banyak dimarahin
orang karena kerjaannya mengatur kemacetan jalan. Gaji UMR aja atuh Pak BKD?
0857597269xx
Tembakau ‘Cap Gorila’ masih Beredar LAPOR pak Radar, tembakau Cap Gorila masih beredar di Sukabumi. Diduga tembakau tersebut
mengandung zat adiktif dan psikotropika sejenis ganja. Anak-anak muda/remaja senang mengkonsumsi tem-
bakau ini karena bisa sakau. 087820754904
Perbaiki Jalan Cikidang-Cikarang MOHON kiranya Pemda Sukabumi memperbaiki kerusakan Jalan di Cikidang-
Cikarang yang rusak bertahun-tahun.
Pak Narso 083891802841
Nomor Telepon
Penting 113 atau (0266) 222155 123 atau (0266) 221163 (0266) 222142 147 atau (0266) 220666 (0266) 222542
Polres Sukabumi Kota (0266) 245068 1. Polsek Cikole 2.. Polsek Gunung Puyuh 3.. Polsek Citamiang 4.. Polsek Warudoyong 5.. Polsek Baros 6.. Polsek Cibereum 7.. Polsek Lembursitu 8.. Polsek Cisaat
(0266) 215785 (0266) 218182 (0266) 216110 (0266) 241712 (0266) 221834 (0266) 234919 (0266) 231210 (0266) 222352
9. PPolsek Sukabumi 10.. Polsek Sukaraja 11.. Polsek Sukalarang 12.. Polsek Kadudampit 13.. Polsek Kebon Pedes 14.. Polsek Cireunghas 15.. Polsek GN.Guruh
(0266) 223298 (0266) 221745 (0266) 261349 (0266) 214643 (0266) 245983 (0266) 243376 (0266) 6325354
Polres Sukabumi (0266 - 434110) (0266) 531136 1. Polsek Cibadak (0266) 534110 2.. Polsek Nagrak (0266) 621210 3.. Polsek Cikidang (0266) 321110 4.. Polsek Cikembar (0266) 731210 5.. Polsek Cicurug (0266) 531853 6.. Polsek Parung Kuda 7.. Polsek Kalapa Nunggal (0266) 620110 8.. Polsek Palabuhanratu (0266) 431110 9.. Polsek Warung Kiara (0266) 321823 (0266) 431034 10. 0. Polsek Cisolok 11. 1. Polsek Jampang Tengah : (0266) 460110 (0266) 341125 12. 2. Polsek Sagaranten (0266) 6461567 13. 3. Polsek Lengkong (0266) 14. 4. Polsek Ciemas 0266) 490295 15. 5. Polsek Surade
16 Polsek Cidahu 16. 17. 17 7. Polsek Parakan Salak 18. 18 8. Polsek Simpenan 19. 19 9. Polsek Cikakak 20. 20 0. Polsek Purabaya 21. 21 1. Polsek Tegal Buleud 22. 22 2. Polsek Kali Bundeur 23. 23 3. Polsek Ciracap 24. 24 4. Polsek Jampang Kulon 25. 25 5. Polsek Bojong Genteng 26. 26 6. Polsek Caringin 27. 27 7. Polsek Nyalindung 28. 28 8. Polsek Gegerbitung 29. 29 9. Polsek Curug Kembar
(0266) 733598 (0266) 735117 (0266) 490599 (0266) 6440361 (0266) 340099 (0266) (0266) (0266) 490487 (0266) 490110 (0266) 620580 (0266) 238307 (0266) 480110 (0266) 241592 (0266) -
PENULIS cerita binatang atau fabel ternama memang Aesof, seorang penulis dari sebuah pulau kecil di Ionia. Namun, fabel sebagai cerita rakyat atau folklor pun telah di kenal begitu luas di masyarakat Nusantara, bisa jadi, karena keheterogenan flora dan fauna di wilayah ini, entah berapa ratus ribu fabel yang menyebar di masyarakatnya, diceritakan dari generasi dan generasi. Di Tatar Sunda ada fabel ‘Sakadang Monyet jeung Sakadang Kuya”. Dengan berbagai derivasi dan turunan cerita yang dibahasakan baik di rumah oleh orangtua kepada anak-anaknya juga di sekolah oleh para guru kepada para siswanya. Pembahasaan fabel Sakadang Monyet jeung Kuya ini merupakan media penyampaian pesan-pesan moral dalam kehidupan. Antara rasionalisme yang dianut oleh Sakadang Monyet atau sikap Deep Thinking yang sering dilakukan oleh Sakadang Kuya. Fabel Sakadang Monyet jeung Kuya merupakan sebuah refleksi dan proyeksi
(0266) 225180 (0266) 432081 (0266) 531261 (0266) 248022
(0266) 222663 5. RSI.Assyifa 6. RS. Hermina (0266) 6252525 (0266) 6250905 7. RS. KarƟka Medikal Center M
PALANG MERAH INDONESIA (PMI)
KA PANGRANGO
Stasiun Sukabumi Bogor
Stasiun Sukabumi Bogor
Stasiun Sukabumi Bogor Eksekutif / Eko AC
KA. 101 Dtg Brkt 05.00 07.03 -
KA. 103 Dtg Brkt 10.05 12.08 -
KA. 105 Dtg Brkt 15.45 17.48 -
Stasiun Sukabumi Cianjur
Stasiun Sukabumi Cianjur
Stasiun Sukabumi Cianjur
KA. 102 Dtg Brkt 05.45 07.05 -
KA. 104 Dtg Brkt 10.20 11.41 -
KA. 106 Dtg Brkt 15.50 17.10 -
kita sama sekali tidak menemukan ada tanda-tanda bahwa di daerah tersebut ada sebuah telaga besar atau danau saat ini. Padahal, penamaan sebuah kampung atau lembur di masa lalu selalu identik dengan kondisi alam di daerah tersebut. Pertanyaan mendasar dari fakta yang terlihat sekarang adalah : kemanakah telaga besar tersebut? Bukan tanpa alasan jika di daerah yang memanjang dari Santiong hingga Tegallega pada jaman dahulu memiliki beberapa telaga purba, kontur alam di daerah tersebut bisa dijadikan salah satu alasan. Perkampungan Santiong, Pangkalan Kulon, dan Tegal Jambu hingga abad ke 18 masih memiliki nama Situgede, saat ini, bekas sebuah telaga purba terlihat dari kontur alam sebelah barat santiong hingga ke Bojongloa
TURYAMAN Sebidang tanah berikut segala sesuatu diatasnya sesuai SHM No. 625/Citarik seluas 225 m2 atas nama YEYEN, terletak di Blok Bagbagan Desa Citarik, Kec. Palabuhanratu, Kab. Sukabumi, Jawa Barat. Nilai Limit : Rp. 200.000.000,- (Dua Ratus Juta Rupiah) Uang Jaminan : Rp. 60.000.000,- (Enam Puluh Juta Rupiah)
2.
ACEP HILMAN NURYAMAN Sebidang tanah berikut segala sesuatu diatasnya sesuai SHM No. 190/Makasari seluas 295 m2 atas nama VERAWATI FAJRIN, terletak di Blok Cirangkong, Desa Makasari, Kec. Kalapanunggal, Kab. Sukabumi, Jawa Barat Nilai Limit : Rp. 206.250.000,- (Dua Ratus Enam Juta Dua Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah) Uang Jaminan : Rp. 62.000.000,- (Enam Puluh Dua Juta Rupiah)
3.
Bogor - Sukabumi Stasiun Bogor Sukabumi
Stasiun Bogor Sukabumi
Stasiun Bogor Sukabumi
KA. 104 Dtg Brkt 07.55 09.59 -
KA. 106 Dtg Brkt 13.25 15.29 -
KA. 108 Dtg Brkt 18.30 20.41 -
KA SILIWANGI / PANGRANGO
Sukabumi - Cianjur
KANG WARSA
1.
Jadwal Perjalanan Kereta Api Sukabumi - Bogor
Oleh :
Berdasarkan Pasal 6 UU No. 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan atas Tanah beserta benda-benda yang berkaitan dengan Tanah, PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk MUR Area Sukabumi akan melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor, terhadap debitur:
(0266) 236447 (0266) 236974 (0266) 213119 (0266) 226551
1. PMI Kab. Sukabumi 2. Unit Tranfusi Darah PMI Kab. Sukabumi 3. PMI Kota Sukabumi 4. Unit Donor Darah (UDD) Kota Sukabumi
Eksekutif / Eko AC
kehidupan dua masyarakat; masyarakat yang hidup di pegunungan dan yang tinggal di dekat perairan (bantaran sungai dan tepi danau), masyarakat berburu dan meramu. Dalam ilmu sosial karakter utama masyarakat gunung adalah keras, teguh, mengutamakan paguyuban, komunalis, karakter mereka dibentuk oleh lingkungan pegunungan. Sementara ciri utama masyarakat yang tinggal di bantara sungai dan tepi danau memiliki karakter sungguh-sungguh dan tenang, lebih banyak diam, mayoritas masyarakat Sunda memiliki karakter ini. Pada beberapa ribu tahun lalu karakter ini dimiliki oleh karuhun Sunda dan dimanfaatkan dalam bentuk meditasi dan berpikir kontemplatif. Di Kota Sukabumi terdapat beberapa ‘kampung’ yang menggunakan kata Gunung dan Situ, seperti; Gunungpuyuh, Gunung Parang, Lembursitu, Situmekar, Situendah, dan Situgede. Namun untuk saat ini, misalkan Lembursitu,
PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN
RUMAH SAKIT 1. RSUD R.Syamsudin S.H 2.. RSUD Palabuhan Ratu 3.. RSUD Sekar Wangi 4. RS Betha Medika
Cianjur - Sukabumi Stasiun Cianjur Sukabumi
Stasiun Cianjur Sukabumi
Stasiun Cianjur Sukabumi
gurandil ini membuat lobang/merusak hutan. Mohon Polhut/polisi menangkap para gurandil ini.
083818278940
Mari Kita Jaga Air Sukabumi KUALITAS air di tanah Sukabumi cukup bagus, karena terbukti banyak produsen air mengambil untuk menjualnya ke ibukota dan wilayah Indonesia. Misalnya produk Aqua, Pocari, Kratingdaeng, Yakult, Super 02, Indomilk, Ichitan berku-
bik-kubik diambil untuk dijual ke wilayah Indonesia. Untuk itu, mari kita jaga agar kualitas dan kekayaan air kita ini untuk kesejahteraan masyarakat Sukabumi. 087872040747
Sakadang Monyet jeung Kuya
Cantumkan Identitas Lengkap
6. PPemadam Kebakaran 7. PPLN Gangguan PJU 8. G Kota K Sukabumi 99.. TTelkom 10. KODIM 0607
S AYA ha n ya m e n g i n gatkan penambang emas (Gurandil) dari Gunung Pongkor, Kabupaten Bogor banyak yang ‘hijrah’ alias pindah ke wilayah perbukitan Lengkong-Sagaranten atau lahan Perhutani. Para
OPINI
Terima kasih.
110 1. Polisi 2.. Ambulans 118 3.. BASARNAS 115 4.. Kantor Pos (0266) 222542 Kota Sukabumi 5.. PDAM TBW (0266) 221172
HALAMAN 3
RADAR SUKABUMI
KA. 103 Dtg Brkt 08.15 09.36 -
KA. 105 Dtg Brkt 13.50 15.10 -
KA. 107 Dtg Brkt 18.15 19.35 -
DENI SETIAWAN Sebidang tanah berikut segala sesuatu diatasnya sesuai SHM No. 439/Warudoyong seluas 160 m2 atas nama ABIDIN, terletak di Kel. Warudoyong, Kec. Warudoyong, Kota Sukabumi, Jawa Barat Nilai Limit : Rp. 165.510.000,- (Seratus Enam Puluh Lima Juta Lima Ratus Sepuluh Ribu Rupiah) Uang Jaminan : Rp. 50.000.000,- (Lima Puluh Juta Rupiah) Sebidang tanah berikut segala sesuatu diatasnya sesuai SHM No. 173/Warudoyong seluas 165 m2 atas nama DENI SETIAWAN, terletak di Blok Gg. Mesjid No. 26 Rt. 2/II, Kel. Warudoyong, Kec. Warudoyong, Kota Sukabumi, Jawa Barat Nilai Limit : Rp. 110.025.000,Uang Jaminan : Rp. Sebidang tanah berikut segala sesuatu diatasnya sesuai SHM No. 30/Warudoyong seluas 65 m2 atas nama DENI SETIAWAN, terletak di Blok Warudoyong, Kel. Warudoyong, Kec. Warudoyong, Kota Sukabumi, Jawa Barat Nilai Limit : Rp. 84.825.000,- (Delapan Puluh Empat Juta Delapan Ratus Dua Puluh Lima Ribu Rupiah) Uang Jaminan : Rp. 26.000.000,- (Dua Puluh Enam Juta Rupiah)
PELAKSANAAN LELANG Hari/Tgl : Kamis / 28 Januari 2016 Waktu : 11.30 WIB Tempat : KPKNL Bogor, Jl. Veteran No. 45 Bogor Dengan ketentuan sebagai berikut: 1. Setiap peserta harus menyetorkan uang jaminan ke rekening Atas nama KPKNL Bogor RPL 023 Nomor 0003904821 pada Bank BNI Cabang Bogor paling lambat 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang telah efektif diterima. 2. Peserta lelang wajib membawa fotocopy identitas diri (KTP/SIM), fotocopy NPWP dan asli bukti setoran uang jaminan dan bila penyetor selaku kuasa, wajib menunjukan dan menyerahkan Surat Kuasa kepada KPKNL Bogor disertai dengan fotocopy identitas diri (KTP/SIM) Pemberi Kuasa dan Penerima Kuasa. 3. Besaran setoran uang jaminan harus sama dengan nilai yang telah ditentukan. 4. Peserta yang tidak memenuhi butir (1), (2), dan (3) tidak dapat menjadi peserta lelang. 5. Peserta lelang yang telah memenuhi butir (1), (2), dan (3) diatas dianggap telah melakukan registrasi dan wajib melakukan penawaran lelang. Apabila peserta dimaksud tidak memenuhi ketentuan ini akan dimasukan ke dalam Daftar Hitam Lelang dan tidak boleh mengikuti lelang di wilayah kerja Kanwil DJKN Jawa Barat selama 3 (tiga) bulan sejak tanggal pelaksanaan ini. 6. Peserta lelang wajib hadir di tempat pelaksanaan lelang sesuai jadwal yang telah ditentukan. 7. Pelunasan pembayaran lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang. Apabila tidak dipenuhi, maka dinyatakan batal dan wanprestasi, serta uang jaminan disetorkan ke Kas Negara sebagai penerima lain-lain. 8. Kondisi tanah dan bangunan yang dijual dalam kondisi sesungguhnya sesuai lokasi dan dengan semua cacat dan kekurangannya. Kami menganjurkan peminat untuk melihat dan memeriksa obyek yang bersangkutan sebelum pelaksanaan lelang. 9. Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi PT. BTPN, Tbk MUR Area Sukabumi, Jl. A Yani Ruko 235 No. 4 Sukabumi, Telp. 0266-243882 pada hari dan jam kerja. 10. Syarat-syarat lain ditentukan pada saat lelang. Sukabumi, 14 Januari 2016 PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional, Tbk MUR Area Sukabumi
merupakan cekungan dengan kedalaman puluhan meter yang telah menjadi areal persawahan dan pemukiman penduduk. Kontur alam ini begitu terlihat jelas jika dilihat dari Cipanengah Hilir dan Tegal Jambu. Untuk wilayah Lembursitu, tanda-tanda jika pada jaman dahulu pernah memiliki telaga purba adalah kontur alam yang membentang dari Bojongloa hingga Tegallega dan Pasar Saptu membentuk cekungan (calubek) dengan kedalaman beberapa meter. Patut diduga, karena telaga purba ini hilang
karena beberapa adanya perubahan lapisan atas kerak bumi sebagai akibat pergeseran lempeng Cimandiri. Telaga-telaga purba itu kini telah hilang membentuk areal persawahan (rawa), sejalan dengan sudah jarangnya dibahasakan fabel Sakadang Monyet jeung Sakadang Kuya di dalam kehidupan masyarakat. Cerita yang akan menarik di masa yang akan datang adalah tentang hilangnya persawahan akibat digerus oleh pabrikpabrik yang sudah mulai mengakar di daerah perbatasan kota dan kabupaten Sukabumi.(*)
PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 UU No. 4 Tahun 1996 tentang Hak Tanggungan atas Tanah beserta benda-benda yang berkaitan dengan Tanah, PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional Tbk MUR Area Sukabumi akan melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor, terhadap debitur: 1. WIDIARTI Sebidang tanah berikut segala sesuatu diatasnya sesuai SHM No. 53 seluas 945 m2 atas nama widiyarti subadri, terletak di Desa Jayabakti, Kec. Cidahu, Kab. Sukabumi, Jawa Barat. Nilai Limit : Rp. 611.855.000,- (Enam Ratus Sebelas Juta Delapan Ratus Lima Puluh Lima Ribu Rupiah) Uang Jaminan : Rp. 184.000.000,- (Seratus Delapan Puluh Empat Juta Rupiah)
PELAKSANAAN LELANG Hari/Tgl : Kamis / 28 Januari 2016 Waktu : 09.30 WIB Tempat : KPKNL Bogor, Jl. Veteran No. 45 Bogor Dengan ketentuan sebagai berikut: 1. Setiap peserta harus menyetorkan uang jaminan ke rekening Atas nama KPKNL Bogor RPL 023 Nomor 0003904821 pada Bank BNI Cabang Bogor paling lambat 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang telah efektif diterima. 2. Peserta lelang wajib membawa fotocopy identitas diri (KTP/SIM), fotocopy NPWP dan asli bukti setoran uang jaminan dan bila penyetor selaku kuasa, wajib menunjukan dan menyerahkan Surat Kuasa kepada KPKNL Bogor disertai dengan fotocopy identitas diri (KTP/SIM) Pemberi Kuasa dan Penerima Kuasa. 3. Besaran setoran uang jaminan harus sama dengan nilai yang telah ditentukan. 4. Peserta yang tidak memenuhi butir (1), (2), dan (3) tidak dapat menjadi peserta lelang. 5. Peserta lelang yang telah memenuhi butir (1), (2), dan (3) diatas dianggap telah melakukan registrasi dan wajib melakukan penawaran lelang. Apabila peserta dimaksud tidak memenuhi ketentuan ini akan dimasukan ke dalam Daftar Hitam Lelang dan tidak boleh mengikuti lelang di wilayah kerja Kanwil DJKN Jawa Barat selama 3 (tiga) bulan sejak tanggal pelaksanaan ini. 6. Peserta lelang wajib hadir di tempat pelaksanaan lelang sesuai jadwal yang telah ditentukan. 7. Pelunasan pembayaran lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang. Apabila tidak dipenuhi, maka dinyatakan batal dan wanprestasi, serta uang jaminan disetorkan ke Kas Negara sebagai penerima lain-lain. 8. Kondisi tanah dan bangunan yang dijual dalam kondisi sesungguhnya sesuai lokasi dan dengan semua cacat dan kekurangannya. Kami menganjurkan peminat untuk melihat dan memeriksa obyek yang bersangkutan sebelum pelaksanaan lelang. 9. Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi PT. BTPN, Tbk MUR Area Sukabumi, Jl. A Yani Ruko 235 No. 4 Sukabumi, Telp. 0266-243882 pada hari dan jam kerja. 10. Syarat-syarat lain ditentukan pada saat lelang. Sukabumi, 14 Januari 2016 PT. Bank Tabungan Pensiunan Nasional, Tbk MUR Area Sukabumi
PENGUMUNAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan pasal 6 UU Hak Tanggunggan No 4 Tahun 1996 , PT.BPR SEMESTA MEGADANA akan melaksanakan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor terhadap jaminan debitur :
1. Isnarwari Sebidang tanah seluas 224 m2 berikut bangunan diatasnya yang terletak di Kp.Cigadog Rt 003/015 Palimabelas Desa. Cikembar Kec. Cikembar Kab. Sukabumi SHM No 838 atas nama Ibrahim. Harga limit Rp. 150.000.000,- Uang Jaminan Rp. 30.000.000,-
Pelaksanaan Lelang : Kamis/28 Januari 2016, Pukul 11:00 wib –Selesai Tempat : KPKNL Bogor, Jl Veteran No 45 Bogor Syarat-syarat Lelang : 1. Setiap Peserta harus menyetorkan uang jaminan ke rekening RPL 023 KPKNL Bogor PT. BANK BNI (Persero) Tbk kantor Cabang Bogor No Rek: 0003904821 paling lambat 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang telah efektif diterima, dengan mencantumkan nama penyetor/peserta lelang serta no SHM dan atas nama pemilik objek yang diminati pada slip setoran. Contoh : Risma/SHM No 838 An. Ibrahim 2. Ketentuan pembayaran setoran uang jaminan berlaku satu setoran uang jaminan untuk satu objek yang di lelang. 3. Pelunasan pembayaran lelang paling lambat 5 (lima) hari setelah pelaksanaan lelang 4. Kondisi Tanah dan Bangunan yang akan dijual dalam kondisi sesungguhnya sesuai lokasi dan semua cacat dan kekurangannya, peserta lelang wajib melihat mengetahui dan menyetujui aspek legal dari objek yang akan dilelang 5. Setiap peserta lelang wajib melakukan penawaran paling sedikit sama dengan limit dalam hal peserta lelang tidak melakukan penawaran sebagaimana dimaksud dikenakan sanksi tidak diperbolehkan mengikuti lelang selama 3 (tiga) bulan di wilayah kerja Kanwil DJKN Jawa Barat. 6. Penawaran lelang dilakukan secara lisan dengan harga semakin meningkat atau naik-naik 7. Para Peminat lelang diwajibkan mempunyai NPWP 8. Syarat-syarat lainya akan ditentukan pada saat lelang 9. Keterangan lebih lanjut hubungi BPR SEMESTA MEGADANA kepada Dadan Risnandarsyah Tlp (0266) 226222 / 08164864485 Sukabumi, 14 Januari
2016
TTD
PT.BPR SEMESTA MEGADANA
TERUSAN
HALAMAN 4
KAMIS,14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
RADAR SUKABUMI
60 Warga Sukabumi Gabung Gafatar
Diselidiki Pemda
sambungan dari Hal 1
sambungan dari Hal 1
ketertarikan saya mengikuti Gafatar karena tertarik dengan kegiatan-kegiatan positif pada tahun 2012,” jelas Supono melalui telepon selularnya kepada Radar Sukabumi, kemarin (13/1). Saat itu, masih kata Supono, pertama ia mengenal Gapatar saat mengikuti acara seminar tentang kebangsaan. “Kalau enggak salah saat seminar tentang Soekarno. Saya lihat tidak hanya sekadar seminar tetapi juga ada kegiatan bakti sosial seperti donor darah, tanam pohon dan mereka bekerja secara suka rela tanpa meminta imbalan. Makanya saya waktu itu tertarik untuk ikut gabung dan hingga terpilih menjadi Ketua DPC Gafatar Sukabumi,” bebernya. Namun, diakui pria kelahiran Jawa ini, sudah dua bulan ini, dirinya tidak lagi terlibat dalam kegiatan Gafatar. Terlebih dirinya sudah tidak lagi di Sukabumi. “Saya sudah off mbak, sudah dua bulan ini saya udah enggak gabung lagi kegiatan Gafatar dan saya pun sudah tidak tinggal lagi di Kota Sukabumi lagi sejak satu bulan ini,” akunya. Diakuinya, ia pun sempat mendapat beberapa penolakan atas kegiatannya tersebut dari sejumlah ormas di Sukabumi. Padahal menurutnya, aksi sosial yang dilakukan Gafatar tak ada satupun yang menyimpang dalam soal keagamaan. Supono sendiri menyebut anggotanya di Sukabumi sebanyak 60 orang. Ia juga tidak hanya aktif di Sukabumi, melainkan ia juga di Depok. Dikatakannya, Organisasi Gafatar sendiri beberapa tahun terakhir menjadi salah satu organisasi besar. Bahkan sejak kemunculannya lima tahun silam Gafatar sukses merekrut anggota baru bahkan hampir di 34 provinsi Organisasi Gafatar muncul. “Beberapa waktu lalu dengar kabar katanya di Sukabumi sekarang 60 anggota
“Mewaspadai Ormas Gafatar yang berada di Sukabumi itu harus, tapi masyarakat jangan main hakim sendiri. Serta, jangan pernah mengucilkan serta menjauhi semua anggota yang dikabarkan sebanyak 60 orang tersebut di tengah-tengah masyarakat Kabupaten Sukabumi,” ungkap Kepala Bidang (Kabid) Sarana Keagamaan Pemkab Sukabumi, Ali Iskandar saat dihubungi Radar Sukabumi, kemarin (13/1). Dirinya mengungkapkan, Pemkab Sukabumi akan melakukan pendataan terlebih dahulu mengenai keberadaan anggota dan pengurus Gafatar di Sukabumi yang melibatkan semua pihak di Kabupaten Sukabumi. Lantaran, masyarakat tersebut menjadi tanggung jawab Pemkab Sukabumi untuk mendapatkan perlindungan serta bisa kembali ke jalan yang benar. “Dalam waktu dekat kita bersamadenganlembagaterkait yangberadadiKabupatenSuka-
FOTO:IST
DISOROT : Terakhir postingan Gafatar Sukabumi di jejaring sosial Facebook pada Maret 2015 lalu.
itu hasil rekrutan yang baru, tetapi kalau kegiatannya saya kurang tahu mereka masih aktif atau enggak di Sukabumi,” jelasnya. Sementara itu, disinggung soal keterkaitan salat merupakan hal yang tidak wajib, dikatakan Supeno, hal tersebut tidak benar. Pasalnya, di Organisasi Gafatar sendiri tidak hanya orang Islam, melainkan dari berbagai agama seperti Hindu, Budha dan Kristen. Ia pun mengakui jika ia seorang muslim KTP dan soal ibadah ia tidak terlalu taat. “Kalau menurut saya itu terkait persepsi masingmasing karena yang masuk Gafatar dari berbagai kalangan. Ya mungkin yang menjawab seperti itu memang orangnya saja jarang salat. Tetapi kita juga ada kok yang taat agamanya juga ada jadi wajar saja kalau menurut saya, apalagi organisasi kita ideologinya kepada Pancasila bukan kepada agama,” jelas Supeno. Supono juga mengakui bahwa organisasinya menganggap Ahmad Musadeq sebagai sesepuh dalam organisasinya tersebut. “Kebetulan kalau ketemu langsung enggak pernah. Tetapi kalau di Gafatar Ahmad Musadeq ini sudah kita anggap sebagai sesepuh di organisasi kita,” terangnya. Sementara itu, ditemui secara terpisah, Sekretaris Majelis Ulama Indonesia
(MUI) Cabang Kota Sukabumi, Muhammad Kusoy menuturkan, hingga saat ini pihaknya masih menunggu kajian dari MUI Pusat terkait fatwa yang akan diberikan kepada Organisasi Gafatar ini. Namun meskipun demikian, pihaknya akan tetap waspada terkait keberadaan organisasi ini. “Kita masih menunggu kajian dari pusat, tetapi sambil menunggu itu kita juga sedang melakukan langkahlangkah ke depan antisipasi keberadaan Gafatar yang dicurigai ini,” terangnya. Kendati latar belakang pendiri organisasi tersebut, yakni Ahmad Musadeq yang pernah terkait aliran sesat, akibat mengaku nabi setelah Nabi Muhammad SAW. Namun Kusoy belum bisa menyimpulkan apakah Gafatar merupakan aliran sesat atau bukan. “Kalau melihat dari Ahmad Musadeq-nya memang orang ini pernah masuk aliran sesat. Tetapi kita juga perlu mengkaji ulang makanya kita tidak mau gegabah,” tegasnya. Kusoy juga menyebutkan, setidaknya ada sekitar 70 aliran yang masuk dalam kajian MUI se-Jawa Barat. Sedangkan untuk Ormas Gafatar belum masuk dalam kajian MUI. Ia pun mengimbau kepada seluruh masyarakat untuk tetap waspada terhadap organisasi baru dan belum jelas latar belakangnya. (wdy/cr5/t)
Hary Tanoe Siap Lantik DPD Perindo Sukabumi sambungan dari Hal 1
Kabupaten Sukabumi. Ketua DPD Kota Sukabumi, Adinda Maulana Muhamad mengatakan, kehadiran ketua umumnya itu yakni mengesahkan secara resmi kepengurusan Perindo.“Pak Hari Tanoe siap hadir untuk melantik kami,” tandas Adinda kepada Radar Sukabumi, kemarin (13/1).Ia juga mengklaim, kedatangannya untuk melantik pengurus DPC Perindo pun mendapatkan dukungan dari berbagai
tokoh Sukabumi. Salah satunya Pemilik Bravo Sports Arena, Cisaat Kabupaten Sukabumi, H Bunyamin y a n g s i a p s e p e nu h n y a mensukseskan acara dan kepartaian Perindo. “Dukungan dari tokoh Sukabumi mengalir dengan deras. Bahkan, Haji Bunyamin juga masuk dalam Pembina DPD Perindo Kota Sukabumi,” terangnya. Bunyamin menambahkan, dirinya siap berkecimpung dalam dunia politik dan mendukung kesuksesan Perindo yang menargetkan
akan tampil gemilang pada Pilpres 2019. “Sosok Ketua Umum Perindo, Hary Tanoe ini sosok yang bersih dan tulus demi memajukan Indonesia,” kata Bunyamin yang juga Pemilik Bravo Sports Arena, Cisaat Kabupaten Sukabumi ini. Ia juga menyebutkan, kini Perindo gencar membidik generasi muda agar terlibat dalam kepengurusan. Makanya, ia juga terlibat sebagai pembina. “Saya sangat sejalan dengan Perindo yang mencetak generasi muda untuk maju,” pungkasnya. (lan/d)
bumi, akan melakukan pendataan dan pembinaan kepada semua masyarakat yang pernah menjadi anggota dan pengurus Gafatar Sukabumi,” ujarnya. Agar bisa mengetahui sepak terjangGafatarSukabumi,lanjut Ali, pihaknya akan berdialog secaralangsungdengananggota dan pengurus Gafatar Sukabumidalammelakukanaktivitas kesehariannya. Lantaran, ia juga ingin mengetahui praktik keagamaan yang digunakan dalam keseharian mereka, dan melihat semua legalitas formal dari Ormas Gafatar tersebut. Setelah itu, baru dapat memastikan Ormas Gafatar tersebut bertentangan dengan Pancasila dan Undang Undang 1945 serta dengan syariat Islam atau tidak. “Untuk memastikan Ormas Gafatar itu menyimpang atau tidak,kitakanmelihatdululegalitas formalnya serta aturan yang ada pada ormas tersebut. Serta, kita juga akan mintai keterangan dari semua anggota Gafatar,” terangnya. Sementara itu, Wakil Walikota Sukabumi, Achmad
Fahmijugamenegaskan,diKota Sukabumi tidak ada Sekretariat Ormas Gafatar. Adapun soal foto dirinya bersama anggota Gafatar dalam kegiatan kerja bakti tersebut, hanya sebatas pertemuansingkatdantidakada kerja sama khusus. “Saya pastikan tidak ada Sekretariat Gafatar di Kota Sukabumi. Saat itu mereka datang menawarkan diri untuk membantu warga dan unsur Kelurahan Subangjaya yang sedang mengadakan kegiatan kerja bakti,” tegas Fahmi kepada awak media di ruangannya, kemarin (13/1). Ia menambahkan, sebelumnya tidak mengetahui seluk belukOrmasGafatarsecarakhusus,namundarihasilperbincangannya, ormas ini hanya menitikberatkanpadabidangsosial. “Katanya sekretariatnya di atas Kelurahan Subangjaya dan itu bukan wilayah Kota Sukabumi,” tambahnya. Menurut Fahmi, ormas yang dianggap terlarang ini sempat akan mengagendakan kegiatan donor darah yang
melibatkan Pemerintah Kota Sukabumi. Namun, saat ditelusuri legalisas dan latar belakangnya yang tidak jelas, Pemerintah Kota Sukabumi meminta untuk tidak ikut mendukung kegiatan tersebut. “Saat itu mereka pun sempat mencantumkan logo pemkot di pamplet kegiatan sosialnya dan kita langsung meminta mereka mencopotnya. Alasannya, mereka tidak terdaftar di Kesbangpol,” terangnya. Sementara itu, disinggung soal larangan pemkot untuk Ormas Gafatar tersebut, mantan Wakil DPRDKotaSukabumiinibelum bisa berbuat banyak. Sebab, belummenerimakebijakandari Majelis Ulama Indonesia (MUI) pusat. “KitaberharapMUIpusat bisa mengeluarkan fatwanya, agar pemerintah memiliki kekuatan,” aku Fahmi. Kendati demikian,wargaKotaSukabumi diimbau agar selalu waspada dengan perubahan perilaku di lingkungankeluarganya.“Ketahanan keluarga harus diperkuat,” pungkasnya. (cr5/why/t)
Sempat Ditolak sambungan dari Hal 1
kotadankabupaten.Jadi,hingga kini Organisasi Gafatar itu tak pernah terdaftar pada kami,” ungkap Kepala Kesbangpol Kota Sukabumi, Bude Daryana, kemarin(13/1).DijelaskanBude, sejak Gafatar beraktivitas di Kota Sukabumi, pihaknya langsung menelusuri paham organisasi tersebut dengan melibatkan TNI dan juga Polri. Hasilnya diketahui, paham organisasi itu lebih menjurus ke Negara Islam Indonesia (NII). “Waktuitu,ketikamerekaakan kembalimelaksanakankegiatan donor darah di salah satu hotel di Kota Sukabumi, kami saat itu bersama polres dan TNI langsung memanggil pengurusnya dan menghentikan kegiatannya,”ujarnya.Lantasapakomentar Bude saat disinggung soal kabar yang santer di masyarakat
menyebut banyak pegawai negeri sipil (PNS) sempat masuk Gafatar? Bude Daryana memastikan, untuk Kota Sukabumi tidak ada keterlibatan PNS yang gabung dalam Gafatar. Jumlah keanggotaanGafatardiKotaMochiinidiperkirakanmencapai40 orang. “Hasil pantauan anggota mereka, mayoritas berasal dari luar daerah seperti Cianjur dan Bogor.Dankamibelumbisamemastikanapakahanggotanyaitu masyarakat biasa atau bukan,” bebernya. Dirinya bahkan memastikan, hingga sekarang tidak adalagiaktivitasGafatar.Namun demikian,Budebersamajajaran dan Komunitas Intelijen Daerah (Kominda) tetap melakukan pengawasan. Dengan cara terus memonitor adanya potensi dan indikasi aktivitas mereka di Kota Sukabumi. “Terakhirmerekaberaktivitas itu waktu ada kegiatan donor darah di salah satu hotel,
sekitar tahun 2015. Pernah juga merekaikutsertadalamkegiatan di Lapang Merdeka, tapi kami deteksi itu bukan kegiatan mereka langsung,” katanya. Terpisah, Sekretaris Daerah (Sekda)KotaSukabumi,Hanafie Zain mengatakan, pihaknya mewaspadaiintervensijaringanjaringan organisasi terstruktur, masif, dan sistematis yang bisa memengaruhi kalangan PNS di lingkungan Pemkot Sukabumi. Pengawasan itu tak terlepas maraknya PNS di sejumlah daerah di Indonesia yang tiba-tiba ‘menghilang’, lantaran ikut bergabung dengan organisasi-organisasi tersebut, salah satunya Gafatar. “Harus dilakukan pengawasan melekat dari atasan, menyikapi kejadian seperti ini. Jika anak buah saya kedapatan berperilaku agak menyimpang dari norma-norma yang sudah ada, maka perlu segera ada
pembinaan,” aku Hanafie. Dirinya menilai, labilnya akidahseseorangituberkaitandengankepercayaan.Ketikasuasana hati sedang labil, lalu ada orang yang mencoba memengaruhi, tidak menutup kemungkinan bisa saja orang itu mudah terpengaruh. “Yang kami khawatirkan itu ada organisasi sistematis yang ujung-ujungnya mengajak orang bergabung dengan ISIS,” tukasnya. Hanafie menegaskan, sejauh ini di lingkungan Pemkot Sukabumi tidak pernah terjadi kasus PNS yang bergabung dengan organisasi-organisasi tak jelas. Upaya pengawasan dan pembinaanharusterusdilakukansecara berkelanjutan kepada para PNS. “Pengawasan dan pembinaan tak hanya dari atasannya langsung, tapi juga pembinaan yang dilakukan oleh ulama,” pungkasnya. (bal/t)
Tak Sabar Ingin Gunakan Rumdin Wabup sambungan dari Hal 1
DPRD Kabupaten Sukabumi, Agus Mulyadi. Menurutnya, pelaksanaan ruislag tersebut harus dilakukan secepatnya. Terlebih, kondisi pelayanan di Instalasi Gawat Darurat (IGD) RSUD R Syamsudin SH Kota Sukabumi benar-benar sudah membeludak. “PerluasanRumahSakitBunut itu memang kebutuhan yang mendesak untuk masyarakat Kota dan Kabupaten Sukabumi. Rumah sakit ini bukan milik Pemerintah Kota Sukabumi saja dalam penggunaannya. Artinya pemiliknya Pemerintah Kota Sukabumi tapi dalam pemanfaatannya semua masyarakat baik kota atau kabupaten,” katanya. Hanafie menjelaskan, sebenarnya untuk perluasan
IGDinisudahhampirsatutahun pemkotmerintiskerjasamadengan kepala daerah yang lama. Saat itu memang sudah ada kesepakatan bersama dengan pemkab.Konsepawalnya,pihak pemkot akan menyewa lahan tersebut selama tiga tahun. “Nantinya setelah tiga tahun tersebut apa mau dibeli atau diruislag, kita siap saja,” ujarnya. Lanjutnya, pembahasan kerja sama tersebut harus terhenti lantaran pada waktu itu mereka sedang sibuk menghadapi pemilihan bupati dan wakil bupati. Namun, Hanafie mengaku gembira bahwa Bupati, Wakil Bupati terpilih dan Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi sudah merespons positif. “Ya kan dulu Wakil Bupati terpilih, Pak Adjo Sardjono termasuk di dalamnya saat menjabat sekda
ketika melakukan pembasahan kerja sama sebelumnya. Pasti dia sudah tahu rencana kita,” jelasnya. Ditanya keinginan Bupati terpilih dengan cara ruislag atau mendirikan bangunan senilai harga Rumdin Wabup di Palabuhanratu? Hanafie juga merespons positif. Kalau memang nanti setelah dinilai harganya melalui mekanisme yang sesuai aturan, pihaknya nanti akan membuatkan bangunan di Palabuhanratu. “Ya semua opsi bisa terjadi, baik itu disewa atau diruislag. Jika sudah terjadi kesepakatan dengan bupati baru. Keuangan rumah sakit kan cukup banyak, Bunut mempunyai keleluasaan pembiayaan, kalau ada uang mau dibeli yang kita beli saja,” bebernya.Hanafiemenjelaskan, jika memang ada konsep lain
asalkan ada kesepakatan tak jadi masalah. Contohnya jika ingin tukar guling Kantor Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) yang berada di samping Pendopo Kabupaten Sukabumi di Jalan Jenderal A Yani dengan Rumdin Wabup tersebut itu pun bisa terjadi. Artinya, kebutuhan perluasaan itu cukup penting karena tidak bisa digantikan ke wilayah lain. “Ya intinya asal ada kesepakatan saja, semakin cepat semakin baik, IGD bisa mempermudah evakuasi dan mekanismepelayanan,”katanya. Selain Rumdin Wabup, perluasan IGD itu ada lahan rumah Dinas Koperasi. Pihaknya bersedia menyediakan tempat tinggal yang baru untuk menggantikan lahan tersebut. “Saat ini kita juga sedang melakukan negosiasi,” tukasnya. (bal/d)
Budayawan Pertama Non-PNS yang Duduk di Birokrasi sambungan dari Hal 1
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Dadang SuhendarsertaStafAhliMendikbudBidangPendidikanKarakter Arie Budhiman. Ditemui di ruangannya di kompleksKemendikbud,Senayan, Jakarta, kemarin petang, Hilmar mengaku baru menghadiri kegiatan bersama rekan-rekan budayawan. ”Maaf, ini jadwalnya banyak sekali. Persiapan WCF (World Culture Forum, Red) yang digelar September nan ti di Bali,” ujarnya. WCF itu bakal menjadi event akbar pertama yang harus disukseskan Hilmar bersama jajarannya. Dia mengatakan, WCF tidak akan digarapjajaranPNSataubirokrat saja. Budayawan-budayawan dan pelaku seni dari seluruh Indonesia juga dilibatkan. Dalam kepemimpinannya, Hilmar mengidamkan melibatkan masyarakat umum lebih besar. Sebab, tutur dia, budaya itu berkembang di masyarakat. Dia tidak membatasi budaya hanya
kegiatanpertunjukanatauaspek estetika. Agenda besar lain yang menunggu anak pasangan (almarhum) Agus Setiadi dan (almarhumah) Elsje Petronela itu adalah Europalia, festival yang digelar tahun depan. Dalam ajang tersebut Indonesia menjadi tamu kehormatan. Hilmar mengatakan, dalam Europalia itu, delegasi Indonesia akan manggung berkeliling Benua Biru (Eropa). ”WCF maupun Europalia harus lancar. Pesan promosi kebudayaan Indonesia harus muncul,” tutur Hilmar, lantas nyeruput kopi di meja kerjanya. Bicara soal ngopi, Hilmarmengakusudahmenjadi budaya. Dia bahkan menyebut seperti terlahir dari secangkir kopi. Hilmar menyatakan sudah pernah mencicipi kenikmatan hampir semua jenis kopi. Namun, lidahnya lebih nyantol dengan kopi Bali. Bagi dia, kopi dari Pulau Dewata itu paling nikmat. Ngomong-ngomongsoalkopi, Hilmar sampai ingin membuat si hitam legam tersebut sebagai
media promosi budaya. ”Kopi tidak sebatas menjadi bagian dari khazanah kuliner Nusantara,” kata dia. Lebih dari itu, kopi juga akan dijadikan duta budaya. Kopi akan disampaikan sekaligus dengan kisah-kisah kebudayaan yang melekat di dalamnya. Lalu, sambil sedikit merebahkan badan di sandaran kursi, Hilmar bercerita soal kisah hidupnya nyemplung ke dunia kebudayaan. Dia mengaku masuk ke kebudayaan bukan sebagai pelaku seni. ”Soal kesenian, sayabisasihmaingitar,”ucapdia. Tetapi,keterampilanbermaingitarnya masih belum masuk level untuk dipertunjukkan. Hilmar menceritakan,pada1987dirinya tercatatsebagaimahasiswaIlmu Sejarah Universitas Indonesia. Kemudian, memasuki awal 1990, Hilmar cenderung bergiat dalam diskusi-diskusi kebudayaan. Dia memfokuskan diskusi kebudayaan dari aspek sosial dan historinya. Masa-masa itu memang sedang lagi in diskusi tentang cultural studies. Topik
HARIAN PAGI
RADAR SUKABUMI Jl. Salabintana KM 3,5 Panjalu Kab. Sukabumi, Telp. (0266) 219204 /Fax. (0266) 219322
diskusinya saat itu antara lain adalah perihal hegemoni. Khususnya hegemoni rezim Orde Baru.Diamengakubegituheran mengapa hegemoni Orde Baru begitu kuat. ”Sampai orang mau mengeluarkan ekspresinya itu takut,” herannya. Memang saat itu sedang gencar pemberedelan media yang kritis dan sensor yang terlalu ketat. Di ujung diskusinya soal hegemoni Orde Baru tersebut, Hilmar sempat berpikir apakah masyarakat sendiri masuk dalam sistem penciptaan hegemoni itu. Sehingga hegemoni rezim Pak Harto begitu dijalankan masyarakat secara masif. Setelah lulus kuliah pada 1997, Hilmar tergabung dalam perkumpulan pers alternatif. Pers alternatif adalah perkumpulan orang yang merasa prihatin atas upaya pemberedelan media massa mainstream waktu itu. ”Tapi,sayatidaksampaimenjadi wartawan profesional di media massa,”katadia.Beberapatahun kemudian, Hilmar bersama
rekannya membuat wadah Jaringan Kerja Budaya. Di wadah tersebut Hilmar menerbitkan majalah bertajuk Media Kerja Budaya. Media itu berisi esaiesai dan tulisan ringan tentang kebudayaan. Hasil-hasil kajian kebudayaan masuk dalam media bentukan Hilmar tersebut. Tetapi, umur majalahnya tidak lama karena kesibukan pengurusnya. Akhirnya Hilmar bergabungdalamperkumpulan Praxis. Dia lantas ditunjuk sebagai ketua Praxis pada periode 2012–2016. Hilmar pun merasa mendapatkanmomentum.Saat masa baktinya sebagai ketua Praxis selesai, Hilmar sekarang berfokus menjadi Dirjen Kebudayaan Kemendikbud. Praxis, cerita Hilmar, adalah perkumpulan 57 orang. Mereka berlatar budayawan dan praktisi di bidang lain seperti sosial dan pendidikan. Namun, dia menegaskan bahwa inti kajian Praxis ada di sektor kebudayaan. Hilmarmenyadaribakalmelalui tantangan yang besar dalam menjabat Dirjen Kebudayaan.
Antara lain mengawal semangat revolusi mental dan membangun Indonesia dari pinggiran ala Presiden Joko Widodo (Jokowi). Diamenyatakan,revolusimental dan pem bangunan Indonesia tidak terlepas dari aspek kebudayaan. Apakah nanti tidak ada hambatan saat ngopeni para budayawan yang khas dengan ”kebebalannya”? Hilmar sempat tersenyum. Dia menjelaskan, dirinya besar di lingkungan budayawan. Karena itu, dia optimistis bisa bekerja bersama-sama dengan para budayawan.Dia berjanji Kemendikbud bakal memfasilitasi penyediaan wahana bagi para budayawan dan seniman untuk berekspresi. Melihat di media online maupun di website pribadinya, Hilmar sering tampil dengan rambut gondrong. Tetapi, sekarang dia sudah tampil dengan gaya rambut pendek. Hilmar mengatakan,tidakadaalasankhusus dirinya mengubah tampilan rambutnya. ”Sekarang ini rambut gondrong sudah tidak men-
jadi style lagi,” tuturnya lantas tertawa. Dia mengungkapkan bahwa sudah sekitar dua tahun tak lagi tampil dengan rambut gondrong. Pengangkatan Hilmar sempat diiringi suara sumbang. Antara lain terkait dengan posisinya yang menjadi tim relawan Jokowi saat Pemilihan Umum Presiden (Pilpres) 2014. Saat itu Hilmar terlibat dalam pembahasan dan penyusunan semacam ”GBHN”-nya kampanye Jokowi. Selain itu, soal sosokHilmaryangnon-PNSdan kini menjabat Dirjen (jabatan struktural birokrasi), semakin kencang berembus isu bahwa dia adalah titipan Jokowi. Namun, pria yang juga menjadi komisaris Krakatau Steel tersebut mengaku tetap akan fokus bekerja. Dia menyatakan diangkat sebagai Dirjen Kebudayaan melalui proses seleksi terbuka. Selain itu, tim seleksi objektif dalam melakukan penilaian. Dia bertekad menghadapisuara-suaramiringtersebut dengan kerja maksimal di Kemendikbud. (*/c9/end)
PRESKOM: Misbahul Huda KOMISARIS: H.M. Alwi Hamu PELAKSANA DIREKSI: Aswan Achmad,Hety GENERAL MANAGER : Untung Bachtiar PEMIMPIN REDAKSI : Untung Bachtiar REDAKTUR PELAKSANA: Sri Sumarni REDAKTUR SENIOR: Rahmad Yanadi KORLIP: Ferly Rizal REDAKTUR: Nurfalah, Andri Somantri ASSISTEN REDAKTUR Handi Salam, Wahyu REPORTER: Widi Fitria, Rendi Rustandi, Ujang Herlan BIRO CICURUG: Andri Somantri GRAFIS: Yuzhar dwika PHOTOGRAPHER: - PRACETAK/ PERWAJAHAN: Ridho Cahya(Koordinator), Wishnu Handika, Darwin Sandy, Hamdan Eka TEKNOLOGI INFORMASI (IT): Beni Irawan IKLAN: Vega Sukmayudha (koordinator) Jakarta: M. Romdhoni PEMASARAN:Asep Gunawan (koordinator) KEUANGAN : Wiwin Winarti HRD: Didit Rahma Aditya BOGOR: GRAHA PENA Jl. K.H.R. Abdullah Bin Muhammad Nuh Bogor Telp. (0251) 7544001 (Hunting) Faks. (0251) 7544008PERWAKILAN JAKARTA: GRAHA PENA Lt. 6 Jl. Kebayoran Lama No. 12 Jakarta 12210Telp./Fax.: (021) 53699624 E-MAIL:
[email protected] [email protected] BANK: BCA Cabang Utama Sukabumi. No Rekening: 0383029209 PENERBIT: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP:651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 PERCETAKAN: PT Bogor Media Grafika. Wartawan Radar Sukabumi selalu dibekali identitas dan tidak diperbolehkan menerima apa pun dari narasumber.
PENDIDIKAN KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
HALAMAN 5
RADAR SUKABUMI
Mahasiswa STISIP Bedah Film Ajak Peserta Pahami Jurnalistik Sekolah Anda Punya Agenda Kegiatan dan Punya Prestasi yang Ingin Dipublikasikan?
SUKABUMI - Sejumlah mahasiswa Jurusan Ilmu Komunikasi Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Politik (STISIP) Widyapuri Mandiri Sukabumi menggelar kegiatan bedah film bertajuk ‘Nobar and Discuss Nightcrawler’, di Aula STISIP Widyapuri Mandiri Sukabumi, kemarin (13/1). Dalam kegiatan itu, selain dihadiri puluhan mahasiswa
STISIP Widyapuri Mandiri, sejumlah mahasiswa dari perguruan tinggi lain pun ikut menghadiri kegiatan tersebut. Ketua Pelaksana Kegiatan, Dewi Afianti mengatakan kegiatan nonton bareng (nobar) ini tidak hanya untuk menikmati karya sebuah film, melainkan bisa mengambil makna dan pesan dari film tersebut. “Pada kesempatan
ini para mahasiswa jurusan ilmu komunikasi membedah film Nightcrawler, karena pada film tersebut sesuai jurusan yang dijalankannya dan film ini menjelaskan tentang keadaan wartawan pada saat ini,” ujar Dewi kepada Radar Sukabumi. Ia menambahkan, penayangan film tersebut sekaligus mengkritisi profesi wartawan, yang mana sebagian dari mereka sudah mulai melupakan etika
jurnalistik. “Mereka yang menyaksikan film tersebut bisa lebih mengerti tentang etika jurnalistik dan lebih mengetahui tentang profesi wartawan yang sesungguhnya,” tambahnya. Sementara itu, Sekretaris Program Studi Jurusan Ilmu Komunikasi, Syubanudin Murom mengapresiasi kegiatan yang diselenggarakan para mahasiswa jurusan ilmu komunikasi. Menurut dia, kegiatan ini sebagai kegiatan masukan
untuk mata kuliah perencanaan komunikasi, sehingga mampu mensukseskan mata kuliah perencanaan komunikasi yang sedang dijalaninya. “Peran komunikasi sangat diperlukan sehingga untuk melaksanakan kegiatan apapun peran komunikasi sangat penting, dan kegiatan ini sebagai ajang ekspresi, ajang pembuktian teori, dan menambah pengalaman dalam dunia nyata,” pungkasnya. (cr6/e)
Silahkan kirimkan Foto/Rilis Kegiatannya atau bisa menghubungi langsung Wartawan kami Contact Person
0856 5932 5959 Kantor Redaksi : (0266) 219204 Email
[email protected]/
[email protected]
SMK Berkontribusi Kurangi Angka Kemiskinan J A K A R TA – M e m peroleh pendidikan Sekolah Menengah Kejuruan
(SMK) dianggap tidak kalah dengan pendidikan di Sekolah Menengah Atas
FOTO : PANJI SETIAJI // RADAR SUKABUMI
DISKUSI : Para mahasiswa yang menghadiri kegiatan tersebut serius mendengarkan materi dari para narasumber
(SMA). Pendidikan SMK juga dinilai-nilai sama penting karena memiliki manfaat yang lebih juga.Anggota Koalisi Masyarakat Sipil untuk Transformasi Pendidikan (KMSTP), Eka Simanjuntak mengatakan, terdapat beberapa hal yang membuat SMK juga perlu dianggap penting. “Pertama, SMK menjadi salah satu solusi rencana peningkatan dan
Cara Kemenristek Atasi Kekurangan Dosen JAKARTA – Kemenristek dikti memiliki satu formula untuk mengatasi kekurangan dosen dengan membuat kebijakan Nomor Induk Dosen Khusus (NIDK). Sebanyak 240-an Perguruan Tinggi (PT) sempat berada dalam masa pembinaan Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti). Kebanyakan masalah ini timbul akibat dari kekurangan dosen. “Ini sebagai terobosan untuk mengatasi rasio dosen yang tidak seimbang,” ujar Direktur Jenderal Sumber Daya, IPTEK
dan Pendidikan Tinggi, Kemenristekdikti, Ali Ghufron Mukti saat peluncuran NIDK di Jakarta, Selasa (12/1). Berdasarkan data Dikti, kebanyakan PT memiliki rasio yang melebihi batas ideal, yakni 1:80 hingga mencapai 1:100. Sementara batasan idealnya adalah 1:30 untuk Program Studi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA). Untuk rasio dosen dan mahasiswa Program Studi Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) sekitar 1:45. Pria yang biasa disapa Ghufron ini menerangkan, jumlah tenaga dosen di Indo-
nesia memang masih masuk dalam kategori terbatas. Hal ini karena pelaksana proses rekrutmen hanya menjangkau kalangan tertentu yang dimulai dari jabatan paling rendah atau single entry. Oleh karena itu kurang menjaring banyak kandidat untuk menjadi dosen. NIDK ini akan diberikan kepada dosen yang diangkat PT berdasarkan penjanjian kerja yang telah memenuhi persyaratan. NIDK ini sendiri berlaku hingga dosen tersebut berusia 79 tahun. (rpb/ROL/net)
Pelajar Al-Khoeriyah Diajak Cintai Pepustakaan SUKABUMI - Sebanyak 60 pelajar Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) dan Taman Kanak-kanak (TK) AL-Khoeriyah Kampung Cihingkik Desa Sukasari Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi mengikuti kegiatan belajar sambil bermain serta bercerita atau story telling. Kegiatan yang diselenggarakan pengurus Perpustakaan Desa Sukasari ini berlangsung di Aula Kantor Desa Sukasari Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi, kemarin (13/1). Salah seorang Staf Umum Desa Sukasari, Mira Oktaviani mengatakan, acara ini sebagai ajang pro-
gram promosi Perpustakaan Desa Sukasari khususnya kepada para pelajar PAUD dan TK Al-Khoeriyah, agar lebih mencintai perpustakaan dan meningkatkan minat baca sejak dini. “Kegiatan ini merupakan yang kedua kalinya. Tahun ini jumlah peserta meningkat dari tahun sebelumnya,” ujar Mira kepada Radar Sukabumi. Ia berharap, kegiatan ini dapat menambah wawasan, pengetahuan, penguatan mental, dan membangun jati diri pelajar PAUD dan TK AL-Khoeriyah serta para gurunya. “Kami berharap dengan adanya kegiatan story
telling di Perpustakaan Desa Sukasari ini, dapat meningkatkan motivasi semua anakanak PAUD dan TK yang berada di sekitar Desa Sukasari sehingga mendapatkan ilmu yang bermanfaat,” harapnya. Sementara itu, dalam kegiatan story telling itu, anakanak nampak gembira dan menikmati kegiatan, terlebih diberikan beberapa cerita menarik yang disampaikan para narasumber dari petugas Perpustakaan Daerah Kabupaten Sukabumi. Rencananya kegiatan ini akan dilakukan setiap satu bulan sekali. (cr6/t)
FOTO : IST
DIHIBUR: Petugas perpustakaan saat menghibur peserta dari PAUD dan TK AL-Khoeriyah.
mendorong ekonomi negara,” ujar Eka seperti dilansir ROL, Rabu (13/1). Menurut Eka, lulusan SMK dinilai mampu menggerakan infrastruktur, pelabuhan dan sebagainya. Lulusan SMK juga memiliki peranan penting dalam daya saing bangsa. Kualitas mereka sangat berpengaruh pada daya saing negara di tingkat global. Di
samping itu, SMK juga menjadi salah satu cara mengatasi kemiskinan. “Kalau masyarakatnya punya skill, pasti hidupnya lebih baik,” kata Eka. Anggapan ini muncul karena visi SMK memang untuk menghasilkan lulusan yang memiliki kemampuan yang baik. Kehadiran SMK juga dinilai ikut berkontribusi dalam mengurangi pengag-
guran di Indonesia. Apalagi, dia melanjutkan, Indonesia memiliki bonus demografi. Dengan kata lain usia produktif Indonesia sampai tahun 2030 merupakan yang paling tinggi. Menurut Eka, situasi demikian harus diantisipasi dengan baik. Kalau itu sebagian besar menganggur, itu jelas akan jadi persoalan. Oleh sebab itu, pembekalan ke-
mampuan melalui SMK bisa menjadi salah satu solusinya. Eka juga berpendapat, SMK masih menjadi kelas dua bagi masyarakat. Padahal SMK memiliki kelebihan tersendiri yang artinya lulusan SMK bisa langsung kerja. Hal ini juga jelas membantu kehidupan seseorang lebih sejahtera dari penghasilannya. (rpb/ROL/net)
HALAMAN 6
BATU NUSANTARA
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
RADAR SUKABUMI
Kreasi Akik sebagai Hiasan pada Medali PON
Belajar dari Olimpiade 2008 di Tiongkok EMIR/JAWA POS
KREASI BATU: Desain medali untuk PON 2016 di Bandung yang merupakan perpaduan batu kalsedon, jasper, dan pancawarna.
Desain Gambarkan Keseimbangan Alam IDE untuk menjadikan akik sebagai hiasan medali PON tampaknya segera terwujud. Panitia penyelenggara pada prinsipnya sudah menyetujui. ”Tanggapannya positif dari panitia penyelenggara,” ucap Sujatmiko sambil menunjukkan pesan singkat dari panitia PON XIX di Bandung Minggu (13/9). Sujatmiko mengakui, pihaknya sejauh ini memang masih memasuki tahap mengajukan ide. Namun, pada akhirnya, melihat animo masyarakat, terutama pencinta batu, mereka menanggapi positif ide tersebut. ”Saya posting di Facebook ide ini, tanggapannya semua mendukung,” kata Miko, sapaan Sujatmiko. Menurut Miko, kreasi akik di medali itu nanti diharapkan dapat mempertahankan tren akik. ”Tentunya ini bisa jadi stimulus agar orang mencari akik lagi,” harapnya. Dari ide Miko, batu yang digunakan adalah yang benar-benar asli Jawa Barat. Misalnya lavender dari Sukabumi dan Tasikmalaya, jasper api dari Garut, pancawarna (limestone
jasper) dari Tasikmalaya, serta kalsedon bergambar dari Bandung. Selain di medali, Miko menyiapkan akik sebagai suvenir dengan beragam desain. Suvenir itu bisa diberikan kepada atlet dan ofisial peserta PON. ”Diharapkan menjadi daya tarik tersendiri sekaligus promosi event yang menggunakan desain medali yang berbeda,” kata dia. Menurut Miko, desain yang dikerjakan tim kriya Gem-Afia menggambarkan wilayah Jawa Barat. Lengkap dengan senjata khasnya, kujang. Selanjutnya, adanya api dalam stilasi kujang tersebut menjadi simbol keberanian dan kekuatan. Selain itu, batu mulia mengisi unsur keseimbangan alam. Penggabungan medali dan batu mulia menandakan keseimbangan antara kekuatan dan kelenturan pikiran serta perasaan aksi mental. Juga akan menjadi nilai historis yang merepresentasikan keindahan serta keseimbangan antara alam dan manusia Jawa Barat. ”Pasti nanti pamor batu dari Jawa Barat akan terangkat,” tutur Miko. (mir/c9/agm)
ATTAYAYA.NET
MIRIP DONAT: Aplikasi giok yang melingkar pada medali olimpiade 2008 di Beijing.
Suvenir Asian Games FENOMENA batu akik sudah merambah ke semua lapisan masyarakat di seluruh wilayah tanah air. Sebagai salah satu kekayaan nasional, batu khas Indonesia itu memang sudah terkenal hingga ke mancanegara. Wajar jika Menpora Imam Nahrawi ikut tertarik dan menyarankan agar batu akik dijadikan cenderamata bagi para tamu Asian Games 2018 yang rencananya diadakan di Jakarta dan Palembang. Anjuran Imam itu muncul saat dia melakukan kunjungan kerja ke Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan (Sumsel), Minggu (13/9). Setelah melakukan peletakan batu pertama Rumah Pemuda di kawasan Sport Center
Lubuklinggau, Imam tertarik dan menyempatkan diri untuk mengasah 113395 batu dengan peralatan yang ada di rumah dinas wali kota Lubuklinggau. Kebetulan, Wali Kota Lubuklinggau Prana Putra Sohe hobi mengasah dan mengoleksi batu akik. Agar kekayaan batu akik Nusantara kian terkenal di dunia, batu akik disarankan dijadikan cenderamata saat Indonesia menjadi tuan rumah Asian Games 2018. ’’Pada Asian Games 2018 nanti di Palembang, usahakan tamu terhormat kita diberi cenderamata berupa batu akik,’’ tutur politikus PKB asal Madura tersebut. (bam/JPG/c15/agm)
Batu akik sebagai cincin sudah biasa. Namun, akik sebagai bagian dari medali Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX/2016 merupakan sebuah terobosan. Itu sekaligus melengkapi akik yang pernah menjadi suvenir peringatan Konferensi Asia Afrika (KAA) April lalu. BATU akik memang tengah disiapkan sebagai bagian dari medali dalam PON tahun depan. Kebetulan, pesta olahraga terakbar tingkat nasional itu tahun depan berlokasi di Bandung, Jawa Barat. Kota tersebut selama ini memang menjadi salah satu barometer tren kreasi akik nasional. Maklum, Jawa Barat selama ini dikenal sebagai provinsi yang kaya batuan mineral, khususnya jasper pancawarna. Sebelumnya, pada April lalu, Bandung juga memopulerkan akik pancawarna sebagai buah tangan bagi peserta peringatan KAA Ke-60. Delegasi dari Asia dan Afrika tampak menyenangi sekaligus menikmati pesona batu jenis jasper tersebut. Saat itu disiapkan 130 keping akik berbentuk liontin. Panitia KAA merogoh kocek Rp 300 juta untuk membeli bongkahan pancawarna dari Garut. Sosok di balik kreasi akik tersebut adalah Sujatmiko. Gemolog (ahli batu mulia) sekaligus geolog alumnus Institut Teknologi Bandung (ITB) itu menuturkan, akik seharusnya tidak selalu disajikan dalam bentuk cincin. Itu dimaksudkan untuk menambah daya tarik sekaligus daya jual akik. ”Memang ada wacana melibatkan batu akik pada PON XIX. Tapi tidak hanya untuk jadi suvenir, tapi juga menempelkan akik pada medali,” kata Miko, sapaan Sujatmiko, saat ditemui di Bandung Minggu lalu (13/9). Menurut Miko, terobosan tersebut
sekaligus jawaban ketika banyak yang menanyakan bagaimana menaikkan lagi tren akik. Dia mengakui, memang sulit mengulang booming akik seperti pada 2014. Kini yang bisa dilakukan adalah mempertahankan tren akik agar tetap ada pemain-pemain yang serius menyukainya. Saat ini perusahaan milik Miko, GemAfia Group, sudah membuat desain yang akan diusulkan kepada panitia PON XIX. Desain itu memadukan akik di dalam medali. ”Sebenarnya kami terinspirasi dari Tiongkok yang juga menggabungkan batu mulia dengan medali pada Olimpiade Beijing 2008,” kata Sujatmiko. Di medali Olimpiade tersebut, batu yang digunakan adalah giok asal Tiongkok alias green nephrite jade. Penggunaan giok dalam medali Olimpiade sangat berdampak pada volume penjualannya. Setidaknya itu terlihat dari tingginya permintaan pada penjualan giok di Tucson, Amerika Serikat (AS), yang melejit hingga lipat empat. Dikutip dari situs www.gia.edu, tercatat penjualan giok naik dari seharga USD 20 menjadi USD 200– 2.000 per kilogramnya. Batu jenis itu banyak tersebar di sabuk pegunungan Alaska, Amerika, hingga perbatasan Meksiko. Yang menarik, permintaan tinggi giok justru berasal dari Asia. Salah satu produsen batu nephrite, Jade West, mengekspor sebagian besar produknya tersebut ke Tiongkok dan sisanya (10 persen) ke Taiwan, Vietnam, serta Thailand. Pengalaman di Tiongkok bisa menjadi pelajaran di Indonesia. Ajang PON XIX seharusnya menjadi media pemasaran agar akik tetap diminati masyarakat. Kata Miko, tren akik kini sulit dikembalikan seperti tahun lalu. ”Ada kesan bahwa sebagian masyarakat mengalami kejenuhan sehingga perlu ada terobosan strategi pemasaran untuk menaikkan lagi tren akik,” tutur dia. (mir/c9/agm)
Eksotika Mizone, Batu Kalsedon dari Baturaja, Sumatera Selatan
Mulai Langka, Selalu Langganan Juara Akik berwarna biru pekat yang biasa disebut mizone dari Baturaja, Sumatera Selatan (Sumsel), selalu menarik perhatian penggemar batu mulia. Ia tidak hanya indah dikenakan, tetapi juga selalu diperhitungkan saat ada kontes batu akik. HASAN Basri, pemilik toko batu Ogan Blue Sky, menunjukkan koleksi batu biru miliknya dengan bangga. Batu berwarna biru layaknya botol salah satu minuman isotonik itu memiliki dimensi panjang 30 mm, lebar 20 mm, dan tebal 13 mm. Batu tersebut menjadi unggulan karena memiliki warna biru pekat. ”Batu ini akan saya lepas Rp 75 juta,” katanya kepada Jawa Pos saat ditemui di tokonya dalam sebuah kontes di Mangga Dua, Jakarta, beberapa waktu lalu. Batu itu punya harga yang tinggi karena disebutnya cukup langka. Dia mengungkapkan, dari 1 hektare lokasi penggalian, belum tentu orang mendapat si biru. Hasan tahu pasti karena memiliki area penggalian sendiri di Baturaja, Kabupaten Ogan Komering Ulu, Provinsi Sumsel. Beda dengan warna lain seperti merah atau kuning yang lebih mudah ditemukan. Umumnya, batu itu bisa ditemukan di wilayah Tanjung Lengkayap, Kecamatan Lengkiti, dan Desa Simpang Empat. ”Ada uang belum tentu bisa dapat barang. Beda sama bacan, ada uang bisa dapat barang,” terang Hasan. Lantaran susah dicari dan punya daya tarik warna yang khas, batu biru asal Baturaja tidak mungkin dibanderol murah. Dari pengalamannya berdagang, kalau ada yang menawarkan biru mizone terlalu murah, sangat mungkin sudah ada campur tangan manusia. Bagaimana caranya untuk mengetahui tingkatan biru batu tersebut? Hasan menyebut mudah. Kalau warna birunya pekat dan cenderung tua layaknya botol minuman isotonik atau langit, bisa dipastikan harganya mahal. Kalau warnanya lebih muda, tentu saja harganya lebih murah karena keindahannya berkurang. ”Batu ini murni mahal karena keindahannya, bukan lantaran ada khasiat tertentu,” ucapnya. Meski batu tersebut cukup mahal, sebut Hasan, peminatnya sangat banyak. Sejak dia menyediakan batu mizone di tokonya pada 2013, pembeli tidak pernah sepi. Ketenaran batu biru, kata Hasan, hanya mampu disaingi batu hijau bacan. Pakar batu senior Alamsyah Limantara menambahkan, batu Indonesia memang unik. Meski memiliki warna dan jenis yang sama, tetap ada keunggulan tersendiri. Batu kalsedon berwarna biru itu, misalnya, kata dia, yang dari Baturaja memang yang terbaik. ”Sedangkan warna merah atau kuning yang terbaik dari Bengkulu,” ujarnya. (dim/c9/agm)
M. ALI/JAWA POS
SERAT: Pembelahan bongkahan baturaja yang memperlihatkan serat.
Serat Halus Makin Bagus
M. ALI/JAWA POS
KHAS BATURAJA: Selain berwarna biru, kalsedon baturaja dikenal sebagai batu bergambar dengan aneka motif.
113395
M. ALI/JAWA POS
AKIK DAN MENTAHAN: Dari kiri, lavender, mizone, dan biru langit. Foto kanan, bongkahan baturaja sebelum dipoles. M. ALI/JAWA POS
POPULARITAS batu biru langit baturaja terus meroket karena kerap menjadi jawara pada kontes kategori warna biru. Menurut Hasan, asal warna dan seratnya oke, batu dengan tingkat kekerasan 6,5 sampai 7 skala Mohs itu bakal mendapatkan posisi yang layak dalam kontes. Nah, dia berbagi resep soal mencari serat terbaik untuk batu biru baturaja. Batu tersebut memiliki urat genggang, garam yang terlihat seperti pecah uratnya, bercak kapas yang terlihat seperti flek putih, dan serat bubur yang mendominasi. Beberapa serat itu bisa dikategorikan kurang bagus untuk batu biru. Sementara itu, batu tersebut semakin mahal dan bagus jika memiliki serat halus. Jadi, hampir tidak kelihatan serat dalam batunya. Atau, berserat sisik udang yang tidak semua batu biru langit memilikinya. Selain itu, batu tersebut punya serat awan yang halus. ’’Seperti batu lain, ada yang sempurna. Ada yang tidak. Membedakannya dari warna dan serat saja,’’ jelasnya. Bagaimana soal warna? Ada beberapa tingkat biru langit yang menjadi acuan. Misalnya, biru layaknya spirtus, biru tinta yang lebih gelap, lavender yang keunguan, dan biru langit. ’’Sebenarnya, baturaja juga punya warna merah yang sangat bagus. Tapi, sudah
tinggal cerita,’’ terangnya. Hasan mengaku sudah beberapa tahun ini tidak pernah menemukan batu kalsedon merah. Tidak ada yang tahu pasti kapan si merah mulai menghilang. Yang jelas, beberapa tahun ini tidak pernah ditemukan. Sementara itu, akik mizone asal Baturaja memang sedang naik daun. Selain warnanya cerah memesona, akik khas Sumatera Selatan (Sumsel) itu berkali-kali menjuarai ajang kontes batu. Muliyadi, pemilik PGC Beluluk Gems Baturaja, mengatakan bahwa mizone memang selalu menjadi bintang dalam kontes. ’’Kolektor pun melakukan perawatan spesial,’’ jelas Muliyadi. Prestasi batu itu, antara lain, juara I Grand Prix IGS di Mangga Dua, Jakarta, beberapa waktu lalu. Menurut dia, untuk mengimbangi pesona batu, pihaknya sengaja membuat emban (ring) dari emas dan perak. Mizone memang tidak bisa dipasangkan dengan gagang yang sembarangan. Karena sering menjadi juara, harga mizone pun melejit. Sejumlah kolektor menawar mizone dengan harga fantastis. Bahkan, ada salah seorang kolektor yang menawar batu akik seberat 3 ons itu dengan harga Rp 800 juta. ’’Tapi, saya memang tidak mau menjualnya,’’ jelasnya. (dim/c7/c6/agm)
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
SELEBRITIS
HALAMAN 7
RADAR SUKABUMI
INSTAGRAM @JULIAPERREZZ
Mesranya Jupe dan Ammar Zoni
DEDI YONDRA/JAWAPOS.COM
ADA ALBUM BARU: Tulus usai menghadiri peluncuran kampanye Rayakan Namamu di Sentral Senayan, Rabu (13/1).
PEDANGDUT seksi Julia Perez adalah salah satu selebriti yang aktif di media sosial Instagram. Dia kerap mengunggah momen kesehariannya, mulai dari fotonya bersama rekanrekan hingga kesibukkannya di dunia keartisan.
Kali ini pelantun Belah Duren itu mencuri perhatian netizen lewat sebuah foto. Jupe, sapaan Julia Perez, baru-baru ini mengunggah foto selfie bersama salah satu bintang sinetron Tujuh Manusia Harimau, Ammar Zoni.Dalam postingan
Siapkan Album Baru, Jamin Lebih Variatif
tersebut keduanya terlihat begitu dekat dan kompak dengan pakaian serba hitam. Jupe dan Ammar melempar senyum tipis ke arah kamera. “Emmm, waktunya Nyai makan harimau @ammarzoni,” tulis Jupe sebagai keterangan foto di akun @
MENGINJAK usia 30 tahun membuat artis Ardina Rasti dilanda rasa waswas lantaran belum juga menikah. Terlebih sang mama sudah kerap menyingung dirinya agar segera melepas masa lajang. Lalu komentar Rasti? “Ya apa komen namanya orangtua naman pasti pengin lihat past anaknya cepat an menikah. Kem napa belum n nikah? Pertama ya karena belum ada
a n i Ard sti Ra
calonnya. Gimana mau nikah,” ungkap Rasti, Rabu (13/1). Namun, mantan pacar Eza Gionino ini memilih untuk tidak buru-buru menikah bila memang belum merasa cocok. Terlebih, sang kakak juga menikah di atas umur 30 tahun. Bagi Rasti menikah bukan karena dikejar usia, namun lantaran hatinya sudah mantap. “Kebetulan aku punya kakak nikahnya di atas umur 30 tahun, jadi buat apa buru-buru nikah tapi belum ngerasa pas. Mending pelan-pelan nyarinya asal untuk seumur hidup. Mama juga gak mau ngekang,” kata Rasti. (chi/jpnn)
SOLEH SOLIHUN
Berencana Buat Pertunjukan Spesial KOMEDIAN Soleh Solihun berencana membuat pertunjukan tunggal standup comedy spesial tahun ini. Ia terakhir membuat pertunjukan tunggal stand-up comedy tahun lalu yang diberi judul Majelis Tidak Alim. “Rencananya pengin pertengahan tahun,” kata Soleh saat
JAWAPOS.COM
Fedi Nuril segera menyunting wanita idamannya, Vanny Widyasasti. Sesuai undangan pernikahan Fedi-Vanny yang sudah disebar, akan dilangsungkan 17 Januari 2016.
Segera Lepas Masa Lajang MUSISI sekaligus aktor Fedi Nuril diam-diam tengah mempersiapkan pernikahannya. Kabar tersebut berasal dari beredarnya undangan pernikannya di kalangan awak media. Dalam undangan itu, Fedi Nuril akan melepas masa lajangnya pada 17 Januari 2016 mendatang. Dia akan meminang gadis bernama Vanny Widyasasti di Gedung Balai Sudirman, Tebet, Jakarta. Kabar pernikahan pemain film Ayah itu dibenarkan sang manejer, Gina. “Iya, Insya Allah nikah, tanggalnya emang sesuai undangan 17 Januari 2016,” kata Gina saat dihubungi via telepon, Selasa (12/1). Hingga saat ini, Fedi Nuril belum bisa dimintai keterangan soal pernikahannya nanti. “Fedi itu lagi dipingit, aku aja enggak bisa telepon. Mereka gunakan pingit-pingit. Dari Minggu kemarin sampai tanggal pernikahan,” jelas Gina. (ded/JPG)
Unggah Foto Mesra
INSTAGRAM
Romantisnya Rifky Bawel Bersama Pacar Barunya
bersama kekasihnya, Biby Alrean juga tampak akrab dengan anak Rifky, Arsen Raffa Balweel. Keakraban pacar baru Rifky dengan sang anak terlihat saat mereka berpose
memberi tanggapan. Banyak fans Jupe yang menilai mereka mirip dan cocok menjadi kekasih. (ded/JPG)
Disuruh Nikah, Bingung Cari Calon
KABAR bahagia datang untuk pendengar setia Tulus. Solois pria itu mengabarkan dirinya tengah menyiapkan materi album baru. Dia berjanji akan mengeluarkan album ketiga dalam tahun ini. Saat ditanyakan bocoran mengenai materi album, penyanyi asal Bukittinggi itu mengaku ada hal baru di album ketiganya nanti. Tulus menyebut karya terbarunya akan lebih variatif dibanding dua album sebelumnya. “Selain lagu baru, nuansa aransemennya beda dari album sebelumnya. Tema yang diangkat lebih beragam lagi di album ketiga,” kata Tulus saat ditemui di Sentral Senayan, Jakarta, Rabu (13/1). Pemilik album Gajah itu menambahkan, album mendatang bukan hanya baru dari segi aransemen dan nuansa, tapi juga lebih bervariasi soal tema lirik. “Kalau kemarin kan ada percintaan, cerita personal masa kecil, semangat untuk berpikir positif, berkarya. Nanti di album ketiga lebih variatif lagi,” jelas Tulus. Hingga saat ini proses pengerjaan album baru Tulus telah mencapai tahap 50 persen. Dia memastikan materi tersebut bisa dirilis tahun ini. “Kuartal dua mungkin,” tambah Tulus. (ded/JPG)
DI saat Risty Tagor sedang berkutat dengan persoalan cerainya, mantan suaminya, Rifky Balweel terlihat bahagia bersama pasangan barunya, Biby Alraen. Hal itu bisa dilihat dari foto-foto yang diunggah aktor penggemar olahraga sepakbola itu di akun Instagramnya. Di unggahan terbarunya, Rifky memamerkan saat makan malam bersama Biby Alraen. Keduanya berpose saling berhadapan. Untuk fotonya itu, Rifky Balweel hanya memberikan emoji tanda hati sebagai keterangan fotonya. Di foto lainnya, ayah satu putra ini kembali menunjukkan posenya bareng Biby yang memasang wajah bebek. Rifky Balweel dan Biby Alrean sekilas mirip terutama di bagian matanya. Tak hanya memperlihatkan foto
juliaperrezz.Melihat foto kedekatan Jupe dengan aktor muda tampan tersebut, spontan para netizen ikut
di lapangan hijau. Biby Alrean berpose tersenyum sambil memeluk Arsen yang berdiri di sampingnya. ”My lovely supporter,” tulis Rifky untuk foto unggahannya. Romantisme
tersebut sudah terlihat sejak Agustus 2015. Kala itu ditengah kisah cinta baru Rifky Balweel dan Biby Alraen, ada kisruh rumah tangga Stuart Collin dan Risty Tagor. (uta/opi/awa/jpg)
ditemui di Balai Kota, Jakarta, Selasa (12/1). Saat ini, pria 36 tahun ini masih melakukan survey tempat yang akan digunakan untuk pertunjukan tunggal stand-up comedy. “Lagi cari-cari yang view-nya cocok, jadwal serta harganya cocok,” ucap Soleh. Meski demikian, Soleh mengaku dirinya sudah memiliki keinginan untuk meng-
gunakan Gedung Kesenian Jakarta. Ia pun memiliki beberapa alasan untuk memakai gedung itu. “Bagus akustiknya. Itu kan gedung legendar is, jadi kalau manggung di situ kayaknya keren dan secara visual gedungnya bagus buat pertunjukan. Saya pernah stand-up di situ, waktu itu enak,” ungkap Soleh.(gil/jpnn)
EKONOMI
HALAMAN 8
USD SGD EUR AUD
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
RADAR SUKABUMI
1.00 1.00 1.00 1.00
13,980.00 13,680.00 9,681.40 9,618.40 15,156.85 14,790.85 9,870.30 9,603.30
TRANSPORTASI
FOTO:JPNN
MACET: Antrean panjang kendaraan pribadi menuju Bandara Soekarno Hatta.
Soetta Macet Hingga Jumat
FINANCE
FOTO: DOKUMEN JAWAPOS.COM
MENGUAT: Transaksi Dolar AS.
Greenback Kembali Dikte Rupiah JAKARTA - Mata uang Rupiah belum beranjak dari tekanan Dolar AS. Permintaan pasar terhadap Dolar AS begitu kuat, seiring dengan penguatan indeks pasar saham dunia. Indeks Dow Jones sendiri mendaki sekira 0,72 persen ke posisi 16.516,22, selanjutnya Hangseng 20.165,98 dan Nikkei 225 17.687,76 atau melompat 2,72 persen. Saat pembukaan transaksi pukul 08.00 WIB, mata uang Indonesia sedikit menguat ke Rp 13.895 per Dolar AS dibanding penutupan Selasa lalu, Rp 13.910 per Dolar AS. Menurut analisis Bloomberg, kemungkinan The Greenback masih menekan Rupiah hingga penutupan transaksi. Diperkirakan rally Dolar AS akan membayangi kurs Rupiah di angka Rp 13.818 hingga Rp 13.895. Hal serupa tercatat di transaksi antarbank nasional. Di Bank BCA misalnya, permintaan Dolar AS masih besar, sehingga sampai tadi pagi pukul 09.00 WIB, Rupiah berkutat di angka Rp 13.855 untuk jual (harga beli nasabah) dan untuk kurs beli (harga jual nasabah) Rp 13.835.(ham/jpg)
Hotel Agusta Pelabuhan Ratu Jl.Raya pantai Citepus- Jawa Barat 43115 Indonesia tlp : ( 0266 )432273 Fax : ( 0266 )432274 Email :
[email protected]
FOTO:XL FOR RADAR SUKABUMI
XL MOOD MUSIC : Chief Revenue Management Officer XL M.A.Ali (tengah ), bersama artis Tiwi T2 ( kiri ) dan artis Cita Citata (kanan) dalam acara peluncuran nada tunggu baru XL Mood Music di Jakarta.
XL Bidik Pelanggan VAS Luncurkan MoodMusic, Konsep Baru Nada Tunggu SUKABUMI - Layanan nada tunggu atau yang dikenal ring back tone (RBT) masih menjadi layanan favorit masyarakat, termasuk pelanggan PT XL Axiata Tbk (XL). Menerima masukan dari pelanggan selama ini, XL akhirnya meluncurkan konsep nada tunggu baru, yang lebih unik dan fleksibel. Diluncurkan dengan nama ‘MoodMusic’, nada tunggu inovatif ini menjadi yang pertama di Indonesia. Pelanggan XL sudah bisa menikmatinya sejak 1 Desember 2015 lalu. Chief Revenue Management Officer XL, M. A. Ali mengatakan, era digital telah melahirkan berbagai produk layanan digital yang bersifat entertainment. Namun, tetap saja pelanggan mencari RBT
sebagai ‘status’ pada penanda nada tunggu teleponnya. “Hingga saat ini, RBT masih saja sebagai layanan VAS yang paling banyak diminati. Berdasarkan usulan dan ide para pelanggan pula layanan inovatif ini bisa kami hadirkan,” ujar M. A. Ali kepada Radar Sukabumi. XL MoodMusic adalah layanan nada tunggu, pelanggan dapat mengekspresikan mood atau perasaannya melalui musik nada tunggu langsung di ponselnya. MoodMusic mempunyai fitur unggulan, antara lain pelanggan dengan bebas bisa mengganti sendiri lagu sesuai dengan mood-nya, sehingga penelpon bisa mendengar dan ikut merasakan mood yang dimaksud.
“Berbeda dengan nada tunggu lainnya, pelanggan bisa mengganti atau update lagu nada tunggu mereka tanpa biaya tambahan selama masa langganan,” paparnya. Tersedia ratusan lagu pilihan yang sudah disesuaikan dengan berbagai macam mood pada layanan ini. Selain itu juga tersedia lagu-lagu terbaru, di mana pelanggan juga mudah dalam mencari dan mengatur lagu nada deringnya. Tidak ketinggalan, XL juga memberikan jaminan keamanan dengan informasi yang jelas untuk tarif, periode dan benefit berlangganan di awal, menerapkan kebijakan double confirmation untuk memastikan pelanggan yang memutuskan apakah dia berlangganan atau tidak, juga memberikan informasi berkala melalui notifikasi mengenai cara penggunaan dan status
layanan MoodMusic yang aktif. “Pilihan lagu yang tersedia dalam MoodMusic dikelompokan dalam 11 jenis mood,” ulasnya. Untuk setiap mood tersedia ratusan pilihan lagu sesuai yang akan diperbaharui setiap pekannya. Jenis mood yang tersedia adalah Happy, Asik, Romantis, Semangat, Galau, Groovy, Bete, Hitz, Stress, Santai, Cool. Layanan ini ditawarkan dengan mekanisme berlangganan. “Selama masa promo berlaku gratis 30 hari pertama untuk pelanggan MoodMusic baru,” imbuhnya. Setelah masa promo berakhir, pelanggan bisa memilih tarif bulanan Rp 11.000/30 hari atau minggu Rp 5500/7 hari. Semua pelanggan XL, prabayar dan pascabayar bisa mendapatkan layanan baru ini, begitu juga pelanggan AXIS. Untuk mengatur
lagu yang diinginkan sesuai mood, bisa dilakukan melalui *123*555#. Dalam menyelenggarakan layanan MoodMusic ini, XL bekerja sama dengan Real Network Indonesia dan sejumlah perusahaan label musik sebagai penyedia konten. XL bekerja sama dengan 18 partner label musik. Mereka antara lain adalah Musica, Trinity Optima, Sani Music, Universal Musik Indonesia, Aquarius, Warner Music Indonesia, GP Records, Pelangi, Ascada, juga Alfa Records. “Diharapkan dengan MoodMusic, XL bisa menambah pelanggan layanan VAS berbasis musik. Hingga saat ini pelanggan RBT XL ada sekitar 2,5 juta pelanggan, dari total sekitar 9 juta pelanggan layanan VAS. RBT masih menjadi layanan VAS yang paling diminati,” urainya. (*/sri)
8,1 Juta Motor Honda Servis di AHASS SUKABUMI - Prestasi besar dicatat oleh PT Daya Adicipta Motora (PT DAM) melalui layanan purna jualnya, sampai dengan akhir 2015 lalu, perusahaan ini mencatat 8.117.665 unit sepeda motor Honda yang melakukan perawatan di bengkel resmi Honda atau AHASS. Angka tersebut mengalami kenaikan 20,14 persen dari 2014 yaitu sebesar 6.756.787 unit. Jika dibagi dengan 523 jaringan AHASS yang tersebar di seluruh daerah Jawa Barat (Jabar), unit entry setiap AHASS PT DAM setiap bulan mencapai 1.293 unit. Henri Saputra selaku Manager Service Network Departement PT DAM mengatakan, dari 17 kota yang
FOTO:IST
JAKARTA – Akses menuju Bandara Soekarno Hatta (Soetta) bakal terganggu dalam beberapa hari ke depan. Pasalnya saat ini PT Jasa Marga cabang Cawang-Tomang-Cengkareng tengah melakukan pemerliharaan jalan Tol Sedyatmo ruas Kapuk arah Bandara Soekarno Hatta, tepatnya di Km 24+600. Untuk sementara ruas jalan tol yang dilakukan pemeliharaan yakni jalur tol elevated (atas), sedangkan jalur tol bawah tetap beroperasi seperti biasa. “Selama pemeliharaan jalan tersebut akan dilakukan buka tutup lalu lintas, yang berkoordinasi dengan pihak kepolisian,” ujar Corporate Secretary Jasa Marga Mohammad Sofyan di Jakarta, Rabu (13/1). Sofyan menambahkan, pemeliharaan diperkirakan akan memakan waktu tiga hari. Karena itu, Jasa Marga mengimbau kepada pengguna jalan selama pekerjaan pemeliharaan berlangsung agar menggunakan jalur bawah. Sementara khususnya bagi pengguna jalan yang akan menuju Bandara Soetta bisa mempersiapkan cadangan waktu tempuh untuk mengantisipasi kemungkinan adanya kepadatan lalu lintas. “Diharapkan pada Jumat (15/1), kedua jalur baik atas maupun bawah bisa beroperasi normal kembali,” ujar Sofyan.(chi/jpnn)
RAMAI: Para pengendara sepeda motor Honda berbondongbondong menservis kendaraannya.
berada di wilayah Jabar, lima kota dengan kontribusi terbesar terhadap unit entry Jabar adalah Bandung (22,4
persen), Bekasi (20,4 persen), Bogor (12 persen), Depok (7,6 persen), dan Cirebon (6,7 persen). “Selain karena
Hotel Agusta Sukabumi Jl. Cikukulu No.22 sukabumi-Jawa Barat 43151 Indonesia tlp : ( 0266 ) 227456, 222299 fax : ( 0266 ) 227455 Email :
[email protected]
%!&%21* 0BMBA>*LQLO H>K!F2KAF RKQRH-BOFLAB RI>K>K
35202
72<27$ 87268.$%80, %,0%,03HQJHGDU7R\RWD
$OO1H 5 3 +DUL 5S3HU+DUL
$J\D $J\ J D J\ 5S3HUKDUL
6WDUW$QJVXUDQ
1HZ5 1 5 UL UL 5S3HU+DUL
%>AF>E)>KDPRKD A>K2KAF>K*BK>OFH (LJMLO$>P (RIH>P 13 0J>OQ-ELKB
tumbuhnya volume penjualan unit sepeda motor Honda di 2015, kenaikan unit entry ini juga dikarenakan
banyaknya kegiatan yang dilakukan oleh DAM di antaranya, program AHASS Kampungku, AHASS Go Smart, servis visit ke public area, dan servis murah hajatan Honda Injeksi,” ujar Henri Saputra kepada Radar Sukabumi. Tahun depan, DAM menargetkan 8.955.000 unit entry untuk AHASS, atau naik 10,3 persen dari tahun sebelumnya. Demi mencapai target tersebut, PT DAM akan melakukan serangkaian program seperti Mobile Service, Loyal Customer Gathering, Program Special Day, Service Visit to Company, AHASS Go Smart, AHASS Mini bekerja sama dengan SMK binaan Honda dan Special Part Campaign.(*/sri)
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
Kabupaten Sukabumikb Kb KabarSKSeputar bS RADAR SUKABUMI
HALAMAN 9
FOTO : USMAN/RADARSUKABUMI
MARAK: Pedagang kaki lima (PKL) memenuhi bahu jalan di depan Pasar Semi Modern Palabuhanratu.
PKL ‘DIBIARKAN’ MENJAMUR Pengendara pun Dibuat Kesal
PALABUHANRATU - Warga keluhkan sering terjadinya kemacetan di jalan depan dermaga Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Palabuhanratu. Pasalnya, selain angkot yang
sering memarkir kendaraannya sembarangan, pedagang kaki lima (PKL) juga pedagang dadakan yang setiap sore memadati sekitar jembatan semakin marak.
“Pasar kan sudah ada, kenapa pada berjualan di situ ya,” kesal Roji (51), pengendara yang lewat. Menurutnya, petugas harus ikut serta menertibkan
persoalan kemacetan tersebut. “Namun, jangan hanya berjaga dan mengurus kemacetannya saja, penyebabnya juga harus dibenahi,” pintanya.
Menurutnya, kekecewaan warga bukan untuk mempersoalkan usaha para pedagang dan sopir angkot tersebut. “Untuk mencari sesuap nasi kita juga sama-sama,
tapi harus menghargai hak orang lain juga,” terangnya. Sementara itu, Kapolres Sukabumi, AKBP M Rid
PKL..Baca Hal 10
FOTO : USMAN/RADARSUKIABUMI
SOSOK BUNYAMIN
MENGGUNUNG: Sampah di hutan lindung sekitar Cisarakan Kecamatan Palabuhanratu semakin menggunung karena ulah orang tak bertanggung jawab, kemarin (13/1).
Siap Dukung Penuh Perindo PEMILIK Bravo Sports Arena, Cisaat Kabupaten Sukabumi, Bunyamin siap merapat dalam dunia politik. Pria asal Sukabumi yang punya titel sarjana hukum dan insinyur pertanian ini mengaku, siap terjun mendukung kesuksesan Partai Persatuan Indonesia (Perindo) yang menargetkan akan tampil gemilang pada Pilpres 2 0 1 9 . “S o s o k Ke t u a Umum Perindo, Hary Tanoesoedibjo ini sosok yang bersih dan tulus demi memajukan Indonesia,” ujarnya. Dukungan penuh terhadap Partai Perindo ini juga dibuktikan dengan melibatkan dirinya sebagai pembina DPD Perindo Kota Sukabumi. Tak hanya itu, Perindo memang lebih mengincar generasi muda. “Saya sangat sejalan dengan Perindo yang mencetak generasi muda untuk maju,” paparnya. (lan)
SEMENTARA ITU
Pasar Cicurug Sepi Pembeli SUKABUMI - Persatuan Warga Pasar (Perwapas) Cicurug meminta pemerintah segera merealisasikan rencana pembangunan jalan tembus sebagai jalur angkutan umum yang menghubungkan pasar menuju Stasiun Kereta Api Cicurug. Perpawas yakin jika jalan tembus itu menjadi solusi dari permasalahan rendahnya transaksi jual beli di Pasar Cicurug saat ini. “Harapan kami, jika jalan tembus ini dapat membangkitkan kembali roda ekonomi di Pasar Cicurug. Sebab, dengan jalan tembus itu nantinya angkutan umum akan menaik-turunkan penumpang di dalam pasar. Sedangkan kondisi saat ini penumpang diturunkan di pinggir jalan, sehingga masyarakat malas berbelanja di dalam pasar lalu mereka lebih memilih belanja di pedagang yang ada di luar pasar,” ungkap Ketua Perpawas, Ade Yogy Fawzy. Ia menambahkan, saat ini ramainya aktivitas antara pedagang dan pembeli di pasar hanya sampai jam 12 siang. Setelah itu pasar sepi. “Keadaan ini mengakibatkan sekitar 50 persen pedagang gulung tikar,” terang Ade. Menurut dia, rencana jalan tembus menjadi pembahasan sejak 2012 lalu. Namun hingga kini belum ada kabar kepastiannya padahal rencana jalan tembus sudah disampaikan kepada Ketua DPRD dan Dinas Koperasi Industri dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Sukabumi. “Kami berharap pemerintah segera merealisasikan jalan tembus untuk jalur angkutan umum yang sudah direncanakan dari dulu,” ujarnya.
PASAR..Baca Hal 10
Hutan Lindung jadi Wadah Sampah PALABUHANRATU - Kebersihan memang dibutuhkan karena sebagai cermin pola hidup seseorang. Juga menggambarkan lingkungan indah dan sehat. Namun begitu, masih banyak lingkungan yang tercemar oleh tangan-tangan tak bertanggung jawab dengan membuang sampah sembarangan serta membuat lingkungan
menjadi tercemar. Seperti di sekitar hutan lindung Cisarakan Desa Buniwangi Kecamatan Palabuhanratu yang sampahnya semakin meggunung karena sebagian besar warga Desa Buniwangi membuang sampah ke lokasi tersebut. “Kami membuang sampah ke situ karena memang di lingkungan kami tak ada tempat sampah yang
tersedia,” aku salah satu warga, LD (31). Ibu runah tangga satu anak ini mengaku, selama ini memang sebagian besar warga Buniwangi membuang sampah ke lokasi hutan tersebut dikarenakan tak ada tempat sampah ataupun mobil sampah yang mengangkut
HUTAN..Baca Hal 10
PPSW Berbagi Pengalaman Lapangan Pendampingan SUKABUMI - Peduli akan peningkatan kesejahteraan perempuan, Pusat Pengembangan Sumberdaya Wanita (PPSW) Pasoendan lakukan seminar pembelajaran program dengan tema berbagi pengalaman lapangan pendampingan perempuan di wilayah perkebunan Sukabumi di salah satu hotel Sukabumi, kemarin (13/1). Kegiatan ini merupakan closing program dari pemberdayaan perempuan dan capaian yang sudah dilakukan selama satu tahun. Sekaligus pembelajaran seksama akan program untuk mendorong perempuan lebih mandiri. Koordinator program PPSW Pasoendan, Catur Handayani Yulianti mengatakan, dengan membentuk jaringan kelompok perempuan mandiri yang mampu menghasilkan dan dapat memenuhi kebutuhan sehari-harinya ini, jelas salah satu program yang sangat diunggulkan. Dalam semi-
FOTO:RENDI/RADARSUKABUMI
ISI MATERI : Salah satu pemateri saat berbagi pengalamannya di lapangan ketika melakukan pendampingan perempuan di wilayah perkebunan Sukabumi di salah satu hotel, kemarin (13/1)
nar ini, beberapa program yang telah dilakukan selama satu tahun ke belakang kembali dievaluasi. “Seminar ini membekali perempuan untuk dapat hidup mandiri dan mengevaluasi bagi kelompok yang sudah terbentuk,” ujarnya. Dikatakan dia, sedikitnya, 70 kelompok perempuan sudah terbentuk dan berjalan
dengan aktif, di antaranya para kelompok ini menekuni dunia koperasi dan pra koperasi yang tergabung dalam kelompok wanita pengembang sumberdaya (KWPS). Adapun kegiatannya yakni simpan pinjam dan pengembangan usaha yang dirintis masing-masing kelompok. “Di Kabupaten Sukabumi
PPSW..Baca Hal 10
Pemuda Binaan CV Rantau Diminta Teladani Nabi SUKABUMI - Masyarakat muslim menjadikan Maulid Nabi Muhammad SAW sebagai ajang untuk mengenang perjuangan nabi dan menjadikannya sebagai suri tauladan kehidupan sehari-hari. Maka tak pelak, hampir di setiap kampung selalu ada kegiatan maulid nabi. Momen ini pun tak dilewatkan oleh CV Rantau Sukabumi yang juga melaksanakan kegiatan Maulid Nabi Muhammad SAW walaupun dengan acara yang sederhana. “Kegiatan ini sebagai bukti rasa cinta kami sebagai umat Islam kepada beliau (Baginda Nabi Muhammad SAW),” tutur Direktur CV Rantau Sukabumi, Cecep Ali Nasihen, beberapa waktu lalu. Kegiatan Maulid Nabi Muhammad yang sekarang dilaksanakan, lanjut Cecep, begitu sederhana serta diikuti hanya oleh masyarakat sekitar dan para pemuda yang dibina oleh CV Rantau Sukabumi. Lantaran, momen memperingati Maulid Nabi sekarang dijadikan sebagai momen untuk mendidik para pemuda untuk mengikuti jejak perilaku Nabi Muhammad dalam memimpin umat serta menjadi pemimpin negara. “Kegiatannya dilaksanakan secara sederhana. Dihadirinya oleh tetangga terdekat serta para pemuda yang dibina oleh CV Rantau. Lantaran, momen ini kami maksimalkan untuk memberikan ceramah keagamaan bagi para pemuda yang kami didik,” terangnya.
PEMUDA..Baca Hal 10
TERUSAN KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
HALAMAN 10
RADAR SUKABUMI pojoksatuid
pojoksatu
Lelah Pemuda Binaan CV Rantau Diminta Teladani Nabi sambungan dari Hal 9
Peringatan Maulid Nabi, kata Cecep, menjadi waktu yang tetap untuk membongkar keegoisan dalam diri para pemuda yang dididik oleh CV Rantau untuk melihat perilaku dan sikap Nabi Muhammad SAW yang patut untuk ditiru dan diikuti oleh semua masyarakat Sukabumi khususnya para pemuda yang dibina oleh CV Rantau Sukabumi. “Kami ingin mengambil hikmah dari balik kegiatan ini. Agar, para pemuda yang dibina oleh CV Rantau Sukabumi dapat meniru semua perilaku dan sikap Nabi Muhammad SAW,” paparnya. Lantaran, kata Cecep, para pemuda yang dibina oleh CV Rantau Sukabumi akan kembali kepada masyarakat dan berada di tengah-tengah masyarakat. Maka dari itu, dirinya menginginkan semua
pemuda yang dididik oleh CV Rantau memilki bekal akhlak yang kuat. Serta, mengamalkan semua perilaku Nabi Muhammad dalam kehidupan sehari-hari. Baik mereka ketika menjadi pemimpin, maupun mereka ketika menjadi tokoh masyarakat di lingkungannya. “Para pemuda yang dibina oleh CV Rantau Sukabumi ketika menjadi seseorang yang berguna dapat berperilaku dan bersikap seperti Nabi Muhammad SAW. Lantaran, tidak ada lagi yang patut ditiru dan diikuti selain Nabi Muhammad,” terangnya. Adapun rangkaian kegiatan maulid nabi yang dilaksanakan oleh CV Rantau, tambah Cecep, diiringi dengan pengajian bersama, tawasulan serta mendengarkan wejangan dan ceramah para alim ulama yang berada di Sukabumi. Serta, memberikan sedikit santu-
an untuk masyarakat tidak mampu, yatim dan piatu serta duafa di lingkungan terdekat. “Rangkaian kegiatannya cukup sederhana, pengajian bersama, mendengarkan wejangan dan ceramah. Serta, memberikan santuan kepada masyarakat yang berhak,” ujarnya. Dirinya berharap, apa yang dilaksanakan sekarang ini menjadi ibadah untuk masyarakat dan para pemuda yang dibina oleh CV Rantau Sukabumi. Lantaran, tiada ada kepentingan lain setiap harinya terkecuali apa yang kita lakukan selalu menjadi ibadah serta bermanfaat untuk masyarakat yang berada di sekitar kita. “Mudah-mudahan apa yang kita lakukan setiap harinya menjadi ibadah serta bermanfaat untu masyarakat di sekitar kita. Sebab, tidak ada niatan lain selain apa yang kita lakukan setiap harinya dapat bermanfaat,” harapnya. (cr5/d)
PPSW Berbagi Pengalaman Lapangan Pendampingan sambungan dari Hal 9
sudah ada 11 kecamatan yang menjadi KWPS, mereka dilatih, dibina dan dibekali ilmu untuk dapat menciptakan sebuah produk atau sejenis usaha kecil menengah (UKM) yang berkembang,” terangnya. Salah satunya yakni, pembuatan dodol tomat, selai tomat dan permen tomat (mentom). Awalnya, produksi berbahan baku buah tomat ini juga hasil dari penilitian promosi lapangan terlebih dahulu. Dari tiga jenis tersebut, dodol tomat mendapatkan resposn positif dan pasarannya bagus. “Kini kelompok tersebut yang mengeluarkan produk dodol
tomat juga sudah dilengkapi izinnya dari Dinas Kesehatan. Dari sanalah nasib perempuan di kelompok tersebut berubah,” tambahnya. Sementara itu, seminar yang bekerja sama denga Java Village Belanda yang diketuai oleh Nies Grijns mengaku, keterlibatan pihaknya itu atas kerja sama dengan PPSW yang berniatan dapat merubah nasib perempuan Sukabumi. Pertama kalinya, saat ia mengadakan penelitian ke Sukabumi dan bertemu dengan masyarakat khususnya ibu rumah tangga yang bertaraf hidup sederhana. Di sanalah keprihatinan Java Village untuk dapat mendorong perempuan Sukabumi dengan
membentuk kepercayaan diri dan membantu mengembangkan usaha untuk kesejahteraan dengan membentuk kelompok. “Kami tersentuh untuk dapat mendorong perempuan yang berada hidup di bawah kesederhanaan ini dapat berubah,” tambahnya. Salah satunya, kata Nies Grijns, yakni dengan membetuk koperasi untuk simpan pinjam yang aman dan murah, termasuk semua jumlah pinjaman anggota yang menentukannya. Ia mengharapkan, perempuan Sukabumi mampu mandiri dan dapathidupsejahtera.“Sehingga ekonomi, pendidikan, khususnya kebutuhan sehari-hari dapat terpenuhi dengan adanya kelompok ini,” singkatnya. (ren)
PKL ‘Dibiarkan’ Menjamur sambungan dari Hal 9
wan telah menegaskan dan mengimbau beberapa hari lalu kepada para pedagang tersebut. Menurutnya, halaman pasar masih luas dan pasar telah difasilitasi segala macamnya. “Jadi sayamengimbau,agarpedagang tersebut berjualan di dalam pasar saja, supaya tidak mengganggu lalu lintas,” terangnya. Namun untuk selanjutnya, dirinya mengaku tak mempunyai kewenangan. “Itu merupakan kewenangan pihak UPTD
pasar,” singkatnya. Sementara itu, Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Sukabumi mengatakan, jika persoalan tersebut hanya perlu koordinasi saja, karena menurutnya, untuk melakukan eksekusi pihaknya tak akan melakukannya dengan sembarangan. “Kita hanya unsur pendukung untuk eksekusi, yang lainnya urusan UPTD karena sudah menjadi ranahnya,” terangnya. Namun demikian, jika dilakukan eksekusi pun menu-
rutnya tak bisa dilakukan dengan sembarangan, karena mau bagaimanapun, pedagang yang berjualan di bahu jalan tersebut merupakan warga Palabuhanratu juga. “Kita juga harus melihat sisi manusiawinya juga, tak bisa mengusir mereka begitu saja, dan teman-teman UPTD yang tahu ke mana nantinya akan direlokasi karena jika diusir sembarang tapi di dalam pasar penuh kan bagaimana,” bebernya. Lanjutnya, meskipun begitu pihaknya membantah jika
melakukan pembiaran dari persoalan tersebut. “Karena pada prinsipnya kita siap membantu untukmembenahiitu,”tegasnya. Adapun, pihak UPTD Pasar Palabuhanratu berjanji akan mensosialisasikan terlebih dahulu kepada para pedagang terkait persoalan tersebut karena untuk koordinasi dengan pihak Satpol PP menurutnya telah dilakukan. “Apabila tidak menaati maka kami akan langsung menertibkan,” janjinya saat dikonfirmasi melalui telepon selular. (cr3/t)
Hutan Lindung jadi Wadah Sampah sambungan dari Hal 9
ke Buniwangi. “Ya terpaksa kami lakukan, meski kami tahu hal tersebut salah,” ujarnya. Sementara itu, Kepala Desa Buniwangi melalui stafnya, Aang Hermansah mengatakan, jika lokasi yang dipakai oleh warga membuang sampah tersebut memang masuk ke wilayahnya. Namun begitu, selama ini menurutnya hanya sebagian kecil saja warga yang membuang sampah ke tempat tersebut, karena selain dari sampah rumah tangga yang ada di lokasi tersebut, juga banyak sampah seperti bangkai ayam serta bulu-bulu sisa pemotongan. “Kebanyakan dari luar bahkan dari daerah Palabuhanratu pun membuangnya ke situ, karena sampah tersebut kebanyakan bukan sampah rumah tangga,” bebernya. Sejauh ini, pihaknya mengaku sering melakukan im-
bauan bahkan ketika ada mobil yang mengangkut dan membuang sampahnya ke situ ia pernah menegur. “Tapi entah kenapa, masih saja banyak yang membuang sampah ke situ padahal sering saya tegur,” akunya. Dirinya mengaku, selama ini sering mengajukan permohonan untuk pembangunan tempat pembuangan sampah sementara (TPS), namun belun ada realisasinya. “Kami telah ajukan ke dewan serta ke dinas namun sejauh ini belum ada realisasi,” akunya. Menurutnya, jika dibangunkan TPS pun di Desa Buniwangi tak akan banyak makan anggaran, karena dari satu desa tak melebihi empat ke-RW-an. “Kami hanya minta dibangunkan TPS beberapa titik di desa kami, dan hal itu pun yang akan kami minta ketika ada anggota dewan yang reses di sini nanti,” urainya. Sementara itu, Kasi Pertaman Dinas Tarkimsih Kabu-
paten Sukabumi, Agus Sofyan mengatakan, persoalan kebersihan merupakan tanggung jawab bersama. “Tak cukup persoalan kebersihan mengandalkan petugas kebersihan saja dengan fasilitas armada sampah yang ada,” terangnya. Kabupaten Sukabumi yang sangat luas dan hanya memiliki sekitar 30 truk sampah serta tak lebih 200 petugas sampah selama ini membuang sampah ke dua titik yakni Jampang dan Cimenteng memang selalu kelabakan. Dari 30 unit tersebut yang rata-rata mengangkut enam kubik sampah per harinya sangat luar biasa untuk Kabupaten Sukabumi yang sangat luas. “Jadi tak memungkinkan untuk membuat tong sampah per kampung ataupun per desa, banyaknya desa di Kabupaten Sukabumi serta anggaran yang terbatas memang sangat berat bagi pemerintahan kita,” terang-
nya. Selain itu, kebersihan yang memang seharusnya menjadi tanggung jawab bersama menurutnya, masyarakat seharusnya membuat penampungan tempat sampah sementara dan mengajukan surat kepada pihaknya untuk meminta diangkut per harinya. “Hal itu kan tak berat untuk dilakukan, lagi pula untuk kebaikan dan kebersihan lingkungn bersama,” bebernya. Dirinya berharap, kesadaran masyarakat akan terbentuk jika dibiasakan membuang sampah pada tempatnya serta tak melakukan hal-hal yang memang sudah dianggap salah. “Membuang sampah ke hutan kan memang salah, karena jika sampah dari lingkungan masyarakat tak semuanya bisa menjadi pupuk, banyak plastik yang nantinya akan menjadi sarang nyamuk serta mengganggu pertumbuhan tanaman lainnya di lingkungan tersebut,” pungkasnya. (cr3/d)
Pasar Cicurug Sepi Pembeli sambungan dari Hal 9
Terpisah, Kepala UPTD Pasar Cicurug Iskandar Arifin membenarkan jika proses transaksi di Pasar Cicurug sangat lemah. Namun, Ia
menampik jika sebanyak 50 persen pedagang gulung tikar. “Untuk kondisi pasar yang sepi pembeli memang benar. Tapi jumlah pedagang tak sebanyak itu yang gulung tikar. Saat ini pedagang yang aktif
sebanyak 737. Di Pasar Cicurug ini jumlah seluruh kios sebanyak 1407, yang buka sebanyak 1095 dan yang tutup sebanyak 312,” ujar Iskandar. Mengenai jalan tembus, Iskandar mengatakan hal itu
menjadi kewenangan Diskoperindag. “Perkembang dari rencana jalan tembus itu kami tidak tahu pasti. Meski demikian kami terus berkoordinasi dengan Diskoperindag untuk hal itu,” tukasnya. (dri)
KOMUNITAS Perhutani Bagikan 29 Motor Operasional CIKOLE - Untuk meningkatkan kinerja pegawai di lapangan, Perhutani Sukabumi membagikan sebanyak 29 unit kendaraan operasional roda dua. Kendaraan berjenis motor trail Kawasaki KLX 150 BF dan KLX 150 G tersebut
diberikan kepada asisten Perhutani sebanyak enam unit dan Kepala Resort Peramba Hutan sebanyak 22 unit dan Danru Polhutan Mobil sebanyak satu unit. Adiminstratur Kesatuan Pemangku Hutan (KPH) Suka-
bumi, Wijanarko mengatakan, dengan adanya kendaraan operasional ini, semua penjabat tidak ada lagi alasan untuk tidak menginjak setiap petak wilayah kerjanya. Lantaran, pihaknya telah memberikan fasilitas kendaraan roda dua
tersebut. “Untuk meningkatkan kinerja para penjabat, semoga dengan kendaraan ini kinerja mereka bisa lebih bagus lagi,” ujarnya. Selain itu, dengan adanya penambahan fasilitas ini, diharapkan bisa berdampak
kepada pencapaian kinerja yang lebih baik lagi. Sehingga, semua bidang seperti Persemaian, Tanaman Sadapan, Tebangan, Wisata dan Ketahanan Pangan ikut meningkat dari segi penghasilan dan target perusahaan. “Jadi seluruh pen-
jabat di lapangan sudah tidak ada alasan lagi untuk terus melakukan pengawasan di setiap sektor yang sudah menjadi tanggung jawabnya,” tegasnya. Wijanarko juga berpesan kepada para pengguna kendaraan ini, untuk selalu
merawat motor tersebut. Jangan sampai, kendaraan dibiarkan begitu saja tanpa adanya perawatan. “Itu kendaraan milik perusahaan jadi harus dirawat oleh masing-masing penggunanya,” ungkapnya. (bal)
Adiminsitratur, Wijanarko, Humas Perhutani, Yadi Siswandi dan KSS Teknik Bangunan Agus saat melakukan perbincangan.
Humas Perhutani, Yadi Siswandi bersama pegawai Perhutani melakukan pengecekan kelengkapan surat kendaraan bermotor yakni nomor mesin dan rangka.
Humas Perhutani, Yadi Siswandi saat memberikan secara simbolis penyerahan kendaraan operasional.
Para penerima kendaraan operasional motor nampak semringah dengan adanya fasilitas baru ini.
Kendaraan operasional berupa motor trail Kawasaki KLX langsung dibawa ke masingmasing wilayah kerja.
Asisten Perhutani, Gunawan, Humas Perhutani, Yadi Siswandi, Pembina Polhutan Mobil, AKP Syaiful Rahman foto bersama.
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
PINGGIR LAPANGAN
Tiga Pemain Muda ke Itali TIGA pemain muda Persib kemungkinan akan menyusul pelatih Djadjang Nurdjaman untuk berangkat ke Italia untuk menimba ilmu. Mereka Gian Zola, Febri Hariyadi, dan Jujun. Tiga pemain itu akan berangkat ke Milan pada Februari 2016. Seperti apa yang diunggah akun instagram resmi tim Persib @persib_official. Akun itu mengunggah satu foto. Dimana foto tersebut memperlihatkan para pemain muda itu. “Kerjasama PERSIB – Indosat Ooredoo akan mengirimkan 3 pemain muda. Febri, Zola dan Jujun ke Inter Milan, Februri 2016 #persib #intermilan,” tulis akun tersebut. Pada unggahan yang dilakukn satu jam yang lalu ini, disukai oleh 1,587 pengikut dari akun persib_official. Dan mendapatkan 27 komentar. Tidak hanya akun persib_official saja, kapten tim Persib Atep pun mengunggah satu foto bersama ketiga pemain tersebut. Dalam unggahannya Atep mengucapkan selamat untuk ketiga pemain muda ini. “Congratulatios, zola, febry, jujun go to italy,” tulisnnya di akun 4tep. (Pra)
SEMENTARA ITU
Mantap Ke Malaysia, Dedi Berpamitan SATU lagi punggawa menambah deretan pemain yang menanggalkan kostum biru khas Persib. Adalah Dedi Kusnandar yang memilih hijrah ke klub Malaysia, Sabah FA setelah dianggap mumpuni pasca mengikuti seleksi. Namun setelah sepakat dengan tim barunya, Dedi malah nampak hadir menyaksikan agenda latihan Persib di Stadion Persib, Rabu (13/1). Ternyata gelandang asal Jatinangor itu ingin berpamitan dengan awak tim dan staf official. Mengenakan t-shirt berwarna putih dia menonton mantan rekan-rekan setimnya menyantap menu program dari pelatih. Seusai agenda latihan usai, dia pun akhirnya masuk ke lapangan untuk mengucap salam perpisahan kepada Tony Sucipto dan kawan-kawan. Didikan asli Persib junior itu pin menutup pertemuannya dengan bersalaman. Dia sengaja datang untuk memberikan kesan positif kala memilih jalan berbeda dengan pemain lainnya. “Saya ingin berpamitan pada teman-teman sebelum ke Sabah,” ungkap Dado saat diwawancara, Rabu (13/1). Nantinya Dedi akan membela klub kontestan Malaysia Premier League itu selama semusim penuh. Bahkan dia menuturkan bahwa semula manajemen Sabah FA menyodorkan kontrak selama 2 tahun. Hanya saja sang pemain menolak tawaran tersebut lantaran ingin melihat perkembangan sepakbola nasional. Andai kompetisi sudah berjalan normal, dia tentu akan memilih pulang kandang bersama klub kebanggaan bobotoh tersebut. ?”Di Sabah satu musim kontraknya. Awalnya Sabah meminta dua musim, tapi saya sepakatinya satu musim. Karena ingin melihat perkembangan (Sepakbola) di Indonesia, berharap bisa balik lagi ke Persib tentunya,” terangnya. (net)
EVEN
Laga Eksebisi Ajang Uji Kelayakan Stadion PERTANDINGAN eksebisi antara Persib Bandung vs Persipasi Bandung Raya (PBR), resmi akan dihelat Sabtu (16/1) malam. Laga tersebut sekaligus dijadikan sebagai ajang uji kelayakan Stadion Wibawa Mukti, Kab, Bekasi. Venue tersebut dipersipakan sebagai salah satu tempat dilaksanakannya Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX 2016 untuk cabang olahraga sepak bola. “Pertandingan eksebisi, Persib lawan Persipasi Bandung Raya bakal dilaksanakan di Stadion Wibawa Mukti Kabupaten Bekasi, Sabtu tanggal 16 Januari pukul 19.30,” ujar Jafar Sidik sebagai ketua pelaksana pertandingan dalam konfrensi pers jelang laga, Selasa (12/1) di Stadion Persib, Jalan Ahmad Yani Bandung. Menurut Jafar, laga uji Persib vs PBR tepat untuk mengecek kesiapan stadion. Dimana pendukung dari Persib utamanya Bobotoh akan memadati tribun penonton yang berkapasitas 35 ribu kursi penonton. Kapasitas lampu yang sudah memadmai pun patut diuji kelayakannya. “Lampu stadion sudah memadai dengan kapasitas kursi penonton sebanyak 35 ribu. Kita berusaha cek venue, bukan hanya pertandingannya saja, tapi tempatnya harus teruji,” bebernya menerangkan. Rencananya tiket yang akan dijual sebanyak 18 ribu lembar. Harga pun akan ditarif bervariasi, mulai dari Rp. 20.000 sampai Rp.75.000. “Kita disitu akan cetak tiket sebanyak 18 ribu tiket dari 35 ribu kursi penonton bisa mencukupi lah buat kenyamanan penonton. Tiket mulai harga Rp. 20.000.- paling tinggi Rp.75. 000.-,” urainya. Laga tersebut diagendakan sebagai ajang perpisahan pelatih Jajang Nurjaman dengan mengusung slogan “Terimakasih Janur”. Kendati demikian Djanur sapaan akrab Djajang Nurdjaman ini tidak akan menemani klub lantaran ia sudah melakukan keberangkatan menuju Italia sejak Kamis, (13/1). Posisinya lantas digantikan asisten pelatih Herrie Setyawan. (net)
PERSIB
HALAMAN 11
RADAR SUKABUMI
Target Menang Tanpa Djanur DUEL Persib Bandung kontra Persipasi Bandung Raya (PBR) boleh saja hanya berlabel laga persahabatan. Namun, Persib tidak akan bermain setengah hati apalagi ogah-ogahan. Pasalnya, bagi Persib, setiap pertandingan harus dijalani dengan semangat yang maksimal. Semangat bermain skuat Maung Bandung dalam setiap pertandingan itu, seperti ditegaskan Herrie Setyawan saat memimpin latihan, sepeninggal Djadjang Nurdjaman (Djanur) pada Rabu (13/1) pagi. Dalam latihan yang berlangsung di Stadion Persib, Jose, sapaan karib Herrie Setyawan ini, menegaskan Persib akan bermain sebagaimana halnya dalam sebuah kompetisi. ‘’Persiapan kita tetap maksimal. Uji coba bagi Persib sama kaya kompetisi. Targetnya ya, poin penuh,” jelas Jose. Terkait legiun asing yang akan bergabung dengan Persib dalam laga yang berlangsung di Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi itu, Jose menyebutkan, satu di antaranya dijadwalkan terlebih dahulu akan ikut berlatih bersama Atep dan kawankawan. Adapun dua pemain lainnya, akan bergabung di
LATIHAN : Sejumlah pemain terlihat serius saat menjalani latihan guna menghadapi Persipasi Bandung Raya (PBR)
Bekasi. ‘’Ibrahim Conteh, rencananya akan tiba di sini (Bandung) pada hari Jumat. Adapun Osas Saha, OK Jhon, bergabung di sana (Bekasi). Sebelum berangkat ke Beka-
si, kita masih akan latihan pagi (Sabtu),”papar dia. Sementara itu, sebanyak lima pemain tidak terlihat dalam latihan pertama di bawah kendali Jose tersebut.
Kelima pemain itu, yakni I Made Wirawan, Atep, Gian Zola, Febri, dan Tantan. Khusus untuk Tantan, Jose menyebutkan sang pemain tidak hadir dalam latihan,
lantaran sedang sakit. ‘’Made izin ada acara keluarga di Jakarta. Begitu juga dengan Atep, Zola dan Febri, mereka izin ke Jakarta,’’jelas Jose. (aww/snd/net)
Manajemen Kantongi Lima Pelatih Anyar Diumumkan Pekan Depan PRESIDEN Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) Glenn Sugita mengatakan, saat ini pihaknya sedang menjalin komunikasi dengan lima pelatih untuk menggantikan posisi Pelatih Persib Djajang Nurjaman yang terbang ke Italia. “Ada tiga pelatih lokal dan dua lainnya adalah pelatih asing. Tapi, kami masih terus melakukan penjajakan dengan mereka untuk mencari siapa yang benar-benar cocok dengan karakter Persib juga dengan manajemen,” kata IST KONFERENSI PERS: Presiden Direktur PT Persib Bandung Bermartabat Glenn di sela-sela konferensi pers pen(PBB) Glenn Sugita saat memberikan penjelasan terkait kekosongan gumuman kerjasama antara Persib dan Inter Milan di Hotel Fairmount, Jakarta, kursi pelatih.
Berharap Manajemen Bergerak Cepat KEPERGIAN Pelatih Persib Djajang Nurjaman untuk berguru ilmu kepelatihan di Italia bakal menyisakan kekosongan di bangku pelatih Persib Bandung. Namun, manajemen Persib optimistis bahwa kekosongan pelatih Maung Bandung (julukan Persib) itu tidak akan berlangsung lama karena mereka bakal secepatnya mencari pengganti. Di sela-sela konferensi pers pengumuman kerjasama antara Persib dan Inter Milan di Hotel Fairmount, Jakarta, Rabu (13/1), Glenn Sugita Presiden Direktur PT Persib Bandung Bermartabat (PBB) mengatakan, saat ini mereka sedang menjalin komunikasi dengan lima pelatih untuk menggantikan posisi Djajang tersebut. Sementara, Kapten Persib
Bandung Atep berharap agar manajemen bisa bekerja lebih cepat demi mendapatkan pelatih baru. Mengingat, Persib sudah harus melakukan persiapan jelang tampil di turnamen Piala Gubernur Kalimantan Timur pada 6 Februari mendatang. “Biar kami juga bisa melakukan persiapan dengan maksimal,” ucap Atep. Seperti yang diberitakan, Djanur sapaan Djajang Nurjaman akan berangkat ke Milan, Italia untuk memperkaya ilmu kepelatihannya di sana. Itu adalah bonus setelah pelatih asal Sumedang, Jawa Barat itu berhasil mengantarkab Persib meraih dua gelar bergengsi dalam sepak bola tanah air, juara Indonesia Super League (ISL) 2014 dan Piala Presiden 2015. (ben/pra)
Atep
Rabu (13/1). Menurut Glenn, satu atau dua hari ke depan dia akan segera bertemu Manajer Persib Umuh Muchtar untuk merundingkan profil para pelatih tersebut. Tentu, lanjutnya, sosok yang layak untuk menjadi juru taktik bagi Atep dan kawan-kawan itu adalah mereka yang bisa bersinergi dengan kemauan dan keinginan manajemen. Nah, bila pertemuan dengan Umuh sudah dilakukan, Glenn berjanji bahwa siapa yang akan menjadi pelatih anyar Maung Bandung tersebut sudah bisa diketahui oleh publik sepak bola tanah air pada awal pekan depan. ”Kami janji, paling lambat pekan depan sudah ada sosok pelatih baru di Persib,” harapnya. (ben)
Conteh Kembali Merapat PERSIB Bandung akan kedatangan tiga pemain asing untuk menghadapi pertandingan persahabatan dengan Persipasi Bandung Raya (PBR) di Stadion Wibawamukti, Kabupaten Bekasi, Sabtu (16/1). Masing-masing Osas Saha, OK John dan Ibrahim Conteh. Asisten pelatih Persib Bandung Herie Setyawan menegaskan satu diantara tiga pemain itu akan terlebih dahulu bergabung bersama tim pada hari Jumat (15/1). “Jumat satu pemain ke sini (Bandung), Ibrahim Conteh, dua pemain lagi langsung bergabung ke Bekasi, karena disana pun ada latihan Sabtu pagi,” terangnya usai latihan, Rabu (13/1). Meski hanya bertajuk persahabatan, Herie mengatakan persia-
IST
LATIHAN : Ibrahim Conteh (kedua kanan) saat mengikuti latihan bersama tim Persib Bandung, beberapa waktu lalu.
pan yang dilakukan Persib tetap maksimal. Sebab bagi tim Maung Bandung setiap pertandingan mempunyai gengsi
tersendiri. “Persiapan kita maksimal, meski hanya ujicoba, walaupun ujicoba kita harus maksimal,” katanya. (Pra)
TOTAL SPORT
HALAMAN 12
RADAR SUKABUMI
Vichka Berpeluang Beri Kejutan PERSAINGAN meraih trofi Australia Terbuka 2016 di sektor putri tiba-tiba menjadi tanda tanya besar. Itu setelah para petenis top dunia bertumbangan lantaran cedera atau kurang fit di berbagai ajang pemanasan. Sang ratu Serena Williams yang digadang-gadang mampu mengembalikan penampilan terbaik di 2016 meringis dihajar cedera lutut utut saat mengikuti Hopman Cup. Dia gagal agal mengantar AS merengkuh gelar ber ersama Jack Sock. Hingga kini, belum ada kabar lebih lanjut tentang kondisi petenis 34 tahun tersebut. Serena bilangg tidak akan menyerah. Dia mengatakan n telah mempersiapkan diri sebaik-baiknya nya untuk turun di grand slam pertama 2016 ini. ’’Ini (cedera) segera pergi. Hanya nya butuh sedikit waktu,’’ ucap dia sebagaimana gaimana dikutip ESPN. N ’’Saya telah berlatih sangat keras sepanjang off-season. season. Menempa diri sampai batas limit. Saya tidak akan membiarkan ini ni mengakhiri segalanya,’’ tambah h pemilik 21 gelar grand slam itu. u. Lima petenis dengan engan peringkat tepat di bawahnya ya juga outdari outt dari ajang pemanasan asan masingmasing. Di tengah ngah kondisi tersebut, mantan tan petenis nomor satu yangg juga juara Australia Terbuka uka dua kali, Victoria Azarenka, arenka, unjuk gigi. Petenis enis 26 tahun itu merengkuh engkuh gelar perdana musim ini di Brisbane International. Itu adalah alah gelar pertama Vichka –sapaannya– setelah dua tahun terakhir khir berkutat dengan cedera lutut dan n kaki. ’’Saat ini yang saya rasakan adalah antusias yang begitu tinggi. Fokus saya sepenuhnya enuhnya kini menuju Melbourne,’’ ourne,’’ ucap dia. (irr/c19/na) na)
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
Stan Paling Bisa Hentikan Nole Jelang Au Australia Terbuka 2016
CALON PENANTANG: Searah jarum jam, Stan Wawrinka, Rafael Nadal, dan Roger Federer bakal berlomba menghentikan Novak Djokovic di Australia Terbuka mulai Senin depan (18/1).
M E L B BOURNE – Sederet hasil turnamen pem buka tahun mengirimkan sinyal bbakal seperti apa persaingan d di Australia Terbuka 2016 yang dim dimulai pekan depan. Novak Djokovi Djokovic yang telah mengoleksi lima ge gelar di Melbourne Park bakal melaju me mulus meraih gelar keenamnya. keenam Satuberpotensi mengsatunya yang berpot ganggu dominasi d dia adalah petenis Swiss Stan Wawrinka. W untuk grand Daftar unggulan u slam perdana tersebut terse dirilis kemarin (12/1). Di aantara lima top seeded, selain Djokovic, Djok hanya Wawrinka yang menga mengawali musim ini dengan manis. Dia menjuarai Chennai Open kali ketiga ke beruntun (10/1). Di tanah India, dia mengalahkan peten petenis Kroasia Boran Coric di final. Dari segi lawan memang mem kurang challenging. Tetapi, Wa Wawrinka tetap menganggap itu be bekal bagus menjelang terjun di A Australia Terbuka. ’’Ini (Chennai Open, Red) turnamen yang sangat penting buatku. Itulah mengapa aku selalu senang kembali ke sini,’’ ungkapnya kepada Sky Sports. ’’Kondisiku sangat sempurna untuk mengawali musim ini,’’ ujar dia. Petenis top lain melempem. Roger Federer menyerah kepada
UNGGULAN AUSTRALIA TERBUKA 2016 Putri 1. Serena Williams 2. Simona Halep 3. Garbine Muguruza 4. Agnieszka Radwanska 5. Maria Sharapova 6. Petra Kvitova 7. Angelique Kerber 8. Venus Williams 9. Karolina Pliskova 10. Carla Suarez Navarro Putra 1. Novak Djokovic 2. Andy Murray 3. Roger Federer 4. Stan Wawrinka 5. Rafael Nadal 6. Tomas Berdych 7. Kei Nishikori 8. David Ferrer 9. Jo-Wilfried Tsonga 10. John Isner
Milos Raonic di final Brisbane International. Rafael Nadal takluk terlalu mudah kepada Djokovic. Begitu juga, Andy Murray yang terjun di Hopman Cup gagal membawa Britania Raya ke final. Murray kalah oleh Nick Kyrgios (Australia) di partai pembuka. Kembali ke Wawrinka. Tahun lalu hanya dia yang benar-benar bisa merepotkan Nole –sapaan Djokovic. Dia mengalahkan Nole di final Prancis Terbuka dan bablas menjadi juara. Menggagalkan Djokovic menyapu bersih empat grand slam sepanjang 2015.
Dia juga yang bisa mengganggu dominasi Nole di Melbourne. Mulai 2011 hingga 2013, petenis Serbia itu mencatat hat-trick juara. Musim 2014, dia gagal. Siapa juaranya? Wawrinka. Siapa yang menjegal Nole sejak perempat final? Wawrinka juga. Dari daftar seeded yang dilansir kemarin, Wawrinka menempati unggulan keempat. Jika skenario berjalan mulus, dia bisa bertemu Djokovic di semifinal. Jika dia bisa mengalahkan pemilik 10 gelar grand slam itu, final akan menarik. Terutama jika dia bisa jumpa Federer. Terkait dengan kekalahannya di Brisbane, Federer mengatakan bahwa dirinya tidak fit. ’’Masih ada sisa-sisa flu dan tenggorokanku masih sakit,’’ ungkap Federer kepada Sydney Morning Herald. ’’Aku harus sembuh sesegera mungkin. Tetapi, selama aku bisa mempertahankan pola permainanku, aku akan baik-baik saja,’’ tuturnya. The problem is, para lawan tampaknya sudah ngeper melihat penampilan Djokovic yang sangat perkasa di Doha. Murray yang diunggulkan di tempat kedua kini sibuk mencari-cari kelemahan pria 28 tahun tersebut. ’’Tujuanku main di sini (Australia, Red) hanya satu, yakni juara,’’ tegas Murray kepada BBC. ’’Aku sudah sering nyaris juara. Yang perlu kulakukan hanyalah terus belajar, menonton video pertandingan dia (Djokovic), dan melihat apakah ada kelemahannya yang bisa kumanfaatkan,’’ paparnya. (irr/c4/na)
ALI HAIDER/EPA, DAVE HUNT, IBRAHEEM AL OMARI/ REUTERS
Janji Bawa Neymar ke Bernabeu MADRID – Real Madrid akan kembali mempekerjakan mantan Los Galacticos-nya. Setelah menunjuk Zinedine Zidane sebagai entrenador, kini mereka tengah mempertimbangkan untuk memanggil Roberto Carlos. Mantan bek kiri Real itu, kabarnya, akan ditunjuk sebagai salah seorang staf Zidane. Kebetulan keduanya pernah berkolaborasi enam musim, mulai 2001 hingga 2006. Carlos membenarkan adanya pendekatan dari mantan klubnya. Pria yang dikenal dengan tendangan bebasnya itu mengatakan telah melakukan pertemuan dengan para petinggi klub. ’’Bakal menjadi kehormatan bisa bekerja dengan Real Madrid,’’ kata Carlos sebagaimana dikutip AS. ’’Aku sedang rehat beberapa hari. Pada Jumat nanti (15/1), aku mengetahui masa depanku,’’ tambahnya. Carlos menampik rumor bahwa dirinya ditawari jabatan sebagai direktur olahraga. Sebab, dia hanya ingin menjadi asisten Zidane, atau menangani skuad junior di Real. Apalagi, pelatih Real Madrid
Castilla sedang kosong sepeninggal Zidane. ’’Aku hanya ingin belajar dari Zidane. Aku yakin bisa menyerap banyak ilmu dari dia,’’ jelas Carlos yang saat ini menjadi player-manager di tim Indian Super League, Delhi Dynamos. Wawancara itu juga dimanfaatkan Carlos untuk memaparkan ’’program kerjanya’’. Tidak tanggung-tanggung, Carlos berjanji akan membawa Neymar ke Santiago Bernabeu (markas Barcelona). Kegagalan Neymar memenangi Ballon d’Or menjadi salah satu kunci bagi Carlos untuk membujuk Neymar. Sebab, Neymar bakal sulit memenangi trofi individu tersebut selama menjadi ’’pelayan’’ Lionel Messi. ’’Dia (Neymar) masih sangat muda. Sangat sulit jika dia harus bersaing sejak dini dengan Messi maupun Cristiano Ronaldo,’’ tutur Carlos. ’’Namun, aku yakin, tahun depan Neymar bisa lebih bersinar lagi. Karena itu, jika presiden (Florentino Perez) mengizinkanku bergabung, aku bakal membawa Neymar,’’ janjinya. (apu/c4/bas)
Abbiati Penjaga Asa Miha
113395
PIERRE-PHILIPPE MARCOU/AFP PHOTO
KOLEGA LAMA: Roberto Carlos (kanan) dan Zinedine Zidane saat masih menjadi penggawa Real Madrid.
MILAN – Kans AC Milan bersaing di pentas Serie A sangat berat. Hingga giornata ke-19, mereka tertinggal 12 poin oleh pemuncak klasemen (Napoli). Praktis, satu-satunya trofi yang diharapkan bisa mampir di San Siro adalah Coppa Italia. Milan masih punya kans di sana lantaran mereka telah menginjak fase perempat final. Lawan yang dihadapi pada perempat final dini hari nanti juga tidak terlalu berat. Sinisa Mihajlovic dan pasukannya ’’hanya’’ menjamu tim papan bawah Carpi. Meski demikian, Miha –sapaan Mihajlovic– tetap tidak bisa rileks. Penyebanya, laga tersebut bisa menjadi penentu masa depannya di San Siro. Jika gagal mengalahkan Carpi, Miha harus siap-siap angkat kaki. Miha sangat optimistis bisa melewati hadangan Carpi. Buktinya, dia tetap mempertahankan Christian Abbiati sebagai kiper spesialis Coppa Italia. Itu berarti nasib Miha sangat bergantung
AFP PHOTO
DEMI MIHA: Abbiati saat mengawal gawang AC Milan pada musim lalu.
kepada sosok kiper 38 tahun tersebut. ’’Coppa (Italia) memang sudah menjadi jatah Abbiati,’’ tandas Miha kepada Milan Online. Pamor Abbiati memang belum redup. Buktinya, dalam dua laga di ajang Coppa, gawang Milan yang dikawal Abbiati baru kebobolan satu gol. Yakni, saat Milan menjamu Crotone di babak 32 besar. Selain Abbiati, Miha juga memberikan kesempatan starter bagi Mario Balotelli. Bomber pinjaman dair Liverpool itu tak pernah
tampil sejak 27 September lalu karena cedera pangkal paha. ”Balotelli sudah bisa pulih. Dia mungkin berlatih bersama seluruh skuad besok (hari ini),” tutur Miha seperti dilansir Sky Sports. Di sisi lain, rumor soal pemecatan Miha terus berembus. Kabarnya, Milan sudah menghubungi pelatih senior Marcello Lippi. Lippi sendiri membenarkan rumor tersebur. ’’Saya siap kembali ke bangku cadangan (melatih),’’ kata Lippi kepada Football Italia. (apu/c4/bas)
Tanpa Suara Dua Kiper Legendaris ZURICH – Terpilihnya Lionel pions tahun lalu,’’ tulis Sky. Casillas yang sekarang bermain Messi sebagai peraih anugerah Bukan hanya media Italia yang untuk FC Porto itu tidak memBallon d’Or untuk kelima kali- ikut mendukung boikot ini. Salah berikan suaranya karena kesanya ternyata meninggalkan no- satu media Prancis bernama So lahan dari federasi sepak bola da. Sebab, tidak semua kapten Foot pun menilai Buffon dan Spanyol (RFEF) saat mengitim nasional yang memberikan timnas Italia layak untuk rimkan form kepadanya. suaranya dalam pemilihan melakukan perlawanan seperti Sebagai sesama kapten, Phipemain terbaik versi FIFA itu. ini. ’’Seperti sebuah skandal lipp Lahm yang sudah meParahnya, dua nama yang ti- dengan tidak menyertakan nama nanggalkan ban kaptennya di dak memberikan suaranya itu Gigi,’’ sebut So Foot. timnas Jerman itu menilai FIFA adalah dua kiper legendaris di Beda Buffon, beda pula de- Ballon d’Or tidak ada pensepak bola Eropa. Yakni, kapten ngan Casillas. Saint Iker tidak tingnya. (ren/ham) Italia Gianluigi Buffon dan kap- mem berikan ten Spanyol Iker Casillas. Selain suaranya bukan dua nama itu, pelatih Gli Azzurri karena dise– julukan timnas Italia – Antonio ngaja. DiConte juga tidak memilih. laporkan (4-3-3) Buffon dan Conte tidak berko- C O P E , MANUEL NEUER mentar terkait alasan mereka (Jerman/B Muenchen) tidak ikut menyumbangkan suara. Dalam laporan Sky Italia SERGIO RAMOS THIAGO SILVA menyebutkan, keduanya se(Spanyol/Real Madrid) (Brasil/PSG) ngaja tidak memberikan suara DANI ALVES bagi siapapun nominasi peraih MARCELO (Brasil/Barcelona) (Brasil/Real Madrid) FIFA Ballon d’Or tahun ini. Langkah yang disebut sebagai boikot itu diambil sebagai bagian dari protes timLUKA MODRIC (Kroasia/Real Madrid) nas Italia dengan tidak PAUL POGBA ANDRES INIESTA adanya nama Buffon (Prancis/Juventus) (Spanyol/Barcelona) dalam daftar 50 calon peraih trofi tersebut. ’’Padahal, dia suLIONEL MESSI dah memenangi (Argentina/Barcelona) NEYMAR CRISTIANO RONALDO trofi Serie A, dua (Brasil/Barcelona) (Portugal/Real Madrid) kali Coppa Italia, dan mencapai final L i g a Cham-
Team of the Year 2015
VALERIANO DI DOMENICO/KEYSTONE VIA AP
PILIH TANDING: Para pemain yang terpilih dalam tim terbaik tahun ini versi FIFA/FIFPro di Kongresshaus, Zurich, kemarin dini hari WIB.
SOCCER
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 2 RABIUL AKHIR 1437 H
HALAMAN 13
RADAR SUKABUMI
LESU : Para pemain Manchester United terlihat lesu setelah ditahan imbang 3-3 oleh Newcastle
Laga Seperti Kekalahan ARND WIEGMANN/REUTERS
SAYANG IBU: Paul Pogba gba dan ibu kandungnya, Yeo Pogba (kiri), kemarin.
Bangga Satu Tim dengan Messi TERUNGKAP sudah siapa sebetulnya pemain idola Paul Pogba. Gelandang Juventus dan timnas Prancis itu mengaku sangat mengagumi Lionel Messi. Begitu kagumnya, dia bangga bisa setim dengan Messi. Keduanya disatukan dalam skuad FIFA FIFpro World XI 2015. Pogba dan Messi masuk deretan sebelas pemain terbaik versi FIFA dalam formasi 4-3-3. Bentuk kekaguman lainnya, Pogba selalu memasukkan Messi di tim editannya ketika bermain PlayStation. ’’Itu (masuk FIFPro) adalah impianku. Tapi, dicantumkannya namaku bukan berarti tugasku selesai,’’ kata Pogba kepada Reuters. ’’Sebab, aku masih ingin terus berusaha hingga menjadi finalis Ballon d’Or,’’ jelasnya. ’’Aku tak hanya ingin bisa berhadapan dengan Messi di lapangan, tapi juga menyamai level permainannya,’’ lanjut eks pemain Manchester United tersebut. Sebelum pesta penganugerahan gelar Ballon d’Or di Zurich kemarin, Pogba sempat dimintai tanda tangan oleh sejumlah fans. Nah, Pogba tampak antusias ketika ada fans yang menyodorkan jersey Barcelona untuk ditandatangani.(apu/c19/bas)
MANU FERNANDEZ/AP PHOTO
CARI POSISI: Arda Turan (kiri) merebut bola dari penguasaan gelandang Espanyol Marco Asensio.
Belum Temukan Posisi Idaman SUDAH dua laga yang dijalani Arda Turan bersama Barcelona. Namun, entrenador Luis Enrique mengaku belum menemukan posisi yang cocok bagi eks gelandang Atletico Madrid itu. ’’Dia sangat bagus. Awalnya, dia sempat kehilangan ritme permainan. Namun, lama-lama dia bisa membawa tim lebih dinamis,’’ puji Enrique sebagaimana dilansir Sport. Kapten timnas Turki tersebut memang dikenal sebagai pemain multifungsi di lini tengah. Selain mampu berperan sebagai jangkar di lapangan tengah, Turan memiliki kecepatan ketika menyisir dari sisi lapangan. Kemampuan itulah yang membuat Enrique sulit mencarikan posisi ideal buat Turan. Solusinya, Enrique akan mencoba memainkan Turan di beberapa posisi. Termasuk menempatkannya di belakang striker. ’’Kami masih belum melihat kemampuan menyerangnya. Padahal, dia tipe pemain yang memiliki kreativitas untuk membuka serangan sekaligus menciptakan peluang gol,’’ jelas eks gelandang Barcelona yang berumur 45 tahun tersebut. Enrique menjelaskan, dengan semakin banyaknya menit bermain, dia bakal menemukan posisi yang cocok buat Turan. ’’Dia mungkin butuh sedikit waktu,’’ ucapnya. ’’Tapi, aku sangat senang. Sebab, dia adalah pemain yang bisa memberikan banyak perbedaan,’’ imbuhnya. (apu/c20/bas)
KAPTEN Manchester United, Wayne Rooney, mengakui bahwa hasil imbang 3-3melawanNewcastleterasasepertikekalahan. Pemain Inggris mampu mencetak dua gol di St James Park, namun rupanya itu tidak cukup untuk membawa United mencatat rekor tiga kemenangan beruntun di tahun 2016. Tak heran jika pemain yang disebut baru saja memecahkan rekor Ruud van Nistelrooy tersebut merasa amat kecewa dengan kegagalan timnya. “Hal ini memang terasa seperti kekalahan. Usai mencetak tiga gol yang bagus, kami mungkin kurang konsentrasi, tidak terus memberikan tekanan pada lawan, dan ini mengecewakan,” jelas Rooney pada BBC Sport. “Jika Anda sudah unggul dua gol, Anda harusnya meraih tiga angka dan langsung membunuh permainan. Kami tidak memanfaatkan semua peluang yang ada dan kami dihukum. “Kami selalu ingin mencoba dan memainkan sepakbola yang menghibur dan itulah yang ingin kami coba, dan saya harap kami bisa keluar dengan lebih banyak solusi.” jelasnya. Dan Rooney mengatakan bahwa timnya telah memberikan banyak kemudahan pada lawan, hingga mereka gagal meraih kemenangan. “Saya kira usai kami unggul 2-0, kami mampu mengendalikan permainan, dan kami membiarkan mereka menyamakan kedudukan. Hingga kami mencetak gol ketiga dan kemasukan lagi, amat mengecewakan dari sudut pandang kami,” jelas Rooney pada MUTV. “Saya kira gol lawan amat konyol dan harusnya bisa dihindari. Mereka sudah membuat kami kehilangan dua angka, jadi kami merasa amat kecewa. Kami tidak bisa terus kemasukan tiga gol di tiap laga, jadi kami harus bekerja keras untuk mengatasi ini. “Anda bisa mencetak gol sebanyak yang Anda mau, namun jika Anda kemasukan gol maka itu adalah masalah. Kami harus terus mencoba mencari keseimbangan dengan mencetak gol dan mencoba mempertahankan kedudukan.”tukasnya.(hnd/bol) y ( / )
United Tak Beruntung
GRFAIS:YUZHARDWIKA/RADARSUABUMI
LOUIS VAN GAAL mengatakan Manchester United masih belum dinaungi keberuntungan, usai mereka hanya bisa bermain imbang 3-3 melawan Newcastle United di St James Park dini hari tadi. Tim asuhan meneer Belanda mampu unggul dua kali, namun pada akhirnya kubu tuan rumah mampu terus menyamakan kedudukan, dalam pertandingan yang diwarnai oleh dua gol Wayne Rooney. “Saya kira kami tidak beruntung. Namun sebelum itu, kami sempat kesulitan. Anda
harus terus memberikan tekanan. Kami tidak melakukan itu. Merekalah yang harus menyelesaikan laga dengan kemenangan,” jelas Van Gaal pada BT Sport. “Selalu sulit. Rooney punya peluang emas di babak pertama. Kami bisa saja membuat enam gol. Ada kemungkinan yang amat besar. “Ketika Anda kehilangan dua angka, ini amat menyedihkan dan semua orang tahu ini salah kami sendiri. Ini bukan salah wasit atau lawan, kami sendiri yang salah.”tukasnya. (hnd/bol)
City Siap Messi Mustahil Tampung Tinggalkan Barca Ivanovic MANCHESTER City disebut siap memberikan tawaran, andai Chelsea terus-menerus menggantung nasib Branislav Ivanovic di Stamford Bridge. Kontrak bek Serbia di London Barat bakal berakhir di musim kompetisi kali ini dan Daily Mail mengatakan City adalah klub terakhir yang tengah mengawasi dengan seksama proses negosiasi antara sang pemain dengan Chelsea. Dikabarkan bahwa pemain berusia 31 tahun lebih senang jika ia bisa terus bertahan di Chelsea, namun ia kini tengah diminati oleh banyak klub top Eropa seperti City, AC Milan, Inter Milan, dan Zenit St Petersburg. Pemilik The Blues, Roman Abramovich, diyakini sebagai seorang penggemar berat Ivanovic, namun ia diperkirakan bakal mempertimbangkan usia sang pemain sebelum memberinya kontrak baru. Ivanovic termasuk salah satu pemain yang mendapat kritik dari media Inggris, usai Chelsea mencatat start buruk dan terpuruk di papan bawah klasemen Premier League musim ini.(hnd/bol)
MANAJER Manchester City, Manuel Pellegrini, belum lama ini memberikan sedikit komentar mengenai rumor yang mengatakan Lionel Messi mungkin akan pergi dari Barcelona dan datang ke Etihad di musim panas. Disebutkan bahwa andai The Citizens sukses mengamankan jasa Josep Guardiola musim depan, klub akan berusaha sekuat tenaga untuk membujuk Messi agar mau meninggalkan Camp Nou dan bermain di klub dua kali juara Premier League. “Saya
kira amat sulit bagi Messi untuk pergi dari Barcelona,” jelas Pellegrini pada Sport, menanggapi rumor transfer La Pulga. “Saya tidak punya pemain dengan level seperti Messi, namun saya tidak perlu mencari tim lain, karena Messi memang adalah sosok yang merupakan pemain terbaik dunia.” Messi baru saja meraih trofi Ballon d’Or ke-5 sepanjang karirnya di Zurich kemarin, usai ia terpilih sebagai pemain terbaik dunia 2015, mengalahkan Cristiano Ronaldo, dan Neymar.(hnd/bol)
IKLAN BARIS RABU, 13 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
RADAR SUKABUMI
KEHILANGAN STNK
LOWONGAN KERJA
MEBEUL
HLG STNK F - 2555 - SO An. Herlinda Wati
Dibth marketing, OB, Tutor Mtk, Bio, Ina (min. S1). Krm lmrn ke Primagama Jl. siliwangi no.462 cibadak Tlp: 0266-7160035, Hp. 08561649951
QUEEN Meubel Menerima Pesanan Kitchenset, Kamar Set dll Jl Nyomplong No.65a Tlp 0266)227215, 85863531844,081282960667
Di cari marketing berpengalaman, latar belakang perbankan / asuransi, bisa part time. Penghasilan tetap, bonus dan komisi, mempunyai jaringan/relasi potensial hubungi 0266 215577 / 081316160773
SELULER
HLG STNK F - 3394 - TC An. Suhenda SE. MM HLG STNK F - 2224 - SQ An. Ruslan Effendi HLG STNK F - 3179 - TK An. Euis Restiani HLG STNK F - 6509 - SZ An. Neni Inriyati HLG STNK F - 6461 - TO An. Drs. Ruspita
TOKO KOMPUTER APOLLO COMPUTER Menjual Hardware, Note-book, CCTV, Accessories, Printer, tablet, dll Jl. Jend. A. Yani No.124 Tlp (0266)222685, (0266) 7001977, HP 08572320 8455 Sukabumi. RNY COMPUTER , Hardware, Notebook, CCTV, Camera Digital, GPS, PC, Tablet, Projector, Jl. A. Yani No 216 /232 Tlp ( 0266 ) 221079 Fax . ( 0266) 217890 Sukabumi. PLANET COMPUTER Sales, Service, Upgrade, Accessories Jl A Yani Shopping Center Lt I Block C1-C3 Kota Sukabumi Tlp (0266) 240758
JUAL RUMAH Dijl Rmh Baru Dg Konsep Villa mewah di Ciaul,SHM+IMB,LT/ L B 2 4 5 / 3 5 0 m 2 , 4 K T, 4 K M , 2RT,2Dapur,Prvt Pool,Jacuzzi Air Pns,Gzbo,Kitchen S e t , Ta m a n , G r s e , T V Cbl,Telp,CCTV Dll.Hrg Nego/Pmbyran Bs Diatur.Pmlk 082299023044 / 085697616603 DIJUAL: Rumah Toko, SHM LT.1.375 m² LB.150 m² Lokasi Strategis Ciwaru Ciemas Hub:08164649899 DIJUAL: Rumah tinggal, SHM LT.280 m² LB.224 m² Lokasi Jl. Cicadas RT.01/01 Kel.Cikundul Kec.Lembursitu, Sukabumi Hub:085218288688
JUAL RUMAH
APOLLO COMPUTER Menjual : Hardware, Note-book, CCTV, Accessories, printer , tablet dll Jl. Jend. A. Yani No 124 Tlp ( 0266 ) 222685, (0266) 7001977,HP 0857 2320 8455 Sukabumi
Dijual Rumah & Penginapan lokasi jl. raya jampang kulon blok pasirpogor kab sukabumi lt. 507m lb. 421m
METRO COMPUTER Accessories, Sale & Service Jl JEndral A Yani No 179 Kota Sukabumi
rumah lokasi jl raya jampangkulon kaum kolot lt. 580m lb. 273m
MULTI TECH COMPUTER Sales, Service, Accessories, Upgrade Jl A Yani Shopping Center Lt Dasar Block A1 No 92 Kota Sukabumi Tlp (0266)237116 SK SUKABUMI KOMPUTER Sales, Service, Up Grade, Accessories Computer Jl A Yani Shopping Center Lt Dasar Blok A 5-6 Kota Sukabumi Tlp (0266)225513
tanah kolam lokasi jl raya jampangkulon sukabumi lt 557 Hub : 0815 7201 0465
HOTEL
Abrael Warung Blackberry Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp 081563630909, 081319260909, 0856236667 Akano Komunika Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp (0266) 7027137, 7017121, 7027134 PT Prima Multi Usaha Indonesia, dealer resmi XL, Danalaga Squere Blok 68 All_in Cellular Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp 085723221111, 08562301010, 085794937890 AP Phoneshop Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp 085723230504 Banzema Phoneshop Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp 085863122269,PIN 284EFEA0 Gallery Cellular Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp 08572003080
RAHARJA HOTEL Jl. Arif Rahman Hakim No. 59 Sukabumi Tlp ( 0266) 222264 SELABINTANA HOTEL Jl. Selabintana km. 7 Sukabumi Tlp.(0266) 221501
PLANET PRINTER SUKABUMI Spesialis Service, Penjualan,inkjet,Pasang Infus,Refill Toner Jl A yani Shopping Center Lt Dasar Blok B-5 Kota Sukabumi Tlp (0266)216817
AUGUSTA HOTEL Jl. Raya Cikukulu No 72 Sukabumi Tlp. ( 0266 ) 227456 Jl. Raya cisolok Palabuhanratu
MILLENIUM COMPUTER Sales, Pheriperals, Service, Networking, Accessories, Programing Jl A Yani Shopping Center Lt I Block B 3-4 Kota Sukabumi Tlp (0266)233779-215205
666 Phone Shop Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Super Mall Sukabumi Lt 3 Jl Ahmad Yani Tlp081563916006, 085759573219
Gamma Service Terima Service Segala Jenis Hand Phone Jual Beli Tukar Tambah Hp Baru/Second Tlp 08562092773, (0266)2527030
GLOBAL COMPUTER Spesialis Service, LCD, Accessories, Jual/ Beli Baru/Bekas, Tukar Tambah Jl A yani Shopping Center Lt Dasar Blok C5 Kota Sukabumi Tlp (0266)6250848, 085861234663
TAZIECK COMPUTER Sales, Service, Maintanance, Upgrade, Networking & Accessories Jl A yani Shopping Center Lt Dasar Blok C3 Kota Sukabumi
TARIF IKLAN BARIS. RP. 15.000 MAKS 10 BARIS MINI 3 BARIS (38 Karakter)
TAMAN SARI HOTEL Jl. Suryakencana no. 112 Sukabumi Tlp. (0266) 225008
INA SAMUDRA BEACH HOTEL Jl. raya Cisolok Km. 7 Palabuhanratu Tlp. ( 0266 ) 431200 MUSTIKA HOTEL Jl. Bhayangkara No 101 Sukabumi Tlp ( 0266 ) 222287 PANGRANGO HOTEL Jl. Selabintana Km. 7 Sukabumi Tlp. (0266)211532
PENGOBATAN Apotik Sudirman, Jl. Jend Sudirman No 51. Telp: (0266) 222291
FLORIST KAWANUA FLORIST terima pesanan karangan bunga, jl. Jendral Sudirman. Tlp (0266) 224361 CHEN’S FLORIST, Terima pesanan Rangkaian Bunga,Rental Tanaman Hias, Jl Sriwijaya No.43 Tlp (0266)231058 HP 081584105896 STA LA TANSA FLORIST Terima pesanan berbagai karangan Bunga & Dekorasi Tlp. 082130135833
KEDAI KOPI BATOK Kopi asli brgaransi disajikan dlm gelas batok mnghasilkn cita rasa khas tradisional, Jl. RA Kosasih (dkt simpang goalpara/batas kota) 085720520555.
BUTIK NOER GORDEN Menerima, jual, Cuci gorden, flit dan rupa2 gorden, Vitrage, Karpet, pesanan Jl. RA Kosasih No. 359 (Pintu Hek) Tlp. 0266 - 221359
SWADARMA COMPUTER Sales, Service, Up Grade, Accessories Computer Jl A Yani Shopping Center Lt I Block C5 Kota Sukabumi Tlp (0266) 70435544-9145346
KULINER Rumah Makan Tunas Jaya 2, Jl. Bhayangkara No. 85, 085871159919, 082117254065, sedia sop iga dan rendang sapi, dll WARUNG AA, Sedia menu enak dan nikmat : soto betawi, sate kambing, sop dll, Batas Kota, Jl Palabuhan Dua Km 9 SMI. “ “ Tlp:0266-6325279 CAH SOLO Ayam bakar dan ikan bakar “bukan sekedar ayam dibakar” Tlp. 0266 -7031031 Smi Warung makan Ibu Mishil rasa bintang lima harga kaki lima,terima pesanan Jl.Salabintana No.41 Hub : 0266219087 Hp.08133233305
CV SAHABAT (H. Nanang , Hj. Jeje & Ado) Spesialis Pemasangan : Krey, Rolling Door, Awnings, Pagar, Trali Besi Tangga Putar dll Jl Cagak No 337 Cisaat-Sukabumi Tlp (0266)225863 - 6247855 INDOBATA menyediakan : Genteng beton multiline/urat batu, batako press, paving block (Brg2 tsb brsrtifikat SNI). Jl. Ry Karang Hilir no.833 Cibadak 43351 Smi. 0266-532888/0818107180.
BUBUR BAPAK JIBRIL Bundaran Sukaraja Dpn Pos Polisi Sukaraja di jamin 100 % halal Sip dech...
CV. SILIWANGI PUTRA Jual & Terima Pesanan : Alat alat Pertanian Aneka Pisau Import & Lokal, Perlengkapan TNI/Polri, Pengecoran Logam Jl Raya Cisaat No. 217 Cisaat Sukabumi Tlp (0266)231324
RM Tunas Jaya, masakan padang, rendang bukan sembarang rendang tp rendang padang asli. Terima Pesanan Katering Jl. Jend Sudirman No.3
ANUGRAH CIPTA EKAPUTRA Industri Logam & Perbengkelan, Cibatu kec. Cisaat kab. smi tlp. 0266-218021
Warung mkn BEBEK JONTOR, jontornya bikin keSOHOOORR !! Jl. Selabintana Km.3 Smi. 085624101595
PD Mandiri, Sedia pesanan daging sapi, daging kerbau, sapi Qurban dll. Pasar Pelita Sukabumi, Tlp. 085793968881
Rm DA, RAOS Jl Pabuaran No 44 Tlp 085659132289
Aneka Kue Maya Rasa menerima pesanan siap antar Alamat: Jl. Raya Sukaraja No. 6 Tlp. (0266) 230354 Catering Mumtaza, Terima Pesanan Nasi Bakar, Nasi Pepes, Nasi Box, Dll. Jl. Selabintana Telp. 081546899941 SUKA NGOPI ? mau tau cara beda mnm kopi ? kunjungi STARBOOTH COFFEE ICE CAPPUCINNO Cincau (capcin) prtama di smi, DAGO (sebrang DPRD). Rasa dunia,harga kaki lima. RM SIMAY MASAKAN PADANG, menu spesial: Rendang daging sapi dan rendang ayam kampung ( bisa prasmanan ) “ 3 Cabang 1 Rasa “ . Jl.Jend. Sudirman ( dpn RS Assyifa ), Jl. Cikiray ( Samping SMA MY ) Jl. Pelabuhan 2 Sukabumi Tlp ( 0266) 217538 DONAT MADU CIHANJUANG BANDUNG Sedia donat Fresh open kitchen yang halal & sehat dengan harga terjangkau, 1 = 4 rb, 6= 23 rb, 12=45 rb Jl. RA Kosasih No 85 Ciaul Smi Tlp 0266-245149
KURSUS Juliana Jaya, tempat Kursus Menjahit Terkemuka Jl. Brawijaya No.12 Dpn Mamih Ungu Tlp 085107003867 / 085860728275
ANEKA PD MULYA AGUNG Menjual dan Menerima pesanan siap antar : kusen Pintu, jendela dll Jl. Sukaraja No 176 Sukaraja Smi
TOKO OBAT TOKO HERBAL A LONG, Menjual Produk Kecantikan, Acsessories Alat Bantu Orang Dewasa dan obat kuat herbal Pesan Antar Gratis, Hub: 085723456080
OPTIKAL P E R M ATA O P T I K A L , J u a l macam2 kacamata, frame, & lensa/ lensa kontak Jl. Pelabuhan II No 34 Smi Hp. 081563162128
PRAMUDIA COMPUTER Sales, Service ,Peripherals,Accessories ,Printer,Monitor,Network Jl A Yani Shopping Center Lt 1 Blok D5-6 Kota Sukabumi Tlp (0266)243563
OTOMOTIF
ANEKA
Jl. Raya Cisaat No 214 Smi Hp. 085863321214 Jl. Siliwangi ( Pertigaan Cidahu ) Cicurug Hp. 085724135845.
JUAL BELI Brg bkas: embr, jrigen, koran, krts kntr, dll. Hub: 081563111478 Toko Perhiasan Perak “MANDIRI” Jual-beli Perhiasan Perak Menerima Pesanan: Sepuh Kuning, Sepuh Merah, dan Patri Emas/ Perak. Jl. Terminal Sukaraja Block CI No. 33 PT ARMINAREKA PERDANA (BIRO UMROH & HAJI PLUS) JL. JEND. SUDIRMAN NO.64, U n t u k Te n a g a P e m a s a r a n 087878119191 PD SETA LOGAM Jual & Terima Pesanan Borgol, Pisau, Samurai, Perlengkapan ABRI, Alat Pertanian & Pengecoran Logam Jl Raya Cibatu No 314 Cisaat Sukabumi (0266)226501
SUZUKI PUSAKA MOTOR All Pick Up & Ertiga HUB : 085214096200 NUANSA ILHAM MOTOR Jual Beli Mobil Baru/Bekas Cash&Credit Jl Raya Cisaat No. 148 Cisaat Sukabumi Tlp (0266) 226344,085861379155 Toko Aki Odeon Jual Berbagai Macam Aki Berkualitas Jl Pajagalan no 30 , Tlp 222461 KIKI MOTOR Jual Suzuki APV & Daihatsu Grand Max Jl Arif Rahman Hakim No 49 Tlp 085723474977 SUZUKI PUSAKA MOTOR all pick up HUB: 0266-222258 / 222280 / 0857123465429 O’GEM MOBIL Jual Beli Kendaraan Second Jl.Veteran I No.80 Kota Sukabumi Tlp.(0266)220418,081318134640 SAFIRA MOTOR Jl. R.A Kosasih No. 20 Telp:0818777037
PERCETAKAN WAY WAY P R I N T I N G m e n erima bikin stempel otomatis, cetak brosur, neon box, bilboard, undangan, souvenir, krtu nama dll. Almt GIANT smi plaza. Hp. 085793561997. P e r c e t a k a n R u s y d a Te r i m a o r d e r s p a n d u k , b a n n e r, billboard,nota, kartunama dll Jl Bhayangkara No.64 Rawasalak 085720888878 JATRISTA DIGITAL PRINTING Menerima pembuatan kaos satuan dan partai design sukaa2 bs ditunggu Mulai dr 45.000 an workshop: supermall sukabumi lt dasar dkt ekalator / jl sriwidari no 66 sukabumi atas hotel arondari
PT GAS Tanjungsari Grosir Gas Elpiji Jl Jendral Sudirman no.31 (222483) PT A’ReSTU Anugerah Jaya Danalaga Squere Blok 68 081911952129 Slamet Lestari Mandiri Jl AR Hakim No.40 (243372) DINAMO ABADY Menerima Service Dinamo Jl Cibatu Cisaat Tlp 085759555824
TOKO MEDIA, Sedia : Perlengkapan bengkel, Stainless steel, Kuningan,Almunium,Acrylic dll Jl. Siliwangi III No 4 Cibatu Cisaat Sukabumi HP 085724043777 ( Lutfhi Fauzi / Kaka ) CV TENAR PERKASA SUKABUMI siap mnrima pmasangan RANGKA ATAP BAJA RINGAN ‘unggul’ & Grosir Genteng MANTILI. Jl. Ry Karangtengah 548 Cibadak. 0266533287/085659072324. TOKO ‘ABI’ Jl. Raya Pakuwon 27 (dpn STM
PELUANG USAHA Usaha Resto & I.T yg sdg berkembang dibbrp negara butuh partner utk diajak kelola bareng dsana. hanya dg min ikut 10% share, anda sdh dpt profit,gaji blnan & fslts penddkan kesehatan gratis dsna. Minat H.081288924004.
KESEHATAN
KESEHATAN
DETOK CENTER ONE STOP SOLUTION Solusi seluruh masalah kesehatan anda Jl. Siliwangi No. 80 B Hp 0819.1178.8822 Sukabumi
DETOK CENTER ONE STOP SOLUTION Solusi seluruh masalah kesehatan anda Jl. Siliwangi No. 80 B Hp 0819.1178.8822 Sukabumi
TELEVISI
DEALER LARIS II Jual Beli Mobil Bekas (Second), Jl Sekarwangi Cibadak
RADIO
RADIO
Ruko Cisuda Riverside Blok D-E Jalan R.A Kosasih No. 80 Sukabumi Telp. (0266) 625 4411, 234 938
OTOMOTIF MIWA “ CAR WASH” Cuci Mobil/ Motor, Bersih, Cepat, Murah, Aman. Siap Antar Jemput. Alamat : Jl. Pelda RE. Suryanta No.44-56 Depan Kantor Kelurahan Nanggeleng, telp 08154636823 / 085722516751 Promo akhr tahun HONDA: MOBILIO disc hebat dp 14 jutaan R.Stock HRV, jazz, brio, crv. info: nur adi 081214650000 Datsun GO Panca T Aktif 1,2 MT’15 Pth,Km4rbn,F-Sukabumi, 85Jt.Ng 085624974875/085695297131
RUMAH MAKAN RM. S I M A Y Masakan Padang, menu spesial : Rendang Daging dan Rendang Ayam kampung ( Bisa Prasmanan ) “ 3 Cabang 1 Rasa” Jl. Jend. Sudirman ( dpn RS. Assyifa ) Jl. Cikiray ( Samping SMA MY ) Jl. Pelabuhan 2 Sukabumi Tlp. ( 0266 ) 217538
GERBANG KOTA
HALAMAN 15
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
RADAR SUKABUMI
Buah Naga Jayaraksa Siap Mendunia BAROS - Buah naga hasil produksi Kelurahan Jayaraksa Kecamatan Baros Kota Sukabumi siap dipromosikan hingga ke mancanegara. Buah yang memiliki kandungan vitamin, dan sangat bermanfaat bagi tubuh ini dibudidayakan di seluruh RW Kelurahan Jayaraksa. Bahkan, buah naga sudah dijadikan ikon Kecamatan Baros. Lurah Jayaraksa, Hendaya mengatakan, di wilayahnya tersebut kini tengah mendalami cara penanaman dan proses pembuahan buah naga dengan baik. Sebab, selain kian diburu di pasaran, buah naga ini juga mengandung manfaat yang luar biasa bagi kesehatan. Oleh karena itu, di wilayahnya tersebut kian dibudidayakan tata cara penanamannya. “Sudah dua tahun silam penanaman buah naga ini difokuskan ke masyarakat. Kami menargetkan untuk
pemasaran buah naga ini hingga ke mancanegara,’’ ujarnya saat ditemui di ruang kerjanya, Kemarin (13/1). Dikatakan Hendaya, buah naga ini merupakan jenis kaktus dari marga hylocereus dan selenicereus. Dengan mengonsumsi buah naga secara rutin akan menambah kekebalan tubuh dan memberikan zat serta vitamin lain yang bermanfaat bagi tubuh. Termasuk, manfaat dan kandungan buah naga sangat baik untuk berbagai macam hal dan pemenuhan vitamin dan mineral dalam tubuh. “Ada sekitar sepuluh manfaat buah naga ini dan jika dikonsumsi secara rutin maka akan membawa efek positif bagi tubuh,” terangnya. Hingga saat ini, lanjut Hendaya, beberapa RW di kelurahannya tersebut sudah hampir 80 persen ikut
mempromosikan penanaman ini. Seperti di RW 5 dan RW 7 sudah mempunyai perkebunan masing-masing warganya. Untuk kali ini, memang diakuinya pemasaran masih di wilayah Kota Sukabumi saja, belum mencapai keluar. Namun, pihaknya optimis, jika ini tetap dipertahankan kemungkinan dapat menembus mancanegara. “Masyarakat kami sudah membudidayakan buah naga, bahkan tak jarang sudah mulai dipasarkan dan mempunyai titik pemasaran masing-masing. Untuk harga buah naga ini hanya Rp 20 ribu per kilogramnya,” ucapnya. Sementara itu, Staf Pelaksana Neneng Yuliani menambahkan, saking suksesnya mempelajari ilmu penanaman buah naga ini, tak jarang warga sekitar maupun warga luar Sukabumi juga sering melakukan studi banding. Bahkan,
FOTO : UJANGHERLAN/RADARSUKABUMI
TELITI: Lurah Jayaraksa, Hendaya (kanan) dan Staf Pelaksana Neneng Yuliani (kiri) saat melakukan penelitian di kebun buah naga yang merupakan salah satu ikon Kecamatan Baros dan siap difokuskan lebih baik, kemarin (13/1).
ia mengaku sempat kedatangan dari luar negeri juga seperti dari Brunei Darussalam. “Kebetulan saja, memang di tempat saya buah naga ini bagus dan sempat kedatangan
dari Brunei Darussalam untuk belajar cara menanam buah naga ini. Saat dipraktikkan di negaranya memang bagus,” akunya. Tanaman yang tidak harus melakukan perawatan
khusus itu, lanjut Neneng, ke depannya akan lebih dikenalkan ke luar Sukabumi. Selain ditunjuk juga pihak kecamatan sebagai kelurahan hijau, di Kelu-
rahan Jayaraksa juga salah satunya dengan menanam buah naga di sepanjang Jalur Cikeong hampir 300 meter. “Mudah-mudahan buah naga ini dapat terkenal,” harapnya. (lan/d)
Terus Berdayakan UKM Masyarakat BAROS - Potensi dalam bidang usaha kecil menengah (UKM) di Kelurahan Jayaraksa Kecamatan Baros ini nampaknya sangat banyak. Pasalnya, hampir di setiap RW memiliki produk yang berbeda satu sama lainnya. Kelurahan yang terdiri dari tujuh RW dan 32 RT itu juga membuktikan siap memfokuskan UKM untuk
lebih baik. Lurah Jayaraksa, Hendaya mengatakan, kelurahan yang memiliki luas 145 hektare dan jumlah penduduk 6126 jiwa itu nampaknya kian disibukkan dengan menargetkan UKM sebagai wadah untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Sebab, potensi yang dimiliki di masing-masing wilayahn-
ya tersebut kian difokuskan. “Kami tengah memfokuskan UKM agar dapat meningkat dengan pesat. Khususnya untuk bisa menjadikan peningkatan ekonomi masyarakat dengan baik,” ujarnya, kemarin (13/1). Dikatakan dia, masingmasing RW yang memiliki unggulannya itu seperti di RW 2 pembuatan abon sapi,
RW 5 produksi tahu sumedang dan konveksi sedangkan RW 3 yakni dalam bidang pembuatan keripik pisang. Dari jenis-jenis UKM ini ke depannya akan dipertajam kembali dan diberikan bimbingan secara berkelanjutan, agar dalam proses pemasarannya berjalan dengan lancar. “Konsep bisnis ini yakni,
dimana pencapaian keuangan melebihi modal jelas untung. Untuk pencapaiannya perlu diarahkan juga dalam proses promosi dan pemasarannya,” terangnya. Sementara itu, lanjut Hendaya, selain UKM dan program-program unggulannya itu siap direalisasikan, pencapaian prestasi yang membuatnya terdorong hingga
sampai sekarang sangat berpengaruh. Kenapa tidak, dari tahun kemarin saja pihaknya meraih beberapa prestasi. Seperti, Juara 1 Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) se-Kota Sukabumi, Juara 1 Lomba Sekolah Sehat (LSS) se-Kota Sukabumi dan mewakili ke wilayah Bogor, Juara 11 Pidato PKK
se-Kota Sukabumi, Juara 11 Lomba Posbindu Kota Sukabumi. “Dengan mampu membangkitkan partisipasi masyarakat dan cara pendekatan yang baik membawa Kelurahan Jayaraksa dapat meraih prestasi. Termasuk akan terus berupaya untuk tetap kompak dan menjaga kekeluargaan,” pungkasnya. (lan/d)
TERUSAN METROPOLIS Fraksi Demokrat dan Gerindra Pemkot ‘Ngebet’ Operasikan Terminal Tipe A Tahun Ini Lakukan Rotasi sambungan dari Hal 16
sambungan dari Hal 16
gatakan, selain penyegaran ada juga beberapa hal pertimbangan fraksi dalam rotasi tersebut. Seperti halnya Aep Saeprahman yang merupakan mantan ketua DPRD setidaknya beliau lebih mengetahui tentang anggaran. “Kalau saya sendiri periode dulu kan saya di komisi I jadi saya balik lagi,” ujarnya.
Ketua Fraksi Gerindra, Momi Soraya membantah jika rotasi ini karena adanya kinerja yang kurang berhasil. Namun ini merupakan ajang evaluasi satu tahun sekali, kalau kinerja selama ini setiap anggota DPRD di setiap komisi dan badan itu kinerjanya cukup bagus. “Saat ini semua anggota Fraksi Gerindra berjalan sesuai dengan tupoksi masingmasing,” ujarnya.Dirinya
menjelaskan tidak ada hal yang krusial dalam perpindahan rotasi ini. Dirinya berharap dengan rotasi ini bisa berjalan lebih baik lagi terutama menjalankan amanah masyarakat Kota Sukabumi. “Semua anggota fraksi harus bisa merasakan tanggung jawab di bidangnya masing-masing. Mungkin tahun depan juga akan ada rotasi lanjutan,” pungkasnya. (bal/d)
Dinkes Kekurangan Tenaga Medis sambungan dari Hal 16
katanya. Hanya saja, untuk jumlah tenaga non-PNS harus disesuaikan dengan anggaran yang tersedia serta diselaraskan dengan kegiatan yang sudah direncanakan. “Dengan begitu pelayanan kesehatan bisa lebih baik. Karena kesehatan merupakan kebutuhan dasar masyarakat,” tandas Rita. Lanjut ia menambahkan, untuk di lingkungan Dinkes saat ini butuh tenaga tambahan. Idealnya untuk SKPD sekelas Dinas Kesehatan memerlukan tenaga atau pegawai sebanyak 900 orang. Tetapi saat ini jumlah pegawai hanya ada 600 orang, akibatnya banyak
puskesmas yang kekurangan pegawai. Masing-masing puskesmas seharusnya ada empat tenaga perawat, tenaga gizi, farmasi juga kesehatan lingkungan dan dokter. Sementara puskesmas, untuk rawat jalan harus ada seorang dokter dan puskesmas rawat inap dua dokter. Saat ini ada beberapa puskesmas rawat inap hanya memiliki satu dokter. Sedangkan setiap tahunnya di lingkungan Dinkes Kota Sukabumi ada pegawai yang pensiun. Di tempat terpisah, Kepala Pusat Kesehatan Masyarakat (PKM) Selabatu, Suhendro Rusli membenarkan dengan masih kurangnya tenaga di lingkungan PKM Selabatu.
Menurutnya, jumlah ideal untuk perkotaan di Ibu Kota kecamatan ini, seharusnya staf di PKM sebanyak 40 orang. Namun saat ini staf yang dimilikinya baru 33 orang dan 30 orang di antaranya PNS, sementara sisanya tenaga kerja kontrak. Akibat kekurangan staf tersebut, akhirnya banyak staf yang merangkap jabatan. Suhendro menambahkan, sudah mengajukan kekurangan staf ini ke Dinas Kesehatan, kami masih menunggu untuk kekurangan staf tersebut. “Kita masih kekurangan tenaga dokter dan staf keuangan dan administrasi saat ini, jadi banyak menjabat fungsional dari stafnya saat ini,” pungkasnya. (*/wdy)
Kasus HIV Terus Alami Kenaikan sambungan dari Hal 16
rumah tangga, dan 14 di antaranya ibu hamil. “Sepanjang 2015, kasus ditemukan bukan lagi pada komunitas heteroseksual atau LSL (lakilaki seks laki-laki) tapi lebih banyak ibu rumah tangga. Sejauh ini sudah ditemukan di tujuh kecamatan, ibu rumah tangga yang ikut terpapar,” ujarnya. Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Kota Sukabumi, Rita Nenny mengatakan, kebanyakan dari para ibu rumah tangga tersebut tertular oleh suaminya, yang kemudian meninggal dengan ciri-ciri sebagai ODHA. Menurutnya, Hampir 80 persen ibu hamil tersebut ditularkan oleh suaminya lalu kemudian meninggal
dengan ciri-ciri mirip dengan penderita HIV/AIDS, seperti penyakit tuberkulosis dan ciri-ciri lainnya. Berdasarkan data Dinkes Kota Sukabumi, jumlah penderita HIV/AIDS di Kota Sukabumi terus meningkat setiap tahun. Selama 2014-2015, peningkatan terasa lebih signifikan karena Dinkes melakukan pemeriksaan langsung terhadap populasi kunci HIV/AIDS. “Kami seperti menggali gunung es. Kami akan melakukan penjaringan sebanyakbanyaknya, karena kalau tidak ditemukan secepatnya malah bisa menular ke yang lain,” katanya.Diakui Rita, pihaknya masih kesulitan dalam menemukan kasus baru HIV/AIDS karena kebanyakan penderita tidak
mengetahui gejalanya. “Adapun yang tahu, tetapi mereka tidak mau untuk diperiks. Makanya kami dibantu LSM dan Komisi Penanggulangan AIDS,” katanya. Sejauh ini, pihaknya telah melakukan upaya di setiap puskesmas yang tersebar di tujuh kecamatan yang sudah bisa melakukan tes HIV/ AIDS. Untuk fasilitas pengobatan juga sudah terdapat di sejumlah rumah sakit umum daerah (RSUD). Ke depannya, dia menekankan, pihaknya akan lebih gencar melakukan sosialisasi kepada populasi kunci HIV/AIDS. “Tahun ini juga akan dilakukan sosialisasi pada populasi berisiko per wilayah atau datang langsung ke hotspot,” tutupnya. (wdy/d)
diminimalisasi,” kata Sekretaris Daerah Kota Sukabumi, Hanafie Zain usai melakukan pembahasan di Terminal Lingkar Selatan, kemarin (13/1). Hanafie menjelaskan, dioperasikannya Jalan Lingkar juga akan berdampak terhadap arus lalu lintas. Sebab, kendaraan truk juga akan dialihkan melalui jalur ini. Sekda meminta diberlakukan pembatasan tonase bagi kendaraan yang melintas di Jalan Lingkar. Untuk pengawasannya, dibangun posko bersama dengan membentuk tim kecil terpadu yang melibatkan Bina
Marga Provinsi Jawa Barat, Dinas Perhubungan Kota dan Kabupaten Sukabumi serta Polres Sukabumi Kota. “Kalau truk masuk Jalan Lingkar harus ada batas maksimum. Kalau melebihi tonase dikenakan sanksi. Jangan sampai jalan yang sudah bagus dirusak oleh angkutan yang melebihi muatan,” tegasnya. Sementara itu, Plt Kepala Dinas Perhubungan dan Bina Marga Kota Sukabumi, Abdul Rachman, mengatakan akan membuat rencana operasi manakala nanti terminal resmi dioperasikan. Rencana operasi itu akan melibatkan berbagai stakeholder (pemangku
kebijakan), seperti organda maupun pengurus perusahaan otobus. “Dari segi infrastruktur, sebetulnya Terminal Tipe A ini sudah bisa digunakan. Hanya saja masih ada yang perlu dilengkapi seperti fasilitas lalu lintas maupun keselamatan. Termasuk pengadaan kios pedagang yang akan kami tampung dari terminal lama (Terminal Sudirman). Saat ini kami baru sediakan kios kering, sehingga perlu ada sinkronisasi lagi soal pengadaan untuk kios basah,” katanya.Lebih lanjut dirinya mengatakan, selain membahas rencana operasionalisasi terminal,
pihaknya juga membahas mengenai pembukaan Jalur Lingkar Selatan serta penertiban PKL di sepanjang Jalur Lingkar Selatan. “Kami tak berharap nantinya Jalur Lingkar Selatan yang baru dipenuhi dengan PKL,” tegasnya.Pembangunan Terminal Tipe A Sukabumi sudah berjalan hampir 14 tahun sejak 2001. Anggarannya tak hanya dialokasikan dari APBD Kota Sukabumi saja, tetapi juga mendapatkan bantuan dari APBN. Berdasarkan informasi, dana yang dialokasikan dari APBN mencapai hampir Rp 37 miliar dan dari APBD Kota Sukabumi sekitar Rp 12 miliar. (bal/d)
Tak Berizin, Satpol PP Segel Gudang Kaca sambungan dari Hal 16
dari banyaknya kendaraan truk besar keluar masuk ke gudang tersebut. Sehingga berdampak pada kerusakan jalan di area dan pipa PDAM menjadi rusak. “Berawal dari laporan masyarakat yang merasa resah dengan sering masuknya truk besar ke area tersebut, karena jalan di Pabuaran ini kan kecil sehingga sering ter-
jadi macet dan jalan menjadi rusak serta pipa PDAM pun rusak akibat truk besar tersebut. Makanya pas kita datangi kita minta kepada pemilik untuk membuat izin baru karena dari pengecer berubah menjadi distributor kita pun memberi waktu sekitar dua minggu, tapi sayangnya pemilik tidak menuruti perintah kami. Makanya sekarang kita segel sampai pengurusan izin-
nya beres,” jelas Ajat kepada Radar Sukabumi. Dikatakan Ajat, awalnya pemilik sempat menampik tak memiliki IMB, ia mengaku surat-suratnya sedang dalam proses perizinan. Namun dikatakan BPMPT, pihaknya tidak menerima laporan dari gudang kaca milik YS ini. Selain harus mengurus IMB, Satpol PP pun meminta kepada pemilik agar segera memperbaiki kerusakan jalan. “Awalnya ia sempat me-
nampik, tetapi pas kita tanya ke pihak BPMPT mengaku belum menerima laporan terkait perizinan gudang ini,” ujarnya. Akibatnya, gudang tersebut dikenai sanksi Perda Nomor 19 Tahun 2012 tentang Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP). Pihaknya mengaku penyegelan tersebut akan terus dilakukan hingga pemilik gudang benar-benar telah menyelesaikan IMB. (wdy/d)
Sat Binmas Datangi Komunitas Pengamen Jalanan sambungan dari Hal 16
mengamen dan tidak menimbulkan keresahan di masyarakat,” terangnya. Dikatakannya, selama 2015, pihak kepolisian Polres Sukabumi Kota menerima kasus yang menimbulkan keresahan di masyarakat disebabkan oleh para pengamen. Salah satunya kasus penganiayaan terhadap sopir angkot jurusan Bhayangkara yang dilakukan oleh tiga orang pengamen hanya karena masalah sepele. Kasus lainnya adalah tewasnya salah satu pengamen oleh orang tidak dikenal lantaran pelaku kesal dipalak oleh korban sehingga menimbulkan dendam.“Tahun 2015 kita ada beberapa kasus yang ditangani masalahnya kasus pengeroyokan,” terangnya. Program unggulan ‘Kadesa’ tersebut tidak hanya dilaksanakan oleh Sat Binmas Polres Sukabumi Kota saja, melainkan dilaksanakan pula oleh seluruh anggota
di Jajaran Polres Sukabumi Kota untuk menciptakan
sinergitas Polri dengan masyarakat, khususnya ma-
syarakat Kota Sukabumi. (wdy/d)
LANGGANAN LA 08 081563182052 REDAKSI : R 085659325959 08 IKLAN : 085724336601 085 TELP. ELP (0266) 219204 FAX. ((0266) 219322
E
TLIN O H
KAMIS, 14 JANUARI 2016 / 3 RABIUL AKHIR 1437 H
CPNS
HALAMAN 16
RADAR SUKABUMI
Pemkot ‘Ngebet’ Operasikan Terminal Tipe A Tahun Ini
Dinkes Kekurangan Tenaga Medis CIKOLE - Dinas Kesehatan Kota Sukabumi, hingga kini masih kekurangan tenaga medis. Kekurangan itu melanda beberapa puskesmas sehingga berdampak pada pelayanan kesehatan yang tidak maksimal kepada masyarakat. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Sukabumi, Rita Nenny, kemarin (13/1) pagi. Untuk itu, mengantisipasi kekurangan tenaga kesehatan setelah tidak adanya rekrutmen CPNS tahun 2015, Dinkes Kota Sukabumi akan mengusulkan penambahan pegawai lingkungan Dinkes kepada Pemerintah Kota Sukabumi. Dikatakan Rita, melalui pengajuan penambahan pegawai ini salah satu tujuannya agar layanan terhadap masyarakat menjadi semakin dinamis. Mengingat layanan kesehatan itu sendiri merupakan kewajiban Pemkot Sukabumi sesuai amanat Undang Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah. “Karena tahun ini tidak ada rekrutmen CPNS, untuk mencukupi kebutuhan kami akan mengusulkan untuk kita rekrut tenaga medis non-PNS,” ujar Rita. Diakui wanita bertubuh mungil ini, kekurangan tenaga medis tidak hanya terjadi di lingkungan Kantor Dinas Kesehatan saja, tetapi berdampak pada pelayanan di puskesmas. Apalagi, tenaga medis di lingkup puskesmas paling mendesak untuk segera diisi kekurangan pegawaianya. Berdasarkan standarnya setiap puskesmas harus memiliki 19 - 40 pegawai. Namun saat ini dari 15 puskesmas yang ada di Kota Sukabumi mayoritas dari jumlah tersebut masih kekurangan. “Kita membutuhkan tenaga mulai dari dokter, perawat, bidan serta tenaga kesehatan lainnya,” DINKES...Baca
Hal 15
PEMBINAAN
BAROS - Persiapan untuk mengaktifkan Terminal Tipe A terus dilakukan oleh Pemerintah Kota (Pemkot) Sukabumi. Sejumlah pembangunan Jalan Lingkar Selatan belum sepenuhnya selesai, bahkan pada segmen I dan segmen III. Namun, pemkot tetap optimis pengoperasian terminal yang menghabiskan anggaran Rp 49 miliar ini bisa beroperasi tahun ini. Bahkan, kini para stakeholder berkumpul membahas persiapan yang nantinya untuk menunjung fasilitas pengoperasian terminal ini. Di antaranya, kesiapan fasilitas pendukung terminal dan akses menuju Jalan Lingkar Selatan. “Jalan Lingkar akan diselesaikan tahun ini. Betonisasi Jalan Pembangunan juga harus tuntas pada tahun ini, untuk memperlacar bus dari dan tujuan Bandung. Itu kemungkinan hambatan yang perlu PEMKOT...Baca
Hal 15
FOTO:IKBAL/RADARSUKABUMI
SEGERA BEROPERASI: Kondisi Terminal Tipe A yang belum rampung namun segera dioperasikan, di Jalan Lingkar Selatan, kemarin (13/1).
Tak Berizin, Satpol PP Segel Gudang Kaca
Sat Binmas Datangi Komunitas Pengamen Jalanan CIKOLE - Jajaran Satuan Pembinaan Masyarakat (Sat Binmas) Polres Sukabumi Kota melakukan kunjungan ke sejumlah pengamen jalanan yang berada di wilayah hukum Polres Sukabumi Kota, kemarin (13/1) siang. Kegiatan ini dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah Kota Sukabumi, sesuai dengan Visi dan Misi Kapolres Sukabumi Kota yaitu program Kenali, Dekati dan Sambangi ( Kadesa). Kasat Binmas Polres Sukabumi Kota, AKP Edi Priyono mengatakan, kegiatan ini sebagai salah satu langkah upaya Binmas untuk memberikan rasa aman terhadap masyarakat, salah satunya dengan menyambangi para pengamen jalanan di sekitar Jalan RA Kosasih Kecamatan Cikole melalui program Kadesa. Dalam pelaksanaannya, Edi memberikan imbauan kepada para pengamen untuk tetap menjaga ketertiban umum dengan tidak membuat resah orang lain, seperti memaksa penumpang untuk memberikan sejumlah uang. “Ini menjadi salah satu program Kadesa, tujuannya untuk memberikan imbauan kepada para pengamen jalanan untuk selalu tertib saat SATBINMAS...Baca
Hal 15
PENYAKIT
Kasus HIV Terus Alami Kenaikan CIKOLE - Jumlah penderita HIV/AIDS di Kota Sukabumi terus meningkat dari tahun ke tahun. Ironisnya, dari sekitar 963 kasus HIV/AIDS yang ditemukan sepanjang 2000-2015, sebagian besar di antaranya berasal dari kalangan ekonomi menengah ke bawah. Hal tersebut diungkapkan langsung oleh Ketua Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kota Sukabumi, Achmad Fahmi. Menurut Fahmi, penderita HIV/AIDS dari keluarga prasejahtera cenderung kesulitan mengakses pelayanan kesehatan karena keterbatasan dana untuk berobat. “Kendala yang paling berat itu ketika ditemukan orang dengan HIV/AIDS (ODHA) yang mengalami masalah ekonomi. Di sini diperlukan peran pemerintah dengan stakeholder terkait untuk mengoptimalkan pencegahan dan penularan HIV/AIDS,” katanya saat dikonfirmasi Radar Sukabumi, kemarin (13/1) siang. Dikatakannya, kasus penularan HIV/AIDS di Kota Sukabumi cukup tinggi. Selama 2014-2015, ditemukan 136 kasus baru. 51 di antaranya ibu KASUS...Baca
Hal 15
FOTO : DOK/SATPOLPP
DISEGEL: Satpol PP saat melakukan penyegelan terhadap salah satu bangunan yang diduga menjadi distributor kaca dan Semen Jawa di kawasan Jalan Pabuaran RT 05/04 Kelurahan/ Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi.
WARUDOYONG - Akibat tak mampu menunjukkan surat izin mendirikan bangunan (IMB), sebuah bangunan gudang yang diduga menjadi distributor kaca dan Semen Jawa di kawasan Jalan Pabuaran RT 05/04 Kelurahan/Kecamatan Warudoyong Kota Sukabumi disegel petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Sukabumi. Kepala Seksi Penegak Perda Kota Sukabumi, Ajat Sudrajat, mengatakan sebelumnya sekitar dua minggu yang lalu pihaknya bersama Dinas Perhubungan, Polsek Warudoyong, BPMPT sudah melakukan penegu-
ran terhadap gudang kaca tersebut. Namun sayangnya teguran dari Satpol PP tersebut tak digubris sehingga kemarin (13/1), Satpol PP pun kembali mendatangi gudang yang diketahui milik YS (50). Saat didatangi pemilik gudang tersebut tak menunjukkan surat IMB sehingga pihak Satpol PP pun langsung menyegel tempat. Menurut Ajat, awalnya gudang tersebut hanya berupa gudang pengecer kaca, namun lambat laun gudang tersebut berubah menjadi distributor Semen Jawa. Hal tersebut terlihat TAK...Baca
Hal 15
Fraksi Demokrat dan Gerindra Lakukan Rotasi CIKOLE - Dua fraksi di DPRD Kota Sukabumi melakukan perubahan komposisi alat kelengkapan dewan (AKD). Perubahan tersebut di antaranya dilakukan oleh Fraksi Gerindra dan Demokrat. Namun yang makin mencolok perubahan rotasi AKD tersebut terjadi di tubuh Fraksi Demokrat, mulai dari badan anggaran, badan musyawarah sampai ke komisi. Di antaranya, Aep Saepurahman dari Banmus pindah ke Banang dan dari komisi I ke III, Henry Slamet dari komisi II ke komisi I, Purnama dari komisi III ke II, sementara Yusep Abdurahman dari Banang ke Banmus. Sementara dari Fraksi Gerindra hanya melakukan pertukaran posisi Momi Soraya dari Banmus ke Banang dan Olih Solihin dari Banang. “Dalam tata tertib sendiri setiap fraksi diperbolehkan untuk merubah AKD namun pada waktu tahun anggaran baru akan dimulai,” ujar Wakil Ketua Pimpinan DRPD Kota Sukabumi, Kamal Suherman usai melakukan paripurna, kemarin (13/1). Kamal menjelaskan rotasi tersebut merupakan hal yang biasa dilakukan asal harus sesuai dengan tatib. Perubahan pertimbangan tersebut atas dasar masing-masing fraksi yang merupakan kepanjangan tangan dari partainya.
“Ya itu biasa terjadi, asalkan jika akan merubah secara keseluruhan termasuk ketua-ketua, masa jabatannya harus lebih dari dua tahun enam bulan,” jelasnya. Sementara itu, Ketua Fraksi Demokrat, Henry Slamet menanggapi hal tersebut dengan cukup dingin. Perubahan atau rotasi alat kelengkapan dewan itu hal yang biasa namun pihaknya mengaku hanya butuh penyegaran di tubuh Fraksi Demokrat. “Ya kita hanya butuh penyegaran saja,” singkatnya. Lebih lanjut Henry menFRAKSI..Baca
Hal 15
FOTO:IKBAL/RADARSUKABUMI.
PARIPURNA: Wakil Ketua DPRD Kota Sukabumi saat memimpin rapat paripurna perubahan alat kelengkapan dewan di DPRD Kota Sukabumi, kemarin (13/1).