Kuat Karena Mengakar
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
HARGA: RP 3.000
www.radarsukabumi.com pojoksatuid
pojoksatu
Lelah Kejari Periksa Delapan Warga Perkuat Kasus Tenjojaya SUKABUMI - Kasus dugaan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) penghilangan aset negara eks Hak Guna Usaha (HGU) PT Tenjojaya di Desa Tenjojaya, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi kembali digarap Tim Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Cibadak. Sedikitnya, delapan warga Tenjojaya menjalani pemeriksaan di Ruang Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) Kejari Cibadak, Jalan Karangtengah, Desa Karangtengah, Kecamatan Cibadak sebagai saksi, kemarin (7/3).
SAKSI..Baca Hal 4
„Di berita acara itu ada tanda tangan saya. Tim penyidik meminta keterangan saya terkait itu. Saya sampaikan, tidak pernah menandatangani berita acara itu karena saya menolak adanya pembayaran tegakan tersebut,‰
Pelapor
UTOM RUSTOMI (43).
Jamaludin Azis
Ketua RT 03/05, Desa Tenjojaya
Jabatan
JADI MASALAH : Lokasi lahan eks HGU PT Tenjojaya di Desa Tenjojaya, Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi yang menjadi kasus di Kejaksaan.
Ketua Forum Perjuangan Masyarakat Tenjojaya (For Permata) Saksi
S STATUsi
STATUS
Sak
Saksi
NAMAah (45) t g En Ujan AN A JAB T 01/01 GRAFIS:YUZHARDWIKA/ RADARSUKABUMI
NAMAdayat (44) mhi i Sya d AN u R JABAT W 11
NAMA
JABATAN
a RT
2/01
Ketua 0
STATUS
Sak
Sak
(43) Ahyar
Ketu
STATUsSi
S STATUsi
a Ketu
R
NAMA mi (43)
Dodo
Rusto Utom
N JABATA
Ketua
JABATA
/05
Ketua
RT 03
N
i
S
)
RW 10
Tukiman
l (43)
JABA
JABATA
Angg ota B PD
N
NAMA
NAMA
NAMA
Rena
Saksi
Saksi
Tenjo jaya
(50)
TAN Anggota BPD Ten jojaya
Eeng(50)
JABATA
N Anggota B PD Tenjoja ya
TERSANGKA TERSA A YANG DITANGANI KEJARI CIBADAK
JABATAN
Eki Taofik Gumilar Zainul Tatang Sopian Komarudin
Saks
NAMA
Irawa n (55
SAKSI-SAKSI YANG PERNAH DIMINTA KETERANGAN KEJAKSAAN NAMA
STATU
Saksi
STATUS
STATUS
NAMA
STATUS
Kabid PBB DPPKAD Kabupaten Sukabumi Kabag Pertanahan Kabupaten Sukabumi Kepala BPMPT Kabupaten Sukabumi Kepala BPN Kabupaten Sukabumi Sekretaris Inspektorat Kabupaten Sukabumi
SH S
Saksi Saksi Saksi Saksi Saksi
JABATAN
STATUS
Mantan Camat Cibadak Kades Tenjojaya
Tersangka Tersangka
Tersangk Tersangka k Yang Ditangani Kejati Jawa Barat RD Direksi PT Bogorindo Cemerlang Tersangka UE Kuasa Direksi PT Tenjojaya Tersangka
Setahun Vakum, Pasar Pelita Mulai Dibangun
Pengumuman Tidak Terbit Sehubungan dengan libur nasional Hari Raya Nyepi, Harian Pagi Radar Sukabumi tidak terbit besok atau edisi Rabu, 9 Maret 2016. Koran Anda ini kembali terbit pada edisi Kamis, 10 Maret 2016. Kepada khalayak pembaca, pelanggan, pemasang iklan serta relasi, diharap memakluminya. Untuk berita terkini seputar Sukabumi dapat diakses di www.radarsukabumi.com.
SUKABUMI - Genap satu tahun lamanya rencana pembangunan Pasar Pelita vakum. Berbagai permasalahan pun kerap muncul. Bahkan, Wali Kota Sukabumi, M. Muraz pun mengakuinya. “Dalam
FOTO:IKBAL/RADARSUKABUMI
JELANG GERHANA
SUKABUMI - Pihak keluarga korban Kapal Motor Penumpang (KMP) Rafelia II yang tenggelam di Selat
04:42
Bali, Banyuwangi, Jawa Timur asal Kabupaten Sukabumi, Tia Agus Miharja (47) beberapa hari lalu mulai
lega. Pasalnya, jenazah keluarga tercintanya telah tiba di rumah duka Kampung Joglo Desa Langkapjaya
Kecamatan Lengkong sekitar pukul 16.30 WIB, kemarin (7/3). Kedatan
KORBAN..Baca Hal 4
Hari Ini
Ketika Wayang Sukuraga Mentas di Nasional
Walikota Peduli Seni Budaya, Pikat Wisatawan Domestik dan Asing Satu kebanggaan bagi masyarakat Kota Sukabumi, salah satu kesenian khas yang lahir dari kreativitas warga dan bersumber kearifan lokal Kota Sukabumi yakni Wayang Sukuraga, telah diangkat dalam sebuah pertunjukan konser di Graha Bhakti Budaya (GBB) Taman Ismail Marzuki, Jakarta, Sabtu malam pekan lalu.
METROPOLIS Oknum Polisi Pukul Bikers “Sing Taliti Matak Ge Atuh... !”
Sukabumi ekspres Lalat Hijau Serang Permukiman “Naha Atuh.. Kandang Hayam Make Dekeut Jeung Imah Warga...?”
SRI SUMARNI - Sukabumi FOTO:PEMKOTSUKABUMI
JANGAN..Baca Hal 4
SUBUH
PERESMIAN: Wali Kota Sukabumi M Muraz meresmikan pembangunan Pasar Pelita dengan mengoperasikan alat berat di area Pasar Pelita, kemarin (7/3).
Korban Kapal Karam Dimakamkan di Lengkong
Jangan Percaya Mitos SUKABUMI - Budayawan Sukabumi, Fajar Laksana meminta masyarakat tidak memercayai mitos-mitos mengenai gerhana matahari. “Masyarakat jangan pernah terbawa oleh arus zaman dulu seperti orang hamil dilarang keluar. Itu sama sekali tidak benar, dan umat Islam tidak boleh meyakini mitos itu,” kata Fajar Laksana kepada Radar Sukabumi, kemarin (7/3). Sebab, lanjut Fajar, umat Islam sudah ada pedoman dan petunjuknya berdasarkan Alquran dan hadits, serta secara aspek ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek). “Islam telah menjelaskan dalam Alquran, berarti Alquran itu betul dari Allah SWT, dan sudah mampu menjelaskan kondisi fenomena ruang angkasa dengan benar. Seperti tertuang dalam Surat Yasin ayat 38-40,” jelasnya. Alquran sudah menjelaskan, maka orang Islam sudah memahami fenomena gerhana matahari secara ilmiah. Oleh karenanya, hilang budaya yang tidak sesuai dengan ajaran Islam. “Makanya, kita jangan pernah percaya dengan mitos. Itu tidak ada dalam Alquran maupun hadist,” ungkapnya.
SETAHUN..Baca Hal 4
DZUHUR
12:06
ASHAR
WALIKOTA..Baca Hal 4
INOVATIF: Wali Kota Sukabumi, M Muraz menyampaikan orasi kebudayaan dalam konser Sukuraga di Graha Bhakti Budaya Taman Ismail Marzuki, Jakarta, baru-baru ini.
15:10
18:11
MAGRIB
ISYA
19:21
Email:
[email protected]
NASIONAL
HALAMAN 2
RADAR SUKABUMI
Dua Kriteria Utama PNS yang Bakal Kena Rasionalisasi JAKARTA - Pemerintah berencana melakukan rasionalisasi jumlah Pegawai Negeri Sipil (PNS) secara bertahap. Dari jumlah yang ada saat ini, yakni 4.517 juta orang, akan dipangkas hingga menjadi 1,3 juta. Menurut Asisten Deputi (Asdep) Koordinasi Kebijakan, Penyusunan, Evaluasi Program, dan Pembinaan SDM Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPANRB) Bambang Dayanto Sumarsono
memastikan yang terkena rasionalisasi akan dipensiundinikan. Mereka akan diberi pesangon untuk modal usaha. "Dalam usulan kami, pesangonnya diberikan sekaligus dan tidak dicicil agar bisa dimanfaatkan PNSnya untuk usaha dan lain-lain. Tapi keputusan akhirnya ada di Kementerian Keuangan, karena mereka paling tahu apakah dana cukup atau tidak," ujar Bambang. Sasaran yang kemungkinan besar
terkena program ini adalah: Pertama, para PNS yang berlatar belakang pendidikan SD, SMP, dan SMA., SMP dan SD. ?Mereka menduduki jabatan fungsional umum (JFU), yang jumlahnya sebanyak 1,391 juta orang Kedua, PNS yang dirumahkan telah mengabdi minimal 10 tahun. "Rasionalisasi berupa pensiun dini juga diberlakukan untuk PNS yang pengabdiannya minimal 10 tahun," katanya. (sam/esy/jpnn)
FOTO: ILUSTRASI.DOK.JPNN
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
Awasi Siaran Bernuansa LGBT J A K A R TA – A n g g o t a Komisi I DPR RI, Sukamta menyatakan desakan masyarakat agar tayangan acara di televisi dan radio dengan konten perilaku lesbian, gas, biseksual dan transgender (LGBT) ditindaklanjuti oleh pemerintah. Sebab konstitusi mengamanatkan bahwa penyiaran harus mengandung konten yang sehat dan mendidik. “Dalam Pasal 4 UU Nomor 32 tahun 2002 tentang Penyiaran disebutkan penyiaran memiliki fungsi sebagai media informasi, pendidikan, hiburan yang sehat, kontrol dan perekat sosial,” kata Sukamta di Gedung DPR, Senayan Jakarta, Senin (7/3). Menurut Sukamta, UU Penyiaran juga mengatur bahwa penyiaran diarahkan untuk menjaga dan meningkatkan moralitas dan nilai-nilai agama serta jati diri bangsa dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia. “Menampilkan tayangan yang bernuansa perilaku LGBT, menurut saya tidak sejalan dengan fungsi dan arah penyiaran tersebut,” kata Sukamta menyikapi beberapa siaran yang seolah-seolah menampilkan nuansa perilaku LGBT. Ia menyatakan percaya bahwa Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) bisa menyaring dengan bijak isi siaran agar sesuai nilai-nilai Pancasila. Contohnya, kesenian Ludruk yang pemainnya laki-laki semua, dan
FOTO: JPNN.COM
Anggota Komisi I DPR RI, Sukamta.
jika ada karakter perempuan yang dimainkan di situ maka pemain prialah yang berperan sebagai karakter perempuan tadi. Juga budaya Reog Ponorogo, Bugis yang mengenal 5 gender, cerita Warok dan Gembal dalam Serat Centini. “Tapi harus menggunakan akal sehat dan hati nurani dalam mencermati ini secara bijak. Ambil yang baiknya saja. Cerita rakyat, yang merupakan bagian budaya Indonesia seperti Malin Kundang yang durhaka kepada ibunya atau legenda Sangkuriang yang menikahi ibunya, khan tidak lantas dicontoh perbuatannya? Masyarakat dituntut untuk bisa memilah mana budaya yang bisa dijadikan inspirasi dan mana yang tidak,” sarannya. Patokannya, ujar Sekretaris Fraksi PKS ini, apakah budaya tersebut bertentangan dengan Pancasila sila
pertama Ketuhanan Yang Maha Esa? Sabung ayam, judi, mabuk yang mungkin juga menjadi budaya dari sebagian etnis Indonesia, menurut Sukamta tidak lantas dianggap sebagai budaya nasional yang patut dicontoh. “Sekali lagi masyarakat dituntut untuk bisa memfilter budaya dengan Pancasila tadi. Dan Undang-Undang Penyiaran menekankan bahwa penyiaran memiliki fungsi serta arah untuk memajukan kebudayaan nasional serta ditujukan untuk terbinanya watak dan jatidiri bangsa yang beriman dan bertakwa. Jadi persoalan ini jangan dipertentangkan. Untuk mewujudkannya, KPI harus lebih kerja keras lagi untuk mengawasinya dan bekerja sama dengan Kementerian Komunikasi dan Infomasi (Kemenkominfo),” pungkasnya.(fas/jpnn)
ADVETORIAL DISHUTBUN KABUPATEN SUKABUMI
Mengoptimalkan Kinerja Perkebunan Besar di Kabupaten Sukabumi Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan (Dishutbun) Kabupaten Sukabumi Dadang Budiman melihat hasil panen kelapa sawit di perkebunan sawit Cikidang beberapa waktu lalu.
Kadishutbun Kabupaten Sukabumi Dadang Budiman memperlihatkan bibit tanaman yang akan diolah oleh mitra dishutbun.
(*)
Salah satu bibit komoditi unggulan Dishutbun Kabupaten Sukabumi.
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
MIMBAR PUBLIK
Kirimkan Foto atau Unek-unek anda terhadap layanan publik seperti PLN, PT Pos, Telepon, Jalan Rusak, Pungli, Kemacetan, Pembuatan KK.KTP/SIM/Paspor/ Sertifikat Tanah, dll.
Ketik: MPB(spasi) B( isipesan kirim ke:
0857-2163-9400 *Layanan ini bertarif normal
* Cantumkan Identitas Lengkap
atau kirimkan unek-unek anda melalui : email: nur
[email protected] rfal f ahsukabumi Hanya yang memenuhi syarat yang akan dimuat. Redaksi berhak mengedit isi tulisan tanpa mengurangi substansi. Redaksi tidak bertanggungjawab atas dampak langsung maupun tidak langsung pasca pemuatan tulisan. Terimakasih.
HALAMAN 3
RADAR SUKABUMI
Berharap Ada PJU KAMI warga Kampun Cidadap Desa Limbangan Kecamatan Sukaraja Kabupten Sukabumi, mengharapkan sekali kepada Dinas/Instansi terkait yang mengelola Penerangan Jalan Umum/ PJU untuk memasang PJU di beberapa titik yaitu ; belokan Lebak Cikaret, belokan sebelah selatan SDN Cidadap 3 dan di pertigaan Kampung
Cidadap (yang dulu ada sekarang tidak ada) malah yang ada di jalan lurus di depan warung (sebenarnya dari depan warung juga sudah terang). Mohon perhatian dari instansi terkait demi keamanan di malam hari. terima kasih Abah-Cidadap 087820965253
Penjarakan Oknum yang Sudah Dijadikan Tersangka BILAMANA hukum dianggap sebagai panglima, buru, tangkap, sergap dan penjarakan segera oknum yang sudah dijadikan tersangka, Kemenag dua orang,
Tenjojaya mereka masih gentayangan. Masyarakat bingung penegak hukum di Sukabumi. Semoga Kejari Cibadak ambil langkah tegas jangan pilih kasih. Demi
tegaknya hukum seolah hukum tumpul. Peneliti Aktifis Anti Korupsi 081513693889
Mari Hidupkan Sunnah Rasul saat Gerhana AS SAL AMUAL AYKUM saya dukung pernyataan MUI bahwa mari kita melakukan apa yang dicontohkan baginda Rasulullah SAW yang menganjurkan k au m mu s l i m i n u nt u k
melaksanakan salat kusuf saat gerhana matahari. Juga termasuk gerhana matahari Rabu, 9 Maret 2016. Mari kita bertakbir. Mari bertasbih. Mari bertahlil beristighfar, berdoa, dan bersedekah di
saat gerhana matahari tiba nanti. Mari kita hidupkan Sunnah Rasulillah SAW. Abi Zalfa-Kelurahan Cisarua Kecamatan Cikole Kota Sukabumi
PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN NO.B.939-KC/VI/ADK/03/2016, Tanggal 08 Maret 2016
Cantu Cantumkan nama dan alamat lengkap, nomor telepon yang bisa dihubungi, nomor pelanggan untuk layanan (PDAM/PLN/Telkom) dan lampirkan foto copy KTP.
Telp :
0266-219 204
Kirimkan ke :
Fax :
Redaksi Radar Sukabumi Jl. Salabintana KM 3,5 Panjalu Sukabumi.
0266-210 615
Sebuah Perusahaan industry Makanan membutuhkan Karyawan Untuk Ditempatkan di wilayah Sukabumi
Berdasarkan pasal 6 UU Hak Tanggungan No.4 Th 1996, PT, BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) Tbk, Kantor Cabang Sukabumi akan melaksanakan pelelangan eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor, atas barang jaminan berupa tanah dan atau bangunan berikut segala sesuatu yang berada diatasnya sebagai mana tersebut dibawah ini : NO. 1 Ny. Yayat Nurhayati.
NAMA DEBITUR DAN BARANG JAMINAN
a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 1609 luas 133 M2 atas nama Dadang Sholehuddin, di Jl. Nyomplong Rt.004/003 Kel.Nyomplong Kec. Warudoyong Kota Sukabumi. Harga Limit Rp. 1.145.000.000,- ,Uang jaminan lelang Rp. 230.000.000,-
PT BUKIT BAROS CEMPAKA Membutuhkan HRD & GENERAL AFFAIR
b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 219 luas 295 M2 atas nama Patimah, di Blok Rambaykulon Jl.Pajajaran 1 Gg.Masjid Rt.037/012 Ds.Sukamantri, Kec.Cisaat Kab.Sukabumi. Harga Limit Rp. 345.000.000,- ,Uang jaminan lelang Rp. 70.000.000,2 Ny. Mimin Rusmini a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 153, luas 224 M2 atas nama 1.Mimin Rusmini, 2.M.Andri Saepulatif, 3.Zamaludin Ansori, 4.Irfan Rizki Yandi, 5.Anisa Awaliyah, 6.Moch.Azmi Naufal Nuryandi di Blok Cilangla Rt.07/04 Ds/Kec. Cireunghas Kab. Sukabumi. Harga Limit Rp. 275.000.000,- ,Uang jaminan lelang Rp. 55.000.000,-
Persyaratan :
- Pria - Pendidikan S1 Hukum - Umur Max 45 Tahun - Pengalaman 5 Tahun sebagai Spv.HRD dan General Affair Pabrik Makanan - Memahami Undang-Undang Ketenagakerjaan,pidana, & perdata - Pekerja keras & Loyal - Untuk ditempatkan di Sukabumi Kirimkan lamaran lengkap,CV, photo terakhir ke : Hotel Taman Sari Sukabumi, Jl. Suryakencana No. 112 Kota Sukabumi Email :
[email protected] Telp : 021-8580515 / 0266 - 225008 http://bukitbaros.co.id
b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 154, luas 415 M2 atas nama 1.Mimin Rusmini, 2.M.Andri Saepulatif, 3.Zamaludin Ansori, 4.Irfan Rizki Yandi, 5.Anisa Awaliyah, 6.Moch.Azmi Naufal Nuryandi di Blok Cilangla Rt.07/04 Ds/Kec. Cireunghas Kab. Sukabumi . Harga Limit Rp. 87.000.000,- ,Uang jaminan lelang Rp. 18.000.000,3 Dedi Saleh Mustafa a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 161 luas 108 M2 atas nama Dedi Saleh Mustafa di Blok Sorog Desa Bojongkerta Kecamatan Warungkiara Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.270.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.54.000.000,b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 172 luas 223 M2 atas nama Nenti Ismiati Solaika di Blok Sorog Desa Bojongkerta Kecamatan Warungkiara Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.450.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.90.000.000,c. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 177 luas 2019 M2 atas nama Nenti Ismiati Solaika di Blok Cikomboy Desa Bojongkerta Kecamatan Warungkiara Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.193.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.40.000.000,d. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 178 luas 2750 M2 atas nama Nenti Ismiati Solaika di Blok Cikomboy Desa Bojongkerta Kecamatan Warungkiara Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.264.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.53.000.000,4 Asep Rahmat a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 707 luas 345 M2 atas nama Asep Rahmat di Blok Pangsor Desa Cidahu Kecamatan Cidahu Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.350.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.70.000.000,b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 708 luas 464 M2 atas nama Asep Rahmat di Blok Panagan Desa Cidahu Kecamatan Cidahu Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.525.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.105.000.000,5 Adim a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 773 luas 530 M2 atas nama Adim bin Udin di Blok. Citarik Kp. Sukamanah , Desa Pasiripis Kec. Surade Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.236.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.48.000.000,6 Heri Herdiansyah a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 660 luas 76 M2 atas nama Yani Marliayani di Jl. Cigadog Rt.002/011 Kel. Dayeuhluhur Kec. Warudoyong Kota. Sukabumi Harga Limit Rp.55.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.12.000.000,b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 1147 luas 82 M2 atas nama Heri Herdiansyah di Jl. Cikujang Rt.001/011 Kel. Dayeuhluhur Kec. Warudoyong Kota Sukabumi Harga Limit Rp.175.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.36.000.000,7 Muhammad Nur a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 280 luas 148 M2 atas nama Muhammad Nur di Blok Legokbitung Rt.03/12 Kel. Limusnunggal Kec. Cibeuruem Kota Sukabumi Harga Limit Rp.754.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.151.000.000,-
PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan Pasal 6 Undang - Undang Hak Tanggungan Tahun 1966 dengan ini PT. Bank Mandiri (Persero), Tbk. Retail Credit Collection Bandung akan melakukan lelang eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor, terhadap jaminan Debitur : 1. Iwan Rismawan a. Dua bidang tanah seluas 425 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 885 & SHM No. 788, Keduanya an. Iwan Rismawan, yang terletak di Jl. Caringin No. 741, Kp. Cikukulu (di SHM tertulis Blok Cikukulu) RT. 11 ./ RW. 04 Ds. Cisande, Kec. Cicantayan (d.h Cibadak) Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 941,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 470,500,000.00,b. Satu bidang tanah seluas 280 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 145, an. Iwan Rismawan, yang terletak di Jl. Cicadas, Kp. Limusnunggal (di SHM tertulis Blok Cicadas) RT. 01 / RW. 01 Kel. Cikundul, Kec. Lembursitu Kota Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 353,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 176,500,000.00,-
PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Berdasarkan Pasal 6 Undang-undang No.4 Tahun 1996 tentang Eksekusi Hak Tanggungan pada PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Cabang Sukabumi akan melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Bogor, terhadap jaminan debitur-debitur dibawah ini, sebagai berikut : 1. Debitur an. Asep Andi, berupa : Sebidang tanah seluas 152 m2 berikut bangunan dan segala turutan yang berada diatasnya, sesuai SHM No.308/Blok Pasantren tercatat atas nama Asep Andi, terletak di Selagedang Rt/Rw.01/06 Desa Nyalindung Kecamatan Cugenang Kabupaten Cianjur. Harga Limit Rp.121.200.000,Uang Jaminan Rp.36.360.000,2. Debitur an. Nani Patimah, berupa : Sebidang tanah seluas 211 m2 berikut bangunan dan segala turutan yang berada diatasnya, sesuai SHM No.943/Lembursitu, tercatat atas nama Dodo Sachroni bin Rosid, terletak di Selagedang Rt/Rw.002/003 Kelurahan Lembursitu Kecamatan Lembursitu Kota Sukabumi. Harga Limit Rp.121.200.000,Uang jaminan Rp.36.360.000,3. Debitur an.H. Gaos Sulaeman, berupa : Sebidang tanah seluas 339 m2 berikut bangunan dan segala turutan yang berada diatasnya, sesuai dengan SHM No 577/Blok Jempling, tercatat atas nama H. Gaos Sulaeman, terletak di Kp. Sadamaya, Rt.02 Rw.03 Desa Peuteuycondong Kecamatan Cibeber, Kabupaten Cianjur. Harga Limit Rp.121.305.000,Uang jaminan Rp.36.391.500,4. Debitur an. Laela Marlia, berupa : Sebidang tanah seluas 576 m2 berikut bangunan dan segala turutan yang berada diatasnya, sesuai SHM No.492/Gunungsari, tercatat atas nama Laela Marlia, terletak di Kp. Rawansari Rt.004 Rw.003 Desa Gunungsari, Kecamatan Ciranjang, Kabupaten Cianjur. Harga Limit Rp.127.740.000Uang jaminan Rp.38.322.000,5. Debitur Ence Wawan bin Solihin, berupa : Sebidang tanah seluas 137 m2 berikut bangunan bangunan dan segala turutan yang berada diatasnya, sesuai SHM No.192/blok Sukahaji, tercatat atas nama Ence Wawan Bin Solihin, terletak di Kp. Haurwangi Rt.03 Rw.04, Desa Haurwangi, Kecamatan Haurwangi, Kabupaten Cianjur Harga Limit Rp.153.800.000,Uang jaminan Rp.46.140.000,Pelaksanaan Lelang Hari / Tanggal : Selasa / 22 Maret 2016 Pukul : 14.00 WIB – Selesai Tempat Lelang : KPKNL Bogor Jl. Veteran No. 45 Bogor
Dengan ketentuan sebagai berikut : 1.
2.
3.
4.
5. 6. 7.
5. 6.
7.
Setiap peserta harus menyetorkan uang jaminan ke Rekening Penampungan Lelang KPKNL Bogor pada Bank BNI Cabang Bogor No. A/C 000.3904821 yang sudah efektif selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. Besaran setoran uang jaminan harus sama dengan nilai yang telah ditentukan dan 1 (satu) Penyetoran Uang Jaminan Penawaran Lelang hanya berlaku untuk 1 (satu) barang atau paket barang yang ditawar; Peserta lelang atau kuasanya harus hadir pada saat pelaksanaan lelang dengan membawa bukti setor jaminan, asli surat kuasa disertai identitas diri/KTP dan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP) serta menyiapkan materai dengan nominal Rp. 6.000,- (enam ribu rupiah). Setiap peserta lelang wajib melakukan penawaran. Dalam hal peserta lelang tidak melakukan penawaran sebagaimana dimaksud dikenakan sanksi tidak diperbolehkan mengikuti lelang selama 3 (tiga) bulan diwilayah Kanwil DJKN Jawa Barat; Penawaran lelang dilakukan secara terbuka/lisan secara naik-naik dengan harga semakin meningkat; Pemenang lelang diwajibkan membayar pelunasan harga lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah ditunjuk sebagai pemenang lelang; Apabila pemenang lelang tidak melunasi kewajibannya, maka dinyatakan wanprestasi dan uang Jaminan disetorkan ke Kas Negara sebagai pendapatan jasa lainnya serta peserta lelang akan dimasukan kedalam DAFTAR HITAM LELANG dan tidak boleh mengikuti lelang di KPKNL dilingkungan Kanwil DJKN Jawa Barat selama 3 (tiga) bulan sejak tanggal pelaksanaan lelang ini; Peserta lelang diwajibkan melihat, mengetahui, dan menyetujui aspek legal dari Obyek yang dilelang sesuai apa adanya (kondisi as is); Obyek yang akan dilelang dapat ditunda / dibatalkan sebelum pelaksanaan lelang apabila ada penyelesaian debitur atau dalam rangka penundaan sesuai dengan ketentuan dan bagi peserta lelang tidak diperkenan mengajukan keberatan/gugatan bentuk apapun atas objek lelang yang dibatalkan dimaksud; Keterangan lebih lanjut dapat menghubungi PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Cabang Sukabumi – Bagian Remedial, Jalan Jenderal Sudirman No 57 B Sukabumi Telp : 0266-6243330 Sukabumi, 08 Maret 2016 PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Cabang Sukabumi TTD Tirta Prasetia Pemimpin Cabang
2. Sano Sasmita a. Satu bidang tanah seluas 1.120 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 2182, an. Sano Sasmita, yang terletak di Jl. Siliwangi (di SHM tertulis Blok : 10/666) RT. 11 / RW. 03 Desa Buniasih, Kec. Tegal Buleud Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 503,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 251,500,000.00 b. Satu bidang tanah seluas 2.425 M2 yaitu SHM No. 2488, an. SANO S. BN JAE, yang terletak di Jl. Siliwangi Desa Buniasih, Kec. Tegalbuleud Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 243,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 121,500,000.00 3. Abad bin Turja Satu bidang tanah seluas 2.635 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 2223, an. Abad bin Turja, yang terletak di Blok 9/413 RT. 014 / RW. 04 Desa Buniasih, Kec. Tegalbuleud Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 717,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 358,500,000.00 4. Soleh Sulaeman a. Satu bidang tanah seluas 935 M2 yaitu SHM No. 832, an. Soleh Sulaeman, yang terletak di Blok Cigadog Kp. Jayabaru Desa Tamanjaya, Kec. Ciemas Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 103,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 51,500,000.00 b. Satu bidang tanah seluas 3.220 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 835, an. Soleh Sulaeman, yang terletak di Kp. (blok) jayabaru RT 04 RW 04 Desa Tamanjaya, Kec. Ciemas Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 668,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 334,000,000.00 c. Satu bidang tanah seluas 920 M2 yaitu SHM No. 833, an. Soleh Sulaeman, yang terletak di Blok Cigadog Desa Tamanjaya, Kec. Ciemas Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 32,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 16,000,000.00 d. Satu bidang tanah seluas 970 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 831, an. Soleh Sulaeman, yang terletak di Kp. Jaya Baru (di SHM tertulis Blok Tamanjaya/Cigadog) RT 04 RW 04 Desa Tamanjaya, Kec. Ciemas Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 626,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 313,000,000.00 e. Satu bidang tanah seluas 1.560 M2 yaitu SHM No. 821, an. Soleh Sulaeman, yang terletak di Blok Jayabaru Desa Tamanjaya, Kec. Ciemas Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 172,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 86,000,000.00 5. M. Rajid Chandra a. Satu bidang tanah seluas 212 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 179, an. Susi Trisanti, yang terletak di Jl. Pamatutan, Kp. Pamatutan (di SHM tertulis Blok Pamatutan) RT 03 RW 01 Desa Bojonggenteng Kec. Bojonggenteng Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 720,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 360,000,000.00 b. Satu bidang tanah seluas 1501 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 2095, an. M. Rajid Chandra, yang terletak di Jl. Kekenceng, Blok Pangkalan RT 04 RW 05 Desa Pasirhalang Kec. Sukaraja Kab. Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 912,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 456,000,000.00 6. Mulyana a. Satu bidang tanah seluas 230 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 742, an. H.Muhidin Al H. Madin, yang terletak di Blok 10/639 Desa Buniasih, Kec. Tegalbuleud Kab. Sukabumi DT.II, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 324,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 162,000,000.00 b. Satu bidang tanah seluas 130 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 743, an. Mulyana B.H. Muhidin, yang terletak di Blok 10/639 Desa Buniasih, Kec. Tegalbuleud Kab. Sukabumi DT.II Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 169,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 84,500,000.00 c. Satu bidang tanah seluas 110 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 744, an. H. Muhidin, yang terletak di Blok 10/639 Desa Buniasih, Kec. Tegalbuleud Kab. Sukabumi DT.II, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 107,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 53,500,000.00 d. Satu bidang tanah seluas 95 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 2166, an. Mulyana, yang terletak di Blok 10/639 Desa Buniasih, Kec. Tegalbuleud Kab. Sukabumi DT.II, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 311,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 155,500,000.00 e. Satu bidang tanah seluas 5.090 M2 yaitu SHM No. 3586, an. Mulyana bin Haji Madin, yang terletak di Blok Cipanengkas RT 02 RW 07 Desa Bojongsari, Kec. Jampang Kulon Kab. Sukabumi, Prop.Jawa Barat. Harga Limit Rp. 179,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 89,500,000.00 7. Tatang Suherlan a. Satu bidang tanah seluas 194 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 1113, an. Tatang Suherlan, yang terletak di Jalan Tipar Kel. Tipar, Kec. Citamiang Kota Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 575,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 287,500,000.00 b. Satu bidang tanah seluas 252 M2 berikut bangunan diatasnya yaitu SHM No. 213, an. Tatang Suherlan, yang terletak di Jalan Sejahtera (di SHM tertulis Blok Cipanengah) No. 17 RT 01 RW 10 Kel. Dayeuhluhur, (di SHM tertulis Desa Dayeuhluhur) Kec. Warudoyong Kota Sukabumi, Prop. Jawa Barat. Harga Limit Rp. 551,000,000.00,- Uang Jaminan Rp. 275,500,000.00 Pelaksanaan Lelang : Selasa / 22 Maret 2016 Pukul : 13.30 WIB s.d. selesai Tempat Lelang : Ruang Lelang KPKNL Bogor Jalan Veteran Nomor 45 Kota Bogor Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Perserta lelang diwajibkan menyetorkan Uang Jaminan Lelang (sejumlah yang telah ditentukan) melalui PT. Bank Negara Indonesia (Persero), Tbk. Cabang Bogor Nomor Rekening : 0003904821 atas nama RPL.023 KPKNL Bogor untuk lelang yang sudah harus efektif paling lambat 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang dengan mencantumkan nama peserta lelang pada slip/bukti setoran; 2. Penawaran lelang dilakukan secara lisan dengan harga semakin meningkat/naik-naik; 3. Peserta lelang minimal 1 peserta dan harus mempunyai NPWP; 4. Peserta lelang dapat melihat barang dimaksud di alamat tersebut di atas paling lambat 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang; 5. Terhadap barang yang sama setiap peserta lelang hanya dapat mengajukan 1 (satu) penawaran; 6. Peserta Lelang yang ditunjuk sebagai Pemenang Lelang harus melunasi pembayaran lelang paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang; 7. Apabila pemenang lelang tidak melunasi kewajibannya, maka dinyatakan wanprestasi dan Pejabat Lelang membatalkan pengesahannya sebagai Pembeli serta uang jaminan lelang disetorkan seluruhnya ke Kas Negara dalam waktu 1 (satu) hari kerja setelah pembatalan penunjukan pembeli oleh Pejabat Lelang . Disamping itu peserta lelang tersebut akan dimasukkan ke dalam Daftar Hitam Lelang; 8. Apabila karena suatu hal terjadi pembatalan/penundaan terhadap objek lelang, pihak-pihak yang berkepentingan tidak dapat melakukan tuntutan dalam bentuk apapun; 9. Peserta lelang yang tidak memenangkan lelang dapat mengambil kembali uang jaminan lelang tanpa potongan apapun dengan menunjukkan bukti setor asli dan foto copy KTP; 10. Barang yang akan dijual lelang dalam kondisi apa adanya dengan cacat dan kekurangannya serta peserta lelang dianggap telah mengetahui keberadaan maupun kondisi objek/barang tersebut; 11. Informasi lebih lanjut dapat menghubungi PT. Bank Mandiri (Persero), Tbk. Retail Credit Collection Bandung, Jalan Asia Afrika Nomor 92, Kota Bandung-40111 telp. (022) 4224767,4224655,4218722.
Bandung, 08 Maret 2016 Ttd PEMOHON PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk.
b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 209 luas 97 M2 atas nama Muhammad Nur di Blok Legokbitung Kel. Limusnunggal Kec. Cibeuruem Kota Sukabumi Harga Limit Rp.179.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.36.000.000,8 Unem Mulyadi a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 159 luas 181 M2 atas nama Unem Mulyadi di Kp.Jambenenggang Rt.001/003 Ds.Jambenenggang Kec. Kebonpedes Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.168.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.34.000.000,b. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 163 luas 398 M2 atas nama Unem Mulyadi di Kp.Jambenenggang Rt.001/003 Ds.Jambenenggang Kec. Kebonpedes Kab. Sukabumi Harga Limit Rp.120.000.000,-,Uang jaminan lelang Rp.24.000.000,9 ARIS a. Tanah darat berikut bangunan SHM No.586 luas 1212 M2 atas nama Mela Dewi di Kp. Sayang Rt.003/001 Ds.Margaluyu Kec.Sukaraja Kab. Sukabumi. Harga Limit Rp.289.200.000,-,Uang jaminan lelang Rp. 58.000.000 ,10 Ade Risnapuri a. Tanah darat berikut bangunan SHM No.667 luas 2670 M2 atas nama Solihin, ST di Desa Buniwangi Kec.Gegerbitung Kab. Sukabumi. Harga Limit Rp.273.400.000,-,Uang jaminan lelang Rp. 55.000.000 ,11 Peri Ahmad a. Tanah darat berikut bangunan SHM No. 01021 luas 105 M2 atas nama Feri Ahmad di Rancakadu Rt.04/04 Kel. Sindangpalay Kec. Cibeuruen Kota Sukabumi. Harga Limit Rp. 126.250.000,- ,Uang jaminan lelang Rp.26.000.000,SYARAT-SYARAT, WAKTU DAN TEMPAT LELANG : 1 Uang jaminan penawaran lelang : Setiap peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan sesuai ketentuan tersebut diatas untuk setiap point barang yang ditawar. Untuk uang jaminan yang ditetapkan sampai dengan Rp. 20.000.000,- dapat disetor secara tunai ke Pejabat Lelang paling lambat 1 (satu) jam sebelum pelaksanaan lelang, sedangkan yang ditetapkan lebih dari sebesar Rp.20.000.000,- disetor ke rekening penampungan lelang KPKNL Bogor pada PT. BNI Cabang Bogor Nomor Rekening 0003904821, dan sudah harus efektif diterima paling lambat 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. 2
3 4
Pemenang lelang yang ditunjuk wajib membayar harga lelang secara tunai dalam waktu paling lama 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang dan apabila tidak dipenuhi maka dinyatakan batal dan uang jaminan disetorkan ke Kas Negara sebagai Penerimaan Lain-lain serta pemenang lelang akan masuk dalam Daftar Hitam lelang. Cara penawaran lelang dilakukan secara lisan dengan harga naik-naik Lelang dapat dibatalkan/ditunda apabila debitur melunasi/menyelesaikan hutang/membayar sesuai ketentuan atau ada penetapan pengadilan atau syarat lelang tidak lengkap.
5
Peserta lelang diwajibkan memiliki Nomor Peserta Wajib Pajak (NPWP).
6 7
Peserta lelang dianggap telah mengetahui keberadaan dan kondisi objek lelang. Peserta lelang tidak boleh menuntut/menggugat apabila lelang dibatalkan.
8
Lelang akan dilaksanakan pada hari Selasa, tanggal 22 Maret 2016 , Jam 11.00 WIB di KPKNL Bogor Jl. Veteran No.45 Bogor.
9
Penjelasan lebih lanjut dapat diminta di BRI Sukabumi Telp. 0266-222433 atau KPKNL Bogor melalui Telp.(0251) 8315453.
10 Persyaratan lelang lainnya akan disampaikan pada saat pelaksanaan lelang. PT. BANK RAKYAT INDONESIA ( PERSERO ) Tbk. KANTOR CABANG SUKABUMI Ttd. Doddy Koesharsanto Pemimpin Cabang
LOWONGAN KERJA WAHANA BARU REKREASI DI SUKABUMI “ SANTASEA WATERPARK “
Dibutuhkan segera 1.front of¿ce & ticketing Persyaratan : - wanita usia max 25 tahun - pendidikan min sma sederajat - berpenampilan menarik - energik,luwes & ramah - memiliki interpersonal &komunikasi yang baik 2.kepala kasir & kasir Persyaratan : - wanita usia max 25 tahun - pendidikan min d3 ekonomi/acc - berpenampilan menarik - pengalaman lebih diutamakan 3.marketing pemasaran Persyaratan : - pria & wanita usia max 30 tahun - pendidikan min d3 - berpenampilan menarik & rapih - pengalaman 1 th posisi yg sama,menyukai bid.marketing - memiliki kemampuan negosiasi & presentasi yg baik - komunikatif&persuasif,memiliki relasi luas - mampu bekerja mandiri dalam team,pekerja keras dan berorientasi target - memiliki kemampuan komputer 4.staf of¿ce & administrasi Persyaratan : - wanita usia max 27 tahun - pendidikan min d3 - berpenampilan menarik & rapih - memiliki kemampuan interpersonal yg baik - memiliki kemampuan komputer 5.kepala keuangan&staf keuangan Persyaratan : - pria & wanita usia max 30 tahun - pendidikan minimal d3( keuangan /acc ) - berpenampilan menarik - pengalaman diutamakan 6.teknisi water treatment Persyaratan : - pria - pendidikan min sma/d3 - memahami tentang kesehatan air(ph) Perpengalaman dalam sanitasi& water treatment
7.Pool life guard Persyaratan : - pria/wanita usian max 26 tahun - pendidikan min sma sederajat - diutamakan memiliki serti¿kat lifeguard - memiliki kemampuan dasar keselamatan & SOP p3k -bersedia bekerja shift -energik,sehat jasmani & rohani 8.Engineer (listrik & mesin pompa ) Persyaratan : - pria usia max 35 tahun - pendidikan min sma / d3 sederajat - pengalaman 1 tahun 9.Security Persyaratan : - pria / wanita usia max 35 tahun - berpengalaman di security - pendidikan min sma sederajat 10.Pertugas gardening & lanscape Persyaratan : - pria usia max 35 tahun - berpengalaman dalam perawatan taman & lanscape - pendidikan min /sederajat 11.Cleaning service Persyaratan : - pria / wanita usia max 35 tahun - pendidikan sma / sederajat - jujur dan pekerja keras 12.Tenaga kesehatan Persyaratan : - pria - pendidikan min d3 kesehatan - mengerti tindakan dasar p3k - pengalaman lebih diutamakan Lamaran dibawa langsung ke alamat : Project : taman rekreasi santasea waterpark Jln.lio santa kel.gedong panjang Kec.citamiang sukabumi Walk in interview : tgl 7-11 maret 2016 Office : jln.pelabuhan 2 ,jalur baru sukabumi cipanengah cibalung Rt 04/rw20 kel.dayeuhluhur,kec.Warudoyong kota sukabumi tlp :081287953689 /087824569097
TERUSAN
HALAMAN 4
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
Setahun Vakum, Pasar Pelita Mulai Dibangun sambungan dari Hal 1
proses pembangunan, ada kendala di luar kuasa kita. Yakni Direktur PT Anugerah Kencana Abadi (AKA) meninggal dunia, sehingga proses yang lainnya terhambat sejak memorandum of understanding (MoU) antara Pemerintah Kota Sukabumi dengan PT AKA pada 24 Maret 2015,” ungkap Wali Kota Sukabumi, M. Muraz yang ditemui Radar Sukabumi saat meresmikan pencanangan tiang pancang Pasar Pelita, kemarin (7/3). Selain terkendala konsolidasi internal di PT AKA, belum keluarnya analisis mengenai dampak lingkungan (amdal) dari Provinsi Jawa Barat juga sempat menjadi kendala. Meski baru beberapa pekan ini, amdal dari Provinsi Jabar telah diterbitkan. “Sekarang semua kendala itu sudah selesai, dan Pasar Pelita siap dibangun,” tutur Muraz yang kala itu terlihat menebar senyuman kepada para tamu undangan setelah ground breaking alias tiang pancang mulai dipasang. Pantauan Radar Sukabumi, pemasangan tiang pancang di area pasar terbesar di Kota Sukabumi yang kini sudah rata dengan tanah itu menjadi angin segar bagi Pemerintah Kota (Pemkot) Sukabumi dan masyarakatnya. “Semoga p ro g re s p e m b a n g u na n akan terus berlanjut, sesuai dengan rencana yang ditargetkan berakhir Desember 2017 mendatang,” harapnya. Siapa yang mengawasin-
ya? Mantan Sekda Kota Sukabumi itu mengatakan, sudah membentuk tim agar pembangunan sesuai dengan perencanaan. “Pembangunan Pasar Pelita harus sesuai dengan apa yang teleh disosialisasikan kepada masyarakat. Dalam waktu dua tahun ini harus segera selesai,” jelasnya. Sesuai rencana, Pasar Pelita akan dibangun sebanyak enam lantai. Kapasitasnya bisa menampung lebih dari 4 ribu pedagang. Pengelolaannya menggunakan sistem build operate and transfer (BOT). Artinya, dalam jangka waktu 25 tahun pihak pengembang akan mengelola pasar tersebut sebelum akhirnya diserahkan kepada Pemkot Sukabumi. “Kios yang disiapkan sebanyak 4 ribu lebih. Jadi pedagang nantinya tak perlu khawatir tak bisa ditampung di Pasar Pelita. Dari catatan kami, jumlah pedagang lama yang terdata sebanyak 750an dan untuk PKL sebanyak 2 ribuan. Jadi kalau ditotal sekitar 2.750-an. Kita prioritaskan pedagang dan PKL yang lama. Sehingga, masih banyak kios yang masih bisa ditempati,” sebutnya. Untuk harga kios yang ditawarkan, lanjut Muraz, PT AKA sudah berkoordinasi dengan pihak perbankan. Muraz berharap program kredit usaha rakyat (KUR) bisa meringankan biaya cicilan bangunan kios bagi pedagang. “Nanti pihak perbankan bisa mensosialisasikannya kepada pedagang agar diberikan kemudahan dalam berkredit,” ungkapnya. Direktur PT AKA, Alexander S Sugita, mengaku
akan mengusahkan pembangunan Pasar Pelita tepat waktu. Artinya, dengan sisa waktu sekitar dua tahun, pembangunan Pasar Pelita sebanyak enam lantai bisa diselesaikan sesuai waktu yang ditentukan. “Kita akan membangun sebanyak enam lantai, termasuk untuk bioskop dan food court. Kalau hotel tidak masuk dalam perencanaan,” terangnya. Untuk masalah harga, Alexander mengaku tidak akan merubah lagi sesuai dengan perjanjian dari awal yang sudah disepakati dengan pedagang dan manajemen PT AKA. “Untuk sementara harga kios sudah fiks harganya seperti dulu,” jelasnya. Pihaknya berharap, para pedagang yang berjualan di luar Pasar Pelita sudah harus masuk ke tempat penampungan yang sudah disediakan PT AKA. “Ya harus sesuai dengan komitmen dari awal, para pedagang pindah ke penampungan agar pembangunan lebih leluasa,” jelasnya. Dia tak memungkiri sempat terjadi kendala di internal perusahaan pasca meninggalnya Direktur Utama PT AKA beberapa waktu lalu. Akibatnya, perlu ada proses konsolidasi di internal, seperti penggantian direktur utama, pencarian dana, dan hal-hal teknis lainnya. “Sekarang amdal dan IMB-nya sudah selesai. Tapi, kita sangat berharap kepada Pemkot Sukabumi agar para pedagang yang masih berjualan di luar Pasar Pelita bisa ditempatkan ke dalam. Kami akan memberikan kemudahan dari sisi perbankan. Karena sudah ada perjanjian awal
soal harga sekitar satu tahun lalu antara PT AKA dan pedagang,” pungkasnya. S e m e n t a ra i t u , s a l a h seorang pedagang pasar, Yusnam mengaku untuk masalah harga belum semua pedagang sepakat. Lantaran waktu dulu, penentuan harga tersebut baru sepihak dari manajemen PT AKA saja. “Memang sudah ada harga tapi cukup memberatkan lebih mahal dengan kios yang ada di Jalan Ahmad Yani,” ujarnya. Ditambahkanya, untuk kerja sama dengan pihak perbankan pun nampaknya belum jelas. Waktu itu dengan Bank BJB, kini berubah dengan Bank Mandir i. “Perlu adanya sosialisasi lagi kepada para pedagang kaki lima terutama Pasar Pelita, agar mereka juga lebih menyiapkan dari sekarang,” jelasnya. Sementara itu, Anggota DPRD Kota Sukabumi, Rojab Asyari mewanti-wanti Pemkot Sukabumi agar terus melakukan pengawasan yang optimal soal pembangunan Pasar Pelita. “Jangan terulang lagi kejadian seperti waktu lalu. Kami juga akan terus memonitoring pengawasan pembangunan tersebut. Harus sesuai dengan perencanaan dan sesuai dengan kontrak kerja sama,” tandas Rojab.Kendati demikian, ia juga optimis pembangunan Pasar Pelita itu bisa selesai di akhir 2017. Tapi tentunya juga harus dibarengi dengan pendanaan yang memadai agar tidak terjadi kendala di tengah jalan. “Kalau uangnya ada dan banyak, saya rasa bisa tercapai pembangunan Pasar Pelita enam lantai itu,” tukasnya. (bal/t)
Jangan Percaya Mitos sambungan dari Hal 1
Ia mengajak umat Islam untuk melaksanakan salat sunat kusuf saat gerhana matahari berlangsung. Dan jangan lupakan zikir dan sedekah. Sesuai dengan yang diriwayatkan Bukhori dan Muslim : “Sesungguhnya matahari dan bulan keduanya adalah tanda kekuasaan Allah. Tidak terjadi gerhana pada keduanya karena kematian maupun kelahiran siapapun, oleh karena itu apabila kalian melihatnya, segeralah berzikir mengingat Allah dan lakukan salat”. “Makanya kita harus melakukan salat dan berzikir dari pada percaya kepada mitos,”urainya. Sementara itu, dari kacamata medis, fenomena alam gerhana matahari memang cukup langka terjadi. Tetapi harus memperhatikan sisi kesehatan yang ingin berniat secara langsung melihat fenomena tersebut. Dokter Spesialis Mata Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) R Syamsudin, SH, dr Arief Prayadi, SpM mengatakan, masyarakat tidak boleh melihat gerhana matahari total secara kasat mata. Pasalnya saat ger-
hana matahari total terjadi pancaran ultraviolet yang terkandung dalam sinar matahari tersebut cukup tinggi yang bisa mengakibatkan kebutaan permanen hingga total. “Diibaratkan gerhana matahari total itu kucuran air kran yang tersumbat. Begitu gerhana matahari dibuka seperti air kran yang tersumbat itu lepas hingga akhirnya menyemprot deras sama halnya dengan gerhana matahari ketika matahari bergeser, sinar ultraviolet sangat tinggi dan pancaran cahaya begitu hebat sehingga bisa merusak mata,” jelasnya. Risiko melihat gerhana matahari cukup besar, bisa terjadi kerusakan mata di pusat penglihatan atau makula. Itu karena keracunan oleh sinar ultraviolet tinggi yang mengakibatkan mata itu mata dan terjadi kebutaan. “Untuk kasus seperti itu memang jarang tapi secara teori seperti itu tapi sebaiknya menghindarinya,” jelasnya. Tak hanya itu, bisa juga menyebabkan solar retinopathi. Artinya, kerusakan jaringan retina akibat terpapar sinar dengan intensitas tinggi dengan waktu yang
terlalu lama. Kondisi ini dapat menyebabkan gangguan penglihatan ringan yang hilang dalam beberapa hari hingga ganguan permanen. “Ini terjadi saat terik matahari atau gerhana matahari. Ya walaupun saat gerhana sinar tertutup oleh bulan melihat langsung ke arah matahari tanpa perlindungan mata apa pun sangat berbahaya,” jelasnya. Mekanisme kerusakan akibat sinar matahari terhadap retina ini dikarenakan intensitas yang tinggi ma s u k m e l a l u i l u b a n g pupil, kemudian difokuskan di retina. Hal ini dapat meningkatkan suhu retina hingga 10-25 derajat celcius padahal peningkatan suhu 4 derajat celcius saja. “Itu bisa mengakibatkan peningkatkan radarikal bebas dan kerusakan termal terhadap sel fotoreseptor di retina,” jelasnya. Arief menjelaskan saat gerhana matahari terjadi, sebagian besar sinar matahari tertutup oleh bulan, sehingga langit akan terlihat gelap dan menatap langsung ke arah matahari tidak akan terasa silau. Padahal dalam keadaan ini ukuran pupil mata menjadi
Kejari Periksa Delapan Warga sambungan dari Hal 1
Informasi yang dihimpun Radar Sukabumi, dari delapan saksi yang dimintai keterangan, lima di antaranya merupakan masyarakat penggarap, sedangkan tiga lainnya anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Tenjojaya. Mereka menjalani pemeriksaan sejak pagi hingga petang. Dalam pemeriksaan kali ini, penyidik memfokuskan kepada tanda tangan dalam berita acara musyawarah yang digelar Kades Tenjojaya. Salah satu saksi yang dimintai keterangan, Utom Rustomi (43) mengatakan, Tim Penyidik Kejari Cibadak meminta klarifikasi terkait tanda tangan yang tercantum dalam berita acara musyawarah. Dalam acara itu membahas harga untuk pembebasan tegakan berupa pohon di atas tanah penggarap pada 2012 lalu yang digelar Pemerintah Desa Tenjojaya. “Di berita acara itu ada tanda
tangan yang diduga dipalsukan, juga stempel RT dan RW juga dipalsukan. Hal itu diketahui, saat dirinya menjalani pemeriksaan di Ruang Tim Penyidik Kejari Cibadak. “Saya tahunya tadi (kemarin, red) saat dimintai keterangan. Tim penyidik memperlihatkan berita acara musyawarah. Saya tidak pernah menandatangani berita acara dan saya yakini musyawarah itu tidak ada alias fiktif,” singkat Dodo. Sementara itu, Kasi Pidsus Kejari Cibadak, Akhmad EP Hasibuan tak banyak memberikan komentar, terkait pemeriksaan warga penggarap kemarin kepada awak media. Ia hanya menyatakan, pemeriksaan saksi itu masih untuk mendalami kasus Tenjojaya. “Ini masih dalam pendalaman kasus Tenjojaya. Kami terus lakukan pemeriksaan saksi supaya berkasnya bisa segera dilimpahkan ke pengadilan,” singkatnya seraya berlalu. (ren/t)
BERDUKA: Keluarga korban saat menunggu kepulangan jenazah korban Kapal Motor Penumpang (KMP) Rafelia II yang tenggelam di Selat Bali, Banyuwangi, Jawa Timur asal Kabupaten Sukabumi, Tia Agus Miharja (47) di rumah duka.
Korban Kapal Karam Dimakamkan di Lengkong sambungan dari Hal 1
lebih besa sehingga semakin banyak sinar matahari yang masuk ke dalam mata. “Akibatnya semakin besar pula kerusakan retina dan menatap sinar matahari kurang dari satu menit saja sudah menyebabkan kerusakan yang signifikan,’’ ungkapnya. Maka sebaiknya, jika ingin melihat gerhana, disarankan untuk menggunakan kacamata khusus untuk gerhana yang dilengkapi dengan filter sinar ultraviolet (UV) dan infared (IR) tertentu yang mengandung lapisan tipis almunium, chromium atau perak. “Filter khusus ini juga dapat dipasang pada teleskop atau teropong dan bisa juga menggunakan kacamata tukang las dengan tingkat kegelapan nomor 14 namun jangan digunakan lebih dari dua menit berturut -turut,” jelasnya. Selain itu, untuk lebih aman bisa menggunakan handicam atau kamera handpone, tapi jangan ikut melihat langsung saat merekamnya. Bisa menggunakan media lain yang direkam secara otomatis. “Nah setelah itu, baru bisa dilihat dari media tersebut agar lebih aman,” tutupnya. (bal/t)
tangan saya. Tim penyidik meminta keterangan saya terkait itu. Saya sampaikan, tidak pernah menandatangani berita acara itu karena saya menolak adanya pembayaran tegakan tersebut,” ujar Utom Rustomi (43), Ketua RT 03/05, Desa Tenjojaya, Kecamatan Cibadak yang ditemui usai pemeriksaan sebagai saksi. Diyakini Utom, tanda tangannya yang dicantumkan dalam berita acara tersebut hasil dipalsukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab, untuk memuluskan transaksi PT Tenjojaya ke PT Bogorindo Cemerlang. Sehingga, ia meminta kepada tim penyidik untuk mengungkap siapa yang telah melakukan pemalsuan tanda tangan tersebut. “Saya yakin itu dipalsukan. Semoga saja, dalangnya bisa terungkap,” singkatnya. Ungkapan senada juga disampaikan saksi lain, Dodo Irawan (55). Menurutnya, selain tanda
gan jenazah disambut hujan tangis dari keluarga dan rekanrekannya yang melayat. Terlebih, saat jenazah dihantarkan ke lubang kuburan di tempat pemakaman umum di sekitar rumah duka. Saat penerimaan jenazah, seluruh jajaran Muspika Kecamatan Lengkong Kabupaten Sukabumi turut hadir. Bahkan, sejumlah relawan Palang Merah Indonesia (PMI) pun turut memberikan bantuan berupa layanan tracing and mailing service (TMS) untuk keluarga korban. Beberapa saat setelah tiba dari mobil, jenazah pun dibawa ke rumah duka, kemudian langsung disalatkan dan langsung dikebumikan. “Jenazah korban sampai ke rumah duka diantar oleh mobil ambulans milik RSUD Blambangan, Banyuwangi sekitar pukul 16.30 WIB yang disambut oleh pihak keluarga dan pemerintah setempat,” ungkap Kapolsek Lengkong Kabupaten Sukabumi, AKP Kuswandar kepada Radar Sukabumi dan awak media di selasela melayat korban di rumah duka, kemarin (7/3).Lanjut Kuswandar, tidak lama kemudian setelah jenazah sampai di rumah duka, jenazah langsung disalatkan. Setelah itu, jenazah ditandumenujuTPUPamoyanan yang jaraknya tidak jauh dari rumah korban. Lantaran, waktu sudah mulai menjelang malam.
Oleh karena itu, prosesi pemakaman dipercepat. “Setelah jenazah sampai di rumah duka, tidak lama kemudian langsung disalatkan serta dikebumikan. Karena, waktunya sudah mulai malam,” tuturnya. Tidak terlalu jauh, Widianingsih (29) anak pertama Tia Agus Miharja mengatakan, dirinya sangat berterima kasih kepada semua pihak yang membantu memulangkan ayahnya tersebut. Lantaran, setelah menerima kabar bahwa ayahnya tersebut meninggal dunia akibat kapal karam tersebut, dirinya beserta keluarga merasa was-was serta khawatir atas rencana pemulangan ayahnya yang belum ada kejelasan. “Ayah saya menggeluti profesi sebagai sopir truk pengangkut tanah sudah lama. Ayah saya ini karakternya dikenal humoris dan baik dengan keluarga. Kami sekeluarga menyampaikan terima kasih kepada pihak yang sudah membantu pemulangan ayah kami,” kata Widianingsih kepada awak media. Korban meninggalkan istri, Edeh Yuningsih (40) dan tiga anak dan satu cucu. Widia juga menyebutkan, sebelum terjadinya KMP Rafelia II tenggelam di Selat Bali, Banyuwangi, Jawa Timur dirinya tidak mendapatkan firasat apapun terhadap ayahnya tersebut. Serta, ia tidak menyangka ayahnya tersebut meninggal dengan sangat cepat bahkan dengan
cara seperti ini. Namun, keluarga menerima musibah ini dengan ikhlas. “Sebelum kejadian, almarhum tidak menunjukkan hal-hal yang aneh serta tidak ada firasat apa pun kepada keluarga,” aku Widia. Sebelumnya, Kepala Markas PMI Kabupaten Sukabumi, Budiharto menjelaskan, berdasarkan data informasi orang hilang di Posko PMI Banyuwangi, terdapat identitas asal Kabupaten Sukabumi. PMI Banyuwangi berkoordinasi dengan PMI Kabupaten Sukabumi untuk membuka layanan TMS untuk disampaikan kepada keluarga korban di Sukabumi. “Setelah mendapatkan informasi dari jaringan Posko PMI Banyuwangi Jatim. PMI Kabupaten Sukabumi membuka layanan TMS atau layanan tracing and mailing service. Pelayanan ini merupakan jaringan informasi PMI biasa digunakan untuk korban konflik dan bencana dalam memberikan informasi kepada keluarga korban akibat konflik dan bencana,” ungkap Budiharto.Ia juga berharap, keluarga korban yang ditinggalkan bisa ikhlas menghadapi takdir Tuhan yang sudah digariskan. “Yang penting kita semua sudah berusahasemaksimalmungkin, dan jenazah sudah dikebumikan di TPI dekan rumah korban,” tukasnya.(cr5/t)
Walikota Peduli Seni Budaya, Pikat Wisatawan Domestik dan Asing sambungan dari Hal 1
ORASI kebudayaan pun dilakukan Wali Kota Sukabumi, M. Muraz, selain pembacaan puisi oleh Wali Kota Depok dan Wakil Wali Kota Sukabumi, Achmad Fahmi. Baru kali ini salah satu Wali Kota Sukabumi diundang menyampaikan orasi di Taman Ismail Marzuki. Kesenian Wayang Sukuraga sendiri telah dikukuhkan secara resmi oleh Wali Kota Sukabumi pada 12 Februari 2016 sebagai kesenian khas kota yang terkenal dengan sebutan Kota Mochi. Hal itu menyusul pengukuhan se-
cara resmi kesenian-kesenian lainnya, yaitu Seni Ngageulis (Ngagotong Lisung/Menggotong Lisung), dan Boles (Bola Leungeun Seuneu/Bola Tangan Api) yang memang secara otentik berakar dari tradisi seni dan budaya kota ini. Masih ada lagi Sanggar Seni Catrik Palagan, yang telah mengembangkan kreasi tari berakar dari legenda Kota Sukabumi, melalui Tari Pakujajar Ti Gunung Parang dan Tari Wangsasuta.“Tugas kita semua, bagaimana agar Kesenian Sukuraga dan kesenian lain terutama yang berakar dari Kota Sukabumi dapat dikenal, dan merasa
dimiliki oleh seluruh anak bangsa, menjadi bagian penting dari budaya bangsa Indonesia,”tutur M Muraz. Dalam orasinya, disinggung pula apresiasi dan penghargaan tinggi terhadap para pelaku di bidang seni budaya, terlebih pribadi-pribadi yang inovatif dengan ide dan gagasan dalam melahirkan dan mengembangkan seni dan budaya seperti Efendi dan Asrizal Nur dengan Kesenian Sukuraga-nya. “Sukuraga ini sebuah kesenian unik yang hanya satu di dunia, dan Alhamdulillah lahir dari Kota Sukabumi,” tegas Muraz.
HARIAN PAGI
RADAR SUKABUMI Jl. Salabintana KM 3,5 Panjalu Kab. Sukabumi, Telp. (0266) 219204 /Fax. (0266) 219322
Melalui Radar Sukabumi, orang nomor satu di Kota Sukabumi itu mengajak seluruh masyarakat Indonesia turut memupuk dan melestarikan Kesenian Wayang Sukuraga, sebagai cipta karya anak bangsa Indonesia yang tentu akan semakin memperkaya puncak-puncak budaya bangsa Indonesia secara keseluruhan. “Diyakini, apabila Kesenian Sukuraga yang lahir dengan nilai-nilai filosofis Sunda yang terkenal dengan keramah-tamahan, kesantunan, kegotong-royongan dan agamis, selain dapat berfungsi menghibur tetapi
juga menjadi media pendidikan dan pencerahan bagi masyarakat,” tuturnya. Kepedulian Muraz terhadap perkembangan seni budaya ditunjukkan antara lain dengan telah dibentuknya Dewan Kesenian Kota Sukabumi (DKKS) pada 1 April 2015. “Melalui lembaga ini diharapkan dapat lebih menggairahkan para pelaku seni dan budaya, mengenalkan sejak dini kepada generasi muda, sekaligus memberi ruang untuk mengembangkannya,” ulasnya. Bahkan beberapa kesenian yang berkembang di masyarakat
seperti pencak silat, telah masuk sebagai muatan lokal dalam kurikulum di setiap jenjang persekolahan. Kesenian Sukuraga yang sarat akan nilai-nilai filosofis sosio-spiritual, dan telah dikenal di tingkat nasional dan mancanegara, bersama kesenian dan kreasi budaya lainnya, terutama yang lahir sebagai kearifan lokal. “Kami harap ini dapat menjadi ikon Kota Sukabumi pada khususnya, Jawa Barat (Jabar), bahkan nasional yang memberikan multiplier effect bagi aktivitas warga, pariwisata dan perekonomian. Hal ini selaras
dengan visi Kota Sukabumi yang disandarkan kepada pelayanan jasa berkualitas, baik jasa di bidang pendidikan, kesehatan maupun perdagangan,” terangnya. Mengakhiri orasinya, Muraz juga berharap Kesenian Sukuraga dengan keunikannya, bisa menjadi pemikat wisatawan domestik dan asing untuk datang, menyaksikan, menghayati bahkan bisa saja mengkajinya. “Sebagai kesenian kontemporer, Kesenian Sukuraga insya Allah kelak 100 atau 1.000 tahun kemudian akan menjadi tradisi bagi generasi penerus kita,” urainya. (*)
PRESKOM: Misbahul Huda KOMISARIS: H.M. Alwi Hamu PELAKSANA DIREKSI: Aswan Achmad,Hety GENERAL MANAGER : Rawin Surwintono PEMIMPIN REDAKSI : Untung Bachtiar REDAKTUR PELAKSANA: Sri Sumarni REDAKTUR SENIOR: Rahmad Yanadi KORLIP: Ferly Rizal REDAKTUR: Didit Rahma Aditya, Nurfalah, Handi Salam, Wahyu REPORTER: Andri Somantri,Widi Fitria, Ikbal Zaelani, Rendi Rustandi, Ujang Herlan GRAFIS: Yuzhar dwika PRACETAK/ PERWAJAHAN: Ridho Cahya (Koordinator), Wishnu Handika, Hamdan Eka TEKNOLOGI INFORMASI (IT): Beni Irawan IKLAN: Moch. Fajar (Manager), Helmi Muhammad JAKARTA: M. Romdhoni EVEN DAN KERJASAMA:Vega Sukmayudha (Koordinator), Darwin Sandy PEMASARAN:Ahmad Yani (Koordinator) KEUANGAN: Wiwin Winarti (Manager) HRD: Asep Gunawan BOGOR: GRAHA PENA Jl. K.H.R. Abdullah Bin Muhammad Nuh Bogor Telp. (0251) 7544001 (Hunting) Faks. (0251) 7544008 PERWAKILAN JAKARTA: GRAHA PENA Lt. 6 Jl. Kebayoran Lama No. 12 Jakarta 12210Telp./Fax.: (021) 53699624 E-MAIL: redaksi@ radarsukabumi.com
[email protected] BANK: BCA Cabang Utama Sukabumi. No Rekening: 0383029209 PENERBIT: PT Bogor Ekspres Media. SIUPP:651/SK/MENPEN/SIUPP/28 Oktober 1998 PERCETAKAN: PT Bogor Media Grafika. Wartawan Radar Sukabumi selalu dibekali identitas dan tidak diperbolehkan menerima apa pun dari narasumber.
SELASA 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
PENDIDIKAN RADAR SUKABUMI
HALAMAN 5
MI Cimenteng Salat Duha Berjamaah Implementasi Pembiasaan Akhlak Mulia SUKABUMI - Sebagai bentuk implementasi sepuluh pembiasaan akhlak mulia yang diterapkan Pemerintah Kabupaten Sukabumi, ratusan pelajar Madrasah Ibtidaiyah (MI) Cimenteng Desa Padaasih Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi, rutin melaksanakan Salat Duha berjamaah. Kepala MI Cimenteng, Mamat mengatakan, kebiasaan menjalankan Salat Duha berjamaah ini sudah dilakukan sejak terbitnya Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 33 Tahun 2008 tentang Pembiasaan Akhlak Mulia. “Kita biasanya menjalankan setiap hari di masing-masing kelas dan untuk berjamaah di lapangan seperti ini setiap seminggu sekali pada hari Jumat,” ujar Mamat kepada Radar Sukabumi, kemarin
(7/3). Diakui Mamat, pihaknya pun meminta para peserta didik tidak hanya melaksanakan Salat Duha di sekolah, melainkan menjadi kebiasaan di rumahnya masing-masing. Sehingga implementasi sepuluh pembiasaan akhlak mulia tersebut bisa terealisasikan. “Kami berharap para pelajar bisa menerapkan dalam kehidupan sehari-hari,” harapnya. Ia menambahkan pembiasaan ahklak mulia tersebut tidak hanya Salat Duha melainkan pembiasaan lain seperti, berbakti kepada kedua orang tua dan guru, berbusana muslim pada setiap aktivitas pembelajaran, memelihara kebersihan, membaca Alquran setiap mengawali mata pelajar, melaksanakan Salat Duhur berjamaah dan zikir, setiap jam istirahat dilaksanakan salat, melaksanakan ta’lim sekolah, membentuk unit pengumpul zakat (UPZ), qiyamul lail dan pembiasaan
FOTO : IST
SALAT BERJAMAAH: Ratusan pelajar MI Cimenteng saat mengikuti Salat Duha berjamaah dengan khusyuk.
shaum sunah dan rutinitas budaya Islami. “Melalui ke-
giatan ini pun bisa menjadi proses pembejalaran yang
baik agar lebih aktif dalam mengembangkan potensi
yang ada pada dirinya, sekaligus untuk memiliki kekua-
tan spiritual keagamaan,” pungkasnya. (cr6/t)
Mudi - Diana Pimpin BEM CBI SUKABUMI - Pemilihan Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Wakil Ke t u a B E M A k a d e m i k Manajemen Informatika dan Komputer Akuntansi Citra Buana Indonesia (AMIK CBI) periode 2016-2017 berjalan lancar, pada Minggu (4/3). Dari tiga pasangan calon ketua dan wakil ketua BEM yang mengikuti pemilihan, pasangan nomor urut 1 Mudi Adia dan Diana Putri terpilih menjadi ketua dan wakil ketua dengan raihan 493 suara. Di tempat kedua diduduki pasangan nomor urut 3, Andy Mulyadi dan Ai Linda Yanti dengan perolehan 317 suara. Sedangkan posisi ketiga atau terakhir diraih pasangan nomor urut dua Abi Awaludin dan Fitri Rachman dengan mendulang 267 suara. Wakil Direktur Bidang Kemahasiswaan CBI, Asep Setia Gunawan mengatakan, pemilihan ini merupakan momen paling penting dalam organisasi di Kampus CBI. Organisasi BEM merupakan wadah aspirasi dan inspirasi dari mahasiswa untuk kemajuan kampus. “Kami berharap pengurus baru BEM mengangkat nama baik Kampus CBI dari
kegiatan-kegiatan yang diprogramkan organisasi itu,” tutur Asep kepada Radar Sukabumi seraya berharap. Ia menambahkan, dengan terbentuknya pimpinan organisasi kemahasiswaan dan keberadaan mahasiswa dalam organisasi merupakan aset dalam perkembangan kampus. Organisasi BEM pun bisa menjadi jembatan penghubung antara mahasiswa dan lembaga, agar terjadinya sebuah keharmonisan dan bisa menjadikan Kampus CBI ke arah lebih baik. “Mudah-mudahan yang telah terpilih membawa Kampus CBI menjadi kampus terbaik khususnya di Sukabumi,” harapnya. Sementara itu, Ketua KPU Kampus CBI, Amanah mengatakan, dari tahap proses sosialisasi ke kelas-kelas, kampanye hingga penghitungan suara semuanya berjalan baik. “Kami berharap kepada yang terpilih senantiasa berpegang teguh kemajuan kampus dan organisasi CBI,” katanya. Ia menambahkan, untuk yang terpilih dituntut tidak sekadar mengangkat nama baik BEM CBI, tetapi mampu membawa rasa loyalitas yang tinggi demi kemajuan
kampus ini. Untuk yang tidak terpilih harus tetap menjadi yang terbaik dan menjunjung tinggi nilai kebersamaan dengan tetap bergabung di organisasi BEM CBI. “Semoga yang terpilih dan yang tidak tetap besama-sama membangun perubahan kampus ini,”harapnya. Di samping itu, Ketua BEM terpilih Mudi Adia mengatakan, meskipun banyak amanah yang harus dijalankan jangan disia-siakan, karena amanah tidaklah secara mudah. “Karena itu harus bisa dibuktikan secara nyata. Dengan visi, menjadikan BEM yang maju, unggul, jiwa kreativitas, amanah, bijaksana dan tanggung jawab,” katanya. Ia menambahkan, kepengurusan BEM yang baru ini harus bisa mengerti tugas, pokok dan fungsi yang sesuai dengan prosedur yang terdapat dalam AD/ART. Misi yang dijalankan di antaranya mempererat tali silaturahmi antar organisasi dan kampus, mengerti akan tri dharma perguruan tinggi dan menjalankan kebersamaan, kekompakan dan kerja sama. “Semoga visi dan misi
FOTO : PANJI SETIAJI // RADAR SUKABUMI
FOTO BERSAMA: Para calon ketua BEM dan wakil ketua BEM foto bersama di ruangan kelas Kampus CBI, Minggu (4/3).
Pendaftaran SNMPTN Sampai 12 Maret JAKARTA - Ini warning bagi para siswa yang ingin melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi lewat jalur seleksi nasional masuk perguruan tinggi negeri (SNMPTN). Panitia sudah memberikan batasan waktu pendaftaran hingga 12 Maret. Lewat itu, siswa tidak bisa lagi mendaftar meski berada di peringkat atas. “Pendaftaran hanya sampai 12 Maret pukul 23.50 WIB. L ewat itu (pukul
24.00), say good bye saja,” kata? K?oordinator Kelompok Kerja (Pokja) Humas ?SNMPTN 2016 Bambang Hermanto kepada koran ini, Senin (7/3). Dia menegaskan, pihaknya tidak akan memperpanjang jadwal pendaftaran bagi siswa yang telat mendaftar di SNMPT. Seperti tahun lalu, panitia terpaksa memperpanjang jadwal pendaftaran karena banyaknya siswa yang gagal daftar. “Tahun ini tidak ada
lagi perpanjangan. Inikan kebiasaan tahunan, mestinya siswa sudah harus mengantisipasinya. Begitu pendaftaran dibuka, sebaiknya langsung daftar jangan tunda-tunda lagi,” tandasnya.Tahun ini, jumlah siswa yang lulus 2.069.709. Dari jumlah itu hanya 1.362.849 ya n g b o l e h m e n d a f t a r SNMPTN. Sedangkan yang sudah mendaftar diri hingga tadi malam baru sekitar 3031 persen. (esy/jpnn)
kami ini bisa terealisasikan dengan baik dan tidak ada kendala apa pun,” harapnya. Ia mengungkapkan,
program kerja yang akan dilaksanakan di antaranya melaksanakan kegiatan kewirausahan atau job fair,
menata struktur organisasi dan mengaktifkan unit kegiatan mahasiswa (UKM). “Kami menginginkan Kam-
pus CBI bisa lebih aktif di dalam dan di luar, serta dikenal oleh kampus lain,” pungkasnya. (cr6/e)
PERSIB
HALAMAN 6
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
PERNAK-PERNIK
Pilih Sepatu Khusus Posisi Gelandang BAGI pesepakbola, sepatu menjadi salah satu senjata untuk bertarung di atas lapangan. Sepatu menjadi ciri khas pemain. Tidak heran pesepakbola mempunyai pertimbangan untuk memilihnya, bukan hanya warna namun jenis dan merek sepatu juga. Seperti yang dirasakan oleh gelandang Persib, Taufiq. Pemain bernomor punggung 8 ini punya pilihan khusus untuk sepatu yang dipakainya. Selain harus nyaman, sepatu yang dipilih memang dibuat untuk seorang gelandang yang punya mobilitas tinggi. Pemain yang jadi model salah satu perusahaan apparel ternama ini memilih sepatu yang mempunyai bentuk ujung lebih oval. Hal itu karena nyaman saat dipakai untuk meliuk-liuk. “Sebenarnya kalau sepatu yang penting nyaman. Tapi, kalau buat gelandang punya kebutuhan keakuratan umpan dan mobilitas tinggi, biasanya pilih jenis sepatu yang cocok juga. Biasanya melihat juga pul lebih pendek,” kata Taufiq di Mess Persib, Senin (7/3). Selain bentuk juga, bahan sepatu menjadi salah satu pertimbangan pemain asal Tarakan, Kalimantan Utara ini. Bahan yang ringan dan bisa meredam bola jadi pilihannya. Bagi Taufiq, kebutuhan sepatu jenis itu tidak sulit didapat dengan dukungan produsen sepatu yang mensponsorinya saat ini. “Bahan kulitnya juga nyaman. Tapi, kita juga harus sesuaikan dengan lapangan dan jenis bola. Biasanya kalau lapangan keras kita pakai pul pendek atau memilih pul yang bundar,” ungkapnya. Pemilihan jenis sepatu juga dilakukannya untuk jenis sepatu olahraga lainnya. Karena, sesuai kebutuhan, tim pun tidak selalu berlatih di lapangan rumput, tapi di lokasi futsal atau rumput sintetis. (Persib.co.id/net)
IST
BERDESAKAN: Puluhan ribu bobotoh Persib Bandung saat memadati stadion Siliwangi Bandung.
Tantang PS Polri di di Wibawa Mukti Umuh Cemaskan Bobotoh LAGA Persahabatan Persib Bandung kontra PS Polri bakal digelar Stadion Wibawa Mukti, Kabupaten Bekasi Sabtu (12/3) mendatang. Kepastian ini diperoleh dari Manajer Persib Bandung,
Umuh Muchtar. Diakui dia, pihaknya sudah menandatangi persetujuan pertandingan persahabat tersebut. Kalau melihat jadwalnya sih sudah pasti digelar, saya juga sudah menandatangani tanda setuju,” kata Umuh, belum lama ini. Namun demikian, sapaan pak haji ini mengkhawatirkan keamanan para
bobotoh, sebab kawasan itu dihuni suporter Persija Jakarta, The Jakmania yang merupakan rival bobotoh. “Pengamannya juga dari Polri, lawannya itulah jadi jaminan, dari awal memang rawan tapi gimana, mudahmudahan bisa aman,” ucap Umuh. Sementara itu, Pertandingan Persib kontra
PS Polriini sebagai ajang uji coba stadion yang akan dipergunakan pada babak kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON) XIX 2016 Jawa Barat. Adapun harga tiket yang sudah disediakan panitia diantaranya. untuk VIP Utama Rp100.000, VIP Barat I dan II Rp75.000, Tribun timur Rp40.000, dan Tribun
utara dan selatan Rp30.000. Bagi masyarakat yang ingin membeli tiket pertandingan dapat dibeli di Sekretarian Viking Bekasi Cibarusah, Cikarang Selatan dan Cikarang Utara. Atau alternatif lain, panitia juga akan membuka loket pembelian tiket di depan tribun barat Stadion Wibawa Mukti. [dam/gob]
Berharap Pemain Asing Segera Bergabung
Taufiq
PIALA BHAYANGKARA
Laga Pembuka Lawan Mitra Kukar DUA kota akan menjadi tuan rumah turnamen Piala Bhayangkara. Masing-masing Bandung dan Bali. Pada setiap grupnya akan dihuni oleh lima tim. Untuk Bandung dihuni oleh Persib Bandung, Mitra Kukar, Sriwijaya FC, PS TNI dan Juara Turnamen Gubernur Kalimantan Timur. Sedangkan untuk Bali dihuni oleh Bali United, Persija Jakarta, Persipura Jayapura, Arema, PS Polri. Persob sendiri menjadi tuan rumah turnamen Bhayangkara 2016 di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, 17 Maret mendatang. Kepastian itu didapat usai pembagian grup yang dilakukan di Hotel Crown Plaza Jakarta, Senin (7/3). Rencananya Persib akan tampil perdana menghadapi Mitra Kukar pada 17 Maret mendatang. Berlaga di hadapan bobotoh yang selalu memenuhi stadion Si Jalak Harupat, kapten Tim Persib Bandung Atep tidak mau mengecewakan ribuan bobotoh. “Kita sebagai tuan rumah tidak mau mengecewakan bobotoh. Kita akan kerja lebih keras tentunya,” ucap Atep di Mess Persib. (pra)
TURNAMEN
Piala Bhayangkara Reuni Tim KAPTEN Persib, Atep tidak mau mengecewakan pendukungnya pada turnamen Bhayangkara 2016. Tiga tim besar yang akan bertemu Maung Bandung adalah Mitra Kukar, PS TNI, Sriwijaya FC, dan juara turnamen Piala Gubernur Kalimantan Timur. Atep mengatakan, semangat untuk selalu memberi kemenangan memang berat. Apalagi tim yang dihadapi merupakan punya kualitas dan pernah meraih gelar juara, seperti Mitra Kukar sebagai juara turnamen Jenderal Sudirman. “Tentu berat semua tim yang akan dihadapi, tapi semua ditentukan di lapangan. Kita sebagai tuan rumah tidak mau mengecewakan bobotoh. Kita akan kerja lebih keras tentunya,” kata Atep di Mess Persib, Senin (7/2). Pemain bernomor punggung 7 ini mengaku, persiapan yang dibuat tim selama ini tidak mau sia-sia. Atep ingin, perjuangan dalam persiapan tim selama ini harus berbuah manis pada turnamen Bhayangkara nanti. “Kita sudah persiapkan diri juga. Apalagi kita tidak ikut turnamen Kalimantan Timur, jadi ini kesempatan baik buat kita. Jadi, persiapan ini jangan di sia-siakan,” ucapnya. Atep pun mengakui, turnamen nanti akan bertemu dengan beberapa eks penggawa Persib. Seperti Firman Utina, Muhammad Ridwan, Supardi Nasir, dan Achmad Jufriyanto. Sementara di Mitra Kukar ada Shahar Ginanjar. “Tapi, dalam sepak bola akan selalu ketemu dan kita berpisah. Buat kami profesional. Artinya tim yang kita bela harus dibela 100 persen walaupun itu pertandingan reuni,” ungkapnya. (persib.co.id/net)
PELATIH Persib Bandung Dejan Antonic mengungkapkan kesulitannya meramu sokiditas dan kekompakan tim dalam waktu singkat. Masalah utama yang dihadapinya saat ini adalah belum merapatnya duo pemain asing yang diburu Maung Bandung. Seperti sudah diberitakan sebelumnya, striker dan playmaker asing belum juga menemui kata sepakat untuk bergabung bersama Atep cs. “Kamu lihat kita butuh striker, kita banyak kesempatan di setiap pertandingan tapi kita enggak banyak gol. Tapi enggak apa-apa, yang penting kita punya kesempatan (cetak gol) sebentar lagi kalau striker datang, kita pasti continue
ikutkan dia dalam latihan, dan dia bisa masukkan gol untuk Persib,” papar Dejan. Mantan pelatih Timnas Hongkong ini mengakui jika duo pemain asingnya tinggal menunggu keputusan deal dari manajemen. Ia mengharapkan supaya mereka segera merapat dan mengikuti program latihan darinya. Dejan menyadari bahwa butuh proses adaptasi untuk menyatukan pemain impor dengan tim. “Menurut saya kalau kita semua pemain cepat kumpul asing dan lokal lebih enak. Kalau seperti ini kita fokus ke grup yang ini kalau pemain asing datang kita lagi harus adaptasi,” bebernya. (simamaung/net)
Termotivasi Durasi Kontrak SELURUH punggawa Persib dikontrak selama 2 tahun oleh manajemen. Hal itu mendongkrak motivasi bek anyar, Hermawan, untuk memberikan seluruh kemampuan terbaiknya bersama skuat Maung Bandung. Baginya durasi kontrak yang tergolong panjang itu merupakan bentuk kepercayaan dari jajaran petinggi klub kepada para pemainnya. Sebanyak 23 pemain memang telah usai menandatangani kontrak, Jumat (4/3) lalu. Pria asal Malang tersebut memang sengaja didatangkan untuk memperkuat lini pertahanan skuat asuhan Dejan Antonic tersebut. “Semoga menjadi pendorong saja, saya senang tinggal di sini,” kata Hermawan, Minggu (6/3). Stoper berusia 32 tahun itu pun berharap dirinya bisa mengantarkan Persib meneruskan hegemoni sebagai klub papan atas Indonesia. Bersama Purwaka Yudhi dan Vladimir Vujovic, Hermawan memang bertanggung jawab untuk menjamin lini pertahanan Persib tetap
Hermawan
kokoh di setiap pertandingan. Sejauh ini Hermawan memang masih beradaptasi dengan tim baru meski sudah cukup lama mengenal sosok Dejan. Pemilik nomor punggung 16 itu berniat selalu menampilkan performa apik dalam balutan jersey Maung Bandung. Selain itu dia juga meminta dukungan dari bobotoh yang setia memberikan suntikan semangat. “Mohon doanya saja, semoga bisa bermain lebih baik di tim,” ujarnya. Kehadiran Hermawan ke Bandung memang sempat mendapat kecaman dari bobotoh. Karena dia dianggap pernah melakukan provokasi kepada suporter ketika masih membela PBR. Ditambah dia juga adalah mantan pemain Arema Cronus yang merupakan rival dari Persib. Namun lambat laun sang stoper mulai bisa mencuri perhatian bobotoh lewat permainannya yang militan. Terutama ketika menghadapi Singo Edan di Bali Island Cup lalu. (simamaung/net)
IST
AKRAB: Pelatih Persib Bandung Dejan Antonic nampak akrab bersama Manajer Persib, Umuh Muchtar.
Jadi Pelabuhan Terakhir
Vladimir Vudjovic
BEK Persib Bandung Vladimir Vudjovic bercita-cita mengakhiri karir sepakbola bersama tim yang ia bela sekarang. Menurutnya bersama Persib ia punya banyak cerita dan memberikan banyak kenangan menarik selama dua tahun terakhir, Vlado -sapaan karibnya, bersama Maung Bandung. “Persib membuat saya nyaman bermain. Saat saya bermain saya bisa menikmatinya. Ini tim besar dan banyak kisah menarik bersamanya,” ucap pemain asal Montenegro ini. Vlado mempunyai rencana akan gantung sepatu pada usia 35 tahun. Vlado mengatakan, rencana itu ditentukan juga oleh kondisi sepakbola Indonesia. Pasalnya, kontrak yang disodorkan manajemen PT Persib Bandung Bermartabat selama dua tahun tergantung bergulirnya Indonesia Soccer Championship atau kompetisi bergulir kembali. “Jika kontrak saya berjalan lancar dan kontrak dua tahun berjalan normal, saya mungkin akan pensiun bersama Persib. Usia saya terus bertambah dan saya semakin tua,” katanya. (pra)
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
SELEBRITIS
HALAMAN 07
RADAR SUKABUMI UKABUM MI
Dituduh Terlibat Prostitusi Online
TULUS
Gagas Aksi Jangan Bunuh Gajah MUHAMMAD Tulus berinisiatif membuat aksi Jangan Bunuh Gajah. Langkah ini ditempuh untuk melindungi gajah-gajah yang masih tersisa saat ini. Aksi sang penyanyi yang sedang menggodok album baru itu dilakukan dengan cara menggalang dana melalui penjualan merchandise Jangan Bunuh Gajah berupa T-Shirt, tumbler, dan tas belanja dengan ilustrasi gajah karya Elfandiary. Selain itu mug hasil buatan tangan yang merupakan hasil kerjasama dengan Pori Keramik. Dana yang berhasil dikumpulkan akan diberikan kepada WWF Indonesia. “Itu pokoknya kami kumpulin dana buat beli kalung GPS, alat pendeteksi lokasi gajah yang terlatih. Jadi nanti gajah terlatih yang menjaga gajahgajah liar yang hampir punah,” kata Tulus kepada JPNN.com saat ditemui di kawasan Kelapa Gading, Jakarta, belum lama ini. Pada Agustus 2014 lalu, Tulus merilis video musik Gajah yang dibuat di Taman Nasional Bukit Barisan Selatan, Lampung selama empat hari. Dalam video musik tersebut ada lima gajah binaan WWF Indonesia. Menurut Tulus, aksi Jangan Bunuh Gajah dibuat karena ada kasus pembunuhan terhadap Yongki, salah satu gajah yang tampil dalam video musik Gajah. “Gara-gara Yongki yang ada di video klip Gajah dibunuh, gadingnya diambil,” ucapnya. (gil/jpnn)
KASUS gugatan cerai yang diajukan Eka Kusuma terhadap Cathy Sharon semakin seru. Bahkan, muncul tudingan bahwa kakak kandung Julie Estelle itu terlibat prostitusi online. “?Prostitusi online itu tuduhan dari Eka aja. Tapi, itu juga harus dibuktikan,” kata kuasa hukum Eka, Fachri di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (7/3). Tudingan itu muncul karena ramainya kasus prostitusi online. “Nah, makanya jangan-jangan Cathy ikut prostitusi online. Ini baru tuduhan saja,” ucap Fachri.
CATHY SHARON
“Itu perlu diberikan buktinya sama butuh bukti klarifikasi dari orang yang memberikan. Tidak ada bukti yang kuat,” a
Namun, alasan mendasar Eka menggugat cerai Cathy didasarkan pada perselisihan dan pertengkaran. Bukan karena ada indikasi keterlibatan perempuan 33 tahun itu dalam ?prostitusi online. “Intinya dari Eka sih kalau tidak ada da keributan mungkin tidak akan ada gugatan ceraii di sini,” ?ujar Fachri. Sementara, kuasa hukum Cathy, Fajri Yusuf Herman membantah tudingan kliennya terlibat prostiostitusi online. Hal itu didasarkan pada bukti koran yang ang ditunjukan di dalam persidangan. “Media nasional nal itu minta maaf? kepada kami dan Cathy, klarifikasi asi bahwa itu tidak benar,” ucap Fajri. Cathy menyebut, tuduhan prostitusi online ne itu masih perlu dibuktikan. “Itu perlu diberikan n buktinya sama butuh bukti klarifikasi dari orang ng yang memberikan. Tidak ada bukti yang kuat,” t,” ungkapnya. ?(gil/jpnn)
Diajak Fakhrul Razi ke Brunei KISAH asmara presenter sekaligus penyanyi Rina Nose dan Fakhrul Razi semakin serius. Buktinya, Fakhrul belum lama ini memboyong Rina ke Brunei untuk bertemu keluarganya. Dalan perjalanan ke kampung halaman Fakhrul tersebut, mereka tampak begitu mesra. Kebahagiaan dua sejoli itu pun dipamerkan lewat jejaring sosial Instagram. Dalam satu foto tampak Rina tengah berada di antara keluarga Fakhrul Razi. Dalam foto selanjutnya, Rina dan Fakhrul terlihat saling bergandengan tangan di sebuah pasar. Mereka seolah
PUTRI ANNISA/JAWAPOS.COM
Seniman Betawi Mandra Naih (Kanan)
Mandra Siap Kembali ke Dunia Hiburan SENYUM semringah terpancar dari wajah seniman Betawi Mandra Naih. Kebahagiaan itu lantaran Mandra baru saja bebas dari penjara usai divonis satu tahun penjara dalam kasus korupsi program siaran TVRI oleh majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta. Mandra terlihat lebih segar pasca bebas dari Lapas Cipinang pada 14 Februari 2016. Selama menjalani masa tahanan, tubuh Mandra terlihat kurus dan wajahnya pun sendu. Saat ditemui di kawasan Tebet, Jakarta, pemain sinetron ‘Si Doel Anak Sekolahan’ itu nampak gagah mengenakan setelan jas abu-abu. Mandra pun mengaku bersyukur bisa bebas dari hukuman yang menjeratnya. Saat ditanya apa yang paling dirindukan selama berada dalam tahanan, dia pun menjawab dengan tawa khasnya. “Ya rumah tangga, lah,” kata Mandra lantas tertawa, Minggu (5/3). Hari ini, Mandra menjadi salah satu pembicara dalam sebuah diskusi dengan tema kebudayaan Betawi di bilangan Tebet, Jakarta. Ini adalah kembalinya Mandra ke depan kamera pascabebas dua minggu lalu. Selama menjalani masa tahanan dan persidangan, Mandra memang selalu mendapatkan dukungan dari keluarga. Terlebih, dari istri tercintanya Mila Sari Juwita. Mila Sari tak pernah absen mendampingi sejak Mandra didakwa Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejari Jakpus hingga perkaranya diputus majelis hakim Pengadilan Tipikor Jakarta. Saudara kandung seniman Betawi Omaswati dan Mastur itu pun tak muluk-muluk soal keinginannya usai bebas dari penjara karena kasus korupsi. Dia menuturkan, ingin kembali ke dunia seni dan hiburan yang telah membesarkan namanya. “Ya karena di situ wadah saya. Kita lihat nanti ke depan. Yang penting saya pulang sehat, saya pulang selamat,” pungkasnya. Seperti diketahui, Mandra dinyatakan bersalah melakukan korupsi dalam penjualan produk siap siar ke TVRI. Majelis hakim menjatuhkan pidana penjara kepada Mandra berupa pidana penjara selama satu tahun dikurangi masa tahanan dan denda Rp 50 juta subsider dua bulan kurungan. Mandra dinilai lalai dalam memercayakan tiga serial produksi perusahaan miliknya, PT Viandra Production kepada pihak ketiga untuk dijual kepada TVRI. Dengan kemahalan harga dari tiga program siap siar tersebut menyebabkan kerugian negara sebesar Rp 10,4 miliar. (put/jpg)
FOTO : INSTAGRAM/RINANOSE16
Kemesraan Rina Nose dan Fakhrul Razi
tak peduli dengan kehadiran orang lain di pusat keramaian. Terbaru, cewek asal Bandung itu mengupload foto keduanya tengah berdiri bertatapan mesra. Dia menuliskan kata-kata romantis sebagai keterangan foto. “Kalau berjalan dalam satu pemikiran, mungkin akan lebih mudah, meskipun ada saja ketidakselarasan yang bisa mematahkam tujuan,” tulisnya di akun @rinanose16, Senin (7/3). Kemesraan Rina dan Fakhrul tersebut langsung menuai komentar dari penggemar. Sebagian fans mendoakan mereka agar segera menikah. (ded/jpg)
EKONOMI
HALAMAN 8
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
Baso Malang Unggul... Memang Sedap USD SGD EUR AUD
1.00 1.00 1.00 1.00
13,200.00 9,492.40 14,535.00 9,815.40
12,900.00 9,427.40 14,165.00 9,541.40
ENTREPENEUR EKA BUDIPERMANA
Strategi Standar Saja “STRATEGI “STR pemasaran yang saya lakukan cukup standar, stand ” tutur Eka Budi Permana (31). Ia menjelaskan, hanya cukup bersilaturahmi dengan denga klien dan memperkenalkan profil pribadi perke termasuk pekerjaan dan te produk yang ditawarp kan. Terutama yang paling banyak dikenal oleh masyarakat. Pria Sarjana Seni jebolan Trisakti ini memberikan pelayanan ekstra kepada pelanggannya, yakni keramahtamahan, terus u dilakukan follow up serta ser berhubungan baik dengan deng konsumen tetap dijaga agar a jangan sampai lupa. Dalam memberikan pelayanan D l terbaik kepada konsumen terutama mereka yang merasakan produk hingga melakukan pembelian, harus dilakukan dengan sungguh-sungguh dan ikhlas. “Intinya melakukan pelayanan maksimal agar konsumen tidak lupa dengan kita,” ucapnya. Ia juga membeberkan strategi terakhir yang digunakannya dalam melakukan pemasaran. “Jangan melihat di mana berada, kapanpun, di manapun dan kepada siapapun, kita dapat memasarkan dan mempromosikan produk kita,” jelasnya. Salah satu Tim Marketing Selamet Toyota ini pun berpesan, jika ada kesempatan maka lakukanlah apa yang seharusnya dilakukan. (cr9/s)
Pilihannya Ada Pakom, Padang, Pahe, Pahepi atau Per Item SUKABUMI - Bakso Malang menjadi buruan kuliner masyarakat Sukabumi. Meski ada beberapa kios menjajakan bakso Malang, namun berbeda dengan sajian Baso Malang Unggul di Jalan Jenderal Sudirman No 60 tepat samping Bengkel Inti Prima. Konsep dan penyajian bakso sangat berbeda dari kios bakso lainnya, menjamin semua bahan higienis dan halal serta tetap fresh. “Kami memberikan pilihan kepada customer dalam penyajian laiknya prasmanan, bahan bakunya pun dibuat di lokasi langsung,” tutur Owner Baso Malang Unggul Sukabumi, Rozzano Gandawijaya (28). Buka sejak Oktober 2015, antusiasme masyarakat sangat tinggi akan kehadiran Baso Malang Unggul satu-satunya di Sukabumi. Yang berbeda dengan bakso lainnya adalah Baso Malang Unggul dipadukan dengan bakso keringnya. Seperti pangsit, kresol, batagor, dan bakso goreng. Untuk menunya sendiri sangat bervariatif, konsumen dapat memilih menu penyajian paket yang disediakan atau dapat memilih sendiri dengan harga per item yang ditentukan. Beberapa menu paket yang disediakan antara lain, paket komplet (pakom) dengan harga Rp 20 ribu, paket sedang (padang) dengan harga Rp 18 ribu, paket hemat (pahe) dengan harga Rp 12 ribu serta
FOTO: UJANGSALAHUDIN/RADARSUKABUMI
UNGGUL: Sejumlah pelanggan tampak memilih menu di Baso Malang Unggul, Jalan Jenderal Sudirman No 60 Sukabumi, kemarin (7/3).
paket hemat pisan (pahepi) dengan harga paling murah, yakni Rp 10 ribu. Sedangkan untuk konsumen yang ingin menikmati bakso Malang di luar paket, dapat memilih menu sendiri dengan harga yang sudah ditentukan. Yakni, bakso halus, bakso urat, bakso salmon, bakso lobster, bakso goreng, bakso tahu, batagor, siomay basah, siomay goreng, kresol serta mie atau soun dengan harga masing-masing Rp 2.500. Juga tersedia bakso telur dengan harga Rp 4 ribu per item, uniknya berasal dari telur puyuh sehingga rasanya pun gurih. “Yang paling diburu adalah pahepi dan bakso
goreng,” imbuh Rozzano. Rozzano menjelaskan, bahan baku utamanya adalah ayam dan ikan tenggiri sedangkan yang lainnya dari daging sapi. “Yang penting itu ikan tenggiri, terasa gurihnya,” ujarnya. Per hari dapat menghabiskan lebih dari 80 hingga 100 porsi menurut paket pada hari biasa, untuk hari libur sendiri mengalami kenaikan hingga 50 persen. “Baru pertama kalinya makan bakso di sini, rasanya enak banget, beda dengan bakso lain,” ucap salah satu konsumen asal Cibeureum, Eni Marlina (19).
Pria yang kali pertama bisnis di bidang kuliner ini punya harapan menambah cabang lagi khusus Sukabumi. “Serunya kuliner itu ketika melayani orang langsung, benar-benar kerasa puasnya,” bangganya. Baso Malang Unggul buka setiap harinya pukul 09.00 WIB hingga 21.00 WIB dan untuk hari Minggu biasanya buka dari jam 10.00 WIB. Dengan kapasitas lebih dari 60 orang, cukup untuk santap kuliner bersama keluarga. Nantinya, Rozzano berencana menambah koleksi baksonya yang paling disukai anak-anak, yakni bakso isi sosis. Baso
Malang Unggul juga menyediakan untuk katering, seperti untuk acara resepsi pernikahan. Tentu dengan potongan harga dari Rp 2.500 ribu menjadi Rp 2 ribu per item atau paket Rp 10 ribu per porsi dengan minimal penyediaan 100 porsi. Untuk yang tidak sempat datang ke lokasi, dapat delivery order dengan minimal pemesanan Rp 100 ribu lebih tidak dikenakan ongkos pengiriman. Rozzano memiliki enam karyawan dan tidak main-main dengan bakso Malangnya. “Semua dijamin halal sesuai standar dan tetap segar,” akunya. (cr9/t)
Eksistensi PT Kudo Teknologi di Kancah Bisnis Indonesia (2-habis)
Ajak Masyarakat jadi Agen Kudo, Raih Passive Income Jutaan Rupiah Selain bermodalkan model bisnis yang terbilang baru, Kudo memberikan akses untuk para pengusaha digital untuk berjualan lebih dari 3 juta barang. Kudo juga akan membekali setiap agen dengan pelatihan yang dibutuhkan sebagai upaya untuk meningkatkan pelayanan pelanggan. KUDO ADVETORIAL HINGGA saat ini,sudah ribuan orang yang bergabung menjadi agen Kudo, yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia. Mereka telah membuktikan sendiri berbagai manfaat dan keuntungan menjadi pengusaha digital yang sukses
bersama Kudo. Banyak di antara mereka yang telah mendapatkan tambahan penghasilan beberapa juta rupiah setiap bulan. Muhammad Azmi, salah seorang agen Kudo mengatakan setelah menjadi agen Kudo, kehidupan ekonominya dan
keluarga menjadi cukup membaik. “Yang sangat jelas saya rasakan adalah bertambahnya penghasilan saya hingga 2-3 juta rupiah setiap bulannya. Pada kesempatan ini, saya ingin mengajak semua rekan-rekan saya yang berdomisili di Bandung dan sekitarnya yang ingin menjadi pengusaha, agar secepatnya bergabung bersama kami dan Kudo,”ajaknya. Cara Mudah Menjadi Agen Kudo. Untuk menjadi agen Kudo, masyarakat Indonesia hanya perlu mengisi data diri di www.kudo.co.id/agenkudo. Selanjutnya mengunduh aplikasi mobileKudo di Google Play Store. Setelah seluruh data terisi dengan lengkap dan disetujui, calon
JLN. RAYA PANTAI CITEPUS PALABUHANRATU SUKABUMI JAWA BARAT TELP. 0266-432273 / 085871535157 / 081319196960 FAX.0233-432274 E-MAIL :
[email protected] Web Site : www.augusta-ind.com
FOTO:IST
TALKSHOW: Suasana lauching Kudo di Bandung.
agen Kudo harus terlebih dahulu memberikan deposit senilai berapapun untuk mengaktifkan akun Kudo yang telah disetujui tersebut. Melalui deposit tersebut,
agen Kudo dapat memiliki toko online mereka sendiri yang menjual lebih dari tiga juta barang ataupun jasa, dan dapat langsung mereka pasarkan dengan segera. Ap-
likasi Kudo = Kios dengan jutaan jenis barang. Aplikasi yang dikembangkan dengan teknologi paling canggih ini merupakan perwujudan dari misi Kudo untuk membuat kios digital yang dapat diunduh melalui link http://bit.ly/kudoapp atau Google Play Store dengan nama aplikasi “Kudo”secara gratis. Aplikasi Kudo ini membuat calon pengusaha atau agen Kudo dapat membuka ‘toko’ dengan jutaan jenis barang tanpa perlu berpikir siapa supliernya, berapa banyak inventorinya, dan juga seberapa besar tokonya, karena melalui aplikasi Kudo semua hal itu sudah terpenuhi. Masyarakat dapat mendaftarkan diri menjadi agen Kudo den-
gan sangat mudah ke agen Kudo terdekat, atau melalui http://www.kudo.co.id/ agenkudodan memasukan kode referral : KFIZ Tiga Langkah Mudah Berbelanja di Kudo. Langkah pertama, pelanggan memilih barang favorit yang akan dibeli di www.kudo.co.id atau pelanggan langsung mencari dan menghubungi Agen Kudo terdekat dari lokasi pelanggan. Langkah kedua, pelanggan melakukan pembayaran sesuai dengan harga barang kepada Agen Kudo yang mendatangi pelanggan. Langkah ketiga, hanya menunggupesanan akan segera dikirimkan kepada pembeli dalam beberapa hari. (*)
LANGGANAN LA 08 081563182052 REDAKSI : R 085659325959 08 IKLAN : 085724336601 085 TELP. ELP (0266) 219204 FAX. ((0266) 219322
E
TLIN O H
HALAMAN 9
SELASA 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
KADEUDEUH ELLA NURMALA
Abadikan A badikan M Momen o Hidup DALAM perjalanan kehidupan sering kali kaa menghadirkan suka dan n duka. Namun, apa pun n itu bagi perempuan berparas cantik Ella Nurberp p mala m ma alaa (22), mengabadikan momen mo m om hidup sangat penting iin ng agar kita bisa mengiingat n g masa lalu dalam ng bentuk be b entt foto. Banyak yang berpendapat, foto dapat b err mengabadikan momen m yyang pernah terjadi agar dapat diingat kembali. d Menurut perempuan metropolis ini juga, foto adalah gambaran kenangan yang pernah terjadi di masa lalu. Sekalipun tak bisa mengulangnya kembali, setidaknya keberadaan foto membawa kita pada memori masa lalu. “Saya memang hobi mengabadikan momen, terutama saat berjalan-jalan keluar. Selain itu juga saya suka main voli,” tukasnya. (hnd)
POLITIK
Tatan Anggap TB Hasanuddin Laik Pimpin Jabar SUKABUMI - Digadang-gadang menjadi salah satu bakal calon gubernur pada Pemilihan Umum Gubernur Jawa Barat 2018, Ketua DPD Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Jabar, Tubagus Hasanuddin kebanjiran dukungan dari daerah. Kali ini, muncul dari Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Tatan Kustandi yang menyatakan sikap mendukung TB Hasanuddin melaju untuk memimpin Jabar satu. “Dia kader partai, dan sudah laik maju sebagai calon gubernur,” jelasnya. Selain itu, TB Hasanuddin merupakan salah satu putra terbaik Jawa Barat. Kemudian, secara ketegasan, TB Hasanuddin juga dinilai tak diragukan lagi. Soalnya, dia merupakan pribumi Jawa Barat yang dibesarkan di lingkungan militer. “Ia merupakan pensiunan jenderal bintang
TATAN...Baca Hal 10
FOTO : SUBHAN RADAR SUKABUMI
MINTA DIPERBAIKI: Jalan KH Ahmad Sanusi Kecamatan Gunungpuyuh Kota Sukabumi kondisinya berlubang hingga menimbulkan kemacetan panjang.
Jalan Sanusi Minta Ditambal GUNUNGPUYUH - Memasuki musim penghujan ditambah muatan truk over tonase banyak melintas, membuat kondisi jalan nasional tepatnya di Jalan KH Ahmad Sanusi Kecamatan Gunungpuyuh Kota Sukabumi, depan Daeler Honda
tambah lagi, karena masih banyak bibit muda yang belum terlihat,” akunya. Tina yang juga seorang guru ini berharap Rafli nanti bisa tampil di salah satu program musik TV nasional. Meski susah, tapi ketika ada dukungan dari semua pihak, semua akan berjalan dengan sesuai rencana. Apalagi keinginan yang besar yang diperlihatkan Rafli Ahmad sejauh ini patut diapresiasi. “Saya selaku guru vokalnya
dikeluhkan pengendara, terutama ketika hujan turun,” jelas Asep (37) kepada Radar Sukabumi, kemarin (7/3). Perbaikan jalan tersebut memang sering diperbaiki, namun dirinya mengharapkan perbaikan ke depan
bukan hanya sekadar perbaikan semata. Kenapa jalan tersebut cepat rusak, menurutnya, sanitasi (penyerapan, red) tidak berjalan normal. Hingga pada saat hujan turun, air
JALAN...Baca Hal 10
Oknum Polisi Pukul Bikers Diduga Jadi Korban Salah Sasaran
FOTO:SUBHAN/RADARSUKABUMI
MELAPORKAN: Korban diduga pemukulan oleh oknum anggota Polsek Warudoyong Kota Sukabumi melaporkan kejadian ke Kanit Propam Polres Sukabumi Kota, kemarin (7/3).
Launching Album Musik 81 Digelar di Supermall CIKOLE - Untuk menggali bakat anak dalam mengembangkan talenta dalam modeling, bernyanyi, dancer dan menggambar, Album Musik 81 mengadakan Launching Album Musik 81 di Lantai 1 Supermall, Cikole Kota Sukabumi pada Minggu (6/3). Gelaran ini menampilkan bakat anak-anak Kota Sukabumi yang tergabung di sanggar bakat anak yang berada di bawah naungan Tina Kania. Tina Kania ketua panitia mengaku senang atas terselenggaranya kegiatan launching kali ini, apalagi bisa menampilkan bakat anak-anak didiknya. Selain itu, ada salah satu anak didiknya yang dipromosikan ke tahap nasional. Meski baru satu dirinya, optimis akan melahirkan bibit muda berbakat dari Kota Sukabumi yang akan menjadi penyanyi terkenal nantinya. “Kalau sekarang yang sudah promosi baru satu, yaitu Rafli Ahmad (10). Nanti ke depan harus
mengalami rusak parah. Sehingga kemacetan tidak bisa dihindarkan akibat laju kendaraan yang diperlambat. Selain itu, kondisi jalan tersebut tak jarang menimbulkan kecelakaan lalu lintas. “Kondisi jalan berlubang sangat
sangat mendukung Rafli untuk terus berkreasi di bidang tarik suara. Kita harus berbangga atas keinginan ini, dan tentu harus didukung oleh semua warga Sukabumi,” harapnya. Sementara itu, di sela sela selesai pentas Rafli Ahmad mengatakan selama ini keinginan terbesarnya bisa pentas di acara musik Dahsyat, selain karena bisa dilihat
LAUNCHING...Baca Hal 10
CIKOLE - Arsyi Zakia Wirakusuma (18) warga Kampung Cijalingan RT 10/3 Desa Cijalingan Kecamatan Cicantayan Kabupaten Sukabumi diduga menjadi korban salah sasaran oknum polisi dari Polsek Warudoyong Kota Sukabumi pada Minggu (6/3) dini hari lalu. Akibat kejadian tersebut dirinya mengalami luka lebam di mata hingga bola mata membiru, dari lubang hidung keluar darah setelah dihajar helm, bagian kepala benjol juga dipukul, lutut luka lecet jatuh kena aspal setelah motor ditarik. Ayah korban Muhidin saat melaporkan kejadian tersebut mengatakan, kedatangan dirinya ke Mapolresta bertujuan untuk melaporkan kejadian yang menimpa anaknya. Dirinya tidak terima anaknya dipukuli tanpa dasar. Bahkan dirinya meminta kepada kapolres untuk menindak tegas oknum anggota yang melakukan tindakan batas standar operasi prosedur (SOP).
OKNUM...Baca Hal 10
Cuaca Buruk, Bumbu Dapur Mulai Naik CIKOLE - Harga bumbu dapur di sejumlah pasar mengalami kenaikan, mulai dari komoditas cabai rawit yang mencapai angka Rp 30 ribu per kilogram dari harga sebelumnya yakni Rp 20 ribu per kilogram, cabai merah Rp 55.600 per kilogram yang sebelumnya di kisaran harga Rp 25 ribu per kilogram. Sementara untuk bawang merah sendiri berada di angka Rp 36 ribu per kilogram dari sebelumnya Rp 15 ribu per kilogram. “Kenaikan harga sudah terjadi sejak seminggu yang lalu, tetapi saat itu masih naik turun,” ujar salah seorang pedagang bahan pokok, Ai (42). Sementara untuk komoditas bawang putih naik Rp 5 ribu menjadi Rp 30 ribu per kilogram dari sebelumnya Rp 25 ribu per kilogram. Sedangkan bawang daun juga ikut naik, dari Rp 12 ribu per kilogram menjadi Rp 15 ribu per kilogram. Menurut beberapa pedagang kecil atau pengecer seperti Heru menjelaskan, kenaikan tersebut diakibatkan gagal panen karena intensitas hujan yang sangat tinggi. Sehingga menyebabkan distribusi bahan rempah dan dapur tersebut mengalami penurunan. “Bawang merah biasa didatangkan dari Jawa Tengah, dan saat ini kebanyakan gagal panen,” ulasnya.
FOTO:UJANGSALAHUDIN/RADARSUKABUMI
MELONJAK: Beberapa pembeli terlihat memilah cabai dan bawang di CUACA...Baca Hal 10 lokasi penjualan milik Ai (42) di Pasar Gudang Sukabumi.
FOTO:SUBHAN/RADARSUKABUMI
TAMPIL: Penampilan salah satu musisi Rafli Ahmad pada gelaran Lomba Modeling dan Launching Album Musik 81 di Lantai 1 Supermall Jalan Ahmad Yani Cikole Kota Sukabumi, Minggu (6/3).
GERBANG KOTA
HALAMAN 10
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
Pembagian Raskin Cikole Diklaim Tepat Waktu FOTO:UJANGHERLAN/RADARSUKABUMI
MENUNJUKKAN: Kepala Seksi BPMKB Kecamatan Cikole Kota Sukabumi, Desi Ratna Widias menunjukkan jumlah RTS, kemarin (7/3).
CIKOLE - Penyaluran beras raskin (raskin) di Kecamatan Cikole Kota Sukabumi diklaim tepat waktu dan berjalan dengan lancar tiap bulannya. Berdasarkan data jumlah rumah tangga sasaran (RTS) penerima raskin di Kecamatan Cikole mencapai 2.334 RTS. Dan dengan hitungan pendistribusian selama satu tahun sebanyak 420.120 kilogram. Kepala Seksi BPMKB Kecamatan Cikole, Desi Ratna Widias mengatakan, dari enam kelurahan yang ada di wilayahnya itu masingmasing mendapatkan jum-
lah sesuai data pemanfaat. Untuk Kelurahan Gunung Parang sebanyak 90 RTS, Kelurahan Selabatu 247 RTS, Kelurahan Cikole 230 RTS, Kelurahan Kebonjati 232 RTS, Kelurahan Cisarua 926 RTS dan Kelurahan Subangjaya sebanyak 609 RTS. “Alhamdulillah selama ini pendistribusian raskin ini lancar. Salah satunya sesuai kenyataan dan berdasarkan sasaran, bahkan untuk di wilayah kita tidak pernah mengalami keterlambatan,” ujarnya saat dihubungi Radar Sukabumi, kemarin (7/3).
Desi juga mengaku jumlah tersebut sesuai kebutuhan masyarakat, dan kualitas raskin yang diambil langsung dari Bulog terbilang bagus. “Kalaupun ada warga yang komplen, langsung kita ke Bulog untuk minta diganti. Intinya kualitas dan kuantitas beras raskin ini selalu kita perhatikan,” katanya. Selaku aparat kecamatan, Desi menegaskan pihaknya tidak ingin asal-asalan untuk memberikan raskin tersebut kepada masyarakat. Secara kualitas dan kuantitas, pihaknya juga sangat bertang-
gung jawab. Jika beras ini jelek yang dikomplen warga itu adalah kelurahan dan kecamatan, masyarakat tidak mungkin datang ke Bulog. “Makanya kita benar-benar selektif, saat penyaluran kuantitas pun kita cek ulang karena takut ada pengurangan,” imbuhnya. Salah satu pemanfaat raskin, Siti Sholehah warga Cikole mengaku, untuk penyaluran raskin ini memang tepat waktu. Termasuk kualitas beras yang diakui bagus. “Waktu sesuai dan beras lumayan bagus,” singkatnya. (lan/d)
TERUSAN METROPOLIS Oknum Polisi Pukul Bikers sambungan dari Hal 9
“Anak saya diperlakukan seperti binatang saja, kondisi luka yang begitu parah pasca pemukulan jadi bukti kekerasan yang terjadi pada anak saya,” aku Muhidin saat berada di Maporesta. L e b i h l a n j u t Mu h i din mengatakan, saya mendapatkan kabar anak
saya berada di polsek itu, bukan dari pemberitahuan resmi polsek, melainkan dari anak saya yang meminjam handphone temannya. “Bunyi SMS yang dari anak saya begini, ‘pah Arsyi ini di Polsek Wardoy, ada masalah ke sini’. Begitu SMS dari anak yang diperkirakan pukul 12.49 WIB Minggu (6/3),” jelasnya.
Jalan Sanusi Minta Ditambal sambungan dari Hal 9
Sementara itu, Kapolres AKBP Diki Budiman saat dihubungi Radar Sukabumi mengaku belum menerima laporan terkait kasus ini. Saat ini dirinya masih menunggu laporan dari Propam Polresta Sukabumi. “Saya tidak bisa memberikan komentar, karena belum mendapatkan laporan dari yang ada di lapangan,” tukas Diki. (cr10/t)
Cuaca Buruk, Bumbu Dapur Mulai Naik sambungan dari Hal 9
Ia sendiri membatasi pembelian dan tetap hatihati saat mengambil bahan dagangan. “Cuman dibatasi saja, yang penting jualan
tetap jalan,” tambahnya. Sedangkan menurut konsumen sendiri, mau tidak mau bahan baku masakan tersebut harus tetap dibeli karena kebutuhan. “Ada pengurangan pem-
belian, karena kami butuh,” jelas Ees (38). Meskipun sebelumnya penyebab kenaikan harga tidak ia diketahui, pembeli tersebut berharap agar kenaikan tersebut cepat turun kembali. (cr9/d)
Launching Album Musik 81 Digelar di Supermall sambungan dari Hal 9
langsung oleh masyarakat Indonesia. Juga menjadi langkah awal untuk membangun karir ke depannya. “Ingin masuk Dahsyat, biar bisa dilihat semua orang, ditambah bisa jadi modal awal untuk karir selanjut-
nya,” pungkasnya. Rafli yang juga masih kelas IV di Sekolah Dasar (SD) IT Adzkia II ini menjelaskan perjalanan di dunia tarik suara dijalaninya ketika masih berumur sembilan tahun. Dengan begitu baru satu tahun perjalanan karirnya, meski begitu kata Rafli seka-
rang pihaknya sudah bekerja sama dengan lebel dan tabloid. “Meski baru di dunia musik, sejauh ini sudah ada kerja sama dengan lebel dan tabloid, ya bersyukur aja sudah ada yang percaya sama kemampuanku,” terangnya. (cr10/t)
tergenang di tengah jalan. “Kontur jalannya tersebut memang tidak baik, air dari parit sering masuk ke jalan. Hingga ketika diinjak truk over tonase jalannya cepat rusak,” bebernya. L ebih lanjut dirinya mengharapkan, khusus untuk jalan tersebut meminta untuk dibetonisasi tujuannya agar kuat dan tahan lama seperti jalan di kota-kota besar. “Kalau dibeton mungkin akan tahan lama, gak seperti diperbaiki pakai aspal saja,” harapnya.Sementara itu, Abdullah warga lainnya menambahkan, memang di sana kondisinya sering dialiri air bah dari atas permukiman warga. Hal itu membuat kondisi aspal cepat rusak, bahkan dirinya k e p a d a p e m e r i nt a h
sambungan dari Hal 9
dua. Jadi, tak disangsikan lagi untuk masalah disiplin dan ketegasan dalam memimpin. Sosok seperti ini lah yang memang saat ini dibutuhkan warga Jawa Barat makanya kami siap habis-habisan ketika Pak TB mencalonkan,” jelasnya.
KPBSR Adakan Lomba Kicau Burung mengaku senang atas terselenggaranya kegiatan Lomba ini. Selain karena tingkat partisifasi pecinta burung barang yang ikut, ditambah ini sebagai bukti bahwa di Sukabumi burung masih sangat diminati. “Warga Kota maupun Kabupaten begitu banyak yang menyukai burung, ini menjadi bahan untuk lebih mengangkat event selanjutnya yang besar lagi, bila perlu tingkat nasional,”akunya.
inginnya segera diperbaiki secepatnya, karena kalau
melintas jalan ini sering macet,” tukasnya. (cr10/d)
Tatan Anggap TB Hasanuddin Laik Pimpin Jabar
KOMUNITAS CITAMIANG - Untuk menampung hobi pencinta burung warga kota, komunitas Pecinta Burung Sukabumi Raya (KPBSR) mengadakan perlombaan Kicau Burung dan Pameran Burung Berkicau di Asrama TNI Gedong Panjang Kota Sukabumi, pada minggu (6/3). Perlombaan yang diberi tema Citamiang Enterprise diikuti oleh 400 orang dari setiap kelas perlombaan. Ketua koordinator KPBSR Asep Raiza
untuk secepatnya memperbaiki jalan itu. “Saya
Selain itu terang Asep yang juga sebagi Kanit disalah satu polsek mengatakan. Pihaknya sering melakukan lomba kicau burung di Sukabumi. Bahkan bulan depan juga akan menggelar kembali kegiatan yang sama. “Setiap Bulan sering mengadakan Perlombaan kicau burung. Setiap satu minggu sekali latihan, tapi tidak di fasilitasi lomba,”terangya. (cr10/d)
Juri sedang memandu penilaian kicau burung Murai Batu KPBSR
Anton Pemilik Burung Murai Batu KPBSR Sebagai Juara Satu
Sejumlah Juri berfoto bersama setelah perlombaan
Ketua Koordinator KPBSR Asep Raiza
Secara kedaerahan pun, TB Hasanuddin merupakan salah satu putra daerah yang berkomitmen tentang kebudayaan asli Jawa Barat. Dia yang lahir di Majalengka ini, sangat menjunjung tinggi nilai-nilai kesundaan. Kiprah pria yang sudah dikaruniai dua orang anak ini, termasuk paling
aktif dalam kapasitasnya pada saat menjabat sebagai anggota DPR dari PDI Perjuangan. Lulusan Pascasarjana Universitas Pasundan tahun 2006 ini dipercaya sangat tegas dan berwibawa. Tercatat sudah ada beberapa lencana yang pernah disematkan kepadanya
seperti Satya Lencana Kesetiaan 24 Tahun, Satya Lencana Dwija Sista, Satya Lencana Wira Karya, Satya Lencana Penugasan PBB, Santi Dharma Garuda XI, Bintang Kartika Eka Paksi Pratama, Bintang Kartika Eka Paksi Narar ya, dan Bintang Yudha Dharma Nararya. (hnd)
SOCCER
SELASA, S SE ELA LASA SA, SA A, 8 MA M MARE MARET ARE RE ET T 20 22016 016 1 / 2288 JJU JUMADIL UMA ADIL D L AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
HALAMAN 11
Kunci Perempat Final Champions TIM besutan Zinedine Zidane memang tinggal selangkah lagi melaju ke babak perempat final liga Champions, namun meski demikian Real Madrid tidak serta dengan mudah untuk melangkah dan memastikan diri sebagai kontertas yang mengunci perempat final. Tim lawan AS Roma juga tidak akan tinggal diam untuk melawan di sisa-sisa kekuatan saat ini. Pertandingan yang akan dilaksanakan di Markas Los Blancos Santiago Bernabeu pada malam nanti sekira pukul 02:45 WIB (9/3) disiarkan oleh Tv Swasta RCTI dipastikan berjalan alot. Meski, hanya perlu meraih hasil imbang
Tunggu Kami ! AS ROMA akan melawan tuan rumah Real Madrid di leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Presiden Roma James Pallotta optimistis timnya bakal menampilkan permainan terbaik di Santiago Bernabeu. Optimisme itu disuarakan Pallotta usai Roma melumat tim kuat Fiorentina 4-1 di Serie A. Menurut Pallotta, di markas Madrid, target Roma adalah mencetak gol demi mencoba lolos ke perempat final. “Kami memang kalah 0-2 di leg pertama. Namun, dari cara kami bermain, kami bisa saja menang di laga tersebut,” kata Pallotta seperti dikutip Football Italia. Di Olimpico, Roma kalah oleh gol-gol Cristiano Ronaldo dan Jese Rodriguez.
“Jika Anda melihat tayangan-tayangan ulangnya, Ronaldo kemungkinan offside. Sejumlah keputusan wasit yang lainnya pun saya rasa merugikan kami.” “Di Madrid, para pemain akan turun dan mencoba memberikan yang terbaik. Kami akan berusaha mencetak gol demi gol. Tak ada alasan kami tidak bisa melakukannya di sana,” pungkasnya.(hnd/bol)
pada p pertandingan leg kedua nanti untuk bisa lolos ke babak selanjutnya, karenakan Los Blancos karen sudah unggul secara agregat atas AS Roma setelah mereka menang dengan skor 2-0 pada leg pertama di Olimpico Stadium. Real Madrid sendi r i menatap laga ini dengan penuh kepercayaan diri. Pada akhir pekan lalu p p y Cristiano Ronaldo dkk sukses membungkam Celta R s Vigo V dengan dengaan skor telak 77-1. Kondisi dalam tubuh tim asal Ibukota Ibuko ota Spanyol ini semakin membaik setelah sebelumnya isu perpecahan usai sebelumnyya mereka diguncang digu mereka menelan kekalahan atas Atletico Madrid m kekal pada beberapa lalu. Untuk itu mereka p bebeerapa pekan yang y akan semakin sem makin percaya diri jelang pertandingan leg nanti. Namun untuk l kedua pada tengah pekan p meraih ke kemenangan atas AS Roma pada leg kedua menangan at nanti nampaknya bukan pekerjaan yang mudah nam mpaknya buka bagi Madrid. Belakangan ini tim besutan Luciano b Madr rid. Belakanga Spalletti tersebut teersebut tengah berada di momentum yang positif di Serie A. Terakhir p S Terak kali mereka menghajar salah satu Italia, Fiorentina dengan skor u tim kuat Ital telakk 4-1 pada akhir akh pekan lalu. Untuk itu Il Lupi diprediksi L dipredik akan memberikan perlawanan sengit sen di Santiago Bernabeu pada tengah teng pekan nanti. Pada pertandingan tandinga leg kedua nanti, Zidane sedikit memiliki masalah dengan m cedera khususnya pada sektor lini tengah. tengah Dua pemain andalannya di lini lin tengah, Toni Kroos dan Luka Modric dipastikan tidak bisa tampil karena masalah cedera. Selain kedua pemain ce tersebut, Zidane juga tidak t bisa memainkan Karim Benzema dan Alvaro Arbeloa yang kondisinya belum pulih benar untuk laga ini. Namun kabar baiknya pada pertandingan kontra Giallorossi nanti, Zidane sudah bisa memainkan Gareth Bale dan Ma rc e l o secara penuh setelah keds uanya m pada akhir pekan menjalani comeback co lalu. Bale B nantinya akan membantu Cristiano Ronaldo di lini depan Los Ronalldo dan Jese Rodriguez R Blancos, Blancos, sedangkan sedangk Marcelo akan menjadi starter Los Blancos. starteer di sektor pertahanan pe Sementara Seementara di kubu tim tamu, Luciano Spalletti masalah yang Spallletti tidak menemui m berarti Hanya Daniele De berarrti dengan cedera. ce Rossi, Ezequiel Ponce, Rossii, Norbert Gyomber, Gy dan Elio E Capradossi Caprado yang dipastikan tidak dibawa mereka ke ibukota dibaw wa dalam lawatan law Spanyol tengah pekan nanti. (hnd/bol) Spanyyol pada tenga
Data dan Fakta Real Madrid vs AS Roma Sudah 19 musim terakhir ini Real Madrid selalu lolos ke babak knockout Liga Champions. Real Madrid selalu mencapai babak semifinal di lima musim terakhir mereka berkompetisi di Liga Champions Terakhir kali AS Roma dan Real Madrid bertemu di Liga Champions terjadi pada musim 2007/2008, di mana wakil Italia tersebut berhasil menang dengan agregat 4-2 Roma adalah salah satu dari tiga klub yang lebih banyak meraih kemenangan ketimbang kalah saat bertanding di Santiago Bernabeu (M2 S2 K1) Real Madrid adalah salah satu dari dua tim yang belum menderita kekalahan di Liga Champions musim ini. Real Madrid punya rekor kandang bagus di Liga Champions di mana mereka memenangkan 28 dari 33 pertandingan Liga Champions terakhir di Santiago Bernabeu (M28 S3 K2) Terakhir kali Real Madrid kalah di kandang pada ajang Liga Champions terjadi pada tahun 2011 silam, saat dikalahkan Barcelona dengan skor 0-2 Real Madrid adalah tim yang paling banyak (sementara) dalam urusan mencetak gol di Liga Champions (21 gol) AS Roma sendiri sudah kebobolan 18 gol di tujuh pertandingan terakhir mereka di Liga Champions musim ini.
Berjuang Sampai Akhir AS ROMA kalah 0-2 di kandang sendiri saat menjamu Real Madrid di leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2015/16. Roma akan bertandang ke Santiago Bernabeu untuk melakoni leg kedua, Rabu (09/3). Takkan mudah bagi Roma untuk membalikkan defisit agregat tersebut untuk menyingkirkan Madrid te dan lolos ke perempat final. Namun, gelandang Roma Miralem Pjanic menegaskan landa bahwa timnya akan bertarung habis-habisan sampai peluit panjang. Moral para pemain Roma sendiri sedang optimal. Itu menyusul kemenangan telak 4-1 atas tim kuat Fiorentina, yang membuat mereka meraih tujuh kemenangan beruntun di Serie A. “Melawan Real Madrid akan sulit. Sekarang, kami akan beristirahat dan pelatih (Luciano Spalletti) akan mempelajari lawan kami dengan seksama,” kata Pjanic usai laga melawan Fiorentina, dikutip Football Italia. “Kami akan memberikan segalanya untuk mencoba menang dan membalikkan keadaan. Real Madrid memang kuat, tapi kami akan berjuang melawan mereka sampai akhir.” Sejak ditangani Spalletti, yang diangkat kembali pasca-pemecatan Rudi Garcia, Roma berubah total. Dalam tujuh laga terakhirnya di Serie A, Roma selalu menang dengan mencetak total 22 gol dan cuma kebobolan lima. “Kami senang bekerja dengan Spalletti. Semuanya berjalan dengan baik di bawah kepelatihannya,” pungkas Pjanic. (hnd/bol)
TOTAL SPORT
HALAMAN 12
RADAR SUKABUMI
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
Sulitnya Mencapai Stabilitas Greysia/Nitya Kalah Melawan Non Unggulan
IMAM HUSEIN/JAWA POS
MAJU MUNDUR: Sandiaga Uno (kiri) saat menerima Rio Haryanto di gedung Recapital, Jakarta (16/2).
Sandiaga Uno Belum Tentu Mundur JAKARTA – Pasca rakernas PP PRSI (Persatuan Renang Seluruh Indonesia) yang berlangsung di Jakarta minggu lalu (24/2), terjadi perbedaan pandangan antara pelatih pelatnas dan pengurus PRSI. Terutama, dalam menyikapi rencana Ketua Umum PP PRSI Sandiaga Uno mengundurkan diri dari posisinya. Ya, dalam rakernas kemarin, Sandi –sapaan Sandiaga Uno– menyatakan hampir tidak punya waktu lagi untuk mengurus induk olahraga renang di Indonesia. Karena itu, dia berencana mundur dari posisi ketua umum PP PRSI dan segera mencari pengganti. Hal itu terjadi seiring dengan aktivitas politiknya yang meningkat belakangan ini. Hartadi Nurjojo, pelatih pelatnas renang, mengatakan bahwa tim pelatih di pelatnas menyambut baik langkah yang diambil Sandi. Menurut Hartadi, itu lebih baik ketimbang PP PRSI harus menanggung risiko yang lebih besar. ’’Di bawah kepemimpinan Pak Sandi, pelatnas berjalan dengan susah payah. Kami para pelatih mendukung rencana beliau kemarin untuk mundur,’’ kata Hartadi. Karena itu, Hartadi mengungkapkan bahwa segenap pengurus PP PRSI akan memajukan musyawarah nasional luar biasa (munaslub) untuk pemilihan ketua umum yang baru. Tepatnya pada Mei nanti. Menurut dia, secepat mungkin harus dilakukan pergantian ketua umum. Tujuannya, tentu untuk mendukung jalannya pelatnas renang yang memiliki target lolos ke Olimpiade. Pernyataan Hartadi dibantah oleh Sekretaris Jenderal PP PRSI Ali Patiwiri. Ali membenarkan rencana Sandi mengundurkan diri dari posisi ketua umum. Namun, menurut dia, saat ini Sandi telah membentuk tim kecil untuk mengkaji langkah yang harus diambil terkait dengan rencananya tersebut. ’’Ada tiga opsi yang nanti dipilih, yakni mempercepat munaslub, menunjuk ketua harian, dan tetap melanjutkan kepemimpinan Pak Sandi,’’ ucap Ali. Ali bahkan memastikan belum ada keputusan resmi untuk memajukan munaslub. Sebab, hingga saat ini pun, belum ada surat keputusan mengenai penyelenggaraan munaslub dari PP PRSI. ’’Yang jelas, kami berharap yang terbaik dari proses ini,’’ ujarnya. (mat/c4/tom)
JAKARTA – Ganda putri terbaik Indonesia Greysia Polii/Nitya Krishinda Maheswari masih seperti roller coaster. Menghadapi laga-laga genting, mereka sering terpeleset. Ke m a r i n Greysia/Nitya tumbang pada semifinal Jerman Te r b u k a Grand Prix Gold 2016. Unggulan pertama itu disingkirkan pasangan non unggulan asal Thailand Puttita Supajirakul/Sapsiree Taerattanachai dengan skor 21-16, 22-24, dan 19-21. Mereka kalah dalam tempo 75 menit. Padahal, dalam turnamen itu, peraih emas Asian Games 2014 tersebut menjadi unggulan pertama. Itu menunjukkan bahwa Greysia/Nitya memang tidak konsisten. Namun, mereka harus cepat move on. Sebab, mulai 8 Maret mendatang, pasangan itu akan turun pada turnamen bergengsi All England. Jelas kondisinya lebih berat. Sebab, All England berada satu level di atas Jerman. Apalagi, para pebulu tangkis elite dunia akan memanfaatkan turnamen itu untuk secepatnya mengunci tiket lolos di Olimpiade Rio de Janeiro 2016. Pasangan ini sudah melakukan sejumlah koreksi. Misalnya, dalam hal kontrol permainan di lapangan. ’’Saat kami unggul, nggak boleh mau cepat-cepat menyerang dan me ma tikan lawan,’’ terang Nitya. Lang kah tersebut sekaligus akan menjaga kans keduanya tetap stabil dalam pertandingan. Sementara itu, Kasubbag Pelatnas Ricky Subagja menjelaskan, pebulu tangkis Indonesia harus bisa melaju jauh di All England. Selain Greysia/ Nitya dua wakil Indonesia lainnya,
PBSI FOR JAWA POS
TIDAK KONSISTEN: Ganda putri terbaik Indonesia Greysia Polii/Nitya Maheswari keok di semifinal Jerman Terbuka 2016.
Anggia Shitta Awanda/Ni Ketut Wahadewi dan Della Destiara Haris/ Rosyita Eka Sari Putri juga diharapkan memberikan kejutan. Ricky menegaskan bahwa ajang itu sudah bisa menjadi pemanasan menuju putaran final Piala Thomas dan Uber 2016. ’’Tantangan yang
dihadapi para pemain ganda kita memang cukup besar. Ini harus dijawab dengan permainan stabil,’’ terangnya. Selain ganda putri, sektor tunggal (baik putra maupun putri) juga diharapkan meraih hasil bagus. Ricky yang juga manajer tim Indonesia
PELTI FOR JAWA POS
HASIL INDONESIA VS VIETNAM
ARI GANESA/JAWA POS
Running
Grip the Road Hadir di Surabaya SETELAH sukses dilaksanakan di Jakarta tahun lalu, kini giliran Surabaya yang akan merasakan serunya event lari Grip the Road yang berlangsung pada 29 Mei. Grip the Road yang berjarak 10K tersebut akan membawa para runner berlari yang sejalan dengan konsep sejarah. Dalam Grip the Road, peserta akan memperoleh running kit. Di antaranya, running tee quick dry, BIB number, dan konsumsi. Pelari yang berhasil finis dalam waktu kurang dari dua jam berhak mendapatkan finisher tee. Lima finisher pertama laki-laki dan perempuan akan mendapatkan medali. Selain itu, terdapat tambahan kategori pemenang bagi peserta dengan kostum lari terunik. Start dimulai pada pukul 06.00 yang bertempat di Grand City Mall dan finis di tempat yang sama. Penyelenggara menargetkan 1.000 pelari yang bakal join di acara tersebut. ’’Di Surabaya, kami ingin menjaring lebih banyak anak muda untuk bisa gabung,’’ terang Prajna Murdaya, managing director PT Berca Sportindo, dalam konferensi pers di Grand City Mall kemarin (6/3). Ajang tersebut juga merupakan ajang perkenalan komunitas lari yang dibentuk bersama antara League dan para pelari dari berbagai komunitas. Yaitu, League Running Buddies (LRB). LRB secara rutin memiliki program latihan bersama setiap Minggu di Grand City, seperti yang terlihat kemarin (6/3). (nes/c6/tom)
Sugiarto sangat diidamkan lolos di Olimpiade. Apalagi, posisi tiga pemain muda itu berada di kisaran ranking 30 besar dunia. ’’Ini tantangan besar yang harus dile wati mereka. Kuncinya adalah mereka bisa bermain lepas,’’ katanya. (nap/c19/nur)
Kejutan Besar, Indonesia Tumbang di Tangan Vietnam
HARUS BERBENAH: Petenis Vietnam Thien Nguyen Hoang (kiri) gembira setelah membekap Aditya Hari Sasongko pada partai penentuan grup II Piala Davis zona Asia-Oseania kemarin.
PEMANASAN: Anggota komunitas League Running Buddies (LRB) saat launching di Grand City Surabaya.
di All England mengatakan bahwa kesempatan untuk memberikan kejutan masih terbuka. Apalagi melihat perkembangan trio tunggal putra muda Indonesia; Anthony Sinisuka Ginting, Ihsan Maulana Mustofa, dan Jonatan Chris tie. Mereka bersama Tommy
Christopher Rungkat vs Pham Minh Tuan Aditya Hari Sasongko vs Nam Hoang Ly Christopher Rungkat/Sunu Wahyu Trijati vs Nam Hoang Ly/Thien Nguyen Hoang Christopher Rungkat vs Nam Hoang Ly Aditya Hari Sasongko vs Pham Minh Tuan
6-1 6-1 6-2 1-6 4-6 2-6 3-6 6-3 6-7(3) 2-6 6-4 6-1 2-0(ret) 6-3 2-6 6-3 4-6 4-6
SOLO – Aditya Hari Sasongko gagal menjadi pahlawan Indonesia. Kekalahan melawan petenis Vietnam Thien Nguyen Hoang membuat Merah Putih keok di babak pertama grup II Piala Davis Zona Asia-Oseania di Soli kemarin. Aditya kalah 6-3, 2-6, 6-3, 4-6, dan 4-6. Itu membuat Indonesia tumbang dengan skor 2-3. ’’Saya sedih dan minta maaf karena gagal memberikan kemenangan kepada tim Indonesia,’’ tutur Aditya dalam siaran pers yang diterima Jawa Pos dari PP Pelti. Dia sangat kecewa karena gagal mengikat kemenangan dalam pertarungan yang berlangsung 3 jam 35 menit itu. Sejatinya, peringkat tunggal ke-1.436 dunia itu memiliki peluang sangat besar memenangi laga penentu itu. Pada set ketiga, lawannya yang belum memiliki peringkat dunia itu terjatuh lantaran mengalami kejang perut. Meski begitu, Aditya yang saat itu tengah memimpin dalam posisi 4-0 tidak bisa menuntaskan set ketiga dengan cepat. Bahkan, Thien malah mampu mengejar hingga 3-4. Meski Aditya akhirnya unggul 6-3, fisiknya sudah kedodoran. Pada dua set selanjutnya, justru wakil Vietnam itu mampu bangkit dan memastikan kemenangan yang membawa negerinya melaju ke babak semifinal grup II zona Asia-Oseania. ’’Ini adalah pertarungan mental. Adit, tampaknya, tidak bisa keluar dari tekanan sepanjang pertandingan,’’ tutur Roy Therik, kapten tak bermain tim Indonesia.
Kekalahan itu terasa pahit lantaran terjadi di kandang sendiri, di hadapan suporter Merah Putih yang memadati tribun Stadion Tenis Gelora Manahan Solo. Dalam sejarah pertemuan kedua negara di Piala Davis, Indonesia kalah saat melawat ke Saigon (kini Ho Chi Minh City) pada 1970. Indonesia merupakan unggulan dalam laga ini karena bercokol di peringkat ke-57 di Piala Davis. Posisi itu jauh di atas Vietnam yang menempati peringkat ke-74. Dalam sebelas tahun terakhir, tim Indonesia telah sepuluh kali berada di grup II. Sementara itu, Vietnam merupakan tim promosi setelah menjadi juara grup III Asia-Oseania tahun lalu. Kemenangan atas Indonesia pada babak pertama Piala Davis grup II zona AsiaOseania itu merupakan prestasi terbaik Vietnam. ’’Saya sangat gembira atas kemenangan ini dan bangga dengan kerja keras para pemain Vietnam,’’ tutur kapten tak bermain Vietnam Quoc Bao Truong dengan raut muka berbinar, bahagia. Pada babak semifinal yang berlangsung Juli, Vietnam akan menghadapi Thailand. Sedangkan Indonesia bakal menjajal Sri Lanka untuk menjalani babak playoff degradasi. Pertarungan yang dijadwalkan digelar 15–17 Juli itu belum dapat dipastikan siapa yang akan menjadi tuan rumah. Sebab, dua negara belum pernah bertemu. (irr/c4/nur)
Pertamina dan Samator Juara Putaran Pertama PROBOLINGGO – Klub bola voli putri Jakarta Pertamina Energi menutup putaran pertama Proliga 2016 dengan hasil memuaskan. Pada partai terakhir kemarin (6/3) di GOR Mastrip, Probolinggo, mereka sukses membekap Jakarta PGN Popsivo dengan skor 3-1. Dengan hasil tersebut, Pertamina resmi menjadi pemuncak klasemen di sektor putri dengan mendulang sebelas poin. Risco Herlambang Matulessy, pelatih tim putri Pertamina, puas atas permainan timnya. Menurut dia, para pemainnya sempat melakukan banyak kesalahan di game kedua. ”Mereka kelihatannya tegang sekali. Padahal, bolanya gampang dibaca,” katanya. Barulah di game ketiga Logan Tom dkk menunjukkan permainan yang penuh gereget. Popsivo pun hanya diberi poin 16. Itu terjadi berkat penampilan Logan Tom yang mampu membawa timnya bermain dengan set yang rapi. ”Saya bersyukur sekali punya pemain sekelas Logan Tom di tim ini. Dia luar biasa,” tegasnya.
113395
VOLIINDONESIA.COM
HEBAT: Tim bola voli putri Jakarta Pertamina Energi menjadi juara putaran I Proliga 2016 di Probolinggo.
Risco menambahkan, timnya benarbenar memanfaatkan kelemahan Popsivo dalam hal blocking tadi malam. Blocking yang dilakukan Popsivo, kata
dia, kurang tinggi. Spiker-spiker Pertamina pun tak menyia-nyiakan kesempatan itu. Di game ketiga dan keempat, spike keras dari Pertamina terus menusuk
ke sisi lapangan Popsivo. Muhamad Ansori, pelatih Popsivo, pun mengatakan bahwa tim besutannya tersebut mampu mengimbangi
permainan Pertamina. Buktinya, di game kedua mereka berhasil unggul 25-22. Sayangnya, di game ketiga dan keempat Popsivo kerap melakukan kesalahan sendiri. ”Sentuhan akhir dan servis masih belum bagus. Banyak kecolongan di situ,” katanya. Sementara itu, sektor putra menjadi milik Samator Surabaya dengan raihan 12 poin. Mereka berhasil menjadi juara di putaran pertama setelah membekuk Jakarta BNI Taplus 3-1 kemarin di GOR Mastrip, Probolinggo. Game terakhir berlangsung ketat. Namun, BNI harus mengakui keunggulan Samator di game keempat. Mereka kalah 25-27 Ibarsjah Djanu Tjahjono, pelatih Samator, menyatakan bahwa timnya sudah mengeluarkan permainan terbaik kemarin. Dia pun menilai BNI tak kalah hebat di pertandingan terakhir putaran pertama tersebut. ”Keberhasilan ini kami raih karena kekompakan tim. Meskipun sempat tertekan di game terakhir, kami tetap bisa menyelesaikannya dengan baik,” ucap dia. (mat/c9/tom)
GERBANG SEHAT D I N A S K E S E H ATA N K A B U PAT E N S U K A B UM I SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
HALAMAN 13
RADAR SUKABUMI
Seksi Pengembangan Promosi Kesehatan SeksiKesehatan Pengembangan Promosi Kesehatan Dinas Kabupaten Sukabumi Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi
PROMKES CERIA PROMKES CERIA BANYAK CERITA Banyak Cerita “Cerita Sehat Yes! Cerita Sakit No!” “Cerita Sehat Yes! Cerita Sakit No!” Dengan Perilaku Hidup Bersih Dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat
PERTANYAAN Assalamualaikum. Maaf saya mau bertanya, saat imunisasi pin polio bagaimana seandainya disaat pemberian vaksin polio lebih dari 2 tetes, apakah bisa berbahaya atau tidak? Terima kasih “TIM SMS CENTER DINKES KAB. SUKABUMI” Ibu Winda, 085723656852 JAWABAN Terimakasih sudah menghubungi sms center Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi. Tidak berbahaya, karena virus vaksin polio sudah dilemahkan, artinya tidak dapat menimbulkan kelumpuhan, tetapi masih bisa berkembang biak dan bisa merangsang kekebalan didalam usus maupun di dalam darah bayi dan anak. Namun bila meneteskan terlalu banyak sebaiknya dicatat identitas bayi / anak, kemudian dilakukan pengamatan selama beberapa minggu. Terima kasih..
TI
PS
KE
H SE
AN AT
PERSIAPAN PIN : Petugas Imunisasi Puskesmas Sukaraja dan Petugas Promkes sedang melakukan pelatihan kader dalam rangka persiapan menghadapi PIN 2016 yang akan diselenggarakan secara serentak pada tanggal 8 s.d 15 Maret 2016 di Aula UPTD Puskesmas Sukaraja beberapa waktu lalu.
5 Bahan Kimia Berbahaya Dalam Produk Perawatan Bayi
ILUSTRASI. FOTO: AFP
4 Cara Jitu Agar Otak Tetap Cemerlang LONDON - Otak merupakan salah satu bagian tubuh yang penting karena memuat berbagai pusat yang mengatur tubuh. Ada cara mudah yang bisa dilakukan untuk membantu menyehatkan otak sehingga tetap terang dan cemerlang. Berikut ini beberapa cara mudah yang bisa dilakukan untuk menjaga kinerja otak : 1. Olahraga „Penelitian demi penelitian telah menunjukkan bahwa aktivitas fisik minimal 30 menit sehari bisa melindungi sel-sel otak,‰ kata Dr. Paul B. Rosenberg seperti dilansir laman Today, Selasa (1/3). 2. Mengonsumsi minyak zaitun Sebuah studi yang diterbitkan awal tahun ini menemukan bahwa diet mediterania tidak hanya melindungi jantung tetapi juga otak. Relawan penelitian yang secara khusus diminta mengonsumsi beberapa sendok makan minyak zaitun setiap hari melakukan hal yang lebih baik pada tes yang mengevaluasi kecepatan berpikir. 3. Tambahkan ikan untuk diet Anda Makan ikan dua kali seminggu bisa memiliki efek positif pada struktur dan fungsi otak. 4. Sering membaca dan menulis Sebuah studi yang diterbitkan dalam Neurology menemukan bahwa memori yang terbaik ditemukan pada mereka yang membaca dan menulis paling sering. (fny/jpnn)
Hal ini untuk menghindari masalah kesehatan bayi dikemudian hari. Berikut adalah bahan kimia di dalam peralatan bayi yang berbahaya. 1. Fragrance Anda mungkin suka bau lotion bayi Anda, tetapi aroma tersebut terkait dengan alergi, iritasi kulit dan eksim dan bisa menjadi racun bagi berbagai organ dalam tubuh. “Plus, istilah itu sendiri bisa digunakan untuk menutupi ratusan bahan kimia berbahaya lainnya dalam produk,” kata pendiri Mamavation.com, Leah Segedie, seperti dilansir laman Fox News, Rabu (24/2) lalu. Ketika membaca label, hindari produk yang mengandung parfum. 2. Phthalates dan parabens Phthalates dan paraben adalah kelompok bahan kimia yang digunakan sebagai pengawet dalam produk perawatan pribadi seperti sampo bayi dan lotion. Phthalates telah dikaitkan dengan gangguan endokrin yang bisa
ILUSTRASI. FOTO: FOX NEWS
menyebabkan masalah reproduksi, termasukpenurunanmotilitassperma dan konsentrasi serta alergi, asma dan kanker. Hindari produk yang mengandung phthalate, DEP, DBP, DEHP dan bahan-bahan yang berakhir dengan kata paraben. 3. Formaldehyde dan pengawet formalin Formaldehida adalah pengawet yang ditambahkan ke produk berbasis air untuk mencegah jamur dari pembentukan. Formaldehida bisa langsung ditambahkan ke produk
atau dirilis melalui pengawet lain. Untuk menghindari hal itu, tinggal jauh dari produk yang mengandung formalin, quaternium-15, DMDM hydantoin, imidazolidinyl urea, diazolidinyl urea, polioksimetilen urea, natrium hydroxymethylglycinate, 2-bromo-2-Nitropropane-1,3-diol (bromopol) dan glyoxal. 4. 1,4-dioksan Biasanya ditemukan dalam produk mandi dan sabun cair, 1,4-dioksan adalah produk sampingan kimia, sehingga Anda tidak
akan melihatnya pada label. 1,4-dioksan terkait dengan toksisitas dan alergi kulit. Untuk menghindarinya, jangan menggunakan produk yang mengandung sodium laureth sulfate, senyawa PEG dan bahan kimia terdaftar sebagai xynol, ceteareth dan oleth. 5. Vitamin A dan oxybenzone Vitamin A sendiri aman, tapi ketika itu digunakan dalam tabir surya dan kulit terkena sinar matahari, itu bisa menimbulkan masalah. Bahkan, sebuah studi oleh Program Toksikologi Nasional menunjukkan bahwa retinyl palmitate, suatu bentuk vitamin A, bisa mempercepat perkembangan tumor kulit dan lesi. Ketika membaca label, hindari produk yang mengandung vitamin A, retinyl palmitate, retinol, retinyl acetate, retinyl linoleat dan asam retinoat. Bahan kimia lain yang berbahaya yang digunakan dalam tabir surya dan harus dihindari adalah oxybenzone, yang merupakan pengganggu endokrin dan telah dikaitkan dengan endometriosis dan masalah reproduksi. (fny/fri/jpnn)
Sukseskan Pekan Imunisasi Nasional 2016 PADA dasarnya imunisasi merupakanupayapencegahanyangterbukti sangat cost effective. Banyak kematian dan kecacatan yang disebabkan oleh penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasi. Eradikasi polio secara global akan memberi keuntungan secara finansial. Biaya jangka pendek yang dikeluarkan untuk mencapai tujuan eradikasi tidak akan seberapa dibanding dengan keuntungan yang akan didapat dalam jangka panjang. Tidak akan ada lagi anak-anak yang menjadi cacat karena polio sehingga biaya yang diperlukanuntukrehabilitasipenderita polio dan biaya untuk imunisasi polio dapat dikurangi. Pada bulan Mei 2012, World Health Assembly (WHA) mendeklarasikan bahwaeradikasipolioadalahsalahsatu isu kedaruratan kesehatan masyarakat danperludisusunsuatustrategimenuju eradikasi polio (Polio Endgame Strategy). Indonesia telah berhasil menerima sertifikasi bebas polio bersama dengan negaraanggotaWHOdiSouthEastAsia Region (SEAR) pada bulan Maret 2014, sementara itu dunia masih menunggu negara lain yang belum bebas polio yaitu Afganistan, Pakistan dan Nigeria. Untuk mempertahankan keberhasilan tersebut dan untuk melaksanakan strategimenujueradikasipoliodidunia, Indonesia melakukan beberapa rangkaian kegiatan yaitu Pekan Imunisasi Nasional (PIN) Polio, penggantian vaksin trivalent Oral Polio Vaccine (tOPV) ke bivalent Oral Polio Vaccine (bOPV) dan introduksi Inactivated Polio Vaccine (IPV). Pada akhir tahun
Oleh : H. HARUN ALRASYID, SKM, Msi Kabid. Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan Dinkes Kabupaten Sukabumi
2020 diharapkan penyakit polio telah berhasil dihapus dari seluruh dunia. Berdasarkan laporan dari provinsi, cakupanimunisasiPolio4telahmelebihi 90% namun tidak merata di seluruh provinsi.Apabiladibandingkandengan data Riset Kesehatan Dasar tahun 2013, cakupan imunisasi rutin Polio4 adalah 77%. Selain itu, kinerja surveilans AFP juga menunjukkan penurunan di beberapa wilayah sehingga tidak sensitif. Data dari surveilans AFP tahun 2011 sampai2014menunjukkanbahwa20% kasus non polio AFP tidak mendapatkan imunisasi polio lengkap. Gambaran ini serupa dengan keadaan pada tahun 2005 pada saat terjadi KLB polio di Indonesia. Selain itu, berdasarkan penilaian risiko yang dilakukan oleh WHO tahun 2011 sampai 2014, Indo-
nesia dinyatakan berisiko tinggi terhadap importasi virus polio dan Komite Penasehat Ahli Imunisasi (ITAGI) merekomendasikan Indonesia untuk melaksanakan kegiatan PIN Polio. Mungkin kita masih ingat bagaimana setelah dilaksanakan PIN Polio tiga tahun berturut-turut pada tahun 1995, 1996 dan 1997, virus polio liar asli Indonesia(indigenous)sudahtidakditemukan lagi sejak tahun 1996. Namun pada tanggal 13 Maret 2005 ditemukan kasus polio importasi pertama di Kecamatan Cidahu Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat. Kasuspoliotersebutberkembang menjadi KLB yang menyerang 305 orang dalam kurun waktu 2005 sampai awal 2006. KLB ini tersebar di 47 kabupaten/kotadi10provinsi.Selainitujuga ditemukan 46 kasus Vaccine Derived Polio Virus (VDPV) yaitu kasus Polio yang disebabkan oleh virus dari vaksin, yang terjadi apabila banyak anak yang tidak di imunisasi, dimana 45 kasus di antaranya terjadi di semua kabupaten di Pulau Madura dan satu kasus terjadi di Probolinggo, Jawa Timur. Setelah dilakukanOutbreakResponseImmunization (ORI), dua kali mop-up, lima kali PIN, dan dua kali Sub-PIN, KLB dapat ditanggulangi sepenuhnya. Berdasarkan hasil pertemuan desk reviewpadatanggal20-23Oktober2014 yang dilaksanakan oleh Kementerian Kesehatan bersama WHO, UNICEF, dan melibatkan para pakar dan akademisi serta organisasi profesi, maka direkomendasikanuntukmelakukanPIN Polio pada anak usia 0-59 bulan untuk memberikan perlindungan yang opti-
mal bagi seluruh anak terhadap virus polioHakikatnyaPINPoliomerupakan pemberian imunisasi tambahan polio kepada kelompok sasaran imunisasi untuk mendapatkan imunisasi polio tanpa memandang status imunisasi yangdilakukanberdasarkanhasilevaluasi program dan kajian epidemiologi. Hal ini bertujuan agar tercapainya eradikasi polio di dunia pada akhir tahun 2020. Selain itu adalah memastikan tingkat imunitas terhadap polio di populasi (herd immunity) cukup tinggi dengan cakupan > 95% dan memberikan perlindungan secara optimal dan merata pada kelompok umur 0-59 bulanterhadapkemungkinanmunculnya kasus polio yang disebabkan oleh virus polio Sabin. PIN Polio ini akan dilaksanakan serentak pada tanggal 8 s.d 15 Maret 2016 dengan sasaran semua anak usia 0 s.d 59 bulan tanpa memandang status imunisasinya. Pemberian imunisasi polio dilaksanakan di Posyandu, Polindes, Poskesdes, Puskesmas, Puskesmas pembantu, Klinik swasta dan Rumah Sakit serta pos pelayanan imunisasi lainnya di bawah koordinasi Dinas Kesehatan. Untukitumarikitasukseskankegiatan PIN 2016 ini, kami berharap dengan keterlibatan berbagai pihak terkait seperti Dinas Pendidikan, Dinas Sosial, PKK, Kantor Departemen Agama di bawah koordinasi Dinas Kesehatan melalui jejaring kerja dengan pembagian tugas masing-masing untuk meningkatkan kelancaran dan suksesnya penyelenggaraanPINPolio,khususnya di Kabupaten Sukabumi. (*).
HALAMAN 14
INTERNASIONAL
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
RADAR SUKABUMI
Digembosi, Trump Menang Lagi Di Louisiana dan Kentucky WASHINGTON – Donald Trump kian tidak terbendung. Surat terbuka 60 tokoh Partai Republik agar publik tidak mendukung Trump ternyata tidak membawa efek apa pun. Kandidat calon presiden dari Partai Republik itu tetap mampu meraih kemenangan. Sabtu (5/3) waktu setempat Trump berhasil memenangkan primary di Louisiana dan kaukus di Kentucky. Dengantambahanduakemenangan tersebut, total sudah 12 negara bagian yang digenggam Trump. Sejauh ini, Partai Republik sudah melakukan pemungutan suara di 19 negara bagian. Trump hanya kalah di tujuh negara bagian. Di sisi lain, Ted Cruz juga mulai bangkit. Lawan Trump itu juga menorehkan dua kemenangan. Yaitu,kaukusdiMainedanKansas. Hal tersebut menunjukkan bahwa di antara kandidat capres Republik yang lain, hanya Cruz yang mampu menyusul Trump. Sejauh ini, Cruz telah berhasil menang di enam negara bagian. Selain itu, kemenangan Cruz di Maine
dan Kansas tidak boleh dipandang sebelah mata. Sebab, meski sama-samamenangdiduanegara bagian, Cruz lebih unggul. Cruz memenangi lebih banyak delegasi daripada Trump. Dengan kata lain, Cruz lebih didukung internal partai. Total, Trump telah mengoleksi 378 delegasi dan Cruz 295 orang disusul dengan Rubio yang hanyamendapat123orang.Kasich hanya mendapat dukungan dari 34 delegasi. Cruz tentunya jauh lebih baik ketimbang Marco Rubio yang hanya menang di satu negara bagian dan John Kasich yang sejauh ini tidak menorehkan kemenangan satu pun. Gara-garaperformanyayangburuktersebut,MarcoRubiokembali menjadi bulan-bulanan Trump. Taipan 69 tahun itu menyerukan agar Rubio mundur saja dari pertarungan menuju gedung putih tersebut. Dia juga menyatakan bahwa usaha para tokoh Partai Republik untuk mengerem laju kemenangannya sia-sia belaka. ’’Saya akan senang jika bisa bertarung dengan Ted (Cruz) satu lawan satu. Itu bakal mudah,’’ tegas Trump dalam pidato kemenangannya. Sementara itu, di
TARIF IKLAN BARIS. RP. 15.000 MAKS 10 BARIS MINI 3 BARIS (38 Karakter)
SEMANGAT: Pendukung Donald Trump mengangkat tangan dan berjanjimemilih kandidat capres dari Partai Republik itu saat kampanye di Orlando
GRAFIS: HERI OWEL/JAWA POS
tubuh Partai Demokrat, ada tiga pemilihan sepanjang Sabtu lalu. Yaitu, kaukus di Kansas dan Nebraska serta primary di Louisiana. Hillary Clinton hanya menang di Louisiana. Namun, itu adalah kemenangan besar. Sebab, dia berhasil meraih dukungan 59 delegasi. Kemenangan tersebut juga menunjukkan bahwa mantan menteri luar negeri AS itu didukung warga Afrika-Amerika yangbanyakterdapatdiLouisiana. Clinton telah menang di sebelas negara bagian dan di wilayah Samoa. Sanders menang di Kansas
danNebrask.Diatelahmenggenggam tujuh keme nangan sejauh ini. ’’Kita meng genggam momentum, energi, dan kegembiraan yang akan membawa kita menuju Konvensi Nasional Demokrat di Philadelphia,’’ tutur Sanders. Kemenangan itu menunjukkan bahwa Sanders masih belum kalah dan bisa berjuang untuk me ngejarketertinggalannyaterhadap Clinton. Namun, tentu saja, Sanders harus berjuang keras. Sebab, jaraknya dengan Clinton cukup jauh. Clinton telah mengumpulkan 1.121 delegasi, sedangkan
KEVIN KOLCZYNSKI/REUTERS
Sanders baru 479 saja. Sementara itu, keresahan atas keberhasilan Trump merambah ke negara-negaratetangga.WakilKonselirJerman Sigmar Gabriel Minggu (6/3) menyatakan pada publik bahwa Trump merupakan ancaman terhadap perda maian, solidaritas sosial, serta pembangunan perekonomian. Gabriel menyebut Trump sebagai seorang populis sayap kanan. Dia juga menyamakan Trump
dengan Marine le Pen dari Prancis dan Geert Wilders dari Be landa. ’Orangpopulissayapkananmenjanjikankepadaparapengikutnyauntukkembalikedunia dongeng, di mana kehi dupan perekonomian hanya terjadi dalam batas-batas negara mereka,’’ ujar Gabriel sebagaimana dilansir harian Welt am Sonntag.(AFP/ Reuters/BBC/sha/ c20/ami)
IKLAN BARIS RADAR SUKABUMI
ALAT- ALAT KANTOR JAYA SAKTI ABADI, Jual alat- alat kantor : lemari arsip, meja ,kursi, brankas, locker Dll Jl, Raya Baros Km. 4,4 No 104 Sudajaya Sukabumi (0266) 6244575, 085756225159 (brtr s/d 31 maret) ANEKA CV SAHABAT (H. Nanang, Hj. Jeje & Ado) Spesialis Pemasangan: Krey, Rolling Door, Awnings, Pagar, Trali Besi Tangga Putar dll Jl Cagak No 337 Cisaat-Sukabumi Tlp (0266)225863 6247855 (brtr s/d 31 maret) INDOBATA menyediakan : Genteng beton multiline/urat batu, batako press, paving block (Brg2 tsb brsrti¿kat SNI). Jl. Ry Karang Hilir no.833 Cibadak 43351 Smi. 0266-532888/0818107180. (brtr s/d 31 maret) CV. SILIWANGI PUTRA Jual & Terima Pesanan : Alat alat Pertanian Aneka Pisau Import & Lokal, Perlengkapan TNI/Polri, Pengecoran Logam Jl Raya Cisaat No. 217 Cisaat Sukabumi Tlp (0266)231324 (brtr s/d 31 maret) ANUGRAH CIPTA EKAPUTRA Industri Logam & Perbengkelan, Cibatu kec. Cisaat kab. smi tlp. 0266-218021 (brtr s/d 31 maret) PD Mandiri, Sedia pesanan daging sapi, daging kerbau, sapi Qurban dll. Pasar Pelita Sukabumi, Tlp. 085793968881 (brtr s/d 31 maret)
TOKO MEDIA, Sedia : Perlengkapan bengkel, Stainless steel, Kuningan, Almunium, Acrylic dll Jl. Siliwangi III No 4 Cibatu Cisaat Sukabumi HP 085724043777 ( Lutfhi Fauzi / Kaka ) (brtr s/d 31 maret) CV TENAR PERKASA SUKABUMI siap menerima pemasangan RANGKA ATAP BAJA RINGAN ‘unggul’ & Grosir Genteng MANTILI. Jl. Ry Karangtengah 548 Cibadak. 0266533287/085659072324. TOKO ‘ABI’ Jl. Raya Pakuwon 27 (dpn STM DD= Dwi Dharma Parungkuda. (brtr s/d 31 maret) PD MULYA AGUNG Menjual dan Menerima pesanan siap antar : kusen Pintu, jendela dll Jl. Sukaraja No 176 Sukaraja Smi (brtr s/d 31 maret) BERITA KEHILANGAN Telah hilang Sepeda motor Suzuki Satria Nopol F 5494 TN AN Erma rahmawati No Mesin G427ID336867 No Ka MH 8BG41EAEJ 336761, Di Cibatu Tgl 25-02-2016 (8/03/16)dls BUTIK NOER GORDEN Menerima, jual, Cuci gorden, Àit dan rupa2 gorden, Vitrage, Karpet, pesanan Jl. RA Kosasih No. 359 (Pintu Hek) Tlp. 0266 - 221359 (brtr s/d 31 maret) DEPOT AIR MINUM
JUAL BELI Brg bkas: embr, jrigen, koran, krts kntr, dll. Hub: 081563111478 (brtr s/d 31 maret)
DEPOT AIR MINUM BERKUALITAS mineral & RO pasang hub FAJAR TIRTA, 087870210661 / 085694962176 (brtr s/d 31 maret)
Toko Perhiasan Perak “MANDIRI” Jualbeli Perhiasan Perak Menerima Pesanan: Sepuh Kuning, Sepuh Merah, dan Patri Emas/ Perak. Jl. Terminal Sukaraja Block CI No. 33 (brtr s/d 31 maret)
KAWANUA FLORIST terima pesanan karangan bunga, jl. Jendral Sudirman. Tlp (0266) 224361 (brtr s/d 29 feb)
PT ARMINAREKA PERDANA (BIRO UMROH & HAJI PLUS) JL. JEND. SUDIRMAN NO.64, Untuk Tenaga Pemasaran 087878119191 (brtr s/d 31 maret)
Chen’S Florist, Terima pesanan Rangkaian Bunga,Rental Tanaman Hias, Jl Sriwijaya No.43 Tlp (0266)231058 HP 081584105896 (brtr s/d 31 maret)
PD SETA LOGAM Jual & Terima Pesanan Borgol, Pisau, Samurai, Perlengkapan ABRI, Alat Pertanian & Pengecoran Logam Jl Raya Cibatu No 314 Cisaat Sukabumi (0266)226501 (brtr s/d 31 maret)
STA LA TANSA FLORIST Terima pesanan berbagai karangan Bunga & Dekorasi Tlp. 082130135833 (brtr s/d 31 maret)
PT GAS Tanjungsari Grosir Gas Elpiji Jl Jendral Sudirman no.31 (222483) (brtr s/d 31 maret)
RAHARJA HOTEL Jl. Arif Rahman Hakim No. 59 Sukabumi Tlp ( 0266) 222264 (brtr s/d 31 maret)
PT A’ReSTU Anugerah Jaya Danalaga Squere Blok 68 081911952129 (brtr s/d 31 maret)
SELABINTANA HOTEL Jl. Selabintana km. 7 Sukabumi Tlp.(0266) 221501 (brtr s/d 31 maret)
FLORIS
HOTEL
TAMAN SARI HOTEL Jl. Suryakencana no. 112 Sukabumi Tlp. (0266) 225008 (brtr s/d 31 maret)
HLG STNK F - 5973- QC An. Elih
AUGUSTA HOTEL Jl. Raya Cikukulu No 72 Sukabumi Tlp. ( 0266 ) 227456 Jl. Raya cisolok Palabuhanratu (brtr s/d 31 maret)
HLG STNK F - 2472- VH An. Dana hidayat
INA SAMUDRA BEACH HOTEL Jl. raya Cisolok Km. 7 Palabuhanratu Tlp. ( 0266 ) 431200 (brtr s/d 31 maret) MUSTIKA HOTEL Jl. Bhayangkara No 101 Sukabumi Tlp ( 0266 ) 222287 (brtr s/d 31 maret) PANGRANGO HOTEL Jl. Selabintana Km. 7 Sukabumi Tlp. (0266)211532 (brtr s/d 31 maret) Horison Hotel. Jl. Siliwangi kota Sukabumi (brtr s/d 31 maret) JUAL BELI MOBIL Dapatkan mbl idaman dgn DP Kecil mulai dari 20% bunga rendah 5% angsuran ringan mulai dari 2jta’an free jasa service 50,000 km. PT Selamat Toyota Pelabuhanratu info asep sopian 08579336664 - 081210180969 pin 5d042aa9 (brtr s/d 31-03-2016) KEHILANGAN STNK HLG STNK F - 2351- YL An. Ece HLG STNK F - 6937- UK An. Ismail HLG STNK BM - 8689- FZ An. Eddywar ramli HLG STNK F - 4365- SU An. Dino suryadi HLG STNK F - 3983- TK An. Evi noviyanti HLG STNK F - 2670- SY An. Agriyansyah HLG STNK F - 6748- TS An. Imas rosanti
HLG STNK F - 4444- QK An. Sarjiman
KULINER Rumah Makan Tunas Jaya 2, Jl. Bhayangkara No. 85, 085871159919, 082117254065, sedia sop iga dan rendang sapi, dll (brtr s/d 31 maret) WARUNG AA, Sedia menu enak dan nikmat : soto betawi, sate kambing, sop dll, Batas Kota, Jl Palabuhan Dua Km 9 SMI. “ “ Tlp:0266-6325279 (brtr s/d 31 maret) CAH SOLO Ayam bakar dan ikan bakar “bukan sekedar ayam dibakar” Tlp. 0266 -7031031 Smi (brtr s/d 31 maret) Rm DA, RAOS Jl Pabuaran No 44 Tlp 085659132289 (brtr s/d 31 maret) BUBUR BAPAK JIBRIL Bundaran Sukaraja Dpn Pos Polisi Sukaraja di jamin 100 % halal Sip dech... (brtr s/d 31 maret) RM Tunas Jaya, masakan padang, rendang bukan sembarang rendang tp rendang padang asli. Terima Pesanan Katering Jl. Jend Sudirman No.3 (brtr s/d 31 maret) Warung mkn BEBEK JONTOR, jontornya bikin keSOHOOORR !! Jl. Selabintana Km.3 Smi. 085624101595 (brtr s/d 31 maret) Aneka Kue Maya Rasa menerima pesanan siap antar Alamat: Jl. Raya Sukaraja No. 6 Tlp. (0266) 230354 (brtr s/d 31 maret) Catering Mumtaza, Terima Pesanan Nasi Bakar, Nasi Pepes, Nasi Box, Dll. Jl. Selabintana Telp. 081546899941 (brtr s/d 31 maret)
HLG STNK F - 4193- TU An. Sisca puspitasari HLG STNK F - 2549- SX An. Hadudin HLG STNK F -2086 - TI An. Ngerdiana ardiansyah HLG STNK F - 4116- UG An. Engkus B sahudi HLG STNK F - 4408- TU An. Dewi maryani HLG STNK F - 2513- QP An. Iyoh rohayati
Ruko Cisuda Riverside Blok D-E Jalan Jalan R.A R.A Kosasih Kosasih No. No. 80 80 Sukabumi Sukabumi Telp. Telp. (0266) (0266) 625 625 4411, 4411, 234 234 938 938
KURSUS les/kursus privat/kelompok untuk bahasa inggris & sulap hub. 081804424788 /082119977030 (brtr s/d 31 maret)
081563162128 Jl. Raya Cisaat No 214 Smi Hp. 085863321214 Jl. Siliwangi (Pertigaan Cidahu) Cicurug Hp. 085724135845. (brtr s/d 31 maret) PENGOBATAN
Juliana Jaya, tempat Kursus Menjahit Terkemuka Jl. Brawijaya No.12 Dpn Mamih Ungu Tlp 085107003867 / 085860728275 (brtr s/d 31 maret)
Apotik Sudirman, Jl. Jend Sudirman No 51. Telp: (0266) 222291 (brtr s/d 31 maret)
KESEHATAN
PERCETAKAN
DETOK CENTER ONE STOP SOLUTION Solusi seluruh masalah kesehatan anda Jl. Siliwangi No. 80 B Hp 0819.1178.8822 Sukabumi (brtr s/d 31 maret) OTOMOTIF DEALER LARIS II Jual Beli Mobil Bekas (Second), Jl Sekarwangi Cibadak (brtr s/d 31 maret) KIKI MOTOR Jual Suzuki APV & Daihatsu Grand Max Jl Arif Rahman Hakim No 49 Tlp 085723474977 (brtr s/d 31 maret) SUZUKI PUSAKA MOTOR all pick up HUB: 0266-222258 / 222280 / 0857123465429 (brtr s/d 31 maret) MIWA “CAR WASH” Cuci Mobil/ Motor, Bersih, Cepat, Murah, Aman. Siap Antar Jemput. Alamat : Jl. Pelda RE. Suryanta No.44-56 Depan Kantor Kelurahan Nanggeleng, telp 08154636823 / 085722516751 (brtr s/d 31 maret) ZAHANARA HOME SPEED.Me nerima Service,Tune Up,Spart Part. Alamat Jl Koleberes Kp Selaeurih Tlp 081573700441/085863455050 (brtr s/d 31 maret) OPTIKAL PERMATA OPTIKAL, Jual macam2 kacamata, frame, & lensa/lensa kontak Jl. Pelabuhan II No 34 Smi Hp.
WAY WAY PRINTING menerima bikin stempel otomatis, cetak brosur, neon box, bilboard, undangan, souvenir, krtu nama dll. Almt GIANT smi plaza. Hp. 085793561997. (brtr s/d 31 maret) Percetakan Rusyda Terima order spanduk, banner, billboard,nota, kartunama dll Jl Bhayangkara No.64 Rawasalak 085720888878 (brtr s/d 31 maret) PELUANG USAHA Usaha Resto & I.T yg sdg berkembang dibbrp negara butuh partner utk diajak kelola bareng dsana.hanya dg min ikut 10%
share, anda sdh dpt pro¿t,gaji blnan & fslts penddkan kesehatan gratis dsna.Minat H.081288924004. (brtr s/d 31 maret) TOKO KOMPUTER APOLLO COMPUTER Menjual Hardware, Note-book, CCTV, Accessories, Printer, tablet, dll Jl. Jend. A. Yani No.124 Tlp (0266)222685, (0266) 7001977, HP 08572320 8455 Sukabumi. (brtr s/d 31 maret) RNY COMPUTER , Hardware, Notebook, CCTV, Camera Digital, GPS, PC, Tablet, Projector, Jl. A. Yani No 216 /232 Tlp ( 0266 ) 221079 Fax . ( 0266) 217890 Sukabumi. (brtr s/d 31 maret) TOKO OBAT 0TOKO HERBAL A LONG, Menjual Produk Kecantikan, Acsessories Alat Bantu Orang Dewasa dan obat kuat herbal Pesan Antar Gratis, Hub: 085723456080 (brtr s/d 31 maret)
lowongan kerja PT.Sparta Cab Sukabumi Membutuhkan : 1.Staf Finance Wanita - Usia Max 33 Th - Pendidikan Min D3 Akutansi
2. Staf Cso (wanita) / Pramuniaga (pria) usia max 30 Th.pendidikan min SMU Sederajat. 3. Collector ( pria) usia Max 35 th, pendidikan SMA, Berpengalaman Collector Lamaran langsung bawa ke alamat : Jln. Bhayangkara Ruko karamat no.140 Kota Sukabumi Tlp : 087824569097
TERUSAN SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
Warga Bojonglarang Buka Jalan PARUNGKUDA - Warga Kampung Bojonglarang Desa Pondokasolandeuh Kecamatan Parungkuda melaksanakan kerja bakti membuka akses jalan baru sepanjang 700 meter, belum lama ini. Jalan ini dapat mempermudah akses warga dari kampung tersebut langsung menuju jalan raya. Selain warga, kerja bakti ini juga melibatkan anggota TNI serta perangkat desa hingga ketua RT dan RW. Tokoh Masyarakat, Ujang Sopandi (40) menuturkan, jalan tersebut merupakan jalan desa yang sehari-hari dilintasi warga. Akan tetapi kondisinya masih tanah, adapun pekerjaan yang dilakukan menambah lebar jalan menjadi 2,5 meter serta membersihkan rerumputan liar. “Kami membuat lebar jalan ini supaya bisa dilintasi kendaraan roda empat, karena saat
meskipun masyarakat sudah beberapa kali melaporkan keluhan serangan lalat ini kepada pihak perusahaan untuk melakukan pembasmian, tetapi sejauh ini belum ada upaya yang dilakukan secara maksimal oleh PT Sirad. “Serangan lalat yang menyerang permukiman warga sudah terjadi dari satu tahun lebih, ketika PT Sirad mengelola ayam potong. Sebelumnya, ketika perusahaan tersebut belum berdiri, tidak pernah terjadi seperti ini,” ungkap Perwakilan Masyarakat sekaligus Tokoh Pemuda Kampung Legongnyenang Desa Cikujang, Dian (30) kepada Radar Sukabumi ketika ditemui di kediamannya, kemarin (7/3). Keadaan ini, lanjut Dian, semakin mengkhawatirkan ketika PT Sirad tidak melakukan tindakan apa pun untuk mengatasi serangan lalat yang menyerang perkampungan warga. Pa-
KERJA BAKTI: Suasana warga saat melaksanakan kerja bakti membuka jalan desa di Kampung Bojonglarang belum lama ini.
ini jalan hanya bisa dilintasi pejalan kaki dan motor saja,” ujar mantan Ketua BPD Desa Pondokasolandeuh ini. Ujang mengungkapkan pekerjaan ini akan berlanjut dan dilakukan rutin setiap minggunya. Setelah itu akan dilakukan pengerasan dan pengaspalan yang rencananya pada 2017
mendatang. “Kami berharap semakin banyak akses jalan yang layak dan baik maka bisa mendorong kemajuan masyarakat desa Pondokasolandeuh,” jelasnya. Sementara itu, salah seorang tokoh pemuda, Herpiyana Apandi (32) menuturkan terdapat jalan lain yang biasa digu-
nakan warga di Kampung Bojonglarang, namun jalan yang dibuka saat ini lebih dekat dan memudahkan warga menuju jalan raya. “Kerja bakti ini dilakukan untuk membantu warga mendapatkan sarana yang baik, kami berharap jalan ini tahun depan layak untuk dilintasi,” tukasnya. (dri)
dahal menurutnya, serangan lalat tersebut sudah dilaporkan kepada pihak perusahaan. Akan tetapi, keluhan tersebut sama sekali tidak tidak digubris. “Warga sudah beberapa kali menyampaikan keluhan. Sampai kami membuat petisi untuk penutupan PT Sirad jika tidak bisa menanggulangi serangan lalat yang membuat warga resah. Tidak ada pilihan lain, selain harus ditutup atau kembali kepada peternakan ayam bertelur,” tuturnya. Di samping itu juga, keberadaan PT Sirad tidak memberikan dampak sosial yang lebih kepada masyarakat sekitar. Pasalnya, dana CSR dan kompensasi dari pihak perusahaan tersebut tidak dirasakan oleh masyarakat banyak. Terutama, oleh masyarakat di empat kampung tersebut. “Semenjak PT Sirad berada di kampung kami, kompensasi tidak terealisasikan kepada masyarakat banyak. Padahal, seharusnya masyarakat
terdekat dulu yang harus diperhatikan oleh PT Sirad,” paparnya. Sementara itu, warga Limusnunggal, Iwan (36) mengatakan, dirinya mengeluhkan persoalan yang sama. Lantaran, serangan lalat yang paling membuat masyarakat terganggu ketika pagi hari serta menjelang sore hari. Maka dari itu, dirinya meminta agar PT Sirad untuk secepatnya menanggulangi atau membasmi serang lalat hijau yang menyerang permukiman masyarakat tersebut. Jika tidak dilakukan, masyarakat akan meminta kepada Pemerintah Kabupaten Sukabumi agar PT Sirad untuk ditutup. “Pas pagi hari dan menjelang sore, serangan lalat sangat mengganggu kami. Oleh karena itu, kami meminta PT Sirad untuk mengatasinya, jika belum ada tindakan kami meminta kepada pemerintah untuk menutup operasional PT Sirad,” paparnya.
Terpisah, Penanggung Jawab PT Sirad, Sumarno mengatakan, dirinya tidak bisa memberikan komentar apa-apa terkait dengan adanya keluhan yang disampaikan oleh masyarakat terkait adanya serangan lalat yang menyerang perkampungan warga tersebut. “Silakan saja konfirmasi ke pimpinan pusat PT Sirad di Bogor, karena apa yang saya sampaikan takut salah,” singkatnya. Sementara itu, terkait dengan keluhan yang disampaikan oleh masyarakat karena adanya serangan lalat hijau yang sporadis menyerang perkampungan warga di Desa Cikujang selama satu tahun terakhir. Sudah dimediasi oleh pemerintah setempat serta oleh jajaran pihak Polsek Gunungguruh. Akan tetapi, sampai sekarang belum ada penyelesaiannya terkait penanggulangan serangan lalat tersebut. (cr5/t)
Pengadaan Alkes Kembali Terbelit Masalah sambungan dari Hal 16
bidan kit, peralatan bersalin dan home care dari bantuan provinsi (banprov) dalam APBD sebesar Rp 12 miliar. Sampai pada 31 Oktober 2014, anggaran yang terealisasikan baru sebesar Rp 2,3 miliar lebih atau baru 19,61 persen dari anggaran. “Realisasi dari program tersebut adalah pengadaan alat kesehatan bagi posyandu, bidan kit, peralatan bersalin dan home care sebesar Rp 11,464.477.860 dan pemenang atau penyedianya adalah PT Bhakti Wira Husada. BPK men-
emukan, dalam proses lelang pengadaan alkes ini tidak sesuai dengan ketentuan,” imbuhnya. Diketahuinya tidak sesuai dengan ketentuan, masih kata Pery, lantaran pihak PT Bhakti Wira Husada sebagai pemenang lelang mensubkontrakkan seluruh pekerjaan kepada penyedia jasa lainnya. Dalam hal ini, PT Bhakti Wira Husada diketahui sebagai koordinator dari para penyedia tersebut. “Selanjutnya, BPK mencurigai adanya indikasi persekongkolongan antara peserta lelang. Hal ini diketahui, dengan adanya
kesamaan dan kesalahan isi dokumen penawaran, sistem pengetikan, susunan dan format penulisan,” jelasnya. Mengingat hasil pemeriksaan itu, Pery mendesak kepada inspektorat maupun penegak hukum Kejari Cibadak untuk turun tangan. Hal ini untuk memastikan, apakah hasil temuan tersebut ditindaklanjuti atau tidak. Serta untuk memastikan, apakah ada keuangan negara yang dirugikan. “Harus ditelusuri tentunya persoalan ini. Karena tentunya, anggaran yang digunakan dalam pengadaan alkes ini
tidak sedikit,” singkatnya. Sementara itu, Kadinkes Kabupaten Sukabumi, Didi Supriadi mengaku temuan dari LHP BPK tersebut telah ditindaklanjuti dengan cara mengembalikan keuangan ke kas daerah. Menurutnya, pengadaan barang-barang itu tidak dilakukan oleh dinas, melainkan oleh pihak perusahaan. “Dari Kejagung juga sudah melakukan pemeriksaan terkait persoalan ini. Alhasil, dengan telah ditindaklanjuti temuan BPK ini, Kejagung menyatakan persoalan ini sudah klir atau tidak ada kerugian negara,” kilahnya singkat. (ren)
NU Palabuhanratu Rapatkan Barisan sambungan dari Hal 16
ing lainnya, masih belum aktif. “Kecamatan Palabuhanratu kan ada sembilan desa dan satu kelurahan, namun baru satu ranting yang benar-benar aktif,” bebernya. Dengan demikian, ma-
sih kata Rikmat, persoalan kepengurusan ranting di Kecamatan Palabuhanratu akan menjadi luar biasa jika semua desa dan kelurahan lengkap kepengurusannya serta aktif. “Ini saja baru satu ranting yang hadir, ditambah kepengurusan di kecamatan, yang hadir sudah ratusan. Apalagi
jika semua ranting ini aktif semua,” terangnya. Hal tersebut dipastikan, kekuatan para kyai di Ibu Kota Kabupaten Sukabumi ini, menurutnya akan terus diperhitungkan dalam segi keilmuannya, baik dakwah maupun kualitas pendidikan di lingkungan pesantren ma-
sing-masing. “Kita perkuat syiar di lingkungan masyarakat maupun pesantren, jangan sampai paham-paham yang menyesatkan beredar di lingkungan masyarakat Palabuhanratu. Kami komitmen akan terus menyebarkan syiar ahlusunnah waljamaah,” pungkasnya. (cr3/d)
Masuk Angin, Gejala, Indikasi dan Penanganan Alami sambungan dari Hal 16
pelan tidak hanya berefek baik terhadap kepuasan makan, tapi juga membantu menurunkan berat badan; setidaknya membantu anda untuk tidak makan terlalu banyak sehingga potensi gemuk tidak datang karena banyaknya makanan yang dikonsumsi. Kemudian, imbuhnya, di sela makan minum air. Meneguk air selama makan akan menghambat kekuatan pencernaan perut dan menyebabkan tingkat insulin berfluktuasi meningkat secara signifikan. Terlambat makan (jam terbaik adalah jam 07 - 12 - 18), sayur dan buah mengandung gas (kol, kembang kol, lobak, nangka,
Astagfirullah, LSL Mewabah di Usia Sekolah sambungan dari Hal 16
Lalat Serang Permukiman sambungan dari Hal 16
HALAMAN 15
RADAR SUKABUMI
durian, tape, dan lain lain), minuman ringan berkarbonasi, dan pola makan tidak teratur dan tidak sehat. “Semua hal di atas bisa menyebabkan ketidakseimbangan oksigen dalam darah, sehingga mudah masuk angin,”jelasnya. Rahmat Bekam menuliskan kembali pada artikelnya, indikasi masuk angin. Yakni, perut kembung dan begah. Gejala ini disebabkan banyaknya gas di dalam lambung dan usus. Terlambat makan, stress dan kelelahan sering kali menjadi penyebab gejala ini. Mulas, mual dan Nafsu Makan Berkurang. Gejala ini merupakan kelanjutan dari perut kembung akibat gas di perut. Gas menekan lambung dan usus sehingga perut
terasa mual dan tidak nafsu makan. Selain itu, adanya gas berlebih juga membuat pergolakan di saluran cerna sehingga penderita juga sering mengalami diare. Meriang dan kedinginan. Gejala ini juga sering dibarengi dengan demam dan pilek, serta rasa pegal di seluruh tubuh karena asam laktat yang menumpuk di otot – otot tubuh dan tidak lancarnya peredaran darah. Lebih sering mengantuk dan merasa lelah. Hal ini disebabkan oleh peredaran darah yang tidak lancar di seluruh tubuh termasuk otak sehingga otak kurang mendapatkan suplai oksigen dan merasa ngantuk. Keringat dingin, biasanya telapak tangan bercak bercak putih (suspect) Rahmat Bekam menyarank-
an terapi untuk mengatasi masuk angin ini: rutin bekam : usahakan yang berstandar ABI, mempunyai STPT dari DINKES, perlengkapan / peralatan terapinya higienis, steril, terapis akhwat oleh akhwat demikian sebaliknya, terapis faham anatomi tubuh + patofisiologi penyakit, dan lain-lain, konsumsi jahe merah + madu hutan, pagi shubuh hari rutin mandi air sejuk, ubah secara bertahap pola hidup, pola makan, pola tidur yang salah di atas, dan rutin olah raga seminggu min 3 x. “Semoga bermanfaat, wallahu alamu,”tulisnya. (Owner Rumah Sehat Herbaholistik, Nagrak, Sukabumi, Nursiami Rahmat Prihantoro, M.Hajjam atau Rahmat Bekam/*)
Dari data yang diperoleh Radar Sukabumi dari Lembaga Penelitian Sosial dan Agama (Lensa) Sukabumi, pada 2013 L SL mencapai sekitar 130. Sedangkan pada 2014, meningkat tajam yakni sebanyak 1.200 LSL yang tergolong masuk pada usia remaja SMP dan SMA yang tersebar di 47 kecamatan di Kabupeten Sukabumi. Sekarang, pada 2 0 1 6 , L e n s a Su k a b u m i memperkirakan lebih dari 2.000 pencinta sesama jenis (gay) atau LSL di Kabupaten Sukabumi. Direktur Lensa Sukabumi, Daden Sukendar mengatakan, tren gay di Kabupaten Sukabumi sejak 2013 terus meningkat. Karena menurutnya, berdasarkan data yang dimiliki dari hasil survei ke para LSL yang dilakukan lewat pendekatan tes HIV/AIDS, peningkatannya cukup drastis serta mengkhawatirkan. “Penyebarannya sangat cepat dan tren pertumbuhan jumlah LSL begitu mengkhawatirkan,” terangnya. Apalagi, kata Daden, sekitar 30 persen dari LSL dari jumlah tersebut adalah korban sodomi dari pelaku sebelumnya. Sehingga, dirinya melampiaskan yang pernah dialami oleh dirinya kepada lelaki lain. Serta, adanya faktor ekonomi yang dialaminya sehingga mereka rela menjadi teman LSL. “Penyebarannya begitu cepat karena dulunya mereka korban yang menjadi pelaku pencinta sesama jenis tersebut. Juga, karena faktor ekonomi yang mendorong laki-laki rela diposisikan wanita atau teman dan menjual diri ke om-om yang LSL,” ungkapnya. Untuk data 2015, dirinya mengaku belum melakukan perekapan sepenuhnya. Lantaran, semua data hasil dari pengakuan LSL masih dalam tahapan pengumpulan. Dirinya menilai, tren gay di Sukabumi didominasi orang-orang berusia muda. Bahkan, banyak juga yang masih berstatus pelajar SMP dan
POTO : DASEP/RADARSUKABUMI
MENGKHAWATIRKAN: Direktur Lensa Sukabumi, Daden Sukendar ketika memperlihatkan data perkembangan LSL di Kabupaten Sukabumi, kemarin (7/3).
SMA. “Usia LSL dari 14 tahun sampai 25 tahun yang mendominasi pencinta sesama jenis. Jadi, usia dan lingkungan pelajar sudah sangat mengkhawatirkan,” tuturnya. Untuk wilayah yang paling cepat terjangkit LSL di Kabupaten Sukabumi sendiri, kata Daden, banyak tinggal di daerah wilayah utara. Pasalnya, daerah tersebut dekat dengan perkotaan serta perbatasan yang mudah dilintasi oleh LSL dari berbagai wilayah. “Serta, banyaknya LSL di daerah yang dekat dengan perkotaan. Seperti wilayah utara yang sudah pasti banyak LSL,” paparnya. Agar LSL dapat kembali normal, sebenarnya kata Daden, tinggal ada kemauan dari diri sendiri atau dari LSL tersebut. Sebab, banyak orang yang hidup normal setelah sebelumnya menjadi seorang LSL yang sudah dibina oleh Lensa. “LSL bisa kembali normal lantaran ada beberapa orang yang kembali hidup normal, karena mereka
bersi keras ingin hidup normal. Jadi, intinya kembali ke diri sendiri,” jelasnya. Untuk menekan LSL, lanjut Daden, dirinya sudah melakukan beberapa langkah untuk menekan LSL di Kabupaten Sukabumi. Di antaranya, melakukan sosialisasi serta pembinaan kepada LSL di Kabupaten Sukabumi dan Lensa terus memberikan motivasi kesehatan. Selain itu, memberikan konsultasi pelayanan kesehatan yang berkaitan dengan risiko HIV/AIDS meskipun itu dilakukan secara bertahap. Akan tetapi, LSL yang sudah tergolong dalam LGBT perlu diproteksi oleh semua pihak. Untuk menekan LSL perlu adanya keterlibatan dari semua pihak. Meskipun, kita sudah melakukan sosialisasi serta pembinaan dan membantu dalam memberikan motivasi kesehatan bagi para LSL ataupun orang-orang yang berisiko terkena HIV/AIDS kepada LSL yang sudah kita data,” ujarnya. (cr5/t)
Aqua Beton Area Bongkar Muat sambungan dari Hal 16
Perbaikan dilakukan karena area bongkar muat tersebut sudah mengalami kerusakan akibat guyuran air hujan serta padatnya aktivitas bongkar muat. Kepala Stasiun PT KAI Cicurug, Agus mengatakan, dengan kondisi infrastruktur area bongkar muat saat ini dikhawatirkan mengganggu aktivitas angkut barang menggunakan forklift. Adapun, perbaikan yang dilakukan meliputi penggantian material pada landasan yang semula berbahan baku aspal menjadi beton serta penguatan besi pagar pembatas. “Utamanya adalah meng-
ganti landasan. Diharapkan dengan landasan yang terbuat dari beton ini akan lebih kokoh, meski saat musim hujan seperti sekarang ini,” kata Agus. Ia mengungkapkan, apresiasi kepada Aqua yang bersedia bekerja sama untuk melakukan perbaikan area tersebut. Dengan demikian, stasiun sebagai sarana milik publik senantiasa terjaga dan terawat. “Terima kasih banyak kepada pihak Aqua yang bersedia bekerja sama untuk merehabilitasi area tersebut,” ujarnya. Sementara itu, pelaksana perbaikan menargetkan pekerjaan selesai di minggu kedua bulan Maret, men-
datang. Pekerjaan dibuat sesingkat mungkin supaya aktivitas bongkar muat bisa efektif. “Target kami minggu ketiga di bulan Maret selesai. Sehingga proses bongkar muat di Stasiun Kereta Api Cicurug sudah dapat kembali beroperasi seperti biasanya,” ungkap Koordinator Pelaksana, Fauzy. Perusahaan Aqua mengangkut produknya dengan kereta api sejak pertengahan 2014 lalu. Perjalanan kereta itu memakan waktu lima jam, lebih cepat 2,5 3 jam dari menggunakan truk. Nilainya lebih kepada efisiensi emisi dan mengurangi kepadatan lalu lintas Sukabumi. (dri)
Kabupaten Sukabumi b Kb KabarSKSeputar bS RADAR SUKABUMI
HALAMAN 16
KEAGAMAAN
Pengadaan Alkes Kembali Terbelit Masalah
Penyakit yang disebabkan oleh lalat :
FOTO : USMAN RADAR
MUSCAM: MWC NU Palabuhanratu gelar musyawarah di Aula SMK Jamiyyatul Aulad Pasanggrahan Palabuhanratu, kemarin (7/3).
NU Palabuhanratu Rapatkan Barisan PALABUHANRATU - Pengurus Majelis Wilayah Cabang (MWC) Nahdlatul Ulama (NU) Kecamatan Palabuhanratu, gelar musyawarah kecamatan (muscam) di Aula SMK Jamiyyatul Aulad Pasanggrahan Palabuhanratu, kemarin (7/3). Muscam yang dihadiri ratusan kyai sepuh maupun muda dari setiap ranting di Kecamatan Palabuhanratu tersebut, berjalan khidmat. “Alhamdulillah musyawarah berjalan baik dari mulai acara sampai selesai,” aku Ketua Pelaksana Muscam, Rikmat Ismatulloh kepada Radar Sukabumi. Menurutnya, muscam tersebut digelar dalam rangka silaturahmi serta terus mensosialisasikan keaswajaan di kalangan para santri dan kyai. “Karena ada tausyiah juga yang disampaikan dari kyai pengurus PC NU Kabupaten,” terangnya. Selain itu, lanjut Rikmat, muscam tersebut digelar lantaran sejauh ini, Kecamatan Palabuhanratu, baru memiliki satu ranting di Kelurahan Palabuhanratu saja. Sedangkan di sembilan rant
NU..Baca Hal 15
TERAPI HERBAL RAHMAT BEKAM
Masuk Angin, Gejala, Indikasi dan Penanganan Alami DALAM artikel Owner Rumah Sehat Herbaholistik, Nagrak, Sukabumi, Nursiami Rahmat Prihantoro, M.Hajjam atau Rahmat Bekam menerangkan tentang beberapa hal yang membuat masuk angin beberapa di antaranya, stress, ketika mengunyah makanan terlalu cepat, udara ikut tertelan. Tertelannya udara ke dalam perut memiliki banyak sebab, salah satu yang paling umum adalah makan terlalu cepat. “ Makan dengan terburu-buru menyebabkan porsi dalam sekali suap cenderung besar dan akibatnya udara yang ikut masuk bersama makanan juga dalam jumlah besar,”tulisnya. Udara yang tertelan dapat menyebabkan gangguan pencernaan seperti yang sudah disebutkan di atas, termasuk di antaranya adalah perut kembung. Rahmat Bekam dalam artikelnya, secara fisik, cara makan berpengaruh besar terhadap peregangan otot perut. Salah satu sinyal kepada otak adalah kondisi dimana perut sudah penuh; yang ditandai dengan otot yang tidak bisa meregang lagi. Kebiasaan makan dengan cepat akan “memaksa” otot perut semakin mudah meregang dan membesar. “ Semakin sering makan dengan cepat, apalagi menjadi kebiasaan, maka otot perut anda begitu mudah meregang dan membesar,”katanya. Semakin hari, imbuhnya, semakin banyak makanan yang dibutuhkan untuk bisa merasa kenyang. Makan dengan
SELASA, 8 MARET 2016 / 28 JUMADIL AWAL 1437 H
1. Diare 2. Disentri 3. Kolera 4. Typhus 5. Flu burung 6. Kerusakan hati 7. Gatal pada kulit 8. Virus polio 9. Virus hepatitis 10. Sinus 11. Infeksi usus 12. Keracunan 13. Mubtaber 14. Cacingan 15. Scarlatina 16. Infeksi lambung
Temuan BPK Ada Ketidakberesan CIBADAK - Pengadaan alat kesehatan (alkes) bagi posyandu, bidan kit, peralatan bersalin dan home care pada Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi pada tahun anggaran 2014, diduga tidak sesuai ketentuan dan terjadi pemahalan kontrak sebesar Rp 840.745.972. “Hal itu kami ketahui dari Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) tahun 2014,” ujar Ketua Divisi Analisa Kebijakan Publik dan Anggaran Sukabumi (Latas), Moch Pery Permana kepada Radar Sukabumi, kemarin (7/3). Dikatakan Pery, Dinas Kesehatan Kabupaten Sukabumi pada 2014 menganggarkan belanja modal berupa pengadaan alkes bagi posyandu,
Sumber : net GRAFIS : YUZHAR DWIKA/RADARSUKABUMI
Lalat Serang Permukiman Diduga Akibat Keberadaan PT Sirad GUNUNGGURUH – Masyarakat Kampung Pasir Badak, Lebak Muncang, Limusnunggal serta Legoknyenang Desa Cikujang Kecamatan Gunungguruh Kabupaten Sukabumi, mengeluhkan adanya serangan lalat yang sporadis masuk ke permukiman warga. Kondisi itu diduga kuat karena adanya perusahaan ternak ayam potong milik PT Sirad yang berada berdekatan dengan permukiman warga di empat kampung tersebut. Kendati demikian,
PENGADAAN..Baca Hal 15
Astagfirullah, LSL Mewabah di Usia Sekolah CISAAT - Setiap tahunnya, jumlah laki-laki suka laki-laki (LSL) atau man sex man yang tergolong dalam kelompok lesbian, gay, biseksual, dan transgender (LBGT) di Kabupaten Sukabumi, pertumbuhannya sangat mengkhawatirkan. Lantaran, pertumbuhan LSL setiap tahunnya sangat cepat. Dari informasi yang dihimpun, hal itu diduga dilatarbelakangi banyaknya laki-laki yang awalnya menjadi korban, serta faktor ekonomi yang dialami oleh laki-laki sehingga rela menjadi berondong LSL.
LALAT..Baca Hal 15
ASTAGFIRULLAH..Baca Hal 15
“Penyebarannya begitu cepat karena dulunya mereka korban yang menjadi pelaku pencinta sesama jenis tersebut. Juga, karena faktor ekonomi yang mendorong laki-laki rela diposisikan wanita atau teman dan menjual diri ke om-om yang LSL,”
BUKTI: Perwakilan Masyarakat sekaligus Tokoh Pemuda Kampung Legongnyenang Desa Cikujang Kecamatan Gunungguruh Kabupaten Sukabumi, Dian (30) ketika memperlihatkan surat keberatan atas terjadinya serangan lalat hijau yang diakibatkan dari peternakan ayam potong milik PT Sirad, kemarin (7/3).
DADEN SUKENDAR (Direktur Lensa Sukabumi)
Aqua Beton Area Bongkar Muat CICURUG - PT Kereta Api Indonesia (KAI) bersama perusahaan Aqua Sukabumi bekerja sama melakukan perbaikan berupa pembetonan sepanjang 135 meter di area bongkar muat barang yang berada di Stasiun Kereta Api Cicurug.
MEMULAI PEKERJAAN: Tim teknis pelaksana saat memulai pekerjaan pembetonan area bongkar muat di Stasiun Kereta Api Cicurug, kemarin (7/3).
MASUK..Baca Hal 15 FOTO : ANDRI/RADARSUKABUMI
AQUA..Baca Hal 15