KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI DAN KEPRIBADIAN ANAK-ANAK CACAT (Studi Deskriptif Peranan Komunikasi Antar Pribadi Guru Dalam Perkembangan Kepribadian Anak-anak Cacat Pada YPAC Melalui Pendekatan Behaviorisme di Kota Medan)
SKRIPSI
Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan Sarjana (S-1) Pada Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Departemen Ilmu Komunikasi
Disusun Oleh: MAYA MAYYESA 070922029
DEPARTEMEN ILMU KOMUNIKASI (EKSTENSION) FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Komunikasi Antar Pribadi dan Kepribadian Anak-anak Cacat” dengan perumusan masalah bagaimana peranan komunikasi antar pribadi terhadap perkembangan kepribadian anak-anak Tuna Daksa dan Tuna Grahita di YPAC Jl.Adinegoro No.2 Medan Kel.Gaharu Kec.Medan Timur melalui metode pendekatan behaviorisme. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana peranan komunikasi antar pribadi yang terjadi diantara guru dan siswa YPAC Medan melalui pendekatan behaviorisme dilihat berdasarkan stimulus, respon dan reaksi. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripsi dengan analisa tabel tunggal yang mana menggunakan suatu analisa yang dilakukan dengan membagi-bagikan variabel penelitian ke dalam kategorikategori yang dilakukan atas dasar frekuensi. Tabel tunggal merupakan langkah awal dalam menganalisa kolom yang merupakan sejumlah frekuensi dan persentase untuk setiap kategori. Populasi dan sampel yang digunakan sebanyak 35 orang guru YPAC Medan yang mengajar di kelas SLB C (Tuna Grahita) dan SLB D (Tuna Daksa) dengan Total Sampling. Teknik pengumpulan data yang dilakukan adalah penelitian kepustakaan dengan menggunakan buku-buku, internet serta penelitian lapangan dengan menyebarkan kuesioner kepada para guru YPAC Medan untuk dijadikan responden. Analisa data yang digunakan adalah analias tabel tunggal yaitu membagibagikan variabel penelitian kedalam kategori-kategori yang dilakukan atas dasar frekuensi. Analisa tabel tunggal menggunakan tabulasi data dengan memindahkan variabel responden ke Foltron Cobol. Dari penelitian yang dilakukan bahwa komunikasi antar pribadi yang terjalin diantara guru dan siswa YPAC Medan memiliki peranan penting untuk menciptakan komunikasi yang lebih efektif dan mengajarkan siswa YPAC Medan untuk mampu berkembang dan berkarya di masa yang akan datang.
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR Bismillaahirrahmaanirrahiim Assalamu’alaikum wr.wb Puji syukur penulis panjatkan kepada Allah SWT yang senantiasa melimpahkan rahmat dan karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Shalawat serta salam tak lupa penulis panjatkan kepada Nabi Besar Muhammad SAW yang senantiasa kita harapkan syafaatnya di yaumil akhir. Adapun judul dari penelitian ini adalah “Komunikasi Antar Pribadi dan Kepribadian Anak-anak Cacat (Studi Deskriptif Peranan Komunikasi Antar Pribadi Guru dalam Perkembangan Kepribadian Anak-anak Cacat pada YPAC melalui Pendekatan Behaviorisme di Kota Medan).” Penelitian ini dilakukan untuk melengkapi salah satu persyaratan yang harus ditempuh dalam menyelesaikan studi Strata 1 (S1) pada program studi Ilmu Komunikasi FISIP di Universitas Sumatera Utara (USU). Penulis menyadari bahwa penyelesaian skripsi ini adalah karena adanya motivasi, masukan serta kritikan yang penulis peroleh dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis pertama kali menyampaikan terima kasih kepada Ayahanda H.Satrial,Amd dan Ibunda Tercinta Hj.Yetti Damayanti yang telah berkorban untuk anaknya sampai saat ini dan mendukung penulis baik secara moril maupun materil. Tidak lupa juga penulis ucapkan terima kasih untuk Adikku Tersayang Tissa Septiana Risa dan Putria Mawaddah yang telah memberikan support dan motivasi kepada penulis sampai skripsi ini selesai.
i Universitas Sumatera Utara
Penghargaan yang tak ternilai penulis sampaikan kepada: 1. Bapak Prof. Dr. M. Arif Nasution, MA, selaku Dekan FISIP USU. 2. Bapak Drs. Amir Purba, MA, selaku Ketua Departemen Ilmu Komunikasi FISIP USU. 3. Bapak Prof. Dr. Suwardi Lubis, M.S, selaku dosen pembimbing yang telah membagikan pengetahuan melalui penyusunan skripsi, terima kasih untuk saran, kritik serta waktu luang yang diberikan hingga penyelesaian skripsi ini. 4. Seluruh Dosen Ilmu Komunikasi FISIP USU, terima kasih telah membimbing penulis dalam perkuliahan. 5. Kak Icut, Maya yang telah membantu seluruh urusan akademis penulis di kantor Jurusan Ilmu Komunikasi, terima kasih. 6. Kak Ros selaku staf akademik yang telah membantu urusan bidang akademik kepada penulis. 7. Ibu Nerry Surya BSc.Psi dan Bapak Drs. Surya Ratsyah selaku Kepala Sekolah Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC) Medan yang telah memberikan kesempatan untuk melakukan penelitian di YPAC Medan. Terima kasih telah mengarahkan dan membimbing penulis. 8. Seluruh guru dan pegawai YPAC Medan, terima kasih telah memberikan kesempatan, pengarahan dan masukan kepada penulis ketika melakukan penelitian. 9. Bapak Ratno, Mbak Yani dan Mbak Citra selaku bagian administrasi yang telah membantu memberikan dan mencarikan data, terima kasih. ii
Universitas Sumatera Utara
10. Bapak Ruben Alang, Bapak Benny Agustian, dan Bapak Banti selaku atasan penulis dikantor mengucapkan terima kasih atas waktu dan kesempatan yang telah diberikan kepada penulis dalam melakukan penelitian skripsi ini. 11. Teman-teman kantorku yang sudah memberikan motivasi bagi penulis untuk menyelesaikan skripsi, Kak Anda, Kak Puput, Kak Ros, Kak Egu, Bang Yusuf, Bang Rainly dan karyawan-karyawati PT. Perusahaan Perdagangan Indonesia (Persero) terima kasih banyak telah membantuku. Sukses untuk kalian semua. 12. Teman-temanku yang terbaik yang selalu kumpul dikala kita senang dan duka: Ami, Mega, Nanda, Poppy, Irma dan Eci terima kasih ya untuk selama ini telah mensupport penulis dan jangan lupa teruskan semangat kalian untuk mengerjakan skripsi, jangan malas-malas ya, jangan sampai putus hubungan kita karena semuanya itu banyak kenangan yang sudah kita jalani bersama. 13. Terkhusus buat sahabat dekatku Putri Arde Wulan yang selalu baik, mendukung dan mengerti aku. Tidak lupa juga teman-temanku lainnya yang dari awal sampai akhir penyusunan skripsi ini membantu dan mensupport aku, terima kasih. 14. Seluruh teman-teman Ilmu Komunikasi Extension stambuk 2006 dan 2007, telah menjadi tempat berbagi cerita, informasi kuliah, masukan, saran dan waktu kumpul untuk tertawa.
iii Universitas Sumatera Utara
Penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun untuk kesempurnaan skripsi ini, karena penulis menyadari bahwa masih banyak yang harus dibenahi dan masih jauh dari sempurna penulisan skripsi ini. Hanya Allah-lah sumber segala kesempurnaan. Semoga kebaikan dan kesabaran semua pihak yang telah membantu dinilai ibadah di sisi-Nya. Amiin.
Wassalamu’alaikum wr.wb Penulis,
Maya Mayyesa
iv Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI Hal KATA PENGANTAR .................................................................................... i DAFTAR ISI ................................................................................................... v DAFTAR TABEL .......................................................................................... vii DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. ix BAB I
PENDAHULUAN................................................................... 1 I.1 Latar Belakang .................................................................... 1 I.2 Perumusan Masalah ............................................................ 6 I.3 Pembatasan Masalah ........................................................... 6 I.4 Tujuan dan Manfaat Penelitian ........................................... 7 I.4.1 Tujuan Penelitian ....................................................... 7 I.4.2 Manfaat Penelitian ..................................................... 7 I.5 Kerangka Teori ................................................................... 8 I.6 Kerangka Konsep ................................................................ 16
BAB II
URAIAN TEORITIS ............................................................. 18 II.1 Peran Komunikasi Antar Pribadi ....................................... 18 II.2 Proses Komunikasi Antar Pribadi ..................................... 21 II.3 Fungsi Komunikasi Antar Pribadi ..................................... 23 II.4 Pengertian Kepribadian ..................................................... 25 II.5 Bentuk Kepribadian ........................................................... 27 II.6 Hubungan Kepribadian dengan Perilaku ........................... 31 II.7 Teori S-O-R ....................................................................... 33 II.8 Teori Kepribadian .............................................................. 34 II.9 Teori Behaviorisme ........................................................... 36
BAB III
METODE PENELITIAN ...................................................... 38 III.1 Metodologi Penelitian ...................................................... 38 III.2 Lokasi Penelitian .............................................................. 38 III.3 Populasi dan Sampel ........................................................ 39 III.4 Teknik Pengumpulan Data ............................................... 39 III.5 Analisis Data .................................................................... 40 III.6 Waktu Penelitian .............................................................. 40 III.7 Model Teoritis .................................................................. 41 III.8 Operasional Variabel ....................................................... 41 III.9 Defenisi Operasional ........................................................ 42 III.10 Deskripsi Daerah Penelitian ................................... 43 III.10.1 Sejarah YPAC Medan ........................................ 43 III.10.2 Visi dan Misi YPAC Medan ............................... 49 III.10.3 Jumlah Anak Binaan ........................................... 50 III.10.4 Fasilitas dan Sarana............................................. 50 III.10.5 Sistem Pengajaran ............................................... 54 III.10.6 Waktu Operasional.............................................. 55
v Universitas Sumatera Utara
SUSUNAN YPAC Medan ............................................... 56 Organ YPAC Medan ................................................. 56 Pusat Rehabilitasi Anak (PRA)................................. 57 BAB IV
ANALISIS DAN PEMBAHASAN ........................................ 58 IV.1 Pelaksanaan dan Pengumpulan Data ............................... 58 IV.1.1 Tahap Awal .......................................................... 58 IV.1.2 Pengumpulan Data ............................................... 58 IV.2 Proses Pengolahan Data ................................................... 59 IV.2.1 Penomoran Kuesioner .......................................... 59 IV.2.2 Editing .................................................................. 59 IV.2.3 Coding .................................................................. 60 IV.2.4 Inventarisasi Variabel .......................................... 60 IV.2.5 Tabulasi Data ....................................................... 60 IV.3 Analisa Tabel Tunggal ..................................................... 60 IV.4 Pembahasan…………………………………………….. 78 Hasil Observasi Di YPAC Medan ……………………... 80 Hasil Interview Di YPAC Medan ……………………… 90
BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN V.1 Kesimpulan ..................................................................... 93 V.2 Saran .................................................................................. 94
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
vi Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL Tabel
Hal
Tabel 1
Operasional Variabel ................................................................... 41
Tabel 2
Jenis Kelamin ............................................................................. 60
Tabel 3
Pendidikan ................................................................................... 61
Tabel 4
Penghasilan ................................................................................. 61
Tabel 5
Golongan ..................................................................................... 62
Tabel 6
Suku ............................................................................................ 62
Tabel 7
Melakukan Komunikasi Tatap Muka .......................................... 63
Tabel 8
Siswa Menanyakan Pelajaran yang Tidak Dimengerti ............... 63
Tabel 9
Menggunakan Simbol / Lambang Ketika Siswa Berbicara ........ 64
Tabel 10
Ketika Menanyakan Sesuatu Siswa Merasa tersinggung atau Marah................................................................................... 65
Tabel 11
Terbuka Kepada Guru ................................................................. 65
Tabel 12
Meniru Guru ................................................................................ 66
Tabel 13
Mampu Melaksanakan Tugas yang Diberikan Guru .................. 66
Tabel 14
Memberi Nasehat ........................................................................ 67
Tabel 15
Menggunakan Alat Bantu Ketika Belajar ................................... 67
Tabel 16
Memahami apa yang Disampaikan Oleh Siswa .......................... 68
Tabel 17
Kedekatan Siswa Dengan Guru Seperti Orang Tua Siswa Sendiri............................................................................... 68
Tabel 18
Ketika Bertemu, Siswa Merasa Bertemu Dengan Orang Asing atau Marah ........................................................................ 69
vii
Universitas Sumatera Utara
Tabel 19
Siswa Senang Bila Diberi Sesuatu .............................................. 69
Tabel 20
Memberikan Pekerjaan Rumah Kepada Siswa ........................... 70
Tabel 21
Mmebimbing / Mengarahkan Siswa Ketika Belajar ................... 70
Tabel 22
Siswa Memperhatikan Apa yang Disampaikan Guru Ketika Belajar.............................................................................. 71
Tabel 23
Tindakan Guru Menunjukkan Sikap Menyayangi ...................... 72
Tabel 24
Menggunakan Bahasa Terpilih Ketika Bertutur Kata ................. 72
Tabel 25
Memandang Siswa Baik dan mampu Berkembang .................... 73
Tabel 26
Memiliki Daftar Kepribadian ...................................................... 73
Tabel 27
Bermain Sendiri atau Dengan Teman-Teman Ketika Istirahat Pelajaran ........................................................................ 74
Tabel 28
Menjalin Hubungan Baik dengan Orang Tua Siswa
Tabel 29
Memandang Siswa Mampu dan Berkarya di Masa Depan ......... 75
Tabel 30
Siswa Memperhatikan Mata Jika Berbicara ................................ 76
Tabel 31
Menggunakan Gaya Bicara ......................................................... 76
Tabel 32
Melakukan Perilaku Buruk Kepada Guru dan Orang Lain ......... 77
viii Universitas Sumatera Utara
DAFTAR LAMPIRAN 1. Daftar nama siswa SLB C YPAC Medan 2. Daftar nama siswa SLB D YPAC Medan 3. Daftar nama guru / pegawai SLB C YPAC Medan 4. Daftar nama guru / pegawai SLB D YPAC Medan 5. Kuesioner 6. Tabel Foltron Cobol 7. Foto kegiatan siswa YPAC Medan 8. Surat penelitian dari Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Departemen Ilmu Komunikasi Universitas Sumatera Utara yang ditujukan kepada Ketua YPAC Medan Jl.Adinegoro No.2 Medan. 9. Surat izin penelitian dari YPAC Medan Jl.Adinegoro No.2 Medan 10. Surat telah menyelesaikan penelitian di YPAC Medan Jl.Adinegoro No.2 Medan. 11. Surat pengajuan skripsi 12. Lembar catatan bimbingan skripsi 13. Biodata penulis 14. Brosur YPAC Medan
ix
Universitas Sumatera Utara