SALINAN KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 1674/C/2016 TENTANG PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA BERUPA BARANG PERSEDIAAN PADA PUSAT INOVASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA UNTUK DIHIBAHKAN KEPADA MASYAKARAT KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA,
Menimbang
:
a. bahwa berdasarkan Surat Persetujuan Hibah Sekretaris Utama atas nama Kepala Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Nomor B-9563/SU/LK.08/IX/2016 tanggal 30 September 2016, perlu menghapuskan Barang Milik Negara berupa Barang Persediaan pada Pusat Inovasi LIPI untuk dihibahkan kepada Yayasan Ar-Raudhotun NurGarut, Jawa Barat, PT Alam Cimelati-Sukabumi, Jawa Barat, CV Timang Agung-Tabanan, Bali, PT Great Giant Pinneapple-Lampung Tengah, Lampung, dan Gapoktan Usaha Bersama-Tabalong, Kalimantan Selatan dari Daftar Barang Kuasa Pengguna pada Pusat Inovasi LIPI; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a, perlu menetapkan Keputusan Kepala LIPI tentang Penghapusan Barang Milik Negara berupa Barang Persediaan pada Pusat Inovasi LIPI untuk dihibahkan kepada Masyarakat;
Mengingat
:
1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara; 2. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan Negara; 3. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Barang Milik Negara/Daerah; 4. Keputusan Presiden RI Nomor 103 Tahun 2001 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Kewenangan, Susunan Organisasi, dan Tata Kerja Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 145 Tahun 2015; 5. Keputusan Presiden RI Nomor 110 Tahun 2001 tentang Unit Organisasi dan Tugas Eselon I Lembaga Pemerintah Non Departemen, sebagaimana telah beberapa kali diubah, terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor 4 Tahun 2013; 6. Keputusan Presiden Nomor 162/M Tahun 2014 tentang Pemberhentian dan Pengangkatan dari dan dalam Jabatan Struktural Eselon I di Lingkungan Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia;
7. Keputusan Kepala LIPI Nomor 1 Tahun 2014 tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia; 8. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 4/PMK.06/2015 tentang Pendelegasian Kewenangan dan Tanggung Jawab Tertentu dari Pengelola Barang ke Pengguna Barang; 9. Peraturan Menteri Keuangan Nomor 111/PMK.06/2016 tentang Tata Cara Pelaksanaan Pemindahtanganan Barang Milik Negara; 10. Keputusan Kepala LIPI Nomor 21/F/2016 tentang Pendelegasian Kewenangan dan Tanggung Jawab Pengelolaan Barang Milik Negara Tertentu dari Kepala LIPI Selaku Pengguna Barang Kepada Sekretaris Utama LIPI.
Menetapkan
MEMUTUSKAN: : KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA TENTANG PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA BERUPA BARANG PERSEDIAAN PADA PUSAT INOVASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA UNTUK DIHIBAHKAN KEPADA MASYAKARAT.
KESATU
: Menghapus Barang Milik Negara (BMN) berupa barang Persediaan dari Daftar Barang Kuasa Pengguna pada Pusat Inovasi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan Kepala ini.
KEDUA
: Pelaksanaan tindak lanjut penghapusan BMN sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU dilakukan oleh Panitia Hibah yang telah ditetapkan dengan Keputusan Kepala Pusat Inovasi LIPI Nomor B-1233/JI.4/KP/I/2016, dengan cara : a. Dihapuskan/dikeluarkan dari Aplikasi Persediaan Kuasa Pengguna Barang Pusat Inovasi LIPI; b. Melaporkan pelaksanaan Hibah BMN kepada Pengelola Barang cq. Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Bogor paling lama 1 (satu) bulan sejak Keputusan Kepala ini ditandatangani dengan melampirkan Naskah Hibah, Berita Acara Serah Terima dan Salinan Keputusan Kepala LIPI tentang Penghapusan BMN berupa Barang Persediaan pada Pusat Inovasi LIPI untuk dihibahkan ke Masyarakat; c. Menyampaikan fotokopi Berita Acara Serah Terima kepada Menteri Keuangan c.q. Direktur Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko selaku Unit Akuntansi Kuasa Pengguna Anggaran.
KETIGA
: Keputusan Kepala ditetapkan.
LIPI
ini
mulai
berlaku
pada
tanggal
Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 13 Desember 2016 KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ttd. ISKANDAR ZULKARNAIN
SALINAN 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Keputusan Kepala ini disampaikan kepada : Direktur Jenderal Kekayaan Negara-Kementerian Keuangan RI; Direktur Jenderal Perbendaharaan-Kementerian Keuangan RI; Sekretaris Utama LIPI; Kepala Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang Bogor; Inspektur LIPI; Kepala Biro Umum LIPI; Kepala Pusat Inovasi LIPI; Panitia Penghapusan BMN di Pusat Inovasi LIPI.
Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, ttd. Nur Tri Aries Suestiningtyas
SALINAN LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA NOMOR 1674/C/2016 TENTANG PENGHAPUSAN BARANG MILIK NEGARA BERUPA BARANG PERSEDIAAN PADA PUSAT INOVASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA UNTUK DIHIBAHKAN KEPADA MASYARAKAT DAFTAR BARANG MILIK NEGARA BERUPA BARANG PERSEDIAAN PADA PUSAT INOVASI LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA UNTUK DIHIBAHKAN KEPADA MASYARAKAT
No.
Kode Barang (Persediaan)
NUP
Nama Barang
Merk/Type
Pembangkit Listrik Hibrida Berbasis Energi Terbarukan di Jawa Barat ke Yayasan Ar-Raudhotun Nur 1 117128 000314 Battery Deep Cycle VRLA AGM 12V, 100Ah@10hr 12 years 1010501008 floating design life, meet with IEC, JIS.BS and Eurobat standard. Cell Per Unit : 6 Voltage Per Unit : 12 Capacity : 100 Ah@20hr-rate to 1.80V per cell @25°C Weight : Approx. 29.0 Kg Max. Discharge Current :1000 A (5 sec) Internal Resistance : Approx. 4 m Ohm Operating Temperature Range : Discharge : -40°C - 60°C Charge: -20°C - 50°C Storage: -40°C - 60°C Normal Operating Temperature Range : 25°C ± 5°C Float charging Voltage : 13.6 to 13.8 VDC/unitAverage at 25°C Recommended Maximum Charging Current Limit : 30 A Equalization and Cycle Service : 14.2 to 14.4 VDC/unit Average at 25°C Self Discharge: Valve Regulated Lead Acid (VRLA) batteries can be stored for more than 6 months at 25°C. Self-d is charge ratio less than 3% per month at 25°C. Please charge batteries before using. Terminal : Terminal F5/F12 Container Material : A.B.S. (UL94-HB), Flammability resistance of UL94-V1 can be available upon request. Dimension (mm): 332 (L) X 174(W) x 239 (H)
Tahun Perolehan
Jumlah Barang
Satuan Barang
2015
12
buah
Harga Perolehan Harga Satuan
3.337.600
Jumlah
40.051.200
Kondisi Barang
Baik
Keterangan
Dihibahkan ke Yayasan ArRaudhotun Nur, Kp. Sipon No. 938 RT/RW 002/010, Desa Bayongbong, Kec. Bayongbong, Garut 44162 dengan Naskah Hibah antara Pusat Inovasi LIPI dengan Yayasan ArRaudhotun Nur Nomor B2412/JI.4/UM/X/2016 dan Berita Acara Serah Terima Nomor B2411/JI.4/UM/X/2016
1
No. 2
Kode Barang (Persediaan) 117128 1010501008
NUP
Nama Barang
000315 Modul Photovoltaic
Merk/Type SP 200W (P) 24V, Poly-Crystaline Max.Voltage (Vmp): 37.1V Max.Current (Imp): 5.41A Short circuit current(Isc): 5.70A Open circuit voltage(Voc): 45.3V Max.Power(Pmax): 200 Wp Max.system voltage: 1000VDC Operating Temperature: -40oC to +85oC Solar cell: Poly-crystaline 156mmx156mm No.of cell: 72 (12x6) LxWxH : 11580 x 808 x 35 (mm) Weight: 15 Kg
Tahun Perolehan
Jumlah Barang
Satuan Barang
2015
16
buah
Harga Perolehan Harga Satuan 3.337.600
Jumlah 53.401.600
Kondisi Barang
Keterangan
Baik
2
No.
Kode Barang (Persediaan)
NUP
Nama Barang
Merk/Type Spesifikasi: LINE MODE: - Input waveform: Sinusoidai (Utility or generator) -Norminal lnput Voltage : 220VAC/230VAC - Low Line Disconnect : 155VAC±4% - Low Line Re-connect : 164VAC±4% - High Line Disconnect : 272VAC±4% - High Line Re-connect : 260VAC±4% - Max.AC Input Voltage : 270Vrms - Nominal Input Frequency : 50HZ/60HZ - Low Line Frequency Disconnect : 40±0.3HZ - Low line Frequency Re-connect : 42±0.3HZ - High Line Frequency Disconnect : 75±0.3HZ - High Line Frequency Re-connect : 80±0.3HZ - Output wave : As same as Input Wave form - Over-Load protection (SMPS Load) : Circuit breaker - Output Short Circuit Protection : Circuit breaker - Efficiency : >95% - Transfer Time DC/AC AC/DC : 10ms(typical) - Pass through Without Battery : Yes - Max Bypass Overload Current : 40A INVERTER MODE: - Output Waveform : Pure Sine Wave - Rated Output Power (W) : 3000W - Power Factor : 1 - Nominal Output Voltage : 230VAC ± 10% - Nominal Output Frequency : 50/60Hz ± 0.3Hz - Auto Tracking Main Freuency : Following Main First Connection 50Hz@40-54Hz ; 60Hz@58-80Hz - Output Voltage Regulation : ±10%rms -Charge Nominal Efficiency: Input Voltage:>80% 0Vdc - 140Vdc Allowable Battery Voltage on Sense Wires: 0Vdc - 64Vdc Standby/Operating Current of the Controller: 2mA - 7mA Charging Amperes: 0.005A - 25A Total Charging Efficiency: 98.9% - 99.8%
Tahun Perolehan
Jumlah Barang
Satuan Barang
2015
1
set
2015
2
buah
3
117128 1010501008
000316 Super Transformer Low Frequency Inverter 3000W
4
117128 1010501008
000317 Charge Controller Modul
5
117128 1010501008
000318 Alumunium siku
Uk 40x40x4mm
2015
23
6
117128 1010501008
000319 Alumunium siku
Uk 30x30x3mm
2015
7
117128 1010501008
000320 Kawat
sling baja
8
117128 1010501008
000321 Angker pengencang
9
117128 1010501008
000322 Baud + Mur
Harga Perolehan Harga Satuan
Jumlah
Kondisi Barang
15.198.000
15.198.000
Baik
9.655.200
19.310.400
Baik
Batang
298.000
6.854.000
Baik
25
Batang
226.480
5.662.000
Baik
2015
100
m
7.152
715.200
Baik
Diameter 12X 600mm
2015
10
buah
29.800
298.000
Baik
M10
2015
1
Lot
357.600
357.600
Baik
Keterangan
3
No.
Kode Barang (Persediaan)
NUP
Nama Barang
Merk/Type
Tahun Perolehan
Jumlah Barang
Satuan Barang
Harga Perolehan Harga Satuan
Jumlah
Kondisi Barang
10
117128 1010501008
000323 Baud + Mur
M8
2015
1
Lot
357.600
357.600
Baik
11
117128 1010501008
000324 Grounding
nilai pentanahan maks 2ohm
2015
2
titik
2.741.600
5.483.200
Baik
12
117128 1010501008
000325 Eletroda
RB 2,5 mm
2015
1
box
238.400
238.400
Baik
13
117128 1010501008
000326 Plat eser
Uk 12X20X20mm
2015
45
kg
23.840
1.072.800
Baik
14
117128 1010501008
000327 Multiplek
12mm
2015
4
lbr
220.520
882.080
Baik
15
117128 1010501008
000328 Pipa
BSP Medium dia.100mm reduce 50mm
2015
1
btg
1.907.200
1.907.200
Baik
16
117128 1010501008
000329 MCCB
4P 20A,10kVA
2015
1
Buah
1.192.000
1.192.000
Baik
17
117128 1010501008
000330 Fuse Control
2A
2015
8
Buah
41.720
333.760
Baik
18
117128 1010501008
000331 Power meter
Power meter
2015
1
Buah
3.409.120
3.409.120
Baik
19
117128 1010501008
000332 Current Transformer
20/5A
2015
3
Buah
381.440
1.144.320
Baik
20
117128 1010501008
000333 Indicator
(Red, Yellow, Blue), 1PH/220V
2015
3
Buah
41.720
125.160
Baik
21
117128 1010501008
000334 MCB
3P 20A, 10kA
2015
1
Buah
715.200
715.200
Baik
22
117128 1010501008
000335 MCB
1P 16A, 10kA
2015
9
Buah
339.720
3.057.480
Baik
23
117128 1010501008
000336 Busbar Copper
C/W ISOLASI HAETSRINK
2015
1
Lot
929.760
929.760
Baik
24
117128 1010501008
000337 Box Panel
IP 54
2015
1
Lot
1.859.520
1.859.520
Baik
25
117128 1010501008
000338 kabel feeder Dari PP- NYFGbY 4 x10mm2 INVERTER ke PP DAYA (EXT)
2015
120
m
190.720
22.886.400
Baik
26
117128 1010501008
000339 kabel feeder Dari PP- NYY 4x4mm2 (3 Line) INVERTER ke TB MODUL CELL
2015
60
m
83.440
5.006.400
Baik
27
117128 1010501008
000340 Terminal Box Daya
2015
3
Buah
417.200
1.251.600
Baik
600x400x200
Keterangan
4
No.
Kode Barang (Persediaan)
NUP
Nama Barang
Merk/Type
Jumlah Barang
Satuan Barang
455
unit
2015
2
Tahun Perolehan
Jumlah Sub Total Pekerjaan Deep Well/Pengeboran Sumur Dalam (1 Unit ) A PEKERJAAN PERSIAPAN 28 117128 000295 Pek. Geo Listrik 1010501008
Harga Perolehan Harga Satuan
Jumlah
Kondisi Barang
47.538.152
193.700.000
paket
5.593.000
11.186.000
Baik
29
117128 1010501008
000296 Mobilisasi dan demobilisasi
2015
1
ls
4.760.000
4.760.000
Baik
30
117128 1010501008
000297 Pek. Persiapan c/w spulbak ,Air kerja dan Pembersihan lokasi
2015
1
ls
8.925.000
8.925.000
Baik
2015
100
Mtr
400.325
40.032.500
Baik
292.775
29.277.500
Baik
5.377.500
5.377.500
Baik
235.057
23.505.700
Baik
B 31
PEKERJAAN PENGEBORAN 117128 000298 Pengeboran Pilot Hole 1010501008 dia 6"
32
117128 1010501008
000299 Pengeboran reaming hole dia 10"
2015
100
Mtr
33
117128 1010501008
000300 Logging Test
2015
1
ls
34
117128 1010501008
000301 Pekerjaan Pemasangan pipa casing PVC AW 6"
2015
100
mtr
35
117128 1010501008
000302 Pekerjaan Grouting
2015
1
ls
1.792.500
1.792.500
Baik
36
117128 1010501008
000303 Pekerrjaan gravel pack
2015
1
ls
2.737.000
2.737.000
Baik
37
117128 1010501008
000304 Pekerjaan jetting/compresor(flas hing)
2015
1
ls
4.165.000
4.165.000
Baik
38
117128 1010501008
000305 Pekerjaan Pumping
2015
1
ls
2.380.000
2.380.000
Baik
39
117128 1010501008
000306 Pemasangan pompa submersible Sek. Grounfos/Franklin
2015
1
Unit
27.013.000
27.013.000
Baik
40
117128 1010501008
000307 Pemasangan pipa discharge GIP Medium 40mm
2015
90
mtr
201.597
18.143.730
Baik
Type : Vertical Multistage Kap : 120 lpm Head max :1000m Rating Nominal 220V.1,5 Hp,50Hz
Keterangan
Dihibahkan ke Yayasan ArRaudhotun Nur, Kp. Sipon No. 938 RT/RW 002/010, Desa Bayongbong, Kec. Bayongbong, Garut 44162 dengan Naskah Hibah antara Pusat Inovasi LIPI dengan Yayasan ArRaudhotun Nur Nomor B2412/JI.4/UM/X/2016 dan Berita Acara Serah Terima Nomor B2411/JI.4/UM/X/2016
5
No.
Kode Barang (Persediaan)
NUP
Nama Barang
Merk/Type
Tahun Perolehan
Jumlah Barang
Satuan Barang
2015
1
Unit
Harga Perolehan Harga Satuan
Jumlah
Kondisi Barang
Keterangan
5.258.000
5.258.000
Baik
Meter
38.957
3.506.130
Baik
100
Meter
22.347
2.234.700
Baik
2015
1
buah
627.230
627.230
Baik
000312 Pek Bak Penutup Sumur c/w Manhole
2015
1
ls
2.390.000
2.390.000
Baik
000313 Aksesoris dan Peralatan Bantu
2015
1
ls
3.585.000
3.585.000
Baik
594
unit
75.794.288
196.896.490
2015
1
unit
9.900.000
9.900.000
Baik
Dihibahkan ke PT Alam Cimelati Desa Pasawahan, Kec.Cicurug, Kab.Sukabumi - Jawa Barat dengan Naskah Hibah antara Pusat Inovasi LIPI dengan PT Alam Cimelati Nomor B-2408/JI.4/UM/X/2016 dan 017/ALCIM/2016, Berita Acara Serah Terima Nomor B2407/JI.4/UM/X/2016
2015
1
unit
9.900.000
9.900.000
Baik
Dihibahkan ke CV Timang Agung Br Sangging Simantri 027, Kelating Sangging, Kerambitan, Tabanan Bali dengan Naskah Hibah antara Pusat Inovasi LIPI dengan CV Timang Agung Nomor B2404/JI.4/UM/X/2016 dan Berita Acara Serah Terima Nomor B2403/JI.4/UM/X/2016
41
117128 1010501008
000308 Panel Kontrol Pompa c/w wlc
Manual Motor cicuit Breaker+ aux Swich Magnetic Contactor Water level kontrol Selector Auto-man Push Button NO/NC ilumination Probe WLC Sistem Wiring Box Panel 600x400x200
42
117128 1010501008
000309 Kabel motor NYHY 3x4mm2
2015
90
43
117128 1010501008
000310 Kabel elektroda NYYHY 3x1,5 mm2
2015
44
117128 1010501008
000311 Gate Valve dia 1 1/2"
45
117128 1010501008
46
117128 1010501008
Jumlah Sub Total Pengembangan Usaha Produksi Starter (Biang Induk) 47 117128 000294 Alat Pembuatan 1010501008 Pupuk Organik Hayati (POH)
Pupuk Organik Hayati Dalam Bentuk Cair Dan Powder Desain Pengaduk Pupuk: 1. Aerator LP - 20 Dengan Kapasitas 320 Liter 2. Toren Penguin 320 Liter 3. Rak Knock Down Stainless Steel Siku 40 mm x 40 mm, P 75 cm, L 75 cm, T 35 cm Total Max Beban 400 kg 4. Motor Gear Box 100 V / 220 V Speed rpm 1200 rpm Rejuser Out 24 rpm - 30 rpm
Desain Pengaduk Pupuk: 1. Aerator LP - 20 Dengan Kapasitas 320 Liter 2. Toren Penguin 320 Liter 3. Rak Knock Down Stainless Steel Siku 40 mm x 40 mm, P 75 cm, L 75 cm, T 35 cm Total Max Beban 400 kg 4. Motor Gear Box 100 V / 220 V Speed rpm 1200 rpm Rejuser Out 24 rpm - 30 rpm
6
No.
Kode Barang (Persediaan)
NUP
Harga Perolehan
Tahun Perolehan
Jumlah Barang
Satuan Barang
Desain Pengaduk Pupuk: 1. Aerator LP - 20 Dengan Kapasitas 320 Liter 2. Toren Penguin 320 Liter 3. Rak Knock Down Stainless Steel Siku 40 mm x 40 mm, P 75 cm, L 75 cm, T 35 cm Total Max Beban 400 kg 4. Motor Gear Box 100 V / 220 V Speed rpm 1200 rpm Rejuser Out 24 rpm - 30 rpm
2015
1
unit
9.900.000
9.900.000
Baik
Dihibahkan ke PT. Great Giant Pineapple - Jl. Raya Lintas Terbanggi Besar Lampung Tengah dengan Naskah Hibah antara Pusat Inovasi LIPI dengan PT. Great Giant Pineapple Nomor B2406/JI.4/UM/X/2016 dan 08/SUST/EXT/X/2016, Berita Acara Serah Terima Nomor B2405/JI.4/UM/X/2016
Desain Pengaduk Pupuk: 1. Aerator LP - 20 Dengan Kapasitas 320 Liter 2. Toren Penguin 320 Liter 3. Rak Knock Down Stainless Steel Siku 40 mm x 40 mm, P 75 cm, L 75 cm, T 35 cm Total Max Beban 400 kg 4. Motor Gear Box 100 V / 220 V Speed rpm 1200 rpm Rejuser Out 24 rpm - 30 rpm
2015
1
unit
9.900.000
9.900.000
Baik
Dihibahkan ke Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) "Usaha Bersama" Desa Masingai II, Kec. Upau, Kab.Tabalong, Kalimantan Selatan dengan Naskah Hibah antara Pusat Inovasi LIPI dengan Gapoktan Usaha Bersama Nomor B2410/JI.4/UM/X/2016 dan Berita Acara Serah Terima Nomor B2409/JI.4/UM/X/2016
Jumlah Sub Total
4
unit
39.600.000
39.600.000
Jumlah Total
1.053
unit
162.932.440
430.196.490
Nama Barang
Merk/Type
Harga Satuan
Jumlah
Kondisi Barang
Keterangan
KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA, ttd. ISKANDAR ZULKARNAIN Salinan sesuai dengan aslinya Kepala Biro Kerja Sama, Hukum, dan Humas, ttd. Nur Tri Aries Suestiningtyas
7