SILABUS KURIKULUM KEAHLIAN KOMPUTER KEAHLIAN PEMROGAMAN JAVA
Bulan 1 : Dasar Pemrogaman Java Bulan 2 : Dasar Pemrogaman Java Bulan 3 : Java Swing J-Frame (GUI) Netbeans Bulan 4 : Java Swing J-Frame (GUI) Netbeans Bulan 5 : Java Database Netbeans Bulan 6 : Java Database Netbeans Bulan 7 : Dasar Pemrogaman PHP Bulan 8 : Pemrogaman PHP Bulan 9 : Pemrogaman PHP
Keterangan Hitungan jam = 1 Hari penuh mulai jam 8 – 5 sore Ujian dan Evaluasi ujian diadakan setiap akhir bulan
BULAN 1 Materi : Dasar Pemrogaman Java Target : Siswa sudah bisa menerapkan function dasar String, If, If else, Switch, Case dan For
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Pengenalan Java a. Instalasi Sofware Netbeans dan Java b. Pengenalan Pemrograman Java c. Penjelasan untuk class , public , static,void , main ,args 2. Hari 2 - Pengenalan Variabel dan Tipe data a. Penjelasan Tipe data Integer , Floating Point , boolean b. Penjelasan tentang identifier / variabel dan pendeklarasian variabel 3. Hari 3 - Pengenalan Operator Aritmatika dan Function output (System.out.println) a. Penjelasan Operator Aritmatika untuk (+,-,*,/,%) b. Penjelasan dan Penulisan function output pada Java 4. Hari 4 - Pengenalan Function String a. Membuat Objek String b. Menggabungkan Objek String c. Membanding dua objek String yang berbeda 5. Hari 5 - Latihan dan tugas untuk Function String 6. Hari 6 - Implementasi Operator Aritmatika menggunakan Function String a. Membuat Operasi Penjumlahan , pengurangan , perkalian dan pembagian b. Menggabungkan Operator aritmatika dengan Function output
Minggu ke- 2 1. Hari 1 - Pengenalan Function Conditional/Pengkondisian a. Penjelasan Pengkondisian dengan menggunakan If b. Penjelasan Pengkondisian dengan menggunakan if dan else 2. Hari 2 - Pengenalan Function Conditional/Pengkondisian a. Penjelasan Pengkondisian dengan menggunakan if dan else if 3. Hari 3 - Latihan dan Tugas untuk Function Pengkondisian 4. Hari 4 - Latihan dan Tugas untuk Function Pengkondisian 5. Hari 5 - Pengenalan Function Conditional/Pengkondisian a. Penjelasan Pengkondisian dengan menggunakan If b. Penjelasan Pengkondisian dengan menggunakan if dan else 6. Hari 6 - Latihan dan tugas Function Switch dan case
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Latihan dan tugas Function Switch dan case 2. Hari 2 - Pengenalan Function Looping(Pengulangan) a. Penjelasan function pengulangan menggunakan for b. Penjelasan function pengulangan menggunakan while 3. Hari 3 - Latihan dan tugas Function Looping 4. Hari 4 - Latihan dan tugas Function Looping
5. Hari 5 - Pengenalan Function Array a. Penjelasan mendeklarasikan dan mendefinisikan array b. Penjelasan Array satu dimensi 6. Hari 6 - Pengenalan Function Array a. Penjelasan Array dua dimensi b. Penjelasan Array multi dimensi
Minggu ke-4 1. Hari 1 - Latihan dan tugas Array satu dimensi 2. Hari 2 - Latihan dan tugas Array dua dan multi dimensi 3. Hari 3 - Review ulang untuk materi Pertama sampai Array 4. Hari 4 - Review Ulang untuk materi Pertama sampai Array 5. Hari 5 - Mini test untuk materi Operator , String dan Array 6. Hari 6 - Mini test untuk materi Conditional
BULAN 2 Materi : Dasar Pemrograman Java Target : Siswa mampu menguasai logika perulangan dan fungsi Scanner, Date dan Time
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Penjelasan Function inputan pada java a. Penjelasan tentang “import” statement untuk memanggil source code b. Penulisan import statement untuk scanner c. Penulisan function inputan 2. Hari 2
-
Implementasi untuk Statement Scanner a. Menerapkan Statemen scanner pada materi if
3. Hari 3 - Latihan dan tugas untuk penulisan statement Scanner untuk function if 4. Hari 4 - Implementasi untuk Statement Scanner a. Menerapkan Statemen scanner pada Materi String 5. Hari 5 - Latihan dan tugas untuk penulisan statemen Scanner untuk function String 6. Hari 6 - Latihan dan tugas untuk penulisan statemen Scanner untuk function If dan String Minggu ke-2 1. Hari 1 - Pengenalan Function date & Time a. Penulisan function untuk mengetahui waktu sekarang b. Penulisan function untuk mengetahui waktu lebih spesifik 2. Hari Kedua - Pengenalan singkat tentang beberapa Character pada String a. Penulisan untuk membuat Bakcspace,Tab,Blakcslahs, Koment satu baris dan Komentar beberapa baris 3. Hari 3 - Pengenalan Logika Perulangan a. Penjelasan Logika Perulangan b. Penulisan untuk function Conditional(for,while) untuk membuat Piramida * 4. Hari 4 - Logika Perulangan a. Pembuatan Segitiga * menggunakan Logika perulangan 5. Hari 5 - Logika Perulangan a. Pembuatan Variasi Segitiga * (Sama kaki , terbalik dll) menggunakan Logika perulangan 6. Hari 6 - Latihan untuk Logika Perulangan a. Penerapan Function Scanner pada Conditional(for,Whil)
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Latihan untuk Logika Perulangan 2. Hari 2 - Latihan untuk Logika Perulangan 3. Hari 3 - Tugas untuk penerapan Character dan Function Date & Time 4. Hari 4 - Tugas untuk penerapan Character dan Function Date & Time 5. Hari 5 - Tugas untuk membuat Variasi dari Logika Perulangan 6. Hari 6 - Tugas untuk membuat Variasi dari Logika Perulangan
Minggu ke-4 1. Hari 1 - Review dari awal materi sampai akhir 2. Hari 2 - Review dari awal materi sampai akhir 3. Hari 3 - Mini Test dari awal materi sampai akhir 4. Hari 4 - Mini Test dari awal materi sampai akhir 5. Hari 5 - Mini test dari awal materi sampai akhir 6. Hari 6 - Ujian evaluasi untuk Dasar Pemrograman Java
BULAN 3 Materi : Java Swing J-Frame (GUI) Netbeans Target : Siswa sudah bisa menerapkan struktur J. Frame
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Pengenalan tentang Java Swing dan GUI a. Pengenalan Komponen J-Frame pada Netbeans b. Membuat satu contoh J-Frame pada Netbeans c. 2. Hari 2 - Pengenalan struktur J-Frame a. Pengenalan J-Lable pada J-Frame b. Penulisan dan Contoh Menampilkan pesan menggunakan J-label 3. Hari 3 -
Implementasi Function String dan J-Lable a. Implementasi Function String dan J-Lable J-Frame pada Netbeans b. Membuat satu contoh J-frame pada Netbeans
4. Hari 4 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Pengenalan J-TextField dan J-Button pada J-Frame b. Penjelasan Penggunaan J-Textfield dan J-Button pada J-Frame 5. Hari 5 - Implementasi Function String dan J-Textfield a. Menerapkan Function String dengan J-TextField b. Menampilkan Pesan melalui J-Textfield dan menampilkan ke J-Lable 6. Hari 6 - Latihan dan Review untuk Struktur J-Lable dan J-TextField Minggu ke-2 1. Hari 1 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Pengenalan J-PasswordField dan JcheckBox pada J-Frame
b. Penjelasan menggunakan JpasswordField dan JcheckBox 2. Hari 2 - Implementasi Function String dan J-PasswordField a. Menerapkan Function String dengan J-TextField b. Membuat Halaman Login sederhana menggunakan J-PasswordField dan JcheckBox 3. Hari 3 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Pengenalan J-RadioButton dan J-TextArea pada J-Frame b. Penjelasan penggunaan dan pembuatan J-RadioButton 4. Hari 4 - Penjelasan Lebih lanjut Struktur J-RadioButton dan J-TextArea a. Penjelasan komponen enable dan disable b. Membuat J-Text Area bisa diedit atau tidak 5. Hari 5 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Penjelasan Image Icon pada J-Frame b. Menampilkan Gambar pada J-Frame dengan menggunakan J-Lable 6. Hari 6 - Implementasi Function Array pada J-Frame a. Menampilkan Beberapa Gambar secara berurutan menggunakan ImageIcon b. Implementasi Array untuk menavigasi gambar
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Penjelasan Penggunaan J-ToggleButton b. Pembuatan dan Penerapan J-ToggleButton pada J-Frame c. Menampilkan ImageIcon melalui J-ToggleButton 2. Hari 2 - Penjelasan lebih lanjut J-ToggleButton a. Membuat J-ToggleButton Keadaan hidup dan Mati b. Merubah Gambar ketika J-ToggleButton keadaan hidup atau mati
3. Hari 3 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Penjelasan JcomboBox dan J-List b. Pembuatan dan menerapkan J-comboBox dan J-list 4. Hari 4 - Pejelasan Lebih Lanjut J-ComboBox dan J-List a. Membuat Form sederhana untuk menambahkan Item b. Membuat button add dan delete untuk menambahkan dan menghapus item dari Jcombo Box dan J-List 5. Hari 5 - Latihan dan review untuk J-ComboBox dan J-List 6. Hari 6 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Penjelasan J-EditorPane dan J-TextPane pada J-Frame b. Pembuatan dan menerapkan J-EditorPane dan J-TextPane
Minggu ke-4 1. Hari 1 - Penjelasan lebih lanjut J-EditorPane dan J-TextPane a. Menggunakan J-EditorPane dan J-TextPane untuk menampilkan suatu halaman Web (Html page) b. Menampilkan gambar melalui ImageIcon menggunakan J-EditorPane 2. Hari 2 - Pengenalan Struktur J-Frame a. Penjelasan J-Tree pada J-Frame b. Pembuatan dan penerapan J-Tree 3. Hari 3 - Penjelasan Lebih lanjut J-Tree a. Membuat button untuk menerapkan add dan remove nodes pada J-Tree b. Membuat button update untuk menerapkan edit nodes pada J-Tree 4. Hari 4 - Latihan dan review untuk J-Tree
5. Hari 5 - Latihan untuk penggunaan J-PasswordField pada J-Frame 6. Hari 6 - Tugas menerapkan kombinasi antara J-TextField , function If dan J-Button
BULAN 4 Materi : Java Swing J-Frame (GUI) Netbeans Target : Siswa sudah bisa menerapkan sistem dasar add, update, delete row pada tabel
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Menu Control pada J-Frame a. Penjelasan pembuatan menu/action bar pada J-Frame b. Penjelasan pembuatan layut J-Frame 2. Hari 2 - Review dan pengulangan materi Menu Control pada J-Frame 3. Hari 3 - Tabel pada J-Frame a. Penggambaran pembuatan tabel b. Penjelasan menambahkan dan mengubah data pada table 4. Hari 4 - Tabel pada J-Frame a. Delete data pada tabel b. Penjelasan warning message jika ada form yang tidak terisi 5. Hari 5 - Review untuk pembuatan tabel pada J-frame 6. Hari 6 - Review untuk sistem add,update , delete row pada tabel -
Minggu ke-2 1. Hari 1 - Tugas pembuatan baru tabel dan sistem add, update, delete row pada tabel
2. Hari 2 - Tugas pembuatan baru tabel dan sistem add,update,delete row pada table 3. Hari 3 - Pengenalan Function JOptionPane a. Penjelasan penulisan function JOptionPane b. Pembuatan popup message berdasarkan function JOptionPane 4. Hari Keempat - Implementasi JOptionPane pada J-Frame a. Menerapkan JOptionPane pada pop up message untuk menampilkan data 5. Hari Kelima - Implementasi JOptionPane pada J-Frame a. Menerapkan JOptionPane pada pop up message pada form list 6. Hari Keenam - Implementasi JOptionPane pada J-Frame a. Menerapkan JOptionPane pada pop up message pada add,update , delete row table b. Menerapkan JOptionPane pop up warning ,error dan information message
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Implementasi JOptionPane pada J-Frame a. Menerapkan pop up message confirm dialog pada J-Frame 2. Hari 2 - Penjelasan Checkbox dan Form Editable a. Penerapan function form editable pada Jframe 3. Hari 3 - Tugas Operator berdasarkan checkbox dan form editable 4. Hari 4 - Tugas Operator berdasarkan checkbox dan form editable 5. Hari 5 - Review Materi a. Review materi string dan J-label pada J-Frame b. Reveiw menampilkan pesan melalui J-Label 6. Hari 6 - Review Materi a. Review penggunaan button,Jtextfield dan jPasswordfield pada J-Frame b. Review penggunaan checkbox dan menampilkan pesan pada J-Frame
Minggu ke-4 1. Hari 1 - Review Materi a. Review membuat list data dan inputan pada J-Frame 2. Hari 2 - Review Materi a. Review pembuatan tabel dan input data pada J-Frame 3. Hari 3 - Review Materi sistem add,update,delete row table pada J-Frame 4. Hari 4 - Latihan dan Tugas untuk persiapan ujian evaluasi Materi J-Frame 5. Hari 5 - Latihan dan Tugas untuk persiapan ujian evaluasi Materi J-Frame 6. Hari 6 - Ujian Evaluasi untuk materi J-Frame
BULAN 5 Materi : Java Database Netbeans Target : Siswa sudah bisa menerapkan fungsi SQL Syntax pada database netbeans
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Pengenalan Database Java a. Penjelasan penggunaan Database b. Pembuatan database pada java netbeans 2. Hari 2 - Pengenalan SQL a. Penjelasan SQL syntax pada database b. Penulisan SQL syntax pada project netbeans 3. Hari 3 - Penjelasan Struktur tabel database a. Pembuatan tabel pada database
b. Penjelasan beberapa tipe data pada Tabel (Varchar,null,dll) 4. Hari 4 - Pembuatan sederhana Database SQL dan project Java a. Penulisan koneksi antara database dan project java 5. Hari 5 - Pembuatan sederhana Database SQL dan project Java a. Penerapan sql insert dan membuat form untuk input data 6. Hari 6 - Pembuatan sederhana Database SQL dan Project Java a. Penerapan sql insert dan membuat form untuk input data
Minggu ke-2 1. Hari 1 - Pembuatan sederhana Database SQL dan Project Java a. Penerapan sql insert dan membuat form untuk input data 2. Hari 2 - Pembuatan sederhana Database SQL dan project Java a. Penerapan sql update dan form edit data 3. Hari 3 - Pembuatan sederhana Database SQL dan project Java a. Penerapan sql update dan form edit data 4. Hari 4 - Pembuatan sederhana Database SQL dan project Java a. Penerapan sql update dan form edit data 5. Hari 5 - Instalasi beberapa komponen untuk kelanjutan Database a. Instalasi Xampp Mysql untuk Database Java 6. Hari 6 - Pembuatan Sederhana Database Mysql dengan project Java a. Koneksi database dengan project java b. Menambahkan Library Mysql pada Project yang dibuat
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Pembuatan sistem login Sederhana menggunakan Database a. Pembuatan Database dan tabel pada Mysql b. Pembuatan Form Login utama 2. Hari 2 - Pembuatan sistem Login Sederhana menggunakan Database a. Koneksi antara Database yang telah dibuat dengan project java 3. Hari 3 Pembuatan sistem Login sederhana menggunakan Database a. Implementasi fungsi SQL “Select dan Where” untuk memanggil table 4. Hari 4 Pembuatan sistem Login sederhana menggunakan Database a. Menambahkan fungsi if untuk seleksi user yang masuk dan tidak 5. Hari 5 Penjelasan tentang koneksi antar form menggunakan menu a. Pembuatan menu pada J-frame yang telah dibuat 6. Hari 6 Penjelasan tentang koneksi antar form menggunakan menu a. Implementasi pemanggilan antar object dan class setiap menu
Minggu ke-4
1. Hari 1 Tugas dan Review koneksi database dan java menggunakan mysql 2. Hari 2 Tugas dan Review koneksi antar form menggunakan menu 3.
Hari 3 Tugas dan Review koneksi antar form menggunakan menu
4. Hari 4 Tugas dan Review membuat ulang form login sederhana menggunakan database 5. Hari 5 Tugas dan Review membuat ulang form login sederhana menggunakan database
6. Hari 6 Tugas dan Review membuat ulang form login sederhana menggunakan database
BULAN 6 Materi : Java Database Netbeans Target : Siswa sudah bisa menerapkan konsep OOP dan membuat dasar CRUD menggunakan data base
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Membuat Form add,delete,update dan view a. Membuat database dan tabel untuk penyimpanan data b. Membuat koneksi database dan java project 2. Hari 2 - Membuat form add,delete, update dan view a. Membuat menu dan form pada java project yang akan diproses 3. Hari 3 - Membuat form add,delete,update dan view a. Implementasi sql syntax untuk insert dan select b. Implementasi sql syntax untuk update dan delete 4. Hari 4 - Membuat form add, delete ,update dan view a. Membuat proses tambah dan update data 5. Hari 5 - Membuat form add, delete, update dan view a. Membuat proses View dan delete data 6. Hari 6 - Membuat form add, delete , update dan view a. Menampilkan View data dengan bentuk table
Minggu ke-2 1. Hari 1 - Mengulang Pembuatan form add,delete,update dan view 2. Hari 2 - Mengulang Pembuatan form add,delete,update dan view a. Review untuk beberapa bagian tentang sql syntax 3. Hari 3 - Mengulang Pembuatan form add,delete,update dan view a. Review untuk beberapa penulisan java berbasis object 4. Hari 4 - Mengulang Pembuatan form add,delete,update dan view a. Pemahaman ulang tentang penulisan java antar form 5. Hari 5 - Mengulang Pembuatan form add,delete,update dan view a. Pemahaman ulang tentang penulisan java OOP 6. Hari 6 - Mengulang Pembuatan form add,delete,update dan view a. Review untuk beberapa penulisan syntax sql dan OOP
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Penjelasan importing layout untuk Calendar 2. Hari 2 - Implementasi Form Calendar a. Memasukkan calendar pada form b. Memproses calendar pada database 3. Hari 3 - Penggabungan form login dan form data menjadi satu a. Penjelasan penggunaan satu database dua tabel
4. Hari 4 - Penggabungan form login dan form data menjadi satu a. Membuat table login dan table data pada satu database siswa 5. Hari 5 - Penggabungan form login dan form data menjadi satu a. Memproses Koneksi dengan dua tabel yang berbeda 6. Hari 6 - Penggabungan form login dan form data menjadi satu a. Proses terakhir untuk tabel login dan tabel data dengan satu form
Minggu ke-4 1. Hari 1 - Review ulang untuk keseluruhan materi bulan ke-6 2. Hari 2 - Tugas dan review untuk pembuatan program view data dari database 3. Hari 3 - Tugas dan review untuk pembuatan program berdasarkan tabel yang berbeda 4. Hari 4 - Tugas dan review untuk pembuatan program satu database dua tabel 5. Hari 5 - Mini test 6. Hari 6 - Mini test
BULAN 7 Materi : Dasar Pemrograman PHP Target : Siswa sudah menguasai function dasar pemrogaman PHP, menuasai syntax SQL PHP
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Pengenalan pemrograman PHP a. Penjelasan function dasar php 2. Hari 2 - Pengenalan pemrograman PHP a. Penjelasan function dasar php 3. Hari 3 - Pengenalan singkat Syntax Mysql pada PHP a. Penjelasan untuk pembuatan database melalui local (xampp) b. Penjelasan untuk pembuatan tabel dan pengertian tipe data 4. Hari 4 - Pengenalan singkat Syntax Mysql pada PHP a. Penulisan dan implementasi syntax sql insert dan select pada database (xampp) b. Penulisan dan implementasi syntax sql update , delete dan where pada database (xampp) 5. Hari 5 - Tugas untuk membuat database secara manual 6. Hari 6 - Tugas untuk membuat database secara manual
Minggu ke-2 1. Hari 1 - Pembuatan Sederhana Mysql dan PHP(create,read,update,delete) a. Membuat file koneksi antara php dan mysql b. Penjelasan syntax php koneksi (“mysql_connect”,”mysql_select_db”) 2. Hari 2 - Pembuatan Sederhana Mysql dan PHP(create,read,update,delete) a. Membuat form html tambah untuk memproses tambah data b. Penjelasan singkat tentang action dan method post dan get c. Membuat file proses php untuk memasukkan data 3. Hari 3 - Pembuatan Sederhana Mysql dan PHP (create,read,update,delete) a. Membuat form index untuk proses menampilkan data b. Penjelasan singkat syntax (“mysql_num_rows”,”mysql_query”,”mysql_fetch_assoc”)
4. Hari 4 - Pembuatan Sederhana Mysql dan PHP(create,read,update,delete) a. Membuat form html edit untuk memproses edit data b. Membuat file proses php untuk edit data 5. Hari 5 - Pembuatan Sederhana Mysql dan PHP (create,read,update,delete) a. Membuat form proses untuk hapus data 6. Hari 6 - Pembuatan Sederhana Mysql dan PHP (create,read,update,delete) a. Meninjau ulang dalam untuk mencegah error ketika program dijalankan
Minggu ke -3 1. Hari 1 - Materi Session PHP a. Penjelasan tentang fungsi dan penulisan session 2. Hari 2 - Materi Session PHP a. Penjelasan tetang syntax (“$_SESSION”,”session_destroy”) 3. Hari 3 - Materi Session PHP a. Implementasi fungsi session pada file proses php yang telah dibuat 4. Hari 4 - Materi Session PHP a. Implementasi fungsi session pada file proses php yang telah dibuat 5. Hari 5 - Materi Session PHP a. Review ulang tentang kegunaan dan fungsi session 6. Hari 6 - Materi Session PHP a. Review ulang tentang kegunaan dan fungsi session
Minggu ke-4 1. Hari 1 - Review dan tugas untuk membuat proses data siswa 2. Hari 2 - Review dan tugas untuk membuat proses data siswa 3. Hari 3 - Review dan tugas untuk membuat proses data siswa 4. Hari 4 - Review dan tugas untuk membuat proses data siswa 5. Hari 5 - Review dan tugas untuk membuat proses data siswa 6. Hari 6 - Review dan tugas untuk membuat proses data siswa
BULAN 8 Materi : Pemrograman PHP Target : Siswa sudah bisa membuat log in system dengan menggunakan function session
Minggu ke-1 1. Hari 1 - Login Sistem PHP a. Membuat Database Login b. Membuat tabel dengan field id, username, dan password 2. Hari 2 - Login Sistem PHP a. Membuat form login dengan menggunakan html dan css
3. Hari 3 - Login Sistem PHP a. Implementasi fungsi session pada proses login php 4. Hari 4 - Login Sistem PHP a. Implementasi syntax sql select untuk seleksi user yang masuk 5. Hari 5 - Login Sistem PHP a. Membuat tombol/link untuk logout menggunakan html 6. Hari 6 - Login Sistem PHP a. Membuat proses php untuk logout b. Implementasi fungsi session_destroy
Minggu ke-2 1. Hari 1 - MD5 untuk Login Sistem PHP a. Penjelasan pengertian dan kegunaan fungsi md5 2. Hari 2 - MD5 untuk Login Sistem PHP a. Implementasi penggunaan fungsi md5 pada Login sistem yang telah dibuat 3. Hari 3 - MD5 untuk Login Sistem PHP a. Implementasi penggunaan fungsi md5 pada login sistem yang telah dibuat 4. Hari 4 - MD5 untuk Login Sistem PHP a. Penjelasan tentang database xampp untuk setting manual md5 5. Hari 5 - MD5 untuk Login Sistem PHP a. Penerapan keseluruhan login sistem menggunakan fungsi md5 6. Hari 6 - MD5 untuk Login Sistem PHP
a. Penerapan keseluruhan login sistem menggunakan fungsi md5
Minggu ke-3 1. Hari 1 - Pembuatan simple Web pendataan siswa a. Pembuatan kerangka awal dan alur program dalam suatu sistem 2. Hari 2 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Pembuatan Database dan tabel untuk project 3. Hari 3 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Pembuatan form,index dan halaman utama project 4. Hari 4 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Pembuatan file koneksi untuk php dan mysql 5. Hari 5 - PembuatanWeb pendataan siswa a. Pembuatan proses index dan menampilkan seluruh data pada database 6. Hari 6 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Pembuatan proses untuk menambahkan data
Minggu ke- 4 7. Hari 1 -
Pembuatan Web pendataan siswa b. Menambahkan fungsi session pada setipa file proses php
8. Hari 2 - Pembuatan Web pendataan siswa b. Membuat halaman login dan tabel untuk username
9. Hari 3 -
Pembuatan Web pendataan siswa b. Membuat Proses untuk login user dengan menggunakan fungsi md5
10. Hari 4 -
Pembuatan Web pendataan siswa b. Memberikan penambahan notifikasi/warning untuk user ketika login
11. Hari 5 - Pembuatan Web pendataan siswa b. Membuat link/button logout
12. Hari 6 - Pembuatan Web pendataan siswa c. Menambahkan fungsi session_destroy pada proses logout
BULAN 9 Materi : Pemrograman PHP Target : Siswa sudah bisa menerapkan semua materi PHP untuk membuat web sederhana pendataan siswa
Minggu ke-1 1. Hari 1 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat form user dan tampilan untuk membedakan admin dan user biasa
2. Hari 2 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat form user dan tampilan untuk membedakan admin dan user biasa
3. Hari 3 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat form input data untuk proses memasukkan data siswa
4. Hari 4 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat proses input data php
5. Hari 5 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat form edit data untuk proses edit data
6. Hari 6 -
Pembuatan Aplikasi pendataan siswa a. Membuat proses edit data php
Minggu ke-2 1. Hari 1 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Menambahkan link/button delete pada setiap data 2. Hari 2 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat proses delete php untuk penghapusan data 3. Hari 3 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Menambahkan tabel raport untuk nilai 4. Hari 4 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat tabel tampilan untuk raport per angkatan 5. Hari 5 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat proses php untuk input ,edit , dan delete nilai
6. Hari 6 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Membuat proses php untuk input , edit, dan delete nilai
Minggu ke-3 7. Hari 1 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Proses scripting code dilakukan pada main proses php 8. Hari 2 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Proses scripting code dilakukan pada main proses php 9. Hari 3 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Proses scripting code dilakukan pada main proses php 10. Hari 4 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Proses scripting code dilakukan pada proses tambahan untuk admin dan user 11. Hari 5 - Pembuatan Web pendataan siswa a. Proses scripting code dilakukan pada proses tambahan untuk admin dan user
12. Hari 6 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Proses scripting code dilakukan pada proses tambahan untuk admin dan user
Minggu ke-4 13. Hari 1 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Test menampilkan web melalui local xampp
14. Hari 2 -
Pembuatan Web pendataan siswa a. Test menjalankan setiap proses dari awal sampai akhir
12. Hari Ketiga 15. Hari 3 - Review ulang untuk keseluruhan materi PHP 16. Hari 4 -
Review ulang untuk keseluruhan materi PHP
17. Hari 5 -
Review ulang untuk keseluruhan materi PHP
18. Hari 6 -
Ujian evaluasi terakhir