L .1
Hasil Wawancara Wawancara I Tanggal
: 28 September 2011
Narasumber
: Suhardi Tedja Setiawan, Pemilik (Owner) yang juga berperan sebagai Direktur PT. Mekarindo Abadi Sejahtera
1. Struktur Organisasi PT. Mekarindo Abadi Sejahtera?
2. Pembagian tugas dari masing-masing divisi? 1. Director •
Membuat strategi dan keputusan-keputusan dalam perusahaan.
•
Director juga bertanggung jawab atas aktivitas perusahaan secara keseluruhan.
•
Mengkoordinasikan karyawan agar dapat bekerjasama dalam usaha untuk mencapai tujuan perusahaan.
L .2
•
Memiliki
wewenang
untuk
menerima,
mengangkat
dan
memberhentikan karyawan. 2. Sales & Marketing Manager •
Membuat strategi penjualan dan pemasaran yang tepat untuk meningkatkan penjualan dan pelayanan terhadap pelanggan.
3.
•
Mengawasi kegiatan penjualan dan pemasaran.
•
Mengkoordinasi staf penjualan dan pemasaran.
•
Membuat perjanjian kerjasama dengan pemasok.
Sales & Marketing Staff •
Staf penjualan bertanggung jawab atas kegiatan penjualan.
•
Memasarkan dan mendistribusikan produk.
•
Membina hubungan baik dengan pelanggan.
•
Menagih piutang perusahaan.
4. Finance & Accounting Manager •
Melakukan pengawasan terhadap arus keuangan perusahaan.
•
Bertanggung jawab atas pengelolaan keuangan perusahaan.
•
Memantau tanggal jatuh tempo hutang perusahaan kepada pemasok.
•
Memantau tanggal jatuh tempo hutang pelanggan kepada perusahaan.
•
Mengawasi dan memeriksa pencatatan transaksi sesuai prinsip dan system akuntansi yang berlaku.
•
Membuat laporan pajak perusahaan.
L .3
•
Membuat laporan keuangan perusahaan.
5. Finance staff •
Mencatat keluar masuk aliran kas perusahaan.
•
Menerima penagihan piutang perusahaan dari sales.
•
Menghitung dan membayar gaji karyawan.
•
Membayar hutang perusahaan ke pemasok.
•
Membeli keperluan alat-alat kantor.
•
Menyetor uang ke Bank.
•
Membuat laporan kas yang selanjutnya akan diserahkan ke accounting staff beserta bukti pendukung.
6. Accounting Staff •
Menerima, memeriksa, mencatat dan membukukan semua dokumen yang diterima.
•
Membuat rekapitulasi hutang piutang perusahaan.
•
Mencatat dan membukukan persediaan barang.
•
Membuat laporan untuk finance & accounting manager.
7. Operational Manager •
Mengawasi seluruh kegiatan operasional perusahaan.
•
Mengkoordinasikan seluruh karyawan yang terkait dalam bidang operasional.
8. Driver •
Mengirim barang ke pelanggan (toko) dengan tepat waktu.
•
Mengambil barang yang diretur oleh pelanggan.
L .4
9. Warehouse •
Memesan barang yang stoknya telah habis.
•
Menerima barang yang masuk ke gudang.
•
Mencocokkan barang yang diterima dengan catatan pembelian barang.
•
Mengecek ketersediaan barang di gudang.
•
Mengeluarkan barang dari gudang sesuai dengan catatan pesanan pelanggan.
•
Mempacking barang yang akan dikirim ke pelanggan.
•
Mengatur semua aktifitas yang ada digudang.
3. Proses pemasaran yang terjadi di PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Pemasaran dilakukan di wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi, Bandung, Karawang, Surabaya, Balikpapan, dan kota-kota di Kalimantan. Tetapi pemasaran utamanya di wilayah Jakarta dan sekitarnya. Media promosi atau pemasaran yang digunakan hanyalah berupa pencetakan katalog yang dibagikan kepada beberapa pelanggan setia perusahaan, dimana katalog tersebut akan diberikan hanya pada saat staf sales & marketing mendatangi toko pelanggan. Pencetakan katalog tersebut juga dilakukan sebanyak 1 kali dalam setahun. 4. Apa yang menjadi kendala pada saat ini? PT. Mekarindo Abadi Sejahtera memiliki kendala-kendala yaitu pemasaran yang dilakukan hanya melalui toko sehingga pemasaran dan penjualan produknya hanya terbatas pada pangsa pasar dan daerah tertentu saja. Pelanggan maupun prospectus juga terbatas pada tempat dan waktu tertentu saja. Selain itu, jaringan distribusi yang
L .5
kurang luas, pemasaran dilakukan hanya di beberapa wilayah seperti Jakarta, Bogor, Tangerang, Bekasi, Bandung, Karawang, Surabaya, Balikpapan, dan kota-kota di Kalimantan. Tetapi pemasaran utamanya di wilayah Jakarta dan sekitarnya. 5. Berapa banyak karyawan pada PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? PT. Mekarindo Abadi Sejahtera memiliki 22 orang karyawan, yang terbagi menjadi 1 orang manajer sales & marketing, 1 orang manajer finance & accounting, 1 orang manajer operasional, 9 orang staf sales & marketing, 2 orang staf keuangan, 2 orang staf akuntansi, 2 orang staf gudang atau warehousing, 4 orang supir atau driver.
L .6
Wawancara II Tanggal
: 9 November 2011
Narasumber
: Suhardi Tedja Setiawan, Pemilik (Owner) yang juga berperan sebagai Direktur PT. Mekarindo Abadi Sejahtera; Chicha Lia, Finance & Accounting Manager PT. Mekarindo Abadi Sejahtera
1. Apa yang menjadi kekuatan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? •
Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor alat-alat teknik.
•
Menawarkan beragam jenis produk dengan berbagai merek.
•
Harga produk yang kompetitif.
•
Kualitas produk terjamin.
•
Pelayanan yang baik kepada pelanggan.
2. Apa yang menjadi kelemahan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? •
Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional.
•
PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang.
•
Jaringan distribusi yang kurang luas.
•
Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada.
•
Jumlah stok barang yang terbatas.
3. Apa yang menjadi peluang PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? •
Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%.
•
Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %.
•
Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik,
L .7
perbengkelan
dan
industri
rumah
tangga
sehingga
meningkatkan
permintaan atas alat-alat teknikal. •
Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan.
•
Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal.
4. Apa yang menjadi ancaman PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? •
Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis.
•
Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya.
•
Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi.
•
Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk).
•
Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek.
5. Berapa biaya yang dikeluarkan untuk pemasaran produk PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? PT. Mekarindo Abadi Sejahtera mencetak katalog sebanyak 1 kali dalam setahun. Dimana sekali mencetak sebanyak 250 katalog yang akan disebar ke toko-toko pelanggan. Harga cetak per katalog adalah sebesar Rp 35.000,00. Perhitungan biaya cetak katalog dalam satu tahun adalah: Rp 35.000,00 x 250 = Rp 8.750.000,00 6. Berapa persentase kenaikan atau penurunan tingkat penjualan dan laba bersih PT. Mekarindo Abadi Sejahtera dibandingkan tahun sebelumnya (tahun 2010)?
L .8
Tingkat penjualan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tahun 2011 meningkat sebesar 9% dibandingkan tahun 2010 dan Laba bersih yang diperoleh PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tahun 2011 meningkat sebesar 7% dibandingkan tahun 2010 7. Bagaimana spesifikasi komputer yang ada pada PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? PT. Mekarindo Abadi Sejahtera memiliki 12 komputer untuk mendukung aktivitas bisnisnya. Spesifikasi Perangkat Keras (Hardware) PT. Mekarindo Abadi Sejahtera: Processor
: Intel Pentium4 2,8 Ghz
Hardisk
: 160 GB
Memory
: 2 GB
Operating System
: Microsoft Windows XP
Dilengkapi dengan
: Keyboard, Mouse, Monitor, Printer.
L .9
Wawancara III Tanggal
: 9 Januari 2012
Narasumber
: Suhardi Tedja Setiawan, Pemilik (Owner) yang juga berperan sebagai Direktur PT. Mekarindo Abadi Sejahtera; Chicha Lia, Finance & Accounting Manager PT. Mekarindo Abadi Sejahtera
1. Siapakah yang menjadi pemasok PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Pemasok PT. Mekarindo Abadi Sejahtera adalah PT. Kawan Lama Sejahtera, PT. Multi TEHAKA, PT. Yakin Maju Sentosa, dan importir-importir lokal lainnya. 2. Siapakah yang menjadi pesaing PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Pesaing PT. Mekarindo Abadi Sejahtera seperti PT. Wahana Teknik Abadi, PT. Buana Mas Prestasi, PT. Indah Jaya Teknik Presisi, PT. Aneka Makmur Teknik Nusajaya, PT. Sarana Engineering Indonesia, PT. International Technicalindo, PT. Perkakasku Multi Cemerlang. 3. Apa yang menjadi target PT. Mekarindo Abadi Sejahtera untuk ke depan nya? Target pemasaran PT. Mekarindo Abadi Sejahtera adalah semua toko penjual alatalat teknik yang berada di Pulau Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Bali, terutama toko-toko yang memiliki fasilitas internet dan mengerti cara melakukan pemesanan produk secara online. Selain toko, target pemasaran juga berupa pabrikpabrik dan industri rumah tangga di Pulau Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Bali. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera berusaha untuk mencapai target ini dalam waktu dua tahun kedepan dengan menerapkan e-marketing atau pemasaran dan pemesanan produk secara online.
L .10
4. Apa Visi dan Misi PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Visi PT. Mekarindo Abadi Sejahtera adalah “Menjadi sebuah perusahaan distribusi alat-alat teknik yang dipercaya oleh pelanggan dan memberikan kepuasan untuk kesuksesan pelanggan”. Pernyataan Misi (Mission Statement) PT. Mekarindo Abadi Sejahtera adalah “Menjadi perusahaan distributor alat-alat teknik terbaik di Indonesia dalam menawarkan pengalaman konsumen terbaik di pasar yang kami layani. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera akan memenuhi kebutuhan konsumen atas pelayanan terbaik dengan teknologi yang baik, harga yang kompetitif, kualitas produk yang baik. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera menyediakan lingkungan kerja yang baik dan nyaman untuk para karyawan serta berupaya untuk meningkatkan kesejahteraan karyawan”. 5. Bagaimana proses bisnis PT. Mekarindo Abadi Sejahtera yang sedang berjalan saat ini? Seorang staf penjualan dan pemasaran akan mendatangi pelanggan yang berupa toko, perusahaan, home industry dan lainnya untuk memberikan penawaran dan menanyakan apakah ada pemesanan yang ingin dilakukan oleh pelanggan atau tidak. Pelanggan yang ingin memesan produk, dapat memesan dengan menghubungi staf penjualan dan pemasaran baik melalui telepon, fax, datang langsung ke toko ataupun menunggu kedatangan staf penjualan dan pemasaran. Pelanggan yang ingin melakukan pemesanan akan membuat purchase order, namun untuk pelanggan individual yang datang langsung ke toko untuk memesan produk, akan dilayani oleh staf pemasaran dan penjualan. Staf penjualan dan pemasaran akan mengecek
L .11
ketersediaan produk yang dipesan pelanggan di gudang. Apabila produk yang dipesan tersedia di gudang, maka staf pemasaran dan penjualan akan membuat delivery order sebanyak 3 rangkap yang akan diberikan kepada staf gudang, dimana 1rangkap akan disimpan bagian gudang untuk pengeluaran barang dari gudang, 1 rangkap diberikan kepada supir beserta dengan surat jalan untuk mengirimkan produk yang dipesan kepada pelanggan, delivery order yang dibawa supir akan diberikan kepada pelanggan beserta produk yang dipesan. 1 rangkap delivery order lainnya akan diberikan kepada staf keuangan untuk diarsip. Setelah pelanggan menerima produk yang dipesan dan delivery order, maka pelanggan akan membayar sesuai dengan purchase order kepada staf keuangan, kemudian staf keuangan akan memberikan bukti pembayaran kepada pelanggan. Kemudian staf keuangan akan memberikan bukti-bukti pembayaran kepada staf akuntansi untuk diarsip dan dibuatkan laporanlaporan keuangan perusahaan. Staf gudang akan memesan produk yang stoknya tinggal sedikit kepada pemasok.
L .12
Kuesioner Eksternal Keterangan: Bobot diisi dengan skor: 1 = berpengaruh sangat lemah 2 = berpengaruh lemah 3=berpengaruh kuat 4 = pengaruh sangat kuat Keterangan O1 O2 O1 O3
O1 O4 O1 O5 O2 O3
O2
Pengaruh Terkuat Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara O1 keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara O1 keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara O1 keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara O5 keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia O3 sebanyak 16,1 %. Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia O4
Bobot 2
4
3
2
4
3
L .13
sebanyak 16,1 %. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. O2 Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. O3 Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. O3 Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. T1 Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. T2 Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. T1 Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. T3 Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. T1 Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. T4 Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). T1 Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. T5 Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. T2 Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. T3 Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas
O5
2
O3
4
O3
3
O5
2
T1
2
T1
1
T1
2
T1
2
T2
2
L .14
T2 T4 T2 T5 T3 T4 T3 T5 T4 T5 O1 T1 O1 T2 O1 T3 O1 T4 O1
jaringan distribusi. Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). Pertumbuhan ekonomi domestik Indonesia secara
T2
2
T2
2
T4
1
T3
3
T4
2
T1
2
T2
2
O1
3
T4
1
T5
2
L .15
T5 O2 T1 O2 T2 O2 T3 O2 T4 O2 T5 O3
T1 O3
T2 O3
T3
keseluruhan pada tahun 2012 diperkirakan pada kisaran 6,3% sampai 6,7%. Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). Meningkatnya jumlah pengguna internet di Indonesia sebanyak 16,1 %. Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi.
T1
3
O2
3
T3
3
T4
2
T5
3
O3
2
O3
3
O3
4
L .16
O3 Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. T4 Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). O3 Meningkatnya pembangunan rumah hunian, perkantoran, apartemen dan jenis properti lainnya sebanyak 15%, serta meningkatnya jumlah pabrik, perbengkelan dan industri rumah tangga sehingga meningkatkan permintaan atas alat-alat teknikal. T5 Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. T1 Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. T2 Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif dalam memasarkan produknya. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. T3 Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. T4 Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). O4 Adanya perkembangan teknologi informasi secara terus menerus yang dapat memudahkan proses bisnis perusahaan. T5 Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. T1 Banyaknya perusahaan pesaing yang menjual produk sejenis. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. T2 Munculnya pesaing-pesaing baru yang lebih agresif
O3
3
O3
4
T1
1
O4
3
O4
3
O4
3
T5
2
T1
2
T2
2
L .17
dalam memasarkan produknya. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. T3 Pesaing mulai membuka cabang dan memperluas jaringan distribusi. O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. T4 Pesaing yang sudah menggunakan media internet serta website dalam mendukung proses bisnis mereka (pemasaran dan pemesanan produk). O5 Tidak adanya produk pengganti alat-alat teknikal. T5 Adanya perusahaan pesaing yang terdaftar sebagai agen tunggal pemegang merek.
T3
2
O5
3
O5
3
Tabel perbandingan berpasangan: O1
O2 2
O1 O2 0.5 O3 0.25 4 O4 0.33 3 O5 2 2 T1 2 3 T2 2 0.33 T3 0.33 3 T4 1 2 T5 2 3 Total 10.41 22.33
O3 4 0.25 0.25 0.33 0.5 0.33 0.25 0.33 0.25 6.49
O4 3 0.33 4
O5 0.5 0.5 3 0.5
T1 0.5 0.33 2 1 0.5
T2 0.5 3 3 3 0.5 0.5
T3 3 0.33 4 3 0.5 1 0.5
T4 1 0.5 3 3 3 2 2 1
T5 0.5 0.33 4 0.5 3 2 2 3 2
Total 15 6.07 27.25 14.58 2 13.83 1 2 14 0.33 2 2 11.49 0.33 2 1 2 12.91 0.33 0.33 0.5 0.5 1 7.99 2 0.33 0.5 0.5 0.33 0.5 9.41 13.32 11.16 8.33 13.5 13.66 16 17.33 132.53
Tabel Normalisasi: O1 O2 O3 O4 O5 T1 T2 T3 T4 T5
O1 0.00 0.05 0.02 0.03 0.19 0.19 0.19 0.03 0.10 0.19
O2 0.09 0.00 0.18 0.13 0.09 0.13 0.01 0.13 0.09 0.13
O3 0.62 0.04 0.00 0.04 0.05 0.08 0.05 0.04 0.05 0.04
O4 0.23 0.02 0.30 0.00 0.15 0.08 0.02 0.02 0.02 0.15
O5 0.04 0.04 0.27 0.04 0.00 0.18 0.18 0.18 0.03 0.03
T1 0.06 0.04 0.24 0.12 0.06 0.00 0.24 0.12 0.06 0.06
T2 0.04 0.22 0.22 0.22 0.04 0.04 0.00 0.15 0.04 0.04
T3 0.22 0.02 0.29 0.22 0.04 0.07 0.04 0.00 0.07 0.02
T4 0.06 0.03 0.19 0.19 0.19 0.13 0.13 0.06 0.00 0.03
T5 Total Bobot 0.03 1.38 0.14 0.02 0.49 0.05 0.23 1.95 0.19 0.03 1.03 0.10 0.17 0.98 0.10 0.12 1.01 0.10 0.12 0.98 0.10 0.17 0.91 0.09 0.12 0.58 0.06 0.00 0.70 0.07
Total 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 1.00 10.00
1.00
L .18
Kuesioner Internal Keterangan: Bobot diisi dengan skor 1 = berpengaruh sangat lemah 2 = berpengaruh lemah 3 =berpengaruh kuat 4 = pengaruh sangat kuat Keterangan
Pengaruh terkuat S1 Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor S2 alat-alat teknik. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai merek. S1 Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor S3 alat-alat teknik. S3 Harga produk yang kompetitif. S1 Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor S4 alat-alat teknik. S4 Kualitas produk terjamin. S1 Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor S5 alat-alat teknik. S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai S3 merek. S3 Harga produk yang kompetitif. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai S4 merek. S4 Kualitas produk terjamin. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai S5 merek. S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. S3 Harga produk yang kompetitif. S4 S4 Kualitas produk terjamin. S3 Harga produk yang kompetitif. S5 S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. S4 Kualitas produk terjamin. S4 S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. W1 Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo W1 Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. W2 PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai
Bobot 3
4 4 4 3 4 4 3 3 3 2
L .19
W1 W3 W1 W4 W1 W5 W2 W3 W2 W4 W2 W5 W3 W4 W3 W5 W4 W5 S1 W1 S1 W2 S1 W3 S1 W4 S1
cabang. Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. Area distribusi yang kurang luas. Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. Jumlah stok barang yang terbatas. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. Area distribusi yang kurang luas. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. Jumlah stok barang yang terbatas. Area distribusi yang kurang luas. Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. Area distribusi yang kurang luas. Jumlah stok barang yang terbatas. Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. Jumlah stok barang yang terbatas. Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor alat-alat teknik. Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor alat-alat teknik. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor alat-alat teknik. Area distribusi yang kurang luas. Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor alat-alat teknik. Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. Berpengalaman selama 11 tahun menjadi distributor alat-alat teknik.
W3
4
W4
2
W1
3
W3
2
W4
2
W5
2
W4
3
W3
2
W4
2
W1
3
W2
2
W3
3
W4
3
S1
3
L .20
W5 Jumlah stok barang yang terbatas. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai merek. W1 Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai merek. W2 PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai merek. W3 Area distribusi yang kurang luas. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai merek. W4 Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. S2 Pilihan produk teknikal yang beragam dari berbagai merek. W5 Jumlah stok barang yang terbatas. S3 Harga produk yang kompetitif. W1 Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. S3 Harga produk yang kompetitif. W2 PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. S3 Harga produk yang kompetitif. W3 Area distribusi yang kurang luas. S3 Harga produk yang kompetitif. W4 Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. S3 Harga produk yang kompetitif. W5 Jumlah stok barang yang terbatas. S4 Kualitas produk terjamin. W1 Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. S4 Kualitas produk terjamin. W2 PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. S4 Kualitas produk terjamin. W3 Area distribusi yang kurang luas. S4 Kualitas produk terjamin. W4 Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. S4 Kualitas produk terjamin. W5 Jumlah stok barang yang terbatas.
W1
3
S2
4
W3
3
W4
4
S2
3
S3
4
S3
4
W3
2
S3
3
S3
2
S4
4
S4
3
S4
3
S4
4
S4
4
L .21
S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. W1 Metode pemasaran yang dilakukan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera masih bersifat tradisional. S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. W2 PT. Mekarindo Abadi Sejahtera tidak mempunyai cabang. S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. W3 Area distribusi yang kurang luas. S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. W4 Pelanggan kurang mendapat informasi mengenai produk yang ada. S5 Pelayanan yang baik kepada pelanggan. W5 Jumlah stok barang yang terbatas.
S5
3
S5
3
W3
2
W4
2
S5
3
Tabel Perbandingan Berpasangan: S1 S1 S2 S3 S4 S5 W1 W2 W3 W4 W5 Total
3 4 4 4 3 2 3 3 0.33 26.33
S2 0.33 3 4 4 3 0.25 3 4 0.33 21.91
S3 0.25 0.33 3 3 0.25 0.25 2 0.33 0.5 9.91
S4 0.25 0.25 0.33 0.33 0.25 0.33 0.33 0.25 0.25 2.57
S5 0.25 0.25 0.33 3
W1 0.33 0.33 4 4 3
W2 0.5 4 4 3 3 2
0.33 0.33 0.5 3 4 2 2 2 2 0.33 0.33 2 9.82 18.49 22.5
W3 0.33 0.33 0.5 3 0.33 0.25 0.5
W4 0.33 0.25 3 4 0.5 0.5 0.5 0.33
W5 3 3 2 4 3 3 0.5 2 2
Total 5.57 11.74 21.16 32 21.16 12.58 5.16 19.66 18.58 5.07 22.5 152.68
3 0.5 8.74
0.5 9.91
W4 0.03 0.05 0.58 0.05 0.05 0.10 0.10 0.06 0.00 0.05 1.07
W5 Total Bobot 0.13 0.41 0.04 0.13 0.69 0.07 0.09 1.57 0.16 0.18 1.86 0.18 0.13 1.28 0.13 0.13 0.76 0.08 0.02 0.48 0.05 0.09 1.34 0.13 0.09 1.26 0.13 0.00 0.42 0.04 1.00 10.07 1.00
Tabel Normalisasi: S1 S2 S3 S4 S5 W1 W2 W3 W4 W5 Total
S1 0.00 0.11 0.15 0.15 0.15 0.11 0.08 0.11 0.11 0.01 1.00
S2 0.02 0.00 0.14 0.18 0.18 0.14 0.01 0.14 0.18 0.02 1.00
S3 0.03 0.03 0.00 0.30 0.30 0.03 0.03 0.20 0.03 0.05 1.00
S4 0.10 0.10 0.13 0.00 0.13 0.10 0.13 0.13 0.10 0.10 1.00
S5 0.03 0.03 0.03 0.31 0.00 0.03 0.03 0.31 0.20 0.03 1.00
W1 0.02 0.02 0.22 0.22 0.16 0.00 0.03 0.22 0.11 0.02 1.00
W2 0.02 0.18 0.18 0.13 0.13 0.09 0.00 0.09 0.09 0.09 1.00
W3 0.04 0.04 0.06 0.34 0.04 0.03 0.06 0.00 0.34 0.06 1.00
L .22
Kuesioner Competitive Profile Matrix Keterangan: Bobot diisi dengan skor 1 = berpengaruh sangat lemah 2 = berpengaruh lemah 3 =berpengaruh kuat 4 = pengaruh sangat kuat No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15
Keterangan F1 F2 F1 F3 F1 F4 F1 F5 F1 F6 F1 F7 F1 F8 F1 F9 F2 F3 F2 F4 F2 F5 F2 F6 F2 F7 F2 F8 F2 F9
Kualitas Produk Pangsa Pasar Kualitas Produk Kekuatan Keuangan Kualitas Produk Loyalitas Konsumen Kualitas Produk Sistem Persediaan Kualitas Produk Perdagangan Maya Kualitas Produk Daya saing harga Kualitas Produk Pengalaman Bisnis Kualitas Produk Pelayanan Konsumen Pangsa Pasar Kekuatan Keuangan Pangsa Pasar Loyalitas Konsumen Pangsa Pasar Sistem Persediaan Pangsa Pasar Perdagangan Maya Pangsa Pasar Daya saing harga Pangsa Pasar Pengalaman Bisnis Pangsa Pasar Pelayanan Konsumen
Pengaruh Bobot Terkuat F1 2 F3
1
F1
2
F1
4
F1
3
F1
3
F8
2
F9
1
F3
2
F2
3
F2
3
F2
3
F2
4
F8
2
F9
1
L .23
16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36
F3 F4 F3 F5 F3 F6 F3 F7 F3 F8 F3 F9 F4 F5 F4 F6 F4 F7 F4 F8 F4 F9 F5 F6 F5 F7 F5 F8 F5 F9 F6 F7 F6 F8 F6 F9 F7 F8 F7 F9 F8 F9
Kekuatan Keuangan Loyalitas Konsumen Kekuatan Keuangan Sistem Persediaan Kekuatan Keuangan Perdagangan Maya Kekuatan Keuangan Daya saing harga Kekuatan Keuangan Pengalaman Bisnis Kekuatan Keuangan Pelayanan Konsumen Loyalitas Konsumen Sistem Persediaan Loyalitas Konsumen Perdagangan Maya Loyalitas Konsumen Daya saing harga Loyalitas Konsumen Pengalaman Bisnis Loyalitas Konsumen Pelayanan Konsumen Sistem Persediaan Perdagangan Maya Sistem Persediaan Daya saing harga Sistem Persediaan Pengalaman Bisnis Sistem Persediaan Pelayanan Konsumen Perdagangan Maya Daya saing harga Perdagangan Maya Pengalaman Bisnis Perdagangan Maya Pelayanan Konsumen Daya saing harga Pengalaman Bisnis Daya saing harga Pelayanan Konsumen Pengalaman Bisnis Pelayanan Konsumen
F3
3
F3
3
F3
4
F3
3
F8
2
F9
2
F4
2
F4
3
F4
1
F4
2
F9
2
F6
2
F7
2
F8
1
F9
3
F7
3
F8
2
F9
4
F7
1
F9
3
F9
1
L .24
Tabel Perbandingan Berpasangan: F1 F1 F2 F3 F4 F5 F6 F7 F8 F9 Total
0.50 1 0.5 0.25 0.33 0.33 2 1 5.91
F2
F3
F4
F5
F6
F7
F8
F9
2
1 0.50
2 3 3
4 3 3 2
3 3 4 3 0.50
3 4 3 1 0.50 0.33
0.50 0.50 0.50 2 1 0.50 1
1 1 0.50 0.50 0.33 0.25 0.33 1
2 0.33 0.33 0.33 0.25 2 1 8.24
0.33 0.33 0.25 0.33 2 2 6.74
0.50 0.33 2 1 2 3 0.50 1 2 1 2 3 4 3 12.33 20.00 22.50 15.83
1 7.00
4.91
F9 0.20 0.20 0.10 0.10 0.07 0.05 0.07 0.20 0.00 1.00
Total 1.35 1.21 1.35 0.86 0.44 0.40 0.66 1.32 1.41 9.00
Total 16.50 15.50 17.00 9.66 3.74 4.32 8.24 11.50 17.00 103.46
Tabel Normalisasi: F1 F2 F3 F4 F5 F6 F7 F8 F9 Total
F1 0.00 0.08 0.17 0.08 0.04 0.06 0.06 0.34 0.17 1.00
F2 0.24 0.00 0.24 0.04 0.04 0.04 0.03 0.24 0.12 1.00
F3 0.15 0.07 0.00 0.05 0.05 0.04 0.05 0.30 0.30 1.00
F4 0.16 0.24 0.24 0.00 0.04 0.03 0.08 0.04 0.16 1.00
F5 0.20 0.15 0.15 0.10 0.00 0.10 0.10 0.05 0.15 1.00
F6 0.13 0.13 0.18 0.13 0.02 0.00 0.13 0.09 0.18 1.00
F7 0.19 0.25 0.19 0.06 0.03 0.02 0.00 0.06 0.19 1.00
F8 0.07 0.07 0.07 0.29 0.14 0.07 0.14 0.00 0.14 1.00
Bobot 0.15 0.13 0.15 0.10 0.05 0.04 0.07 0.15 0.16 1.00
L .25
Kuesioner SPACE Tabel SPACE Matriks Kekuatan Keuangan (FS) •
Tingkat penjualan PT.
Peringkat 4
Mekarindo Abadi Sejahtera tahun 2011 meningkat sebesar 9% dibandingkan tahun 2010 •
Laba bersih yang diperoleh PT.
4
Mekarindo Abadi Sejahtera tahun 2011 meningkat sebesar 7% dibandingkan tahun 2010 •
Perputaran persediaan
4
Total
12
Stabilitas Lingkungan (ES) •
Tingkat inflasi pada tahun 2012
Peringkat -3
akan mencapai 4.5% •
Tekanan persaingan dari
-4
perusahaan yang memiliki hak pemegang merek •
Perubahan teknologi mendukung kegiatan operasional.
-3
L .26
•
Elastisitas harga tidak terlalu
-2
mempengaruhi permintaan. Total
-12
Keunggulan Kompetitif (CA) •
Kualitas
Produk
Peringkat yang -5
ditawarkan terjamin •
PT. Mekarindo Abadi Sejahtera -3 memiliki pelanggan tetap
•
Siklus hidup produk yang lama
-2
Total
-10
Kekuatan Industri(IS)
Peringkat
o Potensi
pertumbuhan
industri 5
yang baik karena meningkatnya kebutuhan akan alat teknikal. o Utilisasi sumber daya yang baik.
5
o Mudah untuk masuk ke pasar 4 dalam industri ini Total
14
L .27
Kuesioner Pelanggan Salam Hormat, Saya adalah Mahasiswi Sistem Informasi–Manajemen BINUS University yang sedang mengerjakan tugas akhir (skripsi). Saya mohon bantuan Bapak/Ibu untuk menjawab beberapa pertanyaan yang ada dibawah ini. Atas waktunya, Saya mengucapkan banyak terima kasih.
1. Apakah Anda pernah menggunakan internet? Jawab:
Ya
Tidak (stop di sini) Ya
Tidak
35
0
0% Ya Tidak
100%
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 1 diperoleh kesimpulan bahwa seluruh responden pernah menggunakan internet. 2. Apakah Anda pernah melakukan pemesanan produk dengan menggunakan internet? Jawab:
Ya
Tidak Ya
Tidak
20
15
L .28
Ya
42.86% 57.14%
Tidak
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 2 diperoleh kesimpulan bahwa sekarang ini telah banyak yang menggunakan internet untuk melakukan pemesanan produk. 3. Apakah Anda mengenal PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Jawab:
Ya
Tidak (lanjut ke nomor 8) Ya
Tidak
35
0
0% Ya 100%
Tidak
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 3 diperoleh kesimpulan bahwa seluruh responden mengenal PT. Mekarindo Abadi Sejahtera. 4. Apakah Anda pernah membeli produk yang dijual oleh PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Jawab:
Ya
Tidak (lanjut ke nomor 6)
L .29
Ya Tidak 29
6
17.14% Ya Tidak
82.86%
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 4 diperoleh kesimpulan bahwa sebagian besar responden pernah membeli produk yang dijual oleh PT. Mekarindo Abadi Sejahtera. 5. Apakah Anda membeli produk dari PT. Mekarindo Abadi Sejahtera untuk dipakai langsung atau untuk dijual kembali? Jawab
Jual kembali Pakai langsung Jual kembali
Pakai langsung
26
3
10.34%
Jual kembali
89.66%
Pakai langsung
L .30
Dari hasil analisis pada pertanyaan nomor 5 diperoleh kesimpulan bahwa beberapa pelanggan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera membeli produk dari PT. Mekarindo Abadi Sejahtera untuk dipakai langsung, namun sebagian besar pelanggan membeli produk dari PT. Mekarindo Abadi Sejahtera untuk dijual kembali. 6.
Apakah Anda kesulitan dalam mendapatkan informasi tentang produk pada PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? Jawab:
Ya
Tidak (lanjut ke nomor 8) Ya
Tidak
26
9
25,71% Ya Tidak 74,29%
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 6 diperoleh kesimpulan bahwa pelanggan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera merasa kesulitan untuk mendapatkan informasi tentang produk yang ada. 7.
Apa yang membuat Anda sulit dalam mendapatkan informasi tentang produk yang ada pada PT. Mekarindo Abadi Sejahtera? (boleh pilih lebih dari satu) Jawab:
Kurangnya media promosi
L .31
Kurangnya media promosi
Kesulitan untuk
Tidak mendapat
menghubungi
informasi dari siapapun
8
10
15 K
Lainnya
4
esulitan untuk menghubungi Tidak mendapat informasi dari siapapun Lainnya, sebutkan__________________
Kurangnya media promosi 10,81%
21,62%
Kesulitan untuk menghubungi
40,54%
Tidak mendapat informasi dari siapapun
27,03%
Lainnya
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 7 diperoleh kesimpulan bahwa pelanggan PT. Mekarindo Abadi Sejahtera merasa kesulitan untuk mendapatkan informasi tentang produk yang ada, sebagian besar dikarenakan oleh kurangnya media promosi. Selain itu, kesulitan untuk mendapatkan informasi tentang produk yang ada juga dikarenakan oleh sulit untuk menghubungi, karena selama ini pelanggan menghubungi PT. Mekarindo Abadi Sejahtera melalui telepon, fax, atau menunggu kunjungan salesman. Pelanggan juga tidak mendapatkan informasi mengenai produk yang dijual PT. Mekarindo Abadi Sejahtera dari siapapun.
L .32
8. PT. Mekarindo Abadi Sejahtera hendak membangun sebuah website, informasi apa saja yang Anda ingin dapatkan di dalam website? (Boleh pilih lebih dari satu) Jawab :
Profil perusahaan.
Gambar dan spesifikasi Produk. Harga. Testimonial pelanggan. Lainnya, sebutkan__________________ Profil perusahaan
Gambar & spesifikasi produk
Harga
Testimonial pelanggan
Lainnya
22
34
31
19
10
Profil perusahaan 8,62% 18,97% 16,38% 26,72%
Gambar & spesifikasi produk Harga
29,31% Testimonial pelanggan Lainnya
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 8 diperoleh kesimpulan bahwa fitur web yang paling dibutuhkan oleh pelanggan adalah informasi mengenai gambar dan spesifikasi produk, informasi lainnya yang dibutuhkan yaitu informasi mengenai harga produk. 9. Jika Anda masuk ke dalam sebuah website, anda lebih mudah mencari produk yang anda inginkan dengan mencari produk tersebut berdasarkan apa? Kategori produk.
L .33
Merek. Kategori produk
Merek
27
8
22,86%
Kategori Produk 77,14%
Merek
Dari hasil analisis pertanyaan nomor 9 diperoleh kesimpulan bahwa pelanggan merasa lebih mudah mencari produk yang diinginkan berdasarkan kategori produk.
L .34
Tampilan Website Halaman Admin
Halaman Login Admin
Halaman Atur_Beranda
L .35
Halaman Atur_Profil
L .36
Halaman Atur_Produk
L .37
Halaman Tambah_Produk
L .38
Halaman Ubah_Produk
L .39
Halaman Atur_Testimoni
L .40
Halaman Atur_FAQ
L .41
Halaman Ubah_FAQ
L .42
Halaman Tambah_FAQ
L .43
Halaman Atur_Pesan
L .44
Halaman Atu_Pesan_Detil
L .45
Halaman Daftar_Member
L .46
Halaman Daftar_Member_Detil
L .47
Halaman Daftar_Transaksi
L .48
Halaman Daftar_Transaksi_Detil
L .49
Tampilan Website Halaman Member
Halaman Login bagi Member
L .50
Halaman Lupa Kata Sandi
L .51
Halaman Beranda
L .52
Halaman Profil
L .53
Halaman Produk
L .54
Halaman Produk_Detil
L .55
Halaman Testimoni
L .56
Halaman FAQ
L .57
Halaman Kontak
L .58
Halaman Kontak setelah Mengirim Pesan
Halaman Akunku
L .59
Halaman Transaksiku
L .60
Halaman Transaksiku_Detil
L .61
Halaman Keranjang Belanja
L .62
Halaman Pencarian Lebih Lanjut
L .63
Halaman Beri Tahu Temanmu
L .64
Halaman Yahoo Messenger
L .65
Tampilan Website Halaman Umum / Non-Member
Halaman Beranda
L .66
Halaman Beri Tahu Temanmu
L .67
Halaman Daftar Baru
L .68
Halaman FAQ
L .69
Halaman Keranjang Belanja
L .70
Halaman Kontak
L .71
Halaman Lupa Kata Sandi
L .72
Halaman Hasil Lupa Kata Sandi
L .73
Halaman Pencarian Lebih Lanjut
L .74
Halaman Hasil Pencarian Produk
L .75
Halaman Produk
L .76
Halaman Produk (Pop-Up Menu)
L .77
Halaman Produk_Detil
L .78
Halaman Profil
L .79
Halaman Testimoni (Setelah Mengirim Testimoni)
L .80
Halaman Testimoni
L .81
Halaman Yahoo Messenger