Grand Design Sistem Informasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Executive Summary
TIM ASISTENSI SI KPU
Latar Belakang Agar dapat melaksanakan Pemilu dengan lebih baik, KPU perlu memperhatikan berbagai isu-isu terkini yang dianggap strategis bagi kelancaran pelaksanaan kegiatan Pemilu. Berbagai isu tersebut antara lain adalah sebagai berikut: l l
l
l
Timbulnya krisis kepercayaan masyarakat terhadap lembaga formal; Meningkatnya perhatian dunia terhadap Indonesia dalam menerapkan asas demokrasi; Adanya Kerangka Teknologi Informasi Nasional yang dapat dijadikan sebagai acuan, khususnya dalam subkerangka E-Government untuk mendukung Good Governance; Adanya proses otonomi daerah. 2
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Latar Belakang l
Objektif kegiatan Grand Design KPU: Menetapkan rencana penggunaan Teknologi Informasi (TI) dalam kegiatan operasional KPU baik yang menunjang secara langsung kegiatan PEMILU maupun operasional KPU
l
Untuk mengembangkan Grand Design Sistem Informasi KPU, KPU menunjuk Tim Asistensi Grand Design SI KPU 3
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Strategi Strategi yang digunakan oleh Tim Asistensi Grand Design SI KPU adalah: l l
l l
Menggunakan teknologi dengan platform yang umum atau terbuka; Memanfaatkan sumber daya informasi dengan kooperasi dengan lembaga-lembaga lainnya sehingga tidak terjadi duplikasi pekerjaan atau data; Mengembangkan IT leadership di lingkungan KPU; Mengadakan pendidikan dan pelatihan TI untuk memberdayakan sumber daya manusia di KPU. 4
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Program Strategis l
Program Strategis dalam mengembangkan Grand Design Sistem Informasi KPU: l
l
Mengembangkan rancangan arsitektur sistem informasi pendukung administrasi kesekretariatan KPU yang berbasiskan teknologi terbuka, berbasis jaringan, dengan struktur modular sehingga dapat diimplementasikan secara bertahap secara bottom-up sesuai dengan jadwal ketersediaan sumber daya Mengembangkan kerangka acuan (framework), yang menjadi standar, serta norma-norma petunjuk (guidelines) untuk pengembangan sistem otomasi penyelenggaraan Pemilu yang dapat memanfaatkan berbagai sumber data yang ada serta dapat bekerja sama dengan lembaga-lembaga terkait lainnya 5
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Program Strategis l
l
l
Melengkapi peralatan teknologi yang dimiliki oleh anggota KPU dengan berbagai tools yang dapat meningkatkan produktivitas mereka serta meningkatkan kemampuan anggota KPU dalam memanfaatkan teknologi informasi sebesar-besarnya untuk keperluan mereka Membangun sistem teknologi informasi yang sesuai untuk pimpinan dan staff kesekretariatan Dalam jangka pendek membuat program-program yang dapat segera dapat dimanfaatkan untuk kegiatan anggota KPU maupun kesekretariatan KPU.
6
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Metodologi Metodologi penyusunan rencana pengembangan SI yang digunakan meliputi langkah-langkah sebagai berikut: l
l l
Fact-finding dengan melakukan survai lapangan. Dalam kegiatan ini, dikumpulkan sejumlah data penunjang dengan cara studi literatur dan wawancara serta survai/pengamatan. Penyusunan model kebutuhan informasi. Penyusunan rencana aplikasi sistem informasi. 7
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Fact Finding l
l
l
Fact-finding is the formal process of using research, interviews, questionnaires, sampling, and other techniques to collect information about problems, requirements, and preferences. It is also called information gathering Tim Asistensi Grand Design SI KPU menyebarkan kuesioner dan melakukan wawancara ke biro-biro di lingkungan kesekretariatan umum KPU. Tim Grand Design SI KPU melakukan pertemuan dengan anggota KPU selaku stakeholders. 8
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Fact Finding
l
l
Berdasarkan data dan fakta yang dikumpulkan, tim asistensi menemukan beberapa hal: Karena belum ada kebijakan mengenai pemanfaatan SI/TI di KPU atau unit TI di KPU yang bertanggung jawab untuk infrastruktur SI/KPU, maka masing-masing bagian mengadakan infrastruktur SI/TI-nya sendiri-sendiri dengan spesifikasi yang berbeda-beda. Dari sisi perangkat lunak, hanya Biro Keuangan yang memiliki aplikasi untuk perencanaan, pelaksanaan, pembiayaan dan laporan pertanggungjawaban.
9
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Fact Finding l
l
Dari pemanfaatannya, kebanyakan PC digunakan untuk pengetikan dan sedikit yang digunakan untuk berkomunikasi dan mencari informasi melalui Internet. Dari sisi sumber daya manusia, pemanfaatan PC belum optimal karena sumber daya manusia yang ada kebanyakan belum memiliki pengetahuan dan keterampilan untuk memanfaatkan PC secara optimal
10
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Grand Design SI KPU Tim Asistensi membagi grand design ke dalam 6 bagian: l l l l l l
Analisis Portofolio Aplikasi Sekuriti Infrastruktur Organisasi dan Sumber Daya Manusia Anggaran dan Jadwal 11
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Analisis l
Analisa Activity Chain Penggunaan Analisa Activity Chain adalah dengan tujuan untuk mengidentifikasi dan mengelompokkan aktivitas-aktivitas yang terjadi di dalam KPU ke dalam dua bagian besar yaitu aktivitas utama dan aktivitas pendukung.
l
Analisa Matriks Fungsi Pemetaan fungsi-fungsi biro-biro KPU ke dalam empat kategori: support, key operational, strategic, dan high potential
l
Analisa Data Daftar semua data yang digunakan dalam aktivitas utama KPU. 12
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Activity Chain Peserta Pemilu dan Pendaftaran Pemilih
Logistik dan Pemungutan Suara
Penetapan Hasil
Pendidikan Pemilih, Informasi, hubungan antarlembaga dan hubungan luar negri
Litbang dan Hukum
Keuangan Pengadaan Hukum/Legal Sosialisasi Komunikasi Internal/Eksternal Sumber Daya Manusia
13
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Activity Chain - Aktivitas Utama l
Peserta Pemilu dan Pendaftaran Pemilih § § § §
l
Mendata Badan Penyelenggara Pemilu Mendata penduduk dan pemilih Mendata peserta Pemilu Mendata calon
Logistik dan Pemungutan Suara § § § § § § §
Menetapkan program kerja Menetapkan anggaran Pemilu Mengadakan barang kebutuhan Pemilu Distribusi barang kebutuhan Pemilu Menetapkan jumlah kursi untuk setiap daerah pemilihan Melakukan koordinasi dengan instansi terkait Melaksanakan pemungutan suara 14
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Activity Chain - Aktivitas Utama l
Penetapan Terpilih l l l
l
Pendidikan Pemilih, Informasi, hubungan antarlembaga, dan hubungan luar negeri l l
l
Mengumpulkan hasil penghitungan suara Menetapkan terpilih Melaporkan kegiatan Pemilu
Pendidikan pemilih dan informasi Hubungan antarlembaga dan hubungan luar negri
Litbang dan Hukum l l
Penelitian dan pengembangan Hukum 15
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Activity Chain - Aktivitas Pendukung l
Keuangan l l
l
Pengadaan dan Perawatan l l l l
l
Menetapkan anggaran Pembayaran Menyusun kebutuhan Evaluasi kebutuhan Menangani pengadaan Menangani inventory control
Hukum l l
Menyelesaikan masalah hukum Merumuskan rancangan peraturan 16
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Activity Chain - Aktifitas Pendukung l
Sosialiasi § § § §
l
Komunikasi Internal/Eksternal § §
l
Bertindak sebagai Front Desk dan Front Office Mengumpulkan dan menyaring informasi Melakukan penerangan pemilu Melayani pertanyaan seputar masalah hukum/peraturan
Menangani surat masuk, surat keluar, dan mencari surat Melakukan kolaborasi
Sumber Daya Manusia § § §
Membuat daftar usulan kepangkatan, gaji dan kesejahteraan Melaksanakan administrasi kepegawaian dengan baik Melakukan pengembangan SDM 17
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Perencanaan STRATEGIC 1. Pengajuan anggaran biaya data rancangan program kerja kegiatan Pemilu 2004. 2. Penyusunan data wilayah sebagai bahan dasar dalam penyusunan perkiraan badan pelaksana Pemilu, jumlah penduduk pemilih di daerah 3. Analisis dan evaluasi teknik penyelenggaraan Pemilu 4. Penyusunan dokumentasi Pemilu
1.
2.
3.
4.
5. 6.
KEY OPERATIONAL Koordinasi dengan Biro-Biro dalam menyusun rencana penyelenggaraan Pemilu Penyusunan program organisasi penyelenggara Pemilu dan Konsolidasi dan pemetaan organisasi penyelenggara Pemilu Penyiapan data alokasi pengadaan barang/jasa mutlak dan pendukung keperluan Pemilu Pengumpulan data dan pelaporan pelaksanaan program penyelenggaraan Pemilu Pemantauan pelaksanaan pemilu. Data pemilih yang ter-update secara berkala.
HIGH POTENTIAL 1. Pemetaan wilayah pemilihan 2. Pemetaan pemungutan suara berdasarkan wilayah pemilihan 3. Sistem penghitungan suara yang terhubung hingga ke unit terkecil
SUPPORT 1. Kerjasama teknis dengan lembaga pemerintah dan non pemerintah berkaitan dengan penyelenggaraan Pemilu 2. Koordinasi dengan Biro-Biro secara on-line. 3. Pemantauan pelaksanaan pemilu secara on-line.
18
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Pengawasan STRATEGIC 1. Penyusunan rencana dan program pengawasan. 2. Pemberian petunjuk teknis pelaksanaan pemeriksaan KEY OPERATIONAL 1. Pemeriksaan terhadap administrasi pengadaan barang dan jasa, angkutan dan pos dan telekomunikasi keuangan kebutuhan Pemilu 2. Pemeriksaan terhadap administrasi pengadaan barang dan jasa, angkutan dan pos dan telekomunikasi keuangan kebutuhan KPU
HIGH POTENTIAL
SUPPORT 1. Pemantauan secara on-line terhada proses pengadaan barang: • Perencanaan • tender/SPK • pelaksanaan • pembayaran • Pemeliharaan 2. Pemantauan secara on-line terhadap administrasi pengadaan barang dan jasa, angkutan dan pos dan telekomunikasi keuangan kebutuhan Pemilu 19
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Hukum STRATEGIC
1.
2. 3. 4.
HIGH POTENTIAL 1. On-line Frequently Asked Question seputar aturan-aturan Pemilu dan pengisian anggota DPR/DPRD
KEY OPERATIONAL Bantuan perumusan dan penyusunan rancangan peraturan perundangundangan yang berkaitan dengan Pemilihan Umum. Penyusunan penyelesaian masalahmasalah hukum Pertimbangan hukum terhadap anggota KPU. Bantuan penetapan calon terpilih kepada anggota KPU.
SUPPORT
20
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Humas STRATEGIC 1. Penyusunan bahan dalam rangka kegiatan penerangan pemilihan umum. 2. Pemberian bimbingan terhadap semua penerbitan di lingkungan KPU. 1. 2. 3. 4.
HIGH POTENTIAL 1. On-line voter education
KEY OPERATIONAL SUPPORT Sosialisasi kegiatan pemilu 1. Pengumpulan dan penyaringan bahan Pengumpulan dan penyaringan bahan informasi secara on-lines informasi Voter Education Front Desk dan front office
21
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Perhubungan STRATEGIC 1. Penyusunan perencanaan pelaksanaan pengurusan pengangkutan dan pengiriman KEY OPERATIONAL 1. Pelaksanaan dan pengurusan pengiriman barang-barang keperluan pemilihan umum dengan menggunakan sarana angkutan laut, udara dan darat. 2. Pelaksanaan dan pengurusan hubungan pos dan telekomunikasi.
HIGH POTENTIAL
SUPPORT 1. Memantau secara on-line proses pengiriman barang-barang keperluan Pemilu.
22
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Perlengkapan STRATEGIC 1. Analisis dan penyusunan rencana kebutuhan perlengkapan pemilihan umum serta pelaksanaan verifikasi, inventarisasi dan penghapusan barang.
1. 2.
3. 4.
KEY OPERATIONAL Pelaksanaan urusan pengadaan barang perlengkapan pemilihan umum. Pelaksanaan pengelolaan, penyimpanan, pengalokasian dan pendistribusian barang perlengkapan pemilihan umum. Pelaksanaan verifikasi, inventarisasi dan penghapusan barang milik KPU Pelaksana tender pengadaan barang kebutuhan KPU
HIGH POTENTIAL
SUPPORT 1. Perkiraan banyaknya masing-masing item logistik Pemilu secara otomatis
23
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Pengamanan STRATEGIC 1. Analisis informasi yang berkaitan dengan masalah pengamanan penyelenggara pemilihan umum 2. Evaluasi pelaksanaan pengamanan pemilihan umum dan merumuskan permasalahannya KEY OPERATIONAL 1. Koordinasi mengenai informasi pengamanan Pemilu dengan instansi terkait. 2. Pengamanan personil lingkungan gedung kantor dan informasi di lingkungan kantor KPU
HIGH POTENTIAL
SUPPORT 1. Koordinasi mengenai informasi pengamanan Pemilu dengan instansi terkait yang terpadu dan terhubung on-line.
24
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Keuangan STRATEGIC
HIGH POTENTIAL
KEY OPERATIONAL 1. Merencanakan, melaksanakan dan membuat pertanggung jawaban pembiayaan KPU dari sumber anggaran operasional (SKO) 2. Merencanakan, melaksanakan dan membuat pertanggung jawaban pembiayaan KPU dari sumber anggaran rutin (DIK)
SUPPORT 1. Perkiraan besarnya biaya kebutuhan pemilu secara otomatis
25
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Umum STRATEGIC
1.
2.
3. 4.
5.
HIGH POTENTIAL
KEY OPERATIONAL Penyusunan program, pengelolaan dan evaluasi pelayanan administrasi di lingkungan KPU. Pelaksanaan dan pengendalian urusan tata surat menyurat dan tata kearsipan di lingkungan KPU. Pelaksanaan dan pengendalian urusan personalia Pelaksanaan dan pengendalian urusan rumah tangga dan protokol di lingkungan KPU. Mempersiapkan kebutuhan ATK di sekretariat umum
SUPPORT
26
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Matriks Fungsi - Biro Lahtadalin STRATEGIC
1.
2. 3. 4.
HIGH POTENTIAL 1. Sistem penghitungan suara yang terhubung hingga ke unit terkecil 2. Data pemilih yang ter-update secara berkala.
KEY OPERATIONAL Pengumpulan data peserta Pemilu, pemilih dan penduduk WNRI, barang dan jasa kebutuhan Pemilu serta data teknis penyelenggaraan Pemilu Koordinasi dengan instansi terkait di tingkat pusat dan daerah Penghimpunan data hasil perhitungan suara Pengolahan data perhitungan suara
SUPPORT 1. Memberikan dukungan teknis dan non teknis kepada penggunaan teknologi informasi di setum KPU
27
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Analisis Data Data persiapan: l l l l l
Data kependudukan Data daerah pemilihan Data kontestan Data daftar calon Data kursi
Data Pelaksanaan Pemilu: l l l l l
Data Organisasi Penyelenggara Pemilu Data TPS Data perhubungan Data logistik Data perhitungan TPS 28
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Target Portofolio Aplikasi SISTEM INFORMASI ANGGOTA KPU SISTEM INFORMASI MONITORING SISTEM INFORMASI MONITORING PEMILU Sistem Monitoring
Sistem Monitoring
Sistem Monitoring
Kegiatan
Kegiatan
Kegiatan
Pendataan
Persiapan Pemilu
Pemungutan Suara
SIPERLU
SITUNG
SIDUKLIH
SISTEM INFORMASI MONITORING ADMINISTRASI
Sistem Monitoring
Sistem Monitoring
Sistem Monitoring
Sistem Monitoring
Kegiatan Pasca Pemilu
Perlengkapan
Keuangan
Kepegawaian
SIKEU
SIPEG
SIPER SITAPLIH SIDUKUN TI
SITAPSI SIPORSILU SIPARPOL
SIOGARA
SIPANTAS
SIMALU
SISTEM INFORMASI PEMILU (SIPU)
SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI (SI ADM)
SISTEM INFORMASI OPERASIONAL SISTEM INFORMASI PERKANTORAN SETUM KPU Web Based IS
SIHUKUM
SIAR
group/collaborative works system
e-mail system
bulletin board
Sistem Perkantoran
29
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Target Portofolio Aplikasi Aplikasi Sistem Informasi Anggota KPU
Diutamakan Package/Custom Development
Merupakan suatu Executive Information System (EIS). EIS dapat mendukung aktivitas strategis seperti menyusun kebijakan, perencanaan, dan perencanaan anggaran.
Sistem Informasi Monitoring
Custom Development
Dirancang untuk melayani pengawasan, pengendalian, pengambilan keputusan dan aktivitas administratif dari manajer tingkat menengah. Menyediakan laporan bersifat periodik
Sistem Informasi Operasional
Custom Development/Package
Mendukung kegiatan operasional dengan merekam aktivitas dan transaksi paling dasar dari kegiatan kebutuhan dasar organisasi.
Sistem Informasi Perkantoran Sekum KPU
Package
Sistem Informasi Perkantoran Setum KPU merupakan sistem yang mendukung pekerja dalam suatu organisasi
30
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Keamanan (security) l
Aspek keamanan (security) merupakan salah satu aspek yang sering dipertanyakan dalam implementasi sebuah sistem informasi. Apalagi sistem yang akan dikembangkan di KPU memiliki data yang sangat sensitif. Untuk itu masalah keamanan perlu mendapat perhatian yang khusus.
31
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Keamanan (security) l
Fitur keamanan yang akan diterapkan pada SI KPU terbagi menjadi tiga kelompok berdasarkan fungsinya: l
l
l
Network security: fokus kepada media pembawa informasi/data, seperti jaringan komputer; Computer security: fokus kepada komputer (server, workstation, terminal), termasuk di dalamnya masalah yang berhubungan dengan operating system; dan Application security: fokus kepada program aplikasi (software) dan database. 32
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Keamanan (security) l
Dari sudut pandang yang lain, fitur keamanan yang akan diterapkan pada SI KPU terbagi menjadi empat, yaitu: l l l
l
Keamanan yang bersifat fisik; Keamanan yang berhubungan dengan orang; Keamanan dari data dan media serta teknik komunikasi; Keamanan dalam kebijakan dan prosedur dalam operasi. 33
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur l
Pembangunan infrastruktur untuk SI KPU, berlandaskan pada asumsi bahwa akan terdapat 1 KPU Pusat yang terletak di Jakarta, 33 KPU Daerah Tingkat I dan 383 KPU Daerah Tingkat II; dan untuk menyederhanakan sistem-sistem yang terdapat pada tiap tingkatan daerah, maka SI KPU dilihat sebagai suatu sistem yang terdiri dari simpul-simpul yang saling terhubung. Simpul-simpul ini terdiri dari KPU Pusat, KPUD I, dan KPUD II.
34
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur - Konfigurasi Sistem KPU KPU Pusat Server
KPU-D T I
KPU-D T I
Server2
Server22
PENEMPATAN SERVER DI SETIAP DT I
KPU-D T II Server23
Server232
Server233
Server2322
PENEMPATAN SERVER DI SETIAP DT II
35
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur l
Aplikasi-aplikasi sistem informasi KPU akan diimplementasikan dengan menggunakan konsep thin client. Oleh karena itu, aplikasi-aplikasi sistem informasi KPU akan berbasiskan web. Beberapa aplikasi secara fisik tersebar pada simpul-simpul KPU Pusat, KPUD I, dan KPUD II, Sementara itu beberapa aplikasi terletak pada KPU Pusat atau KPUD I saja. Simpul-simpul lain menjalankan aplikasi tersebut melalui Internet. 36
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur l
l
Sistem Manajemen Basisdata yang dipergunakan harus mendukung skalabilitas, keterandalan, failure handling dan failure recovery, serta sekuriti. Sistem basisdata yang disarankan adalah sistem heterogen, yaitu sebagian simpul menerapkan sistem terdistribusi, sebagian lagi menerapkan sistem terpusat. Platform sistem operasi yang digunakan untuk server adalah platform yang open source yaitu Linux. Sedangkan workstation akan menggunakan sistem operasi berbasis Windows. 37
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur - Jaringan l
Untuk koneksi antarsimpul dalam SI KPU akan dihubungkan dengan jaringan. Teknologi yang akan dipergunakan adalah wide area network (WAN) dengan mempergunakan protokol TCP/IP. Hubungan antarsimpul diperlukan untuk pertukaran data dan sinkronisasi, rekonsiliasi data, dan pemanggilan aplikasi.
38
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur - Jaringan l l
Jaringan berbasis TCP/IP Diatur dalam Virtual Private Network (VPN) l l
l l
KPUD II terhubung dengan KPU Pusat dan KPUD I KPUD I terhubung dengan KPU Pusat
Apabila mungkin jaringan di-sharing dengan jaringan yang sudah tersedia. Informasi untuk publik berbasis web diselenggarakan oleh pusat
39
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur - Sistem Operasi l
Sistem Operasi yang ditentukan untuk: l l
Server: sistem operasi open source Workstation: MS Windows-based § § §
l l
Mudah dipakai oleh end-user Support di daerah lebih mudah Pilihan mungkin kearah Windows 98 (price-driven)
Platform sistem operasi server homogen Platform sistem operasi workstation homogen
40
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur - Filosofi Pengolahan Data l
l
l
Data pemilih dan penduduk dipusatkan (dimiliki) di KPUD II – jika tidak memungkinkan di-‘titipkan’ di KPUD I Data partai, masih merupakan data ‘Pusat’ yang digunakan di daerah. Data diduplikasi di KPU Pusat, sebagai pusat pengolahan data dan juga sebagai ‘redundant’ storage 41
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Infrastruktur - Server Tipe Server Aplikasi
Lokasi Pusat D-I D-II
Basisdata
Pusat D-I D-II
E-mail & Proxy
Pusat D-I D-II
Web
Pusat
CPU Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen Pentium ekivalen
Memori
Disk
Fault Tolerance -
Jml
IV atau
1 GB
20 GB
3
IV atau
1 GB
20 GB
1
IV atau
1 GB
20 GB
1
IV atau
1 GB
IV atau
1 GB
IV atau
1 GB
10 Terra Byte 1 Terra Byte 20 GB
IV atau
1 GB
20 GB
1
IV atau
1 GB
20 GB
1
IV atau
1 GB
20 GB
1
IV atau
1 GB
20 GB
1
ü
2
ü
1 1
42
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Organisasi dan SDM l
Di dalam organisasi yang menggunakan TI sangat diperlukan adanya suatu unit organisasi yang melakukan fungsi organisasi di bidang: l l l l l
pengoperasian dan pemeliharaan seluruh perangkat TI analisa kebutuhan pelatihan TI bagi semua pemakai TI pemeliharaan tingkat sekuriti dari perangkat TI pengembangan prosedur operasional standar TI penyediaan support bagi seluruh pemakai TI dalam organisasi. 43
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Organisasi dan SDM l
Mengingat KPU belum memiliki unit khusus ini, maka diperlukan sebuah biro khusus dan pengembangan sumber daya manusia yang akan mempergunakan teknologi tersebut. Salah satu cara yang dapat digunakan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan Sumber Daya Manusia (SDM) di bidang TI adalah melalui pendidikan dan pelatihan. 44
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Organisasi dan SDM - Materi Pelatihan Level
Anggota KPU
Sekum dan Karo Kompetensi Individu : - Terampil menggunakan aplikasi perkantoran - Terampil membuat laporan - Dapat menyaring informasi dengan baik
Pegawai
Biro Lahtadalin
Biro Perlengkapan
Biro Perencanaan
Biro Perhubungan
Biro Keuangan
Biro Umum
Biro Pengamanan
Pengaksesan Jaringan dan Security
Biro Humas
Penggunaan Aplikasi Perkantoran
Biro Hukum
Penggunaan Aplikasi Groupware
Biro Pengawasan
Penggunaan Aplikasi SI KPU
Sekum
Fungsi
Penggunaan Sistem Operasi Pengaksesan Internet & Email Penggunaan Basisdata Dan lain-lain Aktivitas
45
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU
Pengembangan/Implementasi l l l
l
Pengembangan awal dilakukan secara terpusat Pemilihan awal sistem (package) dilakukan secara terpusat Implementasi roll-out diprioritaskan dengan lokal partner untuk mendapatkan local support (technical help desk, operational help desk) Standar spesifikasi ditentukan secara terpusat.
46
Tim Asistensi Grand Design Sistem Informasi KPU