TUGAS AKHIR
TATA CARA PEMERIKSAAN PAJAK PADA KANTOR PELAYANANAN PAJAK PRATAMA PEKANBARU TAMPAN
Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md) Program Studi Administarsi Perpajakan Fakultas Ekonomi Dan Ilmu Sosial Universtitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
Oleh: M. ALHAMIDI NIM. 01176103746
PROGRAM STUDI ADMINISTRASI PERPAJAKAN FAKULTAS EKONOMI DAN ILMU SOSIAL UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU PEKANBARU 2014
ABSTRAK TATA CARA PEMERIKSAAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PEKANBARU TAMPAN OLEH M. ALHAMIDI NIM : 01176103746 Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui tata cara pemeriksaan pada KPP Pratama Pekanbaru Tampan sehingga Pemeriksaan diharapkan dapat membuat wajib pajak menjadi sadar dan patuh atas kewajiban perpajakannya tanpa menilai bahwa pemeriksaan yang dilakukan tidak pada aturannya karena telah dijelaskan bahwa wajib pajak memiliki hak atas pemeriksaan yang dilakukan. Pengumpulan data dilakukan melalui observasi. Sampel yang dipilih berdasarkan pertimbangan mereka yang memiliki pengetahuan, pengalaman, dan kompetensi yang berkaitan dengan masalah penelitian. Data dianalisis dengan menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif. Tata cara Pemeriksaan pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Pekanbaru Tampan yaitu melalui tahap persiapan pemeriksaan, pelaksanaan pemeriksaan dan pelaporan hasil pemeriksaan.
Kata Kunci : Tata Cara Pemeriksaan
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis ucapkan kehadirat ALLAH SWT yang telah memberikan segala rahmat, karunia serta hidayahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini. Shalawat berangkai salam kepada kekasih Allah SWT, yakni Baginda Rasulullah Muhammad SAW, yang telah membawa risalah Islam dan menegakkan keadilan serta kejayaan umat. Alhamdulillah, penulis mampu menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan judul “TATA CARA PEMERIKSAAN PADA KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PEKANBARU TAMPAN”. Tugas akhir ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat untuk mendapatkan gelar Sarjana Muda pada Jurusan Diploma Tiga Administrasi Perpajakan Fakultas Ekonomi Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Dalam menyelesaiakan Tugas Akhir ini, penulis banyak mendapat bantuan dari berbagai pihak baik berupa moril maupun materil terutama kedua orang tua saya yang selalu mendo’akan dan memberikan motivasi, cinta dan kasih sayang serta perhatian kepada penulis. Untuk itu tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu penulis, oleh karena itu perkenankanlah penulis menyampaikan terimkasih yang yang tak terhingga kepada: 1. Bapak Prof. Dr. H. Muhammad Nazir Karim, M.A selaku Rektor Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Beserta Wakil Rektor
i
I, II,dan III yang telah memberikan kesempatan penulis untuk menuntut ilmu di perguruan tinggi ini. 2. Bapak Dr. Mahendra Romus, SP, M.Ec selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial beserta Wakil Dekan I, II, dan III yang telah memberikan rekomendasi kepada penulis untuk melakukan penelitian ini. 3. Bapak Dr. Mahmuzar, M. Hum selaku ketua jurusan Diploma III Administrasi Perpajakan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. 4. Ibu Mustiqowati Ummul Fitriyah, M. Si selaku sekretaris jurusan Diploma III Administrasi Perpajakan Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. 5. Bapak Andri Novius, SE, M.Si, AK selaku dosen pembimbing yang telah meluangkan waktu begitu banyak dan telah memberikan bimbingan kepada penulis sehingga Tugas Akhhir ini bisa bisa penulis selesaikan. 6. Bapak dan ibu dosen serta pegawai Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. 7. Bapak Yunus Darmono selaku Kepala Kantor Pelayanan Pajak Pratama Pekanbaru Tampan. 8. Bapak Darmawan Syahri M selaku Kepala Sub Bagian Umum di Kantor Pelayanan Pajak Patama Pekanbaru Tampan. 9. Bapak Anton Rahadian, SST. Ak Selaku Kepala Pemeriksaan dan Kepatuhan Internal Kantor Pelayanan Pajak Pratama Pekanbaru Tampan dan Bapak Ade
sebagai staf di ruangan Pemeriksaan dan Kepatuhan
Internal Kantor Pelayanan Pajak Pratama Pekanbaru Tampan.
ii
10. Yang paling terutama kedua orang tuaku ayahanda Syafriadi dan Ibunda Hamidarlis serta Adekku Agus Kurniadi yang telah banyak memberikan Do’a, semangat, nasehat bimbingan dan juga materi hingga penulis sampai saat ini. 11. Buat
semua
teman-teman
seperjuangan
Administrasi
Perpajakaan
Angkatan 2011 Terutama Herleni pacarku serta adik-adik tingkat, semoga kita yang beriman dan sukses, mudah-mudahan kita bertemu lagi dilain waktu dalam keadaan sukses semua dilain waktu, Amin amin ya robbal’ alamin.
Pekanbaru,
April 2014
Penulis
M. Alhamidi
iii
DAFTAR ISI
LEMBAR PERSETUJUAN LEMBAR PENGESAHAN ABSTRAK KATA PENGANTAR..........................................................................................
i
DAFTAR ISI.........................................................................................................
iv
DAFTAR GAMBAR............................................................................................
v
DAFTAR TABEL ................................................................................................
vi
BAB I
: PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang .............................................................................
1
1.2 Perumusan Masalah ......................................................................
5
1.3 Tujuan dan Manfaat Penelitian .....................................................
5
1.4 Metode Penulisan
BAB II
1.4.1 Metode Penelitian .............................................................
6
1.4.2 Lokasi Penelitian .............................................................
6
1.4.3 Waktu Penelitian...............................................................
6
1.4.4 Metode Pengumpulan Data...............................................
7
1.5 Sistematika Penulisan Tugas Akhir ..............................................
7
: GAMBARAN UMUM TEMPAT PENELITIAN 2.1 Sejarah KPP Pratama Pekanbaru Tampan ...................................
9
2.2 Visi dan Misi .................................................................................
13
2.3 Struktur Organisasi Kantor ...........................................................
15
2.4 Uraian Tugas .................................................................................
16
2.5 Alur Pemeriksaan di KPP Pratama Pekanbaru Tampan................
20
BAB III : TINJAUAN TEORI & PRAKTEK 3.I
Tinjauan Teori.......................................................................
21
3.1.1 Pengertian Pajak ......................................................................
21
iv
3.1.2 Fungsi Pajak ............................................................................
22
3.1.3 Jenis-Jenis Pajak .....................................................................
23
3.1.4 Sistem Pemungutan Pajak .......................................................
25
3.1.5 Pengertian Pemeriksaan ..........................................................
26
3.1.6 Jenis Pemeriksaan....................................................................
26
3.1.7 Kriteria Wajib Pajak yang di Periksa ......................................
26
3.1.8 Tujuan Pemeriksaan Pajak ......................................................
27
3.1.9 Hak dan Kewajiban Wajib Pajak yang di Periksa ...................
28
3.1.10 Wewenang dan Kewajiban Pemeriksa Pajak ..........................
28
3.1.11 Pajak Menurut Pandangan Islam .............................................
30
3.2
Tinjuan Praktek
3.2.1 Jumlah Wajib Pajak yang di Periksa .......................................
34
3.2.2 Tata Cara Pemeriksaan Pada KPP Pratama.............................
34
1.
Tahap Persiapan Pemeriksaan. .........................................
34
2.
Tahap Pelaksanaan Pemeriksaan......................................
37
3.
Tahap Pelaporan Hasil Pemeriksaan. ...............................
39
3.2.3 Prosedur Kerja.........................................................................
40
3.2.4 Hambatan- Hambatan dalam Pemeriksaan Pajak....................
52
BAB IV: KESIMPULAN DAN SARAN 4.1 Kesimpulan......................................................................................
52
4.2 Saran ...............................................................................................
53
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
v
DAFTAR TABEL
TABEL 1.1 Wajib Pajak yang di Periksa ..............................................................
4
TABEL 1.1 Wajib Pajak yang di Periksa ..............................................................
34
vi
DAFTAR GAMBAR
Gambar II.1 Struktur Organisasi KPP Pratama Pekanbaru Tampan.....................
17
Gambar II.2 Alur Pemeriksaan di KPP Pratama Pekanbaru Tampan ....................
22
Gambar III.1 Alur Penyelesaian Usulan Pemeriksaan di KPP Pratama Pekanabaru Tampan ..............................................................................................
vii
40