ABSTRAK Dewi Ratih Asih Purwanti, NIM: 281101100045, “Optimalisasi Sarana dan Prasarana Pendidikan dalam Peningkatan Sikap Keberagamaan Siswa.” Tesis ini menunjukan bahwa sarana prasaran yang optimal, memadai dan mendukung berperan dalam meningkatkan sikap keberagamaan. Temuan dalam tesis ini adalah bahwa untuk meningkatkan sikap keberagamaan siswa, maka Yayasan Prasetya Karya Khususnya SD Islam Terpadu Bunayya Tangerang Banten mengoptimalkan dan memaksimalkan ketersediaan dan penggunaan sarana dan prasarana yang dapat menunjang proses dan tujuan pembelajaran agar siswa menjadi pribadi yang sholeh yang dapat memiliki sikap keberagamaan yang baik sesuai dengan harapan yaitu Insan kamil. Sumber primer penelitian ini adalah datadata dan informasi berupa study dokumen, hasil observasi mendalam, wawancara dan angket. Semua data dan informasi tersebut dibaca dengan menggunakan metode analisis kritis dengan menggunakan pendekatan multidisipliner pendidikan, terutama adalah pendekatan psikologi baik umum maupun agama, pendektan filsafat dan ilmu pendidikan. Penelitian ini dilakukan untuk menjawab permasalahan-permasalahan yang diajukan, yaitu: Bagaimana Optimalisasi Sarana dan Prasarana Pendidikan dalam Peningkatan Sikap Keberagamaan Siswa. Dengan tiga pertanyaan yang lebih terinci lagi sebagai berikut: 1) Sarana dan prasarana pendidikan seperti apa yang efektif dalam peningkatan sikap keberagamaan siswa? 2) Apakah sarana dan Prasarana yang tersedia sudah mencukupi dan memadai dengan rasio jumlah kelas dan jumlah rombel pada SDIT Bunayya Gelam Jaya Pasar Kemis Tangerang Banten? 3) Sejauh mana penggunaan sarana dan prasarana pendidikan yang telah dilakukan di SDIT Bunayya Gelam Jaya Pasar Kemis Tangerang Banten? Penelitian ini tergolong pada jenis penelitian kualitatif dengan metode deskriftif analisis, yaitu memaparkan secara mendalam dengan apa adanya secara obyektif sesuai dengan data yang dikumpulkan. Data dikumpulkan melalui studi kepustakaan, observasi, studi dokumen, wawancara mendalam dan angket. Data yang diperoleh kemudian disusun dengan melakukan reduksi data yaitu pemilihan dan penyederhanaan data. Selanjutnya dilakukan penyajian data sehingga dapat dibuat simpulan. Temuan penelitian ini menunjukan bahwa, Sarana dan prasarana yang tersedia pada SDIT Bunayyya Gelam Jaya Pasar Kemis Tangerang Banten digunakan secara optimal dalam peningkatan sikap keberagamaan siswa dan lebih rinci adalah: 1) Sarana dan Prasarana pada SDIT Bunayyya Gelam Jaya Pasar Kemis Tangerang Banten yang optimal dan efektif dalam peningkatan sikap keberagamaan siswa adalah gedung sekolah, ruanganruangan yang dibutuhkan, ruang kelas, tempat ibadah dan sarana pendukungnya, peralatan pendidikan dan media pembelajaran. 2) Semua xii
sarana dan prasarana yang tersedia pada SDIT Bunayyya Gelam Jaya Pasar Kemis Tangerang Banten sangat efektik dalam pembentukan sikap keberagamaan siswa. 3) Sarana dan prasarana yang dimiliki SDIT Bunayyya Gelam Jaya Pasar Kemis Tangerang Banten cukup memadai, hanya media yang perlu ada penambahan baik macam, jenis, dan atau jumlahnya agar sesuai dengan rasio jumlah media dan rombongan belajar serta jumlah siswa.
xiii
Abstract Dewi Ratih Asih Purwanti, SRN: 281101100045, “The Optimization of Educational Facilities and Infrastructures to Improve the Religious Attitude of Students” This thesis shows that educational facilities and infrastructures that are optimally used and adequately provided can positively contribute to the improvement of religious attitude. This thesis found that in order to improve students’ religious attitude, Prasetya Karya Foundation, especially in its Bunayya Integrated Islamic Primary School, needs to optimize and maximize its provision of facilities and infrastructures that can support the learning process and objectives to equip students with the expected pious values and religious attitudes, i.e. insan kamil (the concept of prototyped perfect man). The primary data of this research are the data and information gathered from observation, in-depth interview, and questionnaire. All of the data and information are studied using critical analysis method of multi-disciplinary approaches to education, especially using the educational and religious psychological approaches, and educational and philosophical approaches. This research is proposed to seek answers for the following research problems: How do the educational facilities and infrastructures in in Bunayya Integrated Islamic Primary School been optimized to improve its students’ religious attitudes?; 1) What types of educational facilities and infrastructures are needed to effectively to improve the religious attitudes of students in Bunayya Integrated Islamic Primary School?; 2) Are the existing facilities and infrastructures sufficient and adequate in comparison with the number of rooms and classes (study groups) in Bunayya Integrated Islamic Primary School?; 3) To what extent have the educational facilities and infrastructures in Bunayya Integrated Islamic Primary School been used?; This research can be categorized as a qualitative type of research using descriptive analysis method, i.e. providing an in-depth description of the object of research objectively based on the gathered data. Data are gathered from library research, observation, related documents, in-depth interview, and questionnaire. The data are then reduced by means of data selection and classification/ simplification. The data are then presented from which conclusion can be drawn. The results of this research show, The educational facilities and infrastructures in Bunayya Integrated Islamic Primary School have been optimally used to improve its students’ religious attitudes.: 1) The educational facilities and infrastructures in Bunayya Integrated Islamic Primary School that are optimal and effective to improve students’ religious attitudes are the school building, required rooms, class rooms, prayer room and its supporting facilities, educational tools, and learning media; 2) All of xiv
the educational facilities and infrastructures in Bunayya Integrated Islamic Primary School are very effective in shaping students’ religious attitudes; and 3) There are an adequate number of educational facilities and infrastructures in Bunayya Integrated Islamic Primary School. However it still needs more media in terms of its types and number to accommodate a better ratio of the number of media and classes and students;
xv
ﻣﻠﺨﺺ اﻟﺒﺤﺚ:
:دﯾﻮي راﺗﯿﮫ آﺳﯿﮫ ﺑﻮرواﻧﺘﻲ اﺳﻢ ﺗﺤﺴﯿﻦ ﺗﺴﮭﯿﻼت اﻟﺘﺮﺑﯿﺔ وﺑﻨﺎھﺎ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ ﻓﻲ رﻓﻊ اﻟﻤﻮﻗﻒ اﻟﺪﯾﻨﻲ ﻟﺘﻼﻣﺬة اﻟﻤﺪرﺳﺔ اﻻﺑﺘﺪاﺋﯿﺔ اﻹﺳﻼﻣﯿﺔ اﻟﻤﻮﺣﺪة ﺑﻨﻲ ّ ﺟﻼم ﺟﺎﯾﺎ ﺑﺎﺳﺎر ﺧﻤﯿﺲ ﺗﺎﻧﺠﺮاﻧﺞ ﺑﺎﻧﺘﯿﻦ أﺛﺒﺖ ھﺬا اﻟﺒﺤﺚ أن اﻟﺘﺴﮭﯿﻼت واﻟﺒﻨﻰ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔاﻟﻤﻤﺘﺎزة واﻟﺒﻨﺎءة ﻟﮭﺎ دور ﻓﻲ رﻓﻊ اﻟﻤﻮﻗﻒ اﻟﺪﯾﻨﻲ .وأﺗﻰ ھﺬا اﻟﺒﺤﺚ ﺑﺎﻟﻨﺘﯿﺠﺔ أن اﻟﺸﺮﻛﺔ ﺑﺎراﺳﯿﺘﯿﺎ ﻛﺎرﯾﺎ Prasetya Karyaوﻓﻲ ﻣﻘﺪﻣﺘﮭﺎ اﻟﻤﺪرﺳﺔ اﻻﺑﺘﺪاﺋﯿﺔ اﻟﻤﻮﺣﺪة ﺑﻨﻲ ّ ﺗﺎﻧﺠﺮاﻧﺞ ﺑﺎﻧﺘﺎن ﻗﺎﻣﺘﺒﺘﺤﺴﯿﻦ اﻟﺘﺴﮭﯿﻼت واﻟﺒﻨﻰ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ اﻟﺘﻲ ﺗﺪﻋﻢ ﻋﻠﻰ ﻋﻤﻠﯿﺔ اﻟﺘﻌﻠﯿﻢ وأﻏﺮاﺿﮫ آﻣﻠﺔ أن ﯾﻜﻮن اﻟﺘﻼﻣﺬة ﺻﺎﻟﺤﯿﻦ ﯾﺘﻤﺘﻌﻮن ﺑﺎﻟﻤﻮﻗﻒ اﻟﺪﯾﻨﻲ اﻟﻤﻤﺘﺎزوﻓﻘﺎ ﻟﻠﻐﺎﯾﺔ اﻟﻤﻨﺸﻮدة وھﻲ اﻹﻧﺴﺎن اﻟﻜﺎﻣﻞ .واﻟﻤﺼﺎدر اﻟﺮﺋﯿﺴﯿﺔ ﻟﮭﺬا اﻟﺒﺤﺚ ھﻲ اﻻﺳﺘﺒﯿﺎﻧﺎت واﻟﻤﻌﻠﻮﻣﺎت ﻋﻠﻰ ﺷﻜﻞ وﺛﺎﺋﻘﻲ واﻟﻤﻼﺣﻈﺎت اﻟﻤﻌﻤﻘﺔ واﻟﻤﻘﺎﺑﻠﺔ واﻻﺳﺘﺒﺎﻧﺎت. وﺗﻤﺖ ﻗﺮاءة اﻟﻤﺼﺎدر ﻣﺴﺘﺨﺪﻣﺎ ﻣﻨﮭﺞ اﻟﺘﺤﻠﯿﻞ اﻟﻨﺎﻗﺪ ﻣﻦ ﺧﻼل ﻣﻨﺎھﺞ ﺗﺨﺼﺼﺎت اﻟﺘﺮﺑﯿﺔ اﻟﻤﺘﻌﺪدة . وﻋﻠﻰ رأﺳﮭﺎ ﻣﻨﮭﺞ ﻋﻠﻢ اﻟﻨﻔﺲ ﻋﺎﻣﺎ ﻛﺎن أو دﯾﻨﯿﺎ .وذﻟﻚ ﺑﺎﻹﺿﺎﻓﺔ إﻟﻰ اﺳﺘﺨﺪام ﻣﻨﮭﺞ اﻟﻔﻠﺴﻔﺔ وﻣﻨﮭﺞ ﻋﻠﻢ اﻟﺘﺮﺑﯿﺔ .و ھﺬا اﻟﺒﺤﺚ وﺿﻊ ﻹﺟﺎﺑﺔ اﻷﺳﺌﻠﺔ اﻵﺗﯿﺔ ,ﻛﯿﻒ ﯾﺘﻢ ﺗﺤﺴﯿﻦ ﺗﺴﮭﯿﻼت اﻟﺘﺮﺑﯿﺔ وﺑﻨﺎھﺎ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ ﻓﻲ رﻓﻊ اﻟﻤﻮﻗﻒ اﻟﺪﯾﻨﻲ ﻟﺘﻼﻣﺬة اﻟﻤﺪرﺳﺔ .1 :ﻣﺎ ھﻲ اﻟﺘﺴﮭﯿﻼت اﻟﺘﺮﺑﻮﯾﺔ اﻟﻔﻌﺎﻟﺔ ﻟﺮﻓﻊ اﻟﻤﻮﻗﻒ اﻟﺪﯾﻨﻲ ﻟﺘﻼﻣﺬة اﻟﻤﺪرﺳﺔ اﻻﺑﺘﺪاﺋﯿﺔ اﻹﺳﻼﻣﯿﺔ اﻟﻤﻮﺣﺪة ﺑﻨﻲ ﺟﻼم ﺟﺎﯾﺎ ﺑﺎﺳﺎر ﺧﻤﯿﺲ ﺗﺎﻧﺠﺮاﻧﺞ ﺑﺎﻧﺘﯿﻦ .2 ،ھﻞ اﻟﺘﺴﮭﯿﻼت واﻟﺒﻨﻰ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ اﻟﻤﻮﺟﻮدة ﻛﺎﻓﯿﺔ ﻟﻠﺘﻼﻣﺬة واﻟﻔﺼﻮل ﻓﻲ اﻟﻤﺪرﺳﺔ .3 ،إﻟﻰ أي ﻣﺪى اﺳﺘﺨﺪام ﺗﺴﮭﯿﻼت اﻟﻤﺪرﺳﺔ وﺑﻨﺎھﺎ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ ﻓﻲ اﻟﻤﺪرﺳﺔ. وھﺬا اﻟﺒﺤﺚ ﺑﺤﺚ ﻧﻮﻋﻲ ﯾﺴﺘﺨﺪم ﻣﻨﮭﺞ اﻟﻮﺻﻒ اﻟﺘﺤﻠﯿﻠﻲ ،وھﻮ ﯾﻌﺮض ﺑﺤﺜﺎ واﻓﯿﺎ ﻣﻮﺿﻮﻋﯿﺎ وﻓﻘﺎ ﻟﻠﺒﯿﺎﻧﺎت اﻟﺘﻲ ﺗﻢ ﺟﻤﻌﮭﺎ .وﺗﻢ ﺟﻤﻊ اﻟﺒﯿﺎﻧﺎت ﻣﻦ ﺧﻼل اﻟﺪراﺳﺔ اﻟﻤﻜﺘﺒﯿﺔ واﻟﻤﻼﺣﻈﺎت واﻟﺪراﺳﺔ اﻟﻮﺛﺎﺋﻘﯿﺔ واﻟﻤﻘﺎﺑﻠﺔ اﻟﻤﻌﻤﻘﺔ واﻻﺳﺘﺒﯿﺎﻧﺎت .وﯾﺄﺗﻲ ﺑﻌﺪ ذﻟﻚ ﺗﺮﺗﯿﺐ اﻟﺒﯿﺎﻧﺎت وﺗﻘﻠﯿﻠﮭﺎ وﺗﺒﺴﯿﻄﮭﺎ .وأﻣﺎ اﻟﺨﻄﻮة اﻟﺘﻲ ﺗﻠﯿﮭﺎ ﻓﮭﻲ ﻋﺮض اﻟﺒﯿﺎﻧﺎت ﻟﻺﺗﯿﺎن ﺑﻮﺿﻊ ﻧﺘﺎﺋﺞ اﻟﺒﺤﺚ. وأﻣﺎ ﻧﺘﺎﺋﺞ ھﺬا اﻟﺒﺤﺚ ﻓﮭﻲ .1 :اﻟﺘﺴﮭﯿﻼت واﻟﺒﻨﻰ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ اﻟﻤﻤﺘﺎزة واﻟﻔﻌﺎﻟﺔ ﻓﻲ رﻓﻊ اﻟﻤﻮﻗﻒ اﻟﺪﯾﻨﻲ ﻟﺘﻼﻣﺬة اﻟﻤﺪرﺳﺔ اﻻﺑﺘﺪاﺋﯿﺔ اﻹﺳﻼﻣﯿﺔ اﻟﻤﻮﺣﺪة ﺑﻨﻲ ّ ﺟﻼم ﺟﺎﯾﺎ ﺑﺎﺳﺎر ﺧﻤﯿﺲ ﺗﺎﻧﺠﺮاﻧﺞ ﺑﺎﻧﺘﯿﻦ ھﻲ اﻟﻤﺒﺎﻧﻲ اﻟﻤﺪرﺳﯿﺔ واﻟﻐﺮف اﻟﻤﺤﺘﺎج إﻟﯿﮭﺎ ووﺳﺎﺋﻞ اﻟﺘﻌﻠﯿﻢ .2 ،إن ﺟﻤﯿﻊ اﻟﺘﺴﮭﯿﻼت واﻟﺒﻨﻰ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ اﻟﻤﻮﺟﻮدة ﻓﻲ اﻟﻤﺪرﺳﺔ ﻓﻌﺎﻟﺔ ﻟﻠﻐﺎﯾﺔ ﻓﻲ ﺗﺸﻜﯿﻞ ﻣﻮﻗﻒ اﻟﺘﻼﻣﺬة اﻟﺪﯾﻨﻲ .3 ،إن ﺗﺴﮭﯿﻼت اﻟﻤﺪرﺳﺔ وﺑﻨﺎھﺎ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ ﻛﺎﻓﯿﺔ إﻻ أن وﺳﺎﺋﻞ اﻟﺘﻌﻠﯿﻢ ﺗﺤﺘﺎج إﻟﻰ اﻟﺰﯾﺎدة ﻛﻤﺎ وﻧﻮﻋﺎ وﻋﺪدا ﻟﯿﻌﺎدل ﻋﺪد اﻟﺘﻼﻣﺬة واﻟﻐﺮف اﻟﺪراﺳﯿﺔ .4 ،ﺗﻢ اﺳﺘﺨﺪام ﺗﺴﮭﯿﻼت اﻟﻤﺪرﺳﺔ وﺑﻨﺎھﺎ اﻟﺘﺤﺘﯿﺔ ﺑﺸﻜﻞ ﻣﻤﺘﺎز ﻟﺮﻓﻊ ﻣﻮﻗﻒ اﻟﺘﻼﻣﺬة اﻟﺪﯾﻨﻲ.
xvi