LITURGI KEBAKTIAN Minggu, 08 Mei 2016 Th. LI /No. 019
Tema : "Ibuku Teladan Hidup Rohaniku" Taman Sari 07.00 09.30
1. Saat Teduh * 2. Pujian Bersama * 3. Doa Pembukaan 4. Pujian Bersama
* berdiri
Duta Bandara 10.00
KPPK 60
KPPK 60
KPPK 60
KPPK 60
KPPK 206
KPPK 206
KPPK 206
2 Tim 1:1-5 KPPK 272
2 Tim 1:1-5 KPPK 272
P. Pujian Pdt. Daudi R.
Bersama Malaikat di Surga 2 Tim 1:1-5 FirmanMu Plita Bagi Kakiku EBEN HAEZER Pdt. Daudi R.
KPPK 49
KPPK 49
5. Pembacaan Alkitab 2 Tim 1:1-5 6. Pujian Bersama KPPK 272 7. Paduan Suara 8. Khotbah 9.Perjamuan Kudus 10.Persembahan *11.Doa Persembahan 12.Warta Jemaat *13. Salam Sejahtera *14. Doxology 15. Saat Teduh
Sunter 09.00
PS. ABIGAIL Pdt. F.Bun Hauw KPPK 49
GI. Suandi S. KPPK 121 KPPK 49
"Bagi Bapa, Anak dan Roh, puji hormat dan mulia. Dulu s'karang tak berubah, hingga selama-lamanya. AMIN"
(2 Timotius 1:1-5; 2 Timotius 3:15; Kisah Para Rasul 16:1-3)
Hari ini, kita memperingati Hari Ibu Internasional. Peringatan Hari Ibu ini bertujuan untuk menghargai pengabdian dan pengorbanan kaum ibu atau kaum wanita yang membawa perubahan dan dampak positif bagi dunia. Di dalam Alkitab juga ada banyak wanita yang memiliki peran-peran yang luar biasa penting bagi kelangsungan hidup manusia. Bukan saja sebagai sosok yang melahirkan, tetapi juga berperan penting dalam perkembangan spiritual manusia. Pada saat ini, kita akan bersamasama belajar melalui kehidupan dari seorang nenek dan seorang ibu, yaitu Lois dan Eunike. I. Apa yang dilakukan oleh Lois dan Eunike? Mereka telah mendidik dan mengajar Timotius mengenal Kitab Suci sejak masa kanak-kanaknya. Itu sebabnya pengaruh pertama yang dialami Timotius adalah pengaruh asuhan orangtuanya dan terutama ibu dan neneknya (2 Tim. 1:5). Hal itu juga telah dinyatakan oleh rasul Paulus, “Ingatlah juga bahwa dari kecil engkau sudah mengenal Kitab Suci yang dapat memberi hikmat kepada-Mu dan menuntun engkau kepada keselamatan oleh iman kepada Kristus Yesus” (2Tim.3:15). Lois dan Eunike telah menunjukkan kepada Timotius teladan iman, melalui kehidupan mereka sehari-hari. Di balik semuanya ini, kita melihat kebesaran Tuhan dalam menciptakan seorang wanita dengan air mata, kelembutan hati, kesabaran tapi memiliki satu kekuatan yang sangat besar dalam dirinya. Sudahkah saudara memberikan teladan kerohanian yang baik bagi anak-anak saudara? Mengenalkan Tuhan kepada anak-anak membutuhkan konsistensi dan ketekunan dari orang tua melalui pengajaran dan teladan iman dari orang tua atau keluarga. II. Apa Dampak Pengasuhan Dan Pendidikan Lois Dan Eunike? Timotius dapat menjadi pemimpin, pekabar Injil serta pemikir Kristen adalah karena didikan yang diterimanya. Paulus bukanlah yang mengawali pendidikan Timotius, tapi dari keluarganya. Paulus menuai apa yang sudah ditabur oleh keluarga Timotius. Apa yang telah dilakukan oleh Lois dan Eunike memiliki dampak yang luar biasa: * Timotius menjadi seorang Kristen dan anak rohani Paulus (2 Tim.1:1). * Paulus menyebutnya sebagai satu-satunya orang “yang sehati dan sepikir” dan yang tidak mencari kepentingannya sendiri melainkan kepentingan Kristus (Flp. 2:20). * Timotius ikut dalam pelayanan misi Paulus yang kedua (Kis. 15:36-18:22). Ia yang masih muda belia meningggalkan Listra untuk menggantikan teman sekerja Paulus yang lama yaitu Yohanes Markus. * Timotius sangat dihormati oleh saudara-saudaranya orang Kristen baik di Listra maupun di Ikonium (Kis.16;2) * Paulus meminta Timotius agar datang ke Roma untuk menghibur dia pada saatsaat akhir hidupnya. Hal ini menunjukkan kasih yang mengikat mereka berdua. Inilah dampak pengajaran dan kesaksian Lois dan Eunike yang tulus ikhlas kepada Timotius yang akhirnya membawa berkat besar dan membawa kemuliaan nama Tuhan. Kepada para ibu yang telah menaruh hidupnya kepada Tuhan dan mengerjakan peran dan tanggungjawabnya kepada keluarga, ia layak mendapatkan hormat dan pujian dan selamat “Hari Ibu.” Semoga Tuhan menolong dan memberi kekuatan kepada para wanita, istri dan ibu untuk dapat menjalankan panggilan Tuhan di dalam kehidupan saudara masing-masing dan melalui saudara nama Tuhan dimuliakan. Amin! (FBH) Sumber: http://kalamkudusmlg.blogspot.co.id/2014/05/ringkasan-khotbah-pdt-titus-liem-hari.html
02
PELITA GSRI Taman Sari
GSRI TAMANSARI
KEGIATAN SEPEKAN 08 - 14 Mei 2016 TGL
ACARA
08/05
KU 1 KU 2 Remaja KDTM PW Doa Pagi Pemuda
11/05 12/05 14/05 14/05
PEMBICARA
LITURGIS
TEMA
Pdt. Daudi Rahmat Sdr. Kurniawan Pdt. Daudi Rahmat Sdr. Tanu Pdt. Joshua Ong GI. Simon H. GI. Simon H. Pdt. Theofilus S.
Ibuku Teladan Hidup Rohaniku Ibuku Teladan Hidup Rohaniku
Gabung KU -
Sdri.Nini Ibu. Lily GI. Simon H Bpk. Ady
Karya & Pekerjaan Roh Kudus
PENGERJA KEBAKTIAN UMUM - 08 Mei 2016 Pk. 07.00 WIB
Liturgis Paduan Suara PianIs Organis Violin Flute Cello Keyboard Pewarta Ketua Tim Penyambut Jemaat
Kolektan
Perlengkapan Sound System Keamanan
Sdr.
Kurniawan
Persembahan Pujian Sdri. Delivia Ibu. Henny Yaory Sdri. Jessica Sudargo & Sdri. Nathalia Peggy S. Sdr. Billy Darmawan Sdri. Stefany AJ Dkn. Johan Suhadi Bpk. Trisianto Suwardi Bpk. Trisianto Suwardi Ibu. Oey Soen Hoa Ibu. Lusyana Ibu. Dewi Ibu. Emmy Christina Sdri. Nurlin Jami Sdri. Erlyna Susantyo Ibu. Nita Mariana Sdri. Novi Ibu. Santi Ibu. Lusyana Ibu. Grace P.M. Sdr. Adriel Baruch Sdr. Theofilus Erastus Bpk. Trisianto Suwardi
Pk. 09.30 WIB
Sdr.
Tanu
EBEN HAEZER Sdr. Rhesa Bpk. Philip Bpk. Eddy Kusnadi Dkn. Chriscope Tjandra Bpk. Djaja Mulyadi Bpk. Djaja Mulyadi Bpk. Jansen Wijaya Sdri. Resa Mustika R.G. Ibu. Sri Ratna Sdri. Dkn. Ibu. Ibu. Bpk.
Soi Leng Suharno Shierly Lelyana Sri Ratna Djaja Mulyadi
Bpk. Hasanuddin Bpk. Agus Dkn. Budi Hartono PELITA GSRI Taman Sari
03
KEGIATAN MINGGU DEPAN 15 Mei 2016 TGL
ACARA
PEMBICARA
15/05 KU 1
GI. Rudy Mega
KU 2
GI. Rudy Mega
Remaja
Ev. Firdani S.
LITURGIS
TEMA
Dkn. Johan S. Sdr. Daniel N.
Peran Roh Kudus dalam Kehidupan Rohani Peran Roh Kudus dalam Kehidupan Rohani The Holy Spirit (Pentakosta)
PENGERJA KEBAKTIAN UMUM - 15 Mei 2016 Pk. 07.00 WIB
Liturgis Paduan Suara PianIs Organis Keyboard Flute Bass Pewarta Ketua Tim Penyambut Jemaat
Kolektan
Perlengkapan Sound System Keamanan 04
Dkn. Johan Suhadi TALITAKUMI Sdr. Billy Darmawan Sdri. Delivia Sdri. Nia Sdr. Hendry Dkn. Rudianto S. Kumala Bpk. Sulistiono Bpk. Sulistiono Ibu. Sri Hartati Ibu. Go Liok Lioe Sdri. Hennywati Iswandi Ibu. Nia Yuana Ibu. Fu Yen Sdri. Hennywati Iswandi Bpk. Sulistiono Sdri. Souw Giok Hoa Bpk. Panji Luhur K. Ibu. Nia Yuanna Ibu. Sri Hartati Sdr. Filbert Bpk. Benny Bpk. Sulistiono
PELITA GSRI Taman Sari
Pk. 09.30 WIB
Sdr. Daniel Nugroho MAZMUR BESAR Sdr. Rhesa Bpk. Ady Sdr. Marzuki Dkn. Kwok Fu Sin Bpk. Eduard Schreiber Bpk. Robby Wijaya Ibu. Fui Khim Bpk. Eduard Schreiber Ibu. Sri Ratna Bpk. Haryadi Lukas Bpk. Ibu. Ibu. Bpk.
Eduard Schreiber Fui Khim Sri Ratna Haryadi Lukas
Dkn. Johan Suhadi Dkn. Suharno Bpk. Franki
WARTA JEMAAT 1. SELAMAT DATANG DAN SELAMAT BERIBADAH Dengan sukacita kami menyambut kehadiran Saudara/i khususnya yang baru pertama kali hadir dalam Kebaktian di GSRI Taman Sari. Apabila Saudara/i memerlukan informasi, silakan menghubungi para hamba Tuhan atau Majelis Gereja. 2. UCAPAN TERIMA KASIH Majelis Jemaat mengucapkan terima kasih kepada : a. Pdt. Daudi Rahmat (Gepembri Kelapa Gading) yang telah menyampaikan firman Tuhan, dalam Kebaktian Umum I, Pk. 07.00 WIB dan Kebaktian Umum II, Pk. 09.30 WIB. Tuhan memberkati pelayanan Bapak. b. Adik Matthew Widjaja dan Bpk. Hendra Widada untuk persembahan bunga hari ini. Tuhan memberkati.
3. KEBAKTIAN DOA 10 HARI Jika Tuhan Kehendaki, Kebaktian Doa 10 hari akan diadakan mulai hari Jum'at, 06-15 Mei 2016, dengan tema "Karya Roh Kudus Dalam Hidup Orang Percaya". Mohon Saudara/i memperhatikan waktunya dan doakan. Hari/Tanggal Senin, 09 Mei 2016 Selasa, 10 Mei 2016 Rabu, 11 Mei 2016 Kamis, 12 Mei 2016 Jum'at, 13 Mei 2016
Pemimpin Ev. Firdani S. Pdt. Theofilus S. Pdt. Joshua Ong GI. Simon H. Pdt. Theofilus S.
Sabtu, 14 Mei 2016 GI. Simon H. Minggu, 15 Mei 2016 Ibu. Yohana Ang Note : * hari Minggu hanya berdoa
Tema "Jaminan Keselamatan" "Memberikan Kuasa & Mujizat" "Menyingkapkan Rahasia Firman"
"Menolong Kita Berdoa"
"Menumbuhkan Kehidupan Rohani" "Bersaksi" * DOA
Waktu Pk. 19.00 Pk. 19.00 Pk. 18.30 Pk. 19.00 Pk. 19.00
WIB WIB WIB WIB WIB
Pk. 06.00 WIB Pk. 06.30 WIB
4. MOTHER'S DAY Jika Tuhan kehendaki, pada hari ini, Minggu, 08 Mei 2016, dalam Kebaktian Umum I, Pk. 07.00 WIB dan Kebaktian Umum II, Pk. 09.30 WIB, diadakan acara Mother's Day, dengan tema "Ibuku Teladan Hidup Rohaniku", pembicara : Pdt. Daudi Rahmat, bekerjasama dengan Komisi Anak-Anak, Remaja dan Pemuda. Kiranya acara ini menjadi berkat khusus bagi para Ibu. 5. PERSEMBAHAN STT IMAN Kami bersyukur kepada Tuhan dan terima kasih atas dukungan doa dan partisipasi Saudara/ i, khususnya melalui persembahan Saudara/i setiap minggu ke-2 untuk kebutuhan operasional STT IMAN setiap bulan. Pada hari ini, Minggu, 08 Mei 2016, Saudara/i dapat dan berkesempatan memberi persembahan untuk pekerjaanNya di STT IMAN. Kiranya Tuhan memberkati Saudara/i untuk pelayanan Saudara/i ini. 6. RAPAT MAJELIS Rapat Majelis akan diadakan pada hari Sabtu, 14 Mei 2016, Pk. 08.30 WIB. 7. KEBAKTIAN DOA TENGAH MINGGU Dalam KDTM hari Rabu, 18 Mei 2016, Pk. 18.30 WIB, akan diadakan Penelaahan Alkitab dengan tema "Sangkakala Ke-enam", Wahyu 9:13-21, pembicara : Pdt. Joshua Ong. 8. PERSEKUTUAN PASUTRI Persekutuan Pasutri akan diadakan pada hari Sabtu, 21 Mei 2016, Pk. 17.00 WIB, dengan tema "Mama, mama, dimana Mama?" (The True Essence of a Mother), pembicara : GI. Hilda Pelawi.
PELITA GSRI Taman Sari
05
9. NCLC VI (NATIONAL CHURCH LEADERS CONFRENCE VI) Jika Tuhan kehendaki, STT IMAN akan mengadakan NCLC VI (National Church Leaders Conference VI) pada tanggal 23-25 Mei 2016, dengan tema "Christian Leaders : Authority & Power", pembicara antara lain : Bishop Rev. Robert Solomon, Ph.D, Pdt. Dr. dr. Dwidjo Saputro, SpKJ, Pdt. Yakub B. Susabda, Ph.D. bertempat di STT IMAN. Isu ini diangkat karena seringkali timbul masalah untuk membedakan antara authority dan kuasa. Doakan. Tuhan memberkati. 10.RETREAT PEMUDA REMAJA Jika Tuhan kehendaki, Pemuda Remaja akan mengadakan Retreat pada tanggal 06-08 Juli 2016, dengan tema "Polish The Essence of Worship", pembicara : Pdt. Victor Rembeth M.Th, Pdt. Theofilus Sudari M.Div dan Ev. Firdani Suratno, bertempat : Bumi Tapos - Puncak, Bogor. Sampai saat hari ini, jumlah peserta yang akan ikut serta ada 62 orang. Acara ini membutuhkan dana sebesar Rp. 94.084.000,-. Doakan acara ini. 11.PERSEKUTUAN TEA-TIME Pada hari ini, Minggu, 08 Mei 2016, setelah Kebaktian Umum I dan II, Saudara/i diundang ikut serta dalam persekutuan tea - time untuk kita lebih saling mengenal dan bersekutu di dalam kasih Kristus. Terima kasih kepada Kel Bpk. Sulistiono, Kel Bpk. Pingky S., Sdri. Winda, Ibu. Isabella Soepadhi, dan Ibu. Meiliana yang menyediakan keperluan Tea-Time ini. Tuhan memberkati.
Kebaktian Doa Tengah Minggu (KDTM) Menjadi kerinduan kita semua agar 100 anggota Jemaat GSRI Taman Sari dapat ikut serta dalam KDTM.
Gerakan Gemar Membaca Alkitab (GeGeMA) Mari belajar mencintai Firman Tuhan dan kebenaran-Nya melalui Gerakan Gemar Membaca Alkitab. Lakukanlah Saat Teduh
JUMLAH KEHADIRAN JEMAAT 29 Apr - 05 Mei 2016 KU I
KU 2 KDTM
Doa Pagi
SM
Tmn Sari
163
127
22
101
Sunter
45
-
13
5
Duta Bdr
21
33
-
28
06
PELITA GSRI Taman Sari
(Jumlah KDTM akan diwartakan Minggu depan)
Remaja Pemuda Wnt/Pria Pasutri Lansia TK/SD
31
15
-
-
-
-
10
-
-
-
-
-
12
10
-
-
-
-
PELAYANAN ANTAR JEMAAT MELALUI DOA 1. Doakan untuk Bangsa dan Negara Indonesia, khususnya keamanan bangsa. 2. Doakan untuk kegiatan Gereja 2016 dengan tema "Gereja Yang Berkarakter Kristus" 3. Doakan keluarga-keluarga GSRI Taman Sari mengalami pengenalan dan kebangunan rohani ke arah Tuhan Yesus Kristus. 4. Jemaat GSRI Taman Sari secara rohani memiliki Buah Roh dan Karunia Roh. 5. Jemaat GSRI Taman Sari bertumbuh dalam Iman, Doa, Penyembahan dan Melayani. 6. Jemaat GSRI Taman Sari semakin bertambah Kasih, Pengampunan, Kepedulian antar Jemaat. 7. Doakan untuk Saudara/i kita yang lanjut usia dan yang sakit. 8. Doakan untuk renovasi gereja di GSRI Taman Sari, doakan untuk kebutuhan dananya. 9. Doakan dan hadirilah KDTM, setiap Rabu, Pk. 18.30 WIB dan Doa Pagi, setiap hari Sabtu, Pk. 06.00 WIB. 10.Doakan para peserta kelas Katekisasi, agar mereka bertumbuh dalam pengajaran iman tentang Yesus Kristus. 11.Doakan untuk STT IMAN, dosen, staff dan segala kebutuhannya, pekerjaan renovasi bangunan/gedung.
ULANG TAHUN BULAN MEI 2016 GSRI Tamansari : 02 : Bpk. Liong Kok Khong 02 : Bpk. May Eka Putra Inkiriwan 03 : Ibu. Selijanti Sumitro 03 : Sdri. Meylisa Permata Sari 04 : Ibu. Irene Yuwono (USA) 05 : Sdri. Agnes Heryanti
05 : Bpk. 05 : Bpk. 06 : Sdri. 08 : Bpk. 08 : Ibu. 08 : Sdr.
Soe Mie Soen Panji Luhur Krisma P. Mei Co Jauhari Wanda Indriyati D. William Kurnia Hartono
Pos PI Sunter : 04 : Sdri. Angelina Leonardi
05 : Ibu.
Kasni
Pos PI Duta Bandara : -
PELITA GSRI Taman Sari
07
POS PI SUNTER
KEGIATAN SEPEKAN TGL
08/05
ACARA
KU Remaja
08 - 14 Mei 2016
PEMBICARA
LITURGIS
Pdt. Fam Bun Hauw
GI. Rudy Mega 09/05 Doa 10 Hari 10/05 Doa 10 Hari 11/05 Doa 10 Hari 12/05 Doa 10 Hari 13/05 PW GI. Linda Mega 16/05
Ibu. Lucyawati C. Sdri.Monica IS.
Ibu. Suherti
Doa 10 Hari Doa 10 Hari
TEMA
Doa 10 Hari, hari ke-3 Hari Hari Hari Hari Hari Hari
ke ke ke ke
-
4 5 6 7
ke - 8 ke - 9
PELAYAN KEBAKTIAN UMUM 08-05-2016 Pengkotbah Liturgis Pewarta Penyambut Jemaat Lantai 2 Kolektan Pianis Perlengkapan Sound System Multimedia
Pdt. Ibu. Bpk. Bpk. Ibu. Ibu. Ibu. Ibu. Bpk. Bpk. Bpk. Bpk. Bpk.
Pk. 09.00
Fam Bun Hauw Lucyawati Chandra Sulian Togi Paulus P. Satoejoe Sumiyati Kasni Tuty Tjahjono Juliawati Widjaja Budi Wijaya Amzal Sulaiman Ismunanto Iwan Amzal Sulaiman Anwar Leonardi
15-05-2016
Pk. 09.00
Pdt. Bpk. Bpk. Bpk. Ibu. Ibu. Bpk. Ibu. Bpk.
Joshua Ong Hendratno Bachtiar Sulian Togi Suganda Saputra Henny Wijaya Lilis Anwar Leonardi Rianti Sunadja Budi Wijaya
Bpk. Bpk. Tim
Anwar Leonardi Amzal Sulaiman Remaja
WARTA JEMAAT 1. SELAMAT DATANG Dengan sukacita, kami menyambut Saudara/i yang baru pertama kali hadir di dalam Kebaktian Umum di GSRI Pos PI Sunter. 2. PERSEMBAHAN KHUSUS UNTUK STT IMAN Dalam Kebaktian Umum Minggu ini, Minggu, 08 Mei 2016 telah diedarkan dua kantong kolekte. Kantong berwarna merah untuk mendukung pekerjaan Tuhan melalui STT IMAN.
08
PELITA GSRI Taman Sari
3. KEBAKTIAN DOA TENGAH MINGGU Mengharapkan seluruh Jemaat dapat menghadiri Kebaktian Doa Tengah Minggu (Doa 10 hari, hari ke-6) pada hari Rabu, 11 Mei 2016, Jam 19.00 WIB. 4. PERSEKUTUAN WANITA Persekutuan Wanita akan diadakan pada tanggal 13 Mei 2016, Jam 16.00 WIB. Mengharapkan seluruh ibu-ibu dapat menghadirinya. Dilanjutkan dengan Doa 10 hari, hari ke-8, Jam 19.00 WIB. 5. KEBAKTIAN DOA PAGI Mengharapkan seluruh Jemaat menghadiri Kebaktian Doa Pagi (Doa 10 hari, hari ke-9), Sabtu, 14 Mei 2016, Jam 07.00 WIB. Mengharapkan segenap Jemaat untuk dapat mengikuti. 6. PERJAMUAN TUHAN Dalam Kebaktian Umum Minggu depan, Minggu, 15 Mei 2016 akan diadakan Perjamuan Tuhan. Bagi Saudara/i yang sudah dibaptis atau disidi ingin mengambil bagian agar mempersiapkan hati. 7. PERSEKUTUAN USIA INDAH Persekutuan Usia indah akan diadakan pada hari Sabtu, 28 Mei 2016, Jam 11.00 WIB. Harap para Usia Indah menghadirinya.
Pokok Doa : 1. 2. 3. 4. 5.
Doakan Rencana kemandirian GSRI Pos PI Sunter di Tahun 2016. Doakan Rencana Retreat di bulan Juni 2016. Doakan 30 orang yang mengikuti KDTM. Doakan 20 orang yang mengikuti KDP. Doakan untuk Bangsa dan Negara (Keamanan, ekonomi, politik, dan
POS PI DUTA BANDARA Hamba Tuhan : Pdt. Fam Bun Hauw, S.Th. - R. 5502768 - HP. 0878.83640166
PELAYAN KEBAKTIAN UMUM ` Pengkhotbah Liturgis Singer Pemusik Penyambut
Kolektan LCD Operator
08 Mei'16, 08.00 Gabung dengan KU Pk. 10.00 WIB
08 Mei'16, 10.00 GI. Ibu. Ibu. Sdr.
Simon H. Metty Lenny G. Lisen, Maya
15 Mei'16, Pk. 08.00 Gabung dengan KU Pk. 10.00 WIB
15 Mei'16, Pk. 10.00 Pdt. Ibu. Sdri. Ibu. Sdr.
F. Bun Hauw Lena Venny Y. Ling Ling Lisen, Maya
Sdri. Venny Y, Shelen
Ibu.
Prima, Yung Yung
Bpk. Ibu. Ibu. Bpk. Ibu. Sdr.
Ibu. Ibu. Sdri. Ibu. Ibu. Sdr.
Lie Ngo Fenny S. Kianty Mei Lin Rissky Amin
Aan, Ali Amoy, Susi Ida Yunus Sumijah David Y.
PELITA GSRI Taman Sari
09
WARTA JEMAAT 1. KEGIATAN HARI INI Pada hari ini, Minggu, 08 Mei 2016 : - Dalam Kebaktian Umum, Pk. 10.00 WIB : a. Ada Perjamuan Kudus bagi yang sudah dibaptis/disidi. b. Berdoa bersama dalam rangkaian Kebaktian Doa. c. Diedarkan dua kantong kolekte. Merah untuk Kas Gereja dan Ungu untuk STT IMAN. d. Diadakan perayaan hari Mama. - Wawancara peserta Kelas Katekisasi dengan Diaken, Pk. 12.00 WIB. 2. KEGIATAN SEPEKAN Hari/Tanggal Waktu Senin, 09 Mei'16 Pk. 19.00 WIB Selasa, 10 Mei'16
Pk. 19.00 WIB
Rabu, 11 Mei'16
Pk. 19.00 WIB
Kamis, 12 Mei'16
Pk. 19.00 WIB
Jum'at., 13 Mei'16
Pk. 19.00 WIB
Sabtu, 14 Mei'16
Pk. 19.00 WIB
Minggu, 15 Mei'16
Pk. 08.00 WIB Pk. 10.00 WIB
Kegiatan Kebaktian Doa dengan tema "Kasih itu...(bag 2)" (Pkh : GI. Suandi Saragih ; Lit : Tim Guru SM) Kebaktian Doa dengan tema "Kasih itu...(bag 3)" (Pkh : Pdt. Fam Bun Hauw ; Lit : Tim Ecclesia) Kebaktian Doa Tengah Minggu dalam rangka Kebaktian Doa dengan tema "Jangan Lupakan TUHAN (Ulangan 8)" (Pkh : GI. Suandi Saragih ; Lit : Tim Grace of God) Kebaktian Doa dengan tema "Kasih itu...(bag 4)" (Pkh : Pdt. Fam Bun Hauw ; Lit : Ibu. Lenni Johan-Sdri. Maya) Kebaktian Doa dengan tema "Kasih itu...(bag 5)"(Pkh : GI. Suandi Saragih ; Lit : Tim Guru SM) Kebaktian Doa dengan tema "Berjuang bagi Kebenaran" (Pkh : Pdt. Fam Bun Hauw ; Lit : Tim Ecclesia) Sekolah Minggu Anak Kebaktian Umum (gabungan dengan Kebaktian Umum, Pk. 08.00 WIB) dalam rangka Kebaktian Pentakosta, dengan tema "Peran Roh Kudus dalam Kehidupan Rohani" (Pkh : Pdt. Fam Bun Hauw ; Lit : Ibu. Lena - Sdr. Lisen dan Sdri. Maya) Keterangan : Gereja juga menghimbau Jemaat sekalian terus mengikuti Doa Puasa s/d Minggu, 15 Mei'16 dari Pk. 06.00-18.00 WIB. Bagi Jemaat yang ingin menyumbang snack/konsumsi untuk buka puasa, Pk. 18.00 WIB dalam Kebaktian Doa dapat mengisi form di papan pengumuman gereja.
3. RETREAT SEKOLAH MINGGU SINODE GSRI Retreat SM Sinode GSRI akan diadakan pada hari Kamis - Sabtu, 30 Juni - 02 Juli 2016 di MDC Gadog dengna tema "Ku Istimewa" (pembicara : GI. Yohana Ang dan GI. Antoni Samosir) bagi anak kelas 3-6 SD, dengan biaya Rp. 300.000,-/anak.
1. Komitmen jemaat untuk ber-DNA setiap hari dan mendirikan mezbah keluarga. 2. Pekerjaan dan studi jemaat agar berhasil dan berprestasi. 3. Kerajinan dan antusias jemaat dalam beribadah, melayani Tuhan dan penjangkauan jiwa baru. 4. Saudara/i yang sudah lama tidak beribadan, sakit, lemah iman dan dalam pergumulan. 5. Program Kerja 2015-2017 dan BP Pengurus. 6. Rencana kegiatan Kebaktian Tuhan Yesus, Kebaktian Doa s/d Kebaktian Pentakosta hari Kamis, 05 Mei 2016 s/d Minggu, 15 Mei 2016. 7. Retret SM Sinode GSRI di MDC Gadog, 30 Juni - 02 Juli 2016. 8. Kegiatan SAL dan SAR di bulan Juni-Juli 2016.
10
PELITA GSRI Taman Sari