PENERAPAN SISTEM INFORMASI BUKU PADA CV. QUANTUM ARTHA MEDIA MEDAN BERBASIS WEB
TUGAS AKHIR
RINI NOVRIANI 062406107
PROGRAM STUDI D3 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009
Universitas Sumatera Utara
PENERAPAN SISTEM INFORMASI BUKU PADA CV. QUANTUM ARTHA MEDIA MEDAN BERBASIS WEB
TUGAS AKHIR Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Ahli Madya
RINI NOVRIANI 062406107
PROGRAM STUDI D3 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009
Universitas Sumatera Utara
PERSETUJUAN
Judul
: PENERAPAN SISTEM INFORMASI BUKU PADA CV. QUANTUM ARTHA MEDIA MEDAN BERBASIS WEB
Kategori
: TUGAS AKHIR
Nama
: RINI NOVRIANI
Nomor Induk Mahasiswa
: 062406107
Program Studi
: D3 ILMU KOMPUTER
Departemen
: MATEMATIKA
Fakultas
: MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
Diluluskan di : Medan,
Diketahui Departemen Matematika FMIPA USU
Pembimbing,
Ketua,
Dr. Saib Suwilo, M.Sc.
Dra. Elly Rosmaini,M.Si.
NIP 131 796 149
NIP 131 459 475
Universitas Sumatera Utara
PERNYATAAN
PENERAPAN SISTEM INFORMASI BUKU PADA CV. QUANTUM ARTHA MEDIA MEDAN BERBASIS WEB
TUGAS AKHIR
Saya mengakui bahwa tugas akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya.
Medan,
RINI NOVRIANI 062406107
Universitas Sumatera Utara
PENGHARGAAN
Puji syukur penulis ucapkan kehadirat Allah SWT karena dengan rahmat dan hidayahNya lah penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik dan dalam waktu yang telah ditetapkan. Tak lupa shalawat serta salam kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW dan para sahabatNya yang telah membawa kita dari kegelapan kealam terang benderang yang penuh ilmu pengetahuan.
Penulisan Tugas Akhir yang berjudul : PENERAPAN SISTEM INFORMASI BUKU PADA CV. QUANTUM ARTHA MEDIA MEDAN BERBASIS WEB ini merupakan salah satu persyaratan untuk menyelesaikan Pendidikan Program Diploma III Jurusan Ilmu Komputer Universitas Sumatera Utara.
Dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini, penulis mendapatkan banyak bantuan dan bimbingan serta dorongan dari berbagai pihak, maka dalam kesempatan ini penulis dengan tulus hati menyampaikan penghargaan dan rasa terima kasih yang setinggi-tingginya kepada:
1. Bapak Prof. Ir. Eddy Marlianto, M.Sc selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sumatera Utara. 2. Bapak Dr. Saib Suwilo, M.Sc selaku Ketua Pelaksana D-III Ilmu Komputer dan Statistik. 3. Ibu Dra. Elly Rosmaini, M.Si selaku Pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktunya untuk membantu penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir. 4. Teristimewa buat kedua orangtuaku yang selalu memberikan doa dan dukungan serta kata-kata dan nasehat bijak yang akan selalu terngiang dalam hati. Kak Rina, makasih ya kak atas semua dukungan kakak dan makasih udah mau jadi pendengar yang baik untuk cerita-ceritaku. Buat adikku Indrawan,
Universitas Sumatera Utara
mudah-mudahan lancar kuliahnya ya dan cepat lulus ya. Suci adikku tersayang, makasih ya udah jadi adek yang baik buat kakak. 5. Buat Sahabat-sahabatku tersayang. Pristina Utami P (062406080), Ade Yulia Sari (062406117), Ayu Satyari Utami (062406111), Santi H (062406074), Makasih untuk segalanya ya. Surianto Sembiring (062406124), makasih udah batuin ngerjakan tugas-tugas selama ini. Kalian sahabat terbaikku. “Kamu sangat berarti, istimewa dihati, selamanya rasa ini, jika tua nanti kita telah hidup masing-masing, ingatlah hari ini”. 6. Terima kasih buat teman-teman D-3 Ilmu Komputer khususnya Kom B 2006 yang selalu memberi semangat dan doa. Dan orang-orang teristimewa yang telah memberi sebuah cerita baru dalam kehidupan penulis.
Akhir kata, penulis berharap semoga Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi penulis sendiri maupun pihak-pihak yang berkepentingan, walaupun penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempurnaan. Untuk itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun.
Medan,
Penulis
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK
Tugas akhir ini bertujuan untuk membuat sebuah sistem informasi yang dinamis. Sistem perancangan dalam membangun sistem informasi Buku pada toko buku Quantum Media dikembangkan dengan menggunakan beberapa software yakni Apache, MySQL, dan PHP. Dengan menggunakan bahasa pemrograman Apache, MySQL, dan PHP ini maka pengerjaan sistem informasi akan lebih cepat dan mudah. Adapun tabel-tabel yang dipakai dalam pembuatan sistem informasi buku pada toko buku Quantum Media ini adalah tabel data buku, tabel data pengarang, tabel data penerbit, dan tabel harga. Semua tabel diatas digunakan untuk menampung data-data yang diperlukan dalam pengembangan sistem informasi buku pada toko buku Quantum Media.
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
Halaman Persetujuan Pernyataan Penghargaan Abstrak Daftar Isi Daftar Tabel Daftar Gambar
ii iii iv vi vii ix x
BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang 1.2 Identifikasi Masalah 1.3 Maksud dan Tujuan 1.4 Ruang Lingkup 1.5 Metode Penelitian 1.6 Kegunaan Penelitian 1.7 Batasan Masalah 1.8 Sistematika Penulisan
1 2 3 4 4 5 6 6
BAB 2 LANDASAN TEORI 2.1 Pengertian Komputer 2.2 Pengertian Data dan Database 2.2.1 Data 2.2.2 Database 2.3 Sistem Informasi 2.4 Tinjauan Program Yang Digunakan 2.4.1 Mengenal Apache 2.4.2 PHP 5.2.0 2.4.2.1 Kelebihan PHP 2.4.2.2 Sejarah PHP 2.4.3 MySql 5.1 2.4.3.1 Pengertian MySQL 2.4.3.2 Keunggulan MySQL 2.4.4 Sistem Server Data Base MySQL 2.4.5 HTML (Hypertext Markup Language) 2.4.5.1 Pengertian HTML 2.4.6 Aturan Penulisan Dokumen HTML 2.5 Installasi Software
8 10 10 11 11 13 14 14 16 17 18 18 19 20 21 21 22 22
Universitas Sumatera Utara
BAB 3 GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN 3.1 Sejarah Berdirinya Perusahaan 3.2 Kepengurusan perusahaan 3.3 Logo Perusahaan 3.4 Flow Chart Perdagangan BAB 4 PERANCANGAN SISTEM 4.1 Perancangan Sistem 4.2 Desain Database 4.2.1 Tabel Anggota 4.2.2 Tabel Buku 4.2.3 Tabel Penerbit 4.3 Flow Chart Menu Utama 4.4 Flow Chart Menu Buku Tamu 4.5 Flow Chart Menu Search 4.6 Gambaran Umum Halaman Situs 4.7 Perancangan Tampilan Utama 4.7.1 Perancangan Header 4.7.2 Perancangan Bagian Isi
39 39 40 41 42 43 44 45 46 47 49 50
BAB 5 IMPLEMENTASI SISTEM 5.1 Pengertian Implementasi Sistem 5.2 Tujuan Implementasi Sistem 5.3 Komponen-Komponen Kebutuhan Sistem 5.4 Demonstrasi Program 5.4.1 Tampilan Menu Utama (HOME) 5.4.2 Tampilan Menu Gallery 5.4.3 Tampilan menu Terbaru 5.4.4 Tampilan Menu Penerbit 5.4.5 Tampilan Menu Buku Tamu 5.4.6 Tampilan Menu Search 5.4.7 Tampilan Menu About Us 5.4.8 Tampilan Menu Contact Us
51 52 52 55 55 56 57 58 59 60 61 62
BAB 6 KESIMPULAN DAN SARAN 6.1 Kesimpulan 6.2 Saran
63 64
31 34 36 36
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
Halaman Tabel 4.1
Tabel Data Anggota
40
Tabel 4.2
Tabel Data Buku
41
Tabel 4.3
Tabel DataPenerbit
42
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
Halaman Gambar 3.1
Logo Perusahaan
36
Gambar 3.2
Flow Chart Penjualan Buku
37
Gambar 3.3
Flow Chart Retur Buku
38
Gambar 4.1
Flow Chart Menu Utama
43
Gambar 4.2
Flow Chart Menu Buku Tamu
44
Gambar 4.3
Flow Chart Menu Search
45
Gambar 4.4
Tampilan Menu Utama
48
Gambar 4.5
Perancangan Header
49
Gambar 4.6
Perancangan Bagian Isi
50
Gambar 5.1
Tampilan antar muka Sistem Operasi Windows XP
53
Gambar 5.2
Tampilan antar muka Macromedia Dreamweaver 8
54
Gambar 5.3
Tampilan Menu Utama (HOME)
55
Gambar 5.4
Tampilan Gallery
56
Gambar 5.5
Tampilan Menu TERBARU
57
Gambar 5.6
Tampilan Menu PENERBIT
58
Gambar 5.7
Tampilan Menu BUKU TAMU
59
Gambar 5.8
Tampilan Menu SEARCH
60
Gambar 5.9
Tampilann Menu ABOUT US
61
Gambar 5.10 Tampilan Menu CONTACT US
62
Universitas Sumatera Utara