1 Laporan Tugas Akhir Mata Kuliah Perancangan WEB WEBSITE MANAJEMEN INFORMATIKA IFAN APRIANA J3C MANAJEMEN INFORMATIKA 2A PRAKTIKUM 1 PROGRAM KEAHLIAN...
PROGRAM KEAHLIAN MANAJEMEN INFORMATIKA PROGRAM DIPLOMA INSTITUT PERTANIAN BOGOR BOGOR 2011
BAB 1 PENDAHULUAN 1. Pendahuluan 1.1 Latar Belakang Masalah Dalam proses akademik dalam suatu pembelajaran dan untuk memudahkan para mahasiswa serta masayarakat umum yang ingin mengetahui tentang dalam
universitas
khususnya jurusan-jurusan yang terdapat didalam universitas tersebut, maka peranan sistem informasi seperti web sangat penting dalam mendukung kelancaran pemberian informasi yang mudah di jangkau oleh semua kalangan masyarakat. Beragam jenis informasi mampu disajikan kepada mahasiswa dan masyarakat, dalam hal ini adalah Web jurusan Manajemen Informatika IPB dengan penyajian informasi yang lebih modern dan dapat di akses dimanapun yakni dengan menggunakan media internet dan beragam pula cara mengaksesnya. Seiring dengan pesatnya laju teknologi informasi dewasa ini, dan semakin meningkatnya kebutuhan pelayanan informasi khususnya dalah hal stuktur, karir,mata kuliah, dan tujuan jurusan. Cara-cara penyajian informasi yang telah dilakukan selama ini bisa dikatakan telah mencakupi, namun masih banyak kekurangan yang harus dibenahi, karena laju teknologi perkembangan Web selalu berkembang dalam setiap waktunya, mulai dari sisi Desain Web, oleh karena itu harus mengikuti perkembangan jaman. Oleh karena itu, demi memenuhi informasi yang akan diberikan kepada kalangan mahasiswa dan masyarakat, maka perlu dibuat Web yang tepat dalam tujuan pembuatan tema yang diangkat. Adapun jenis pelayanan tersebut yakni dengan dibuat menggunakan Notepad++ dan pada akhirnya diharapkan dengan Web yang memberikan informasi ini para pengunjung situs dapat memperoleh informasi yang diharapkan dengan cepat dan mudah.
1.2 Tujuan
Tujuan dalam pembuatan web ini adalah sebagai berikut: 1. Memberikan Informasi kepada Mahasiswa Manajemen Informatika IPB 2. Memberikan informasi kepada kalangan masyarakat yang mengujungi Situs tersebut untuk mengetahui lebih dalam tentang Manajemen Informatika IPB
3. Mempermudah pemberian informasi dan tidak perlu menggunakan media cetak. 4. Memperlihatkan kepada semua kalangan, bahwa jurusan Manajemen Informatika IPB sudah bisa memberikan layanan informasi yang mengikuti perkembangan jaman seperti Web.
1.3 Ruang Lingkup Masalah
Dalam pembuatan Web ini dalam lingkup dibatasi sebagai gambaran yang dapat mewakili sistem yang lebih luas. Hal-hal yang akan di bahas dalam sistem layanan Web ini adalah sebagai berikut. 1. Perancangan Web memberikan informasi matakuliah, karir serta fasilitas yang di berikan oleh pihak kampus terhadap jurusan Manajemen Informatika. 2. Web ini telah memberik pendaftaran mahasiswa pada bagian sitenya. Web ini memberikan informasi kepada setiap kalangan karena bisadi akses oleh siapa pun dan dimana pun.
BAB 2 ANALISIS DAN PERANCANGAN WEBSITE
2.1 Analisis Website Website ini dibuat dengan sistem navigasi Linear yang memudahkan user dalam melihat isi situs dengan cara meloncati bagian sebelumnya dan tidak perlu repot-repot dalam kembali kehalaman sebelumnya. Dalam pembuatan desain situs web ini, diberikan warna ungu sebagai lambang warna dari jurusan Manajemen Informatika IPB, dan sekaligus memberi tahukan kepada user dalam ciri khas yang di miliki oleh Manajemen Informatika IPB. Di bagian atasnya terdapat logo IPB sebagai Petunjuk, bahwa Manajemen Informatika bernaung dibawah pengelolaan IPB. Lalu halaman pertama di isi sebagai Profil tentang Manajemen Informatika, halaman berikutnya berisikan tentang jadwal kuliah, fasilitas, info karir dan pendaftaran.
2.1.1
Analisis Masalah Web ini tentu masih banyak kekurangan, mulai dari jaringan, bandwith dan yang
lainny, oleh karena itu kita selalu mengkontrol terus laju perkembangan di internet, dan melihat Desain-desain situ baru yang makin berkembang dan semakin sederhana. Karena biasanya situs populer berdesain sangat sederhana agar langsung bertujuan pada pokok tema situs tersebut.
2.1.2
Analisis Kebutuhan Website ini biasanya digunakan bagi para mahasiswa dan masyarakat umum
untuk kebutuhan informasi dalam melihat jadwal kuliah persemester, dan semua tentang info lapangan kerja setelah lulus dari program keahlian ini. Dalam pemberitahuan jadwal ini user dapat mentargetkan setiap matakuliah yang diberitahuan agar bisa lebih mengetahui apa saja langkah yang di ambil dalam menghadapi matakuliah yang didapat persemesternya.
2.2 Perancangan Antarmuka Arsitekur Web
Home
Akademik
Mata kuliah
Fasislitas
Pendaftaran
2.3 Perancangan Menu (termaksuk site map)
•
Home
•
Akademik
•
Mata kuliah
•
Fakultas
•
Pendaftaran
BAB 3 IMPLEMENTASI 3.1 Teknologi Javascript dan XML_DTD
Jquery terdapat dihalaman pertama(home), foto banner berubah dalam jangka waktu tertentu dengan java script dan jquery.
3.2 Implementasi Antarmuka Home
Halaman pertama yaitu home, terdiri dari bagian-bagian header, banner, menu, dan tulisan singkat tentang Manajemen Informatika IPB. Menu menggunakan Tag
dengan nama Navigasi di CSS, banner dan tulisan Manajemen Informatika menggunakan
Tag
dengan Jquery java script agar dapat berubah fotonya dalam jangka waktu tertentu sedangkan tulisan menggunakan Class berita dan Class Penjelasan.
3.3 Akademik
Halaman Akademik yang berisikan tentang karier pada jurusan Manajemen Informatika, dengan penggunakan Tag <pre> pada HTML dan pada CSS menggunakan Class Akademik.
3.4 Mata kuliah
Halaman matakuliah yang berisikan tabel-tabel mengunakan Tag
dan Class pada CSS, setiap tabel menggunaka Class yang berbeda sehingga.
3.5 Fasislitas
Halaman fasilitas berisikan foto-foto yang tersedia pada jurusan Manajemen Informatika dan yang dimiliki oleh Diploma IPB, dengan menggunakan Class pada CSS 3.6 Pendaftaran
Halaman Pendaftaran berisikan kumpulan Form Input dan langkah-langkahnya dan denga menggunakan nama Input pada CSS dan bula button daftarkan di clik akan pindah kehalaman Proses seperti yang dibawah ini.
BAB 4 PENUTUP
4.1 Kesimpulan Dengan dibuatnya Web Manajemen Informatika ini, mahasiswa dan user lainnya semoga bisa lebih cepat mendapatkan informasi yang dinginkan. Selain lebih mudah diakses dan tidak membutuhkan media cetak sehingga lebih ramah lingkungan. Dan dengan Desain yang simpel tentu lebih mudah dipahami oleh setiap kalangan user yang menggunakan atau menggunjungi situs ini dimana pun mereka berada dengan syarat mendapat jaringan internet yang sudah banyak disediakan oleh banyak prosuksi barang elektronik seperti handphone.
4.2 Saran Saran saya adalah semoga isi informasi yang diberada didalam situs tersebut bisa lebih diperbanyak lagi seperti fasilitasnya pada kemudian hari, dan bisa berbasis WAP agar bisa dilihat pada handphone dengan kapasitas yang lebih rendah.