FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA Darussalam, Banda Aceh
DOKUMEN: KONTRAK KULIAH
Kode
:
PMA 509
Area
:
FKIP Universitas Syiah Kuala
Nama Mata Kuliah Kode Mata Kuliah Bobot SKS Semester Hari Pertemuan Tempat Pertemuan Koordinator MK
Tanggal dikeluarkan: 08/02/2017 No. Revisi
:0
: Pendidikan Karakter : PMA 509 : 2 (dua) : Ganjil : 1 (pertama) : Ruang kuliah : Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
1. Manfaat Mata Kuliah (isi sesuai mata kuliah diampu) • Membantu mahasiswa memahami konsep sesuai dengan hakikatnya yaitu kebudayaan, sikap, pikiran, dan sebagainya. • Melatih kemampuan matematika terutama berpikir deduktif dan ilmiah. • Menyiapkan mahasiswa untuk melanjutkan pendidikan pada jenjang lebih tinggi. 2. Deskripsi Mata Kuliah (isi sesuai mata kuliah diampu) Hakikat manusia sebagai makhluk ciptaan tuhan, hakikat manusia sebagai makhluk individu, hakikat manusia sebagai makhluk sosial, hakikat manusia sebagai makhluk yang unik dan multidimensi (jasmani, rokhani, intelek, personal dan sosial), hubungan karakter dan kepribadian manusia, hubungan karakter sebagai pembentuk kepribadian manusia, pembentukan karakter proses mengetahui, menghayati, melakukan, dan membiasakan karakter yang baik, pembentukan karakter pengkondisian dan keteladanan, hormat pada diri sendiri bentuk-bentuk penghormatan pada diri sendiri, hormat pada diri sendiri menjaga kesehatan jasmani dan rohani sebagai bentuk moral individual, hormat pada diri sendiri sebagai pengendalian diri, hormat pada orang lain bentuk-bentuk penghormatan pada orang lain, hormat pada orang lain kepedulian terhadap kesehatan sesama, hormat pada orang lain sebagai perilaku hormat, santun, dan peduli kepada sesama, kepedulian pada lingkungan kenyamanan dan kebersihan ruang kuliah, kepedulian pada lingkungan kebersihan dan keindahan lingkungan kampus, kepedulian pada lingkungan memelihara fasilitas kampus, perilaku jujur butir-butir kejujuran, perilaku jujur dalam kegiatan akademik, perilaku jujur dalam kegiatan non akademik, perilaku disiplin dan tanggung jawab butir-butir disiplin dan tanggung jawab dalam kegiatan akademik, perilaku disiplin dan tanggung jawab dalam kegiatan akademik, perilaku disiplin dan tanggung jawab butir-butir disiplin dan tanggung jawab dalam kegiatan sosial, perilaku disiplin dan tanggung jawab dalam kegiatan sosial, butir-butir perilaku patriotik, nilai cinta tanah air dalam bernegara merupakan perilaku patriotik, nilai persatuan dalam bermasyarakat dan bernegara merupakan perilaku patriotik, kunjungan sosial. 3. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Hakikat manusia, Hubungan Karakter dan Kepribadian, Pembentukan Karakter, Hormat pada diri sendiri, Hormat pada orang lain, Kepedulian pada Lingkungan, Perilaku Jujur, Perilaku Jujur, Perilaku Patriotik, Kunjungan Sosial
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA Darussalam, Banda Aceh
4. Strategi Pembelajaran (metode cara proses pembelajaran) • Strategi pembelajaran yang dilaksanakan selama perkuliahan yaitu strategi belajar individual dan berkelompok (berpasangan dan kelompok yang lebih besar). • Pembelajaran dilakukan juga dengan strategi pembelajaran deduktif. • Metode pembelajaran yang dilaksanakan yaitu metode ceramah, penemuan, diskusi, tanya jawab, dan penugasan. 5. Materi Pokok Pengantar pendidikan karakter, konsep pendidikan karakter, hakikat manusia, hubungan karakter dan kepribadian, hubungan karakter dan kepribadian, pembentukan karakter, hormat pada diri sendiri, hormat pada orang lain, hormat pada orang lain, kepedulian pada lingkungan, kepedulian pada lingkungan, perilaku disiplin dan tanggung jawab, perilaku patriotik, kunjungan sosial. 6. Bahan Bacaan 1. Alberta Education. (2005). The Heart of the Matter: Character and Citizenship Education in Alberta Schools. Alberta, Canada: Minister of Education. 2. Borba, Michele. (2008). Membangun Kecerdasan Moral: Tujuh Kebajikan Utama Agar Anak Bermoral Tinggi. Terjemah oleh Lina Jusuf dari "Building Moral Intelligence: The Seven Essential Virtues that Teach Kids to Do the Right Thing." Jakarta: Gramedia Pustaka Utama. Cet.I. 3. Copp, David. (2001). Morality Normativity, and Society. Oxford New York: Oxford University Press. Cet. II. 4. Doni Koesoema A. (2007). Pendidikan Karakter: Strategi Mendidik Anak di Zaman Global. Jakarta: Grasindo. Cet. I. 5. Kirschenbaum, Howard. (1995). 100 ways to enhance values and morality in schools and youth settings. Massachusetts: Allyn & Bacon. 6. Kevin Ryan & Karen E. Bohlin. (1999). Building Character in Schools: Practical Ways to Bring Moral Instruction to Life. San Francisco: Jossey Bass. 7. Lickona, Thomas. (1991). Educating for Character: How Our School Can Teach Respect and Responsibility. New York, Toronto, London, Sydney, Aucland: Bantam books. 8. Marzuki. (2009). Prinsip Dasar Akhlak Mulia: Pengantar Studi Konsep-konsep Dasar Etika dalam Islam. Yogyakarta: Debut Wahana Press. Cet. I. 9. Nucci, Larry P. dan Narvaez, Darcia. (2008). Handbook of Moral and Character Education. New York: Routledge. Cet. I. Tilmann, Diane. (2004). Living Values Ativities for Young Adults. Jakarta: Grasindo. Cet. I. 10. Yunahar Ilyas. (2004). Kuliah Akhlaq. Yogyakarta: LPPI UMY. Cet. IV. 11. Zuchdi, Darmiyati. (2008). Humanisasi Pendidikan: Menemukan Kembali Pendidikan yang Manusiawi. Jakarta: PT. Bumi Aksara. Cet. I. 12. --- . (2009). Pendidikan Karakter: Grand Design dan Nilai-nilai Target. Yogyakarta: UNY Press. 7. Tugas Tugas yang diberikan terdiri atas Tugas 1 s/d 7 sesuai dengan bahan kajian (lihat rancangan tugas).
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA Darussalam, Banda Aceh
DOKUMEN: KONTRAK KULIAH
Kode
:
PMA 509
Area
:
FKIP Universitas Syiah Kuala
Tanggal dikeluarkan: 08/08/2016 No. Revisi
:0
8. Kriteria dan Standar Penilaian Kriteria penilaian: (i) Ketepatan menjelaskan materi yang dibahas. (ii) Integritas dan komitmen yang tinggi dalam menyelesaikan tugas yang diberikan. (iii) Sikap, kepribadian, dan karakter yang mencerminkan nilai-nilai pendidikan. (iv) Akhlak mulia dalam berinteraksi baik kelompok maupun klasikal Standar Penilaian: Standar Penilaian: A: 87-100 AB: 78 - 87 B: 69 - 78 C+: 60 - 69 C: 51 - 60 D: 41 - 51 E: 0 - 41 9. Tata Tertib Siswa dan Dosen • Dosen dan mahasiswa hadir di ruang kuliah sebelum waktu perkuliahan dimulai. Waktu toleransi keterlambatan kehadiran 15’. Lewat dari waktu toleransi mahasiswa dibolehkan mengikuti perkuliahan hanya dengan alasan yang urgen. • Pakaian mengikuti ketentuan fakultas/universitas. • Tugas dikumpulkan sesuai dengan waktu yang disepakati. • Sistematika materi perkuliahan mengikut kepada course otline yang ditetapkan. • Mahasiswa dengan jumlah kehadiran mencapai 70% berhak mengikuti ujian akhir semester 10. Jadwal Kuliah (Course Outline) No.
Pokok Bahasan
Orientasi a. Perkenalan b. Tata tertib perkuliahan 1 c. Urgensi pendidikan karakter • d. Silabus mata kuliah
Minggu Ke-
Dosen Pengajar
1
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
2
Hakikat Manusia
2
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
3
Hubungan Karakter dan Kepribadian
3
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
4
Pembentukan Karakter
4
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
5
Hormat pada diri sendiri
5
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
6
UTS
6
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
7
Hormat pada orang lain
7
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA Darussalam, Banda Aceh
8
Kepedulian pada Lingkungan
8
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
9
Perilaku Jujur
9
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
10
Perilaku Jujur (lanjutan)
10
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
11
Perilaku disiplin dan Tanggung jawab
11
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
12
Perilaku disiplin dan Tanggung jawab (lanjutan)
12
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
13
Perilaku Patriotik
13
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
14
Perilaku Patriotik (lanjutan)
14
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
15
Kunjungan Sosial
15
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
16
Final
16
Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed
11. Lain-lain Apabila ada hal-hal yang diluar kesepakatan ini untuk perlu disepakati, dapat dibicarakan secara teknis pada saat setiap acara perkuliahan. Apabila ada perubahan isi kontrak perkuliahan, akan ada pemberitahuan terlebih dahulu.
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA Darussalam, Banda Aceh
DOKUMEN: KONTRAK KULIAH
Kode
:
PMA 509
Area
:
FKIP Universitas Syiah Kuala
Tanggal dikeluarkan: 08/08/2016 No. Revisi
Kontrak perkuliahan ini dapat dilaksanakan, mulai dari disampaikan kesepakatan ini. Pihak I Dosen Pengampu,
Pihak II a.n. Mahasiswa
(Khairul Umam, S.Si, M.Sc.Ed) NIP......................
(Nama Mahasiswa) NIM........................ Mengetahui Ketua Program Studi
(Dra. Suryawati, M.Pd) NIP..........................
:0