ANALISIS USAHATANI TEMBAKAU RAKYAT DI KECAMATAN SUMBUL KABUPATEN DAIRI
SKRIPSI
OLEH : ERNA KRISTINA SIAHAAN 040304064
DEPARTEMEN AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009
Universitas Sumatera Utara
ANALISIS USAHATANI TEMBAKAU RAKYAT DI KECAMATAN SUMBUL KABUPATEN DAIRI
SKRIPSI
Diajukan kepada Departemen Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat – Syarat Guna Memperoleh Derajat Sarjana Pertanian
OLEH :
ERNA KRISTINA SIAHAAN 040304064
FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2009
Universitas Sumatera Utara
Judul Skripsi
: ANALISIS USAHATANI TEMBAKAU RAKYAT DIKECAMATAN SUMBUL KABUPATEN DAIRI
Nama
: Erna Kristina Siahaan
Nim
: 040304064
Departemen
: Agribisnis
Program Studi
: Agribisnis
Disetujui Oleh, Komisi Pembimbing
Ketua Komisi Pembimbing
Anggota Komisi Pembimbing
(Ir. Luhut Sihombing, MP)
(DR. Ir. Satia Negara Lubis, M.Ec)
Mengetahui, Ketua Departemen Agribisnis
(Ir. Luhut Sihombing, MP)
Universitas Sumatera Utara
HALAMAN PENGESAHAN
Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji Departemen Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara dan Diterima untuk Memenuhi Sebagian dari Persyaratan Memperoleh Derajat Sarjana Pertanian Pada Tanggal, November 2009
Panitia Penguji Skripsi Ketua
: Ir. Luhut Sihombing, MP
…………….......
Anggota
: 1). DR. Ir. Satia Negara Lubis, M.Ec
…………….......
2).
…………….......
3).
…………….......
Mengesahkan, Departemen Agribisnis Fakultas Pertanian USU Ketua
(Ir. Luhut Sihombing, MP)
Universitas Sumatera Utara
RINGKASAN
Erna Kristina Siahaan (040304064 SEP-AGRIBISNIS) dengan judul skripsi Analisis Usahatani Tembakau Rakyat di Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi. Indonesia merupakan negara pertanian, artinya sektor pertanian dalam tatanan pembangunan nasional memegang peranan penting karena selain bertujuan menyediakan pangan bagi seluruh penduduk. Pertanian juga merupakan sektor andalan penyumbang devisa negara dari sektor non migas. Besarnya kesempatan kerja yang diserap dan besarnya jumlah penduduk yang masih bergantung pada sektor ini memberikan arti bahwa dimasa mendatang sektor ini masih perlu ditingkatkan. Kita menyadari bahwa masih sedikitnya peneliti sosial ekonomi tentang perkebunan. Pengembangan tanaman perkebunan pada masa mendatang mempunyai tantangan dalam hal untuk mendapatkan jenis tanaman yang cocok dengan kondisi alamnya dan mempunyai prospek pemasaran yang baik untuk masa mendatang. Salah satu tanaman perkebunan yang mempunyai nilai ekonomis yang tinggi adalah tembakau. Tembakau merupakan komoditi perkebunan yang apabila dikelola dengan baik dan dapat dimanfaatkan sebagai pemasok devisa negara. Prospek tembakau di Indonesia masih sangat baik, karena memiliki pasar yang jelas dalam hal ini industri rokok. Perkembangan terakhir menunjukkan bahwa terjadi ketidakseimbangan antar produksi dan konsumsi tembakau dunia dalam beberapa tahun terakhir, sementara konsumsi tembakau dunia cenderung meningkat. Konsumsi total tembakau domestik Indonesia oleh industri rokok juga masih menunjukkan peningkatan. Melihat akan potensi yang memungkinkan bagi pengembangan tanaman pertembakauan seperti ketersediaan lahan, tenaga kerja yang cukup, teknologi yang tersedia, dengan potensi pasar dalam dan luar negeri, maka arah pengembangan tanaman perkebunan tidak bisa lepas dari potensi yang ada tersebut. Kondisi teknik budidaya pada usahatani tembakau rakyat di Kecamatan Sumbul secara umum masih bersifat tradisional mulai dari pembibitan, pengolahan tanah, penanaman, pemupukan, penyiangan dan pembumbunan, pengendalian hama dan penyakit, panen dan pengeringan. Petani sampel di daerah penelitian juga masih menggunakan alat-alat yang sederhana untuk usahataninya. Komponen biaya produksi terdiri dari biaya bibit, pupuk, obat-obatan, penyusutan alat-alat pertanian, tenaga kerja, lahan dan pajak bumi dan bangunan yang digunakan para petani sampel selama satu musim tanam. Penerimaan adalah perkalian antara hasil produksi dengan harga. Semakin tinggi hasil produksi yang dihasilkan maka semakin tinggi pula penerimaan yang akan diperoleh. Akan tetapi, produksi yang tinggi tanpa didukung harga jual yang baik maka penerimaan yang diperoleh tidak tinggi. Artinya untuk memperoleh penerimaan yang tinggi maka yang harus diperhatikan adalah kualitas dan kuantitas dari produksi usahatani tembakau rakyat. Pendapatan bersih petani adalah total penerimaan yang diperoleh oleh petani dikurangi dengan jumlah biaya produksi (pupuk, obat-obatan, penyusutan
Universitas Sumatera Utara
peralatan, tenaga kerja, lahan, pajak bumi dan bangunan) selama proses produksi usahatani tembakau rakyat berlangsung. Analisis kelayakan usahatani tembakau rakyat dilakukan untuk mengetahui kelayakan usahatani tembakau rakyat yang di jalankan oleh petani. Untuk mengetahui kelayakan usahatani tembakau rakyat di daerah penelitian di analisis dengan menggunakan kriteria kelayakan R/C adalah singkatan dari Return Cost Ratio. Return Cost Ratio memiliki kriteria yaitu jika R/C ≥ 1, maka usahatani tembakau layak diusahakan dan jika R/C < 1, maka usahatani tembakau rakyat tidak layak untuk diusahakan.
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR RIWAYAT HIDUP
Penulis dilahirkan di kota Pematangsiantar pada tanggal 7 Agustus 1986 dari
pasangan Bapak Eliver Siahaan,Bsc dan Ibu Nursia Siagian,Spd.
Penulis merupakan anak ketiga dari tiga bersaudara. Pendidikan formal yang pernah ditempuh penulis adalah sebagai berikut: 1. Tahun 1992 masuk Sekolah Dasar di SD Swasta Taman Asuhan Pematangsiantar. 2. Tahun 1998 masuk Sekolah Lanjutan Tingkat Pertama di SLTP Swasta Taman Asuhan Pematangsiantar. 3. Tahun 2001 masuk Sekolah Menengah Umum di SMU Negeri 1 Pematangsiantar. 4. Tahun 2004 diterima di Departemen Sosial Ekonomi Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Sumatera Utara. 5. Bulan Juni - Juli 2008 melaksanakan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di desa Raya Usang, kecamatan Raya, kabupaten Simalungun. 6. Bulan Maret 2009 melaksanakan penelitian di Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi.
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa yang telah memberikan rahmat dan karunia kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar Sarjana Pertanian Jurusan SEP/Agribisnis di Universitas Sumatera Utara. Dalam kesempatan ini penulis mengambil judul “Analisis Usahatani Tembakau Rakyat Di Kecamatan Sumbul Kabupaten Dairi ”. Penulis menyadari dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan dan tidak luput dari kesalahan dan kekurangan. Hal ini disebabkan keterbatasan ilmu pengetahuan serta pengalaman yang mendukung skripsi ini, untuk itu penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih yang tak terhingga kepada Ayahanda Eliver Siahaan, Bsc dan Ibunda Nursia Siagian, Spd atas doa, bimbingan, perhatian dan kasih sayangnya selama ini, dan kepada abang-abang Sanggam Ernis Bungaran Siahaan, SP dan Harry Lamona Siahaan yang telah memberikan dukungannya kepada penulis. Secara khusus juga penulis mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Ir. Luhut Sihombing, MP selaku Ketua Komisi Pembimbing. 2. Bapak DR. Ir. Satia Negara Lubis, M.Ec selaku Anggota Komisi Pembimbing. 3. Seluruh Staf Pengajar dan Pegawai di Departemen SEP FP – USU.
Universitas Sumatera Utara
4. Bapak-bapak petani tembakau di Kecamatan Sumbul yang telah banyak membantu
dam
memberikan
informasi
kepada
penulis
dalam
melaksanakan penelitian. 5. Bapak Pondang Sinaga selaku Sekretaris Kecamatan yang telah banyak membantu penulis dalam menyelesaikan penelitiaan ini. 6. Kepada seluruh teman-teman yang selalu memberi dukungan yaitu Aya, Emma, Oden, Anita, Juni SP, Emma Pinem SP. Serta kepada teman-teman stambuk 2004 Jurusan SEP FP USU yang telah memberikan saran dan kritik kepada penulis hingga selesainya skripsi ini.
Medan,
November 2009
Penulis
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
Halaman ABSTRAK................................................................................................... DAFTAR RIWAYAT HIDUP.................................................................... KATA PENGANTAR ............................................................................. DAFTAR ISI ............................................................................................ DAFTAR TABEL ................................................................................... DAFTAR GAMBAR ............................................................................... DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................... I. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang ........................................................................ 1.2. Identifikasi Masalah ................................................................ 1.3. Tujuan Penelitian ..................................................................... 1.4. Kegunaan Penelitian ................................................................
1 5 6 6
II. TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI DAN KERANGKA PEMIKIRAN 2.1. Tinjauan Pustaka .................................................................... 2.1.1. Tinjauan Agronomi Tanaman Tembakau ................ 2.1.2. Tinjauan Ekonomi .................................................. 2.2. Landasan Teori ........................................................................ 2.3. Kerangka Pemikiran ................................................................ 2.4. Hipotesis .................................................................................
7 7 16 17 19 21
III. METODOLOGI PENELITIAN 3.1. Metode Penentuan Lokasi ....................................................... 3.2. Metode Pengambilan Sampel .................................................. 3.3. Metode Pengumpulan Data ..................................................... 3.4. Metode Analisis Data .............................................................. 3.5. Defenisi dan Batasan Operasional ............................................ 3.5.1. Defenisi.................................................................. 3.5.2. Batasan Operasional ...............................................
22 22 23 23 25 25 26
Universitas Sumatera Utara
IV. DESKRIPSI DAERAH PENELITIAN 4.1. Deskripsi Daerah Penelitian .................................................... 4.1.1. Letak Geografis, Batas dan Luas Wilayah ............. 4.1.2. Pengunaan Lahan .................................................. 4.1.3. Kependudukan ...................................................... 4.1.4. Perekonomian Desa ............................................... 4.1.5. Sarana dan Prasarana ............................................. 4.1.6. Karakteristik Petani Tembakau di Kecamatan Sumbul .................................................................
27 27 28 29 31 32 33
V. HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1. Teknis Budidaya Tanaman Tembakau Rakyat di Daerah Pebelitian ................................................................................
35
5.2. Komponen Biaya Produksi, Penerimaan, dan Pendapatan Bersih Petani Tembakau Rakyat di Daerah Penelitian ........................
37
5.2.1. Komponen Biaya Produksi ....................................
37
5.2.2. Penerimaan ............................................................
43
5.2.3. Pendapatan Bersih .................................................
45
5.3. Kelayakan Usahatani Tembakau Rakyat di Daerah Penelitian Dari Segi Ekonomi ..................................................................
46
VI. KESIMPULAN DAN SARAN 6.1. Kesimpulan ............................................................................. 6.2. Saran .......................................................................................
48 49
DAFTAR PUSTAKA
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL
Tabel
Halaman
1. Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tembakau Rakyat perKabupaten Di Sumatera Utara Tahun 2007 ............................................................. 4 2. Luas Panen, Produksi dan Produktivitas Tembakau Rakyat perKecamatan Di Kabupaten Dairi Tahun 2007 ............................................................ 5 3. Distribusi Penggunaan Lahan di Kecamatan Sumbul Tahun 2008 ........
28
4. Distribusi Penduduk Menurut Usia di Kecamatan Sumbul Tahun 2008 ..
29
5. Distribusi Pemduduk Menurut Tingkat Pendidikan di Kecamatan Sumbul Tahun 2008 ........................................................................................... 30 6. Distribusi Penduduk Menurut Mata Pencaharian di Kecamatan Sumbul Tahun 2008 ..........................................................................................
31
7. Sarana dan Prasarana di Kecamatan Sumbul Tahun 2008 ......................
32
8. Karakteristik Petani Sampel ..................................................................
33
9. Rata-rata Pemakaian dan Biaya Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ................................................................................................... 39 10.Rata-rata Pemakaian dan Biaya Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam .................................................................................................. 40 11.Rata-rata Pemakaian dan Biaya Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam .................................................................................................. 41 12.Rata-rata Pemakaian dan Biaya Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ............................................................................................... 42 13.Rata-rata Biaya Produksi Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ...............................................................................................
43
14.Rata-rata Penerimaan Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ...............................................................................................
44
15.Rata-rata Pendapatan Bersih Per Petani dan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ...............................................................................................
45
16.Rata-rata Revenue / Cost Per Hektar ....................................................
46
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
Gambar
Halaman
1. Tanaman Tembakau ..............................................................................
7
2. Skema Tahapan-tahapan Pengolahan Tembakau Rakyat ........................
14
3. Skema Kerangka Pemikiran ...................................................................
20
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran
Halaman
1. Karakteristik Petani Sampel di Daerah Penelitian ...................................
50
2. Biaya Penggunaan Pupuk Per Petani Dalam 1 Musim Tanam ................
51
3. Biaya Penggunaan Pupuk Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ................
54
4. Biaya Penggunaan Obat-obatan Per Petani Dalam 1 Musim Tanam .......
57
5. Biaya Penggunaan Obat-obatan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ......
60
6. Biaya Penyusutan Peralatan Per Petani Dalam 1 Musim Tanam ............
63
7. Biaya Penyusutan Peralatan Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ...........
66
8. Distribusi dan Biaya Tenaga Kerja Per Petani Dalam 1 Musim Tanam ...
69
9. Distribusi dan Biaya Tenaga Kerja Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ..
72
10.Biaya Produksi Per Petani Dalam Musim Tanam ...................................
75
11.Biaya Produksi Per Hektar Dalam 1 Musim Tanam ..............................
76
12.Penerimaan Per Petani Dalam 1 Msim Tanam ......................................
77
13.Penerimaan Per Hektar Dalam 1 Msim Tanam .....................................
78
14.Pendapatan Per Petani Dalam 1 Msim Tanam ......................................
79
15.Pendapatan Per Hektar Dalam 1 Msim Tanam ......................................
80
16.Revenue / Cost ......................................................................................
81
Universitas Sumatera Utara