Kupas Tuntas Ekspor Buah dan Bunga - Batch II Finding International Buyer Export Promotion Strategy
• Materi disusun oleh: Rachmat Sutarnas Marpaung • Instansi trainer: PT. Nudira Sumber Daya Indonesia
Agenda
1
Finding International Buyer
2
Export Promotion Strategy
51
Detail • Breaks • Refreshments • Rest room locations • Electronic device etiquette • Safety procedures/ Fire exits
Your Facilitator : Rachmat S. Marpaung Work Experience:
1. Fasilitator di Balai Besar PPEI (2015-Present) 2. Fasilitator dan Assesor di LSP Perkoperasian Indonesia 3. Fasilitator di DDI (2014-Present) 4. PT. Nudira Sumber Daya Indonesia (2013-Present): Director and Owner 5. PT. Dwi dan Rachmat (2014-Present): President Director and Owner 6. STEI Tazkia, Lecturer (2011-2015) 7. Premier Oil Indonesia (2011-2014): Country HR & Serv. Senior Manager 8. VICO Indonesia (1998-2011): Various positions: HR Manager, Actg. VP. Supply Chain Management)
Client Exposure 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.
Perusahaan Gas Negara (PGN) Pertamina Hulu Energy (PHE-ONWJ) BNI Medco Energy Mining Internasional Shopie Paris Austindo Nusantara Jaya, TBK Badak LNG
1. 2. 3. 4.
VICO Indoneia Premier Oil International Suzuki Motor Various SMEs Companies
1
51
Finding International Buyers
Bagaimana Mencari Pembeli? Efektifitas memperoleh pembeli : • • • • • • •
Pameran Dagang (81 %) Personal Sales (74 %) Direct Mailing (53 %) Advertising in Trade Journals (49 %) Events (43%) Public Relations (41 %) Internet Sales (36 %).
Survey Association of the German Trade Fair Industry (AUMA), 2009
6
Pameran Dagang Pameran Dagang adalah suatu pameran/eksibisi yang diselenggarakan oleh satu perusahaan/instansi/organisasi tertentu dimana perusahaan dari satu industri tertentu (bisa juga multi industri) dapat memamerkan dan mendemonstrasikan produk/jasa terbaru yang mereka miliki. Pameran dagang dapat juga digunakan untuk mempelajari trend pasar terkini, peluang usaha baru dan aktifitas2 yang dilakukan oleh pesaing. Pameran dagang juga dapat dimanfaatkan untu membangun jejaring.
7
Pameran Dagang (lanjutan) Hal Yang Perlu Diperhatikan Ketika Mengikuti Pameran Dagang:
Pilih pameran dagang yang sesuai dengan target market Anda
Buat stand anda sederhana tapi efektif
Buat checklist
Plilih souvenir yang menarik tapi terjangkau kantong anda
Tentukan karyawan kunci yang akan terlibat Tentukan seragam yang akan digunakan
Pajang produk terpenting saja Buat proses untuk mendapatkan prospek
Bikin jadwal untuk penjaga stand
Tindak lanjut Kenali penyelenggara
8
Beberapa Pameran Dagang yang akan datang: 1. Festival Buah dan Bunga Nusantara (FBBN 2016), Date: 17-20 November 2016, Bogor, Indonesia 2. ASIA FRUIT LOGISTICA - Asia's leading trade show for the international fresh fruit and vegetable business. Date: 7-9 September 2016, Hong Kong, Asia-World Expo, http://www.asiafruitlogistica.com/About/ASIAFRUITLOGISTIC/ 3. FRUIT ATTRACTION, International Fruit and Vegetables Trade Show. Date: 5-7 October 2016, Madrid, Spain. http://www.expodatabase.com/tradeshow/fruit-attractioninternational-fruit-and-vegetables-trade-show-54312.html 4. INTERNATIONAL PERISHABLES EXPO IN THE MIDDLE EAST . Date: 1315 November, 2016, WOP DUBAI , http://www.wop-dubai.com/ 9
Membangun Jejaring Apa itu Jejaring Bisnis:
Jejaring Bisnis adalah aktifitas sosial ekonomi yang dilakukan oleh sekelompok pengusaha/pebisnis untuk menemukan, menciptakan dan menjalankan peluangpeluang bisnis secara bersama-sama. Jaringan bisnis adalah suatu hubungan sosial yang dibentuk oleh sekelompok pebisnis sehingga mereka saling terhubung satu dengan lainnya dengan tujuan menyalurkan kepentingan-kepentingan bisnis nya masingmasing dan membentuk hubungan bisnis yang saling menguntungkan. 10
Membangun Jejaring (lanjutan) Manfaat Membangun Jejaring Referral/Rujukan
Peluang
Meningkatkan Profile
Advise
Koneksi
Pengaruh Positive
Persahabatan
Kepuasan Karena Menolong Orang Lain
Meningkatkan Kepercayaan Diri
Meningkatkan Pengetahuan
Kredibilitas
Pomosi
11
Membangun Jejaring (lanjutan) Asosiasi: • Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN): www.KadinIndonesia.or.id • Asosiasi Ekportir Kopi Indonesia (AEKI): www.aeki-aice.org • Asosiasi Exportir Lada Indonesia (AELI):
[email protected] • KPMI Export Learning Club: https://www.facebook.com/groups/exportlearningclub/ • Import-Export-India: https://www.facebook.com/groups/345842828884761/ • Trade Leads: https://www.facebook.com/groups/594134503987811/
12
Membangun Jejaring (lanjutan) Pemerintah: • Kementrian Perdagangan (Dit Jen Perdagangan Luar Negeri dan Ditjen PEN) • Kementrian Luar Negeri: http://www.kemlu.go.id/id/kedutaan/default.aspx • Atase Perdagangan dan Indonesian Trade Promotion Centre: http://www.kemendag.go.id/id/trade-representatives/trade-attache-andindonesia-trade-promotion-center-itpc • Kementrian Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah • Kementrian Luar Negeri (Ditjen Asia, Pacific dan Africa), Majalah Akses • Dinas Perindustrian dan Perdagangan, Koperasi dan UKM Provinsi, Kabupaten/Kota
13
Membangun Jejaring (lanjutan) Misi dagang: Adalah kegiatan memertemukan calon buyer di suatu daerah (dalam hal ini pembeli asing di luar negeri) dengan calon eksportir dari Indonesia. Kegiatan ini merupakan kegiatan yang berbentuk G to B (Government to Business) dan B to B (Business to Business) karena Pemerintah berusaha mempertemukan kedua belah pihak agar dicapai sebuah kesepakatan bisnis. Informasi Misi Dagang: • Pemerintah (Pemda, Kemenlu, Kemendag-Ditjen PEN, ITPC, dll) • Asosiasi/Komunitas Pengusaha • Internet
14
Membangun Jejaring (lanjutan) Tips Sukses Membangun Jejaring Bisnis:
15
Tools For Finding Intl’ Buyers Siapkan Peralatan Tempur Anda Kartu Nama Price List
Katalog
Brosur
Leaflet
16
Tools For Finding Intl’ Buyers
17
Tools For Finding Intl’ Buyers Miliki Website • • • • • •
•
HOME (halaman muka) ABOUT US (tentang perusahaan anda) PRODUCTS (uraian tentang produk) GALLERY (foto-foto ttg produk & perusahaan) CONTACT US (link ke e-mail anda) FAQ (jawaban atas pertanyaan yg sering ditanyakan) ARTICLE (yg berkaitan dengan produk/ aktivitas perusahaan)
18
Tools For Finding Intl’ Buyers Daftarkan Website Anda ke Portal-Portal Bisnis
Lakukan Search Engine Optimization
19
Tools For Finding Intl’ Buyers Langganan Portal Bisnis
20
Tools For Finding Intl’ Buyers Fan Page Facebook
21
2
Export Promotion Strategy
51
22
Marketing Mix • • • • • • •
• • • • • • •
Fungsi/kegunaan Kualitas Kemasan Penampilan Merk Layanan Garansi
Lokasi Logistik Jaringan/Agen/Reseller Cakupan pasar Tingkat Layanan Internet Mobile Application
• • • •
Daftar Harga Diskon Kemudahan Pembayaran “Allowance” (Rabat
• • • • • •
Iklan Public Relation Penjualan Langsung Pesan Layanan Media Anggaran
Promosi Berbagai kegiatan perusahaan untuk dan memperkenalkan produk pada pasar sasaran Upaya untuk mengarahkan seseorang agar dapat mengenal, menyukai, membeli dan selalu ingat pada produk tertentu Salah satu elemen kegiatan pemasaran yang berfungsi memberikan informasi atau meyakikan konsumen tentang kegunaan produk tertentu yang bertujuan agar konsumen memulai pembelian atau melanjutkan pembelian produk tertentu 24
Apa itu Strategi dan strategi promosi? Strategy adalah suatu cara yang ditetapkan dan digunakan oleh perusahaan untuk mencapai tujuan usaha yang telah ditetapkan dengan menggunakan sumber daya terbatas yang dimilki
Strategy Promosi Ekspor adalah suatu cara yang ditetapkan dan digunakan oleh perusahaan untuk mempromosikan produk-produk yang dimiliki ke pasar luar negeri dengan mengoptimalkan sumber daya terbatas yang dimilki
25
Beberapa cara mempromosikan produk Contest Social Media Mail Order Marketing Product Giveaways Point-of-Sale Promotion and End-Cap Marketing Customer Referral Incentive Program Causes and Charity Branded Promotional Gifts Customer Appreciation Events After-Sale Customer Surveys 26
Strategi Promosi Keterbatasan Sumber Daya • Optimalisasi sumber daya • Menyusun prioritas
Menjawab bagaimana tujuan pemasaran perusahaan direalisasikan? • Berfungsi sebagai kompas atau petunjuk arah • Berfungsi sebagai alat kontrol dan monitoring
27
Bagaimana menyusun strategi promosi produk ekspor?
Menetapkan Produk
Menetapkan Negara Tujuan Ekspor
Menetapkan Sumber Daya Yang Akan Digunakan
Menetapkan Tujuan Promosi Yang Ingin Dicapai
Menetapkan Indikator Keberhasilan
Memilih Kelengkapan dan Teknik Promosi Yang Akan Digunakan
Mengeksekusi Rencana Secara Disiplin
28
Marketing Communication
29
Marketing Communication Adverstising • • • • •
Outdoors Business Directories Majalah/Surat Kabar TV/Film Radio
Digital Marketing – Terus Berkembang
Price – Money Related Comm
• • • • •
• • • •
Website Social Media CMS You-Tube E-Commerce
Direct Marketing • • • • • • •
Kupon Diskon Kompetisi Insentif Loyalitas
Public Rel – Menggunakan Press
Mail Order Catalogue Bulk Mail Personalized Letter Email Telemarketing POS Display Packaging Desing
• Press Launches • Press Release • PR Events
Personal Selling •Salesman •Showroom/Dealer •Eksibisi •Pameran Dagang
30
Above The Line vs. Below The Line
ATL
TTL • • • •
Integrating ATL and BTL Using multi-media and internet as the communication channel Can reach both mass and specific target consumers More efficient
• • •
Using mass media Wide spread of audience Mass consumers
Types of Promotion’s Activities BTL • •
• •
One to one Using pamphlets, brochures, product demo, sampling, stickers, roadshows, etc Email, telemarketing, direct marketing Specific targeted consumers/niche market
31
Video Blog – An emerging Promotion Tool A video blog or video log, usually shortened to vlog[1] /ˈvlɒɡ/, is a form of blog for which the medium is video,[2] and is a form of web television. Vlog entries often combine embedded video (or a video link) with supporting text, images, and other metadata. Entries can be recorded in one take or cut into multiple parts. The vlog category is popular onYouTube. Video logs (vlogs) also often take advantage of web syndication to allow for the distribution of video over the Internet using either the RSS or Atom syndication formats, for automatic aggregation and playback on mobile devices and personal computers…..Source: Wikipedia
32
Contoh VLOG…
33
Lagi…contoh VLOG…
34
Sharpen your strategy…
Amati ide yang ada disekitar kita, cari yang bagus dan bermafaat untuk orang lain
AMATI
ATM Modifikasi ide tersebut dengan menambahkan hal baru yang bisa membuat ide tersebut menjadi lebih baik lagi
MODIFIKASI
TIRU
Tiru ide tersebut, ambil halhal yang baik dan tinggalkan yang buruk 35
Empat langkah membuat nilai baru … Tingkatkan Faktor2 apa yang harus ditingkatkan diatas VLOG yang sudah ada?
Hilangkan Faktor2 apa yang harus dihilangkan dan tidak mempengaruhi tujuan?
Ciptakan Curva Nilai Baru
Faktor2 baru apa yang harus diciptakan yang belum ada sebelumnya?
Kurangkan Faktor2 apa yang harus dikurangi dibawah VLOG yang sudah ada dan tidak mengurangi tujuan?
36
Tugas Membuat Strategi Promosi
37
EXPORT COACHING PROGRAM Bekerjasama dengan:
Tugas kelompok • Tentukan nama usaha • Buatlah tujuan ekspor dengan menggunakan metode SMART • Buatlah SWOT nya • Buat strategi untuk tiap masing SWOT • Salah satu strategi harus berhubungan dengan promosi • Dari strategi promosi, buatlah aktivitas rencana promosi dalam bentuk vlog • Benchmark dengan video yang akan ditampilkan • Gunakan metode ATM dan 4 langkah membuat kurva nilai baru