Belajar Membaca dengan Metode Baca (untuk anak usia 4 – 7 tahun) Baca 1 s.d Baca 16 Terstruktur dan Mudah
oleh: Rifka Nida Novalia
Copyright © 2014 by Rifka Nida Novalia
Diterbitkan melalui: www.nulisbuku.com
Daftar Isi Prolog Petunjuk Umum Baca
1
Mengenal Huruf
Baca
2
Membaca Dua Huruf; Konsonan – Vokal
Baca Baca Baca
Baca Baca
3 4 5
6 7 8
17
Membaca Tiga Huruf; Vokal - Konsonan – Vokal
26
Membaca Empat Huruf; Konsonan – Vokal – Konsonan – Vokal
41
Membaca Empat Huruf; Konsonan – Vokal – Konsonan – Vokal (konsonan berbeda)
58
Membaca Tiga Huruf; Konsonan – Vokal – Konsonan
66
Membaca Tiga Huruf; Konsonan – Vokal – Konsonan (bagian 2)
Baca
9
77
Membaca Dua Huruf; Vokal – Konsonan
85 93
Baca
9
Mengenal ‘ng’
Baca
10
Mengenal ‘ng’ di Tengah Kata
102
Baca
11
Mengenal ‘ny’
108
Baca
12
Mengenal Diftong
114
Baca
13
Membaca Tiga Suku Kata
121
…dan seterusnya…
2
Prolog “Yuk, Dik, kita membaca! Membaca itu menyenangkan lho karena dari membaca kita bisa tahu banyak hal. Kamu sudah bisa membaca?” Hai para orang tua, salam kenal. Buku (Metode Baca) ini hadir sebagai jawaban atas kebutuhan Anda mengajarkan membaca kepada anak. Disusun secara terstruktur mulai dari tingkatan yang paling mudah yaitu mengenal huruf sampai dengan tingkatan terakhir yaitu membaca cerita. Buku ini bisa digunakan oleh siapa saja yang ingin belajar membaca, tapi utamanya ditujukan untuk anak dengan rentang usia 4 – 7 tahun. Jangan khawatir, dengan teknik tertentu, belajar membaca tidak akan membebani anak. Pintar-pintarnya kita saja membawa suasana yang kondusif untuk anak belajar. Setuju, kan? Dengan buku ini, Anda, para orang tua tidak perlu pula mahal-mahal memasukkan anak Anda ke sanggar baca. Sediakan saja waktu 10 menit per hari bersama anak dan gunakanlah Metode Baca ini seoptimal mungkin. Dengan komitmen yang tinggi, insya Allah anak akan dapat membaca dengan baik. Ikuti petunjuknya ya! Selamat membaca. Salam,
Penulis 3
Petunjuk Umum 1.
Metode Baca disusun untuk mempermudah anak usia 4 – 7 tahun belajar membaca. Fokus utama metode ini adalah membaca, bukan menulis.
2.
Metode Baca terdiri dari 16 tingkatan dengan fokus dan tingkat kesulitan yang berbeda-beda.
3.
Untuk anak yang sama sekali belum mengenal huruf, Anda bisa mulai dengan memperkenalkannya melalui Baca 1.
4.
Untuk anak yang sudah memiliki dasar pengenalan huruf atau membaca, Anda bisa mulai dengan tingkatan Baca yang sesuai dengan kemampuannya saat itu.
5.
Mulai Baca 2 dan seterusnya, proses pembelajaran akan diawali dengan sedikit pengulangan materi sebelumnya (di sini disebut dengan “Penyegaran Materi”). Hal ini ditujukan untuk tetap menjaga ingatan anak akan hal-hal yang sudah dipelajarinya.
…dan seterusnya…
4
BACA 6 Membaca Tiga Konsonan
Huruf;
Konsonan
–
Vokal
–
Materi: Baca 6 memperkenalkan anak pada tulisan yang tersusun atas tiga huruf yang membentuk satu suku kata. Setiap suku kata yang ditampilkan pada materi Baca 6 memiliki susunan huruf konsonan, vokal, dan konsonan. Fokus: Dapat membaca satu suku kata yang tersusun atas tiga huruf (konsonan – vokal – konsonan). Sasaran: Anak dapat membaca kata yang suku kata terakhirnya terdiri dari rangkaian tiga huruf konsonan – vokal – konsonan. Tujuan: Memberi latihan kepada anak sebagai mempelajari materi Baca berikutnya.
persiapan
5
Penyegaran Materi Baca 5
be-li
ba-ju
ba-ru
la-gi
gina
lisa
dino
heru
rasa
gula
tahu
sagu
Fokus Materi: Membaca Tiga Huruf; Konsonan – Vokal – Konsonan
ba-b
bab
ba-k
bak
ba-r
bar
ba-s
bas
bim
bin
bir
bis
bit
bud
buk
bul
bun
bur
bus
but
bel
ben
ber
bet
bob
boh
bol
bom
bon
bor
bos
bot
cah
6
mas
cemas
mat
tomat
nah
tanah
nak
anak
nam
senam
nap
inap
betah
botak
hitam
ketan
tetap
gitar
cilik
sibuk
subur
sabut
obat
pecah
bacam
ludah
lahan
tahap
pahat
jejak
sajak
kejam
jajan
pijar
cikal
bekam
ikan
tikar
mekar
lekas
kelam
fulan
lalap
solar
malas
tanam
nanar
dinas
penat
dipan
lepas
gerah
…dan seterusnya… 7
Ayo Menulis! Sebutkanlah kata-kata yang terdapat pada materi Baca 6 dan mintalah anak untuk menuliskannya. 1. ______________________________________ 2. ______________________________________
3. ______________________________________
4. ______________________________________
5. ______________________________________
6. ______________________________________
7. _______________________________________
8. _______________________________________
9. ________________________________________
8
Evaluasi
tomat
tukar
bulan
cerah
jeruk
mulut
merah
batak
taman
turun
barat
tujuh
…dan seterusnya…
9
Observasi dan Penilaian* Lingkari huruf (A atau B atau C) di sisi kiri sesuai kondisi anak! A
Lancar tanpa catatan
B
Lancar dengan catatan
C
Cukup lancar
Catatan:
______________________________________________________ *Anak dapat dinaikkan ke Baca berikutnya jika ia mendapat nilai A atau B. Untuk anak dengan nilai C, sebaiknya diulang sampai ia lancar atau boleh dinaikkan dengan pengajaran yang lebih intensif pada Baca berikutnya.
10