KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA
BANDAR UDARA SULTAN BABULLAH TERNATE Telepon : 0921 – 3121797 Fax : 0921 - 3123508
Jl. Bandara
Kotak Pos 7 Ternate
PENGUMUMAN PEMENANG PELELANGAN UMUM PASCAKUALIFIKASI NOMOR : KU. 003 / 25 / ULP / PPPTU / TTE-2012 PENGADAAN JASA LAINNYA BANDAR UDARA SULTAN BABULLAH TERNATE I.
Pokja ULP yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Bandar Udara Sultan Babullah Ternate Nomor : A.47.a/KU.003/KPA/TTE-2012 tanggal 10 Januari 2012, dalam rangka Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah pada Bandar Udara Sultan Babullah Ternate Tahun Anggaran 2012, dengan ini mengumumkan Pemenang Pelelangan Umum Pascakualifikasi PENGADAAN JASA LAINNYA PEKERJAAN JASA ANGKUTAN UDARA PERINTIS VOLUME 1 PAKET dengan nilai HPS Rp. 18.452.000.000,- (Delapan Belas Milyar Empat Ratus Lima Puluh Dua Juta Rupiah), yang telah ditetapkan oleh Pokja ULP Bandar Udara Sultan Babullah Ternate melalui Surat Penetapan Pemenang Pelelangan Nomor : KU. 003/24/ULP/PPPTU/TTE-2012 Tanggal 15 Pebruari 2012 dengan hasil sebagai berikut : PEMENANG
II.
III.
Nama Perusahaan Alamat Harga Penawaran Terkoreksi
: :
PT. NUSANTARA BUANA AIR Jl. Dr. Saharjo No. 123 EF, Tebet Jakarta Selatan
:
N.P.W.P
:
Rp. 18.350.000.000,- (Delapan Belas Milyar Tiga Ratus Lima Puluh Juta Rupiah) Termasuk Pajak-pajak. 02.399.513.7-015.000
Dalam Lampiran Pengumuman Pemenang Pelelangan ini dilampirkan Hasil Evaluasi Administrasi, Teknis dan Harga. Bagi peserta yang tidak puas terhadap hasil pengumuman ini dapat menyampaikan sanggahan pada : Ditujukan kepada : Pokja Unit Layanan Pengadaan Bandar Udara Sultan Babullah Ternate Alamat : Jl. Pelabuhan Udara Kel Tafure Kec. Kota Ternate Utara kota Ternate Provinsi Maluku Utara Hari / Tanggal : Kamis 16 Pebruari 2012 s.d Rabu 22 Pebruari 2012 (Hari kerja) Jam : 10.00 WIT s.d 12.00 WIT Demikian pengumuman pemenang kami sampaikan. Ternate, 15 Pebruari 2012 TTD POKJA ULP
1
Lampiran Hasil Evaluasi Administrasi, Teknis dan Harga Hasil Koreksi Aritmatika dilakukan terhadap peserta yang dokumen penawarannya dinyatakan lengkap waktu pembukaan dokumen penawaran, Koreksi aritmatika dilakukan terhadap nilai penawaran Perusahaan / Peserta : 1. PT. MERPATI NUSANTARA AIRLINES Harga Penawaran : Rp. 15.645.700.000,Harga Penawaran Terkoreksi : Rp. 15.645.700.000,Selisih yang terkoreksi : Rp. 0,2. PT. NUSANTARA BUANA AIR Harga Penawaran : Harga Penawaran Terkoreksi : Selisih yang terkoreksi : I.
EVALUASI DOKUMEN PENAWARAN ADMINISTRASI Evaluasi Dokumen Penawaran Administrasi dilakukan terhadap 2 (Dua) perusahaan / peserta yang dokumen penawarannya dinyatakan lengkap pada waktu pembukaan dokumen penawaran dari 3 (tiga) peserta yang memasukkan penawaran, yaitu : NO. 1 2
II.
NAMA PERUSAHAAN/PESERTA PT. MERPATI NUSANTARA AIRLINES PT. NUSANTARA BUANA AIR
HASIL EVALUASI DOKUMEN PENAWARAN ADMINISTRASI Setelah dilakukan Evaluasi Dokumen Penawaran Administrasi terhadap 2 (Dua) perusahaan/peserta lelang, diperoleh hasil bahwa 2 (Dua) perusahaan/peserta lelang dinyatakan Memenuhi Persyaratan Administrasi/Lulus, Yaitu : NO. 1 2
III.
Rp. 18.350.000.000,Rp. 18.350.000.000,Rp. 0,-
NAMA PERUSAHAAN/PESERTA PT. MERPATI NUSANTARA AIRLINES PT. NUSANTARA BUANA AIR
HASIL EVALUASI DOKUMEN PENAWARAN TEKNIS Dari evaluasi penawaran teknis didapat hasil bahwa 1 (Satu) Perusahaan/Peserta dinyatakan Memenuhi Persyaratan Teknis / Lulus Teknis, yaitu : NO. 1
NAMA PERUSAHAAN/PESERTA PT. NUSANTARA BUANA AIR
Sedangkan 1 (Satu) Perusahaan / peserta lelang dinyatakan Tidak Memenuhi Persyaratan Teknis / Tidak Lulus Teknis, Yaitu : NO. 1
NAMA PERUSAHAAN/PESERTA PT. MERPATI NUSANTARA AIRLINES
Syarat-syarat Dokumen Teknis yang tidak dipenuhi oleh PT. Merpati Nusantara Airlines adalah :
2
No
URAIAN EVALUASI
KRTERIA PENILAIAN
PENILAIAN
KETERANGAN
1.
Memiliki dan atau Menguasai pesawat udara sesuai dengan ketentuan perundang – undangan di bidang penerbangan yang berlaku dengan dibuktikan : - Rekaman C of R yang telah dilegalisir oleh DITKUPPU - Rekaman C of A yang telah dilegalisir oleh DITKUPPU - Rekaman Opspec yang telah dilegalisir oleh DITKUPPU - Rekaman Bill of Sale atau Kontrak sewa pesawat udara
Melampirkan bukti rekaman : - C of R yang telah dilegalisir DITKUPPU - C of A yang telah dilegalisir DITKUPPU - Opspec yang telah dilegalisir DITKUPPU - Bill of Sale atau Kontrak sewa pesawat udara
PT. MNA dalam dokumen penawaran melampirkan : - Rekaman dari rekaman (Scan) C of R yang telah dilegalisir DITKUPPU - Rekaman dari Rekaman (Scan) C of A yang telah dilegalisir DITKUPPU - Rekaman dari Rekaman (Scan) Opspec yang telah dilegalisir DITKUPPU
Tidak memenuhi syarat sebagai mana diminta dalam Dokumen pengadaan Nomor : KU. 003/03/ULP/PPPTU/TTE-2012 Tanggal 20 Januari 2012 beserta Addendum Dokumen Pengadaan Nomor : KU.003/08/ULP/PPPTU/TTE2012 Tanggal 30 Januari 2012
2.
Daftar Personil Penerbang dan Teknisi Pesawat udara yang memenuhi : Pengalaman Pekerjaan : - Pilot : 2000 Jam terbang Pada type pesawat udara yang disediakan - co Pilot : 1500 Jam Terbang Pada type pesawat udara yang disediakan - Teknisi : Min 3 (Tiga) Tahun
Melampirkan Pengalaman Pekerjaan yang dicantumkan dalam Curriculum Vitae dari personil inti yang ditawarkan dan memenuhi kriteria sebagaimana ditetapkan dalam LDP.
Dari total 4 (empat) Personil inti yang ditawarkan (Penerbang) hanya 1 (satu) orang saja yang mencantumkan pengalaman jam terbang. Pengalaman Jam terbang yang dicantumkan tidak memenuhi minimal jam terbang yang ditetapkan daam LDP (tercatat total Flying Hour 1376.84 jam)
Tidak memenuhi syarat sebagai mana diminta dalam Dokumen pengadaan Nomor : KU. 003/03/ULP/PPPTU/TTE-2012 Tanggal 20 Januari 2012 beserta Addendum Dokumen Pengadaan Nomor : KU.003/08/ULP/PPPTU/TTE2012 Tanggal 30 Januari 2012
3.
Program Perawatan Pesawat Udara selama masa kontrak
Melampirkan program perawatan pesawat udara yang ditawarkan selama masa kontrak berikut rencana / solusi terhadap pelaksanaan kontrak pekerjaan jika pesawat udara yang ditawarkan menjalani perawatan atau pemeliharaan
Dalam dokumen penawaran PT. MNA hanya melampirkan Company Maintenance Manual yang tidak menggambarkan tentang Program perawatan/pemeliharaan pesawat udara yang ditawarkan selama masa kontrak. Setelah dilakukan klarifikasi teknis PT. MNA memahami hanya sepihak dari ketentuan tersebut.
Tidak memenuhi syarat sebagai mana diminta dalam Dokumen pengadaan Nomor : KU. 003/03/ULP/PPPTU/TTE-2012 Tanggal 20 Januari 2012 beserta Addendum Dokumen Pengadaan Nomor : KU.003/08/ULP/PPPTU/TTE2012 Tanggal 30 Januari 2012
3
4
Memiliki atau menguasai pesawat udara dengan kapasitas maksimum 30 (tiga Puluh) seat dengan usia tidak lebih dari 20 tahun pada tahun 2012
Memiliki atau menguasai pesawat udara dengan kapasitas maksimum 30 (tiga Puluh) seat dengan usia ≤ 20 tahun pada tahun 2012
Pesawat udara yang dimiliki atau dikuasai oleh PT. MNA yang ditawarkan untuk pelaksanaan kontrak telah berusia lebih dari 20 Tahun
Tidak memenuhi syarat sebagai mana diminta dalam Dokumen pengadaan Nomor : KU. 003/03/ULP/PPPTU/TTE-2012 Tanggal 20 Januari 2012 beserta Addendum Dokumen Pengadaan Nomor : KU.003/08/ULP/PPPTU/TTE2012 Tanggal 30 Januari 2012
4
1. Persyaratan dan ketentuan dalam dokumen pengadaan adalah bersifat mengikat. Setiap perubahan yang terjadi setelah dilaksanakannya pemberian penjelasan (Aanwijzing) telah dimuat dalam addendum dokumen pengadaan No : KU.003/08/ULP/PPPTU/TTE2012 Tanggal 30 Januari 2012. 2. Berdasarkan Hasil Evaluasi Dokumen Penawaran Teknis maka PT. Merpati Nusantara Airlines dinyatakan tidak memenuhi syarat untuk dievaluasi dokumen penawaran harganya dan dinyatakan Gugur. IV.
HASIL EVALUASI DOKUMEN PENAWARAN HARGA 1. Total harga penawaran / harga penawaran terkoreksi terhadap harga Perkiraan sendiri (HPS), didapat hasil bahwa Perusahaan tersebut dinyatakan memenuhi persyaratan /”LULUS” adalah sebagai berikut : Harga Penawaran / Harga Penawaran Terkoreksi 1. PT. NUSANTARA BUANA AIR Rp. 18.350.000.000,- / Rp. 18.350.000.000,-
2.
HPS
Rp. 18.452.000.000,-
KESIMPULAN
Dibawah HPS
Terhadap perusahaan/peserta dinyatakan “LULUS”, karena harga penawaran terkoreksi tidak melebihi terhadap HPS.
5