Bagaimana Saya Menghasilkan 40 Juta Per Bulan dari Internet – My Real Story
Yodhia Antariksa •
Founder www.Edubisnis.Net – sekolah Manajemen Online pertama di Indonesia
•
Blogger Bisnis Terbaik No. 1 seIndonesia dalam Pesta Blogger Indonesia 2010 Alamat blog : www.strategimanajemen.net
2
Blog Bisnis Terbaik No. 1 se-Indonesia........
3
Setiap bulan, Blog Strategi + Manajemen dikunjungi oleh lebih dari 160 ribu visitors; menjadikannya sebagai blog bisnis paling populer di Indonesia.
4
Data Pelanggan dan Follower Blog Strategi + Manajemen Pelanggan Email : 40.000 Likers di Facebook Fanpage : 25.000 Jumlah follower di Twitter : 50.000
5
Inilah 3 langkah KOENTJI Bagaimana Saya Menghasilkan 40 Juta Per Bulan dari Internet – My Real Story Pelajari dan PRAKTEKKAN....
3 Langkah Fundamental Menghasilkan Income Sampingan dari Internet
Langkah 1. Membangun Blog/Website dengan Konten yang Solid 7
Kembangkan Blog dengan Konten yang Spesifik
Update secara rutin. Kalau bisa seminggu sekali.
Blog dengan tema yang spesifik (bukan tema gado-gado) dan kemudian diupdate dengan teratur, serta isinya maknyus – akan membuat blog itu pelan-pelan bisa mendapatkan banyak pengunjung dan pembaca yang loyal.
Langkah 2 Promosikan Blog dan Bangun Audience yang Loyal
11
Google/ SEO
Email + Loyal Readers
Social Media
Cara mempromosikan blog dilakukan dengan tiga cara :
1.
Melalui teknik SEO – agar blog kita bagus dalam hasil pencarian di Google
2.
Melalui pelanggan email – ajak pembaca untuk menjadi pelanggan email
3.
Melalui Facebook dan Twitter – kita mempromosikan link artikel kita via FB dan Twitter secara teratur.
SEO Search Engine Optimization : Teknik untuk Mendapatkan Trafik dari Google
Teknik SEO agar Disukai Google 1. Konten yang mendalam dan kuat serta fresh 2. Link eksternal dari blog lain – semakin banyak link dari luar, semakin bagus. Apalagi jika blog yang memberi link adalah blog yang juga bagus dan terkenal
The Power of Email Marketing •
Bloger-bloger terkenal di luar negeri dan berbagai survey menunjukkan EMAIL merupakan media promosi yang SANGAT AMPUH
The Power of Email Marketing •
Setiap pelanggan email bisa memberikan income Rp 1000 per bulan
•
Jika pelanggan email kita mencapai 40.000 maka kita bisa mendapatkan income hingga Rp 40 juta per bulan
Blogging for Money
Tingkatkan Trafik Blog
Bangun Relasi
Media Promosi
Manfaat Pelanggan Email 18
Social Media Marketing and Blog Facebook Marketing
Blog sebagai Titik Pusat Twitter Marketing
19
Social Media Marketing and Blog Facebook Marketing
Twitter Marketing
Facebook dan Twitter sangat efektif untuk mempromosikan blog kita kepada audience yang luas
20
Social Media Marketing and Blog
Melalui media facebook, banyak artikel saya yang menjadi viral. Contoh artikel ini di-share hingga 6700 kali. 21
Langkah 3 Jual atau Promosikan Produk yang Relevan (demi mendapat profit) 22
Blog untuk Mempromosikan Produk Sendiri • Anda menggunakan blog untuk mempromosikan produk sendiri • Produk sendiri bisa berupa produk digital (atau juga produk fisik)
The Magic of Digital Products • Tidak ribet dan tidak perlu TIKI JNE untuk pengirimannya • Lebih efisien, nyaris tidak membutuhkan modal • Tidak perlu gudang (warehouse) • Bisa dilakukan secara sambilan karena waktu yang diperlukan relatif sedikit
Menjadi Afiliasi (Affiliate Marketer) – Reseller Produk Orang Lain • Anda menggunakan blog untuk mempromosikan produk orang lain. • Produk orang lain itu bisa berupa ebook, kursus online, dan lain-lain.
• Anda mendapatkan komisi untuk setiap penjualan.
Keuntungan Menjadi Affiliate • Tidak ribet untuk membuat produk sendiri • Nyaris tidak membutuhkan modal
• Bisa memberikan komisi yang relatif besar
Blogging for Money 1. Build Powerful Blog
2. Build Loyal Audience
3. Sell and Promote Your Products
Email and social media marketing 27
Jika Anda tekun mempraktekkan 3 langkah tadi dengan gigih, Insya Allah Anda juga bisa sukses meraih income yang maknyuss dari internet. Saya sudah membuktikannya.
SELESAI