Bab 5. Rencana Pengembangan Fakultas Ekonomi Universitas Lampung 2011-2015
Bab V. Rencana Pengembangan Fakultas Ekonomi Universitas Lampung 2011-2015 Dalam merumuskan strategi pengembangan Fakultas Ekonomi Unila akan digunakan alat strategy map atau peta strategi pada metode balanced scorecard (BSC). Penyusunan peta strategi berbasis pada isu-isu strategik yang diuraikan pada bab II. Kemudian berdasarkan peta strategi diformulasikan strategi pengembangan FE Unila sebagai berikut.
5.1 Strategi Pengembang an Fakultas Ekonomi Unila
Tabel 5.1. Strategi Pengembangan Fakultas Ekonomi Unila 2011-2015 No
Formulasi Strategi
ST-1
Penguatan Dan Pengembangan Tata Pamong, Kelembagaan, Dan Kerjasama Penguatan Implementasi TIK dalam Semua Fungsi Manajemen Organisasi Pengembangan Staf Akademik dan Non Akademik Pengembangan dan Penguatan Infrastruktur dan Fasilitas Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Layanan Akademik dan Non-Akademik Peningkatan Kapasitas, Kualitas, dan Relevansi Layanan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Manajemen Keuangan Berbasis Kinerja, Transparan, dan Akuntabel
ST-2 ST-3 ST-4 ST-5 ST-6 ST-7
Untuk masing-masing strategi diatas, FE Unila akan menetapkan program secara umum sebagai berikut:
5-1 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
5.2 Program Strategik FE Unila
Tabel 5.2. Program Strategik Pengembangan Fakultas Ekonomi Unila Tahun 2011-2015 No ST-1
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN PENGUATAN DAN PENGEMBANGAN TATA PAMONG, KELEMBAGAAN, DAN KERJASAMA P-1.1 Pengembangan dan Penguatan Tata Pamong Peningkatan Jumlah Prodi yang K-1.1.1 Bersertifikat ISO 9001:2008 Peningkatan Rerata Hari Kerja Efektif K-1.1.2 Pegawai Peningkatan Kualitas Dokumen K-1.1.3 Perencanaan, Laporan Kinerja dan Kepegawaian Peningkatan dan Mempertahankan K-1.1.4 Akreditasi A prodi-prodi berdasarkan penilaian dari BAN PT Peningkatan Peringkat Unila dengan K-1.1.5 basis AACSB Peningkatan Keikutsertaan Mahasiswa pada setiap Prodi dalam Kompetisi K-1.1.6 Akademik skala Nasional dan atau Internasional K-1.1.7 Monev Implementasi Renstra Pengembangan dan Penguatan Kelembagaan P-1.2 dan Kerjasama Peningkatan Jumlah Prodi di Fakultas K-1.2.1 Ekonomika dan Bisnis Unila K-1.2.2 Pengembangan Prodi Unggulan Peningkatan Kuantitas dan Kualitas K-1.2.3 Kerjasama Akademik tingkat Nasional dan atau Internasional Pembentukan dan pengelolaan K-1.2.4 lembaga/ unit kerja pengelolaan data (BPSnya FE). P-1.3 Optimalisasi Sistem Pengendalian Internal (SPI) K-1.3.1 Pengembangan dan Implementasi SPI K-1.3.2 Monev Pelaksanaan SPI P-1.4 Pengembangan Sistem Insentif berbasis Kinerja Penerapan Sistem Insentif berbasis K-1.4.1 Kinerja (remunerasi)
5-2 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
No ST-2
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN PENGUATAN IMPLEMENTASI TIK DALAM SEMUA FUNGSI MANAJEMEN ORGANISASI Implementasi TIK untuk Sistem Pengambilan P-2.1 Keputusan (DSS) Peningkatan Tingkat Ketertiban K-2.1.1 Pengelolaan SAK dan Simak BMN Mendukung pengembangan Sistem dan K-2.1.2 Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Keuangan (SIMKEU) Peningkatan Kinerja Sivitas FE Unila K-2.1.4 dalam Mengakses dan Menggunakan secara Aktif Fasilitas IT Pengembangan dan Implementasi Sistem P-2.2 Informasi Manajemen Unila (SIMILA) Terintegrasi Pengembangan Sistem dan Aplikasi K-2.2.1 Sistem Informasi Manajemen (SIM) Terpadu FE Unila Pengembangan Sistem dan Aplikasi K-2.2.2 Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian [SIMPEG) Pengembangan Staff Akademik dan Non ST-3 Akademik Pengembangan dan Peningkatan Mutu SDM P-3.1 Akademik Peningkatan Jumlah Dosen FE Unila K-3.1.1 yang Mengikuti Program Pendidikan S3 di Dalam Negeri Peningkatan Jumlah Dosen FE Unila K-3.1.1 yang Mengikuti Program Pendidikan S3 di Luar Negeri Peningkatan dan Penuntasan Jumlah K-3.1.2 Dosen FE Unila dalam Program Sertifikasi Pendidik/Dosen (Serdos) Peningkatan Penyertaan Dosen dalam K-3.1.3 Program Sandwich LN Peningkatan Penyertaan Dosen dalam K-3.1.4 Program Academic Recharging (PAR) Peningkatan Penyertaan Dosen sebagai K-3.1.5 Pemakalah dalam Seminar Nasional Peningkatan Penyertaan Dosen sebagai K-3.1.6 Pemakalah Seminar Internasional
5-3 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
No
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN Pelaksanaan Shorterm Training Luar Negeri Program Bermutu Monitoring dan Evaluasi K-3.1.8 Pengembangan Program Akademik Pengembangan dan Peningkatan Mutu SDM P-3.2 Tenaga Kependidikan K-3.2.1 Pelatihan Tenaga Kependidikan Pendidikan lanjut S2/S3 Tenaga K-3.2.2 Kependidikan Penyusunan Panduan Pembinaan Karir K-3.2.3 Tenaga Kependidikan K-3.2.4 Pembinaan Karir Tenaga Kependidikan PENGEMBANGAN DAN PENGUATAN INFRASTRUKTUR DAN FASILITAS Modernisasi Infrastruktur, Fasilitas dan Sistem P-4.1 Pembelajaran Peningkatan Perangkat Keras, Lunak, dan Manajemen Laboratorium K-4.1.1 Berstandar Nasional dan atau Internasional Pengembangan Sistem GDLN (Global K-4.1.2 Distance Learning Network) Peningkatan Sarana dan Prasarana FE Unila dalam Rangka Peningkatan K-4.1.3 Mutu Pembelajaran (Melalui Pengadaan baru dan Pemeliharaan) Pengembangan sarana dan prasarana K-4.1.4 Gedung Perkuliahan FE Unila, bertaraf Nasional dan Internasional Peningkatan Sarana dan Prasarana K-4.1.5 Ruang Baca Modernisasi Infrastruktur dan Fasilitas Penelitian P-4.2 dan Pengabdian K-4.2.1 Pengadaan Inkubator Bisnis/Industri PENINGKATAN KAPASITAS, KUALITAS, RELEVANSI DAN PEMERATAAN LAYANAN PEMBELAJARAN DAN KEMAHASISWAAN P-5.1 Penyediaan Standard Pelayanan Minimal (SPM) Peningkatan Layanan Administrasi K-5.1.1 Akademik dan Non Akademik K-3.1.7
ST-4
ST-5
5-4 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN
No P-5.2
P-5.3
P-5.4
P-5.5
P-5.6
Perbaikan Layanan Administrasi Akademik dan Non Akademik untuk Dosen, Mahasiswa dan Karyawan Sosialisasi, Pembinaan dan Peningkatan Jumlah Mahasiswa untuk K-5.2.1 Mengikuti Program-program Kreatifitas Mahasiswa Peningkatan dan Pembinaan K-5.2.2 Hubungan Alumni Redesain Kurikulum Menjadi Kurikulum Berbasis Kompetensi Peningkatan Penciptaan Budaya Akademik yang Kondusif, Dinamis, K-5.3.1 dan Produktif secara Terintegrasi dan Berlanjut Penyusunan, Pengembangan dan K-5.3.2 Implementasi SOP PBM berbasis KBK Peningkatan Kemampuan Mahasiswa berbahasa Asing dan Life Skills Peningkatan dan pengembangan Prodi K-5.4.1 untuk meningkatkan kemampuan berbahasa inggris bagi mahasiswa Peningkatan dan pengembangan Prodi K-5.4.2 untuk melaksanakan dan mengimplementasikan Life Skills Pelaksanaan KBK (orientasi Softskill dan SCL atau student centered learning) Pengembangan Sistem Pembelajaran K-5.5.1 Berbasis Kompetensi dan Soft Skill untuk Mahasiswa Pelaksanaan Sistem Pembelajaran K-5.5.2 Berbasis Kompetensi dan Soft Skill untuk Mahasiswa Monev Pelaksanaan Pembelajaran K-5.5.3 Berbasis Kompetensi dan Soft Skill untuk Mahasiswa Pengembangan Kewirausahaan Pengembangan Kewirausahaan dan K-5.6.1 Inovasi (Model UMKM)
5-5 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN
No
P-5.7
Pelaksanaan K-5.6.2 Enterpreneurship/Technopreneurship Mahasiswa Peningkatan Dosen Pendidik K-5.6.3 Kewirausahaan yang Kompeten Pengembangan Akademik, Minat dan Bakat Mahasiswa Unggul Peningkatan Program Kreativitas K-5.7.1 Mahasiswa Pembinaan Mahasiswa Berprestasi K-5.7.2 Unggul dalam Minat dan Bakat Pengembangan Sumber Beasiswa Non K-5.7.3 Konvensional (alumni dan organisasi profesi) Pembinaan Mahasiswa Berprestasi K-5.7.4 Unggul dalam Bidang Akademik Pembinaan Organisasi Kemahasiswaan K-5.7.5 yang Sehat Peningkatan Kinerja Pelaksanaan K-5.7.6 Tridarma PT di Prodi-Prodi Vokasi FE Unila Peningkatan Kinerja Pelaksanaan K-5.7.7 Tridarma PT di Prodi-Prodi S-1 FE Unila Peningkatan Kinerja Pelaksanaan K-5.7.8 Tridarma PT di Prodi-Prodi S-2 FE Unila Peningkatan Kinerja Pelaksanaan K-5.7.9 Tridarma PT di Prodi Profesi FE Unila Peningkatan Wawasan dan K-5.7.10 Kemampuan Akademik Pengajar yang Berwawasan Global Pengembangan Prodi Penyelenggara K-5.7.11 Pembelajaran Kelas Internasional Penyelenggaraan Prodi Penyelenggara K-5.7.12 Kolaborasi Pembelajaran Berskala International Pengembangan Sistem Kolaborasi K-5.7.13 Pembelajaran Berskala Nasional Penyelenggaraan Kolaborasi K-5.7.14 Pembelajaran Berskala Nasional
5-6 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
No
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN Pengembangan Sistem Pembelajaran Kelas Internasional Penyelenggaraan Pembelajaran Kelas K-5.7.16 Internasional Pengembangan Sistem Kolaborasi K-5.7.15 Pembelajaran Berskala Internasional Penyelenggaraan Kolaborasi K-5.7.18 Pembelajaran Berskala Internasional Pengembangan Penjaminan Mutu K-5.7.19 Program Pembelajaran dan Kompetensi Mahasiswa PENINGKATAN KAPASITAS, KUALITAS, DAN RELEVANSI LAYANAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT Penelitian dan Publikasi Hasilnya secara Nasional P-6.1 dan Internasional Peningkatan Jumlah penelitian Dosen K-6.1.1 FE Unila baik Mandiri maupun Hibahhibah Nasional dan atau Internasional Peningkatan Insentif dan Fasilitasi untuk Dosen Unila dalam Melakukan K-6.1.2 Publikasi,Seminar, dan Jurnal Nasional dan Internasional Peningkatan dan perluasan sumber K-6.1.3 pembiayaan penelitian Dosen FE Unila Peningkatan jumlah penelitian institusi K-6.1.4 FE Unila Penelitian dan Pengembangan Model K-6.1.5 UMKM Peningkatan Dosen yang Menulis Buku K-6.1.6 Ajar, Monograf, dan atau Referensi bertaraf Nasional dan Internasional Persentase Peningkatan Jumlah K-6.1.7 Publikasi Dosen Di Jurnal Nasional Terakreditasi Persentase Peningkatan Jumlah K-6.1.8 Publikasi Dosen Di Jurnal Internasional (Memiliki IF) Peningkatan Jumlah Jurnal K-6.1.9 Terakreditasi Nasional K-5.7.15
ST-6
5-7 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
No
ST-7
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN Pembentukan dan pengembangan K-6.1.11 lembaga study berbasis Penelitian dan Pengembangan Peningkatan Kualitas dan Relevansi Layanan ST-7 Pengabdian Kepada Masyarakat Pengabdian oleh Mahasiswa (KKN, PKL, Magang, P-6.2 dll) Pembinaan Mahasiswa dalam K-6.2.1 Melakukan Pengabdian pada Masyarakat berbasis Kompetensi (PKL) Monev Pelaksanaan Pengabdian pada K-6.2.2 Masyarakat berbasis Kompetensi oleh Mahasiswa Pengembangan Sistem dan Manajemen Pengabdian pada Masyarakat berbasis K-6.2.3 Tematik dan atau Kompetensi oleh Mahasiswa P-6.3 Pengabdian oleh Dosen dan Tenaga Kependidikan Peningkatan Proposal Pengabdian K-6.3.1 kepada Masyarakat Peningkatan Pelaksanaan Program K-6.3.2 Pengabdian kepada Masyarakat Multi Tahun Kerjasama dengan Pihak Ketiga untuk P-6.4 Pengabdian kepada Masyarakat Sosialisasi dan Peningkatan Jumlah Prodi yang Memulai Kerjasama K-6.4.1 dengan Industri Berbasis Penelitian dan Pengembangan Peningkatan Jumlah Prodi yang Memulai Kerjasama dengan K-6.4.2 Pemerintah Daerah Berbasis Penelitian dan Kebijakan MANAJEMEN KEUANGAN BERBASIS KINERJA, TRANSPARAN, DAN AKUNTABEL Pengoptimalan Sumber Dana Pembangunan P-7.1 Konvensional (DIPA dan PNBP) dan Non Konvensional Perumusan Program/Rencana Kerja K-7.1.1 (RBA)
5-8 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015
STRATEGI/ PROGRAM STRATEGIK/KELOMPOK KEGIATAN
No P-7.2
Implementasi Strategic Budgeting Penyusunan Laporan Administrasi dan K-7.2.1 Keuangan berbasis IT dan SIMKEU Peningkatan Pengelolaan FE sebagai K-7.2.2 bagaian BLU UNILa Pengembangan Manajemen K-7.2.3 Pengelolaan Program
5-9 | DRAFT-1RENSTRA FE UNILA 2011-2015