BAB IV PENGUJIAN DISAIN 4.1 Pengujian Disain
Pengujian disain
dilakukan hanya untuk server, sedangkan untuk PC dan
workstation hanya dilakukan upgrade spesifikasi hardware dan operating systemnya saja. Waktu yang dipilih untuk pengujian disain adalah hari kerja dengan jam kerja dimana workload tertinggi biasa terjadi. Pengujian disain dilakukan selama 3 hari kerja. Tahaptahap
proses pengujian disain ini dibuat oleh Team Project dengan mengacu pada
motodologi yang digunakan sesuai kebutuhan PT. PAS. Tahap pengujian disainnya adalah sebagai berikut:
Proses Testing Mulai
Skenario Testing
User
Selesai
Approval
Disain Hasil Test
Catatan: Diperlukan keterlibatan user dalam proses testing, antara lain untuk input data dari berbagai bagian dalam perusahaan
Gambar 4.1. Tahap-tahap pengujian disain
Dalam melakukan pengujian performance server dilakukan dengan beberapa cara dalam kondisi stand-alone server (tidak terhubung pada jaringan) antara lain: •
Menjalankan sebuah program script pendek pada server.
•
Menjalankan salah satu aplikasi yang selama ini dipakai.
•
Menjalankan perintah vmstat dan iostat untuk server UNIX.
•
Mengaktifkan Monitor Activator dan Performance Monitoring untuk server Intelbase.
•
Direct input user dari workstation/client.
Gambar 4.2. Monitor Activator
Gambar 4.3. Performance Monitoring
4.2 Hasil-hasil temuan yang diperoleh Setelah dilakukan analisa berdasarkan data dari performance monitoring (lihat lampiran) mengenai pengukuran processor activity, memory activity, used memory, free memory , disk activity, used disk dan I/O activity, berikut ini hasil temuan yang diperoleh dari kedua sistem. A. Analisa Sistem Lama: 1. Sun Enterprise 3000 Processor Activity
: Middle to High , persentase idle kurang dari 20%.
Persentase processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 80%. Memory
: Kapasitas free swap memory sudah hampir maksimum (17% free), artinya diperlukan penambahan kapasitas memory.
Disk Activity
: Tidak terdapat antrian transfer request . Artinya kondisi disk masih baik, hanya perlu diantisipasi
kemungkinan penambahan kapasitasnya. I/O Activity
: Middle to high, 30% idle
2. Sun Enterprise 3500 Processor Activity
: Middle to High , persentase idle kurang dari 35 %.
Persentase processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 65%. Memory
: Kapasitas free swap memory sudah hampir maksimum (20%free), artinya diperlukan penambahan kapasitas memory.
Disk Activity
: Terdapat antrian transfer request tetapi tidak terlalu significant . Artinya kondisi disk masih baik, hanya
perlu diantisipasi kemungkinan penambahan kapasitasnya. I/O Activity
: Middle to high, 30% idle
3. Compaq Proliant ML530 Processor Activity
: Middle, persentase idle kurang dari 30 %. Persentase
processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 70%.
Memory
: Kapasitas free swap memory mendekati maksimum (30% free), artinya diperlukan penambahan kapasitas memory.
Disk Activity
: Terdapat antrian transfer request yang cukup panjang Artinya perlu dipertimbangkan untuk penambahan
kapasitas disk. I/O Activity
: Middle to high, 35% idle
4. HP Vectra VL 420 Processor Activity
: Middle, persentase idle kurang dari 40 %. Persentase
processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 60%. Memory
: Kapasitas free swap memory mendekati maksimum (30% free), artinya diperlukan penambahan kapasitas memory.
Disk Activity
: Tidak antrian transfer request. Artinya kapasitas disk masih mencukupi. Tetapi perlu dipertimbangkan
penambahan kapasitasnya. I/O Activity
: Middle, 40% idle
5. Router - Cisco 3640 Activity 6. Switch - Cisco 2950-24
: Middle, persentase processor usage lebih dari 45%
Activity
: High , persentase processor usage lebih dari 77%
Solusi alternatif untuk meningkatkan performance Router dan Switch adalah dengan melakukan upgrade hardware atau dilakukan fine-tune dengan penambahan module. Dengan konfigurasi sistem yang ada saat ini solusi yang dapat dilakukan adalah: Router
: Dilakukan upgrade Flash Memory dan CPU DRAM. Hal ini dilakukan karena router tersebut masih memiliki
expandibility yang cukup. Switch
: Harus dilakukan penggantian unit, karena jumlah port sudah tidak mencukupi dan sudah tidak dapat dilakukan upgrade
lagi untuk Flash Memory dan CPU DRAM.
B. Analisa Sistem Baru: 1. Alternatif untuk Sun Enterprise 3000 Processor Activity
: Low , persentase idle lebih dari 78%. Persentase
processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 10%. Memory
: Kapasitas free swap memory masih mencukupi artinya kapasitas physical memory belum habis terpakai.
Disk Activity
: Tidak terdapat antrian transfer request . Artinya performance disk masih baik.
I/O Activity
: Low to above, 80% idle.
2. Alternatif untuk Sun Enterprise 3500 Processor Activity
: Low , persentase idle lebih dari 80%. Persentase
processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 20%. Memory
: Kapasitas free swap memory masih mencukupi artinya kapasitas physical memory belum habis terpakai.
Disk Activity
: Tidak terdapat antrian transfer request . Artinya performance disk masih baik.
I/O Activity
: Low to above, 85% idle.
3. Alternatif untuk Compaq Proliant ML 530 Processor Activity
: Normal to average, persentase idle lebih dari 60%.
Persentase processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 40%. Memory
: Kapasitas free swap memory masih mencukupi artinya kapasitas physical memory belum habis terpakai.
Disk Activity
: Tidak terdapat antrian transfer request . Artinya performance disk masih baik.
I/O Activity
: Normal, 60% idle.
4. Alternatif untuk HP Vectra VL 420 Processor Activity
: Normal to average, persentase idle lebih dari 70%.
Persentase processor yang digunakan oleh user dan sistem di atas 30%. Memory
: Kapasitas free swap memory masih mencukupi artinya kapasitas physical memory belum habis terpakai.
Disk Activity
: Tidak terdapat antrian transfer request . Artinya performance disk masih baik.
I/O Activity
: Normal, 50% idle.
Untuk mengefektifkan aktifitas backup baik untuk sistem ataupun data, sebaiknya menggunakan backup devices yang berupa External Tape Library. Dengan devices ini aktifitas backup akan lebih efektif dan mudah karena dapat menampung beberapa buah tape media dalam satu library yang secara otomatis melakukan backup secara increamental ke tape media berikutnya jika satu tape media sudah penuh.
4.3 Keunggulan dan kelemahan disain yang dihasilkan Keunggulan Disain yang dihasilkan Dalam mendisain suatu rancangan yang baru pasti ada keungggulan dan kelemahannya. Keunggulan disain yang dihasilkan adalah: 1. Teknologi yang digunakan lebih baru antara lain: a. Spesifikasi hardware lebih tinggi daripada sistem yang sudah ada.
b. Pada disain yang baru disarankan untuk menggunakan kabel Fiber Optic sebagai pengganti kabel UTP Cat 5 yang sudah ada. Kabel Fiber Optic memiliki daya hantar yang lebih baik dengan faktor hambatan yang lebih rendah daripada kabel lain yang ada saat ini. 2. Rancangan sistem dibuat lebih jelas, sehingga memudahkan jika akan dilakukan pengembangan sistem di masa yang akan datang. 3. Rancangan sistem yang baru ini didisain untuk dapat mengakomodasi kebutuhan sarana Teknologi Informasi PT. Pelita Air Service setidaknya hingga tiga tahun mendatang. Termasuk untuk mengantisipasi pertambahan data, user dll. 4. System Maintenance akan lebih mudah karena perangkat yang digunakan lebih baru dan ketersediaan suku cadang lebih banyak
Kelemahan Disain yang dihasilkan Selain memiliki kelebihan, sistem yang baru juga memiliki beberapa kelemahan antara lain: 1. Diperlukan dana yang besar untuk merealisasikannya. 2. Diperlukan sumber daya yang memiliki kemampuan cukup untuk mengoperasikan sistem baru tsb. Solusi untuk hal ini dapat dilakukan dengan memberikan training untuk para user dan system Administrator 3. Dengan perubahan system environment , para user memerlukan beradaptasi dengan sistem baru tsb.
waktu untuk