BAB III DESKRIPSI RUMAH SAKIT PKU MUHAMMADIYAH SURAKARTA
A. Sejarah Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta 1.
Tahun 1927 – 1928 Pertama kali disebut dengan nama Balai Pengobatan Mata Penolong Kesejahteraan Oemoem (BPMPKO) namun belum mempunyai tempat domisili yang menetap. sehingga untuk melayani umat bertempat di rumah Bapak Kyai Muhtar Buchori tepatnya di Kauman Surakarta kemudian diteruskan di kantor Muhammadiyah di Keprabon surakarta. Jenis aktifitas pelayanan kesehatan yang ditawarkan saat itu berupa poliklinik mata (termasuk THT).
2.
Tahun 1928 – 1933 Lokasi tersebut kemudian pindah ke Alun-alun utara, tepatnya bertempat disebelah utara Masjid Raya Surakarta. Jenis pelayanan dan nama yang digunakan masih sama dengan tahuntahun sebelumnya
3.
Tahun 1933 – 1936
Tempat pindah di daerah Kusumayudan, jenis pelayanan kesehatan yang diberikan ditambah, yaitu poliklinik umum, apotek, pemondokan persalinan (Rumah Barsalin/RB) dan berubah nama menjadi Balai Kesehatan Pembina Kesehatan Oemoem (BKPKO).
4.
Tahun 1936 – 1948
Pindah ke Batangan yaitu Jalan Pasar Kliwon 156 Surakarta. Jenis pelayanan yang ditawarkan semakin banyak. Selain layanan yang ada ditambah dengan poliklinik anak, rawat inap, khitanan, dan sudah dilengkapi dengan operasi mata dan THT. Bahkan untuk Bidan dan Perawat juga di asramakan.
5.
Tahun 1948–1956
Pada tahun ini berganti nama menjadi Pembina Kesehatan Oemat (PKO pada tahun 1951). Layanan ditambah dengan Laboratorium, Pemondokan Pasien THT, Poliklinik Gigi, serta mendirikan koperasi pada tahun 1974.
6.
Tahun 1976 – 1985
Selain perkembangan fisik dan pelayanan kesehatan, PKOM juga menghasilkan perkembangan bagi karyawan. Pada tahun 1978 BPKOM mulai mengajukan ijin untuk menjadikan Rumah Sakit. Jenis pelayanan pun ditambah yaitu Poliklinik Kandungan, Poliklinik Jiwa (Psikiater), syaraf, ICU, ICCU.
7.
Tahun 1985 - sekarang
Jenis pelayanan kesehatan yang ditambah adanya angkutan pasien (ambulance), angkutan jenazah serta pelayanan parkir kendaraan dalam hal melaksanakan kegiatan Rumah Sakit PKU Muhammadiyah. Pada masa sekarang ini Rumah Sakit PKU Muhammadiyah telah memiliki unit-unit pelayanan kesehatan seperti poliklinik, penunjang medik, unit-unit pelayanan non medik. Untuk rawat inap terbagi beberapa kelas, VIP, Kelas I, Kelas II, Kelas III. Kapasitas yang tersedia di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta sebanyak 157 tempat tidur. Izin
menyelenggarakan RS PKU Muhammadiyah Surakarta keluar pada tanggal 7 Februari 1986 dengan nomor: 023/Yan.Med/RS.KS/PA/1992. Tahun 1998 RS PKU Muhammadiyah mendapatkan akreditasi untuk 5 pelayanan meliputi pelayanan Medis, administrasi Manajemen, Instalasi Gawat Darurat, Keperawatan, dan Rekam Medis.
B. Struktur Bangunan Luas Tanah
: 15.806 m2
Luas bangunan
: 15.560 m2
Kepemilikan
: PDM Kota Surakarta
Perijinan
: Rumah Sakit sesuai dengan SK Menkes No. HK.07.06/III/2350/08
Tipe Kelas RS
: Kelas B
Jumlah Tempat Tidur : 217 TT C. Fasilitas 1.
2.
Terdapat Layanan Unggulan : 2000 – sekarang
: Klinik Deteksi Dini Kanker Payudara
2004 – sekarang
: Klinik Hidayah (Ingin Anak)
2004 – 2010
: Klinik Andrologi & Reproduksi Seksual
2004 – sekarang
: Persalinan dengan ILA (Tanpa Rasa Nyeri)
2004 – sekarang
: Rawat Gabung (Rooming In)
2007 – sekarang
: Inisiasi Menyusui Dini (IMD)
2008 – sekarang
: Kangaroo Mother Care (KMC)
Pelayanan 24 Jam: Instalasi Gawat Darurat, Laboratorium, Ambulance, Radiologi, Farmasi
3.
Rawat Inap
Super VIP 1 tempat tidur pasien, 1 sofa bed, 1 set kursi tamu, 1 set kursi makan, lemari pakaian, menu penunggu pasien, welcome drink, AC, TV, telepon, lemari es, teras dengan kursi, kamar mandi dalam, water heater, paket mandi, ruangan luas VIP 1 tempat tidur pasien, 1 sofa bed, 1 set kursi tamu, lemari pakaian, menu penunggu pasien, AC, TV, telepon, lemari es, teras dengan kursi, kamar mandi dalam, water heater, paket mandi KLAS I ( Ustman BA & Umar BK ) 2 tempat tidur pasien, 2 sofa bed, AC, TV, telepon, kamar mandi dalam, water heater, paket mandi KLAS I ( Firdaus, Arofah, Mina, Annisa ) 1 tempat tidur pasien, 1 tempat tidur penunggu, AC, TV, telepon, kamar mandi dalam, water heater, paket mandi UTAMA 1 tempat tidur pasien, 1 sofa bed, lemari pakaian, menu penunggu pasien, AC, TV, telepon, lemari es, teras dengan kursi (Utama A), kamar mandi dalam, water heater, paket mandi KLAS II (ANNISA) 6 tempat tidur pasien, sekat permanen & gorden, AC, kamar mandi dalam, paket mandi KLAS II (AROFAH, MINA, SOFA, FIRDAUS) 4 tempat tidur pasien, sekat permanen & gorden, kipas angin, kamar mandi luar, paket mandi KLAS II (USTMAN BA)
5 tempat tidur pasien (Annisa), sekat permanen & gorden, AC, kamar mandi dalam, paket mandi KLAS III (ANNISA) 10 tempat tidur pasien, sekat gorden, kipas angin, kamar mandi dalam, paket mandi KLAS III (MINA) 4 tempat tidur pasien, tanpa sekat, kipas angin, kamar mandi luar, paket mandi KLAS III (MULTAZAM) 15 tempat tidur pasien, sekat gorden, kipas angin, kamar mandi dalam, paket mandi 4.
Ruang Intensive Care Neonatal Intensive Care Unit (NICU), ICU – ICCU – HCU, pediatri Intensive Care Unit
5.
Rawat Jalan Medical Check Up, poliklinik Umum, poliklinik Gigi, Klinik Fisioterapi,Klinik tumbuh kembang anak, DOTs TB
Poliklinik Spesialis/ Sub Spesialis : Anak, Bedah Umum, Bedah Anak, Bedah Tulang, Bedah Syaraf, Bedah Onkologi, Bedah Urologi,Bedah Plastik,Bedah Digestif, Kebidanan & PenyakitKandungan, PenyakitDalam, Syaraf, THT, Mata,Paru,Kulit & Kelamin, Jantung&Pembuluh Darah,Rehabilitasi Medik, Patologi Anatomi, Jiwa,Akupunktur, Gigi Anak, Konservasi Gigi.
6.
Layanan Home Care Jenis Pelayanan Home Care : Pemeriksaan keluarga, perawatan luka pasca khitan, perawatan pasca mondok pasien lansia, pasca melahirkan, pasien stroke, pasca operasi, pendampingan pasien
7.
Layanan penunjang
a)
Instalasi laboratorium : Pemerikasaan rutin, narkoba, biopsi jarum, analisa sperma, pemeriksaan hormon, analisa gas darah, imunoserologi, patologi anatomi, microbiologi, dll
b) Instalasi Radiologi
Rontgen : Thorax, HSG, BNO, lumbo sacral, servical, pelvis, cranium, estrimitas, gigi/ dental X-Ray, IVP, myelografi, colon in loop, RPG, fistulografi, uretrografi, dll
USG Abdomen/ Mamae
Mamografi
MSCT 16 slice
Panoramic & Cephalometri
Instalasi Bedah Sentral : 3 Kamar Mayor, 1 Kamar Minor, Recovery Room, LAPAROSCOPY
Klinik Hemodialisis : Dengan 4 mesin HD
Ruang Bersalin ( 7 Tempat Tidur ) Layanan unggulan : Persalinan Tanpa Rasa Nyeri (ILA), PONEK
Instalasi Gizi Penyediaan makanan untuk pasien rawat inap, Konsultasi Gizi, Catering diet untuk pasien post rawat inap, Menu penunggu pasien
Bimbingan Rohani Kunjungan pasien rawat inap, Kunjungan pasien sebelum operasi, Rukti jenazah, Konsultasi keluarga sakinah
Tabel 1 Poliklinik Spesialis No. 1.
SPESIALIS Spesialis
JUMLAH DOKTER 7
Obgyn
NAMA DOKTER dr. Soffin Arfian, Sp OG dr. Anik Suryaningsih, Sp OG dr. Dimas Mardiawan, Sp OG dr. Andi Oktama, SP OG dr. Rustam Sunaryo, Sp OG dr. Sri Sulistyowati, Sp OG dr. Nita Tri K, SP OG
2.
Spesialis Anak
7
dr. Rusmawati, Sp A dr. Oktora Wahyu W, Sp A dr. Arie Hapsari, Sp A Prof. DR. Dr. B. Subagyo, Sp A dr. Ganung Harsono, Sp A dr. Ismiranti Andarini, Sp A dr. Hari Wahyu W, Sp A
3.
Spesialis
6
dr. Suryo Aribowo T, Sp PD
Penyakit
dr. Retno Suryaningsih, Sp PD
Dalam
dr. Wahyu Aji, Sp.PD Prof. DR. Dr. Zainal Arifin A, Sp PD dr. Supriyanto K, Sp PD
dr. Arifin, Sp PD
4.
Spesialis
5
Bedah
dr. Utama, Sp B dr. Arief Budiman, Sp B dr. Djoko Dlidir, Sp B (K)Onk dr. Krisna Yarsa P, Sp B dr. Budi Raharjo, Sp B
5.
Spesialis
4
Syaraf
dr. Ani Rusnani, Sp S Prof. DR. Dr. OS Hartanto dr. Sumartoyo Hadi, Sp S Dr. Diah Kurnia M, Sp S
6.
Spesialis THT
4
Dr. Yan Wirayuda, Sp THT Dr. Bambang Suratiman, Sp THT Dr. Sutomo Sudono, SP THT Dr. Hadi Sudrajat, Sp THT-KL
7.
Spesialis Mata
3
Dr. Naziya, Sp M Dr. Hadi Saleh, Sp M Dr. Rita Hendrawati, Sp M
8.
Spesialis Kulit
5
dan Kelamin
Dr. Flora, Sp KK Dr. Ratih, Sp KK DR.Dr. Indah Yulianto, Sp KK Dr. Nurachmat Mulianto, Sp KK Dr. Nugroho Aji D, Sp KK
9.
Spesialis
3
Ortopedi
Dr. Sutopo Sumopawiro, Sp OT Dr. Agus Priyono, Sp OT Dr. Anung Budi S, Sp OT
10.
Spesialis Paru
2
Prof. DR. Dr. Suradi, Sp P (K) MARS Dr. Hadi Subroto, Sp P
11.
Spesialis
1
Jantung
12.
Spesialis
Dr. Trisulo Wasyanto, Sp JP –FIHA, FAPSC
4
Prof. DR. Dr. Aris Sudiyanto, SP KJ
Kesehatan
Prof. DR. Dr. M. Fanani, Sp KJ
Jiwa
Dr. Anis Sukandar, Sp KJ Dr. Rohmaningtyas Sp KJ
13.
Spesialis
2
Bedah Urologi
14.
Spesialis Bedah Plastik
Dr. Suharto Wijanarko, Sp U Dr. Wibisono, Sp U
1
Dr. Dewi Haryanti K, Sp BP
15.
Spesialis
1
Dr. Guntur Surya Alam, Sp BA
1
Dr. Ferry Wijanarko, Sp BS
1
Dr. Agus Raharjo, Sp BD
1
DR. Dr. Noer Rachma, Sp RM
2
Dr. Sri Rahayu, MARS
Bedah Anak 16.
Spesialis Bedah Syaraf
17.
Spesialis Bedah Digestif
18.
Spesialis Rehabilitasi Medik
19.
Akupuntur Medis
Dr. Slamet Riyanto, MM
Tabel 2 Poliklinik Gigi dan Spesialis Gigi No.
1.
Jumlah Dokter
Spesialis
Spesialis Gigi
3
Nama Dokter
Drg. Iin Ariestin Drg. S. Indriyani, MM Drg. Rani Ramadan
2.
Spesialis Konservasi Gigi
1
drg. Noor Hafida, Sp KG
3.
Spesialis
1
drg. Kusumawati Sukardi, Sp BM
1
drg. Christianie, Sp Perio
1
drg. Laksmi Dewi N, Sp KGA
Bedah Mulut 4.
Spesialis Periodonti
5.
Spesialis Pedodonti
Tabel 3 Jumlah Tempat Tidur No.
Kelas
Jumlah
1.
Super VIP
10
2.
VIP
23
3.
Utama
11
4.
I
44
5.
II
43
6.
III
48
7.
HCU
4
8.
PICU/ NICU
6
9.
Peristi
20
Jumlah
201 Tempat Tidur
Dalam Proses
10 Tempat Tidur
10.
Pembangunan Jumlah yang akan datang
201 Tempat Tidur
D. Struktur Organisasi MPKU&PS-PDM Kota Surakarta
DIREKTUR Dr. Mardiatmo, Sp. Rad WADIR PERENCANAAN, PENGEMBANGAN & PEMASARAN Dharwany M Hasibuan, SE., MM
Manager Perenc. Pengemb. &
Manager Humas, Kerjasama & Hukum
Pelanggan
Manager
Manager
Pemasaran
Gizi
Drg. Iin Ariestin
Sri Sunarni, AMG
Betty Andriani, S.Sos Dwi Handoyo, S. Kep
Gambar 2 (Struktur Organisasi) Adapun struktur organisasi secara lengkap dapat dilihat pada lampiran.
E. Visi, Misi, Moto, dan Slogan Adapun Visi dan Misi Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta adalah sebagai berikut: 1.
Visi Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta menjadi Rumah Sakit layanan paripurna dan Islami menjadi RS bekelas dunia
2.
Misi i. Memberikan layanan promotif, preventif, kuratif, rehabilitatif yang berkualitas, nyaman, aman, tenteram dalam perawatan, cepat, akurat, serta sempurna, ramah dalam layanan yang Islami
ii. Melakukan program pendidikan, penelitian untuk pengembangan ilmu pengetahuan tehnologi kedokteran dan kesehatan yang mendukung layanan prima yang Islami. 3.
Moto Sehat-Sejahtera-Islami ( SEHATI )
4.
Slogan Layanan IKHLAS-RAMAH-CEKATAN dalam melayani pasien tanpa membedakan golongan, agama, suku, status sosial ekonomi dan kedudukan.
F. Sertifikasi Akreditasi Penuh untuk 5 Pelayanan, diperoleh tahun 1998 Administrasi Manajemen, Pelayanan Medis, Pelayanan Gawat Darurat, Pelayanan Keperawatan, Rekam Medis. Akreditasi Penuh untuk 12 Pelayanan, diperoleh tahun 2009 Administrasi Manajemen, K3, Pelayanan Medis, Radiologi, Pelayanan Gawat Darurat, Laboratorium, Pelayanan Keperawatan, Kamar Operasi, Rekam Medis, Pengendalian Infeksi di RS, Farmasi, Perinatal Resiko Tinggi.
G. Arti Logo Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta
(Logo Lama)
(Logo Baru) Gambar 3
(Logo Lama dan Baru Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta) Logo baru Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta yang memiliki arti yaitu mencoba membuka sekat dimana waktu itu rumah sakit membrandingkan logo, logo yang sebelumnya itu adalah logo muhammadiyah yang diberi lingkaran, dalam posisi itu simbolnya adalah muhammadiyah yang selalu didalam memang selalu tertutup, tertutup itu hanya untuk kalangankalangan tertentu menurut persepsi rumah sakit, kemudian Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta mencoba membuka lingkaran dari logo tersebut sehingga rumah sakit akan menjadi bebas, bebas itu mengibaratkan bahwa semua orang dapat menggunakan rumah sakit pku, semua orang dapat memanfaatkan rumah sakit pku, dan semua orang bisa mengenal rumah sakit pku sebagai rumah sakit islam tetapi juga merupakan rumah sakit yang dapat memberikan pelayanan kepada siapaupun tanpa memandang agama, golongan, ras, dll. Dengan adanya sinar ini, diharuskan ada nahkoda, nahkoda disini yang dimaksud yaitu pimpinan. Rumah sakit pku Surakarta mengibaratkan seperti naik kekapal dimana kapal itu berprinsip mencapai satu tujuan sehingga diharapkan dari pendar ini rumah sakit tidak kemana-mana sendiri-sendiri tetapi tetap berada pada satu kapal satu nahkoda pada satu tujuan, itu yang menjadi visi misi rumah sakit di tahun 2015 untuk lebih go internasional. Dalam logo baru terdapat tiga unsur warna yakni hijau bermakna segar atau menyejukkan dan identik dengan islami, coklat muda atau krem bermakna kalem dan tidak suka riya tau
menonjolkan diri, merakyat (tidak membedakan suku, agama, ras, golongan, dll) serta oranye yang memiliki makna selalu mencari dan tidak pernah puas dalam arti positif untuk mencapai tujuan yang diinginkan. Dalam logo terdapat pula tulisan sehati yang memiliki ari Sehat-Sejahtera-Islami. Bagian terpenting dari Branding ini disampaikan dr. Soffin adalah komitmen Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Surakarta dalam melayani pelanggan dengan senyum-sapa-salam. H. Sumber Daya Insani 1. Pegawai Tetap ( Tenaga Medis ) Dokter Umum
: 12 orang
Dokter Spesialis
: 19 orang
Tenaga Keperawatan : 258 orang Tenaga Bidan
: 36 orang
Tenaga Non Medis
: 302 orang
2. Pegawai tidak tetap Tenaga Medis
: 67 orang