BAB I. PENDAHULUAN Implementasi Program Hibah Kompetisi Peningkatan Kualitas Pendidikan Dokter (PHK-PKPD) melalui Health Professional Education Quality (HPEQ) Project yang diluncurkan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan Nasional dengan sumber dana World Bank untuk Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang telah berjalan sejak bulan Januari 2011 sampai sekarang 31 Juli 2012 yang berjalan selama satu semester (Januari sd Juli 2012). Dalam implementasi program, Project Implementation Unit (PIU) FK UMM telah berusaha untuk melaksanakan aktivitas-aktivitas sebagaimana tercantum dalam Rencana Implementasi Proyek (RIP) yang sudah disetujui oleh CPCU HPEQ Project untuk Tahun Anggaran 2012. Sesuai dengan permintaan dari CPCU, maka PIU HPEQ Project FK UMM menyusun Laporan Tengah Tahunan 2012. Penyusunan Laporan Tengah Tahunan ini bertujuan untuk: (1) mengukur pelaksanaan aktivitas dan kemajuan implementasi proyek dibandingkan dengan RIP; (2) mengidentifikasi dan mengevaluasi kendala-kendala yang ditemukan selama pelaksanan aktivitas, baik faktor internal maupun eksternal; (3) menganalisis faktor-faktor penunjang keberhasilan dan menetapkan langkah-langkah strategis untuk mengatasi kendala, sehingga seluruh kegiatan dapat berjalan sesuai RIP pada akhir tahun 2012 nanti. Target utama Program Hibah Kompetisi Peningkatan Kualitas Pendidikan Dokter (PHK-PKPD
(HPEQ
Project)
Skema C
untuk
Fakultas
Kedokteran Universitas
Muhammadiyah Malang adalah meningkatkan persentase kelulusan dan rata-rata nilai uji kompetensi lulusan pendidikan dokter (UKDI).
Untuk mencapai target ini, Fakultas
Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang telah mengajukan proposal (dan disetujui oleh World Bank) yang terdiri dari 3 aktivitas, yaitu: 1. Integrasi Kompetensi dengan Basic Medical Science (BMS) Dalam KBK
Menggunakan Pendekatan PBL. 2. Penguatan Keterampilan Psikomotor, Clinical Reasoning dan Critical Appraisal. 3. Peningkatan Efektifitas Monitoring dan Evaluasi melalui Penguatan Peran dan
Fungsi MEU (Medical Education Unit). Ketiga aktivitas yang diajukan akan dilaksanakan secara berkesinambungan selama 3 tahun dengan rincian global: Aktivitas 1 lebih banyak dilaksanakan tahun ke-1 (2011), Aktivitas 2 lebih banyak dilaksanakan tahun ke-2 (2012) dan aktivitas 3 lebih banyak Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-1-
dilaksanakan di tahun ke-3 (2013). Sesuai Rencana Impelemntasi Proyek (RIP) yang sudah disetujui CPCU HPEQ Project, secara skematis, aktivitas pada PHK-PKPD Fakultas Kedokteran UMM dapat dilihat pada mapping kegiatan sebagai berikut:
Gambar 1-1. Mapping kegiatan PHK-PKPD FK UMM (2011-21013)
Sebagaimana tercantum dalam Proposal dan RIP, indikator utama yang diharapkan tercapai dari aktivitas ini adalah: 1. Dilaksanakannya kurikulum berbasis kompetensi (KBK). 2. Peningkatan persentase kelulusan dan nilai rata-rata uji kompetensi lulusan pendidikan dokter (UKDI). 3. Peningkatan rata-rata nilai Ujian Nasional mahasiswa baru. 4. Peningkatan status akreditasi/reputasi akademik. Setiap aktivitas sudah dirancang mekanisme pelaksanaannya, sehingga terjabar dalam beberapa sub aktivitas. Secara global, aktivitas-aktivitas yang diusulkan sesuai dengan tahapan persiapan, implementasi, serta monitoring dan evaluasi (monev). Sub aktivitas yang
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-2-
akan dilakukan merupakan bagian yang utuh dari setiap aktivitas yang ada, sehingga masingmasing mempunyai tujuan dan output yang mengarah terhadap capaian indikator utama. Seluruh aktivitas berikut sub aktivitas yang diusulkan dalam proposal PHK PKPD ini sudah sejalan dengan Visi, Misi, Tujuan dan Renstra FK UMM.
Selain itu sudah
didasarkan pada temuan-temuan yang ada dalam Laporan Evaluasi Diri. Dalam implementasi program, masih banyak kendala yang dihadapi, sehingga selama pelaksanaan sampai 31 Juli 2012 ini belum semua aktivitas berjalan sebagaimana mestinya. Artinya, rancangan program yang sudah diusulkan melalui RIP Tahun 2012 belum semua terimplementasi dengan baik. Namun secara umum masih berjalan sesuai dengan tujuan dan sasaran yang hendak dicapai sebagaimana tersusun dalam RIP 2012. Hingga laporan ini disusun, belum ada kegiatan yang berubah dari RIP, tetapi jadual pelaksanaan yang pada umumnya mundur karena proses administrasi antara PIU-CPCU-World Bank. Walaupun demikian, PIU Fakultas Kedokteran UMM akan tetap konsisten melaksanakan semua aktivitas hingga akhir tahun 2012 sesuai RIP yang ada.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-3-
BAB II. IMPLEMENTASI DAN PENGELOLAAN PROGRAM A. Organisasi Pelaksanaan Program Untuk menjamin terlaksananya kegiatan-kegiatan yang diusulkan, maka disusun struktur organisasi dan sistem pelaksanaan program. Struktur organisasi pelaksana Program Hibah Kompetisi Peningkatan Kualitas Pendidikan Dokter (PHKI-PKPD) Universitas Muhammadiyah Malang adalah sebagai berikut:
Gambar 2-1. Struktur Orgainsasi Pelaksana PHK-PKPD FK UMM.Tim Pelaksana terdiri dari: Ketua, Direktur Eksekutif, Bendahara, para PiC, dan para Ketua Panitia Sub Aktivitas. Selain itu juga membentuk Tim Monev PHK-PKPD dan Unit Penanganan Keluhan (UPK). (1): Tim PHK PKPD FK UMM akan melakukan koordinasi langsung pimpinan melalui Unit Koordinator Program Hibah (UKPH-UMM) dan Tim Monevin UMM yang dibentuk universitas untuk mengendalikan pelaksanaan program-program hibah di UMM. (2): Semua aktivitas yang terkait dengan program akademik akan dikoordinasikan dengan Kepala BAA. (3): Pengadaan barang dan jasa PHK-PKPD akan melibatkan langsung Tim Pengadaan Barang & Jasa UMM (BAU). (4): Aktivitas yang terdiri dari pekerjaan sipil akan melibatkan langsung Badan Perencanaan Pembangunan dan Pengendalian Kampus (BP3K). (5): Semua pembiayaan program akan diajukan kepada rektor, c.q. Pembantu Rektor II yang selanjutnya melimpahkan Kepala Biro Keuangan untuk mencairkan ke rekening Bendahara PHK-PKPD. (6): Tim Monev PHK-PKPD melakukan monitoring dan evaluasi untuk dikoordinasikan kepada Tim Monevin UMM dan UKPH (8). (7): Semua keluhan akan diarahkan kepada Unit Penanganan Keluhan (UPK) yang selanjutnya dikoordinasikan dan dilaporkan kepada UKPH dan BPI (8). (9): Tim Monev Internal UMM (Monevin) akan melakukan monitoring dan evaluasi pada pelaksanaan hibah secara keseluruhan. Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-4-
Susunan Tim Pelaksana Program Hibah Kompetisi Peningkatan Kualitas Pendidikan Dokter yang dibentuk universitas dengan Surat Tugas E2b/137/UMM/I/2012 tertanggal 25 Januari 2012 adalah sebagai berikut: Penanggungjawab Program : Wakil : Pengendali Keuangan Proyek : Tim Pengendali dan Monev : Bendahara Universitas Pengadaan Barang & Jasa Pekerjaan Sipil
Rektor Pembantu Rektor I dan III Pembantu Rektor II dibantu Kepala Biro Keuangan 1. Unit Koordinasi Program Hibah UMM 2. Tim Monev Internal UMM : Drs. Dicky Wisnu Usdek, M.M (Kepala Biro Keuangan UMM) : Tim Pengadaan Barang dan Jasa UMM (BAU) : Badan Perencanaan dan Pengendalian Pembangunan Kampus (BP3K UMM)
Tim Pelaksana PHK-PKPD FK UMM Ketua Pelaksana Direktur Eksekutif Wakil Direktur Eksekutif Koordinator Kegiatan Koordinator Keuangan Koordinator Administrasi Koordinator Pengadaan Barang Unit Penanganan Keluhan Penanggungjawab Kegiatan (PiC): Aktivitas 1 Aktivitas 2 Aktivitas 3
: dr. Irma Suswati, M.Kes (Dekan FK UMM) : dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes. : Ir. Fauzan HS, MT : dr. Meddy Setiawan, SpPD : dr. Alfa Sylvestris, SpM. A. Syaiful Hidayat, SE (Anggota) : Patmawati, SPd Joko Febriantoro, S.IKom (Anggota) : dr. Moch. Aleqsander M.Kes, SpB dr. Hawin Nurdiana, M.Kes. : dr. Moch. Ma’roef, SpOG dr. Bragastio Sidharta, SpM : dr. Moch. Bahrudin, SpS : dr. Gita Sekar Prihanti, M.PdKed : dr. Desi Andari
B. Mekanisme dan Koordinasi Antar Pelaksana Kegiatan Mekanisme koordinasi program hibah akan dilaksanakan sesuai dengan struktur organisasi di atas. Ketua Pelaksana program hibah akan bertangungjawab langsung kepada Rektor.
Panitia Pelaksana inti terdiri dari tenaga dosen dan staf yang ada di Fakultas
Kedokteran UMM.
Panitia pelaksana ini akan diberi kewenangan penuh dalam
melaksanakan program hibah dengan kendali dari universitas. Pengendalian dari universitas akan dilakukan oleh rektor beserta para pembantu rektor dan Unit Koordinasi Program Hibah (UKPH). Pada tataran universita pelaksanaan program akan melekat pada Biro Keuangan, Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-5-
Biro Admninstrasi Umum (BAU), Biro Administrasi Akademik (BAA), Badan Perencanaan dan Pengadalian Pembangunan Kampus (BP3K), Unit Koordinasi Program Hibah (UKPH) dan Tim Monitoring dan Evaluasi Internal (Tim Monevin UMM). Ketua Pelaksana PHK-PKPD FK UMM akan berkoordinasi langsung dengan unit kerja terkait di tingkat universitas dalam hal pengelolaan kegiatan hibah, pengelolaan keuangan, pengadaan barang dan jasa, pekerjaan sipil, dan sistem pengendalian internal. Masing-masing akan dilakukan dengan unit kerja terkait yang ada di tingkat universitas tersebut. Secara internal, mekanisme koordinasi program hibah akan dilaksanakan secara intensif antara Ketua Pelaksana Program, Sekretaris, Bendahara, PiC, dan ketua masingmasing sub aktivitas yang diusulkan. Semua proses pelaksanaan masing-masing kegiatan harus dilaporkan secara tertulis kepada Ketua Pelaksana Program untuk selanjutnya dilaporkan kepada pimpinan universitas dan Ditjen Dikti. Melalui mekanisme koordinasi kegiatan yang baik diharapkan pelaksanaan program hibah akan berjalan sesuai target. Monitoring dan evaluasi dilakukan secara langsung oleh Tim Monev PHK-PKPD FK UMM yang berkoordinasi dengan Tim Monevin UMM dan UKPH UMM.
Untuk
menampung adanya keluhan, maka akan dibentuk Unit Penanganan Keluhan (UPK) yang selanjutnya juga berkoordinasi langsung dengan UKPH dan BPI UMM.
C. Monitoring dan Evaluasi Kegiatan monitoring dan evaluasi akan dilaksanakan oleh Tim Monitoring dan Evaluasi Internal (Tim Monevin) UMM yang bekerjasama dengan Unit Koordinator Program Hibah (UKPH UMM), dan Tim Monev PHK-PKPD. Tim Monev PHK-PKPD dibentuk guna melakukan evaluasi melekat terhadap proses pelaksanaan program hibah mulai awal hingga akhir. Unit ini dibentuk guna menjamin pelaksanaan program hibah sesuai mekanisme dan capaian luaran yang sesuai indikator yang sudah ditetapkan.
Tim Monev PHK PKPD
memonitor keseharian dan hasilnya dilaporkan pada monev UMM. Pelaksana monitoring dan evalusi oleh universitas dilakukan oleh Tim Monevin UMM dan UKPH. Peran tim monev ini berkaitan dengan penetapan program pada saat penyusunan proposal, pengorganisasian, pelaksanaan global, capaian indikator, kelancaran semua kegiatan dan pelaporan ke Dikti. UKPH dan Tim Monevin UMM secara berkala akan melaporkan hasil monitoring dan evaluasi kepada pimpinan universitas.
Dalam
melaksanakan tugas monev, UKPH dan Tim Monevin UMM akan selalu berkoordinasi dengan Ketua Pelaksana, PiC, Ketua sub aktivitas dan Tim Monev Internal. Koordinasi ini Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-6-
penting untuk dapat melakukan monitoring dan evaluasi secara menyeluruh yang diharapkan memberi masukan riil dalam perbaikan program.
D. Pengelolaan Keuangan Pengelolaan keuangan program hibah tidak dapat dilepaskan dengan pengelolaan keuangan universitas. Sebagaimana mekanisme pencairan dana hibah yang sudah ditetapkan oleh Ditjen Tinggi, dana hibah akan masuk ke dalam rekening resmi universitas. Ditjen Dikti tidak akan mencairkan dana langsung ke rekening pelaksana hibah. Oleh karena itu, Pelaksana Program akan mengikuti mekanisme pengelolaan keuangan sesuai standar pemerintah dan UMM. Semua pengajuan anggaran kegiatan diajukan oleh masing-masing Ketua Sub Aktivitas dengan mengetahui PIC dan Ketua Pelaksana Program. Surat pengajuan dana diajukan kepada Rektor c.q. Pembantu Rektor II. Selanjutnya dari PR II akan dilimpahkan kepada Kepala Biro Keuangan untuk mencairkan dana setelah terlebih dahulu dicek kesesuaiannya dengan RIP dan RAB. Dana dari universitas akan ditransfer ke rekening bendahara Pelaksana untuk selanjutnya digunakan untuk membiayai kegiatan. Pada akhir kegiatan, maisng-masing PiC akan membuat laporan keuangan yang diserahkan kepada Ketua Pelaksana untuk diteruskan ke universitas dan Ditjen Dikti.
E. Pengelolaan Pengadaan Barang dan Jasa Pengelolaan program secara keseluruhan sudah dilakukan pemetaan awal, diidentifikasi, kemudian dikelompokkan sesuai dengan metode pelaksanaan.
Beberapa
strategi pelaksanaan antara lain: swa kelola, dikerjakan pihak lain, pelelangan barang, serta seleksi konsultan. Semua strategi pelaksanaan ini bertujuan untuk meningkatkan efektivitas dan efisiensi, serta sesuai dengan peraturan yang dikeluarkan oleh World Bank dan pemerintah RI. Untuk menjamin kelancaran proses, maka seluruh proses pengadaan barang dan jasa dilakukan oleh Panitia Pengadaan Barang/Jasa yang dibentuk oleh universitas, melalui SK Rektor No: E.2.a/434/BAA-UMM/IV/2012 tertanggal April 2012. Kegiatan-kegiatan yang dilakukan dengan cara swa kelola merupakan aktivitas yang memang melibatkan semua unsur internal Fakultas Kedokteran dan UMM.
Beberapa
kegiatan swa kelola adalah: workshop, policy study, lokakarya, research grant, teaching grant dan inhouse training. Kegiatan-kegiatan ini dilakukan dengan cara membentuk panitiapanitia sesuai kebutuhan. Apabila dalam pelaksanaan membutuhkan tenaga konsultan ahli, Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-7-
narasumber dan atau instruktur (pelatih), maka proses rekruitmen-nya dilakukan sesuai ketentuan yang berlaku, yaitu dengan proses seleksi tenaga ahli. Kegiatan yang implementasinya melibatkan institusi/orang lain antara lain studi lanjut dan pengembangan staf dalam bentuk pelatihan. Untuk kegiatan ini, maka PIU mengirim staf-staf yang sudah diseleksi untuk menempuh pendidikan lanjut, baik level strata2 maupun strata-3 di beberapa universitas dalam dan luar negeri. Ketentuan biaya studi lanjut sudah disesuaikan dengan ketentuan World Bank. Untuk kegiatan pelatihan (inhouse training) juga dilakukan di dalam kampus dengan mendatangkan instruktur dari luar UMM. Pada tahun 2012
terdapat 4 pengadaan barang yaitu Alat Lab , Pengadaan
Furniture, Pengadaan Pembelajaran e-learning dan Pengadaan Buku. Terdapat hanya 2 pengadaan konsultan Ahli yaitu Konsultan e-learning dan Konsultan MEU. Dokumen terkait dengan pengadaan barang telah ada templatenya sehingga memudahkan dan meringankan tim pengadaan. dan 2 pengadaan jasa konsutan ahli sebagaimana disebutkan dalam table 2-1 dan table 2-2 Strategi pengadaan barang dan jasa menggunakan beberapa metode, untuk pengadaan barang terbagi menjadi beberapa metode, yaitu Pelelangan Nasional (National Competitive Bidding) dan National Shopping.
Sedangkan seleksi konsultan dilakukan
dengan metode Individual Consultant (IC) sesuai bobot kegiatan yang tidak terlalu kompleks. Metode National Competitive Bidding dilakukan untuk proses pengadaan alat-alat laboratorium (Laboratory Equipment for Biomedic Laboratory and OSCE).
Proses
pengadaan ini dapat berjalan dengan baik, panitia Pengadaan Barang/Jasa sudah melakukan sesuai dengan Procurument Plan, sesuai yang disetujui oleh World Bank.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-8-
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
-9-
Untuk proses pengadaan dengan metode National Shopping, sesuai procurement plan yang sudah disetujui adalah untuk pengadaan: furniture (1st Prior), IT Supporting Equipment (Post Review), dan pengadaan buku (Post Review). Sampai dengan laporan ini proses pengadaan furniture, IT Supporting Equipment dan pengadaan buku sedang berjalan sesuai tahapan, mulai dari proses mengundang peserta, evaluasi penawaran, dan penetapan pemenang serta penandatanganan kontrak. Dan sampai dengan bulan Juli 2012 dalam proses menunggu penyerahan barang. Ringkasan pelaksanaan pengadaan barang PHK-PKPD FK UMM tahun 2012 sebagai berikut: Tabel.2-1 Ringkasan data Pengadaan Barang PHK-PKPD UMM dan Capaian 2012 No. 1
Paket Pengadaan Alat Lab
Nilai (000Rp.) 4.,048,736
2
Pengadaan Furniture
74,000
3
Pengadaan Pembelajaran ELearning
434,900
4
Pengadaan Buku
438,413
Metode NCB NS, 1st Prior Rev. NS, Post Rev NS,Post REV
Capaian dan Penjelasan 7%, Menunggu NoL WB 35%, Menunggu penyerahan barang 35%, Menunggu penyerahan barang 35%, Menunggu penyerahan barang
Proses seleksi konsultan individu telah dilakukan untuk memilih konsultan ahli elearning dan MEU. Konsultan e-learning membantu pelaksanaan aktivitas 2 dengan tujuan penguatan ketrampilan psikomotor, clinical reasoning dan critical appraisal. Seangkan konsultan MEU akan membantu pelaksanaan aktivitas 3 dengan tujuan peningkatan efektifitas monev melalui penguatan peran dan fungsi MEU. Sampai laporan ini disusun, proses seleksi konsultan e-learning sudah selesai dan sedang dalam proses pelaksanaan, sedangkan konsultan MEU proses seleksi masih berlangsung, sampai dengan bulan Juli 2012 memasuki tahap berikutnya yaitu tahap evaluasi konsultan dan negosiasi. Ringkasan pelaksanaan pengadaan jasa konsultan PHK-PKPD FK UMM tahun 2012 sebagai berikut: Tabel. 2-2 Ringkasan data Pengadaan Jasa Konsultan PHK-PKPD UMM dan Capaian 2012 No.
Paket Pengadaan
Nilai (000Rp.)
Metode
Capaian dan Penjelasan 60%, Sedang dalam proses pelaksanaan
1
Konsultan e-learning
50,000
IC; Post Rev
2
Konsultan MEU
25,000
IC; Post Rev
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
30%, Sedang dalam proses pelaksanaan
- 10 -
1. Procurument Plan Procurement Plan telah mendapatkan NoL WB pada bulan Juni 2012. Pada kegiatan dengan metode IC (Individual Consultant) dengan post review proses langsung kami lanjutkan sedangkan untuk metode NCB proses dilanjutkan dengan mengirimkan Bidding Dokumen untuk mendapatkann NOL WB.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 11 -
Tabel 2-3 Procurument Plan For Good HPEQ Project Government of Indonesia Health Professional Education Quality PROCUREMENT PLAN FOR GOODS University: Universitas Muhammadiyah Malang Year: 2011-2012 Schedule No.
1
Activity
Quantity
2
Reference No.
Project Item s
Estim ated Cost in USD
Proc. Method
Review
5
6
7
8
3
4
Laboratory Equipment fo Biomedic Lab and OSCE
Paket
01/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2011
1
Furniture for laboratory and office (sofa,cabinet,chairs,shelves)
Paket
03/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2011
1
Civil w ork Renovasi Ruang MEU, Lab. Bioomedik, Skill Lab dan Ruang MCQ-CBT
Paket
04/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2011
1
4
IT Supporting equipment (classroom, office, laboraties)
Paket
02/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2011
1
5
Pengadaan Peralatan Laboratorium untuk Lab Biomedik dan OSCE
Paket
01/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2012
6
Pengadaan Furniture untuk Ruang Diskusi Tutorial
Paket
02/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2012
1
8,478
SH
Post
7
Pengadaan Perangkat Pendukung Pembelajaran, elearning dan Praktikum
Paket
03/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2012
1
47,391
SH
Post
Pengadaan Buku Referensi untuk Diskusi Tutorial
Paket
04/Ba/HPEQ/FKUMM/I/2012
1
1
2
3
1
118,579
44,022
33,913
46,087
440,080
NCB
SH
SH
SH
NCB
Prep. Of Procure. Docum ents
WB NOL
Readiness Issue of Preparatio of Subm issio Advertise Docum ent n of Eval. Docum ent n of Bids s Report s 12 13 14 15 16
WB NOL
Finalizatio n of Draft Contract
Com m .
19
Com pl.
Contract Award Amount
Name and address of Supplier/Consultant
20
28
29
9
10
11
17
18
Planned
1-Feb-11
18-Mar-11
1-Apr-11
2-Apr-11
2-Apr-11
2-May-11
16-May-11
15-Jun-11
22-Jun-11
6-Jul-11
4-Oct-11
Revised
1-Feb-11
13-Sep-11
17-Sep-11
27-Sep-11
27-Sep-11
27-Oct-11
3 Nov 11
30-Dec-11
05-Jan-12
11-Jan-12
12-Mar-12
Actual
1-Feb-11
13-Sep-11
17-Sep-11
27-Sep-11
27-Sep-11
27-Oct-11
3-Nov-11
30-Dec-11
5-Jan-12
11-Jan-12
5-Mar-12
Planned
1-Feb-11
03-Mar-11
17-Mar-11
N/A
17-Mar-11
31-Mar-11
14-Apr-11
28-Apr-11
05-May-11
5-May-11
4-Jul-11
Revised
06-Apr-11
26-Apr-11
10-May-11
N/A
10-May-11
30-May-11
13-Jun-11
13-Jul-11
20-Jul-11
3-Aug-11
2-Oct-11
Actual
06-Apr-11
06-Jun-11
08-Jun-11
N/A
09-Jun-11
30-Jun-11
07-Jul-11
10-Oct-11
14-Oct-11
17-Oct-11
1-Dec-11
Planned
4-Mar-11
N/A
11-Mar-11
N/A
11-Mar-11
31-Mar-11
14-Apr-11
N/A
04-May-11
11-May-11
10-Jul-11
Revised
06-Apr-11
N/A
11-Jul-11
N/A
11-Jul-11
01-Aug-11
15-Aug-11
N/A
15-Aug-11
22-Aug-11
21-Oct-11
Actual
1-Jul-11
N/A
18-Jul-11
N/A
18-Jul-11
08-Aug-11
22-Aug-11
N/A
30-Nov-11
07-Dec-11
05-Feb-12
Planned
4-Mar-11
N/A
11-Mar-11
N/A
11-Mar-11
31-Mar-11
14-Apr-11
N/A
04-May-11
11-May-11
10-Jul-11
Revised
06-Apr-11
N/A
11-Jul-11
N/A
11-Jul-11
01-Aug-11
15-Aug-11
N/A
15-Aug-11
22-Aug-11
21-Oct-11
Rp
Prior
1st Prior
Post
Post
Prior
Actual
06-Apr-11
N/A
11-Jul-11
N/A
11-Jul-11
01-Aug-11
15-Aug-11
N/A
17-Oct-11
19-Oct-11
3-Dec-11
Planned
4-Apr-12
19-May-12
3-Jun-12
4-Jun-12
4-Jun-12
4-Jul-12
18-Jul-12
3-Sep-12
10-Sep-12
24-Sep-12
23-Dec-12
4-Apr-12
N/A
11-Apr-12
N/A
11-Apr-12
1-May-12
15-May-12
N/A
04-Jun-12
11-Jun-12
10-Aug-12
4-Apr-12
N/A
11-Apr-12
N/A
11-Apr-12
1-May-12
15-May-12
N/A
04-Jun-12
11-Jun-12
10-Aug-12
4-Apr-12
N/A
11-Apr-12
N/A
11-Apr-12
1-May-12
15-May-12
N/A
04-Jun-12
11-Jun-12
10-Aug-12
CV. MEGATAMA BIOGEN / JL. KOPOMAS 1,023,000,000 REGENCY 8-1 BANDUNG
Rp
385,000,000
CV. GLOBAL UTAMA / JL. M.SAHAR 20 BATU
Rp
305,000,000
CV. KURNIA ZAMZAMI / JL. ARUMBA 34 MALANG
Rp
422,240,000
CV. ZIGMA JAYA PRADITYA / JL. SIMO MULYO BARU IE-12 SURABAYA
Rp
2,298,242,800
Revised Actual Planned Revised Actual
8
TOTAL (USD)
Planned Revised Actual Planned 48,370
SH
Post
Revised Actual
242,601
Note: USD 1 = Rp. 9.200,-
Catatan: Pada tanggal 29 Mei 2012, Procurument Plan UMM telah memperoleh NOL dari World Bank sehingga tanggal 01 Juni 2012 sudah mulai proses pengadaan untuk yang Shopping, sedangkan NCB menunggu NOL untuk Document Bidding
Malang, 29 Mei 2012 Ketua Panitia Pengadaan Barang/Jasa UMM
NOL WB untuk Dokumen Bidding Alat Laboratorium keluar tanggal 23 Juli 2012
Dr. A. Juanda, MM
. Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 12 -
Tabel. 2-4 Procurument Plan For Selection Of Consultant
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 13 -
2. Pengadaan Alat Lab (NCB) Keberadaan peralatan laboratorium sangat penting untuk mendukung proses pembelajaran, khususnya dalam peningkatan skill mahasiswa.
Selama ini kelemahan
mahasiswa FK UMM adalah masih belum optimalnya nilai praktrikum. Untuk itu melalui PHK-PKPD ini, FK UMM mengusulkan untuk menambah peralatan laboraorium biomedik dan OSCE. Oleh karena nilai total peralatan di atas 50.000 USD (Rp. 460.000.000), yaitu Rp. 4.048.736.000,-, maka proses pengadaan harus dengan metode National Competitive Bidding (NCB). Hingga laporan interim ini disusun, proses pengadaan alat laboratorium masih belum berjalan sebagaimana mestinya, karena masih menunggu Nol World Bank. Peralatan laboratorium yang akan diadakan tahun 2012 adalah sebagai berikut: Tabel 2-5 Peralatan Pengadaan Alat Laboratorium (NCB) No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23
Jenis Barang Spirometer BMR33 Ergo Cycle Pulse rate Mikroskop binokuler Inkubator Incucell Timbangan Digital Hot Plate Magnetic Stirer Mikro pipet Adult Venipuncture and Injection Training Arm Suture and Stapling Practice Trainer Intramuscular Injection Model Infant Multipurpose Patient Care and CPR Simulator Complete Geri Complete Keri Obstetrical Manikin Eva Gynecological Training Manikin Advanced Patient Care Male and Female Chateterization Brad Jr with Electronics Palpation Module for Leopold’s Maneuvers Prostate Examination Simulator Female pelvic organs model Adult Airway Management Trainer with stand
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
No. Spesifikasi LE-1 LE-2 LE-3 LE-5 LE-8 LE-10 LE-11 LE-12 LE-14
Jumlah 4 1 4 4 14 1 1 1 3
LE-20
2
LE-21 LE-22
2 2
LE-23
2
LE-24 LE-25 LE-26 LE-27
2 2 2 3
LE-28
3
LE-29 LE-30 LE-31 LE-32 LE-33
3 3 4 2 2 - 14 -
No 24 25 26 27 28 29 30 31 32 33 34 35 36 37 38 39 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49
Jenis Barang Infant Airway Management Trainer with stand Ambu Intubation Trainer Cricothyrotomy Simulator Delux Cricothyroidotomy Simulator Transparant Male Catheter Model Transparant Female Catheter Model Weapons of Mass Destruction Casualty Simulation Kit Full body Trainer Ostomy Care Simulator Ear Examination Simulator Episiotomy & Perineal Laceration Training Kit Cervical Dilatation / Effacement Simulators Breast Self Examination Simulator Eye Retinopathy Simulator Deluxe BOSS Starter Package Lipoma Pad Sebaceous Cyst Pad Large Venipuncture Pad Thoracentesis Model Circumcision Trainer Embryonic Development Model Intrauterine Development Model Female Pelvic Organs Male Pelvic Organs Pharmaceutical Refrigerator Shaker Water Bath
No. Spesifikasi
Jumlah
LE-34 LE-35 LE-36 LE-37 LE-38 LE-39
2 3 2 2 2 2
LE-47 LE-48 LE-49 LE-50
1 1 2 2
LE-51 LE-52 LE-53 LE-54 LE-55 LE-56 LE-57 LE-58 LE-59 LE-60 LE-61 LE-62 LE-63 LE-64 LE-65 LE-66
2 1 2 2 4 9 9 10 5 2 1 1 2 2 1 1
NOL untuk Bidding Document telah diterbitkan oleh WB 23 Juli 2012 dengan surat pengantar CPCU tertanggal 2 Agustus 2012. WB Nol ini kemudian ditindaklanjuti dengan pemasangan pengumuman lelang pengadaan barang di Koran Tempo
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 15 -
Tabel 2-6 Tahapan Lelang Alat Lab. NCB No
Kegiatan
Tanggal Awal
1
Pesetujuan Procurument Plan Oleh WB
2 Agustus 2012
2
Pengiriman Undangan Ke peserta
6 Agustus 2012
3
Pemasukan Dokumen Penawaran
5 September 2012
4
Evalusi Penawaran
5
Pemberitahuan Pemenang Lelang
6
Penandatanganan Surat Kontrak
7
Pelaksanaan Pengadaan
8
Penyerahan Akhir hasil Pengadaan Hingga hari terakhir pengambilan berkas lelang oleh para peserta lelang, terdapat 6
perusahan penyedia pengadaan lelang alat lab NCB sebagaimana tabel 2-7 Tabel 2-7 Daftar Penyedia Pengadaan lelang Alat Lab. NCB No.
Nama Perusahaan
Asal
1
PT RAJAWALI NUSINDO
Malang, Jawa Timur
2
PT RANGGA PERKASA
3
PT BST INDONESIA
4
PT CAKRA YUDHA PERSADA
Bandung, Jawa Barat
5
PT PANDIMAS SENTOSA
Surabaya, Jawa Timur
6
PT RAJA PERKASA SEMESTA
7
PT. PESONA SCIENTIFIC
Jakarta Barat, DKI Jakarta Jakarata Pusat , DKI Jakarta
Jakarta Selatan, DKI Jakarta Bandung, Jawa Barat
Proses selanjutnya adalah pembukaan document yang akan dilakukan setelah tanggal akhir pemasukan dokumen penawaran 5 September 2012
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 16 -
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 17 -
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 18 -
3. Pengadaan Furniture Furniture yang akan diadakan juga sangat mendukung proses pembelajaran, terutama di laboratorium dan ruang MCQ-CBT. Pada PHK-PKPD UMM tahun 2012, nilai total pengadaan furniture adalah sebesar Rp. 74.000.000,- yang proses pengadaannya dilakukan secara national shopping dengan 1st prior. Pada saat ini semua proses pengadaan sudah dilakukan dan hingga laporan ini disusun sudah melakukan penandatanganan kontrak yang dilakukan pada tanggal 18 Juli 2012 dan sedang pelaksanaan pengadaan barang. Beberapa furniture yang diusulkan untuk diadakan pada tahun 2012 sebagai berikut: Tabel 2-8 Daftar Pengadaan Barang Furniture. No 1 2
Jenis Barang
Jumlah 12 8
Almari Buku Air Conditioner
Tabel 2-9. Tahapan Lelang Pengadaaan Barang Furniture No.
Kegiatan
Tanggal Awal
1
Pesetujuan Procurument Plan Oleh WB
Mei 2012
2
Pengiriman Undangan Ke peserta
08 Juni 2012
3
Pemasukan Dokumen Penawaran
28 Juni 2012
4
Evalusi Penawaran
09 Juli 2012
5
Pemberitahuan Pemenang Lelang
10 Juli 2012
6
Penandatanganan Surat Kontrak
18 Juli 2012
7
Pelaksanaan Pengadaan
8
Penyerahan Akhir hasil Pengadaan Furniture
25 Juli 2012 s.d 23 September 2012 23 September 2012
Tabel 2-10 Daftar Penyedia Pengadaan Barang Furniture No. 1 2 3
Nama Perusahaan CV. GEMILANG ASRI CV SEKAR JAYA ABADI CV FIRDAUSY AYDIN
Asal Kab Malang, Jawa Timur
Nilai Penawaran (Rp.) Rp 74.000.000
Kab Malang, Jawa Timur
Rp
78.800.000
Kec Pakis, Jawa Timur
Rp
81.600.000
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 19 -
Pemenang penyedia pengadaan barang furniture CV Gemilang Asri Kab Malang Jawa Timur dengan nilai kontrak Rp 74.000.000,4. Pengadaan IT Supporting Pembelajaran e-learning Pengadaan IT Supporting Equipment sebagai sarana pendukung pembelajaran sudah mendapat persetujuan (NOL WB) untuk Procurument Plan. Proses pengadaan dilakukan dengan metode National Shopping dengan post review. Hingga laporan ini disusun, proses pengadaan sudah sampai tahapan penandatanganan kontrak yang dilaksanakan pada tanggal 11 Juli 2012 dan tahap sekarang pelaksanaan pengadaan. Beberapa peralatan IT yang diusulkan untuk diadakan adalah sebagai berikut: Tabel 2-11 Daftar Peralatan IT Supporting Pembelajaran e-learning No
Jenis Barang
Jumlah
1
Komputer Server untuk Database dan Sistem
1
2
Komputer Administrasi
10
3
Laptop untuk mobile antar ruang
10
4
LCD Projector
10
5
Printer
4
6
Instalasi Hadware
2
7
LED TV 40”
14
8
UPS
1
Tabel 2-12 Tahapan Jadwal IT Supporting Pembelajaran e-learning No
Kegiatan
Tanggal Awal
1
Pesetujuan Procurument Plan Oleh WB
2
Pengiriman Undangan Ke peserta
07 Juni 2012
3
Pemasukan Dokumen Penawaran
27 Juni 2012
4
Evalusi Penawaran
04 Juli 2012
5
Pemberitahuan Pemenang Lelang
05 Juli 2012
6
Penandatanganan Surat Kontrak
11 Juli 2012
7
Pelaksanaan Pengadaan Penyerahan Akhir hasil Pengadaan Furniture
8
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
Mei 2012
18 Juli 2012 s.d 16 September 2012 16 September 2012
- 20 -
Tabel 2-13 Daftar Penyedia Barang IT Supporting Pembelajaran E-Learning No
Nama Perusahaan
Asal
Nilai Penawaran (Rp.) Rp 434.900.000
1
RAYYA INFOTAMA
Surabaya, JawaTimur
2
CV CITRA INDOMEDIA
Surabaya, Jawa Timur
Rp
435.470.000
3
CV ARDIAN CHEMINDO
Surabaya, Jawa Timur
Rp
438.350.000
4
CV SUMILIR
Sidoarjo, Jawa Timur
Rp
439.000.000
Pemenang penyedia barang IT Supporting adalah RAYYA INFOTAMA, Surabaya, Jawa Timur dengan nilai kontrak Rp. 434.900.000,-
5. Pengadaan buku Pengadaan buku sebagai sarana pendukung pembelajaran sudah mendapat persetujuan (NOL WB) untuk Procurument Plan. Proses pengadaan dilakukan dengan metode National Shopping dengan post review. Hingga laporan ini disusun, proses pengadaan sudah sampai tahapan penandatanganan kontrak yang dilaksanakan pada tanggal 11 Juli 2012 dan tahap sekarang pelaksanaan pengadaan. Beberapa pengadaan buku yang diusulkan untuk diadakan adalah sebagai berikut:
Tabel 2-14 .Daftar Pengadaan Buku No
Jenis Barang
Jumlah
1
Clinical Immunology: Principles and Practice: Expert Consult: Online and Print 3e
1
2
Atlas of Common Pain Syndromes with CD-ROM: 2e
1
3
Microbiology for the Healthcare Professional: 1e
1
4
Pathology for the Health Professions: 3e
1
5
Pathophysiology for the Health Professions: 3e
1
6
Musculoskeletal Anatomy Flashcards: 1e
1
7
Clinical Electrocardiography: A Simplified Approach 7e
1
8
Comprehensive Hypertension: 1e
1
9
Clinical Hematology Atlas: 3e
1
10
Clinical Parasitology: A Practical Approach 2e
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 21 -
No
Jenis Barang
11
Textbook of Diagnostic Microbiology: 3e
12
Chest X-Ray Made Easy: 3e
1
13
Clinical Biochemistry: An Illustrated Colour Text 4e
1
14
Clinical Endocrinology and Diabetes: An Illustrated Colour Text 1e
1
15
Clinical Microbiology and Infectious Diseases: An Illustrated Colour Text 2e
1
16
Dermatology: An Illustrated Colour Text 4e
1
17
ECGs by Example: 2e
1
18
ENT In Focus: 1e
1
19
Evidence Based Medicine: 3e
1
20
Medical Communication Skills and Law Made Easy: The PatientCentred Approach 1e
1
21
Medical Ethics and Law: The Core Curriculum 2e
1
22
Medical Microbiology: A Guide to Microbial Infections: Pathogenesis, Immunity, Laboratory Diagnosis and Control. With STUDENT CONSULT Online Access 17e
1
23
Medical Pharmacology and Therapeutics: 3e
1
24
Neurological Examination Made Easy: 4e
1
25
Ophthalmology: An Illustrated Colour Text 3e
1
26
Paediatric Clinical Examination Made Easy: 5e
1
27
Diseases of the Skin: A Color Atlas and Text 2e
1
28
Introduction to Basic Cardiac Dysrhythmias: 4e
1
29
Clinical Management of Thyroid Disease: 1e
1
30
Endocrinology, 2-Volume Set: Adult and Pediatric, Expert Consult Online and Print 6e
1
31
Williams Textbook of Endocrinology: 11e; 12e
1
32
Family Medicine Obstetrics: 3e
1
33 34
Sleisenger and Fordtran's Gastrointestinal and Liver Disease edition: Pathophysiology, Diagnosis, Management 8e Brocklehurst's Textbook of Geriatric Medicine and Gerontology: Expert Consult - Online and Print 7e
Jumlah 1
1 1
35
Introduction to Research in the Health Sciences: 5e
1
36
Atlas of Tropical Medicine and Parasitology: Text with CD-ROM 6e
1
37
Clinical Mycology with CD-ROM: 2e
1
38
Global HIV/AIDS Medicine: 1e
1
39
Tropical Infectious Diseases: Principles, Pathogens, & Practice, 2Volume Set with CD-ROM 2e
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 22 -
No 40 41 42 43 44 45 46 47 48 49 50 51 52
Jenis Barang Tuberculosis: A Comprehensive Clinical Reference 1e Myopathies and Muscle Diseases: Handbook of Clinical Neurology (Series Editors: Aminoff, Boller and Swaab) 1e Neuropsychology and Behavioral Neurology: Handbook of Clinical Neurology (Series Editors: Aminoff, Boller and Swaab) 1e Stroke Part II: Clinical manifestations and pathogenesis: Handbook of Clinical Neurology (Series Editors: Aminoff, Boller and Swaab) 1e Basic Immunology: Functions and Disorders of the Immune System With STUDENT CONSULT Online Access 3e Berne & Levy Principles of Physiology: With STUDENT CONSULT Online Access 4e Brody's Human Pharmacology: With STUDENT CONSULT Online Access 5e Cardiovascular Physiology: Mosby Physiology Monograph Series 9e Elsevier's Integrated Immunology and Microbiology: With STUDENT CONSULT Online Access 1e Elsevier's Integrated Neuroscience: With STUDENT CONSULT Online Access 1e Elsevier's Integrated Pathology: With STUDENT CONSULT Online Access 1e Elsevier's Integrated Pharmacology: With STUDENT CONSULT Online Access 1e Elsevier's Integrated Physiology: With STUDENT CONSULT Online Access 1e
Jumlah 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1
53
Endocrine Physiology: Mosby Physiology Monograph Series 3e
1
54
Learning Radiology: Recognizing the Basics: With STUDENT CONSULT Online Access 1e
1
55
Medical Physiology: With STUDENT CONSULT Online Access 2e
1
56 57
Nelson Essentials of Pediatrics: With STUDENT CONSULT Online Access 5e Netter's Essential Histology: With STUDENT CONSULT Online Access 1e
1 1
58
Netter's Anatomy Coloring Book: with Student Consult Access 1e
1
59
Netter's Clinical Anatomy: 1e
1
60
Netter's Internal Medicine: 2e
1
61
Netter's Obstetrics and Gynecology: 2e
1
62
Obstetrics and Gynecology Clerkship Guide: 1e
1
63
OSCE and Clinical Skills Handbook: 1e
1
64
Pathophysiology of Kidney Disease and Hypertension: 1e
1
65
Pediatric Clerkship Guide: 2e
1
66
Pediatric Secrets: With STUDENT CONSULT Online Access 4e
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 23 -
No
Jenis Barang
Jumlah 1
67
Psychiatry Clerkship Guide: 2e
68
Pulmonary/Respiratory Therapy Secrets: With STUDENT CONSULT Online Access 3e
1
69
Radiology Secrets Plus: 3e
1
70 71 72 73
Rapid Review Biochemistry: With STUDENT CONSULT Online Access 2e Rapid Review Gross and Developmental Anatomy: With STUDENT CONSULT Online Access 2e Rapid Review Histology and Cell Biology: With STUDENT CONSULT Online Access 2e Rapid Review Laboratory Testing in Clinical Medicine: with STUDENT CONSULT Access 1e
1 1 1 1
74
Renal Physiology: Mosby Physiology Monograph Series 4e
1
75
Respiratory Physiology: Mosby Physiology Monograph Series 1e
1
76
Review of Medical Microbiology: 1e
1
77
Robbins & Cotran Pathologic Basis of Disease: With STUDENT CONSULT Online Access 8e
1
78
Robbins and Cotran Atlas of Pathology: 2e
1
79
Secrets Heart & Lung Sounds Audio Workshop: Companion to Physical Diagnosis Secrets (with STUDENT CONSULT Online Access) 2e
1
80
Signs and Symptoms in Emergency Medicine: 2e
1
81 82
Signs and Symptoms in Family Practice: A Literature-Based Approach in Family Medicine 1e Thompson & Thompson Genetics in Medicine: With STUDENT CONSULT Online Access 7e
1 1
83
Comprehensive Clinical Nephrology: Text with CD-ROM 3e
1
84
Comprehensive Pediatric Nephrology: Text with CD-ROM 1e
1
85
Critical Care Nephrology: Expert Consult - Online and Print 2e
1
86 87 88 89 90 91 92
Fluid, Electrolyte and Acid-Base Physiology: A Problem-Based Approach 4e Molecular and Genetic Basis of Renal Disease: A Companion to Brenner and Rector's The Kidney 1e
1 1
Pocket Companion to Brenner & Rector's The Kidney: 1e
1
Primer on Kidney Diseases: 5e
1
Therapy in Nephrology and Hypertension: A Companion to Brenner & Rector's The Kidney, Expert Consult - Online and Print 3e Peripheral Nerve Diseases: Handbook of Clinical Neurophysiology, Volume 7 1e Botulinum Toxin: Therapeutic Clinical Practice and Science, Expert Consult - Online and Print 1e
1 1 1
93
Caplan's Stroke: A Clinical Approach 4e
1
94
Cerebrospinal Fluid in Clinical Practice: 1e
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 24 -
No 95 96 97
Jenis Barang Clinical Neurophysiology of Infancy, Childhood, and Adolescence: 1e Clinical Neurotoxicology: Syndromes, Substances, Environments, Expert Consult - Online and Print 1e Clinical Pediatric Neurology: A Signs and Symptoms Approach: Expert Consult - Online and Print 6e
Jumlah 1 1 1
98
Pediatric Neurology: Principles and Practice, 2-Volume Set 4e
1
99
Peripheral Neuropathy Companion: Illustrated Case Studies 1e
1
100 The Dementias 2: Blue Books of Neurology Series, Volume 30 1e
1
Molecular Biology and Pharmacology of Tissue Repair: Proceedings
101 of the Esteve Foundation Symposium 12, held between 4 and 7 102 103 104
October 2006, S'Agaro (Girona), Spain 1e Gastrointestinal and Liver Pathology: A Volume in the Foundations in Diagnostic Pathology Series 1e Gynecologic Pathology: A Volume in Foundations in Diagnostic Pathology Series 1e Hematology, Immunology and Infectious Disease: Neonatology Questions and Controversies: 1e
105 Kendig's Disorders of the Respiratory Tract in Children: 7e 106
Nelson Textbook of Pediatrics e-dition: Text with Continually Updated Online Reference 18e
107 Nelson Textbook of Pediatrics: 18e Neonatology: Questions and Controversies Series: Gastroenterology
108 and Nutrition 1e 109 Neonatology: Questions and Controversies Series: Neurology 1e 110 111
Nephrology and Fluid/Electrolyte Physiology: Neonatology Questions and Controversies: 1e Pediatric Clinical Advisor: Instant Diagnosis and Treatment, Texbook, Website & PocketConsult Handheld 2e
1 1 1 1 1 1 1 1 1 1 1
112 Pediatric Respiratory Medicine: 2e
1
113 The Pediatric Cardiology Handbook: Mobile Medicine Series 4e
1
114 Pharmaceutical Practice: 4e
1
115 Clinical Pharmacy and Therapeutics: 4e
1
116 Community Pharmacy: Symptoms, Diagnosis and Treatment 2e
1
Musculoskeletal Physical Examination: An Evidence-Based
117 Approach, Text with DVD 1e 118 Principles of Pulmonary Medicine: 5e
1
119 Pulmonary Manifestations of Pediatric Diseases: 1e
1
120
Obstetrics: Normal and Problem Pregnancies: Book with Online Access 5e
1
1
121 Graff's Textbook of Urinalysis and Body Fluids 2ed
1
122 Bratton's 1000 Facts to Help You Pass the Family Medicine Boards
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 25 -
No
Jenis Barang
123 Gastrointestinal and Hepatobiliary Imaging 3ed
Jumlah 1
124 Harrison'S Gastroenterology and Hepatology
1
125 Essentials Of Tuberculosis Children 4E
1
126 Tuberculosis 2E
1
127 Neurorehabilitation Parkinson'S Disease
1
128 Current Diagnosis N Treatment Neurology
1
129 Immunology
1
130 Basic Concepts In Immunology
1
131 General Practice Companion Handbook 5E
1
132 Current Diagnosis and Treatment In Neurology
1
133 Diagnostic Pathology: Genitourinary
1
134 Hypertension in Pregnancy
1
135 Clinical Obstetrics and Gynecology.
1
136 Basic science in obstetrics and gynaecology. Ed. 4ed
1
137 Current obstetric & Gynecologic diagnosis & treatment. Ed. 10ed
1
138 Current critical care diagnosis & treatment. 3ed
1
Current Diagnosis & Treatment in Otolaryngology Head & Neck
139 Surgery, 2nd ed., Ed. 140 Head & Neck Surgery - Otolaryngology, 4th ed.,
1
141 Pediatric ENT, Eds.,
1
142 Basic Otlarngology- A Step-by-step Learning Guide, Eds.
1
143 Diseases of the Sinuses: Diagnosis and Management, Eds.
1
144 CURRENT Diagnosis and Treatment Psychiatry
1
145
Psychiatry Survival Guide, The Washington Manual Survival Guide Series,
1
1
146 Review of General Psychiatry, 5th edition
1
147 Kaplan and Sadock's Synopsis of Psychiatry 10/e
1
148 Essentials of Ophthalmology: 1e
1
149 Clinical Opthalmology 7Ed (Sc):Systematic Approach
1
150 Ophtalmology 3Ed An Illustrated Colour Text
1
151 Chronic Rhinosinusitis
1
152 Clinical Forensic Medicine
1
153 Clinical and Diagnostic Virology
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 26 -
No
Jenis Barang
154 A-Z of Abdominal Radiology
Jumlah 1
155 A-Z of Musculoskeletal and Trauma Radiology
1
156 Clinical Hematology and Fundamentals of Hemostasis 5/e
1
157 The Biology And Treatment Of Cancer: Understanding Cancer
1
158 The Cancer Handbook 2e 2vst
1
159 Manual For Eye Examination And Diagnosis 7e
1
160 161
Intervertebral Disk Diseases: Causes, Diagnosis, Treatment and Prophylaxis Color Atlas of Herpetic Eye Disease: A Practical Guide to Clinical Management
162 Uveitis and Immunological Disorders: Progress III Mechanisms of the Glaucomas: Disease Processes and Therapeutic
163 Modalities (with CD-ROM) 164 Ocular Traumatology
Pediatric Ophthalmology: Current Thought and A Practical Guide
1 1 1 1 1
165 (with DVD) 166 Applying Quantitative Bias Analysis to Epidemiologic Data
1
167 Nutrition and Health in Developing Countries 2ed
1
168 Guidelines for Reports by Autopsy Pathologists
1
169 Diagnostic Atlas of Common Eyelid Diseases
1
170 Ocular Infection, Second Edition
1
171 Geriatric Otolaryngology
1
172 Head and Neck Manifestations of Systemic Disease
1
173 Respiratory Physiology: Figure-Based Instructions
1
174 Anatomy & Physiology 3Ed
1
175
1
Ganong'S Review Of Medical Physiology 23Ed
1
176 Essentials Of Anatomy & Physiology 5Ed
1
177 Gastrointestinal Physiology
1
178 Ganong'S Review Of Medical Physiology 23Ed
1
179 Pre Test: Pharmacology 12Ed
1
180 Pre Test: Physiology 12Ed
1
181 Pharmacotherapy 7Ed: Pathophysiologic Approach
1
182 Goodman & Gilman'S Manual Of Pharmacology & Therapeutics
1
183 Hole'S Essentials Of Human Anatomy And Physiology 10Ed
1
184 Pharmacotheraphy Casebook 7Ed: Patient-Focused Approach
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 27 -
No
Jenis Barang
185 Pre Test: Physiology 12Ed
Jumlah 1
186 Cardiovascular Physiology 7Ed (Lange)
1
187 Immunology; Clinical Case Studies And Disease Pathophysiology
1
188 Maternal, Fetal, & Neonatal Physiology 3Ed
1
189 Pathophysiology
1
190 Cardiac Intensive Care 2Ed
1
191
Guyton & Hall Textbook Of Medical Physiology 12Ed: International Edition
192 Companion To Psychiatric Studies 8Ed Cancer Pain : Pharmacological, Interventional And Palliative Care
1 1
193 Approaches 194 Comprehensive Wound Management 2E
1
195 Emergency Psychiatry
1
196 Medical Physiology 3Ed: Priciples For Clinical
1
Neonatal & Pediatric Pharmacology 4Ed: Therapeutic Principles In
1
197 Practice 198 Essential Cancer Pharmacology: The Prescriber'S Guide Handbook
1
199 Anatomy & Physiology Lab.Manual + Elabs 7Ed
1
200 Harrison'S Prins Of Int Med Set4 W/Dvd edisi 18
1
201 Diagnosis A Symptom Based Approach
1
202 Harrison'S Infectious Diseases
1
203 Harrison'S Gastroenterology N Hepatology
1
204 Harrison'S Nephrology N Acid Base Disord
1
205 Cases: Genitourinary Imaging
1
206 Quick Answers To Medical Diagnosis And T
1
207 Cases: Musculoskeletal Imaging
1
208 Essential Otolaryngology
1
209 Internal Medicine: Just The Facts
1
210 Trauma
1
211 Abdominal Emergencies
1
212 Airway Management In Emergencies
1
213 Understanding Patient Safety
1
214 Williams' Manual Of Obstetrics 22E
1
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
1
- 28 -
Tabel. 2-15 Tahapan Jadwal Pengadaan Buku No
Kegiatan
Tanggal Awal
1
Pesetujuan Procurument Plan Oleh WB
Mei 2012
2
Pengiriman Undangan Ke peserta
06 Juni 2012
3
Pemasukan Dokumen Penawaran
26 Juni 2012
4
Evalusi Penawaran
04 Juli 2012
5
Pemberitahuan Pemenang Lelang
05 Juli 2012
6
Penandatanganan Surat Kontrak
11 Juli 2012
7
Pelaksanaan Pengadaan
8
Penyerahan Akhir hasil Pengadaan Furniture
18 Juli 2012 s.d 16 Oktober 2012 16 Oktober 2012
Tabel. 2-16 Daftar Penyedia Barang Pengadaan Buku No 1 2 3 4
Nama Perusahaan CV CAKRAWALA KARESTA CV.SPEKTRA ANUGERAH ABADI PT MITRA UNGGUL KREASI UTAMA CV ELVIRA BOOKSTORE
Asal
Nilai Penawaran (Rp.)
Surabaya, Jawa Timur Jakarta Barat, DKI Jakarta
Rp
438.413.000
Rp
444.711.000
Jakarta, DKI Jakarta
Rp
451.205.000
Bandung, Jawa Barat
Rp
458.079.000
Pemenang penedia barang pengadaan buku adalah CV Cakrawala Karesta Surabaya Jawa Timur dengan nilai kontrak Rp 438.413.000,-
6. Konsultan e-learning Proses seleksi konsultan individu telah dilakukan untuk memilih konsultan ahli elearning. Konsultan e-learning membantu pelaksanaan aktivitas 2 dengan tujuan penguatan ketrampilan psikomotor, clinical reasoning dan critical appraisal. Sampai laporan ini disusun, proses seleksi konsultan e-learning sudah dalam tahap penandatanganan kontrak tertangal 14 Juli 2012 dan sekarang sedang dalam proses pelaksanaan. Ringkasan pelaksanaan pengadaan jasa konsulan e-learning sebagai berikut: Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 29 -
Tabel 2-17 Tahapan Jadwal Konsultan e-learning No 1 2 3 4 5 6 7 8
Kegiatan Persetujuan Procurument Plan oleh WB dan KAK oleh CPCU Pengiriman Undangan ke konsultan Pemasukan CV dan Penawaran Evaluasi Konsultan dan Negosiasi Pemberitahuan Pemenang Penandatangan Surat kontrak Konsultan Pelaksanaan Konsultan Penyerahan Konsultan
Tanggal Awal Mei 2012 11 Juni 2012 25 Juni 2012 27 Juni 2012 02 Juli 2012 14 Juli 2012 14 Juli 2012 s.d 09 Agustus 2012 09 Agustus 2012
Tabel 2-18 Daftar Penyedia Konsultan e-learning No. NAMA 1 Muhammad Nasar, ST 2 Shobah S Muttaqien, ST 3 Bachtiar Effendy, ST
Asal Malang Malang Malang
Klasifikasi Programmer Programmer Programmer
Gelar Sarjana Sarjana Sarjana
Tabel 2-19 Daftar Hasil Pemenang Konsultan e-learning No. NAMA 1 Muhammad Nasar, ST 2 Shobah S Muttaqien, ST 3 Bachtiar Effendy, ST
SKOR 770 630 520
KETERANGAN Pemenang Calon pemenang I Calon Pemenang II
Pemenang seleksi jasa konsultan e-learning adalah Muhammad Nasar ST dengan skor 770, Malang Jawa Timur
7. Konsultan MEU Proses seleksi konsultan individu untuk memilih konsultan ahli MEU yang bertujuan untuk peningkatan efektifitas monev melalui penguatan peran dan fungsi MEU. Sampai laporan ini disusun, proses seleksi masih berlangsung dalam tahap evaluasi konsultan dan negosiasi. Ringkasan pelaksanaan pengadaan jasa konsultan MEU sebagai berikut: Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 30 -
Tabel 2-20.Tahapan Jadwal Konsultan MEU No 1
Kegiatan Persetujuan Procurument Plan oleh WB dan KAK oleh CPCU Pengiriman Undangan ke konsultan Pemasukan CV dan Penawaran Evaluasi Konsultan dan Negosiasi Pemberitahuan Pemenang Penandatangan Surat kontrak Konsultan Pelaksanaan Konsultan Penyerahan Konsultan
2 3 4 5 6 7 8
Tanggal Awal Mei 2012 19 Juni 2012 3 Juli 2012 7 Juli 2012 1 Agustus 2012 25 Agustus 2012
Tabel 2-21. Daftar Penyedia Konsultan MEU No. 1 2 3
NAMA Prof. (Ret) Harsono , SpS(K) dr. BP Putra Suryana, SpPD dr. Tridjoko Hadianto, DTM&H.M.Kes
Asal Yogyakarta Malang Yogyakarta
Klasifikasi Pengajar Pengajar Pengajar
Gelar Profesor Dokter Dokter
F. Mekanisme Penanganan Keluhan Untuk menjamin agar pelaksanaan program hibah sesuai dengan nilai kemanfaatan pada sasaran program, maka akan dibentuk Unit Penanganan Keluhan (UPK). Unit ini akan menampung semua keluhan yang terkait dengan pelaksanaan program. Keluhan yang ada selanjutnya diteruskan kepada para PIC dan Ketua Pelaksana Program untuk selanjutnya diselesaikan.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 31 -
BAB III. HASIL YANG DICAPAI A. Aktivitas 1: Integrasi Kompetensi dengan Basic Medical Science dalam KBK Menggunakan Pendekatan PBL Aktivitas PHK PKPD dirancang untuk mencapai hal hal diatas, dalam PHK PKPD dilakukan berbagai aktivitas dan sub-aktivitas. Aktivitas ini difokuskan pada: Review Blue print KBK KIK-I (dikerjakan pada tahun 2011). Redesign Blue print KBK KIK-I disertai SAP GBPP setiap modul (dikerjakan tahun 2011). Pilot Project blue print KBK KIK-I untuk menguatkan kompetensi basic medical science (sudah dilakukan tahun 2011). Monitoring dan evaluasi KBK KIK-I. Pengesahan dan sosialisasi blue print KBK KIK-I (sudah dilakukan tahun 2011). Persiapan implementasi blue print KBK KIK-I (sebagian dilakukan tahun 2011 dan sebagian diteruskan lagi tahun 2012) Tahapan program aktivitas-1 telah dilakukan secara simultan dan dikerjakan pada tahun 2011, sedangkan persiapan implementasi blue print KBK KIK-I sebagian telah dilakukan pada tahun 2011 dan sebagian diteruskan pada tahun 2012 berupa pelaksanaan pendidikan studi lanjut S2 bagi para dosen dalam dan luar negeri, selain itu juga diikuti dengan persiapan implementasinya berupa penyiapan SDM dan sumber daya Laboratorium, pelatihan 12 peran dosen, pelatihan kedokteran Islam, pelatihan kedokteran keluarga dan industri, hibah pengajaran (teaching grant), dan hibah penelitian (research grant) di bidang KBK KIK-I. a. Studi Lanjut Implementasi KBK-KIKI membutuhkan kesiapan sumber daya manusia, untuk itu dilakukan pengiriman dosen untuk studi lanjut S2 di dalam negeri maupun di luar negeri. Dosen yang dikirim merupakan dosen lama dan dosen tetap yang baru diangkat, beberapa diantaranya lulusan FK UMM. Penetapan jurusan didasarkan skema kebutuhan pengembangan staf FK UMM prioritas bidang studi yang dibutuhkan dan tempat studi/program studi yang relevan dengan bidang ilmu. Pada semester ganjil 2011 telah diberangkatkan studi lanjut S2 sejumlah 5 orang dan pada tahun 2012 yang diberangkatkan studi lanjut S2 sejumlah 5 orang. Daftar dosen FK UMM yang studi lanjut sebagai berikut
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 32 -
Tabel 3-1 Daftar Dosen FK UMM yang Studi Lanjut Tahun 2012 No. 1
Nama dr. Anung Putri Illahika
5
dr. Rubayat Indradi
6
dr. Feny Tunjungsari
Jenjang, Program S2, Anatomi Histologi (lanjutan TA 2011) S2, Farmakologi (lanjutan TA 2011) S2, IlmuFaal (lanjutan TA 2011) S2, Parasitologi (lanjutan Tahun Anggaran 2011) S2, Kedokteran Industri (lanjutan Tahun Anggaran 2011) S2, Kedokteran Keluarga
2
dr. M Fadlol Ramdhoni
3
dr Annisah Hasanah
7
dr. Hanna Cakrawati
S2, Ilmu Faal
Airlangga, Surabaya
8
dr. Andhika Maharani
S2, Farmakologi
Airlangga, Surabaya
9
dr. Anisa Hanifwati
S2, Biomedik
Brawijaya, Malang
10
dr. Dewi
S2, Mikrobiologi
Airlangga, Surabaya
4
dr.Lutfi Al Manfaluthi
Universitas Airlangga, Surabaya Airlangga, Surabaya Airlangga, Surabaya Mahidol, Bangkok, Thailand University of the Philippines Sebelas Maret, Solo
Studi lanjut S2 tahun 2012, untuk S2 Kedokteran Keluarga telah diterima dan herregistrasi 18 Juni 2012, sedangkan studi lanjut Ilmu Faal, Farmakologi, Biomedik dan Mikrobiologi dalam proses pendaftaran. b. Hibah Penelitian Hibah penelitian diadakan sebagai upaya untuk meningkatkan kompetensi dosen dalam KBK-KIKI guna nantinya menunjang pelaksanaan kurikulum, juga untuk meningkatkan kualitas bimbingan tugas akhir mahasiswa dan kualitas-kuantitas penelitian dosen yang mampu mendapatkan hibah penelitian eksternal. Pemilihan peneliti dilaksanakaan dengan kompetisi 3 :1 yaitu 3 proposal untuk 1 pemenang. Saat ini seleksi penelitian telah dilaksanakan dan telah mendapat penetapan pemenang dari CPCU HPEQ. Sesuai dengan SOP yang ditetapkan oleh CPCU, seleksi hibah penelitian harus dilakukan dengan mengangkat tim reviewer internal.
Fakultas Kedokteran UMM telah
mengangkat 3 (tiga) orang reviewer, yaitu: Prof. Dr. dr. Djoni Djunaedi, SpPD, KPTI, dr. Meddy Setiawan, SpPD dan Dr. Maftuchah, MP. Tahapan-tahapan dan jadwal seleksi peserta hibah penelitian adalah sebagai berikut:
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 33 -
Tabel 3-2 Tahap dan Jadwal Seleksi Hibah Penelitian Tahun 2012 1. Persiapan ToR
20 Februari 2012
2. Pembentukan Tim Reviewer
28 April 2012
3. Jumlah Tim Reviewer
3 orang
4. Pengiriman Undangan 5. Pengumpulan Proposal Penelitian: (a) Mulai (b) Penutupan
3 Mei 2012
4 Mei 2012 10 Mei 2012
6. Jumlah Peserta yang Mengumpulkan
15 orang
7. Evaluasi Proposal: (a) Mulai
23 Mei 2012
(b) Berakhir
31 Mei 2012
8. Berita Acara Hasil Evaluasi 9. Permohonan Pengesahan Pemenang ke CPCU 10. Surat Pengesahan Pemenang dari CPCU
31 Mei 2012 7 Juni 2012 2 Juli 2012
Peserta yang mengumpulkan proposal penelitian ternyata cukup banyak, yaitu sejumlah 15 orang dosen. Rata-rata proposal dikerjakan oleh tim (2-3 orang). Data peserta dan judul proposal penelitian sebagai berikut: Tabel 3-3 Daftar Peserta dan Judul Proposal Penelitian Tahun 2012
No.
1
2
Judul Proposal Penelitian
Pengaruh Pemberian Stimulasi Kulit Dengan Terapi Effleurage Di Daerah Abdomen Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Penderita Dismenorea Primer Pada karyawan BRI Cabang. Dan Unit Martadinata Malang Efek Pemberian Epigalloctechin-3-Gallate (EGCG) topikal
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
Peneliti
1. dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes ; 2. dr. Desy Andari 1. dr. Indra Setiawan, Sp THT;
- 34 -
No.
Judul Proposal Penelitian
Peneliti
terhadap Ekpresi IgE Rhinitis Alergi Pada Model tikus Mencit
2. dr. Irma Suswati, Mkes
Hubungan antara Pemberian Susu Botol Dengan Posisi Tiduran Saat Bayi Menjelang Tidur Dan Manifestasi Asma Pada Anak Usia Prasekolah (4-6 Tahun) di KedungKandang Malang
1. dr. Pertiwi Febriana, C,MSc.,SpA.
Pengaruh pemberian Ekstrak Jintan Hitam (Nigella Sativa) Terhadap Proses epitelisasi cornea (Epithelial Growts Factorr Receptor/EGFR dan proses inflamasi Cylokine IL1) Pada Tikus putih (Rattus Novergicus Strain wistar) yang diovariektomi (Hipoesterogen)
1. dr. Alfa Sylvestris, SpM;
Analisis Polimorfisme Transforming Growth Factor β3 dan Mutasi Gen p63 Penderita Sumbing Bibir dan Langit-langit Nonsindromik di Cleeft Lip and Palate Center Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang.
1. dr. Rubby Riana Asparini, Sp.BP;
Perbedaan Pemberian ASI Ekslusif dan PASI Terhadap Angka Kejadian ISPA Pada Anak Usia 1-4 Tahun di RS Soepraoen Malang
1. dr. Nur Kaputrin
1. dr. Rahmiyah Fadila ;
7
Efektifitas Edukasi dan Advokasi Pada Kasus Degeneratif dengan Penerapan Pelayanan Kedokteran Keluarga Terhadap Tingkat Pembiayaan Kesehatan Hubungan Antara Onset Pemberian Terapi Kimia Alkali dengan Angka Kejadian Komplikasi Okuli Pada Pasien Trauma Okuli EC di RSUD Saiful
1.dr. Anung Putri Ilahika ;
8
3
4
5
6
9
Hubungan Pola Makan dan Aktivitas Fisik Anak Dengan Obesitas Pada Usia Anak Sekolah Dasar di SD Negeri Kauman 1 Malang
2. dr. Annisa Hasanah
2. dr. Moch. Ma'roef, SpOG
2. dr.Mariyam Abdullah
2. dr. Indra Setiawan, Sp THT;
2. dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes
2. dr. Indra Setiawan, Sp THT 1. dr. Thontowi DjauhariNS, M.Kes ; 2. dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes
10
Pengaruh Pemberian Ekstrak kulit apel (Pyrus Malusa) Jenis Rome Beauty Terhadap Penurunan Kadar Bilibubin Serum Tikus Putih Strain Wistar Yang di Induksi Paracetamol
1. dr. Sulistyo Mulyo Agustini, SpPK; 2. dr. Rubayat Indradi
11
Tingkat Kecemasan Menghadapai Persalianan PAda Primigravida Dibandingkan Multigravida di RS Bhayangkara Kota Batu
1. dr. Kusuma Andriana, Sp.OG.;
Uji Perbandingan Kadar Hamabatan Minimum (KHM) Dan Kadar Bunuh Minimum (KBM) Ektrak Daun Pare Terhadap Bakteri Gram (+) (Staphylococcus Aureus) dan Bakteri Gram (-) (Escherichia Coli) In Vitro
1. dr. Erdy Kuswandana ;
12
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
2. dr. Moch. Ma’roef, Sp.OG.
2. dr. Nuriyati
- 35 -
No.
13
14
15
Judul Proposal Penelitian
Peneliti
Pengaruh Ekstrak Daun Pepaya (Carica papaya) Terhadap Penurunan Kerusakan Jaringan Paru Tikus Putih Strain Wistar yang Diinduksi Rokok
1. dr. Aulia ;
Pengaruh Pemberian Ekstrak Antosianin dari Ubi Jalar Ungu (Ipomoea Batas L Sin) Klon MSU 03028-10 Terhadap Skor Derajat Hipatologis Hepar Tikus Yang Di Induksi INH Dan Rifampicin
1. dr. Fathiyah Safithri, M.Kes
Efek Jus Lidah Buaya (Aloevera) dalam Meningkatkan Kecepatan Penyembuhan Ulcus Duodenum Akut Tikus Putih (Rattus Nurwegicus Strain Wistar) yang diinduksi Secara In Vitro
1. dr. Moch. Aleq Sander, MKes, Sp.B.FINACS ;
2. dr. Desy Andari
2. dr. Desy Andari
2. dr. Fathiyah Safithri, M.Kes
Hasil seleksi oleh Tim Reviewer telah dipilih 5 (lima) orang peserta yang berhak memenangkan hibah penelitian (rasio 1:3).
Nama-nama pemenang hibah yang telah
memperoleh pengesahan dari CPCU dengan Surat No: 1024-b/E3-HPEQ/07.12 tanggal 2 Juli 2012, adalah sebagai berikut:
Tabel 3-4 Daftar Pemenang Hibah Penelitian FK UMM Tahun 2012
No
Nama Peneliti 1. dr. Alfa Sylvestris, SpM;
1 2. dr. Moch. Ma'roef, SpOG
1. dr. Indra Setiawan, Sp THT; 2 2. dr. Irma Suswati, Mkes
3
1. dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes ; 2. dr. Desy Andari
4
1. dr. Pertiwi Febriana, C,MSc.,SpA.
Judul Proposal Penelitian Pengaruh pemberian Ekstrak Jintan Hitam (Nigella Sativa) Terhadap Proses epitelisasi cornea (Epithelial Growts Factorr Receptor/EGFR dan proses inflamasi Cylokine IL1) Pada Tikus putih (Rattus Novergicus Strain wistar) yang diovariektomi (Hipoesterogen) Efek Pemberian Epigalloctechin-3-Gallate (EGCG) topikal terhadap Ekpresi IgE Rhinitis Alergi Pada Model tikus Mencit Pengaruh Pemberian Stimulasi Kulit Dengan Terapi Effleurage Di Daerah Abdomen Terhadap Penurunan Intensitas Nyeri Penderita Dismenorea Primer Pada karyawan BRI Cabang. Dan Unit Martadinata Malang Hubungan antara Pemberian Susu Botol Dengan Posisi Tiduran Saat Bayi Menjelang Tidur Dan Manifestasi Asma
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 36 -
No
Nama Peneliti
2. dr. Annisa Hasanah 1. dr. Rubby Riana Asparini, Sp.BP; 5 2. dr.Mariyam Abdullah
Judul Proposal Penelitian Pada Anak Usia Prasekolah (4-6 Tahun) di KedungKandang Malang Analisis Polimorfisme Transforming Growth Factor β3 dan Mutasi Gen p63 Penderita Sumbing Bibir dan Langit-langit Nonsindromik di Cleeft Lip and Palate Center Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang.
Selanjutnya kepada para pemenang hibah penelitian telah dibuatkan Surat Tugas Melaksanakan Penelitian dari Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang. Saat ini para peneliti pemenang hibah sedang pada tahap melaksanakan penelitian sesuai dengan proposal yang sudah diperbaiki.
c. Hibah Pengajaran Hibah pengajaran diadakan sebagai upaya untuk meningkatkan kompetensi dosen dalam KBK-KIKI guna menunjang pelaksanaan kurikulum, juga untuk meningkatkan kualitas proses pembelajaran di FKUMM, hingga batas akhir pengumpulan proposal sudah ada 9 orang yang memasukkan proposal. Sesuai dengan SOP yang ditetapkan oleh CPCU, seleksi hibah penelitian harus dilakukan dengan mengangkat tim reviewer internal.
Fakultas Kedokteran UMM telah
mengangkat 3 (tiga) orang reviewer, yaitu: Prof. Dr. dr. Djoni Djunaedi, SpPD, KPTI, dr. Gita Sekar Prihanti, MpdKed dan drs. Abdul Kadir Raharjanto, MSi. Tahapan dan jadwal seleksi peserta hibah pengajaran adalah sebagai berikut: Tabel 3-5 Tahap dan Jadwal Seleksi Hibah Pengajaran Tahun 2012 1. Persiapan ToR
20 Februari 2012
2. Pembentukan Tim Reviewer
28 April 2012
3. Jumlah Tim Reviewer
3 orang
4. Pengiriman Undangan
3 Mei 2012
5. Pengumpulan Proposal Penelitian: (a) Mulai Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 37 -
(b) Penutupan
4 Mei 2012 10 Mei 2012
6. Jumlah Peserta yang Mengumpulkan
9 orang
7. Evaluasi Proposal: (a) Mulai
23 Mei 2012
(b) Berakhir
31 Mei 2012
8. Berita Acara Hasil Evaluasi 9. Permohonan Pengesahan Pemenang ke CPCU 10. Surat Pengesahan Pemenang dari CPCU
31 Mei 2012 7 Juni 2012 2 Juli 2012
Sesuai RIP, tahun 2012 telah dipilih 3 (tiga) proposal hibah pengajaran sebagai calon pemenang yang penetapannya disahkan CPCU. Daftar peserta dan judul proposal pengajaran sebagai berikut: Tabel 3-6 Daftar Peserta dan Judul Proposal Pengajaran Tahun 2012 No.
Judul Proposal Penelitian
Peneliti
1
Pengaruh Pemberian Feedback Chek List Praktikum Tehadap Nilai Akhir Praktikum Fisiologi Blok Respirasi
dr .Hawin Nurdiana, M.Kes ; dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes
2
Pengembangan dan Implementasi Model Pembelajaran Interprofesional Education (IPE)
dr. Iwan Sis Indrawanto , Sp.KJ ; dr. Irma Suswati, M.Kes
3
Model Praktikum Mandiri Mikrobiologi dan Parasitologi untuk Meningkatkan Pencapaian Nilai Blok Ilmunologi dan Infeksi
dr.Dyah Hermayanti, SpPK ; dr. Sri Adila Nurainiwati, SpKK
4
Efektivitas Pembelajaran Kedokteran Keluarga dengan Menggunakann Strategi Pembelajaran Diskusi Kelompok Pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
dr. Alfa Sylvestris, SpM ; dr.Desy Andari
5
Evaluasi Keberhasilan Program Penyuluhan Kelompok dengan Metode Cipp Terhadap Pencapaian Penguasaan Blok IKM/KK
dr. Djaka Handaya, MPH ; dr.Rubayat Indradi
6
Hubungan Aktivitas Mahasiswa (Tingkat Kehadiran dan Keaktifan) Pada Diskusi Tutorial dan Kehadiran Pakar Terhadap Pencapaian Nilai Akhir Blok Kedokteran Keluarga Dan Industri
dr. Meddy Setiawan, SpPD; dr. Mariyam Abdullah
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 38 -
7
Pendidikan Berbasis Komunitas sebagai Strategi membentuk Dokter yang responsif terhadap komunitas
dr. Annisa Hanifwati; dr. Iwan Sis Indrawanto , Sp.KJ
8
Sikap mahasiswa terhadap Model Pembelajaran Problem Based Learning Pada Blok Belajar Humaniora Etika kedokteran
dr. Desy Andari ; dr. Rahmiyah Fadila
9
Hubungan Antara Pelaksanaan Psikotest ditinjau dari Aspek Intelektual dan Sikap Kerja Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhmmadiyah Malang
dr.Pertiwi Febriana C, MSc., SpA ; dr. Erdy Kuswandana
Penetapan pemenang dari CPCU HPEQ surat nomor 1023-b/E3-HPEQ/06.12 tertanggal 2 Juli 2012 sebagai berikut :
Tabel 3-7 Daftar Pemenang Hibah Pengajaran FK UMM Tahun 2012
No
1
Judul
Nama Peneliti
Model Praktikum Mandiri Mikrobiologi dan Parasitologi untuk Meningkatkan Pencapaian Nilai Blok Ilmunologi dan Infeksi
dr.Dyah Hermayanti, SpPK ;
2
Pengaruh Pemberian Feedback Chek List Praktikum Tehadap Nilai Akhir Praktikum Fisiologi Blok Respirasi
3
Pengembangan dan Implementasi Model Pembelajaran Interprofesional Education (IPE)
dr. Sri Adila Nurainiwati, SpKK dr .Hawin Nurdiana, M.Kes ; dr. Febri Endra Budi Setyawan, M.Kes dr. Iwan Sis Indrawanto , Sp.KJ ; dr. Irma Suswati, M.Kes
d. Pelatihan 12 Peran Dosen Perencanaan
dalam
rangka
proses
pembelajaran
(perencanaan
pengajaran)
berorientasi pada pencapaian tujuan pendidikan yang ingin dicapai. Dalam sebuah rencana pengajaran, selain harus dirumuskan tujuan yang ingin dicapai (sasaran kompetensi), juga harus jelas cakupan dan urutan materi yang mendukung, serta cara yang akan ditempuh, salah satu kompetensi peran dokter tersebut adalah sebagai information provider, untuk mencapai sub-aktivitas ini diselenggarakan Pelatihan 12 Peran Dosen. Tujuannya adalah agar dosen Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 39 -
dapat memahami dan menjalankan peran idealnya sebagai anggota komite penyusunan kurikulum KBK-KIKI. Pelatihan ini diikuti oleh seluruh dosen sebanyak 60 orang yang diikuti oleh dosen FKUMM, FIKES UMM dan perwakilan rumah sakit mitra wahana kepaniteraan klinik FKUMM (RS Hj Surabaya, RS Muhammadiyah Lamongan, RSUD Gambiran Kediri dan RSUD Jombang). Pelaksanaannya pada hari Sabtu 5 Mei 2012, mulai jam 08.00 s.d. 17.00 WIB, bertempat di Gedung Baru kampus II FKUMM. Narasumber pertama adalah Prof.Dr.dr. Jenny Bashiruddin, SpTHT(KL)- dari FK-UI dengan materi: “Meningkatkan Kompetensi Peran Dosen Sebagai Clinical Teacher”. Narasumber kedua adalah Dra. Lise Chamsijatin, M.pd (BKMA UMM) dengan materi: “Meningkatkan Kompetensi Peran Dosen Sebagai Lecturer” Output pelatihan ini antara lain dihasilkan standart baku dalam menilai dan memberikan asupan terhadap ketrampilan mengajar clinical teacher, ketrampilan dalam melakukan proses pembelajaran bedsite teaching dan melakukan ketrampilan mengajar casebased teaching serta panduan prosedural skill tutorial. Kegiatan proses pembelajaran tersebut akan digunakan untuk mengimplementasi kurikulum pada sistem KBK-KIKI. Selain itu pelatihan ini juga menghasilkan 3 draft checklist information provider, yaitu: Check list penilaian clinical teacher, Check list penilaian bedsite teaching, Check list penilaian prosedural skill tutorial.
Gambar 3.1 Pelatihan 12 Peran Dosen “Information Provider” Bagi Dosen FK UMM Tahun 2012 Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 40 -
Sabtu tanggal 2 Juni 2012 diadakan pelatihan 12 peran dosen sebagai role model dalam KBK KIKI, kegiatannya dilakukan di Hotel Yusro Jombang mulai jam 08.00 sd 16.00. Narasumber pertama di berikan oleh Prof. Dr. dr. Nancy Margaretta, SpAn (KIC) dari FK Universitas Airlangga dengan materi “Teaching and on The Job Role Model di Unair“ dan narasumber kedua diberikan oleh Dr. Bagus Putu Putra Suryana, SpPD-KR dari FK Universitas Brawijaya dengan materi “Teaching and on The Job Role Model di Unair “. Peserta seluruh dosen FK UMM, pembimbing dan penguji RSUD Jombang. Output pelatihan ini antara lain dihasilkan standart baku dalam berperan sebagai seorang pembimbing sebagai seorang dokter yang bekerja secara profesional terhadap klien, selain itu peran sebagai seorang dosen atau guru terhadap murid atau mahasiswa. Selain itu pelatihan ini juga menghasilkan draft checklist penilaian dokter sebagai role model
Gambar 3.2. Pelatihan 12 Peran Dosen “Role Model” Bagi Dosen FK UMM Tahun 2012
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 41 -
B. Aktivitas 2: Penguatan Keterampilan Psikomotor, Clinical Reasoning dan Critical Appraisal Aktivitas ini ditujukan untuk meningkatkan critical reasoning, meningkatkan ketrampilan psikomotor, meningkatkan nilai tutorial, dan meningkatkan critical appraisal, melalui self directed learning. Konsep self directed learning dalam PBL, mahasiswa dituntut mampu self reflextion, evaluasi dari mahasiswa dan peer feedback. Kegiatannya berupa pengenalan implementasi self directed learning dengan melalui peningkatan kemampuan mahasiswa untuk menyusun kebutuhan belajar, menentukan tujuan, menentukan sumber belajar, berdasarkan evident based medicine dan menilai hasil belajarnya. Hal ini semua bisa dilakukan sejak masa orientasi mahasiswa baru dan pada pembelajaran blok semester pertama. Selain itu dalam proses implementasi self directed learning
memerlukan dukungan sumberdaya antara lain (1) peralatan laboratorium, (2)
peralatan pendukung proses pembelajaran dan e-learning, (3) konsultan sofware e-learning (4) furniture dan (5) buku referensi diskusi tutorial. Seluruh sumber daya tersebut dilakukan melalui proses pengadaan barang/jasa sesuai ketentuan World Bank dan Perpres 54 Tahun 2010. Proses pengadaan barang/jasa telah dimulai dengan pengajuan Procurument Plan ke World Bank. Semua barang yang akan diadakan sudah memperoleh NOL dari World Bank
C. Aktivitas 3: Peningkatan Efektifitas Monitoring dan Evaluasi melalui Penguatan Peran dan Fungsi MEU (Medical Education Unit) MEU merupakan suatu unit pendidikan kedokteran yang mempunyai tanggung jawab, wewenang
dan
kemampuan
untuk
merencanakan,
melaksanakan,
meninjau
dan
mengembangkan kurikulum untuk mencapai tujuan pendidikan kedokteran. MEU diharapkan mampu untuk mengimplementasikan KBK KIKI dan berjalannya sistem monitoring dan evaluasi implementasi KBK KIKI tersebut. Kegiatan aktivitas ini berupa policy study tentang penjaminan mutu yang harus dilakukan oleh MEU. Peningkatan prior knowledge mengenai peran dan fungsi MEU dalam sistem monitoring-evaluasi melalui pelatihan dosen dan karyawan, serta literature review tentang sistem monitoring-evaluasi dalam implementasi KBK. Literarure review telah dilaksanakan melalui evaluasi pengalaman baik MEU di fakultas serta melalui artikel jurnal baik nasional maupun internasional. Pada tanggal 12 – 13 Juli 2012 melakukan studi banding di BPK FK UGM Yogjakarta untuk mengetahui tugas dan Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 42 -
peran MEU serta menyusun berbagai macam sistem monitoring-evaluasi. Studi banding diikuti oleh dosen dan karyawan sejumlah 8 orang. MEU secara struktural merupakan unit yang independent dan bertanggungjawab langsung pada Dekan dengan struktural yang lain PDI, PDII, PDIII dan Kaprodi bersifat koordinatif. MEU mempunyai aktivitas dalam merencanakan, menetapkan strategi pelaksanaan, mengevaluasi dan mengembangkan kurikulum. Hasil studi banding telah disosialisasikan pada pihak dekanat pada tanggal 31 Juli 2012. Tim MEU telah mengusulkan restrukturisasi MEU, membuat TUPOKSI dan program kerja serta sistem monev berdasarkan hasil studi banding dan literature review yang akan disusun blueprintnya dalam bentuk dokumen lengkap dan akan dikonsultasikan pada konsultan MEU yang expert. Sesuai TOR, konsultan MEU diajukan ke CPCU untuk mendapatkan persetujuan Proc Plan, setelah disetujui mengirimkan undangan pada peserta kemudian peserta akan mengirimkan CV dan didapatkan 3 konsultan, proses tersebut telah dilaksanakan sampai bulan Juli 2012.
D. Status Indikator Kinerja Utama dan Indikator Kinerja Antara Tabel 3-8 Indikator Kinerja Utama dan Indikator Kinerja Antara 2011 No.
Indikator Kinerja
Baseline
Target
Capaian
2012 Capaian Target Tengah Tahun
I. Indikator Kinerj Utama 1
Dilaksanakannya Kurikulum Berbasis Kompetensi
10.00
15.00
15.00
18
15
2
Persentase Kelulusan UKDI
79.27
80.00
89.39
90
89,39*
3 4
Nilai Rata-rata UKDI Lulusan Nilai Rata-rata Ujian Nasional Mahasiswa Baru Status Akreditasi
58.89 8,49
60.00 8.60
65.27 8.86
65 8.70
65.27* 8.88
B
B
B
A
B
1.1 IPK Rata-rata per Semester 1.2 Kelulusan Rata-rata Progess Test
2.35 68.00
2.50 70.00
2.56 67.24*
2.75 72.00
2.63 69.85
1.3 Nilai Akhir Blok di atas C+ 1.4 Sistem MCQ-CBT 1.5 Tingkat Ketepatan Waktu Lulus Sarjana Kedokteran 1.6 Jumlah Penelitian Dosen
25.51 0.00
30.00 100.00
30.03 25.00*
50.00 75.00
33.02 50
52.50
54.00
63.19
60.00
71.32
10.00
18.00
18.00
30.00
20.00
5
II. Indikator Kinerj Aktivitas I
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 43 -
III. Indikator Kinerj Aktivitas II 2.1 Nilai Rata-rata Ujian Praktikum 2.2 Kelulusan OSCE Nasional
59.44 n.a
65.00 n.a
59,75 n.a
72 60.00
60.29 n.a
2.3 Nilai Rata-rata Tutorial
70.83
74.00
70.12
77.00
70.51
2.4 Pembelajaran Berbasis ELearning
Tidak ada
Tersedia software siap uji coba
2.5 Nilai Rata-rata Ujian Skills
73.25
76.00
Tersedia software siap uji coba 73.42
78.00
74.75
2.6 Nilai Rata-rata Ujian MCQ
58.17
65
58.85
70.00
61.06
Keterlaksanaan kurikulum berbasis kompetensi diketahui berdasarkan jumlah blok yang telah mengimplementasikan KBK. Capaian indicator ini sampai pertengahan 2012 sejumlah 15 modul sama dengan capaian tahun 2011, hal ini dikarenakan modul yang dibuat sesuai dengan blok yang berjalan Blok semester 1 sd semester 5, diharapkan pada semester 6 dapat memenuhi modul sesuai dengan target pada akhir tahun 2012. Kelulusan UKDI ketercapaian tengah tahun 2012 sebesar 89,39 sama dengan ketercapaian akhir tahun 2011 dan nilai rata-rata UKDI capaian tengah tahun sama dengan capaian akhir tahun 2012. Hal ini disebabkan karena FKUMM baru meluluskan dokter 32 orang pada bulan Juli 2012 dan pada bulan Agustus 2012 mengikuti ujian UKDI, sehingga nilai UKDI belum dapat dievaluasi. Pada tahun 2012 kepercayaan masyarakat terhadap FK UMM terus menguat, lebih - lebih setelah FK UMM menerima PHK PKPD sehingga meningkatkan peminat atau pendaftar mahasiswa baru di FK UMM. Peningkatan ini berdampak pada persaingan akademik para calon mahasiswa makin ketat yang ditandai peningkatan Nilai Rata-rata Ujian Nasional Mahasiswa Baru dari capaian akhir tahun 2011 NUN 8,86 menjadi 8,88. Sedangkan status akreditasi FK UMM sampai dengan sekarang B. Berkas surat akreditasi telah dikirimkan ke BAN PT melalui BAA UMM pada tanggal 20 Desember 2011 dan pada tanggal 23 sd 26 Mei 2012 telah dilakukan visitasi oleh BAN PT Berdasarkan indikator kinerja tambahan aktivitas 1 yaitu berdasarkan perolehan IPK per-semester sebesar 2.63 diatas target tahun 2011, namun masih dibawah target akhir tahun 2012. Sedangkan kelulusan rata-rata progress tes capaian 69.85 pada pertengahan tahun meningkat dari capaian tahun 2011 namun masih kurang dibandingkan dengan target akhir tahun 2012. Progress tes merupakan kegiatan yang dilakukan bagi mahasiswa yang mengikuti bimbingan UKDI maupun bagi mahasiswa yang mengulang/retaker UKDI. Hasil capaian yang rendah ini dapat disebabkan karena yang mengikuti mahasiswa sebagian besar lulusan Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 44 -
dokter yang kedua/ second dengan masa tempuh studi pendidikan dokter selama 14 semester (7 tahun) dan peserta retaker UKDI, selain itu soal yang diberikan masih menggunakan soal yang dibuat oleh dosen yang belum dianalisis validitas dan reliabilitas soal melalui sistem MCQ-CBT. Sistem MCQ-CBT capaian pada tengah tahun 2012 masih 50% hal ini disebabkan karena Hap instalasi internet dan kapasitas benwitchnya masih belum mampu digunakan untuk ujian MCQ-CBT, kebutuhan tersebut masih diajukan oleh FK ke tingkat universitas (UMM) untuk pemenuhannya. Berdasarkan nilai akhir blok diatas C+ capaian di tengah tahun 2012 masih mencapai 33.02 meningkat dari capaian tahun 2011, namun masih jauh capaian di akhir tahun 2012. Pelaksanaan ujian tulis masih menggunakan paper, jika ujian tulis yang digunakan menggunakan MCQ-CBT soal yang dibuat oleh dosen dapat segera dianalisis validitas, reliabilitas dan tingkat kesulitan soal, selain itu mahasiswa mendapatkan feedback secara langsung hasil perolehan nilainya serta materi yang belum dikuasai, hal ini tentunya dapat memperbaiki proses pembelajaran dan akhirnya nilai menjadi lebih maksimal (diatas C+). Tingkat ketepatan waktu lulus sarjana kedokteran diperoleh angka 71.32%, hal ini menunjukkan bahwa sebagian besar mahasiswa FKUMM lulus dalam jangka waktu antara 4 – 5 tahun (8 sd 10 semester). Persentase ini lebih tinggi dari target akhir tahun 2011. Kelulusan ini ditunjang oleh mahasiswa angkatan 2008/2009 yang menggunakan system blok dengan jangka waktu kelulusan 3,5 tahun. Berdasarkan indikator kinerja aktivitas 2 nilai rata-rata ujian praktikum, nilai rata-rata tutorial, nilai skill dan nilai MCQ semuanya masih rendah dari capaian akhir tahun 2012. Nilai rata-rata ujian praktikum 60.29 nilainya meningkat sedikit dari capaian akhir tahun 2011 (59.75). Nilai rata-rata tutorial 70.51 nilainya meningkat sedikit dari capaian akhir tahun 2011 (70.12). Nilai rata-rata ujian skills 74.75 nilainya meningkat sedikit dari capaian akhir tahun 2011 (73.42) dan nilai rata-rata ujian MCQ 61,06 meningkat sedikit dari capaian akhir tahun 2011 (58.85). nilai-nilai yang dicapai juga tidak ada perubahan yang significans dari laporan akhir tahun 2011, Hal ini disebabkan adanya permasalahan dalam pembelajaran seperti kemampuan dosen membuat soal, ketersediaan bank soal, soal yang belum tervalidasi dan reliabel akibat sistem MCQ-CBT yang masih dalam proses ujicoba. Selain itu kualitas referensi serta layanan laboratorium sebagaimana disebutkan dalam evaluasi diri proposal PHK PKPD belum dapat dipenuhi. Karena referensi baru diajukan pada tahun 2012 dan pengadaan peralatan laboratorium yang dipergunakan sebagai pembelajaran mandiri masih dalam proses. Komponen nilai blok tersebut merupakan indicator kinerja tambahan pada Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 45 -
aktivitas-2 yang harus dicapai yaitu penguatan ketrampilan psikomotor, clinical reasoning dan clinical appraisal. Perbaikan suasana pembelajaran, perbaikan kompetensi dosen, perbaikan kualitas pembelajaran dan suasana akademik terasa di FK UMM, kehadiran PHK PKPD memberikan dampak pada keberhasilan pembelajaran.
E. Status Kemajuan Fisik Untuk Setiap Komponen Biaya Penggunaan dana hibah sampai dengan 31 Juli 2012 secara keseluruhan untuk pencapaian fisik telah mencapai 37,17%. Capaian fisik untuk masing-masing sub-aktivitas disajikan pada Tabel 3-9. Adapun capaian fisik setiap komponen biaya selengkapnya disajikan dalam Lampiran 3a. Tabel 3-9 Capaian Fisik Masing-Masing Sub-Aktivitas Tengah Tahun 2012 No.
Aktivitas/ Sub-Aktivitas
1
PENGEMBANGAN STAF Bergelar: S2 Ilmu Faal di Univ Airlangga Surabaya (lanjutan TA 2011-2012) S2 Farmakologi di Univ Airlangga Surabaya (lanjutan TA 2011-2012) S2 Anotomi Histologi di Univ Airlangga (lanjutan TA 2011-2012) S2 Kedokteran Keluarga di UNS Surakarta S2 Ilmu Faal di Universitas Airlangga S2 Mikrobiologi di Universitas Airlangga S2 Farmakologi di Universitas Airlangga S2 Biomedis di Universitas Brawijaya Malang S2 Kedokteran Industri di University of Philippines S2 Tropical Medicine (Parasitology) di Mahidol University Thailand Tidak Bergelar (Inhouse Training) Sertifikasi Staf Laboran (Mikrobiologi, Parasitologi, Anatomi) di Surabaya Sertifikasi Staf Laboran (Pato-Histologi) di Surabaya Shortcourse Kedokteran Keluarga di Luar Negeri Shortcourse Kedokteran Industri di Luar Negeri Pelatihan 12 Peran Dosen (Role Model) Pelatihan 12 Peran Dosen (Information Provider) Pelatihan Kedokteran Islam Pelatihan Kedokteran Keluarga (Basic)
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
Capaian Fisik s/d 31 Juli 2012
75% 75% 75% 58% 14% 14% 14% 14% 63% 63%
45% 45% 10% 10% 100% 100% 10% 30% - 46 -
No.
2
3
4
5
Aktivitas/ Sub-Aktivitas Pelatihan Kedokteran Keluarga (Advance) Pelatihan Kedokteran Industri Pelatihan Portofolio Dalam Konteks Work Based Learning (WBL) Pelatihan Penerapan e-learning Pelatihan prior knowledge peran dan fungsi MEU dalam monev LOKAKARYA DAN PENGEMBANGAN PROGRAM: Policy Study Peran MEU dalam Penjaminan Mutu Lokakarya Penyusunan dan Redesign Sistem Monev oleh MEU HIBAH: Hibah Penelitian Hibah Pengajaran PENGADAAN BARANG: Civilwork-renovasi (Luncuran 2011) Pengadaan Peralatan Laboratorium (Laboratory Equipment) OSCE dan Biomedik (Luncuran 2011) Peralatan pendukung pembelajaran, proses e-learning, laboratorium Pengadaan Peralatan Laboratorium (Laboratory Equipment) OSCE dan Biomedik Buku referensi diskusi tutorial Furniture ruang diskusi tutorial PENGADAAN JASA KONSULTAN AHLI: Konsultan Ahli Kedokteran Keluarga (Luncuran 2011) Konsultan Ahli MCQ-CBT (Luncuran 2011) Konsultan software e-learning FK Konsultan MEU
Capaian Fisik s/d 31 Juli 2012 30% 10% 10% 10% 10%
75% 10% 30% 30% 100% 100% 35% 7% 35% 35% 100% 100% 60% 30%
Total Capaian Fisik Hingga Juli 2011 (%)
37,17%
Target Capaian Fisik Hingga Juli 2011 (%) Serapan Anggaran Hingga Juli 2011 (%)
51,79% 30,05%
Target Serapan Anggaran Hingga Juli 2011 (%)
33,76%
F. Status Penyerapan Keuangan Untuk Pelaksanaan Aktivitas Kegiatan PHK-PKPD Universitas Muhammadiyah Malang pada tahun kegiatan 2012 ini mengalokasikan dana hibah sebesar Rp. 6.896.967.300,- ditambah dengan dana luncuran Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 47 -
kegiatan tahun 2011 sebesar Rp. 2.052.711.600,- sehingga total dana hibah yang akan dianggarkan adalah sebesar Rp. 8.949.678.900,-. Sampai dengan 31 Juli 2012 penyerapan anggaran mencapai 30,05%. Dana tambahan tahun 2012 termin 1 yang telah masuk ke rekening hibah PHK-PKPD Universitas Muhammadiyah Malang adalah sebesar Rp. 2.200.000.000,-.
Secara rinci penyerapan keuangan tersebut kami sampaikan dalam
Lampiran 4 (Status Penyerapan Keuangan untuk Pelaksanaan Aktivitas).
G. Analisis Capaian Kinerja Program, Pengadaan dan Keuangan Hingga 31 Juli 2012 Analisis lebih lanjut terhadap perkembangan capaian fisik tiap bulan dari keseluruhan kegiatan jika dibandingkan dengan target disajikan pada grafik pada Gambar 3-1. Grafik pada Gambar tersebut menunjukkan bahwa kinerja (capaian) fisik sampai dengan 31 Juli 2012 mencapai 37,17% (garis warna biru) dimana target pencapaian sebesar 51,79% (garis warna hijau) sehingga terdapat deviasi sebesar
-14,62%. Tidak tercapainya kegiatan
sesuai target ini disebabkan banyak faktor, antara lain: (1) belum berjalannya proses pengadaan barang dan jasa akibat tergantung dari mekanisme administrasi antara PIU – CPCU – World Bank yang kurang berjalan sebagaimana jadwal, dan (2) kendala teknis di lapangan dalam beberapa aktivitas. 100 90
80
RENCANA DAN REALISASI CAPAIAN FISIK & ANGGARAN Program Hibah Kompetisi Peningkatan Kualitas Pendidikan Dokter Tahun Anggaran 2012
70
Rencana Capaian Fisik Realisasi Capaian Fisik Rencana Anggaran Terhadap Total Anggaran Realisasi Anggaran Terhadap Total Anggaran
Persentase
60 50 40 30 20 10
0
Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Jul Tahun 2012
10,46% 8,46% 4,57% 4,32%
11,86% 9,71% 6,28% 6,19%
15,00% 12,70% 21,73% 19,16%
15,52% 13,19% 22,25% 19,42%
28,21% 23,77% 22,51% 19,85%
44,74% 30,24% 22,96% 20,29%
Agt
Sep
Okt
Nov
Des
51,79% 57,80% 73,09% 82,81% 94,27% 37,17% 0,00% 0,00% 0,00% 0,00% 33,76% 40,49% 48,25% 52,87% 59,21% 30,05% 0,00% 0,00% 0,00% 0,00%
100,00% 0,00% 100,00% 0,00%
Gambar 3-3 Grafik Perbandingan Antara Capaian dan Target Fisik dan Keuangan Tiap Bulan sampai dengan 31 Juli 2012 Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 48 -
Kendala-kendala ini sudah tertangani melalui komunikasi yang lebih intensif dengan CPCU dan perbaikan tahapan-tahapan kerja menuju yang lebih efisien. Oleh karena itu PIU PHK-PKPD Universitas Muhammadiyah Malang mengupayakan dan menjamin bahwa semua aktivitas yang sudah disusun dalam RIP akan dapat dituntaskan 100% hingga akhir tahun 2012 atau paling lambat pada bulan Januari 2013. Grafik perkembangan penyerapan keuangan tiap bulan hingga 31 Juli 2012 sebagaimana disajikan pada Gambar 3-1. Grafik menunjukkan bahwa realisasi penyerapan anggaran hampir mendekati target yang sudah direncanakan yaitu sebasar 30,05% (garis warna merah) dari target sebesar 33,76% (garis warna hitam). Jika dibandingkan dengan target, maka masih terdapat kekurangan sebesar 3,71%.
Rendahnya capaian serapan
anggaran ini disebabkan masih belum berjalannya sub-aktivitas sesuai rencana, seperti penyerapan anggaran untuk studi lanjut program pascasarjana (S2) yang direncanakan terserap di bulan Juli 2012 namun ternyata hal ini tidak sesuai dengan jadwal akademik di Universitas yang dituju. Sedangkan untuk serapan anggaran yang paling besar terjadi pada sub-aktivitas pengadaan alat laboratorium sudah diperkirakan sebelumnya bahwa akan terserap di semester ke-dua tahun 2012. Keadaaan ini sudah diupayakan untuk dicari jalan keluarnya, yaitu melakukan koordinasi dan komunikasi intensif dengan CPCU dan world bank yang terkait dengan procurement plan dan membutuhkan persetujuan World Bank. Melalui perbaikan strategi pengelolaan program seperti yang sudah dilakukan, maka PIU PHK-PKPD FK UMM telah menargetkan bahwa pada akhir tahun 2012 semua pekerjaan di seluruh aktivitas sudah dapat diselesaikan, sehingga penyerapan anggaran meningkat mendekati 100% atau paling lambat akhir Januari 2013 semua kegiatan fisik dapat tercapai sehingga anggaran tahun 2012 dapat 100% diserap.
H. Analisis Capaian Kualitatif Walaupun semua aktivitas/sub-aktivitas belum berjalan sesuai rencana, beberapa aktivitas yang sudah selesai dilaksanakan sedikit banyak sudah dapat dirasakan dampaknya. Secara umum dengan keberhasilan FK UMM mendapatkan PHK PKPD saja ternyata sudah dapat meningkatkan semangat kebersamaan dan motivasi kerja seluruh sivitas akademika. Selain itu, keberhasilan ini juga secara langsung dapat meningkatkan prestise FK UMM. Terjadinya pola perubahan hubungan antar sivitas akademika mulai tampak sejak adanya site Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 49 -
visit dari tim reviewer PHK-PKPD dari DIKTI. Semangat dan kekompakan kerja tampak lebih baik, baik selama penyusunan proposal, penyiapan site visit, perbaikan proposal, penyusunan RIP, hingga implementasi program semua dikerjakan bersama-sama dengan semangat kekeluargaan yang tinggi.
Kondisi seperti ini jauh lebih baik dibanding
sebelumnya. Inilah salah satu good practices yang sangat penting dan lebih berarti dari adanya PHK-PKPD ini. Setelah beberapa aktivitas berlangsung, Pelatihan 12 Peran juga sangat bermanfaat bagi dosen dalam menjalankan aktivitas pembelajaran. Pelatihan ini sangat diminati oleh dosen, terbukti dengan hampir seluruh dosen di FK UMM yang mengikuti pelatihan. Antusiasme juga tergambar selama pelaksanaan pelatihan. Peran serta dosen pembimbing klinik juga sangat berpengaruh terhadap perubahan proses pembelajaran dan itu dibuktikan dengan meningkatnya prosentase kelulusan UKDI. Dari aspek organisasi, adanya PHK-PKPD ini ternyata mampu memperbaiki budaya organisasi menuju kearah yang lebih baik. Pengalaman menangani proyek banyak membawa manfaat dalam perbaikan organisasi, khususnya di Fakultas Kedokteran, berserta unit kerja yang ada, termasuk laboratorium dan bahkan hubungan dengan rumah sakit mitra. Perlu diketahui bahwa dalam pelaksanaan pelatihan 12 peran dosen telah melibatkan beberapa rumah sakit mitra sebagai peserta dalam pelatihan. Kondisi ini ternyata mampu meningkatkan hubungan kerja antar organisasi yang lebih baik. Dari sisi akademik memang dampak langsung dari PHK-PKPD belum dapat diukur, namun secara psikologis, adanya PHK-PKPD ini mampu meningkaatkan rasa percaya diri bagi mahasiswa, sehingga termotivasi dalam proses pembelajaran. Selain itu mahasiswa juga banyak yang antusias dalam keterlibatannya pada beberapa kepanitiaan yang diselenggarakan pada sub-aktivitas di PHK-PKPD ini. Kondisi yang sangat kondusif ini tentu saja berdampak secara tidak langsung terhadap perkembangan atau kemajuan studi mahasiswa.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 50 -
BAB IV. RENCANA SELANJUTNYA A.
Rencana Pengeluaran Anggaran Sampai Dengan Desember 2012 Berdasarkan analisis penyerapan keuangan sampai dengan 31 Juli 2012 dan RIP
(Rencana Implementasi Proyek) tahun 2012, maka untuk kegiatan bulan Agustus 2012 sampai Desember 2012 kami merencanakan penyerapan anggaran dana hibah sebesar Rp. 6.145.356.316,- dan dana pendamping sebesar Rp. 217.951.344,- . Anggaran ini akan kami manfaatkan untuk kegiatan: 1. Pengadaan barang dan jasa 2. Pengembangan staf yang meliputi studi lanjut di dalam negri maupun di luar negri dan kegiatan inhouse training. 3. Lokakarya dan pengembangan system 4. Manajemen program dan monitoring evaluasi Rincian rencana pengeluaran sampai bulan Desember 2012 kami sampaikan dalam format 3 dan format 5 yang terdapat dalam Lampiran 4 (Status Penyerapan Keuangan untuk Pelaksanaan Aktivitas). B. Rencana Implementasi Program, Pengadaan dan Keuangan Untuk Periode Agustus Hingga Desember 2012. 1.
Rencana Implementasi Program Sesuai dengan data dan analisis yang sudah dipaparkan pada Bab 3, Sub Bab Status
Kemajuan Fisik, dimana terdapat beberapa kegiatan yang telah selesai 100% khususnya semua kegiatan luncuran tahun 2011 telah berhasil terlaksana. Untuk kegiatan yang memang direncanakan dilaksanakan pada tahun 2012, ada 2 (dua) kegiatan yang telah selesai 100% yaitu Pelatihan 12 peran dosen sebagai Information Provider dan Pelatihan 12 peran dosen sebagai Role Model . Untuk beberapa kegiatan juga telah berjalan sesuai rencana. Untuk itu rencana implementasi program dalam semester 2 tahun 2012 in1 dapat disampaikan sebagai berikut:
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 51 -
Tabel 4-1 Rencana Implementasi Program Hingga Desember 2012
No. 1
Capaian Fisik s/d 31 Juli 2012
Rencana Implementasi
S2 Ilmu Faal di Univ Airlangga Surabaya (lanjutan TA 2011-2012)
75%
Agustus s/d Desember 2012
100%
S2 Farmakologi di Univ Airlangga Surabaya (lanjutan TA 2011-2012)
75%
Agustus s/d Desember 2012
100%
Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012
100%
63%
Agustus s/d Desember 2012
100%
45%
September 2012
Aktivitas/ Sub-Aktivitas
Target Selesai
PENGEMBANGAN STAF Bergelar:
S2 Anotomi Histologi di Univ Airlangga (lanjutan TA 2011-2012) S2 Kedokteran Keluarga di UNS Surakarta S2 Ilmu Faal di Universitas Airlangga S2 Mikrobiologi di Universitas Airlangga S2 Farmakologi di Universitas Airlangga S2 Biomedis di Universitas Brawijaya Malang S2 Kedokteran Industri di University of Philippines S2 Tropical Medicine (Parasitology) di Mahidol University Thailand Tidak Bergelar (Inhouse Training) Sertifikasi Staf Laboran (Mikrobiologi, Parasitologi, Anatomi) di Surabaya Sertifikasi Staf Laboran (PatoHistologi) di Surabaya
75% 58% 14% 14% 14% 14% 63%
45%
Shortcourse Kedokteran Keluarga di Luar Negeri
10%
Shortcourse Kedokteran Industri di Luar Negeri
10%
Pelatihan Kedokteran Islam
10%
Pelatihan Kedokteran Keluarga (Basic) Pelatihan Kedokteran Keluarga (Advance) Pelatihan Kedokteran Industri Pelatihan Portofolio Dalam Konteks Work Based Learning (WBL) Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
30%
September 2012 Oktober – November 2012 Oktober 2012 November 2012 September 2012
30%
Oktober 2012
10%
November 2012
10%
September 2012
100% 100% 100% 100% 100% 100%
100%
100% 100%
100% 100% 100% 100% 100% 100%
- 52 -
No.
Aktivitas/ Sub-Aktivitas Pelatihan Penerapan e-Learning
2
3
Pelatihan prior knowledge peran dan fungsi MEU dalam monev LOKAKARYA DAN PENGEMBANGAN PROGRAM: Policy Study Peran MEU dalam Penjaminan Mutu Lokakarya Penyusunan dan Redesign Sistem Monev oleh MEU HIBAH:
Capaian Fisik s/d 31 Juli 2012
Rencana Implementasi
10%
November 2012
10%
Oktober 2012
75% 10%
Hibah Penelitian
30%
Hibah Pengajaran
30%
Target Selesai 100% 100%
September 2012 Desember 2012
100%
November 2012 November 2012
100%
100%
100%
2. Rencana Pengadaan Barang dan Jasa Sebagian besar kegiatan pengadaan barang dan jasa telah berjalan sesuai rencana. Khusus untuk pengadaan peralatan laboratorium masih tergantung proses administrasi di CPCU dan World Bank sehingga diperkirakan untuk kegiatan ini akan selesai pada akhir Desember 2012. Agar semua proses pengadaan barang dan jasa selesai sesuai target, maka renacana kegiatan disusun sebagai berikut: Tabel 4-2 Rencana Pengadaan Barang dan Jasa Hingga Desember 2012 No.
Aktivitas/ Sub-Aktivitas
1
PENGADAAN BARANG: Peralatan pendukung pembelajaran, proses e-learning, laboratorium Pengadaan Peralatan Laboratorium (Laboratory Equipment) OSCE dan Biomedik
2
Capaian Fisik Juli 2011
Rencana Implementasi
35%
Oktober 2012
7%
Desember 2012
Buku referensi diskusi tutorial
35%
Oktober 2012
Furniture ruang diskusi tutorial
35%
Oktober 2012
PENGADAAN JASA KONSULTAN AHLI: Konsultan software e-learning FK Konsultan MEU
60% 30%
Oktober 2012 Oktober 2012
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
Target Selesai 100% 100%
100% 100%
100% 100% - 53 -
3. Rencana Keuangan Hingga Desember 2012 Tabel 4-3 Rencana Keuangan Hingga Desember 2012
No
1
Komponen Biaya
2
Rencana Kebutuhan Anggaran Agustus 2012 s/d Desember 2012 (Ribuan Rp) Dana hibah
Dana Pendamping
3
4
Minggu- Bulan
5
Aktivitas 1. (Tema : Integrasi Kompetensi dengan Basic Medical Science (BMS) dalam KBK Menggunakan Pendekatan PBL) 1
S2 Ilmu Faal di Univ Airlangga Surabaya (lanjutan TA 2011-2012)
10.386
2
S2 Farmakologi di Univ Airlangga Surabaya (lanjutan TA 2011-2012)
10.386
3
S2 Anotomi Histologi di Univ Airlangga (lanjutan TA 2011-2012)
10.386
4
S2 Kedokteran Keluarga di UNS Surakarta
5
S2 Ilmu Faal di Universitas Airlangga
6
S2 Mikrobiologi di Universitas Airlangga
7
S2 Farmakologi di Universitas Airlangga
8
S2 Biomedis di Universitas Brawijaya Malang
29.450
9
S2 Kedokteran Industri di University of Philippines (Luncuran TA 2011)
193.831
10
S2 Kedokteran Industri di University of Philippines (lanjutan TA 2011)
177.276
11
S2 Tropical Medicine (Parasitology) di Mahidol University Thailand (Luncuran TA 2011)
12
S2 Tropical Medicine (Parasitology) di Mahidol University Thailand (lanjutan TA 2011)
13
Sertifikasi Staf Laboran (Mikrobiologi, Parasitologi, Anatomi) di Surabaya
76.160
14
Sertifikasi Staf Laboran (Pato-Histologi) di Surabaya
33.220
15
Lecture and Workshop Kedokteran Keluarga di Jeju, Korea Selatan
82.050
16
Shortcourse Kedokteran Industri ke National University of Singapore, Singapura
108.023
17
Pelatihan Kedokteran Islam
18
Pelatihan Kedokteran Keluarga (Basic)
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
23.745 29.475 29.475 29.475
300
142.913
87.081 101.475
-
Agustus s/d Desember 2012
-
Agustus s/d Desember 2012
-
Agustus s/d Desember 2012
-
Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012 Agustus s/d Desember 2012
-
Agustus s/d Desember 2012
-
Agustus s/d Desember 2012
-
-
September 2012
-
September 2012
-
Oktober – November 2012
-
Oktober 2012
-
November 2012
-
September 2012
-
Oktober 2012 - 54 -
No
Komponen Biaya
1
2
19
Pelatihan Kedokteran Keluarga (Advance)
20
Pelatihan Kedokteran Industri
21
Pelatihan Portofolio Dalam Konteks Work Based Learning (WBL)
22
Pelatihan Penerapan e-Learning
23
Hibah Penelitian
24
Hibah Pengajaran
Rencana Kebutuhan Anggaran Agustus 2012 s/d Desember 2012 (Ribuan Rp) Dana hibah
Dana Pendamping
3
4
101.680 50.670 24.420 18.360 75.000 45.000
Minggu- Bulan
5 -
November 2012
-
September 2012
-
November 2012
-
Oktober 2012
-
November 2012
-
November 2012
Aktivitas 2. (Tema : Penguatan Ketrampilan Psikomotor, Clinical Reasoning dan Critical Appraisal) 2
Pengadaan Peralatan Laboratorium (Laboratory Equipment) OSCE dan Biomedik
3
Pengadaan IT Support
4
Buku referensi diskusi tutorial
5
Furniture ruang diskusi tutorial
6
Konsultan software e-learning FK
1
Konsultan MEU
4.048.736 218.550 225.794 41.000
-
Oktober 2012
-
Desember 2012
-
Oktober 2012
-
Oktober 2012
- Oktober 2012 25.000 Aktivitas 3. (Tema : Peningkatan Efektifitas Monitoring Dan Evaluasi Melalui Penguatan Peran dan Fungsi MEU)
2 3
Pelatihan prior knowledge peran dan fungsi MEU dalam monev Policy study: Peran MEU dalam Penjaminan Mutu
Lokakarya: Penyusunan dan Redesign Sistem Monev oleh MEU Manjamen Program (DRK) 4
1
Honorarium tim pengelola
2
Perjalanan Dinas
3
ATK Kesekretariatan
4
Rapat Internal
5
Panitia Pengadaan
6
Monevin dan reviewer
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
25.000 27.120 18.495 13.980
-
-
Oktober 2012
-
Oktobe r2012
-
September 2012
-
Desember 2012
49.800
Desember 2012
39.012
Desember 2012
27.099
Desember 2012
19.678
Desember 2012
16.200
Desember 2012
18.100
Desember 2012 - 55 -
No
Rencana Kebutuhan Anggaran Agustus 2012 s/d Desember 2012 (Ribuan Rp)
Komponen Biaya
1
2
7
Proses pengadaan
8
Honorarium panitia, pajak, komunikasi dll
Dana hibah
Dana Pendamping
3
4
-
TOTAL
6.133.911
Minggu- Bulan
5 4.322
Desember 2012
43.740
Desember 2012
217.951
C. Rencana Pencapaian Target Indikator Kinerja Antara Hingga Desember 2012. Hasil capaian indicator kinerja utama dan indicator tambahan yang telah mencapai target atau melebihi target akhir tahun 2012 yaitu nilai rata-rata UAN mahasiswa baru dan tingkat ketepatan waktu lulus sarjana kedokteran, sedangkan yang belum mencapai target akhir tahun 2012 yaitu pelaksanaan kurikulum berbasis kompetensi, presentase kelulusan UKDI, nilai rata-rata UKDI lulusan, IPK rata-rata per-semester, kelulusan progress test, nilai akhir blok diatas C+, sistem MCQ-CBT, jumlah penelitian dosen, nilai rata-rata ujian praktikum, nilai rata-rata tutorial, nilai rata-rata ujian skills dan nilai rata-rata ujian MCQ. Indikator yang berada dibawah target akhir tahun 2012 direncanakan dapat ditingkatkan dengan jalan mendistribusikan hasil redesign kurikulum dalam blok sesuai dengan semester yang berjalan dan dengan peningkatan peran dan fungsi MEU sehingga dapat meningkatkan perannya sebagai unit yang melakukan monitoring dan evaluasi kurikulum serta meningkatkan proses pembelajaran. Selain itu dengan aktivitas 2, yaitu penguatan keterampilan psikomotor, clinical reasoning dan critical appraisal. Aktivitas dimaksud berupa; implementasi self directed learning yang didukung proses pembelajaran dengan penguatan sarana dan prasarana, skill lab, praktikum dan diskusi tutorial serta peningkatan kemampuan pembelajaran di laboratorium atau skill mahasiswa dengan cara mengangkat mahasiswa sebagai asisten laboratorium yang di training oleh dosen pengampu serta adanya penambahan sarana-prasarana laboratorium biomedik dan skills melalui pengadaan lelang nasional (NCB), diharapkan dapat meningkatkan nilai rata-rata praktikum, skills dan MCQ. Sedangkan untuk kelulusan rata-rata progress test, memasuki proses pembelajaran semester ganjil 2012/2013 akan dilaksanakan untuk mahasiswa seluruh angkatan, baik preklinik maupun klinik dengan menggunakan sistem MCQ-CBT sebagai ujicoba Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 56 -
pelaksanaannya, sehingga dapat diketahui kekurangan dan kelebihan penggunaan sistem MCQ-CBT dan dapat dilakukan perbaikan-perbaikan. Beberapa indikator kinerja pada pertengahan tahun mengalami penurunan dibanding target akhir tahun oleh sebab itu pada target akhir tahun dibuat target baru atau dilakukan perubahan (tanda **), beberapa indikator khususnya terkait dengan praktikum / tutroarial / skills dan MCQ
capaian pada pertengahan tahun ternyata turun sehingga dilakukan
penyesuaian untuk target akhir tahunnya.
Tabel 4-4. Indikator Kinerja Utama, Kinerja Tambahan dan Target Baru 2011
No.
I.
Indikator Kinerja
2012 Baseli Capaian ne Target Capaian Target Tengah Tahun
2012 Target Baru
Indikator Kinerj Utama
1
Dilaksanakannya Kurikulum Berbasis Kompetensi
10.00
15.00
15.00
18.00
15.00
Tetap
2
Persentase Kelulusan UKDI
79.27
80.00
89.39
90.00
89,39*
Tetap
3 4
Nilai Rata-rata UKDI Lulusan Nilai Rata-rata Ujian Nasional Mahasiswa Baru Status Akreditasi
58.89 8,49
60.00 8.60
65.27 8.86
65.00 8.70
65.27* 8.88
Tetap Tetap
B
B
B
A
B
B**
2.35 68.00
2.50 70.00
2.56 67.24*
2.75 72.00
2.63 69.85
Tetap Tetap
25.51
30.00
30.03
50.00
33.02
Tetap
1.4 Sistem MCQ-CBT 0.00 1.5 Tingkat Ketepatan Waktu Lulus 52.50 Sarjana Kedokteran 1.6 Jumlah Penelitian Dosen 10.00
100.00
25.00*
75.00
50
Tetap
54.00
63.19
60.00
71.32
65*
18.00
18.00
30.00
20.00
Tetap
65.00
59,75
72
60.29
65**
n.a
n.a
n.a
60.00
n.a
Tetap
2.3 Nilai Rata-rata Tutorial
70.83
74.00
70.12
77.00
70.51
75**
2.4 Pembelajaran Berbasis ELearning
Tidak Tersedia Tersedia ada software software siap uji siap uji coba coba 73.25 76.00 73.42
78.00
74.75
76.00**
5
II. Indikator Kinerj Aktivitas I 1.1 IPK Rata-rata per Semester 1.2 Kelulusan Rata-rata Progess Test 1.3 Nilai Akhir Blok di atas C+
III. Indikator Kinerj Aktivitas II 2.1 Nilai Rata-rata Ujian Praktikum 59.44 2.2 Kelulusan OSCE Nasional
2.5 Nilai Rata-rata Ujian Skills
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 57 -
2011
No.
Indikator Kinerja
2.6 Nilai Rata-rata Ujian MCQ
2012 Baseli Capaian ne Target Capaian Target Tengah Tahun 5 65 58.85 70.00 61.06 8.17
2012 Target Baru 65.00**
Keterangan: *) Naik . **) Turun
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 58 -
BAB V. EVALUASI TERHADAP DESAIN DAN IMPLEMENTASI AKTIVITAS A. Aktivitas 1: Integrasi Kompetensi dengan Basic Medical Science dalam KBK Menggunakan Pendekatan PBL 1. Studi Lanjut Pelaksanaan studi lanjut S2 dalam negeri telah terealisir sampai dengan adanya persetujuan TOR, surat penerimaan dari universitas tujuan, dan pengiriman surat persetujuan ke CPCU. Sehingga dalam hal ini capaian fisik untuk studi lanjut lanjutan TA 2011 – 2012 telah mencapai 63 - 75%. Sedangkan untuk studi lanjut S2 dalam negeri untuk TA 2012/2013 capaian fisik 14 – 58%, diharapkan akhir tahun 2012 yang studi lanjut S2 untuk lanjutan TA 2011 – 2012 telah mengajukan Tesis, sedangkan yang Studi Lanjut S2 TA 2012/2013 diterima dan memasuki semester 1 2. Hibah Penelitian Kegiatan hibah penelitian telah berjalan sesuai TOR. Hal ini ditunjukkan oleh pencapaian kegiatan berupa adanya Surat pengesahan pemenang dari CPCU dengan Surat No.: 1024-b/E3-HPEQ/07.12 tanggal 2 Juli 2012 dan ditindaklanjuti dengan dibuatkannya Surat Tugas penelitian oleh Dekan FK UMM, penandatangan kontrak dengan Direktur Eksekutif.
Pemilihan pemenang telah sesuai dengan mekanisme yang ditetapkan yaitu
kompetisi dengan perbandingan 1:3 proposal. Penelitian yang akan dilakukan melibatkan mahasiswa dalam bentuk tugas akhir/skripsi atau ikut serta dalam penelitian. Capaian fisik kegiatan hibah penelitian ini telah mencapai 30%. 3. Hibah Pengajaran Untuk hibah pengajaran, kegiatan telah dilakukan sesuai ToR dan telah mendapatkan pengesahan pemenang hibah oleh CPCU dengan surat no No.: 1023-b/E3-HPEQ/06.12 tanggal 2 Juli 2012 ditindaklanjuti dengan pembuatan surat tugas meneliti dari Dekan FKUMM, penandatanganan kontrak dan pelaksanaan penelitian. Capaian fisik kegiatan ini sebesar 30%.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 59 -
4. Pelatihan 12 Peran Dosen Pelatihan 12 peran dosen yang sudah dilaksanakan adalah pelatihan peran dosen sebagai information provider dan role model. Kegiatan yang dilakukan telah mencapai tahap pelaporan. Pelatihan ini diikuti oleh dosen FK, dosen dari fakultas lain (FIKES) dan dosen pembimbing dari RS mitra FK-UMM. Hal ini menunjukkan adanya Good Practices yaitu dampak positif dari pelatihan terhadap institusi secara keseluruhan maupun dengan RS mitra yang digunakan untuk kepaniteraan klinik. Kegiatan ini telah mencapai target luaran yang diinginkan yaitu adanya standar baku atau ceck list penilaian. Capaian fisik kegiatan ini mencapai 100%. 5. Pelatihan Kedokteran Islam Pelatihan kedokteran Islam
capaian fisik kegiatan ini mencapai 10%,
sudah
mendapatkan persetujuan ToR dari CPCU, proses yang dilakukan pembentukan panitia dan pengiriman surat kesediaan narasumber. Dari 3 pembicara yang direncanakan, sudah mendapatkan persetujuan secara lisan 2 pembicara, salah satunya dari Malaysia yaitu Prof Dr. Abdul Rashid Rahman MBChB, Phd, FRCP dan FK UMY Dr. dr. Sagiran, SpB sedangkan Prof Umar Kasole masih belum memberikan jawaban. Kegiatan pelaksanaannya dilakukan pada tanggal 23 – 24 Nopember 2012. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kompetensi
dosen
dalam
mengimplementasikan
nilai-nilai
Islami
disetiap
proses
pembelajaran sesuai dengan KBK KIKI yang dikembangkan oleh FKUMM 6. Pelatihan Kedokteran Keluarga Pelatihan kedokteran keluarga dilakukan secara bertahap tahap basic dan tahap advance . FKUMM mengajukan pelatihan ini dengan harapan FKUMM dapat sebagai salah satu pusat Pendidikan dokter keluarga utamanya di wilayah regional Jawa Timur dan dapat dikembangkan sampai tingkat Nasional. Kegiatan pelatihan ini telah mendapatkan persetujuan ToR dari CPCU. Panitia telah mengirimkan surat kesediaan narasumber. Pelaksanaan pelatihan kedokteran keluarga tahap basic direncanakan pada bulan Juli 2012, namun secara lisan melalui telp Tim Kedokteran Keluarga-PDKI dari FK-UI tidak dapat menjadwalkan karena bersamaan ada kegiatan yang dilakukan oleh FK-UI, sehingga kegiatan pelatihan ini ditunda pada bulan September 2012. Sedangkan tahap advance dilaksanakan pada bulan Oktober 2012. Capaian fisik kegiatan ini sebesar 30%.
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 60 -
7. Pelatihan Kedokteran Industri Unggulan FKUMM adalah KBK KIKI, untuk meningkatkan kompetensi dosen dalam kedokteran indutri perlu diadakan pelatihan Kedokteran Industri, dengan harapan dapat menjadi salah satu pusat pengembangan kedokteran industri. Kegiatan pelatihan ini telah disetujui ToR oleh CPCU, surat permohonan narasumber Tim Hiperkes Dinas Tenaga Kerja PDK3NI dari Jakarta telah disampaikan oleh panitia FKUMM tetapi belum mendapatkan persetujuan secara tertulis. Capaian fisik kegiatan ini mencapai 10 %. 8.
Sertifikasi staf Dalam rangka meningkatkan basic medical science sebagai landasan critical reasoning
dan critical appraisal mahasiswa, perlu ditingkatkan kompetensi dan ketrampilan laboran melalui pendidikan tidak bergelar, sertifikasi staf lab mikrobiologi, parasitologi, anatomi, patologi dan histologi. Capaian fisik kegiatan ini sebesar 45% yaitu telah mendapatkan surat persetujan dari FK Unair per-telp dan dari Bapelkes Surabaya dengan persetujuan surat nomor DM 03.01/2121/2012 tertanggal 6 Juli 2012. Pelaksanaannya akan dilakukan pada bulan September 2012 9.
Shortcourse Untuk meningkatkan kompetensi dosen dalam bidang kedokteran industri dan
kedokteran keluarga serta memberikan wawasan luas terhadap kedokteran industri dan kedokteran keluarga, sehingga perlu mengirimkan dosen untuk mengikuti shortcourse di Luar Negeri. ToR telah disetujui oleh CPCU. FKUMM telah mendapatkan surat persetujuan untuk mengikuti shortcourse Kedokteran Industri dari College of Public Health University of The Philippines Manila The Health Sciences Center : Second International Postgraduate Course in Occupational Health and Safety on 22-26, 29-30 October 2012 tertanggal 1 Agustus 2012, selain mengikuti shortcourse dosen FKUMM menjadi salah satu pembicara/narasumber pada pelaksanaan kegiatan tersebut. Shortcourse Kedokteran Keluarga dilaksanakan pada tanggal 23 Mei 2012 bertempat di Korea, PIU telah mengirimkan surat permohonan untuk mengikuti shortcourse tersebut, namun balasan surat persetujuan baru diterima pada tanggal 20 Mei 2012. Batas akhir penyerahan dokumen keberangkatan pada tanggal 23 Mei 2012, sehingga tidak cukup waktu untuk menyelesaikan pengurusan administrasi, maka kegiatan shortcourse kedokteran keluarga ditunda dan dipindahkan ketempat yang lain. Capaian fisik kegiatan ini mencapai 10%
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 61 -
B. Aktivitas 2: Penguatan Keterampilan Psikomotor, Clinical Reasoning dan Critical Appraisal
1. Pengadaan Barang dan Jasa Pelaksanaan aktivitas ini meliputi pengadaan barang antara lain : (1) peralatan laboratorium, (2) furniture, (3) peralatan pendukung proses pembelajaran dan (4) pengadaan buku. Kegiatan aktifitas 2 ini telah melalui proses sesuai ketentuan World Bank dan Perpres 54 Tahun 2010. Semua barang yang akan diadakan sudah memperoleh NOL dari World Bank. Kegiatan pengadaan peralatan laboratorium telah mencapai tahap pemasukan dokumen, pembukaan dokumen akan dilaksanakan pada tanggal 5 September 2012. Capaian fisik mencapai 7%. Pengadaan furniture, pengadaan alat IT dan pengadaan buku menunggu penyerahan terakhir dari barang yang dikontrak. Capaian fisik mencapai 35% Pengadaan jasa antara lain : (1) konsultan e-learning dan (2) Konsultan MEU. Kegiatan pengadaan konsultan e-learning sudah selesai dan sedang dalam proses pelaksanaan capaian fisik mencapai 60%, sedangkan konsultan MEU dalam proses seleksi dan memasuki tahap evaluasi dan negosiasi. Capaian fisiknya mencapai 30% 2. Pelatihan Portofolio Pelatihan Portofolio ini mempunyai tujuan untuk meningkatkan kompetensi dosen dalam membuat portofolio yang digunakan dalam proses pembelajaran dengan kesesuaian materi pembelajaran kurikulum KBK-KIKI berdasarkan work based learning. Kegiatan ini baru dilaksanakan pada tanggal 8 September 2012. ToR telah disetujui oleh CPCU. Capaian fisik mencapai 10% 3. Pelatihan penerapan e-learning Pelatihan penerapan e-learning ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dosen dalam materi pembelajaran dengan konten e-learning. Pelatihan ini dilakukan setelah menghadirkan konsultan e-learning untuk membuat software proses pembelajaran berbasis elearning. Kegiatan ini direncanakan dilakukan pada tanggal 10 November 2012, setelah proses pembuatan software selesai. ToR telah disetujui oleh CPCU. Capaian fisik mencapai 10%
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 62 -
C. Aktivitas 3: Peningkatan Efektifitas Monitoring dan Evaluasi melalui Penguatan Peran dan Fungsi MEU (Medical Education Unit) 1. Policy study Policy study dilakukan melalui literature review dan studi banding ke FK UGM. Telah dilakukan restrukturisasi MEU, membuat Tupoksi dan program kerja. Hasil studi banding sudah disosialisasikan pada Dekanat. Evaluasi dan pelaporan masih dalam proses pengerjaan. Capaian fisik mencapai 75% 2. Pelatihan prior knowledge peran dan fungsi MEU Pelatihan ini bertujuan untuk mensosialisasikan tupoksi MEU dan dokumen mutu pembelajaran setelah mendapatkan masukan dari konsultan MEU. Dokumen mutu pembelajaran dapat dilaksanakan dalam sistem pembelajaran. ToR telah disetujui oleh CPCU. Kegiatan pelaksanaan direncanakan pada bulan Oktober 2012, setelah mendapatkan masukan dokumen mutu dari konsultan. Capaian fisik mencapai 10%
Laporan Tengah Tahunan PHK-PKPD 2012 Fak. Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang
- 63 -