Alur System Pembelian
Bagian Produksi
Membutuhkan bahan baku, mengisi bukti permintaan barang
Bagian Gudang
Menyiapkan bahan baku yg tercantum dlm bukti permintaan barang
Menyerahkan
Mencatat pemakaian bhn baku di kartu gudang dan kartu barang
Mengisi jumlah bahan baku yg diserahkan dlm bukti permintaan barang
Bukti permintaan dikirim
Membuat surat permintaan pembelian
Bagian Pembelian
Menyimpan bahan baku dan mencatat jumlah bahan baku yang diterima
Melaksan akan pembelian
Mencatat mutasi tiap jenis barang gudang, dlm kartu gudang dan barang
Mengirim kan surat permintaa n kepada para pemasok
Memilih pemasok yang dianggap baik
Membuat surat order pembelian dan dikirimkan kepada pemasok terpilih
Pemasok mengirim kan bahan baku
23
Bagian Penerimaan
Menerima faktur pembelian dari pemasok dan menberikan tanda tangan pd faktur tsb
Menerima barang yang diorder
Faktur pembelian diserahkan
Memeriksa dan mencocokka n spesifikasi bahan baku
Membuat laporan penerimaan barang dan dikirimkan
Menyerahk an bahan baku yang diterima dari pemasok
Bagian Akuntansi
Catatan dlm kartu gudang diawasi dg catatan kartu persediaan
Memeriksa ketelitian dlm faktur pembelian
Mengisi informasi harga satuan, menghitung dan mencantumkan jumlah harga pokok bahan baku
Mencocokkan dg surat order pembelian dan laporan barang
Mencatat pemakaian bahan baku ke kartu persediaan
Dicatat dlm jurnal pembelian
Menyerahkan bukti permintaan barang kepada pemegang jurnal umum
Faktur pembelian dan dokumen pendukung dicatat dlm kartu persediaan
Faktur pembelian dan dokumen pendukung dicatat dlm kartu utang
Pemegang jurnal mencatat pemakaian bahan baku dlm jurnal umum
Keterangan: Prosedur permintaan pembelian bahan baku, prosedur order pembelian, dan prosedur penerimaan bahan baku. Prosedur Pencatatan Penerimaan Bahan Baku di Bagian Gudang Prosedur Pencatatan Utang yang Timbul dari Pembelian Bahan Baku. Prosedur Permintaan dan Pengeluaran Bahan Baku.
System Pembelian Transaksi pembelian local bahan baku melibatkan bagian-bagian produksi, bagian gudang, bagian pembelian, bagian penerimaan barang, dan bagian akuntansi. Dokumen sumber dan dokumen pendukung yang dibuat dalam transaksi pembelian local bahan baku adalah surat permintaan pembelian, surat order pembelian, laporan penerimaan barang, dan faktur dari penjual.
2. Prosedur Order Pembelian. Bagian pembelian melaksanakan pembelian atas dasar surat permintaan pembelian dari bagian gudang. Untuk pemilihan pemasok, bagian pembelian mengirimkan surat
System pembelian local bahan baku terdiri dari prosedur permintaan pembelian, prosedur order
permintaan penawaran harga (purchase price quotation) kepada para pemasok, yang berisi
pembelian, prosedur penerimaan barang, prosedur pencatatan penerimaan barang digudang, dan
permintaan informasi harga dan syarat-syarat pembelian dari masing-masing pemasok tersebut.
prosedur pencatatan utang yang timbul dari pembelian bahan baku.
Setelah pemasok yang dianggap baik kemudian dipilih, bagian pembelian kemudian membuat surat order pembelian untuk dikirimkan kepada pemasok yang dipilih.
1. Prosedur Permintaan Pembelian Bahan Baku. Jika persediaan bahan baku yang ada di gudang sudah mencapai jumlah tingkat minimum pemesanan kembali (reorder point), bagian gudang kemudian membuat surat permintaan pembelian (purchase requisition) untuk dikirimkan ke bagian pembelian.
24
3. Prosedur Penerimaan Bahan Baku. Pemasok mengirimkan bahan baku kepada perusahaan sesuai dengan surat order pembelian yang diterimanya. Bagian penerimaan yang bertugas menerima barang, mencocokkan kualitas, kuantitas, jenis serta spesifikasi bahan baku yang diterima telah sesuai dengan surat order pembelian, bagian penerimaan membuat laporan penerimaan barang untuk dikirimkan kepada bagian akuntansi.
4. Prosedur Pencatatan Penerimaan Bahan Baku di Bagian Gudang. Bagian penerimaan menyerahkan bahan baku yang diterima dari pemasok kepada bagian gudang. Bagian gudang menyimpan bahan baku tersebut dan mencatat jumlah bahan baku yang diterima dalam kartu gudang (stock card) pada kolom “diterima”. Kartu gudang ini digunakan oleh bagian gudang untuk mencatat mutasi tiap-tiap jenis barang gudang. Kartu gudang hanya berisi informasi kuantitas tiap-tiap jenis barang yang disimpan di gudang dan tidak berisi informasi mengenai harganya. Catatan dalam kartu gudang ini diawasi dengan catatan yang diselenggarakan oleh bagian akuntansi yang berupa kartu persediaan (sebagai rekening pembantu persediaan). Bagian gudang disamping mencatat mutasi
25
barang gudang dalam kartu gudang, juga mencatat barang dalam kartu barang (inventory tag), yang ditempelkan atau digantungkan pada tempat penyimpanan masing-masing jenis barang.
dengan tembusan surat order pembelian dan laporan penerimaan barang dicatat oleh bagian akuntansi dalam jurnal pembelian. Setelah dicatat dalam jurnal pembelian beserta dokumen pendukungnya tersebut dicatat dalam kartu persediaan (sebagai rekening pembantu persediaan bahan baku) pada kolom “diterima”. Faktur pembelian dan dokumen pendukungnya kemudian dicatat dalam kartu hutang (sebagai rekening pembantu utang) untuk mencatat timbulnya hutang kepada pemasok yang bersangkutan. 6. Prosedur Permintaan dan Pengeluaran Bahan Baku. Bagian produksi yang membutuhkan bahan baku, mengisi bukti permintaan barang. Kolomkolom yang diisi informasi adalah kolom nomor urut, nama, dan nomor kode kelompok, nomor urut barang dan jumlah satuan yang diminta, dan pusat biaya (dalam hal ini bagian produksi) yang memerlukan bahan baku. Setelah bukti permintaan barang tersebut di otorisasi oleh yang berwenang, tiga lembar bukti permintaan barang tersebut dibawa ke bagian gudang.
5. Prosedur Pencatatan Utang yang Timbul dari Pembelian Bahan Baku. Bagian pembelian menerima faktur pembelian dari pemasok. Bagian pembelian memberikan tanda tangan diatas faktur pembelian, sebagai tanda persetujuan bahwa faktur dapat dibayar karena pemasok telah memenuhi syarat-syarat pembelian yang ditentukan oleh perusahaan. Faktur pembelian yang telah ditandatangani oleh bagian pembelian tersebut diserahkan kepada bagian akuntansi. Dalam transaksi pembelian bahan baku, bagian akuntansi memeriksa ketelitian perhitungan dalam faktur pembelian dan mencocokkannya dengan informasi dalam tembusan surat order pembelian yang diterima dari bagian pembelian dan laporan penerimaan barang yang diterima dari bagian penerimaan. Faktur pembelian, yang dilampiri 26
Bagian gudang menyiapkan bahan baku sesuai yang tercantum dalam bukti permintaan barang, dan menyerahkannya kepada bagian produksi yang membutuhkannya. Bagian gudang mengisi jumlah bahan baku yang diserahkan pada kolom “diserahkan” dalam bukti permintaan
barang, dan setelah di otorisasi oleh kepala bagian gudang, bukti permintaan tersebut dikirimkan ke bagian akuntansi. Bagian gudang mencatat pemakaian bahan baku ini di dalam kartu gudang pada kolom “dipakai” dan mencatatnya pula dalam kartu barang. Bagian akuntansi mengisi informasi harga satuan dan menghitung dan mencantumkan jumlah harga pokok bahan baku yang dipakai dalam bukti permintaan barang tersebut. Informasi mengenai harga satuan diperoleh dari kartu persediaan bahan baku yang bersangkutan. Bagian akuntansi kemudian mencatat pemakaian bahan baku tersebut ke dalam kartu persediaan dan menyerahkan bukti permintaan barang tersebut kepada pemegang jurnal umum (atau pemegang jurnal pemakaian bahan baku, jika perusahaan menggunakan jurnal khusus ini). Atas dasar bukti permintaan barang tersebut, pemegang jurnal umum (pemegang jurnal pemakaian bahan baku) mencatat pemakaian bahan baku ke dalam jurnal tersebut.
Nama
: Fian Metal Angga P.
NIM
: 2012020129
Kelas
: Manajemen Semester 4 B2
Referensi: Horngren, Charles Sinaga / Foster, George / Sinaga, Marinus. 2006. Akuntansi Biaya : Suatu Pendekatan Manajerial Jilid 1. Jakarta: Erlanggga Mulyadi. 2000. Akuntansi Biaya. Yogyakarta : Aditya Media Mursyidi. 2010. Akuntansi Biaya : Conventional Costing, Just In Time, Dan Activity-Based Costing. Bandung : Refika Aditama RA Supriyono. 1999. Akuntansi Biaya Buku 1. Yogyakarta: BPFE Supawi Pawenang. 2016. Modul Akuntansi Biaya. Surakarta: Uniba
27