BAN-PT
AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI
BUKU III PEDOMAN PENYUSUNAN PORTOFOLIO
BADAN AKREDITASI NASIONAL PERGURUAN TINGGI JAKARTA 2008
DAFTAR ISI halaman DAFTAR ISI ..................................................................................................................i BAB I. PENDAHULUAN............................................................................................1 BAB II. PRINSIP DASAR PENYUSUNAN PORTOFOLIO DAN STANDAR AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI.............................................2 A. Prinsip Dasar Penyusunan Portofolio............................................................2 B. Standar Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi ............................................3 BAB III. PENYUSUNAN PORTOFOLIO AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI...........................................................................................4 1. Tim penyusun portofolio................................................................................4 2. Berbagai aspek yang perlu diperhatikan dalam penyusunan Portofolio............................................................................................................4 3. Isi portofolio ......................................................................................................4 LAMPIRAN ..................................................................................................................6 FORMAT PORTOFOLIO AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI ...6 DAFTAR DAN DESKRIPSI TUGAS SETIAP ANGGOTGA TIM PENYUSUN PORTOFOLIO.........................................................................................................9 KATA PENGANTAR ................................................................................................10 RANGKUMAN EKSEKUTIF ...................................................................................11 KATA PENGANTAR …………………………………………………………..... .12 RANGKUMAN EKSEKUTIF……………………………………………………. ..12 DESKRIPSI STANDAR AKREDITASI ………………………………………... .12 LAMPIRAN ................................................................................................................18 Tabel Data Pendukung ......................................................................................18
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
i
BAB I PENDAHULUAN Akreditasi institusi perguruan tinggi adalah proses penilaian terhadap institusi secara keseluruhan untuk mengetahui komitmen institusi terhadap penyelenggaraan akademik dan manajemen institusi, yang didasarkan pada standar akreditasi yang telah ditetapkan. Akreditasi dilakukan oleh BAN-PT terhadap semua perguruan tinggi di Indonesia. Evaluasi terhadap mutu kinerja institusi perguruan tinggi dilakukan melalui asesmen terhadap portofolio akreditasi institusi perguruan tinggi oleh tim asesor yang terdiri atas berbagai keahlian terkait yang berpengalaman dan memahami hakekat penyelenggaraan perguruan tinggi, baik dalam bidang akademik maupun bidang manajemen. Portofolio adalah alat untuk mengumpulkan dan mengungkapkan data dan informasi yang digunakan untuk menilai kelayakan dan mutu institusi perguruan tinggi. Portofolio memiliki ciri-ciri yang diterangkan dalam BAB II. Semua perguruan tinggi diakreditasi secara berkala. Sesuai dengan siklus penjaminan mutu, maka kegiatan akreditasi dimulai dengan evaluasi-diri oleh institusi itu sendiri. Tim asesor melakukan asesmen terhadap portofolio yang disusun oleh institusi perguruan tinggi (asesmen kecukupan), dilanjutkan dengan asesmen lapang. Buku ini merupakan salah satu bagian dari perangkat instrumen akreditasi institusi perguruan tinggi yang menjelaskan isi dan cara menyusun portofolio tersebut. Format portofolio dilampirkan pada bagian akhir Buku III ini.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
1
BAB II PRINSIP DASAR PENYUSUNAN PORTOFOLIO DAN STANDAR AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI A. Prinsip Dasar Penyusunan Portofolio Penyusunan Portofolio Akreditasi Perguruan Tinggi (selanjutnya dalam naskah ini disebut Portofolio) dilakukan sesuai dengan konsep dan filsafat yang melandasi layanan akademik dan profesional perguruan tinggi, serta manajemen perguruan tinggi. Uraian di bawah ini menjelaskan apa, mengapa dan bagaimana menyusun portofolio tersebut. Portofolio adalah alat untuk mengumpulkan dan mengungkapkan data dan informasi yang digunakan oleh BAN-PT untuk menilai mutu dan kelayakan institusi perguruan tinggi. Penyusunan Portofolio memiliki ciri-ciri sebagai berikut. 1. Mencerminkan gambaran institusi secara komprehensif dan terintegrasi yang menggambarkan hasil analisis dan evaluasi yang dilakukan oleh perguruan tinggi yang bersangkutan. Paparannya perlu dilengkapi dengan tabel-tabel, gambar, grafik, atau cara penyajian lain yang memberikan gambaran tentang kondisi institusi sampai saat ini serta prospek dan kecenderungan-kecenderungan yang dianggap perlu untuk menunjukkan kapasitas dan atau kinerja institusi selama rentang waktu tertentu. Dalam melakukan analisis tersebut, institusi memiliki kebebasan untuk menggunakan metode analisis yang sesuai dengan keperluan. Data pendukung yang digunakan dalam analisis perlu disajikan dalam lampiran. 2. Menggunakan pendekatan analisis, asesmen, dan evaluasi yang bersifat kualitatif dan kuantitatif, mendalam (in-depth), komprehensif dan menyeluruh (holistik), dinamik sehingga tidak hanya merupakan potret sesaat. 3. Didasarkan pada prinsip-prinsip kejujuran, etika, nilai-nilai dan norma akademik serta mengungkapkan kesesuaian antara rencana kerja dan atau penyelenggaraan program institusi dengan visi dan misi institusi. 4. Mengungkapkan interaksi antara standar dan eleman penilaian dan keterkaitannya dengan misi dan tujuan institusi yang dicanangkan. Penyusunan portofolio oleh institusi perguruan tinggi dilakukan melalui tahaptahap berikut. 1. 2. 3. 4.
Mengumpulkan data dan informasi Menganalisis data dan informasi yang telah dikumpulkan Mendeskripsikan elemen penilaian dalam tujuh standar yang ditetapkan. Menyiapkan bukti pendukung sebagai lampiran portofolio, mengunakan tabel-tabel, gambar, grafik, atau cara penyajian lain yang memberikan gambaran tentang kondisi institusi sampai saat ini serta prospek dan kecenderungan-kecenderungan yang dianggap perlu untuk menunjukkan kapasitas dan atau kinerja institusi selama rentang waktu tertentu.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
2
5. Portofolio dan lampirannya dibundel dengan baik dan rapi, sedemikian shingga lembaran-lembaran portafolio mudah dilepas dan dikembalikan menjadi bundel semula, kemudian disampaikan kepada BAN-PT.
B. Standar Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi Standar akreditasi merupakan tolok ukur yang harus dipenuhi oleh institusi perguruan tinggi, yang digunakan untuk mengukur dan menetapkan mutu dan kelayakan institusi. Suatu standar akreditasi terdiri atas beberapa elemen penilaian (parameter/indikator kunci) yang dapat digunakan sebagai dasar untuk mengukur dan menetapkan mutu dan kelayakan kinerja perguruan tinggi yang bersangkutan. Standar akreditasi institusi perguruan tinggi terdiri atas tujuh buah, yaitu: Standar 1.
Visi dan Misi
Standar 2.
Tatapamong dan Kepemimpinan
Standar 3.
Kemahasiswaan dan Lulusan
Standar 4.
Sumberdaya Manusia
Standar 5.
Pendanaan, Sarana, dan Prasarana
Standar 6.
Pembelajaran, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Kerjasama
Standar 7.
Sistem Penjaminan Mutu dan Manajemen Informasi
Kerangka konseptual, deskripsi, dan elemen penilaian untuk setiap standar akreditasi institusi perguruan tinggi telah dijelaskan dalam BUKU II. Pada bagian akhir BUKU III ini dilampirkan format portofolio akreditasi institusi perguruan tinggi yang menjelaskan secara rinci hal-hal yang harus dideskripsikan, dianalisis, dan diberi makna yang integratif dalam Portofolio.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
3
BAB III PENYUSUNAN PORTOFOLIO AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI Portofolio akreditasi institusi perguruan tinggi disusun merujuk kepada AD/ART atau Statuta, RIP atau Renstra, program kerja, hasil evaluasi diri institusi perguruan tinggi, dan berbagai pedoman atau petunjuk yang digunakan dalam penyelenggaraan kegiatan akademik, dan non-akademik, serta manajemen perguruan tinggi, disertai analisis mengenai semua standar akrediasi. Portofolio disusun dengan memperhatikan hal-hal berikut:
1. Tim penyusun portofolio Portofolio disusun oleh suatu tim kerja yang terdiri atas personil perguruan tinggi yang memahami hakekat akreditasi institusi serta fungsi dan tugas institusi perguruan tinggi. Tim kerja dibentuk oleh pimpinan perguruan tinggi, yang terdiri atas unsur-unsur pimpinan, para pakar/dosen, mahasiswa, dan staf administrasi.
2. Berbagai aspek yang perlu diperhatikan dalam penyusunan Portofolio a. Tim penyusun Portofolio harus mengkaji dan memahami setiap standar dan elemen penilaian/parameter akreditasi sebelum mulai menyusun Portofolio. b. Setiap elemen penilaian/parameter dijelaskan dalam bentuk deskripsi dan analisis yang cermat dan sesuai dengan keadaan sebenarnya. c. Deskripsi dan analisis elemen penilaian/parameter dibuat dalam konteks keseluruhan standar yang mencerminkan keadaan masa lalu, sekarang dan arah pengembangan pada masa yang akan datang sesuai dengan visi, misi, tujuan dan sasaran institusi. d. Pada akhir rumusan setiap standar, dilakukan analisis dan evaluasi mengenai butir-butir parameter standar tersebut. e. Data bahan pendukung Portofolio dilampirkan dalam bentuk tabel, rekapitulasi, dan atau bagan. Evidensi lain yang mendkung isi portofolio dan tidak mungkin dilampirkan bersama portofolio disiapkan untuk disajikan pada saat asesmen lapang. f. Rangkuman hasil analisis semua standar dan rancangan perbaikan di masa depan disusun dalam bagian tersendiri dalam portofolio. g. Delapan kopi hard copy/print-out portofolio dan lampiran bahan pendukungnya, serta satu soft copy yang berisi dokumen-dokumen tersebut disampaikan kepada BAN-PT.
3. Isi portofolio Portofolio berisi penjelasan dan analisis tentang ketujuh standar beserta elemen penilaian/parameternya, yaitu: A. Jati diri institusi perguruan tinggi B. Deskripsi dan analisis mengenai tujuh standar dan butir-butir elemen penilaian/parameternya yaitu: BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
4
1.
Visi dan Misi Perguruan Tinggi
2.
Tatapamong dan Kepemimpinan
3.
Kemahasiswaan dan Lulusan
4.
Sumberdaya Manusia
5.
Pendanaan, Sarana, dan Prasarana
6.
Pembelajaran, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Kerjasama
7.
Sistem Penjaminan Mutu dan Manajemen Informasi
C. Lampiran
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
5
LAMPIRAN FORMAT PORTOFOLIO AKREDITASI INSTITUSI PERGURUAN TINGGI
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
6
LAMBANG PERGURUAN TINGGI
PORTOFOLIO INSTITUSI (UNIVERSITAS/INSTITUT/ SEKOLAH TINGGI/POLITEKNIK/AKADEMI) [NAMA PERGURUAN TINGGI]
KOTA KEDUDUKAN PERGURUAN TINGGI TAHUN …..
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
7
JATI DIRI PERGURUAN TINGGI
PERGURUAN TINGGI
: (tuliskan nama perguruan tinggi: universitas/institut/sekolah tinggi/politeknik/akademi)
ALAMAT
:
STATUS PERGURUAN TINGGI
: negeri, kedinasan, swasta
(tuliskan alamat lengkap perguruan tinggi, termasuk telpon, fax, e-mail dan website)
NOMOR DAN TANGGAL SK PENDIRIAN : (tuliskan nomor dan tanggal SK) PEJABAT PENANDA TANGAN SK
: (tuliskan kedudukan dan nama pejabat yang menanda tangani SK Pendirian)
TAHUN PERTAMA KALI MENERIMA MAHASISWA : (sebutkan tahun untuk pertama kali perguruan tinggi menerima mahasiswa)
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
8
DAFTAR DAN DESKRIPSI TUGAS SETIAP ANGGOTGA TIM PENYUSUN PORTOFOLIO
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
9
KATA PENGANTAR
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
10
RANGKUMAN EKSEKUTIF
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
11
DAFTAR ISI halaman TIM PENYUSUN PORTOFOLIO DAN DESKRIPSI TUGASNYA …………. KATA PENGANTAR …………………………………………………………..... RANGKUMAN EKSEKUTIF……………………………………………………. DESKRIPSI STANDAR AKREDITASI ………………………………………... Standar 1. Standar 2. Standar 3. Standar 4. Standar 5. Standar 6. Standar 7.
Vidi dan Misi ....………………………………………....... Tatapamong dan Kepemimpinan .…………………….... Kemahasiswaan dan Lulusan …………………………... Sumberdaya Manusia ...………………………................ Pendanaan, Sarana, dan Prasarana .…………………... Pembelajaran, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Kerjasama .......................................... Sistem Penjaminan Mutu dan Manajemen Informasi .…
Berikan penjelasan dan atau paparan berdasarkan analisis dan evaluasi mengenai butir-butir pada setiap standar sebagaimana dikemukakan di bawah ini. Selajutnya lakukan analisis antara aspek-aspek di dalam setiap standar, dan analisis antar standar akreditasi itu. Hasil analisis tersebut digunakan memberikan gambaran tentang kondisi institusi sampai saat ini serta prospek dan kecenderungan-kecenderungan yang dianggap perlu untuk menunjukkan kapasitas dan atau kinerja institusi selama rentang waktu tertentu, dan untuk menyusun strategi serta rancangan perkembangan dalam rangka perbaikan mutu institusi secara berkelanjutan. Dalam melakukan analisis tersebut, institusi bebas untuk menggunakan metode analisis yang sesuai dengan keperluan. Data pendukung yang digunakan dalam analisis disajikan dalam lampiran.
Standar 1. Visi dan Misi (1) Visi dikembangkan berdasarkan kaidah-kaidah ilmiah yang baik melibatkan seluruh pemangku kepentingan (2) Pengembangan visi dan misi perguruan tinggi melalui mekanisme yang akuntabel (3) Perguruan tinggi memiliki instrumen dan kelengkapan mekanisme kontrol atas keterwujudan visi, keterlaksanaan misi dan ketercapaian tujuan melalui strategi-strategi yang dikembangkan (4) Perguruan tinggi menetapkan tonggak-tonggak capaian (milestones) tujuan dalam rencana strategis BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
12
(5) (6)
Sosialisasi visi dan misi perguruan tinggi dilaksanakan secara berkala kepada pemangku kepentingan Visi dan misi perguruan tinggi dijadikan rambu-rambu, panduan dan pedoman bagi semua pemangku kepentingan internal serta dijadikan acuan untuk mengembangkan Renstra, keterwujutan visi, keterlak-sanaan misi, ketercapaian tujuan melalui strategi-strategi yang dikembangkan
Standar 2. Tatapamong dan Kepemimpinan (1) Perguruan tinggi memiliki tatapamong yang memungkinkan terlaksananya secara kosisten prinsip-prinsip tatapamong, terutama yang terkait dengan pelaku tatapamong (aktor) dan sistem ketatapamongan yang baik (kelembagaan, instrumen, perangkat pendukung, kebijakan dan peraturan, serta kode etik). (2) Struktur organisasi yang lengkap dan efektif sesuai dengan kebutuhan penyelenggaraan dan pengembangan pergurun tinggi yang bermutu (3) Karakteristik kepemimpinan yang efektif (4) Partisipasi pemangku kepentingan dlm. menyusun Renstra (5) Sosialisasi Renstra secara efektif dan intensif (6) Pelaksanaan Renstra dalam bentuk program yang terintegrasi (7) Prosedur perencanaan dan implementasi kebijakan perguruan tinggi (8) Program peningkatan kompetensi manajerial untuk menjamin proses pengelolaan yang efektif dan efisien di setiap unit (9) Diseminasi hasil kerja perguruan tinggi sebagai akuntabilitas publik (10) Sistem audit internal yang efektif, menggunakan kriteria dan instrumen untuk mengukur kinerja setiap unit Standar 3. Kemahasiswaan dan Lulusan (1) Sistem penerimaan mahasiswa baru disusun secara lengkap, dan dilaksanakan secara konsisten (2) Sistem penerimaan mahasiswa baru mampu menjamin mutu, ekuitas, aksesibilitas secara efektif (3) Pedoman seleksi calon mahasiswa baru disusun secara lengkap (4) Sistem untuk memberikan peluang dan menerima mahasiswa dari golongan tidak mampu dan cacat fisik (5) Penerapan prinsip-prinsip kesamaan hak. (6) Penerapan prinsip pemerataan daerah asal mahasiswa (7) Akses dan layanan kepada mahasiswa untuk membina dan mengembangkan penalaran, minat dan bakat, kesejahteraan, bimbingan karir. (8) Pemanfaatan unit-unit layanan yang disediakan oleh perguruan tinggi secara efektif. BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
13
(9) (10) (11) (12) (13) (14) (15) (16) (17) (18) (19) (20) (21) (22)
Peningkatan partisipasi mahasiswa dalam kegiatan ilmiah dan dalam bidang minat dan bakat pada tingkat lokal/ nasional/ internasional. Peningkatan prestasi mahasiswa dalam kegiatan ilmiah dan dalam bidang minat dan bakat pada tingkat lokal/ nasional/ internasional. Pemilikan kode etik mahasiswa Sosialisasi kode etik mahasiswa Penerapan kode etik mahasiswa dan hasilnya Pemilikan instrumen survei kepuasan mahasiswa terhadap layanan kemahasiswaan Pelaksanaan survei kepuasan mahasiswa terhadap layanan kegiatan kemahasiswaan Pemilikan sistem evaluasi untuk mencapai angka efisiensi edukasi yang efektif Pemilikan sistem evaluasi lulusan secara efektif Pemilikan dokumentasi hasil pelacakan dan evaluasi lulusan secara periodik. Pemilikan mekanisme yang menjamin evaluasi hasil pelacakan lulusan digunakan sebagai umpan balik bagi institusi dalam menentukan kebijakan akademik Pemilikan program layanan bimbingan karir dan informasi kerja bagi mahasiswa dan lulusan Sosialisasi program layanan bimbingan karir dan informasi kerja bagi mahasiswa dan lulusan Pelaksanaan program layanan bimbingan karir dan informasi kerja bagi mahasiswa dan lulusan, serta hasilnya
Sumber 4. Sumberdaya Manusia (1) Pemilikan sistem pengelolaan sumberdaya manusia yang lengkap (2) Rasio dosen tetap dan mahasiswa (3) Dosen tetap berpendidikan minimal magister (4) Dosen tetap bergelar doktor untuk universitas, institut dan sekolah tinggi, sedangkan untuk politeknik dan akademi, dosen tetap bersertifikasi keahlian sesuai bidangnya. (5) Untuk universitas, institut dan sekolah tinggi, jumlah guru besar tetap, sedangkan untuk politeknik dan akademi, jumlah lektor kepala (6) Pelaksanaan survei kepuasan dosen, pustakawan, laboran, teknisi, tenaga administrasi, dan tenaga pendukung terhadap sistem pengelolaan sumberdaya manusia (7) Kepemilikan instrumen survei kepuasan dosen, pustakawan, laboran, teknisi, tenaga administrasi, dan tenaga pendukung terhadap sistem pengelolaan sumberdaya manusia (8) Pemanfaatan hasil survei kepuasan dosen, pustakawan, laboran, teknisi, tenaga administrasi, dan tenaga pendukung terhadap sistem pengelolaan sumberdaya manusia (9) Kepemilikan sertifikat kompetensi bagi teknisi, laboran, analis, dan pustakawan BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
14
Standar 5. Pembelajaran, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Kerjasama (1) Kepemilikan dokumen kebijakan tentang pengembangan kurikulum yang lengkap (2) Komitmen pengalokasian dana dan sumberdaya manusia untuk pengembangan kurikulum program studi (3) Monitoring dan evaluasi pengembangan kurikulum program studi (4) Kepemilikan unit pengkajian dan pengembangan sistem dan mutu pembelajaran mendorong mahasiswa untuk berfikir kritis, bereksplorasi, berekpresi, bereksperimen dengan memanfaatkan aneka sumber yang hasilnya dimanfaatkan oleh institusi. (5) Pedoman pelaksanaan tridharma perguruan tinggi yang digunakan sebagai acuan bagi perencanaan dan pelaksanaan program tridharma unit dibawahnya, menjamin keselarasan visi dan misi perguruan tinggi dengan program pencapaiannya.. (6) Sistem pembelajaran yang menjamin mutu penyelenggaraan proses pembelajaran yang baik dicerminkan dari adanya evaluasi mahasiswa terhadap proses pembelajaran diberlakukan secara berkala dan hasilnya ditindaklanjuti. (7) Sistem pengembangan suasana akademik yang kondusif bagi pebelajar untuk meraih prestasi akademik yang maksimal (8) Pemilikan pedoman pengelolaan penelitian yang lengkap, dan dikembangkan serta dipublikasikan oleh institusi (9) Pemilikan pedoman pengelolaan pengabdian kepada masyarakat yang lengkap, dan dikembangkan serta dipublikasikan oleh institusi (10) Penyelenggaraan penelitian tentang tatapamong, kepemimpinan, kendali mutu dan kepuasan pemangku kepentingan (11) Penyelenggaraan penelitian kerjasama dosen dan mehesiswa serta pihak lain yang relevan (12) Dipublikasikan dalam jurnal yang memiliki reputasi dan prosiding ilmiah internasional (13) Dipublikasikan dalam jurnal dan prosiding ilmiah nasional terakreditasi (14) Pengabdian kepada masyarakat yang terkait dengan penelitian (15) Perguruan tinggi memacu dosen untuk melakukan pengabdian kepada masyarakat. (16) Penghargaan karya inovatif dosen dan/ mahasiswa dalam 5 tahun terakhir (17) Jumlah dosen yang menulis buku ajar yang diterbitkan selama 5 tahun terakhir (18) Perguruanlemba tinggi memfasilitasi agar karya-karya ilmiah dosen memperoleh paten/hak cipta (19) Kerjasama dengan berbagai lembaga BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
15
(20) Monitoring dan evaluasi pelaksanaan dan hasil kerjasama secara berkala (21) Manfaat dan kepuasan mitra kerjasama Standar 6. Pendanaan, Sarana, dan Prasarana (1) Pemilikan laporan audit keuangan yang transparan dan dapat di akses oleh semua pemangku kepentingan (2) Perbandingan alokasi dana pengembangan akademik dibanding dana untuk aspek lain digunakan sebagai patokan untuk efisiensi dan efektivitas pemanfaat-an dana institusi (3) Sistem monitoring dan evaluasi pendanaan internal untuk pemanfaatan dana yang lebih efektif. transparan dan memenuhi aturan keuangan yang berlaku (4) Mekanisme penetapan biaya pendidikan mahasiswa dengan mengikut sertakan semua pemangku kepentingan termasuk perwakilan mahasiswa. (5) Pemerolehan dana dari luar institusi merupakan upaya untuk mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam peningkatan mutu pendidikan tinggi di Indonesia. (6) Pemilikan sistem informasi yang terintegrasi untuk pengelolaan sarana dan prasarana yang transparan, akurat dan cepat (7) Pemilikan kebijakan tentang keamanan dan keselamatan penggunaan sarana dan prasarana (8) Pemilikan dokumen yang sah tentang kepemilikan dan penggunaan menggunaan sarana dan prasarana (9) Penyediaan sarana dan prasarana pembelajaran tingkat terpusat untuk mendukung interaksi akademik antara mahasiswa, dosen, pakar, dan nara sumber lainnya dalam kegiatan-kegiatan pembelajaran Standar 7. Sistem Penjaminana Mutu dan Manajemen Informasi (1) Kepemilikan blue print yang jelas tentang pengembangan, pengelolaan dan pemanfaatan sistem informasi yang lengkap (2) Kepemilikan sistem pendukung pengambilan keputusan (decisison support system) yang lengkap, efektif, dan obyektif. (3) Sistem informasi yang dimiliki berupa basis data dan informasi yang minimal mencakup keuangan perguruan tinggi, aset, sarana dan prasarana, administrasi akademik, profil mahasiswa dan lulusan, dosen dan tenaga pendukung (4) Perguruan tinggi memiliki sistem informasi yang dimanfaatkan untuk komunikasi internal dan eksternal kampus serta akses bagi mahasiswa dan dosen terhadap sumber-sumber informasi ilmiah (5) Perguruan tinggi memiliki kapasitas internet dengan rasio bandwidth per mahasiswa yang memadai. (6) Keberadaan Manual Mutu (7) Implementasi penjaminan mutu. BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
16
(8) (9) (10) (11) (12) (13) (14) (15)
Monitoring dan evaluasi hasil penjaminan mutu minimal di bidang pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, aset, sarana prasarana, keuangan, manajemen. Rasio calon mahasiswa yang melamar dibanding calon mahasiswa yang diterima Daya tarik perguruan tinggi secara nasional, berupa penyebaran mahasiswa yg berasal dari berbagai provinsi Sistem perekaman data dan informasi yang efisien dan efektif Komitmen penyediaan dana untuk menjamin mutu internal dan akdreditasi Pedoman pembukaan dan penutupan program studi yang diterbitkan oleh perguruan tinggi Data dan informasi mutakhir tentang peringkat dan masa berlaku akreditasi program studi Prosentase program studi dengan peringkat akreditasi "A"
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
17
LAMPIRAN Tabel Data Pendukung STANDAR 3 (Kemahasiswaan dan Lulusan) Tabel 3.1. Jumlah Calon Mahasiswa yang Mendaftar, Daya Tampung, Jumlah Mahasiswa yang Diterima dan Jumlah Mahasiswa Baru (siapkan maingmasing untuk Program Sarjana, Program Magister, Program Doktor, Diploma Satu, Diploma Dua, Diploma Tuga, Diploma Empat, Spesiapis Satu, Spesialis Dua yang ada) Tahun Akademik
Jumlah Calon Mahasiswa Mendaftar
Daya Tampung
Jumlah Mahasiswa Diterima
Jumlah Mahasiswa Baru
TS-4 TS-3 TS-2 TS-1 TS Catatan: TS = tahun akademik adalah tahun terakhir dari saat penyusunan portofolio (bukan tahun saat portofolio disusun)
Tabel 3.2. Jumlah Mahasiswa pada Berbagai Program Pendidikan, dalam Tiga Tahun Terakhir No (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Program Pendidikan (2) Sarjana Magister Doktor Profesi (dokter, akuntan, dll) Spesialis Satu Spesialis Dua Diploma Empat Diploma Tiga Diploma Dua Diploma Satu
TS-2 (3)
Jumlah Mahasiswa TS-1 (4)
TS (5)
Jumlah
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
18
Tabel 3.3. Partisipasi dan Prestasi Mahasiswa Dalam Kegiatan Pekan Ilmiah Mahasiswa dan Kegiatan Inovatif-Produktif lainnnya Tingkat Nasional dan Internasional, dalam Tiga Tahun Terakhir No
Jenis Kegiatan
Berpartisipasi/tidak berpartisipasi(1)
(1)
(2)
(3)
1
Pekan Ilmiah Mahasiswa Tingkat Nasional (PIMNAS)
2
Lomba Karya Inovatif Mahasiswa (LKIM) DIKTI
3
Lomba Karya Tulis Mahasiswa (LKTM)
4
Kegiatan ilmiah tingkat internasional (sebutkan nama dan tempatnya)
Tingkat Kejuaraan(2) Tahun TS-2 TS-1 TS (4) (5) (6)
dsb (1) Tulis Ya, jika berpartisipasi, dan Tidak jika tidak berpartisipasi (2) Catatan : Juara Umum, Juara 1, Juara 2, Juara 3, dst Sajikan pada saat asesmen lapang sertifikat atau tanda keikutsertaan dan tingkat kejuaraan yang dicapai.
Tabel 3.4. Partisipasi dan Prestasi Mahasiswa Dalam Bidang Minat dan Bakat Tingkat Nasional dan Internasional, dalam Tiga Tahun Terakhir
No
Jenis Kegiatan
Berpartisipasi/tidak berpartisipasi(1)
(1)
(2)
(3)
1
Olahraga (sebut jenis olahraga)
2
Seni (sebutkan jenis kesenian)
3
Lain-lain (sebutkan jenisnya)
Tingkat Kejuaraan(2) Tahun TS-2 TS-1 TS (4) (5) (6)
(1) Tulis Ya, jika berpartisipasi, dan Tidak jika tidak berpartisipasi (2) Catatan : Juara Umum, Juara 1, Juara 2, Juara 3, dst Sajikan pada saat asesmen lapang sertifikat atau tanda keikutsertaan dan tingkat kejuaraan yang dicapai.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
19
Tabel 3.5. Partisipasi Mahasiswa bersama Dosen dalam Berbagai Kegiatan Akademik di luar perkuliahan (rata-rata per tahun dalam tiga tahun terakhir) Jumlah yang Jumlah yang Jumlah No Jenis Kegiatan Mahasiswa Dosen Kegiatan Berpartisipasi Berpartisipasi (1) (2) (3) (4) (5) 1 Seminar, Lokakarya, Simposium intern Perguruan tinggi 2 Seminar, Lokakarya, Simposium Tingkat Nasional 3 Seminar, Lokakarya, Simposium Tingkat Internasional 4 Penelitian bersama dosen 5 Pengabdian kepada Masyarakat dsb Jumlah Tabel 3.6. Jumlah Mahasiswa Menurut Angkatan (tahun masuk) dan Jumlah Lulusan Setiap Angkatan (siapkan untuk setiap jenjang pendidikan yang ada) Tahun Masuk (1)
Jumlah Lulusan
Jumlah Mahasiswa dalam Tahun TS-8 (2)
TS-7 (3)
TS-6 (4)
TS-5 (5)
TS-4 (6)
TS-3 (7)
TS-2 (8)
TS-1 (9)
TS (10)
(11)
TS-8 TS-7
xxx
TS-6
xxx
xxx
TS-5
xxx
xxx
xxx
TS-4
xxx
xxx
xxx
xxx
TS-3
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
TS-2
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
TS-1
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
TS
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
xxx
Catatan: (1) Sajikan pada saat asesmen lapang daftar lulusan (SK Yudisium) yang menyebutkan nama, nomort induk mahasiswa, tahun masuk, tahun keluar, dan IPK lulusan, tidak termasuk mahasiswa pindahan.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
20
Tabel 3.7. IPK lulusan dan Lama Penyelesaian Studi (siapkan untuk setiap jenjang pendidikan yang ada) Tahun Akademik (1) TS-2 TS-1 TS
Persentase Lulusan dengan IPK
IPK lulusan(*) Minimum
Rata-rata
Maksimum
< 2,75
2,75 – 3,5
> 3,5
(2)
(3)
(4)
(5)
(6)
(7)
Lamanya Penyelesaian Studi Ratarata (bulan) (8)
Sajikan pada saat asesmen lapang sistem penilaian yang menjadi acuan TS adalah tahun akademik terakhir dari saat meyusun portofolio (bukan tahun saat penyusunan portofolio).
Tabel 3.8. Jumlah Lulusan setiap Jenjang Pendidikan dalam 3 Tahun Terakhir No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Jenjang Pendidikan
Jumlah Lulusan pada Tahun Akademik TS-2 TS-1 TS
Sarjana Magister Doktor Profesi (Dokter, akuntan, dsb) Spesialis Satu Spesialis Dua Diploma Empat Diploma Tiga Diploma Dua Diploma Satu Jumlah
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
21
STANDAR 4 (Sumberdaya Manusia) Tabel 4.1. Jumlah Dosen Tetap Menurut Pendidikan Tertinggi No. 1 2 3 4 5 6 7
Pendidikan Tertinggi(*) Sarjana dan yang setara Magister Profesi (M.M., M.B.A.) dan yang setara Magister Akademik (M.Sc., M.S., M.Si.) dan yang setara Doktor (Ph.D., D.Sc., D.Ed.) Spesialis Dua Spesialis Satu Diploma Empat Jumlah Semua
Jumlah
Dosen tetap : PNS pada PT, dosen Yayasan, dosen tetap PT (*) Sajikan pada saat asesmen lapang CV (termasuk mata kuliah yang diasuh/diajarkan, masa kerja, pengalaman penelitian dan keanggotaan dalam asosiasi/himpunan ilmiah/profesi) dosen tetap tersebut.
Tabel 4.2. Jumlah Dosen Tetap Menurut Jenjang Fungsional (Jabatan Akademik) No.
Jenjang Fungsional/Akademik
1
Asisten Ahli
2
Lektor
3
Lektor Kepala
4
Guru Besar
5
Guru Besar Emeritus Jumlah Semua
Jumlah
Tabel 4.3. Jumlah Dosen Tidak Tetap Menurut Pendidikan Tertinggi No. 1 2 3 4 5 6 7
Pendidikan Tertinggi(*) Sarjana dan yang setara Magister Profesi (MM, MBA) dan yang setara Magister Akademik (M.Sc., M.S., M.Si.) dan yang setara Doktor (Ph.D., D.Sc., D.Ed.) Spesialis Dua Spesialis Satu Diploma Empat Jumlah
Jumlah
(*) Sajikan pada saat asesmen lapang CV (termasuk pendidikan, mata kuliah yang diasuh/diajarkan, masa kerja, pengalaman penelitian dan keanggotaan dalam asosiasi/himpunan ilmiah/profesi) dosen tidak tetap tersebut.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
22
Tabel 4.4. Jumlah Tenaga Kependidikan No.
Jenis Tenaga Kependidikan
1
Administrasi
2
Tenaga perpustakaan
3
Laboran/Teknisi
4
Jumlah
Persentase yang bersertifikat bidang keahlian
Lain-lain (sebutkan jenisnya) Jumlah
Tabel 4.5. Pendidikan Tertinggi Tenaga Kependidikan No. 1 2 3 4 5 6 7 8
Pendidikan Tertinggi Sekolah Dasar/MI dan yang setara SMP/MTs dan yang setara SMA/MA dan yang setara SM Kejuruan/MA Kejuruan Diploma (Satu - Empat) Sarjana Magister Doktor Jumlah
Jumlah
Tabel 4.6 Jenis dan Jenjang Pendidikan Tenaga Perpustakaan No 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Jenis dan Jenjang Pendidikan
Jumlah Tenaga
Doktor Perpustakaan Magister Perpustakaan Sarjana Perpustakaan Diploma Tiga Perpustakaan Diploma Dua Perpustakaan Magister Non-perpustakaan Sarjana Non-perpustakaan Diploma Non-perpustakaan SMA/MA dan yang setara Jumlah semua
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
23
STANDAR 5 (Pendanaan, Sarana, dan Prasarana dan Saran) Tabel 5.1. Lokasi, Status, Penggunaan dan Luas Lahan No (1) 1 2 3 4 5 dst
Lokasi (Nama dan nomor jalan, Kota, Propinsi) (2)
Status(1) Penguasaan/ Kepemilikan (3)
Penggunaan(2)
Luas (m2/ha)
(4)
(5)
Luas seluruhnya (1)
Milik sendiri, sewa, pinjam = Kampus Utama, Komplek Akademik, Rumah Sakit, Kebun Percobaan, lapangan olah raga, dsb. Sajikan pada saat asesmen lapang fotokopi sertifikat tanah yang dikuasai. (2)
Tabel 5.2. Luas Bangunan (Kantor, ruang kelas, laboratorium, studio, dsb) No
Jenis Bangunan/ ruangan
Jumlah
Luas (m2)
Kondisi
(1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
(2) Perkantoran/adminsitrasi Ruang kuliah Ruang diskusi/ seminar/rapat Ruang kerja dosen Ruang laboratorium Studio Rumah kaca Rumah sakit Pusat kegiatan mahasiswa Gedung olah raga Gudang Lain-lain (sebutkan namanya) Luas seluruhnya
(3)
(4)
(5)
Status Penguasaan/ Kepemilikan (6)
Tabel 5.3. Peralatan kantor/adminsitrasi No (1) 1 2 3 4
Jenis peralatan (2)
Jumlah (3)
Kondisi umum
LCD OHP Komputer Lain-lain
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
24
Tabel 5. 4. Peralatan perkuliahan No (1) 1 2 3 4 5
Jenis peralatan (2)
Jumlah (3)
Kondisi umum
LCD Komputer OHP Papan tulis/white board Lain-lain
Tabel 5.5. Peralatan Utama Laboratorium, Studio, Bengkel, Kebun Percobaan No
Nama Laboratorium
Jenis Peralatan Utama (*)
(1) 1 2 3 4 5 6 7 8 dsb.
(2)
(3)
Jumlah Peralatan Utama (4)
Kondisi (5)
(*) Peralatan utama seperti Atomic Absorption Spectrometer, mikroskop elekron, mikroskop biasa, DNA analyzer, Centrifuge, dan sejenisnya. Tidak termasuk test tube, baker glass, gelas ukur, spatula, pipet dan sejenisnya.
Tabel 5.6. Gedung (ruang) Perpustakaan No (1) 1
Status (2) Perpustakaan pusat
2
Perpustakaan fakultas
3
Perpustakaan jurusan
4
Lain-lain
Jumlah
Luas (m2)
Kondisi
(3)
(4)
(5)
Jumlah seluruh
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
25
Daftar 5.7. Koleksi Bahan Pustaka No (1) 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
Jenis (2) Buku Jurnal ilmiah nasional Jurnal ilmiah luar negeri Jurnal ilmiah lokal CD-ROM Film Microfiche/Micro film Disertasi Tesis Skripsi Tugas Akhir
Jumlah judul (3)
Jumlah eksemplar (4)
Terbitan/publikasi terakhir (tahun)
Tabel 5.8. Sumber Dana Perguruan Tinggi No
Sumber Dana
(1) 1 2
(2)
Jumlah Dana (x 1000 rupiah) Tahun Anggaran TS-2 TS-1 TS (3) (4) (5)
3 4 Jumlah
Tabel 5.9. Alokasi Dana No
Alokasi Dana
(1) 1 2 3
(2)
4 5
Jumlah Dana (x 1000 Rp) Tahun Anggaran TS-2 TS-1 (3) (4)
TS (5)
Pengajaran Penelitian Pengabdian kepada Masyarakat Pengelolaan Pengembangan Jumlah
Catatan TS adalah tahun terakhir dari saat penyusunan portofolio (bukan tahun saat penyusunan portofolio.
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
26
STANDAR 6 (Pembelajaran, Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, dan Kerjasama) Tabel 6.1. Agenda Penelitian Perguruan Tinggi (lima tahun terakhir)
No (1) 1 2 3 4 5 6 dsb
Bidang Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (Ipteks)(*) (2)
Judul Payung Penelitian dan Jumlah Topik Penelitian
Kurun Waktu (Tahun)
(3)
(4)
(*) Bidang Ipteks sesuai dengan jurusan/departemen pada perguruan tinggi masing-masing
Tabel 6.2. Jumlah Hasil Penelitian dari Berbagai Sumber Dana (tiga tahun terakhir)
No (1) 1 2 3 dst
Bidang Ilmu Pengetahuan, Teknologin dan Seni (Ipteks)(*) (2)
Jumlah Hasil Penelitian dari Sumber Biaya Biaya Dari Biaya dari Biaya Luar Sendiri oleh PT Luar PT Negeri Dosen (3) (4) (4) (5)
Jumlah (*) Bidang Ipteks sesuai dengan jurusan/departemen pada perguruan tinggi masing-masing Sajikan pada saat asesmen lapang judul hasil penelitian berdasarkan sumber pembiayaan.
Tabel 6.3. Besarnya Biaya (Dana) Penelitian dari Berbagai Sumber (tiga tahun terakhir) Sumber Dana 1. Biaya Dari PT 2. Biaya dari Luar PT/DN 3. Biaya Luar Negeri Jumlah
Besarnya (juta rupiah)
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
27
Tabel 6.4. Pemanfaatan Hasil Penelitian (lima tahun terakhir)
No
Bidang Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (Ipteks)(*) (2)
Dimanfaatkan Oleh Siapa dan Apa Penggunaannya
Judul Penelitian
(1) (3) (4) 1 2 3 4 dst (*) Bidang Ipteks sesuai dengan jurusan/departemen pada perguruan tinggi masing-masing
Tabel 6.5. Publikasi Hasil Penelitian di dalam Jurnal Ilmiah Lokal, Nasional dan Internasional, dalam tiga tahun terakhir
No (1)
Bidang Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (*) (Ipteks) (2)
Jumlah Hasil Penelitian yang Diterbitkan dalam Jurnal Ilmiah Internasional
Nasional
Lokal
(3)
(4)
(5)
1 2 3 4 dst Jumlah Catatan: Sajikan pada saat asesmen lapang artikel dalam jurnal bersangkutan (*) Bidang Ipteks sesuai dengan jurusan/departemen pada perguruan tinggi masingmasing
Tabel 6.6. Buku dan Karya Inovasi Lainnya (tiga tahun terakhir)
No (1) 1 2 3 4 dsb
Bidang Ilmu Pengetahuan, Teknologi dan Seni (Ipteks)(*) (2)
Jumlah Buku(1) ditulis dosen yang Diterbitkan (3)
Jumlah Dosen yang menulis buku yang diterbitkan (4)
Jumlah(2) Paten
Jumlah Karya Inovatif Lainnya(3) (5)
Jumlah (*) Bidang Ipteks sesuai dengan jurusan/departemen pada perguruan tinggi masing-masing Catatan : (1) Sajikan pada saat asesmen lapangi daftar yang memuat nama penulis, judul, penerbit dan tahun terbit buku tersebut beserta contoh-contohnya. Catatan untuk BUKU; termasuk edisi-2 atau 3, 4, bukan cetak iulang, dan yang diedit (sebagai editor) (2) Sajikan pada saat asesmen lapang: Daftar nama/nomor paten tersebut beserta setifikat patennya. (3) Sajikan pada saat asesmen lapang: Daftar nama pencipta dan Karya Inovatifnya. (patung, disain bangunan, desain iklan, novel, sajak, puisi, dan sebagainya).
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
28
Tabel 6.7. Jenis Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat dari berbagai Sumber Pembiayaan (Tiga tahun terakhir)
No (1) 1 2 3 4 5
Jenis Pengabdian kepada Masyarakat (2) Pelatihan tenaga penyuluh Konsultansi Penerapan IPTEK untuk Industri/ Perusahaaan Penerapan IPTEK untuk masyarakata Pelatihan pengusaha kecil/besar
Jumlah Pengabdian kepada Masyarakat dari Sumber Biaya dari Luar Biaya Dari PT Biaya Luar Negeri PT (4) (4) (5)
dst Jumlah
Tabel 6.8. Besarnya Dana dan Sumber Dana Pengabdian Kepada Masyarakat (tiga tahun terakhir)
No (1) 1 2 3 4 5 6
Jenis Pengabdian kepada Masyarakat (2) Pelatihan tenaga penyuluh Konsultansi Penerapan Ipteks untuk Industri/Perusahaaan Penerapan Ipteks oleh pemerintah Penerapan Ipteks untuk masyarakat Pelatihan pengusaa kecil/besar
Besarnya Dana Pengabdian kepada Masyarakat (x 1000 Rp) dari Sumber Biaya Dari Biaya dari Luar Biaya Luar PT PT Negeri (3) (4) (5)
dsb Jumlah
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
29
Tabel 6.9. Dampak Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (tiga tahun terakhir) No (1) 1 2 3 dsb
Jenis Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (2)
Dampaknya Kepada Masyarakat, Program Pemerintah, Dunia Usaha/Industri (3)
Tabel 6.10. Keterlibatan Dosen dalam Pengabdian kepada Masyarakat (rata-rata per tahun dalam tiga tahun terakhir) No
Jenis Kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat
(1) 1 2 3 4 dsb
(2)
Jumlah Dosen yang terlibat (3)
Jumlah seluruh
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
30
STANDAR 7 Sistem Penjaminan Mutu dan Manajemen Informasi Tabel 7.1. Jumlah Terminal Komputer yang Disediakan oleh Perguruan Tinggi No Pengguna (1) (2) 1 Dosen 2 Mahasiswa 3 Manajemen Jumlah
Jumlah Terminal (3)
Tabel 7.2. Nama Program Studi dan Status serta Peringkat Akreditasi (siapkan untuk setiap program pendidikan (Sarjana, Magister, Doktor, Spesialis, dan Diploma yang ada) No
Nama Program Studi
Status dan Peringkat Akreditasi(*)
1 2 3 4 dst Jumlah Catatan: (*) 1. Jika belum diakreditasi tuliskan belum pada kotak yang relevan; jika telah diakreditasi tuliskan tahun dan peringkat akreditasi pada kotak yang relevan; Jika sedang dalam proses, tuliskan sedang dalam proses. 2. Sajikan pada saat asesmen lapang fotokopi sertifikat akreditasi
BAN-PT, Pedoman Penyusunan Portofolio Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi, 2008
31