PENDAHULUAN LANUD AUTO CONTEST merupakan kegiatan otomotif dalam rangka Memperingati HUT TNI AU Ke 70 dengan tujuan mempersatukan komunitas mobil yang ada di kota makassar dan memberikan penghargaan kepada peserta contest yang mengikuti event ini, Selain itu kami mengajak para pecinta otomotif dan modifikator, untuk berpartisipasi dalam event ini. TEMPAT DAN WAKTU Lokasi
: Pangkalan TNI AU LANUD Sultan Hasanuddin, Mandai Kab. Maros
Tanggal/ Hari
: Jumat – Sabtu, 22-23 APRIL 2016
PENDAFTARAN Pendaftaran dapat dilakukan Melalui : Denpasar Hotel (Reception), Jl. Boulevard No.1 Ruko Jasper Panakukang Makassar 085255555237 (Bhule) 08114481644 (Dadang) 081295365758 (Lukman) Transfer sesuai dengan kelas yang diikuti. Transfer ke Rek BCA 7890828251 a/n Muh.Nurul Qadar, Mohon Konfirmasi by phone setelah transfer. TEHNIKAL MEETING Tehnikal Meeting dan Pembagian Stiker Contest serta nomor urut peserta akan diadakan di Denpasar Hotel pada Tanggal 20 April 2016, Jam 14:00 Cotestan wajib mengikuti tehnikal meeting dan membawa bukti pembayaran, boleh diwakilkan anggota club. Apabila tidak mengikuti tehnikal meeting peserta dianggap telah mengerti segala prosedur event. LOADING Kontestan akan diberikan waktu untuk mendisplay kendaraannya pada 21 April 2016, Jam 19.00 pm. sampai Jam 02:00.am. kontestan yang terlambat akan diskualifikasi. DISPLAY Kontestan tidak diperkenakan untuk mendisplay kendaraannya yang bisa menghalangi/Menganggu mobil kontestan lainnya, Jika Panitia menemukan pelanggaran ini, maka kontestan akan di berikan kebijakan berupa waktu 30 menit untuk membenahi atau membongkar property displaynya. Bagi Car Club yang ingin mendisplay, Wakil Car Club Wajib memberikan gambar visual display pada panitia saat tehnikal meeting. PENJURIAN Contestan Wajib Hadir dan memaparkan/ Persentasi Hasil modifikasinya pada saat penjurian berlangsung, Contestan yang tidak berada di tempat pada saat penjurian berlansung akan dikenakan denda dengan pengurangan point 20.
1|Page
KOMPLAIN Kontestan yang merasa tidak puas dengan keputusan Juri dapat melakukan Komplain dengan mengisi Form Komplain (Dari Panitia) dan membayar uang registrasi Rp. 10.000.000 (Sepuluh Juta Rupiah) hanya untuk kategori KING dan NOMENEE.
CATEGORY DAN REGULASI MODIFIKASI CATEGORY A ( ROOKIE CLASS ) 01. Rookie Saloon - Modifikasi mobil saloon yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 02. Rookie Compact Car - Modifikasi mobil mini MPV yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 03. Rookie Hatchback - Modifikasi mobil Hatchback yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 04. Rookie SUV - Modifikasi mobil SUV yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 05. Rookie MPV - Modifikasi mobil MPV yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 06. Rookie City Car - Modifikasi mobil City Car yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 07. Rookie Sedan - Modifikasi mobil Sedan yang di nilai tanpa merusak struktur bawaan dari pabrik 08. Rookie Engine - Modifikasi mobil yang di modifikasi pada sector mesin, penilaian di ambil berdasarkan penambahan, bukan merusak struktur bawaan dari pabrik 09. Rookie Bodywork - Modifikasi mobil yang di modifikasi pada sector eksterior, penilaian di ambil berdasarkan penambahan, bukan merusak struktur bawaan dari pabrik 10. Rookie Interior - Modifikasi mobil yang di modifikasi pada sector interior, penilaian di ambil berdasarkan penambahan, bukan merusak struktur bawaan dari pabrik 11. Rookie Under Carriage - Modifikasi mobil yang di modifikasi pada sector kaki-kaki, penilaian di ambil berdasarkan penambahan, bukan merusak struktur bawaan dari pabrik 12. Rookie Audio Design - Modifikasi mobil yang di modifikasi pada sector desain audio, penilaian di ambil berdasarkan penambahan, bukan merusak struktur bawaan dari pabrik 13. King Of Rookie - Mobil dengan modifikasi terbaik di pameran. - Di hitung dari sector terbanyak. CATEGORY B ( JUNIOR CLASS ) 14. Junior Exterior - Repaint / cat ulang ( tidak boleh perubahan body standar) - Tidak boleh melakukan wide body (Boleh melipat fender) - diperbolehkan warping 1 warna - tidak boleh penambahan yang sifat custom dan merusak body standar ( emblem boleh diganti) 15. Junior Interior - Tidak boleh ada perubahan di plafond dan pilar
2|Page
16.
17.
18.
19.
- Tidak boleh ada Penambahan accessories yang bersifat merusak standar mobil - Diperbolehkan penambahan karpet dasar. Junior Engine - Tidak boleh penambahan accessories yang bersifat merusak standar pabrikan mobil ( bersifat custom)( hanya accessories non performa) - Tidak boleh mengganti header ( hanya muffler belakang, cat back system) Junior Undercarriage - Tidak boleh lebih dari 3 inch dari ukuran velg standar mobil - Tidak boleh menggunakan air suspension ( max coil over) - Tidak boleh menambahkan part custom Junior Audio - Tidak boleh menggunakan lebih dari 2 sub - Tidak boleh mengunakan lebih dari 2 power - Tidak boleh menggunakan 3 way speaker - Tidak boleh merusak pilar standar - Ban cadangan harus tetap pada posisinya - Kosmetik audio tidak boleh melebihi kaca belakang. King Of Junior - Mobil dengan modifikasi terbaik di pameran. - Di hitung dari sector terbanyak.
CATEGORY C (DRIVE) 20. Tombrider - Mobil modifikasi yang dimiliki wanita, sesuai dengan nama yang tercantum dalam pendaftaran, SIM dan STNK. - Peserta wajib mempresentasikan modifikasi mobilnya kepada Dewan Juri secara detail. 21. Mr. Innovation - Mobil modifikasi dengan ide inovasi orisinil yang terbaik dan belum pernah ditampilkan pada event sejenis. 22. Best Driver’s Attitude: - Peserta dengan attitude terbaik (presentasi jelas dan singkat, mematuhi peraturan yang berlaku, bersikap baik, dll). 23. Car & Model Award - Mobil modifikasi dengan SPG terbaik dan terbanyak selama event berlangsung. 24. The Showstopper - Mobil modifikasi dengan atraksi dan atribut pendukung yang paling banyak menarik perhatian pengunjung. 25. Best Car People’s Choice - Mobil modifikasi pilihan pengunjung dengan suara terbanyak. 26. Editor’s Choice - Mobil modifikasi terbaik pilihan modifplus atau rekanan modifplus. CATEGORY D (Interior) 27. Best Extreme Interior Perubahan Interior mobil yang sebagian besar partnya menggunakan part custom (buatan sendiri), kalaupun menggunakan part orisinal atau branded, telah mengalami customisasi yang disesuaikan dengan tema modifikasi keseluruhan. Jenis ubahan terutama mengarah pada kategori extreme 28. Best Racing Interior Penilaian mobil yang dianggap mempunyai modifikasi berdasarkan penampilan interior mobil yang bernuansa racing. Point tertinggi akan diberikan kepada mobil yang mempunyai variabel ubahan dan penggunaan part racing terlengkap, serta berfungsi dengan baik, dan sesuai dengan tema aliran balap yang dianut. 29. Best Street Racing Interior Penilaian mobil dimana modifikasi Interior mengaju pada aliran Street Racing terbaik . Point tertinggi akan diberikan kepada mobil
3|Page
yang mempunyai variabel ubahan dan penggunaan parts terlengkap, serta berfungsi dengan baik, dan sesuai dengan tema aliran yang dianut. 30. Best Elegant Interior Penilaian mobil yang mempunyai modifikasi interior bernuansa elegant terbaik. CATEGORY E ( Exterior Body kit) 31. Best Racing Bodykit Mobil dengan penggunaan bodykit bertema racing terbaik. Penilaian terutama pada tingkat kesulitan pembentukan, finishing, pemilihan material, kerapian instalasi pada bodi mobil, aplikasi yang sesuai dengan fungsinya, dan sesuai dengan tema modifikasi mobil secara keseluruhan. 32. Best Street Racing Bodykit Penilaian mobil dimana modifikasi bodykit mengaju pada aliran Street Racing terbaik . Point tertinggi akan diberikan kepada mobil yang mempunyai variabel ubahan dan penggunaan parts terlengkap, serta berfungsi dengan baik, dan sesuai dengan tema aliran yang dianut. 33. Best Elegant Bodykit Mobil dengan penggunaan bodykit bertema elegant terbaik (full bemper set). Penilaian terutama pada tingkat kesulitan pembentukan, finishing dan kerapian instalasi pada body dan sesuai dengan tema modifikasi mobil keseluruhan (penggunaan part/accesoris yang benuansa racing tidak diperbolehkan). 34. Best Extreme Bodykit Mobil dengan penggunaan bodykit bertema extreme terbaik (full bemper set). Penilaian terutama pada tingkat kesulitan pembentukan, finishing, pemilihan material, kerapian instalasi pada body mobil dan sesuai dengan tema modifikasi mobil secara keseluruhan. CATEGORY F (Kaki-kaki) 35. Glow in the Dark - Velg dengan warna chrome paling dominan dan terpasang di mobil warna gelap, diutamakan warna hitam. 36. The Biggest Wheels -Velg Ring terbesar diacara pameran 37. The Widest Wheels -Velg terlebar diacara pameran 38. The Best Custom Wheels -Velg custom terbaik di pameran 39. The Most Expensive Wheels -Velg dengan harga termahal diacara pameran CATEGORY G ( Body Art) 40. Best Cutting Sticker - Cutting sticker yang paling banyak, paling kreatif dengan pengerjaan finishing terbaik dan ornament terkecil dan tersulit yang sifatnya berseni (ukiran, pecahan gambar dsb). 3 variabel tersebut terpenuhi. - Cutting sticker tidak boleh dicampur dengan air-brush. - Pelapisan sticker yang hanya melapisi satu body mobil tidak dihitung dalam kategori ini. (Wrapping akan di nilai berbeda, tidak digabung) 41. Best Wrapping Sticker - Sticker yang membungkus body Paling rapi di acara pameran, (Cutting Sticker akan di nilai berbeda, tidak digabung) 42. Best Design body art Penilaian Design gambar/abstrak terbaik, Ide, orsinilitas dan creativitas pada body, hanya untuk sticker atau airbrush. 43. Best Paint - Aplikasi cat terbaik dan menyeluruh dengan kreatifitas, inovasi dan finishing terbaik, tanpa cutting sticker. 44. Best Perfect and Detail Paint - Aplikasi finishing terbaik, tanpa cacat dan tanpa cutting sticker.
4|Page
45. The Killer Colour - Penggunaan cat custom dengan kreatifitas, inovasi, detail dan finishing terbaik, tanpa penambahan air brush dan cutting sticker. 46. Best Air brush - Aplikasi air brush yang terbanyak/menyeluruh dengan kreatifitas, inovasi dan finishing terbaik, tanpa cutting sticker. 47. Best Body Conversion - Perubahan body total, paling berani, kreatif dan inovatif. - Modifikasi tidak menampilkan bentuk pabrikan. 48. Motorized Master - Penggunaan sistem motorized terbanyak dan terbaik. - Berfungsi pada saat penjurian. CATEGORY H (BEST STYLE OF CAR TROPHIES) 49. Too Damn Low Sedan - Penilaian dihitung dari pengukuran chasis ke ground (tidak menyentuh). - Tidak diperkenankan memakai air-suspension dan coilover. - Chasis mobil adalah asli bawaan pabrik bukan tambahan. - Tidak boleh direndahkan di dalam area pameran yang dimulai dari pintu loading. - Tekanan angin ban normal 30 psi. - Mobil wajib SEDAN 50. Too Damn Low Non Sedan - Penilaian dihitung dari pengukuran chasis ke ground (tidak menyentuh). - Tidak diperkenankan memakai air-suspension dan coilover. - Chasis mobil adalah asli bawaan pabrik bukan tambahan. - Tidak boleh direndahkan di dalam area pameran yang dimulai dari pintu loading. - Tekanan angin ban normal 30 psi. - Mobil selain sedan(kijang,jazz,yaris dll) 51. Road Scrapper - Penilaian bodykit dihitung dari keseluruhan bodykit sampai ke ground. - Tidak diperkenankan memakai air suspension, - Bodykit tidak boleh dipasang dan dibongkar di area pameran yang dimulai dari pintu loading. - Tekanan angin ban normal 30 psi. 52. Best Safety Car Mobil yang modifikasinya disesuaikan dengan konsep dan kebutuhan SAFETY CAR di semua variable modifikasinya 53. Best Touring - Modifikasi yang mengacu pada konsep mobil balap touring dengan aksesoris balap terlengkap. - Khusus mobil saloon. 54. Best Street Racing - Modifikasi yang mengacu pada konsep mobil Fast Furious. - Kursi penumpang pilar B wajib ada dan terpasang. 55. Best Rally - Modifikasi yang mengacu pada konsep mobil rally. 56. Best Elegant - Mobil modifikasi bernuansa elegan terbaik serta terlengkap dan tidak melenceng dari suasana kemewahan. 57. Best Retro - Mobil dengan tahun pembuatan 1976 – 1990 dengan modifikasi terlengkap, detail dan finishing terbaik. 58. Best Drag - Modifikasi yang mengacu pada konsep mobil drag race terlengkap, terbanyak dan terapih. 59. Best Hella Flush - Aplikasi Velg terbesar dengan offset terkecil - Tidak boleh mengaplikasikan over fender/wide body kecuali natural roll up/body - Dicari jarak (cm) paling minimum antara bibir fender ke bibir velg
5|Page
60. The Illuminator - Mobil modifikasi dengan konsep pencahayaan terbaik, terlengkap, terbanyak dan rapih. CATEGORY I THEMATIC 61. Best Cartoon Character Modifikasi berdasarkan tokoh cartoon (animasi 2D atau 3D bukan anime) yang terkosep dari interior dan exterior 62. Best Super Hero Character Modifikasi berdasarkan tokoh fiksi yang kekuatannya melebihi dari kekuatan manusia biasa (bukan animasi 2D atau 3D) yang terkosep dari interior dan exterior 63. Best Anime Character Modifikasi berdasarkan tokoh cartoon dari jepang yang terkosep dari interior dan exterior 64. Animal Lovers Penghargaan diberikan kepada kontestan bertema Kecintaan dan peduli tentang hewan tertentu, yang terkonsep dari ekterior dan interior 65. Best Indonesian Culture Mobil yang dimodifikasi dengan tema budaya asli Indonesia yang kental, baik eksterior maupun interior. Penggunaan bahan-bahan dan/atau desain-desain tradisional asli Indonesia, seperti pola batik, pola ukiran kayu dan perak, tokoh pewayangan, dll 66. Hottest Car Display - Mobil dengan konsep display terbaik. - Peserta diprioritaskan tidak berasal club/komunitas 67. Best Lanud Thematic Modifikasi berdasarkan tema baik cutting sticker atau air brush di utamakan exterior *Category Thematic: besaran point akan ditentukan berdasarkan kesesuaian tema display mobil, kostum penyaji (bisa berupa kostum spg), dan segala kegiatan yang disajikan bersangkutan dengan tema mobil, dijumlahkan dengan point tema modifikasi eksterior, body art, disain estetika audio dan interior. (penentuan pemenang dilakukan oleh pihak panitia dan team juri modifikasi).
CATEGORY J (CAR AUDIO TROPHIES) 68. Knock-Out Install - Mobil dengan konsep audio paling ekstrim dan detail. 69. Hottest ICE (In Car Entertainment) - Penggunaan ICE terbanyak yang paling inovatif dan kreatif, disertai kerapihan instalasi. Semua perangkat berfungsi dengan baik. 70. Cinema On Wheels - Modifikasi audio yang mengaplikasikan monitor terbanyak dan harus berfungsi/aktif pada saat penjurian dilakukan. 71. The Biggest Screen - Modifikasi yang mengaplikasikan Layar terbesar dan harus berfungsi/aktif pada saat penjurian dilakukan. 72. Best Audio Design Cabin - Modifikasi yang di nilai berdasarkan dari desain audio terbaik di dalam kabin kendaraan 73. Best Audio Design Non Cabin - Modifikasi yang di nilai berdasarkan dari desain audio terbaik di dalam bagasi 74. Best Acrylic Audio Design Penilaian pada design audio terbaik , terunik dengan material acrylic paling baik sehingga bisa menghasilkan suara audio yang maksimal 75. The Best Fiber Audio Design Penilaian pada design audio terbaik , terunik dengan material fiber paling baik sehingga bisa menghasilkan suara audio yang maksima 76. Best Leather/Vinyl Audio Design Penilaian desain audio dengan material penggabungan antara bahan vinyl, leather atau suede yang paling baik. CATEGORY K (BEST TYPE OF CAR TROPHIES) 77. The Most Expensive Cars - Mobil dengan harga termahal di dalam event.
6|Page
78. Best Saloon - Mobil type sedan premium class (4 pintu) dengan dengan kapasitas mesin di atas 2500cc dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 79. Best Hatchback - Mobil type hatchback dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 80. Best Coupe - Mobil type coupe dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 81. Best Pick-Up - Mobil type pick-up dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 82. Best VIP - Mobil berbasis MPV/Saloon. - VIP dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variable modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Penilaian berdasarkan chamber yang ekstrim. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 83. Best SUV - Mobil SUV dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 84. Best MPV - Mobil MPV type dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 85. Best Sedan - Mobil type sedan (4 pintu) dengan dengan kapasitas mesin di bawah 2500cc dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 86. Best City Car - Mobil type city car dengan kapasitas mesin di bawah 1300cc dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 87. Best Roadster - Mobil type roadster dengan konsep modifikasi terbaik.
7|Page
- Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 88. Best Compact Car - Mobil mini MPV dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 89. Best Sport Car - Mobil sport car dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 90. Best Retro - Mobil dengan perbatasan waktu dari mulai tahun 1976-1990 dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. 91. Best Classic Car - Mobil dengan perbatasan waktu dari mulai tahun 1976 ke bawah dengan konsep modifikasi terbaik. - Detail dan finishing paling rapi. - Variabel modifikasi terlengkap, terbanyak dan terapih. - Mengacu pada basic mobil, bukan hasil setelah dimodifikasi. CATEGORY L (CAR CLUB TROPHIES) 92. Best Team Workshop Jumlah Mobil terbanyak dari bengkel variasi yang terdaftar di dalam Contest modifikasi dan kontest Sound Fighter 93. Best Car Club - Club dengan mobil modifikasi terbanyak di area pameran, juga terbaik dan tidak terpisah. 94. Best Car Club Display - Club dengan display terbaik dalam satu kesatuan (tidak terpisah, minimal 3 mobil). 95. Best Car Club Theme - Club dengan konsep modifikasi tematis (tidak terpisah, minimal 3 mobil). CATEGORY M (COUNTRY OF ORIGIN TROPHIES) 96. The Hottest European Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Eropa. - Kerapihan detail dan finishing. 97. The Coolest European Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Eropa. - Berpenampilan Elegan dengan variabel modifikasi terbanyak - Tidak harus ekstrem, melainkan harus serasi. - Kerapihan detail dan finishing. 98. The Hottest Asian Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Asian. - Kerapihan detail dan finishing. 99. The Coolest Asian Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Asian. - Berpenampilan Elegan dengan variabel modifikasi terbanyak - Tidak harus ekstrem, melainkan harus serasi. - Kerapihan detail dan finishing.
8|Page
100. The Hottest American Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Amerika. - Kerapihan detail dan finishing. 101. The Hottest Indonesian Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Indonesia. - Kerapihan detail dan finishing. 102. The Hottest Korean Modified Car - Mengacu pada penilaian segala sector, untuk jenis mobil modifikasi produk Korea. - Kerapihan detail dan finishing.
CATEGORY P (Club Thematic Anniversary) Dalam rangka HUT TNI AU Ke 70 103. Winner Best Car Club Display Thematic - Club Mobil dengan konsep display terbaik dengan Tema Ulang Tahun HUT TNI AU Ke 70 104. Runner Up Best Car Club Display Thematic - Club Mobil dengan konsep display terbaik ke 2, dengan Tema Ulang HUT TNI AU Ke 70 105. Third Best Car Club Display Thematic - Club Mobil dengan konsep display terbaik ke 3, dengan Tema Ulang HUT TNI AU Ke 70 CATEGORY Q (MEGA TROPHY) 106. King Nominee - Mobil dengan modifikasi terbaik di pameran. 107. KING Nominee - Mobil dengan modifikasi terbaik di pameran. 108. THE REAL KING - Mobil dengan modifikasi terbaik dari semua king Nominee di pameran.
9|Page
FORM PENDAFTARAN Nomor kontestan
:
_______________________________________________________
Nomor Polisi Kontestan :
___________________________________________________________
Warna Mobil Kontestan :
___________________________________________________________
Merk/Type Mobil
___________________________________CC/Tahun:______/________
:
Nama Peserta Kontestan:
___________________________________________________________
Nomor Tlp
:
___________________________________________________________
Alamat
:
___________________________________________________________
NAMA CLUB
:
___________________________________________________________
Nama Bengkel
:
___________________________________________________________
Kelas Yang di ikuti: Modiifikasi PRO IDR 1.000.000
ROOKIE/JUNIOR IDR 750.000
Thematic IDR 1.000.000/ 3mbl
SPL dB Class IDR 350.000
Dengan ini menyatakan bersedia mengikutkan kendaraan tersebut diatas, di Pangkalan TNI AU LANUD Sultan Hasanuddin, Mandai Kab. Maros , saya tidak berkeberatan jika Panitia mempergunakan gambar dari mobil peserta baik berupa dokumentasi foto/video utk kepentingan materi publikas .Panitia tidak bertanggung jawab atas segala bentuk kerusakan/Kehilangan dari mobil tersebut selama event berlangsung.Dengan ini saya telah menerima, membaca, memahami, menyetujui dan bersedia mematuhi seluruh peraturan ini dalam keadaan sadar dan tanpa paksaan dari siapapun. ____________________2016
(________________________)
10 | P a g e