Indonesian
Sick at school (Sakit di sekolah) List of characters (Daftar pelaku) • Leila, the sick girl
(Leila, gadis yang sakit)
• Sick girl’s friend
(Teman gadis yang sakit)
• Class teacher
(Guru kelas)
• Nurse
(Perawat)
• Girl with bike rider (Gadis dengan pengendara sepeda) • Bike rider
(Pengendara sepeda)
• Cold boy
(Anak laki-laki yang kedinginan)
• Principal
(Kepala sekolah)
• Narrator
(Narator)
RESTRICTED WAIVER OF COPYRIGHT The printed material in this publication is subject to a restricted waiver of copyright to allow the purchaser to make photocopies of the material contained in the publication for use within a school, subject to the conditions below. 1. All copies of the printed materials must retain acknowledgement of the copyright. 2. The school or college shall not sell, hire or otherwise derive revenue from copies of the material, nor distribute copies of the material for any other purpose. 3. The restricted waiver of copyright is not transferable and may be withdrawn in the case of breach of any of these conditions.
Student name
©2004 NSW Department of Education and Training, Multicultural Programs Unit
Class
©2004 Curriculum Corporation
Sick at school (Sakit di sekolah)
1
In the classroom … (Di dalam kelas...)
4
2
3
1
5
1
2
3
4
5
6
6
Sick girl:
Gadis yang sakit:
Yum! This food’s great. I’m so hungry.
Siiip! Makanan ini sungguh enak. Saya begitu lapar.
Sick girl’s friend:
Teman gadis yang sakit:
Excuse me Sir, Leila feels sick.
Maaf pak, Leila merasa sakit.
Sick girl:
Gadis yang sakit:
I have a stomach-ache.
Perut saya sakit.
Class teacher:
Guru kelas:
Well, go to the sick bay.
Kalau begitu, pergilah ke kamar sakit.
Sick girl’s friend:
Teman gadis yang sakit:
What did you have for lunch?
Apa yang kamu makan untuk makan siang?
Sick girl:
Gadis yang sakit:
I had a lot of spaghetti. Too much spaghetti. Oh my stomach.
Saya makan banyak spageti. Terlalu banyak spageti. Oh perutku.
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian
2
Sick at school (Sakit di sekolah)
2
1
3
1
2
3
Sick girl’s friend:
Teman gadis yang sakit:
Nurse, Leila’s sick.
Perawat, Leila sakit.
Nurse:
Perawat:
You ate too much spaghetti for lunch, didn’t you?
Kamu makan terlalu banyak spageti untuk makan siang, bukan?
Nurse:
Perawat:
Don’t worry. I’ve got some bandaids.
Jangan takut. Saya mempunyai beberapa plester.
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian
3
Sick at school (Sakit di sekolah)
2
1
In another room… (Di ruangan yang lain ...) 4
3
1
2
3
4
Nurse:
Perawat:
Here you are. Here’s a little bandaid.
Inilah. Inilah plester yang kecil.
Sick girl’s friend:
Teman gadis yang sakit:
What? A bandaid? No medicine?
Apa? Plester? Bukan obat?
Sick girl’s friend:
Teman gadis yang sakit:
Oh dear! What happened to them?
Astaga! Apa yang terjadi atas mereka?
Nurse:
Perawat:
They fell down the stairs. But they’re okay. I gave them nice bandaids.
Mereka jatuh dari tangga. Tetapi mereka baik-baik saja. Saya memberi mereka plester yang baik.
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian
4
Sick at school (Sakit di sekolah)
1 3
2
5
4 6
1
2
3
4
5
6
7
7
Sound effects:
Efek suara:
Bike falling.
Sepeda jatuh.
Girl with bike rider:
Gadis dengan pengendara sepeda
What happened?
Apa yang terjadi?
Bike rider:
Pengendara sepeda:
I fell off my bike. Ouch!
Saya terjatuh dari sepeda. Aduuh!
Girl with bike rider:
Gadis dengan pengendara sepeda:
Are you okay?
Apakah kamu baik-baik saja?
Bike rider:
Pengendara sepeda:
No! My foot hurts.
Tidak! Kaki saya terluka.
Girl with bike rider:
Gadis dengan pengendara sepeda:
Quick! Go to the sick bay!
Cepat! Pergilah ke kamar sakit!
Nurse:
Perawat:
Don’t worry. Here’s a nice little bandaid.
Jangan khawatir! Inilah plester kecil yang bagus.
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian
5
Sick at school (Sakit di sekolah)
1 2 3
1
2
3
Cold boy:
Anak laki-laki yang kedinginan:
Ooh, it’s cold.
Aduuh, dingin.
Cold boy:
Anak laki-laki yang kedinginan:
Oh no! I have a cold now. My nose is running.
Aduuh! Saya masuk angin sekarang. Hidung saya beringus.
Nurse:
Perawat:
Don’t worry. Here’s a nice little bandaid.
Jangan khawatir! Inilah plester kecil yang bagus.
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian
6
Sick at school (Sakit di sekolah)
1
2
3
1
2
3
Sick girl’s friend:
Teman gadis yang sakit:
No medicine for stomach-aches!
Tidak ada obat untuk sakit perut!
No medicine for colds!
Tidak ada obat untuk masuk angin!
No pills!
Tidak ada pil!
Only a packet of bandaids!
Hanya satu pak plester!
This is terrible! Let’s go to see the Principal.
Ini keterlaluan! Mari kita menemui Kepala Sekolah.
Principal:
Kepala Sekolah:
Oh I understand. This is terrible. I’ll telephone right now.
Oh! Saya mengerti. Ini keterlaluan!. Saya akan telepon sekarang.
Principal:
Kepala Sekolah:
Hello …
Halo...
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian
7
Sick at school (Sakit di sekolah)
1
2
1
2
Narrator:
Narator:
A truck arrives at school.
Sebuah truk tiba di sekolah.
Nurse:
Perawat:
Oh at last! The bandaids are here!
Naah akhirnya! Plester ada di sini!
NSW Department of Education and Training
Sick at school
Indonesian