SEJARAH BERDIRINYA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
TAMPAK DEPAN
TAMPAK KIRI
TAMPAK KANAN
Kabupaten Kotawaringin Timur Provinsi Kalimantan Tengah berdiri pada tahun 1960, pada masa itu Kantor Instansi Departemen Agama Kabupaten sebagai “KANTOR PERWAKILAN URUSAN AGAMA KABUPATEN”, dengan Bpk.H.WAHIB SYARKAWI sebagai Kepala Kantor nya. Selanjutnya dengan berdasarkan Instruksi Gubernur Kepala Daerah Tingkat I Kalimantan Tengah, maka terhitung mulai tanggal 1 Januari 1961, kedudukan Ibukota provinsi Kalimantan Tengah dipindahkan ke Palangka Raya. Dan Kantor Urusan Agama Prov.Kalteng dirubah menjadi “KANTOR PENDIDIKAN AGAMA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH”, yang kemudian dirubah lagi menjadi “KANTOR PENERANGAN AGAMA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH”. Pada tahun 1962 Kantor Departemen Agama Kabupaten berubah menjadi “KANTOR JAWATAN PENERANGAN AGAMA KABUPATEN” yang berkedudukan di Sampit jabatan kepala Kantor digantikan oleh bapak “ AKHMAD NURHASAN”, yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Kantor Inspeksi Pendidikan Agama, pergantian tersebut dikarenakan Kepala Kantor sebelumnya; H.Wahib Syarkawi Memasuki pensiun,. Pada tahun 1969, Instansi Departemen Agama berubah nama menjadi “PERWAKILAN DEPARTEMEN AGAMATINGKAT KABUPATEN” yang mewakili Kantor Urusan Agama, dengan Kepala Kantor masih dijabat oleh bapak AKHMAD NURHASAN” . Dengan tugas sebagai penghubung Departemen Agama dengan Pemerintah Pusat serta Pemerintah Daerah. Kemudian dengan berdasarkan Keputusan Presiden RI Tahun 1975 yang mengakui adanya sebuah Kantor Departemen Agama tingkat Provinsi dan Kabupaten, maka Perwakilan Departemen Agama tingkat Kabupaten dirubah menjadi “KANTOR DEPARTEMEN AGAMA KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR”.yang menjabat sebagai kepala adaloah “H.N.SIRIN LYAS” Yang kini berubah menjadi “KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR”, berdasarkan Keputusan Menteri Agama Nomor 1 Tahun 2010 Tentang “Perubahan penyebutan Departemen Agama Menjadi Kementerian Agama”.
10 Komitmen Kementerian Agama 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.
Komitmen Pelayanan Komitmen terhadap Kualitas Komitmen untuk Pemecahan Masalah Komitmen untuk Belajar (Learning) Komitmen untuk meninggalkan Kebiasan buruk (Unlearning) Komitmen untuk Menghormati (Respect) Komitmen berkerjasama dan berkolaborasi Komitmen Disiplin Komitmen Kejujuran Komitmen Keikhlasan
VISI DAN MISI KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR
VISI “ Terwujudnya kehidupan beragama Kabupaten Kotawaringin Timur yang beriman, cerdas, maju, sejahtera dan berakhlak mulia serta hidup rukun penuh persaudaraan menuju masyarakat madani ”
MISI 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8.
Meningkatkan kualitas pembinaan, pemahaman, pengamalan dan penghayatan kehidupan umat beragama mewujutkan masyarakat akhlaq mulia Meningkatkan pemahaman dan pengamalan Agama Meningkatkan kerukunan hidup umat beragama Meningkatkan pelayanan pada urusan Agama dan keagamaan Meningkatkan mutu pendidikan Agama/Perguruan Agama. Meningklatkan tata kelola pemerintahan yang akuntabel Meningkatkan kualitas pelayanan dan penyelenggaraan Ibadah Haji Memberdayakan Umat Beragama dan Lembaga Keagamaan
Visi adalah Cara pandang jauh kedepan,kemana satker akan dibawa, diarahkan, agar dapat secara konsisten, tetap eksis, antisipatif, inovatif, produktif dan berisikan cita-cita dan citra yang ingin diwujudkan.
Misi adalah Adalah kegiatan yang harus dilaksanakan oleh satker untuk merealisasikan visi yang telah ditetapkan.
Kepala Kantor Perwakilan Urusan Agama 1. H.WAHIB SYARKAWI 1958 – 1965
2. AKHMAD NURHASAN
1965 – 1973
Kepala Kantor Kabupaten 01
Kepala H.N.SIRIN ILYAS 1973 - 1985
02
Kepala Drs.H.HUSNI MUHYIDIN 1985 - 1989
03
Kepala Drs.H. WAHYADI AGANI 1989 - 1993
04
Kepala H. DAHLAN MAIL. 1993 - 1996
05
Kepala Drs.H.M. AMRULLAH HADI 1996 - 2004
06
Pgs.Kepala KISRAN ADY,S.Pd 2004 - 2006
07
Kepala Drs. H. CHAIRUDDIN 2006 - 2010
08
Kepala H. AKHMAD SYARKAWI, S.Pd 2010 - 2012
09
Pgs.Kepala H. RUSDI, S.Pd.I 2012 – 2013
10
Kepala H. SAMSUDIN, S.Pd.I 2013 - sekarang
DAFTAR PEGAWAI Data Pegawai Kantor Kementerian Agama Kabupaten No
Nama
NIP
1
2
3 19621201 198703 1 005 19650315 199403 1 001 19720215 199802 1 002 19690917 199703 2 002 19621226 199203 1 002 19580723 197903 1 001 19690416 200003 1 005 19640303 200003 1 002 19590519 198203 1 004 19580307 198203 1007 19740424 200501 2 005 19770310 200501 1 008 19731218 200901 1 007 19771231 200901 2 022 19660812 198703 2 001 19630812 198603 1003 19750508 199703 2 001 19670425 199303 1 007 19600304 198103 1 003 19690728 199803 2 001 19770109 200901 2 004 19770609 200901 1 004
1
H. SAMSUDIN, S.Pd.I
2
Drs. ZAINUDDIN
3
NUR ACHMADI, SE
4
Hj. RABIATUL ADAWIYAH, S.Ag
5
H. MUDLOFAR, SH
6
H. M. ILMI HAFIF, A.Ma
7
SUBLIANUR, S.Ag
8
H.SOGIONO, S.Pd-M.Pd
9
ESLY
10
HUSNANI, S.Pd
11
FRI HARTINIS
12
MUAMMAR KADAFI, A.Md
13
ABDUL HALIM
14
IRVIANTY
15
Hj. ARBAINAH, SH
16
AH.. ASPIHANI,S.Pd.I
17
Hj.HAMDANAH, S.Pd
18
FAKHRURRAJI
19
UNTUNG WIDODO
20
PURWANINGSIH, S.S
21
SARI MARLIANI, S.Th.I
22
M. SYAMSURIJAL, S.H.I
23
YESI YONEFENDI, S.Kom
24
RIRIN RUSIANA, S.Sos
25
SITI NAIMAH, S.Ag
26
TIARIYANTO, S.H.I
27
HENDRI SENOPRABOWO MAWARDI, S.Sos
28
MULYADI, ST
29
DWI WAHYUNINGSIH, A.Ma
19790514 200901 1 006 19810723 200901 2 003 19770707 200901 2 013 19790413 200901 1 007 19810823 200901 1 008 19780527 200901 1 004 19800609 200901 2 007
Jenis Kelamin
Pangkat
Jabatan
Pendidikan
4
5
6
7
Laki-laki
IV/a
Kepala
Laki-laki
III/d
Laki-laki
III/d
Perempuan
III/d
Laki-laki
III/d
Laki-laki
III/d
Laki-laki
III/d
Laki-laki
III/c
Penyelenggara Syariah
S.2
Laki-laki
III/b
Penyelenggara Kristen
SMA
Laki-laki
III/c
Analis Kepegawaian
S.1
Perempuan
II/b
Laki-laki
II/d
Laki-laki
II/b
Perempuan
III/a
Perempuan
III/c
Laki-laki
III/c
Perempuan
III/a
Laki-laki
III/a
Laki-laki
II/d
Perempuan
III/d
Perempuan
III/b
Laki-laki
III/b
Laki-laki
III/b
Perempuan
III/b
Perempuan
III/b
Laki-laki
III/b
Laki-laki
III/b
Laki-laki
III/b
Bendaharawan
S.1
Perempuan
II/c
Fungsional Umum Seksi Pendidikan Diniyah dan
D.II
Kepala Sub Bagian Tata Usaha Kepala Seksi Pendidikan Mapenda Kepala Seksi Pendidikan Diniyah dan Pontren Kepala Seksi Pendidikan Agama Islam Kepala Seksi Peny. Haji dan Umrah Kasi Bimbingan Masyarakat Islam
Fungsional Umum Seksi Peny. Haji dan Umrah Fungsional Umum Sub.Bagian Tata Usaha Fungsional Umum Seksi Peny. Haji dan Umrah Fungsional Umum Sub.Bagian Tata Usaha Fungsional Umum Seksi Bimas Islam Fungsional Umum Seksi Pendidikan Madrasah Fungsional Umum Seksi Pendidikan Madrasah Fungsional Umum Seksi Pendidikan Madrasah Fungsional Umum Subbag Tata Usaha Fungsional Umum Sub.Bagian Tata Usaha Fungsional Umum Penyelenggara Syariah Fungsional Umum Seksi Pendidikan Agama Islam Fungsional Umum Seksi Pendidikan Diniyah dan Pontren Fungsional Umum Subbag Tata Usaha Fungsional Umum Subbag Tata Usaha Fungsional Umum Sub Bag Tata Usaha Fungsional Umum Seksi Bimas Islam
S.1 S.1 S.1 S.1 S.2 D.II S.1
SMA D.III MAN S.1 S.1 S.1 S.1 SMA SMA S.1 S.1 S.1 S.1 S.1 S.1 S.1 S.1
Pontren IRAWAN ARIESANDY MA'ARUF, S.E KHOTIMATUS SAADAH, S.H.I
19770416 201101 1 001 19811004 201101 2 006
32
NURIN NAJMI, S.H.I
19801218 200501 2 008
33
RUSMINIDA
34
MOCH. ALI MUHTAR, S.Pd
35
H. HAMRANI, A.Ma
36
USWATUN HASANAH
37
ANWAR, S.Pd.I
38
JULIANSYAH
30 31
19660910 199003 2 001 19790823 199803 1 001 19661110 199203 1 004 19790813 200312 2 004 19671231 198703 1 012 19750703 200901 1010
Laki-laki
III/a
Perempuan
III/a
Perempuan
III/c
Perempuan
III/b
Laki-laki
III/b
Laki-laki
III/a
Perempuan
II/c
Laki-laki
III/c
Laki-laki
II/a
Penata Laporan Keuangan Fungsional Umum Sub.Bagian Tata Usaha Fungsional Umum Seksi Pendidikan Diniyah dan Pontren Fungsional Umum Penyelenggara Syariah Bendaharawan Fungsional Umum Seksi Peny. Haji dan Umrah Fungsional Umum Seksi Peny. Haji dan Umrah Fungsional Umum Seksi Bimas Islam Fungsional Umum Seksi Pendidikan Agama Islam
S.1 S.1 S.1 SMA S.1 D.II MAN S.1 MAN
GAMBARAN DATA JUMLAH PENDUDUK KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR.
1.
ISLAM
411.883
Org
2.
KRISTEN
28.588
Org
3.
KATOLIK
9.127
Org
4.
HINDU
28.100
Org
5.
BUDHA
1.594
Org
6.
KHONGHUCU
178
Org
JUMLAH
479.470
Org
85,90 5,96 1,90 5,86 0,33 0,04 100,00
% % % % % % %
GAMBARAN SINGKAT WILAYAH KABUPATEN KOTAWARINGIN TIMUR. 1. Luas wilayah ± 16.496 KM 2.
Jumlah Kecamatan
= 17 Wilayah Kecamatan
3.
Jumlah KUA Kecamatan
= 13 KUA
4.
Jumlah Pendudukan
=
a.
Laki – laki
=
251. 557 Jiwa ( 52,47 % )
b.
Perampuan
=
227.913 Jiwa ( 47,53 % )
479.470 Jiwa terdiri
Untuk STRUKTUR ORGANISASI KANKEMENAG KAB. KOTIM dan PETA kami buat FILE_nya terpisah dalam format FILE JPEG (*.jpg) karena ukurannya (size) terlalu besar.