ANALISIS PENGARUH CASH POSITION, FIRM SIZE DAN RETURN ON ASSETS TERHADAP DIVIDEND PAYOUT RATIO PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PADA TAHUN 2008 - 2012 RIZKI AFRIANSYAH 26211321
LATAR BELAKANG Globalisasi
Pemerintah
Perusahaan
Rasio Pembayaran Dividen
Pembagian Dividen
Investasi Saham
RUMUSAN MASALAH Bagaimana pengaruh Cash Position terhadap Dividend Payout Ratio?
Bagaimana pengaruh Firm Size terhadap Dividend Payout Ratio?
Bagaimana pengaruh Return On Assets terhadap Dividend Payout Ratio?
Bagaimana pengaruh Cash Position, Firm Size, dan Return On Assets secara bersamaan terhadap Dividend Payout Ratio ?
TUJUAN PENELITIAN Untuk mengetahui pengaruh Cash Position terhadap Dividend Payout Ratio. Untuk mengetahui pengaruh Firm Size terhadap Dividend Payout Ratio. Untuk mengetahui pengaruh Return On Assets tehadap Dividend Payout Ratio. Untuk mengetahui pengaruh Cash Position, Firm Size dan Return On Assets secara bersamaan terhadap Dividen Payout Ratio.
METODE PENELITIAN 1. 2. 3. 4. 5.
Objek Penelitian Data Dan Variabel Penelitian Metode Pengumpulan Data. Hipotesis Alat Analisis yang Digunakan
PEMBAHASAN ANALISIS STATISTIK DESKRIPTIF Descriptive Statistics
N
Minimum
Maximum
Mean
Std. Deviation
Dpr
60
,05
,92
,3824
,19041
Cp
60
,01
,46
,1618
,12576
Size
60
12,64
19,08
15,5865
1,81483
Roa
60
,05
,61
,1753
,09945
Valid N (listwise)
60
HASIL UJI MULTIKOLINEARITAS Coefficientsa Model
Collinearity Statistics Tolerance
VIF
cp
,982
1,018
size
,993
1,007
roa
,984
1,017
(Constant) 1
a. Dependent Variable: dpr
HASIL UJI AUTOKOLERASI Model Summaryb Model
Durbin-Watson
1
1,315
a. Predictors: (Constant), roa, size, cp b. Dependent Variable: dpr
HASIL UJI MULTIREGRESI Coefficientsa Model
Unstandardized
Standardized
Coefficients
Coefficients
Statistics
Beta
Tolerance
B
(Constant)
1
Std. Error
t
Sig.
Collinearity
VIF
-,237
,208
-1,141
,259
cp
,534
,182
,353 2,930
,005
,982 1,018
size
,032
,013
,305 2,550
,014
,993 1,007
roa
,195
,230
,102
,401
,984 1,017
a. Dependent Variable: dpr
,847
HASIL UJI SIGNIFIKAN PARSIAL T Coefficientsa Model
Unstandardized
Standardized
Coefficients
Coefficients
B
(Constant) 1
Std. Error
T
Sig.
Collinearity Statistics
Beta
Tolerance VIF
-,237
,208
-1,141
,259
cp
,534
,182
,353 2,930
,005
,982 1,018
size
,032
,013
,305 2,550
,014
,993 1,007
roa
,195
,230
,102
,401
,984 1,017
a. Dependent Variable: dpr
,847
HASIL UJI SIGNIFIKAN SIMULTAN F ANOVAa Model
Sum of Squares Regression
1
df
Mean Square
,435
3
,145
Residual
1,704
56
,030
Total
2,139
59
a. Dependent Variable: dpr b. Predictors: (Constant), roa, size, cp
F 4,760
Sig. ,005b
UJI KOEFISIEN DETERMINASI (R²) Model Summaryb Model
R
R Square
Adjusted R Square Std. Error of the
Durbin-Watson
Estimate
1
,451a
,203
a. Predictors: (Constant), roa, size, cp b. Dependent Variable: dpr
,161
,17446
1,315
KESIMPULAN 1. 2. 3.
4.
Cash Position Berpengaruh signifikan terhadap Dividen Payout Ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008 - 2012. Firm Size Berpengaruh Signifikan terhadap Dividen Payout Ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008 - 2012 Return On Assets Tidak Berpengaruh Signifikan terhadap Dividen Payout Ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008 - 2012. Hasil pengujian secara simultan (bersama) menunjukkan bahwa variabel Cash Position, Firm Size dan Return On Assets mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap Dividend Payout Ratio pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2008-2012.
SARAN 1. 2.
3.
Bagi perusahaan sebaiknya dapat mempertahankan nilai Cash Position dan Firm Size karena variabel tersebut mempunyai pengaruh signifikan positif terhadap Deviden Payout Ratio (DPR). Bagi investor perlu tetap memperhatikan Return On Assets yang ternyata merupakan salah satu informasi penting yang berkaitan dan dapat mempengaruhi dengan deviden perusahaan terutama DPR. Untuk penelitian selanjutnya, dianggap perlu mengkaji kembali faktor-faktor lain yang dapat mempengaruhi DPR, misalnya DER, NPM, dan Cash Ratio. Dengan menambah sampel perusahaan dan menambah periode penelitian.
SARAN • Untuk peneliti yang tertarik dengan topik yang sama dapat mengembangkan dengan menambah jumlah data dan perioda pengamatan sehingga hasil yang diperoleh lebih mencerminkan kondisi sebenarnya di Perusahaan Properti • Bagi Investor dalam mengambil keputusan Investasi di perusahaan properti hendaknya tidak hanya memperhatikan faktor –faktor penilaian kinerja saja, tetapi memperhatikan juga faktor kondisi perekonomian yang memberikan dampak terhadap pasar modal
KETERBATASAN PENELITIAN Seperti yang sudah diuraikan pada bab sebelumnya bahwa penelitian ini hanya terbatas pada perusahaan manufaktur. Selain itu, faktorfaktor yang mempengaruhi Dividend Payout Ratio pada penelitian ini hanya terbatas pada pembayaran deviden perusahaan yang berupa Cash Position, Firm Size dan Return On Assets.