FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS HASANUDDIN
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. PM/UNHAS/FK/PEND/01 Status Dokumen Nomor Revisi Tanggal Terbit
Dibuat oleh:
Dra. Sri Wahyuni NIP. 196101261990032004 Kasubbag Pendidikan
: Master Salinan No. : 01 : 14 Juli 2016
Diperiksa oleh:
Disetujui oleh
Dra. Henriati NIP.196304071989032002 Kabag. Tata Usaha
Prof.dr.Rosdiana Natzir,Ph.D NIP. 19570326198803 2 001 Wakil Dekan I
Disetujui oleh :
Prof.Dr.dr.Andi Asadul Islam,Sp.BS NIP. 19551019198203 1 001 Dekan Fakultas Kedokteran
Isi dokumen ini sepenuhnya merupakan rahasia FK UNHAS dan tidak boleh diperbanyak, baik sebagian maupun seluruhnya kepada pihak lain tanpa ijin tertulis dari DEKAN FK UNHAS
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. Dok.: PM/UNHAS/FK/PEND/01 FK UNHAS No. Revisi : 01
Tgl. Terbit : 14 Juli 2016
Halaman 2 dari 7
DAFTAR REVISI No.Rev
Tanggal
Halaman
Tertulis
Revisi
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. Dok.: PM/UNHAS/FK/PEND/01 FK UNHAS No. Revisi : 01
Tgl. Terbit : 14 Juli 2016
Halaman 3 dari 7
DAFTAR ISI
Halaman Judul dan Persetujuan
…………………………………………………………….
1
Daftar Revisi
…………………………………………………………….
2
Daftar Isi
…………………………………………………………….
3
I.
…………………………………………………………….
4
II. RUANG LINGKUP
…………………………………………………………….
4
III. REFERENSI
…………………………………………………………….
4
IV. DEFINISI
…………………………………………………………….
4
V. KETENTUAN UMUM
…………………………………………………………….
4
VI. URAIAN PROSEDUR
…………………………………………………………….
5
VII. DIAGRAM ALIR
…………………………………………………………….
6
VIII. LAMPIRAN
…………………………………………………………….
7
TUJUAN
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. Dok.: PM/UNHAS/FK/PEND/01
FK UNHAS
I.
No. Revisi : 01
Tgl. Terbit : 14 Juli 2016
Halaman 4 dari 7
TUJUAN Prosedur ini menetapkan tata cara pengisian Kartu Rencana Studi (KRS) di lingkungan Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin.
II. RUANG LINGKUP Lingkup prosedur ini meliputi pengisian KRS secara on line oleh mahasiswa hingga mahasiswa mendapatkan KRS tercetak yang disahkan oleh Wakil Dekan I.
III. REFERENSI 3.1. Keputusan Rektor Universitas Hasanuddin Nomor 1870/H4/P/2009 tentang Peraturan Akademik Universitas Hasanuddin. 3.2. Persyaratan SMM ISO 9001:2015. 3.3. Manual Mutu Universitas Hasanuddin.
IV. DEFINISI 4.1 Kartu Rencana Studi (KRS) adalah lembaran yang memberikan pernyataan bahwa mahasiswa telah merencanakan untuk menempuh sejumlah mata kuliah tertentu pada semester berjalan. 4.2 Satuan kredit semester (sks) adalah takaran penghargaan terhadap pengalaman belajar yang diperoleh selama 14-16 minggu dalam satu semester melalui kegiatan terjadwal perminggu sebanyak 1 jam perkuliahan atau 2 jam praktikum atau 4 jam kerja lapangan, yang masing-masing diiringi oleh sekitar 1 sampai 2 jam kegiatan terstruktur dan sekitar 1 sampai 2 jam kegiatan mandiri.
V. KETENTUAN UMUM 5.1
Perencanaan mata kuliah yang akan ditempuh oleh mahasiswa ditentukan oleh beberapa hal :
Evaluasi hasil studi yang dinyatakan oleh nilai yang tertera pada Kartu Hasil Studi (KHS)
Persyaratan yang dinyatakan oleh mata kuliah tertentu
Masukan dari Penasehat Akademik
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. Dok.: PM/UNHAS/FK/PEND/01
FK UNHAS
No. Revisi : 01
Tgl. Terbit : 14 Juli 2016
Halaman 5 dari 7
VI. URAIAN PROSEDUR 6.1
Mahasiswa membayar SPP pada Bank yang telah ditentukan
6.2
Mahasiswa memprogramkan mata kuliah lewat On Line
6.3
Mahasiswa membawa bukti pembayaran SPP ke Sub. Bagian Keuangan untuk dibukukan & di tandatangani
6.4
Mahasiswa membawa Bukti Pembayaran SPP ke Sub Bagian Pendidikan untuk diveriikasi lewat on line mata kuliah yang diprogramkan
6.5
Mahasiswa memprint KRS empat rangkap
6.6
Mahasiswa membawa KRS ke Penasehat Akademik (PA) untuk konsultasi dan tanda tangan.
6.7
Mahasiswa menyetor KRS yang telah ditandatangani ke Sub. Bagian Pendidikan
6.8
Kasubag. Akademik menerima dan mengecek serta memaraf KRS
6.9
Wakil Dekan I menandatangani KRS yang telah di paraf oleh Kasubag Pendidikan
6.10
Sub.
Bagian
Pendidikan
mendistribusikan
KRS
ke
mahasiswa
yang
bersangkutan yang telah di stempel terdaftar 6.11
Sub. Bagian Pendidikan menyerahkan KRS satu lembar ke Biro Administrasi Akademik Unhas
6.12
Mahasiswa menyerahkan foto copi KRS satu lembar ke bagian sesuai mata kuliah yang diprogramkan
6.13
Sub. Bagian Pendidikan mengarsipkan KRS
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. Dok.: PM/UNHAS/FK/PEND/01
FK UNHAS
VII.
No. Revisi : 01
Tgl. Terbit : 14 Juli 2016
Halaman 6 dari 7
Diagram Alir
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) Mahasiswa
Sub. Bagian Keuanagn
Sub. Bagian Pendidikan
Penasehat Akademik
Wakil Dekan I
Biro Adm. Akademik Unhas
Bagian
Mulai
Bayar SPP
Memprogramkan K RS
Tanda Tangan Bukti SPP
Verifikasi KRS
Print KRS
Konsultasi & Tanda tangan
KRS yg telah ditandatangani
Stor KRS
Mengecek & Paraf KRS Tanda Tangan KRS
Memerima KRS
Stor 1 Lembar KRS Asli
Stor 1 lembar Fotocopi
Arsip
Formulir yang digunakan
Keterangan
PROSEDUR MUTU PENGISIAN KARTU RENCANA STUDI (KRS) No. Dok.: PM/UNHAS/FK/PEND/01
FK UNHAS
VIII.
No. Revisi : 01
Tgl. Terbit : 14 Juli 2016
LAMPIRAN 8.1 SalinanKartu Rencana Studi (KRS) Mahasiswa
Halaman 7 dari 7