PENGAWASAN DINAS KESEHATAN TERHADAP PRAKTIK AHLI GIGI DI KOTA BANDAR LAMPUNG (Skripsi)
Oleh
Fitri Afrilia
UNIVERSITAS LAMPUNG BANDAR LAMPUNG 2013
PENGAWASAN DINAS KESEHATAN TERHADAP PRAKTIK AHLI GIGI DI KOTA BANDAR LAMPUNG
Oleh Fitri Afrilia
Skripsi Sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Hukum Pada Bagian Hukum Administasi Negara Fakultas Hukum Universitas Lampung
UNIVERSITAS LAMPUNG BANDAR LAMPUNG 2013
Judul Skripsi
: PENGAWASAN DINAS KESEHATAN TERHADAP PRAKTIK AHLI GIGI DI KOTA BANDAR LAMPUNG
Nama Mahasiswa
: Fitri Afrilia
No. Pokok Mahasiswa
: 0912011145
Bagian
: Hukum Administrasi Negara
Fakultas
: Hukum
MENYETUJUI 1. Komisi Pembimbing
Dr. H.S. Tisnanta, S.H., M.H. NIP 196109301987021001
Eka Deviani, S.H., M.H. NIP 197310202005012002
2. Ketua Bagian Hukum Administrasi Negara
Nurmayani, S.H., M.H. NIP 19611219 198803 2 002
MENGESAHKAN
1. Tim Penguji Ketua
: Dr. H.S. Tisnanta, S.H., M.H.
.........................
Sekretaris
: Eka Deviani, S.H., M.H.
.........................
Penguji Utama
: Upik Hamidah, S.H., M.H.
.........................
2. Dekan Fakultas Hukum
Dr. Heryandi, S.H., M.S. NIP 196211091987031003
Tanggal Lulus Ujian Skripsi: 3 April 2013
RIWAYAT HIDUP
Penulis dilahirkan di Bandar Lampung pada tanggal 4 April 1992 sebagai anak ketiga dari lima bersaudara dari pasangan Bapak Zilfahri Rz, S.Pd. dan Ibu Rif’Atul Wadaah,S.Pd. Jenjang pendidikan penulis awali dari Taman Kanak-Kanak Dwi Warna di Bandar Lampung lulus pada tahun 1997, kemudian dilanjutkan pada Sekolah Dasar Dwi Warna Panjang Bandar Lampung lulus pada tahun 2003. Pada tahun 2003 penulis melanjutkan ke Sekolah Menengah Pertama Negeri 1 Bandar Lampung dan lulus pada tahun 2006, kemudian dilanjutkan pada Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Bandar Lampung lulus pada tahun 2009. Pada tahun 2009, penulis terdaftar sebagai Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Lampung melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN). Pada Tahun 2012 penulis mengikuti Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kecamatan Batu Ketulis Kabupaten Lampung Barat.
MOTTO
“Bertakwalah pada Allah maka Allah akan mengajarimu. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui segala sesuatu” (Q.S. Al-Baqarah: 282)
“Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka kerjakanlah urusanmu dengan sungguh-sungguh, dan hanya kepada Allah kamu berharap” (Q.S. Al-Insyirah: 6-8)
PERSEMBAHAN
Aku persembahkan karya kecilku ini untuk: Ayahanda dan Ibunda tercinta yang dengan penuh kesabaran, keridhoan dan kasih sayangnya yang selalu mendoakan keberhasilanku. Kakak-kakakku Dwi Farizky dan Rossika Meliyana. Adik-adikku tersayang Indah Rahmania dan Rafi Fulvian Fahri. Serta Almamaterku UNILA.
SANWACANA
Bismillahirrahmaannirrahim, Alhamdulillahirobbil „alamin, puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Pengawasan Dinas Kesehatan Terhadap Praktik Ahli Gigi Di Kota Bandar Lampung”, sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Lampung.
Segala kemampuan baik tenaga maupun pikiran telah penulis curahkan untuk menyelesaikan skripsi ini, namun tidak tertutup kemungkinan terdapat banyak kekurangan baik dari segi isi maupun penulisan. Untuk itu segala kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan demi penyempurnaaan skripsi ini.
Penulis juga menyadari bahwa skripsi ini bukanlah hasil jerih payah sendiri, namun berkat bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak sehingga penulisan skripsi dapat terselesaikan. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima kasih yang tulus kepada: 1. Bapak Dr. Heryandi, S.H., M.S. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Lampung. 2. Ibu Nurmayani, S.H., M.H. selaku Ketua Bagian Hukum Administrasi Negara pada Fakultas Hukum Universitas Lampung.
3. Bapak Dr. H.S. Tisnanta, S.H.,M.H., selaku Pembimbing I yang telah bersedia meluangkan waktunya untuk membimbing dan memberikan masukan kepada penulis selama penyusunan skripsi ini. 4. Ibu Eka Deviani, S.H., M.H., selaku Pembimbing II yang telah bersedia meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan dan masukan selama penyusunan skripsi ini. 5. Ibu Upik Hamidah, S.H,. M.H., selaku Pembahas I yang telah memberikan saran dan masukan-masukan, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 6.
Bapak Agus Triono, S.H.,M.H., selaku Pembahas II yang telah bersedia memberikan saran dan kritik kepada penulis demi kebaikan skripsi penulis.
7. Bapak Fx. Sumarja, S.H.,M.Hum., selaku Pembimbing Akademik. 8. Ibu Hilda Fitri selaku Kepala Bagian Bina Pelayanan Kesehatan pada Dinas Kesehatan Kota Bandar Lampung dan Ibu Yati Surini selaku Ketua Divisi Registrasi Majelis Tenaga Kesehatan Provinsi Lampung pada Dinas Kesehatan Provinsi Lampung yang telah membantu penulis dalam penelitian. 9. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Hukum Universitas Lampung yang telah memberikan ilmu dan pengetahuan kepada penulis. 10. Untuk kedua orangtuaku, Ayahanda Zilfahri Rz, S.Pd. dan Ibunda Rifatul Wadaah, S.Pd. yang telah memberikan kasih sayang dan doanya, serta dukungan dan semangat kepada penulis hingga saat ini.
11. Untuk Udo (Dwi Farizky) dan Uwo (Rossika Meliyana), serta adik-adikku tersayang Indah Rahmania dan Rafi Fulvian Fahri yang selalu memberikan semangat dan motivasi kepada penulis. 12. Untuk sahabat-sahabatku Intan Harakit, Tanthi Muchlisin, dan Intan Amelia Khaq. 13. Untuk sahabat-sahabatku seperjuangan yang menemani dan bersama-sama di Fakultas Hukum yang selalu menemani masa-masa di kampus dan yang telah memberikan semangat selama ini, yaitu Elvira, Arti, Ani, Fifi, Novia, Meria, Rintar, Bertha, Irma, Nisa, dan semua teman Fakultas Hukum yang tidak bisa saya sebutkan satu-persatu. 14. Teman-teman KKN Pekon Kubu Liku Jaya; Vina, Puput, Inayah, Fezni, Maya, Giska, Nina, Kiki, Rafli, Rizky, Panji, Hengki, dan Sofyan.
Tidak ada yang dapat penulis berikan sebagai imbalan, kecuali hanya permohonan kepada Allah SWT semoga apa yang telah diberikan kepada penulis mendapatkan balasan yang lebih baik. Penulis menyadari masih banyak kekurangan dan jauh dari kesempurnaan dalam penulisan skripsi ini, semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Bandar Lampung, Penulis,
Fitri Afrilia
April 2013