SKRIPSI
PENGARUH RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN KEMOTERAPI DI RUMAH SINGGAH KANKER DENPASAR
OLEH : KADEK DIAN PRAPTINI NIM. 1002105029
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2014
PENGARUH RELAKSASI OTOT PROGRESIF TERHADAP TINGKAT KECEMASAN PASIEN KEMOTERAPI DI RUMAH SINGGAH KANKER DENPASAR
Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Keperawatan
OLEH : KADEK DIAN PRAPTINI NIM. 1002105029
PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS UDAYANA DENPASAR 2014
KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan karuniaNya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi berjudul Pengaruh Relaksasi Otot Progresif Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Kemoterapi Di Rumah Singgah Kanker Denpasar. Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan proposal skripsi ini. Ucapan terima kasih penulis berikan kepada: 1. Prof. Dr. dr. Putu Astawa,Sp.OT. sebagai Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana yang telah memberikan kesempatan bagi penulis untuk menuntut ilmu di Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran. 2. Prof. dr. Ketut Tirtayasa, MS.,AIF, sebagai Ketua Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. 3. Ns. Ni Made Dian S., M.Kep.,S.Kep.J., sebagai pembimbing utama yang telah memberikan bimbingan sehingga dapat menyelesaikan proposal skripsi ini tepat waktu. 4. Ns. I Ketut Suarnata, S.Kep., sebagai pembimbing pendamping yang telah memberikan bimbingan sehingga dapat menyelesaikan proposal skripsi ini tepat waktu. 5. Bapak Eddi Gerungan selaku pengelola Rumah Singgah Kanker Jalan Pulau Aru yang telah memberi kesempatan bagi penulis untuk melakukan penelitian di tempat terkait. 6. Rekan-rekan seperjuangan di PSIK A 2010, keluarga dan seluruh pihak yang telah membantu, dan memberi dukungan pada penulis untuk menyelesaikan proposal skripsi ini. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis membuka diri
untuk menerima segala saran dan masukan yang
membangun. Akhirnya, semoga proposal skripsi ini dapat bermanfaat bagi yang membutuhkan.
Denpasar, Juni 2014
Penulis
ABSTRAK
Praptini, Kadek Dian. 2014. Pengaruh Relaksasi Otot Progresif Terhadap Tingkat Kecemasan Pasien Kemoterapi Di Rumah Singgah Kanker Denpasar. Tugas Akhir, Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Pembimbing (1) Ns. Ni Made Dian S., M.Kep.,S.Kep.J., (2) Ns. I Ketut Suarnata, S.Kep. Kanker merupakan salah satu penyakit yang menyerang segala kelompok usia. Ketika mengetahui bahwa seseorang menderita kanker, maka klien akan mengalami kondisi psikologis yang tidak menyenangkan misalnya merasa kaget, cemas, takut, bingung, sedih, panik, gelisah atau merasa sendiri dan dibayangi kematian. Kecemasan akan meningkat ketika klien membayangkan terjadinya perubahan dalam hidupnya di masa depan akibat dari penyakit yang diderita ataupun dari proses penanganan suatu penyakit. Relaksasi otot progresif merupakan teknik relaksasi untuk mengurangi ketegangan dan kecemasan, yang dilakukan pada keadaan sadar. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh relaksasi otot progresif terhadap tingkat kecemasan pasien kemoterapi di rumah singgah kanker Denpasar. Penelitian ini merupakan quasi eksperiment dengan rancangan pretest and posttest with control group. Pengambilan sample menggunakan total sampling yang berjumlah 22 orang. Kelompok perlakuan diberikan relaksasi otot progresif selama tiga hari yang dilakukan setiap pagi dan sore. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS) yang berskala ordinal. Berdasarkan uji statistik Mann-Whitney U Test dengan tingkat kepercayaan 95% didapat nilai p = 0.002 (p < 0,05) yang artinya ada pengaruh relaksasi otot progresif terhadap tingkat kecemasan. Berdasarkan hasil temuan di atas disarankan kepada pihak yang terlibat dalam menangani pasien untuk menganjurkan latihan ini sebagai salah satu teknik untuk mengurangi kecemasan pasien yang menjalani kemoterapi.
Kata kunci: Relaksasi otot progresif, kecemasan, HARS
ABSTRACT
Dian Praptini, Kadek. 2014. Influence of Progressive Muscle Relaxation on the Anxiety Levels of Patients with Chemotherapy In Cancer Home Denpasar. Final Project, Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Pembimbing (1) Ns. Ni Made Dian S., M.Kep.,S.Kep.J., (2) Ns. I Ketut Suarnata, S.Kep.
Cancer is one of diseases that can affects all the group of ages. Once a person has claimed has a cancer, the client will experience unfavorable conditions, such as psychological shock, anxiety, fear, confusion, sad, panic, insecure, or feeling alone and shadowed by death. Anxiety increases when the client visualize the changes in his life in the future as an effect of illness or as a result of treatment of a disease process. Progressive muscle relaxation is one of systematic technique that is designed to help relieving the muscle tension and decrease anxiety that occurs when someone’s conscious. The purpose of this research is to know the influence of progressive muscle relaxation on the anxiety level of patients with chemotherapy in the cancer home Denpasar. This research is quasi eksperiment with pretest and posttest design with control group. Sample retrieval using total sampling of 22 people. The treatment group given the progressive muscle relaxation during the three days that is done every morning and afternoon. The data collection was using the questionnaire Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS) with ordinal scale. Based on statistical tests MannWhitney U Test with a 95% level of confidence gained value p = 0.002 (p<0.05) meaning that there are influences of progressive muscle relaxation on the level of anxiety. Based on the above findings, it is recommended to recommend this exercise to the patients as one of the techniques for reducing anxiety of patients undergoing chemotherapy. Keywords: progressive muscle relaxation, anxiety, HARS
DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL ………………………………………………………… HALAMAN SAMPUL DALAM ……………………………………………. PERNYATAAN PERSETUJUAN ………………………………………….. PERNYATAAN LEMBAR PENGESAHAN ………………………………. KATA PENGANTAR ………………………………………………………. DAFTAR ISI ………………………………………………………………… DAFTAR TABEL …………………………………………………………… DAFTAR GAMBAR ……………………………………………………….. DAFTAR LAMPIRAN ……………………………………………………... DAFTAR SINGKATAN ……………………………………………………
i ii iii iv v vi viii ix x xi
BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang …………………………………………………………… 1.2 Rumusan Masalah ………………………………………………………... 1.3 Tujuan Penelitian ………………………………………………………… 1.4 Manfaat Penelitian ………………………………………………………..
1 6 6 7
BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Kanker 2.1.1 Pengertian Kanker …………………………………………………… 2.1.2 Etiologi Kanker ……………………………………………………… 2.1.3 Penatalaksanaan Kanker …………………………………………….. 2.2 Relaksasi Otot Progresif 2.2.1 Pengertian Relaksasi Otot Progresif ………………………………… 2.2.2 Prinsip Kerja Relaksasi Otot Progresif ……………………………… 2.2.3 Manfaat Relaksasi Otot Progresif …………………………………… 2.2.4 Kontra Indikasi Relaksasi Otot Progresif …………………………… 2.2.5 Prosedur Relaksasi Otot Progresif ………………………………….. 2.2.6 Posisi Tubuh Untuk Relaksasi ………………………………………. 2.2.7 Pengaruh Relaksasi Otot Progresif ………………………………….. Terhadap Tingkat Kecemasan
9 9 11 13 15 17 20 20 25 26
2.3 Ansietas 2.3.1 Definisi Ansietas ……………………………………………………. 2.3.2 Etiologi ……………………………………………………………… 2.3.3 Tingkat Respon Ansietas …………………………………………… 2.3.4 Kategori Gangguan Ansietas ……………………………………….. 2.3.5 Respon Fisiologis dan Psikologis Terhadap Ansietas ……………… 2.3.6 Faktor Yang Mempengaruhi Kecemasan …………………………… 2.3.7 Skala Ukur Tingkat Kecemasan ……………………………………..
27 29 32 33 34 35 40
BAB III KERANGKA KONSEP 3.1 Kerangka Konsep …………………………………………………….. 3.2 Variabel dan Definisi Operasional …………………………………… 3.3 Hipotesis ……………………………………………………………...
43 44 47
BAB IV METODE PENELITIAN 4.1 Desain Penelitian …………………………………………………….. 4.2 Kerangka Kerja ………………………………………………………. 4.3 Tempat dan Waktu Penelitian ………………………………………... 4.4 Populasi, Sampel, dan Teknik Sampling ……………………………... 4.5 Jenis dan Cara Pengumpulan Data …………………………………… 4.6 Instrumen Pengumpulan Data ………………………………………… 4.7 Etika Penelitian ……………………………………………………….. 4.8 Pengolahan dan Analisa Data ………………………………………… 4.9 Analisa Data …………………………………………………………..
48 49 50 50 52 54 55 56 57
BAB V HASIL DAN PEMBAHASAN 5.1 Hasil Penelitian ……………………………………………. 5.2 Pembahasan Hasil Penelitian ………………………………………… 5.3 Keterbatasan Penelitian ………………………………………………
60 66 75
BAB VI SIMPULAN DAN SARAN 6.1 Simpulan ……………………………………………………………... 6.2 Saran ………………………………………………………………….
77 79
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
DAFTAR TABEL
Tabel 1 Tingkat Respon Ansietas ……………………………………………………
28
Tabel 2 Definisi Operasional Variabel Penelitian …………………………………...
41
Tabel 3 Skema Rancangan Penelitian ……………………………………………….
43
Tabel 4 Karakteristik berdasarkan Jenis Kelamin pada Kelompok Perlakuan dan Kontrol.. Tabel 5 Karakteristik berdasarkan Usia pada Kelompok Perlakuan dan Kontrol ….. Tabel 6 Karakteristik berdasarkan Pendidikan pada Kelompok Perlakuan dan Kontrol …..
56
56
57
Tabel 7 Frekuensi Tingkat Kecemasan Sebelum dan Setelah Diberi Perlakuan pada Kelompok Perlakuan ……………………………………………….......................
58
Tabel 8 Frekuensi Tingkat Kecemasan Sebelum dan Setelah Diberi Perlakuan pada Kelompok Kontrol ………………………………………………………………..
59
Tabel 9 Hasil Uji Statistik Selisih Tingkat Kecemasan pada Kelompok Perlakuan dan Kontrol……………………………………………………………………………
60
DAFTAR GAMBAR
Gambar 3.1 Kerangka Konsep Penelitian ……………………………………………..
39
Gambar 4.2 Kerangka Kerja Penelitian ……………………………………………...
44
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1
: Jadwal Penelitian
Lampiran 2
: Pengantar Kuisioner
Lampiran 3
: Surat Persetujuan Menjadi Responden
Lampiran 4
: SOP Relaksasi Otot Progresif
Lampiran 5
: Kuisioner Kecemasan
Lampiran 6
: Realisasi Biaya Penelitian
Lampiran 7
: Lembar Evaluasi Kegiatan
Lampiran 8
: Leaflet Relaksasi Otot Progresif
Lampiran 9
: Surat Ijin Studi Pendahuluan
Lampiran 10 : Surat Ijin Penelitian Lampiran 11 : Master Tabel Lampiran 12 : Hasil Uji Statistik Lampiran 13 : Dokumentasi Kegiatan
DAFTAR SINGKATAN
WHO
: World Health Organization
TB
: Tuberculosis
DM
: Diabetes Melitus
SIRS
: Sistem Informasi Rumah Sakit
HARS
: Hamilton Anxiety Rating Scale
Riskesdas
: Riset Kesehatan Dasar
GABA
: Gamma-Aminobutyric Acid