PENGARUH PROFITABILITAS, GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNGJAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2013-2015)
SKRIPSI Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Program Studi Strata 1 Pada Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta
Disusun oleh : AYU RATIH PUTRI SUWITO NIM. B 200 130 385
PROGAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2017
i
PERSETUJUAN
Yang bertandatangan dibawah ini telah membaca skripsi dengan judul : ”PENGARUH PROFITABILITAS, GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, DAN
UMUR
PERUSAHAAN
TERHADAP
PENGUNGKAPAN
TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2013-2015)”
Yang ditulis oleh : AYU RATIH PUTRI SUWITO B 200 130 385 Penandatanganan berpendapat bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat untuk diterima. Surakarta, 17 April 2017 Pembimbing Utama
(Drs. Wahyono, M.A.,Ak) Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta
(Dr. Triyono, S.E., M.Si)
ii
PENGESAHAN
PENGARUH PROFITABILITAS, GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur di BEI Tahun 2013-2015)
Oleh: AYU RATIH PUTRI SUWITO B 200 130 385 Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Pada hari Senin, 17 April 2017 dan dinyatakan telah memenuhi syarat Dewan Penguji 1. Drs. Wahyono, M.A.,Ak (Ketua Dewan Penguji)
(
)
2. Eny Kusumawati, S.E., MM, Ak (Anggota I Dewan Penguji)
(
)
3. Dra. Rina Trisnawati, M.si.,Akt.,Ph.D (Anggota II Dewan Penguji)
(
)
Mengetahui, Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta
(Dr. Triyono, S.E., M.Si)
iii
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS Jl. A. Yani Tromol Pos I Pabelan Kartasura Telp (0271) 717417 Surakarta - 57102
PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI Saya yang bertanda tangan di bawah ini : Nama
:
AYU: RATIH PUTRI SUWITO
NIRM
:
: B200130385
Jurusan
:
: AKUNTANSI
Judul skripsi
:
PENGARUH UKURAN
PROFITABILITAS, PERUSAHAAN,
DAN
GROWTH, UMUR
PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur di BEI Periode 2013-2015) Menyatakan dengan sebenarnya bahwa skripsi yang saya buat dan serahkan ini merupakan hasil karya saya sendiri, kecuali kutipan-kutipan dan ringkasanringkasan yang semuanya telah saya jelaskan sumbernya. Apabila dikemudian hari terbukti dan atau dapat dibuktikan bahwa skripsi hasil jiplakan, maka saya bersedia menerima sanksi apapun dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis dan atau gelar dan ijazah yang diberikan oleh Universitas Muhammadiyah Surakarta batal saya terima. Surakarta, 17 April 2017 Yang membuat pernyataan,
(Ayu Ratih Putri Suwito)
iv
MOTTO
“Percaya bahwa hidup itu pantas dijalani dan kepercayaan Anda akan membantu Anda untuk membuat kenyataan hidup Anda” (William James)
“Pendidikan mempunyai akar yang pahit, tapi buahnya manis” (Aristoteles)
“Selalu ada hasil disetiap usaha, berusaha sebisa mungkin dan jangan putus asa” (Penulis)
v
PERSEMBAHAN Dengan rasa syukur dan rendah hati, karya ini dipersembahkan untuk:
Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan.
Bapak dan Ibu tercinta, terimakasih untuk segala dukungan, perjuangan, dan setiap doa yang kalian panjatkan untuk saya.
Kedua adikku, Ebet dan Icuk terimakasih untuk semua dukungan dan motivasi yang kalian berikan untukku.
Kepada sahabat-sahabat yang selalu menemani dalam perjuangan untuk memperoleh gelar sarjana, memberikan dukungan dan juga semangat, Nora, Pipit, Miftah, Maya, Tomi, Mbak Dita.
Kepada Sony Christiyan Baryadi, terimakasih untuk motivasi, semangat, dan juga dukungan yang begitu besar.
Seluruh keluarga besar yang selalu mendukung saya.
Teman-teman jurusan ekonomi Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta angkatan 2013, khususnya kelas J. Terimakasih atas kebersamaan dan kekeluargaan selama empat tahun belajar bersama.
vi
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul PENGARUH PROFITABILITAS, GROWTH, UKURAN PERUSAHAAN, PENGUNGKAPAN
DAN
UMUR
TANGGUNG
PERUSAHAAN JAWAB
SOSIAL
TERHAADAP PERUSAHAAN
(STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI TAHUN 20132015) sebagai salah satu tugas akhir untuk mememnuhi syarat dalam memperoleh gelar sarjana Ekonomi Progam Studi Akuntansi pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penulis menyadari dengan sepenuhnya bahwa penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan dan dorongan dari berbagai pihak yang telah membantu baik secara moril maupun materil, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. Oleh karena itu, dengan kerendahan hati penulis mengucakpan terimakasih kepada: 1. Bapak Dr. Triyono, SE, M.Si selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Bapak Dr. Zulfikar, SE, M.Si selaku Ketua Progam Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Bapak Drs. Wahyono, M.A., Akt selaku dosen pembimbing yang telah membimbing penulis dalam menyusun skripsi. 4. Ibu Dra. Mujiyati, M.Si selaku pembimbing akademik yang selalu memberi arahan dan bimbingan kepada penulis.
vii
5. Seluruh Dosen dan Staff karyawan di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta, terimakasih atas segala bantuannya. 6. Kedua orantua, Bapak dan Ibu, terimakasih atas segalasnya untuk doa, perjuangan, dan dukungan. 7. Seluruh keluarga besar yang telah memberikan dukungan, motivasi, dan semangat dalam menyelesaikan skripsi ini. 8. Pihak-pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah memberikan bantuan dalam penulisan skripsi ini, sehingga skripsi ini dapat selesai. Penulis menyadari bahwa skripsi
ini masih banyak kekurangan baik
dalam penulisan maupun penyajiannya. Untuk itu, segala saran dan kritik yang membangun semoga dapat berguna untuk perbaikkan karya selanjutnya. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca serta bagi temen-teman yang masih menyelesaikan studi di Universitas Muhammadiyah Surakarta, serta tugas akhir ini semoga dapat menjadi langkah awal bagi kesuksesan penulis di masa yang akan datang. Amin. Surakarta, 17 April 2017 Penulis
Ayu Ratih Putri Suwito
viii
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL.......................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN .......................................................................... ii HALAMAN PENGESAHAN .......................................................................... iii HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI .................................... iv HALAMAN MOTTO ....................................................................................... v HAMALAMAN PERSEMBAHAN ................................................................ vi KATA PENGANTAR .................................................................................... vii DAFTAR ISI .................................................................................................... ix DAFTAR TABEL ........................................................................................... xii DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... xiii DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xiv ABSTRAKCT ................................................................................................. xv ABTRAKSI .................................................................................................... xvi BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ...................................................................... 1 B. Rumusan Masalah................................................................................ 7 C. Tujuan Penelitian ................................................................................. 8 D. Manfaat Penelitian ............................................................................... 8 E. Sistematika Penulisan .......................................................................... 9 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Teori .................................................................................. 11
ix
1. Teori Stakeholder ........................................................................ 11 2. Teori Legitimasi .......................................................................... 16 3. Teori Agensi ................................................................................ 18 4. Corporate Social Responsibility .................................................. 19 5. Profitabilitas................................................................................. 21 6. Growth ......................................................................................... 21 7. Ukuran Perusahaan ...................................................................... 22 8. Umur Perusahaan ......................................................................... 22 B. Penelitian Terdahulu .......................................................................... 23 C. Kerangka Pemikiran Teoritis ............................................................. 26 D. Perumusan Hipotesis ......................................................................... 27 BAB III METODE PENELITIAN A. Desain Penelitian ................................................................................. 30 B. Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel .......................... 30 C. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel .................................. 31 D. Data dan Sumber Data ........................................................................ 33 E. Metode Analisis Data .......................................................................... 34 BAB IV ANALISIS DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Populasi dan Sampel ........................................................... 39 B. Statistik Deskriptif .............................................................................. 39 C. Analisis Data ....................................................................................... 41 1. Hasil Uji Asumsi Klasik ............................................................... 41 a. Uji Normalitas ......................................................................... 41
x
b. Uji Multikolinearitas ............................................................... 42 c. Uji Heteroskedastisitas ............................................................ 43 d. Uji Autokorelasi ...................................................................... 43 2. Uji Hipotesis ................................................................................. 44 a. Uji Regresi Liner Berganda .................................................... 44 b. Pengujian Simultan (Uji F) ..................................................... 46 c. Koefisien Determinan (
) ..................................................... 47
d. Uji Statistik T .......................................................................... 47 D. Pembahasan ......................................................................................... 49 BAB V PENUTUP A. Simpulan ............................................................................................. 53 B. Keterbatasan Penelitian ....................................................................... 54 C. Saran .................................................................................................... 50 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
xi
DAFTAR TABEL
Table IV.1 Kriteria Pengambilan Sampel ....................................................... 39 Tabel IV.2 Deskriptif Statistik ........................................................................ 40 Tabel IV.3 Hasil Uji Normalitas ..................................................................... 42 Tabel IV.4 Hasil Uji Multikolinearitas ........................................................... 42 Tabel IV.5 Hasil Uji Heterokedastisitas.......................................................... 43 Tabel IV.6 Hasil Uji Autokorelasi .................................................................. 44 Tabel IV.7 Hasil Analisis Regresi Berganda .................................................. 44 Tabel IV.8 Hasil Uji F ..................................................................................... 46 Tabel IV.9 Hasil Uji T .................................................................................... 48
xii
DAFTAR GAMBAR
Gambar II.1 Kerangka Teoritis Hubungan Antar Variabel ............................ 26
xiii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1:
Daftar Nama Perusahaan Sampel
Lampiran 2:
Indek GRI
Lampiran 3:
Perhitungan CSR 2013-2015
Lampiran 4:
Perhitungan Profitabilitas, Growth, Ukuran Perusahaan, dan Umur Perusahaan Tahun 2013-2015
Lampiran 5:
Data Penelitian
Lampiran 6:
Hasil Uji Normalitas
Lampiran 7:
Hasil Uji Multikolinieritas
Lampiran 8:
Hasil Uji Autokorelasi
Lampiran 9:
Hasil Uji Heteroskedastisitas
Lampiran 10:
Hasil Uji Regresi Berganda
xiv
ABSTACT The purposes of this study is to examine the effect of pofitailitty, growth, size, and firm age to corporate social responsibility diclosure. The population of this study is manufacturing companies listed in Indonesian Stock Exchange (IDX) in 2013-2015. Sample were taken using purposive sampling method. The number of samples are 79 of manufacturing companis listed at BEI period of 2013-2015. Analyzed using multiple linear regression method. The result of the research show that the size of the company effect on corporate social responsibility, while the profitability, growth, and firm age does not effect on corporate social responsibility. Keyword: Profitability, Growth, Size, Firm Age, and Corporate Social Responsibility
xv
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profibilitas, growth, ukuran perusahaan, dan umur perusahaan terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2013-2015. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dengan jumlah sampel 79 perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2013-2015. Analisis data menggunakan analisis linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan, sedangkan profitabilitas, growth, dan umur perusahaan tidak berpengaruh terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan. Kata kunci: Profitabilitas, Growth, Ukuran Perusahaan, Umur Perusahaan, dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan.
xvi