perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PENERBITAN SERTIPIKAT PENGGANTI DAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SERTIPIKAT PENGGANTI KARENA HILANG GUNA MENCIPTAKAN KEPASTIAN HUKUM DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN SUKOHARJO
TESIS
Untuk Memenuhi Persyaratan Mencapai Derajat Magister Program Magister Kenotariatan
Oleh :
NANIK SRI MASTANI NIM:S.351208027
PROGRAM MAGISTER KENOTARIATAN FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA commit to user 2016
i
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PENERBITAN SERTIPIKAT PENGGANTI DAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SERTIPIKAT PENGGANTI KARENA HILANG GUNA MENCIPTAKAN KEPASTIAN HUKUM DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN SUKOHARJO
DISUSUN OLEH : NANIK SRI MASTANI NIM: S.351208027
Telah disetujui oleh Tim Pembimbing: Dewan Pembimbing
Jabatan
Nama
Tanda Tangan
Tanggal
1. Pembimbing I
Dr. I Gusti Ayu Ketut Rachmi Handayani, S.H., M.H.
NIP. 19721008 200501 2 001 2. Pembimbing II
Pius Tri Wahyudi, S.H., M.Si. NIP. 19560212 198503 1 004
3. Penguji Seminar Dr. H.M. Irnawan Darori, S.H., M.M. Hasil Mengetahui: Ketua Program Studi Magister Kenotariatan
Burhanudin Harahap. S.H., M.H., M.SI., Ph.D to user NIP.commit 19600716 198503 1 004
ii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PENERBITAN SERTIPIKAT PENGGANTI DAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SERTIPIKAT PENGGANTI KARENA HILANG GUNA MENCIPTAKAN KEPASTIAN HUKUM DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN SUKOHARJO
DISUSUN OLEH: NANIK SRI MASTANI NIM:S.351208027 Telah disetujui oleh Tim Penguji : Jabatan
Nama
Tanda tangan Tanggal
1. Ketua
: Burhanudin Harahap S.H., M.H., M.SI., Ph.D. ..................... NIP.19600716 198503 1 004
2. Sekretaris
: Dr. I Gusti Ayu Ketut Rachmi Handayani, S.H., M.H NIP. 19721008 200501 2 001
..............
.....................
..............
3. Penguji : Dr. Djoko Wahju Winarno, S.H., M.S. Pembanding NIP. 19520511 198003 1 002 Internal
.....................
..............
4. Penguji : Dr.Mulyoto, S.H., M.Kn. Pembanding Eksternal
.....................
..............
5. Anggota
.....................
..............
: Pius Tri Wahyudi, S.H., M.Si. NIP. 19560212 198503 1 004
Mengetahui :
Direktur Program Pascasarjana
Ketua Program Studi Magister Kenotariatan
Prof. Dr. M. FurqonHidayatullah, M.Pd. Burhanudin H, SH., MH., MSI., Ph.D commit to user NIP. 19600727 198702 1 001 NIP.19600716 198503 1 004
iii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PERNYATAAN
NAMA
: NANIK SRI MASTANI
NIM
: S.351208027 Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa tesis yang berjudul “Penerbitan
Sertipikat Pengganti Dan Perlindungan Hukum Terhadap Pemegang Sertipikat Pengganti Karena Hilang Guna Menciptakan Kepastian Hukum di Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo”, adalah benar-benar karya saya sendiri. Hal yang bukan karya saya, dalam tesis tersebut diberi tanda citasi dan ditunjukkan dalam daftar pustaka. Apabila dikemudian hari terbukti pernyataan saya tersebut diatas tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi akademik, yang berupa pencabutan tesis dan gelar yang saya peroleh dari tesis tersebut.
Surakarta, Yang membuat pernyataan,
Nanik Sri Mastani
commit to user
iv
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
MOTTO
Three simple rules in life 1. If you do not go after what you want, you’ll never have it 2. If you do not ask, the anaswer will always be no 3. If you do not step forward, you will always be in the same place.
Enjoy the little things in life for one day you’ll look back and realize they were the big things Yesterday is history, Tommorrow is mystery, Today is gift. That’s why it is called present.
commit to user
v
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
PERSEMBAHAN
Karya sederhana ini penulis dedikasikan kepada: 1. Tuhan Yang Maha Esa yang senantiasa memberikan rahmat dan hidayahnya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan Penelitian Hukum ini . 2. Suamiku tersayang Setiya Jaka Susila dan Anakku Tegar Adam Firmansyah serta anakku Akbar Adi Nugroho yang selama ini telah memberi kasih sayang dan doa serta dukungannya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum ini. 3. Almarhum Bapakku Jumadi Edy Rumpito dan Ibuku Sri Pujiyati yang senantiasa memberikan doa restu dan dukungan sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum ini. 4. Semua pihak yang telah membantu dalam terselesaikannya penulisan hukum ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Semoga segala kebaikan Bapak, Ibu, rekan-rekan menjadi amalan dan mendapat balasan kebaikan dari Tuhan Yang Maha Esa. 5. Almamater tercinta Program Studi Magister Kenotariatan Ilmu Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta.
commit to user
vi
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis haturkan kepada kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa atas segala limpahan rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis memperoleh kekuatan
untuk
SERTIPIKAT TERHADAP
menyelesaikan PENGGANTI
PEMEGANG
Tesis DAN
yang
berjudul
“PENERBITAN
PERLINDUNGAN
SERTIPIKAT
PENGGANTI
HUKUM KARENA
HILANG GUNA MENCIPTAKAN KEPASTIAN HUKUM DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN SUKOHARJO”. Banyak pihak yang berperan besar dalam memberikan bantuan hinggatesis ini selesai, untuk itu ucapan terimakasih penulis sampaikan kepada : 1. Bapak Prof. Dr. H. Ravik Karsidi. M.S., selaku Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta. 2. Bapak Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd., selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Bapak Prof. Dr. Supanto, S.H., M.Hum. selaku Dekan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta. 4. Bapak Burhanudin Harahap. S.H., M.H., M.SI.,Ph.D, selaku Ketua Program Studi Magister Kenotariatan Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah memberikan ijin penelitian. 5. Ibu Dr. I.G.A.K. Rachmi .H., S.H., M.Hum, selaku Dosen Pembimbing Magister Kenotariatan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta, atas segala bantuan, bimbingan, dan pengarahannya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum ini. 6. Bapak Pius Triwahyudi, S.H., M.Si., selaku Dosen Pembimbing Magister Kenotariatan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta, atas segala bantuan, bimbingan, dan pengarahannya sehingga penyusun dapat menyelesaikan penulisan hukum ini. 7. Bapak Dr. Mulyoto, S.H., M.Kn, selaku Notaris di Kabupaten Boyolali, atas segala bantuan, bimbingan dan pengarahan sehingga penulis dapat commit menyelesaikan penulisan hukum ini. to user
vii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
8. Bapak Muhammad Irnawan Darori, SH, selaku Notaris di Kabupaten Boyolali, atas segala bantuan, bimbingan dan pengarahan sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan hukum ini. 9. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi Kenotariatan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta dengan keikhlasan dan kemuliaan hati telah memberikan bekal ilmu kepada penulis. 10. Karyawan dan Staff Magister Kenotariatan Fakultas Hukum Universitas Sebelas Maret Surakarta yang telah membantu kelancaran perkuliahan. 11. Rekan-rekan Riza Putri Riadhini, Santi Waluyo, Fet Chan Luwesi dan Agung Sultanto beserta semua rekan-rekan satu angkatan yang tidak dapat saya sebutkan satu persatu yang telah memberikan semangat dan dorongan sehingga terselesaikan penulisan hukum ini. 12. Semua pihak yang telah membantu dalam terselesaikannya penulisan hukum ini yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu. Semoga segala kebaikan Bapak, Ibu, rekan-rekan menjadi amalan dan mendapat balasan kebaikan dari Tuhan Yang Maha Esa. Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan tesis ini masih jauh dari sempurna baik dari segi substansi maupun teknik penulisan, oleh karena itu penulis berharap atas kritik dan saran dari berbagai pihak demi penyempurnaan penulisan hukum selanjutnya. Semoga tesis ini memberikan manfaat kepada semua pihak, baik untuk penulisan, akademisi maupun masyarakat umum. Surakarta,
Nanik Sri Mastani
commit to user
viii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL
i
HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING
ii
HALAMAN PENGESAHAN TESIS
iii
HALAMAN PERNYATAAN
iv
MOTTO
v
KATA PENGANTAR
vii
DAFTAR ISI
ix
DAFTAR GAMBAR
xii
DAFTAR TABEL
xiii
ABSTRAK
xiv
ABSTRACT
xv
BAB I
PENDAHULUAN
1
A. Latar Belakang Masalah
1
B. Rumusan Masalah
5
C. Tujuan Penelitian
5
D. Manfaat Penelitian
7
TINJAUAN PUSTAKA
8
A. Kerangka Teori
8
BAB II
1. Tinjauan Umum tentang Pendaftaran Tanah
8
a. Pengertian Pendaftaran Tanah
8
b. Dasar HukumPendaftaran Tanah
11
c. Tujuan Pendaftaran Tanah
13
d. Asas-Asas Pendaftaran Tanah
17
e. Objek Pendaftaran Tanah
18
f. Sistem Pendaftaran Tanah
21
g. Sistem Publikasi Pendaftaran Tanah
23
2. Tinjauan Umum tentang Sertifikat Hak Atas Tanah commitSertifikat to user Hak Atas Tanah a. Pengertian Tentang
ix
25 25
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
b. Hal-hal yang dibuktikan Dalam Sertifikat Hak Atas Tanah
27
c. Kekuatan Hukum Sertifikat Hak Atas Tanah
28
3. Tinjauan Umum tentang Sertifikat Pengganti Hak Atas Tanah
31
a. Pengertian dari Sertifikat Pengganti Hak Atas Tanah
31
b. Faktor Penerbitan Sertifikat Pengganti 31
Hak Atas Tanah c. Prosedur Permohonan Sertifikat Pengganti Hak Atas Tanah Karena Hilang
33
d. Penyelesaian Sengketa Terkait dengan Sertifikat PenggantiHak Atas Tanah
B.
36
4. Teori Penerapan Hukum
37
5. Teori Perlindungan Hukum
38
Penelitian yang Relevan
40 43
C. Kerangka Berpikir
46
BAB III METODE PENELITIAN 1.
Jenis Penelitian
46
2.
Sifat Penelitian
46
3.
Pendekatan Penelitian
47
4.
Lokasi Penelitian
47
5.
Jenis Data
47
6.
Sumber Data
48
7.
Teknik Pengumpulan Data
51
8.
Teknik Analisis Data
51
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
54 54
A. Gambaran Responden B. Proses Permohonan Penerbitan Sertipikat Pengganti Karena Hilang di Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo C. Perlindungan Hukum Bagi Pemegang Sertipikat Pengganti commit to userPerbuatan Hukum Dengan Apabila Pihak Ketiga Melakukan
x
61
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
Sertipikat yang Dinyatakan Hilang
83 93
BAB V PENUTUP A. Kesimpulan
91
B. Implikasi
94
C. Saran
95 96
DAFTAR PUSTAKA
commit to user
xi
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.1. Kerangka Berpikir
43
Gambar 3.1. Analisis data kualitatif
52
commit to user
xii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
DAFTAR TABEL
Tabel 4.1. Jenis kelamin responden ............................................................
54
Tabel 4.2. Kelompok umur responden ........................................................
54
Tabel 4.3. Tingkat Pendidikan Responden .................................................
55
Tabel 4.4. Tingkat Pendidikan Responden .................................................
56
Tabel 4.5. Luas Tanah Yang di Miliki Oleh Responden............................
57
Tabel 4.6. Riwayat Pemilikan Tanah Responden .......................................
58
Tabel 4.7. Pengetahuan Responden Tentang Sertipikat Pengganti Hak Atas Tanah ..................................................................................................
59
Tabel 4.8. Permintaan Responden Tentang Penerbitan Sertipikat Pengganti hak Atas Tanah...........................................................................
60
Tabel 4.9. Sertipikat hilang tahun 2013 ......................................................
67
Tabel 4.10. Sertipikat hilang tahun 2014 ....................................................
69
Tabel 4.11. Sertipikat hilang tahun 2015 ....................................................
70
commit to user
xiii
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRAK
Nanik Sri Mastani. S. 351208027. PENERBITAN SERTIPIKAT PENGGANTI DAN PERLINDUNGAN HUKUM TERHADAP PEMEGANG SERTIPIKAT PENGGANTI KARENA HILANG GUNA MENCIPTAKAN KEPASTIAN HUKUM DI KANTOR PERTANAHAN KABUPATEN SUKOHARJO. 2016. Penulisan tesis ini mengkajiproses permohonan penerbitan sertipikat pengganti karena hilang di Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjodan mengkaji mengenai perlindungan hukum bagi pemegang sertipikat pengganti apabila pihak ketiga yang melakukan perbuatan hukum dengan sertipikat yang dinyatakan hilang. Penulisan tesis ini guna mencapai tujuan tersebut menggunakan metode penelitian empiris yang bersifat deskriptif dengan menggunakan metode pendekatan kualitatif dengan menggunakan jenis data primer dansekunder. Data primer diperoleh dengan cara wawancara sedangkan data sekunder diperoleh berdasarkan bahan hukum primer dan bahan hukum sekunder serta bahan hukum tersier. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara dan studi pustaka. Penulisan tesis ini menggunakan analisis induktif. Berdasarkan hasil penelitian bahwa sertifikat sebagai alat bukti kepemilikan hak atas tanah selanjutnya proses permohonan penerbitan sertifikat pengganti karena hilang di Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo dilakukan dengan pemegang hak atas tanah yang tercantum dalam sertifikat yang dinyatakan hilang tersebut sesuai dengan Pasal 59 Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 1997 tentang Pendaftaran Tanah. Oleh Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo telah memberikan pelayanan penerbitan sertifikat pengganti sesuai dengan prosedur dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku. Perlindungan hukum terhadap pemegang sertifikat pengganti karena hilang di Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo yang telah diterbitkan sama dengan perlindungan hukum terhadap pemegang sertifikat hak atas tanah pada umumnya. Karena setelah terbitnya sertifikat pengganti karena hilang, maka dilakukan pembatalan terhadap sertifikat yang hilang tersebut. Sehingga sertifikat yang lama tidak berlaku lagi. Atas hasil penelitian tersebut maka penulis memberikan rekomendasi bahwa Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo perlu meningkatkan penyuluhan dan sosialisasi secara aktif dan intensif kepada masyarakat mengenai arti penting sertifikat guna memberikan kepastian hukum dan perlindungan hukum terhadap pemegang hak atas tanah. Selain itu, juga diperlukan partisipasi dari masyarakat dalam upaya kerjasama dengan Kantor Pertanahan Kabupaten Sukoharjo agar tercapai tujuan dari pendaftaran tanah yang mewujudkan kepastian hukum. Kata Kunci : Sertifikat Pengganti, Perlindungan Hukum, Kepastian Hukum
commit to user
xiv
perpustakaan.uns.ac.id
digilib.uns.ac.id
ABSTRACT Nanik Sri Mastani, S. 351208027. THE PUBLICATION OF ALTERNATE TITLE DEED AND LAW PROTECTION FOR THE HOLDER OF ALTERNATE TITLE DEED DUE TO THE LOSS IN ORDER TO CREATE LAW CERTAINTY IN LAND AFFAIRS OFFICE OF SUKOHARJO REGENCY.2016. This research aimed to study the process of applying for alternate title deed publication due to the loss and the law certainty for the holder of Alternate Title Deed when the third party commits legal action against the lost certificate. To achieve its objective, this research employed an empirical research method that was descriptive in nature with qualitative approach method using primary and secondary types of data. Primary data was obtained through interview, while secondary one was obtained based on primary, secondary and tertiary law materials. Techniques of collecting data used were interview and library study. This research used inductive analysis. Considering the result of research,it could be found that title deed served as evidence of right-to-land ownership, and the process of applying for alternate title deed publication due to the loss in Land Affairs Office of Sukoharjo Regency was conducted by the right-to-land holder mentioned in the lost title deed consistent with Article 59 of Government Regulation Number 24 of 1997 about Land Registration. The Land Affairs Office of Sukoharjo Regency had provided alternate title deed publication service consistent with the procedure included in the enacted legislation. Law certainty to the due to-loss alternate title deed holder in the Land Affairs Office of Sukoharjo Regency was the same as that to right-toland holder in general. It was because after the alternate title deed was published, the cancellation was made against the lost title deed. So, the old title deed no longer prevailed. Based on the result of research, the author recommended the Land Affairs Office of Sukoharjo Regency to improve education and socialization actively and actively to the society concerning the importance of title deed to give law certainty and law protection to the right-to-land holder. In addition, there should be public participation in the attempt of cooperation with the Land Affairs Office of Sukoharjo Regency in order to achieve the objective of land registration manifesting the law certainty. Keywords: Alternate Title Deed, Legal Protection, The Certainty The Law.
commit to user
xv