PELATIHAN PHP ALUMNI DAN CALON ALUMNI INSTITUT BISNIS DAN INFORMATIKA STIKOM SURABAYA By: Julianto Lemantara, S,Kom., M.Eng
LATAR BELAKANG PELATIHAN Coba simak beberapa lowongan PHP programmer berikut:
KEMAMPUAN DASAR PEMROGRAMAN PHP
HTML CSS JavaScript AJAX Server Side (PHP) Database (MySQL)
KEMAMPUAN PLUS2 PEMROGRAMAN PHP
JQUERY, EXT JS, BOOTSTRAP, DKK FRAMEWORK PHP (CI, YII, DKK)
TUJUAN PELATIHAN Peserta dapat membuat web yang terkoneksi database MySQL dengan HTML, CSS, Javascript, dan PHP Peserta dapat mengetahui komponen-komponen Jquery dan Bootstrap agar tampilan lebih mbois Peserta mengenal Framework PHP CodeIgniter
ANDA MEMASUKI KAWASAN HTML
HTML HTML: HyperText Markup Language Bahasa yang digunakan untuk membuat atau mendeskripsikan halaman web Bersifat cross-platform Terdiri dari sekumpulan tag-tag
CONTOH TAG HTML DASAR
HTML FORMS
HTML forms untuk mengirim data ke server HTML form dapat mengandung input elements seperti: text fields, checkboxes, radio-buttons, buttons, dll. HTML form juga dapat mengandung select lists, textarea, fieldset, legend, dan label.
SOAL 1
Buat sebuah halaman login yang terdiri dari username dan password.
SOAL 2
Buat sebuah halaman web yang berfungsi untuk menambah artikel
ANDA MEMASUKI KAWASAN CSS
CSS CSS: Cascading Style Sheet Bahasa yang digunakan untuk menghias dan mengatur gaya tampilan/layout halaman web supaya lebih elegan dan menarik
CONTOH CSS SEDERHANA
SOAL 3
Buatlah desain halaman login sebagai berikut:
ANDA MEMASUKI KAWASAN JAVASCRIPT
JAVASCRIPT Bahasa pemrograman yang bersifat client-side Membuat interaksi antara user dengan situs web lebih cepat Untuk validasi form, animasi mempercantik halaman web, fitur chatting, efek-efek modern, dll.
CONTOH JAVASCRIPT
ANDA MEMASUKI KAWASAN PHP DAN MYSQL
PHP Bahasa pemrograman bersifat server-side, PHP dapat membuat, membuka, membaca, menulis, menghapus, dan menutup file di server PHP dapat mengumpulkan form data PHP dapat menambah, mengubah, dan menghapus data dalam database PHP dapat membatasi akses user pada sebuah website PHP dapat mengenkripsi data
KELEBIHAN PHP Multi-platform Kompatibel dengan banyak web server (Apache, Nginx, IIS, dll) Kompatibel dengan banyak DBMS Free license Mudah dipelajari Paling banyak dicari di Indonesia untuk dunia pemrograman web
MYSQL MySQL adalah salah satu RDBMS yang populer. Pokoknya sangat mesra dan intim dengan PHP MySQL bersifat open source, free license MySQL bersifat multi-platform
SOAL 4
Buat form untuk maintenance data kategori artikel.
ANDA MEMASUKI KAWASAN AJAX PHP
AJAX AJAX: Asynchronous JavaScript and XML Teknologi untuk membuat respon web lebih cepat Keunggulan: update isi web tanpa harus reload keseluruhan halaman web, bisa mengirim data ke server dalam background process, dll.
CONTOH KASUS AJAX
Ketika user menekan tombol simpan, maka penyimpanan data akan dikirim dalam background process dan data terbaru dapat ditampilkan tanpa harus reload halaman web.
CONTOH AJAX
SOAL 5
Buat form maintenance data kategori artikel dengan AJAX.
ANDA MEMASUKI KAWASAN JQUERY
JQUERY JQuery adalah library Javascript yang dibuat untuk memudahkan pembuatan website dengan HTML yang berjalan di sisi Client. Dengan Jquery, kita tidak harus secara eksplisit menambahkan event ataupun properti pada website. Jquery bersifat open source
KELEBIHAN JQUERY Dalam Pemakaian menggunakan seleksi element DOM website lebih dinamis dan interaktif. JQuery bisa memanipulasi Class pada CSS dan Support CSS 3 Event AJAX Efek-efek dan animasi Ekstensi dan Plug-ins Kompatibilitas dengan hampir semua Browser modern
CONTOH JQUERY
SOAL 6
Buat form maintenance data kategori artikel dengan JQUERY.
PLUGIN JQUERY Autocomplete Datetimepicker Tabpage Datatable tampilan tabel dengan fitur search, pagination, dll bxSlider, Carousel silde show gambar Colorbox preview gambar dll
SOAL 7
Buat halaman web untuk menambah artikel dimana kategori dengan autocomplete, tgl expired dengan datetimepicker, isi dengan editor WYSWYG, tabel dengan datatable.
BOOTSTRAP Bootstrap: framework untuk membangun desain web secara responsif. Artinya, tampilan web yang dibuat oleh bootstrap akan menyesuaikan ukuran layar dari browser yang kita gunakan baik di desktop, tablet ataupun mobile device. Bootstrap menyediakan HTML, CSS dan Javascript siap pakai dan mudah untuk dikembangkan.
CONTOH TEMPLATE BOOTSTRAP (BACK-END) TEMPLATE 1 TEMPLATE 2 (FRONT-END) TEMPLATE 1 TEMPLATE 2
SOAL 8
Buat halaman web untuk menambah artikel dengan template bootstrap BACK-END yang diberikan
SOAL 9
Buat halaman web untuk menampilkan artikel dengan template bootstrap FRONT-END yang diberikan
CI CI: CodeIgniter CI: Framework OOP konsep MVC Framework yang banyak diminta perusahaan sebagai nilai tambah seorang programmer PHP
TUTORIAL CI
TUTORIAL CI dapat dilihat pada dokumen ini
SEKIAN TERIMA KASIH