PEDOMAN KEGIATAN PENELITIAN DASAR Umum Kegiatan Penelitian Dasar ditujukan sebagai salah satu jenis kegiatan pembinaan penelitian yang mengarahkan peneliti untuk mendapatkan modal saintifik yang mungkin tidak dapat berdampak ekonomis dalam jangka pendek. Modal saintifik ini diharap dapat ditumbuh kembangkan oleh peneliti penelitian dasar tersebut atau oleh peneliti lain dalam kegiatan penelitian terapan yang berdampak ekonomis dalam jangka pendek. Karakteristik dari kegiatan penelitian dasar mempunyai kekhasan tersendiri disbanding jenis penelitian terapan dengan uraian sebagai berikut: a. Kegiatan penelitian ini bersifat top-down artinya tema untuk kegiatan penelitian telah ditetapkan dan pengusul dibebaskan membuat judul penelitiannya dengan menjelaskan kaitan tema dan judul yang dipilihnya. b. Usulan biaya penelitian dasar maksimum sebesar Rp. 15.000.000,- (lima belas juta rupia dengan waktu penelitian 8 - 10 bulan. c.
Setelah penelitian selesai, para peneliti diharuskan mempublikasi-kan hasil penelitiannya sedapat-dapatnya dalam jurnal ilmiah nasional dan jika memungkinkan dipublikasikan dalam jurnal internasional.
d. Guna menajamkan pengertian penelitian dasar, maka dalam periode tertentu kegiatan penelitian ini diutamakan hanya untuk beberapa bidang ilmu saja, yaitu Pertanian, Teknologi, Kesehatan dan Sosial. Adapun rangkaian proses pengusulan, pelaksanaan dan pelaporan penelitian dasar mencakup berbagai format yang berhubungan dengan Pedoman Usul Penelitian, Pedoman Evaluasi Usul, Pedoman Pemantauan, dan Pedoman Laporan serta beberapa contoh Judul Kegiatan Penelitian Dasar. Bagi dosen Perguruan Tinggi Swasta yang hendak mengajukan proposal, Kopertis setempat cukup diberi tembusan.
Pedoman Usul Penelitian Dasar No. Identitas: (Diisi oleh P3M)
USULAN PENELITIAN PROGRAM PENELITIAN DASAR DI PERGURUAN TINGGI TANHUN ANGGARAN ………………
Tema Penelitian (Pilih Salah Satu Setelah Membaca Deskripsi Tiap Tema)
1. Landasan Ilmiah Produksi Bahan Bioaktif dalam Budidaya dan Kultur Jaringan 2. Mekanisme Reaksi dan Laju Reaksi pada Proses Kimiawi Alami Industri dan Lingkungan 3. Perilaku Perubahan pada Mekanika Bahan 4. Hubungan perilaku manusia dan Lingkungan Binaan 5. Kaitan Sumber Pangan Kelautan dalam Pencegahan Penyakit Degeneratif 6. Biologi dan Fisiologi Keanekaragaman Hayati dalam Rangka Pengendalian Hama dan Penyakit Secara terpadu 7. Kajian Ilmiah Khasiat Obat Tradisional
Judul
Penanggung Jawab Program
Perguruan Tinggi Penggusul
Bulan dan Tahun
DESKRIPSI TIAP TEMA (Lembar ini tidak perlu dilampirkan pada usulan Saudara/I)
No. 1
2
3
4
5
6
7
Tema
Deskripsi Tema
Landasan ilmiah produksi Proses dasar terbentuknya bahan bioaktif yang bahan bioaktif dalam budi berguna (metabolit, enzim, bahan obat dll) dalam daya dan kultur jaringan organisme (mikro organisme, tumbuhan, hewan) atau jaringnya. Mekanisme reaksi dan laju Proses dasar yang dapat menjelaskan proses kimia reaksi pada proses kimiawi yang terjadi dalam pembentukan suatu produk yang alami, industri dan lingkungan dihasilkan secara alami dalam industri maupun pengelolahan dan pemanfaatan limbah/lingkungan Perilaku perubahan pada Perubahan yang terjadi pada suatu media (bahan mekanika bahan dan system) dapat terjadi akibat adanya gangguan keseimbangan energi pada media atau system akibat efek magnetik, perpindahan, temperatur dan lainnya. Perilaku perubahan tersebut dipelajari agar dapat diprediksi respons media atau system untuk diketahui sifat keperiannya (Constitutive Behavior) Hubungan perilaku manusia Keterkaitan antara perilaku dan lingkungan yang dan lingkungan binaan sesuai dan kondusif dapat dibentuk dari pengendalian lingkungan yang terbina. Perubahan perilaku manusia (human Behavior) dalam sub kelompok masyarakat perlu dikaji dalam interaksinya dengan pembinaan lingkungan (pendidikan, tenaga kerja, jender, lingkungan hokum, teknologi, ekonomi, social, manajemen, dll) Kaitan sumber pangan Tema ini mencakup penelitian dasar tentang biologi kelautan dalam pencegah-an sumber daya laut, identifikasi dan studi mekanisme penyakit degeneratif sumberdaya kelautan dalam pencegahan penyakit degeneratif (penyakit penurunan gizi, netrosis, neurodegeneratif, obsitas, dll) Biologi dan fisiologi Pengukapan variasi genetika dan variarsi jenis keanekaragaman hayati sebagai landasan fenomena kekayaan dalam rangka pengendalian keanekaragaman hayati tanah air masih belum hama penyakit secara banyak dilakukan orang. Bila penelitian dilakukan terpadu pada inang, pengetahuan tentang variasi ini sangat berguna untuk meningkatkan ketahanannya terhadap serangan hama dan penyakit misalnya melalui perakitan bibit unggul baru. Sebaiknya bila pendekatan penelaahan dilakukan pada patogen, pemahaman keanekaragamannya akan memperluas cakrawala pengendalian dalam kaitannya dengan inang yang juga bermacam ragam Kajian ilmiah khasiat obat Menjelaskan mekanisme kerja obat tradisional tradisional eksplorasi sistematik obat tradisional Indonesia proses dasar yang menuju pada stadardisasi obat tradisional
SISTIMATIKA USUL PENELITIAN DASAR Judul
: ……………………………………………………………………… ……………………………………………………………………… ……………………………………………………………………… ……………………………………………………………………… …………………………………………
Peneliti Utama Nama (lengkap dengan gelar akademik) Jenis Kelamin
: Laki-laki / Perempuan
NIP
:
Pangkat / Golongan
:
Jabatan Sekarang
:
Jurusan / Fakultas / Pusat Penelitian
:
Perguruan Tinggi
:
Alamat Kantor, Telp./Faks. dan e-mail
:
Alamat Rumah, Telp./Faks. Dan e-mail
:
Usulan Jangka Waktu Penelitian
: 10 bulan
Biaya yang diusulkan
: Rp.
Mengetahui, …………..
……………………….
Dekan Fakultas
Peneliti Utama,
( ……………………… ) NIP. ….
( ……………………… ) NIP. ….
Menyetujui Ketua Lembaga Penelitian
( …………………….. ) NIP. …..
DAFTAR ISI
Halaman 1. URAIAN UMUM …………………………………………………… 2. ABSTRAK RENCANA PENELITIAN …………………………….. 3. MASALAH YANG DITELITI ……………………………………… 4. ORIENTASI PENELITIAN ………………………………………… 5. STUDI PUSTAKA DAN STUDI YANG SUDAH DILAKSANAKAN ………………………………………………… 6. DESAIN DAN METODE PENELITIAN …………………………... 7. LUARAN PENELITIAN ……………………………………………. 8. RINCIAN BIAYA PENELITIAN …………………………………… 9. DAFTAR PUSTAKA ………………………………………………...
LAMPIRAN 1. JUSTIFIKASI ANGGARAN ………………………………………… 2. BIOGRAFI / DAFTAR RIWAYAT HIDUP PENELITI ……………. 3. SARANA DAN PRASARANA PENUNJANG PENELITIAN YANG TELAH DIMILIKI ………………………………………….
URAIAN UMUM 1.1. Judul penelitian
:
1.2. Penanggung Jawab Program
:
Nama (Lengkap + Gelar Akademik) Jabatan Unit Kerja Alamat Surat Telepon Faxsimili e-mail (jika ada)
: : : : : : :
1.3. Tim Peneliti No.
NAMA DAN GELAR AKADEMIK
BIDANG KEAHLIAN
INSTANSI
ALOKASI WAKTU (Jam/Minggu)
1. 2. 3.
1.4. Kaitan Tema dan Judul (Uraikan, maksimum 50 kata dan perhatikan deskripsi tema) :
1.5. Subyek Penelitian
:
1.6. Periode Pelaksannaan Mulai Berakhir
: :
1.7. Jumlah Biaya yang diusulkan
: Rp.
1.8. Lokasi Penelitian
:
1.9. Perguruan Tinggi Pengusul
:
1.10. Instansi Lain yang Terlibat (jika ada) : 1.11. Keterangan Lain yang dianggap Perlu :
1.12. ABSTRAK RENCANA PENELITIAN (Maksimum 400 kata)
1.13. MASALAH YANG DITELITI
1.14. ORIENTASI PENELITIAN
1.15. STUDI PUSTAKA/HASIL YANG SUDAH DICAPAI PENDAHULUAN YANG SUDAH DILAKSANAKAN
1.16. DESAIN DAN METODE PENELITIAN
1.17. LUARAN PENELITIAN
DAN
STUDI
1.18. RINCIAN ANGGARAN PENELITIAN RINCIAN PENGELUARAN UANG 1. 2. 3. 4.
2.
Gaji dan Upah Bahan Habis Pakai (Material Penelitian) Biaya Perjalanan Biaya Pengeluaran Lain-lain, meliputi !"Biaya Pemotretan /Scanning Sampel !"Biaya Dokumentasi dan Pembuatan Laporan !"Fotokopi dan Penjilidan !"Administrasi Surat-menyurat !"Biaya Pemeliharaan Alat JUMLAH
JUMLAH PENGELUARAN Rp. Rp. Rp. Rp.
Rp.
RENCANA PENGELUARAN UANG JENIS PENGELUARAN Pelaksanaan (Gaji dan Upah) Bahan Habis (Material Penelitian) Biaya Perjalanan Biaya Pengeluaran Lain-lain : !"Biaya Pemotretan/Scanning Sample !"Biaya Dokumentasi dan Pembuatan Laporan !"Biaya Fotokopi dan Penjilidan !"Administrasi Surat-menyurat !"Biaya Pemeliharaan Alat JUMLAH BIAYA
ANGGARAN YANG DIUSULKAN
Pedoman Evaluasi Usul Tema Kode Usulan Nama Pengusul Perguruan Tinggi Judul
: : : : :
FORMAT EVALUASI USUL NO 1.
KRITERIA Masalah yang diteliti
2.
Orientasi Penelitian
3.
Metodologi Penelitian Luaran Penelitian
4.
5.
Fisibilitas Sumber Daya
ACUAN !"Kontribusi pada keilmuan !"Tinjauan pustaka !"Perumusan Masalah !"Makna Ilmiah !"Orsinilitas !"Kemutakhiran !"Pola Pendekatan Ilmiah !"Kesesuaian metodologi !"Hipotesis baru !"Metodologi baru !"Material baru !"Informasi/Desain Baru !"Peneliti !"Teknisi !"Laboratorium dan Peralatan !"Rencana jadwal kerja !"Rencana biaya JUMLAH
BOBOT
SKOR
NILAI
15
30
30 15
10
100
CATATAN : Masing-masing kriteria diberi skor : 1, 2, 3, 5 (1=sangat kurang; 2=kurang; 4=baik; 5=sangat baik) Hasil Penilaian : Diterima/Ditolak, dengan alasan …………………………………………..
Saran/rekomendasi ………………………………………………………………………………..
BUTIR-BUTIR ALASAN PENOLAKAN PENELITIAN DASAR OLEH PERGURUAN TINGGI
NO 1.
KRITERIA Masalah yang diteliti
ACUAN !"Kontribusi pada keilmuan !"Studi pustaka !"Obyektif riset
HASIL PENELITIAN a). Pernyataan permasalahan b). Tidak menunjukkan adanya Kontribusi pada ilmu dasar c). Literatur yang disitasi tidak/kurang mendukung
2.
Orientasi Penelitian
!"Makna Ilmiah !"Orisinilitas !"Kemutakhiran
d). Adanya ketidaklayakan ilmiah e). Metodologi kurang/tidak sesuai f). Metodologi kurang/tidak terelaborasi secara jelas
Metodologi Penelitian
!"Pola Pendekatan Ilmiah !"Kesesuaian Metodologi
g). Tidak bersifat ilmiah
4.
Luaran Penelitian
!"Hipotesis baru !"Metodologi baru !"Material baru !"Informasi/Desain baru
i). Tidak/belum terkait kepada hipotesis, metodologi, material atau informasi/desain baru atau modifikasi pengembangannya
5.
Fisibilitas Sumber Daya
!"Peneliti !"Teknisi !"Laboratorium dan Peralatan !"Rencana jadual kerja !"Rencana biaya
j). Dinilai kurang memadai untuk mendukung aktivitas dan sasaran yang ditetapkan dalam penelitian
3.
h). Tidak menunjukkan adanya kontribusi pada ilmu pengetahuan dasar
k). Lain-lain (sebutkan)
Pedoman Pemantauan FORMAT PEMANTAUAN KEGIATAN PENELITIAN DASAR
1.
a. Perguruan Tinggi b. Fakultas Program Studi
: …………………………………………………… : ……………………………………………………
2.
Ketua Peneliti
: ……………………………………………………
3.
Judul Penelitian
: ……………………………………………………
4.
Biaya Penelitian
: Rp. ………………………………………………
5.
a. Lokasi Penelitian
: Laboratorium/Rumah Kaca/Lapangan, Lain lain *), sebutkan ………………………………
b. Nama/Alamat Lokasi Penelitian
………………………………………………….
6.
Cara Pemantauan
:Tinjauan Lapangan/Lab/Wawancara, Lainlain*), sebutkan ………………………… **)
7.
Pelaksanaan Penelitian a. Tanggal Mulai b. Tanggal Selesai
: Sesuai/tidak sesuai dengan rencana *) : …………………………………………………… : ……………………………………………………
8.
Peranan LP di Perguruan Tinggi Peneliti a. Seleksi Usul/Proposal Penelitian b. Menyelenggarakan Seminar Proposal c. Memantau Pelaksanaan Penelitian d. Menyelenggarakan Seminar Hasil Penelitian e. Menggandakan Laporan f. Mengrim Laporan g. Meminta Artikel Ilmiah Untuk Publikasi h. Memberikan Pelayanan Lainnya, sebutkan
9.
Keterkaitan Penelitian dengan Program Pendidikan S1
: Ya/Tidak *) : Ya/Tidak *) : Ya/Tidak *) : Ya/Tidak *) : Ya/Tidak *) : Ya/Tidak *) : Ya/Tidak *) : …………………..
Mhs S1 : …………… orang. Dari PT : …………………………
10. Dalam Pelaksanaan Penelitian adalah yang tidak sesuai dengan usul penelitian bila ada sebutkan dan jelaskan alasannya
: ………………………… …………………………
11. Masalah yang dihadapi Peneliti
:
12. Jenis Penelitian ***) yang terealisasikan
: Pengembangan Institusi, Inovasi / Terobosan Penanggulangan Masalah Pembangunan
13. Keterkaitan Penelitian dengan a. Program Payung (perorangan, lab, jurusan, Pusat penelitian) b. Program Penelitia Institusi/Lembaga di luar Perguruan Tinggi, sebutkan 14. Publikasi a. Judul Artikel b. Tanggal Publikasi c. Nama majalah/Jurnal 15. Potensi HaKI (Hak atas Kekayaan Intelektual) 16. Keterkaitan Kewirausahaan a. Desain Awal Penelitian b. Nilai Komersial Hasil Penelitian 17. Penilaian Umum dan Saran
Mengetahui, Lembaga Penelitian
: ……………………………
: ……………………………
: ada/tidak ada *) : …………………………… :……………………………. : …………………………… : …………………………… : Paten (Proses/Produk)/ Hak Cipta *) : ada/tidak ada/tidak tahu *) : ada/tidak ada/tidak tahu *) :
……………………… Pemantau,
Cap dan tanda tangan
tanda tangan
(………………………) NIP. …………….
(……………………) NIP. …………..
*) coret yang tidak perlu **) data dasar/foto/laporan ***) tahapan Penelitian: 1. Pengenbangan institusi: (i) latihan meneliti (peneliti yunior), (ii) Penelitian Jenjang S1/S2, (iii) memperkaya ilmu pengetahuan 2. inovasi/Terobosan: (i) latihan meneliti (peneliti senior), (ii) peneliti jenjang s2, (iii) kerjasasama penelitian dengan institusi diluar perguruan tinggi 3. Penanggulangan masalah: (i) penerapan teknologi, (ii) pemantauan, (iii) penanggulangan masalah pembangunan
RANGKUMAN HASIL PEMANTAUAN KEGIATAN PENELITIAN DASAR
I. UMUM: 1. Nama Perguruan Tinggi
:
2. Jumlah Judul Penelitian
: ………………… judul
3. Jumlah Peneliti yang Diwawancarai
: ………………… orang
4. Jumlah Lokasi yang Dikunjungi (Lab/Rumah Kaca/Lapangan, lain-lain sebutkan …………………………)
: ………………… judul
II. HASIL PEMANTAUAN (mohon ditulis kesan-kesan umum para pemantau) 1. Gambaran umum pelaksanaan kegiatan Penelitian Dasar yang di-laksanakan di PT. Ini (kesesuaian pelaksanaan dengan Usul Penelitian: waktu pelaksanaan, sarana prasarana, rancangan penelitian, dana, personalia, kerjasama antar peneliti) ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. 2. Adakah peneliti/kelompok peneliti yang menonjol pada tingkat Lab/jurusan? Sebutkan nama peneliti (bisa lebih dari satu) dan bidang ilmunya. …………………………………………………………………………………………... …………………………………………………………………………………………... 3. Bagaiman keterkaitan penelitian Dasar yang dilaksanakan dengan program paying? (perorangan, jurusan, laboratorium, fakultas, pusat penelitian dsb) …………………………………………………..……………………………………… ………………………………………………………………………………………….. 4. Bagaimana keterkaitan penelitian dasar yang dilaksanakan dengan program penelitian institusi/lembaga lain diluar PT yang bersangkutan? ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. 5. Sejauh mana hasil penelitian dasar yang telah dilaksanakan oleh para peneliti di PT. Tersebut sudah dipublikasikan? Apakah dalam majalah local, nasional terakreditasi atau internasional? ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. 6. Sebutkan hasil Penelitian Dasar yang digunakan oleh peneliti lain. ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. …………………………………………………………………………………………..
7. Gambaran umum jenis penelitian yang dilaksanakan di PT ini, apakah pengembangan institusi, inovasi/terobosan, ataukah penanggulangan masalah? ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. 8. Kegiatan peneliti yang menonjol (bidang ilmu, aspek-aspek dan potensi HaKI) ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. 9. Dalam bidang ilmu apa saja PT ini mempunyai potensi apabila penataran metode penelitian dilakukan oleh pakar setempat? (bantuan pusat seperlunya saja) ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. 10. Upaya pembinaan peneliti apa saja yang dilakukan oleh ke lembagaan penelitian di PT tersebut? ………………………………………………………………………………………….. ………………………………………………………………………………………….. Nama Pemantau: 1. ………………………………. 2. ………………………………. *) Jenis Penelitian terdiri dari: 1. Pengembangan institusi, peneliti yang dilakukan dimaksudkan untuk (i) latihan meneliti (peneliti yunior), (ii) penelitian jenjang S1/S2, atau (iii) memperkaya ilmu pengetahuan. 2. inovasi/Terobosan: (i) latihan meneliti (peneliti senior), (ii) peneliti jenjang s2, (iii) kerjasasama penelitian dengan institusi diluar perguruan tinggi 3. Penanggulangan masalah: (i) penerapan teknologi, (ii) pemantauan, (iii) penanggulangan masalah pembangunan
Pedoman Laporan Akhir CONTOH KULIT LAPORAN KEGIATAN
❀ logo perguruan tinggi
LAPORAN KEGIATAN
JUDUL KEGIATAN
Oleh: ** .................................. ………………………………..
DIBIAYAI PROYEK PENELITIAN ILMU PENGETAHUAN DASAR DENGAN SURAT PERJANJIAN PELAKSANAAN PENELITIAN NOMOR: ………. DIREKTORAT PEMBINAAN PENELITIAN DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN TINGGI DEPARTEMEN PENDIDIKAN NASIONAL
FAKULTAS …………….. UNIVERSITAS/INSTITUSI………………………. TAHUN
**) Tuliskan semua nama peneliti lengkap dengan gelar akademik
SISTEMATIKA LAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN DASAR
Halaman LEMBAR IDENTITAS DAN PENGESAHAN ................……………………………..............
ii
RINGKASAN DAN SUMMARY ..............................................……………………………...
iii
PRAKATA ...........................................................................……………………………......
iv
DAFTAR TABEL ...................................................................…………………………….....
vi
DAFTAR GAMBAR/ILUSTRASI ........................................…………………………….........
vii
DAFTAR LAMPIRAN ........................................................……………………………..........
viii
I.
PENDAHULUAN .......................................................……………………………...........
II.
TUJUAN DAN MANFAAT PENELITIAN TAHUN KE........…………………………………
III. TINJAUAN PUSTAKA ......................................…………………………………………...... IV. METODE PENELITIAN ....................................................…………………………………. V. HASIL DAN PEMBAHASAN ...........................................…………………………………. VI. KESIMPULAN DAN SARAN ................................................……………………………… DAFTAR PUSTAKA ....................................................................…………………………….. LAMPIRAN ................................................................................... …………………………… (termasuk instrumen penelitian, personalia tenaga peneliti beserta kualifikasinya, dll)
1
LEMBAR IDENTITAS DAN PENGESAHANLAPORAN AKHIR HASIL PENELITIAN DASAR
---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------1. Judul Penelitian
:
2. Ketua Peneliti a. Nama Lengkap dan Gelar b. Jenis Kelamin c. Pangkat./Golongan/NIP d. Bidang Keahlian e. Fakultas/Jurusan f. Perguruan Tinggi
: : L/P : : : :
3. Tim Peneliti
:
4. Lokasi Penelitian
:
orang
5. Kerjasama dengan institusi lain a. Nama Instansi b. Alamat 6. Jangka waktu penelitian 7. Biaya yang diperlukan
: : : : : Rp. ....................... : (..............….....………………………………………....) ---------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------............, .................... .... Mengetahui, Ketua Peneliti, Dekan Fakultas/Ketua Pusat .......... Cap dan tanda tangan
tanda tangan
(........................................) NIP. ...........
(................................) NIP. ............. Menyetujui, Ketua Lembaga Penelitian Cap dan tanda tangan
(.....................................) NIP. ..................
PEDOMAN PENULISAN RINGKASAN HASIL PENELITIAN DASAR
A. Judul Penelitian dan Nama Peneliti 1. Judul penelitian ditulis dalam huruf besar/kapital 2. Nama ditulis lengkap tanpa gelar untuk semua peneliti 3. Tahun penulisan laporan, dan jumlah halaman laporan penelitian (tidak termasuk halaman lampiran). B. Isi Ringkasan Mencakup 1. Permasalahan penelitian 2. Tujuan Penelitian 3. Metode Penelitian, misalnya: penarikan contoh, jumlah sampel/ responden, lokasi penelitian, sumber data, metode pengumpulan data/desain, analisis data. 4. Hasil dan Kesimpulan 5. Saran (kalau ada). C. Identitas Kelembagaan Jurusan (Tulis lengkap tanpa singkatan), Fakultas dan Perguruan Tinggi, Nomor dan tahun kontrak dengan Ditbinlitabmas-Ditjen Dikti.
Ringkasan dibuat dalam Bahasa Indonesia dan Summary dalam Bahasa Inggris, ditempatkan setelah halaman kulit muka, masing-masing 1 - 2 halaman A4 yang diketik 1,5 spasi.
PEDOMAN PENULISAN ARTIKEL PUBLIKASI ILMIAH PENELITIAN DASAR
1. Judul dan Nama Pelaksana Kegiatan Judul artikel diberi catatan kaki yang menunjukkan sumber biaya penelitian dosen muda dan kajian wanita. Nama penulis diberi catatan kaki yang menunjukkan perguruan tinggi tempat penulis bekerja. Semua nama penulis ditulis tanpa gelar. 2. Urutan Materi Dianjurkan urutan materi artikel sebagai berikut: a. Judul Artikel dan terjemahannya dalam bahasa Inggris. Supaya diingat bahwa satu kegiatan dapat ditulis menjadi lebih dari satu artikel b. Nama Penulis c. Abstrak (dalam bahasa Indonesia dan Inggris) d. Pendahuluan, mencakup perumusan masalah, tinjauan pustaka, tujuan, dan manfaat. e. Metode Penelitian f. Hasil dan Pembahasan g. Kesimpulan/Saran dan Rekomendasi tindak lanjut h. Ucapan terima kasih kepada sumber dana dan yang dianggap berperan i. Daftar Pustaka j. Lampiran 3. Daftar Pustaka Disusun berdasarkan sistem nama dan tahun, dengan urutan abjad nama pengarang, tahun judul tulisan dan sumber. Hanya pustaka yang dikutip dalam artikel dicantumkan dalam Daftar Pustaka. 4. Gambar dan Foto Dicetak hitam putih, dicantumkan apabila benar-benar penting 5. Pengetikan Dilakukan dengan jarak 1,5 spasi , font 12 pada kertas HVS A4. Jumlah maksimum artikel beserta lampirannya 15 halaman. 6. Administrasi Untuk memudahkan administrasi, artikel supaya dilampiri sistematika kulit muka (Lembar Pengesahan) Laporan Pelaksanaan Penelitian.
PENILAIAN HASIL PENELITIAN DASAR Nomor Kode:
Bahan yang dinilai: Laporan/Ringkasan/Artikel
1. Judul Penelitian
:
2. Nama Ketua Peneliti
:
3. Instansi (Universitas/Akademi/ Fakultas/Lembaga
: :
4. Tema yang Dipilih
:
Hasil Penilaian: 1. Penelitian lanjutan
perlu tidak perlu
2. Publikasi ringkasan
baik disunting oleh editor dikembalikan
3. Publikasi Artikel Ilmiah
baik disunting oleh editor dikembalikan
4. Bila Artikel Ilmiah dikembalikan, butir yang diperbaiki adalah a. Judul b. Abstrak c. Pendahuluan d. Metode penelitian e. Hasil dan pembahasan, pengum gumpulan dan analisis data f. Kesimpulan dan saran g. Kepustakaan h. Bahasa I. Format 5. Kesimpulan penilaian
baik sekali baik sedang kurang sangat kurang
6. Seminar Nasional
baik sekali baik
HASIL PENILAIAN LAPORAN AKHIR PENELITIAN DASAR Nomor Kode: NO 1
2
3
4
5
Nama Penelaah: KOMPONEN PENILAIAN PENDAHULUAN 1. Perumusan Masalah 2. Tujuan Penelitian
BOBOT
5 5 5
METODE PENELITIAN 1. Kesesuaian dengan Masalaj 2.Ketepatan Rancangan 3. Ketepatan Instrumen 4. Ketepatan dan Ketajaman Analisa
10 5 5 5
UMUM 1. Bahasa 2. Format 3. Ringkasan
15
5 5 5 10 4 3 3
JUMLAH
Catatan: Skor Nilai Catatan: - Baik sekali - Baik - Sedang - Kurang - Sangat kurang
NILAI
5 5
TINJAUAN PUSTAKA 1. Relevansi 2. Pengacauan Daftar Pustaka 3. Kemuktahiran atau keaslian sumber
HASIL PENELITIAN 1. Manfaat dan kontribusi pada ilmu Pengetahuan 2. Hasil yang dicapai: a. Kesesuaian dengan tujuan b. Kedalaman bahasa c. Originalitas d. Mutu Hasil
SKOR
100
: 0,1, 2, 3, 4, 5 : Bobot x Skor : nilai 401 – 500 : nilai 301 – 400 : nilai 201 – 300 : nilai 101 – 200 : nilai 0 – 90
.............………........, ..... Penelaah
Tanda Tangan
(…………………………)
FORMAT POSTER HASIL PENELITIAN DOSEN MUDA DAN KAJIAN WANITA 1. Identitas Poster: cantumkan judul, nama peneliti, perguruan tinggi dan konsorsium penelitian dosen muda yang dilakukan 2. Tujuan/Metode/Hasil ditulis atau divisualisasikan secara ringkas dan dapat dibaca dari jarak + 2 m 3. Tonjolkan temuan/saran yang diperoleh 4. Fokuskan pada “inovasi ipteks” secara visual. Kemungkinan adanya penerapan teknologi kearah komersial. 5. Desain poster dibuat agar menarik dan dari kertas yang cukup tebal 6. Setiap peneliti dapat membuat satru poster ukuran 75 cm (lebar) x 78 cm (tinggi) atau 150 cm (lebar) x 78 cm (tinggi) atau 75 cm (lebar) x 156 cm (tinggi) sesuai dengan ukuran panel yang disediakan DIKTI
Contoh Judul Penelitian Dasar a. Studi Pasang Surut Laut dengan Model Tiga Dimensi sebagai Basis untuk meneliti Alga di Perairan Aceh b. Isolasi Bahan Bioaktif Lignan Tipe Podofil Lotoksin dari Kemenyan Sumatera (Styrax bensoin dryander) c. Analisis Paradigma Pengajaran Reading di SMU Negeri Propinsi Riau d. Mempelajari Mekanisme Reaksi Pembentukan Metabolit Hidrokarbon Aromatik Polisiklik e. Kandungan Timah Hitam pada musim panas dan hujan dalam Undang-undang di sungai Batanghari g. Biodegradasi onggok secara enzimatis dengan menggunakan Aspergillus niger h. Penggunaan empedu sapi dari rumah potong hewan untuk studi dan produksi sporozoit melalui eksistansi eimeneria tenella secara in vitro i. Perubahan persepsi masyarakat dalam pengelolaan komponen agroekosistem tradisional dan pengaruhnya terhadap kondisi keanekaragaman hayati j. Analisis kontrastif bentuk leksikal bahasa sunda Indonesia sebagai upaya pembinaan bahasa yang baku k. Peranan program pembinaan masyarakat desa hutan bagi peningkatan partisipasi masyarakat dalam menjaga kelestarian hutan l. Mekanisme dekolorisasi limbah cair industri pulp dalam kaitannya dengan proses degradasi lignin m. Memodel jaringan transport barang multimode n. Rancangan model pemahaman masyarakat perambah hutan dalam rangka memantapkan program pemukiman kembali di sulawesi selatan o. Dinamika pengelepasan-penyerapan fosfor oleh substrat mangrove p. pemertahanan bahasa jawa dialek osing di kabupaten jember q. Korelasi plastisitas dan termal kerutan dari fasa nonmonmorilonit khlorit r. Produksi glokosida salisilat secara biotransformal dengan jaringan tanaman s. Pola kombinasi tanaman pangan. Rumput dan ternak yang optimal untuk lahan dibawah pohon kelapa