MEMBERIKAN HASIL YANG NYATA IBM GLOBAL TECHNOLOGY SERVICES
Daftar isi IBM Global Technology Services Integrated Technology Services
3 4
Pertanyaan Yang Sering Diajukan
5
ITS Service Product Lines
12
Business Continuity and Resiliency Services
12
End User Services
13
Integrated Communications Services
14
Internet Security Systems
15
IT Strategy and Architecture Services
16
Maintenance and Technical Support Services
18
Middleware Services
19
Server Services
20
Site and Facilities Services
22
Storage and Data Services
23
Strategic Outsourcing
Data Center
26
Server Infrastructure
27
Data Storage
27
Network Management
28
Output Management
29
End User Support
29
Applications Services
30
Untuk Keterangan Lebih Lanjut
2
25
31
IBM Global Technology Services IBM Global Technology Services (GTS) adalah perusahaan kelas dunia penyedia jasa outsoucing Teknologi Informasi (TI), hosting services1 dan system integrator2. Sebagai salah satu dari tiga unit usaha dibawah IBM Global Services, GTS menawarkan portofolio komprehensif dalam bidang IT Services (ITS) dan Strategic Outsourcing (SO) yang mengintegrasikan dengan sempurna hardware dan software dari IBM guna memenuhi kebutuhan pelanggan yang sangat kompleks. Menghindar dari hanya berfokus kepada salah satu keluhan pelanggan, GTS menerapkan pendekatan berbasis solusi teknologi informasi yang mendorong bisnis untuk memenuhi kebutuhan pelanggan mereka. Hasilnya adalah solusi dari hulu ke hilir, diberikan oleh para ahli, meliputi infrastruktur TI dan sistem aplikasi pada multi vertikal. Produk Jasa GTS didesain agar mudah dibeli, digunakan dan dibayar layaknya produk hardware dan software. GTS mengerti bahwa tidak ada solusi tunggal yang ideal untuk memecahkan tantangan TI dan bisnis. Oleh sebab itu, brosure ini dibuat untuk menyampaikan berbagai variasi solusi dari GTS yang didesain untuk menghadapi kompleksitas bisnis. Buku ini akan membantu Anda mengevaluasi bagaimana solusi GTS sangat relevan untuk memenuhi keperluan bisnis dan teknologi Anda untuk meningkatkan kinerja, dalam konteks efisiensi biaya, produktivitas tenaga kerja dan manajemen sistem.
1 International Association of Outsourcing Professionals, (2008). 2008 Global Outsourcing 100 [online]. Available: http://www. outsourcingprofessional. org/content/23/152/1197/ 2 Reuters, 2008. Top Ten Worldwide and U.S. Systems Integration Vendors Benefit from Strong Pipelines and Ample Number of Deals, IDC Reveals [online]. Available: http://www.reuters.com/ article/pressRelease/ idUS116948+04-Feb2008+BW20080204
3
Integrated Technology Services
FAQs
Pertanyaan yang sering diajukan Apakah Anda masih belum jelas bagaimana GTS bisa membantu Anda dan perusahaan Anda untuk menyelesaikan kebutuhan bisnis? Dibawah ini beberapa pertanyaan yang sering dilontarkan dan bisa dijadikan referensi untuk membantu Anda menemukan solusi terbaik dan paling sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda.
Integrated Technology Services IBM Integrated Technology Services (ITS) mencakup pendekatan strategis dan berlandaskan solusi yang dikombinasikan dengan pengetahuan dalam bidang teknologi terkini untuk membantu mengoptimalkan sistem TI Anda dan mengurangi faktor risiko operasional. Terdiri dari 10 Produk Jasa yang melengkapi hardware dari IBM System Technology Group dan IBM Software Group, ITS tersedia untuk semua ukuran organisasi, dari beragam industri. Mulai dari arsitektur TI dan perencanaan yang strategis, implementasi server dan infrastruktur hingga dukungan data services yang bernilai tambah, jasa TI kami yang lengkap menghadirkan hasil yang terukur dan memungkinkan Anda untuk merespon dengan cepat kepada kondisi binis yang terus berubah.
Pertanyaan #1 – Selamat dari Bencana TI Aplikasi CRM kami mengalamai database crash beberapa waktu yang lalu dan staf sales dan resepsionis kami kebanjiran pertanyaan pelanggan. Kami membutuhkan lebih dari 5 jam untuk membetulkan sistem agar berfungsi kembali, walaupun demikin kami masih harus menghadapi masalah sinkronisasi data. Kerusakan telah terjadi, pelanggan kami merasa geram dan kami kehilangan banyak kesempatan pada hari itu. Sistem kami sangat kritikal dan harus selalu dalam kondisi berfungsi setiap waktu. Bagaimana kami harus menangani bencana TI secara lebih baik dan pulih dalam waktu singkat?
Untuk mengetahui lebih jauh tentang IBM Business Continuity and Resiliency Services...
12
4
IBM Business Continuity and Resiliency Services bekerja bersama Anda untuk memberikan solusi yang paling sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda. Resiliency Consulting Services kami akan membantu Anda menakar dan mendesain risiko dan program ketahanan infrastruktur TI, sehingga Anda bisa memiliki rencana yang mudah dilaksanakan untuk melanjutkan operasi bisnis yang normal pada saat bencana datang. Information Protection Services akan meyakinkan bahwa data kritikal Anda memenuhi persyaratan yang diharuskan, mudah diakses dan digunakan pada saat dibutuhkan. Demikian pula, Disaster Recovery Services kami akan membantu Anda pulih dan memperbaiki infrastruktur TI dan data dengan cepat dari bencana yang tidak dapat diduga-duga.
5
Pertanyaan #2 – Membuat TI Bekerja Lebih Baik Untuk End Users Perusahaan kami, yang mempunyai sekitar 300 karyawan, telah menyelesaikan merger akuisisi dan akan mendapatkan tambahan 250 karyawan lagi yang tersebar di beberapa cabang diseluruh negeri. Setelah merger selesai, dari penaksiran tampak bahwa kami mempunyai banyak pekerjaan standarisasi platform. HBagaimana kami dapat memindahkan dan menyebarkan end user platform dan software diseluruh organisasi tanpa mempengaruhi produktivitas karyawan? Kami juga memperkirakan akan menerima banyak telpon permintaan bantuan. Bagaimana kami bisa menyiapkan dan meningkatkan operasi help desk untuk menangani lebih banyak telpon masuk? IBM End User Services akan membantu Anda untuk melakukan itu semua. Sebagai contoh, teknisi dari Platform Integration and Development Services akan segera mengkonfigurasi semua PC sesuai dengan persyaratan khusus yang Anda inginkan. Konfigurasi spesifik akan melalui test yang sangat ketat sebelum diserahkan dan disebarkan luaskan di lokasi untuk menjamin tidak terjadi kekacauan. Bukan hanya itu, Software Platform Management Services tidak akan merepotkan Anda dengan kompleksitas yang berhubungan dengan testing dan penyebaran platform software di seluruh organisasi Anda. Selain itu Anda juga bisa mendapatkan nasehatnasehat dari tim Workplace Optimization Consulting Services tentang bagaimana Anda dapat mensentralisasikan operasi help desk untuk menghemat biaya tetapi tetap mempertahankan kualitas.
6
Untuk mengetahui lebih detail tentang IBM Integrated Communication Services...
14
Untuk mengetahui lebih detail tentang IBM End User Services...
13
IBM Integrated Communication Services menawarkan jasa dari hulu ke hilir yang dapat membantu Anda melakukan penaksiran, mendesain, implementasi dan mengelola teknologi jaringan dan aplikasi Anda. Tim dari Networking Strategy and Optimization Services akan memeriksa jaringan Anda dan mengembangkan rekomendasi tentang strategy teknologi jaringan yang sesuai dengan rencana bisnis jangka pendek dan jangka panjang Anda. Untuk mengimplementasikan rekomendasi ini, serta menghantarkan manajemen dan pelaksanaan proyek Anda bisa mendapat bantuan dari tim Network Integration Services.
Departemen TI kami telah mampu lari lebih cepat dari langkah perubahan bisnis. Sayangnya, kondisi ini menimbulkan infrastruktur TI menjadi semakin kompleks. Lingkungan TI kami sekarang terdiri dari sistem dan platform yang berasal dari multi vendor. Dan sebagaimana bisa diduga, ketika terjadi gangguan yang kritis, kami membuang banyak waktu dan tenaga untuk menghubungi vendor-vendor guna menelusuri gangguannya. Sebuah gangguan bisa berlangsung bermingguminggu untuk memecahkan masalahnya. Oleh sebab itu kami mencari cara bagaimana bisa mengelola lingkungan TI yang heterogen secara lebih baik. Bagaimana kami bisa menggunakan waktu lebih banyak untuk menyelesaikan problem inti, daripada mengelola banyak vendor?
Pertanyaan #4 – Menyelaraskan TI dan Bisnis Perusahaan manufaktur kami mensuplai komponen elektronik ke 15 negara di seluruh dunia dan menampung lebih dari 100 leveransir. Dengan pasar yang berfluktuasi karena penurunan ekonomi dunia, kami harus melaksanakan perkiraan bulanan. Dan pada saat kami melakukan hal itu, proses bisnis kami yang lain seperti bagian pembelian, menejemen material, leveransir dan part control, proses pemesanan dan pembayaran, perlu diperbarui secara besamaan. Kami ingin memiliki suatu transformasi sistem TI yang berorientasi kepada pelayanan. Tetapi sebelum melakukan hal itu, kami ingin mendapat gambaran tentang potensi keuntungan dari sebuah sistem TI yang berorientasi pelayanan kepada bisnis kami secara menyeluruh. SOA Infrastructure Consulting Services yang merupakan bagian dari IBM IT Strategy and Architecture Services, akan menilai infrstruktur TI yang ada untuk mengidentifikasi peningkatan yang dapat Anda peroleh dari implementasi services oriented architecture (SOA). SOA adalah suatu model arsitektur TI yang mentransformasikan bisnis menjadi satu set pelayangan interkoneksi atau gugus tugas yang berulang, yang dapat diakses melalui jaringan. Tim kami akan mengevaluasi kemampuan perusahaan Anda mencapai service level tertentu dan mendesain rencana yang mudah dilaksanakan dengan peralatan yang direkomendasikan untuk menutup kesenjangan dan mempercepat implementasi dari SOA.
Untuk mengetahui detail tentang IBM Maintenance and Technical Support Services...
18
Managed Support Service dari IBM Maintenance and Technical Support Services menyediakan dukungan kontak satu pintu dan akuntabel dalam menyelesaikan masalah hardware dan software yang berasal dari multi vendor. Hal ini akan menggeser tekanan dalam mengelola TI dan melepas staff Anda agar bisa focus kepada tugas-tugas yang strategis. Sebagai tambahan, portofolio jasa infrastruktur IBM meliputi pemeliharaan hardware, manajemen server, serta software dan solusi pendukung yang dihantarkan melebihi dari sekedar penyelesaian masalah.
Untuk informasi lebih lanjut tentang IBM IT Strategy and Architecture Services...
16 7
FAQs
Selama bertahun-tahun kami telah menambah teknologi dan aplikasi untuk mendukung bisnis. Kami telah memperoleh nilai balik (return) yang sangat tinggi dari investasi tersebut. Akan tetapi pertumbuhan yang pesat itu telah mengakibatkan kesulitan yang hebat pada jaringan kami. Kami sedang melakukan penaksiran ulang terhadap arsitektur jaringan, dengan kemungkinan melakukan peremajaan dalam waktu dekat. Bagaimana saya membuat rencana dan desain suatu infrastruktur jaringan berkinerja tinggi yang andal dan terukur.
Pertanyaan #5 – Mempertahankan TI yang Sehat
Integrated Technology Services
Pertanyaan #3 – Terhubung Membuat Mudah
Pertanyaan #6 – Membuka Ketertutupan Data Operasi harian kami menghasilkan data yang sangat besar dari berbagai aplikasi inti. Aplikasiaplikasi ini mengumpulkan dan menyimpan data dari berbagai sumber eksternal dan internal kedalam sebuah penyimpnanan data yang proprietary agar mudah diakses. Hasilnya, kami tidak memiliki tampilan terintegrasi dari semua gudang data dan sulit untuk mengkorelasikan informasi menjadi sebuah informasi cerdas yang bermanfaat. Bagaimana kami bisa mengimplementasikan solusi manajemen data yang mengkonsolidasikan data-data sekaligus melindungi infrastruktur dan aplikasi-aplikasinya? Information on Demand Infrastructure Services adalah bagian dari IBM Middleware Services’ akan membantu Anda mengintegrasikan informasi yang berasal dari berbagai sumber data yang tertutup. Tim kami akan menilai dan mengimplementasikan desain solusi di sekitar infrastruktur informasi Anda agar eksisting data dan aplikasi-aplikasi Anda tetap terlindungi. Application Infrastructure Services adalah sebuah layanan cepat, yang memudahkan Anda menyebarkan lingkungan informasi terpadu dengan mendesain, bermigrasi atau mengimplementasikan solusi portal yang mengambil keuntungan dari SOA serta teknologi Web2.0.
8
Temukan informasi lebih jauh tentang IBM Internet Security Systems...
15
Untuk mengenal lebih jauh IBM Middleware Services...
19
IBM Internet Security Systems di desain untuk membantu mengelola risiko keamanan TI Anda dengan hardware dan software, konsultasi dan managed services yang didukung dengan perangkat keamanan terpintar di industri. Sebagai contoh, Internet Security Services menilai kerentanan infrastruktur TI dan memblokir ancaman agar secepatnya mengamankan informasi dan asset Anda. Pemeriksaan keamanan sebelum penyebar luasan dan memonitor gangguan pada masa produksi, dapat meyakinkan pemenuhan syarat-syarat keamanan yang end to end pada semua tahap aplikasi. Demikian juga, Security Governance Services akan merekomendasikan kebijakan keamanan yang selaras dengan tujuan perusahaan masa kini dan mendatang, untuk memungkinkan Anda mengelola risiko dengan cara yang lebih baik serta menuruti regulasi yang ada.
FAQs
Perusahaan kami mempunyai rencana untuk membangun jaringan dengan para supplier dan dealers dengan meluncurkan extranet. Extranet ini adalah aplikasi portal berbasis web untuk para supplier dan dealers agar bisa mengakses data tertentu dari perusahaan. Sayangnya, ada kekuatiran tentang keamanan dengan terbukanya jaringan, sistem dan data kami terhadap akses dari luar. . Bagaimana cara kami mengelola risiko keamanan sambil terus berusaha menciptakan inovasi bisnis? Apakah ada analisa dampak yang bisa dilakukan untuk menentukan tingkat kerentanan keamanan?
Pertanyaan #8 – Menganalisa Ulang Kompleksitas Server Dunia bisnis yang sangat kompetitif mengharuskan kita untuk selalu mengembangkan kemampuan TI. Sebagai hasilnya, infrastruktur server kami menjadi demikian kompleks untuk merespon kebutuhan bisnis dengan cepat. Pusat data kami kehabisan banyak ruang, biaya pendingin ruangan dan daya meningkat tajam, dan banyak tugas manajemen server yang membebani tenaga tim kami. Banyak server yang kurang diutilisasi, yang artinya kami sebetulnya punya kapasitas tak terpakai yang terisolasi oleh kompleksitas infrastruktur. Bagaimana kami bisa mereduksi kompleksitas server untuk mengoptimalkan infrastruktur? Apa yang perlu kami lakukan untuk mengkontrol biaya manajemen server? IBM Server Services didesain untuk membantu Anda memperoleh kembali kontrol terhadap infrastruktur server. Server Optimization and Integration Services menggunakan praktekpraktek terbaik di industri untuk mengurangi kompleksitas infrastruktur server untuk mengoptimalkan kinerja dan meningkatkan efisiensi operasional TI. Server Managed Services membantu Anda menjalankan, memonitor dan bahkan mengelola server-server Anda serta infrastruktur TI lainnya. Dan bahkan apabila Anda tidak berada di platform server IBM, Services for non-IBM Server Products berkomitmen untuk membantu Anda mengevaluasi, mendesain, mengimplementasikan dan menjalankan semua jenis dan tipe platform server.
Pertanyaan #9 – Membangun Pusat Data Masa Depan Saat ini kami mengoperasikan dua Pusat Data di dua lokasi yang berbeda. Walaupun demikian, agar bisa mendukung bisnis dengan lebih baik dan menurunkan biaya TI secara keseluruhan, kami perlu mengupgrade pusat data utama kami untuk mengakomodasikan server-server dan hardware dari pusat data yang kedua. Bagaimana kami bisa merencanakan secara efektif dan mengimplementasikan peningkatan ini ke Pusat Data utama kami untuk meyakinkan bahwa hal itu dilakukan dengan aman, berdaya tahan (resilient) dan siap untuk kebutuhan bisnis masa depan? Lagi pula, bagaimana kami mengelola relokasi dan konsolidasi pusat data kami yang kedua?
Untuk mengetahui lebih jauh tentang IBM Server Services...
20
Temukan detail dari IBM Site and Facilities Services...
22
IBM Site and Facilities Services didesain untuk membantu Anda merumuskan nilai yang tertinggi dari setiap meter persegi dari Pusat Data Anda. Dengan keinginan untuk menambah daya komputasi secara terus menerus mengakibatkan peningkatan kebutuhan energi dan ruangan untuk pusat data, selain itu desain dari pusat data juga butuh pendekatan jangka panjang. IT Facilities Assessment, Design and Construction Services adalah layanan end to end yang akan meninjau, merencanakan, mendesain dan memanaje konstruksi dari Pusat Data Utama Anda agar siap untuk kebutuhan bisnis masa depan. Melalui kontak tunggal, layanan ini akan meyakinkan penghantaran sebuah Pusat Data yang stabil, aman, fleksibel dan efisien dalam hal pemakaian energi. Jasa IT Facilities Consolidation and Relocation Services dapat membantu Anda merelokasi dan mengkonsolidasikan pusat data kedua Anda dengan sukses dan downtime yang minim pada saat transisi.
9
Integrated Technology Services
Pertanyaan #7 – Mengamankan TI Anda
Pertanyaan #10 – Menemukan Kembali Storage dan Data Management Dengan kian meningkatnya volume data yang tidak terstruktur, kami tidak mampu mengekstrak informasi dengan cepat untuk mendukung keperluan bisnis. Kami juga kurang mampu untuk menuruti persyaratan audit dan keamanan. Sebagai jalan keluar sementara, kami telah mendedikasikan tenaga TI yang bertanggung jawab untuk dukungan data bisnis yang dibutuhkan. Tetapi hal itu menjadi mahal, dan bukanlah solusi jangka panjang yang siap kami investasikan. Pertama-tama, bagaimana kami bisa mengimplementasikan infrastruktur storage modern yang mudah dikelola, penggunaan yang maksimal, aman dan berkinerja tinggi. Apa yang bisa kami lakukan untuk memindahkan data eksisting ke lingkungan yang baru dengan gangguan seminimal mungkin? The IBM Storage Optimization and Integration Services, yang menjadi bagian dari IBM Storage and Data Services, dapat membantu Anda untuk mengembangkan sebuah infrastruktur storage yang optimal. Tim professional kami akan bekerjasama dengan tim Anda guna merencanakan, mendesain dan mengimplementasikan solusi berbasis storage sesuai dengan keperluan bisnis, teknis, keamanan dan persyaratan lain yang harus dipenuhi. Lebih dari itu, Tim Migration Services for Data kami telah dilengkapi dengan pengalaman untuk melaksanakan migrasi data secara akurat, apapun platform yang Anda miliki. Penawaran utama kami akan mencakup pemenuhan kebutuhan (provisioning), hosting, monitoring, mengelola, mengarsip, backup dan recovery, yang semuanya didesain untuk memenuhi tujuan bisnis dan teknis Anda.
Bagaimana bila Untuk mendapatkan keterangan lengkap tentang IBM Storage and Data Services...
Anda tidak bisa menerima email sehari?
23
Kami Tahu. 10
11
Apakah bisnis Anda bisa buka 24 jam, 7 hari seminggu?
Karena dunia sudah semakin ter- interkoneksi, bisnis diharapkan bisa beroperasi setiap jam pada setiap harinya, baik untuk melayani pelanggan, atau mengoperasikan dukungan back office hingga larut malam. Sistem TI dan aplikasi-aplikasinya telah menjadi komponen yang kritis dan terintegrasi dalam setiap bisnis – tanpa mereka, banyak bisnis akan gagal. Dengan besarnya ketergantungan terhadap TI, maka gangguan dalam bentuk apapun yang bisa membuat bisnis Anda off line dan membuat perusahaan gagal melayani pelanggan lebih dari beberapa jam saja, adalah sebuah bencana. Sangat jelas bahwa kelangsungan bisnis vital bagi kesuksesan sebuah perusahaan. Apakah sistem Anda mampu menahan kegagalan tersebut dan terus melayani pelanggan?
Selamat dari bencana TI bersama IBM Business Continuity and Resiliency Services IBM Business Continuity and Resiliency Services adalah kumpulan jasa yang berfokus kepada pengelolaan bisnis, ketersediaan TI, serta kontinuitas pada saat bencana datang. Kontinuitas bisnis jauh lebih luas dari sekedar layanan pemulihan bencana dan data; hal itu juga mencakup pemenuhan terhadap regulasi yang ada dan layanan ketersediaan yang tinggi,
12
Apakah karyawan Anda lebih banyak menggunakan waktu untuk menangani masalah desktopnya ketika mereka seharusnya bertemu pelanggan?
yang kemudian membangun ketahanan bisnis (business resiliency), untuk meyakinkan bahwa bisnis Anda dapat beroperasi 24 jam setiap harinya. Penawaran jasa kami termasuk: Resiliency Consulting Services Menilai, mendesain, mengimplementasikan dan mengelola lingkungan TI seluruh perusahaan Anda, termasuk risiko infrastruktur dan program ketahanan bisnis yang memungkinkan aktivitas perusahaan tetap jalan. Managed Resiliency Services Mendesain dan mengelola ketahanan infrastruktur bisnis yang tidak bisa bertoleransi kepada kesalahan dan kegagalan, untuk menghindari downtime yang mahal dan kegiatan pemulihan yang berisiko. Information Protection Services Melindungi data kritis Anda sesuai dengan persyaratan regulasi dan kebutuhan bisnis; mengimplementasikan rencana berdasarkan prioritas untuk backup, retensi dan pencarian kembali; untuk menghasilkan akses informasi secara virtual setiap saat dan darimana pun. Disaster Recovery Services Meminimalkan dampak dari kejadian tak terduga, apakah itu kejadian kecil atau bencana besar, dengan tujuan untuk merespon secara lebih efektif kepada gangguan dan meminimalkan biaya waktu yang berhubungan dengan pemulihan operasi.
Saat ini, teknologi telah menjadi alat yang sangat penting bagi karyawan. Mereka sangat bergantung kepada berbagai teknologi dan peralatan untuk menjadi produktif, mulai dari desktop hingga laptop serta peralatan komputasi nirkabel yang lain.
Tetapi dengan perubahan teknologi yang sangat cepat, kepedulian terhadap keamanan dan meningkatnya tenaga kerja yang mobile, mengakibatkan perusahaan menemui kesulitan untuk mengelola dan mengoptimalkan lingkungan end user. End user tidak seharusnya menangani kompleksitas lingkungan TI mereka. Bagaimana kemudian perusahaan Anda dapat mendukung end user dengan lebih baik dan dengan peralatan yang tepat sehingga secara individu maupun perusahaan menjadi lebih produktif?
Membantu end user kembali bekerja, lebih cepat dengan IBM End User Services IBM End User Services menyediakan portofilio yang komprehensif untuk produk jasa yang terkastemisasi, didesain untuk mengoptimalkan lingkungan termasuk platform, perlengkapan dan pengalaman end user. Menciptakan lingkungan yang lebih terukur dan proaktif dimana end user dapat dengan aman mengakses aplikasi-aplikasi dan informasi yang mereka butuhkan – setiap waktu dan darimanapun. Penawaran jasa kami termasuk : End User Support Services Satu set layanan preventif yang terintegrasi, dukungan teknologi yang memungkinkan end
ITS Service Product Lines Integrated Technology Services
Business Continuity and Resiliency Services
End User Services
user menyelesaikan masalahnya sendiri maupun yang dengan bantuan, untuk meningkatkan produktivitas, dan mengurangi biaya. Network Operation Center – Inside Layanan manajemen infrastruktur TI yang otomatis untuk memonitor dan mengelola infrastruktur dari awal hingga akhir melalui satu konsol. Platform Integration and Deployment Services Mengakselerasi persiapan perencanaan, pemulihan dan peningkatan dari peralatan end users melalui fasilitas global IBM untuk memanaje pembelian, assembling dan distribusi Software Platform Management Services Mendesain, membangun, distribusi dan memelihara end user software platform untuk meningkatkan up time dan mengurangi down time, biaya dan kompleksitas.
Integrated Technology Services
ITS Service Product Lines
Kiosk Solution Portofolio solusi yang komprehensif untuk perusahaan – yang bisnisnya mengharuskan tatap muka dengan pelanggan untuk mendukung produk yang luas. Ini adalah layanan dan konsep baru untuk menghantarkan layanan pelanggan yang memikat. Virtual Infrastructure Access Mentransformasikan arsitektur TI Anda yang terdistribusi kedalam suatu kerangka virtualisasi menggunakan standard terbuka. Meningkatkan layanan TI yang tersentrasilasi dan menciptakan infrastruktur yang handal dan berdaya tahan tinggi, aman dan skalable. Output Management Services Menganalisa bagaimana hasil output cetak perusahaan Anda, kenapa mereka dicetak, dimana mereka dicetak dan berapa banyak harus dicetak. Mengurangi tantangan-tantangan yang ada dan menurunkan biaya dari pengelolaan sumber cetak dalam jumlah ribuan di seluruh perusahaan.
Tahukah Anda? IBM menyediakan dukungan end suser dan hardware untuk lebih dari 13 juta managed desktops di seluruh dunia.
13
Piranti komunikasi dan teknologi jaringan masa kini telah membuka kesempatan yang tidak terbatas bagi perusahaan untuk melaksanakan bisnis dimana saja dan kapan saja. Menyatukan teknologi komunikasi suara, video dan data dapat meningkatkan produktivitas dan kolaborasi sekaligus mengurangi biaya. Walaupun demikian, dengan mengetahui bagaimana dan kapan untuk mulai mengimplementasikan strategi komunikasi yang terintegrasi tersebut, kita akan menemui berbagai jenis tantangan. Kemungkinan perusahaan Anda akan menanyakan banyak pertanyaan, misalnya: - Bagaimana kita bisa menggunakan piranti komunikasi dan jaringan untuk mencapai kemajuan bisnis yang strategis? - Bagaimana kita mengelola pengembang biakan peralatan end user dengan kemampuan teknologi suara, video dan data?
- Perangkat jaringan apa yang paling tepat untuk mengoptimalkan komunikasi antar karyawan? - Dimana kami bisa menemukan keterampilan yang dibutuhkan untuk menangani teknologi komunikasi dan jaringan yang kompleks? - Bagaimana kita bisa yakin bahwa kita telah mendapatkan kinerja yang paling berbiaya efektif dari jaringan kita?
14
Dari lingkungan kolaboratif yang maju untuk layanan pelanggan mandiri hingga dukungan untuk karyawan mobile, IBM Integrated Communication Services membantu perusahaan Anda dalam mendesain, implementasi dan mengelola lingkungan komunikasi dan jaringan, mengoptimalkan penggunaan dari waktu ke waktu, serta komunikasi bisnis yang terintegrasi yang dapat diakses dari mana saja dan kapan saja. Jasa ini juga menyatukan semua aspek dari komunikasi antar karyawan, baik internal maupun dari external perusahaan. Menciptakan model proses dan kapabilitas yang baru untuk mendukung lingkungan jaringan inti dan menangkap peluang yang baru untuk mendorong inovasi bisnis. Jasa yang kami sediakan diantaranya: Converged Communications Services Sebuah portofolio konsultasi, integrasi, layanan distribusi dan manajemen untuk membangun lingkungan komunikasi dan jaringan yang terintegrasi untuk meningkatkan kolaborasi, meringankan beban jaringan dan meningkatkan layanan pelanggan. Mobility and Wireless Services Mendesain dan mendistribusikan infrastruktur broadband nirkabel yang handal, yang menghubungkan manusia satu dengan lainnya dan dengan informasi yang mereka butuhkan, dimanapun mereka berada, sekaligus menurunkan biaya dan menerapkan konektivitas yang aman. Network Integration Services Mendesain dan mengimplementasikan peningkatan jaringan yang kompleks, memperbarui, memperluas dan mengkonsolidasikan dengan menggunakan model penghantaran yang telah terbukti baik untuk jaringan dan merespon kepada permintaan bisnis yang dinamis.
Network Managed Services Fokus kepada masalah yang penting bagi bisnis inti Anda, dan biarlah IBM mengelola seluruh lingkungan komunikasi dan jaringan Anda dengan keahlian, perangkat dan platform yang tidak perlu diragukan lagi serta hubungan dengan supplier global yang extensive. Networking Strategy and Optimization Services – Teknologi berkembang sangat pesat, dan saat jaringan Anda bertumbuh maka aplikasiaplikasi yang baru juga diperkenalkan. IBM akan membantu Anda mengidentifikasi, merekomendasikan dan mengimplementasikan peningkatan jaringan yang dipastikan akan selaras dengan strategi bisnis dan optimal untuk mendukung terciptanya kesempurnaan operasional. Telecom Expense Management Services Melangsingkan dan mengoptimalkan pengelolaan pengadaan telekomunikasi yang sangat bervariasi, proses-proses penggunaan dan pemakaian baik untuk komunikasi fixed maupun mobile, dengan menggunakan satu platform otomatis yang akan meningkatkan performa bisnis dan mengurangi biaya.
Internet Security Systems Apakah Anda terdepan dari ancaman keamanan dan privacy? Atau apakah Anda hanya bereaksi setelah kejadian?
Ketika masalah keamanan dan privacy harus ditangani, maka hal yang berhubungan dengan pembelian sebelumnya memancing reaksi kapan saja. Kini internet menggerakan bisnis, dengan demikian keamanan adalah kunci untuk suksesnya sebuah bisnis. Perusahaanperusahaan terkemuka mengerti bahwa keamanan internet bisa secara dramatis mempengaruhi bagaimana baiknya sebuah perusahaan mengelola jaringan internetnya, mengintegrasikan teknologi internet dengan
ITS Service Product Lines Integrated Technology Services
Suara, video dan email (data) hanyalah beberapa cara untuk kita tetap saling berkomunikasi. Apakah Anda sudah mendapatkan hasil optimal terhadap cara berkomunikasi dalam perusahaan Anda?
IBM Integrated Communications Services – Dorongan untuk sebuah transformasi bisnis.
aplikasi-aplikasi, dan berperan untuk membuat semua itu mengikuti regulasi pemerintah yang baru dan standar industri – bahkan ancamanpun juga berevolusi. Dengan melihat besarnya tantangan, kalau hanya menambahkan kekacauan pada solusi taktis dan reaktif dari keamanan dan privacy, bukanlah sebuah pendekatan yang efektif. Ancaman bahkan tumbuh semakin cepat, dan semakin didorong oleh profit, dan bukan kemashuran. Ancaman dari dalam dan dari administrasi pihak ketiga juga semakin umum terjadi. Untuk menghadapi hal itu, Anda perlu mengases posisi keamanan dan privacy perusahaan Anda, juga desain, ukuran pengelolaan dan implementasi yang berhubungan dengan ancaman internal dan external.
Integrated Technology Services
Integrated Communications Services
Mengelola risiko TI sekaligus mencapai inovasi bisnis dengan IBM Internet Security Systems. Penawaran layanan kami meliputi software, hardware, konsultasi dan jasa pengelolaan yang dimotori oleh inteligen keamanan yang paling upto-date di negeri ini. Selain komprehensif, solusi IBM Internet Security Systems yang fleksibel akan memungkinkan setiap pelanggan untuk memilih produk atau jasa yang terbaik yang memenuhi kebutuhan mereka – apakah solusi akan di kelola di dalam perusahaan, di outsource kepada IBM sebagai konsultan keamanan yang terpercaya, atau kombinasi dari keduanya. Produk keamanan dan layanan kami akan membantu Anda melindungi asset informasi, mendorong inisiatif bisnis secara aman dan proaktif, sekaligus mengelola risiko tapi tetap berbiaya efektif. Layanan kami termasuk: Data Security Services Mengintegrasikan teknologi manajemen keamanan yang baru dengan aset yang ada untuk melindungi merk dan data Anda,
Tahukan Anda? IBM Internet Security Systems • Pemimpin pada Gartner’s Magic Quadrant untuk pengelolaan sistem keamanan • Dinilai oleh IDC sebagai penyedia detector gangguan yang terbaik
15
memungkinkan akses end user dan mengelola ancaman internal dan external. Identity and Access Management Services Menciptakan dan menyebar luaskan sistem manajemen identitas yang melindungi data, sistem dan facilitas perusahan Anda dari akses yang tidak sah. Internet Security Systems Melindungi jaringan Anda dengan solusi dari Internet Security Systems. Portofolio layanan kami menawarkan penilaian, pertahanan, solusi-solusi pengawasan dan pelaporan. Physical Security Services Mengimplementasikan fungsi-fungsi pengawasan yang lebih besar dan lebih fleksibel dengan biaya yang lebih rendah untuk melindungi publik dan aset serta menjaga terhadap pencurian dan kecurangan. Security Governance Services Mengevaluasi dan meluruskan praktek keamanan yang eksisting dengan persyaratan bisnis dan tujuan operasional. Threat Mitigation Services Menyesuaikan pendekatan keamanan Anda dalam merespon ancaman internet yang eksisting dan masa mendatang.
IT Strategy and Architecture Services Apakah Anda memiliki roadmap TI untuk mendukung tujuan bisnis Anda?
Dengan tidak menentunya iklim ekonomi sekarang ini, bisnis menghadapi masa-masa yang sulit. Sebagai akibatnya, banyak perusahaan terpaksa untuk mengkaji ulang biaya TI mereka dan mencari solusi yang lebih inovatif dan berbiaya efektif, yang mampu mendorong kemakmuran pada masa mendatang. Pada masa-masa seperti ini, sangatlah penting untuk mengevaluasi ulang strategi TI dan mempelajari kembali sudah seberapa baiknya kerjasama TI dengan bisnis Anda. Menyelaraskan strategi TI dengan keseluruhan tujuan bisnis akan menjadi prioritas utama bagi perusahaan yang ingin mencapai efisiensi yang lebih tinggi, mengurangi biaya dan melihat lebih banyak hasil nyata. Beberapa pertimbangan utama meliputi: - Seberapa jauh TI dapat mengelola biaya yang membengkak untuk mendukung fleksibilitas, kecepatan merespon dan menjaga akuntabilitas untuk bisnis?
Bagaimana bila
Anda sudah tidak perlu kuatir sistem TI Anda akan gagal lagi?
- Bagaimana Anda bisa mendapat nilai tambah dari aset eksisting seperti informasi dan manusia? - Bagaimana Anda menanggapi tantangan kepatuhan, risiko operasional dan pemenuhan terhadap regulasi?
Pikirkan ulang strategi TI Anda bersama IBM IT Strategy and Architecture Services The IBM IT Strategy and Architecture Services didesain untuk memberikan pengertian yang dalam kepada jantung infrastruktur TI Anda, agar Anda bisa mengidentifikasi peluang untuk efisiensi yang lebih luas, nilai dan pertumbuhan
16
Kami Tahu. 17
Layanan kami meliputi: IT Management Consulting Services Menggunakan pendekatan modular yang dibangun diatas praktek industri yang terbaik, dengan workshop dan peralatan-peralatan, layanan ini akan memungkinkan perusahaan Anda mengevaluasi, menguasai dan mengelola strategi TI dan sumber daya manusia sebagai bisnis, dalam rangka mendukung tujuan korporasi yang lebih luas. IT Transformation and Optimization Consulting Services Mengevaluasi ulang lingkungan TI Anda melalui penilaian kesiapan dan merekonstruksi dengan roadmap yang rinci dan berprioritas serta arsitektur teknis untuk meningkatkan efisiensi operasional, sikap karbon yang menyeluruh dan ROI. SOA Infrastructure Consulting Services Mengases kemampuan perusahaan Anda untuk mencapai service level yang diharapkan dan mengevaluasi peluang perbaikan dengan IBM. Layanan ini akan membantu perusahaan Anda untuk implementasi service-oriented architecture (SOA) dan perangkat yang direkomendasikan.
18
Tahukah Anda rahasia dari jaringan TI yang sehat dan kuat?
Fakta yang bisa kita lihat pada lingkungan teknologi intensif masa kini, bila sitem TI Anda gagal, bisnis Anda akan berhenti total. Apapun industri yang Anda garap, Anda akan tergantung sepenuhnya kepada komputer untuk segalanya, mulai dari korespondensi dengan pelanggan dan mitra binis untuk membeli dan menjual, hingga riset dan pengembangan bisnis.
Tidak banyak perusahaan yang mampu selamat dalam keadaan offline untuk beberapa saat tanpa dampak negative yang dialami. Seperti telah sering dikatakan, mencegah lebih menghemat biaya daripada mengobati. Oleh sebab itu, penting sekali bila jaringan, hardware dan software Anda selalu dipelihara dengan baik, dan bila ada masalah ditangani dengan tepat dan segera.
Ambilah langkah pencegahan dengan IBM Maintenance and Technical Support Services Apakah infrastruktur Anda berbasis teknologi IBM atau dibangun dengan hardware dan software dari multi vendor, IBM Maintenance and Technical Support Services menyediakan pendekatan yang terintegrasi dan kontak satu pintu, serta akuntabel terhadap seluruh lingkungan TI yang kompleks. Mulai dari menyelesaikan masalah dasar, hingga manajemen ketersediaan yang proaktif, teknisi dan spesialis jaringan global kami menghantarkan pengetahuan terkini tentang industri dan keahlian untuk resolusi masalah yang lebih efektif. Layanan kami meliputi: Hardware Maintenance Services Nikmati kepraktisan akuntabilitas kontak tunggal ketika Anda frustasi, dan kerap kali itu
melibatkan biaya besar, untuk sebuah masalah hardware. Hardware Maintenance Services menawarkan rangkaian dukungan hardware yang terkustomisasi dan kompeten baik untuk IBM maupun sistem dari multi vendor. Managed Support Services Lupakan kerepotan dalam menangani dukungan dari multi vendor yang kerap kali menurunkan service level. Dengan Managed Support Services, perusahaan memiliki kontak satu pintu dan akuntabilitas; menyederhanakan struktur kontrak untuk dukungan multi vendor hardware dan software. Server Managed Services Bagi pakai pengalaman IBM dalam mengelola lebih dari 206.000 server di seluruh dunia. Server Managed Services akan membantu perusahaan Anda membangun lingkungan komputasi yang inovatif dan kolaboratif guna mendukung bisnis tanpa harus mengeluarkan biaya awal yang siknifikan. Software Support Services Dengan cepat menyelesaikan masalah software yang kompleks dengan Software Support Services. Layanan ini menyediakan bantuan secara remote duapuluh empat jam sehari, dari penentuan masalah dan resolusinya, untuk menghantarkan dan menginstal pembetulan – yang mendukung produk IBM dan beberapa non IBM software. Solution Support Services Membangun pintu masuk tunggal dan akuntabilitas untuk dukungan virtual yang Anda butuhkan. Solution Support Services mengintegrasikan dukungan untuk semua produk secara individual – baik komponen IBM maupun Non IBM hardware dan software – didalam solusi infrastruktur yang dibeli melalui IBM.
ITS Service Product Lines Integrated Technology Services
Didukung oleh pengalaman yang luas dalam bisnis konsultasi, hardware dan software, pengembangan aplikasi dan integrasi sistem, IBM IT Strategy and Architecture Services dapat membantu perusahaan Anda menentukan pendekatan untuk menginvestasikan dan mengimplementasikan infrastruktur komponen TI. Memperoleh kekuatan, pengetahuan mendalam yang mudah diaplikasikan kedalam infrastruktur TI Anda, mengidentifikasi peluang untuk meningkatkan efisiensi, nilai dan pertumbuhan bisnis, dan membangun business case dan roadmap langkah-langkah nyata untuk meyakinkan agar Anda mencapai tujuan.
Maintenance and Technical Support Services
Middleware Services Apakah TI Anda mendukung bisnis atau malah mencegahnya mencapai potensi tertinggi?
Sejak lama TI telah terbukti merupakan kunci pendorong tercapainya keberhasilan kompetitif dan pertumbuhan bisnis. Bagaimanapun, dengan hanya menambah sistem baru atau membangun aplikasi-aplikasi baru bukan solusi yang paling tepat untuk mendukung permintaan bisnis yang terus datang. Kenyataannya, teknologi yang kian kompleks dan beraneka ragam, yang diperkenalkan oleh sistem dan aplikasi-aplikasi yang baru, malah membuat TI kurang mampu memberikan nilai tambah yang lebih besar kepada bisnis Anda. Silahkan pertimbangkan tantangan-tantangan dibawah ini:
Integrated Technology Services
bisnis, dan menciptakan roadmap langkahlangkah nyata kepada perbaikan.
- Apakah Anda menemui kesulitan dalam mengintegrasikan aplikasi-aplikasi yang tertutup, memutuskan proses-proses bisnis dan data yang beragam? - Bagaimana Anda mengelola multiple data yang bertumbuh berlipat ganda secara eksponansial? - Bagaimana Anda meyakinkan bahwa TI dijalankan sesuai dengan tujuan-tujuan bisnis? Semua tantangan diatas mempunyai unsur middleware didalamnya. Berlokasi antara proses-proses bisnis Anda dan infrastuktur yang dibutuhkan untuk menjalankannya adalah lapisan middleware, dimana segalanya – yaitu, manusia, proses-proses, dan informasi – dapat bersatu untuk menciptakan jalur informasi tak terputus dan pengertian yang mendalam diseluruh perusahaan.
Tahukah Anda? IBM adalah pemimpin yang visionaris untuk SOA dan Web services, dengan lebih dari 3,000 implementasi SOA di seluruh dunia.
19
Dengan memungkinkan integrasi yang kompak dari lapisan aplikasi dengan lapisan infrastruktur, IBM Middleware Services dapat membantu Anda untuk membuka potensi terbesar dari inrastruktur Anda – mengoptimalkan lingkungan TI, membangkitkan ROI TI yang lebih tinggi, menggapai nilai tambah bisnis yang lebih luas dan inovasi dari TI.
Infrastructure Optimization Services Optimalkan infrastruktur Anda pada kinerja dan efisiensi terbaiknya dengan Infrastructure Optimization Servcies. Lihatlah apakah infrastruktur Anda sekarang sudah di utilisasi secara efisien dan tentukan kapasitasnya untuk perubahan dan kecepatan merespon.
Berfokus kepada software sistem dan infrastruktur middleware, IBM Middleware Services adalah portofolio yang komprehensif dan luas dari layanan middleware, mulai dari layanan web dan Service Oriented Architecture (SOA) hingga layanan informasi dan produk portal. IBM akan membagi pengalaman yang terbaik dalam pengetahuan, penyebar luasan, memperluas dan mengoptimalkan aset pelanggan yang eksisting. IBM menawarkan kombinasi dari teknik optimisasi dan inovasi untuk menjalankan TI secara lebih efisien dan mentransformasikannya agar lebih selaras dengan kebutuhan bisnis pada saat yang sama. Layanan jasa kami termasuk:
20
IT Lifecycle Management and Governance Services Meyakinkan bahwa TI selalu selaras dengan bisnis. IT Lifecycle Management and Governance Services menangani manajemen layanan TI, fungsi layanan dan kapabilitas manajemen aset, dan pengembangan dari papan instrument untuk bisnis dan monitoring TI untuk memberikan penglihatan dan kontrol terhadap konfigurasi, dan tujuan dari manajemen perubahan dan sumber daya. SOA Integration Services Menghubungkan dan menggunakan kembali aset eksisting dalam infrastuktur dan menciptakan kepatuhan untuk menurunkan risiko inisiatif SOA. SOA Integration Services akan membantu perusahaan Anda mendesain, mengimplementasikan dan mengelola arsitektur sedemikian rupa hingga tercapai integrasi terbaik dan penggunaan kembali sumber daya.
Application Infrastructure Services Memanfaatkan teknologi IBM WebSphere untuk mendesain, mengimplementasikan dan memigrasi infrastruktur aplikasi middleware ke “Webify” atau aplikasi yang telah SOA, memungkinkan mereka untuk diperluas, menetapkan ulang tujuannya dan pengelolaan yang lebih baik.
Server Services
Information on Demand Infrastructure Services Data bisa jadi aset perusahaan Anda yang paling berharga, bila Anda mengelolanya secara efisien. Layanan jasa ini akan membantu mengkonsolidasikan infrastruktur manajemen informasi perusahaan Anda agar mampu mengintegrasikan informasi dengan biaya lebih rendah, hingga informasi yang tepat dapat
Kini, TI adalah komponen yang tak terpisahkan dari operasi bisnis harian. Demikian pula, perusahaan bertumbuh dan beradaptasi dengan perubahan dalam bisnis mereka, banyak diantaranya yang telah membekali diri dengan teknologi terbaru, menambah aplikasi-aplikasi, lebih banyak storage,
Mahal? Kompleks? Tidak teratur? Sudah waktunya mengambil kembali kendali dari infrastruktur server Anda.
akses jaringan yang lebih besar, dan tambahan kapasitas komputasi selama beberapa tahun terakhir – yang berakibat infrastruktur TI menjadi kompleks dan terengah-engah. Ironisnya, kompleksitas seperti itu dapat mereduksi fleksibilitas perusahaan. Kekuatan komputasi menjadi terpenggal-penggal, server dibiarkan berjalan tapi tak digunakan sepanjang waktu, padahal biaya manajemen dan integrasi telah mengambil porsi yang besar dalam anggaran TI, sehingga tersisa sedikit untuk berinovasi. Oleh sebab itu, kini perusahaan mulai menyadari bahwa kompleksitas bisa menyulitkan beradaptasi dengan kondisi bisnis yang terus berubah. Mereka dimaksudkan untuk menyederhanakan dan mengoptimalkan lingkungan komputasi dalam rangka mengecilkan biaya; mencapai inovasi bisnis, rentang untuk bertumbuh, menyebarkan aplikasi dan teknologi baru secara cepat dan berbiaya efektif, dan – dalam beberapa situasi – menyederhanakan merger dan akuisisi secara tersusun rapih.
Membangun dan mengelola infrastruktur yang dinamis dengan IBM Server Services IBM menyediakan portofolio yang luas dari Server Services untuk membantu Anda mengoptimalkan lingkungan komputasi dan meningkatkan utilisasi dengan biaya efektif, ketersediaan, keamanan dan manajemen. Kami bisa membantu Anda untuk membangun dan mengelola infrastruktur yang dinamis untuk mendukung bisnis, operasional dan inovasi produk. Penawaran jasa kami termasuk: Server Optimization and Integration Services Mengurangi kompleksitas infrastruktur TI untuk mengoptimalkan kinerja, mengurangi biaya manajemen operasional dan meningkatkan daya penyesuaian untuk menfasilitasi pertumbuhan
ITS Service Product Lines Integrated Technology Services
dihantarkan kepada orang yang paling tepat di tempat dan saat dibutuhkan.
dan perubahan bisnis. Penawaran-penawaran kunci di area ini meliputi konsolidasi server dan virtualisasi pada Sistem Z series, Power Systems, dan virtualisasi Intel/AMD pada X series dan non IBM Intel AMD server platform. Server Managed Services Akan memberikan pengetahuan, keahlian, proses-proses, peralatan dan metodologi yang dibutuhkan untuk membantu mengoptimalkan manajemen lingkungan server Anda – tanpa investasi awal yang signifikan. Di area ini, IBM dapat membantu Anda menyelenggarakan, memonitor dan mengelola server Anda dan peralatan infrastruktur TI lainnya.
Integrated Technology Services
Putuskan rintangan dan bukalah inovasi bisnis dengan IBM Middleware Services
Server Product Services Memperpendek waktu yang dibutuhkan untuk perencanaan, implementasi dan penyebaran IBM Power System, IBM System Z series dan IBM System X series server. Server Product Services for Linux Mengadopsi dan menyebarkan luaskan Linux untuk kebutuhan komputasi Anda, dan memberikan bantuan dalam implementasi desain arsitektur yang modern yang melibatkan ketersediaan yang tinggi dan solusi grids. Server Product Services for Microsoft Menyebarluaskan atau meningkatkan (upgrade) solusi Microsoft Anda. Dengan mudah mengimplementasikan teknologi refresh Window Server, Windows Active Directory, Exchange Server dan infrastruktur produk Microsoft lainnya. Server Product Services for non-IBM Server Products Mengadopsi teknologi baru dengan cepat dan meningkatkan service level end user dengan berbagai manajemen server, solusi proteksi data dan resiliensi berbasis software dari mitra bisnis seperti Quest dan Symantec Veritas.
Tahukah Anda? IBM Server Services menawarkan model penghantaran global yang memberikan akses kepada metode, peralatan dan sumber daya kelas dunia yang memungkinkan Anda menyebarluaskan solusi virtual secara cepat dan dimanapun.
21
Komputer dengan tingkat densitas yang tinggi dan efisien mampu memberikan kemampuan komputasi untuk mengekstrak lebih banyak hasil dari setiap meter persegi ruang di Pusat Data Anda. Akan tetapi server yang kecil dari segi kekuatan dan bentuk menggunakan banyak energi, lagi pula akan bertambah mahal setiap tahunnya. Bukan hanya itu, mereka juga menciptakan lebih banyak hawa panas, yang dapat mengakibatkan server mati, atau membatasi kemampuan Anda untuk menambah lebih banyak peralatan yang dibutuhkan untuk mengembangkan Pusat Data.
Tahukan Anda? “Beberapa perusahaan dalam posisi yang sulit karena harus membayar listrik dan pendingin server lebih besar dari harga server itu sendiri” Gartner Research, 2006
22
Kebutuhan akan kekuatan komputasi dan energi, solusi pendinginan yang lebih baik, dan berbagai fasilitas yang dapat berkembang bersama dengan kebutuhan bisnis telah menciptakan krisis di berbagai Pusat Data di seluruh dunia. Dengan menambah server-server baru dan meningkatkan kekuatan pendingin udara saja, tidak akan bisa mengatasi hal itu. Oleh sebab itu banyak perusahaan merencanakan menanggulangi krisis ini dengan membuat fasilitas baru atau membuat perubahan signifikan terhadap Pusat Data yang eksisting. Mereka siap untuk mengoptimalkan Pusat Data – bukan saja untuk mengakomodasikan hardware yang baru, tetapi juga untuk menurunkan biaya, tanggap terhadap kebutuhan kapasitas Pusat Data yang meningkat, mengimplementasikan bisnis proses yang baru, melindungi keamanan dan data serta menuruti mandat dari bisnis dan dari pemerintahan.
IBM Site and Facilities Services dapat membantu Anda mendesain, membangun dan mengelola Pusat Data yang lebih efisien dalam hal energi, sambil mendukung teknologi yang kritikal serta kebutuhan bisnis yang penting untuk bertumbuh dan berinovasi. Portofolio layanan jasa kami menyediakan keahlian untuk membantu Anda dalam mengevaluasi, mendesain, mengimplementasikan dan mengelola infrastruktur TI serta lingkungan fisiknya. Jasa kami meliputi: Data Center and Facilities Strategy Services Jasa untuk membantu mengidentifikasi persyaratan-persyaratan, kemampuan dan kesanggupan, dan menentukan opsi yang paling ramah lingkungan serta tangguh (resilient). IT Facilities Assessment, Design and Construction Services Menciptakan Fasilitas Pusat Data dan Pusat Komando enterprise yang stabil, memenuhi persyaratan keamanan yang siap untuk perkembangan teknologi masa depan. IT Facilities Consolidation and Relocation Services Memaksimalkan investasi yang mampu menghantarkan ketersediaan, kemampuan untuk diperluas, mudah dipulihkan dan kecerdasan dalam transisi Pusat Data Anda. Specialized Facilities Services Menyebarluaskan pengetahuan TI dan industri yang penting untuk desain proyek dan integrasi yang relevan untuk membangun gedung yang cerdas dan ramah likungan. Termasuk didalamnya otomatisasi pabrik, ruang pembersihan, ruang trading, dan sistem control manajemen fasilitas (facility management control systems)
Storage and Data Services Tenggelam dalam lautan data? Mulailah menyederhanakan, dan berlayarlah bersama angin.
Manusia membutuhkan waktu 300.000 tahun untuk mengakumulasikan 12 milyard gigabytes informasi. Kini, bisnis akan mencapai tingkat yang sama hanya dalam waktu tujuh tahun, kita perlu memberikan penghargaan kepada era digital dan berbagai aplikasi software, e-bisnis dan tren teknologi enterprise lainnya seperti ERP, CRM dan data warehousing. Kenyataannya, volume dari data korporasi telah berlipat dua dalam enam bulan, hal mana menimbulkan ketegangan yang signifikan kepada data eksisting dan infrastuktur storage. Bila dikombinasikan dengan meningkatnya kebutuhan TI dan persyaratan keamanan untuk bisnis, pemenuhan dan fleksibilitas, maka pertumbuhan diatas menghantarkan organisasi kepada beberapa pertanyaan kritis: - Bagaimana perusahaan bisa menggunakan informasi untuk mendukung pengambilan keputusan yang lebih baik dan arus pendapatan perusahaan yang baru? - Bagaimana seseorang dapat mengikuti persyaratan-persyaratan regulasi untuk penyimpanan dan ketersediaan data? - Apakah ada cara untuk lebih terdepan dari gelombang kapasitas storage akibat volume konten yang tumbuh secara tidak terencana? - Bagaimana seharusnya perusahaan mengelola data yang rumit dan bertumbuh serta infrastuktur storagenya? - Apakah perusahaan memiliki dana dan kemampuan yang cukup untuk menangani semua masalah diatas?
ITS Service Product Lines Integrated Technology Services
Apakah pusat data Anda menderita karena krisis energi?
Meminimalkan risiko, maksimalkan keuntungan dengan IBM Site and Facilities Services
IBM Storage and Data services menghantarkan pendekatan yang komprehensif pada tantangan data dan storage Anda. IBM Storage and Data Services dapat membantu Anda memenuhi kebutuhan storage dan data dari awal hingga akhir, termasuk penaksiran, perencanaan, desain, implementasi dan manajemen. Layanan-layanan ini didesain untuk membantu Anda mencapai kinerja bisnis yang lebih baik dan mampu memberikan layanan pelanggan dengan lebih efektif. Dengan keahlian kami dalam bidang storage, metodologi yang telah terbukti dan sarana yang efektif, kami dapat mendukung kebutuhan storage dan data perusahaan Anda masa kini dan masa mendatang.
Integrated Technology Services
Site and Facilities Services
Layanan-layanan tersebut, antara lain: Storage Optimization and Integration Services Mengurangi kompleksitas, memaksimalkan kinerja dan mengelola pertumbuhan dengan menciptakan instrastruktur storage dengan biaya yang efektif, terukur dan ulet. Information Lifecycle Management Services Memungkinkan pengambilan keputusan dengan mengembangkan cara terbaik untuk mengelola informasi mulai dari penciptaan hingga pembuangan – dalam suatu infrastruktur TI yang berbiaya efektif. Data Management Services Melindungi dan mengamankan data, sambil mengoptimalkan akses, ketersediaan dan penggunaan kembali data untuk mendukung kebutuhan akan aplikasi yang mendukung perusahaan. Storage and Data Product Services Mengurangi risiko proyek dan meningkatkan nilai produk dengan menyediakan bantuan untuk perencanaan dan implementasi dari storage dan data yang berhubungan dengan produk hardware dan software, atau memindahkan data ke lingkungan TI yang baru.
23
Bagaimana bila Anda bisa membantu pertumbuhan bisnis dengan anggaran yang rendah?
Data Center
Strategic Outsourcing
24
Server Infrastructure • Onsite server management • Offsite server management • Remote management capabilities
Data Storage
Outsourcing sekarang telah dikenal sebagai strategi bisnis yang sudah berjalan di perusahaan-perusahaan guna meningkatkan nilai pada bisnis inti mereka. Hal itu memberikan fleksibilitas untuk memilih bagaimana Anda akan mengelola infrastruktur TI, aplikasi-aplikasi dan proses-proses bisnis. Beberapa perusahaan lebih suka kami mengelola hanya jaringan saja, sedangkan yang lainnya lebih suka solusi total outsourcing dari awal hingga akhir. Cara yang manapun, oursourcing dengan IBM sebagai partner strategis, memberikan garansi akses kepada keahlian teknis yang tinggi, dan kapabilitas yang inovatif. Anda dapat mengubah Capex menjadi biaya bulanan selama kontrak TI anda berjalan. Sebuah laporan dari IBM berjudul “Business Impact of Outsourcing”, menunjukan bahwa perusahaan yang menggunakan jasa outsourcing TI bisa meraih keuntungan yang signifikan – penghematan biaya operasional TI sampai dengan 25 persen, mencapai 11.8 persen pertumbuhan pendapatan dan 8.6 persen lebih tinggi pada return on assets (ROA) – bila dibandingkan dengan angka median.
Kami Tahu.
Choice of: • Platform • Software • Usage level • Support & length of commitment
Mulailah mereduksi biaya dan risiko sekarang juga dengan menghubungi IBM untuk menentukan bentuk kerjasama yang dibutuhkan. Untuk memberikan ide tentang apa saja yang kami tawarkan, silahkan mempelajari opsi-opsi pada halaman berikut.
• Onsite data services • Offsite data services • Remote management capabilities
Network Management • Network consulting • Integration • Consolidation • Deployment • Management
Output Management • Output assessment • Replacement & consolidation • Device & supply management • Process improvement
End User Support • Deployment • End user support • Desktop and device management • Help desk
Applications Services • Application management • Assess, design and manage your application portfolio
25
Bagaimana Anda menciptakan enterprise kelas dunia yang terintegrasi dan fleksibel?
Semua perusahaan dari berbagai kelas selain menghadapi dampak dari globalisasi saat ini, mereka juga harus bersaing dengan penyerapan, kolaborasi komputasi masa berbasis web dan dampak krisis financial dunia. Dalam lingkungan yang mudah berubah dan tidak pasti, merk baru sebuah outsourcing penting untuk perusahaan yang hendak menjadi pemimpin di era ekonomi global saat ini. Aspek pendorong global memaksa bisnis untuk berpikir ulang bagaimana mereka memperoleh dan menghantarkan layanan, beradaptasi kepada perubahan, mengukur kesempatan dan memenuhi permintaan untuk meningkatkan produktivitas dan mengurangi biaya.
Pada masa dimana tekanan kerja dan persyaratan meningkat, Anda membutuhkan kemampuan untuk menyesuaikan sumber daya komputasi Anda dengan kebutuhan bisnis masa kini, dan mendapatkan yang terbaik dari sumberdaya manusia, proses-proses bisnis dan informasi. Anda perlu akses yang fleksibel dan komprehensif kepada sistem informasi operasi, untuk membantu perusahaan Anda tetap melakukan perubahan sambil memelihara keuntungan kompetitif.
Memungkinkan kegesitan bisnis IBM Strategic Outsourcing Services didesain untuk menyediakan solusi outsourcing yang dibuat khusus untuk memenuhi kebutuhan Anda. Melepaskan Anda dari pengelolaan sumberdaya komputasi pusat data bagi permintaan bisnis yang terus berubah, memperluas kapasitas, mengadopsi teknologi baru dan memigrasi aplikasi-aplikasi kritikal. Bukan saja mengurangai
26
risiko teknologi yang telah kuno, tetapi juga meminimalkan keperluan untuk investasi keuangan. Jasa layanan kami meliputi: Choose the components your business needs Anda memilih platformnya, softwarenya, tingkat penggunaan dan derajat dukungan yang paling sesuai dengan kebutuhan bisnis Anda. Anda bisa memutuskan jangka waktu dari komitmen ini. Anda tetap memiliki kontrol terhadap data, aplikasi-aplikasi dan sistem software.. Dedicated computing tailored to your requirements Komponen prosesor yang didedikasikan untuk perusahaan akan memungkinkan Anda untuk menyelaraskan kebutuhan bisnis dengan sumberdaya komputasi. Kapasitas komputasi sesuai dengan spesifikasi yang Anda berikan dan dapat disesuaikan apabila persyaratan berubah – apakah itu penambahan kapasitas untuk menangani peningkatan proses data yang musiman atau menfokus ulang sumber daya komputasi untuk peluang bisnis yang spesifik. Managed flexibility and ability to support growth Komponen server pengelola aplikasi menawarkan solusi berbiaya efektif untuk bisnis yang membutuhkan platform lebih luas, layanan dan keahlian teknis yang berbeda daripada yang mereka miliki diperusahaan. Layanan ini menyediakan kapasitas server dan produk software yang luas, tanpa harus melakukan investasi jangka panjang.
Server Infrastructure Bagaimana Anda dengan cepat memperbesar skala tanpa risiko dan kompleksitas tambahan?
Komponen server terdeprisiasi ketika kemajuan teknologi malah meningkat – dan dengan teknologi baru yang dikeluarkan setiap bulan, nilai server Anda menjadi seperti pendulum. Apakah itu pembaruan pada chip set, SAS drives atau peningkatan jaringan, semua itu meningkatkan kebutuhan untuk pengelolaan multiple server, dan pertumbuhan bisnis yang kompetitif menyebabkan penyegaran server yang tak terencana, berbiaya tinggi dan secara teknis tidak sistematis. Perusahaan-perusahaan yang tidak mampu untuk bergerak bersama dengan risiko cepatnya kemajuan teknologi akan menghabiskan lebih banyak biaya untuk memelihara TI mereka inhouse. Selain daripada masalah biaya, TI masih harus menghadapi tekanan yang kuat untuk memenuhi persyaratan bisnis. Inovasi aplikasi dari teknologi tua yang pincang akan membatasi kemampuan perusahaan untuk merespon secara cepat perubahan tatanan bisnis.
Tetap memiliki kontrol. Dapatkan layanan infrastruktur hanya saat Anda membutuhkan Apakah Anda memiliki satu atau selusin server, IBM Strategic Outsourcing Services akan membolehkan Anda memilih jasa manajemen server tertentu yang Anda butuhkan. Dapatkan manajemen server, layanan middleware dan database dari IBM dengan harga tunggal yang kompetitif, dengan tagihan bulanan. IBM Strategic Outsourcing Services meliputi hosting tradisional maupun virtual hosting services, berdasarkan IBM DPS Reference Architecture – seperti misalnya virtual server services dan Linux virtual services – opsi
dukungan multiple hardware dan software serta service level agreement yang kompetitif. Dengan mengeluarkan tanggung jawab memiliki hardware, tekanan dari deprisiasi financial akan terlewati. Anda bisa berkembang secara agresif dan cepat dan menyebarluaskan apliasi-aplikasi baru dengan kepastian bahwa Anda akan punya akses kepada kapasitas server yang dibutuhkan dan tingkat kinerja untuk mendukung hal tersebut.
Data Storage Data meledak secara eksponansial. Mampukah storage Anda mengatasinya?
Strategic Outsourcing
Data Center
Informasi adalah kekuatan. Bisnis yang paling sukses mengerti bahwa tidak ada sebutan terlalu banyak data. Data dihargai sebagai aset strategis dan oleh karenanya harus di pertahankan, diamankan dan diatas segalanya, harus mudah dicari kembali pada saat dibutuhkan. Namun demikian, selera untuk memiliki storage sangat jauh melampaui kemampuan banyak perusahaaan untuk memperoleh, mengkonsolidasikan, manaje dan mengintegrasikan teknologi-teknologi storage yang baru. Perusahaan-perusahaan kemudian menghadapi tekanan yang semakin tinggi dan juga biaya sehubungan dengan penanganan tantangan ini.
Oleh sebab itu tidak mengherankan bila perusahaan jadi lebih berpikir untuk focus kepada bisnis inti mereka daripada menghabiskan waktu dan sumber daya untuk pengelolaan kompleksitas manajemen storage.
Pastikan Anda selalu punya ruang untuk bertumbuh IBM Strategic Outsourcing Services memberikan fleksibilitas dan kontrol terhadap kebutuhan storage Anda. Diposisikan sebagai layanan sesuai kebutuhan, layanan berdasarkan berlangganan,
27
Lepas dari apakah Anda akan memilih IBM host data dan aplikasi-aplikasi Anda di suatu tempat yang remote untuk suatu alasan, atau menahan data dan aplikasi-aplikasi Anda didalam perusahaan, IBM Strategic Outsourcing Services akan memberlakukan dua model penghantaran yang mengkombinasikan remote monitoring dan manajemen dengan kapabilitas penghantaran lokal untuk sebuah solusi dari awal hingga akhir yang komprehensif. Layanan kami meliputi: Transition Memulai proses pembentukan yang digunakan untuk desain, perencanaan dan menyebarkan infrastruktur storage sekaligus sebagai aktivitas operasional yang terkoordinasi antara pelanggan dan IBM. Hal ini meyakinkan keikut sertaan yang lancar dari pelanggan. Call and Support Monitoring Layanan 24 jam x 7 hari untuk membantu pelanggan, mengatasi masalah dan merespon kepada sinyal peringatan operasional. Capacity and Performance Management Proses-proses yang mengkombinasikan data perencanaan dengan kinerja dan kapasitas tren data yang dikumpulkan oleh Storage Operations Center (SOC) untuk perencanaan kapasitas dan distribusi beban kerja diseluruh infrastruktur storage. Technology Refresh Proses untuk memastikan bahwa infrastruktur storage adalah yang terbaru dan memperkenalkan update bila diperlukan.
28
Change Management Process terbaik yang digunakan ketika mengimplementasikan perubahan pada lingkungan production. Aktivitas perubahan dilakukan secara terkontrol dan terkoordinasikan dengan pelanggan sebelum implementasi yang actual dilakukan.
Network Management Bingung ditengah keruwetan kompleksitas jaringan yang berisiko?
Pada Desember 2006, sebuah gempa bumi terjadi di pesisir Taiwan merusakan banyak kabel komunikasi bawah laut, mengganggu internet dan layanan keuangan di banyak Negara-negara Asia termasuk Singapore. Ini adalah contoh yang paling jelas bagaimana pentingnya infrastruktur jaringan bagi bisnis. Perusahaan-perusahaan besar memerlukan infrastruktur jaringan yang kuat, tangguh terhadap bencana, dan siap untuk masa depan guna mendukung misi bisnis mereka. Hal ini seringkali berakibat munculnya arsitektur jaringan yang rumit yang sudah pasti akan membawa risiko signifikan. Perusahaan menengah tidak terkecuali karena mereka juga menghadapi kesulitan susahnya menavigasikan jaringan yang rumit dan juga menghadapi tantangan masalah sumber daya. Apapun ukurannya, perusahaan-perusahaan ini menghadapi risiko yang sama – yaitu kompleksitas jaringan.
Melepaskan simpul-simpul jaringan IBM Strategic Outsourcing Services memungkinkan Anda untuk mentransfer risiko teknologi yang berhubungan dengan mengelola jaringan yang kompleks kepada tim IBM yang terdiri dari para profesional jaringan. Bersama beberapa mitra strategis, IBM akan menyediakan
solusi yang terkelola dan terintegrasi mulai dari IP Convergence, mempertinggi keamanan dan virtual private network ( VPNs), untuk mendistribusikan lingkungan storage dan komputasi. Sebagai tambahan dari implementasi teknis dan pengetahuan, layanan kami juga menyediakan manajemen proyek dan vendor dengan dukungan operasional untuk meyakinkan strategi jaringan selaras sempurna dengan bisnis dan tujuan TI Anda.
Output Management Mengapa printer dan mesin fotokopi menggerogoti keuntungan perusahaan Anda?
Seperti halnya server dan jaringan, mesin fax, scanner, mesin foto kopi dan printer semua mempunyai peran yang penting dalam mendukung operasi bisnis. Tetapi mengelola peralatan-peralatan output seperti itu akan membawa tantangan, karena jumlah alat yang banyak tersebar di banyak lokasi dan diservis oleh vendor yang berbeda.
Pusat manajemen supply sering tidak tersedia, yang mengakibatkan sulit mendapatkan printing supplies. Tidak konsisten dan tidak adanya service vendor adalah salah satu alasan utama peralatan output kehilangan harapan dan akhirnya diganti; yang kemudian membuat biaya jadi tinggi.
Optimalkan solusi output Anda IBM Strategic Outsourcing Services dapat membantu Anda mengkonsolidasikan mesinmesin printer, scanner, foto kopi dan peralatan output lainnya, menjadi mesin tunggal multi fungsi yang canggih – semuanya dalam model penagihan tunggal berbasis penggunaan. Hal itu dimulai dengan mempelajari lingkungan output yang kini ada. Begitu hasil akhir yang
diinginkan disetujui, rencana yang terkastemisasi kemudian digambar, termasuk jumlah dan lokasi peralatan-peralatan itu. Langkah selanjutnya meliputi konsolidasi and optimalisasi dari alat2 output tersebut, dilanjutkan dengan langkah implementasi. Setelah itu IBM menyediakan proses dukungan seperti help desk dan pelatihan. Pemantauan remote yang sudah berjalan digunakan untuk mendeteksi problem dan agar bisa merespon lebih cepat sebelum bisnis terdampak. Manajemen supplies yang proaktif akan meyakinkan Anda menerima printer cartridge yang baru dan supplies yang lain hanya ketika Anda membutuhkannya dan kemudian ditagih sesuai dengan penggunaan. Biaya output bisa dikurangi hingga 40% dengan mengurangi volume cetak dan mengotomatisasi prosesproses bisnis.
Strategic Outsourcing
Anda akan ditagih hanya untuk jumlah storage yang digunakan dan berdasarkan metric gigabyte-perbulan. Dengan membayar hanya yang digunakan memberikan Anda lebih banyak kontrol terhadap pengeluaran untuk storage.
End User Support Apakah help desk Anda membutuhkan bantuan?
Perusahaan selalu fokus kepada produktivitas karyawan yang merupakan prioritas utama dan tetap menjadi elemen sumberdaya manusia yang penting. Tetapi pola kerja sudah berubah dan cara kerja karyawan menjadi semakin mobile, oleh karenanya memberikan dukungan TI yang cukup tampaknya menjadi tujuan yang eksklusif. Karyawan cenderung menggunakan lebih dari satu peralatan TI ditambah dengan beberapa aplikasi bisnis yang kemudian mengekskalasi kompleksitas masalah yang mereka hadapi. Hal itu kemudian membuat durasi penyelesaian masalah menjadi panjang, dan mengakibatkan gangguan cukup lama bagi operasi bisnis sehari-hari. Akhrinya help desk akan kewalahan dengan telpon permintaan bantuan dan karyawan yang tidak puas karena waktu tunggu yang lama sebelum problem mereka ditangani.
29
IBM Strategic Outsourcing Services ada disini untuk memberikan bantuan IBM Strategic Outsourcing Services didesain untuk melangsingkan dukungan operasional sehingga karyawan dapat terus bertemu dengan pelanggan daripada harus menunggu. Terdiri dari solusi preventif yang terintegrasi dan menggunakan teknologi yang langsung digunakan oleh user, telpon kepada help desk bisa dikurangai dan diperpendek sehingga membuat biaya turun, dan meningkatkan produktivitas karyawan. Tetapi masih ada dukungan on-site untuk masalah tertentu. Layanan kami menawarkan kerangka lengkap untuk end user training sehingga karyawan mampu menyelesaikan sendiri masalah yang sederhana saat mereka sedang mobile dan tak punya akses kepada help desk. Sebagai tambahan, IBM dapat menyediakan self-enablement web portal dan konlwledge base untuk memungkinkan karyawan mempunyai akses kepada helpdesk 24 X 7 dimanapun mereka berada.
Applications Services Apakah Anda membelanjakan lebih dari kemampuan Anda untuk aplikasi-aplikasi?
Aplikasi adalah inti dari lingkungan TI, tanpanya sebagian besar bisnis akan gagal. Proses bisnis, keputusan operasional dan kritis semua didukung oleh aplikasi yang mengakses, menganalisa dan menterjemahkan data menjadi informasi yang berguna. Jadi tidak mengejutkan bila kemudian aplikasi membutuhkan manajemen dan monitoring secara konstan – bukan karena mereka rentan terhadap kegagalan tetapi karena perusahaan hanya punya sedikit toleransi untuk application downtime.
Disamping dari risiko ketersediaan, perusahaan yang memilih untuk mengelola lingkungan aplikasi mereka secara in-house perlu mempunyai
30
proses-proses dan metodologi yang tepat untuk mendukung rencana, desain, implementasi dan aktivitas lain sehubungan dengan aplikasi. Demikian pula, perusahaan harus mempertimbangkan biaya untuk memperkerjakan dan pelatihan karyawan. Elemen biaya itu membuat perusahaan sulit membuat rencana budget TI mereka. IBM Application Services menawarkan solusi terkastemisasi yang tinggi dan lintas industri yang fleksibel. Dengan menilai isu-isu bisnis, serta lingkungan aplikasi-aplikasi dan teknologi Anda, kami bisa membantu meningkatkan kualitas dan menurunkan biaya. IBM Application Services juga menangani keseluruhan siklus hidup sebuah proyek atau sebagian saja termasuk proyek yang dikembangkan dengan komponen Service Oriented Architecture (SOA), guna meyakinkan keamanan terjamin dan kecepatan pengembalian nilai investasi (ROI). Untuk investasi aplikasi yang eksisting, kami menawarkan manajemen, testing, pemeliharaan dan dukungan yang berkesinambungan. Anda juga bisa mendapat keuntungan dari IBM Centers for Solutions Innovations, yang merupakan center untuk desain solusi berkelas dunia yang didesain untuk mendorong kolaborasi lebih lanjut antara profesional IBM dengan pelanggan. Sinergy ini adalah jantung kemampuan IBM untuk secara akurat menakar kebutuhan pelanggan yang unik dan mengembangkan solusi strategis berkelas dunia yang komprehensif, untuk membantu Anda mencapai bahkan melebihi target-target bisnis Anda.
Untuk Keterangan Lebih Lanjut Untuk mengetahui lebih banyak tentang manfaat BM Global Technology Services bagi bisnis Anda, silahkan menghubungi IBM representative di kota Anda atau lokal IBM Business Partner. Cobalah mengakses direktori dibawah ini: INDONESIA PT IBM Indonesia The Landmark Center 1, 31st Floor Jalan Jend. Sudirman No. 1 Jakarta 12910 Web site: ibm.com/services/id IBM Customer Support Service: 0-800-1-403-553
SINGAPORE IBM Singapore Pte Ltd. The IBM Place 1 9 Changi Business Park Central 1 Singapore 486072 Web site: ibm.com/services/sg IBM Customer Support Service: 1-800-3172-782
MALAYSIA IBM Malaysia Sdn Bhd 19th Floor, Plaza IBM 8 First Avenue Persiaran Bandar Utama 47800, Petaling Jaya. Selangor, Malaysia. Web site: ibm.com/services/my IBM Customer Support Service: 1-800-88-11-55
THAILAND IBM Thailand Co., Ltd. Phaholyothin Road Phyathai, Bangkok 10400 Thailand Web site: ibm.com/services/th IBM Customer Support Service: 1-800-299-222
PHILIPPINES IBM Philippines, Inc. 3/F IBM Plaza No.8 Eastwood Avenue Eastwood City Cyberpark E.Rodriguez Jr. Avenue 1110 Brgy.Bagumbayan Quezon City Philippines Web site: ibm.com/services/ph IBM Customer Support Service: 1-800-1888-1426
VIETNAM Ho Chi Minh City: IBM Vietnam 3B floor, Saigon Trade Center 37 Ton Duc Thang Street Ho Chi Minh City Hanoi: IBM Vietnam 2nd floor, Pacific Place 83B Ly Thuong Kiet Street Hoan Kiem District, Hanoi Web site: ibm.com/vn/midmarket IBM Customer Support Service: 084-1800-5454-90
31
IBM, the IBM logo are trademarks or registered trademarks of International Business Machines Corporation in the United States and/or other countries. © Copyright IBM Corporation 2009. All rights reserved.
32