EFEKTIFITAS BADAN PELAKSANA PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA PENYULUH PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN DI SUMATERA UTARA
TESIS
Oleh
RISMAULI BASA GULTOM 107039013/MAG
PROGRAM STUDIMAGISTER AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013
Universitas Sumatera Utara
EFEKTIFITAS BADAN PELAKSANA PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA PENYULUH PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN DI SUMATERA UTARA
TESIS
Tesis Sebagai Salah Satu Syarat untuk Dapat Memperoleh Gelar Magister Pertanian pada Program Studi Magister Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara
Oleh RISMAULI BASA GULTOM 107039013/MAG
PROGRAM STUDIMAGISTER AGRIBISNIS FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013
Universitas Sumatera Utara
Judul
Nama NIM Program Studi
: Efektifitas Badan Pelaksana Penyuluhan Pertanian, Perikanan Dan Kehutanan Terhadap Peningkatan Kinerja Penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Di Sumatera Utara : Rismauli Basa Gultom : 107039013 : Magister Agribisnis
Menyetujui Komisi Pembimbing,
(Dr. Ir. Rahmanta Ginting, M.Si) Ketua
(Ir. Iskandarini, M.M, PhD) Anggota
Ketua Program Studi,
Dekan,
(Dr. Ir. Tavi Supriana, MS)
(Prof. Dr. Ir. Darma Bakti, MS)
Universitas Sumatera Utara
Telah diuji dan dinyatakan LULUS di depan Tim Penguji pada Rabu, 22 Januari 2014
Tim Penguji Ketua
: Dr. Ir. Rahmanta Ginting, M.Si
Anggota
: 1. Ir. Iskandarini, M.M,Ph.D
______________________
_______________________
2. Dr. Ir. Satia Negara Lubis, M.Ec ______________________
3. Ir. Diana Chalil, M.Si, Ph.D
________________________
Universitas Sumatera Utara
LEMBAR PERNYATAAN
Dengan ini saya menyatakan bahwa Tesis yang berjudul : EFEKTIFITAS BADAN PELAKSANA PENYULUHAN PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN TERHADAP PENINGKATAN KINERJA PENYULUH PERTANIAN, PERIKANAN DAN KEHUTANAN DI SUMATERA UTARA
Adalah benar hasil karya saya sendiri dan belum dipublikasikan oleh siapapun sebelumnya. Sumber-sumber data dan informasi yang digunakan telah dinyatakan secara benar dan jelas.
Medan, Januari 2014 Yang membuat pernyataan,
Rismauli Basa Gultom NIM. 107039013
Universitas Sumatera Utara
Dipersembahkan kepada : Orangtua, Abang, Kakak dan SeluruhKeluarga
Universitas Sumatera Utara
ABSTRAK
RISMAULI BASA GULTOM. Efektifitas Badan Pelaksana Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Terhadap Peningkatan Kinerja Penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan di Sumatera Utara. Pascasarjana Universitas Sumatera Utara, 2013. Dalam membangun pertanian yang tangguh diperlukan kemampuan dalam memanfaatkan segala sumberdaya secara optimal, untuk itu diperlukan aparat pertanian yang tangguh dibidang pengaturan, pelayanan dan penyuluhan sesuai kualifikasi dan spesialisasi yang diperlukan bagi kelangsungan proses pembangunan pertanian tangguh tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa dan mengetahui pengaruh motivasi penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan sebelum dan sesudah pembentukan bapelluh dan persepsi penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan terhadap efektifitas kelembagaan bapelluh, serta pengaruh efektifitas bapelluh terhadap kinerja penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan di Sumatera Utara. Data yang digunakan merupakan data primer dengan jumlah sampel sebanyak 66 responden di tiga kelembagaan bapelluh yaitu di Kelembagaan Penyuluhan Murni, Kelembagaan Penyuluhan Campuran dan Non Kelembagaan. Hasil analisis menjelaskan bahwa motivasi penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan sebelum dan sesudah pembentukan bapelluh di Sumatera Utara berpengaruh secara positif dan signifikan pada tingkat kesalahan 10%, persepsi penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap efektifitas kelembagaan bapelluh di Sumatera Utara pada tingkat kepercayaan 95%. Sedangkan efektifitas kelembagaan bapelluh berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan di Sumatera Utara dengan tingkat kepercayaan sebesar 95%.. Kata Kunci : Motivasi, Persepsi, Efektifitas, Kinerja, Bapelluh.
Universitas Sumatera Utara
ABSTRACT
RISMAULI BASA GULTOM. The Effectiveness of the Executive Board of Agriculture, Fishery, and Forestry Counseling on the Improvement of the Performance of Agriculture, Fishery, and Forestry Counselors in North Sumatera. Graduate School of the University of Sumatera Utara. The capability of using all human resources optimally is needed to develop strong agriculture; therefore, strong agricultural personnel are needed in organizing, servicing, and counseling which are in line with their qualification and specification in order to get the sustainable process of the agricultural development. The objective of the research was to analyze and find out the influence of the motivation of the Agriculture, Fishery, and Forestry Counselors before and the establishment of Bapelluh (Counseling Executive Board), the influence of the perception of the Agriculture, Fishery, and Forestry Counselors on the effectiveness of Bapelluh institution, and the influence of the effectiveness of Bapelluh on the performance of the Agriculture, Fishery, and Forestry counselors in North Sumatera. The data consisted of primary data with 66 respondents used as the samples in the three institutions: Pure Institutional, Mixed Counseling Institutional, and Non-Institutional. The result of the analysis showed that the motivation of the Agriculture, Fishery, and Forestry counselors before and after the establishment of Bapelluh in North Sumatera had positive and significant influence at the wrong margin of 10%, the perception of the Agriculture, Fishery, and Forestry counselors had positive and significant influence on the effectiveness of Bapelluh institutional in North Sumatera at the level of reliability of 95%, while the effectiveness of Bapelluh institutional had positive and significant influence on the performance of the Agriculture, Fishery, and Forestry counselors in North Sumatera at the level of reliability of 95%.
Keywords: Motivation, Perception, Effectiveness, Performance, Bapelluh
Universitas Sumatera Utara
RIWAYAT HIDUP
RISMAULI BASA GULTOM, Lahir di Medan, Sumatera Utara pada tanggal 10 Pebruari 1967 dari Almarhum Bapak Drs. Dj. Gultom dan Ibu T.S. boru Manullang. Penulis merupakan anak ke-6 (enam) dari 6 (enam) bersaudara. Pendidikan formal yang pernah ditempuh penulis adalah sebagai berikut : 1.
Tahun 1974, masuk Sekolah Dasar, SD. ST. Antonius V Medan, lulus tahun 1980
2.
Tahun 1980, masuk Sekolah Menengah Pertama, SMP Katolik Tri Sakti, Medan, lulus tahun 1983
3.
Tahun 1983, masuk Sekolah Menengah Atas, SMA Negeri V, Medan
4.
Tahun 1984, pindah ke SMA Negeri I Medan, lulus tahun 1986
5.
Tahun 1986, diterima di Perguruan Tinggi Negeri, Universitas Sumatera Utara, lulus tahun 1991
6.
Tahun 1992, CPNS di Departemen Pertanian dan ditempatkan di Bidang Pengumpulan dan Penyajian Data, Pusat Data dan Informasi, Jakarta
7.
Tahun 1993, menjadi PNS dan ditempatkan di Bidang Statistik Pertanian, Pusat Data dan Informasi, Departemen Pertanian, Jakarta
8.
Tahun 1994, staf di Bidang Informasi Produk dan Jaringan Pasar, Pusat Pengembangan Informasi Pasar, Badan Agribisnis, Departemen Pertanian, Jakarta
9.
Tahun 1996, staf di Bidang Pengolahan Tanaman Pangan dan Hortikultura, Direktorat Pengolahan dan Pemasaran Hasil Pertanian, Ditjen Industri Primer dan Pengolahan Hasil Pertanian
Universitas Sumatera Utara
10. Tahun 1998, staf di Bidang Pasar Internasional Perkebunan, Direktorat Pengolahan dan Pemasaran Hasil Perkebunan, Direktorat Jenderal Bina Pengolahan dan Pengembangan Hasil Pertanian (BP2HP) 11. Tahun 2001, Kepala Sub Bagian Evaluasi Program, Bagian Evaluasi, Setditjen BP2HP 12. Tahun 2002, Kepala Sub Bagian Data dan Informasi, Bagian Perencanaan, Setditjen BP2HP 13. Tahun 2004, Kepala Bagian Humas, di Sekretariat Daerah, Pemerintah Kabupaten Samosir 14. Tahun 2006, Kepala Bidang Program, di Dinas Pertanian, Pemerintah Kabupaten Samosir. 15. Tahun 2007, staf di Badan Informasi dan Komunikasi, Pemerintah Provinsi Sumatera Utara 16. Tahun 2010, Kepala Sub Bagian Program di Bagian Tata Usaha, Badan Koordinasi Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Provinsi Sumatera Utara 17. Tahun 2010,
melanjutkan pendidikan S2 di Program Studi Magister
Agribisnis, Universitas Sumatera Utara 18. Bulan September Tahun 2013
sampai dengan sekarang, staf di Bidang
Kerjasama, Badan Koordinasi Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Provinsi Sumatera Utara
Universitas Sumatera Utara
KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas kasih dan karuniaNya sehingga usulan penelitian ini dapat diselesaikan. Penulis menyadari bahwa penulisan dan materi yang disajikan dalam usulan penelitian ini jauh dari kesempurnaan, dikarenakan kekurangan dan keterbatasan kemampuan yang dimiliki, sehingga masukan dan saran diharapkan dapat melengkapinya. Tersusunnya tesis ini tidak terlepas dari motivasi, bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih kepada : 1.
Prof. Dr. Ir. Darma Bakti, MS, sebagai Dekan Fakultas Pertanian
2.
Dr. Ir. Tavi Supriana Hutasuhut, MS, sebagai Ketua Program Studi Magister Agribisnis
3.
Dr. Ir. Rahmanta Ginting, M.Si, sebagai Pembimbing I
4.
Ir. Iskandarini Soetadi, MM, Ph.D, sebagai Pembimbing II
5.
Dr. Ir. Setia Negara Lubis, MS, sebagai Penguji I
6.
Ir. Diana Chalil, M.Si. Ph.D, sebagai Penguji II
7.
Para dosen Program Studi Magister Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara
8.
Staf Tata Usaha, di Program Studi Magister Agribisnis, Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara
9.
Orangtua, abang, kakak dan para keponakan tersayang, yang selalu memberikan doa, dukungan dan materi sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas akhir ini
Universitas Sumatera Utara
10. Drs Pulung Hutabarat, AK, MM, mantan Kepala Bakorluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Provinsi Sumatera Utara (periode 2010-2012) yang memberi ijin penulis untuk mengikuti pendidikan Program S2 di Fakultas Pertanian USU, Medan 11. Ibu Ir. Ellen Nova, MMA, Kepala Bidang Kerjasama, Bakorluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Provinsi Sumatera Utara yang memberikan dukungan dan keleluasaan waktu untuk menyelesaikan studi penulis. 12. Sahabatku Dra. Leny Harstati, MM, Ir. Irmansyah Harahap, MT. HMA dan Ir. Mohammad Iqbal, M.Si, M. Iriansyah SE., M.Si., yang terus-menerus memberikan semangat untuk menyelesaikan studi S2 penulis. 13. Rekan-rekan alumni SMAN V Medan Angkatan’ 86, Syafiatun Siregar, Endang Sari Siregar, Yuliani Siregar, Ifa Rita, Meutia Nauly, Elizar Rangkuti, Mutmainah Lubis, Elmi Laut Tawars, Titik Sunasty, Suaib AK dan rekan-rekan lain yang tidak dapat saya sebutkan satu-persatu yang menguatkan, mendukung dan menolong kesembuhan penulis sehingga penulis bisa kembali melanjutkan perkuliahan yang tertunda. 14. Para penyuluh pertanian di kabupaten kota di Sumatera Utara yang telah membantu mengisi kuesioner mendukung penelitian penulis 15. Teman-teman MAG, Angkatan III yang telah memberikan dukungan selama perkuliahan berlangsung. Akhirnya dengan segala kerendahan hati penulis berharap semoga tesis ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang berkepentingan Medan,
Januari 2014
Penulis
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR ISI
Hal. ABSTRAK ABSTRACK
…………………………………………………………………
i
………………………………………………………….……
ii
RIWAYAT HIDUP
…………………………………………………….…
iii
…………………………………………….………
vi
……………………………………………………………...
ix
KATA PENGANTAR DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL
…………………………………………………………
xii
……………………………………………………...
xiv
…………………………………………………
xv
BAB. I PENDAHULUAN …………………………………………………
1
DAFTAR GAMBAR DAFTAR LAMPIRAN
1.1. 1.2. 1.3. 1.4.
Latar Belakang ……………………………………………..… Perumusan Masalah ………………………………...………… Tujuan Penelitian ……………………………………………… Kegunaan Penelitian …………………………………………
BAB. II TINJAUAN PUSTAKA
1 6 7 8
…………………………………………
9
2.1. Landasan Teori ……………………………………………..… 2.1.1. Efektifitas …………………………………………..…… 2.1.2. Persepsi ………………………………………………… 2.1.2.1. Proses Pembentukan Persepsi ………….………… 2.1.2.2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Persepsi …….. 2.1.3. Motivasi ………………………………………………… 2.1.3.1. Proses Motivasi ……………………………….…... 2.1.3.2. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Motivasi……... 2.2. Penelitian Terdahulu ……………………………………..…… 2.3. Kerangka Pemikiran ……………………………………..…… 2.4. Hipotesis Penelitian …………………………………………
9 15 16 16 17 18 18 19 19 20 24
BAB. III METODE ANALISIS DATA
…………………………….……
23
3.1. Metode Pemilihan Lokasi ……………………………………… 3.2. Metode Pengambilan Sampel ……………………………….…
23 24
Universitas Sumatera Utara
3.3. Metode Pengumpulan Data ………………………………...… 3.4. Metode Analisi Data ………………………………………...… 3.5. Model Analisis ………………………………………………… 3.5.1. Analisis Regresi ……………………………………….. 3.5.1.1. Autokorelasi ......................................................... 3.5.1.2. Normalitas …………………………………….. 3.5.1.3. Multikolinearitas ………………………….……. 3.5.2. Analisis Uji Statistik ………………………………… 3.5.2.1. Uji Statistik F ……………………………….… 3.5.2.2. Uji Statistik t …………………………………. 3.5.2.3. Uji Koefisien Determinan (R2) ………………... 3.6. Defenisi dan Batasan Operasional ………………………….…. 3.6.1. Defenisi ………………………………………………… 3.6.2. Batasan Operasional ……………………………………. BAB. IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
26 27 28 28 29 32 32 34 34 34 35 36 36 37
………………………………..
38
4.1. Deskripsi Wilayah ……………………………………………. 4.1.1. Lokasi dan Keadaan Geografis ………………….……… 4.1.2. Tanaman Pangan ……………………………………….. 4.1.3. Perkebunan ……………………………………………… 4.1.4. Kehutanan ……………………………………………… 4.1.5. Peternakan ……………………………………………… 4.1.6. Perikanan ……………………………………………… 4.2. Deskriftif Data ……………………………………………….. 4.2.1. Demografi Responden …………………………………. 4.3. Hasil Analisis ………………………………………………… 4.3.1. Hasil Uji Prasyarat Analisis ………………………….…. 4.3.2. Hasil Uji Normalitas ……………………………………. 4.3.3. Pengujian Masalah Autokorelasi …………………….... 4.3.4. Uji Multikolinearitas ……………………………………. 4.4. Hasil Uji Model ……………………………………………….. 4.4.1. Uji t Statistik (Uji Parsial) ……………………………… 4.4.2. Uji F Statistik (Uji Serempak) ……………………….… 4.4.3. Uji Koefisien Determinasi (R2) ……………………….. 4.5. Pembahasan ……………………………………………………. 4.5.1. Pengaruh Motivasi Kerja Penyuluh Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan Sebelum Pembentukan Badan Pelaksanaan Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Terhadap Efektifitasn Keberadaan Kelembagaan Penyuluhan ………………………………. 4.5.2. Pengaruh Motivasi Kerja Penyuluh Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan Sesudah Pembentukan Badan Pelaksanaan Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan Terhadap Efektifitasn Keberadaan Kelembagaan Penyuluhan ………………………………. 4.5.3. Pengaruh Persepsi Penyuluh Terhadap Efektifitas Badan Pelaksanaan Penyuluhan Pertan ian, Perikanan dan
38 38 39 44 45 46 47 49 49 54 54 59 61 62 63 63 65 66 67 67
68
69
Universitas Sumatera Utara
4.5.4.
Kehutanan …………………………………………..…… Pengaruh Efektifitas dari Kelembagaan Penyuluhan Terhadap Kinerja Penyuluh Pertanian, Perikanan dan Kehutanan ………………………………….……………
BAB. V. KESIMPULAN DAN SARAN
70
…………………….………….
71
5.1. Kesimpulan …………………………………………………… 5.2. Saran …………………………………………………………..
71 72
DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN
…………………………………..………………….
73
……………………………………………………...………
74
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR TABEL No
Judul
Hal.
1.
Kelembagaan Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan di
4
Sumatera Utara ………………………………...…………………. 2.
Data
Penyuluh Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan Provinsi
23
Sumatera Utara menurut Kabupaten/Kota………………………… 3.
Jumlah Sampel Penyuluh Pertanian yang PNS di Kelembagaan
26
Kabupaten/kota …….…………………………………………… 4.
Kaidah Keputusan Durbin-Watson Test …………………………...
31
5.
Luas Panen, Produksi
40
dan Rata-rata Produksi Padi Sawah
menurut Kabupaten/kota, Tahun 2010...…………………………... 6.
Luas Panen, Produksi
dan Rata-rata Produksi Padi Ladang
41
Menurut Kabupaten/kota, Tahun 2010…………………………… 7.
Produksi Hasil Hutan Sumatera Utara menurut Jenis Produksi,
46
Tahun 2007-2010………………………………………………..… 8.
Produksi Ikan menurut Asal Tangkapan dan Kabupaten/kota,
47
Tahun 2008-2010 (ton) ….………………………………………… 9.
Daerah Tangkapan Ikan menurut Jenis dan Kabupaten/kota, Tahun
48
2008-2010 (ton) …………………………………………………… 10.
Lama Bekerja Responden ………………………………………….
49
11.
Jabatan/kedudukan Responden …………………………………….
50
12.
Keikutsertaan Penyuluh dalam Latihan Kunjungan Supervisi dan
13.
Evaluasi (LAKUSUSI)…………………………………………….
51
Tingkat Pendidikan Responden ……………………………………
51
Universitas Sumatera Utara
14.
Variabel Efektifitas Kelembagaan (Y1) …………………………...
52
15.
Variabel Kinerja Penyuluh (Y2)
52
16.
Variabel Motivasi Sebelum Bapelluh (X1)...………………………
53
17.
Variabel Motivasi Sesudah Bapelluh (X2) ………………………...
53
18.
Variabel Persepsi Penyuluh (X3) ………………………………….
53
19.
Estimasi Efektifitas Bapelluh (Y1) dengan Motivasi Penyuluh
55
Sebelum Bapelluh (X1) ………………………………………….. 20.
Estimasi Efektifitas Bapelluh (Y1) dengan Motivasi Penyuluh
56
Sesudah Bapelluh (X2)………….....……………………………... 21
Estimasi Efektifitas Bapelluh (Y1) dengan Persepsi Penyuluh (X3)
57
22.
Estimasi Kinerja Penyuluh (Y2) …………………………………..
58
23.
Hasil Uji Normalitas pada Model Efektifitas Bapelluh (Y1)
59
Dengan Motivasi Penyuluh SebelumBapelluh (X1)……. ………... 24
Hasil Uji
Normalitas pada Model Efektifitas Bapelluh (Y1)
60
Dengan Motivasi Penyuluh Sesudah Bapelluh (X2)……. ………... 25
Hasil Uji
Normalitas pada Model Efektifitas Bapelluh (Y1)
60
Dengan Persepsi Penyuluh (X3) ………………………………… 26
Hasil Uji Normalitas pada Model Kinerja Penyuluh (Y2)
61
27
Nilai Matriks Korelasi Variabel-Variabel Bebas ………………….
62
28
Nilai VIF dari Korelasi Variabel-…… Bebas …………………
63
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR GAMBAR
No
Judul
Hal.
1.
Skema Kerangka Pemikiran…..…………………………………..
21
Universitas Sumatera Utara
DAFTAR LAMPIRAN No
Judul
Hal.
1.
Data Penelitian
74
Bagian I Bagian II ……………………….………………………………….. 2.
Hasil Estimasi Model Efektifitas(Y1) …………………………….
77
3.
Hasil Uji Normalitas Model Efektifitas …………………………..
78
4.
Hasil Uji Autokorelasi (LM-test) Model Efektifitas ………………
79
5.
Estimasi Model Efektifitas ………………………………………...
80
6.
Hasil Estimasi Model Efektifitas (Y1)………………………..........
81
7.
Hasil Uji Normalitas Model Efektifitas …………………………… 82
8.
Hasil Uji Autokorelasi (LM-test) Model Efektifitas ……………. ... 83
9.
Estimasi Model Efektifitas ……………………………………......
84
10.
Hasil Estimasi Model Efektifitas (Y 1 ) …………………………….
85
11
Hasil Uji Normalitas Model Efektifitas …………………………… 86
12
Hasil Uji Autokorelasi (LM-test) Model Efektifitas ………………. 87
13
Estimasi Model Efektifitas ………………………………………...
14
Hasil Uji Model Kinerja (Y 2 ) ……………………………………... 89
15
Hasil Uji Normalitas Model Kinerja (Y 2 ) …………………………
90
16
Hasil Uji Autokorelasi (LM-Test) Model Kinerja (Y 2 ) …………….
91
17
Estimasi
Model
Kinerja
88
(Y 2 ) 92
……………………………………… 18
Hasil Uji Multikolinearitas Variabel Bebas (Independence) ……...
93
Universitas Sumatera Utara