Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul KUK/KAK 2. Penanggung Jawab Nama Pangkat/Gol Jabatan 3. Lokasi Kegiatan 4. Jumlah Dana 5. Sumber Dana
: Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan : Dr. Agung Yunanto, M.Si : III/d : Kasie Tata Operasional : Jembrana : Rp. 375.137.000,: APBN/APBNP 2016
Jembrana 31 Januari 2017 Mengetahui, Kepala Balai Penelitian dan Observasi Laut
Penanggung Jawab Kegiatan
Dr. I Nyoman Radiarta, M.Sc NIP. 197020402 199503 1 005
Dr. Agung Yunanto, M.Si NIP. 19760611 200502 1 001
Penanggung Jawab Output Kegiatan
Dr. Agung Yunanto, M.Si NIP. 19760611 200502 1 001
i
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
KATA PENGANTAR Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas Karunia dan Rahmat-Nya kegiatan Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) Tahun 2016 dapat terlaksana dan tersusun dengan baik.
Laporan akhir pelaksanaan kegiatan ini berisi capaian kinerja dan kegiatan Balai Penelitian dan Observasi Laut yang merupakan bentuk pertanggungjawaban kepada stakeholders sesuai dengan Instruksi Peraturan Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan nomor 27.2/BALITBANG KP/2011.
Dalam
dokumen
ini
melaporkan
pelaksanaan
kegiatan
dan
capaian
kinerja
Balai
Penelitian dan Observasi Laut selama tahun 2016, dari hasil pelaporan dan evaluasi ini diharapkan dapat dijadikan dasar dalam perbaikan perencanaan kegiatan pada tahun mendatang untuk mencapai visi dan misi BPOL.
Kami berharap agar laporan pelaksanaan kegiatan tahunan ini telah memenuhi harapan sebagai media pertanggung jawaban kepada stakeholders dan pemicu peningkatan kinerja organisasi Balai Penelitian dan Observasi Laut.
Jembrana, Januari 2017
Tim Penyusun
ii
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
D AFTAR I si DAFTAR Isi ................................................................................................... iii DAFTAR Gambar ......................................................................................... viii DAFTAR Lampiran ...................................................................................... xii RINGKASAN .................................................................................................... 1 1 PENDAHULUAN .......................................................................................... 2 2 VISI, MISI, KEBIJAKAN DAN STRUKTUR ORGANISASI ............................. 6 2.1 Visi ................................................................................................................ 6 2.2 Misi................................................................................................................ 6 2.3 Tujuan ........................................................................................................... 6 2.4 Sasaran ........................................................................................................ 7 3 LAYANAN PERKANTORAN......................................................................... 12 4 DOKUMEN DUKUNGAN MANAJERIAL ....................................................... 14 4.1 Program ........................................................................................................ 14 4.1.1 Pagu Indikatif Hasil Quality Control I .................................................. 14 4.1.2 Pagu Indikatif melalui Quality Control II ............................................. 16 4.1.3 Pagu Indikatif Peneyesuaian Penghematan ...................................... 18 4.1.4 Pagu Definitif Tahun Anggaran 2017 ................................................. 19 4.2 Revisi Anggaran Tahun Anggaran 2016 ...................................................... 20 4.2.1 REVISI KE 1 ....................................................................................... 21 4.2.2 REVISI KE 2 ....................................................................................... 22 4.2.3 REVISI KE 3 ....................................................................................... 22 4.2.4 REVISI KE 4 ....................................................................................... 23 4.2.5 REVISI KE 5 ....................................................................................... 25 4.2.6 REVISI KE 6 ....................................................................................... 26 4.2.7 REVISI KE 7 ....................................................................................... 26 4.2.8 REVISI KE 8 ....................................................................................... 26 4.2.9 REVISI KE 9 ....................................................................................... 26 4.3 Penggunaan Aplikasi E-Dalwas ................................................................... 27 4.4 Penyusunan Renstra Dan BSC.................................................................... 30 4.5 Tata Usaha ................................................................................................... 34 4.5.1 Pembinaan Administrasi Pengelolaan Kepegawaian dan Peningkatan Kemampuan SDM .............................................................................. 35
iii
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
4.5.2 Perencanaan Sistem Keuangan /Implementasi/ Pengelolaan Sistem Akuntansi Instansi............................................................................... 38 4.6 Pelayanan Teknis ......................................................................................... 39 4.6.1 Diseminasi Hasil Penelitian Kelautan Perikanan ............................... 39 4.6.2 Pengembangan Kerjasama Program ................................................. 42 4.6.3 Sistem Data Base Informasi Kelautan ............................................... 45 4.6.4 Layanan Operasional Teknologi Informasi......................................... 52 4.7 Monitoring dan Evaluasi ............................................................................... 56 5 SARANA DAN PRASARANA ....................................................................... 61 6 ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI ................................................... 64 6.1 Kajian Dinamuka Laut Untuk Mendukung Pemetaan Potensi Sumberdaya Kelautan........................................................................................................ 67 6.2 Analisis Sebaran Kapal Ikan di Zona Penangkapan Ikan ........................... 70 6.3 Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan .................. 74 6.4 Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir ............................ 80 6.5 Validasi Daerah Potensial Penangkapan Ikan ............................................ 90 6.6 Operasional Oseanografi Untuk Prediksi Dinamika Laut. ........................... 95 6.7 Validasi Aplikasi INDESO ............................................................................ 101 6.8 INDESO Join Expedition Program ............................................................... 107 7 LAYANAN IPTEK ......................................................................................... 114 7.1 Layanan Laboratorium Kualitas Perairan (LKP) .......................................... 114 7.2 Layanan Operasional Laboratorium Alam ................................................... 121 7.3 Layanan Laboratorium Observasi Laut ........................................................ 129 7.4 Layanan Laboratorium Penginderaan Jauh Laut ........................................ 136 7.5 Layanan Perpustakaan ................................................................................ 146 PERMASALAHAN DAN TINDAK LANJUT ........................................................ 149 PENUTUP........................................................................................................ 151 8 LAMPIRAN .................................................................................................. 152
iv
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
D AFTAR T abel Tabel 1. Pagu dan realisasi anggaran per output kegiatan 2373 ............................................... 3 Tabel 2. Pagu dan realisasi anggaran per output kegiatan 5746 ............................................... 3
Tabel 3. Realisasi Angggaran per jenis belanja .......................................................................... 5 Tabel 4. Realisasi Anggaran Berdasarkan Sumber Dana Dan jenis Belanja ............................. 5 Tabel 5. Capaian Kinerja Kegiatan berdasarkan Kontrak Kerja ................................................. 5 Tabel 6. Realisasi keuangan dan fisik output layanan perkantoran akun 2373 ....................... 12 Tabel 7. Realisasi keuangan dan fisik output layanan perkantoran akun 5746 ....................... 13 Tabel 8.Usulan anggaran kegiatan BPOL Pagu Anggaran 2017 hasil QC 1 ........................... 15 Tabel 9. Usulan anggaran kegiatan BPOL Pagu Anggaran 2016 hasil QC 2 .......................... 16 Tabel 10. Usulan Anggaran Kegiatan BPOL Pagu Anggaran 2017 hasil penghematan ......... 18 Tabel 11. Oagu Definitif BPOL 2017 ......................................................................................... 19 Tabel 12. Rincian revisi ke 1 BPOL TA 2016 ............................................................................ 21 Tabel 13. Daftar Perubahan Revisi Anggaran ke 3 ................................................................... 22 Tabel 14. Daftar rincian selfblocking per output BPOL ............................................................. 23 Tabel 15 Tabel Perubahan Pejabat Struktural BPOL 2016 ...................................................... 24 Tabel 16. Road Map Kegiatan 2015-2019................................................................................. 30 Tabel 17. Renstra IKU BPOL ..................................................................................................... 32 Tabel 18. Capaian IKU BPOL 2016 ........................................................................................... 33 Tabel 19. Realisasi keuangan dan fisik output tata usaha akun 2373 ...................................... 34 Tabel 20. Realisasi keuangan dan fisik output tata usaha akun 5746 ...................................... 35 Tabel 21. Komponen berdasarkan Pendidikan ......................................................................... 35 Tabel 22. Komposisi Berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional .................................... 36 Tabel 23. Peserta tugas belajar 2016 ........................................................................................ 37 Tabel 24. Kegiatan pelatihan tahun 2016 .................................................................................. 38 Tabel 25. Estimasi dan realisasi PNBP ..................................................................................... 39
v
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 26. Realisasi keuangan dan fisik output pelayanan teknis ............................................. 39 Tabel 27. List Kunjungan Kegiatan Diseminasi BPOL .............................................................. 40 Tabel 28. Capaian Kerjasama antara Balai Penelitian dan Observasi Laut dengan institusi lain. ................................................................................................................................... 44 Tabel 29. Kegiatan penelitian BPOL 2011 ................................................................................ 47 Tabel 30. Kegiatan penelitian BPOL tahun 2012 ...................................................................... 48 Tabel 31. Kegiatan penelitian BPOL tahun 2013 ..................................................................... 48 Tabel 32. Kegiatan Penelitian BPOL 2014 ................................................................................ 49 Tabel 33. Kegiatan Penelitian BPOL 2015 ................................................................................ 50 Tabel 34. Indikator kinerja kegiatan pengadaan barang dan jasa TA. 2016 ............................ 61 Tabel 35. Paket Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa BPOL 2016 ...................................... 62 Tabel 36. Indikator kegiatan penelitian BPOL tahun 2016 ........................................................ 64 Tabel 37. Realisasi keuangan dan fisik kegiatan penelitian...................................................... 64 Tabel 38. Rincian capaian output Karya Tulis Ilmiah ................................................................ 65 Tabel 39. Potensi Kerugian Ekonomi ........................................................................................ 74 Tabel 40. Karakteristik sedimen di lokasi penelitian.................................................................. 77 Tabel 41. Keragamanan spesies mangrove di Hutan Mangrove Pesisir Dumai (sumber : UNRI) ................................................................................................................................... 78 Tabel 42. Jenis – Jenis PPDPI yang telah di terbitkan oleh BPOL ........................................... 81 Tabel 43. Perbandingan spesifikasi teknis Landsat 7 dan Landsat 8 ...................................... 83 Tabel 44. Perbandingan karakteristik sensor pada Landsat 8 dan Landsat 7. ......................... 84 Tabel 45. Perbandingan spesifikasi teknis data dari berbagai ocean color sensor .................. 85 Tabel 46. Ringkasan SPL Lapangan dan nilai Brightness temperature Landsat 8 .................. 86 Tabel 47. Tabel Nilai pengukuran kosentrasi klorofil-a dan reflektan OLI pada 05 September 2016 ........................................................................................................................... 87 Tabel 48. Ringkasan SPL lapangan dan nilai brightness temperature Landsat 8 .................... 88 Tabel 49. Algoritma Suhu Permukaan Laut di perairan Pesisir Probolinggo ............................ 89 Tabel 50. Nilai Pengukuran konsentrasi klorofil-a dan reflektan OLI pada 17 Mei 2016.......... 89
vi
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 51. Data Satelit untuk kegiatan riset validasi................................................................... 91 Tabel 52. Posisi Koordinat Pengambilan Data. ........................................................................ 92 Tabel 53. Alat ukur parameter ................................................................................................... 92 Tabel 54. Hasil Uji Kualitas Perairan pada Lokasi Survei ......................................................... 94 Tabel 55. Variabel Fisik Keluaran Model Operasional INDO12 ................................................ 97 Tabel 56. Konfigurasi model FIsik INDO12 ............................................................................... 99 Tabel 57 Pengukuran Insitu kegiatan Penlitian ....................................................................... 100 Tabel 58. Profil kapal bertransmiter VMS-AIS di WPP NRI 711 periode 25 Juli 2016 .......... 102 Tabel 59. Presentase Kesesuaian Hasil Prediksi VMS di Area Terhadap Korelasi Echo SAR Radar. ...................................................................................................................... 104 Tabel 60. Presentase Kelas Kesesuaian Korelasi Echo SAR Radar ..................................... 104 Tabel 61. Pengukuran perstasiun kegiatan penelitian ............................................................ 109 Tabel 62. Paramter Lab Kualitas Perairan .............................................................................. 114 Tabel 63. Jumlah pengadaan bahan laboratorium ................................................................ 117 Tabel 64. Daftar Kalibrasi Alat Tahun 2016 ............................................................................. 119 Tabel 65. Metode Analisis Sampel .......................................................................................... 123 Tabel 66. Koordinat Lokasi Pengambilan Data ....................................................................... 124 Tabel 67 .Laju Sedimentasi Perairan Nusa Penida................................................................. 127 Tabel 68. Lokasi Pengambilan Data Lab Alam Perancak ....................................................... 127 Tabel 69. Tabulasi data hasil Kegiatan.................................................................................... 131 Tabel 70. . Hasil Perhitungan RMSE (root Mean Square Error) per layer .............................. 136 Tabel 71. Hasil pembuatan Peta PPDPI Tahun 2016 ............................................................. 139
Tabel 72. Jumlah produksi Peta PELIKAN TUNA ................................................................... 141 Tabel 73. Jumlah produksi Peta PELIKAN CAKALANG ......................................................... 142 Tabel 74. Jumlah produksi Peta PELIKAN LEMURU ............................................................. 144
vii
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
D AFTAR G ambar Gambar 1. Renstra BPOL 2015-2019 ..................................................................................................................... 7 Gambar 2. Struktur Organisasi Balai Penelitian dan Observasi Laut...................................................................... 11 Gambar 3. Tampilan data home di e-dalwas online per 26 Januari 2017 ............................................................... 30 Gambar 4. Tampilan data laporan satker di e-dalwas online per 26 Januari 2017 .................................................. 30 Gambar 5. Peta Strategis BPOlL .......................................................................................................................... 32 Gambar 6. Grafik Komposisi Pegawai Negeri berdasarkan Golongan Ruang ........................................................ 36 Gambar 7. Media Promosi (leaflet BPOL) ............................................................................................................. 41 Gambar 8 Sosialisasi PPDPI Wakatobi ................................................................................................................. 42 Gambar 9. Sosialisasi Implementasi Aplikasi NELPIN di Kupang .......................................................................... 42 Gambar 10. Seminar Pengelolaan sumberdaya Ikan Pelagis di Indonesia............................................................. 42 Gambar 11. Dokumentasi Draft kerjasama Dengan UGM dan Universitas Brawijaya............................................. 45 Gambar 12. Penyimpanan data Laporan kegiatan BPOL ...................................................................................... 51 Gambar 13. Peta Tematik Hasil Litbang KP .......................................................................................................... 51 Gambar 14. Pelaksanaan Rapt Tentang tindak Lanjut AOFIX dan IORA ............................................................... 52 Gambar 15. Pelatuhan VMware di Global Knowledge Jakarta ............................................................................... 53 Gambar 16. Virtualisasi Server Absensi BPOL dengan VMWare ........................................................................... 54 Gambar 17. Server Pembuatan Software berbasis Python .................................................................................... 54 Gambar 18. Tampilan Sistem Pengelolaan user Internet ....................................................................................... 55 Gambar 19. Tampilan halaman WebDig untuk konfigurasi Mikrotik berbasis Web ................................................. 56 Gambar 20. Dokumerntasi kegiatan Monitoring dan Evaluasi Triwulan IiI, Rekonsiliasi, serta INDESO .................. 59 Gambar 21. Penilaian WBK oleh Inspektorat Jenderal di Jakarta .......................................................................... 60 Gambar 22. Trinocular Microscope dan Laboratory water purification system Alat Laboratorium ........................... 62 Gambar 23. Pelaksanaan Deployment Alat Observasi Laut .................................................................................. 63 Gambar 24. Pengadaan Alat GPS tracker untuk kegiatan penelitian ..................................................................... 63 Gambar 25. Dokumentasi pembangunan pagar pembatas wilayah perkantoran .................................................... 63 Gambar 26. Peta Suhu Permukaan Laut dan kecerahan perairan P. Lirang .......................................................... 69 Gambar 27. Peta Total Suspended Solid dan Sebaran pH perairan P. Lirang........................................................ 69 Gambar 28. Peta Sebaran Salinitas dan Sebaran Oksigen Terlarut Perairan P. Lirang.......................................... 69 Gambar 29. Peta Serbaran Phosfat dan Ilika Perairan P.Lirang ............................................................................ 70 Gambar 30. Peta sebaran Klorofil-a Peta Sebaran Vegetasi Mangrove Perairan P. Lirang .................................... 70
viii
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 31. Sebaran Vegtasi lamun dan Indeks Kerapatan lamun di Pulau Lirang ................................................ 70 Gambar 32. Diagram alir penelitian bpol: ekosistem terumbu karang dan perubahan lingkungan. ......................... 75 Gambar 33. Lokasi Pelaksanaan Penelitian .......................................................................................................... 76 Gambar 34. Trend kenaikan elevasi permukaan tanah di Hutan Mangrove Dumai ( Juni 2015 – Sept 2016). ......... 77 Gambar 35. Lokasi pemasangan benchmark RSET di Hutan Mangrove Nusa Lembongan, Klungkung, Bali ......... 79 Gambar 36. Kondisi kualitas perairan (pH, Suhu, Salinitas, dan DO) di Taman Nasional Bunaken Juni 2016 ........ 80 Gambar 37. Lokasi Penelitian Wakatobi dan Perairan Selat Madura ..................................................................... 82 Gambar 38. Sebaran titik pengukuruan lapangan ................................................................................................. 82 Gambar 39. Perbandingan resolusi spasial SPL - MODIS dan brightness temperature TIRS Landsat 8 di Selat Madura.............................................................................................................................................. 85 Gambar 40 Brightness temperature dan estimasi suhu permukaan laut berdasarkan algortima pada masing-masing band.................................................................................................................................................. 87 Gambar 41. Jalur perekaman suhu permukaan laut pada 17 Mei 2016 ................................................................. 87 Gambar 42. Perbandingan nilai brightness temperature band 10 dan band 11 ...................................................... 88 Gambar 43. Peta Lokasi Kegiatan Penelitian ........................................................................................................ 91 Gambar 44. Suhu Permukaan laut Januari – Desember 2016 ............................................................................... 93 Gambar 45. Kondisi Distribusi Vertikal Suhu dan Klorofil-a.................................................................................... 93 Gambar 46. Kondisi Oseanografi kimia (nitrat, nitri, ammonia, TSS, Fosfat, SIlika, Klorofil-a ................................. 94 Gambar 47. Lokasi Kegiatan penelitian PDL di Laut Banda ................................................................................... 96 Gambar 48. Skema waktu pelaksanaan model numerik INDO12BIO..................................................................... 96 Gambar 49. Batimetri yang digunakan dalam model operasional INDO12 ............................................................. 98 Gambar 50. Aplikasi INDESO Project ................................................................................................................. 101 Gambar 51. Prediksi kapal bertransmiter VMS - AIS di WPP NRI 711 periode 25 Juli 2016 ................................. 102 Gambar 52. Modul layout peta menggunakan bahasa pemrograman python....................................................... 103 Gambar 53. Peta Deteksi Kapal di WPP NRI 716 periode 03 Agustus 2016 ........................................................ 103 Gambar 54. Informasi data kapal BIIS ................................................................................................................ 105 Gambar 55. Hasil analisa deteksi polluter tumpahan minyak ............................................................................... 106 Gambar 56. Profil oil spill polluter........................................................................................................................ 106 Gambar 57. Model Oil Spill Kondisi Awal-akhir ................................................................................................... 107 Gambar 58. Lokasi Pengambilan dan Pengukuran data in-situ............................................................................ 108 Gambar 59. Desain Penelitian cruise IJEP 2016 ................................................................................................. 109 Gambar 60. Sebaran Horisontal di Temperatur Kedalaman 10 m, 50 m, 100 m, 150 m, 200 m, dan 250 m. ........ 110 Gambar 61. Sebaran Horisontal di Salinitas Kedalaman 10m, 50m, 100m, 150m, 200m, dan 250m. ................... 111
ix
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 62. Distribusi vertikal konsentrasi oksigen lokasi penelitiaan .................................................................. 112 Gambar 63. Grafik Komposisi Klas komunitas fitoplankton. ................................................................................. 112 Gambar 64. Presentase jumlah sampel LKP ....................................................................................................... 115 Gambar 65. Diagram Persentase Peminatan Parameter Pengujian LKP Tahun 2016.......................................... 116 Gambar 66. Grafik Jumlah Penerimaan Sampel LKP Bulan Januari – Desember Tahun 2016............................. 116 Gambar 67. Grafik Persentase Tingkat Kepuasan Customer LKP Tahun 2016.................................................... 117 Gambar 68. Proses kalibrasi eksternal tahunan 2016 di LKP BPOL .................................................................... 119 Gambar 69. Pelatihan personel laboratorium ...................................................................................................... 120 Gambar 70. Proses survailen pertama bersama asesor ...................................................................................... 121 Gambar 71. Proses penjemputan bahan laboratorium kadaluarsa oleh petugas .................................................. 121 Gambar 72. Lokasi Pelaksanaan Kegiatan Laboratorium Alam ........................................................................... 122 Gambar 73. Diagram Alir Kegiatan ..................................................................................................................... 123 Gambar 74. Grafik Pengukuran (suhu, salinitas, Do, pH, TDS TSS,Densitas, Konduktivitas, SIlika, Nitrit, Amonia dan Fosfat) perairan Nusa Penida ................................................................................................... 126 Gambar 75. Kelimpahan Fitoplankton (sel/m3) dan Zooplankton (ind/m3) Perairan Nusa Penida pada Bulan Februari .......................................................................................................................................... 126 Gambar 76. Grafik (Suhu, Salinitas, Oksigen Terlarut, pH, Total Klorofil-a ,Total Suspended Solid, Chemical Oxygen Demand, Biochemical Oxygen Demand) di Estuary Perancak............................................. 129 Gambar 77. Grafik Kandungan Fitoplanktoon dan ZooPlankton di Perairan Estuari Perancak ............................. 129 Gambar 78. Diagram Pengolahan hasil Pengukuran ADCP ................................................................................ 131 Gambar 79. Stick Plot Arus Berdasarkan kedalaman .......................................................................................... 132 Gambar 80. Pola Arus U a.Total, b.Pasang Surut, c.Residu Kedalaman 7,5 m .................................................... 133 Gambar 81. Overlay Arus U Kedalaman 7,5m .................................................................................................... 133 Gambar 82. Pola Arus laut a.saat menuju surut terendah, b. saat surut rendah ................................................... 134 Gambar 83. Perhitungan RMSE Verifikasi Model dengan hasil Observasi Lapangan........................................... 134 Gambar 84. Currrent Rose Hasil Pengamatan berdasarkan Kedalaman ............................................................. 135 Gambar 85. Flowchart Pengolahan Data PPDPI ................................................................................................. 139 Gambar 86. Peta perkiraan daerah penangkapan Ikan Wilayah, Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara ........................ 140 Gambar 87. Peta Lokasi Penangkapan Pelikan Tuna Mata Besar ....................................................................... 141 Gambar 88. Flow Pelikan Cakalang ................................................................................................................... 142 Gambar 89. Peta Lokasi Penangkapan Ikan Cakalang........................................................................................ 143 Gambar 90. Flow diagram Pelikan Lemuru ......................................................................................................... 143 Gambar 91. Peta lokasi pelikan Lemuru ............................................................................................................. 144
x
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 92. Sosialisasi PPDPI Kupang, dan Sosialisasi BMKG di staklim Negara............................................... 144 Gambar 93. Tampilan jumlah pengunjung PPDPI di CMS website BPOL ............................................................ 145 Gambar 94. FTP Server BMKG .......................................................................................................................... 145 Gambar 95. Sarasehan Nasional Pustakawan Indonesia .................................................................................... 147 Gambar 96. Seminar karya Tulis Ilmiah Pustakawan .......................................................................................... 147 Gambar 97. Jenis Koleksi Perpustakaan............................................................................................................. 148 Gambar 98. Display Digilib BPOL ....................................................................................................................... 148
xi
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
D AFTAR L ampiran Lampiran 1. Laporan Perkembangan DIPA per 31 Desember 2016................................................................... 153 Lampiran 2. Matriks Perkembangan Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa TA. 2016 ........................................ 159 Lampiran 3. Neraca SAKPA per 31 Desember 2016 .......................................................................................... 160 Lampiran 4. Neraca Perbandingan SAKPA per 31 Desember 2016..................................................................... 161 Lampiran 5. Form DA per Desember 2016 .......................................................................................................... 163 Lampiran 6. Neraca Perbandingan SAKPA per 31 Desember 2016..................................................................... 189
xii
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
RINGKASAN BPOL pada Tahun Anggaran 2016 mengelola anggaran sebesar Rp. 153.198.001.000 yang bersumber dari APBN, PNBP, dan Hibah Langsung Luar Negeri (HLL). Realisasi anggaran sebesar Rp. 145.415.698.939,- (94,92%) %) dari target penyerapan anggaran sebesar Rp. 145.415.699.000,(94,92%). Sebanyak 13 output kegiatan telah dilaksanakan dengan baik dengan capaian fisik mencapai 100%. Berdasarkan kontrak kinerja BPOL dengan Balitbang KP telah disepakati bahwa kinerja program dan kegiatan yang mendukung output strategis Balitbang KP telah tercapai dengan baik yaitu: 1. 4 (Empat) paket Data dan informasi Kawasan Sumberdaya Laut yang
Terpetakan
Sumberdayanya 2. 4 (Empat) paket Data dan informasi Data dan Informasi sumberdaya laut dan Pesisir 3. 15 (lima belas) buah Karya Tulis Ilmiah (KTI).
1
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
1
PENDAHULUAN
Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) merupakan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Kementerian Kelautan dan Perikanan di bidang penelitian dan observasi sumberdaya laut sebagaimana tertuang dalam Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 34/MEN/2011 Tentang Organisasi dan Tata Kerja Balai Penelitian dan Observasi Laut, BPOL mempunyai tugas melaksanakan penelitian dan observasi sumber daya laut. Berdasarkan keputusan Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan Nomor 05/KEP-BALITBANGKP/2016 Kedudukan Unit Pelaksana Teknis BPOL berada di Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Laut dan Pesisir. Alokasi anggaran yang dikelola BPOL pada Tahun Anggaran 2016 adalah sebesar Rp. 153.198.001.000. Pada perkembangannya, dalam rangka mendukung program penghematan anggaran belanja pemerintah telah dilakukan pengurangan pagu sebesar Rp. 19.257.570.000. Selain itu telah dilakukan penghematan kedua (selfblokir) sebesar Rp 3.462.793.000. BPOL juga mengelola anggaran yang berasal Hibah Luar Negeri Langsung (HLL) yang berasal dari Oceanography
(FIO)
China
untuk
kegiatan
“The
South China Sea
First Institute of
– Indonesia Seas
Transport/Exchange (SITE)”, namun kegiatan ini sudah dilaksanakan pada tahun 2015, dan pada tahun 2016 ini hanya pencatuman pagu dan realisasi anggaran sebesar Rp. 18.131.000 dan berasal dari FAD untuk kegiatan “Infrastructure Development of Space Oceanografi sebesar Rp. 117.031.234.000. Pelaksanaan kegiatan terjabarkan dalam kegiatan Penelitian dan Pengembangan Iptek Kewilayahan, Dinamika dan Sumber Daya Laut dan Pesisir dengan 13 output akun 2373 dan 5746 (Tabel 1 dan 2). Realisasi anggaran BPOL tahun 2016 sebesar Rp 145.415.698.939,- (94,92%) dari target penyerapan anggaran sebesar Rp. 145.415.699.000,00 (94,92.%). Sebanyak 13 output kegiatan utama telah dilaksanakan dengan baik dengan capaian fisik 99,49%.
2
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 1. Pagu dan realisasi anggaran per output kegiatan 2373 No
Kode
Uraian Output Kegiatan
output 1.
2372.002.
Komponen Inovasi Riset
Pagu
Realisasi
Dlm
(Rp.)
(Rp.)
(%)
1.332.740.000
1.048.973.399
78,71
3.446.723.000
3.051.309.641
88,53
161.716.000
154.501.898
95,54
55.362.000
28.194.000
50,93
364.937.000
334.930.896
91,78
256.817.000
255.897.065
99,64
247.868.000
246.463.439
99,43
477.333.000
440.231.251
92,23
201.832.000
189.332.716
93,81
115.850.000
107.308.652
92,63
135.838.332.000
130.237.753.753
95,88
5.979.095.000
5.453.414.255
91,21
730.000.000
249.468.651
34,17
149.208.605.000
141.797.779.616
95,03
Kelautan 2.
2372.013
Data dan Informasi sumberdaya laut dan Pesisir
3.
2372.005
Perencanaan dan Penganggaran Litbang Sumerdaya Laut dan Pesisir
4.
2372.009
Karya Tulis Ilmiah (KTI) Bidang Iptek Kewilayahan, Dinamika dan Sumberdaya Laut dan Pesisir
5.
2372.010
Pengendalian dan Pelaporan Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
6.
2372.011
Penatausahaan keuangan, BMN, dan rumah tangga litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
7.
2372.012
Pengembangan SDM dan Penataan Organisasi Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
8.
2372.013
Pelayanan dan Penglolaan Sarana dan Jasa Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
9
2372.014
Pengelolaan data, informasi dan publikasi hasil litbang sumberdaya laut dan pesisir
10
2372.015
Pengembangan Kerjasama Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
11.
2373.016
Sarana dan Prasarana IPTEK Kewilayahan, dinamika dan sumberdaya Laut dan Pesisir
12.
2372.994
Layanan Perkantoran
13.
2372.998
Gedung/Bangunan TOTAL
Tabel 2. Pagu dan realisasi anggaran per output kegiatan 5746 No
Kode
Uraian Output Kegiatan
output 1.
5746.002
KawasanKelautan dan
Pagu
Realisasi
Dlm
(Rp.)
(Rp.)
(%)
718.368.000
684.664.739
95,31
24.415.000
13.222.500
54,16
Perikanan yang terpetakan sumberdaya lahannya 2.
5746.003
Data dan Informasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat
3
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
No
Kode
Uraian Output Kegiatan
output
Pagu
Realisasi
Dlm
(Rp.)
(Rp.)
(%)
Kelautan dan perikanan 3.
5746.005
Perencanaan dan
54.000.000
25.430.600
47,09
Penganggaran Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP 4.
5746.006
Pengembangan Kerjasama
22.400.000
22.264.000
99,39
218.234.000
189.357.680
86,77
38.664.000
35.840.738
92,70
10.200.000
8.530.000
83,63
43.780.000
39.627.950
90,52
165.763.000
158.296.250
95,50
2.673.572.000
2.421.783.966
90,58
20.000.000
18.900.900
94,50
3.989.396.000
3.617.919.323
90,68
Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP 5.
5746.007
Pelayanan dan pengelolaan saran dan jasa penelitian kewilayahan dan klimat KP
6.
5746.008
Pengelolaan data, informasi dan publikasi hasil penelitian kewilayahan dan klimat KP
7.
5746.009
Pengendalian dan pelaporan penelitian kewilayahan dan Klimat KP
8.
5746.010
Pengembangan SDM dan Penataan 0 organisasi penelitian kewilayahan dan Klimat KP
9.
5746.011
Penatausahaan keuangan, BMN dan rumahtangga penelitian Kewilayahan dan Klimat KP.
10
5746.994
Layanan perkantoran
11
5746.998
Gedung dan Bangunan
. TOTAL
4
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 3. Realisasi Angggaran per jenis belanja Belanja
Uraian
Pegawai
Belanja Barang
Belanja Modal
Pagu
4.231.836.000
12.377.833.000
136.588.332.00
Realisasi
3.636.775.159
11.272.800.476
130.506.123.304
%
85,94
91,07
95,55
Total Pagu
153.198.001.000,-
Total Realisasi
145.415.698.939,- (94,92%)
Tabel 4. Realisasi Anggaran Berdasarkan Sumber Dana Dan jenis Belanja RM
RMP
PNBP
HLL
PHLN
(Rp. 1.000)
(Rp.1000)
(Rp.1.000)
(Rp.1.000)
(Rp. 1.000)
51
52
53
52
52
52
53
Pagu
4.231.836
9.171.712
19.557.098
3.150.412
37.578
18.131
117.031.234
Realisasi
3.636.775
8.242.282
15.930.936
2.975.960
36.427
18.131
114.575.186
%
85,94
89,87
81,46
94,46
96,94
100
97,90
32.960.646
3.150.412
37.578
18.131
117.031.234
Total
27.809.993
2.975.960
36.427
18.131
114.575.186
Realisasi
(97,13%)
(94,46)
(96,94 %)
(100)
(97,90%)
Total Pagu
Berdasarkan kontrak kinerja BPOL dengan Balitbang KP telah disepakati bahwa kinerja program dan kegiatan yang mendukung output strategis Balitbang KP di dalam renja Balitbang KP yang tertuang dalam Rencana Kerja Anggaran Kementerian/Lembaga dapat dilihat pada Tabel 6.
Tabel 5. Capaian Kinerja Kegiatan berdasarkan Kontrak Kerja No.
Indikator Kinerja
1.
Rekomendasi
2.
Data dan Informasi
3.
KTI
Target
Realisasi -
-
a.
Kawasan Pesisir yang terpetakan sumberdayanya
4
4
b.
Data dan Informasi Sumberdaya Laut dan Pesisir
4
4
15 buah
9 buah
5
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
2
VISI, MISI, KEBIJAKAN DAN STRUKTUR ORGANISASI
BPOL berada di bawah koordinasi dan bertanggungjawab kepada Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Laut dan Pesisir. Sesuai dengan Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor PER.34/MEN/2011 memiliki Rencana Stratejik (Renstra) yang memuat visi, misi, tujuan, sasaran dan kebijakan serta program yang akan dilaksanakan sesuai tugas pokok dan fungsinya. Rencana Stratejik ini merupakan pedoman operasional dan kinerja BPOL tahun 2015 sampai 2019.
2.1 Visi Sebagai unit pelaksana teknis Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan, maka visi BPOL ditetapkan selaras dengan visi pembangunan nasional serta tujuan untuk mendukung terwujudnya Indonesia sebagai poros maritim
dunia. Visi BPOL sebagai pusat unggulan dalam
kegiatan penelitian dan observasi sumberdaya kelautan
2.2 Misi Mengacu pada tugas dan fungsi sebagai unit pelaksana teknis yang dimandatkan dalam Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan, maka terdapat tiga pilar yang menjadi misi BPOL yakni: a.
meningkatkan sumberdaya penelitian dan observasi kelautan yang handal dan mandiri;
b.
meningkatkan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi observasi kelautan yang didukung oleh sistem data dan informasi handal;
c.
meningkatkan pemanfaatan hasil penelitian dan observasi laut guna mendukung misi Kementerian Kelautan dan Perikanan.
2.3 Tujuan Penjabaran misi dari BPOL dalam menjalankan mandat PERMEN KP tentang tugas dan fungsi, maka tujuan kegiatan BPOL adalah 1. Meningkatkan sumberdaya penelitian dan observasi kelautan yang handal dan mandiri melalui; a.
tewujudnya 60 % kapasitas dan kompetensi sumberdaya peneliti dalam melaksanakan penelitian dan observasi kelautan yang mandiri, handal, dinamis dan responsif pada tahun 2019,
b.
terwujudnya 75 % sarana prasarana penelitian dan observasi kelautan yang handal, dinamis dan responsif pada tahun 2019.
2. Peningkatan penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi observasi kelautan yang didukung oleh sistem data dan informasi yang handal melalui;
6
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
a. meningkatkan keakuratan dan pemanfaatan data dan informasi hasil penelitian dan observasi kelautan sebesar 85% guna mendukung rencana strategis Kementerian Kelautan dan Perikanan di tahun 2019; b. memanfaatkan IPTEK Kelautan secara optimal dan tepat guna dalam penelitian dan observasi dalam rangka mewujudkan sistem observasi kelautan terpadu dan mendukung implementasi Indonesia Global Ocean Observing System (InaGOOS); c.
Melaksanakan 25% penelitian dan observasi di bidang sumberdaya laut terkait dengan isu perubahan iklim dan pemanasan global.
3. Meningkatkan pemanfaatan hasil penelitian dan observasi laut guna mendukung misi Kementerian Kelautan dan Perikanan. a. memperluas jejaring kerjasama nasional sebesar 50% dan 30% kerjasama internasional dalam penelitian dan observasi kelautan. b. memanfaatkan 50% media sosial dan 50% website dalam penyebaran informasi hasil penelitian dan observasi laut.
2.4 Sasaran Sasaran strategis penelitian dan observasi laut merupakan kondisi yang ingin dicapain dalam mewujudkan pembangunan kelautan dan perikanan sebagai outcame/impact dari program penelitian dan observasi yang dilaksanakan. Dalam penyusunannya BPOL menjabarkan tiga misi yaitu Meningkatkan Sumberdaya penelitian dan observasi laut, penguasaan IPTEK observasi kelautan, dan meningkatkan pemanfaatan hasil penelitian dan observasi. Pendekatan dalam pencapaian strategis menggunakan metode Balanced Scorecard (BSC) yang dibagi dalam tiga perspektif yaitu customer perspective, internal process perspective, dan learning and growth perspective, sebagai berikut:
Gambar 1. Renstra BPOL 2015-2019
7
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Strategi untuk mewujudkan visi, misi, tujuan dan sasaran berdasarkan penambahan APBNP adalah sebagai berikut: 1. Strategi untuk mencapai sasaran 1: Terwujudnya pengelolaan SDKP yang bertanggung jawab dan berkelanjutan; a.
Meningkatkan kemampuan peneliti dan pejabat fungsional lainnya melalui bimbingan teknis, pendidikan dan pelatihan;
b.
Meningkatkan efektifitas pemanfaatan sarana dan prasarana yang tersedia;
c.
Pembuatan bengkel dan sarana kerja lainnya yang menunjang kegiatan penelitian dan observasi laut;
d.
Meningkatkan manajemen penelitian dan observasi laut;
e.
Meningkatkan kualitas, jumlah dan capaian hasil kegiatan penelitian dan observasi laut sesuai dengan kebutuhan pengguna (user);
f.
Meningkatkan kualitas dokumen perencanaan kegiatan penelitian dan observasi laut;
g.
Meningkatkan tatalaksana penganggaran dengan menerapkan system penganggaran berbasis kinerja.
2. Strategi untuk mencapai sasaran 2 : Meningkatnya hasil penyelenggaraan litbang dan layanan IPTEK yang mendukung produktivitas usaha dan pendapatan negara dari sektor KP; a.
Penyusunan ontology (Lingkungan dan Habitat ikan);
b.
Penyusunan system otomatisasi PPDPI Nasional;
c.
Meningkatkan kualitas dan kuantitas data tangkapan (Respon Balik Nelayan);
d.
Peningkatan system akurasi PPDPI.
3. Strategi untuk mencapai sasaran 3: Tersedianya rekomendasi dan masukan kebijakan pembangunan yang efektif; a.
Penguasaan Teknologi Observasi Kelautan dan Perikanan melalui aplikasi teknologi penginderaan jauh;
b.
Penguasaan Teknologi Observasi Kelautan dan Perikanan menggunakan pendekatan pemodelan;
c.
Melakukan pemantauan dan pengumpulan data kondisi lingkungan perairan laut terkait perubahan iklim.
4. Strategi untuk mencapai sasaran 4: Terwujudnya peningkatan kapasitas dan kapabilitas sumberdaya Litbang dan Layanan IPTEK KP; a.
Penguasaan alat dan instrumentasi untuk akuisisi dan pemrosesan data oseanografi;
b.
Penguasaan metode dalam pemrosesan data oseanografi.
5. Strategi untuk mencapai sasaran 5: Terselenggaranya pengendalian litbang KP; a.
Meningkatkan diseminasi hasil penelitian dan observasi melalui kegiatan pameran, seminar dan penerbitan media diseminasi (jurnal, bunga rampai, proseding, leaflet dan brosur), perpustakaan online, situs BPOL dan multimedia centre;
b.
Mendokumentasikan seluruh kegiatan penelitian dan observasi dengan menyusun database hasil litbang.
8
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
6. Strategi untuk mencapai sasaran 6 : Terwujudnya ASN BPOL yang kompeten, professional dan berkepribadian; a.
Meningkatkan kegiatan kerjasama nasional dalam bidang penelitian dan observasi laut;
b.
Meningkatkan kegiatan kerjasama internasional dalam bidang penelitian dan observasi laut.
7. Strategi untuk mencapai sasaran 7 : Tersedianya manajemen pengetahuan BPOL yang handal dan mudah diakses; a.
Meningkatkan system pengendalian mutu dan peningkatan mutu layanan;
b.
Meningkatkan aksesibilitas informasi.
8. Strategi untuk mencapai sasaran 8 : Terwujudnya Birokrasi lingkup BPOL yang efektif, efisien dan berorientasi pada layanan prima; a.
Penerapan program Reformasi Birokrasi secara menyeluruh di BPOL.
9. Strategi untuk mencapai sasaran 9 : Terkelolanya anggaran pembangunan BPOL secara efisien dan akuntabel; a.
Menyelenggarakan pemantauan pelaksanaan dan pengelolaan anggaran bulanan di BPOL;
b.
Melaksanakan pengelolaan anggaran yang professional di BPOL.
BPOL merupakan unit pelaksana teknis di bidang penelitian dan observasi sumberdaya laut, yang mempunyai tugas melaksanakan penelitian dan observasi sumberdaya laut. Selain melaksanakan tugas tersebut BPOL juga menyelenggarakan fungsi antara lain: a) penyusunan rencana program dan anggaran, pemantauan dan evaluasi, serta laporan; b) pelaksanaan penelitian dan observasi sumber dayalaut di bidang fisika dan kimia kelautan, daerah potensial penangkapan ikan, dan perubahan iklim, serta pengkajian teknologi kelautan; c) pelayanan teknis, jasa, informasi, komunikasi, dan kerja sama penelitian dan observasi; d) pengelolaan prasarana dan sarana penelitian dan observasi; dan e) pengelolaan urusan tata usaha dan rumah tangga. Dalam rangka melaksanakan tugas dan fungsi tersebut BPOL menetapkan beberapa kebijakan yang mencakup: a. Perencanaan dan perumusan bahan kebijakan teknis dan penyerasian program serta kegiatan penelitian strategis, observasi dan pengelolaan sumberdaya kelautan. b. Pelaksanaan, pemantauan dan evaluasi program serta kegiatan penelitian strategis, observasi dan pengelolaan sumberdaya kelautan. c.
Pelayanan jasa dan kerjasama penelitian strategis, observasi dan pengelolaan sumberdaya kelautan.
d. Pendokumentasian serta diseminasi dan publikasi hasil penelitian dan observasi kelautan. e. Pembinaan sumberdaya manusia dan pengembangan infrastruktur penelitian dan observasi kelautan. f.
Pengelolaan urusan tata usaha dan rumah tangga Balai.
9
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Selanjutnya, dalam rangka memujudkan visi, misi, tujuan dan sasaran starategis, dan arah kebijakan Penelitian dan Observasi laut yang telah dirumuskan dan digariskan tersebut, perlu direalisasikan ke dalam kegiatan-kegiatan sebagai berikut: a. Memperkuat basis data dan menyempurnakan manajemen data dan informasi nasional untuk pengelolaan sumberdaya kelautan dan perikanan; b. Memperkuat inovasi teknologi bagi komoditas unggulan dan prospektif, yang berorientasi pada daya saing, pasar dan kebutuhan masyarakat serta keberlanjutan sumberdaya kelautan dan perikanan; c.
Memperkuat iptek untuk pengelolaan sumberdaya kelautan dan perikanan secara berkelanjutan;
d. Mempercepat penyebaran dan pemanfaatan hasil litbang iptek dengan pendekatan TRL dalam IPTEKMAS; e. Meningkatkan kapasitas, sinergi dan integrasi di Balai Penelitian dan Observasi Laut. Strategis dalam mewujudkan visi, misi, tujuan dan sasaran starategis, dan arah kebijakan Penelitian dan Observasi laut adalah sebagai berikut: c.
Penguasaan alat dan instrumentasi untuk aquisisi dan pemrosesan data oseanografi.
d. Penguasaan metode dalam pemrosesan data oseanografi. e. Meningkatkan diseminasi hasil penelitian dan observasi melalui kegiatan pameran, seminar dan penerbitan media diseminasi (jurnal, bunga rampai, proseding, leaflet dan brosur), perpustakaan
online, situs BPOL dan multimedia centre. f.
Mendokumentasikan seluruh kegiatan penelitian dan observasi dengan menyusun database hasil litbang.
g. Penguatan kerjasama dalam penelitian dan observasi baik di tingkat nasional dan internasional. Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) merupakan UPT Kementerian Kelautan dan Perikanan yang berada di Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan dengan pembinanya Pusat Pengkajian dan Perekayasaaan Teknologi Kelautan dan Perikanan. Dalam menjalankan tugas dan fungsi UPT dibentuk lah susunan organisasi yang terdiri dari Kepala Balai dan dibantu oleh Subbagian Tata Usaha, Seksi Tata OPerasional, Seksi Pelayanan Teknis dan Kelompok Jabatan Fungsional. Adapun Struktur organisasi dan tata kerja BPOL terdiri dari: 1. Kepala Balai Mempunyai Tugas melakukan koordinasi dan memberikan arahan seluruh kegiatan penelitian dan non penelitian serta membina bawahan sesuai tata kerja dan peraturan yang berlaku untuk kelancaran pelaksanaan tugas. 2. Sub Bagian Tata Usaha Mempunyai Tugas melakukan urusan keuangan, persuratan, kearsipan, kepegawaian, rumah tangga dan perlengkapan, serta tata laksana. 3. Seksi Tata Operasional Mempunyai tugas melakukan penyusunan rencana program dan anggaran, pemantauan dan evaluasi serta laporan. 4. Seksi Pelayanan Teknis
10
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Mempunyai tugas melakukan pelayanan teknis, jasa, informasi, komunikasi, diseminasi, publikasi, kerja sama, dan pengelolaan prasarana dan sarana penelitian dan observasi, serta perpustakaan. 5. Kelompok Jabatan Fungsional Mempunyai tugas melakukan kegiatan sesuai dengan jabatan fungsional masing-masing berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku.
KEPALA SUBBAGIAN TATA USAHA
SEKSI TATA OPERASIONAL
SEKSI PELAYANAN TEKNIS
KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL
Gambar 2. Struktur Organisasi Balai Penelitian dan Observasi Laut
11
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
3
LAYANAN PERKANTORAN
Dalam rangka melaksanakan tugas dan fungsinya, BPOL memiliki salah satu fungsi yaitu melaksanakan ketatausahaan administrasi baik keuangan maupun sumberdaya manusia. Kegiatankegiatan rutin perkantoran yang berfungsi mendukung dan mengelola pelaksanaan tugas teknis dikelompokan ke dalam satu output yaitu Output Layanan Perkantoran yang terdiri dari 2 kegiatan yaitu Pembayaran Gaji dan Tunjangan, dan penyelenggaraan operasional dan pemeliharaan perkantoran. Kegiatan ini mengelola pagu anggaran sebesar Rp. 9.402.667.000,00 dengan realisasi sebesar Rp. 8.143.567.772 (86,61%). Realisasi keuangan dan fisik selengkapnya dapat di lihat pada Tabel 6 dan Tabel 7. Dalam rangka menunjang pelaksanaan operasional perkantoran fasiltas operasional juga harus dalam kondisi yang baik, sehingga diperlukan perawatan dan pemeliharaan yang meliputi pemeliharaan gedung, sarana gedung dan peralatan perkantoran. Beberapa hal yang menjadi objek perawatan antara lain: a. Pemeriharaan intalasi jaringan ar bersih di Kantor dan Perumahan. b. Perawatan kendaraan roda 4 dan 2. c.
Perawatan speed boat.
d. Pemeliharaan halaman kantor, gedung guest house, garasi, lapangan basket. e. Pemeliharaan jaringan telepon, jaringan internet dan genset f.
Perbaikan stasiun observasi laut.
g. Perbaikan peralatan perkantoran. h. Perawatan Antena Penerima Data Satelit dan IT Jaringan.
Tabel 6. Realisasi keuangan dan fisik output layanan perkantoran akun 2373 No 1.
Kegiatan Pembayaran Gaji dan
PAGU Rp (1.000)
Realisasi Keuangan Rp (1.000)
Fisik
%
%
2.863.554
2.394.706
83,63
100
133.442
132.674
99,42
100
215.607
211.814
98,24
100
34.500
33.038
95,76
100
84.000
83.274
99,14
100
632.000
622.707
98,53
100
Tunjangan 2.
Penyelenggaraan Operasional dan Pemeliharaan Perkantoran
a.
Pemeliharaan Gedung Kantor
b.
Pemeliharaan Sarana Gedung
c.
Pemeliharaan Peralatan Perkantoran
d.
Pemeliharaan Kendaraan Operasional
e.
Langganan Daya dan Jasa
12
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
g.
Pengelolaan Operasional
659.298
659.166
9.600
9.600
99,98
100
100
100
perkantoran h.
Pembayaran Honor Tim SAI
Tabel 7. Realisasi keuangan dan fisik output layanan perkantoran akun 5746 No 1.
Kegiatan Pembayaran Gaji dan
PAGU
Realisasi Keuangan
Rp (1.000)
Rp (1.000)
Fisik
%
%
90,78
100
0
0
1.368.282
1.242.068
0
0
129.650
62.290
48.04
100
183.500
171.562
93,49
100
156.800
135.672
86,53
100
69.420
62.734
90,37
100
Tunjangan 2.
Penyelenggaraan Operasional dan Pemeliharaan Perkantoran
a.
Pengadaan Pakaian Dinas Pegawai
b.
Pemeliharaan Gedung Kantor
c.
Pemeliharaan Sarana Gedung
d.
Pemeliharaan Peralatan Perkantoran
e.
Pemeliharaan Kendaraan Operasional
f.
Pemeliharaan Speed Boat
19.740
15.719
79,63
100
g.
Langganan Daya dan Jasa
455.000
444.520
97,70
100
h.
Penataan Operasional
286.380
282.416
98,62
100
4.800
4.800
100
100
Perkantoran i.
Pembayaran Honor Tim SAI
13
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
4
DOKUMEN DUKUNGAN MANAJERIAL 4.1 Program Pada tahun ini, Balai Penelitian dan Observasi Laut menjadi salah satu instansi di Balitbang KP
yang mengalami proses nomenlatur untuk yang awalnya berada di Pusat Pengkajian dan Perekayasaan Teknologi Kelautan dan Perikanan berpindah ke Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Laut dan Pesisir, namun pada Tahun Anggaran 2017 BPOL dipercaya memegang 1 kegiatan di dalam RKAKL. Adapun kegiatan yang diamanahkan adalah kegiatan Penelitian dan Pengembangan Iptek Sumber Daya Laut dan Pesisir dengan kode 2373. Proses penyusunan program kerja dan anggaran tahun anggaran 2017 berlangsung dari bulan Januari – Desember 2016. Penyusunan program kerja dan anggaran ini dimulai dari pengumpulan data usulan kegiatan dari masing-masing pengusul kegiatan yang sebelumnya dikoordinasikan terlebih dahulu dengan pejabat penanggungjawab outputnya menjadi pagu indikatif sampai dengan terbitnya pagu definitif tahun anggaran 2017. Perencanaan untuk tahun 2017 terbilang sangatlah dinamis karena adanya perubahan kebijakan. Berikut ini akan dirinci proses penyusunan tersebut.
4.1.1
Pagu Indikatif Hasil Quality Control I
Alokasi Pagu Indikatif Balitbang KP pada Agustus 2017 masih belum mencapai kesepakatan tetapi dikarenakan adanya jadwal pembagian pagu maka Balitbang KP tetap melakukan penelahaan dan pembahasan RKA-K/L TA 2017. Dalam pengajuan awal Penelahaan dan pembahasan RKA-K/L TA 2017 ini pagu anggaran BPOL sebesar Rp. 44.275.258.000,-. Catatan Hasil Reviu oleh tim Inspektorat Jenderal Kementerian Kelautan dan Perikanan pada tanggal 2628 Juli 2016 di Best Western Hotel, Kemayoran, Jakarta sebagai berikut:
Kelayakan anggaran untuk menghasilkan keluaran : Target Output yang tercantum dalam RKA-K/L 2017 telah sesuai dengan rencana kinerja dan indikator kinerja kegiatan Balitbang
Kepatuhan dalam penerapan kaidah-kaidah penganggaran : a.
Terdapat kesalahan akun pada belanja bahan (ATK dan Komputer Supply) dan Penggandaan.
b.
Terdapat alokasi reviewer sebaiknya diganti menjadi honor narasumber.
c.
Terdapat kegiatan karya tulis ilmiah yang tidak sesuai karena bukan merupakan bulletin/majalah.
Kelengkapan dokumen pendukung : a. Terdapat sewa kapal riset dan perlengkapannya, alat an bahan penunjang penelitian, sewa alat survey, yang belum didukung dengan rincian item kegiatan. b. Terdapat pengadaan PHLN INDESO senolai Rp. 22.060.000.000,- yang belum didukung dengan TOR dan RAB
Rekomendasi :
14
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Kepada Satker BPOL agar menindaklanjuti catatan hasil reviu Tim ITJEN. Berdasarkan pagu anggaran hasil QC I tersebut, dengan rincian per outputnya pada tabel berikut. Tabel 8.Usulan anggaran kegiatan BPOL Pagu Anggaran 2017 hasil QC 1 Kode
Output/ SubOutput/Komponen/SubKomponen
Volume/Satuan
Pagu Anggaran
Informasi dan/atau Rekomendasi Kebijakan Riset 2373.001
Kelautan [Base Line]
8
Paket
Kajian Penanggulangan IUU Fishing
4,702,520,000 1,421,426,000
Operasional Oseanografi untuk Daerah Potens Penangkapan Ikan (TCC dan Lemuru)
900,000,000
Operasional Oseanografi untuk Prediksi Fenomena Laut dan Potensi Sumberdaya Laut di WPP NRI 716
1,900,000,000
Observasi Perubahan Parameter Lingkungan dan Implikasinya Terhadap Ekosisitem Pesisir di Sarbagita dan Teluk Tomini 2373.021
Karya Tulis Ilmiah Bidang Riset Kelautan
481,094,000 15
KTI
Karya Tulis Ilmiah Bidang Riset Kelautan Nasional
44,480,000
Karya Tulis Ilmiah Bidang Riset Kelutan Internasional 2373.950
Layanan Dukungan Manajemen Eselon I
97,480,000 53,000,000
8
Dokumen
1,101,201,000
Layanan dukungan manajemen perencanaan program dan anggaran RK
120,023,000
Layanan Dukungan Manajemen Kerjasama RK
70,336,000
Layanan Dukungan Manajemen Kepegawaian RK
153,239,000
Layanan Dukungan Manajemen Keuangan dan Tata Usaha RK
293,666,000
Layanan Dukungan Manajemen Rumah Tangga dan Perlengkapan RK
54,296,000
Layanan Dukungan Manajemen Data-data Informasi RK
59,572,000
Layanan Dukungan Manajemen Monitoring dan Evaluasi RK
179,977,000
Layanan Dukungan Manajemen Tata Laksana dan Pelayanan Jasa RK 2373.951
Layanan Internal (Overhead) [Base Line]
170,092,000 1
Paket
23,710,000,000
Insfrastructure Development of Space Oceanography (INDESO)
22,060,000,000
Pengadaan Sarana Pendukung Litbang
1,600,000,000
Pengadaan Perangkat Pengolah data dan Komunikasi 2373.994
Layanan Perkantoran [Base Line]
50,000,000 12
Bulan
14,664,057,000
Gaji dan Tunjangan
7,267,936,000
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
7,396,121,000
TOTAL PAGU ANGGARAN
44,275,258,000
. Adapun rincian pagu anggaran berdasarkan sumber pendanaannya hasil reviu QC I adalah sebagai berikut : Rupiah Murni (RM)
: Rp. 19.149.083.000,-
RMP
: Rp. 19.149.083.000,-
15
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
PNBP
: Rp. 19.149.083.000,-
PHLN
: Rp.
Total Pagu
: Rp. 44.275.258.000,-
37.578.000,-
Sedangkan rincian anggaran berdasarkan jenis belanjanya sebagai berikut : 51 (belanja pegawai)
: Rp. 7.267.936.000,-
52 (belanja barang)
: Rp. 13.297.322.000,-
53 (belanja modal)
: Rp. 23.710.000.000,-
Total Pagu
: Rp. 44.275.258.000,-
4.1.2
Pagu Indikatif melalui Quality Control II
Penelahaan melalui quality control II dilaksanakan pada tanggal 19-21 Oktober 2016 di Auditorium Lobster, Gedung Balitbang KP I, Lantai IV, Jakarta. Pada penelahaan kali ini BPOL mendapatkan tambahan pagu dikarenankan pengadaan kapal yang diusulkan tidak jadi dilakukan, hal ini dimanfaatkan untuk menambah modal yang berada di BPOL dalam rangka perbaikan dan penambahan peralatan serta sarana dan prasarana. Dalam penelahaan ini pun diberlakukan kebijakan mengenai perjalanan dinas dan belanja bahan pada kegiatan manajerial yang diharuskan untuk di pool di bagian Tata Usaha. Hal ini sebagai bentuk efektifitas dalam pengendalian perjalanaan dinas pegawai, tetapi kebijakan ini tidak berlaku untuk kegiatan penelitian. Adapun catatan hasil reviu oleh Inspektorat Jenderal KKP pada tanggal 21 Oktober 2016 adalah sebagai berikut ;
Kelayakan anggaran untuk menghasilkan keluaran : Belanja modal perjalanan peralatan dan mesin sebanyak 3 paket terdapat biaya pengelolaan masing – masing senilai Rp. 40.000.000,- , Rp. 200.000.000,- , Rp. 368.000.000,-
tidak prioritas agar
dipertimbangkan untuk peningkatan spesifikasi peralatan dan mesin.
Kelengkapan dokumen pendukung : Analisa Data Survey senilai Rp 30.000.000,- pada penelitian spasial daerah potensi TTC dan IUU Fishing belum didukung dengan perjanjian sewa.
Rekomendasi : Kepada Satker BPOL agar menindaklanjuti catatan hasil reviu tim Itjen. Berdasarkan catatan tersebut, dilakukan perbaikan dengan rincian pagu anggaran sebagai berikut:
Tabel 9. Usulan anggaran kegiatan BPOL Pagu Anggaran 2016 hasil QC 2 Kode
Output/ SubOutput/Komponen/SubKomponen Informasi dan/atau Rekomendasi Kebijakan Riset
2373.001
Kelautan [Base Line] Sistem Informasi Spasial daerah potensi
Volume/Satuan 6
Paket
Pagu Anggaran 3,470,677,000 1,530,101,000
penangkapan ikan (TCC dan Lemuru)
16
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Kode
Output/ SubOutput/Komponen/SubKomponen
Volume/Satuan
Pagu Anggaran 1,531,530,000
Operasional Oseanografi untuk prediksi Fenomena laut dan potensi sumberdaya laut di WPP NRI 717)
409,046,000
Observasi Perubahan Parameter lingkungan dan implikasinya terhadap ekosisitem peisir di Sarbagita 2373.021
Karya Tulis Ilmiah Bidang Riset Kelautan
15
KTI
Karya Tulis Ilmiah Bidang Riset Kelautan Nasional
44,480,000
Karya Tulis Ilmiah Bidang Riset Kelutan Internasional 2373.950
Layanan Dukungan Manajemen Eselon I
97,480,000 53,000,000
6
Dokumen
Layanan dukungan manajemen perencanaan program
519,909,000 5,600,000
dan anggaran RK Layanan Dukungan Manajemen Kerjasama RK
12,000,000
Layanan Dukungan Manajemen Kepegawaian RK
46,282,000
Layanan Dukungan Manajemen Keuangan dan Tata
355,180,000
Usaha RK Layanan Dukungan Manajemen Monitoring dan Evaluasi
26,000,000
RK Layanan Dukungan Manajemen Tata Laksana dan
74,847,000
Pelayanan Jasa RK 2373.951
Layanan Internal (Overhead) [Base Line]
8
Paket
Insfrastructure Development of Space Oceanography
36,831,550,000 22,060,000,000
(INDESO) Pengadaan Sarana fasilitas perkantoran
255,000,000
Pengadaan Meubeler layanan terpadu laboratorium data
124,000,000
kelautan Penataan Landscape perkantoran, parkir dan papan
301,345,000
nama laboratorium Pengadaan Sarana pendukung litbang
1,450,000,000
Pengadaan Data Radar
4,000,000,000
Pengadaan GPS Tracker
100,000,000
Pengadaan Peralatan Laboratorium 2373.994
8,541,205,000
Layanan Perkantoran [Base Line]
12
Bulan
15,440,453,000
Gaji an Tunjangan
8,044,332,000
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
7,396,121,000
TOTAL PAGU ANGGARAN
56,360,069,000
Adapun rincian pagu anggaran berdasarkan sumber pendanaannya hasil reviu QC II adalah sebagai berikut : Rupiah Murni (RM)
: Rp.
31.294.894.000,-
RMP
: Rp.
2.958.893.000,-
PNBP
: Rp.
46.282.000,-
PHLN
: Rp.
22.060.000.000,-
Total Pagu
: Rp. 56.360.069.000,-
Sedangkan rincian anggaran berdasarkan jenis belanjanya sebagai berikut:
17
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
51 (belanja pegawai)
: Rp.
8.044.332.000,-
52 (belanja barang)
: Rp.
11.484.187.000,-
53 (belanja modal)
: Rp.
36.831.550.000,-
Total Pagu
: Rp. 56.360.069.000,-
4.1.3
Pagu Indikatif Peneyesuaian Penghematan Pagu Indikatif berdasarkan kebijakan penghematan yang diterapkan terkait tidak
diinginkan adanya catatan halaman IV DIPA di tahun anggaran 2017. Karena hal tersebut maka pagu anggaran kapal yang sudah dibagikan dikembalikan kembali untuk masuk ke dalam dana yang di blockir pada tahun 2017. Jumlah pemotongan dari BPOL sebesar Rp. 15.468.539.000,-. Akibat dari kebijakan ini, pagu anggaran BPOL menjadi sebesar Rp. 40.891.530.000,- dengan rincian pagu per output sebagai berikut.
Tabel 10. Usulan Anggaran Kegiatan BPOL Pagu Anggaran 2017 hasil penghematan Kode
Output/ SubOutput/Komponen/SubKomponen Informasi dan/atau Rekomendasi Kebijakan Riset Kelautan
2373.001
[Base Line]
Volume/Satuan 4
Paket
Sistem informasi spasial untuk daerah penangkapan ikan dan perubahan lingkungan pada ekosistem pesisir 2373.95
Layanan Dukungan Manajemen Eselon I
6
Dokumen
46,282,000
Layanan Dukungan Manajemen Keuangan dan Tata Usaha RK Layanan Dukungan Manajemen Monitoring dan Evaluasi RK Layanan Dukungan Manajemen Tata Laksana dan Pelayanan Jasa RK
260,253,000 25,203,000 34,011,000 5
Paket
Insfrastructure Development of Space Oceanography (INDESO) Pengadaan Data Radar
Layanan Perkantoran [Base Line]
36,831,550,000
22,060,000,000 2,000,000,000
Pengadaaan Pendukung Operasional perkantoran dan riset kelautan 2373.994
383,053,000 7,704,000 9,600,000
Layanan Dukungan Manajemen Kepegawaian RK
Layanan Internal (Overhead) [Base Line]
924,774,000 924,774,000
Layanan dukungan manajemen perencanaan program dan anggaran RK Layanan Dukungan Manajemen Kerjasama RK
2373.951
Pagu Anggaran
83,250,000 12
Bulan
15,440,453,000
Gaji an Tunjangan
8,044,332,000
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
7,396,121,000
TOTAL PAGU ANGGARAN
40,891,530,000
Adapun rincian pagu anggaran berdasarkan sumber pendanaannya hasil reviu hasil penghematan adalah sebagai berikut : Rupiah Murni (RM)
: Rp.
15.826.355.000,-
18
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
RMP
: Rp.
2.958.893.000,-
PNBP
: Rp.
46.282.000,-
PHLN
: Rp.
22.060.000.000,-
Total Pagu
: Rp. 40.891.530.000,-
Sedangkan rincian anggaran berdasarkan jenis belanjanya sebagai berikut : 51 (belanja pegawai)
: Rp.
8.044.332.000,-
52 (belanja barang)
: Rp.
8.703.948.000,-
53 (belanja modal)
: Rp.
24.143.250.000,-
Total Pagu
: Rp. 40.891.530.000,--
4.1.4
Pagu Definitif Tahun Anggaran 2017
Tabel 11. Pagu Definitif BPOL 2017 Kode 2373.001
Output/ SubOutput/Komponen/SubKomponen
Volume/Satuan
Informasi dan/atau Rekomendasi Kebijakan Riset Kelautan [Base Line]
4
Pagu Anggaran
924,774,000
Paket
Sistem informasi spasial untuk daerah penangkapan ikan dan perubahan lingkungan pada ekosistem pesisir 2373.95
Layanan Dukungan Manajemen Eselon I
924,774,000 6
Dokumen
383,053,000 7,704,000
Layanan dukungan manajemen perencanaan program dan anggaran RK Layanan Dukungan Manajemen Kerjasama RK Layanan Dukungan Manajemen Kepegawaian RK Layanan Dukungan Manajemen Keuangan dan Tata Usaha RK Layanan Dukungan Manajemen Monitoring dan Evaluasi RK Layanan Dukungan Manajemen Tata Laksana dan Pelayanan Jasa RK 2373.951
Layanan Internal (Overhead) [Base Line]
9,600,000 46,282,000 260,253,000 25,203,000 34,011,000 5
Paket
Insfrastructure Development of Space Oceanography (INDESO) Pengadaan Data Radar Pengadaaan Pendukung Operasional perkantoran dan riset kelautan 2373.994
Layanan Perkantoran [Base Line]
24.655.323.000
22,060,000,000 2,000,000,000 76.000.000 12
Bulan
Gaji an Tunjangan Operasional dan Pemeliharaan Kantor
15,440,453,000
8,044,332,000 7,396,121,000
TOTAL PAGU ANGGARAN
41.403.603.000
Setelah proses perencanaan yang cukup lama dan berubah-ubah, pagu definitif BPOL TA 2017 sudah
disahkan
pada
tanggal
1
Desember
2016
dengan
nomor
DIPA
SP
DIPA-
032.11.452935/2017 dan nomor DS 0090-4700-9470-3899 dengan rincian sebagai berikut:
19
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Rupiah Murni
: Rp.
19.297.321.000,-
PNBP
: Rp.
46.282.000,-
PHLN
: Rp.
22.060.000.000,-
TOTAL
: Rp. 41.403.603.000,-
Rincian menurut jenis belanjanya :
4.2
51 (belanja pegawai) : Rp.
8.044.332.000,-
52 (belanja barang) : Rp.
8.703.948.000,-
53 (belanja modal)
: Rp.
24.655.323.000,-
TOTAL
: Rp. 41.403.603.000,-
Revisi Anggaran Tahun Anggaran 2016 Pelaksanaan revisi anggaran kegiatan BPOL TA 2016 sangatlah dinamis terbukti dengna banyaknya revisi yang dilakukan sebnyak 9 kali revisi terdiri dari revisi Petunjuk Operasional Kegiatan (POK) dan revisi DIPA. Revisi ini dilakukan karena adanya antisipasi terhadap perubahan dan prioritas kebutuhan yang ada di BPOL selain itu pada tahun ini BPOL mendapatkan pemotongan anggaran karena adanya APBN-P 2016 dan SelfbLockir anggaran 2016. Hasil Revisi yang telah disahkan dapat terlihat di www.rkakldipa.anggaran.depkeu.go.id dengan login masingmasing satker. Pada halaman website tersebut terdapat rincian revisi yang telah dilakukan berupa arsip data komputer (ADK) revisi sistem SPAN dan RSM, serta Petikan DIPA. Pagu Anggaran Tahun 2016 awal adalah sebesar rp. 18.478.353.000,- dengan rincian sumber dana sebagai berikut : Rupiah Murni
: Rp
18.440.775.000,-
PNBP TA Berjalan
: Rp
35.156.000,-
TOTAL PAGU
: Rp 18.478.353.000,-
Terbilang “Delapan Belas Miliyar Empat Ratus Tujuh Puluh Delapan Juta Tiga Ratus Lima Puluh Tiga
Ribu Rupiah”. Sedangkan pagu anggaran tahun 2016 akhir adalah sebesar Rp. 153.198.001.000,dengan rincian sumber dana sebagai berikut : Rupiah Murni
: Rp.
36.111.058.000,-
PNBP TA Berjalan
: Rp.
37.578.000,-
Hibah Luar Negeri Langsung
: Rp.
18.131.000,-
Pinjaman Hibah Luar Negeri
: Rp.
117.031.234.000,-
TOTAL PAGU
: Rp. 153.198.001.000,-
Terbilang “Seratus Lima Puluh Tiga Milyar Seratus Sembilan Puluh Delapan Juta Seribu Rupiah ”. Kronologis pelaksanaan revisi yang dilakukan selama tahun 2016 akan dijelaskan dibawah ini.
20
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
4.2.1
REVISI KE 1
Revisi anggaran yang pertama dilakukan melalui Kanwil DJPBN Denpasar, Bali. Revisi yang dilakukan adalah Perubahan POK dan Ralat Pencantuman Volume keluaran dalam DIPA. Rincian Perubahan revisi yang dilakukan sebagai berikut : Ralat Pencantuman Volume Keluaran dalam DIPA pada Output 5746.012 Sarana Prasarana Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP [Base Line] yang semula 1 Unit menjadi 36 Unit Adapun rincian jumlah pemotongan per output kegiatan sebagai berikut: Tabel 12. Rincian revisi ke 1 BPOL TA 2016 Kode OUTPUT 5746.002
OUTPUT
JUDUL KEGIATAN
Kawasan Kelautan dan Perikanan yang terpetakan sumberdaya lahannya [Base Line]
Kajian Dinamika Laut untuk mendukung Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan Analisis Spasial Sebaran Kapal Ikan Diatas 30GT Di Zona Potensi Penangkapan Ikan Dengan Teknologi Satelit Radar Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan
Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir
5746.007
5746.011
5746.012
Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP [Base Line]
Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP [Base Line]
Sarana dan Prasarana Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP [Base Line]
Operasional Laboratorium Alam
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Pelaksanaan dan Pengelolaan Anggaran
Pengadaan Sarana Pendukung Litbang
AKUN YANG BERUBAH -
521211
Belanja Bahan
-
522141
Belanja Sewa
-
522151
Belanja Profesi
-
521213
-
522141
Honor Output Kegiatan Belanja Sewa
-
521211
Belanja Bahan
-
521811
-
522141
Belanja Barang untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Sewa
-
522151
-
522191
-
521211
-
521811
-
522141
-
521213
-
521811
-
522141
-
524111 521211
-
522151
-
524111
-
524119
-
532111
Belanja Jasa Profesi Belanja Jasa Lainnya Belanja Bahan Honor Output Kegiatan Belanja Sewa Honor Output Kegiatan Belanja Barang untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Sewa Belanja Perjalanan Belanja Bahan Belanja Jasa Profesi Belanja Perjalanan Biasa Belanja Perjalanan Paket Meeting Luar kota Belanja Modal Peralatan dan Mesin
21
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
4.2.2
REVISI KE 2
Balai Penelitian Observasi Laut yang dipercaya memegang satu kegiatan seiring berjalannya waktu mengalami perubahan kembali terkait dengan kegiatan, dimana BPOL mulai dibina oleh Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Laut dan Pesisir (P3SDLP) sehingga DIPA BPOL berubah selain itu pun BPOL mengalami perubahan akibat adanya peleburan P3TKP sehingga DIPA BPOL bertambah sebesar Rp. 93.261.900.000,-. DIPA BPOL pun berubah dimana Akun Kegiatan pada tahun 2016 ini memiliki 2 kode kegiatan yaitu 5746 dan 2373 dan DIPA BPOL untuk 2 kode kegiatan tersebut sebesar Rp. 111.740.253.000,-
4.2.3
REVISI KE 3
Revisi anggaran yang ketiga merupakan revisi DIPA dengan kategori revisi pemotongan anggaran sebagai tindak lanjut dari Intruksi Presiden RI Nomor 4 Tahun 2016 tentang langkah-langkah penghetaman dan pemotongan belanja Kementrian/Lembaga dalam rangka pelaksanaan anggaran pendapatan dan belanja negara tahun anggaran 2016 yang disampaiakan mellaui disposisi menteri KP nomor 2205/Eks/KKP/V/2016 tanggal 18 Mei 2016 tentang penyampaian salinan Intruksi Presiden Nomor 4 tahun 2016. Besaran Target penghematan per kementrian/ Lembaga untuk KKP sebesar Rp. 2.890.470.303.000,- dari Total target anggaran yang dipotong untuk alokasi BPOL adalah sebesar Rp. 19.257.570.000,- . Adapun rincian jumlah pemotongan per output kegiatan sebagai berikut : Tabel 13. Daftar Perubahan Revisi Anggaran ke 3 Kode
OUTPUT
OUTPUT
JUMLAH
2373.002
Kawasan Pesisir yang Terpetakan Sumberdayanya [Base Line]
909,039,000
2373.004
Data dan informasi sumberdaya laut dan pesisir [Base Line]
707,093,000
2373.005
Perencanaan dan Penganggaran Litbang Sumberdaya Laut dan
190,325,000
Pesisir [Base Line] 2373.010
Pengendalian dan pelaporan litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
104,805,000
[Base Line] 2373.011
Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga litbang
120,218,000
Sumberdaya Laut dan Pesisir [Base Line] 2373.012
Pengembangan SDM dan penataan organisasi litbang Sumberdaya
343,900,000
Laut dan Pesisir [Base Line] 2373.013
Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa litbang Sumberdaya
321,253,000
Laut dan Pesisir [Base Line] 2373.014
Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil litbang Sumberdaya
49,164,000
Laut dan Pesisir [Base Line] 2373.015
Pengembangan Kerjasama Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
11,750,000
[Base Line] 2373.016
Sarana dan prasarana IPTEK Kewilayahan, Dinamika dan
15,777,441,000
Sumberdaya Laut dan Pesisir [Base Line] 2373.994
Layanan Perkantoran [Base Line] TOTAL
722,582,000 19,257,570,000
22
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pengalokasian penghemtan anggaran oleh BPOL ini mempunya langkah-langkah sesuai dengan intrusi presiden nomor 4 tahun 2016 sebagai berikut : a. Mengambil langkah-langkah yang diperlukan sesuai tugas, fungsi, dan kewenangan masing-masing dalam rangka penghematan dan pemotongan belanja K/L Ta 2016 dengan berdasarkan pada ketentuan peraturan perundang-undangan. b. Masing-masing K/L melakukan identifikasi secara mandiri terhadap program/kegiatan di dalam rencana kerja dan anggaran K/L tahun 2016, yang akan dihemat dan memastikan anggarannya tidak dicairkan melalui blockir mandiri (Selfblocking) c.
Penghematan dan pemotongan belanja K/L dilakukan utamanya terhadap belanaj perjalanan dinas dan paket meeting, langganan daya dan jasa, honorarium tim/kegiatan, biaya rapat, iklan, dan operasional perkantoran lainnya, serta pembangunan gedung kantor, pengadaan kendaraan dinas/operasional, sisa dana lelang atau swakelola, anggaran dari kegiatan yang belum terikat kotrak, dan kegiatan-kegiatan yang tidak mendesak atau dapat dilanjutkan (carry Over) ke tahun anggaran berikutnya.
d. Penghematan dan pemotongan belanja K/L tidak dilakukan terhadap : i. Anggaran yang bersumber dari pinjaman dan hibah; dan ii. Anggaran yang bersumber dari Penerimaan Negara Bukan Pajak Badan Layanan Umum (PNBP-BLU) e. Pelaksnaan pemotongan belanja dalan DIPA K/L dilakukan setelah UU mengenai perubahan atas UU nomor 14 tahun 2015 tentang anggaran pendapatan dan belanja negara tahun 2016 disahkan. Hasil dari revisi ini , Pagu anggaran BPOL yang semula sebesar Rp 111.740.253.000,- menjadi sebesar Rp. 92.482.683.000,-. Revisi ini disahkan pada tanggal 3 Agustus 2016 dengan nomor DS DIPA 4834-0035-8750-0666. Revisi APBN-P ini dikordinir oleh pusat karena revisi yang dilakukan adalah kewenangan dari Direktorat Jenderal Anggaran (DJA).
4.2.4
REVISI KE 4
Menindak Lanjuti Rapim Balitbang KP dengan salah satu agenda penghematan/selfblock tahun 2016 tahap 3 maka dilakukan revisi ke empat yang diajukan ke DJA melalui esen I BPOL yaitu Sekretariat Badan Total anggaran yang di selfblocking kontribusi alokasi BPOL adalah sebesar Rp. 3.462.793.000,- . Adapun rincian jumlah selfblockir per output kegiatan sebagai berikut : Tabel 14. Daftar rincian selfblocking per output BPOL Kode
OUTPUT
OUTPUT 2373.002
Kawasan Pesisir yang Terpetakan Sumberdayanya [Base
JUMLAH 270,268,000
Line] 2373.004
Data dan informasi sumberdaya laut dan pesisir [Base
101,307,000
Line] 2373.014
Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil litbang
5,518,000
Sumberdaya Laut dan Pesisir [Base Line]
23
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
2373.016
Sarana dan prasarana IPTEK Kewilayahan, Dinamika dan
2,680,700,000
Sumberdaya Laut dan Pesisir [Base Line] 2373.998
405,000,000
Gedung/Bangunan [Base Line] TOTAL
3,462,793,000
Dalam penyampaian kontribusi selfblockir terdapat langkah-langkah sebagai berikut : a. Selfblock dilakukan dengan kode 7 (Penghematan/Pemotongan) pada detail akun. b. Penghematan dilakukan melalui selfblock dikarenakan tidak ada wacana pemotongan anggaran setelah APBN-P bulan Agustus yang lalu , sehingga tidak perlu memisahkan detail akun yang diselfblock dengan detail akun yang tidak di blockir pada akun yang sama. c.
ADK Selfblock diterima secretariat paling lambat Selasa, tanggal 30 Agustus 2016 pukul 12.00 WIB melalui pusat masing-masing.
d. ADK disertai dengan : i. Data dukung seperti SPTJM, Perubahan KAK Kegiatan Strategis, dan Lainnya sebagaimana persyaratan revisi ii. Matriks semula-menjadi format 1 iii. Excel : (i) Halaman IV DIPA dan (ii) Sandingan RKA-K/L dengan Selfblock e. Untuk mempercepat proses revisi di DJA, diharapkan tidak ada tumpangan revisi. DJA biasanya akan mengecek melalui matrisk-semula format 2 untuk setiap ADK Satker. f.
Jika dimungkikan, Setjen, Itjen dan UKMKP akan melalukan penelitian dan review selfblock pada hari Rabu-Kamis seperti saat selfblock sebelum APBN-P yang lalu. Hasil dari revisi ini, Pagu anggaran BPOL tetap sebesar Rp. 92.482.683.000,-. Revisi ini
disahkan pada tanggal 03 Oktober 2016 dengan nomor DS DIPA 5704-2270-0035-1079. Pagu jumlah selfblockir ini masih terdapat dalam DIPA BPOL tetapi tidak dapat digunakan sehingga bila dana selfblockir ini dihilangkan maka pagu anggaran BPOL pada DIPA menjadi sebesar Rp. 89.019.890.000,-. Dalam revisi ke empat pula ini disertakan pula perubahan ke dua puluh tiga atas keputusan menteri kelautan dan perikanan nomor KEP.252/MEN/KU.611/2015 tentang penunjukan kuasa pengguna anggaran, pejabat pembuat komitmen, pejabat penguji tagihan/penandatangan surat perintah membayar (SPM) dan pengangkatan bendahara pengeluaran dan/atau bendahara penerimaan pada satuan kerja unit pelaksana teknis (UPT) di lingkungan Kementrian Kelautan dan Perikanan dengan perubahan sebagai berikut : Tabel 15 Tabel Perubahan Pejabat Struktural BPOL 2016 NO 1
JABATAN
NAMA SEBELUM
NAMA MENJADI
KUASA
Nama
Ir. Matheus Eko Rudianto, M.Bus. I
Dr. I Nyoman Radiarta, M.Sc
PENGGUNA
NIP
19600921 198503 1 003
19720402 199803 1 005
Pangkat/Gol
Pembina Utama Madya - IV/d
Pembina Tk.I -IV/b
Jabatan
Kepala Pusat Penelitian dan
Kepala Balai Penelitian dan
Pengembangan Sumberdaya Laut
Observasi Laut
ANGGARAN
dan Pesisir
24
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
NO 2
JABATAN
NAMA MENJADI
Nama
Ir. Matheus Eko Rudianto, M.Bus. I
Ridla Kumara Hadi, S.Kom
PEMBUAT
NIP
19600921 198503 1 003
19840519 200912 1 003
Pangkat/Gol
Pembina Utama Madya - IV/d
Penata Muda Tk.I - III/b
Jabatan
Kepala Pusat Penelitian dan
Kepala Seksi Pelayanan Teknis
Pengembangan Sumberdaya Laut
pada Balai Penelitian dan
dan Pesisir
Observasi Laut
KOMITMEN
3
NAMA SEBELUM
PEJABAT
PEJABAT
Nama
Adrianus Bagus Radite Putra,SE
Endah Mulyastuti, SE
PENGUJI
NIP
19690410 200312 1 004
19780419 200901 2 001
Pangkat/Gol
Penata - III/c
Penata Muda Tk.I - III/b
Jabatan
Kepala Subbagian Tata Usaha pada
Kepala Subbagian Tata Usaha
Balai Penelitian dan Observasi Laut
pada Balai Penelitian dan
TAGIHAN/PE NANDATANG ANAN SURAT
Observasi Laut
PERINTAH MEMBAYAR
4
BENDAHARA
Nama
Made Agus Dwipayana, SE
Made Agus Dwipayana, SE
PENGELUAR
NIP
19810410 200604 1 013
19810410 200604 1 013
Pangkat/Gol
Penata Muda - III/a
Penata Muda - III/a
Jabatan
Pelaksana Subbagian TU pada Balai
Pelaksana Subbagian TU pada
Penelitian dan Observasi Laut
Balai Penelitian dan Observasi
AN
Laut
5
BENDAHARA
Nama
I Nyoman Suastawan
Adrianus Bagus Radite Putra,SE
PENERIMAA
NIP
19840905 200604 1 007
19690410 200312 1 004
Pangkat/Gol
Pengatur - II/c
Penata - III/c
Jabatan
Pelaksana Subbagian TU pada Balai
Kepala Subbagian Tata Usaha
Penelitian dan Observasi Laut
pada Balai Penelitian dan
N
Observasi Laut
4.2.5
REVISI KE 5
Balai Penelitian dan Observasi Laut pada tahun 2015 menerima Hibah Luar Langsung untuk kegiatan oseanografi dimana pada kegiatan ini masih terdapat sisa anggaran yang belum masuk ke dalam DIPA untuk dapat disahkan karena telah adanya SP2D, sehingga pada tahun ini pagu HLL tersebut masuk ke dalam DIPA BPOL. Anggaran sisa hibah luar langsung yang di berikan kepada BPOL pada tahun 2015 sebesar Rp. 18.131.000,- yang terdiri dari belanja bahan penunjang penelitian. Revisi yang dilakukan ini mengakibatkan penambahan pagu pada DIPA BPOL yang semula sebesar Rp. 92.482.683.000,- menjadi Rp. 92.500.814.000,Revisi yang dilakukan masih berada dalam wewenang Kanwil DJPBN Denpasar, Bali sehingga tidak memerlukan persetujuan dari Eselon I. Tetapi, dalam prosesnya tetap diperlukan pernyataan dari pejabat eselon I yang menyatakan bahwa BPOL telah selesai melakukan proses penghematan dan selfblockir anggaran. Hal Ini berdampak pada lamanya proses revisi yang dilakukan dimana revisi ini baru dapat disahkan pada tanggal 01 November 2016.
25
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
4.2.6
REVISI KE 6
Revisi keenam ini merupakan revisi POK yang diajukan ke Kanwil DJPB Provinsi Bali, Denpasar. Revisi ini dilakukan karena adanya keterlambatan pada revisi ke lima tetapi kegiatan terus berjalan sehingga menyebabkan adanya kekurangan dana pada akun kegiatan , sehingga perlu adanya revisi agar tidak menyebakan pagu minus. Dalam prosesnya revisi ini sebenarnya dapat disahkan oleh kuasa pengguna anggaran tetapi untuk kepentingan administrasi dan singkronisasi data antara Satker dan SPAN maka revisi ini diajukan ke kanwil DJPB dengan revisi ralat halaman III DIPA yaitu Ralat Rencana Penarikan Anggaran (RPA) . Revisi ke enam ini tidak merubah pagu anggaran BPOL dan nomor DS tetap 0355-5066-5003-0260.
4.2.7
REVISI KE 7
Revisi ketujuh ini pun merupakan revisi POK yang disahkan oleh Kanwil DJPB Provinsi Bali berdasarkan kategorinya yaitu ralat halaman III DIPA yang harus diajukan ke kanwil DJPB dalam rangka percepatan penyerapan realisasi anggaran 2016. Pada bulan Desember 2016 penyerapan BPOL yang masih belum mencapai target tahunan mengakibatkan perlu adanya revisi POK . Revisi ini tidak mengakibatkan perubahan DS sehingga revisi ini terbit di RKAKL online dengan Digital Stamp nomor 0355-5066-5003-0260 pada tanggal 1 Desember 2016.
4.2.8
REVISI KE 8
Terkait dengan Surat dari KPPN Khusu pinjaman dan Hibah nomor S-926/WPB.12/KP.0621/2016 perihal penyediaan pagu anggaran atas Withdrawal Application (WA) TA 2015 untuk penerbitan SP3 realisasi Notice of Disbursement (NOD). Dikarenakan P3TKP sudah melebur dan kegiatan INDESO ini dikelola oleh BPOL Meleburnya P3TKP mengakibatkan BPOL dipercaya mengelola proyek INDESO yang sebelumnya dijalankan oleh P3TKP, hal ini mengakibatkan seluruh administrasi dan pengelolaannya dilakukan oleh BPOL. Dan karena adanya administrasi keuangan yang belum terselesaikan pada tahun 2015 sehingga BPOL dititipkan kembali pagu anggaran INDESO tahun 2015 agar dapat disahkan. Pagu Anggaran INDESO yang dititipkan dalam DIPA BPOL tahun 2016 sebesar Rp. 60.697.186.095,- . Revisi ini diajukan ke DJA melalui Eselon I seletah adanya reviu revisi oleh ITJEN KKP. Pada Revisi kedelapan ini terjadi penambahan pagu sehingga saat ini pagu BPOL menjadi Rp. 153.198.001.000,dengan nomor DS 2937-2411-1278-3546 yang disahkan pada tanggal 15 Desember 2016 .
4.2.9
REVISI KE 9
Revisi anggaranke Sembilan ini merupakan revisi dikarenakan adanya pagu minus dalam belanja gaji pokok pegawai sehingga diperlukan adanya revisi. Revisi atas pagu minus dalam belanja pegawai diharuskan untuk dapat diajukan dan disahkan oleh kanwil. Revisi ini diajukan dengan kategori revisi ralat rencana penarikan dana halaman III DIPA dikarenakan benaja pegawai minus. Revisi ke Sembilan ini disahkan pada tanggal 3 Januari 2017 dengan nomor digital stamp tetap 2937-24111278-3546.
26
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
4.3 Penggunaan Aplikasi E-Dalwas Terdapat bentuk aplikasi pengawasan dan pengendalian pada tahun ini dengan menggunakan aplikasi e-dalwas dari Inspektorat Jenderal KKP. Adapun aplikasi ini diperkenalkan pada pertengahan bulan Maret 2015 dengan memakai aplikasi yang sudah dipakai oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemen PU). Penjelasan lebih rinci akan dijelaskan dibawah sesuai dengan draft Permen KP tentang aplikasi e-dalwas.
1. Latar Belakang Penerapan PP 39/2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan merupakan upaya untuk menjawab dan memenuhi tantangan dan kebutuhan dalam rangka melaksanakan siklus manajemen pembangunan secara utuh. Tersedianya sistem e-dalwas yang handal akan memberikan kontribusi nyata guna berjalannya siklus umpan balik pada tahap perencanaan yang pada ahirnya akan meningkatkan kualitas perencanaan pembangunan. Adapun sistem pelaporan dan pengendalian sesuai DIPA/RKA-K/L dalam bentuk aplikasi edalwas dibuat untuk mendukung kinerja pembangunan Kementerian Kelautan dan Perikanan, khususnya terhadap program dan kegiatan yang dituangkan dalam dokumen perencanaan, pelaksanaan, realisasi fisik dan keuangan. Penyempurnaan mekanisme dan pelaporan ini, secara langsung mengharuskan terpenuhinya dokumen perencanaan yang berkualitas dan dapat dievaluasi. Aplikasi e-dalwas lingkup KKP merupakan upaya untuk mengefektifkan dan mengefisienkan pelaporan menuju pada peningkatan kualitas dengan melakukan penyederhanaan terhadap format, aplikasi dan mekanisme pelaporan dan perkembangan anggaran yang dilaksanakan oleh unit Eselon I lingkup KKP. Melalui aplikasi ini, perkembangan pelaksanaan program dan kegiatan yang tertuang dalam DIPA/RKA-K/L di Kantor Pusat, Dana dekonsentrasi (DEKON) dan Tugas Pembantuan (TP) di Satker Provinsi /Kabupaten/Kota serta kegiatan di UPT lingkup KKP dapat diakses secara pararel oleh Eselon I terkait, oleh Sekretariat Jenderal dari sisi pengendalian dan oleh Inspektorat Jenderal dari sisi pengawasan. Program pengendalian ini dikembangkan sebagai informasi atas perkembangan pelaksanaan program dan kegiatan Pusat dan Daerah, dan dapat mengukur atas kinerja yang dibutuhkan sebagai masukan dalam rangka penerapan Perencanaan dan Penganggaran Berbasis Kinerja ( Performance-Based-Planning and
Budgeting), serta lebih lanjut untuk mengetahui kontribusi kegiatan/program terhadap pencapaian target Prioritas Nasional.
2. Maksud dan Tujuan Peraturan Menteri ini dimaksudkan untuk mengatur mekanisme sistem pelaporan realisasi fisik dan keuangan secara online sebagai representasi kinerja pengelolaan keuangan dan barang milik negara di lingkungan Kementerian sesuai dengan standar akuntansi pemerintahan.
27
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
3. Ruang Lingkup Peraturan Menteri ini mengatur tentang kelembagaan, tata cara pelaksanaan, sanksi, pembiayaan dan penutup.
4. Pengertian -
Sistem Pengendalian dan Pengawasan secara elektronik (selanjutnya disebut e-Dalwas) adalah sistem pelaporan secara elektronik tentang perkembangan pelaksanaan program/kegiatan yang dilaksanakan oleh satuan kerja lingkup Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) secara lengkap, faktual, terkini serta dapat diakses langsung oleh Pimpinan Kementerian.
-
Sistem e-dalwas terdiri dari dua aplikasi yaitu aplikasi offline yang merupakan modul informasi satker yang berisi: a) informasi kelembagaan; b) perencanaan penyerapan, dan c) realisasi fisik dan keuangan, dan aplikasi online yang berisi modul upload data perkembangan realisasi fisik dan keuangan serta modul pemantauan seluruh satker.
-
Satuan kerja yang selanjutnya disebut satker adalah unit organisasi lini di lingkungan Kementerian Kelautan dan Perikanan yang melaksanakan satu atau beberapa kegiatan dari suatu program dan diberikan kewenangan sebagai kuasa pengguna anggaran (KPA), termasuk satuan kerja perangkat daerah (SKPD) yang menerima dana dekonsentrasi dan dana tugas pembantuan bidang kelautan dan perikanan.
-
Arsip data komputer yang selanjutnya disingkat ADK adalah arsip data berupa flash disk atau media penyimpanan digital lainnya yang berisikan data transaksi, data realisasi SPM, dan/atau data lainnya.
-
Daftar isian pelaksanaan anggaran yang selanjutnya disingkat DIPA adalah dokumen pelaksanaan anggaran yang disusun oleh pengguna anggaran/kuasa pengguna anggaran dan disahkan oleh Menteri Keuangan.
-
Rencana Kerja dan Anggaran Kementerian/Lembaga yang selanjutnya disingkat RKA-KL adalah dokumen perencanaan dan penganggaran yang berisi program dan kegiatan yang merupakan penjabaran dari Rencana Kerja Pemerintah dan Rencana Strategis Kementerian Kelautan dan Perikanan dalam satu tahun anggaran serta anggaran yang diperlukan untuk melaksanakannya.
-
Dokumen sumber yang selanjutnya disingkat DS adalah dokumen yang berhubungan dengan transaksi keuangan yang digunakan sebagai sumber atau bukti untuk menghasilkan data akuntansi.
-
Dana dekonsentrasi adalah dana yang berasal dari APBN Kementerian Kelautan dan Perikanan yang dilaksanakan oleh Gubernur sebagai wakil Pemerintah yang mencakup semua penerimaan dan pengeluaran dalam rangka pelaksanaan dekonsentrasi di bidang kelautan dan perikanan.
-
Dana tugas pembantuan adalah dana yang berasal dari APBN Kementerian Kelautan dan Perikanan yang dilaksanakan oleh daerah yang mencakup semua penerimaan dan
28
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
pengeluaran dalam rangka pelaksanaan tugas pembantuan di bidang kelautan dan perikanan. -
Barang Milik Negara yang selanjutnya disingkat BMN adalah semua barang yang dibeli atau diperoleh atas beban APBN atau berasal dari perolehan lainnya yang sah.
-
Unit Pimpinan e-dalwas yang selanjutnya disingkat UP adalah unit pemantau pada tingkat Kementerian Kelautan dan Perikanan.
-
Unit Pemantau Eselon I yang selanjutnya disingkat UP-E1 adalah unit pemantau pada tingkat eselon I yang ditetapkan oleh Sekretaris Jenderal/Inspektur Jenderal/Direktur Jenderal/Kepala Badan sesuai struktur eselon I pada Kementerian Kelautan dan Perikanan.
-
Unit Pemantau Pembantu Wilayah yang selanjutnya disingkat UPPW adalah unit akuntansi yang berada pada tingkat provinsi sebagai koordinator unit akuntansi di provinsi tersebut yang ditetapkan oleh Menteri.
-
Unit Satker yang selanjutnya disingkat US adalah unit yang bertugas melakukan input data yang berada pada tingkat satker.
-
Kementerian adalah Kementerian Kelautan dan Perikanan.
-
Menteri adalah Menteri Kelautan dan Perikanan.
-
Eselon I adalah Sekretariat Jenderal, Direktorat Jenderal, Inspektorat Jenderal, dan Badan di lingkungan Kementerian kelautan dan Perikanan.
5. Pelaksanaan dan Hasil Output Proses penerapan aplikasi e-dalwas ini dimulai dari bulan Maret dengan Bimbingan Teknis awal menggunakan aplikasi e-monitoring versi 1.01 yang telah diaplikasikan oleh Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat di Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Bali. Pada aplikasi ini, menu yang harus diupdate dan diisi mulai dari data perencanaan, RKAKL, realisasi keuangan yang terintegrasi dengan aplikasi SPM dan data pengadaan yang lengkap dengan capaian fisik serta foto-foto penunjangnya. Data backup yang
sudah
diupdate,
diharuskan
untuk
diupload
pada
halaman
website
http://edalwas.kkp.go.id/. Update data ini dilakukan setiap bulan terkait adanya realisasi keuangan setiap bulan yang berubah. Saran dan masukan dari penerapan aplikasi ini di lingkup KKP mengakibatkan adanya perbaikan dalam pengembangannya. Sehingga pada bulan Juli 2016, aplikasi ini diupdate dan disosialisasikan ke seluruh Satker lingkup KKP dengan versi 16.02. data hasil update langsung diupload ke halaman website http://edalwas.kkp.go.id/v1/. Aplikasi terbaru ini lebih mudah diterapkan dikarenakan sistem otomatisasinya dalam integrasi dengan aplikasi SPM dan RKAKL. Sehingga aplikasi ini mudah untuk diterapkan. Adapun pada tahun 2016 ini, data yang harus diupdate diantaranya POK, Realsiasi Fisik, Prencanaaan Fisik dan Data SPM. Hal tersebut dilakukan karena pengembangan pada aplikasi ini masih terus dilakukan. Tampilan pada halaman depan website edalwas yang sudah terupdate per tanggal 30 Desember 2016 bisa dilihat pada gambar dibawah ini.
29
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 3. Tampilan data home di e-dalwas online per 26 Januari 2017
Gambar 4. Tampilan data laporan satker di e-dalwas online per 26 Januari 2017
Penyusunan Renstra Dan BSC
4.4
Pergantian Menteri Kelautan dan Perikanan untuk Tahun Jabatan 2014-2019 sesuai hasil dari Kabinet Kerja dari Bapak Sharif Cicip Sutarjo menjadi Ibu Susi Pudjiastuti, mempengaruhi kebijakan yang diambil untuk mengembangkan sektor kelautan dan perikanan Indonesia. Hal ini dituangkan dalam rencana strategis kementerian. Renstra Kementerian Kelautan dan Perikanan dituangkan dalam Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Nomor 25/PERMEN-KP/2015 tentang Rencana Strategis Kementerian Kelautan dan Perikanan Tahun 2015-2019 yang disahkan tanggal 28 Agustus 2015. Penyusunan Renstra KKP yang cukup memakan waktu lama, mengakibatkan penyusunan Renstra BPOL juga harus mundur dari jadwal awalnya yaitu bulan April 2015. Renstra BPOL Tahun Anggaran 2015-2019 ditampilkan sebagai berikut : Tabel 16. Road Map Kegiatan 2015-2019 Target Sasaran
Alokasi Penggangaran (Rp Milyar)
Indikator
Tersedianya
Jumlah
rekomendasi
rekomendasi
dan masukan
penelitian
kebijakan KP
kewilayahan
berdasarkan
dan klimat
data dan
kelautan dan
informasi
perikanan
Total (Rp Milyar) 2015
2016
2017
2018
2019
2015
2016
2017
2018
2019
-
4
6
8
10
0
1.2
1.8
2.76
3.38
9.14
30
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Target Sasaran
Alokasi Penggangaran (Rp Milyar)
Indikator
ilmiah
Jumlah
penelitian
kawasan
kewilayahan
kelautan dan
dan klimat
perikanan
kelautan dan
yang
perikanan
terpetakan
Total (Rp Milyar) 2015
2016
2017
2018
2019
2015
2016
2017
2018
2019
3
4
6
11
11
1.44
1.6
2.4
5.06
4.8
15.3
2
2
2
3
5
3.11
3.59
3.59
4.77
4.75
19.81
15
15
15
15
15
0.05
0.04
0.04
0.04
0.04
0.21
1
1
1
1
1
13.2
0.75
25
31.05
31.61
101.61
1
1
1
1
1
3.94
3.61
3.97
5.03
5.23
21.78
sumberdaya lahannya Jumlah data dan informasi penelitian kewilayahan dan klimat kelautan dan perikanan Jumlah karya tulis ilmiah bidang penelitian kewilayahan dan klimat kelautan dan perikanan Jumlah saranan dan prasarana serta kelembagaan Litbang Terwujudnya
Kewilayahan
Peningkatan
dan Klimat
Kapasitas dan
Kelautan dan
Kapabilitas
perikanan
Sumberdaya
yang
Litbang dan
ditingkatkan
Layanan
Kapsitasnya
IPTEK
Jumlah
Kewilayahan
dukungan
dan Klimat
manajerial
Kelautan dan
dan
Perikanan
pelaksanaan tugas teknis Litbang Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan
Adapun BSC Tahun Anggaran 2015 di BPOL mulai dari level 3 sampai ke level 4 bisa dilihat sebagai berikut :
31
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 5. Peta Strategis BPOlL
Dimana IKU untuk level 3 BPOL yang diturunkan pada level 4 adalah sebagai berikut: Tabel 17. Renstra IKU BPOL SS DAN IKU
2015
2016
2017
2018
2019
CASCADING
11
Kelti
CUSTOMER PERSPECTIVE
SS 1. Terwujudnya pengelolaan SDKP yang partisipatif, bertanggungjawab, dan berkelanjutan Jumlah WPP yang terpetakan potensi SDKP 1
untuk pengembangan ekonomi maritim dan
1
3
5
7
kelautan yang berkelanjutan SS 2. Meningkatnya hasil penyelenggaraan litbang dan Litbang KP yang mendukung produktivitas usaha dan pendapatan negara dari sektor KP 2 3
Jumlah instansi yang menggunakan hasil litbang dan inovasi BPOL Jumlah Pengguna jasa layanan Laboratorium Kualitas Perairan BPOL
3
3
3
3
3
PT
1
1
1
1
1
PT
INTERNAL PROCESS PERSPECTIVE SS 3. Tersedianya Rekomendasi dan Masukan Kebijakan Pembangunan KP yang efektif 4 5
Jumlah Data dan/atau Informasiilmiah KP (buah/Paket) Jumlah Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan
8
2
2
3
5
Kelti
15
15
15
20
20
Kelti
70
TO
SS 4. Terwujudnya peningkatan kapasitas dan kapabilitas sumberdaya Litbang dan Layanan IPTEK KP 6
Proporsi pegawai fungsional lingkup BPOL dibandingkan total pegawai lingkup BPOL (%)
58
60
65
68
32
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
SS DAN IKU
2015
2016
2017
2018
2019
CASCADING
1
1
2
2
2
TU
3
2
3
5
5
PT
80%
100%
80%
87%
92%
TO
Jumlah sarana dan prasarana, serta 7
kelembagaan litbang KP yang ditingkatkan kapasitasnya (buah)
8
Jumlah jejaring dan kerjasama Teknologi Kelautan dan Perikanan yang terbentuk (buah)
SS 5. Terselenggaranya Pengendalian Litbang KP Proporsi kegiatan penelitian terapan dan 9
pengembangan eksperimental dibandingkan total kegiatan riset litbang KP (minimal)
LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE
SS 6. Terwujudnya ASN yang Kompeten, professional dan berkepribadian 10 11
Indeks Kompetensi dan Integrasi di BPOL (%) Jumlah ASN BPOL yang dikembangkan kompetensinya
77
77
77
77
77
TU
25
25
25
25
25
TU
> 80%
> 80%
> 85%
PT
SS 7. Tersedianya manajemen pengetahuan yang handal dan mudah diakses 12
Presentase Penerapan Sistem Manajemen Pengetahuan yang terstandar (%)
> 75%
> 50%
SS 8. Terwujudnya Birokrasi yang efektif, efisien dan berorientasi pada layanan prima 13
Nilai Kinerja Reformasi Birokrasi BPOL
14
Nilai Sakip BPOL
B
BB
A
A
A
TU
BB
BB
A
A
A
TU
SS 9. Terkelolanya anggaran pembangunan secara efisien dan akuntabel 15
Nilai Kinerja anggaran (%)
16
Presentase Kepatuhan Terhadap SAP BPOL (%)
80%
85%
85%
90%
90%
TU
100
100
100
100
100
TU
Tabel 18. Capaian IKU BPOL 2016 SASARAN STRATEGIS
INDIKATOR KINERJA UTAMA
REALISASI
TINGKAT CAPAIAN (%)
1
1
100
3
9
333,33
5
16
280
8
8
100
15
9
60
60
77,78
129,33
1
1
100
TARGET
CUSTOMER PERSPECTIVE 1
Terwujudnya pengelolaan SDKP yang partisipatif, bertanggung jawab, dan berkelanjutan
2
Meningkatnya hasil penyelenggaraan litbang dan layanan IPTEK yang mendukung produktivitas usaha dan pendapatan negara dari sektor KP
1
2 3
Jumlah WPP yang terpetakan potensi sumberdaya KP untuk pengembangan ekonomi maritim dan kelautan yang berkelanjutan (WPP) Jumlah instansi yang menggunakan hasil litbang dan inovasi BPOL (instansi) Jumlah penguna jasa layanan Laboratorium Kualitas Perairan BPOL (instansi)
INTERNAL PROCESS PERSPECTIVE 3
4
Tersedianya rekomendasi dan masukan kebijakan KP yang efektif Terwujudnya peningkatan kapasitas dan kapabilitas sumberdaya Litbang dan Layanan IPTEK KP
4 5 6 7
Jumlah data dan informasi ilmiah KP (buah/paket) Jumlah Karya Tulis Ilmiah yang diterbitkan (KTI) Proporsi pegawai fungsional lingkup BPOL dibandingkan total pegawai lingkup BPOL (%) Jumlah sarana dan prasarana, serta kelembagaan litbang KP yang
33
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
SASARAN STRATEGIS
INDIKATOR KINERJA UTAMA
8 5
Terselenggaranya Pengendalian litbang KP
9
REALISASI
TINGKAT CAPAIAN (%)
2
2
100
100%
100%
100
77
86,18
111,92
25
41
164
50
68
136
84
79,89
95,11
83 90
74,44 118
89,69 138,82
100
100
100
TARGET
ditingkatkan kapasitasnya (buah) Jumlah jejaring dan kerjasama litbang yang terbentuk (buah) Proporsi kegiatan riset aplikatif dibandingkan total kegiatan riset litbang KP (minimal)
LEARN AND GROWTH PERSPECTIVE 6
7 8 9
Terwujudnya ASN BPOL yang berkompeten, profesional dan berkepribadian Tersedianya manajemen pengetahuan BPOL yang handal dan mudah diakses Terwujudnya birokrasi BPOL yang efektif, efisien dan berorientasi pada layanan prima Terkelolanya anggaran pembangunan lingkup BPOL secara efisien dan akuntabel
10 11 12 13 14 15 16
Indeks kompetensi dan integrasi di BPOL (%) Jumlah ASN BPOL yang ditingkatkan kompetensinya Presentase penerapan sistem manajemen pengetahuan yang terstandar (%) Nilai kinerja Reformasi Birokrasi BPOL Nilai SAKIP BPOL Nilai kinerja anggaran BPOL (%) Presentase kepatuhan terhadap SAP BPOL (%)
4.5 Tata Usaha Kegiatan lingkup Tata Usaha dikelompokkan menjadi 2 yaitu Kepegawaian dan Kelembagaan serta perencanaan sistem keuangan/implementasi dan pengelolaan sistem akuntansi instansi. Mengelola pagu anggaran sebesar Rp. 714.228.000,- dengan realisasi sebesar Rp. 700.284.704,- (98,05%). Realisasi keuangan dan fisik selengkapnya dapat di lihat pada Tabel
19.
Tabel 19. Realisasi keuangan dan fisik output tata usaha akun 2373 No 1.
Kegiatan
PAGU Rp (1.000)
Realisasi Keuangan Rp (1.000)
%
Fisik %
Penatausahaan keuangan, BMN, dan Rumah tangga Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
a.
Perencanaan/
68.900
68.887
99,98
100
131.727
130.964
99,42
100
56.190
56.045
99,74
100
37.578
36.427
96,94
100
101.980
101.752
99,78
100
72.000
72.000
100
100
36.310
36.283
99,93
100
Implementasi/ Pengelolaan Sistem Akuntansi Instansi b.
Pelaksanaan dan Pengelolaan Anggaran
c 2. a.
Implementasi Sistem BMN
Pengembangan SDM dan Penataan Organisasi Peningkatan Kompetensi Personil laboratorium dari dana PNBP
b.
Penataan Kepegawaian
c.
Pembinaan SDM yang Kompeten dan Berkualitas
d.
Reformasi Birokrasi Instansi
34
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 20. Realisasi keuangan dan fisik output tata usaha akun 5746 No 1.
Kegiatan
PAGU Rp (1.000)
Realisasi Keuangan Rp (1.000)
%
Fisik %
Penatausahaan keuangan, BMN , Rumah Tangga kepegawaian dan tata laksana Litbang kewilayahan dan Klimat KP
a.
Perencanaan/Implementasi
16.000
15.126
91,12
100
119.663
118.976
99,43
100
/Pengelolaan Sistem Akuntansi Instansi b.
Pelaksanaan dan Pengelolaan Anggaran
c.
Implementasi Sistem BMN
18.800
18.533
98,58
100
d.
Sistem Pengendalian Intern
10.700
5.659
52,89
52,89
Pemerintah (SPIP), MR dan WBK 2.
Pengembangan SDM dan Penataan Organisasi
a.
Penataan Kepegawaian
22.000
21.790
99,05
100
b.
Reformasi Birokrasi Instansi
21.780
17.837
81,90
100
Capaian pelaksanaan kegiatan selama tahun 2016 meliputi:
4.5.1 Pembinaan Administrasi Pengelolaan Kepegawaian dan Peningkatan Kemampuan SDM Dalam rangka mendukung pelaksanaan penelitian dan observasi laut perlu adanya pengelolaan pegawai dengan pelayanan yang cepat akurat dan optimal. Manfaat dari kegiatan ini antara lain melayani kebutuhan data kepegawaian dan data kepegawaian secara lengkap dan akurat. Keadaan Pegawai Balai Penelitian dan Observasi Laut saat ini berjumlah 36 orang dengan tingkat pendidikan dan disiplin ilmu yang beragam terdiri dari Pejabat Struktural, Pejabat Fungsional, Pejabat Umum dan Pelaksana. Tabel 21. Komponen berdasarkan Pendidikan NO
PENDIDIKAN TERAKHIR
JUMLAH
1
Doktoral
S3
7
2
Master
S2
11
3
Sarjana
S1
15
4
Diploma III
D3
1
5
Sekolah Menengah Atas
SMA
2
JUMLAH
36 orang
35
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
IV b
IV a
III d
III c
III b
III a
II d
II c
II b
II a
3% 0% 3% 3% 5% 3%
17% 22% 19% 25%
Gambar 6. Grafik Komposisi Pegawai Negeri berdasarkan Golongan Ruang Tabel 22. Komposisi Berdasarkan Jabatan Struktural dan Fungsional NO
NAMA JABATAN
1
Struktural
2
Fungsional Tertentu
3
JUMLAH
Eselon III
1
Eselon IV
3
Peneliti
20
Pranata Komputer
1
Pranata Humas
1
Teknisi Litkayasa
1
Pejabat Pengadaan Barang/Jasa
1
Calon Peneliti
2
Calon Teknisi Litkayasa
1
Fungsional Umum
5 JUMLAH
36
Perkembangan SDM sampai dengan semester II sebagai berikut: 1. Pendidikan dan Pelatihan Diklat Peneliti Lanjutan 1. Dr. Bambang Sukresno, S.Si, M.Si 2. Dr. Frida Sidik, M.Sc, Ph.D 3. Wingking Era Rintaka Siwi, M.Si 4. Komang Iwan Suniada, S.Pi,M.Si Diklat Peneliti Pertama 1. Rizki Hanintyo, S.Si 2. Novia Arinda Pradisty, S.Si 2. Bimbingan Teknis a. Diklat Peningkatan SDM Laboratorium Yogyakarta 5 Orang. b. Diklat Penyusunan SOP (4 Orang). c.
Diklat Penyusunan Monev PPD Yogyakarta (5 Orang).
36
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
d. Diklat Pelatihan Teknologi Informasi Software VIMware (2 Orang). 3. Kenaikan pangkat a. Pengusulan perpanjangan SK tugas Belajar (5 orang) b. Pengusulan Pembebasan dari Jabatan Fungsional (4 orang) c.
Pengusulan Penilaian Angka Kridit (8 orang)
d. Pengusulan SK Kenaikan Jabatan Fungsional (2 orang) e. Pengusulan Pencantuman Gelar (1 orang). Pegawai BPOL pada tahun 2016 yang melakukan tugas belajar sebanyak 10 pegawai pada jenjang S2 dan S3 baik di dalam negeri maupun di luar negeri. Petugas belajar yang melanjutkan studi S2 sebanyak 5 orang terdiri dari 4 petugas belajar di dalam negeri dan 1 petugas belajar di luar negeri. Sedangkan untuk petugas belajar yang melanjutkan S3 sebanyak 5 orang yang terdiri dari 3 orang petugas belajar di luar negeri dan 2 orang petugas belajar di dalam negeri. Pada triwulan III, 1 orang petugas belajar S2 telah menyelesaikan studinya dan telah aktif bekerja kembali. Pada triwulan IV, 2 orang petugas belajar S3 sudah dinyatakan lulus pada bulan November dan Desember. Pegawai yang lulus pada bulan November sudah aktif kembali bekerja di bulan Desember. Sedangkan, pegawai yang lulus di bulan Desember baru
akan aktif kembali bekerja di bulan Januari 2017.
Sumber beasiswa yang diterima oleh para petugas belajar terdiri dari beasiswa luar negeri antara lain Beasiswa dari Amerika, Perancis, Tiongkok, dan beasiswa dalam negeri beasiswa KKP dan Kementerian Keuangan. Tabel 23. Peserta tugas belajar 2016 No
Nama Pegawai
1.
Faisal Hamzah, S.Pi
Status
Jenjang
Tahun
Pendidikan
Mulai
Sampai
S2 – China
-
Sept 2014
Agst 2016
Sept 2013
Agst 2016
2.
Dinarika Jatisworo, S.SI
S2 - UGM
-
3.
Samsul Huda, SE
S2 - UB
-
Feb 2014
Jan 2017
4.
Asmi Marintan Napitu, S.Si, MT
S3 - Amerika
-
Agst 2010
Jul 2015
5.
Rochma Widia Lestari, S.I.Kom
S2 - UI
Telah Aktif
-
-
6.
Deny Wijaya Kusuma, M.Si
S3 – UGM
-
-
7.
Teja Arief Wibawa, M.Si
S3 - Prancis
-
Okt 2013
Sepr 2016
8.
E. Elvan Ampou, M.Si
S3 - Prancis
-
Okt 2013
Sept 2016
Iis Triyulianti, M.Si
S3 - UNDIP
-
April 2014
April 2017
Camellia Kusuma Tito
S2 - UNDIP
-
Sept 2015
Agst 2017
9. 10.
Dalam
upaya
meningkatkan
kemampuan
dan
Bekerja Telah Aktif
kapasitas
Bekerja
SDM
telah
dilakukan
berbagai
Bimtek/pelatihan selengkapnya pada Tabel 24. Kegiatan pelatihan dari sumber dana PNBP dilaksanakan dan di ikuti oleh 5 SDM Laboratorium Kualitas Perairan dengan maksimal.
37
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 24. Kegiatan pelatihan tahun 2016
NO
Jenis Pelatihan/Diklat
1 2 3 4 5 6 7 8 9
Tugas/Izin Belajar Marine GIS for Operational Oceanography Diklat Penyusunan SOP Diklat ASN Pelatihan MONEV - PPD Diklat Peneliti Lanjutan Diklat Peneliti Pertama Pelatihan Virtual Server VMWare Kalibrasi Spektrofotometer UV-Vis Operasional, Maintenanance dan Kalibrasi Mikroskop Pelatihan Penjaminan Mutu Analisis ISO/IEC 17025-2005 Training Motivasi Pembangunan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM KKP INDESO Biogeochemical Ocean Model
10 11 12 13
4.5.2
Jumlah Peserta (orang) 11 1 3 1 3 4 3 2 2
Waktu Pelaksanaan Januari 2016 Januari 2016 April 2016 April 2016 Mei 2016 Mei dan Oktober 2016 Mei 2016 Oktober 2016 November 2016 November 2016
1
November 2016
2
November 2016
31
April – Oktober 2016
1
Perencanaan Sistem Keuangan /Implementasi/ Pengelolaan Sistem Akuntansi Instansi
Penyusunan laporan keuangan BPOL mengacu pada PERMENKEU No. 171/PMK.05/2007 tentang Sistem Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah Pusat serta Peraturan Direktur Jenderal Perbendaharaan nomor 59/PMK.06/2005 tentang Pedoman Penyusunan Laporan Keuangan Kementerian Negara/Lembaga. Informasi yang disajikan di dalamnya yaitu: 1. Laporan SAKPA dan BMN Semester 1 dan Semester 2 Tahun 2016 yang telah di review oleh Irjen KKP dan Tim Keuangan dan Umum Balibang KP. 2. Berita rekonsiliasi Bulanan dari KPPN maupun KPKNL. 3. CALK Semester 1 dan Semester 2 tahun 2016 Sasaran Pengelolaan BMN adalah seluruh barang yang berasal dari pembelian dengan dana yang bersumber dari APBN (rutin maupun proyek), maupun hibah (transfer masuk). Sampai dengan semester I telah terlaksana beberapa kegiatan yaitu: 1. Penyusunan laporan BMN yang terdiri dari: Laporan Neraca; Laporan Intrakomtabel; Laporan Ekstrakomtabel; Laporan Aset Tidak Berwujud; Laporan Kondisi Barang; Laporan Kontruksi Dalam Pengerjaan (KDP); Laporan Persediaan (Barang Habis Pakai). 2. Proses penghapusan dab Penetapan asset a. Permohonan pelaksanaan lelang dengan nilai limit harga jual KIA Pregio Rp. 56.550.000 jadwal pengumuman 16 Desember 2016 dan pelaksanaan lelang tanggal 23 Desember 2016 b. Telah
terbit
Keputusan
Menteri
Keuangan
Republik
Indonesia
Nomor
48/KM.6/WKN.14/KNL.02/2016 tentang Penetapan Status Penggunaan Aset Jaringan c.
Telah
terbit
Keputusan
Menteri
Keuangan
Republik
Indonesia
Nomor
47/KM.6/WKN.14/KNL.02/2016 tentang Penetapan Status Penggunaan Aset Irigasi d. Telah
terbit
Keputusan
Menteri
Keuangan
Republik
Indonesia
Nomor
49/KM.6/WKN.14/KNL.02/2016 tentang Penetapan Status Penggunaan Aset Kendaraan
38
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
e. Telah terbit Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 138/KM.6/KN.5/ 2016 tentang Penetapan Status Penggunaan GEDUNG DAN BANGUNAN f.
Telah terbit Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 39/KM.6/WKN.14/2016 tentang Penetapan Status Penggunaan ASET TANAH. Dalam rangka mengoptimalkan seluruh fasilitas/aset, investasi negara dalam bentuk sarana,
prasarana maupun SDM yang dapat dimanfaatkan secara maksimal guna dapat menggali dana mengusulkan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) telah ditetapkan target pendapatan sebagaimana pada Tabel 25.
Tabel 25. Estimasi dan realisasi PNBP No
PAGU
Kegiatan
2373.12
Realisasi Keuangan
Rp (1.000)
Peningkatan Kompetensi Personil Laboratorium dari dana PNBP TOTAL
Rp (1.000)
%
37.578
36.427
93,29
37.578
36.427
93,29
Hasil dari PNBP ini telah digunakan untuk kegiatan peningkatan kapasitas personil laboratorium sebesar Rp. 36.427.328. Kegiatan peningkatakan personil ini berupa pelatihan Teknik Dasar Analisis Kimia Berbasis Kompetensi dengan peserta sebanyak 5 orang.
4.6 Pelayanan Teknis Kegiatan Pelayanan Teknis mengelola pagu anggaran sebesar Rp. 415.695.000,- dengan realisasi sebesar Rp. 401.045.310 (96,48%). Realisasi keuangan dan fisik selengkapnya dapat di lihat pada Tabel 26. Tabel 26. Realisasi keuangan dan fisik output pelayanan teknis No 1.
Kegiatan Diseminasi Hasil Penelitian Kelautan Perikanan
PAGU Rp (1.000)
Realisasi Keuangan Rp (1.000)
%
Fisik %
154.745
153.931
98,17
100
2.
Pengembangan Kerjasama Program
138.250
129.572
93,72
100
3.
Sistem Database Informasi Kelautan
28.700
26.848
93,55
100
4.
Layanan Operasional Teknologi Informasi
94.000
90.692
96,48
100
Capaian pelaksanaan kegiatan selama tahun 2016 meliputi:
4.6.1 Diseminasi Hasil Penelitian Kelautan Perikanan Melaksanakan dalam bidang penyebaran informasi hasil penelitian dan observasi laut dan tugas pelayanan yang prima terhadap pengguna hasil penelitian dalam bentuk partisipasi dalam kegiatan promosi hasil penelitian, operasionalisasi website, sosialisasi hasil penelitian dan pembuatan publikasi dan media promosi. Manfaat kegiatan ini adalah tersebarluaskan dan terdiseminasikan hasil
39
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
penelitian dan observasi laut yang dilaksanakan BPOL serta terdokumentasikannya data dan informasi litbang BPOL sehingga pemanfaatan hasil Litbang dapat didistribusikan secara cepat, mudah dan aplikatif kepada masyarakat luas. Hasil yang telah dicapai yaitu: 1. Penyusunan dan penyebarluasan bahan promosi dan publikasi BPOL. 2. Sosialisasi PPDPI di Kabupaten Wakatobi pada 24 – 25 Oktober 2016 dengan melibatkan kelompok nelayan, LSM dan Dinas KP setempat. Sosialisasi PPDPI di Kabupaten Wakatobi diikuti oleh sekitar empat puluh lima peserta yang terdiri dari kelompok nelayan, Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Wakatobi, LSM, serta stakeholder bidang kelautan dan perikanan lainnya. 3. Sosialisasi PPDPI di Natuna pada 25-26 Oktober 2016, dengan melibatkan masyarakat nelayan, petugas penyuluh, dan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Natuna. 4. Sosialisasi PPDPI di Natuna pada 25-26 Oktober 2016, dengan melibatkan masyarakat nelayan, petugas penyuluh, dan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Natuna.; 5. Sosialisasi Implementasi Aplikasi Nelayan Pintar (NELPIN) di Kupang pada 22 November 2016. NELPIN merupakan sistem aplikasi yang dapat membantu nelayan dalam menentukan daerah penangkapan ikan, yang dilengkapi dengan informasi cuaca perairan, kesuburan perairan, informasi pelabuhan, grafik harga ikan dan grafik sebaran ikan 6. Sosialisasi Implementasi Aplikasi Nelayan Pintar (NELPIN) di Kupang pada 22 November 2016. NELPIN merupakan sistem aplikasi yang dapat membantu nelayan dalam menentukan daerah penangkapan ikan, yang dilengkapi dengan informasi cuaca perairan, kesuburan perairan, informasi pelabuhan, grafik harga ikan dan grafik sebaran ikan; 7. Keterlibatan peneliti sebagai presenter dalam kegiatan workshop dan seminar. Diseminasi juga dilakukan dengan keterlibatan peneliti yang diundang sebagai narasumber dalam kegiatan workshop maupun seminar 8. Update Berita laporan Kegiatan diseminasi di website BPOL www.bpol.litbang.kkp.go.id . 9. Diseminasi dilakukan dengan melayani kunjungan dan kegiatan kemahasiswaan. Sepanjang 2016, terdapat 26 kunjungan resmi dari berbagai instansi baik dari sekolah, perguruan tinggi hingga pemerintah daerah. Konten pelayanan kunjungan disesuaikan dengan tujuan kunjungan. Kunjungan biasanya diawali dengan diskusi dan diakhiri dengan mengunjungi fasilitas di BPOL, seperti laboratorium dan ruang display di Gedung Observasi Laut Nasional Tabel 27. List Kunjungan Kegiatan Diseminasi BPOL NO
INSTANSI/ASAL PERGURUAN
HARI/TANGGAL KUNJUNGAN
1
Program Studi Ilmu Kelautan Fakultas Pertanian,Universitas Bengkulu
Kamis, 21 Januari 2016
2
Yayasan Wisnu dan Murdoch University
Rabu, 10 Februari 2016
3
Teknik Geodesi Fakultas Teknik, Universitas Diponegoro
Selasa, 16 Februari 2016
4
Komisi II DPRD Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan
Kamis, 25 Februari 2016
5
Yayasan Roudlatul Jannah Madrasah Ibtidaiyah MI Fajar Nusantara,Tegal
Senin, 21 Maret 2016
Badeng 6
SMP Negeri 3 Mendoyo
Senin, 28 Maret 2016
40
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
NO 7
INSTANSI/ASAL PERGURUAN Inisiasi Kerjasama UGM dengan BPOL, Serta pengenalan teknologi UAV
HARI/TANGGAL KUNJUNGAN Kamis, 31 Maret 2016
dari Kodam IX Udayana 8
SD Negeri 2 Pendem
Kamis, 31 Maret 2016
9
DPRD Kabupaten Kepulauan Selayar
Rabu, 24 April 2016
10
Tim Kerja PGSP-BIG Kunjungi BPOL
Rabu,18 Mei 2016
11
Program studi Oseanografi Jurusan Ilmu Kelautan Fakultas Perikanan dan
Kamis, 26 Mei 2016
Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro 12
Program Studi Budidaya Perairan Jurusan Perikanan Fakultas Perikanan
Senin, 1 Agustus 2016
dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro 13
Program Studi Pemanfaatan Sumberdaya Perikanan Jurusan Perikanan
Senin, 29 Agustus 2016
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro 14
Puslitbangkan
Senin, 19 September 2016
15
SDN 4 Pendem Kecamatan Jembrana
Rabu, 28 September 2016
16
Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan Jurusan Ilmu Perikanan
Kamis, 29 September 2016
Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan, Universitas Diponegoro 17
Sekretaris Balitbang KP
Jumat, 30 September 2016
18
Direktorat Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan
Rabu, 5 Oktober 2016
19
TIM STREPS
Jumat, 28Oktober 2016
20
Divisi Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografis Kelautan
Selasa, 8 November 2016
Departemen Ilmu dan Teknologi Kelutan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelutan, Institut Pertanian Bogor 21
Dosen dan Staff Jurusan Geografi, Universitas Negeri Malang
Senin, 14 November 2016
22
Pemprov Jawa Timur
Senin , 21 Nopember 2016
23
Pemprov Kalimantan Barat
Jumat, 25 November 2016
24
Stasiun Klimatologi Kelas II Negara
Senin, 28 November 2016
25
Dosen dan Staff FPIK Universitas Riau
Rabu, 14 Desember 2016
26
Kunjungan Mahasiswa Fakultas Pertanian Universitas Islam Madura
Kamis, 15 Desember 2016
Gambar 7. Media Promosi (leaflet BPOL)
41
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 8 Sosialisasi PPDPI Wakatobi
Gambar 9. Sosialisasi Implementasi Aplikasi NELPIN di Kupang
Gambar 10. Seminar Pengelolaan sumberdaya Ikan Pelagis di Indonesia
4.6.2 Pengembangan Kerjasama Program Pengembangan kerjasama dengan institusi lain merupakan upaya peningkatan efektifitas pelaksanaan penelitian dan pemanfaatan hasil penelitian. Keberadaan BPOL akan lebih dikenal dan hasil-hasil teknologi observasinya dapat dipergunakan semaksimal mungkin untuk kepentingan masyarakat. Tujuan kegiatan ini melakukan koordinasi dalam rangka program kerjasama nasional. Adapun hasil kegiatan pengembangan kerjasama program meliputi; 1. Telah dilaksanakan kegiatan inisiasi kerjasama dengan Departement Sains Informasi Geografi (SAIG). Potensi kerjasama yang disepakati adalah bidang kemahasiswaan, penelitian bersama dan peningkayan kapasitas SDM. 2. Telah dilakukan Inisiasi kerjasama dengan Fakultas Ilmu Sosial Univesitas Negeri Malang, ruanglingkup kerjasama inventarisir data sumberdaya laut dan pesisir, analisa sebaran kaal spasial sumberdaya laut dan pesisir, analisa kondisi sosial ekonomi; pertukaran data dan informasi penelitian; pertukaran tenaga ahli dan tenaga pendukung; pemanfaatan sarana dan prasarana; dan publikasi bersama hasil penelitian. Kerja sama ini rencananya akan diimplementasikan pada tahun 2017. 3. Telah dilakukannya insiasi kerjasama dengan jurusan pemanfaatan sumberdaya perikanan dan kelautan – FPIK Universitas Brawijaya. Inisiasi ditindaklanjuti dengan perundingan dan
42
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
perumusan draft naskah kerja sama dengan judul Penelitian dan Observasi Pola Adaptasi Ekosistem Laut Terhadap Variasi Iklim. 4. Telah dilakukan inisiasi kerjasama dengan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Universitas Riau, Dalam diskusi yang dilakukan, potensi kerja sama yang dapat terjalin adalah penelitian bersama dan kegiatan kemahasiswaan. Sebelumnya telah banyak kegiatan bersama yang telah dilakukan BPOL dengan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan antara lain monitoring ekosistem mangrove di Dumai, Riau yang melibatkan personil dari pihak Universitas Riau. 5. Telah dilakukan Inisiasi kerjasama dengan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Institut Pertanian Bogor. Dari hasil diskusi tersebut, ditindaklanjuti dengan penyusunan draft dokumen kerja sama. Draft dokumen kerja sama yang disusun berjudul “Penelitian dan Pengelolaan Sumber Daya Laut dan Pesisir” antara BPOL dengan Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Institut Pertanian Bogor. Lingkup kerja sama meliputi:
inventarisasi data
sumberdaya laut dan pesisir baik secara fisika, kimia dan biologi; analisis sebaran spasial dan temporal kondisi sumberdaya laut dan pesisir; analisis model pengelolaan sumberdaya laut dan pesisir berkelanjutan; pertukaran data dan informasi penelitian; pertukaran tenaga ahli dan tenaga pendukung; pemanfaatan sarana dan prasarana; serta publikasi bersama hasil penelitian. 6. Telah dilakukan Insisasi kerjasama dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Wakatobi, pembahsan yang dilakukan adalah penjajakan potensi kerja sama dilakukan BPOL dengan Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Wakatobi dengan melakukan Forum Group Discussion (FGD) terkait pemanfaatan Peta Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan. 7. Telah dilakukan inisiasi kerjasama dengan Pelabuhan Perikanan Pantai Propinsi Kalimantan Bara dengan melakukan kunjungan kerja sama pada 25 November 2016. Dari hasil kunjungan ini, didapatkan potensi kerja sama yang dapat dilakukan antara BPOL dengan Pelabuhan Perikanan Pantai Propinsi Kalimantan Barat yaitu terkait pelatihan pembuatan Peta Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan (PPDPI), akses serta pemanfatannya. Penandatangan Kerjasama Litbang A. Kerja Sama BPOL dengan Fakultas Geografi Universitas Gadjah Mada. Perjanjian Kerja Sama berjudul “Penelitian dan Pengembangan Observasi Ekosistem Pesisir Untuk Coastal Zone Management” dengan lingkup kerja sama meliputi: inventarisir data terumbu karang, mangrove, dan lamun; analisa sebaran spasial terumbu karang, mangrove, dan lamun; pertukaran data dan informasi penelitian; pertukaran tenaga ahli dan tenaga pendukung; pemanfaatan sarana dan prasarana; dan publikasi bersama hasil penelitian Pelaksanaan kerja sama berlangsung dalam jangka waktu 3 (tahun) terhitung sejak Desember 2016 hingga Desember 2019 dengan tujuan memperoleh data sumber daya laut dan pesisir dalam rangka coastal zone management. Sedangkan rincian kegiatan sebagaimana telah diatur dalam Kerangka Acuan Kegiatan (KAK) meliputi inventarisir dan diskusi permasalahan Coastal Zone Management, kompilasi data, studi literatur survey dan pengambilan sampel bersama, analisis data, publikasi serta monitoring dan evaluasi kegiatan kerja sama.
43
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
B. Kerja Sama BPOL dengan Jurusan Pemanfaatan Sumber Daya Perikanan dan kelautan – FPIK, Universitas Brawijaya. Perjanjian kerja sama dengan judul “Penelitian dan Observasi Pola Adaptasi Ekosistem Laut Terhadap Variasi Iklim”. Lingkup kerja sama meliputi inventarisasi data dan informasi oseanografi dan perikanan; inventarisasi data dan informasi terumbu karang, mangrove, dan lamun; analisis pola adaptasi ekosistem laut terhadap variasi iklim pertukaran data dan informasi penelitian; pertukaran tenaga ahli dan tenaga pendukung; pemanfaatan sarana dan prasarana; dan publikasi bersama hasil penelitian. Pelaksanaan kerja sama berlangsung dalam jangka waktu 3 (tiga) tahun sejak Desember 2016 hingga Desember 2019. Kerja sama ini merupakan kerja sama kedua BPOL dengan Jurusan Pemanfaatan Sumber Daya Perikanan dan Kelautan – FPIK, Universitas Brawijaya. Sebelumnya, telah dilakukan kerja sama dengan judul “Pendidikan, Penelitian dan Pengembangan dan Pengabdian Kepada Masyarakat di Bidang Kelautan dan Perikanan”. Tabel 28. Capaian Kerjasama antara Balai Penelitian dan Observasi Laut dengan institusi lain. No. 1.
Nama Instansi Fakultas Geografi Iniversitas Gadjah Mada
Kegiatan Kerjasama Perjanjian Kerja Sama berjudul “Penelitian dan Pengembangan Observasi Ekosistem Pesisir Untuk Coastal Zone Management”
2.
Fakultas Pemanfaatan Sumberdaya PErikanan
Perjanjian kerja sama dengan judul “Penelitian dan
dan Kelautan – FPIK, Universitas Brawijaya
Observasi Pola Adaptasi Ekosistem Laut Terhadap Variasi
Iklim”.
Lingkup
kerja
sama
meliputi
inventarisasi data dan informasi oseanografi dan perikanan; inventarisasi data dan informasi terumbu karang,
mangrove,
dan
lamun;
analisis
pola
adaptasi ekosistem laut terhadap variasi iklim pertukaran
data
dan
informasi
penelitian;
pertukaran tenaga ahli dan tenaga pendukung; pemanfaatan sarana dan prasarana; dan publikasi bersama hasil penelitian
44
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 11. Dokumentasi Draft kerjasama Dengan UGM dan Universitas Brawijaya
4.6.3 Sistem Data Base Informasi Kelautan Teknologi Informasi (TI) adalah suatu teknologi yang digunakan untuk mengola data, termasuk memproses, mendapatkan, menyusun, menyimpan, memanipulasi data dalam berbagai
cara
untuk
menghasilkan
informasi
yang
berkualitas,
yaitu
informasi
yang relevan, akurat dan tepat waktu, yang digunakan untuk berbagai keperluan dan merupakan informasi yang strategis untuk pengambilan keputusan. Penggunaan TI oleh instansi pemerintah dalam rangka penyebaran informasi dan pelayanan publik serta pemanfaatan TI terkait pemerintahan lainnya disebut juga dengan e-government. Melalui penerapan e-government, diharapkan dapat mendukung penyelenggaraan pemerintahan dalam rangka peningkatan efisiensi, kenyamanan, serta aksesibilitas yang lebih baik dari pelayanan publik.
45
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL), sebagai salah satu instansi penelitian lingkup Balitbang KP, telah banyak melakukan kegiatan penelitian dan observasi sumber daya laut di bidang fisika dan kimia kelautan, daerah potensial penangkapan ikan dan perubahan iklim untuk mendukung pembangunan di sektor kelautan dan perikanan nasional yang telah digariskan oleh KKP. Setiap tahunnya, dari kegiatan tersebut dihasilkan data dan informasi hasil penelitian dan observasi laut dengan jumlah danvolume data yang cukup besar dimana penyimpanan data tersebut dilakukan di eksternal hardisk dari masing-masing peneliti yang berhubungan dengan data tersebut. Melalui kegiatan sistem database informasi kelautan, diharapkan dapat memfasilitasi pengelolaan data dan informasi tersebut dalam upaya peningkatan manajemen dan pengelolaan data secara terstruktur dan terintegrasi dengan mengoptimalkan pemanfaatan teknologi informasi sebagai sarana pendukung. Metode Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan ini dilaksanakan selama 12 (dua belas) bulan dimana dalam tahap awal persiapan kegiatan, penanggungjawab kegiatan beserta anggota melakukan kegiatan koordinasi dan konsultasi dengan Bagian Data, Informasi, Monitoring dan Evaluasi (DIME) Sekretariat Balitbang KP. DIME merupakan bagian yang menangani pengelolaan data dan informasi hasil-hasil penelitian kelautan dan perikanan lingkup Balitbang KP, Kegiatan koordinasi dan konsultasi ini dilakukan antara pihak BPOL dan Kepala Bagian DIME beserta tim yang menangani pengelolaan data-data penelitian lingkup Balitbang KP. Hasil Kegiatan A. Penyusunan Petunjuk Teknis Pengelolaan Data dan Informasi Kelautan BPOL 2016 Penyusunan petunjuk teknis pengumpulan, pengelolaan dan pelayanan data dan informasi kelautan bertujuan untuk dijadikan sebagai pedoman dalam pengelolaan dan pelayanan data dan informasi kelautan di BPOL dalam rangka memberikan pelayanan prima kepada masyarakat. Beberapa poin penting terkait prinsip pelayanan data, mekanisme pengelolaan data dan informasi kelautan dan klasifikasi data dijelaskan dalam petunjuk teknis. Prosedur pengumpulan data, permohonan data dan pelayanan data dan informasi kelautan dijelaskan secara rinci dalam dokumen ini agar dapat mempermudah dalam pengelolaan data dan informasi kelautan hasil yang dihasilkan dari kegiatan penelitian. B. Inventarisasi Kegiatan Penelitian BPOL Tahun 2011 – 2015 Inventarisasi kegiatan penelitian BPOL dari tahun 2011 – 2015 dilakukan dalam rangka pengumpulan data laporan ringkas ( digest) dan laporan akhir kegiatan penelitian. Informasi
detail
tentang
kegiatan
penelitian,
seperti
nama
kegiatan
penelitian,
penanggungjawab kegiatan dan lokasi penelitian didapatkan dengan cara melakukan pencarian melalui arsip komputer seksi tata operasional dan ketua kelompok penelitian. Apabila dibutuhkan detail kegiatan penelitian yang tidak ditemukan di arsip komputer,pencarian
46
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
dilakukan melalui arsip laporan akhir yang telah dicetak. Berikut hasil lengkap inventarisasi kegiatan penelitian BPOL dari tahun 2011 – 2015: Tabel 29. Kegiatan penelitian BPOL 2011 No.
Nama Kegiatan Penelitian
PJ
Lokasi Penelitian
Adi Wijaya
Perairan Indonesia, fokus
Penelitian BPOL tahun 2011 1
Observasi Karakteristik Dinamika Oseanografi di Wilayah Perairan Indonesia
utama Samudera Hindia
dari Data Satelit 2
Observasi Karakteristik Dinamika
Denny Wijaya
Samudera Hindia Selatan
Oseanografi di Wilayah Perairan Indonesia
Kusuma
Jawa - Bali
dari Data Satelit
(WPP-RI 573)
Studi Proses Ocean Acidification dan
Camelia Kusuma
Kawasan Konservasi Nusa
Dampaknya di
Tito
penida
Studi Variabilitas Sistem CO2 Perairan
Andreas A.
Teluk Banten
untuk mengkaji Penerapan Konsep Blue
Hutahean
Perairan Indonesia 4
Carbon di Indonesia 5
Studi Siklus Carbon di Perairan Indonesia
Iis Triyulianti
menggunakan model Biogeokimia Laut
Muara DAS Barito Muara DAS Kapuas Muara DAS Musi Muara DAS Siak Pakning Teluk Jakarta
6
Pemantauan dan Prediksi Dinamika
Wingking Era R.
Prameter Fisik dalam Kaitannya
Perairan Muncar (Banyuwangi) Perairan Pantai Tamban (Malang) Perairan Pantai Tamperan (Pacitan)
7
Observasi Habitat Ikan Lemuru (Sardinela
Eko Susilo
Selat Bali (Kab. Jembrana)
Teja Arief Wibawa
Perairan Sebelah Utara
sp.) dari Data Satelit 8
Pemetaan Lokasi Potensial Penangkapan Ikan Cakalang berdasarkan Model
Sulawesi, Maluku, Papua
GAM/GLM Variabel variabel Oseanografi hasil pengukuran Satelit Oseanografi 9
Pemanfaatan Data Satelit Penginderaan
Komang Iwan
Pantai Banda, Desa
Jauh untuk penentuan Lokasi Budidaya
Suniada
Kaliuda, Kec. Pahungalodu,
Laut 10 11
Sumba Timur
Studi Operasional Oseanografi untuk
Eghbert Elvan
TN. Bunaken Nusa Penida
Konservasi Ekosistem Terumbu Karang
Ampou
Pemuteran
Observasi dan Kajian Kawasan Konservasi
Nuryani Widagti
Taman Wisata Perairan Gili
Perairan
Matra (Gili Meno, Gili Air dan Gili Trawangan) Calon Kawasan Koversi Laut Daerah Pulau Morotai
12
Studi Observasi Kualitas Ekosistem
Faisal Hamzah
Estuari Perancak Muara
47
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
No.
Nama Kegiatan Penelitian
PJ
Estuary
Lokasi Penelitian Angke Teluk Bungu
Tabel 30. Kegiatan penelitian BPOL tahun 2012 No.
Nama Kegiatan Penelitian
PJ
Lokasi Penelitian
Denny Wijaya
Perairan Samudera Hindia
Penelitian BPOL tahun 2012 1
Identifikasi Variabilitas Upwelling di perairan Indonesia
2
3
Studi Implikasi Pengasaman Laut pada
(WPP 572 dan 573) Elvan Ampou
Nusa Penida Kab. lungkung
Ekosistem Terumbu Karang di Kawasan
dan Pemuteran Kab.
Coral Triangle Initiative (CTI)
Buleleng, Bali
Studi Variabilitas CO2 di Perairan
Elvan Ampou
Muara DAS Jeneberang
Indonesia dalam Rangka Menudkung
(Sulawesi Selatan), Muara
konsep Blue Ocean
DAS Berau (Kalimantan Timur)
4
Indo-China Cruise Expedition
Wingking Era
Selat Sunda, Selat Karimata
Rintaka Siwi
dan Samudera Hindia Selatan Jawa
5
Model Ekosistem dalam Pengembangan
Wingking Era
Seluruh wilayah perairan
Model Parameter Fisik Kaitannya dalam
Rintaka Siwi
Indonesia dan down skaling
Produktifitas Perairan Laut.
perairan selat Bali sebagai lokasi validasi model
6
Model Habitat Ikan Lemuru (Serdenilla
Denny Wijaya
Selat Bali
Denny Wijaya
Wilayah Laut Sulawesi dan
Lemuru) dari data Satelit Oseanografi 7
Prediksi Daerah Potensial Penangkapan Ikan Cakalang berdasarkan Data-data
Laut Maluku
Satelit Oseanografi dan Pemodelan Generalized Additive Modal (GAM) 8
Pemanfaatan Data Satelit Penginderaan
Denny Wijaya
Jauh untuk
Perairan Teluk Saleh, Kabupaten Sumbawa, NTB
Penentuan Lokasi Budidaya Laut Tabel 31. Kegiatan penelitian BPOL tahun 2013 No.
Nama Kegiatan Penelitian
PJ
Lokasi Penelitian
Nuryani Widagti
Samudera Pasifik Bagian
Penelitian BPOL tahun 2013 1
Kajian Pengaruh Pengaruh Massa Air di Samudera Pasifik Bagian Barat pada
Barat dan Perairan
kesuburan Perairan Indonesia bagian
Indonesia bagian Timur
Timur 2
Studi Implikasi Pengasaman Laut pada
Nuryani Widagti
Pemuteran, kabupaten
Ekosistem Terumbu Karang di Kawasan
Buleleng dan Nusa Penida
Coral Triangle Initiative (CTI)
di Kabupaten Klungkung, Prov Bali, TN Bunaken, kabupaten Manado, Prov.
48
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
No.
Nama Kegiatan Penelitian
PJ
Lokasi Penelitian Sulawesi Utara; TN Taka Bonerate di Kabupaten Selayar Prov. Sulawesi Selatan.
3
Pengembangan Model Biofisika laut untuk
Mukti Trenggono
memprediksi produktivitas primer kaitannya
Samudera Hindia Selatan Jawa dan Bali
dengan Kelimpahan tuna, Tongkol Cakalng. 4
Peningkatan Akurasi Sistem Prediksi pada
Eko Susilo
Wilayah Perairan Indonesia
Nuryani Widagti
Hutan mangrove Perancak,
PPDPI Tuna dan Lemuru 5
Adaptasi Lahan Basah terhadap proyeksi kenaikan muka air laut.
Desa serta wilayah administrasi (kecamatan, Kabupaten, Provinsi)
6
Indo –China Cruise Expedition
Mukti Trenggono
Selat Sunda
PJ
Lokasi Penelitian
Tabel 32. Kegiatan Penelitian BPOL 2014 No.
Nama Kegiatan Penelitian
Penelitian BPOL tahun 2014 Samudera Hindia Selatan 1
Indo-China Cruise Expedition
Teguh Agustiadi
Jawa, Selat Karimata dan Selat Lombok. Nusa Penida di Kab. Klungkung,
Studi Implikasi Pengasaman Laut Pada 2
EkosistemTerumbu Karang di Kawasan
Prov. Bali; TN Bunaken Kab. Camelia K. Tito
Coral Triangle Initiative (CTI)
Manado, Prov. Sulawesi Utara; TN Taka Bonerate di Kab. Kepulauan Selayar, Prov. Sulawesi Selatan
Pengembangan Model Biofisika Laut Untuk 3
Memprediksi Produktivitas Primer Kaitanya dengan Kelimpahan Tuna,
Selat BaliSelat Lombok Dessy Berlianty
Jawa WPP 572 WPP 573
Tongkol dan Cakalang 4
Peningkatan Akurasi Sistem Prediksi pada PPDPI Tuna dan Lemuru
Laut Maluku Laut Sulawesi Eko Susilo
5
Kesuburan Perairan dan Migrasi Skipjack
Samudera Pasifik Bagian Barat dan Perairan Bayu Priyono
Penguatan Penelitian Adaptasi Lahan
Indonesia Bagian Timur Utara papua, laut Maluku,
Tuna di Perairan Indonesia bagian Timur 6
Samudera Pasifik Bagian Barat Selat Bali
Kajian Pengaruh Pertukaran Massa Air di Samudra Pasifik Bagian Barat Pada
Samudera HindiaSelatan
Laut Halmahera) Nuryani Widagti
Hutam Mangrove perancak
basah terhadap kenaikan Muka laut
49
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 33. Kegiatan Penelitian BPOL 2015 No.
Nama Kegiatan Penelitian
PJ
Lokasi Penelitian
Penelitian BPOL tahun 2015 Samudera Hindia Selatan
Kajian Transpor Massa Air dari Laut China 1
Selatan ke Perairan dalam Indonesia untuk
Teguh Agustiadi
Validasi Data Produktivitas Primer Kajian Operasional Oseanografi untuk 2
Prediksi Fenomena Laut dan Potensi Perikanan
Jawa, Selat Sunda, Selat Karimata dan Selat Makassar
Wingking Era Rintaka Siwi
Selatan Jawa (WPP 573) dan Selat Karimata (WPP 711) Nusa Penida, Taman
3
Studi Implikasi Pengasaman Laut Pada Ekosistem Trumbu Karang di kawasan CTI
Agung Yunanto
Nasional Takabone Rate dan Taman Nasional Bunaken - Hutan Mangrove Perancak,
4
Aplikasi Sistem Observasi Adaptasi Mangrove Terhadap Perubahan Iklim
Nuryani Widagti
Desa Perancak, Kec. Jembrana, Bali - Hutan Mangrove Dumai
5
Pengembangan Prediksi Sebaran Daerah
Komang Iwan
Laut Jawa (WPP
Potensial Penangkapan Ikan
Suniada
NRI 712)
C. Pengumpulan data laporan Ringkas (digest) dan Akhir kegiatan Penelitian BPOL tahun 2011- 2015 Setelah dilakukan inventarisasi kegiatan penelitian BPOL dari tahun 2011 – 2015, tahap berikutnya yang dilakukan dalam kegiatan ini adalah pengumpulan data laporan ringkas (digest) dan laporan akhir kegiatan penelitian BPOL. Soft copy file laporan didapat melalui pencarian di arsip komputer seksi tata operasional dan peneliti terkait apabila di computer seksi tata operasional tidak terdapat file tersebut. Semua file laporan ringkas dan laporan akhir telah berhasil dikumpulkan. Berikutnya, untuk mempermudah pengelolaan data laporan penelitian tersebut, kami menggunakan Google Drive sebagai media penyimpanan data laporan tersebut. Googel Drive merupakan server penyimpanan data berbasis awan (cloud
server) yang dioperasikan oleh Google. Melalui Google Drive, kita dapat berbagi akses data, melakukan sinkronisasi data di computer atau smartphone dan kerja paralel atau kolaborasi dalam suatu direktori atau file secara langsung.
50
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 12. Penyimpanan data Laporan kegiatan BPOL
D. Pemutkahiran data Hasil Penelitian BPOL pada Aplikasi peta Tematik Litbang KP Melalui memorandum dari Sekretaris Balitbang KP terkait pengumpulan data laporan penelitian, Balitbang KP menginstruksikan kepada semua satker lingkup Balitbang KP untuk mengirimkan laporan ringkas dan akhir penelitian tahun 2011 – 2015 ke bagian DIME. Laporan tersebut digunakan sebagai bahan pemutakhiran data hasil penelitian Balitbang KP di aplikasi peta tematik. BPOL merupakan salah satu satker yang pertama kali mengumpulkan data tersebut di antara semua satker lingkup Balitbang KP, karena inventarisasi dan pengumpulan data kegiatan penelitian telah dilakukan beberapa bulan sebelumnya.
Gambar 13. Peta Tematik Hasil Litbang KP
E. Penyusunan Direktori data Kelautan BPOL 2016 Kementerian dan Kelautan Perikanan merupakan focal point dari APEC Ocean and
Fisheries Working Group (OFWG) yang dibentuk pada tahun 2011. Sejak keterlebitan tersebut, Indonesia selalu aktif dalam setiap bentuk kerjasama APEC dalam sector Kelautan dan Perikanan. Indonesia menjadi tuan rumah penyelenggaraan serangkaian pertemuan APEC termasuk the 2nd OFWG pada tahun 2013 di Medan. Dalam pertemuan tersebut,
51
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Indonesia mengajukan proposal pembentukan Asia Pasific Economic Cooperation (APEC) Ocean and Fisheries Information Center (AOFIC) yang berlokasi di BPOL Perancak, Bali. Setelah itu, beberapa kali pertemuan terkait dengan OFWG diselenggarakan oleh beberapa Negara dalam rangka pembahasan AOFIC (pertemuan the 3 rd OFWG di Qingdao, China pada Mei 2014, pertemuan the 4th OFWG di Phillipines pada Januari 2015, dll) Tahun 2016, perwakilan BPOL menghadiri undangan rapat dari Biro Kerjasama dan Hubungan Masyarakat, Sektretariat Jenderal KKP dalam rangka membahas peran aktif dan kontribusi KKP pada forum AOFIC dan Indian Ocean Rim Association (IORA) sector kelautan dan perikanan. Rapat yang dipimpin langsung oleh Staf Ahli Menteri (SAM) Bapak Dr. Aryo Hanggo tersebut menghasilkan salah satu kesepakatan mengenai peran serta BPOL yang diharapkan dapat berkontribusi mendukung keberlanjutan AOFIC terutama dalam hal penyediaan data dan informasi oseanografi dan perikanan. Sebagai tindaklanjut dari kegiatan tersebut, BPOL berinisiatif membuat direktori data kelautan sebagai bahan AOFIC metadata (dokumen direktori data BPOL terlampir). Direktori data tersebut merupakan kompilasi dari data-data hasil penelitian dan observasi laut serta data-data yang dihasilkan dari INDESO (Infrastructure Development of Space Oceanograpy ).
Gambar 14. Pelaksanaan Rapt Tentang tindak Lanjut AOFIX dan IORA
4.6.4 Layanan Operasional Teknologi Informasi Kegiatan ini dilaksanakan selama 12 (dua belas) bulan dimana dalam tahap awal pelaksaan kegiatan, Tim TI (TI) BPOL melakukan koordinasi dan konsultasi dengan pihakpihak yang berhubungan dengan pemanfaatan TI atau e-goverment, baik di lingkup Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) maupun instansi lainnya. Untuk instansi lingkup KKP, Tim IT berkoordinasi dengan Pusdatin KKP karena instansi ini yang berwenang dalam mengatur pemanfaatan TI lingkup KKP. Untuk instansi luar KKP, Tim TI BPOL berkoordinasi dengan beberapa mitra kerja, seperti: TELKOM-ASTINET (penyedia layanan internet dengan kecepatan 15 Mbps) dan IBM (penyedia perangkat server dan data center). Hasil dari kegiatan koordinasi dan konsultasi ini digunakan sebagai bahan dan masukan dalam melaksanakan perumusan dan perencanaan pengembangan dan pengelolaan TI di BPOL tahun 2016.
52
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Metode Pelaksanaan Kegiatan a) Perencanaan Infrastruktur TI b) Implementasi/ reliasiasi Sistem TI c) Pengoperasian Sistem d) Analisa, Inisialisasi lanjut dan implementasi lanjutan Sistem e) Pengolahan dan pemeliharaan Sistem TI Pelaksanaan kegiatan A. Monitoring trafik penggunaan Internet dengan MRTG RTG (Multi Router Traffic Grapher) merupakan aplikasi yang digunakan untuk monitoring trafik lalu lintas data pada suatu jaringan komputer. Monitoring ini penting untuk dilakukan karena kita bisa mengetahui dengan cepat beban trafik penggunaan pada suatu link jaringan. Melalui MRTG, kita bisa memantau trafik penggunaan bandwidth yang ditampilkan dalam bentuk grafik harian, mingguan, bulanan dan tahunan sehingga memudahkan IT administrator dalam melakukan pemantauan trafik jaringan secara real time. Untuk memonitor trafik lalu lintas penggunaan internet, BPOL mengimplementasikan aplikasi MRTG dimana report trafik penggunaannya disajikan dalam bentuk grafik dengan jangka waktu trafik harian, bulanan dan tahunan. MRTG report dihasilkan dari sistem MRTG TELKOM-ASTINET
melalui
alamat
website:
https://telkomcare.telkom.co.id/mrtg/graph
(Dokumentasi MRTG BPOL tahun 2016 terlampir). B. Pelatihan pengembangan kapasitas SDM bidang Teknologi Informasi Untuk tahun 2016, pelatihan dikhususkan pada bidang virtualisasi server dengan menggunakan VMWare. VMWare merupakan software aplikasi yang sangat popular di dunia teknologi informasi yang banyak digunakan oleh IT administrator dari berbagai negara untuk melakukan pengelolaan server secara virtual, baik dalam kapasitas kecil maupun besar. Selain menjual berbagai produk virtualisasi server, VMWare juga mengadakan pelatihan dan sertifikasi internasional tentang virtualisasi server mulai dari tingkat pemula hingga tingkat mahir/advance.
Gambar 15. Pelatuhan VMware di Global Knowledge Jakarta
C. Pelatihan pengembangan kapasitas SDM bidang Teknologi Informasi
53
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Sebagai
tindaklanjut
dari
kegiatan
pelatihan
tentang
pengelolaan
server
VMWareyang telah dilaksanakan tahun 2016, IT Administrator melakukan migrasi beberapa serverfisik yang di data center BPOL. Migrasi server fisik ke virtual ini ditujukan untuk efisienserver fisik yang ada dan sentralisasi pengelolaannya. Virtualisasi serverdi implementasikan pada server absensi, proxy, VOIP, Python dan QNAP. Dengan adanyaVMWare, IT administrator dapat dengan mengudah mengelola server-server yang ada di data center karena sekarang semua server yang telah dilakukan virtualisasi berada dalam satu hardware server dengan konfigurasi sistem terpusat.
Gambar 16. Virtualisasi Server Absensi BPOL dengan VMWare
D. Instalasi Server untuk pembuatan Sistem Otomatisasi PPDPI berbasis Python Dalam
rangka
mendukung
optimalisasi produk
unggulan
BPOL
yaitu
Peta
PrakiraanDaerah Penangkapan Ikan (PPDPI), IT administrator melakukan instalasi server khususuntuk melakukan pembuatan software dengan pemrograman bahasa Python.
Softwareyang dikembangkan yaitu sistem otomatisasi pembuatan PPDPI dimana semua prosesmulai dari input, pengolahan data dan output peta dilakukan secara otomatis. Sampai akhir tahun 2016, prototype dari sistem otomatisasi PPDPI versi 1.0 telah selesai dikembangkan dan direncanakan akan disempurnakan ke versi 2.0 pada tahun 2017 untuk diimplementasikan dalam rangka mendukung kegiatan operasional layanan PPDPI BPOL.
Gambar 17. Server Pembuatan Software berbasis Python
54
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
E. Implementasi Radius Server untuk sentralisasi hotspot Internet Implementasi
RADIUS
server
dalam
rangka
sentralisasi
hotspot
internet
memilikitujuan untuk menangani AAA ( Authentication, Authorization, Accounting ) akses bagipengguna internet. AAA merupakan protocol standar penerapan kontrol untukmenangani autentifikasi user, otorisasi servis, dan pengukuran layanan servis dalam suatu jaringan komputer melalui remote akses. Untuk menerapkan AAA di server mikrotik BPOL, diperlukan instalasi RADIUS (Remote Authentication Dial-In User Service) server yang merupakan
network access interface dari AAA. Dengan menggunakan RADIUS server, kita bisa melakukan sentralisasi akses ke remote server dimana database user terpusat di RADIUS server. Hal ini dibutuhkan dalam rangka keamanan akses dan efisiensi managemen user akses ke server-server yang ada tanpa perlu autentifikasi lagi di setiap server. Setelah melakukan implementasi RADIUS server, IT administrator mengembangkan aplikasi sistem manajemen user akses internet hotspot berbasis web dengan menggunakan paket dari
mikrotik yaitu User Manager. Penerapan manajemen user ini sangat memudahkan IT administrator dalam pengelolaan user akses internet, dimana semua proses yang terkait dengan layanan internet, seperti permohonan user baru, edit data user pegawai (nama user, password, profil internet), cetak kartu untuk akses internet dan pembuatan statistik penggunaan internet dapat dengan mudah dilakukan melalui website.
Gambar 18. Tampilan Sistem Pengelolaan user Internet
F. Implementasi Sistem Konfigurasi Mikrotik Server berbasis WEB Standar konfigurasi Mikrotik RouterOS dilakukan melalui software aplikasi buatan Mikrotik yang bernama winbox. Dengan menggunakan aplikasi tersebut, kita bias melakukan konfigurasi RouterOS terkait dengan pengelolaan server. Kekurangan dari winbox yaitu kita harus melakukan download aplikasi tersebut dahulu kemudian install di komputer. Untuk menangani kekurangan tersebut, Mikrotik menyediakan aplikasi berbasis web untuk konfigurasi Mikrotik RouterOS, yang bernama Mikrotik WebFig. Implementasi WebFig telah dilakukan di Mikrotik Server BPOL untuk memudahkan pengelolaannya dimana IT
administrator bisa melakukan konfigurasi Mikrotik Server melalui website dengan fitur-fitur yang sama yang ada di software aplikasi winbox.
55
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 19. Tampilan halaman WebDig untuk konfigurasi Mikrotik berbasis Web
G. Implementasi Qnap Sebagai Server penyimpan Data Setiap tahunnya, dari kegiatan tersebut dihasilkan data dan informasi hasil penelitian dan observasi laut dengan jumlah dan volume data yang cukup besar dimana penyimpanan data tersebut dilakukan di eksternal hardisk dari masingmasing peneliti yang berhubungan dengan data tersebut. Melalui implementasi QNAP sebagai server penyimpanan data, diharapkan dapat memfasilitasi pengelolaan data-data tersebut di satu server dalam upaya peningkatan manajemen pengelolaan data secara terstruktur dan terintegrasi. H. Implementasi VOIP Server Sebagai media Komunikasi Antar Pegawai BPOL Implementasi VOIP server di BPOL ditujukan untuk mengatasi permasalahan tersebut, dimana kita bisa melakukan percakapan tanpa perlu menggunakan bandwidth internet, tetapi dengan memanfaatkan kecepatan bandwidth LAN atau WAN dari 100 hingga 1000 Mbps. Melalui bandwidth tersebut, kita tidak hanya bias mengunakannya sebagai komunikasi percakapan suara, tetapi kita juga bisa menggunakannya sebagai media komunikasi melalui video.
4.7
Monitoring dan Evaluasi Monitoring dan evaluasi diyakini sangat berperan dalam upaya meningkatkan kualitas operasional suatu kegiatan dan berkontribusi penting dalam memandu pembuat kebijakan di seluruh strata organisasi. Kegiatan monev dapat memberi gambaran tentang bagaimana kualitas operasional kegiatan, kekuatan dan kelemahan yang ada, efektivitas biaya dan arah produktif potensial masa depan apabila disusun, didesain dan dianalisa dengan baik. Pagu Anggaran yang dikelola sebesar Rp. 375.137.000 dengan realisasi sebesar Rp. 343.460.896 (91,55%). Capaian pelaksanaan kegiatan selama tahun 2016 meliputi: a) Telah dilaksanakannya penyusunan laporan berkala dan update pengisian Aplikasi Monev diantaranya b) Laporan Mingguan : Laporan Mingguan penelitian : 22 laporan. Laporan Mingguan satker : 22 laporan.
56
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
c) Laporan Kegiatan Bulanan 12 Laporan. d) Laporan Kegiatan Triwulan 4 Laporan. e) Laporan Semester 2 Laporan. f)
Laporan Digest Triwulan 4 laporan.
g) Laproan Digest Tahunan 1 Laporan. h) Laproan Kinerja Triwulan 4 Laporan. Dan Laporan Kinerja Tahunan 1 laporan. Pengisian Aplikasi SIpmonev Balitbang KP, SIpmonev Dashboard Balitbang KP, Monev Edalwas , Monev Anggaran, Monev Bappenas, Monev SAKP (Kinerjaku) secara periodic baik mingguan, bulanan, dan triwulan. Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Semester I Kegiatan Monev Semester I dilaksanakan pada Kamis, 4 Agustus 2016 di Aula Balai Penelitian dan Observasi Laut. Monev dilakukan terhadap kegiatan penelitian maupun non-penelitian dan dihadiri sebagai evaluator untuk kegiatan manajerial adalah para pejabat dari BPOL sendiri, yaitu: a) Dr. I Nyoman Radiarta , S.Pi., M.Sc (Kepala Balai Penelitian dan Observasi Laut). b) Dr. Agung Yunanto M.Si (Kepala Sie. Tata Operasional BPOL). Untuk kegiatan penelitian dan layanan litbang yaitu : a) Ir. Matheus Eko Rudianto, M.Bus. IT (Kepala P3SDLP). b) Dr. Aulia Riza Farhan M.Sc (Peneliti P3SDLP). Masing-masing PJPK menyampaikan perkembangan pelaksanaan kegiatan dan capaian kinerja sampai dengan semester I. Pada sesi pertama pertama monev dilaksanakan terhadap kegiatan manajerial dan pada sesi kedua dilaksanakan terhadap kegiatan penelitian dan layanan litbang. Selama pelaksanaan monev ada beberapa masukkan yang penting dari evaluator yang hadir yaitu dalam perencanaan dan program kegiatan 2016 serta penjelasan mengenai penghematan yang di tetapkan oleh Pemerintah Pusat. Pelaksanaan kegiatan tahun 2017 harus diterapkan arahan rencana kegiatan penelitian kedepan dengan jelas, peneliti diharuskan memilih judul kegiatan penelitian yang jelas dan detail, agar sesuai dengan tujuan dan hasil output yang dihasilkan. Aspek keuangan dan aspek kinerja harus disinkronkan untuk pertimbangan dalam perencanaan kedepan. Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Triwulan III Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Triwulan III dilaksanakan pada (05-06 Oktober 2016) Bertempat di Auditorium Balai Penelitian dan Observasi Laut lantai 2. Rapat di pimpin oleh Dr. I Nyoman Radiarta, M.Sc selaku Kepala Satker dan dihadiri oleh beberapa tamu undangan evaluator ekternal dan internal KKP diantaranya Joko Hardono, M.Si, Prof. Dr. Mulia Purba, Prof. Dr. Wudiyanto, Dr. Ali Arman MT, Dr. Ifan Ridlo Suhelmi.
57
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Semester II Kegiatan Monev Semester II dilaksanakan pada Selasa-Rabu, 6 - 7 Desember 2016 di Aula Balai Penelitian dan Observasi Laut. Monev dilakukan terhadap kegiatan penelitian maupun non penelitian. Hadir sebagai evaluator untuk kegiatan manajerial dan penelitian adalah pejabat dari BPOL sendiri, yaitu : a) Dr. I Nyoman Radiarta, S.Pi., M.Sc (Kepala Balai Penelitian dan Observasi Laut) Evaluator eksternal untuk kegiatan manajerial dan penelitian yaitu : a) Ir. I Gede Sudiarta, M.Si (Universitas Marwadewa) b) Ir. Ketut Astari M.Si (Kepala Seksi Pengembangan DKP Prov. Bali) c) Dra. Ni Nyoman Sudarmini, M.Si (Kepala Bidang Pengkajian dan Pengembangan DKP Prov. Bali). Masing-masing PJPK menyampaikan perkembangan pelaksanaan kegiatan dan capaian kinerja sampai dengan Semester II. Pada sesi pertama pertama monev dilaksanakan terhadap kegiatan manajerial dan pada sesi kedua dilaksanakan terhadap kegiatan penelitian dan layanan litbang. Selama pelaksanaan monev ada beberapa masukkan yang penting dari evaluator yang hadir yaitu pelaksanaan kegiatan penelitian dalam pelaporan akhir diharapkan menghasilkan output yang benar-benar nyata seperti dampak atau hasil kepada end user yang telah diarahkan secara topdown maupun dari bottom up dilingkup KKP. Pembahasan rencana pelaksanaan kegiatan pada tahun 2017 untuk lebih diarahkan dan diaplikasikan disekitar Bali yang meliputi selat Bali dan beberapa daerah pesisir di Pulau Bali (Sarbagita) serta Dana PNPB diharapkan pada tahun 2017 lebih diperhatikan terutama untuk PNBP dari laboratorium, kegunaan PNPB digunakan untuk pengganti pembelian bahan-bahan laboratorium serta peningkatan kualitas laboratorium. Pelaksanaan Monitoring dan Evaluasi Monev INDESO Kegiatan Monitoring dan Evaluasi INDESO ini dikemas dalam bentuk pemaparan dan diskusi oleh beberapa penanggung jawab kegiatan di INDESO dengan evaluator/tamu undangan. Acara Monev INDESO dilaksanakan pada tanggal 15 November 2016 dihadiri oleh beberapa Instansi diantaranya dari Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumberdaya Laut dan Pesisir, Direktorat Pengoperasioan Kapal Pengawas, Balai Penelitian dan Pengembangan Budidaya Air Payau maros, BMKG Negara Bali, Ir. Kemal Sinatra (Deputi Indeso) serta beberapa peneliti dan peserta dari BPOL. Pelaksanaan Rekonsiliasi Data Kinerja BPOL Pada akhir November telah dilaksanakan rekonsiliasi data kinerja dan Aplikasi Monev seluruh satker di lingkup Balitbang KP. Dalam Pelaksanaan kegiatan rapat rekon, BPOL tercatat baik dalam pelaporan sampai pada Semester II, hal ini dilihat dari pelaporan yang di lakukan di aplikasi ONLINE tersebut secara berkala. Dalam evaluasi lanjutan aplikasi monev tersebut telah dilakukan input data kelengkapan dalam pelaporan. Rencana pada akhir tahun bulan Desember diharapkan semua pelaporan baik capaian kegiatan (output) dapat terselesaikan dan segera
58
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
dilaporkan ke Pusat. Hal ini bertujuan untuk optimalisasi capaian kegiatan dan pelaporan agar tidak terlambat.
Gambar 20. Dokumerntasi kegiatan Monitoring dan Evaluasi Triwulan IiI, Rekonsiliasi, serta INDESO
Pelaksanaan SPIP, MR, dan WBK Kegiatan pertemuan dan perjalanan dalam rangka Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP), MR, dan WBK adalah meningkatkan kinerja melalui penyediaan informasi tingkat risiko yang berguna bagi manajemen dalam pengembangan strategi dan perbaikan proses manajemen risiko secara terus menerus dan berkesinambungan, penyelenggaran kegiatan yang dimulai dari perencanaan, pelaksanaan, pengawasan, sampai dengan pertanggungjawaban dapat dilaksanakan secara tertib, terkendali, efektif, dan efisien, pencegahan dan pemberantasan korupsi. Sasaran kegiatan pertemuan dan perjalanan dalam rangka Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP), MR, dan WBK adalah mendukung tercapainya sasaran kinerja, tercapainya tujuan organisasi, keandalan laporan keuangan, pengamanan aset negara, dan ketaatan terhadap peraturan perundang-undangan.
59
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Telah dilakukan penilaian internal Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi / Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani di Lingkungan Kementerian Kelautan dan Perikanan pada tanggal 23 November 2016 lokasi Inspektorat Jenderal KKP Gambir, penilaian dilakukan oleh 7 anggota penilai. Dari hasil penilaian tersebut BPOL mendapatkan total nilai 80,45, dengan keterangan bahwa BPOL telah mendapatkan predikat WBK namun Belum mendapatkan WBBM, sehingga tidak dapat di ikutkan WBK/WBBM. Pembahasan dan koordinasi internal terkait hasil penilaian WBK yang telah dilakukan dan pembahasan rencana kegiatan pada tahun 2017.
Gambar 21. Penilaian WBK oleh Inspektorat Jenderal di Jakarta
60
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
SARANA DAN PRASARANA
5
Pengadaan sarana dan prasarana pendukung kegiatan di Balai Penelitian dan Observasi Laut pada tahun 2016 menjadi syarat mutlak sebagai UPT di bidang penelitian dan observai laut. Kegiatan ini telah memperhitungkan aspek-aspek peningkatan standar dan kualitas hasil kegiatan penelitian dan layanan perkantoran. Pada tahun 2016, kegiatan pengadaan dilaksanakan dengan pelelangan umum dan pengadaan langsung yang terdiri dari 3 output kegiatan seperti terlihat pada Tabel 27. Tabel 34. Indikator kinerja kegiatan pengadaan barang dan jasa TA. 2016 No
Indikator Kinerja
Target
Realisasi
1.
Pengadaan Alat Pendukung Laboratorium
20
20
2.
Pengadaan Alat Observasi Laut
10
10
3.
Pengadaan Alat Pendukung Penelitian
16
16
4.
Pengadaan GPS Tracking System
10
10
5.
Updating Jaringan Website
1
0
6.
Pembangunan Pagar Pembatas Wilayah Perkantoran
150m²
150m²
Pelaksanaan kegiatan pengadaan pada tahun 2016 meliputi beberapa tahapan antara lain: 1.
Perencanaan Pengadaan : a. Review keperluan peralatan survey dan alat pengolah data terutama spesifikasi dan kuantitas yang diperlukan oleh users; b. Finalisasi spesifikasi teknis, kuantitas dan HPS; c.
Penyusunan Rencana Umum Pengadaan TA.2016;
d. Penyusunan Manajemen Resiko
2.
Tahap Pengadaan : a. Review rencana umum pengadaan BPOL TA.2016 pada Sistem Rencana Umum Pengadaan (SiRUP) LKPP; b. Revisi RUP sesuai perubahan/revisi dokumen anggaran; c.
Penentuan metode pemilihan;
d. Pelaksanaan pemilihan penyedia melalui ULP dan Pejabat Pengadaan Satker BPOL. e. Penetapan Pemenang Pengadaan Barang/Jasa (SPPBJ); f.
Penandatanganan Kontrak/SPK.
3.
Tahap Pelaksanaan Kontrak/SPK;
4.
Tahap Uji Coba Fungsi/Teknis/Pelatihan;
5.
Tahap Serah Terima Hasil Pekerjaan;
6.
Pencatatan pada SAI-BMN
61
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Berdasarkan proses yang telah dilaksanakan di atas, terhadap kegiatan pengadaan barang dan jasa di BPOL pada tahun 2016 menggunakan beberapa metode yang meliputi penunjukan langsung dan lelang umum. Adapun nama paket kegiatan dan waktu pekerjaan dapat di lihat pada Tabel 28. Tabel 35. Paket Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa BPOL 2016 NILAI NO
NAMA PAKET
KONTRAK (Rp)
JK. WAKTU (HARI
NAMA PENYEDIA
KALENDER)
Pengadaan Alat 1
Pendukung
525.150.000
120
CV. MANNA MULIA
14.314.300.000
120
PT. SUCOFINDO EPISI
132.000.000
45
49.258.000
30
-
-
-
60
CV. PRADANA UTAMA
Laboratorium 2
Pengadaan Alat Observasi Laut Pengadaan Alat
3
Pendukung Penelitian
4 5
Pengadaan GPS Tracking System Updating Jaringan Website
PT. MONDYLIA AMERTA PT. AVANCO TECHNOLOGY
Pembangunan 6
Pagar Pembatas Wilayah
176.424.054
Perkantoran
Setelah pekerjaan selesai dilaksanakan pemeriksaan oleh tim penerima hasil pekerjaan. Adapun pemeriksaan dilakukan terhadap kesesuaian pekerjaan dengan dokumen teknis yang telah disepakati dalam kontak pekerjaan. Berikut merupakan gambar proses pemeriksanaan hasil pekerjaan yang tertuang pada Gambar berikut.
Gambar 22. Trinocular Microscope dan Laboratory water purification system Alat Laboratorium
62
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 23. Pelaksanaan Deployment Alat Observasi Laut
Gambar 24. Pengadaan Alat GPS tracker untuk kegiatan penelitian
Gambar 25. Dokumentasi pembangunan pagar pembatas wilayah perkantoran
63
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
6
ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI
Pada tahun anggaran 2016, BPOL melaksanakan 2 output kegiatan penelitian yang dijabarkan dalam 8 judul kegiatan penelitian. Untuk melaksanakan kegiatan penelitian dialokasikan dana sebesar Rp. 5.522.246.000 atau sekitar 3,60% dari total pagu yang dikelola oleh Balai Penelitian dan Observasi Laut. Realisasi anggaran per 31 Desember 2016 selengkapnya dapat di lihat pada Tabel 29. Berdasarkan hasil evaluasi indikator penelitian telah terlaksana dan tercapai dengan baik. Untuk KTI telah terbit 9 KTI dari target yang ditetapkan sebanyak 15 KTI (Tabel 37). Tabel 36. Indikator kegiatan penelitian BPOL tahun 2016 Indikator
Target
Realisasi
1)
Data dan informasi fenomena alam laut dan perubahan iklim Iklim
4
4
2)
Data dan informasi teknologi kelautan dan perikanan serta hasil observasi laut
4
4
15
9
dan pengawasan laut, pesisir dan pulau-pulau kecil 3)
Karya Tulis Ilmiah
Tabel 37. Realisasi keuangan dan fisik kegiatan penelitian No
Kegiatan
PAGU Rp (1.000)
1.
Kawasan Pesisir yang terpetakan sumberdayanya
a.
Kajian Dinamika Laut untuk
Realisasi Keuangan Rp (1.000)
Fisik
%
%
745.057
738.960
99,18
100
274.958
179.049
65,12
100
544.720
505.081
92,72
100
486.373
310.547
63,85
100
340.087
191.179
56,21
100
1.530.509
1.368.849
90,74
100
272.167
163.311
60,00
100
1.328.375
1.314.071
98,92
100
mendukung Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan b.
Analisis Sebaran kapal ikan di Zona Penangkapan Ikan
c.
Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan
d.
Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir
2.
Data dan informasi sumberdaya laut dan pesisir.
a.
Validasi Daerah Penangkapan Ikan
b.
Operasional Oseanografi untuk Prediksi Dinamika Laut
c.
Validasi Aplikasi INDESO
d.
INDESO Join Expedition Program
64
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 38. Rincian capaian output Karya Tulis Ilmiah
NO 1
JUDUL ARTIKEL Perbandingan Antara Informasi Suhu Permukaan
NAMA PENULIS Komang Iwan Suniada
Laut dari Data Satelit dengan Hasil Pemodelan di
Bumi Lestari Jurnal Lingkungan
BULAN TERBIT
TRIWULAN
Februari
Hidup (Journal of Envirnment) Vol.
WPP NRI-716 2
JURNAL/PROSIDING
16 No. 1 : 32-37 ISSN 1411-9668
Effect of High Sedimentation Rates on Surface
Frida Sidik, David Neil, Chaterine E.
Marine Pollution Bulletin - April
Sediment Dynamics and Mangrove Growth in The
Lovelock
2016
Variasi bulanan daerah prediksi penangkapan ikan
Komang Iwan Suniada, Eko Susilo,
Seminar Nasional Pengelolaan
di wilayah pengelolaan perikanan RI 711
Amandangi Wahyuning Hastuti
Pesisir dan daerah aliran sungai
1 April 2
Porong River, Indonesia 3
Juli 3
ke 2 4
5
6
Dapatkah Siklon Tropis Picu Peningkatan
Eko Susilo dan Sri Hadianti
Konsentrasi Klorofil-a (Studi Kasus Siklon Tropis
Penginderaan Jauh 2016
LAM)
ISBN 978-979-1458-99-3
Distribusi Sebaran Kapal Ikan dan Kaitannya
Amandangi Wahyuning Hastuti, Komang
Prosiding Seminar Nasional
dengan Daerah Potensial Penangkapan Ikan
Iwan Suniada, Eko Susilo, Aldino Jusach
Penginderaan Jauh 2016
Berdasarkan Citra Satelit di WPP-NRI 711
Saputra
ISBN 978-979-1458-99-3
Thermal Front pada Musim Timur di laut Sawu
Rizki Hanintyo, Fikrul Islamy, Sri Hadianti,
Prosiding Seminar Nasional
Tahun 2015 Berdasarkan Citra Satelit Aqua-Terra
Aldino Jusach, RM Putra Mahardika
Penginderaan Jauh 2016
MODIS Level 2 7
Prosiding Seminar Nasional
4
November 4 November 4
ISBN 978-979-1458-99-3
Variasi SPL, Klorofil a dan NPP pada Lokasi
Rizki Hanintyo, Aldino Jusach, Fikrul
Prosiding Seminar Nasional
Daerah Penangkapan Ikan (Studi Kasus WPP 714,
Islamy,RM Putra Mahardika, Sri Hadianti
Penginderaan Jauh 2016
716, 718)
November
November 4
ISBN 978-979-1458-99-3
65
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
NO 8
JUDUL ARTIKEL
NAMA PENULIS
JURNAL/PROSIDING
Struktur Komunitas Plankton Saat Air Pasang di
Amandangi Wahyuning Hastuti, Yuli
Prosiding Seminar Nasional
Kawasan Estuari Perancak, Bali
Pancawati, I Nyoman Surana
Tahunan XIII Hasil Penelitian
BULAN TERBIT
TRIWULAN
Desember
Perikanan dan Kelautan 2016,
4
Jilid II Manajemen Sumberdaya Perikanan ISSN: 2477-6327 9
Comparison of Chlorophyll-a Measurement Using
Rizki Haninyto dan Eko Susilo
2nd International Conference of
Multi Spatial Imagery and Numerical Model in Bali
Indonesian Society for Remote
Strait
Sensing (ICOIRS) 2016
Desember
IOP Conf. Series: Earth and
4
Environmental Science Vol. 47 No. 1 doi: 10.1088/17551315/47/1/012010
66
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Berikut ini adalah hasil pembahasan dari setiap kegiatan penelitian tersebut.
6.1 Kajian Dinamuka Laut Untuk Mendukung Pemetaan Potensi Sumberdaya Kelautan Sebagai negara maritim terbesar di dunia, indonesia memiliki potensi kelautan yang sangat besar dan beragam. Potensi kelautan tersebut menjadi salah satu modal dasar yang harus dikelola dengan optimal untuk mewujudkan kesejahteraan dan kemakmuran rakyat Indonesia. Adapun potensi Kelautan Indonesia terdiri dari : a. Potensi Fisik Potensi wilayah pesisir dan lautan Indonesia dipandang dari segi fisik, terdiri dari Perairan Nusantara seluas 2.8 juta km2, Laut Teritorial seluas 0.3 juta km2. Perairan Nasional seluas 3,1 juta km2, luas ZEE (Zona Ekonomi Eksklusif) sekitar 3,0 juta km2, Panjang garis pantai lebih dari 81.000 km dan jumlah pulau terdiri dari 17.504 pulau. b. Potensi Pembangunan Potensi wilayah pesisir dan laut Indonesia dipandang dari segi Pembangunan adalah sebagai berikut:
Sumberdaya yang dapat diperbaharui seperti: perikanan, hutan
mangrove, terumbu karang, industri garam, industri bioteknologi kelautan. Sumberdaya yang tidak dapat diperbaharui seperti : minyak dan gas bumi bahan tambang dan mineral lainnya serta harta karun dari kapal karam. Energi Kelautan seperti: pasang surut, gelombang, angin, Ocean Thermal Energy Conversion (OTEC). Jasa-jasa Lingkungan seperti: pariwisata, perhubungan dan kepelabuhanan serta penampung (penetralisir) limbah Dari 17.504 pulau, 10.000 pulau diantaranya merupakan pulau-pulau kecil dan 92 pulau adalah pulau-pulau kecil terluar (PPKT) . Pulau Kecil Terluar adalah pulau dengan luas area kurang atau sama dengan 2000 km2 (dua ribu kilometer persegi) yang memiliki titik-titik dasar koordinat geografis yang menghubungkan garis pangkal laut kepulauan sesuai dengan hukum internasional dan nasional. Dari 92 pulau-pulau kecil terluar tersebut, 31 pulau berpenghuni tetap, 16 pulau berpenghuni musiman dan 61 pulau tidak berpenghuni . Pulau-pulau kecil terluar tersebut secara ekonomis memiliki potensi sumber daya alam yang sangat besar. Apabila dikembangkan secara optimal dan berkelanjutan akan menjadi sumber pertumbuhan baru sekaligus akan mengurangi kesenjangan pembangunan antara wilayah Indonesia bagian Barat dan Kawasan Timur Indonesia sebagai salah satu isu pembangunan wilayah nasional. Pemerintah mendorong terwujudnya Indonesia sebagai poros maritim dunia dengan memfokuskan arah pembangunan nasional pada upaya penyediaan infrastruktur maritim, penguatan budaya bahari, peningkatan kesejahteraan nelayan dan pengawasan serta keamanan laut. Hal ini berarti, pembangunan maritim akan dilakukan secara strategis, terstruktur dalam rangka percepatan pembangunan. Salah satu poin penting dari Nawacita (Misi Presiden dan Wakil Presiden) adalah upaya “Membangun Indonesia Dari Pinggir”. Pendekatan ini sangat penting mengingat selama ini 67
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
terjadi disparitas pembangunan, kesenjangan wilayah dan kesenjangan pendapatan. Salah satu kesenjangan pembangunan wilayah yang mencolok adalah pembangunan pulau-pulau kecil dibandingkan pulau besar. Permasalahan pulau-pulau kecil terluar sebagai beranda sekaligus paling pinggir dari wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia memang sangat kompleks. Pengelolaan pulau-pulau kecil terluar secara berkelanjutan menjadi penting dan strategis untuk menguatkan perekonomian bangsa yang berbasis kemaritiman. Pengelolaan pulau-pulau kecil terluar adalah rangkaian kegiatan yang dilakukan secara terpadu untuk memanfaatkan dan mengembangkan potensi sumber daya pulau-pulau kecil terluar dari wilayah Republik Indonesia untuk menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Pengelolaan pulaupulau kecil terluar tersebut bertujuan untuk :. 1. Menjaga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia, keamanan nasional, pertahanan negara, dan menciptakan stabilitas kawasan; 2. Pemanfaatan sumber daya alam dalam rangka pembangunan berkelanjutan; 3. Memberdayakan masyarakat dalam rangka meningkatkan kesejahteraannya. Karakteristik yang beragam dan besarnya potensi pulau-pulau kecil di Indonesia menjadikan pulau-pulau kecil sebagai salah satu sasaran prioritas pembangunan pada sektor kelautan dan perikanan, serta merupakan orientasi kebijakan perencanaan pembangunan pemerintah Indonesia ke depan. Upaya pengembangan pulau-pulau kecil kini terus diupayakan oleh pemerintah untuk mencapai pulau pulau kecil yang memiliki nilai ekonomi yang tinggi. Upaya ini perlu didukung dengan penyediaan data dan informasi potensi pulau-pulau kecil yang akurat, up to date dan siap pakai sehingga dapat menjadi referensi bagi para stakeholder dan pengambil keputusan dalam rangka pengembangan potensi pulaupulau kecil. Kegiatan pemetaan potensi sumber daya pulau-pulau kecil merupakan salah satu upaya untuk menyediakan data dan informasi potensi sumber daya pulau sekaligus memberikan informasi awal mengenai arah pemanfaatan ruang pulau yang rasional dan berkelanjutan. Hasil Capaian kegiatan Penelitian Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji Kondisi Oseanografi, mengkaji Ekosistem Pesisir dan melakukan Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan di Pulau Lirang Kabupaten Maluku Barat Daya Provinsi Maluku. Hasil penelitian diharapkan dapat menjadi referensi bagi para stakeholder dan pengambil kebijakan bidang kelautan dan perikananan, Pemerintah Setempat dalam rangka pengembangan potensi pulau-pulau kecil. Penelitian telah dilakukan di Pulau Lirang Kabupaten Maluku Barat Daya Provinsi Maluku pada bulan April 2016. Data dan informasi yang digunakan dalam penelitian ini dikumpulkan melalui pengumpulan data primer dan data sekunder. Data primer yang dikumpulkan meliputi data oseanografi (fisika, kimia, dan biologi) dan ekosistem pesisir (mangrove, lamun, terumbu karang dan ikan karang). Data data oseanografi dan ekosistem pesisir hasil pengukuran dilapangan dianalisis secara spasial dengan menggunaka ArcGIS v.10. Data lapangan terlebih dahulu dikonversi menjadi data raster. Selanjutnya seluruh data yang digunakan dilakukan skoring untuk penentuan kesesuaian lahan. Penentuan skor untuk 68
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
masing-masing parameter berdasarkan efek dari parameter tersebut bagi perikanan tangkap dan budidaya laut. Berdasarkan hasil penelitian kondisi oseanografi di perairan pulau lirang secara umum masih baik dan berada dalam kisaran baku mutu air laut berdasarkan Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup No.51 Tahun 2004. Pulau Lirang memiliki ekosistem pesisir yang lengkap yaitu Mangrove, lamun dan terumbu karang yang kondisinya masih sangat baik. Berdasarkan kesesuaian lahan pulau Lirang memiliki potensi pengembangan perikanan tangkap, budidaya ikan dengan keramba jaring apung dan budidaya rumput laut.
Gambar 26. Peta Suhu Permukaan Laut dan kecerahan perairan P. Lirang
Gambar 27. Peta Total Suspended Solid dan Sebaran pH perairan P. Lirang
Gambar 28. Peta Sebaran Salinitas dan Sebaran Oksigen Terlarut Perairan P. Lirang
69
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 29. Peta Serbaran Phosfat dan Ilika Perairan P.Lirang
Gambar 30. Peta sebaran Klorofil-a Peta Sebaran Vegetasi Mangrove Perairan P. Lirang
Gambar 31. Sebaran Vegtasi lamun dan Indeks Kerapatan lamun di Pulau Lirang
6.2
Analisis Sebaran Kapal Ikan di Zona Penangkapan Ikan Peta
Prakiraan
Daerah
Penangkapan
Ikan
(PPDPI)
yang
dihasilkan
dan
didiseminasikan oleh Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) merupakan salah satu kegiatan yang mendukung tugas pokok dan fungsi Balai yang tertuang dalam Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 34/MEN/2011. Basis data informasi PPDPI yang cukup panjang yang dimiliki oleh BPOL dapat digunakan untuk mengamati kecenderungan daerah70
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
daerah potensi penangkapan ikan pada suatu daerah, misalnya pada perairan Natuna yang termasuk kedalam WPP-NRI 711. Frekuensi kemunculan daerah prakiraan penangkapan ikan secara spasial dan temporal berdasarkan data PPDPI dapat memberikan informasi daerahdaerah mana saja yang merupakan lokasi yang paling sering menjadi daerah potensi penangkapan ikan. Selain informasi daerah potensi, hal lain yang perlu menjadi perhatian mengenai PPDPI adalah bagaimana validasi atau tingkat akurasi dari PPDPI tersebut. Tidak mudah untuk memperoleh informasi akurasi atau tingkat kesesuaian PPDPI ini dikarenakan belum pernah ada yang melakukan, data apa yang harus digunakan serta bagaimana metode yang digunakan untuk proses ini. Dengan adanya INDESO (Infrastructure Development of Space Oceanography) project yang salah satu outputnya mampu melakukan pemetaan terhadap sebaran kapal pada suatu perairan, maka proses validasi atau mengukur tingkat kesesuaian atau akurasi PPDPI dapat dilakukan. Informasi sebaran kapal yang diperoleh dari hasil analisis data Radarsat-2 dapat dijadikan sebagai input untuk penghitungan tingkat kesesuaian PPDPI. Namun hasil analisis data Radarsat-2 ini perlu juga divalidasi terutama terkait dengan posisi dan ukuran kapal ketika akusisi. Tujuan dari penelitian ini adalah : 1. Untuk mengetahui sebaran daerah potensi penangkapan ikan di WPP 711 dan tingkat akurasinya. 2. Untuk memvalidasi posisi dan ukuran kapal dengan menggunakan alat GPS Tracker. 3. Menghitung kerugian ekonomi akibat adanya kapal-kapal ilegal pada satu scene data Radarsat-2. Metode Pelaksanaan Kegiatan Analisis yang digunakan untuk mengetahui sebaran daerah potensi penangkapan ikan adalah analisis tumpang susun (overlay) terhadap database PPDPI tahun 2012-2014, sementara database PPDPI tahun 2015 digunakan untuk uji akurasi dengan memanfaatkan data Radarsat-2. Layout peta dibagi menjadi grid-grid dengan skala 0.5o dan dihitung frekuensi kemunculan titik-titik potensi pada masing-masing grid, sehingga diketahui daerah mana saja dengan frekuensi kemunculan paling banyak pada wilayah studi. Sedangkan analisis yang digunakan untuk uji akurasi PPDPI dilakukan dengan analisis tumpang susun antara data PPDPI dengan data Radarsat-2 pada bulan yang sama.
Semakin banyak kapal yang
teridentifikasi berada pada daerah potensi penangkapan ikan menunjukkan bahwa semakin tinggi akurasi dari PPDPI. Dengan memanfaatkan 10 unit alat GPS tracker, posisi kapal akan dapat diketahui dan yang pada saat bersamaan dilakukan akusisi data Radarsat-2. Validasi dilakukan dengan meng-ovelay kedua data tersebut untuk mengetahui seberapa banyak kapal-kapal yang dilengkapi GPS tracker dapat teridentifikasi pada hasil analisis data Radarsat-2. Kapal-kapal ilegal dapat didefinisikan sebagai kapal dengan ukuran >30GT namun tidak dilengkapi dengan transmitter dan dapat diidentifikasi dari data Radarsat-2 dengan bantuan VMS (Vessel Monitoring System) dan AIS (automatic Identification System). Kerugian 71
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
yang ditimbulkan dari adanya kapal ilegal tersebut dapat diestimasi dengan mengetahui parameter tonnage kapal (GT), produktivitas kapal (berdasarkan Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 61/KEPMEN-KP/2014 tentang Produktivitas Kapal Penangkapan Ikan) serta asumsi harga ikan yang telah disepakati atau N = tonnage (GT) x Produtivitas x harga. Lokasi Kegiatan Kegiatan dilakukan di WPPNRI 711, karena daerah ini merupakan salah satu daerah penghasil ikan terbesar di Indonesia sekaligus juga merupakan daerah yang rawan terhadap kegiatan ilegal fishing. Diharapkan dengan adanya informasi ini, dapat dijadikan acuan dan pertimbangan bagi nelayan dalam menentukan lokasi kegiatan penangkapan mereka.
Sebagian
besar nelayan merupakan nelayan tradisonal, namun dengan daya jelajah yang cukup jauh, seperti misal nelayan-nelayan di Tanjung Pandan bahkan sampai beroperasi hinggan Natuna dengan waktu sekali melaut hingga 7 sampai 10 hari. Hasil Penelitian Frekuensi kemunculan daerah potensi dilambangkan dengan warna, dimana warna biru menunjukkan frekuensi kemunculan <5, warna kuning antara 5-10 dan warna merah >10 kali. Hasil ini diperoleh dengan menggunakan data PPDPI selama 3 tahun.
Pada
peta tersebut terlihat bahwa terdapat beberapa lokasi dibagian tengah WPPNRI 711, dibeberapa bagian wilayah barat dan diwilayah selatan bernilai >10. Kadar unsur zat hara diperairan dekat dengan daratan umumnya lebih tinggi daripada peraiarn Laut Natuna bagian tengah.
Pola arus musiman dan
aliran sungai dari daratan Pulau Bangka, Pulau Sumatera di bagian barat serta aliran sungai dari Sungai Kapuas (dari daratan Kalimantan) di bagian timur juga merupakan faktor penting yang mempengaruhi variabilitas konsentrasi nilai klorofil-a di perairan WPP-RI 711 (Nababan dan Simamora, 2012).
Uji akurasi PPDPI dengan menggunakan data Radarsat-2
menunjukkan bahwa secara rata-rata, tingkat akurasi PPDPI berada pada kisaran 40,27%.
72
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Validasi data Radar dengan menggunakan GPS tracker menunjukkan bahwa hanya 3 dari 10 (30%) kapal yang dilengkapi dengan GPS tracker yang mampu diidentifikasi dari data radar, sedangkan dari validasi ukuran kapal menunjukkan bahwa hasil analisis radar overestimate antara 7,5-8 m dari panjang kapal yang sebenarnya.
Kuat lemahnya backscatter sangat ditentukan oleh beberapa hal, yaitu : 1. Dimensi objek, semakin besar objek maka backscatternya akan cenderung lebih kuat. 2. Material penyusun, objek yang terbuat dari logam akan memberikan backscatter yang lebih kuat dibandingkan kayu atau fiber. 3. Incidence angle yang tinggi satelit pada waktu akuisisi akan menyebabkan objek yang semakin jauh dari satelit akan cenderung memberikan backscatter yang lebih kuat. Hasil overlay antara informasi posisi kapal yang didapat dari GPS tracker dengan hasil analisis menunjukkan bahwa hanya 3 dari 10 (30%) kapal yang berukuran 11 – 15 meter yang terdeteksi oleh citra Radarsat-2.
Hal ini menunjukkan bahwa pemantauan kapal-kapal
penangkapan ikan ukuran 11-15 meter dengan menggunakan citra satelit Radarsat-2, beam mode extended high tidak memberikan hasil yang memuaskan.
Sedangkan ukuran panjang
kapal hasil analisis yang over-estimate antara 7,5-8 meter diduga terjadi karena pengaruh 73
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
resolusi spasial data Radarsat-2 yang berukuran antara 18 – 27 meter. Ketika suatu objek berukuran 12 meter teridentifikasi kedalam 1 pixel data Radar, maka hasil analisis akan menyimpulkan bahwa objek tersebut adalah berukuran 18 – 27 meter. Berdasarkan data radar pada tanggal 25 Oktober 2016, terdapat 110 kapal yang dapat dikategorikan ilegal, dengan menggunakan persamaaan diatas, maka potensi kerugian ekonomi yang terjadi adalah Tabel 39. Potensi Kerugian Ekonomi
Informasi mengenai sebaran daerah potensial penangkapan ikan di WPP-NRI 711 dapat diketahui dengan memanfaatkan data time-series PPDPI yang bersumber dari data penginderaan jauh. Secara umum, daerah potensial cenderung berada pada daerah tengah hingga barat dan selatan. Setelah divalidasi, dapat diketahui bahwa akurasi daerah potensial tersebut berada pada kisaran 40,27%. Data Radarsat-2 sangat baik digunakan untuk mendeteksi kapal besar (>20 m), namun kurang efektif jika digunakan untuk mendeteksi keberadaan kapl-kapal kecil (<15 m). Hal ini terlihat dari akurasi data Radarsat-2 yang hanya 30% dengan beam mode Extendend High dan over-estimate antara 7.5-8 meter. Dengan bantuan VMS dan AIS yang di-overlay dengan data Radarsat-2, keberadaan kapal-kapal ilegal dapat terdeteksi dan dengan beberapa paramater seperti konversi dari panjang kapal menjadi tonnage kapal, produtivitas kapal, asumsi harga ikan, maka nilai kerugian ekonomi akibat keberadaan kapal ilegal tersebut dapat di-estimasi.
6.3 Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan Ekosistem pesisir (terumbu karang dan mangrove) sangat vital dalam mendukung kehidupan manusia secara ekologi, sosial dan ekonomi. Namun saat ini perubahan pada ekosistem pesisir telah banyak terjadi karena kegiatan manusia, seperti polusi atau 74
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
pencemaran, konversi lahan, dan eksploitasi sumberdaya yang berlebihan. Selain itu, dampak yang merusak dari perubahan iklim global—seperti kenaikan muka laut, pengasaman laut, banjir—juga turut memberikan kontribusi nyata terhadap degradasi ekosistem tersebut. Pada dasarnya, ekosistem pesisir secara alami mampu beradaptasi terhadap perubahan lingkungan (self-recovery), sepanjang perubahan yang terjadi masih dibawah kemampuan atau daya lenting (resilience) ekosistem tersebut. Banyak faktor yang mempengaruhi proses adaptasi ekosistem pesisir dan hal tersebut perlu dipelajari sebagai data dan informasi ilmiah untuk justifikasi upaya pengelolaan. Respon atau adaptasi setiap ekosistem berbeda-beda tergantung pada kondisi ekosistemnya. Ekosistem yang sehat akan memberikan respon yang berbeda dari ekosistem yang terdegradasi atau mengalami gangguan. Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) telah melakukan penelitian untuk menjawab hal tersebut. Hal yang dipelajari adalah terkait dengan faktor-faktor yang berperan dalam proses adaptasi mangrove terhadap kenaikan muka laut dan faktor-faktor yang mempengaruhi adaptasi ekosistem terumbu karang terhadap perubahan lingkungan perairan melalui pendekatan laju pertumbuhan tahunan dan kandungan logam berat pada karang. Pada tahun 2011 dan 2012 telah dilakukan pengukuran kualitas perairan yang meliputi parameter pH, suhu, salinitas, alkalinitas, fosfat dan silikat di daerah Pemuteran dan Nusa Penida. Hasil pengukuran menunjukkan adanya variasi pH, suhu, salinitas, alkalinitas yang dipengaruhi oleh pola monsunal yang terjadi di perairan Indonesia.
Gambar 32. Diagram alir penelitian bpol: ekosistem terumbu karang dan perubahan lingkungan.
75
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pada tahun 2013-2015 telah dilakukan pengukuran kualitas air di lapangan, melakukan pengambilan sampel karang (coring) di lokasi Nusa Penida (2013) dan Taman Nasional Bunaken (2015), serta analisis pertumbuhan karang di kedua lokasi tersebut. Pengambilan sampel karang dilakukan dengan menggunakan metode drilling karena keterbatasan data tentang kondisi terumbu karang dalam jangka panjang yang bersifat time series, sementara karang dapat merekam perubahan kondisi lingkungan fisik selama pertumbuhannya. Pada Tahun 2016, penelitian dilanjutkan dengan pengambilan sampel karang di Taman Nasional Taka Bonerate sebagai lokasi perwakilan wilayah Coral Triangle Initiative (CTI) bagian Selatan Indonesia, analisis laju pertumbuhan karang tahunan, serta analisis hubungan laju pertumbuhan tersebut dengan konsentrasi logam berat yang diserap oleh karang.
Gambar 33. Lokasi Pelaksanaan Penelitian
Studi
Adaptasi
Ekosistem
Pesisir
Terhadap
Perubahan
Lingkungan
secara
keseluruhan merupakan bagian dari sistem pendukung strategi Rencana Aksi Nasional Adaptasi Perubahan Iklim (RAN API). Dalam rangka meningkatkan ketahanan (resiliensi) terhadap perubahan iklim, Pemerintah Indonesia telah menetapkan strategi nasional tersebut dengan tujuan memperkuat bidang-bidang yang berpotensi terhadap dampak perubahan iklim. Rencana Aksi Nasional Adaptasi Perubahan Iklim (RAN API) memiliki 4 sasaran utama, yaitu ketahanan ekonomi, sistem kehidupan, ekosistem, dan wilayah khusus. Strategi RAN API untuk subbidang pesisir dan pulau-pulau kecil meliputi pengembangan dan optimalisasi riset dan sistem informasi tentang perubahan iklim di wilayah pesisir dan pulau-pulau kecil. Hasil Penelitian Perubahan Elevasi dan Karakteristik Sedimen Mangrove Dumai Hutan mangrove di sekitar Stasiun Kelautan Dumai memiliki karakteristik khusus karena struktur tanah telah mengalami perubahan akibat modifikasi tata ruang yang dilakukan oleh manusia. Hutan mangrove di Dumai umumnya berjenis peat-mineral dan sebagian telah mengalami pengeringan (drainage), sehingga warna air sungai menjadi coklat tua kehitaman (black water rivers). Tanggul dibangun di hutan mangrove sekitar lokasi studi sehingga membatasi pertukaran air dari pasang surut dan laju sedimentasi di wilayah yang berada di 76
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
dalam tanggul. Sedangkan tepi pantai sekitar lokasi telah terjadi abrasi yang menyebabkan kerusakan mangrove yang cukup signifikan.
Gambar 34. Trend kenaikan elevasi permukaan tanah di Hutan Mangrove Dumai ( Juni 2015 – Sept 2016).
Struktur tanah di lokasi ini umumnya berwarna merah kuning, bertekstur lumpur, dengan kandungan bahan organik yang tinggi karena berada di lahan gambut. Tingginya kandungan bahan organik pada sedimen juga dapat disebabkan oleh posisi stasiun yang berada di muara sungai sehingga menerima pasokan bahan organik yang dibawa aliran sungai dan aktivitas masyarakat yang ada di sekitar perairan tersebut. Hingga kedalaman 100 cm kandungan tanah gambut masih cukup tinggi, diperlihatkan dengan bulk density sekitar <0.3 g/cm3. Tabel 40. Karakteristik sedimen di lokasi penelitian Parameter
Lokasi Tepi sungai
Inferior
Bulk density (g/cm3)
Nilai bulk density tanah gambut
0-10 cm
0.27
0.20
10-50 cm
0.22
0.24
50-100 cm
0.21
0.25
18 – 30
20 - 30
0-10 cm
94.85
94.58
10-50 cm
93.89
94.95
50-100 cm
91.11
94.46
Salinitas air tanah (ppt)
Keterangan
0.03-0.3 g/cm3
Kandungan organik (%)
Hasil identifikasi di lokasi studi, dari 22 (duapuluh dua) jenis mangrove tersebut, terdapat 6 (enam) jenis mangrove sejati di lokasi studi dengan dominasi Rhizophora apiculata dan Xylocarpus granatum. Dengan rata-rata diameter pohon yang berada di dalam hutan lebih besar dibandingkan yang tumbuh di tepi sungai. Rata-rata diameter pohon di tepi sungai berkisar antara 12.2 cm (Avicennia marina) hingga 16.3 cm (Rhizophora apiculata), sedangkan di dalam hutan diameter pohon berkisar antara 14.0 cm ( Xylocarpus granatum) hingga 22.3 cm (Rhizophora apiculata). 77
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 41. Keragamanan spesies mangrove di Hutan Mangrove Pesisir Dumai (sumber : UNRI) No
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22
Spesies
Nama Daerah
Acrosticum sp Avicennia alba Avicennia marina* Bruguiera gymnorrhiza* Ceriops tagal Excoecaria agallocha Lumnitzera littorea* Nypa fructicans Rhizopora apiculata* Rhizopora mucronata Scyphiphora hydrophyllacea* Sonneratia spp Xylocarpus granatum* Cerbera manghas Derris trifoliata Hibiscus tiliaceus Ipomea sp Melastoma candidum Morinda citrifolia Pandanus tectirum Passiflora foetida Thesspesia populnea
Piai raya Api-api mangi-mangi putih Api-api Tanjang Tagar, tegar Buta-buta Tarumtum Nipah Bakau minyak, bakau akik Bakau hitam, bakau merah Cigam, perepat lanang Pedada, kedabu, prepat Nyireh, nyirih Bintan, bintaro Tuba laut, ambung Waru Tapak kuda, kacang Senduduk Mengkudu Pandan laut Buah pitri Waru laut, waru pantai
Mangrove sejati
Mangrove tambahan
√ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √ √
Dalam rangka aplikasi sistem monitoring mangrove di berbagai habitat mangrove di Indonesia, pada tanggal 19-22 Oktober 2016 dilakukan pemasangan benchmark Rod Surface
Elevation Table (RSET) di Hutan Mangrove Nusa Lembongan, sebagai bagian dari rangkaian kegiatan penelitian ini. Hutan mangrove di wilayah ini berjenis fringe mangrove dan sangat berbeda dengan 2 stasiun sebelumnya (di Estuari Perancak dan Dumai). Data yang diperoleh akan menjadi informasi bagaimana mangrove beradaptasi terhadap perubahan lingkungan pada berbagai karakteristik habitat yang berbeda. Kegiatan ini tidak hanya melibatkan internal tim BPOL, tetapi juga didukung oleh tim Blue Carbon Project dari Conservation Internasional Indonesia.
Benchmark dipasang di tiga lokasi utama yang berbeda. Lokasi tersebut telah ditentukan pada saat survei pendahuluan di Bulan April 2016. Pertimbangan pemilihan lokasi didasarkan pada perbedaan karakteristik habitat mangrovenya, yaitu (1) lokasi dekat dengan pantai; (2) lokasi yang berada di tengah; dan (3) lokasi yang dekat dengan daratan. Di setiap lokasi tersebut dipasang 3 buah benchmark sebagai ulangan pengukuran (dan diberikan kode lokasi NL), sehingga total benchmark yang dipasang di Hutan Mangrove Nusa Lembongan sebanyak 9 unit.
78
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 35. Lokasi pemasangan benchmark RSET di Hutan Mangrove Nusa Lembongan, Klungkung, Bali
Respon ekosistem mangrove terhadap perubahan lingkungan dapat diperlihatkan oleh tingkat produktivitas (pertumbuhan mangrove) dan proses geomorfologi yang terjadi (perubahan elevasi dan sedimentasi); Pertumbuhan karang massive (Porites) dan analisis konsentrasi logam berat yang terkandung di dalamnya dengan alat ICP-OES dapat menggambarkan respon karang terhadap perubahan lingkungan. Konsentrasi logam berat (Cu,Pb,Cr) pada karang porietes yang diambil di pulau Tarupa lebih tinggi jika dibandingkan dengan kandungan logam berat pada P. Tinabo Besar.
79
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 36. Kondisi kualitas perairan (pH, Suhu, Salinitas, dan DO) di Taman Nasional Bunaken Juni 2016
6.4 Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir Indonesia sebagai negara bahari, memiliki luas wilayah perairan mencapai 3,1 juta km 2 dan total panjang garis pantai sekitar 81.000 km, menyimpan kekayaan dan keanekaragaman hayati laut yang melimpah berupa berbagai jenis ikan, udang, kerang dan rumput laut. Wilayah pesisir dan lautan merupakan aset nasional dalam prioritas pembangunan dan pengembanan pusat-pusat ekonomi masyarakat. Pembangunan poros maritim sejatinya merupakan kebijakan strategis dalam rangka melakukan penataan, pengelolaan, dan pemanfaatan sumberdaya ikan untuk sebesar-besarnya kesejahteraan dan kemakmuran rakyat, khususnya nelayan. Munculnya paradigma untuk menjadikan pembangunan berbasis sumberdaya kelautan dan perikanan sebagai motor sejalan dengan pelaksanaan otonomi daerah yang memberikan peluang bagi pemerintah daerah untuk memanfaatkan, mengelola dan melindungi wilayah perairan dengan lebih maksimal. Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) secara berkelanjutan telah menetapkan sasaran strategis untuk mendukung dan mewujudkan hal tersebut. Fokus program dan kegiatan KKP salah satunya meningkatkan peran sektor kelautan dan perikanan terhadap pertumbuhan ekonomi nasional melalui pengembangan sentra-sentra produksi kelautan dan perikanan yang memiliki komoditas unggulan dengan tetap mengedankan prinsip keberkelanjutan. Saat ini telah berkembang teknologi yang dapat memberikan informasi potensi sumberdaya pesisir dan laut untuk mendukung pengelolaan dan pemanfaatan sumberdaya ikan yang berkelanjutan yaitu teknologi penginderaan jauh dan sistem informasi geografis. Teknologi ini telah dimanfaatkan untuk berbagai kajian di wilayah pesisir dan laut, salah satunya penentuan daerah penangkapan ikan berbasis kondisi lingkungan.
Di Indonesia,
penggunaan teknologi penginderaan jauh dan SIG untuk pendugaan daerah penangkaan ikan 80
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
sejatinya telah dilakukan sejak lama. Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) telah menerbitkan informasi daerah penangkapan ikan yang dikenal dengan istilah Peta Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan (PPDPI). Peta ini telah disusun dan disampaikan kepada pengguna sejak tahun 2000-an dan terus diakukan pengembangan dan inovasi. Sampai dengan saat ini telah dihasilkan informasi prediksi daerah penangkapan ikan pelagis ekonomis tinggi seperti tuna, cakalang dan lemuru. Frekuensi penerbitan juga mengalami peningkatan hingga mampu memberikan informasi untuk beberapa hari ke depan dengan tingkat akurasi yang lebih baik (Susilo et al., 2015). Tingkat akurasi PPDPI Selat Bali tahun 2013 mencapai 41,80% dan tertinggi pada bulan Oktober sebesar 69,57% (Pertami dan Suniada, 2014 Proses penyampaian informasi PPDPI dilakukan melalui berbagai sarana komunikasi, baik yang bersifat konvensional maupun memanfaatkan teknologi informasi terkini. Melalui kerjasama dengan berbagai instansi pemerintah pusat dan pemerintah daerah PPDPI disebarkan kepada nelayan. Tabel 42. Jenis – Jenis PPDPI yang telah di terbitkan oleh BPOL No
1.
2.
3.
4.
Jenis PPDPI
Nasional
Lokasi
Frekuensi
Prediksi
Terbit
-
Jawa Bali dan Nusa Tenggara
-
Kalimantan
-
Maluku Papua
-
Sumatera
-
Sulawesi
Pelabuhan
-
PPN Kejawanan
Perikanan
-
PPN Pemangkat
-
PPN Pengambengan
-
PPN Ternate - Bitung
-
PPS Belawan
-
PPS Cilacap
-
PPN Ambon
-
PPN Pelabuhan Ratu
-
PPN Sungai Liat
-
PPP Tamperan
-
Bali Utara
-
Bali Timur
-
Laut Sawu
-
Selat Lombok
Pesisir
Pelikan Tuna
Samudera Hindia Selatan Jawa Bali
3 kali seminggu
Resolusi spasial
4 km x 4 km
(Senin, Rabu, Jumat)
Harian
1 km x 1 km
Harian
1 km x 1 km
Mingguan untuk 7
9 km x 9 km
hari kedepan 5.
Pelikan
Perairan timur Indonesia
Cakalang 6.
Pelikan
Mingguan untuk 7
9 km x 9 km
hari kedepan Selat Bali
Harian
1 km x 1 km
Lemuru
81
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lokasi Penelitian Penelitian dilakukan di perairan Kepulauan Wakatobi (WPP-NRI 715) dan Selat Madura (WPP-NRI 713) dalam kurun periode bulan Januari - Oktober 2016. Pembiayaan kegiatan penelitian ini sepenuhnya bersumber dari Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Balai Penelitian dan Observasi Laut Tahun 2016.
Gambar 37. Lokasi Penelitian Wakatobi dan Perairan Selat Madura
Gambar 38. Sebaran titik pengukuruan lapangan (: Stasiun klorofil-a; : Jalur perekaman suhu permukaan laut
Hasil Penelitian Landsat merupakan program bersama antara National Aeronautics and Space
Administration (NASA) dan U.S. Geological Survey (USGS). Program ini bertujuan untuk pencitraan permukaan bumi secara berkelanjutan. Sejak peluncuran satelit Landsat 1 pada 82
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
tahun 1972, program Landsat telah menyediakan data resolusi spasial tinggi permukaan bumi selama lebih dari 42 tahun. Saat ini telah terdapat generasi ke 8 Satelit Landsat dengan kode misi Landsat Data Continuity Mission (LDCM) yang diluncurkan pada 11 Februari 2013. Misi ini bertujuan untuk menyediakan data pencitraan bumi yang berkualitas tinggi baik visible maupun
inframerah pada wilayah daratan maupun wilayah pesisir. Landsat 8 satelit mengorbit secara sun-synchronous pada ketinggian 705 km sepeti generasi sebelumnya Landsat 5. Namun Landsat 8 memiliki kemampuan teknis yang lebih baik dibandingkan generasi sebelumnya. Kemampuan merekam Landsat 8 dapat mencapai hingga 650 scene per hari dengan pengulangan setiap 16 hari dengan ukuran 185 km swath dan tersegmentasi menjadi 185 km × 180 km scene ( World-wide Reference System/WRS-2). Landsat 8 memiliki 2 sensor utama, yaitu Optical Land imagery (OLI) dan Thermal
Infrared Sensor (TIRS). Sensor OLI memiliki 9 band (termasuk band pankromatik) dengan panjang gelombang mulai dari 0,433 µm hingga 2,300 µm. OLI menghasilkan data dengan resolusi resolusi spasial 30 meter (multispektral) dan 15 meter (pankromatik). Sedangakan sensor TIRS merupakan sensor thermal yang memiliki 2 band dengan panjang gelombang 10,30 µm hingga 12,50 µm. TIRS menghasilkan data dengan resolusi resolusi spasial 100 meter. Baik sensor OLI maupun TIRS secara bersamaan mengumpulkan data pada area permukaan bumi yang sama. Tabel 43. Perbandingan spesifikasi teknis Landsat 7 dan Landsat 8 Landsat 8
Aqua/Terra
~650
~450
3.14 Terabit, file-based
650378 Gbits, block-based
Sensor Type
Pushbroom (both OLI and TIRS)
basedETM+, Whisk-Broom
Compression
~2:1 Variable Rice Compression
No
Image D/L
X-Band Earth Coverage
X-Band GXA×3X
Data Rate
384 Mbits/sec, CCSDS Virtual Channels
150 Mbits/sec × 3 Channels/Frequencies
Encoding
CCSDS, LDPC FECS
not fully CCSDS compliant
Ranging
GPS
S-Band 2-Way Doppler
705 Km Sun-Sync 98.2° inclination (WRS2)
705 Km Sun-Sync 98.2° inclination (WRS2)
~ 10:11 AM
~ 10:00 AM
Scenes/Day SSR Size
Orbit Crossing Time
Jika dibandingkan dengan generasi sebelumnya (Landsat 7) terdapat 2 perbedaan mendasar pada sensor OLI. Pertama, sensor OLI memiliki coastal aerosol band (band 1) untuk aplikasi bidang pesisir dan aerosol. Band ini berkerja pada panjang gelombang (0,43-0,45 m) dan dimaksudkan untuk meningkatkan kepekaan terhadap klorofil dan bahan tersuspensi lainnya di perairan pantai dan untuk mengukur aerosol atmosfer. Kedua, sensor OLI memiliki
cirrus band (band 9) yang berkerja pada panjang gelombang 1.36-1.39μm yang berfungsi 83
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
untuk deteksi awan cirrus. Selain itu pada band OLI yang lain memiliki panjang gelombang yang lebih sempit dibandingkan sensor ETM + pada Landsat 7. Dalam hal pengolah data, sensor OLI dan TIRS bekerja pada 12-bit (4096 tingkat) yang memungkinkan kuantisasi pengukuran variabilitas kondisi permukaan dengan lebih baik (Roy et al. 2014; USGS 2015). Sensor Landsat TM dan ETM + tidak memiliki kemampuan untuk memetakan kondisi kualitas air baik di daratan maupun wilayah pesisir dengan baik
(Olmanson, Bauer, &
Brezonik, 2008; Onderka & Pekárová, 2008). Keterbatasan ini disebabkan oleh rendahnya nilai
signal-to-noise ratio (SNR) dari sensor Landsat sebelumnya. Jumlah band spektral untuk monitoring kondisi kualitas air yang terbatas juga menjadi salah satu penyebabnya.
Gerace,
Schott, dan Nevins (2013) menunjukkan bahwa kombinasi dari band biru OLI baru dan peningkatan nilai SNR dapat mengurangi kesalahan pada Landsat 7 ETM+ hingga sekitar setengahnya. Oleh karena
Landsat 8 dapat dijadikan sebagai alternatif sumber data
pemantauan kualitas air di wilayah pesisir maupun perairan umum, baik dalam sala regional maupun global. Tabel 44. Perbandingan karakteristik sensor pada Landsat 8 dan Landsat 7.
Landsat 8 Band
Wavelength (µm)
Band Name
1
0,435 – 0,451
2 3 4 5 6 7 8 9 10 11
0,452 – 0,512 0,533 – 0,590 0,636 – 0,673 0,851 – 0,879 1,566 – 1,651 2,107 – 2,294 0,503 – 0,676 1,363 – 1,384 10,60 – 11,19 11,50 – 12,51
Coastal / Aerosol Blue Green Red NIR SWIR-1 SWIR-2 Pan Cirrus TIR-1 TIR-2
Landsat 7 Sensor
Res (m)
OLI
30
OLI OLI OLI OLI OLI OLI OLI OLI TIRS TIRS
30 30 30 30 30 30 30 100 100
Band
Wavelength (µm)
Band Name
1 2 3 4 5 7 8
0,441 – 0514 0,519 – 0,601 0,631 – 0,692 0,772 – 0,898 1,547 – 1,749 2,064 – 2,345 0,515 – 0,896
Blue Green Red NIR SWIR-1 SWIR-2 Pan
6
10,31 – 12,36
TIR
Res (m)
30
Saat ini penyusunan PPDPI menggunakan data hasil pencitraan Sensor MODIS (Moderate resolution imaging spectrofotometer ) pada satelit Aqua/Terra. Citra suhu permukaan laut (SPL) yang dihasilkan sensor ini memiliki resolusi spasial 1 km x 1 km. Namun untuk melakukan pendugaan daerah penangkapan ikan di wilayah pesisir, resolusi spasial MODIS masih dirasa kurang mendetail. Sejalan dengan berkembangnya teknologi penginderaan jauh yang semakin pesat, informasi SPL dapat direkam dengan resolusi spasial yang lebih tinggi. Satelit Landsat menghasilkan data SPL dengan resolusi spasial 30 meter. Data SPL dapat diperoleh melalui satelit Landsat-7 Enhanced Thematic Mapper (Huang et al. 2014) dan Landsat-8 Thermal Infrared Sensor (Syariza et al. 2015). Selain dapat merekam SPL, satelit Landsat juga dapat digunakan untuk monitoring kesuburan perairan (Franz et al. 2015; Lailia et al. 2015; 84
30 30 30 30 30 15 60
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Vanhellemont and Ruddick 2015). Penggunaan citra satelit Landsat 8 merupakan alternatif sumber data SPL dan konsentrasi klorofil-a yang memiliki resolusi spasial yang tinggi. Walaupun Landsat memiliki resolusi spasial yang lebih tinggi, namun resolusi temporal dan waktu melintasnya cukup lama. Satelit landsat akan melintas dan merekam permukaan bumi pada area yang sama setelah 16 hari. Bandingkan dari keberlanjutan data modis?bahas juga data VIIRS Tabel 45. Perbandingan spesifikasi teknis data dari berbagai ocean color sensor
No
Perihal
MODIS
1. 2. 3. 4. 5.
Resolusi spasial Resolusi temporal Resolusi radiometri Free data Keberlanjutan
x √ √ √ ?
Landsat 7 ETM+ √ x x √ x
Landsat 8 OLI √ √ x √ √
Gambar 39. Perbandingan resolusi spasial SPL - MODIS dan brightness temperature TIRS Landsat 8 di Selat Madura.
Lokasi Wakatobi Penyusunan algoritma suhu permukaan laut di perairan Pulau Wangi-Wangi, TN. Wakatobi berdasarkan data citra satelit Landsat 8 dan pengukuran lapangan yang dilakukan pada tanggal 05 September 2016. Citra Landsat 8 (LC81110642016249LGN00) yang melintas pada pukul 01:52:18 UTC tersebut memiliki kualitas data yang bagus (9/7) serta tutupan awan 85
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
yang sangat sedikit (12.53%), khususnya di lokasi pengukuran lapangan. Proses penyusunan algoritma suhu permukaan laut diawali dengan melakukan filtering data hasil pengukuran lapangan untuk mengurangi pengaruh outlier/pencitan data. Metode menggunakan kriteria: Ekstraksi nilai TIRS Landsat 8 dilakukan pada interval waktu per 1 menit berdasarkan dataset pengukuran lapangan, Periode waktu pengambilan dataset yang digunakan untuk penyusunan model dan validasi selang 1.5 jam sebelum dan sesudah perekaman citra Landsat, dan data pencilan diminimalisir menggunakan metode Hampel Filter. Selanjutnya dilakukan pemilihan secara acak sebanyak 55 sampel (38.50%) data untuk penyusunan algoritma suhu permukaan laut. Sedangkan sisanya akan digunakan untuk melakukan evaluasi algoritma yang telah didapatkan. Tabel 46. Ringkasan SPL Lapangan dan nilai Brightness temperature Landsat 8 Min
Mak
Median
Mean
SD
SPL-insitu
28.03
28.23
28.18
28.19
0.05
T10
22.48
22.98
22.80
22.83
0.14
T11
20.51
20.93
20.72
20.73
0.10
SPL-insitu
28.04
28.24
28.17
28.19
0.05
T10
22.49
22.99
22.83
22.85
0.11
T11
20.48
20.94
20.72
20.71
0.10
Model (n=55)
Evaluasi (n=88)
Nilai brightness temperature dihitung berdasarkan persamaan (1) dan (6) pada setiap band TIRS. Hasil perhitungan menunjukkan nilai brightness temperature band 10 cenderung lebih tinggi dibandingkan band 11. Hasil perbandingan nilai brightness temperature yang diukur di 143 dataset pada jalur pelayaran berkisar antara 1.7876 - 2.3760. Proses penyusunan algoritma suhu permukaan laut diawali dengan melakukan filtering data hasil pengukuran lapangan untuk mengurangi pengaruh outlier/pencitan data. Selanjutnya dilakukan pemilihan secara acak sebanyak 41 sampel (23%) data untuk penyusunan algoritma suhu permukaan laut. Sedangkan sisanya akan digunakan untuk melakukan evaluasi algoritma yang telah didapatkan.
86
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 40 Brightness temperature dan estimasi suhu permukaan laut berdasarkan algortima pada masingmasing band Tabel 47. Tabel Nilai pengukuran kosentrasi klorofil-a dan reflektan OLI pada 05 September 2016 Stasiun
Chl (mg m-3)
R1
R2
R3
R4
R5
R6
R7
1
0.030
0.1247
0.0970
0.0547
0.0350
0.0224
0.0129
0.0094
2
0.130
0.1240
0.0960
0.0530
0.0327
0.0204
0.0113
0.0078
3
0.060
0.1264
0.0988
0.0564
0.0365
0.0238
0.0146
0.0106
4
0.100
0.1250
0.0973
0.0544
0.0345
0.0220
0.0131
0.0094
5
0.150
0.1248
0.0974
0.0545
0.0346
0.0220
0.0129
0.0094
6
0.080
0.1228
0.0963
0.0524
0.0323
0.0195
0.0102
0.0074
7
0.100
0.1228
0.0957
0.0521
0.0319
0.0191
0.0096
0.0069
8
0.050
0.1218
0.0946
0.0510
0.0305
0.0174
0.0085
0.0063
9
0.050
0.1264
0.0998
0.0575
0.0378
0.0253
0.0158
0.0120
10
0.060
0.1178
0.0910
0.0490
0.0283
0.0153
0.0064
0.0043
11
0.080
0.1217
0.0949
0.0517
0.0314
0.0185
0.0092
0.0066
12
0.050
0.1218
0.0946
0.0510
0.0304
0.0177
0.0085
0.0059
Gambar 41. Jalur perekaman suhu permukaan laut pada 17 Mei 2016
Probolinggi Perairan Selat Madura Penyusunan algoritma suhu permukaan laut di perairan utara Kabupaten Probolinggo, Selat berdasarkan data citra satelit Landsat 8 dan pengukuran lapangan yang dilakukan pada 87
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
tanggal 17 Mei 2016. Citra Landsat 8 (LC81180652016138LGN00) yang melintas pada pukul 02:35:20 UTC tersebut memiliki kualitas data yang bagus (9/7) serta tutupan awan yang sangat sedikit (13.28%), khususnya di lokasi pengukuran lapangan. Tabel 48. Ringkasan SPL lapangan dan nilai brightness temperature Landsat 8
Min
Mak
Median
Mean
SD
Model (n=41) SPL-insitu T10 T11
30.93 20.50 16.20
31.04 21.91 18.55
30.98 21.55 17.82
30.98 21.26 17.50
0.04 0.52 0.79
Evaluasi (n=139) SPL-insitu T10 T11
30.45 20.40 15.93
31.01 22.08 18.68
30.66 21.49 17.80
30.70 21.35 17.50
0.13 0.47 0.69
Nilai brightness temperature dihitung berdasarkan persamaan (1) dan (6) pada setiap band TIRS. Hasil perhitungan menunjukkan nilai brightness temperature band 10 cenderung lebih tinggi dibandingkan band 11. Hasil perbandingan nilai brightness temperature yang diukur di 180 dataset pada jalur pelayaran berkisar antara 2.90 - 4.84°C.
Gambar 42. Perbandingan nilai brightness temperature band 10 dan band 11
Penyusunan algoritma suhu permukaan laut menggunakan metode single band melalui pendekatan persamaan regresi linear dan polynomial. Metode ini mengkalkulasi nilai suhu permukaan laut berdasarkan brightmess temperature pada setiap TIRS Landsat 8. Pemilihan persamaan regresi didasari pada nilai koefesien determinasi (R 2) yang tertinggi serta uji ANOVA. Pola hubungan linear antara suhu permukaan laut hasil pengukuran lapangan dan brightness temperature tip band cukup bagus, dengan nilai korelasi masing-masing sebesar 83.22% dan 74.00%. Walapun pola hubungan kusratik dan kubik memiliki nilai determinasi yang tertinggi, namun uji ANOVA menunjukkan tidak ada perbedaan yang signifikan antara pola 88
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
hubungan linear, kuadratik, dan kubik. Persamaan linear pada band 10 memiliki nilai koefesien determinasi (R2) sebesar 83.22%, artinya kemampuan variabel brightness temperature dalam menjelaskan varians dari variabel suhu permukaan laut sebesar 83.22%. Sedangkan sisanya sebesar 16.78% dari varians variabel terikat dijelaskan oleh faktor lain. Sedangkan pada persamaan linear band 11 memiliki nilai koefesien determinasi (R2) yang lebih rendah yaitu sebesar 74.00%. Hal ini berarti kemampuan variabel brightness temperature band 11 dalam menjelaskan varians dari variabel suhu permukaan laut sebesar 74.00%. Sedangkan sisanya sebesar 26.00% dari varians variabel terikat yang dijelaskan oleh faktor lain.
Tabel 49. Algoritma Suhu Permukaan Laut di perairan Pesisir Probolinggo Band T10
T11
Model Tipe
Persamaan
R2
Linear
y = 0.0622x + 29.662
83.22
Poli-2
y = 0.0148x2 - 0.5662x + 36.319
83.53
Poli-3
y = -0.0124x3 + 0.8053x2 - 17.316x + 154.61
83.57
Linear
y = 0.0386x + 30.31
74.00
Poli-2
y = 0.0025x2 - 0.0469x + 31.051
74.07
Poli-3
y = -0.0109x3 + 0.5711x2 - 9.9112x + 88.034
74.82
Tabel 50. Nilai Pengukuran konsentrasi klorofil-a dan reflektan OLI pada 17 Mei 2016 Stasiun
Chl (mg m-3)
R1
R2
R3
R4
R5
R6
R7
1
0.160
0.1253
0.1007
0.0633
0.0428
0.0325
0.0198
0.0144
2
0.180
0.1251
0.1009
0.0636
0.0431
0.0329
0.0210
0.0151
3
0.130
0.1252
0.1016
0.0650
0.0431
0.0324
0.0196
0.0141
4
0.160
0.1339
0.1113
0.0762
0.0519
0.0446
0.0285
0.0202
5
0.110
0.1296
0.1059
0.0697
0.0476
0.0390
0.0243
0.0174
6
0.450
0.1275
0.1041
0.0689
0.0453
0.0341
0.0213
0.0154
7
0.150
0.1258
0.1015
0.0640
0.0437
0.0328
0.0209
0.0151
8
0.100
0.1263
0.1012
0.0632
0.0430
0.0323
0.0200
0.0143
9
0.150
0.1259
0.1018
0.0654
0.0438
0.0329
0.0210
0.0153
10
0.170
0.1308
0.1076
0.0705
0.0474
0.0388
0.0224
0.0159
11
0.170
0.1286
0.1046
0.0684
0.0444
0.0340
0.0205
0.0140
12
0.150
0.1253
0.1011
0.0638
0.0419
0.0306
0.0183
0.0129
13
0.280
0.1235
0.0984
0.0606
0.0401
0.0284
0.0161
0.0115
89
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
6.5 Validasi Daerah Potensial Penangkapan Ikan Balai Penelitian dan Observasi Laut (BPOL) telah secara rutin memberikan informasi tentang daerah potensial penangkpan ikan pelagis di seluruh wilayah pengelolaan perikanan (WPP) Indonesia dalam bentuk Peta Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan Nasional (PPDPI Nasional). Sebagai upaya peningkatan terutama terkait nilai validasi produk PPDPO. Penelitian ini bertujuan untuk mevalidasi produk PPDPI menggunakan metode experimental fishing dengan focus kajian pada WPP RI 714 (Perairan laut Banda dan Teluk Tolo). Tingkat akurasi PPDPI dilakukan dengan mengkaji perbandingan antara dara experimental fishing dan data hasil prediksi (PPDPI). Penentuan titik validasi dilakukan dengan menggunakan
Rerata
bulanan September produk PPDPI yang diterbitkan pada periode tahun 2012-2016 Produk PPDPI yang diterbitkan pada saat pelaksanaan survey tanggal 22-24 September 2017. Penelitian validasi daerah potensial penangkapan ikan terus dilakukan. Ada tiga aspek penelitian dan pengembangan yang dilakukan yaitu (1) frekuensi penerbitan, (2) metode yang digunakan, serta (3) akurasi informasi. Berkaitan dengan metode prediksi, diharapkan PPDPI mampu memberikan informasi daerah penangkapan ikan untuk jenis ikan tertentu, khususnya yang bernilai ekonomis tinggi, misalnya: tuna, cakalang, maupun lemuru dengan tingkat keakurasian yang baik. Hal ini penting karena ikan hidup di habitat yang dinamis, sehingga keberadaan dan kelimpahan ikan pun mengikuti variasi lingkungan tempat ikan hidup. Informasi yang akurat akan sangat membantu nelayan dalam membuat rencana kegiatan operasional penangkapan dengan baik. Sejalan dengan tuntutan untuk meningkatkan efisiensi dalam pembuatan PPDPI serta keakuratan daerah potensial penangkapan ikan, maka BPOL telah berhasil membangun sebuah sistem pemrosesan yang semiotomatis dalam pembuatan PPDPI. Dengan otomatisasi ini proses pembua tan PPDPI akan menjadi lebih cepat dan juga dapat meminimalkan human
error. PELIKAN Tuna adalah salah satu produk yang sudah dilakukan secara semiotomatis dengan memanfaatkan hasil model HYCOM (HYbrid Coordinate Ocean Model) dan pemodelan statistika nonlinear serta menggunakan Sistem Informasi Geografis (SIG). Sistem otomatisasi juga sudah diterapkan pada penyusunan PPDPI Nasional dan Pelabuhan. Penentuan lokasi potensi penangkapan ikan didasarkan pada keberadaan thermal fronts di perairan. Identifikasi
thermal fronts menggunakan metode Single Image Edge Detection (SIED) dari data suhu permukaan laut (Aqua MODIS). Selain itu, saat ini masih dilakukan penelitian untuk pengembangan
sistem
otomatisasi
PPDPI
Ikan
Cakalang
dan
Lemuru.
Keduanya
menggunakan pemodelan statistika nonlinear dan Sistem Informasi Geografis (SIG). PPDPI ikan cakalang memanfaatkan data pemodelan MyOcean dengan parameter suhu permukaan laut, salinitas, dan arus baik pada lapisan permukaan air maupun lapisan di bawahnya sampai kedalaman 50 meter. Sedangkan PPDPI ikan lemuru menggunakan pendekatan rantai makanan, yaitu berdasarkan kelimpahan zooplankton di perairan. Lemuru adalah plankton
feeder dengan.
90
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lokasi Kegiatan Penelitian Kegiatan penelitian dilakukan di Balai Penelitian dan Observasi Laut dengan wilayah kajian validasi di WPP-RI 714 Laut Banda dan Teluk Tolo (Gambar II.1) yang dilaksanakan pada periode Januari - Oktober 2016. Pengambilan data lapangan dilakukan di 4 stasiun pada tanggal 19 s.d. 25 September 2016, parameter yang diamati adalah kelimpahan ikan, suhu (suhu permukaan dan suhu vertical kedalaman), salinitas, klorofil-a serta kondisi lingkungan perairan (pH, DO, nitrit, nitrat, fosfat, suspended sediment).
Gambar 43. Peta Lokasi Kegiatan Penelitian
Metode Pengumpulan Data Data satelit yang digunakan adalah data Aqua/Terra MODIS level 3 komposit 3 harian dengan
resolusi
spasial
4
(http://oceancolor.gsfc.nasa.gov).
km
yang
Data
satelit
diperoleh tersebut
dari
website
menghasilkan
ocean
color
informasi
suhu
permukaan laut dan sebaran klorofil-a yang akan digunakan sebagai dasar untuk penyusunan PPDPI. Data satelit yang digunakan merupakan data SPL dan klorofil-a rerata bulanan Januari – Desember 2016 yang sesuai dengan tanggal pembuatan PPDPI. Selain itu digunakan juga data satelit data SST dan klorofil-a engan tanggal pelaksanaan survei tanggal 20-24 September 2016.
Tabel 51. Data Satelit untuk kegiatan riset validasi.
No
Parameter
Sumber
Waktu
1
Suhu Permukaan Laut
Modis Aqua/Terra
Jan-Des 2016, 20-24 Sep 2016
2
Klorofil-a
Level 3
Jan-Des 2016, 20-24 Sep 2016
3
Front Suhu
Modis Aqua/Terra
Jan-Des 2016, 20-24 Sep 2016
4
PPDPI
Level 3
Jan-Des 2016, 20-24 Sep 2016
91
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Secara umum data lapangan terbagi menjadi dua, yaitu data lapangan yang diukurdengan menggunakan alat ukur portable sehingga hasilnya langsung diketahuisaat itu juga dan data lapangan yang memerlukan analisis lanjutan di laboratorium. Data lapangan yang diukur dengan menggunakan alat ukurportable dilakukan dengan cara mencelupkan alat ukur kedalam perairan hingga pada kedalaman yang diinginkan kemudian direkam sehingga diketahui informasikondisi perairannya. Sedangkan data lapangan yang memerlukan analisis lanjutan dilakukan dengan mengambil sampel air laut sampai pada volume tertentu, lalu sampel air laut inilah yang akan diuji di laboratorium untuk mengetahui parameter yang diinginkan. Pengukuran akan dilakukan pada 4 stasiun pengamatan.
Tabel 52. Posisi Koordinat Pengambilan Data.
Stasiun
Koordinat Latitude
Longitude
1
02, 57016 ⁰LU
122.70107 ⁰BT
2
02, 65237 ⁰LU
122.63751 ⁰BT
3
02,74917 ⁰LU
122.565985 ⁰BT
4
02,92087 ⁰LU
122.57716 ⁰BT
Alat ukur portable yang digunakan pada survei ini adalah multiparameter Water Quality
Checker (WQC) yang terdiri dari 6 sensor, untuk mendeteksi pH, oksigen terlarut (Dissolved Oxygen=DO), konduktivitas, turbiditas, temperatur, dan salinitas. Pengukuran dilakukan pada tiap stasiun dari permukaan hingga kedalaman 30 meter. Hasil pengukuran akan langsung tersimpan pada laptop yang sebelumnya telah terkoneksi dengan perangkat multiparameter WQC tersebut. Tabel 53. Alat ukur parameter No
Parameter
Alat Ukur
1
Suhu,
CTD, WQC
2
Klorofil-a
CTD, WQC
3
Salinitas
CTD
4
Nutrien (nitrat, nitrit, silikat, fosfat, ammonia)
Analisis laboratorium
Hasil kegiatan Penelitian Analisis variabilitas suhu permukaan laut (SPL), klororil-a dan PPDPI selama satutahun (Januari–Desember 2016) sangat penting dilakukan untuk mengetahuifrekuensi kemunculan daerah penangkapan ikan dan daerah potensi ikan di WPP RI 714. SPL rendah terjadi pada 15 Juli sampai dengan 15 September 2016 (GambarIII.1), karena pada bulan tersebut terjadi angin muson timur yang membawa suhudingin dari arah timur perairan dengan kisaran SPL 22-23 ⁰C, sedangkan bulanbulan lain saat musim barat kisaran SPL relative lebih hangat 26 29 ⁰C. 92
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 44. Suhu Permukaan laut Januari – Desember 2016
Kondisi oseanografi di daerah penelilitian terutama Suhu permukaan laut (SPL) di4 stasiun pengukuran berkisar 29,-29,5 oC, relatif konstan sampai dengankedalaman 10-16 m. Memasuki kedalaman 20-45 m suhu turun sampai dengan 28- 28,5 oC, kisaran ini tidak berbeda jauh dengan hasil pengukuran WQC (27,90 –28,57 oC (Tabel III.1) dengan rata-rata 28,17 oC). Pada kedalaman 75-100 m suhuturun drastis 24-22 oC. Suhu semakin turun dengan bertambahnya kedalaman. Kedalaman dibawah 110 meter suhu berkisar 19 - 21 oC. Konsentrasi klorofilpermukaan berkisar 0,04 – 0,08 mg/m3 dan relative konstan sampai dengankedalaman 25 m. Konsentrasi klorofil maksimum di kedalaman 45-50 m berkisar 0,660,88 mg/m3 dan konsentrasi klorofil akan bergerak turun mulai kedalaman 75meter dan kembali ke konsentrasi minimum di batas kedalaman pengukuran 100m. Sedangkan konsentrasi klorofil mengalami penurunan pada kedalaman tersebut yaitu <0,1 mg/m3.
Gambar 45. Kondisi Distribusi Vertikal Suhu dan Klorofil-a
Parameter oseanografi kimia uji kualitas perairan pada lokasi surveiberikut meliputi nitrat, nitrit, amonia, fosfat,silika merupakan zat – zat yang berperan penting sebagai zat hara dalam perairanyang merupakan salah satu indikator kesuburan perairan.
93
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 54. Hasil Uji Kualitas Perairan pada Lokasi Survei Nitrat ST.
mg/L
Nitrit
mmol N/m3
mg/L
mmol N/m3
Amonia mg/L
mmol N/m3
Fosfat mg/L
mmol P/m3
Silika mg/L
Mmol Si/m3
TSS
Klo-a
mg/L
mg/m3
mg/m3
1
0.004
0.286
0.000
0.000
0.016
0.873
0.000
0.000
0.016
0.561
37.00
37,000
0.20
2
0.012
0.857
0.000
0.000
0.019
1.067
0.011
0.355
0.019
0.685
17.00
17,000
0.10
3
0.014
1.000
0.000
0.000
0.020
1.131
0.000
0.000
0.020
0.727
42.00
42,000
0.10
4
0.012
0.857
0.000
0.000
0.027
1.518
0.002
0.065
0.027
0.975
32.00
32,000
0.10
Gambar 46. Kondisi Oseanografi kimia (nitrat, nitri, ammonia, TSS, Fosfat, SIlika, Klorofil-a
Validasi PPDPI dilakukan dengan mengoverlay antara PPDPI yang dihasilkan pada bulan September 2016 (daerah penangkapan ikan/merah dan daerah potensi ikan/ hitam) dengan koordinat experimental fishing yang dilakukan pada tanggal 22-25 September 2016 seperti terlihat pada Gambar III.16. Koordinat experimental fishing berjumlah 4 titik koordinat (titik hijau stasiun 1-4) di sekitar Perairan Teluk Tolo, terlihat dari hasil overlay koordinat
experimental fishing stasiun 1 bertampalan/bersinggungan dengan daerah penangkapan ikan dan koordinat stasiun 4 bertampalan/bersinggungan dengan daerah potensi ikan, sedangkan 2 koordinat lainnya yaitu Stasiun 2 dan Stasiun 3 hanya berdekatan saja dengan daerah potensi ikan. Bila dikaitkan dengan jumlah ikan yang tertangkap di Stasiun 1 dan Stasiun 4, stasiun 1 sebanyak 850 kg masing-masing 80 % skipjack tuna (Katsuwonus pelamis) dan 20 % yellow fin tuna (Thunnus albacares), sedangkan untuk stasiun 4 sebanyak 900 kg masing-masing 60 %
94
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
skipjack tuna, 30 % yellow fin tuna dan 10 % tongkol ( Euthynnus sp) dan lemadang/mahi-mahi (Coryphaena hippurus). 1. Berdasarkan
hasil
penelitian
dapat
disimpulkan
sebagai
berikut:
Validasi PPDPI dengan metode experimental fishing pada periode musim timur dari 4 titik tangkapan diperoleh 1 titik yang bertampalan dengan daerah penangkapan, 2 titik bertampalan dengan daerah potensi penangkapan, dan 1 titik tidak bertampalan keduanya. 2. Nilai persen validasi PELIKAN Cakalang dengan metode experimental fishing pada periode musim timur sebesar 48,8 %. 3. Informasi oseanografi yang didapatkan di daerah penelitian pada saat muson tenggara adalah SPL 29 – 29,5 oC, konsentrasi klorofil maksimum pada kedalaman 45 – 50 m sebesar 0,66 -0,88 mg/m3, salinitas permukaan 33,72 – 33,86 psu dengan nilai salinitas maksimum di kedalaman 5 - 60 m berkisar 34,2 psu, konsentrasi nitrat 0,004 – 0,014 mg/L, fosfat 0,002 – 1,011 mg/L, silika 0,016 – 0,027 mg/L. 4. Validasi yang dilakukan saat ini mewakili waktu sesaat, yaitu muson timur dan perlu dilakukan validasi di muson baratlaut dengan memperbanyak jumlah titik experimental
fishing untuk menghasilkan nilai akurasi yang lebih akurat.
6.6 Operasional Oseanografi Untuk Prediksi Dinamika Laut. Uji coba pelaksanaan operasional oseanografi untuk perairan Indonesia dan sekitarnya dengan model numerik INDO12 yang outputnya digunakan sebagai bahan dalam penyediaan
nowcasts, forecasts, dan hindcasts untuk perairan Indonesia dan sekitarnya meliputi variabel fisik dan biogeokimia. Simulasi tersebut dijalankan dengan resolusi spasial 1 120 x 1 120 (~9,25 km x ~9,25 km). Meskipun keluaran model dengan menggunakan resolusi spasial ini masih belum dapat menggambarkan secara detail dinamika laut pada perairan sempit yang banyak terdapat di Indonesia (misal: selat dan teluk kecil), deskripsi regional dan tren dari dinamika laut serta fenomena laut skala meso pada sebagian besar perairan
Indonesia
diharapkan dapat diperoleh dari model operasional oseanografi ini. Kegiatan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik Laut Banda dan sekitarnya, yang meliputi kondisi fisik dan biogeokimia melalui pengukuran insitu dan model komputasi yang bersifat operasional. Secara lebih spesiifk kegiatan ini
diharapkan dapat
menyediakan informasi kondisi fisik dan biogeokimia hasil prediksi dalam bentuk operasional oseanografi yang telah terverifikasi, khususnya perairan Laut Banda dan sekitarnya (WPP-RI 714).
95
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 47. Lokasi Kegiatan penelitian PDL di Laut Banda
Data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data prediksi dan data insitu. Data prediksi karakteristik laut diperoleh dari model numerik laut yang telah bersifat operasional. Model operasional INDO12 menyediakan prediksi selama sepuluh hari kedepan terhitung dari hari dilakukannya simulasi dan diperbaharui secara mingguan. Di dalam pelaksanaannya, model fisik dan model biogeokimia dijalankan secara bersamaan dengan metoda kopel langsung. Keluaran model fisik akan digunakan sebagai input pada model biogeokimia dalam menggerakkan dan mendistribusikan variabel atau tracer biogeokimia di dalam domain model. Metoda kopel ini akan menghasilkan prediksi variabel fisik dan biogeokimia pada waktu yang bersamaan. Metode Pelaksanaan dan Pengumpulan data Kegiatan Penelitian 1. Data Hasil Simulasi Model Operasional Model operasional INDO12 menyediakan prediksi selama sepuluh (10) hari kedepan (terhitung dari hari dilakukannya simulasi) dan diperbaharui secara mingguan. Skema waktu pelaksanaan simulasi model diperlihatkan pada. Skema waktu pelaksanaan simulasi ini berlaku untuk model fisik dan model biogeokimia.
Gambar 48. Skema waktu pelaksanaan model numerik INDO12BIO
2. Prediksi Variabel Fisik Prediksi hasil simulasi model fisik terdiri dari perata-rataan harian dan perata-rataan tiap jam. Hasil prediksi berupa rata-rata harian disediakan dalam bentuk tiga dimensi secara ruang 96
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
(lintang, bujur dan kedalaman), sedangkan rata-rata tiap jam hanya tersedia untuk lapisan permukaan (lintang dan bujur). Tabel 55. Variabel Fisik Keluaran Model Operasional INDO12
No Variabel Rata-rata harian (3D secara ruang) 1 Suhu potensial air laut 2 Salinitas air laut 3 Kecepatan arus laut arah timur-barat 4 Kecepatan arus laut arah utara-selatan 5 Tinggi muka laut terhadap geoid 6 Ketebalan lapisan homogen berdasar turbocline 7 Ketebalan lapisan homogen berdasar suhu 8 Ketebalan lapisan homogen berdasar sigma theta Rata-rata tiap jam (2D lapisan permukaan) 1 Tinggi muka laut terhadap geoid 2 Suhu potensial air laut 3 Kecepatan baroklinik arus laut arah timur-barat 4 Kecepatan baroklinik arus laut arah utara-selatan 5 Kecepatan barotropik arus laut arah timur-barat 6 Kecepatan barotropik arus laut arah utara-selatan
3. Prediksi Variabel Biogeokimia Prediksi hasil simulasi model biogeokimia hanya tersedia dalam perata-rataan harian. Hasil prediksi berupa rata-rata harian disediakan dalam bentuk tiga dimensi secara ruang (lintang, bujur dan kedalaman). 4. Data Hasil Survei Tujuan pelaksanaan survei lapang dalam kegiatan ini adalah melakukan pengumpulan data hasil pengukuran di perairan Laut Banda dan sekitarnya pada periode musim timur tahun 2016. Variabel yang diukur meliputi parameter fisik, kimia dan biologi perairan laut. Pelayaran dalam rangka pengukuran langsung di daerah kajian dilaksanakan pada tanggal 26 Agustus – 5 September 2016 (10 hari) dengan menggunakan KR Baruna Jaya VIII milik LIPI. Kegiatan utama dalam pelaksanaan survei laut ini adalah mengukur variabel fisik dan biogeokimia laut di Laut Banda dan sekitarnya. Dalam rangka memperoleh data-data tersebut dilakukan kegiatan sebagai berikut: Pengukuran profil nilai beberapa variabel terhadap kedalaman dari permukaan hingga kedalaman 1200 meter dengan menggunakan CTD plus di setiap titik pengamatan. 20 Kedalaman 1200 meter adalah batas maksimal dari kemampuan salah satu sensor pada alat pengukur (CTD) yang digunakan dalam survei ini, yaitu variabel pH. Variabel yang terukur oleh CTD disetiap stasiun pengamatan adalah tekanan, suhu, salinitas, densitas, kadar oksigen, pH, turbiditas, dan fluoresens.
97
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pengambilan sampel air untuk kebutuhan analisa biogeokimia di setiap titik pengamatan. Pengambilan sampel air dilakukan pada 7 kedalaman, yaitu pada kedalaman 10 meter, 50 meter, kedalaman klorofil maksimum, 300 meter, 500 meter, 750 meter, dan 1000 meter dengan kebutuhan volume sekitar 8 liter pada setiap kedalamannya. Pengukuran arus laut dengan menggunakan ADCP yang terpasang di kapal. Pengukuran arus dilakukan di sepanjang jalur yang dilalui dalam pelaksanaan survei. Arus yang terukur adalah profil arus dari permukaan hingga kedalaman sekitar 400 meter dengan interval kedalaman 5 meter. Data arus yang diperoleh adalah vektor arus relatif terhadap koordinat bumi dimana data ini diperoleh dari pengurangan secara vektor arus yang terukur oleh ADCP dengan data navigasi kapal. Pengukuran kepadatan biota dengan menggunakan peralatan akustik, yaitu Digital
Scientific Echosounder Split Beam BIOSONIC DT-X dengan frekuensi 200 KHz. Hasil yang diperoleh dari pengukuran biosonic adalah deteksi keberadaan gerombolan ikan dan mikronekton di lokasi penelitian. Pengukuran konsentrasi plankton pada kolom air di setiap titik pengamatan. Pengambilan sampel plankton dilakukan dengan dua jenis plankton net, hal ini dilakukan untuk memisahkan sampel fitoplankton dan zooplankton. Sampel plankton diambil dengan pendekatan satu kolom air dari kedalaman 500 meter hingga permukaan perairan. Hasil Kegiatan Penelitian Model operasional yang digunakan untuk mensimulasikan kondisi fisik dan biogeokimia pada penelitian ini adalah model INDO12. Area cakupan model ini adalah seluruh wilayah ZEE (Zona Ekonomi Eksklusif) Indonesia ditambah perairan laut disekitarnya. Secara geografis, batasan koordinat area simulasi model operasional INDO12 adalah 200 LS – 250 LU dan 900 BT – 1450 BT. Luasan area simulasi ini dibagi menjadi 652 x 559 grid dengan resolusi setiap grid 1/120 atau sekitar 9 km x 9 km. Gambar III.1 memperlihatkan area simulasi model operasional INDO12 dan distribusi batimetrinya.
Gambar 49. Batimetri yang digunakan dalam model operasional INDO12
98
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Model fisik yang digunakan pada model INDO12 merupakan konfigurasi regional dari model dinamika laut NEMO-OPA (Nucleus for European Modelling of the Ocean - Ocean
PArallelise) dengan persamaan primitif OGCM ( Ocean Global Circulation Model). Pembangkit permukaan pada model ini menggunakan data analisis dan prakiraan per 3 jam dari ECMWF (The
European Centre for Medium-Range Weather Forecasts), sedangkan untuk batas
terbuka lateral menggunakan analisis dan prakiraan operasional global yang dilakukan oleh Mercator Ocean. Model fisik regional INDO12 menghasilkan kondisi fisik laut untuk 2 minggu ke belakang (dijalankan dari hasil analisis global 2 minggu) dan prediksi 10 hari ke depan (dijalankan dari prediksi global 10 hari). Tabel 56. Konfigurasi model FIsik INDO12 Karakteristik Domain/area
INDO12 Perairan Indonesia: 200 LS– 250 LU / 900 BT– 1450 BT
Resolusi/grid
ORCA grid 1/120 : 652 x 559 x 50
Versi model
NEMO 2.3
Batimetri
ETOPO v2 (2’), GEBCO 1 (1’), pangaturan manual
Langkah waktu (baroklinik /barotropik)
450 dtk (baroklinik) / 9 dtk (barotropik)
Hasil prediksi variabel biogeokimia yang menunjukkan peningkatan konsentrasi nutrien (amonia, nitrit, fosfat, dan silikat), klorofil, dan plankton pada periode yang sama. Tingkat kesuburan perairan yang lebih tinggi sebagai efek dari adanya upwelling terlihat pada tingginya produktivitas primer bersih hasil perhitungan mode.
. 99
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 57 Pengukuran Insitu kegiatan Penlitian No
Parameter
Lokasi
Kedalaman
1
Salinitas
18 titik
0– 1200 m
2
Suhu
18 titik
0– 1200 m
3
Densitas
18 titik
0– 1200 m
4
Kadar oksigen
18 titik
0– 1200 m
5
Turbiditas
18 titik
0– 1200 m
6
Fluoresens
18 titik
0– 1200 m
7
pH
18 titik
0– 1200 m
8
Nitrat
18 titik
9
Fosfat
18 titik
10
Silikat
18 titik
11
Amonia
18 titik
12
Alkalinitas
18 titik
13
Klorofil
18 titik
14
TSS
18 titik
15
NPP
18 titik
kedalaman fluorosense maksimum
16
Fitoplankton
18 titik
1 kolom air 0– 500 m
17
Zooplankton
18 titik
1 kolom air 0– 500 m
18
Arus laut
Sepanjang jalurpelayaran
0– 400 m
19
Mikronekton
20
pCO2
2 lajur: sta 04– sta06 dan sta 08– sta 10 Sepanjang jalur pelayaran
10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m 10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m 10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m 10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m 10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m 10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m 10 m, kedalaman fluorosense maksimum, 50 m, 300 m, 500 m, 750 m, dan 1000 m
0– 150 m Permukaan
Dari hasil kegiatan ini dapat diambil kesimpulan bahwa: a) Informasi mengenai karakteristik dan dinamika kondisi fisik dan biogeokimia di perairan Laut Banda secara umum dapat diketahui melalui hasil operasionalisasi model numerik INDO12. b) Hasil prediksi model operasional dapat mengindikasikan adanya dinamika perairan Laut Banda, diantaranya adalah fenomena upwelling pada monsun timur baik dari aspek fisik maupun aspek biogeokimia. c) Data prediksi model operasional INDO12 di WPP-RI 714 dapat digunakan sebagai representasi yang mendekati kondisi fisik dan biogeokimia laut yang sebenarnya. d) Hasil prediksi model numerik terkonfirmasi dengan cukup akurat melalui observasi lapangan yang dilakukan.
100
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
6.7 Validasi Aplikasi INDESO INDESO adalah sebuah program nasional dan internasional yang didukung oleh sejumlah institusi pemerintah, seperti: MENKOMINFO, BMKG, MENKOMAR, ESDM, LAPAN, BIG, LIPI, Dewan Ketahanan Nasional, BAKAMLA. INDESO dibangun pemerintah Indonesia, didukung oleh satelit radar untuk mendukung pengawasan laut secara real time. Efektif memerangi pencurian ikan, pencemaran laut dan menyajikan informasi untuk pengambilan keputusan. Selain itu, INDESO memprediksi perubahan, melindungi dan membuat laut Indonesia menjadi aset berharga dunia INDESO adalah sistem terintegrasi yang mengintegrasikan data VMS, satelit radar, dan AIS serta data pergerakan/distribusi ikan di laut. Sistem integrasi ini berfungsi sebagai sistem Geo-Tracking yang melacak keberadaan dan aktivitas kapal. Data tersebut disimpan di dalam Central Information System dan diolah secara real time dan ditransmisikan ke berbagai lembaga. Dengan cakupan yang luas, INDESO memiliki infrastruktur terbaik dunia. Didukung oleh stasiun penerima data untuk satelit radar yang bekerja 24 jam, siang malam di segala cuaca, menghasilkan citra resolusi tinggi. Satelit radar diutamakan untuk deteksi kapal dan tumpahan minyak. INDESO tidak dibangun dari baru melainkan integrasi dan sinkronisasi data yang sudah ada di KKP, sehingga menjadi lebih informatif, real time dan efisien dalam melakukan pengawasan dan penerapan hukum di laut Indonesia. BALITBANG KP, sebagai pihak yang bertanggung jawab atas proyek INDESO mengorganisir INDESO untuk 7 penerapan aplikasi hilir berdasarkan kepentingan nasional yaitu: a) Memerangi pengkapan ikan ilegal b) Memantau tumpahan minyak c) Mengelola sumber daya perikanan kita – pemantauan persediaan ikan d) Manajemen Zona Pesisir Terintegrasi (MZPT) dan pemantauan hutan bakau e) Mendukung industry pembiakan dan budidaya udang f)
Membantu pengembangan budidaya rumput laut
g) Memantau dan melindungi kawasan terumbu karang
Gambar 50. Aplikasi INDESO Project 101
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Hasil Kegiatan Penelitian 1. Perhitungan Otomatisasi Korelasi Echo SAR Radar Dengan Data Kapal Bertransmitter VMS dan AIS Operasionalisasi stasiun bumi radar INDESO menghasilkan data dan informasi, salah satunya adalah identifikasi kapal legal dan illegal dimana informasi ini menjadi acuan bagi kapal pengawas baik lingkup KKP maupun diluar institusi KKP dalam melakukan operasi laut. Dalam melakukan identifikasi kapal legal dan ilegal, dilakukan penggabungan data antara citra SAR, VMS dan AIS dalam satu frame atau lembar informasi secara spasial. Dari penggabungan ketiga data tersebut dengan metode
overlay akan dianalisis untuk
mendapatkan korelasi antar satu data dengan yang lain sehingga akan terlihat dugaan kapal yang tidak memiliki atau sengaja mematikan transmitter VMS atau AIS khususnya untuk kapal diatas 30 GT. Tabel 58. Profil kapal bertransmiter VMS-AIS di WPP NRI 711 periode 25 Juli 2016
Gambar 51. Prediksi kapal bertransmiter VMS - AIS di WPP NRI 711 periode 25 Juli 2016
Perkembangan penggunaan bahasa pemrograman python saat ini di kalangan
programming semakin berkembang pesat. Bahasa python sebagai bahasa pemrograman berkembang secara cepat karena keefektifan dan efisiensi dalam penulisan kode program namun dapat diandalkan kehandalannya. Sebagaimana bahasa pemrograman lainnya python juga mempunyai karakteristik atau struktur yang dimiliki bahasa pemrograman lainnya, python juga mendukung pemrograman berorientasi objek. 102
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 52. Modul layout peta menggunakan bahasa pemrograman python
Dari hasil perhitungan ekstrapolasi dimana didapatkan 13 kapal ber-VMS berada dalam frame citra SAR dengan asumsi arah dan kecepatan bersifat tetap, akan tetapi setelah dilakukan overlay dengan metode pembobotan dan beberapa kriterianya ternyata hanya didapatkan 4 kapal ikan bertransmitter VMS yang berkorelasi dengan echo SAR dan 1 kapal
tanker bertransmitter AIS.
Gambar 53. Peta Deteksi Kapal di WPP NRI 716 periode 03 Agustus 2016
Sedangkan 8 kapal tidak ditemukan korelasinya, hal ini dapat dimungkinkan bahwa 8 kapal tersebut merubah arah dan kecepatan kapal sehingga posisi sebenarnya di waktu perekaman citra SAR berbeda dengan hasil ekstrapolasi yang masih bersifat linier. Perhitungan korelasi kapal bertransmitter dengan echo SAR dengan metode weight sum
ranking untuk mempermudah melakukan korelasi echo SAR yang identik dengan posisi kapal bertransmitter dengan pendekatan parameter jarak dan dimensi diantara data-data tersebut seperti telah disebutkan dalam metode analisis data.
103
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 59. Presentase Kesesuaian Hasil Prediksi VMS di Area Terhadap Korelasi Echo SAR Radar. No
Data
∑ VMS
∑ Echo
Prediction
Correlation
1
WPP NRI 711_25 Juli 2016
13
5
2
WPP NRI 716_03 Agustus 2016
3
3
3
WPP NRI 716_03 Agustus 2016
2
1
4
WPP NRI 572_11 Agustus 2016
5
4
5
WPP NRI 711_11 Agustus 2016
11
10
6
WPP NRI 718_04 September 2016
34
27
7
WPP NRI 716_11 Oktober 2016
3
1
8
WPP NRI 718_22 Oktober 2016
30
29
9
WPP NRI 711_8 November 2016
8
4
10
WPP NRI 718_26 November 2016
2
1
Total
111
85
Presentase (%)
76.58
Jika melihat hasil persentase (%) kesesuaian antara hasil ekstrapolasi kapal VMS-AIS yang dapat berkorelasi melalui kriteria yang sudah ditentukan yaitu berdasarkan jarak dan ukuran kapal, maka didapatkan nilai persentase 76,58% yang artinya pemilihan kriteria pembobotan ini sudah dapat dikatakan cukup baik. Dengan banyaknya jumlah data yang digunakan sebagai sampling korelasi, mungkin nantinya dapat ditingkatkan persentase tingkat kesesuaian untuk korelasi dengan melakukan sedikit perubahan criteria. Tabel 60. Presentase Kelas Kesesuaian Korelasi Echo SAR Radar
Kelas
Jumlah
Presentase (%)
Sangat Sesuai
66
77.647
Sesuai
18
21.176
Cukup Sesuai
1
1.176
Total
85
100.00
2. Penulusuran tumpahan Minyak Identifikasi polluter tumpahan minyak dilakukan dengan menggunakan aplikasi Bakamla Integrated Information System (BIIS). BIIS merupakan aplikasi berbasis web-GIS yang terintegrasi dengan data AIS secara realtime. Menggunakan BIIS, dengan terlebih dahulu membuat AOI sesuai dengan area capture radar maka akan secara otomatis diketahui datadata kapal yang ada pada AOI tersebut. Informasi data-data kapal tersebut disajikan dalam bentuk tabular dalam format tertentu seperti .csv, .pdf ataupun .xls.
104
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 54. Informasi data kapal BIIS
Dalam melakukan penelusuran polluter tumpahan minyak dibutuhkan penentuan klasifikasi tipe pola sebaran yang dapat dijadikan informasi penting terhadap kemungkinan
polluter apakah berasal dari kapal atau aktifitas pengeboran.
Klasifikasi tumpahan minyak dapat membantu sebagai informasi awal dalam melakukan penelusuran polluter yang terkait dengan perkiraan umur polutan dan sumber
polutan. Sebagai contoh, tipe tail merupakan tumpahan minyak yang berbentuk garis lurus, berwarna gelap menunjukkan tumpahan minyak relatif masih baru dan dipastikan berasal dari pembuangan kapal.
105
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 55. Hasil analisa deteksi polluter tumpahan minyak
Pada kasus pencemaran tumpahan minyak di Bintan, polluter yang terlihat secara real sedang melakukan pembuangan minyak menjadi sumber informasi yang penting dalam melakukan analisis lanjutan karena menambah ketepatan dalam justifikasi terduga pelaku pembuangan minyak. Pada kasus ini didapatkan suspect polluter dari kapal Tanker Prosperity yang berlayar dari Singapura menuju Bintulu dimana pada posisi 02 o06’54”N; 106o00’16”E mematikan transmitter AIS secara sengaja. Dari data trajectory kapal ini di overlay dengan posisi tumpahan minyak menunjukkan adanya persamaan tracking kapal yang melintas di lokasi tumpahan minyak tersebut.
Gambar 56. Profil oil spill polluter
Model Sebaran oil spill di lokasi sekitar Perairan Bintan Kepulauan Riau, domain model 385km x 410km resolusi grid spasial 1km x 1km interval time step 300 detik untuk simulasi
running 1 hari (288 time steps). Sumber pencemaran minyak berasal dari water ballast kapal (Gasoline). Running model dimulai sesuai dengan waktu perekaman citra 08/11/2016 22:00:00 UTC dengan simulasi dilaksanakan selama 1 hari dengan kecepatan angin konstan 10 m/s kearah Barat Daya Pergerakan tumpahan sangat dipengaruhi oleh kecepatan dan arah angin yang bertiup ke arah Barat Daya.
106
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 57. Model Oil Spill Kondisi Awal-akhir
Sebaran tumpahan minyak jenis minyak mentah gasoline yang diskenariokan tumpah di Perairan Bintan setelah 24 jam terjadinya tumpahan minyak mendeskripsikan total ketebalan minyak dan proses pelapukan yang dialami oleh masing-masing jenis minyak, arah pergerakan minyak menuju barat laut atau perairan Bintan, dimana nilai viskositas gasoline sebesar 0,370,44 mPas at 20 ᵒC dengan nilai viskositas ini menyebabkan kecepatan mengalirnya lebih cepat membentuk pola penyebaran yang lebih luas dan akan meningkat selama proses pelapukan minyak yang diakibatkan oleh proses emulsifikasi dan evaporasi Proses evaporasi lapisan gasoline cenderung lebih tinggi daripada tingkat evaporasi yang dialami oleh crude oil. Proses evaporasi dipengaruhi oleh proses penyebaran awal yang telah berlangsung pada tumpahan minyak yang menyebabkan lapisan minyak semakin tipis dengan semakin menjauhnya dari sumber tumpahan.
Dari seluruh kegiatan penelitian dapat dimpulkan : 1. Berdasarkan metode pembobotan weight sum rangking dengan parameter jarak dan ukuran kapal yang digunakan, didapatkan persentase (%) kesesuaian korelasi echo SAR dan data kapal VMS-AIS mencapai 76,58 %. Adapun presentase frekuensi kriteria “sangat sesuai” pada korelasi echo SAR mencapai 77,647 %. 2. Penelusuran suspect polluter dengan memanfaatkan trajectory data AIS, klasifikasi tipe tumpahan minyak, dan ekstrapolasi linier posisi kapal dapat digunakan untuk menduga
suspect polluter di lapangan. 3. Pemanfaatan software bahasa program Python dapat mengoptimalkan identifikasi kapal yang berkorelasi dengan data VMS-AIS dan mengidentifikasi suspect polluter untuk kejadian tumpahan minyak.
4. Pendekatan model oil spill dengan software MIKE 21, dapat diketahui oil spill trajectory sehingga dapat mempermudah dalam melakukan pengendalian di lapangan .
6.8 INDESO Join Expedition Program Lokasi penelitian pada pelayaran ilmiah atau cruise IJEP tahun 2016 ini merupakan bagian dari wilayah penangkapan perikanan (WPP) 714, 715 dan 716. Stasiun pengukuran 107
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
dan pengambilan sampel air di wilayah ini membentang pada garis lintang dan bujur yaitu
40
LU – 40 LS dan 1200 -1280 BT. Secara geografis, lokasi penelitian merupakan wilayah perairan Indonesia bagian timur yang berbatasan secara langsung dengan Samudera pasiifik di bagian Utara dan Laut Banda di bagian Selatan.
Wilayah Penangkapan Perikanan (WPP) 714
meliputi perairan Teluk Tolo dan Laut Banda merupakan kesatuan ekosistem laut dengan ciri khas perairan laut dalam pada wilayah perairan teritorial ( pheripheral deep sea).
Gambar 58. Lokasi Pengambilan dan Pengukuran data in-situ
WPP-RI 715 meliputi Perairan Teluk Tomini, Laut Maluku, Laut Halmahera, Laut Seram dan Teluk Bera.
Teluk Tomini adalah merupakan wilayah perairan laut dalam dengan
kedalaman rata-rata lebih dari 1.500 m, memilki luas perairan sekitar 59.500 km2. Bentuknya sebagai teluk merupakan corong terbuka ke arah timur dan berhubungan secara langsung dengan Laut Maluku, Teluk Tolo, dan Laut Sulawesi. Teluk Tomini memiliki berbagai jenis ikan ekonomis, potensi sumberdaya ikan pelagis di WPP ini 486.000 ton per tahun (83 %) dimana 80 % berupa ikan pelagis kecil, potensi ikan demersal (karang) dperkirakan 96.000 ton per tahun (16 %). Ikan pelagis kecil ditangkap dengan pukat cincin, pancing tuna, dan tonda. Sedangkan untuk penangkapan ikan pelagis besar umumnya menggunakan rumpon sebagia alat bantu pengumpul ikan dengan lokasi di Lepas Pantai Parigi sampai Barat Laut Kepulauan Togian, Pantai Utara Ampana, Bunt, sampai Bualemo, di pantai utara tersebar dari Perairan Sekitra Marisa, Tilamuta, Gorontalo, Dan Molibagu. Metode dan pengukuran Kegiatan Penelitian Penelitian dilakukan pada lokasi yang berada di wilayah 4 0 LU – 40 LS dan 1200 -1280 BT dengan metode observasi dan pengukuran in-situ beberapa parameter fisika, kimia dan biologi perairan guna mempelajari serta memperoleh data primer oseanografi perairan Indonesia Timur. Data primer tersebut, selanjutnya akan digunakan untuk melakukan validasi hasil pemodelan ONM INDESO. Pengambilan data lapang dilakukan dengan menggunakan kapal riset atau Research Vessel Baruna Jaya VIII milik P2O-LIPI Jakarta pada tanggal 5 – 15 September 2016.
Stasiun pengamatan untuk mewakili kawasan WPP 714, 715 dan 716
berjumlah 19 stasiun pada 10 hari layar dengan pengukuran dan pengambilan sampel pada tujuh lapisan yang mewakili lapisan permukaan, pertengahan dan dalam. Lapisan pengukuran 108
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
dan pengambilan air sampel dilakukan pada kedalaman 10, 50, 100, 300, 500, 750 dan 1000 meter. Tiga lapisan kedalaman permukaan (10, 50 dan 100 meter) bervariasi atau disesuaikan dengan kedalaman maksimum florouresence atau klorofil maksimum di tiap stasiun pengukuran. Tabel 61. Pengukuran perstasiun kegiatan penelitian Aktivitas Pengukuran, pengambilan sampel & Kedalaman Maksimum
Stasiun
Lintang
Bujur
St 1
4° 7'55.49"S
127°37'33.43"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP), 1100
St 2
3°22'30.43"S
127°20'30.01"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP), 1100
St 3
2°35'48.32"S
126°39'3.87"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1000
St 4
1°50'33.60"S
126°45'9.43"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1000
St 5
1° 8'8.45"S
126°39'43.86"E
St 6
0°41'17.30"S
126°13'50.87"E
St 7
0°18'57.37"S
125°45'19.55"E
St 8
0°19'19.45"N
125°41'6.98"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100
St 9
0°57'56.67"N
126°11'13.99"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),500
St 10
1°35'40.17"N
126°34'41.52"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100
St 11
3°N
124°20'E
St 12
3°10'8.4"N
123°44'27.6"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100
St 13
3°46'2.49"N
123°20'34.52"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100
St 14
4° 4'47"N
124° 28'27.3"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100
St 15
4°2'47"N
125° 25'47.9"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100
St 16
3°41'53.9"N
125° 22'59.4"E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1000
St 17
2°41'26"N
126° 20'55.1"E
St 18
2°54'N
125°E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP), 1100
St 19
1°51'N
125° 19'E
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP), 1000
(m)
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100 CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1100 CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP),1000 & 2000 (2 kali pengukuran)
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP), 1000 & 4100 (2 kali pengukuran)
CTD, Rosette, Plankton Net, Analisa insitu (Alkalinitas & NPP), 1000m serta melakukan CTD yoyo selama 24 jam
Gambar 59. Desain Penelitian cruise IJEP 2016
109
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Hasil Kegiatan Penelitian Temperatur hasil pengukuran CTD di 19 stasiun pada pelayaran IJEP 2016 pada bulan September 2016 dapat dilihat pada grafik sebaran horizontal. Angin muson tenggara juga menyebabkan adanya fenomena upwelling di Laut Banda yang menyebabkan temperatur permukaan di Laut Banda lebih rendah dibandingkan dengan temparatur di perairan SangiheTalaud. Lapisan termoklin yang berada pada kedalaman sekitar 40 m sampai dengan kedalaman sekitar 250 m. Pada kedalaman 1000 m, nilai temperatur sekitar 4,5 °C.
Gambar 60. Sebaran Horisontal di Temperatur Kedalaman 10 m, 50 m, 100 m, 150 m, 200 m, dan
250 m. Letak 19 stasiun CTD ini berada di jalur Arlindo, sehingga karakteristik perairannya, sangat mirip dengan karakteristik Samudera Pasifik. Pada stasiun CTD yang terletak di Laut Sulawesi dan Perairan Sangihe-Talaud memiliki nilai salinitas maksimum dengan nilai sekitar 34,6 PSU – 35,1 PSU di lapisan termoklin dan nilai salinitas minimum dengan nilai sekitar 34,4 – 34,6 PSU di bawah lapisan termoklin, yaitu di sekitar kedalaman 300 m dan kedalaman 600 m - 800 m.
110
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 61. Sebaran Horisontal di Salinitas Kedalaman 10m, 50m, 100m, 150m, 200m, dan 250m.
Densitas hasil pengukuran CTD di 19 stasiun pada pelayaran IJEP 2016 pada bulan September 2016 dapat dilihat pada grafik sebaran horizontal. Dari hasil grafik dapat dilihat bahwa terdapat variasi densitas terhadap kedalaman yang jelas dimana nilai densitas berbandin lurus dengan bertambahnya kedalaman dan terdapat lapisan pinoklin di mana terjadi pertambahan nilai densitas yang cepat terhadap kedalaman. Nilai densitas di permukaan mempunyai nilai sekitar 21,1 kg/m 3 – 22 kg/m3 dimana nilai densitas di daerah perairan Sangihe-Talaud dan Laut Sulawesi memiliki nilai densitas yang lebih rendah dibandingkan dengan densitas di Laut Maluku, Laut Seram, dan Banda. Hal ini disebakan oleh nilai temperatur permukaan di perairan Sangihe-Talaud dan Laut mempunyai nilai yang lebih tinggi.
111
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 62. Distribusi vertikal konsentrasi oksigen lokasi penelitiaan
Hasil pengukuran konsentrasi oksigen dilapangan, ditemukan terdapat dua stasiun yaitu stasiun 1 dan 2 yang berada dalam wilayah WPP 714 atau bagian dari perairan Laut Banda memiliki konsentrasi oksigen maksimum sebesar 4 mg/L secara vertikal hanya sampai kedalaman kurang dari 100 meter atau lebih rendah dibanding stasiun lainnya. Hasil pencacahan dan identifikasi fitoplankton dari kelas bacillariophyceae atau diatom kelimpahan tertinggi adalah genus Rhizosolenia sp dengan rerata dari 19 stasiun adalah 53 ind/l, Komposisi jenis fitoplankton yang ditemukan selama pengamatan didominasi oleh kelas Bacillariophyceae (diatom). Hal ini disebabkan karena kelas Bacillariophyceae mampu menyesuaikan diri dengan kondisi lingkungan sekitarnya dibandingkan dengan kelas lainnya. Menurut Arinardi et al., (1997), kelas Bacillariophyceae lebih mampu beradaptasi dengan kondisi lingkungan yang ada, kelas ini bersifat kosmopolitan serta mempunyai toleransi dan daya adaptasi yang tinggi. 17, 6%
1, 0% 1
52, 18%
2
3
4
1. Diatome 2. Dinophyceae 3. Cyanophyceae 4. Chrysophyceae
226, 76%
Gambar 63. Grafik Komposisi Klas komunitas fitoplankton.
Secara umum konsentrasi nitrogen anorganik terlarut di perairan Laut Maluku dan Sulawesi menunjukkan variabilitas lapisan yang signifikan. Terdapat tren yang berbeda pada distribusi vertikal nitrat, nitrit dan ammonia. Peningkatan konsentrasi nitrat terjadi pada 112
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
kedalaman > 100m. Konsentrasi nitrit ditemukan tertinggi pada lapisan eufotik dan Variabilitas ammonia relatif stabil pada seluruh lapisan kedalaman selain itu diantaranya, ketepatan akuisisi Radar INDESO terhadap hasil yang didapat oleh hasil analisa operator menunjukkan ketepatan, karena hanya terdapat margin 5,4 meter dari kapal Baruna Jaya yang dijadikan sasaran utama dalam objek yang di validasi dengan menggunakan beam mode Fine. Rumpon yang ditemukan saat cruise sesuai dengan koordinat pengamatan ECDIS pada kapal Baruna Jaya VIII. Namun menjadi perhatian karena rumpon tersebut diluar zona yang ditentukan dan diizinkan. Konsentrasi klorofil-a permukaan di Laut Maluku dari pengamatan in-situ pada bulan September 2016 berkisar antara 0,1 – 0,62 mg/m3. Root Mean Square Error antara pengamatan in-situ dengan model biogeokimia antara pengamatan in-situ dengan citra SeaWiFS masing-masing adalah 0,1507 dan 0,1364 mg/m 3, dimana hal ini mengindikasikan bahwa simpangan hasil model biogeokimia INDESO terhadap data pengamatan sedikit lebih besar daripada citra SeaWiFS. Namun demikian hasil ini perlu dikaji lagi dengan jumlah data yang lebih banyak agar bisa mendapatkan hasil yang lebih representatif. Secara vertikal konsentrasi klorofil-a maksimum (antara 0,4 hingga 1 mg/m 3) ditemukan pada kedalaman antara 17 hingga 61 meter, dimana suhu air laut pada kedalaman tersebut berkisar antara 27 dan 28°C.
113
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
7
LAYANAN IPTEK 7.1 Layanan Laboratorium Kualitas Perairan (LKP) Laboratorium Kualitas Perairan - Laboratorium Riset Kelautan Balai Penelitian dan Observasi Laut (LKP - LRK BPOL) telah berdiri sejak awal 2006. Dalam perjalanannya dari tahun 2006 hingga tahun 2016 ini, LKP telah banyak mengalami kemajuan di bidang pelayanan jasa pengujian, sarana maupun prasarana. Ketersediaan sarana dan prasarana pendukung yang semakin bertambah dari tahun ke tahun merupakan bentuk pemenuhan terhadap permintaan layanan pengujian dengan parameter yang semakin beragam dari pengguna jasa laboratorium. Dengan semakin meningkatnya jumlah pengguna jasa dan permintaan layanan pengujian laboratorium dari tahun ke tahun menjadikan LKP harus mengedepankan pelayanan dan kualitas hasil pengujian. Dengan telah didirikannya LKP dengan segala sarana dan prasarana yang ada, maka diperlukan sebuah kegiatan operasional laboratorium untuk mendukung kegiatan penelitian dan pengembangan yang dilakukan oleh BPOL dan juga melayani para pengguna jasa laboratorium di sekitar lingkungan BPOL. Kegiatan dilaksanakan secara swakelola dengan metode pengujian yang mengacu pada Standar Nasional Indonesia (SNI), Standard Methods for the Examination Water and
Wastewater, APHA Ed. 21st Edition (2005) dan 22nd Edition tahun (2012) serta inhouse method utuk pengujian yang belum tersedia metode ujinya dalam SNI dan Standard Methods. Tabel 62. Paramter Lab Kualitas Perairan NO.
PARAMETER PENGUJIAN
NO.
PARAMETER PENGUJIAN
1
pH
13
Silika
2
Salinitas
14
Kesadahan total
3
Suhu
15
Klor bebas (Cl2)
4
Biological Oxygen Demand (BOD)
16
Minyak dan Lemak
5
Chemical Oxygen Demand (COD)
17
Total Solid (TS)
6
Dissolved Oxygen (DO)
18
Total Suspended Solid (TSS)
7
Turbiditas
19
Total Disolved Solid (TDS)
8
Alkalinitas total
20
Klorofil
9
Amonia (NH3-N)
21
Zooplankton
10
Nitrat (NO3-N)
22
Fitoplankton
11
Nitrit (NO2-N)
23
Berat kering sedimen
12
Orto Fosfat (PO4)
24
Bahan organik sedimen (LOI)
Kegiatan Laboratorium Kualitas Perairan merupakan bagian dari Laboratorium Riset Kelautan BPOL yang membawahi empat laboratorium dengan kompetensi yang berbeda-beda. 114
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Selain LKP, laboratorium yang dikelola oleh LRK adalah Laboratorium Penginderaan Jauh Laut (LPJL), Laboratorium Pemodelan Laut (LPL) dan Laboratorium Alam (LA). Kegiatan LKP di tahun 2016 ini didukung oleh sembilan orang sumber daya manusia.
Persentase dan Jumlah Sampel LKP Berdasarkan Jenis Customer [CATEGORY NAME] [PERCENTAGE ], 813 sampel Eksternal Internal
[CATEGORY NAME] [PERCENTAGE ], 864 sampel Gambar 64. Presentase jumlah sampel LKP
Dari 1667 sampel tersebut, sebesar 48,5% atau 813 sampel merupakan sampel dari
customer internal BPOL. Sampel internal berasal dari kegiatan litbang BPOL dimana sebagian besar dari kegiatan tersebut menggunakan jasa pengambilan sampel dan pengukuran in situ dari LKP. Kegiatan litbang BPOL tahun 2016 yang menggunakan jasa LKP di antaranya adalah : a) Kajian Dinamika Laut untuk Mendukung Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan b) Adaptasi Ekosistem Pesisir terhadap Perubahan Lingkungan c) Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir d) Validasi Daerah Potensi Penangkapan Ikan e) Operasional Oseanografi untuk prediksi Dinamika Laut f) INDESO Join Expedition Program g) Laboratorium Alam h) Uji Banding Laboratorium Kualitas Perairan. Sementara itu, sejumlah 51,5% atau 864 sampel berasal dari sampel customer eksternal BPOL. Sampel eksternal tersebut berasal dari instansi pemerintah, LSM, mahasiswa magang/TA/PKL, industri kelautan dan perikanan (KP) dan non-KP serta wirausaha yang berlokasi di sekitar Kabupaten Jembrana, Bali. Penerimaan sampel eksternal LKP pada tahun 2016 berasal dari 16 pelanggan, yaitu: a. Satker PSDKP Pengambengan, Bali. b. Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Budidaya Laut (BBPPBL) Gondol, Bali. c.
Pusat Litbang Sumber Daya Laut dan Pesisir (P3SDLP) Jakarta.
d. Conservation International (CI) Indonesia. e. Yayasan WWF Bali. 115
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
f.
Tambak Cempaka, Cupel, Bali.
g. PT. Mahkota Megah Jembrana Abadi, Bali. h. Medewi Beach Cottages, Medewi, Bali. i.
Mahasiswa tugas akhir S1 dari Universitas Muhammadiyah Malang (UMM).
j.
Mahasiswa tugas akhir S2 dari James Cook University, Australia.
k.
Mahasiswa tugas akhir S3 dari University of New Caledonia, Perancis.
l.
Siswa MAN Negara, Bali.
m. PT. Menjangan Mas, Menjangan, Bali n. PT. Bumi Balimina, Pengambengan, Bali. o. PT. Japfa Comfeed Indonesia,Unit Pujungan, Tabanan, Bali. p. PT. Japfa Comfeed Indonesia, Tukadaya, Bali.
PLANKTON 4%
SILIKA 7%
ORG. MATTER 8%
SUHU 3%
SALINITAS BOD 1% 3%
PH 3%
DO 2%
KLOROFIL 8%
[CATEGORY NAME] 0.5%
TSS 10% TDS 1%
NITRAT 12%
AMMONIA 10% FOSFAT 10%
[CATEGORY NAME] 0.5%
COD 3% TS 0%
TURBIDITAS 2%
NITRIT 11%
ALKALINITAS 1%
Gambar 65. Diagram Persentase Peminatan Parameter Pengujian LKP Tahun 2016
Jumlah Penerimaan Sampel Jan - Des 2016 700
641
600 500 400 291 300 161
200 100
51
38
151
134 79
67 31
8
13
0
Jumlah Sampel
Gambar 66. Grafik Jumlah Penerimaan Sampel LKP Bulan Januari – Desember Tahun 2016
116
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Persentase peminatan customer terhadap parameter pengujian di LKP berdasarkan penerimaan sampel tahun 2016. Dari 24 parameter pengujian yang dapat dianalisis oleh LKP, terdapat sekitar tujuh (7) parameter yang banyak diminati dan sangat dibutuhkan oleh
customer, dibuktikan dengan persentase melebihi 5%.
Persentase Kepuasan Pelanggan Laboratorium Kualitas Perairan Sangat Baik
Baik
Kurang
Sangat Kurang
75.00
75.00
58.33
58.33 50.00 41.67 33.33
33.33
25.00
25.00
8.33 8.33 0.00 0.00 (1) Petugas penerima contoh
0.00 0.00 (2) Parameter uji terkait
(3) Ketersediaan parameter yang diperlukan
8.33 0.00 0.00
0.00
(4) Ketepatan waktu penyampaian LHP
(5) Kondisi ruang penerima contoh
Gambar 67. Grafik Persentase Tingkat Kepuasan Customer LKP Tahun 2016
Tabel 63. Jumlah pengadaan bahan laboratorium
No
Nama Barang
Merek
Jumlah
1
Unitary Wide Mouth Wash Bottles, 500 ml
Nalgene
2
2
Economy Graduated Cylinder 100 ml
Nalgene
3
3
Economy Wide Mouth Bottles, 30 ml (72 pcs per case)
Nalgene
1
4
Dropper Bottles, 15 ml (25 pcs per case)
Nalgene
1
5
Vacuum Flask
Nalgene
2
6
Filter Funnels with Clamp
Nalgene
2
7
Test tube racks, coloured, PP, warna merah
Vitlab
2
8
Test tube racks, coloured, PP, warna biru
Vitlab
2
9
Measuring cylinder 25 ml
Iwaki
2
10
Measuring cylinder 50 ml
Iwaki
4
11
Measuring cylinder 100 ml
Iwaki
2
12
Aspirator bottle volume 5L
Brand
1
13
Labu Ukur 50 ml
Brand
8
14
Labu Ukur 250 ml
Brand
2
15
Labu Ukur 500 ml
Brand
2
16
Laboratory bottle, blue cap, 100ml
Schott Duran
6
17
Laboratory bottle, blue cap, 250ml
Schott Duran
6
18
Transfer pipet vol 3 ml, 100/inner pack
Tarson
1 117
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
No 19 20 21
Nama Barang Labu Erlenmeyer 100 ml Volumetric flasks, PMP, Class A with NS stoppers, PP, 100 ml Kolom reduksi Cd utk Uji Nitrate + penyangga kayu, 1 set
Merek
Jumlah
Brand
8
Vitlab
9
-
4
22
Crucible tongs pendek, bahan stainless steel
Samco
4
23
Wash Bottles, narrow neck, HDPE
Samco
6
24
Disposable PS square weighing dish, blue
Sigma Aldrich
2
25
Filter paper No. 42 dia 55mm, 100/pack
Whatman
1
26
Kertas saring lembaran
-
10
27
Masker disposabel, 50 pcs/box
OM
3
28
Sarung tangan disposabel
MAXTER
3
29
Thermometer alkohol, -1- s.d. 110 Celcius
-
4
30
Thermohygrometer digital
-
1
31
Pipette filler
HHH
2
32
Sulfuric Acid, 2.5 L/botol
RCI Labscan
3
33
Acetone GR, 2.5 L/botol
RCI Labscan
3
34
Potassium Chloride, 250 gram/botol
Merck
1
35
Cadmium serbuk kasar 0,3-1,6 mm, 250 gram/botol
Merck
1
36
Sodium Carbonate, 500 gram/botol
Merck
1
37
Glasswool, 250 gram/botol
Merck
1
38
Silver Nitrate, 25 gram/botol
Merck
2
39
Silver Nitrate, 50 gram/botol
Merck
1
40
Sodium chloride for analysis, EMSURE, 5 kg/botol
Merck
1
41
Starch soluble, 100 gram/botol
Merck
1
Merck
1
42
Ammonium chloride for analysis EMSURE, 500 gram/botol
43
Ferroin indicator solution, 100 ml/botol
Merck
1
44
Sodium hydrogen carbonate, 500 gram/botol
Merck
1
45
Potassium peroxodisulfate, 250 gram/botol
Merck
1
46
Phosphate standard solution, 500 ml/botol
Merck
1
47
Aqua DM, 20 L/jerigen
Bratachem
12
48
Formalin teknis, 2L
-
1
Keterangan :
Biru
Peralatan gelas/bahan habis pakai
Hijau
Bahan kimia
Sarana penunjang kegiatan pengujian selain bahan laboratorium adalah peralatan laboratorium. Untuk menjaga agar peralatan yang dipakai tetap dalam kondisi baik, maka diperlukan perawatan dan kalibrasi. LKP secara rutin melakukan inventarisasi dan perawatan terhadap peralatan, baik instrumen maupun alat survei, karena frekuensi pemakaiannya yang tinggi. 118
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
.
Gambar 68. Proses kalibrasi eksternal tahunan 2016 di LKP BPOL
Kalibrasi instrumen dilakukan secara in situ di LKP BPOL untuk menghindari perubahan terhadap pembacaan satuan ukur apabila terjadi pemindahan dan tidak mungkin dibawa di kaboratorium kalibrasi karena dimensinya yang terlalu besar. Sebagian alat portabel yang bahan kalibrasinya dapat dibawa ke LKP BPOL juga dikalibrasi secara in situ, sementara alat portabel yang bahan kalibrasinya tidak dapat dibawa ke LKP BPOL dikalibrasi di laboratorium kalibrasi yang dituju.
Tabel 64. Daftar Kalibrasi Alat Tahun 2016
No.
Nama Alat
1
Neraca Analitik
2
pH Meter
Merk
Jumlah
OHAUS
1
RADWAG
1
TOA DKK/HM 30 P/685465
1
TOA DKK/HM 30 P/669416
1
WTW/pH 3310
2
WTW/pH 3210
1 1
3
Reaktor COD
HACH
4
Refraktometer
ATAGO
1
5
MODENNA
1
6
Inkubator BOD Inkubator bakteri
7
Oven
8
Furnace Water Quality Meter Termometer digital Termometer gelas Anak timbang
9 10 11 12
MEMMERT
1
MEMMERT
1
NEY VULCAN
1
TOA DKK LT LUTRON BRAND -
Petugas Kalibrasi
Laboratorium Kalibrasi UPT PSMB-LT, Surabaya (Dikalibrasi on site di LKP BPOL)
3 1 3 1 set
Laboratorium Kalibrasi BBIA Bogor
119
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pada tahun 2016, tepatnya pada tanggal 7-8 November 2016, lima personel LKP BPOL mengikuti pelatihan di Laboratorium Penelitian dan Pengujian Terpadu, Universitas Gadjah Mada (LPPT UGM) Yogyakarta. Pelatihan yang diikuti oleh Personel LKP adalah: a) Pelatihan Penjaminan Mutu Analisis SNI ISO/IEC 17025:2005 b) Pelatihan Operasional Maintenan dan Kalibrasi Mikroskop c) Pelatihan Instrumentasi dan Kalibrasi Spektrofotometer UV-Vis.
Gambar 69. Pelatihan personel laboratorium
Kegiatan
pengawasan
(survailen)
merupakan
kelanjutan
dari
tindak
lanjut
diterbitkannya sertifikat akreditasi ulang Laboratorium Kualitas Perairan – LRK BPOL untuk tahun 2015 - 2019 oleh Komite Akreditasi Nasional (KAN). Secara garis besar, pada umumnya kegiatan surveilen mencakup beberapa aspek, di antaranya adalah: a)
Konfirmasi mengenai adanya perubahan nama, alamat, nomor telepon/faksimili serta konfirmasi status dari penandatangan sertifikat;
b)
Tinjauan secara singkat dokumentasi sistem mutu dari laboratorium yang bersangkutan dengan menitikberatkan pada setiap perubahan sejak kunjungan asesmen/pengawasan yang terakhir;
c)
Tinjauan terhadap program audit internal;
d)
Tinjauan terhadap program kaji ulang manajemen
e)
Penilaian terhadap efektivitas sistem pengendalian dokumen;
f)
Tinjauan terhadap data hasil uji/kalibrasi termasuk hasil uji profisiensi;
g)
Tinjauan terhadap keluhan dari pelanggan dan langkah-langkah penelusuran serta penyelesaiannya;
h)
Tinjauan terhadap tindakan perbaikan atas hasil asesmen/survailen sebelumnya; 120
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
i)
Penilaian pemenuhan SNI 19-17025-2000 oleh laboratorium yang bersangkutan dengan cara menilai secara acak beberapa persyaratan yang termuat di dalam SNI 19-170252000.
Gambar 70. Proses survailen pertama bersama asesor
Pemusnahan bahan kimia adalah upaya destruksi atau dekomposisi/penguraian bahan kimia yang berupa sisa hasil proses produksi yang tidak dapat dimanfaatkan kembali, bahan kimia kadaluarsa, bahan kimia yang tidak memenuhi spesifikasi dan/atau bekas kemasan bahan kimia, baik secara teknologi atau secara alamiah menjadi bentuk lebih sederhana.
Gambar 71. Proses penjemputan bahan laboratorium kadaluarsa oleh petugas
7.2 Layanan Operasional Laboratorium Alam Kawasan Segitiga Karang (Coral Triangle) merupakan wilayah perairan tropis meliputi Indonesia, Malaysia, Papua Nugini, Filipina, Kepulauan Solomon dan Timor Leste. Kawasan ini merupakan rumah bagi separuh dari seluruh spesies karang, 76% dari total jenis karang yang diketahui dan 37% dari jenis karang pembentuk terumbu yang dikenali. Pemerintah dari keenam negara (CT6) bersama organisasi lingkungan dan penyandang dana bersepakat dalam Inisiatif Segitiga Karang (Coral Triangle Initiative) untuk menangani berbagai ancaman untuk kelestarian terumbu karang, keberlanjutan perikanan dan ketersediaan pangan. Sumber daya hayati di kawasan CTI secara langsung memberikan manfaat lebih dari 120 juta orang yang tinggal di kawasan ini. Manfaat yang diberikan antara lain sebagai penopang mata pencaharian, ketahanan pangan, nilai ekonomis dan lingkungan yang dihasilkan oleh ekosistem laut tropis (terumbu karang, lamun dan mangrove), dan 121
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
berbagai manfaat lainnya. Mengingat penting dan banyaknya manfaat yang terdapat di kawasan CTI, maka diperlukan monitoring dan observasi mengenai kondisi perairan di kawasan tersebut terutama di Indonesia. Estuari Perancak merupakan estuari di Pulau Bali yang bermuara di Selat Bali, dinamika keduanya saling mempengaruhi satu sama lain. Kawasan Estuari Perancak memiliki luasan cukup kurang lebih 2 ribu hektar, dengan penggunaan lahan berupa tambak dan hutan mangrove. Ekosistem mangrove di kawasan Estuari Perancak merupakan salah satu kawasan yang potensial untuk menjadi daerah perlindungan hutan mangrove karena pentingnya keberadaan kawasan tersebut bagi kehidupan. masyarakat sekitarnya, juga terhadap kelimpahan plankton dan produktivitas perikanan perikanan khususnya di kawasan estuary Perancak. Pemerintah mendukung pemanfaatan kawasan konservasi ini untuk berbagai kegiatan seperti pusat penelitian, pelatihan, pendidikan lingkungan, bisnis, pariwisata, pemberdayaan ekonomi masyarakat, serta jasa lingkungan dengan tetap menjaga fungsinya sebagai daerah konservasi ikan. Sebagai salah satu upaya untuk mendukung hal tersebut, diperlukan data dan informasi yang lengkap tentang kondisi perairan dan ekosistem (terumbu karang, mangrove, lamun) di dalamnya agar dapat mendukung usaha pengelolaan dan pemanfaatan kawasan konservasi ini secara lestari dan berkelanjutan. Terkait dengan hal tersebut maka dibangunlah stasiun observasi parameter oseanografi, sebagai salah satu cara untuk mendapatkan data dan informasi mengenai dinamika perairan pesisir secara kontinyu. Metode Palaksanaan Kegiatan Kegiatan Opersiaonal Laboratorium Alam ini dilaksanakan di dua lokasi, yaitu; a..Perairan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Provinsi Bali,. b. Kawasan Estuari Perancak, Kabupaten Jembrana, Provinsi Bali.
Gambar 72. Lokasi Pelaksanaan Kegiatan Laboratorium Alam
Kegiatan Pengembangan Stasiun Observasi Parameter Oseanografi di Kawasan CTI dilaksanakan secara swakelola dengan melakukan pengambilan data secara in situ dan analisa sampel di laboratorium. Data yang diperoleh secara in situ adalah pH, suhu, salinitas,
122
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
alkalinitas dan DO, sementara data nutrien diperoleh dari sampel air yang dianalisa di laboratorium. Data yang didapatkan selanjutnya dianalisa secara deskriptif.
Gambar 73. Diagram Alir Kegiatan
Tabel 65. Metode Analisis Sampel NO
PARAMETER
SATUAN
METODE ANALISIS
1.
Suhu
°C
Water Quality Checker
2.
pH
-
Water Quality Checker
3.
Dissolved Oxygen (DO)
Mg/L
Water Quality Checker
4.
Salinitas
Psu
Water Quality Checker
5.
Densitas (σt)
g/cm3
Water Quality Checker
6.
Konduktivitas
S/m
Water Quality Checker
7.
Chemical Oxygen Demand (COD)
mg/L
APHA 5220 C, 2012
8.
Biochemical Oxygen Demand (BOD)
mg/L
SNI 6989.72-2009
9.
Total Dissolved Solids (TDS)
mg/L
SNI 06-6989.27-2005
10.
Total Suspended Solids (TSS)
mg/L
SNI 06-6989.3-2004
11.
Alkalinitas
mg/L
APHA 2320 B, 2012
12.
Nitrat
mg/L
13.
Nitrit
mg/L
SNI 06-6989.9-2004
14.
Fosfat
mg/L
SNI 06-6989.31-2005
15.
Ammonia
mg/L
SNI 06-6989.30-2005
16.
Silika
mg/L
17.
Klorofil-a
mg/m3
Hutagalung. 1997. Metode Analisis Air Laut, Sedimen dan Biota. Bab X.
Grasshoff et al., 1999. Methods of Seawater Analysis, Chapter 10.2.11. APHA 10200 H, 2012
Kegiatan Operasional Laboratorium Alam ini termasuk dalam kegiatan Layanan Litbang Kelautan dan Perikanan di BPOL dan pada tahun 2016 dan sudah memasuki tahun kedua. Layanan yang diberikan adalah dalam bentuk penyediaan data dan informasi tentang
123
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
kondisi perairan di kawasan CTI khususnya di Perairan Nusa Penida dan Kawasan Estuari Perancak secara kontinyu. Hasil Pelaksanaan Kegiatan Pada rencana operasional kegiatan, dijadwalkan akan ada empat kali pengambilan data yang mewakili empat musim yaitu musim barat (Desember – Februari), musum peralihan I (Maret – Mei), musim timur (Juni – Agustus), dan musim peralihan II (September – November). Namun, seiring berjalannya kegiatan hanya dilakukan tiga kali pengambilan data yaitu bulan Februari (musim barat), Juli (musum timur) dan November (musim peralihan II). Pengambilan data yang mewakili musim peralihan I tidak dapat dilakukan dikarenakan force majuere, kondisi cuaca dan laut yang tidak memungkinkan adanya pengambilan data dilapangan. Pengambilan data kualitas air di Nusa Penida dilakukan di lima lokasi. Kelima lokasi tersebut adalah Roro Penida, Crystal Bay, Gamat Bay, Mangrove Lembongan dan Ponton Bali Hai. Tabel 66. Koordinat Lokasi Pengambilan Data No
Lokasi
Koordinat Lintang
Bujur
1
Roro Penida
-8,671806
115,5556
2
Crystal Bay
-8,715500
115,4570
3
Gamat Bay
-8,676194
115,4400
4
Mangrove Lembongan
-8,701000
115,4686
5
Ponton Bali Hai
-8,663194
115,4659
Berikut ini disajikan grafik parameter kualitas perairan dan plankton yang terdapat di Periaran Nusa Penida pada bulan Februari, Juli dan November.
124
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
125
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 74. Grafik Pengukuran (suhu, salinitas, Do, pH, TDS TSS,Densitas, Konduktivitas, SIlika, Nitrit, Amonia dan Fosfat) perairan Nusa Penida
Grafik kelimpahan fitoplankton dan zooplankton yang ada di Perairan Nusa Penida dengan periode pengambilan data yang berbeda. Dari grafik tersebut menunjukkan kelimpahan yang berbeda di setiap stasiun. Secara umum dapat dijelaskan bahwa kelimpahan fitoplankton berbanding terbalik dengan kelimpahan zooplankton. Begitupun sebaliknya.
Gambar 75. Kelimpahan Fitoplankton (sel/m3) dan Zooplankton (ind/m3) Perairan Nusa Penida pada Bulan Februari 126
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pengambilan data laju sedimentasi menggunakan sediment trap yang dipasang di 4 lokasi yang ditentukan dengan periode waktu tertentu. Pengamatan mengenai laju sedimentasi ini penting untuk mengetahui seberapa besar pengaruh sedimentasi terhadap kondisi terumbu karang. Berdasarkan Tabel 4 tersebut diketahui bahwa ratarata laju sedimentasi tertinggi terdapat di stasiun Gamat Bay yaitu 231,4 – 304,83 mg/cm2/hari. Hal ini dimungkinkan karena adanya transport sedimen dari pantai dan posisi Gamat Bay yang terletak di teluk (perairan tertutup). Tabel 67 .Laju Sedimentasi Perairan Nusa Penida
Laju Sedimentasi (mg/cm2/hari) No
Stasiun
Recovery
Recovery
Recovery
27 Februari 2016
31 Juli 2016
12 November 2016
1
Roro Penida
21,47
60,15
38,82
2
Gamat Bay
231,4
255,58
304,83
3
Ponton Bali Hai
32,81
194,49
145,83
-
-
2,12
4
Mangrove Lembongan
Pengambilan data kualitas air di Estuari Perancak dilakukan di empat lokasi, yaitu Muara Perancak, Dermaga Perancak, Sungai Ijo Gading dan Sungai Perancak. Tabel 68. Lokasi Pengambilan Data Lab Alam Perancak
No
Lokasi
1
Koordinat Lintang
Bujur
Muara Perancak – PRC 1
8,40139 S
114,60424 E
2
Dermaga Perancak – PRC 2
8,39478 S
114,62808 E
3
Sungai Ijo Gading – PRC 3
8,36874 S
114,62213 E
4
Sungai Perancak – PRC 4
8,39456 S
114,63104 E
Pengambilan data di kawasan estuari ini dilakukan secara periodik, dimulai bulan Januari hingga Desember 2016. Data yang diambil selama monitoring berupa parameter
fisik (suhu,
total dissolved solid, total suspended solid, konduktivitas,
densitas), kimia (nitrat, nitrit, fosfat, silikat, ammonia, pH, DO, klorofil-a) dan biologi (fitoplankton dan zooplankton). Secara umum pengambilan data di Kawasan Estuari Perancak dapat berjalan lancar dan terlaksana sesuai jadwal, oleh karena lokasi sampling tidak terlalu jauh dari kantor BPOL. Berdasarkan grafik hasil pengamatan dan analisis kualitas perairan di Kawasan Estuari Perancak selama tahun 2016. Data kualitas perairan menunjukkan hasil yang berbeda di keempat stasiun pengamatan. Dimana stasiun 1 (Muara Perancak – PRC 1 ) berada di 127
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
mulut sungai dan langsung berhadapan dengan Selat Bali, sehingga memiliki salinitas yang lebih tinggi dibandingkan dengan stasiun 3 (Sungai Ijo Gading – PRC 2) yang dekat dengan hulu sungai dan memiliki salinitas rendah. Secara umum dapat dilihat pula bahwa untuk hasil analisis nutrient (nitrit, nitrat, fosfat, amonia, silika dan klorofil-a) di stasiun pengamatan Sungai Ijo Gading nilainya lebih tinggi dibandingkan stasiun lainnya. Hal ini dikarenakan lokasi sungai yang dekat dengan daerah pemukiman warga dimana banyak sampah antropogenik yang masuk ke perairan.
128
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 76. Grafik (Suhu, Salinitas, Oksigen Terlarut, pH, Total Klorofil-a ,Total Suspended Solid, Chemical Oxygen Demand, Biochemical Oxygen Demand) di Estuary Perancak
Gambar 77. Grafik Kandungan Fitoplanktoon dan ZooPlankton di Perairan Estuari Perancak
Pelaksanaan kegiatan Operasional Laboratorium Alam tahun anggaran 2016 secara umum telah terlaksana dengan baik dan sesuai dengan tujuan kegiatan, yakni memperoleh data dan informasi kondisi Perairan Nusa Penida dan Kawasan Estuari Perancak. Data yang diperoleh terkait dengan data oseanografi fisik, kimia dan biologi. Pada tahun 2016 ini data perairan Nusa Penida yang didapatkan hanya 3 musim meliputi musim barat, musim timur dan musim peralihan II. Sedangkan data Kawasan Estuari Perancak diperoleh selama 12 bulan, mulai Januari hingga Desember 2016. Adapun
kendala
yang
dihadapi
selama
kegiatan
berlangsung
berupa
keadaan
cuaca yang tidak mendukung dalam pengambilan data di Perairan Nusa Penida. Oleh karen hal tersebut, pengambilan data yang mewakili musim peralihan I tidak dapat dilaksanakan.
7.3 Layanan Laboratorium Observasi Laut Laboratorium observasi laut merupakan kegiatan operasional yang dilakukan dengan memanfaatkan data hasil keluaran model dan divalidasi dengan data pengukuran lapangan. Kegiatan operasional dalam laboratorium ini penting untuk dilakukan karena data dan informasi yang dihasilkan merupakan dasar dalam memahami dinamika di laut kaitannya dengan pemanfaatan perairan laut itu sendiri. Pada tahun 2016 ini, kegiatan operasional laboratorium observasi laut dilakukan pada perairan WPP 714 dengan 129
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
mengolah data arus keluaran model INDESO menjadi peta arus. Untuk memvalidasi data input peta dilakukan pengukuran lapangan pada daerah yang lebih sempit (sistem downscalling) dengan tujuan informasi yang dihasilkan diharapkan dapat mewakili kondisi nyata dilapangan. Berbagai macam metode analisa terhadap hasil observasi laut diantaranya adalah pendekatan model numerik. Hasil model numerik dengan divalidasi dengan data observasi insitu
dapat
digunakan
untuk
berbagai
macam
manfaat,
salah
satunya
adalah
pemanfaatan daerah perairan untuk budidaya, transportasi dan sebagainya berdasarkan dinamikanya. Project INDESO (Infrastructure Development for Space Oceanography), memiliki 3 subsystem utama yaitu system Ocean Numerical Model / ONM, Satellite Receiving Station / SRS, serta Central Information System / CIS. Dalam project INDESO, terdapat kalkulasi model numerik dengan resolusi spasial 1/120 atau setara dengan 9km pada ekuator. Dalam system ONM, data meteorologi yang disediakan oleh sistem operasional oseanografi INDESO adalah bersumber dari analisis dan peramalan yang telah dilakukan oleh European Centre for Medium Range Weather Forecasting (ECWMF). Data tersebut kemudian diproses downscalling untuk wilayah domain INDESO yakni Indonesia dan Asia Tenggara dengan resolusi spasial sebesar 1/12° atau ukuran grid horisontal sekitar 9.25 km x 9.25 km, dan resolusi temporal per 3 jam, dengan waktu peramalan hingga 10 hari kedepan. Data oseanografi fisis yang tersedia sebagai hasil pemodelan, analisis dan peramalan, juga mengikuti resolusi spasial dan resolusi temporal dari data meteorologi diatas. Tersedia peramalan hingga 10 hari kedepan, namun tersedia secara 3 Dimensi karena telah dilakukan pemodelan hingga kepada kedalaman kolom air tertentu, dengan periode pengkinian (updated) data adalah per minggu. Produk data yang disajikan adalah 2 rerata harian fluks parameter atmosferik, rerata harian karakteristik massa air (suhu, salinitas, arus, paras muka laut, dan lain sebagainya), data per jam variabel permukaan laut (suhu, tinggi paras, arus). Data keluaran ONM berupa arus ini yang menjadi inputan dalam pembuatan peta arus pada kegiatan operasional laboratorium observasi laut. Metode Pelaksanaan Kegiatan Metode yang digunakan adalah downloading data arus harian keluaran model INDESO diWPP 714 yang kemudian dilakukan perataan selama 7 harian untuk menghasilkan datamingguan. Data hasil perataan kemudian ditampilkan dalam peta arus. Untuk mendapatkan data sebagai validasi, dilakukan pengukuran arus lapang di perairan Selat Lirang Kabupaten Maluku Baratdaya dan dilakukan analisa berdasarkan diagram berikut.
130
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 78. Diagram Pengolahan hasil Pengukuran ADCP
Dari kegiatan inventarisasi terhadap data keluaran model INDESO telah dikoleksi data arus harian dan perataan tujuh harian untuk WPP 714. Sedangkan data hasil observasi lapang berupa data per tiga puluh menitan selama 3 hari. Tabel 69. Tabulasi data hasil Kegiatan
Jenis data Output model INDESO Observasi lapang Peta Arus Permukaan
Kategori data Harian dan tujuh harian Tiga puluh menitan selama 3 hari Mingguan selama 12 bulan
Format file .nc .xls .jpeg
Hasil Pelaksanaan Kegiatan
a) Pembuatan peta Arus Jumlah total peta yang dihasilkan sampai dengan minggu ketiga bulan Desember adalah 50 lembar, dimana tiap peta menggambarkan data selama tujuh hari. Dalam setiap bulan ada yang terbagi dalam empat sampai dengan lima peta. Kondisi arus permukaan selama secara keseluruhan dapat dipisahkan berdasarkan musiman dimana pada daerah WPP 714 ini sangat dipengaruhi oleh sistem Monsun. WPP 714 yang merupakan perairan Laut Banda Arus di Laut Banda berasal dari massa air yang keluar dari Laut Flores menuju Laut Banda pada musim baratlaut (Desember, Januari, Februari) . Sebagian dari air tersebut mengalir ke Utara Pulau Buru masuk ke Laut Seram melalui Laut Halmahera dan selanjutnya masuk ke Samudera Pasifik. Sebagian yang lain bergerak menyebar ke Selatan Pulau Seram masuk ke Laut Arafuru. Perubahan musim di bulan April menyebabkan perubahan arus di laut juga. Arus sepanjang pantai Utara Pulau Flores membelok ke Timur dan sampai di Timor berbelok ke arah Selatan. Selama Musim Tenggara (Juni, Juli, Agustus), massa air mengalir keluar dari Samudera Pasifik melalui Laut Halmahera dan Laut Seram pada kedua sisi Pulau Buru menuju ke Laut Banda dan selanjutnya bergerak ke arah baratdaya masuk ke Laut Flores.
131
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Hasil pengolahan komponen U dan V dari arus vertikal di perairan Selat Lirang pada bulanapril 2016 berupa Stick Plot yakni mengetahui arah tiap komponen mulai dari kedalaman 1.5m,2.5m, 3.5m, 4.5m, 5.5m, 6.5m, dan 7.5m
Gambar 79. Stick Plot Arus Berdasarkan kedalaman
Dari stick plot hasil pengamatan menunjukkan beberapa arah arus pada setiap kedalaman. Dimulai dari kedalaman 1,5 m, 2,5 m, dan 3,5m arah yang lebih dominan menuju utara dan timur laut. Pada kedalaman 4,5m dan 5,5 m arah arus dominan menuju utara, timur laut, dan barat daya. Untuk kedalaman 6,5 m arah arus dominan menuju utara dan pada kedalaman 7,5 m arus dominan menuju barat laut , utara, dan ada juga yang menuju selaan dantenggara. Dari hasil tersebut dimungkinkan adanya angin yang mempengaruhi pergerakan arus tersebut. Tabel. Data kecepatan arus perekaman ADC
Pengukuran arus dengan pemeruman menggunakan ADCP di perairan Selat Lirang dibagi beberapa layer dari pemasangan ADCP pada kedalaman 8 meter di bawah permukaan air laut. Pengukuran di lakukan per 1,5 meter dari permukaan hingga dasar pemasangan ADCP. Hasil pengolahan data kecepatan arus yang terekam oleh ADCP di stasiun
132
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
pengamatan perairan Selat Lirang berkisar antara 0,01 m/detik hingga 0,994 m/detik. Kecepatan arus maksimal terdapat pada kedalaman 1,5 meter yaitu pada permukaan dengan nilai 0,994 m/detik. Pada nilai kecepatan rata-rata kecepatan arus terdapat fluktuasi, yaitu terdapat nilai 0,345 m/detik pada layer permukaan atau pada kedalaman 1,5 meter. Lalu meningkat hingga kedalaman 4,5 meter yang memiliki nilai kecepatan rata-rata 0,379 m/detik yang diikuti dengan penurunan pada kedalaman 5,5 meter dengan nilai 0,358 m/detik hingga kedalaman 6,5 meter. Terdapat kenaikan nilai kecepatan rata-rata kembali pada kedalaman 7,5 meter dengan nilai 0,372 m/detik. Hasil pengolahan data arus U pada kedalaman 7.5m, di dapatkan hasil Arus Total, Arus Pasang Surut dan Arus Residu. Nilai arus total kisaran -0,6 – 0,8 m/s, nilai arus pasang surut kisaran saat surut -0,2 m/s, saat pasang 0,17 m/s dan nilai arus residu dari pengurangan arus total dikurangi arus pasang surut.
Gambar 80. Pola Arus U a.Total, b.Pasang Surut, c.Residu Kedalaman 7,5 m
Gambar 81. Overlay Arus U Kedalaman 7,5m 133
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
b) Verifikasi Model Arus Verifikasi hasil simulasi model dilakukan dengan membandingkan arus laut hasil simulasi dengan data pengukuran lapangan pada posisi dan waktu yang sama. Simulasi model dilakukan di Perairan Selat Lirang dengan model hidrodinamika 2D menggunakan
software SMS modul ADCIRC (ADvanced CIRCulation). Kondisi pasang surut dibagi menjadi 4 kondisi, yaitu kondisi saat surut menuju pasang, pasang tertinggi, pasang menuju surut, dan surut terendah. erifikasi model dilakukan dengan perbandingan hasil simulasi dengan hasil pengukuran dilihat dari hasil perhitungan RMSE ( Root Mean Square Error) yang didapat. Simulasi dibuat dengan panjang time step 24 jam.
Gambar 82. Pola Arus laut a.saat menuju surut terendah, b. saat surut rendah
Hasil model arus pada Perairan Selat Lirang diverifikasi dengan arus hasil observasi pengukuran lapangan. Verifikasi model dilihat dari hasil perhitungan RMSE pada
software SMS setelah dimasukkan data observasi ke dalam titik poin observasi pada hasil model. Penempatan kordinat poin observasi disesuaikan dengan penempatan kordinat ADCP di lapangan. Hasil perhitungan RMSE dari verifikasi model adalah 0,927.
Gambar 83. Perhitungan RMSE Verifikasi Model dengan hasil Observasi Lapangan
134
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 84. Currrent Rose Hasil Pengamatan berdasarkan Kedalaman
Dari hasil pengamatan arah arus dengan menggunakan Current Rose, didapatkan hasil arah arus berdasarkan kedalaman yang menunjukkan bahwa pada layer 1,5 meter atau pada arus 28 permukaan lebih dominan arus menuju arah timur laut, timur, dan barat daya. Pada layer 2,5 meter menunjukkan arah arus lebih dominan menuju arah barat laut, timur laut, dan timur. Pada layer 3,5 meter arah arus lebih dominan menuju arah timur, tenggara, dan barat daya. Pada layer 4,5 meter arah arus lebih dominan menuju arah timur, timur laut, dan utara. Pada layer 5,5 meter arah arus yang lebih dominan menuju arah barat laut, tenggara, dan timur. Pada layer 6,5 meter arah arus lebih dominan menuju timur dan tenggara. Pada layer 7,5 meter arah arus lebih dominan menuju tenggara, timur laut, dan timur. Dari keseluruhan hasil pengamatan arah arus setiap layer pengukuran, arah arus yang lebih dominan yaitu arus menuju arah timur, timur laut, dan tenggara. Hal ini membuktikan bahwa angin di perairan Pulau Lirang yang dominan dari arah barat daya mempengaruhi arah arus di perairan ini. Angin yang dominan dari arah barat daya 135
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
mendorong air laut menuju arah timur, timur laut, juga tenggara. Untuk arah arus lainnya dimungkinkan terjadi karna beberapa faktor pendukung lainnya, seperti pasang surut atau faktor yang lainnya. Pemasangan ADCP pada kedalaman 8 meter di dasar perairan untuk pengamatan arus di perairan ini pun menjadi salah satu penyebab dari hasil yang didapat. Pemasangan ADCP pada kedalaman yang tergolong masih kurang begitu dalam ini dapat menyebabkan hasil yang di dapat tidak terlalu terlihat adanya perbedaan yang signifikan. Kemungkinan hasil yang didapatkan dari hasil perekaman pun masih memiliki keseragaman data setiap layer pengukuran.
Tabel 70. . Hasil Perhitungan RMSE (root Mean Square Error) per layer
Sedangkan data pengukuran lapangan di Selat Lirang menunjukkan bahwa arus yang dominan di daerah ini dipengaruhi oleh angina dalam skala local. Validasi data lapang terhadap hasil simulasi menunjukkan bahwa RMSE dari verifikasi model adalah 0,927. Sehingga bisa dikatakan bahwa hasil simulasi ini adalah baik dan dapat digunakan untuk menggambarkan kondisi nyata dilapangan pada skala local.
7.4 Layanan Laboratorium Penginderaan Jauh Laut Dalam rangka melaksanakan tugas dan fungsinya, maka Balai Penelitian dan Observasi Laut memanfaatkan Instrumen tersebut untuk observasi kondisi perairan laut Indonesia. Penginderaan jauh saat ini berkembang dengan hasil yang luar biasa, dan merupakan salah satu cara untuk mendapatkan gambaran permukaan bumi secara keseluruhan termasuk gambaran permukaan laut. Pemanfaatan teknologi remote sensing atau penginderaan jauh juga dapat digunakan untuk mendukung kegiatan perikanan tangkap. Dengan menggunakan citra satelit dan mempelajari perilaku ikan yang dikaitkan dengan kondisi hidup ikan di perairan seperti konsentrasi klorofil-a, suhu permukaan laut, arah angin, gelombang, dan anomali tinggi muka air laut maka Balai Penelitian dan Observasi Laut mampu menghasilkan data pendugaan wilayah perairan Indonesia yang berpotensi terdapat ikan. Pembuatan data pendugaan daerah potensi penangkapan ikan atau yang sering disebut 136
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
dengan peta prakiraan daerah penangkapan ikan (PPDPI) ini telah dilakukan secara kontinyu sejak tahun 2002, dimana peta ini dapat membantu meningkatkan hasil tangkapan para nelayan dan membuat kegiatan penangkapan ikan lebih efektif dan efisien. Hingga saat ini, proses pembuatan PPDPI secara umum masih dilakukan secara manual melalui analisis dan interpretasi visual. Berdasarkan pada roadmap BPOL yang disusun tahun 2010, ditargetkan pada tahun awal tahun 2014 seluruh proses pembuatan PPDPI sudah dapat dilakukan secara otomatis sehingga proses produksinya dapat dilakukan secara cepat serta dapat memperkecil faktor kesalahan yang disebabkan oleh manusia ( human error). Saat ini proses semi otomatis telah dilakukan dengan baik, sehingga faktor human error dapat dikurangi secara signifikan. Metode Pelaksanaan Kegiatan Kegiatan operasional PPDPI dilakukan swakelola menggunakan metode pelaksanaan sebagai berikut : a. Inventarisasi Melakukan inventarisasi data dengan menyimpan semua informasi yang ada ke dalam media yang mudah digunakan. Data bersumber dari data satelit, data klimatologi kelautan maupun data model (jika dibutuhkan) b. Pengolahan data dan penyusunan otomatisasi PPDPI Melakukan pengolahan dan analisis data inderaja untuk memprediksi daerah fishing ground dan pemantauan klimatologi kelautan. Data yang dihasilkan adalah data suhu permukaan laut (Sea Surface Temperature), konsentrasi klorofil-a, serta data angin dan gelombang dari BMKG untuk dapat digunakan sebagai dasar pembuatan PPDPI secara manual dan juga formula untuk sistem otomatisasi c.
Disseminasi Informasi Mengirimkan informasi hasil pengolahan data secara rutin kepada instansi-instansi pemerintah yang telah ditentukan dan disepakati sebelumnya. Selain itu juga dilakukan sosialisasi kepada pelabuhan perikanan, Dinas KP ataupun badan diklat atau lembaga/kelompok yang terkait bidang KP
Hasil pelaksanaan kegiatan Layanan Laboratorium 1)
Inventarisasi Data. Proses inventarisasi data dilakukan bersamaan ketika proses pembuatan peta PPDPI.
Adapun data yang disimpan adalah data citra Aqua/Terra MODIS Level 2 (SST dan CHL-a) dan Level 3 (SST dan CHL-a) yang diunduh dari situs http://oceancolor.gsfc.nasa.gov. Selain itu juga dilakukan proses pengunduhan data angin dan gelombang yang berasal dari situs FTP BMKG yaitu di ftp://peta-maritim.bmkg.go.id . BMKG telah menyediakan data angin dan gelombang kepada BPOL dan pada server yang sama, BPOL melakukan upload data daerah potensi ikan di server BMKG.
137
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pada beberapa kondisi dimana data BMKG tidak tersedia, salah satu pilihan data untuk angin dan gelombang adalah data reanalisis NCEP / National Center for Environmental Prediction.
Data
Bulan Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Jumlah Jul
Ags
Sep
Okt
Nov
Des
Aqua/terra MODIS
101
159
145
135
110
91
96
209
117
128
127
143
Wind Wave BMKG
42
14
26
29
13
18
22
13
20
23
10
3
143
173
171
164
123
109
118
222
137
151
137
146
Total
1.561 233 1.794
Jumlah seluruh data citra level 2 dan level 3 dari MODIS adalah 1.561 data. Sedangkan data wind wave BMKG yang berhasil di inventarisasi adalah sebanyak 233 data. 2). Peta Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan Penggunaan teknologi penginderaan jauh juga dapat digunakan untuk mendukung kegiatan perikanan tangkap. Dengan menggunakan citra satelit dan mempelajari perilaku ikan yang dikaitkan dengan kondisi hidup ikan di perairan seperti konsentrasi klorofil-a, suhu permukaan laut, arah angin, gelombang, dan anomali tinggi muka air laut maka BPOL mampu menghasilkan data pendugaan wilayah perairan Indonesia yang berpotensi terdapat ikan. Pada dasarnya PPDPI dibuat dengan tujuan memberi informasi lokasi koordinat area (lintang dan bujur) yang diperkirakan berpotensi terdapat ikan. Dengan adanya informasi tersebut maka nelayan akan dapat langsung menuju lokasi yang dimaksud pada peta dengan berbekal alat navigasi seperti GPS, Kompas, maupun fish finder. PPDPI yang dihasilkan selama tahun 2016 terdapat beberapa jenis yaitu: 5 wilayah PPDPI Nasional meliputi, Sumatera, Jawa Bali dan Nusa Tenggara, Kalimantan, Sulawesi, dan Maluku Papua 10 PPDPI Wilayah Pelabuhan Perikanan meliputi 138
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
PPS Belawan (Medan), PPS Bitung Ternate, PPS Cilacap, PPN Ambon, PPN Palabuhan Ratu, PPN Sungailiat, PPN Muncar Pengambengan, PPP Tamperan (Pacitan), PPN Kejawanan, dan PPN Pemangkat. 4 Wilayah Perairan Khusus meliputi Laut Sawu, Bali Utara, Bali Timur (Selat Lombok), dan Pulau Lombok.
Gambar 85. Flowchart Pengolahan Data PPDPI
Untuk mengurangi kesalahan pembuatan PPDPI di tahun 2015 telah dilakukan proses otomatisasi PPDPI sehingga faktor human error dapat terreduksi. Proses pembuatan otomatisasi PPDPI telah diinisiasi sejak tahun 2012 dan selesai di tahun 2015. Otomatisasi dijalankan menggunakan script python ArcGIS. Tabel 71. Hasil pembuatan Peta PPDPI Tahun 2016 Bulan Output
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
12
12
11
13
9
13
2
3
4
1
0
10
10
6
8
PPS Cilacap
3
1
2
PPN Ambon
11
4
PPN Pelabuhan Ratu
0
PPN Sungai Liat PPP Muncar-
Total Aug
Sept
Okt
Nov
Des
10
13
12
13
13
11
142
0
0
0
0
0
0
0
10
2
2
4
7
3
1
3
3
59
1
0
1
0
0
0
0
0
0
8
5
6
5
5
3
5
1
1
4
0
50
3
5
7
3
5
1
3
0
0
0
0
27
3
4
8
3
4
5
3
0
2
4
3
1
40
3
1
0
9
8
5
2
4
3
0
0
0
35
PPP Tamperan
0
0
3
2
0
1
0
0
3
0
0
0
9
PPN Kejawanan
2
1
4
7
4
10
5
4
0
1
0
0
38
PPN Pemangkat
9
4
13
9
5
6
2
1
4
4
5
4
66
PPDPI Nasional PPS Belawan PPS Bitung-Ternate
Jan
Jul
Pengambengan
139
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Bulan Output
Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Total
Jul
Aug
Sept
Okt
Nov
Des
Laut Sawu
14
1
8
18
9
11
12
7
1
17
8
1
107
Bali Utara
5
2
2
7
8
3
2
7
2
6
2
0
46
Selat Lombok (Bali
4
1
4
16
9
7
4
7
1
5
1
0
59
6
1
4
10
7
5
5
8
5
4
3
0
58
84
48
79
117
73
79
53
66
37
56
42
20
754
Timur) Pulau Lombok Jumlah Per Bulan
Gambar 86. Peta perkiraan daerah penangkapan Ikan Wilayah, Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara
Pelikan Tuna Ikan tuna mata besar sebagai salah satu komoditas yang memiliki nilai ekonomis yang tinggi telah dipilih sebagai salah satu jenis ikan yang dikembangkan PPDPI-nya. Melalui sebuah kajian yang mendalam, sebuah sistem prakiraan untuk menentukan lokasi penangkapan ikan tuna mata besar semi otomatis dengan nama PELIKAN TUNA (Peta Lokasi Penangkapan Ikan Tuna Mata Besar) telah dibuat oleh BPOL untuk keperluan tersebut dengan memanfaatkan data dinamika laut.
140
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 87. Peta Lokasi Penangkapan Pelikan Tuna Mata Besar
Kondisi fisika oseanografi 4 dimensi yang diperoleh dari HYCOM memungkinkan untuk dilakukannya analisis karakteristik habitat ikan tuna mata besar secara lebih proporsional. Kombinasi antara analisis data HYCOM, pemodelan statistika non linear, dan Sistem Informasi Geografis (SIG) memungkinkan PELIKAN TUNA versi terbaru untuk memperkirakan lokasi penangkapan ikan tuna mata besar secara spasial sampai dengan lima hari ke depan. Proses penentuan lokasi penangkapan ikan pada sistem PELIKAN TUNA versi terbaru ini sudah dilakukan secara semi otomatis, dimana dengan sistem ini waktu yang dibutuhkan untuk menghasilkan peta hanya 30 menit saja. Keunggulan dari PELIKAN TUNA adalah : 1. Proses Semi Otomatis 2. Prediksi hingga 5 hari kedepan 3. Peta tersedia secara online 4. Ketersediaan Fitur Arsip peta 5. Informasi spasial yang lebih baik Sejak pertengahan tahun 2015 hingga saat ini, PELIKAN TUNA telah menggunakan data model fish population dynamics dari INDESO. Adapun dataset yang digunakan adalah INDESO Big Eye Real Time Model. Tabel 72. Jumlah produksi Peta PELIKAN TUNA Output Pelikan Tuna
Bulan
Total
Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Jul
Aug
Sept
Okt
Nov
Des
31
29
31
30
31
30
31
31
36
34
29
35
141
378
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Pelikan Cakalang Ikan Cakalang, yang bernama latin Katsuwonus pelamis, merupakan salah satu komoditas unggulan yang menjadi fokus dalam program industrialisasi di Kementerian Kelautan dan Perikanan. Berkaitan dengan hal tersebut, Balai Penelitian dan Observasi Laut berusaha untuk memberikan konstribusi dalam penyediaan informasi daerah penangkapan ikan Cakalang tersebut melalui Peta Lokasi Penangkapan Ikan (PELIKAN) Cakalang di Wiayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia (WPP-NRI) dimana jenis ikan ini banyak ditemukan, yaitu WPP-NRI 715, 716, dan 717 yang mencakup Laut Sulawesi, Laut Maluku, dan Samudera Pasifik bagian barat. Indonesia bagian timur yang meliputi Laut Sulawesi, Laut Maluku dan Samudera Pasifik bagian barat. Wilayah perairan ini merupakan lumbung ikan cakalang dengan tingkat produksi yang menjanjikan dan dengan status pemanfaatannya yang relatif masih di bawah potensi sumberdaya yang tersedia.
Gambar 88. Flow Pelikan Cakalang
PELIKAN Cakalang mulai di produksi sejak akhir tahun 2014. Pada awal produksi, sumber data pembuatan PELIKAN Cakalang adalah berasal dari data model yang diproduksi oleh MyOcean. Namun sejak akhir smester 1 tahun 2015, sumber data untuk pembuatan PELIKAN Cakalang berasal dari model physical model INDESO dengan dataset name Phys_1dAv-RTJumlah produksi PELIKAN TUNA dapat dilihat pada tabel berikut ini. Tabel 73. Jumlah produksi Peta PELIKAN CAKALANG Output Pelikan Cakalang
Bulan
Total
Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Jul
Aug
Sept
Okt
Nov
Des
31
29
31
30
31
30
31
31
30
31
30
31
142
366
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 89. Peta Lokasi Penangkapan Ikan Cakalang
Pelikan Lemuru Ikan Lemuru, yang bernama latin Sardinella lemuru, merupakan salah satu komoditas utama industri perikanan tangkap pelagis kecil di perairan Selat Bali. Dalam upaya mensukseskan program Industrialisasi di Kementerian Kelautan dan Perikanan, Balai Penelitian dan Observasi Laut telah mengembangkan Peta Lokasi Penangkapan Ikan (PELIKAN) Lemuru. Dengan PELIKAN Lemuru, BPOL mampu memperkirakan daerah penangkapan ikan lemuru di perairan Selat Bali berdasarkan pendekatan rantai makanan berdasarkan data citra satelit Aqua MODIS. Dari hasil kajian yang telah dilakukan selama ini mengenai komposisi makanan lemuru pada siang dan malam hari didapatkan bahwa zooplankton adalah makanan utama ikan ini, dimana sekitar 90% komposisi makanannya berupa Copepoda. Menurut Eko Susilo (2014), kelimpahan zooplankton yang tinggi ditemui pada kisaran SST antara 25-260C, SSC antara 0,5-0,7 mg/m3 dan Photosynthetically Available Radiation (PAR) antara 40-45 einstein/m2/day.
Gambar 90. Flow diagram Pelikan Lemuru 143
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Tabel 74. Jumlah produksi Peta PELIKAN LEMURU Output Pelikan Lemuru
Bulan
Total
Jan
Feb
Mar
Apr
Mei
Jun
Jul
Aug
Sept
Okt
Nov
Des
21
19
19
18
14
21
20
19
18
19
27
21
Gambar 91. Peta lokasi pelikan Lemuru
Diseminasi dan distribusi kegiatan Lab. Penginderaan Jauh Selama tahun 2016 telah dilaksanakan sosialisasi PPDPI di beberapa daerah Institusi di Indonesia. Selain dilaksanakan secara mandiri oleh BPOL, juga dilaksanakan sosialisasi bersama dengan BMKG dan P3SDLP dalam rangka kegiatan Nelayan Pintar. Adapun sosialisasi yang telah dilakukan sebagai berikut. .
Gambar 92. Sosialisasi PPDPI Kupang, dan Sosialisasi BMKG di staklim Negara
Distribusi dan disseminasi melalui website dapat diakses melalui situs BPOL yaitu di www.bpol.litbang.kkp.go.id/peta-ppdpi . data yang tersedia di situs tersebut meliputi peta PPDPI Nasional, PPDPI Pelabuhan Perikanan, PPDPI Wilayah khusus, PELIKAN Tuna, 144
236
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
PELIKAN Cakalang dan PELIKAN Lemuru. Data tersedia dalam bentuk JPEG (*.JPG) dan dapat diakses secara bebas oleh masyarakat.
Gambar 93. Tampilan jumlah pengunjung PPDPI di CMS website BPOL
Selain melakukan distribusi dan disseminasi melalui website, juga telah dilakukan distribusi dan disseminasi melalui FTP server BMKG. Sejak awal tahun 2015, BMKG telah secara rutin mengirimkan data angin dan gelombang di seluruh perairan Indonesia melalui FTP Server BMKG.
Gambar 94. FTP Server BMKG
145
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
7.5 Layanan Perpustakaan Perkembangan
IPTEK
khususnya
teknologi
informasi
banyak
mempengaruhi
keberadaan dan perkembangan perpustakaan. Perpustakaan sebagai lembaga yang mengelola sumber informasi dan pelestarian bahan pustaka hasil budaya bangsa serta melakukan jasa informasi perlu dipersiapkan dan dikelola secara baik dan profesional agar dapat mewujudkan sistem perpustakaan yang unggul dan yang bermuara pada kepuasan pengguna perpustakaan. Kegiatan penyelenggaraan perpustakaan dilakukan dengan memberikan pelayanan kepada para pengguna perpustakaan secara rutin, merawat koleksi buku yang ada secara periodik, mengajukan usulan penambahan koleksi buku kepada Seksi Pelayanan Teknis, dan memberikan layanan pengunduhan paper-paper dari jurnal online yang dilanggan oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Kelautan dan Perikanan sesuai dengan permintaan para peneliti BPOL. Untuk menunjang kegiatan tersebut, SDM pengelola perpustakaan mengikuti pelatihan-pelatihan baik di lingkup KKP maupun di luar lingkup KKP. Kegiatan ini akan dilaksanakan dengan menggunakan metode sebagai berikut: a) Memberikan pelayanan kepada para pengguna perpustakaan secara rutin Data entry penerimaan dan pengeluaran bahan-bahan publikasi yang dimiliki oleh Perpustakaan Balai Penelitian dan Observasi Laut b) Mengajukan usulan penambahan koleksi buku ilmiah perpustakaan c) Penyusunan bahan-bahan publikasi berdasarkan katalogisasi pada PC untuk memudahkan pencarian bahan publikasi d) Upload data koleksi perpustakaan dalam website Perpustakaan Balitbang KP e) Selain itu, menjalin kerjasama dengan Instansi atau Perguruan Tinggi dengan cara mengirimkan bahan-bahan Publikasi BPOL Selain kegiatan rutin perpustakaan, untuk menambah wawasan dan pengembangan bagi pengelola perpustakaan mengikuti beberapa kegiatan, baik yang diadakan oleh KKP maupun mengikuti pelatihan yang diadakan oleh instansi lain. Beberapa kegiatan peningkatan kapasitas SDM yang diikuti selama tahun 2016 antara lain sebagai berikut: 1.
Sarasehan Nasional Pustakawan Indonesia Sarasehan Nasional Pustakawan Indonesia dilaksanakan pada 29 Maret 2016 di Perpustakaan
Universitas
Indonesia,
Depok.
Acara
ini
dilaksanakan
untuk
mendiskusikan perkembangan terbaru di bidang profesi pustakawan, yaitu peran organisasi profesi, implementasi kinerja pustakawan dan balanced scorecard. Selain itu, acara ini juga dilaksanakan untuk berbagi inovasi Perpustakaan UI, di antaranya Knowledge ATM dan Sistem Aplikasi Pustakawan Indonesia.
146
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Gambar 95. Sarasehan Nasional Pustakawan Indonesia
2.
Seminar Karya Tulis Ilmiah Pustakawan Seminar Karya Tulis Ilmiah (KTI) Pustakawan dilaksanakan di Yogjakarta pada 15 – 17 Juni 2016. Seminar KTI dilaksanakan sebagai wadah bagi para pustakawan agar aktif dalam hal penulisan karya tulis ilmiah bidang perpustakaan.
Gambar 96. Seminar karya Tulis Ilmiah Pustakawan
Perpustakaan Balai Penelitian dan Observasi Kelautan sudah memanfaatkan perangkat barcode reader dalam sirkulasi perpustakaan. Untuk itu, setiap buku mulai menggunakan barcode sesuai dengan item masing-masing. Koleksi perpustakaan BPOL dibagi menjadi beberapa klasifikasi sesuai dengan standar yang ada. Perpustakaan BPOL menggunakan Universal Decimal Classfication dalam menentukan nomer klasifikasi pada masing-masing koleksi. Saat ini masih dilakukan penggantian untuk penomeran klasifikasi koleksi-koleksi yang masih menggunakan system
Dewey Decimal Classification dan penambahan barcode pada masing-masing koleksi perpustakaan untuk memudahkan dalam sirkulasi maupun stock opname.
147
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
2% Jenis Koleksi 2% 2% 0% 0% 0% 0% 3% 3% 3% 4%
32%
7% 12% 30%
Tekxbook Majalah Jurnal Ilmiah Tabloid Laporan kegiatan penelitian skripsi peta/album peta disertasi
Referensi Laporan PKL Prosiding / makalah Laporan kegiatan buletin thesis fiksi
Gambar 97. Jenis Koleksi Perpustakaan
Dalam pengelolaannya, perpustakaan BPOL telah menggunakan aplikasi Open Source Library Management System (SliMS) 7 / cendana yang dapat diakses pada website BPOL http://www.bpol.litbang.kkp.go.id/dlib/, dengan tampilan sebagai berikut.
Gambar 98. Display Digilib BPOL
148
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
PERMASALAHAN DAN TINDAK LANJUT Secara umum pelaksanaan kegiatan pada tahun anggaran 2016 berjalan dengan baik. Namum masih terdapat beberapa permasalahan dalam hal manajerial dan teknis di lapangan. Permasalahan tersebut antara lain:
Permasalahan
Tindak Lanjut
Masih terdaptnya keterlambatan pengiriman laporan
Melakukan koordinasi dan komunikasi dengan
secara berkala sehingga berakibat pada keterlambatan
penanggungjawab yang belum mengirimkan
bagian monev untuk menyampaikan perkembangan
laporan kegiatan sebelum waktu yang di minta
kegiatan sesuai dengan jadwal yang telah di tetapkan
berakhir
Pengumpulan Lookbook dan Data Dukung SKP Setip Bulan Tidak Sesuai Harapan
Melakukan Koordinasi dengan Masing-Masing Pegawai
Kegiatan kajian Dinamika Laut Pemetaan
Data- data yang dihasilkan hanya berdasarkan hasil
Sumberdayanya
pengukuran sesaat ketika survey lapang saja, sementara untuk dapat membuat peta tematik yang dapat langsung digunakan oleh dirjen Teknis harus bulanan minimal selama 1 tahun.
Kegiatan
Adaptasi
Ekosistem
terhadap
perubahan Berkoordinasi dengan bagian program dan
lingkungan:
keuangan BPOL
Adanya Restrukturisasi dan perubahan nomenklatur di Memperbaiki atau mengganti alat dengan yang KKP menyebabkan adanya revisi anggaran sehingga
baru serta memasang papan
merubah rencana kegiatan.
pemberitahuan/peringatan dilokasi pemasangan
Alat pengukuran yang dipasang di lokasi penelitian
alat.
mengalami kerusakan
Berkoordiansi dengan pihak Lab. Batan dan
Keterbatasan jadwal penggunaan alat ICP-OES dan
melibatkan salahsatu personil pengolah data dari
SDM di lab. Pair Batan dengan jumlah sampel cukup
lab.
banyak. Dengan
adanya
perubahan
terhadap
dokumen Kesiapan dokumen perencanaan dibuat roadmap
perencanaan awal dan kebijakan yang mendadak,
kebutuhan anggaran dengan menyiapkan data
sehingga banyak dokumen perencanaan yang masih
dukung, agar lebih rasional dalam perencanaan.
belum siap, dan berakibat tidak rasionalnya penyusunan
Dalam pelaksanaan anggaran dapat dilakukan
dan poporsi anggaran. Dan pelaksanaan anggaran tidak
komunikasi yang efektif sebagai upaya mengurangi
sesuai dengan perencanaan awal dan berakibat masih
potensi revisi anggaran dan melihat target yang
banyaknya revisi yang dilakukan.
telah disusun di awal perencanaan.
Masih belum maksimalnya capaian kegiatan BPOL pada Dilakukan upaya akselerasi pada akhir pada bulan pertengahan tahun dikarenakan banyaknya agenda
November 2016 kemarin.
structural yang mengakibatkan perubahan pelaksanaan kegiatan. Kegiatan Penelitian Validasi Daerah Potensial
a)
Data Experiment Fishing digunakan untuk 149
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Penangkapan Ikan : a)
validasi PPDPI Cakalang (Pelikan Cakalang)
Pada saat survey kondisi daerah survey tujuan mengalami
tutup
awan/berawan
sehingga
saja. b)
PPDPI dari data Aqua Terra tidak dapat divalidasi dengan data survey 19-25 September
lokasi yang lebih dekat dengan pelabuha. c)
2016 sehingga hanya bisa digunakan untuk validasi pelikan cakalang. b)
Untuk masukan survey selanjutnya dicari Harus ada dana talangan, agar survey bias berjalan sesuai dengan jadwal.
d)
Jarak Lokasi koordinat validasi sehingga waktu
Menggunakan personil dari luar instansi dan waktu survey lebih lama.
tempuh lama jumlah koordinat validasi terbatas. c)
Ketersediaan anggaran UP/TUP tidak sesuai dengan jadwal dan ketentuan yang seharusnya
d)
Terbatasnya personil survey, waktu survey, jumlah koordinat survey
Kegiatan Operasional Oseanografi untuk Prediksi
a)
Dinamika Laut a)
tim penelitian untuk membantu pekerjaan
Banyak pekerjaan yang bersifat administratif dalam pelaksanaan kegiatan penelitian.
b)
Tim
Memasukkan tenaga administrasi ke dalam
yang
terlibat
mempunyai
tugas
yang bersifat administratif. b)
dan
tanggung jawab dalam kegiatan lain, baik
Pembagian pekerjaan terhadap personel tim yang terlibat disesuaikan dengan kesanggupan masing-masing.
penelitian maupun manajerial. Adanya Nomenklatur pada bulan Mei mengakibatkan terjadinya pembekuan anggaran sementara untuk
Penyusunan revisi anggaran dan telah di terbitkan oleh DJA.
dilakukan revisi anggaran. Adanya revisi anggaran pada bulan Agustus terkait penghematan yang diarahkan oleh KKP dan menunggu
Selalu dikoordinasikan dengan pusat terutma ESELON I dan DJA
cukup lama untuk penerbitan DIPA Sering bermasalahnya instrumen pemantau sehingga Diperlukan instrumen pemantauan yang lebih intens jumlah data yang terpantau tidak dapat mencapai 100 %
agar data yang diperoleh memiliki kualitas yang
dengan kualitas data yang baik
baik, Setiap Instrumen di seluruh stasiun Observasi BPOL perlu dilakukan kalibrasi untuk meminimalisir terjadinya kerusakan baik dalam segi sistem, sensor, dan perangkat lainnya
Dengan menggunakan data citra, tutupan awan yang cenderung tinggi, sehingga PPDPI tidak dapat dihasilkan
Melakukan koordinasi dengan BMKG mengenai data angin dan gelombang
pada beberapa wilayah. Data hasil pemodelan memiliki resolusi yang cukup rendah di bandingkan data citra dan hasil model belum diketahui
150
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
PENUTUP Demikian sekiranya yang dapat kami sampaikan pelaksanaan kegiatan TA. 2016 dalam Laporan Kegiatan Tahunan Tahun Anggaran 2016 ini. Berdasarkan target yang telah kami tetapkan dapat terlaksana dan tercapai dengan baik. Kami akan selalu berusaha untuk selalu memperbaiki dan meningkatkan kinerja, sehingga dapat mendukung terwujudnya Rencana Strategis yang telah ditetapkan oleh Kementerian Kelautan dan Perikanan. Semoga uraian pelaksanaan kegiatan yang telah dijelaskan di atas dapat memberikan gambaran tentang kegiatan-kegiatan dilaksanakan beserta hasil-hasil yang dicapai pada tahun 2016. Demikian Laporan Kegiatan Tahunan lingkup Balai Penellitian dan Observasi Laut ini dibuat untuk dapat diketahui.
151
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
8 LAMPIRAN Lampiran 1. Laporan Perkembangan DIPA per 31 Desember 2016 Lampiran 2. Matriks Perkembangan Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa TA. 2016 Lampiran 3. Neraca SAKPA per 31 Desember 2016 Lampiran 4. Neraca Perbandingan SAKPA per 31 Desember 2016 Lampiran 5 Form DA Lampiran 6. Laporan Posisi Barang Milik Negara per 31 Desember 2016
152
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lampiran 1. Laporan Perkembangan DIPA per 31 Desember 2016 Sampai Triwulan III Kode
Keuangan
Sub Output Kegiatan S
032.11.04
2373.002
Program Penelitian dan Pengembangan Iptek Kelautan dan Perikanan Penelitian dan Pengembangan Iptek Kewilayahan, Dinamika dan Sumber Daya Laut dan Pesisir Komponen Inovasi Riset Kelautan
2373.002.001 54
Sampai Triwulan IV Fisik
R
Keuangan
Fisik
S
R
S
R
S
Lokasi R
8,92
8,92
66,13
66,13
94,92
94,92
99,49
99,49
6,72
6,72
32,26
32,26
95,03
95,03
98,97
98,97
54,85
54,85
53,78
53,78
78,71
78,71
100,00
100,00
KAWASAN PESISIR YANG TERPETAKAN
54,85
54,85
53,78
53,78
78,71
78,71
100,00
100,00
Kajian Dinamika Laut untuk mendukung Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan Analisis Sebaran Kapal Ikan Di Zona Penangkapan Ikan Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan
83,14
83,14
83,15
83,15
99,12
99,12
100,00
100,00
P. Lirang Kab. Maluku Barat Daya Prov. Maluku Barat Daya
33,65
33,65
33,65
33,65
59,70
59,70
100,00
100,00
Selat Bali dan WPP NRI 711
63,94
63,94
63,94
63,94
90,07
90,07
100,00
100,00
Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir
34,36
34,36
34,36
34,36
61,41
61,41
100,00
100,00
KKP Nusa Penida,Taman Nasional Bunaken, Manado, Taman Nasional Taka Bonerate, Selayar,KKLD Derawan, Stasiun Kelautan Universitas Riau, Dumai, Riau. Perairan Taman Nasional Wakatobi (WPP-NRI 715) dan Selat Madura (WPPNRI 712).
70,54
70,54
51,52
51,52
88,53
88,53
100,00
100,00
70,54
70,54
51,52
51,52
88,53
88,53
100,00
100,00
21,40
21,40
21,41
21,41
56,24
56,24
100,00
100,00
Laut Banda Provinsi Maluku di WPP 714
83,33
83,33
83,33
83,33
91,01
91,01
100,00
100,00
Laut Banda Provinsi Maluku di WPP 714
53
Data dan informasi sumberdaya laut dan pesisir Penelitian dan Observasi Sumberdaya Laut dan Pesisir Validasi Daerah Potensial Penangkapan Ikan Operasional Oseanografi untuk Prediksi Dinamika Laut Validasi Aplikasi INDESO
23,83
23,83
23,83
23,83
60,00
60,00
100,00
100,00
WPP 711, 716, dan 718 perairan NATUNA, Laut Sulawesi, Laut Arafuru
54
INDESO Join Expedition Program
77,52
77,52
77,52
77,52
99,46
99,46
100,00
100,00
Perairan WPP 714, 715 dan 716
2373
55 56
57
2373.004 2373.004.003 51 52
153
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Sampai Triwulan III Kode
Keuangan
Sub Output Kegiatan S
2373.005
Sampai Triwulan IV Fisik
R
Keuangan
Fisik
S
R
S
R
S
Lokasi R
Perencanaan dan Penganggaran Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Perencanaan dan Penganggaran Litbang
43,33
43,33
43,32
43,32
95,54
95,54
100,00
100,00
43,33
43,33
43,32
43,32
95,54
95,54
100,00
100,00
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Perencanaan Penyusunan Program dan Anggaran Karya Tulis Ilmiah (KTI) Bidang IPTEk Kewilayahan, Dinamika, dan Sumber Daya Laut dan Pesisir KARYA TULIS ILMIAH
43,33
43,33
43,32
43,32
95,54
95,54
100,00
100,00
0
0
86,67
86,67
86,67
86,67
0
0
73,34
73,34
73,34
73,34
Pengendalian dan pelaporan litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Pengendalian dan pelaporan litbang
28,53
28,53
28,54
28,54
91,78
91,78
100,00
100,00
28,53
28,53
28,54
28,54
91,78
91,78
100,00
100,00
28,53
28,53
28,54
28,54
91,78
91,78
100,00
100,00
56,67
56,67
56,86
56,86
99,64
99,64
100,00
100,00
56,67
56,67
56,86
56,86
99,64
99,64
100,00
100,00
61,85
61,85
61,85
61,85
99,98
99,98
100,00
100,00
Jembrana
53
Pertemuan dalam rangka Pengendalian dan pelaporan Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga Perencanaan/Implementasi/Pengelolaan Sistem Akuntansi Instansi Pelaksanaan dan Pengelolan Anggaran
55,37
55,37
55,37
55,37
99,42
99,42
100,00
100,00
Jembrana
54
Implementasi Sistem BMN
53,36
53,36
53,36
53,36
99,74
99,74
100,00
100,00
Jembrana
Pengembangan SDM dan penataan organisasi litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Pengembangan SDM dan penataan organisasi Peningkatan Kompetensi Personil Laboratorium dari Dana PNBP Penataan Kepegawaian
45,69
45,69
43,34
43,34
99,43
99,43
100,00
100,00
45,69
45,69
40,34
40,34
99,43
99,43
100,00
100,00
0
0
0
0
96,94
96,94
100,00
100,00
Jembrana
60,62
60,62
60,61
60,61
99,78
99,78
100,00
100,00
Jembrana
2373.005.001 51
2373.009
2373.009.U01 2373.01 2373.010.001 51
2373.011
2373.011.001 51
2373.012
2373.012.001 51 52
Jembrana
Jembrana
Jembrana
154
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Sampai Triwulan III Kode
Keuangan
Sub Output Kegiatan S 53 54
2373.013
Pembinaan SDM yang Kompeten dan Berkualitas Reformasi Birokrasi Instansi
Sampai Triwulan IV Fisik
R
Keuangan
S
R
S
Fisik R
S
Lokasi R
41,67
41,67
41,67
41,67
100
100
100,00
100,00
Jembrana
59,05
59,05
59,06
59,06
99,93
99,93
100,01
100,01
Jembrana
39,13
39,13
36,58
36,58
92,23
92,23
100,00
100,00
39,13
39,13
36,58
36,58
92,23
92,23
100,00
100,00
Jembrana
51
Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa litbang Laboratorium kualitas perairan
54,07
54,07
54,07
54,07
99,53
99,53
100,00
100,00
Jembrana
52
Laboratorium Alam
51,76
51,76
51,76
51,76
89,18
89,18
100,00
100,00
Jembrana
53
Laboratorium Observasi Laut
71,44
71,44
71,44
71,44
96,68
96,68
100,00
100,00
Jembrana
54
Laboratorium Penginderaan Jauh Laut
13,74
13,74
13,74
13,74
69,83
69,83
100,00
100,00
Jembrana
55
Diseminasi Hasil Litbang KP
28,45
28,45
28,45
28,45
99,77
99,77
100,00
100,00
Jembrana
56
Sistem Data Base Informasi Kelautan
0
0
0
0
99,94
99,94
100,00
100,00
11,78
11,78
14,50
14,50
93,81
93,81
100,00
100,00
11,78
11,78
14,50
14,50
91,80
91,80
100,00
100,00
2373.013.001
2373.014
2373.014.001 51 52 2373.015 2373.015.001 51 2373.016
2373.016.003
Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil litbang Layanan Operasional Perpustakaan Layanan Operasional Teknologi Informasi Pengembangan Kerjasama Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Pengembangan Kerjasama Litbang Penjalinan kerjasama hasil litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Sarana dan prasarana IPTEK Kewilayahan, Dinamika dan Sumberdaya Laut dan Pesisir Pengadaan Sarana Pendukung Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
6,17
6,17
6,17
6,17
91,80
91,80
100,00
100,00
Jembrana
22,83
22,83
22,83
22,83
97,76
97,76
100,00
100,00
Jembrana
39,20
39,20
39,20
39,20
92,63
92,63
100,00
100,00
39,20
39,20
39,20
39,20
92,63
92,63
100,00
100,00
39,20
39,20
39,20
39,20
92,63
92,63
100,00
100,00
9,74
9,74
9,74
9,74
95,88
95,88
100,00
100,00
16,71
16,71
9,74
9,74
95,88
95,88
100,00
100,00
Jembrana
155
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Sampai Triwulan III Kode
Keuangan
Sub Output Kegiatan S
Sampai Triwulan IV Fisik
R
Keuangan
Fisik
S
R
S
R
S
Lokasi R
51
Pengadaan Sarana Pendukung Litbang
0
0
19,47
19,47
83,28
83,28
99,99
99,99
Jembrana
52
Infrastructure Development of Space Oceanography (INDESO) Layanan Perkantoran
0
0
0
0
97,90
97,90
100,00
100,00
Jembrana
51,07
51,07
44,49
44,49
91,21
91,21
100,00
100,00
Gaji dan Tunjangan
50,69
50,69
50,70
50,70
83,63
83,63
100,00
100,00
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
51,41
51,41
38.27
38.27
98,18
98,18
100,00
100,00
Gedung/Bangunan
0,56
0,56
0,54
0,54
95,31
95,31
100,00
100,00
Pembangunan Pagar
0,56
0,56
0,54
0,54
95,31
95,31
100,00
100,00
Pembangunan Pagar Pembatas Wilayah Perkantoran BPOL Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan Kawasan Kelautan dan Perikanan yang terpetakan sumberdaya lahannya Kawasan Kelautan dan Perikanan yang terpetakan sumberdaya lahannya
0,56
0,56
0,54
0,54
95,31
95,31
100,00
100,00
90,69
90,69
100
100
90,69
90,69
100,00
100,00
95,31
95,31
100
100
95,31
95,31
100,00
100,00
95,31
95,31
100
100
95,31
95,31
100,00
100,00
54,16
54,16
100
100
54,16
54,16
100,00
100,00
54,16
54,16
100
100
54,16
54,16
100,00
100,00
47,10
47,10
100
100
47,09
47,09
100,00
100,00
47,10
47,10
100
100
47,09
47,09
100,00
100,00
2373.994 1 2373.994.002 2373.998 2373.998.001 51 5746 5746.002 11
5746.003
11
5746.005 11
Data dan Informasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan Data dan Informasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan Perencanaan dan Penganggaran Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Perencanaan dan Penganggaran Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP
Jembrana
Jembrana
a). P. Lirang Kab. Maluku Barat Daya Prov. Maluku Barat Daya; b). Selat Bali dan WPP NRI 711; c). Nusa Penida,Taman Nasional Bunaken, Manado, Taman Nasional Taka Bonerate, Selayar,KKLD Derawan, Stasiun Kelautan Universitas Riau, Dumai, Riau.; d). Perairan Taman Nasional Wakatobi (WPP-NRI 715) dan Selat Madura (WPP-NRI 712).
Laut Banda Provinsi Maluku di WPP 714
Jembrana
156
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Sampai Triwulan III Kode
Keuangan
Sub Output Kegiatan S
5746.006 11 5746.007
11 5746.008
11
5746.009 11 5746.01
11
5746.011
5746.011.001
11
Pengembangan Kerjasama Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Penjalinan Kerjasama Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pelayanan dan Penataan sarana dan jasa penelitian kewilayahan dan klimat KP Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Penataan data, informasi dan publikasi hasil penelitian Kewilayahan dan klimat KP Pengendalian dan pelaporan Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pengendalian dan pelaporan penelitian kewilayahan dan klimat KP Pengembangan SDM dan penataan organisasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pembinaan SDM dan penataan organisasi penelitian kewilayahan dan klimat KP Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Penatausahaan keuangan, BMN, rumah tangga, kepegawaian dan tata laksana litbang kewilayahan dan klimat KP Penatausahaan keuangan, BMN, rumah tangga, kepegawaian dan tata laksana Litbang kewilayahan dan klimat Kelautan dan Perikanan
Sampai Triwulan IV Fisik
R
S
Keuangan R
Fisik
S
R
S
Lokasi R
99,39
99,39
100
100
99,39
99,39
100,00
100,00
99,39
99,39
100
100
99,39
99,39
100,00
100,00
86,77
86,77
100
100
86,77
86,77
100,00
100,00
86,77
86,77
100
100
86,77
86,77
100,00
100,00
92,70
92,70
100
100
92,70
92,70
100,00
100,00
92,70
92,70
100
100
92,70
92,70
100,00
100,00
83,63
83,63
100
100
83,63
83,63
100,00
100,00
83,63
83,63
100
100
83,63
83,63
100,00
100,00
90,52
90,52
100
100
90,52
90,52
100,00
100,00
90,52
90,52
100
100
90,52
90,52
100,00
100,00
95,50
95,50
100
100
95,50
95,50
100,00
100,00
95,50
95,50
100
100
95,50
95,50
100,00
100,00
95,50
95,50
100
100
95,50
95,50
100,00
100,00
Jembrana
Jembrana
Jembrana
Jembrana
Jembrana
Jembrana
157
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Sampai Triwulan III Kode
Keuangan
Sub Output Kegiatan S
5746.994
Sampai Triwulan IV Fisik
R
S
Keuangan R
Fisik
S
R
S
Lokasi R
Layanan Perkantoran
90,58
90,58
100
100
90,58
90,58
100,00
100,00
5746.994.001
Gaji dan Tunjangan
90,78
90,78
100
100
90,78
90,78
100,00
100,00
5746.994.002
Penyelenggaraan Operasional dan Pemeliharaan Perkantoran Operasional dan Pemeliharaan Kantor
90,38
90,38
100
100
90,78
90,78
100,00
100,00
90,38
90,38
100
100
90,38
90,38
100,00
100,00
Gedung/Bangunan
94,51
94,51
100
100
94,50
94,50
100,00
100,00
Pembangunan Pagar
94,51
94,51
100
100
94,50
94,50
100,00
100,00
Pembangunan Pagar Pembatas Wilayah Perkantoran BPOL
94,51
94,51
100
100
94,50
94,50
100,00
100,00
2 5746.998 5746.998.001 8
Jembrana
Jembrana
158
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lampiran 2. Matriks Perkembangan Kegiatan Pengadaan Barang dan Jasa TA. 2016
No
1
Peket Pekerjaan Pengadaan Alat Pendukung Laboratorium
Pagu
Realisasi Keuangan
Fisik
Rp 554.010.900 Rp 562.378.000
sudah termasuk bIaya
100%
pengelolaan Proyek
Rp 14.927.297.987 2
Pengadaan Alat Observasi Laut
Rp 18.000.000.000
sudah termasuk bIaya
100%
pengelolaan Proyek
3 4 5 6
Pengadaan Alat Pendukung Penelitian Pengadaan GPS Tracking System Updating Jaringan Website Pembangunan Pagar Pembatas Wilayah Perkantoran
Rp 137.720.000
RP 132.000.000
100%
Rp 80.000.000
RP 49.258.000
100%
Rp 30.000.000
-
-
sudah termasuk bIaya pengelolaan Proyek
CV. MANNA MULIA PT. SUCOFINDO EPISI PT. MONDYLIA AMERTA PT. AVANCO TECHNOLOGY -
Nilai Kontrak
525.150.000
14.314.300.000
132.000.000 49.258.000 -
CV. PRADANA
Rp 268.369.551 Rp 750.000.000
Pelaksana
100%
UTAMA dan Cv
241.565.000
Mannar Jaya
159
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lampiran 3. Neraca SAKPA per 31 Desember 2016
KEMENTERIAN NEGARA/LEMBAGA UNIT ORGANISASI WILAYAH/PROPINSI SATUAN KERJA
: 032 : 11 : 2200 : 452935
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN BADAN RISET KELAUTAN DAN PERIKANAN (BRKP) BALI BALAI PENELITIAN DAN OBSERVASI LAUT
JENIS KEWENANGAN
: KD
KANTOR DAERAH
NAMA PERKIRAAN
JUMLAH 2
ASET ASET LANCAR Kas Lainnya dan Setara Kas
1.660.891
Persediaan
12.831.620
JUMLAH ASET LANCAR
14.492.511
ASET TETAP Tanah
18.035.473.933
Peralatan dan Mesin
29.876.040.572
Gedung dan Bangunan
10.177.587.277
Jalan, Irigasi dan Jaringan
17.469.148.237
Aset Tetap Lainnya
176.819.326
Konstruksi Dalam Pengerjaan
116.017.928.856
Akumulasi Penyusutan
(19.962.634.022)
JUMLAH ASET TETAP
171.790.364.179
ASET LAINNYA Aset Tak Berwujud
1.866.207.800
Aset Lain-lain
621.493.265
Akumulasi Penyusutan/Amortisasi Aset Lainnya
(2.215.821.851)`
JUMLAH ASET LAINNYA
271.879.214
JUMLAH ASET
172.076.735.904 KEWAJIBAN
KEWAJIBAN JANGKA PENDEK Utang kepada Pihak Ketiga JUMLAH KEWAJIBAN JANGKA PENDEK
48.163.402 48.163.402
JUMLAH KEWAJIBAN
48.163.402 EKUITAS
EKUITAS Ekuitas
172.028.572.502
JUMLAH EKUITAS
172.028.572.502
JUMLAH KEWAJIBAN DAN EKUITAS
172.028.572.502
160
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lampiran 4. Neraca Perbandingan SAKPA per 31 Desember 2016
Tingkat Satuan Kerja Per 31 Desember 2016 dan 2015 (Dalam Rupiah) KEMENTERIAN NEGARA/LEMBAGA UNIT ORGANISASI WILAYAH/PROPINSI SATUAN KERJA
: 032 : 11 : 2200 : 452935
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN BADAN RISET KELAUTAN DAN PERIKANAN (BRKP) BALI BALAI PENELITIAN DAN OBSERVASI LAUT
JENIS KEWENANGAN
: KD
KANTOR DAERAH
Nama Perkiraaan 1
Jumlah
Kenaikan (Penurunan)
2016
2015
jumlah
%
2
3
4
5
ASET ASET LANCAR Kas lainnya dan setara kas
1.660.891
35.632.423
(33.971.532)
( 95,33)
12.831.620
22,444,660
( 9.613.040)
( 42,82)
14.492.511
58,077,083
(43.584.572)
( 75,04)
Tanah
18.035.473.933
18,035,473,933
0
0.00
Peraltan dan Mesin
29.876.040.572
15,917,305,805
13.958.734.767
87,69
Gedung dan bangunan
10.177.587.277
9,909,217,726
268.369.551
2,70
Jalan, Irigasi dan jaringan
17.469.148.237
17,469,148,237
0
0,00
176.819.326
176,819,326
0
0.00
Konstruksi dalam Pengerjaan
116.017.928.856
49,159,000
115.968.769.856
( **.***.**)
Akumulasi Penyusutan
(19.962.634.022)
(15,952,214,128)
(4.010.419.894)
25,14
JUMLAH ASET TETAP
171.790.364.179
45,604,909,899
126.185.454.280
276,69
1.866.207.800
1,543,115,000
49.159.000
2,70
621.493.265
172,398,935
449.094.330
260,49
(2.215.821.851)`
( 151,807,292)
( 2.064.014.559)
1,359.62
271.879.214
1,563,706,643
(1.565.761.229)
(85,20)
172.076.735.904
47,226,693,625
124.576.108.479
262,26
Persediaan JUMLAH ASET LANCAR ASET TETAP
Aset Tetap lainnya
ASET LAINNYA Aset tak berwujud Aset lain-lainnya Akumulasi pentusutan/amortisasi sset lainnya Jumlah aset lainnya Jumlah aset KEWAJIBAN KEWAJIBAN JANGKA PENDEK
161
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Utang kepada pihak ketiga
48.163.402
54,424,260
(6.260.858)
(11,50)
KENAIKAN (Penurunan)
NAMA PERKIRAAAN
JUMLAH
2015
4
5
2016
2015
2
3
PENDEK
48.163.402
54,424,260
(6.260.858)
(11,50)
JUMLAH KEWAJIAN
48.163.402
54,424,260
(6.260.858)
(11,50)
172.028.572.502
47,132,184,033
124.582.369.337
262,57
JUMLAH EKUITAS
172.028.572.502
47,132,184,033
124.582.369.337
262,57
Jumlah Kewajiban dan ekuitas
172.028.572.502
47,186,608,293
124.582.369.337
262,57
1 JUMLAH KEWAJIBAN JANGKA
EKUITAS EKUITAS Ekuitas
162
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lampiran 5. Form DA per Desember 2016
KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN TAHUN ANGGARAN 2016 BULAN : Desember I. DATA UMUM 1 2 3 4 5
NAMA SATKER KODE SATKER UNIT ORGANISASI PELAKSANA NAMA KUASA PENGGUNA ANGGARAN JABATAN KUASA PENGGUNA ANGGARAN
: : : : :
BALAI PENELITIAN DAN OBSERVASI LAUT 452935 Balitbang KP Dr. I Nyoman Radiarta, Spi, M.Sc Kepala Balai Penelitian dan Observasi Laut
6 7
NAMA BENDAHARA PENGELUARAN ALAMAT SATKER
: :
Made Agus Dwipayana, S.E JALAN BARU PERANCAK. NEGARA-JEMBRANA-BALI
II. DATA KEUANGAN 1. JUMLAH ANGGARAN DIPA (APBN MURNI)
:
Rp
32.960.646.000,-
: : :
Rp Rp Rp Rp Rp
3.150.412.000,37.578.000,117.031.234.000,18.131.000,153.198.001.000,-
2. 3. 4. 5. 5.
RM (pendamping) PNBP TA Berjalan PHLN HLL JUMLAH SELURUHNYA
:
Jembrana, 31 Desember 2016 Kepala Balai Penelitian dan Observasi Laut
Dr. I Nyoman Radiarta, Spi, M.Sc NIP. 19720402 199803 1 005
163
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
II.
REKAPITULASI PERKEMBANGAN PELAKSANAAN DIPA TAHUN 2016 MENURUT PUSAT DAN DAERAH BULAN NAMA SATKER
: :
Desember (452935) BALAI PENELITIAN DAN OBSERVASI LAUT [KD]
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini
KODE
032.11.04
2373
PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN Program Penelitian dan Pengembangan Iptek Kelautan dan Perikanan Penelitian dan Pengembangan Iptek Kewilayahan, Dinamika dan Sumber Daya Laut dan Pesisir
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target
Realisasi
Fisik
TTB
Fisik
TTB
153.198.001.000
100,00
16.690.614.517
10,89
145.415.833.896
94,92
145.415.698.939
94,92
78,21
99,49
99,49
99,49
99,49
149.208.605.000
97,40
13.072.695.194
8,76
141.797.876.896
95,03
141.797.779.616
95,03
56,42
98,97
96,40
98,97
96,40
0,87
100,0 0
0,87
1.332.740.000
0,87
954.352.899
71,61
1.048.980.200
78,71
1.048.973.399
78,71
69,94
100,0 0
1.332.740.000
0,87
954.352.899
71,61
1.048.980.200
78,71
1.048.973.399
78,71
69,94
100,0 0
0,87
100,0 0
0,87
331.649.000
0,22
275.741.500
83,14
328.722.000
99,12
328.721.500
99,12
83,15
100,0 0
0,22
100,0 0
0,22
331.649.000
0,22
275.741.500
83,14
328.722.000
99,12
328.721.500
99,12
-
-
-
-
-
23.140.000
0,02
13.140.000
56,78
23.140.000
100,00
23.140.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
1.000.000
0,00
980.000
98,00
980.000
98,00
980.000
98,00
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa
99.540.000
0,06
54.690.000
54,94
97.670.000
98,12
97.670.000
98,12
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
25.000.000
0,02
25.000.000
100,00
25.000.000
100,00
25.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
182.969.000
0,12
181.931.500
99,43
181.932.000
99,43
181.931.500
99,43
-
-
-
-
-
234.240.000
0,15
117.532.200
50,18
139.844.200
59,70
139.842.400
59,70
50,17
100,0 0
0,15
100,0 0
0,15
234.240.000
0,15
117.532.200
50,18
139.844.200
59,70
139.842.400
59,70
-
-
-
-
-
2373.002 2373.002. 001
54 A
521213
55 A
Komponen Inovasi Riset Kelautan KAWASAN PESISIR YANG TERPETAKAN Kajian Dinamika Laut untuk mendukung Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan tanpa sub komponen
Analisis Sebaran Kapal Ikan Di Zona Penangkapan Ikan tanpa sub komponen
521211
Belanja Bahan #
33.000.000
0,02
5.650.000
17,12
6.610.000
20,03
6.610.000
20,03
-
-
-
-
-
521213
Honor Output Kegiatan #
46.840.000
0,03
7.680.000
16,40
7.680.000
16,40
7.680.000
16,40
-
-
-
-
-
164
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
521811
Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
1.500.000
0,00
1.500.000
100,00
1.500.000
100,00
1.500.000
100,0 0
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa
7.500.000
0,00
6.600.000
88,00
7.500.000
100,00
7.500.000
100,0 0
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi #
524111
Belanja Perjalanan Biasa
56 A
Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan tanpa sub komponen
33.600.000
0,02
5.600.000
16,67
5.600.000
16,67
5.600.000
16,67
-
-
-
-
-
111.800.000
0,07
90.502.200
80,95
110.954.200
99,24
110.952.400
99,24
-
-
-
-
-
382.100.000
0,25
335.090.499
87,70
344.152.000
90,07
344.150.499
90,07
87,70
100,0 0
0,25
100,0 0
0,25
382.100.000
0,25
335.090.499
87,70
344.152.000
90,07
344.150.499
90,07
-
-
-
-
-
521211
Belanja Bahan #
93.440.000
0,06
56.169.039
60,11
58.170.000
62,25
58.169.039
62,25
-
-
-
-
-
521213
26.560.000
0,02
19.920.000
75,00
25.880.000
97,44
25.880.000
97,44
-
-
-
-
-
521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
79.000.000
0,05
78.465.700
99,32
78.466.000
99,32
78.465.700
99,32
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa #
35.800.000
0,02
46.700.000
130,45
46.700.000
130,45
46.700.000
130,4 5
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
12.000.000
0,01
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
522191
Belanja Jasa Lainnya
7.640.000
0,00
6.291.000
82,34
7.391.000
96,74
7.391.000
96,74
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
127.660.000
0,08
127.544.760
99,91
127.545.000
99,91
127.544.760
99,91
-
-
-
-
-
384.751.000
0,25
225.988.700
58,74
236.262.000
61,41
236.259.000
61,41
58,74
100,0 0
0,25
100,0 0
0,25
384.751.000
0,25
225.988.700
58,74
236.262.000
61,41
236.259.000
61,41
-
-
-
-
-
57 A
Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir tanpa sub komponen
521211
Belanja Bahan #
82.208.000
0,05
29.601.500
36,01
30.366.000
36,94
30.365.000
36,94
-
-
-
-
-
521213
20.800.000
0,01
13.000.000
62,50
18.870.000
90,72
18.870.000
90,72
-
-
-
-
-
521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi #
1.500.000
0,00
745.000
49,67
745.000
49,67
745.000
49,67
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa #
96.000.000
0,06
14.125.000
14,71
14.125.000
14,71
14.125.000
14,71
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi #
14.000.000
0,01
4.200.000
30,00
4.200.000
30,00
4.200.000
30,00
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
170.243.000
0,11
164.317.200
96,52
167.956.000
98,66
167.954.000
98,66
-
-
-
-
-
165
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
2373.004 2373.004. 003
51 A
BOBOT
Rp
%
Rp
Realisasi %
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target
Realisasi
Fisik
TTB
Fisik
TTB
3.446.723.000
2,25
2.924.508.385
84,85
3.051.321.000
88,53
3.051.309.641
88,53
71,67
100,0 0
2,25
100,0 0
2,25
Penelitian dan Observasi Sumberdaya Laut dan Pesisir
3.446.723.000
2,25
2.924.508.385
84,85
3.051.321.000
88,53
3.051.309.641
88,53
71,67
100,0 0
2,25
100,0 0
2,25
326.047.000
0,21
177.464.209
54,43
183.382.000
56,24
183.379.209
56,24
54,44
100,0 0
0,21
100,0 0
0,21
326.047.000
0,21
177.464.209
54,43
183.382.000
56,24
183.379.209
56,24
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
0
0,00
975.000
97,50
975.000
97,50
-
-
-
-
-
23.080.000
0,02
18.040.000
78,16
21.580.000
93,50
21.580.000
93,50
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
1.985.800
99,29
1.986.000
99,30
1.985.800
99,29
-
-
-
-
-
182.807.000
0,12
57.077.500
31,22
58.478.000
31,99
58.477.500
31,99
-
-
-
-
-
8.400.000
0,01
5.600.000
66,67
5.600.000
66,67
5.600.000
66,67
-
-
-
-
-
108.760.000
0,07
94.760.909
87,13
94.763.000
87,13
94.760.909
87,13
-
-
-
-
-
0,99
100,0 0
0,99
Validasi Daerah Potensial Penangkapan Ikan tanpa sub komponen Belanja Bahan
521213 521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa #
522151
Belanja Jasa Profesi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
A
ANGGARAN
Target
Data dan informasi sumberdaya laut dan pesisir
521211
52
Sampai bulan lalu
Sampai bulan ini
Operasional Oseanografi untuk Prediksi Dinamika Laut tanpa sub komponen
1.520.134.000
0,99
1.309.699.224
86,16
1.383.431.000
91,01
1.383.427.480
91,01
86,15
100,0 0
1.520.134.000
0,99
1.309.699.224
86,16
1.383.431.000
91,01
1.383.427.480
91,01
-
-
-
-
-
521211
Belanja Bahan
53.328.000
0,03
26.962.500
50,56
27.943.000
52,40
27.942.500
52,40
-
-
-
-
-
521211
Belanja Bahan +
18.131.000
0,01
18.131.000
100,00
18.131.000
100,00
18.131.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521213
6.455.000
0,00
4.165.000
64,52
6.455.000
100,00
6.455.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
2.000.000
0,00
874.400
43,72
1.831.000
91,55
1.830.400
91,52
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa
1.240.240.000
0,81
1.149.245.410
92,66
1.149.246.000
92,66
1.149.245.410
92,66
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
11.200.000
0,01
2.800.000
25,00
2.800.000
25,00
2.800.000
25,00
-
-
-
-
-
522191
Belanja Jasa Lainnya
60.000.000
0,04
0
0,00
50.130.000
83,55
50.130.000
83,55
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
128.780.000
0,08
107.520.914
83,49
126.895.000
98,54
126.893.170
98,53
-
-
-
-
-
272.167.000
0,18
129.667.400
47,64
163.314.000
60,01
163.311.400
60,00
47,64
100,0 0
0,18
100,0 0
0,18
53
Validasi Aplikasi INDESO
166
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE A
tanpa sub komponen
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Non Operasional Lainnya # Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
521219 521811
522151
Belanja Jasa Profesi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
54 A
INDESO Join Expedition Program tanpa sub komponen
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
272.167.000
0,18
129.667.400
47,64
163.314.000
60,01
163.311.400
60,00
-
-
-
-
-
500.000
0,00
0
0,00
462.000
92,40
462.000
92,40
-
-
-
-
-
5.600.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
60.000.000
0,04
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
0
0,00
1.972.000
98,60
1.971.800
98,59
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
16.200.000
0,01
0
0,00
16.200.000
100,00
16.200.000
100,0 0
187.867.000
0,12
129.667.400
69,02
144.680.000
77,01
144.677.600
77,01
-
-
-
-
-
1.328.375.000
0,87
1.307.677.552
98,44
1.321.194.000
99,46
1.321.191.552
99,46
98,44
100,0 0
0,87
100,0 0
0,87
1.328.375.000
0,87
1.307.677.552
98,44
1.321.194.000
99,46
1.321.191.552
99,46
-
-
-
-
-
23.450.000
0,02
21.565.927
91,97
22.526.000
96,06
22.525.927
96,06
-
-
-
-
-
8.660.000
0,01
0
0,00
8.660.000
100,00
8.660.000
100,0 0
-
-
-
-
-
17.000.000
0,01
17.000.000
100,00
17.000.000
100,00
17.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
1.999.500
99,98
2.000.000
100,00
1.999.500
99,98
-
-
-
-
-
1.179.520.000
0,77
1.179.518.529
100,00
1.179.519.000
100,00
1.179.518.529
100,0 0
-
-
-
-
-
-
-
-
-
521811
Belanja Barang Non Operasional Lainnya Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
522151
Belanja Jasa Profesi
11.200.000
0,01
5.600.000
50,00
5.600.000
50,00
5.600.000
50,00
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa Perencanaan dan Penganggaran Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
86.545.000
0,06
81.993.596
94,74
85.889.000
99,24
85.887.596
99,24
-
-
-
-
-
0,11
100,0 0
0,11
521219
2373.005 2373.005. 001
51 A
Perencanaan dan Penganggaran Litbang Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Perencanaan Penyusunan Program dan Anggaran Perencanaan Penyusunan Program dan Anggaran
161.716.000
0,11
123.454.898
76,34
154.503.000
95,54
154.501.898
95,54
76,33
100,0 0
161.716.000
0,11
123.454.898
76,34
154.503.000
95,54
154.501.898
95,54
76,33
100,0 0
0,11
100,0 0
0,11
161.716.000
0,11
123.454.898
76,34
154.503.000
95,54
154.501.898
95,54
76,33
100,0 0
0,11
100,0 0
0,11
128.326.000
0,08
99.498.398
77,54
126.506.000
98,58
126.505.398
98,58
-
-
-
-
-
167
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Target
Rp
%
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
521211
Belanja Bahan
23.200.000
0,02
22.200.000
95,69
23.160.000
99,83
23.160.000
99,83
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
46.913.000
0,03
29.585.498
63,06
29.586.000
63,07
29.585.498
63,06
-
-
-
-
-
524114
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Dalam Kota
10.500.000
0,01
0
0,00
15.547.000
148,07
15.547.000
148,0 7
-
-
-
-
-
47.713.000
0,03
47.712.900
100,00
58.213.000
122,01
58.212.900
122,0 1
-
-
-
-
-
33.390.000
0,02
23.956.500
71,75
27.997.000
83,85
27.996.500
83,85
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
0
0,00
840.000
84,00
840.000
84,00
-
-
-
-
-
14.821.000
0,01
6.388.000
43,10
9.588.000
64,69
9.588.000
64,69
-
-
-
-
-
524119 B
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota Penyusunan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah (AKIP)
521211
Belanja Bahan
524111
Belanja Perjalanan Biasa
524119
2373.009 2373.009. U01
11 A 521811
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota Karya Tulis Ilmiah (KTI) Bidang IPTEk Kewilayahan, Dinamika, dan Sumber Daya Laut dan Pesisir
17.569.000
0,01
17.568.500
100,00
17.569.000
100,00
17.568.500
100,0 0
-
-
-
-
-
55.362.000
0,04
0
0,00
28.194.000
50,93
28.194.000
50,93
0,00
86,67
0,03
86,67
0,03
KARYA TULIS ILMIAH
36.862.000
0,02
0
0,00
20.618.000
55,93
20.618.000
55,93
0,00
73,34
0,02
73,34
0,02
6.328.000
0,00
0
0,00
3.164.000
50,00
3.164.000
50,00
0,00
100,0 0
0,00
100,0 0
0,00
6.328.000
0,00
0
0,00
3.164.000
50,00
3.164.000
50,00
-
-
-
-
-
Tahap Persiapan tanpa sub komponen Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
6.328.000
0,00
0
0,00
3.164.000
50,00
3.164.000
50,00
-
-
-
-
-
12
Tahap Pelaksanaan
30.534.000
0,02
0
0,00
17.454.000
57,16
17.454.000
57,16
0,00
46,67
0,01
46,67
0,01
A
tanpa sub komponen
30.534.000
0,02
0
0,00
17.454.000
57,16
17.454.000
57,16
-
-
-
-
-
6.034.000
0,00
0
0,00
1.804.000
29,90
1.804.000
29,90
-
-
-
-
-
24.500.000
0,02
0
0,00
15.650.000
63,88
15.650.000
63,88
-
-
-
-
-
18.500.000
0,01
0
0,00
7.576.000
40,95
7.576.000
40,95
0,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
860.000
0,00
0
0,00
860.000
100,00
860.000
100,0 0
0,00
100,0 0
0,00
100,0 0
0,00
860.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
2373.009. U02
11
A
KARYA TULIS ILMIAH INTERNASIONAL
Tahap Persiapan
tanpa sub komponen
860.000
0,00
0
0,00
860.000
100,00
168
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
521811
Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
860.000
0,00
0
0,00
860.000
100,00
860.000
100,0 0
-
-
-
-
-
12
Tahap Pelaksanaan
17.640.000
0,01
0
0,00
6.716.000
38,07
6.716.000
38,07
0,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
A
tanpa sub komponen
17.640.000
0,01
0
0,00
6.716.000
38,07
6.716.000
38,07
-
-
-
-
-
521211
Belanja Bahan
1.540.000
0,00
0
0,00
1.116.000
72,47
1.116.000
72,47
-
-
-
-
-
521213
Honor Output Kegiatan
6.100.000
0,00
0
0,00
5.600.000
91,80
5.600.000
91,80
-
-
-
-
-
522191
Belanja Jasa Lainnya Pengendalian dan pelaporan litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
10.000.000
0,01
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
364.937.000
0,24
188.364.296
51,62
334.937.600
91,78
334.930.896
91,78
51,62
100,0 0
0,24
100,0 0
0,24
364.937.000
0,24
188.364.296
51,62
334.937.600
91,78
334.930.896
91,78
51,62
100,0 0
0,24
100,0 0
0,24
364.937.000
0,24
188.364.296
51,62
334.937.600
91,78
334.930.896
91,78
51,62
100,0 0
0,24
100,0 0
0,24
191.106.000
0,12
83.931.646
43,92
177.151.600
92,70
177.148.146
92,70
-
-
-
-
-
29.800.000
0,02
9.093.000
30,51
27.741.000
93,09
27.741.000
93,09
-
-
-
-
-
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
2.400.000
0,00
1.792.300
74,68
2.394.000
99,75
2.393.300
99,72
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
32.000.000
0,02
10.000.000
31,25
26.000.000
81,25
26.000.000
81,25
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
66.655.000
0,04
20.222.600
30,34
66.190.600
99,30
66.190.100
99,30
-
-
-
-
-
12.000.000
0,01
0
0,00
12.000.000
100,00
12.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
48.251.000
0,03
42.823.746
88,75
42.826.000
88,76
42.823.746
88,75
-
-
-
-
-
50.855.000
0,03
22.184.100
43,62
48.930.000
96,21
48.928.200
96,21
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
0
0,00
1.579.000
78,95
1.579.000
78,95
-
-
-
-
-
13.500.000
0,01
9.450.000
70,00
12.150.000
90,00
12.150.000
90,00
-
-
-
-
-
750.000
100,0 0
-
-
-
-
-
2373.01 2373.010. 001
51 A 521211
524114 524119
B
Pengendalian dan pelaporan litbang Pertemuan dalam rangka Pengendalian dan pelaporan Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Dalam Kota Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota Pertemuan dalam rangka Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP), MR dan WBK
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
521811
Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
750.000
0,00
665.000
88,67
750.000
100,00
169
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 524111
Belanja Perjalanan Biasa
524114
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Dalam Kota
C 521211
Monitoring Kegiatan INDESO
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Target
Rp
%
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
31.905.000
0,02
12.069.100
37,83
14.770.000
46,29
14.769.100
46,29
-
-
-
-
-
2.700.000
0,00
0
0,00
19.681.000
728,93
19.680.100
728,8 9
-
-
-
-
-
122.976.000
0,08
82.248.550
66,88
108.856.000
88,52
108.854.550
88,52
-
-
-
-
-
4.600.000
0,00
0
0,00
4.271.000
92,85
4.271.000
92,85
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
1.443.800
72,19
1.999.000
99,95
1.998.800
99,94
-
-
-
-
-
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522151
Belanja Jasa Profesi
22.400.000
0,01
0
0,00
12.500.000
55,80
12.500.000
55,80
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
83.476.000
0,05
74.804.750
89,61
79.586.000
95,34
79.584.750
95,34
-
-
-
-
-
10.500.000
0,01
6.000.000
57,14
10.500.000
100,00
10.500.000
100,0 0
-
-
-
-
-
256.817.000
0,17
219.651.065
85,53
255.904.000
99,64
255.897.065
99,64
86,21
100,0 0
0,17
100,0 0
0,17
256.817.000
0,17
219.651.065
85,53
255.904.000
99,64
255.897.065
99,64
86,21
100,0 0
0,17
100,0 0
0,17
68.900.000
0,04
61.266.517
88,92
68.890.000
99,99
68.887.517
99,98
88,92
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
68.900.000
0,04
61.266.517
88,92
68.890.000
99,99
68.887.517
99,98
-
-
-
-
-
750.000
0,00
321.200
42,83
742.000
98,93
741.200
98,83
-
-
-
-
-
1.750.000
0,00
478.950
27,37
1.749.000
99,94
1.748.950
99,94
-
-
-
-
-
66.400.000
0,04
60.466.367
91,06
66.399.000
100,00
66.397.367
100,0 0
-
-
-
-
-
0,09
100,0 0
0,09
524114
2373.011 2373.011. 001
51 A 521211
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Dalam Kota Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga Perencanaan/Implementasi/Pen gelolaan Sistem Akuntansi Instansi tanpa sub komponen
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
131.727.000
0,09
109.899.148
83,43
130.967.000
99,42
130.964.148
99,42
83,43
100,0 0
131.727.000
0,09
109.899.148
83,43
130.967.000
99,42
130.964.148
99,42
-
-
-
-
-
1.800.000
0,00
0
0,00
1.800.000
100,00
1.800.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
589.000
0,00
439.500
74,62
568.500
96,52
568.500
96,52
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
3.600.000
0,00
3.600.000
100,00
3.600.000
100,00
3.600.000
100,0 0
-
-
-
-
-
53 A
521211
Pelaksanaan dan Pengelolan Anggaran tanpa sub komponen
170
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 524111
54 A 521211 521811 524111
2373.012 2373.012. 001
51 A
Rp
%
Rp
%
Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
84,19
124.998.500
99,41
124.995.648
99,41
-
-
-
-
-
Implementasi Sistem BMN
56.190.000
0,04
48.485.400
86,29
56.047.000
99,75
56.045.400
99,74
86,28
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
56.190.000
0,04
48.485.400
86,29
56.047.000
99,75
56.045.400
99,74
-
-
-
-
-
750.000
0,00
155.000
20,67
705.000
94,00
705.000
94,00
-
-
-
-
-
800.000
0,00
468.500
58,56
799.000
99,88
798.500
99,81
-
-
-
-
-
tanpa sub komponen Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Perjalanan Biasa Pengembangan SDM dan penataan organisasi litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
54.640.000
0,04
47.861.900
87,59
54.543.000
99,82
54.541.900
99,82
-
-
-
-
-
247.868.000
0,16
224.291.239
90,49
246.468.100
99,44
246.463.439
99,43
87,48
100,0 0
0,16
100,0 0
0,16
Pengembangan SDM dan penataan organisasi
247.868.000
0,16
224.291.239
90,49
246.468.100
99,44
246.463.439
99,43
87,48
100,0 0
0,16
100,0 0
0,16
37.578.000
0,02
36.427.328
96,94
36.428.000
96,94
36.427.328
96,94
96,94
100,0 0
0,02
100,0 0
0,02
37.578.000
0,02
36.427.328
96,94
36.428.000
96,94
36.427.328
96,94
-
-
-
-
-
17.150.000
0,01
16.000.000
93,29
16.000.000
93,29
16.000.000
93,29
-
-
-
-
-
20.428.000
0,01
20.427.328
100,00
20.428.000
100,00
20.427.328
100,0 0
-
-
-
-
-
101.980.000
0,07
93.671.811
91,85
101.755.100
99,78
101.752.911
99,78
91,84
100,0 0
0,07
100,0 0
0,07
101.980.000
0,07
93.671.811
91,85
101.755.100
99,78
101.752.911
99,78
-
-
-
-
-
750.000
0,00
750.000
100,00
750.000
100,00
750.000
100,0 0
-
-
-
-
-
1.500.000
0,00
1.403.000
93,53
1.403.000
93,53
1.403.000
93,53
-
-
-
-
-
99.730.000
0,07
91.518.811
91,77
99.602.100
99,87
99.599.911
99,87
-
-
-
-
-
72.000.000
0,05
72.000.000
100,00
72.000.000
100,00
72.000.000
100,0 0
100,00
100,0 0
0,05
100,0 0
0,05
72.000.000
0,05
72.000.000
100,00
72.000.000
100,00
72.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
Peningkatan Kompetensi Personil Laboratorium dari Dana PNBP
Penataan Kepegawaian tanpa sub komponen
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
A
%
Target
105.859.648
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota *
53
Rp
Sampai bulan lalu
0,08
524119
521211
BOBOT
Realisasi
125.738.000
522119
A
ANGGARAN
Target
Belanja Perjalanan Biasa
tanpa sub komponen Belanja Langganan Daya dan Jasa Lainnya *
52
Sampai bulan lalu
Sampai bulan ini
Pembinaan SDM yang Kompeten dan Berkualitas
tanpa sub komponen
171
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
522191
54 A
Belanja Jasa Lainnya
Reformasi Birokrasi Instansi tanpa sub komponen
521211
Belanja Bahan
524111
Belanja Perjalanan Biasa Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa litbang
2373.013 2373.013. 001
51 A
Laboratorium kualitas perairan tanpa sub komponen
521113
Belanja Penambah Daya Tahan Tubuh
521211
Belanja Bahan
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
72.000.000
0,05
72.000.000
100,00
72.000.000
100,00
72.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
36.310.000
0,02
22.192.100
61,12
36.285.000
99,93
36.283.200
99,93
61,13
100,0 1
0,02
100,0 1
0,02
36.310.000
0,02
22.192.100
61,12
36.285.000
99,93
36.283.200
99,93
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
750.000
0,00
750.000
100,00
750.000
100,00
750.000
100,0 0
35.560.000
0,02
21.442.100
60,30
35.535.000
99,93
35.533.200
99,92
-
-
-
-
-
477.333.000
0,31
358.157.621
75,03
440.242.080
92,23
440.231.251
92,23
68,21
100,0 0
0,31
100,0 0
0,31
477.333.000
0,31
358.157.621
75,03
440.242.080
92,23
440.231.251
92,23
68,21
100,0 0
0,31
100,0 0
0,31
98.537.000
0,06
70.926.617
71,98
98.072.080
99,53
98.069.347
99,53
71,98
100,0 0
0,06
100,0 0
0,06
98.537.000
0,06
70.926.617
71,98
98.072.080
99,53
98.069.347
99,53
-
-
-
-
-
4.290.000
0,00
3.775.441
88,01
4.290.000
100,00
4.289.441
99,99
-
-
-
-
-
600.000
0,00
0
0,00
600.000
100,00
600.000
100,0 0
-
-
-
-
-
3.500.000
0,00
3.500.000
100,00
3.500.000
100,00
3.500.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521811
Belanja Barang Non Operasional Lainnya Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
30.606.000
0,02
24.935.350
81,47
30.604.080
99,99
30.602.930
99,99
-
-
-
-
-
522191
Belanja Jasa Lainnya
35.240.000
0,02
17.240.000
48,92
35.190.000
99,86
35.190.000
99,86
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota
10.905.000
0,01
8.493.826
77,89
10.906.000
100,01
10.904.976
100,0 0
-
-
-
-
-
13.396.000
0,01
12.982.000
96,91
12.982.000
96,91
12.982.000
96,91
-
-
-
-
-
521219
524119
52
Laboratorium Alam
67.998.000
0,04
49.643.900
73,01
60.645.000
89,19
60.643.900
89,18
73,01
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
A
tanpa sub komponen
67.998.000
0,04
49.643.900
73,01
60.645.000
89,19
60.643.900
89,18
-
-
-
-
-
962.000
0,00
0
0,00
960.000
99,79
960.000
99,79
-
-
-
-
-
521211
Belanja Bahan
172
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
Rp
%
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
3.840.000
72,73
5.280.000
100,00
5.280.000
100,0 0
-
-
-
-
-
Belanja Sewa
12.800.000
0,01
5.000.000
39,06
11.400.000
89,06
11.400.000
89,06
-
-
-
-
-
Belanja Perjalanan Biasa
48.956.000
0,03
40.803.900
83,35
43.005.000
87,84
43.003.900
87,84
-
-
-
-
-
66.274.000
0,04
60.619.634
91,47
64.077.000
96,68
64.075.634
96,68
91,47
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
66.274.000
0,04
60.619.634
91,47
64.077.000
96,68
64.075.634
96,68
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
0
0,00
760.000
76,00
760.000
76,00
-
-
-
-
-
1.100.000
0,00
0
0,00
796.000
72,36
796.000
72,36
-
-
-
-
-
522141 524111
521211
BOBOT
Realisasi
0,00
Honor Output Kegiatan
A
ANGGARAN
Target
5.280.000
521213
53
Sampai bulan lalu
Sampai bulan ini
Laboratorium Observasi Laut tanpa sub komponen
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
22.295.000
0,01
21.595.000
96,86
22.295.000
100,00
22.295.000
100,0 0
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
41.879.000
0,03
39.024.634
93,18
40.226.000
96,05
40.224.634
96,05
-
-
-
-
-
88.689.000
0,06
51.123.150
57,64
61.931.000
69,83
61.928.850
69,83
57,64
100,0 0
0,06
100,0 0
0,06
88.689.000
0,06
51.123.150
57,64
61.931.000
69,83
61.928.850
69,83
-
-
-
-
-
54 A
Laboratorium Penginderaan Jauh Laut tanpa sub komponen
521211
Belanja Bahan
1.000.000
0,00
0
0,00
600.000
60,00
600.000
60,00
-
-
-
-
-
521213
4.000.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
2.000.000
0,00
0
0,00
1.382.000
69,10
1.381.500
69,08
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
81.689.000
0,05
51.123.150
62,58
59.949.000
73,39
59.947.350
73,38
-
-
-
-
-
136.245.000
0,09
120.634.550
88,54
135.937.000
99,77
135.934.550
99,77
88,54
100,0 0
0,09
100,0 0
0,09
136.245.000
0,09
120.634.550
88,54
135.937.000
99,77
135.934.550
99,77
-
-
-
-
-
995.000
0,00
0
0,00
980.000
98,49
980.000
98,49
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
500.000
50,00
991.000
99,10
990.000
99,00
-
-
-
-
-
55 A 521211
Diseminasi Hasil Litbang KP tanpa sub komponen
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
11.000.000
0,01
2.250.000
20,45
10.850.000
98,64
10.850.000
98,64
-
-
-
-
-
522191
Belanja Jasa Lainnya
15.000.000
0,01
14.918.000
99,45
14.918.000
99,45
14.918.000
99,45
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
68.500.000
0,04
33.507.050
48,92
38.738.000
56,55
38.737.050
56,55
-
-
-
-
-
173
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
524114
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Dalam Kota
33.750.000
0,02
33.750.000
100,00
33.750.000
100,00
33.750.000
100,0 0
-
-
-
-
-
524119
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota
6.000.000
0,00
35.709.500
595,16
35.710.000
595,17
35.709.500
595,1 6
-
-
-
-
-
56
Sistem Data Base Informasi Kelautan
19.590.000
0,01
5.209.770
26,59
19.580.000
99,95
19.578.970
99,94
26,59
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
19.590.000
0,01
5.209.770
26,59
19.580.000
99,95
19.578.970
99,94
-
-
-
-
-
500.000
0,00
0
0,00
500.000
100,00
500.000
100,0 0
-
-
-
-
-
900.000
0,00
0
0,00
895.000
99,44
895.000
99,44
-
-
-
-
-
18.190.000
0,01
5.209.770
28,64
18.185.000
99,97
18.183.970
99,97
-
-
-
-
-
201.832.000
0,13
76.816.216
38,06
189.336.000
93,81
189.332.716
93,81
46,15
100,0 0
0,13
100,0 0
0,13
0,13
100,0 0
0,13
A
521211 521811 524111
tanpa sub komponen
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
2373.014
Belanja Perjalanan Biasa Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
2373.014. 001
Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil litbang
201.832.000
0,13
76.816.216
38,06
189.336.000
93,81
189.332.716
93,81
46,15
100,0 0
Layanan Operasional Perpustakaan
133.832.000
0,09
28.582.016
21,36
122.861.000
91,80
122.859.316
91,80
21,36
100,0 0
0,09
100,0 0
0,09
54.032.000
0,04
26.632.016
49,29
46.689.000
86,41
46.687.916
86,41
-
-
-
-
-
800.000
0,00
0
0,00
800.000
100,00
800.000
100,0 0
-
-
-
-
-
51 A
521211 521811 524111 524119
B
521211 521811 524114
Perpustakaan
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Perjalanan Biasa Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota # Penyelenggaraan Promosi dan Publikasi Hasil Kegiatan INDESO
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Dalam Kota
1.500.000
0,00
750.000
50,00
1.495.000
99,67
1.495.000
99,67
-
-
-
-
-
42.014.000
0,03
21.776.380
51,83
40.288.000
95,89
40.287.280
95,89
-
-
-
-
-
9.718.000
0,01
4.105.636
42,25
4.106.000
42,25
4.105.636
42,25
-
-
-
-
-
79.800.000
0,05
1.950.000
2,44
76.172.000
95,45
76.171.400
95,45
-
-
-
-
-
75.950.000
0,05
1.950.000
2,57
75.950.000
100,00
75.950.000
100,0 0
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
0
0,00
222.000
22,20
221.400
22,14
-
-
-
-
-
2.850.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
174
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
52 A
521211 521811 524111
2373.015 2373.015. 001
51 A 521211
Layanan Operasional Teknologi Informasi
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target
Realisasi
Fisik
TTB
Fisik
TTB
68.000.000
0,04
48.234.200
70,93
66.475.000
97,76
66.473.400
97,76
70,94
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
68.000.000
0,04
48.234.200
70,93
66.475.000
97,76
66.473.400
97,76
-
-
-
-
-
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
1.000.000
0,00
0
0,00
1.000.000
100,00
1.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
1.750.000
0,00
0
0,00
1.745.000
99,71
1.745.000
99,71
-
-
-
-
-
Belanja Perjalanan Biasa Pengembangan Kerjasama Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
65.250.000
0,04
48.234.200
73,92
63.730.000
97,67
63.728.400
97,67
-
-
-
-
-
115.850.000
0,08
79.866.652
68,94
107.310.000
92,63
107.308.652
92,63
68,94
100,0 0
0,08
100,0 0
0,08
115.850.000
0,08
79.866.652
68,94
107.310.000
92,63
107.308.652
92,63
68,94
100,0 0
0,08
100,0 0
0,08
115.850.000
0,08
79.866.652
68,94
107.310.000
92,63
107.308.652
92,63
68,94
100,0 0
0,08
100,0 0
0,08
115.850.000
0,08
79.866.652
68,94
107.310.000
92,63
107.308.652
92,63
-
-
-
-
-
970.000
0,00
0
0,00
950.000
97,94
950.000
97,94
-
-
-
-
-
1.500.000
0,00
675.400
45,03
1.493.000
99,53
1.492.400
99,49
-
-
-
-
-
tanpa sub komponen
Pengembangan Kerjasama Litbang Penjalinan kerjasama hasil litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir tanpa sub komponen
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
13.680.000
0,01
1.400.000
10,23
6.300.000
46,05
6.300.000
46,05
-
-
-
-
-
524111
99.700.000
0,07
77.791.252
78,03
98.567.000
98,86
98.566.252
98,86
-
-
-
-
-
135.838.332.000
88,67
3.433.898.476
2,53
130.237.752.866
95,88
130.237.753.753
95,88
10,64
100,0 0
88,66
100,0 0
88,66
2373.016. 003
Belanja Perjalanan Biasa Sarana dan prasarana IPTEK Kewilayahan, Dinamika dan Sumberdaya Laut dan Pesisir Pengadaan Sarana Pendukung Litbang Sumberdaya Laut dan Pesisir
135.838.332.000
88,67
3.433.898.476
2,53
130.237.752.866
95,88
130.237.753.753
95,88
10,64
100,0 0
88,66
100,0 0
88,66
51
Pengadaan Sarana Pendukung Litbang
18.807.098.000
12,28
3.433.898.476
18,26
15.662.566.000
83,28
15.662.566.887
83,28
21,28
99,99
12,28
99,99
12,28
Pengadaan Alat Observasi Laut
18.000.000.000
11,75
3.230.239.576
17,95
14.927.297.000
82,93
14.927.297.987
82,93
-
-
-
-
-
Belanja Modal Peralatan dan Mesin #
18.000.000.000
11,75
3.230.239.576
17,95
14.927.297.000
82,93
14.927.297.987
82,93
-
-
-
-
-
Pengadaan Alat pendukung penelitian
134.720.000
0,09
132.000.000
97,98
132.000.000
97,98
132.000.000
97,98
-
-
-
-
-
Belanja Modal Peralatan dan Mesin
134.720.000
0,09
132.000.000
97,98
132.000.000
97,98
132.000.000
97,98
-
-
-
-
-
2373.016
A 532111 B 532111
175
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini
KODE C 532111 D 532111 E 536111
52
PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN Pengadaan Alat pendukung Laboratorium
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
562.378.000
0,37
22.400.900
3,98
554.011.000
98,51
554.010.900
98,51
-
-
-
-
-
562.378.000
0,37
22.400.900
3,98
554.011.000
98,51
554.010.900
98,51
-
-
-
-
-
Pengadaan GPS Tracking System
80.000.000
0,05
49.258.000
61,57
49.258.000
61,57
49.258.000
61,57
-
-
-
-
-
Belanja Modal Peralatan dan Mesin
80.000.000
0,05
49.258.000
61,57
49.258.000
61,57
49.258.000
61,57
-
-
-
-
-
Updating Jaringan Website
30.000.000
0,02
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
Belanja Modal Lainnya
30.000.000
0,02
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
117.031.234.000
76,39
0
0,00
114.575.186.866
97,90
114.575.186.866
97,90
0,00
100,0 0
76,39
100,0 0
76,39
Belanja Modal Peralatan dan Mesin
Infrastructure Development of Space Oceanography (INDESO)
A
Infrastructure Development of Space Oceanography (INDESO)
117.031.234.000
76,39
0
0,00
114.575.186.866
97,90
114.575.186.866
97,90
-
-
-
-
-
533111
Belanja Modal Gedung dan Bangunan
117.031.234.000
76,39
0
0,00
114.575.186.866
97,90
114.575.186.866
97,90
-
-
-
-
-
5.979.095.000
3,90
4.243.714.796
70,98
5.453.459.050
91,21
5.453.414.255
91,21
62,65
100,0 0
3,90
100,0 0
3,90
1,87
100,0 0
1,87
2373.994 2373.994. 001
Layanan Perkantoran
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
2.863.554.000
1,87
2.001.455.143
69,89
2.394.724.000
83,63
2.394.706.287
83,63
69,89
100,0 0
1
Gaji dan Tunjangan
2.863.554.000
1,87
2.001.455.143
69,89
2.394.724.000
83,63
2.394.706.287
83,63
69,89
100,0 0
1,87
100,0 0
1,87
A
tanpa sub komponen
2.863.554.000
1,87
2.001.455.143
69,89
2.394.724.000
83,63
2.394.706.287
83,63
-
-
-
-
-
949.602.000
0,62
842.951.400
88,77
949.602.500
100,00
949.599.800
100,0 0
-
-
-
-
-
511111
Belanja Gaji Pokok PNS
511119
Belanja Pembulatan Gaji PNS
511121
Belanja Tunj. Suami/Istri PNS
511122
44.000
0,00
12.475
28,35
16.000
36,36
14.039
31,91
-
-
-
-
-
101.289.000
0,07
51.889.170
51,23
59.720.500
58,96
59.717.560
58,96
-
-
-
-
-
Belanja Tunj. Anak PNS
22.794.000
0,01
14.189.316
62,25
16.353.000
71,74
16.349.904
71,73
-
-
-
-
-
511123
Belanja Tunj. Struktural PNS
28.438.000
0,02
7.560.000
26,58
8.640.000
30,38
8.640.000
30,38
-
-
-
-
-
511124
Belanja Tunj. Fungsional PNS
289.864.000
0,19
141.360.000
48,77
163.275.000
56,33
163.275.000
56,33
-
-
-
-
-
511125
Belanja Tunj. PPh PNS
147.285.000
0,10
11.714.342
7,95
11.716.000
7,95
11.714.342
7,95
-
-
-
-
-
511126
Belanja Tunj. Beras PNS
61.579.000
0,04
42.148.440
68,45
49.320.000
80,09
49.318.020
80,09
-
-
-
-
-
176
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 511129
Belanja Uang Makan PNS
511151
Belanja Tunjangan Umum PNS
512211
Belanja uang lembur
512411
Belanja pegawai (Tunjangan Khusus/Kegiatan)
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Target
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
198.660.000
0,13
89.268.000
44,94
111.236.000
55,99
111.236.000
55,99
-
-
-
-
-
44.922.000
0,03
12.330.000
27,45
14.170.000
31,54
14.170.000
31,54
-
-
-
-
-
8.400.000
0,01
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
1.010.677.000
0,66
788.032.000
77,97
1.010.675.000
100,00
1.010.671.622
100,0 0
-
-
-
-
-
2,03
100,0 0
2,03
2373.994. 002
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
3.115.541.000
2,03
2.242.259.653
71,97
3.058.735.050
98,18
3.058.707.968
98,18
55,41
100,0 0
2
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
3.115.541.000
2,03
2.242.259.653
71,97
3.058.735.050
98,18
3.058.707.968
98,18
55,41
100,0 0
2,03
100,0 0
2,03
133.442.000
0,09
73.589.550
55,15
132.677.000
99,43
132.674.550
99,42
-
-
-
-
-
114.122.000
0,07
54.339.350
47,62
113.426.000
99,39
113.424.350
99,39
-
-
-
-
-
B 523111
Pemeliharaan gedung kantor Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan
523119
Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan Lainnya
C
19.320.000
0,01
19.250.200
99,64
19.251.000
99,64
19.250.200
99,64
-
-
-
-
-
215.607.000
0,14
39.460.800
18,30
211.815.050
98,24
211.814.850
98,24
-
-
-
-
-
206.237.000
0,13
30.090.800
14,59
202.445.050
98,16
202.444.850
98,16
-
-
-
-
-
9.370.000
0,01
9.370.000
100,00
9.370.000
100,00
9.370.000
100,0 0
-
-
-
-
-
Pemeliharaan peralatan kantor Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
34.500.000
0,02
27.092.992
78,53
33.040.000
95,77
33.038.492
95,76
-
-
-
-
-
34.500.000
0,02
27.092.992
78,53
33.040.000
95,77
33.038.492
95,76
-
-
-
-
-
Pemeliharaan kendaraan operasional Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
84.000.000
0,05
62.907.360
74,89
83.276.500
99,14
83.274.695
99,14
-
-
-
-
-
523121
Pemeliharaan sarana gedung Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
523133
Belanja Biaya Pemeliharaan Jaringan
D 523121 E 523121
84.000.000
0,05
62.907.360
74,89
83.276.500
99,14
83.274.695
99,14
-
-
-
-
-
G
Langganan daya dan jasa
632.000.000
0,41
487.272.814
77,10
622.714.000
98,53
622.707.453
98,53
-
-
-
-
-
522111
Belanja Langganan Listrik
280.000.000
0,18
199.694.684
71,32
279.981.000
99,99
279.978.446
99,99
-
-
-
-
-
522112
Belanja Langganan Telepon
14.000.000
0,01
11.074.330
79,10
13.938.000
99,56
13.934.409
99,53
-
-
-
-
-
522113
Belanja Langganan Air Belanja Langganan Daya dan Jasa Lainnya
28.000.000
0,02
6.605.800
23,59
18.897.000
67,49
18.896.598
67,49
-
-
-
-
-
310.000.000
0,20
269.898.000
87,06
309.898.000
99,97
309.898.000
99,97
-
-
-
-
-
Pengelolaan operasional perkantoran
659.298.000
0,43
517.469.710
78,49
659.169.500
99,98
659.166.710
99,98
-
-
-
-
-
522119 H
177
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 521111
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Target
Rp
%
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
521114
Belanja Keperluan Perkantoran Belanja pengiriman surat dinas pos pusat
521115
Honor Operasional Satuan Kerja
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
8.800.000
0,01
6.600.000
75,00
8.800.000
100,00
8.800.000
100,0 0
-
-
-
-
-
Pembayaran Honor Tim SAI
9.600.000
0,01
7.200.000
75,00
9.600.000
100,00
9.600.000
100,0 0
-
-
-
-
-
Honor Operasional Satuan Kerja Penyelenggaraan Operasional INDESO
9.600.000
0,01
7.200.000
75,00
9.600.000
100,00
9.600.000
100,0 0
-
-
-
-
-
1.347.094.000
0,88
1.027.266.427
76,26
1.306.443.000
96,98
1.306.431.218
96,98
-
-
-
-
-
61.290.000
0,04
38.873.696
63,43
48.593.000
79,28
48.591.646
79,28
-
-
-
-
-
420.000.000
0,27
340.728.950
81,13
413.786.500
98,52
413.783.831
98,52
-
-
-
-
-
30.000.000
0,02
11.578.304
38,59
13.116.500
43,72
13.114.014
43,71
-
-
-
-
-
825.654.000
0,54
630.797.246
76,40
825.658.000
100,00
825.653.496
100,0 0
-
-
-
-
-
10.150.000
0,01
5.288.231
52,10
5.289.000
52,11
5.288.231
52,10
-
-
-
-
-
730.000.000
0,48
245.618.651
33,65
249.469.000
34,17
249.468.651
34,17
33,64
100,0 0
0,48
100,0 0
0,48
0,48
100,0 0
0,48
I
521115 J 521111
Belanja Keperluan Perkantoran
522111
Belanja Langganan Listrik
522112
Belanja Langganan Telepon
522119 523121
2373.998 2373.998. 001
51 A 533111
5746
Belanja Langganan Daya dan Jasa Lainnya Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
Gedung/Bangunan
40.920.000
0,03
40.508.010
98,99
40.884.000
99,91
40.882.010
99,91
-
-
-
-
-
3.128.000
0,00
2.667.750
85,29
3.035.500
97,04
3.034.750
97,02
-
-
-
-
-
586.650.000
0,38
448.190.000
76,40
586.650.000
100,00
586.650.000
100,0 0
-
-
-
-
-
19.800.000
0,01
19.503.950
98,50
19.800.000
100,00
19.799.950
100,0 0
-
-
-
-
-
Pembangunan Pagar
730.000.000
0,48
245.618.651
33,65
249.469.000
34,17
249.468.651
34,17
33,64
100,0 0
Pembangunan Pagar Pembatas Wilayah Perkantoran BPOL
730.000.000
0,48
245.618.651
33,65
249.469.000
34,17
249.468.651
34,17
33,64
100,0 0
0,48
100,0 0
0,48
730.000.000
0,48
245.618.651
33,65
249.469.000
34,17
249.468.651
34,17
-
-
-
-
-
730.000.000
0,48
245.618.651
33,65
249.469.000
34,17
249.468.651
34,17
-
-
-
-
-
3.989.396.000
2,60
3.617.919.323
90,69
3.617.957.000
90,69
3.617.919.323
90,69
100,00
100,0 0
2,60
100,0 0
2,60
tanpa sub komponen Belanja Modal Gedung dan Bangunan # Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan
178
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini
KODE
5746.002 5746.002. 001
11
A 521211
PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN Kawasan Kelautan dan Perikanan yang terpetakan sumberdaya lahannya Kawasan Kelautan dan Perikanan yang terpetakan Kawasan Kelautan dan Perikanan yang terpetakan sumberdaya lahannya Kajian Dinamika Laut untuk mendukung Pemetaan Potensi Sumber Daya Kelautan
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target
Realisasi
Fisik
TTB
Fisik
TTB
718.368.000
0,47
684.664.739
95,31
684.669.000
95,31
684.664.739
95,31
100,00
100,0 0
0,47
100,0 0
0,47
718.368.000
0,47
684.664.739
95,31
684.669.000
95,31
684.664.739
95,31
100,00
100,0 0
0,47
100,0 0
0,47
718.368.000
0,47
684.664.739
95,31
684.669.000
95,31
684.664.739
95,31
100,00
100,0 0
0,47
100,0 0
0,47
413.408.000
0,27
410.239.164
99,23
410.240.000
99,23
410.239.164
99,23
-
-
-
-
-
31.912.000
0,02
30.888.000
96,79
30.888.000
96,79
30.888.000
96,79
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
980.000
98,00
980.000
98,00
980.000
98,00
-
-
-
-
-
319.500.000
0,21
317.378.000
99,34
317.378.000
99,34
317.378.000
99,34
-
-
-
-
-
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
522151
Belanja Jasa Profesi
25.000.000
0,02
25.000.000
100,00
25.000.000
100,00
25.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
35.996.000
0,02
35.993.164
99,99
35.994.000
99,99
35.993.164
99,99
-
-
-
-
-
40.718.000
0,03
39.206.600
96,29
39.208.000
96,29
39.206.600
96,29
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
1.980.100
99,01
1.981.000
99,05
1.980.100
99,01
-
-
-
-
-
38.718.000
0,03
37.226.500
96,15
37.227.000
96,15
37.226.500
96,15
-
-
-
-
-
162.620.000
0,11
160.930.925
98,96
160.932.000
98,96
160.930.925
98,96
-
-
-
-
-
39.700.000
0,03
39.407.000
99,26
39.407.000
99,26
39.407.000
99,26
-
-
-
-
-
5.900.000
0,00
5.420.000
91,86
5.420.000
91,86
5.420.000
91,86
-
-
-
-
-
521811
Analisis Spasial Sebaran Kapal Ikan Di Zona Potensi Penangkapan Ikan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
B
C
Adaptasi Ekosistem Pesisir Terhadap Perubahan Lingkungan
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
522141
Belanja Sewa
33.000.000
0,02
32.550.000
98,64
32.550.000
98,64
32.550.000
98,64
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa Prakiraan Daerah Penangkapan Ikan di Wilayah Pesisir
84.020.000
0,05
83.553.925
99,45
83.555.000
99,45
83.553.925
99,45
-
-
-
-
-
101.622.000
0,07
74.288.050
73,10
74.289.000
73,10
74.288.050
73,10
-
-
-
-
-
29.738.000
0,02
19.230.250
64,67
19.231.000
64,67
19.230.250
64,67
-
-
-
-
-
4.000.000
0,00
4.000.000
100,00
4.000.000
100,00
4.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
D 521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
179
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini
521811
PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
522151
Belanja Jasa Profesi
524111
Belanja Perjalanan Biasa Data dan Informasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan Data dan Informasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan Data dan Informasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat Kelautan dan Perikanan Validasi Daerah Potensial Penangkapan Ikan
KODE
5746.003 5746.003. 001
11 A
521213
Honor Output Kegiatan
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
2.000.000
0,00
1.474.500
73,73
1.474.500
73,73
1.474.500
73,73
-
-
-
-
-
12.000.000
0,01
1.900.000
15,83
1.900.000
15,83
1.900.000
15,83
-
-
-
-
-
0
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
53.884.000
0,04
47.683.300
88,49
47.683.500
88,49
47.683.300
88,49
-
-
-
-
-
24.415.000
0,02
13.222.500
54,16
13.223.000
54,16
13.222.500
54,16
100,00
100,0 0
0,02
100,0 0
0,02
24.415.000
0,02
13.222.500
54,16
13.223.000
54,16
13.222.500
54,16
100,00
100,0 0
0,02
100,0 0
0,02
24.415.000
0,02
13.222.500
54,16
13.223.000
54,16
13.222.500
54,16
100,00
100,0 0
0,02
100,0 0
0,02
14.040.000
0,01
7.800.000
55,56
7.800.000
55,56
7.800.000
55,56
-
-
-
-
-
5.000.000
0,00
5.000.000
100,00
5.000.000
100,00
5.000.000
100,0 0
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
2.800.000
0,00
2.800.000
100,00
2.800.000
100,00
2.800.000
100,0 0
524111
Belanja Perjalanan Biasa Operasional Oseanografi untuk Prediksi Dinamika Laut
6.240.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
10.375.000
0,01
5.422.500
52,27
5.423.000
52,27
5.422.500
52,27
-
-
-
-
-
375.000
0,00
375.000
100,00
375.000
100,00
375.000
100,0 0
-
-
-
-
-
10.000.000
0,01
5.047.500
50,48
5.048.000
50,48
5.047.500
50,48
-
-
-
-
-
54.000.000
0,04
25.430.600
47,09
25.432.000
47,10
25.430.600
47,09
100,00
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
54.000.000
0,04
25.430.600
47,09
25.432.000
47,10
25.430.600
47,09
100,00
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
54.000.000
0,04
25.430.600
47,09
25.432.000
47,10
25.430.600
47,09
100,00
100,0 0
0,04
100,0 0
0,04
32.000.000
0,02
25.430.600
79,47
25.432.000
79,48
25.430.600
79,47
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
1.845.400
92,27
1.846.000
92,30
1.845.400
92,27
-
-
-
-
-
B
521213
Honor Output Kegiatan
524111
Belanja Perjalanan Biasa Perencanaan dan Penganggaran Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Perencanaan dan Penganggaran Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Perencanaan dan Penganggaran Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pertemuan dan Perjalanan dalam rangka Perencanaan Penyusunan Program dan Anggaran Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
5746.005 5746.005. 001
11
A 521811
180
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 524111
B 521811 524111
5746.006 5746.006. 001
11
A
521113
%
Rp
%
Rp
%
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
23.585.200
78,62
23.586.000
78,62
23.585.200
78,62
-
-
-
-
-
22.000.000
0,01
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
2.000.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
Belanja Perjalanan Biasa Pengembangan Kerjasama Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pengembangan Kerjasama Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP
20.000.000
0,01
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
0,01
100,0 0
0,01
Penjalinan Kerjasama Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Penjalinan kerjasama hasil litbang KP
Belanja Perjalanan Biasa Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pelayanan dan pengelolaan sarana dan jasa penelitian kewilayahan dan klimat KP Pelayanan dan Penataan sarana dan jasa penelitian kewilayahan dan klimat KP Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Layanan Laboratorium Kualitas Perairan
A
Rp
Sampai bulan lalu
0,02
524111
11
BOBOT
Realisasi
30.000.000
Belanja Sewa
5746.007. 001
ANGGARAN
Target
Belanja Perjalanan Biasa Pertemuan dan Perjalanan dalam Rangka Penyusunan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah (AKIP) Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
5746.007
Sampai bulan lalu
Sampai bulan ini
22.400.000
0,01
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
100,00
100,0 0
22.400.000
0,01
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
22.400.000
0,01
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
22.400.000
0,01
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
22.264.000
99,39
-
-
-
-
-
2.900.000
0,00
2.800.000
96,55
2.800.000
96,55
2.800.000
96,55
-
-
-
-
-
19.500.000
0,01
19.464.000
99,82
19.464.000
99,82
19.464.000
99,82
-
-
-
-
-
218.234.000
0,14
189.357.680
86,77
189.361.000
86,77
189.357.680
86,77
100,00
100,0 0
0,14
100,0 0
0,14
218.234.000
0,14
189.357.680
86,77
189.361.000
86,77
189.357.680
86,77
100,00
100,0 0
0,14
100,0 0
0,14
218.234.000
0,14
189.357.680
86,77
189.361.000
86,77
189.357.680
86,77
100,00
100,0 0
0,14
100,0 0
0,14
71.125.000
0,05
62.774.624
88,26
62.776.000
88,26
62.774.624
88,26
-
-
-
-
-
2.100.000
0,00
2.083.000
99,19
2.083.500
99,21
2.083.000
99,19
-
-
-
-
-
3.500.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
49.100.000
0,03
47.457.500
96,65
47.457.500
96,65
47.457.500
96,65
-
-
-
-
-
521811
Belanja Penambah Daya Tahan Tubuh Belanja Barang Non Operasional Lainnya Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522191
Belanja Jasa Lainnya
609.000
0,00
609.000
100,00
609.000
100,00
609.000
100,0 0
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
800.000
0,00
800.000
100,00
800.000
100,00
800.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521219
181
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini
KODE 524119
B
PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Operasional Laboratorium Alam
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Target
Rp
%
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
15.016.000
0,01
11.825.124
78,75
11.826.000
78,76
11.825.124
78,75
-
-
-
-
-
25.380.000
0,02
19.317.200
76,11
19.318.000
76,12
19.317.200
76,11
-
-
-
-
-
480.000
0,00
480.000
100,00
480.000
100,00
480.000
100,0 0
-
-
-
-
-
521811
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
1.600.000
0,00
1.437.200
89,83
1.438.000
89,88
1.437.200
89,83
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa
9.600.000
0,01
6.600.000
68,75
6.600.000
68,75
6.600.000
68,75
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
13.700.000
0,01
10.800.000
78,83
10.800.000
78,83
10.800.000
78,83
-
-
-
-
-
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Laboratorium Observasi Laut
64.388.000
0,04
62.675.256
97,34
62.676.000
97,34
62.675.256
97,34
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa
53.298.000
0,03
52.955.000
99,36
52.955.000
99,36
52.955.000
99,36
-
-
-
-
-
524111
11.090.000
0,01
9.720.256
87,65
9.721.000
87,66
9.720.256
87,65
-
-
-
-
-
29.731.000
0,02
19.324.000
65,00
19.324.000
65,00
19.324.000
65,00
-
-
-
-
-
521811
Belanja Perjalanan Biasa Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Layanan Laboratorium Penginderaan Jauh Laut Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
1.000.000
0,00
317.000
31,70
317.000
31,70
317.000
31,70
-
-
-
-
-
522141
Belanja Sewa
700.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota
23.831.000
0,02
19.007.000
79,76
19.007.000
79,76
19.007.000
79,76
-
-
-
-
-
4.200.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
18.500.000
0,01
17.996.700
97,28
17.997.000
97,28
17.996.700
97,28
-
-
-
-
-
500.000
0,00
500.000
100,00
500.000
100,00
500.000
100,0 0
-
-
-
-
-
3.000.000
0,00
2.950.000
98,33
2.950.000
98,33
2.950.000
98,33
-
-
-
-
-
15.000.000
0,01
14.546.700
96,98
14.547.000
96,98
14.546.700
96,98
-
-
-
-
-
9.110.000
0,01
7.269.900
79,80
7.270.000
79,80
7.269.900
79,80
-
-
-
-
-
1.100.000
0,00
975.000
88,64
975.000
88,64
975.000
88,64
-
-
-
-
-
8.010.000
0,01
6.294.900
78,59
6.295.000
78,59
6.294.900
78,59
-
-
-
-
-
521213
C
D
524119
E
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Diseminasi Hasil Litbang KP
521811
Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
522141
Belanja Sewa
524111
521811
Belanja Perjalanan Biasa Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Penyusunan Sistem Data Base Informasi Kelautan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
F
182
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini
KODE
5746.008 5746.008. 001
11
PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN Pengelolaan data, informasi, dan publikasi hasil Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pengelolaan data, informasi dan publikasi hasil penelitian kewilayahan dan klimat KP Penataan data, informasi dan publikasi hasil penelitian Kewilayahan dan klimat KP
521811
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Layanan Perpustakaan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
A
B 521811 524111
5746.009 5746.009. 001
11
A 524111
5746.01 5746.010. 001
11
B
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Layanan Teknologi Informasi Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Perjalanan Biasa Pengendalian dan pelaporan Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pengendalian dan Pelaporan Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pengendalian dan pelaporan penelitian kewilayahan dan klimat KP Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Monitoring, Evaluasi dan Pelaporan Belanja Perjalanan Biasa Pengembangan SDM dan penataan organisasi Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Pengembangan SDM dan penataan organisasi penelitian kewilayahan dan klimat KP Pembinaan SDM dan penataan organisasi penelitian kewilayahan dan klimat KP Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Penataan Kepegawaian
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target
Realisasi
Fisik
TTB
Fisik
TTB
38.664.000
0,03
35.840.738
92,70
35.842.000
92,70
35.840.738
92,70
100,00
100,0 0
0,03
100,0 0
0,03
38.664.000
0,03
35.840.738
92,70
35.842.000
92,70
35.840.738
92,70
100,00
100,0 0
0,03
100,0 0
0,03
38.664.000
0,03
35.840.738
92,70
35.842.000
92,70
35.840.738
92,70
100,00
100,0 0
0,03
100,0 0
0,03
12.664.000
0,01
11.621.600
91,77
11.622.000
91,77
11.621.600
91,77
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
719.700
71,97
720.000
72,00
719.700
71,97
-
-
-
-
-
11.664.000
0,01
10.901.900
93,47
10.902.000
93,47
10.901.900
93,47
-
-
-
-
-
26.000.000
0,02
24.219.138
93,15
24.220.000
93,15
24.219.138
93,15
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
910.000
91,00
910.000
91,00
910.000
91,00
-
-
-
-
-
25.000.000
0,02
23.309.138
93,24
23.310.000
93,24
23.309.138
93,24
-
-
-
-
-
10.200.000
0,01
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
10.200.000
0,01
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
10.200.000
0,01
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
10.200.000
0,01
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
-
-
-
-
-
10.200.000
0,01
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
8.530.000
83,63
-
-
-
-
-
43.780.000
0,03
39.627.950
90,52
39.629.000
90,52
39.627.950
90,52
100,00
100,0 0
0,03
100,0 0
0,03
43.780.000
0,03
39.627.950
90,52
39.629.000
90,52
39.627.950
90,52
100,00
100,0 0
0,03
100,0 0
0,03
43.780.000
0,03
39.627.950
90,52
39.629.000
90,52
39.627.950
90,52
100,00
100,0 0
0,03
100,0 0
0,03
22.000.000
0,01
21.790.800
99,05
21.791.000
99,05
21.790.800
99,05
-
-
-
-
-
183
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 521211
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
20.000.000
0,01
19.892.000
99,46
19.892.000
99,46
19.892.000
99,46
-
-
-
-
-
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Reformasi Birokrasi Instansi
21.780.000
0,01
17.837.150
81,90
17.838.000
81,90
17.837.150
81,90
-
-
-
-
-
0
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
4.000.000
0,00
1.378.750
34,47
1.379.000
34,48
1.378.750
34,47
-
-
-
-
-
17.780.000
0,01
16.458.400
92,57
16.459.000
92,57
16.458.400
92,57
-
-
-
-
-
165.763.000
0,11
158.296.250
95,50
158.302.000
95,50
158.296.250
95,50
100,00
100,0 0
0,11
100,0 0
0,11
165.763.000
0,11
158.296.250
95,50
158.302.000
95,50
158.296.250
95,50
100,00
100,0 0
0,11
100,0 0
0,11
165.763.000
0,11
158.296.250
95,50
158.302.000
95,50
158.296.250
95,50
100,00
100,0 0
0,11
100,0 0
0,11
16.600.000
0,01
15.126.350
91,12
15.127.000
91,13
15.126.350
91,12
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
993.500
99,35
994.000
99,40
993.500
99,35
-
-
-
-
-
15.600.000
0,01
14.132.850
90,60
14.133.000
90,60
14.132.850
90,60
-
-
-
-
-
10.700.000
0,01
5.659.750
52,89
5.660.000
52,90
5.659.750
52,89
-
-
-
-
-
Honor Output Kegiatan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
2.700.000
0,00
2.700.000
100,00
2.700.000
100,00
2.700.000
100,0 0
-
-
-
-
-
3.000.000
0,00
2.959.750
98,66
2.960.000
98,67
2.959.750
98,66
-
-
-
-
-
Belanja Perjalanan Biasa Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Pelaksanaan dan Pengelolaan Anggaran
5.000.000
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
119.663.000
0,08
118.976.950
99,43
118.979.000
99,43
118.976.950
99,43
-
-
-
-
-
D 521211 521811 524111
5746.011
5746.011. 001
11
A 521811 524111
B
521213 521811 524111
C
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Perjalanan Biasa Penatausahaan keuangan, BMN dan rumah tangga Penelitian Kewilayahan dan Klimat KP Penatausahaan keuangan, BMN, rumah tangga, kepegawaian dan tata laksana litbang kewilayahan dan klimat KP Penatausahaan keuangan, BMN, rumah tangga, kepegawaian dan tata laksana Litbang kewilayahan dan klimat Kelautan dan Perikanan Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Perencanaan/Implementasi/Pengelola an Sistem Akuntansi Instansi Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi Belanja Perjalanan Biasa Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP), MR, dan WBK
1.000.000
0,00
976.000
97,60
976.000
97,60
976.000
97,60
-
-
-
-
-
1.000.000
0,00
922.800
92,28
923.000
92,30
922.800
92,28
-
-
-
-
-
184
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE 521211
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target %
Rp
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
780.000
0,00
743.500
95,32
744.000
95,38
743.500
95,32
-
-
-
-
-
521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
1.100.000
0,00
1.042.100
94,74
1.043.000
94,82
1.042.100
94,74
-
-
-
-
-
522151
Belanja Jasa Profesi
1.800.000
0,00
1.800.000
100,00
1.800.000
100,00
1.800.000
100,0 0
-
-
-
-
-
524111
Belanja Perjalanan Biasa
96.469.000
0,06
95.877.350
99,39
95.878.000
99,39
95.877.350
99,39
-
-
-
-
-
524119
Belanja Perjalanan Dinas Paket Meeting Luar Kota
19.514.000
0,01
19.514.000
100,00
19.514.000
100,00
19.514.000
100,0 0
-
-
-
-
-
Pertemuan dan perjalanan dalam rangka Implementasi Sistem BMN
18.800.000
0,01
18.533.200
98,58
18.536.000
98,60
18.533.200
98,58
-
-
-
-
-
600.000
0,00
577.500
96,25
578.000
96,33
577.500
96,25
-
-
-
-
-
3.000.000
0,00
1.059.000
35,30
1.060.000
35,33
1.059.000
35,30
-
-
-
-
-
15.200.000
0,01
16.896.700
111,16
16.898.000
111,17
16.896.700
111,1 6
-
-
-
-
-
1,75
100,0 0
1,75
D 521211 521811
Belanja Bahan Belanja Barang Untuk Persediaan Barang Konsumsi
524111
Belanja Perjalanan Biasa
Layanan Perkantoran
2.673.572.000
1,75
2.421.783.966
90,58
2.421.804.000
90,58
2.421.783.966
90,58
100,00
100,0 0
Gaji dan Tunjangan
1.368.282.000
0,89
1.242.068.872
90,78
1.242.079.000
90,78
1.242.068.872
90,78
100,00
100,0 0
0,89
100,0 0
0,89
1
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
1.368.282.000
0,89
1.242.068.872
90,78
1.242.079.000
90,78
1.242.068.872
90,78
100,00
100,0 0
0,89
100,0 0
0,89
A
Pembayaran Gaji dan Tunjangan
1.368.282.000
0,89
1.242.068.872
90,78
1.242.079.000
90,78
1.242.068.872
90,78
-
-
-
-
-
530.390.000
0,35
529.830.800
99,89
529.834.000
99,90
529.830.800
99,89
-
-
-
-
-
12.000
0,00
10.754
89,62
12.000
100,00
10.754
89,62
-
-
-
-
-
37.650.000
0,02
37.475.840
99,54
37.474.500
99,53
37.475.840
99,54
-
-
-
-
-
5746.994 5746.994. 001
511111
Belanja Gaji Pokok PNS
511119
Belanja Pembulatan Gaji PNS
511121
Belanja Tunj. Suami/Istri PNS
511122
Belanja Tunj. Anak PNS
9.240.000
0,01
9.214.784
99,73
9.216.500
99,75
9.214.784
99,73
-
-
-
-
-
511123
Belanja Tunj. Struktural PNS
5.400.000
0,00
5.400.000
100,00
5.400.000
100,00
5.400.000
100,0 0
-
-
-
-
-
511124
Belanja Tunj. Fungsional PNS
113.600.000
0,07
112.500.000
99,03
112.500.000
99,03
112.500.000
99,03
-
-
-
-
-
511125
Belanja Tunj. PPh PNS
4.630.000
0,00
4.618.223
99,75
4.620.000
99,78
4.618.223
99,75
-
-
-
-
-
185
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Target
Rp
%
Sampai bulan ini Realisasi
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
511126
Belanja Tunj. Beras PNS
34.690.000
0,02
34.471.920
99,37
34.474.000
99,38
34.471.920
99,37
-
-
-
-
-
511129
Belanja Uang Makan PNS
53.580.000
0,03
53.350.000
99,57
53.350.000
99,57
53.350.000
99,57
-
-
-
-
-
511151
Belanja Tunjangan Umum PNS Belanja pegawai (Tunjangan Khusus/Kegiatan)
8.250.000
0,01
8.250.000
100,00
8.250.000
100,00
8.250.000
100,0 0
-
-
-
-
-
570.840.000
0,37
446.946.551
78,30
446.948.000
78,30
446.946.551
78,30
-
-
-
-
-
0,85
100,0 0
0,85
512411 5746.994. 002
Penyelenggaraan Operasional dan Pemeliharaan Perkantoran
1.305.290.000
0,85
1.179.715.094
90,38
1.179.725.000
90,38
1.179.715.094
90,38
100,00
100,0 0
2
Operasional dan Pemeliharaan Kantor
1.305.290.000
0,85
1.179.715.094
90,38
1.179.725.000
90,38
1.179.715.094
90,38
100,00
100,0 0
0,85
100,0 0
0,85
A
Pengadaan pakaian dinas pegawai
0
0,00
0
0,00
0
0,00
0
0,00
-
-
-
-
-
B
Pemeliharaan gedung kantor Belanja Biaya Pemeliharaan Gedung dan Bangunan
129.650.000
0,08
62.289.360
48,04
62.290.000
48,04
62.289.360
48,04
-
-
-
-
-
129.650.000
0,08
62.289.360
48,04
62.290.000
48,04
62.289.360
48,04
-
-
-
-
-
Pemeliharaan sarana gedung Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin Belanja Biaya Pemeliharaan Jalan dan Jembatan
183.500.000
0,12
171.562.350
93,49
171.564.000
93,50
171.562.350
93,49
-
-
-
-
-
68.000.000
0,04
56.369.350
82,90
56.371.000
82,90
56.369.350
82,90
-
-
-
-
-
115.500.000
0,08
115.193.000
99,73
115.193.000
99,73
115.193.000
99,73
-
-
-
-
-
Pemeliharaan peralatan kantor Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
156.800.000
0,10
135.672.000
86,53
135.672.000
86,53
135.672.000
86,53
-
-
-
-
-
156.800.000
0,10
135.672.000
86,53
135.672.000
86,53
135.672.000
86,53
-
-
-
-
-
Pemeliharaan kendaraan operasional Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
69.420.000
0,05
62.734.783
90,37
62.738.000
90,37
62.734.783
90,37
-
-
-
-
-
69.420.000
0,05
62.734.783
90,37
62.738.000
90,37
62.734.783
90,37
-
-
-
-
-
Pemeliharaan speedboat Belanja Biaya Pemeliharaan Peralatan dan Mesin
19.740.000
0,01
15.719.000
79,63
15.719.000
79,63
15.719.000
79,63
-
-
-
-
-
523111 C 523121 523131 D 523121 E 523121 F 523121
19.740.000
0,01
15.719.000
79,63
15.719.000
79,63
15.719.000
79,63
-
-
-
-
-
G
Langganan daya dan jasa
455.000.000
0,30
444.520.919
97,70
444.525.000
97,70
444.520.919
97,70
-
-
-
-
-
522111
Belanja Langganan Listrik
200.000.000
0,13
199.897.953
99,95
199.899.500
99,95
199.897.953
99,95
-
-
-
-
-
522112
Belanja Langganan Telepon
10.000.000
0,01
9.963.866
99,64
9.965.500
99,66
9.963.866
99,64
-
-
-
-
-
522113
Belanja Langganan Air Belanja Langganan Daya dan Jasa Lainnya
5.000.000
0,00
4.761.100
95,22
4.762.000
95,24
4.761.100
95,22
-
-
-
-
-
240.000.000
0,16
229.898.000
95,79
229.898.000
95,79
229.898.000
95,79
-
-
-
-
-
522119
186
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
REALISASI ANGGARAN
REALISASI FISIK
Sampai bulan ini PROGRAM/ KEGIATAN/ OUTPUT/ SUB OUTPUT/ KOMPONEN/ SUB KOMPONEN/ AKUN
KODE H 521111 521114
Penataan operasional perkantoran Belanja Keperluan Perkantoran Belanja pengiriman surat dinas pos pusat
521115
Honor Operasional Satuan Kerja
521211
Belanja Bahan
521213
Honor Output Kegiatan
I
521115
5746.998 5746.998. 001
Sampai bulan lalu ANGGARAN
BOBOT
Rp
Target
Sampai bulan ini Realisasi
%
Rp
%
Rp
%
Sampai bulan lalu
Target Fisik
Realisasi
TTB
Fisik
TTB
286.380.000
0,19
282.416.682
98,62
282.417.000
98,62
282.416.682
98,62
-
-
-
-
-
19.100.000
0,01
18.099.682
94,76
18.100.000
94,76
18.099.682
94,76
-
-
-
-
-
3.000.000
0,00
852.000
28,40
852.000
28,40
852.000
28,40
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
249.880.000
0,16
249.880.000
100,00
249.880.000
100,00
249.880.000
100,0 0
10.000.000
0,01
9.185.000
91,85
9.185.000
91,85
9.185.000
91,85
-
-
-
-
-
4.400.000
0,00
4.400.000
100,00
4.400.000
100,00
4.400.000
100,0 0
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
Pembayaran Honor Tim SAI
4.800.000
0,00
4.800.000
100,00
4.800.000
100,00
4.800.000
100,0 0
Honor Operasional Satuan Kerja
4.800.000
0,00
4.800.000
100,00
4.800.000
100,00
4.800.000
100,0 0
-
-
-
-
-
20.000.000
0,01
18.900.900
94,50
18.901.000
94,51
18.900.900
94,50
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
0,01
100,0 0
0,01
Gedung/Bangunan Pembangunan Pagar
20.000.000
0,01
18.900.900
94,50
18.901.000
94,51
18.900.900
94,50
100,00
100,0 0
8
Pembangunan Pagar Pembatas Wilayah Perkantoran BPOL
20.000.000
0,01
18.900.900
94,50
18.901.000
94,51
18.900.900
94,50
100,00
100,0 0
0,01
100,0 0
0,01
A
tanpa sub komponen
20.000.000
0,01
18.900.900
94,50
18.901.000
94,51
18.900.900
94,50
-
-
-
-
-
Belanja Modal Gedung dan Bangunan
20.000.000
0,01
18.900.900
94,50
18.901.000
94,51
18.900.900
94,50
-
-
-
-
-
533111
Ket : Kolom paling kanan mengisyaratkan adanya deviasi dan wajib mengisi permasalahan (Isikan pada menu Laporan - Realisasi Bulanan - Kendala dan Tindak Lanjut). Deviasi >= 8,00 % Deviasi >= 5,00 % Deviasi >= 3,00 % Deviasi < 3,00 %
187
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
188
Laporan Kegiatan Tahunan TA. 2016
Lampiran 6. Daftar BMN BPOL per 31 Desember 2016
189